data zenius

8
Apa itu zenius.net? Zenius.net adalah website tempat kamu belajar apa pun secara online dalam bentuk video mulai dari pelajaran SD, SMP, SMA, termasuk persiapan untuk Ujian Nasional (UN), dan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN). Gimana caranya nonton video di zen ius.net? Untuk nonton video kamu cuma perlu masuk ke halam an konten yang ingin kamu tonton. Pada setiap halaman akan terdapat playlist video yang bisa kamu pilih untuk kamu tonton. Ada beberapa halaman konten video yang cuma bisa diakses oleh member zenius.net. Apa yang dimaksud dengan member di zenius.net? Member di zenius.net merupakan pengguna (user) yang telah terdaftar dan memiliki account di zenius.net. Member di zenius.net ada dua macam, yaitu Regular Member dan Premium Member, informasi lebih lengkapnya bisa kamu lihat di sini. Gimana cara untuk menjadi member di zenius.net? Daftarkan diri kamu dengan mengisi formulir pendaftaran zenius.net. Untuk menjadi Premium Member, kamu cukup beli voucher zenius.net lalu aktifin deh kode aktivasi yang tertera pada voucher. Apa yang dimaksud dengan voucher zenius.net?

Upload: prima-fitra

Post on 13-Apr-2016

249 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Zen ius

TRANSCRIPT

Page 1: Data Zenius

Apa itu zenius.net?

Zenius.net adalah website tempat kamu belajar apa pun secara online dalam bentuk video mulai dari pelajaran SD, SMP, SMA, termasuk persiapan untuk Ujian Nasional (UN), dan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN).

Gimana caranya nonton video di zen ius.net?

Untuk nonton video kamu cuma perlu masuk ke halam an konten yang ingin kamu tonton. Pada setiap halaman akan terdapat playlist video yang bisa kamu pilih untuk kamu tonton. Ada beberapa halaman konten video yang cuma bisa diakses oleh member zenius.net.

Apa yang dimaksud dengan member di zenius.net?

Member di zenius.net merupakan pengguna (user) yang telah terdaftar dan memiliki account di zenius.net. Member di zenius.net ada dua macam, yaitu Regular Member dan Premium Member, informasi lebih lengkapnya bisa kamu lihat di sini.

Gimana cara untuk menjadi member di zenius.net?

Daftarkan diri kamu dengan mengisi formulir pendaftaran zenius.net. Untuk menjadi Premium Member, kamu cukup beli voucher zenius.net lalu aktifin deh kode aktivasi yang tertera pada voucher.

Apa yang dimaksud dengan voucher zenius.net?

Voucher zenius.net merupakan voucher yang digunakan untuk meng-upgrade account kamu dari Regular Member menjadi Premium Member zenius.net dan kamu akan dapat mengakses semua konten yang ada di zenius.net.

Gimana cara mendapatkan voucher zenius.net?

Page 2: Data Zenius

Pembelian voucher zenius.net dapat kamu lakukan langsung melalui website ini atau melalui reseller Zenius Education. Untuk pembelian voucher elektrik melalui website zenius.net dapat melalui link pembelian voucher.

Voucher elektrik merupakan voucher zenius.net yang akan dikirimkan ke email kamu yang berisi kode aktivasi, sedangkan voucher fisik merupakan voucher zenius.net dalam bentuk kartu.

Apa yang dimaksud dengan kode aktivasi?

Kode aktivasi merupakan kode yang kamu gunakan untuk aktifin atau upgrade account zenius.net kamu dari Regular Member menjadi Premium Member. Dengan account Premium Member kamu bisa akses semua konten di zenius.net tanpa batas.

Apakah setelah beli voucher, bisa langsung diaktifin?

Untuk pembelian voucher melalui website zenius.net, perlu diperhatikan bahwa setelah melakukan pembayaran kamu harus melakukan konfirmasi terlebih dahulu, kemudian akan dikirimkan kode aktivasi ke email kamu. Selanjutnya, tinggal aktifin deh di website zenius.net melalui link "Aktivasi Voucher".

Hal serupa berlaku juga untuk voucher fisik zenius.net. Setelah beli vouchernya, kamu tinggal aktifin kode aktivasi yang terdapat pada kartu voucher zenius.net kamu.

Bisa gak aktifin beberapa kode aktivasi sekaligus?

Bisa, voucher zenius.net bersifat akumulatif. Misalkan kamu beli 3 voucher zenius.net, berarti kamu akan punya 3 kode aktivasi. Kalo kamu aktifin sekaligus ketiga kode aktivasi tersebut, maka masa aktif Premium Member kamu selama 3 kali masa aktif voucher kamu. Contoh: untuk voucher 1 bulan, maka masa aktif Premium Member kamu adalah 3 bulan (3 x 1 bulan).

