10-2002

154

Upload: penol

Post on 08-Jun-2015

3.360 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 10-2002
Page 2: 10-2002

4

CHIP | OKTOBER 2002

editorial

Mempermudah Pekerjaan dan Menghemat Waktu»Pembaca CHIP yang terhormat,

Salah satu keuntungan menggunakan komputer untuk melaku-kan pekerjaan adalah kemampuan untuk melakukan otomati-sasi, yang akan menghemat banyak waktu dan usaha. Fungsiotomatisasi ini tidak semuanya tersedia dan bisa dijalankan se-cara langsung. Banyak juga fungsi otomatisasi yang tidak lang-sung terlihat dan memerlukan usaha untuk mengaktifkannya.

Paket program Microsoft Office, yang digunakan oleh mayoritaspengguna PC, juga bisa diotomatisasikan. Untuk itu, dalammenu utama edisi ini CHIP memilihkan 50 tip terbaik untukWord, Excel, Outlook, dan Powerpoint yang akan menghematbanyak waktu serta mempermudah pekerjaan Anda sehari-hari.Dengan mengikuti tip dan trik yang telah disediakan, Andadapat menyelesaikan tugas dengan lebih cepat dan efisien.

Pertemuan Tahunan Pemimpin Redaksi di Milan, ItaliaPertengahan bulan September yang lalu, para pemimpin redaksidan koordinator Test-Center CHIP seluruh dunia berkumpulpada Editor-in-Chief Meeting & Test-Center Meeting 2002, yangdiadakan di kota Milan, Italia.

Pertemuan tahunan tersebut pada dasarnya bertujuan untukmeningkatkan kualitas CHIP dengan saling berdiskusi dan ber-bagi ide-ide baru yang menarik dan inovatif. Salah satu ide barutersebut akan segera kami hadirkan dalam waktu dekat kepadaAnda. Tunggu inovasi dan kejutan baru CHIP di edisi depan.

Selamat membaca dan salam,

Edi Taslim,Pemimpin Redaksi CHIP

[email protected]

Telah beredar: Edisi perdanamajalah Computer Easy sudah bisadidapatkan di toko buku dan kios-

kios terdekat. Untuk informasihubungi [email protected]

Page 3: 10-2002

6

CHIP | OKTOBER 2002

43 Notebook:- Fujitsu Lifebook P2110

44 Motherboard: - AOpen AX4B-533 TUBE (E)

46 Motherboard:- FastFame 8VKO- AOpen AX4B PRO-533 (E)

48 Motherboard:- Microstar MSI 648 MAX- AOpen AX4G PRO (E)

50 Motherboard:- Gigabyte GA-PE667Kamera Digital:- KODAK Easyshare CX4230

52 Speaker:- Sonic Gear Sonic Pro X480- Altec Lansing 321

54 Speaker: - Klipsch Promedia 4in1

56 CD-RW Drive: - ASUS USB 2.0 External - YAMAHA CRW-F1

58 CD-RW Drive: - LITE-ON 40X12X40 - AOpen 40X12X48 External

60 Graphic Card: - X-Micro Impact T4600 DVI- Albatron GeForce4 Ti4600

61 Hard Disk: - Western Digital 40GB 7200RPM- ExcelStor 40GB 7200RPM

62 Lain-Lain: - Hunno MagicSecure 3500- Paranee Bluetooth

Tes Individu: Hardware Baru

Tes Individu: Software Baru

AKTUAL 10 Berita: Perselisihan standar grafik JPEG, ATI Radeon

9700 Pro, WinXP Tablet PC, BeoSound 2, WindowsMedia Player 9, dan perang melawan spam

20 Liputan Khusus: LG Electronics Indonesia Shanghai“CeBIT Asia 2002” Fair Tour

UTAMA 22 Bekerja Lebih Mudah, Cepat, & Efektif

Program-program Office dapat diotomatisasikandengan beberapa trik, agar Anda tidak perlu lagilembur malam atau akhir pekan. CHIP menunjukkantip terbaik yang akan menghemat waktu Anda.

