ajeng hayu anandra_1491261004_remote sensing

10
PERBANDINGAN KONSENTRASI ORGANIK KARBON DENGAN PENGUKURAN IN SITU DAN DETERMINASI SATELITE OCEAN COLOUR AJENG HAYU ANANDRA 1491261004 PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU LINGKUNGAN UNIVERSITAS UDAYANA

Upload: ajeng-hayu-anandra

Post on 17-Jan-2016

254 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

presentasi remote sensing

TRANSCRIPT

Page 1: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

PERBANDINGAN KONSENTRASI ORGANIK

KARBON DENGAN PENGUKURAN IN SITU DAN

DETERMINASI SATELITE OCEAN COLOUR

AJENG HAYU ANANDRA 1491261004

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU LINGKUNGAN

UNIVERSITAS UDAYANA

Page 2: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

PENDAHULUAN O Sebagaimana telah diketahui Ocean Color

Satellite telah mampu mentediakan data observasi ekosistem lautan secara global. Satellite Ocean colour diketahui dapat menentukan konsentrasi chlorophyll pada permukaan laut, sebagai gambaran kelimpahan biomassa phytoplankton. Dalam beberapa tahun terakhir Ocean Color Satellite telah dikembangkan tidak hanya untuk mengukur klorofil namun juga dalam menghitung konsentrasi zat organic karbon.

Page 3: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

METODOLOGIO Dalam Jurnal ini, pengukuran partikel organic

carbon dengan percobaan langsung di lapangan dan memabandingkan data dari SeaWifs dan MODIS Aqua. Data POC yang dikumpulkan melalui satellite selama 16 tahun yaitu dat mulai tahun 1997 sampai 2002 untuk dicocokan dengan data in situ. Data percobaan In situ didapatkan dari data yang dipublikasi dari U.S Joint Global Ocean Flux Study, sementara untuk data dari Satellite diambil dari Sea-WIFS Bio-optical archive ans storage system (SeaBass)

Page 4: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

RESOLUSI SPASIAL SATELLITE

O Resolusi Spasial yang digunakan oleh Satellitre adalah 1,1 km pada titik terendah untuk Merged LocalArea Coverage(MLAC)

O SeaWifs dan 1 km untuj local Area Coverage (LAC) MODIS Aqua Data.

O Global Area Coverge (GAC) Sea Wifs data dengan resolusi efektif 4.5 km

Page 5: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

DATA EROR PADA DATA IN SITU DAN SATELIT DIHITUNG MENGGUNAKAN

METODE STANDAR

Page 6: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

LOKASI PENGAMBILAN SAMPEL IN-SITU

Page 7: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

HASIL DATA DAN PERHITUNGAN DENGAN

MEMPERTIMBANGAN HASIL DATA YANG BIAS

Page 8: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

HASIL PERBANDINGAN DATA DALAM KURVA REGRESI LINEAR DI 4 DAERAH

Page 9: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

PERBANDINGAN DATA DENGAN BEBERAPA TIPE DATA SATELIT

Page 10: Ajeng Hayu Anandra_1491261004_Remote Sensing

HASIL DATA DAN PERHITUNGAN DENGAN MEMPERTIMBANGAN HASIL DATA YANG BIAS PADA

BEBERAPA JENIS DATA SATELIT