2 sistem kesehatan nasional

22
SISTEM KESEHATAN NASIONAL SUBSISTEM PEMBIAYAAN KESEHATAN 1

Upload: noe-irredenta

Post on 02-Jul-2015

11.087 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: 2 sistem kesehatan nasional

SISTEM KESEHATAN NASIONAL SUBSISTEM PEMBIAYAAN

KESEHATAN

1

Page 2: 2 sistem kesehatan nasional

Latar Belakang

• Kesehatan mempunyai peranan besar dalammeningkatkan derajat hidup masyarakat

• Sistem Kesehatan Nasional (SKN) 2009 merupakan penyesuaian dari SKN 1982 danSKN 2004

• Pemutakhiran menjadi SKN 2009 agar dapatmengantisipasi berbagai tantangan perubahanpembangunan kesehatan dewasa ini dan dimasa depan.

2

Page 3: 2 sistem kesehatan nasional

Pengertian sistem

• Sistem berasal dari bahasa latin (systēma) danbahasa Yunani (sustēma) adalah suatu kesatuanyang terdiri komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkanaliran informasi, materi atau energi

• Sistem adalah suatu keterkaitan diantara elemen-elemen pembentuknya dalam pola tertentuuntuk mencapai tujuan tertentu (System is interconnected parts or elements in certain pattern of work)

3

Page 4: 2 sistem kesehatan nasional

• 2 prinsip dasar suatu sistem, yakni:

– elemen, komponen atau bagian pembentuksystem; dan

– interconnection, yaitu saling keterkaitan antarkomponen dalam pola tertentu.

4

Page 5: 2 sistem kesehatan nasional

Sistem Kesehatan

• Sistem kesehatan merupakan kelompok anekaorganisasi yang memberikan input padapelayanan kesehatan, utamanya sumberdayamanusia, sumber daya fisik (fasilitas danalat), serta pengetahuan/teknologi

• Sistem Kesehatan adalah suatu jaringanpenyedia pelayanan kesehatan (supply side) dan orang-orang yang menggunakanpelayanan tersebut (demand side)

5

Page 6: 2 sistem kesehatan nasional

• WHO mendefinisikan sistem kesehatan sebagaiseluruh kegiatan yang mana mempunyai maksudutama untuk meningkatkan dan memeliharakesehatan.

• Termasuk dalam hal ini tidak saja pelayanankesehatan formal, tapi juga tidak formal, sepertihalnya pengobatan tradisional.

• Selain aktivitas kesehatan masyarakat tradisionalseperti promosi kesehatan dan pencegahanpenyakit, peningkatan keamanan lingkungan danjalan raya, pendidikan yang berhubungan dengankesehatan merupakan bagian dari sistem

6

Page 7: 2 sistem kesehatan nasional

Pengertian SKN

• Sistem Kesehatan Nasional (SKN) adalah:

– bentuk dan cara penyelenggaraan pembangunankesehatan yang memadukan berbagai upayabangsa Indonesia dalam satu derap langkah gunamenjamin tercapainya tujuan pembangunankesehatan dalam kerangka mewujudkankesejahteraan rakyat sebagaimana dimaksuddalam Undang-undang Dasar 1945

7

Page 8: 2 sistem kesehatan nasional

Landasan SKN

• Landasan Idiil, yaitu Pancasila.

• Landasan Konstitusional, yaitu UUD 1945,

• Landasan Operasional meliputi seluruhketentuan peraturan perundangan yang berkaitan dengan penyelenggaraan SKN danpembangunan kesehatan.

8

Page 9: 2 sistem kesehatan nasional

Subsistem SKN

• Pendekatan manajemen kesehatan dewasa inidan kecenderungannya di masa depan adalahkombinasi dari pendekatan: 1) Sistem, 2) Kontingensi, dan 3) Sinergi yang dinamis.

• SKN itu sendiri terdiri dari enam subsistem yaitu :– Upaya kesehatan– Pembiayaan kesehatan– Sumberdaya Manusia kesehatan– Obat dan perbekalan Kesehatan– Pemberdayaan masyarakat– Manajemen kesehatan

9

Page 10: 2 sistem kesehatan nasional

SUBSISTEM PEMBIAYAAN KESEHATAN

10

Page 11: 2 sistem kesehatan nasional

Perkembangan SubsistemPembiayaan Kesehatan

• Pembiayaan kesehatan sudah semakin meningkatdari tahun ke tahun.

• Pengeluaran pemerintah untuk kesehatan terusmeningkat.

• Kontribusi pengeluaran pemerintah untukkesehatan masih kecil, yaitu 38% dari total pembiayaan kesehatan.

• Proporsi pembiayaan kesehatan yang bersumberdari pemerintah belum mengutamakan upayapencegahan dan promosi kesehatan.

11

Page 12: 2 sistem kesehatan nasional

Tata Hubungan Antar Subsistem Dan Lingkungannya

• Keterkaitan antara Subsistem pembiayaankesehatan dengan lainnya adalahpenyelenggaraannya guna menghasilkanketersediaan pembiayaan kesehatan denganjumlah yang mencukupi, teralokasi secaraadil, dan termanfaatkan secara berhasil guna danberdaya guna untuk terselenggaranya upayakesehatan secara merata, terjangkau, danbermutu bagi seluruh masyarakat.

• Tersedianya pembiayaan yang memadai juga akanmenunjang terselenggaranya subsistem lainnya.

12

Page 13: 2 sistem kesehatan nasional

Pembiayaan Kesehatan Dalam SistemKesehatan Nasional

• Pembiayaan kesehatan adalah bentuk dancara penyelenggaraan berbagai upaya: – penggalian,

– pengalokasian, dan

– pembelanjaan dana kesehatan

• Mendukung penyelenggaraan pembangunankesehatan guna mencapai derajat kesehatanmasyarakat yang setinggi-tingginya(Depkes, 2009).

