bab 1 fika

Upload: jamal-uddin

Post on 05-Jul-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    1/19

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang Masalah

    Balita atau dikenal juga dengan anak prasekolah adalah anak yang berusia

    antara 1 sampai 5 tahun, sedangkan usia sekolah adalah anak yang berusia 6-12

    tahun. Selama usia sekolah, pertumbuhan tetap terjadi walau tidak dengan

    kecepatan pertumbuhan sehebat yang terjadi sebelumnya pada masa bayi atau

     pada masa remaja nantinya. ata-rata pertumbuhan tiap tahun seorang anak pada

    usia sekolah adalah berkisar !-!,5 kg untuk berat dan sekitar 6 cm untuk 

    ketinggian menurut Sulistyoningsih "2#12$%5&. 'nak-anak pada periode ini tetap

    mempunyai dorongan pertumbuhan yang biasanya bertepatan dengan periode

     peningkatan masukan dan na(su makan.

    )ajanan makanan sehat diperlukan untuk memenuhi kebutuhan (isik dan

    mental anak. *arena (isik dan mental merupakan sesuatu yang berbeda namun

    saling berkaitan. +akanan yang kaya akan nutrisi sangat dibutuhkan anak untuk 

    mencapai hasil pendidikan yang optimal, untuk itu orang tua adalah pihak pertama

    yang harus memperhatikan asupan gii anaknya. engetahuan orang tua akan

     jajanan makanan sehat sangat berpengaruh "stiany, 2#1!$56&.

    *egiatan pemberian makan pada anak merupakan salah satu aspek 

    terpenting dalam hubungan orangtua dan anak. /erutama bagi orangtua

    merupakan suatu pengalaman yang menarik dan berman(aat. Sayangnya,

    kesulitan sering kali timbul disaat makan, berbagai perilaku makan seperti

    menolak makan, melepeh, memuntahkan makanan, ngemut dan pilah-pilih

    makanan bisa jadi amat merepotkan, sehingga hal tersebut sangat mencemaskan

    1

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    2/19

    2

    orangtua dan juga menyebabkan pertumbuhan dan perkembangan anak terganggu. 0rangtua adalah

    unsur yang sangat penting dan berpengaruh dalam memberikan perhatian dan kasih sayang untuk 

    meningkatkan kualitas pertumbuhan dan perkembangan anak secara optimal.

    0rangtua mempunyai peranan besar dalam mengatur bekal makanan jajanan sehat anak.

    +ereka harus memastikan bahwa anak-anak mereka mendapat gii yang cukup dari makanan yang

    dikonsumsinya. +akanan yang mengandung gii yang seimbang adalah makanan yang

    mengandung prinsip % sehat dan 5 sempurna. 0rang tua harus menanamkan kepada anak tentang

     betapa pentingnya bekal makanan jajanan sehat yang sehat bagi tubuh manusia. +akanan apa saja

    yang harus dikonsumsi anak dan yang tidak boleh dikonsumsi harus ditanamkan sejak dini kepada

    anak agar ketika di sekolah atau bermain, anak tidak mengkonsumsi jajanan yang tidak sehat.

    Bekal makanan jajanan sehat yang sehat dan seimbang dalam pemilihan bahan makanan

    yang tepat merupakan hal yang harus dilakukan, kepada anak dapat dilatih melalui pembiasaan di

    dalam orang tua. embiasaan bekal makanan jajanan sehat yang sehat dapat diawali sebelum

    seluruh anggota orang tua menjalankan aktiitas yaitu melalui sarapan pagi. embiasaan sarapan

     pagi berguna untuk menunjang energi demi optimalnya aktiitas belajar anak di sekolah. Selain itu,

    anak harus dibiasakan untuk membawa bekal dari rumah. al ini berguna agar anak tidak membeli

    makanan yang kemungkinan tidak higienis. +akanan yang dibawa anak dari rumah juga harus

    mempunyai nilai gii yang seimbang agar kebutuhan gii anak dapat terpenuhi. 3amun harus pula

    memperhatikan jumlah dan kuantitas makanan yang dikonsumsi, serta memperhatikan cara

    mengkonsumsinya "Sulistyoningsih, 2#12&.

    emberian pendidikan jajanan sehat di sekolah dapat membentuk kebiasaan makan bagi

    anak-anak. 4ntuk anak /aman *anak-kanak, biasanya mereka membawa bekal dari rumah

    kemudian makan bersama di kelas. alam hal ini kebiasaan dari rumah yang di bawanya. 'kan

    tetapi jika pulang sekolah, biasanya di luar sudah menunggu para penjual makanan yang

    menawarkan jajanannya. Sehingga kadang membuat anak merengek ingin dibelikan. )ika kebiasaan

