12. isu masalah perencanaan wilkot

28
Isu Permasalahan Perencanaan Wilayah & Kota Oleh: Firsta Rekayasa H. ST., MT

Upload: firsta-rekayasa-hernovianti

Post on 29-Jan-2016

21 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

fenomena strategis

TRANSCRIPT

Page 1: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Isu Permasalahan Perencanaan Wilayah &

Kota

Oleh: Firsta Rekayasa H. ST., MT

Page 2: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Perkotaan(urban)

Wilayah(region)

Perdesaan(rural)+=

Rencana Umum Tata Ruang

Rencana Rinci Tata Ruang

Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW)

Rencana Teknis Ruang (RTR)

Rencana Detail Tata Ruang (RDTR)

Page 3: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Perencanaan Tata Ruang ?

WUJUD POLA RUANG+WUJUD STRUKTUR RUANG

Page 4: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Mengapa Perlu Perencanaan

Wilayah ?

Potensi wilayah terbatas & tidak

mungkin diperbaharui

Page 5: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Kemampuan teknologi dan cepatnya perubahan dalam kehidupan manusia

Page 6: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Kesalahan Perencanaan yg sudah dieksekusi dilapangan sering tidak dapat diubah/diperbaiki

kembali

Page 7: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Setiap manusia membutuhkan lahan utk menopang hidupnya, namun kemampuan manusia utk mendapatkan lahan tidak sama

Page 8: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Tatanan wilayah menggambarkan kepribadian dari masyarakatnya.

Kedua hal tersebut saling mempengaruhi

Page 9: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Apa kamu bahagia ?

Page 10: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Potensi wilayah (pemberian alam atau hasil karya

manusia) di masa lalu adalah aset yg harus dimanfaatkan

utk kemakmuran rakyat dalam jangka

panjang

Page 11: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Pentingnya tata ruang wilayah dan kota

Page 12: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Perbedaan Perencanaan Wilayah & Perencanaan Kota

AspekPerencanaan

KotaPerencanaan

Wilayah

Cara Pandang (ruang lingkup)

Fokus ke dalam kota yang direncanakan

Lebih luas → supra urban, memiliki perspektif kota

Approach dan Ilmu Dasar

Land use planning dan manajemen perkotaan

Pengembangan ekonomi wilayah dan tata ruang wilayah

Sektor Industri, perumahan, perdagangan, jasa, pemerintahan, dll

Pertanian, perkebunan, pertambangan

Karakter Heterogen Homogen

Page 13: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

KOMPLEKSITAS PERMASALAHAN DI WILAYAH PESISIR

Page 14: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

ARUK

(KAB. SAMBAS)

JAGOI BABANG

(KAB. ENGKAYANG)

ENTIKONG

(KAB. SANGGAU)

J A S A

(KAB. SINTANG)

NANGA BADAU

(KAPUAS HULU)

Rencana Pengembangan Kawasan Perbatasan Antarnegara – PLB/PPLB

Page 15: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

1. PERMASALAHAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT PERBATASAN :

Pendapatan perkapita masyarakat perbatasan di Provinsi Kalimantan Barat hanyaberkisar US $ 1.000 pertahun, sedangkan pada masyarakat perbatasan di Malaysia berkisar hingga US $ 11.000 pertahun.

KALIMANTAN BARAT

SARAWAK

Page 16: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

2. MASALAH KETERBATASAN PRASARANA DAN SARANA WILAYAH :

(transportasi, listrik, air bersih, telekomunikasi, pendidikan dan kesehatan) diklasifikasikan sebagai wilayah tertinggal.

Jalan di Wilayah Sarawak Jalan di Wilayah Kalbar

Page 17: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Patok 0 (nol) Km Malaysia Patok 0 (nol) Km Indonesia

MALAYSIA

INDONESIA

Kondisi Kawasan Perbatasan pada Titik 0 (nol) Km

Patok 0 (nol) Km Indonesia Patok 0 (nol) Km

Malaysia

Page 18: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Dampak Kepadatan Penduduk Terhadap Ruang

Page 19: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Ketimpangan Antar Wilayah

• Cepatnya perkembangan kota-kota di wilayah yg maju atau pusat aglomerasi ekonomi → wilayah tumbuh cepat

• Lambatnya perkembangan daerah yg terletak di wilayah frontier, perbatasan, pedalaman, pulau-pulau kecil, pesisir → wilayah tumbuh lambat atau tertinggal

Page 20: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Penyebab Kesenjangan Antar Wilayah

Faktor Penyebab Utama Kesenjangan Antar Daerah2S * 3I = SDM + SDA + Infrastruktur + Investasi +

Institusi

Page 21: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Peta Lokasi Daerah Tertinggal Di Indonesia

Page 22: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Aspek Permasalahan Daerah Tertinggal

Page 23: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Slums in between modern buildings

Page 24: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Slums and squatters

Slums Squatters Lack of basic

infrastructure

Very dense populated: > 1000 persons/ha

Bad construction of housing

Legal ownership

Lack of basic infrastructure

Very dense populated: > 1000 persons/ha

Bad construction of housing

Illegal ownership

Page 25: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Penyebaran Penduduk Miskin

Indonesia

Page 26: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Strategi pengentasan kemiskinan

Memperbanyak kesempatano Penyediaan kesempatan kerja

o Memperluas akses yang lebih baik kepada sumberdaya

Memfasilitasi pemberdayaan masyarakato Meningkatkan akses kepada pasar

o Menghilangkan halangan institusional yang menghambat partisipasi masyarakat

Memperluas “keamanan” (security)o Mengurangi kerentanan

o Membangun aset yang lebih baik untuk masyarakat miskin

Page 27: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

TUJUAN PERENCANAAN

WILAYAH

PRODUKTIF BERKELANJUTAN

NYAMANEFISIEN

Page 28: 12. Isu Masalah Perencanaan Wilkot

Manfaat perencanaan Wilayah

Proyeksi dari berbagai kepentingan pembangunan di masa YAD

Memilih kegiatan ekonomi di masa YAD & dimana lokasi kegiatan tsb masih diizinkan

Bahan acuan pemerintah untuk mengendalikan atau mengawasi arah pertumbuhan

Sebagai landasan bagi rencana2 lainnya yg lebih detail

Menciptakan keserasian dan kelestarian lingkungan, keserasian antar sektor, efisiensi dalam kehidupan dan optimasi investasi