anfis cardiovascular

60
Pembimbing : dr. Yopie Afriandi Habibie, Sp. B TKV

Upload: muhammad-taqwa

Post on 05-Sep-2015

261 views

Category:

Documents


13 download

DESCRIPTION

anfis cardiovaskular

TRANSCRIPT

  • Pembimbing : dr. Yopie Afriandi Habibie, Sp. B TKV

  • Jantung teletak di dalam rongga mediastinum dari rongga dada (thorak), diantara kedua paru, selaput yang mengitari jantung di sebut perikardium, yang terdiri dari 2 lapisan :Perikardium parietalisPerikardium viseralis

  • Dinding jantung terdiri dari 3 lapisan, yakni:Epikardium atau perikardiumMiokardiumEndokardium

  • Terdiri dari atrium & ventrikelAtrium ada 2:Atrium kanan Atrium kiri

    Ventrikel ada 2Ventrikel kananVentrikel kiri

  • Katup Artrioventrikuler Katup TriskuspidKatup Biskuspid

    Katup SemilunarKatup Pulmonal Katup Aorta

  • Arteri Koronaria dapat di bagi menjadi 2: Arteri koroner kiri (Left Main Coronaria Artery-LMCA) mempunyai 2 cabang1. Ramus Desenden Anterior (Left Anterior Desenden-LAD)2. Ramus Sirkumpleks (Left Circumflex LCx)Arteri Koroner Kanan Vena Jantung terdiri dari 3 bagian :1. Vena Tebesian 2. Vena Kardiaka Anterior3. Sinus Koronarius

  • Aorta Arteri Arteriol Kapiler Venula Vena Vena CavaSirkulasi dapat di bagi dua :Sirkulasi Sistemik1. mengalirkan darah ke berbagai organ2. memenuhi kebutuhan organ yang berbeda3. memerlukan tekanan permulaan yang bsr4. banyak mengalami tahanan5. kolom hidrostatik panjang

  • Sirkulasi Pulmonal 1. hanya mengalirkan darah ke paru-paru2. hanya berfungsi untuk paru-paru3. mempunyai tekanan permulaan yg rendah4. hanya sedikit mengalami tahanan5. kolom hidrostatiknya pendek. Sirkulasi koroner aliran darah koroner meningkat pada:1. aktifitas 2. denyut jantung3. rangsang sistem saraf simpatis

  • Di dalam otot jantung terdapat jaringan khusus Yang mengantarkan aliran listrik, jaringantersebut mempunyai sifat2 khusus, yaitu:Otomatisasi - kemampuan untuk menimbulkan impuls secara spontanIrama pembentukan impuls yg teraturDaya konduksi kemampuan untuk menyalurkan impuls.Daya rangsang kemampuan untuk bereaksi terhadap rangsangan

    Perjalanan impuls dimulai dari : nodus SA Nodus AV, sampai ke serabut purkinje

  • Disebut pemacu alami karena secara teratur mengeluarkan aliran listrik/impulsNormal impuls (60 100 kali/menit)Nodus SA dapat menghasilkan impuls karena adanya sel-sel pacemaker yang mengeluarkan umpuls secara otomatisNodus SA terletak di dekat muara vena kava superior.

  • Letaknya didalam dinding septum(sekat)Atrium sebelah kanan, tepat diatas katupTriskuspid dekat muara sinus koronarius.

    Mempunya fungsi penting:Menahan impuls jantung 0,08-0,12 detikMengatur jumlah impuls atrium yg mencapai ventrikelNodus AV dapat menghasilkan impuls dengan frekuensi 40 60kali/menit.

  • Makin besar isi jantung sewaktu diastol, semakin besar jumlah darah yang dipompakanDalam batas-batas fisiologis, jantung memompakan ke seluruh tubuh, darah yang kembali ke jantung tanpa menyebabkan penumpukan di vena.Jantung dapat memompakan jumlah darah yang sedikit ataupun jumlah darah yg besar bergantung pada jumlah darah yang mengalir kembali dari vena.

