varicella maria

Post on 11-Jul-2016

221 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

oral medicine

TRANSCRIPT

Chicken Pox (Varisela)Maria Febrina B. (2014-16-172)

Pendahuluan Definisi : Chicken pox atau sering disebut dengan cacar merupakan penyakit

ringan pada masa kanak-kanak dan merupakan infeksi primer yang sangat menular

Etiologi : infeksi virus herpes varisela zoster (VZV) Gejala klinis : Setelah terpapar virus dan masa periode inkubasi 2-3 minggu, akan

muncul tanda- tanda prodromal ringan. demam, lemas, ruam merah serta gatal pada wajah dan tubuh. Cepat menyebar, Manifestasi oral awalnya berbentuk makula → papula→vesikel →krusta

lesi vesikular yang pecah membentuk ulser dengan tepi eritema. Terletak pada palatum lunak, mukosa bukal, lipatan mukobukal.

Pendahuluan Diagnosa banding : Herpes simplex virus (HSV)

Perawatan : bersifat suportif dan simptomatik, mengurangi aktivitas atau banyak

istrirahat, makan- makanan bergizi, membatasi kontak dengan orang sekitar. Pengobatan yang diberikan biasanya berupa obat antipiretik untuk mengatasi demam, obat antihistamin untuk mengurangi rasa gatal, obat antiviral (asiklovir) serta obat antibiotic untuk menghindari infeksi sekunder.

Laporan Kasus 1 Pasien perempuan berumur 2 tahun bersama

orang tuanya datang ke laboratorium penyakit mulut RSGM FKG UPDM (B) dengan kondisi mulut banyak sariawan, tidak bisa makan, dan terdapat lentingan merah di sekitar tubuh. Hal ini terjadi sejak kurang lebih 4 hari sebelum kedatangan pasien ke RSGM FKG UPDM (B). Diawali dengan demam dan kemudian timbul lentingan pada bagian muka, tangan, kaki, dan punggung.

Pembahasan Ekstra oral : terdapat vesikel di sekitar muka

dan ulser di bibir region 82 berukuran ± 2 mm Intra oral : ulser pada mukosa labial bawah

kanan dan palatum berukuran ± 1mm berwarna putih dengan tepi eritema, serta terdapat plak putih hampir di seluruh dorsum lidah.

Diagnosa : Varisela

Pembahasan

Perawatan : Pasien diberikan edukasi bahwa penyakit

pasien menular sehingga diharapkan untuk membatasi kontak dengan orang sekitar.

Pasien diminta untuk mengurangi aktiviitas dan banyak istirahat serta makan makanan bergizi tinggi protein.

Instruksi cara pakai obat: • Obat penurun panas diminum 3 kali sehari hingga panas turun• Obat salep dioleskan pada lesi cacar 5 kali sehari

Resep : R/ Paracetamol syrup fl No. I

S 3 dd 1 cth R/ Acyclovir cream 5% tube No. I

S 5 oles lesi R/ Acyclovir susp. Fl. No. I

S 5 dd 1 cthR/ Stimuno syrup fl. No. I

S 1 dd 5 cc Pc

Saat pertama kali datang

Kontrol 1

top related