pertemuan 1 sumber polusi

Post on 19-Jul-2015

255 Views

Category:

Education

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Bab 2

KOMPETENSI DASAR

Mendeskripsikan Dampak Polusi

Terhadap Kesehatan Manusia Dan

Lingkungan

TUJUAN PEMBELAJARAN

Siswa mampu :

1. Mendeskripsikan dampak polusi terhadap penurunan

kualitas hidup manusia lingkungannya

2. Menghubungkan dampak polusi terhadap kesehatan

manusia dan lingkungan

PENDAHULUAN

Pengertian Polusi

Polusi Atau Pencemaran Lingkungan diartikan

sebagai peristiwa masuknya atau dimasukkannya

makhluk hidup, zat, energi, dan atau komponen

lain ke dalam lingkungan, atau berubahnya

tatanan lingkungan oleh kegiatan manusia atau oleh

proses alam sehingga kualitas lingkungan turun

sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan

lingkungan menjadi kurang atau tidak dapat

berfungsi lagi sesuai dengan peruntukannya

(UU Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup No. 4

Tahun 1982)

Penyebab Polusi

Polutan : Zat atau bahan yang dapat

mengakibatkan pencemaran

Suatu zat dapat disebut polutan apabila :

Kadar polutan melebihi jumlah normal dalam

lingkungan,

Polutan berada pada lingkungan pada waktu yang

tidak tepat,

Polutan menetap atau berpindah tempat atau

berada pada suatu daerah/lokasi atau wilayah,

tertentu yang mengganggu keseimbangan

lingkungan.

Peranan Manusia dalam Mengelola SDA

Dampak Positif :

Dengan kemampuan intelektualnya, manusia

memberikan kemanfaatannya bagi makhluk hidup

dan lingkungan,

Meningkatkan kesejahteraan dan martabat manusia

Dampak Negatif :

Rusaknya sumber daya alam

Menimbulkan pencemaran dan polusi lingkungan yang

beragam

Polusi Menjadi Masalah Manusia

meningkatnya pengaruh lingkungan terhadap

aktivitas manusia

semakin kecilnya sumber daya alam yang dapat

dilestarikan

meningkatnya produksi pangan untuk mencukupi

kebutuhan makhluk hidup.

meningkatnya urbanisasi yang mengakibatkan daya

dukung lingkungan perkotaan menjadi rendah.

ketergantungan manusia pada produk teknologi

yang semakin meningkat.

Sumber Polutan

Biotik : bersumber dari makhluk hidup,

misalnya limbah berasal dari sisa pembakaran

dari bahan bakar fossil, sampah atau limbah

dapat berasal dari sisa-sisa tumbuhan, hewan dan

manusia.

Abiotik : bukan bersumber dari makhluk hidup.

Misalnya limbah yang berasal dari buangan proses kimia,

fisika dan akibat bencana alam.

Jenis Limbah

Padat

misalnya partikel padat yang dikeluarkan dalam cerobongasap dan aliran air, detergen padat, logam serta limbahlainnya

Cair

minyak, asam sulfat, air raksa yang larut di udara dan airserta lainnya

Gas

carbon dioksida, carbon monoksida yang keluar dari knalpotkendaraan bermotor, cerobong asap, amoniak yang dibuangke ke lingkungan sekitar dan sebagainya

Energi

misalnya terjadinya kebisingan akibat mesinmenghasilkan bunyi yang keras

Penggolongan Polusi

Tempat terjadinya polusi

Bahan Pencemar

Tinggi rendahnya kadar pencemar

Polusi Berdasarkan Tempat Terjadinya

Udara

Air

Tanah

Polusi Berdasarkan Bahan Pencemar

Kimiawi

Biologi

Fisika

Polusi Berdasarkan Tinggi Rendahnya Bahan

Pencemar

Polusi yang menimbulkan iritasi

Polusi yang menyebabkan reaksi faal tubuh

manusia

Polusi yang telah merusak lingkungan dalam kadar

yang tinggi

top related