Apa yang terjadi setelah masa aktif voucher berakhir? Apakah account akan hilang?

Page 3: Data Zenius

Tenang aja.. setelah masa aktif Premium Member habis, kemudian kamu lupa untuk aktifin voucher baru, account kamu tidak akan hilang, cuma statusnya kembali menjadi Regular Member. Jadinya akses kamu ke konten zenius.net menjadi terbatas lagi deh. That's why, jangan sampe lupa untuk aktifin terus ya.

Bisa gak nonton video materi yang ada di zenius.net tanpa harus online (terhubung ke internet)?

Bisa aja. Kamu bisa juga nonton materi-materi di zenius.net melalui CD ZeniusMultimedia. Untuk informasi lebih lanjutnya silahkan kunjungi website www.zeniusmultimedia.com. FYI, konten di zenius.net merupakan konten yang paling terbaru.

Gimana caranya untuk dapat update dan promo seputar Zenius dan pendidikan?

Zenius Education punya fan page di facebook dan juga account twitter untuk kamu bertanya ataupun sharing tentang Zenius ke teman-teman kamu. Selain Zenius punya cara-cara yang oke untuk ngebantu kamu belajar, Zenius juga suka bagi-bagi hadiah, nyebar soal-soal gratis, informasi penting, dan updates seputar zenius.net.

Tentang Semua Produk Zenius dan Gimana Cara Dapetinnya! March 29, 2013 Glenn Ardi 34 Comments

Page 4: Data Zenius

Belakangan ini banyak banget nih zenius dapet pertanyaan kayak gini dari sosial media seperti twitter, facebook, maupun customer services kita.

"Kalo mau belajar pake zenius gimana sih caranya?"

"Gue mau nyobain belajar pake zenius, cocoknya beli produk yang mana

yah?"

"Caranya gimana buat pesen produk zenius? dijual di mana aja sih?"

"Zenius itu ada bimbelnya? Jualan buku? atau apaan sih sebenarnya?"

"Gua mau dong ikutan gabung sama zenius, gimana caranya join yah?"

"Gua mau bimbel di zenius dong, lokasinya ada dimana aja yah?"

"Gimana caranya gua bisa dapetin produk zenius di Kota gue?"

"Katanya zenius udah dijual di gramedia yah? Di gramedia mana aja tuh?"

Naah.. sekarang gua mau jelasin semuanya sekalian, jadi kalo ada temen kamu yang masih nggak ngerti gimana caranya belajar pake zenius ato dimana kalo mau beli produk zenius, kamu bisa langsung refer ke halaman blog ini aja.

Pertama, gua jelasin apa itu zenius secara singkat aja khususnya buat

kamu yang masih belom tau. Kalo yang uda tau, kamu bisa skip kolom di

bawah ini..

Page 5: Data Zenius

Nah, setelah kamu tau secara singkat apa itu zenius, terus sekarang gimana sih caranya bisa belajar pake zenius? Oke, jadi gini nih.. intinya, kalo kamu mau belajar pake zenius itu ada 4 caranya :

1. Kamu bisa belajar online dari video pembelajaran zenius di Zenius.net

2. Kalo mau belajar offline, kamu juga bisa belajar pake CD Multimedia zenius

3. Buat yang mau belajar online + offline, berarti  cocoknya sama Paket Zenius

Xpedia 2.0

4. Terakhir kalo kamu mau belajar langsung sama tutor-tutor zenius, kamu bisa ke Bimbel Zenius-X.

Supaya kamu lebih kebayang, nih gua tampilin sedikit illustrasinya

Page 6: Data Zenius

 

Oke, sekarang gua coba jelasin lebih detail yah, apa aja sih jasa yang zenius tawarkan dan bisa bantu kamu buat belajar, dimulai pertama dengan zenius.net.

 

Belajar Online di Zenius.netApaan nih zenius.net? Jadi, zenius.net itu adalah website di mana kamu bisa belajar asik dengan cara nonton ribuan video setiap mata pelajaran dan pembahasan soal dari materi SD, SMP, SMA, Ujian Nasional, SBMPTN, sampai Ujian Mandiri berbagai PTN. Ini dia nih tampilan website zenius.net.

Page 7: Data Zenius

 

Nah, kamu bisa liat kan tuh di toolbar di bagian atas kita udah pecah dengan enak jadi kamu bisa belajar sesuai jenjang pendidikan yang sedang kamu tempuh, baik SD, SMP, SMA, maupun buat kamu yang lagi fokus buat SBMPTN. Gue ambil contoh misalnya kamu udah SMA, nah di toolbar tersebut, kita juga udah sediain secara lengkap setiap mata pelajaran yang mau kamu pelajari, dari kelas 10 sampe kelas 12, termasuk persiapan UN untuk setiap mata pelajaran.