cara membuat bunga dari botol bekas.doc

2
Cara Membuat Bunga Dari Botol Bekas Alat dan bahan yang digunakan : 1. 2 botol besar bekas 2. 2 botol kecil bekas 3. Gunting 4. Pilox 5. Kawat 6. Spidol ( permanen ) 7. Kertas krep 8. Sterofom Cara membuat : 1. Pertama-tama gunting botol yang bagian atas 2. Setelah itu kasih garis bentuk bunga di botol yang di potong tadi 3. Buka tutup botol dan bawahnya 4. setelah itu gunting botol sesuai garis bentuk bunga tadi 5. Setelah selesai buka bunganya 6. Semprot botol yang sudah berbentuk bunga dengan pilox 7. Keringkan, dan setelah itu masukan sterofom yang sudah di bentuk bulat di bagian dalam

Upload: sirumondang-ni-bulan

Post on 09-Nov-2015

99 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Cara Membuat Bunga Dari Botol Bekas

Alat dan bahan yang digunakan :1. 2 botol besar bekas2. 2 botol kecil bekas3. Gunting4. Pilox5. Kawat6. Spidol ( permanen )7. Kertas krep8. Sterofom

Cara membuat :

1. Pertama-tama gunting botol yang bagian atas2. Setelah itu kasih garis bentuk bunga di botol yang di potong tadi3. Buka tutup botol dan bawahnya4. setelah itu gunting botol sesuai garis bentuk bunga tadi5. Setelah selesai buka bunganya6. Semprot botol yang sudah berbentuk bunga dengan pilox7. Keringkan, dan setelah itu masukan sterofom yang sudah di bentuk bulat di bagian dalam bunga.8. Tusukkan kawat ke dalam sterofom9. Diatas botol bunga yang besar, tambahkan lagi botol bunga yang kecil di atasnya, Lalu

masukkan lagi.10. Kalau ingin kawatnya diberi warna, lapisi dengan kertas krep .