13

Page 14: 2 sistem kesehatan nasional

Unsur-unsur pembiayaan

• Dana: dari sumberpemerintah, masyarakat, maupun swastaserta sumber lainnya.

• Sumber Daya: meliputi SDM pengelola, sarana, standar, regulasi, dankelembagaan

• Pengelolaan Dana Kesehatan: merupakanseperangkat aturan yang disepakati dan secarakonsisten dijalankan oleh para pelakusubsistem pembiayaan kesehatan 14

Page 15: 2 sistem kesehatan nasional

Prinsip-prinsip pembiayaan kesehatan

• Kecukupan: alokasi dana terus diupayakanpeningkatan dan kecukupannya sesuai kebutuhanmenuju sekurang-kurangnya 5% dari PDB atau15% dari total anggaran pendapatan dan belanjasetiap tahunnya

• Efektif dan Efisien: pembelanjaan dilakukanmelalui kesesuaian

• Adil dan Transparan: dimanfaatkan secara adildalam rangka menjamin terpeliharanya danterlindunginya masyarakat dalam memenuhikebutuhan dasar kesehatan.

15

Page 16: 2 sistem kesehatan nasional

Penggalian Dana

• Sumber dari pemerintah dilakukan melalui pajakumum, pajak khusus, bantuan atau pinjaman yang tidakmengikat, serta berbagai sumber lainnya.

• Dana swasta dihimpun dengan menerapkan prinsipkemitraan antara pemerintah dan masyarakat yang didukung dengan pemberian insentif.

• Sumber dari masyarakat dihimpun secara aktif olehmasyarakat sendiri atau dilakukan secara pasif denganmemanfaatkan berbagai dana yang sudah terkumpul dimasyarakat.

• Sumber perorangan dilakukan dengan cara penggalian danpengumpulan dana masyarakat dan didorong pada bentukjaminan pemeliharaan kesehatan.

16

Page 17: 2 sistem kesehatan nasional

Pengalokasian dana pemerintah

• Perencanaan anggaran dengan mengutamakan upayakesehatan prioritas secara bertahap dan terus ditingkatkanjumlah pengalokasiannya sehingga sesuai dengankebutuhan

• Dana pemerintah untuk pembangunan kesehatandiarahkan untuk membiayai upaya kesehatan primer, sekunder, dan tersier dengan mengutamakan masyarakatrentan dan miskin, daerah terpencil, perbatasan, pulau-pulau terluar dan terdepan, serta yang tidak diminatiswasta

• Pengalokasian dana untuk pelayanan kesehatan perorangandilakukan melalui kepesertaan dalam jaminanpemeliharaan kesehatan yang diatur oleh pemerintah

17

Page 18: 2 sistem kesehatan nasional

KESIMPULAN

• Penetapan SKN dimaksudkan untuk memberikan arah bagisetiap pelaku upaya atau pelayanan kesehatan sesuaidengan kondisi lingkungan masing-masing instansi daninstitusi.

• Dalam pelaksanaannya, seluruh pelaku harus memegangteguh prinsip-prinsip umum SKN dan prinsip dasar masing-masing subsistemnya, tetapi juga harus realistis dengankemampuan sumber daya manusia dan ketersediaan danadan sumber daya lainnya, serta kondisi lingkungannya.

• Sistem Kesehatan Nasional merupakan sistem terbuka yang berinteraksi dengan berbagai sistem nasionalnya sebagaisubsistem dari Ketahanan Nasional, bersifat dinamis, dandalam pelaksanaannya selalu mengikutiperkembangan, baik nasional, regional, maupun global.

18

Page 19: 2 sistem kesehatan nasional

• Subsistem pembiayaan kesehatan adalah bentuk dan carapenyelenggaraan berbagai upayapenggalian, pengalokasian, dan pembelanjaan danakesehatan untuk mendukung penyelenggaraanpembangunan kesehatan guna mencapai derajat kesehatanmasyarakat yang setinggi-tingginya.

• Tujuan dari penyelenggaraan subsistem pembiayaankesehatan adalah tersedianya dana kesehatan dalamjumlah yang mencukupi, teralokasi secara adil, merata dantermanfaatkan secara berhasil guna dan berdayaguna, tersalurkan sesuai peruntukannya untuk menjaminterselenggaranya pembangunan kesehatan gunameningkatkan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya.

19

Page 20: 2 sistem kesehatan nasional

• Unsur-unsur subsistem pembiayaan kesehatan terdiridari dana, Sumber daya, dan pengelolaan danakesehatan yang disepakati dan secara konsistendijalankan oleh para pelaku subsistem pembiayaankesehatan, baik oleh pemerintah secara lintassektor, swasta, maupun masyarakat yang mencakupmekanisme penggalian, pengalokasian, danpembelanjaan dana kesehatan.

• Prinsip-prinsipnya adalah kecukupan, efektifitas danefisiensi penggunaan dana kesehatan, dan adil dantransparan.

20

Page 21: 2 sistem kesehatan nasional

• Perencanaan dan pengaturan pembiayaan kesehatandilakukan melalui penggalian dan pengumpulanberbagai sumber dana yang dapat menjaminkesinambungan pembiayaan pembangunankesehatan, mengalokasikannya secara rasional, sertamenggunakannya secara efisien dan efektif.

• Dalam hal pengaturan penggalian dan pengumpulanserta pemanfaatan dana yang bersumber dari iuranwajib, pemerintah harus melakukan sinkronisasi dansinergisme antara sumber dana dari iuran wajib, danaAPBN/APBD, dana dari masyarakat, dan sumberlainnya.

21

Page 22: 2 sistem kesehatan nasional

TERIMA KASIH

22