pp sistem informasi perusahaan

Post on 18-Aug-2015

18 Views

Category:

Marketing

10 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

SISTEM INFORMASI SISTEM INFORMASI PERUSAHAANPERUSAHAAN

THE SAMSUNG GROUPTHE SAMSUNG GROUP

Disusun Oleh ;

Rafliandy HR, SM

KONSEP DAN DEFINISIKONSEP DAN DEFINISISistem Informasi Perusahaan : sistem

berbasis komputer yang dapat melakukan semua tugas akuntansi standar bagi semua unit organisasi secara terintegrasi dan terkoordinasi.

SIP disebut juga Enterprise Information System (EIS), untuk memudahkan akses internal dan eksternal.

TUJUAN SISTEM INFORMASI TUJUAN SISTEM INFORMASI PERUSAHAANPERUSAHAAN

Memberikan informasi holistik dari sudut pandang perusahaan sehingga dapat dijadikan sebagai manajemen sumber daya perusahaan.

Melayani kebutuhan informasi bagi para eksekutif puncak,

Mengumpulkan dan menyebarkan data ke seluruh proses yang terdapat di sebuah organisasi

Kelayakan dalam SIPKelayakan dalam SIPKelayakan Ekonomis: Berhubungan dengan

pembenaran suatu pengeluaran dengan mempertimbangkan keuntungan dan biaya keuangan.

Kelayakan Operasional : mempertimbangkan sumber daya manusia itu untuk keberhasilan melaksanakan proses yang diperlukan

Kelayakan Teknis

  PENERAPAN SISTEM INFORMASI PENERAPAN SISTEM INFORMASI

PERUSAHAANPERUSAHAAN

Pemilihan Penjualan perangkat LunakPelatihan Pemakai/Pengguna Perangkat LunakPendekatan Peralihan

KEGAGALAN SISTEM INFORMASI KEGAGALAN SISTEM INFORMASI PERUSAHAANPERUSAHAAN

Kegagalan sistem informasi perusahaan mencakup proyek yang ditinggalkan sebelum penerapannya, sehingga organisasi kembali menggunakan sistem informasi perusahaan terdahulu.

SISTEM INFORMASI PERUSAHAAN SISTEM INFORMASI PERUSAHAAN dan WEBdan WEBSalah satu unsur penting pada perkembangan sistem informasi perusahaan adalah World Wide Web.Hubungan penggunaan web dalan SIP adalah :Kemudahan Penggunaan Web browser umum digunakan oleh pekerja kantor serta memiliki interface yang mudah disesuaikan dengan kebutuhan pemakai. Komunikasi ke pelanggan atau mitra bisnis melalui web browser membuat perangkat lunak ERP tidak perlu dipasang pada komputer organisasi. World Wide Web dapat menyediakan Web portal — tempat umum dimana para pengunjungweb dapat menjalankan aplikasi dan jasa lain untuk berbagai aplikasi dari penjual ERP.

The Samsung GroupThe Samsung Group

The Samsung Group Merupakan salah satu perusahaan elektronik terbesar di dunia. Dimanapun Anda berada, di tengah keramaian jalan raya atau dalam kenyamanan rumah Anda, Samsung adalah bagian dari kehidupan Anda. Berawal dari bisnis ekspor kecil di Korea, Samsung telah tumbuh menjadi salah satu perusahaan elektronik terkemuka di dunia, dengan spesialisasi pada media dan peralatan digital, semikonduktor, memori, dan integrasi sistem. Kini samsung telah mengembangkan jajaran dan pencapaian produknya, meningkatkan pendapatan dan saham pasarnya, dan mengikuti misinya untuk memberikan hidup yang lebih baik bagi pelanggan di seluruh dunia.

top related