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    3/19

    3

    membelikan jajanan pulang sekolah ini diteruskan, akhirnya anak menjadi terbiasa jajan makanan

    yang belum tentu baik gii maupun kebersihannya. endidikan gii dalam sekolah dapat

    dipraktekan dengan cara memnerikan anak makanan yang baik sesuai kebutuhan tubuhnya dalam

    kegiatan makan sehari-hari yaitu kebiasaan anak kepada makanan yang baik dan sopan

    "Santoso,2##&.

    alam surei awal data yang telah didapatkan /* Bungong Seulanga esa +eureudu,

    *ecamatan +eureudu *ota idie )aya. ada pengambilan sampel secara acak ke 1# ibu siswa,

    dengan menggunakan metode wawancara. idapatkan masih banyaknya anak yang mengalami

    kesulitan makan diantaranya % ibu siswa mengatakan bekal makanan jajanan sehat anak dipengaruhi

    dengan adanya keberadaan warung atau penjual jajanan disekitar rumah, dan terdapat banyak teman

     bermain sehingga lebih suka bermain, sebanyak 6 dari ibu mengatakan bekal makanan jajanan sehat

    anak dipengaruhi oleh tidak terdapatnya kebiasaan sarapan dan makan bersama serta pola asuh

    orang tua yang kurang memperhatikan bekal makanan jajanan sehat anak. ari pernyataan diatas

    menyebab yang paling dominan terhadap bekal makanan jajanan sehat pada anak prasekolah yaitu

    terdapat dari peran orangtua dengan prosentasi sebanyak 6.

    Berdasarkan latar belakang di atas, maka judul penelitian ini adalah 7eranan 0rang /ua

    dalam emilihan dan enyediaan Bekal +akanan )ajanan Sehat pada 'nak /* Bungong Seulanga

    *ecamatan +eureudu *abupaten idie )aya8

    1.2 Rumusan Masalah

    Berdasarkan latar belakang di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah

     bagaimanakah peranan orang tua dalam pemilihan dan penyediaan bekal makanan jajanan sehat

     pada anak /* Bungong Seulanga *ecamatan +eureudu *abupaten idie )aya9

    1.3 Tujuan Peneltan

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    4/19

    4

    enelitian ini untuk mengetahui peranan orang tua dalam pemilihan dan penyediaan bekal

    makanan jajanan sehat pada anak /* Bungong Seulanga *ecamatan +eureudu *abupaten idie

    )aya

    1.! Man"aat Peneltan

    1. bu. 4ntuk menambah in(ormasi bagi orangtua, terutama ibu dan menambah

     pengetahuan orangtua mengenai peran orangtua terhadap bekal makanan jajanan sehat pada

    anak.

    2. Bagi /*. Sebagai in(ormasi kepada pihak sekolah mengenai hubungan pola

    asuh ibu terhadap bekal makanan jajanan sehat pada anak.

    !. nstitusi endidikan. Sebagai bahan masukkan yang dapat digunakan dalam

    mendidik, membina, dan mengasuh anak serta orang tua, khususnya ibu dapat mengajarkan

    untuk meningkatkan status kesehatan anak tuna grahita.

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    5/19

    5

    Analss Un#arat

    Ta$el 3 Pern%ataan Dstr$us &rekuens Ber'asarkan P(la Asuh I$u terha'a) Bekal

    makanan jajanan sehat Anak Prasek(lah ' Desa Meureu'u* +e,amatan -unung

    Pat* 21!

    N( Pern%ataan

    T'ak 

    Pernah

    +a'ang /elalu

    " 0 " 0 " 0

    1 Saya akan memarahi dan memukul anak saya apabila anak tidak mau

    makan

    1 1, 1 !5,: !!  62,!

    2 Saya bersedia mendengarkan pembelaan anak, apabila anak tidak mau

    makan

    1;,# 1; !2,1 2; 5#,

    ! Saya selalu memaksa anak saya untuk makan 1 !5,: 2# !;,; 1% 26,%% Saya tetap memberi uang jajan apabila anak tidak mau makan 1;,# 15 2:,! 2 5%,;5 Saya mengatur semua jenis makanan pada anak dan tidak menuruti apa

    yang anak saya ingin makan

    ! 5,; 26 %,1 2! %!,%

    6 Saya mengancam anak saya apabila tidak mau makan 5 ,% 1; !2,1 !1 5:*; Saya membiarkan anak saya apabila tidak mau makan 1;,# 1; !2,1 2; 5#,: Saya tidak melarang anak saya untuk makan apa saja : 15,1 !# 56,6 15 2:,! Saya akan menghukum anak saya bila tidak mau makan !5 66,# 15 2:,! ! 5,;1# Saya selalu memarahi anak saya apabila tidak mau makan 1; !2,2 21 !,6 15 2:,!11 Saya selalu memperbolehkan anak saya jajan diluar : 15,1 !2 6#,% 1! 2%,5

