akreditasi dan uji virus edit 2balithi.litbang.pertanian.go.id/file/ujivirus.pdf · lp.300.idn...

Post on 07-Dec-2020

2 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Designed by : Iskandar Sanusie

Jl. Raya Ciherang Segunung - Pacet Cianjur 43253PO. Box 8 Sindanglaya

Telp. 0263-512607/ Fax. 0263-514138e-mail : segunung@indoway.netwww.balithi.litbang.deptan.go.id

Pelaksanaan pengujian di Laboratorium Uji Virus menerapkan pengawasan mutu secara internal dan eksternal. Pengujian menggunakan standar yang bersertifikat. Pada setiap seri pengerjaan menyertakan contoh tanaman sehat dan tanaman sakit. Perhitungan dan pelaporan data di Laboratorium Uji Virus dilakukan secara komputerisasi menggunakan spreadsheet sehingga data mentah akan langsung menghasilkan data jadi yang telah terketik. Dalam pengelolaan data pengujian virus terdapat bagian untuk membantu pengawasan mutu data.

SUMBERDAYA MANUSIA (SDM)SUMBERDAYA MANUSIA (SDM)

PENGENDALIAN MUTUPENGENDALIAN MUTU

DEPARTEMEN PERTANIANBADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERTANIAN

PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN HORTIKULTURA

Peralatan generasi baru yang dimiliki adalah Spektrofotometer dengan pengoperasian secara full computerized untuk mencapai ketelitian data hasil pengujian, ELISA reader, sentrifus, oven, pH meter, serta Electrophoresis vertikal dan horizontal.

SARANA LABORATORIUMSARANA LABORATORIUM

Sumber daya manusia yang terdapat di Laboratorium Uji Virus Balai Penelitian Tanaman Hias sebanyak 6 orang yang ikut berperan aktif. Sumber daya manusia yang terdapat di Laboratorium Uji Virus merupakan tenaga yang terlatih dan terampil yang berasal dari pendidikan yang sesuai dan ditambah dengan pelatihan-pelatihan dalam bidang terkait. Jumlahpersonil pada tabel berikut :

32Tenaga Teknis

1Tenaga Manajemen

SMU/SMKS1S2SDM

Perlengkapan Uji ELISA Electrophoresis Hasil pengujian ELISA

Komite Akreditasi NasionalLaboratorium Penguji

LP.300.IDN

Komite Akreditasi NasionalLaboratorium Penguji

LP.300.IDN

(Indijarto Budi Rahardjo)

Pelayanan jasa dan informasi mengenai Laboratorium Uji Virus dapat diperoleh dengan cara datang langsung ke LaboratoriumUji Virus Balai Penelitian Tanaman Hias, dengan alamat :Balai Penelitian Tanaman HiasJl. Raya Ciherang Segunung, Pacet-Cianjur 43253PO Box 8 SindanglayaTelepon : 0263 – 512607/514138 - Faximile: 0263-514138e-mail : segunung@indoway.net

Waktu pelayananSenin – Kamis : 08.00 – 12.00 / 13.00 – 16.00Jum’at : 08.00 – 11.00 / 13.30 – 16.00

Indonesian Ornamental Crops Research

Institute

IOCRI

Indonesian Ornamental Crops Research

Institute

IOCRI

UNIT PELAYANANUNIT PELAYANAN

Laboratorium Uji Virus Balai Penelitian Tanaman Hias melayanipermintaan pengujian deteksi virus dan atau viroid padatanaman krisan, dan tanaman hias lainnya seperti anyelir, anggrek, dll. Laboratorium ini didukung oleh personil yang handal dengan peralatan yang canggih dan akurat. Sejak akhirtahun 2005 Laboratorium Uji Virus sudah terakreditasi olehKomite Akreditasi Nasional (KAN) – Badan StandardisasiNasional (BSN).

LABORATORIUM UJI VIRUSBALITHILABORATORIUM UJI VIRUSBALITHI

Laboratorium Uji Virus mengacu pada sistem mutu untukkepuasan pelanggan, dengan menjaga hasil uji secara akuratdan mandiri dalam mengambil keputusan.

Mutu hasil pengujian dijamin sesuai SNI 19-17025-2000 yang dipahami dan dilaksanakan dengan jujur, transparan dankonsisten oleh seluruh staf dan karyawan laboratorium.

Kebijakan Mutu LaboratoriumUji Virus BalithiKebijakan Mutu LaboratoriumUji Virus Balithi

Tanaman KrisanDeteksi virus dengan metode ELISA langsung dengan biaya Rp. 25.000,- per contoh.Deteksi terhadap Chrysanthemum virus B (CVB), Cucumber mosaic virus (CMV) dan Tomato aspermy virus (TAV).Deteksi viroid dengan metode Return Electrophoresis, biaya Rp. 50.000,- per contoh.Deteksi terhadap Chrysanthemum stunt viroid (ChStVd).Tanaman Anggrek, Anyelir, dllDeteksi virus dengan metode ELISA tidak langsung (Indirect), biaya Rp. 10.000,- per contoh.Tanaman anggrekDeteksi terhadap Cymbidium mosaic virus (CyMV) dan Tobacco mosaic virus orchid strain (TMV-O) Tanaman anyelirDeteksi terhadap Carnation latent virus (CLV), Carnation mottle virus (CarMV), dan Carnation ringspot virus (CRSV).Tanaman Hias lainnya

STRUKTUR ORGANISASILABORATORIUM

STRUKTUR ORGANISASILABORATORIUM

BIAYA PENGUJIANBIAYA PENGUJIAN

Menjadi pusat pengujian deteksi dan pembersihan (eliminasi) virus dan atau viroid pada tanaman hias yang mampumenghasilkan data yang akurat tentang virus pada tanaman hiasuntuk mendukung pembangunan sistem pertanian yang ramahlingkungan.

Laboratorium Uji Virus dikelola oleh Balai Penelitian TanamanHias yang merupakan Unit Pelaksana Teknis yang berada dibawah Puslitbang Hortikultura, Badan Penelitian danPengembangan Pertanian, Departemen Pertanian yang tertuangdalam SK Menteri Pertanian No : 796/Kpst/OT/210/12/1994 Tanggal 13 Desember 1994.

MANAJER PUNCAK

MANAJER ADMINISTRASI

MANAJER TEKNIS

LABORATORIUM UJI VIRUS

MANAJER MUTU

Laboratorium Uji Virus Balai Penelitian Tanaman Hiasmerupakan salah satu sarana penelitian yang digunakan untukmendukung penelitian dasar dan terapan, serta melayanipengguna untuk deteksi cepat dan akurat tentang kandunganvirus dan viroid.

Selain itu Laboratorium Uji Virus juga melayani kegiatan magangdari pihak yang memerlukan untuk meningkatkan pengetahuandan keterampilan di dalam manajemen dan teknik uji virus.

Pada saat ini Laboratorium Uji Virus memiliki kapasitas uji sekitar dari 2000 sampel per bulan dengan memperhatikan sarana peralatan dan jumlah sumber daya manusia.

Laboratorium Virologi

RUANG LINGKUP KEGIATANRUANG LINGKUP KEGIATAN

VISIVISI

STRUKTUR ORGANISASISTRUKTUR ORGANISASI

Gambar beberapa contoh tanaman sehat hasil deteksi

top related