cetak

1
Pencetakan Anatomis Pencetakan anatomis disebut juga sebagai pencetakan tanpa tekanan atau mukostatik. Pada pencetakan ini menunjukkan lingir dan jaringan lunak di dalam rongga mulut dalam keadaan statis atau istirahat. Karena pada saat mencetak tidak mendapat tekanan maka bentuk dari lingir didapatkan dalam bentuk anatomik. Bahan yang digunakan adalah bahan yang mempunyai viskositas yang sangat rendah karena hanya sejumlah kecil tekanan yang dibutuhkan sehingga terjadi sedikit atau tidak ada sama sekali pergerakan dari mukosa. Contoh bahan yang digunakan adalah irreversible hidrokoloid (alginate) dan rubber base jenis light bodied. Pencetakan Fisiologis Pencetakan fisiologis disebut juga pencetakan dengan tekanan atau kompresi yang mencetak dari bagian lingir dengan tekanan. Tekanan bisa berupa dari jari tangan. Bahan yang digunakan adalah bahan dengan viskositas yang tinggi sehingga tekanan lebih ke arah mukosa yang di bawahnya. Contoh bahan yang digunakan adalah rubber base jenis heavy bodied dan impression compound.

Upload: meidi-kurnia-ariani

Post on 29-Sep-2015

6 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

v

TRANSCRIPT

Pencetakan Anatomis

Pencetakan anatomis disebut juga sebagai pencetakan tanpa tekanan atau mukostatik. Pada pencetakan ini menunjukkan lingir dan jaringan lunak di dalam rongga mulut dalam keadaan statis atau istirahat. Karena pada saat mencetak tidak mendapat tekanan maka bentuk dari lingir didapatkan dalam bentuk anatomik. Bahan yang digunakan adalah bahan yang mempunyai viskositas yang sangat rendah karena hanya sejumlah kecil tekanan yang dibutuhkan sehingga terjadi sedikit atau tidak ada sama sekali pergerakan dari mukosa. Contoh bahan yang digunakan adalah irreversible hidrokoloid (alginate) dan rubber base jenis light bodied.

Pencetakan Fisiologis

Pencetakan fisiologis disebut juga pencetakan dengan tekanan atau kompresi yang mencetak dari bagian lingir dengan tekanan. Tekanan bisa berupa dari jari tangan. Bahan yang digunakan adalah bahan dengan viskositas yang tinggi sehingga tekanan lebih ke arah mukosa yang di bawahnya. Contoh bahan yang digunakan adalah rubber base jenis heavy bodied dan impression compound.