  • Pembuluh darah arteri (nadi)Adalah semua pembuluh darah yangarahnya meninggalkan jantung Struktur dari dalam ke luar:EndoteliumMembran BasalJaringan ElastisJaringan Otot PolosJaringan ElastisJaringan Konektif (penghubung)

  • Dinding otot pembuluh arteri lebih tebal, kuat, dan bersifat elastis Tekanan pembuluh arteri lebih kuat dari pada pembuluh venaDarah yang keluar dari jantung melalui 2 pembuluh nadi yaitu:Arteri pulmonalis, membawa darah kaya karbondioksida ke paru-paruAorta, membawa darah kaya oksigen ke seluruh tubuh

  • Pembuluh VenaAdalah pembuluh darah yang membawa darah kembali ke jantungStruktur dari dalam ke luar:KatupEndoteliumMembran basalJaringan otot polosJaringan Konektif

  • Disepanjang pembuluh terdapat banyak katup (valvula semi lunaris) yang menyebabkan darah mengalir ke satu arahSecara garis besar dibagi atas 2, yaituVena Pulmonalis, membawa darah kaya oksigen kembali ke serambi kiri jantungVena Kava, membawa darah kaya CO2 dari tubuh menuju serambi kanan jantung. Terdiri atas: 1. Vena Kava Superior: dari tubuh bagian atas2. Vena Kava Inferior: dari tubuh bagian bawah

  • Tekanan pembuluh vena lebih lemah di bandingkan pembuluh arteriDinding pembuluh vena lebih tipis dan tidak elastis.Terletak di dekat permukaan kulit sehingga mudah di kenali

  • Perbedaan antara Arteri dan Vena

    NoFaktor PembedaArteriVena1.

    2.

    3.4.

    5.6.

    7. Dinding pembuluhLetak

    KatupJika terluka

    Arah aliranDenyutnya terasa?Darahnya kaya akan?Ototnya tebal

    Jauh dr permukaan tubuhTidak adaDarah memancar keluarKeluar jantungYa

    Oksigen (O2)Otot tipis

    Dekat permukaan tubuhAdaDarah hanya merembesKembali ke jantungTidak

    Karbondioksida (CO2)

  • Kapilari darahKapilari darah ialah saluran darah yang terkecil sekali.Kapilari darah menghubungkan arteriol kepada venul.Dinding kapilari darah hanya setebal satu sel.Dinding-dindingnya yang tipis memudahkan resapan bahan-bahan berlangsung dengan cepat.

  • Kelainan arteri koroner

  • Penyakit Jantung Koroner adalah penyakit akibat penyempitan atau penyumbatan pembuluh nadi koroner akibat adanya endapan lemak ( kolesterol, trigliserida) sehingga mengakibatkan suplai darah ke jantung terganggu dan memicu serangan jantung.DEFINISI

  • Dimana Rasa Nyeri Dirasakan??

  • Penyumbatan arteri ini bisa di bagi dua bagian, yaitu:Tersumbat TotalTersumbat Sebagian

  • Kelainan katup jantung

  • Penyakit jantung katupCongenital vs AcquiredAkut vs kronisStenosis vs Regurgitasi/insufisiensiDapat mengenai semua katup,sendiri-sendiri atau bersama-sama.

  • 1. stenosis aortaDefinisi : Stenosis katup aorta adalah keadaan dimana terdapat ketidakmampuan katup jantung untuk membuka lebar dan sempurna sehingga darah tidak mengalir sempurna dari ventrikel kiri ke aorta.

  • Aorta stenosis

  • 2. Aorta regurgitasiDefinisiRegugitasi Katup Aorta (Inkompetensia Aorta, Insufisiensi Aorta) adalahkebocoran pada katup aorta yang terjadi setiap kali ventrikelmengalami relaksasi.

  • 3. Mitral stenosisStenosis katup mitral merupakan penyempitan pada lubang katup mitral yang akan menyebabkan meningkatnya tahanan aliran darah dari atrium kiri ke ventrikel kiri.

  • 4. Regurgitasi mitralRegurgitasi Katup Mitral (Inkompetensia Mitral, Insufisiensi Mitral), (Mitral Regurgitation) adalah kebocoran aliran balik melalui katup mitral setiap kali ventrikel kiri berkontraksi.

  • TERIMAKASIH

    **