daur hidup hiv dapat dibagi dalam 8 tahap

1

Click here to load reader

Upload: aldhi01

Post on 27-Jun-2015

397 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Daur Hidup HIV Dapat Dibagi Dalam 8 Tahap

Daur hidup HIV dapat dibagi dalam 8 tahap: berikatan atau melekat; masuk ke dalam sel yang sesuai dan diikuti pelepasan virion; reverse transcription, materi genetic virus (RNA) di transkripsikan menjadi DNA, atau bentuk proviral; integrasi, DNA virus dimasukkan ke dalam DNA sel pejamu; sintesis RNA virus, DNA proviral di transkripsikan untuk membentuk banyak RNA virus; translasi, sintesis protein virus; Tahap 1: viral bindingPada permukaan membran semua sel hidup terdapat struktur protein kompleks yang bertindak sebagai suatu reseptor. Reseptor ini sering diumpamakan seperti gembok yang memiliki kunci khusus yang cocok. HIV

HIV adalah virus RNA berkapsul termasuk dalam genus Lentivirus family Retroviridae. Masa inkubasi antara 3 samapi 6 minggu, tapi dapat lebih cepat jika ditransmisikan secara hematogen dan jika inoculums virus besar.