    12 Saya tidak memberi aturan anak saya untuk makan ! kali sehari 16 !#,2 6 11,! !1 5:,51! Saya bersikap bijaksana dan sabar kepada anak agar anak mau makan !% 6%,2 1# 1:, 1;,#1% Sebelum makan saya memberikan pilihan makanan kepada anak 26 %,1 1: !%,# 1;,#15 Saya tidak menerima setiap alasan anak apabila tidak mau makan 16 !#,2 !1 5:,5 6 11,!16 Saya memberi anak makanan sesuai dengan keinginannya 25 %;,2 26 %,1 2 !,:1; Saya tidak mempedulikan apabila anak tidak mau makan %% :!,# % ;,5 5 ,%

    1: Saya mengajak anak untuk makan apabila anak saya tidak mau makan !6 6;, 11 2#,: 6 11,!

    Berdasarkan tabel ! dapat diketahui ada

    5:,5< bu anak prasekolah di /* Bungong

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    6/19

    6

    Seulanga esa +eureudu, *ecamatan

    =unung ati, mengatakan memberikan pola

    asuh dengan cara mengancam anak apabila

    anak tidak mau makan. +embiarkan anak 

    apabila tidak makan ada 5#,

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    7/19

    7

    5#,

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    8/19

    8

    sebanyak 52,:

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    9/19

    9

    lain hasil peneliti dan teori dibandingkan

    untuk mencapai titik temu ataupun

    kesenjangan dan kemudian akan dibahas. i

    dalam bab ini hasil penelitian yang akan

    dibahas adalah ubungan ola 'suh bu

    terhadap Bekal makanan jajanan sehat 'nak 

    di /* Bungong Seulanga esa +eureudu

    *ecamatan +eureudu*ota idie )aya.

    1. ola 'suh pada Bekal makanan jajanan

    sehat 'nak

    ari hasil penelitian pada table %

    menunjukkan bahwa pola asuh pada bekal

    makanan jajanan sehat anak prasekolah di

    /* Bungong Seulanga esa +eureudu,

    *ecamatan =unung ati, sebagian besar 

    dalam kategori kurang baik sebanyak 2

    responden "5%,;

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    10/19

    10

    *ategori pola asuh permisi( ini dapat

    dilihat dalam pertanyaan membiarkan

    anak apabila tidak makan ada 5#,

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    11/19

    11

    asil penelitian ini menunjukkan ada

    hubungan antara pola asuh ibu pada bekal

    makanan jajanan sehat anak prasekolah di

    /* Bungong Seulanga esa +eureudu,

    *ecamatan =unung ati. Berdasarkan uji

    Chi Square didapat nilai χ> hitung 1#,:%;

    dengan  p-value  #,##1. 0leh karena  p-

    value  ? #,##1 @ A "#,#5&, disimpulkan

     bahwa ada hubungan yang signi(ikan

    antara pola asuh ibu terhadap bekal

    makanan jajanan sehat pada anak di /* 

    Bungong Seulanga esa +eureudu,

    *ecamatan =unung ati. asil ini dapat

    diartikan bahwa pola asuh kurang baik 

    sebagian besar memiliki anak dengan

     bekal makanan jajanan sehat kurang baik,

    sebaliknya ibu dengan pola asuh baik 

    sebagian besar memiliki anak dengan

     bekal makanan jajanan sehat baik.

    asil penelitian ini diketahui bahwa

    ibu dengan pola asuh kurang baik 

    sebagian besar memiliki anak dengan

     bekal makanan jajanan sehat kurang baik 

    sejumlah 1 orang "65,5

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    12/19

    12

    konsumsi sayuran serta bekal makanan

     jajanan sehat yanag baik.

    PENUTUP

    +esm)ulan

    1. Sebagian besar pola asuh ibu pada anak 

     prasekolah di /* Bungong Seulanga desa

    +eureudu, *ecamatan +eureudu*ota

    idie )aya dalam kategori kurang baik,

    yaiti sejumlah 2 orang "5%,;

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    13/19

    13

    diharapkan agar orangtua khususnya ibu

    lebih meningkatkan sikap positi( dalam

    rangka mendidik dan lebih banyak 

    menggali in(ormasi tentang pola asuh

    yang tepat untuk diterapkan kepada anak 

    menerapkan pola asuh yang tepat ayau

    demokrati( kepada putra-putrinya, serta

    memberikan dorongan kepada putra-

     putrinya agar bekal makanan jajanan sehat

    diri menjadi baik.

