bab4_gbrsistpemroses

5
48 Perpipaan, valve dan fitting Pada akhir topik ini, peserta didik harus dapat: 1 Menyebutkan dan menjelaskan nama dan fungsi dari simbul-simbul peralatan proses, permesinan, perpipaan, valve dan fitting yang terdapat dalam soal latihan 2 Dapat menggambar berbagai diagram alir blok dan diagram alir proses sederhana LATIHAN MANDIRI 1. Gambar berikut adalah suatu diagram alir sederhana dimana bagian katup dan instrumennya tidak ada. Lengkapi gambar tersebut dengan menggunakan simbul- simbul yang benar BAB IV SOAL-SOAL LATIHAN

Upload: amunraking

Post on 02-Dec-2015

215 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Mata kuliah Gambar Sistem Proses Teknik Kimia

TRANSCRIPT

Page 1: bab4_GbrSistPemroses

48

Perpipaan, valve dan fitting

Pada akhir topik ini, peserta didik harus dapat:

1 Menyebutkan dan menjelaskan nama dan fungsi dari simbul-simbul peralatan proses,

permesinan, perpipaan, valve dan fitting yang terdapat dalam soal latihan

2 Dapat menggambar berbagai diagram alir blok dan diagram alir proses sederhana

LATIHAN MANDIRI

1. Gambar berikut adalah suatu diagram alir sederhana dimana bagian katup dan

instrumennya tidak ada. Lengkapi gambar tersebut dengan menggunakan simbul-

simbul yang benar

BAB IV

SOAL-SOAL LATIHAN

Page 2: bab4_GbrSistPemroses

49

2. Gambar kembali diagram dibawah ini dan perhatikan perbedaan antara gambar A

dan gambar B

Page 3: bab4_GbrSistPemroses

50

3. Buat gambar diagram alir pada kertas A4 untuk sketsa gambar di bawah ini. Simbul-

simbul yang digunakan dapat menggunakan standard ANSI, DIN, BS atau stanfar

lainnya

Page 4: bab4_GbrSistPemroses

51

4. Lengkapi dan koreksi gambar diagram alir tanki berpengaduk (yang dilengkapi

dengan pemanas air panas bertekanan) dibawah ini. Periksa kembali dengan melihat

alat yang sesungguhnya di Laboratorium Pilot Plant Jurusan Teknik Kimia

Page 5: bab4_GbrSistPemroses

52

5. Gambar kembali diagram alir dibawah ini dan jelaskan nama dan fungsi simbul dari

diagram alir tersebut