    2. Bagi /* Bungong Seulanga =unung ati

    asil penelitian ini dapat menjadi

    masukan bagi para guru untuk membantu

    meningkatkan pola asuh ibu,  dengan

    memberikan pengarahan kepada orang

    tua, terlebih ibu untuk selalu memberi

    asuhan dengan baik dan benar. Sekolah

     juga dapat menganjurkan ibu untuk 

    menyiapkan bekal makanan pada anak 

    agar dapat dibawa kesekolah.

    !. Bagi eneliti lain

    ada penelitian selanjutnya dapat

    dilakukan penelitian serupa dengan lokasi

    yang berbeda. an sebaiknya lebih

    diperhatikan metode pengumpulan data,

    dikarenakan penelitian ini hanya

    mengukur pola asuh dengan satu kali

     pengambilan data sehingga hasilnya

    diperkirakan berubah apabila dilakukan

     pengambilan data secara berulang. Serta

     bisa menjadi masukan bagi peneliti lain

    dan bisa dijadikan pengalaman.

    %. Bagi nstitusi endidikan

    +eningkatkan asuhan kebidanan

    terkait pemberian pendidikan kesehatan

     pada orangtua dengan anak usia

     prasekolah di /* Bungong Seulanga desa

    +eureudu *ec. +eureudu*ota idie

    )aya. endidikan kesehatan yang

    diberikan pada orangtua yaitu terkait

    man(aat dan pentingnya pola asuh yang

     benar pada anak usia prasekolah.

    5. Bagi Bidang *esehatan

    +eningkatkan sistem in(ormasi dan

     pendidik serta membina orangtua

    khususnya ibu tentang pentingnya

     penerapan pola asuh

    DA&TAR PU/TA+A

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    14/19

    14

    'rikunto, Suharsimi. 2#1#.  Prosedur 

     Penelitian Suatu Pendekata Praktik ,

    )akarta $ ineka Ditra

    Baumrind, . 2##6.  Developmental 

     Psychology : Original Descriptions of he

    Styles  dikutip dari www.personal.psu.

    eduEuserEparetingstyles.html diakses pada

    tanggal 19 November 2013.

    Budiarto, ko. 2#1#.  !etodologi Penelitian

     "edokteran. Buku *edokteran )akarta.

    epkes .. 2#1#. Survei "esehatan Rumah

    angga. usat ata *esehatan.

    epartemen *esehatan , )akarta.

    bin, S. 2##5.  Pengaruh Pola #suh Orang 

    ua Dengan "edisiplinan Sis$a "elas % 

    dan %% di S!& 'egeri ( !edan ahun

     #)aran *++,*++., +edan $ Skripsi

    4nimed.

    dwards, rew. 2##6.  "etika #nak Sulit 

     Diatur , Bandung F / +ian ustaka

    idayati, 3urul Gaily. 2#11/ !engatasi #nak 

    Susah !akan, Hogyakarta $ D.I 'ndi

    0((set

    stiany 'ri, dkk. 2#1!/ 0i1i erapan. Bandung

    $ enerbit / emaja osdakarya

     3otoatmojo, Soekidjo. 2#12.  !etodologi

     Penelitian "esehatan. )akara $ enerbit

    ineka.

    +anurung, Sri Susanti /idora. 2#1#.

    engaruh enyuluhan =ii /erhadap

    erilaku bu dalam enyediaan +enu

    Seimbang untuk Balita i esa amunia-

    1 *ecamatan antai Gabu *abupaten eli

    Serdang. /idak diterbitkan.

    atmonodewo, S.  Pendidikan #nak

     Prasekolah. )akarta$ / ineka Dipta.

    2##:.

    Santono. 2##.  "esehatan dan 0i1i. )akarta $

    ineka Dipta

    Septiari, Bety Bea. 2#12.  !encetak 2alita

    Cerbas dan Pola #suh Orang ua/

    Hogyakarta $ enerbit 3uha +edika

    Sugiyono. "2##;&.  !etode Penelitian

     "uantitatif "ualitatif dan R3D. Bandung$

    'l(abeta.

    Sulistyoningsih, ariyani. 2#12/ 0i1i &ntuk 

     "esehatan %bu dan #nak . Hogyakarta $

    enerbit =raha lmu

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    15/19

    15

    Husu(, S. 2#1#.  Psikologi Perkembangan

     #nak dan Rema)a. Bandung $ /. emaja

    osdakarya.

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    16/19

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    17/19

    HUBUN-AN P9LA A/UH IBU TERHADAP P9LA MA+AN PADA ANA+ 

    PRA/E+9LAH DI T+ BUN-9N- /EULAN-A DE/A MEUREUDU +E4AMATAN

    MEUREUDU+9TA PIDIE A:A

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    18/19

    ARTI+EL

    9leh ;

    :UNI TRI

  • 8/16/2019 bab 1 fika

    19/19

    A+ADEMI +EBIDANAN N-UDI