HARDWARE 36 Berita & Trend

42 Tes Individu: 21 Hardware Baru

64 GPS Overview: Minimnya informasi menjadikan alatGPS kurang populer. CHIP mengajak Anda mengenaldari dekat alat anti sesat tersebut

70 Preview VPU ATI Radeon 9700 Pro: Layakkah Radeon9700 Pro disebut sebagai GeForce4 Ti Killer? CHIPmembuktikannya untuk Anda

84 Overclocking GeForce4 Ti4200: Tip mengoptimalkankinerja si bungsu dari varian GeForce4 Ti hingga dapatberlari secepat GeForce Ti4600

90 Robot Astronot: Laporan menarik mengenai pengem-bangan robot menjadi lebih cekatan dan lebih cerdasoleh para insinyur NASA

DAFTAR ISI10/2002

Judul-judul utama ditandai dengan warna merah

107 Explorer:Windows Commander 5.1

Viewer: EasyPicture 4.2

Utility:Complete Internet CleanUp Pro 1.0

108 Audio-Video:Media JukeBox 8.0

Software Pajak:KoTo PPn 2.1

Utility:Ashampoo UninstallerSuite 1.31 SE

110 Download Manager:ReGet Deluxe 3.1

Utility:Search Companion Demo 1.0

Cleaner:Sure Delete 5.1

112 Games:New Dominoes 1.1

Utility:Windows Shell XP Patch

Administrasi:Microbrain Winbook

22 Lebih Banyak Waktu Luang Kenapa harus bekerja lebih lama atau bahkan lembur bilaAnda dapat menyelesaikan pekerjaan dengan lebih mudahdan cepat. CHIP memberikan 50 tip terbaik untuk meng-otomatisasikan program Office agar Anda mempunyaibanyak waktu luang untuk menyalurkan hobi.

90 Nantikan Aksi Robot AstronotRobot astronot yang dikembangkan oleh NASA akandapat mengambil alih tugas berjalan-jalan di luarangkasa yang penuh risiko. Para ilmuwan juga sedangbekerja keras membuat robot lebih cekatan dan cerdas.

Page 4: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

7

64 Tak Pernah Sesat dengan GPSMeskipun alat GPS sudah banyak digunakan di negaralain, khususnya Amerika dan Eropa, popularitasnya diIndonesia masih kurang. CHIP menunjukkan alat GPSyang tersedia dan apa yang dapat dilakukannya.

192 Awas ada Bos!Banyak perusahaan yang menyediakan akses Internetuntuk menunjang produktifitas karyawan. Akan tetapi banyak karyawan yang menyalahgunakan saranaInternet tersebut. Untuk itu sebaiknya simaklah tip dan etika ber-Internet dalam lingkungan kerja.

142 Nuansa Baru Windows yang UnikAnda dapat memberikan sentuhan baru padaWindows XP, mulai dari mengubah design hinggamengganti posisi tombol-tombolnya. Anda juga dapatmerancang sendiri theme baru sesuai dengan selera.

SOFTWARE 100 Berita & Trend

106 Tes Individu: 12 Software Baru

114 CHIP-CD Highlight: Shareware & Freeware di CHIP-CD

116 CHIP-CD Highlight: Resensi dan kuis film Reign Of Fire

118 Mafia: Menguasai New York ala Don Corleone

124 Prince of Qin: Clone game Diablo berlatar belakangjaman Cina kuno

128 Game Review: Beach Life, Big Scale Racing, Celtic Kings,Moonbase Comander

130 Banyak Musik Hemat Tempat: Format audio baru penan-tang MP3 semakin marak dan tidak kalah dalam hal kua-litas suara, kompresi, dan biaya. CHIP menguji 6 audioencoder terbaik dan melihat kemampuan mereka

PRAKTEK140 Berita & Trend: Bug & Tip Bulan Ini

142 Tampilan Baru Windows XP: Panduan mudah langkahdemi langkah memodifikasi tampilan Windows XP

148 BIOS Baru Fungsi Baru: Motherboard generasi barumenyimpan fungsi-fungsi baru yang tersembunyidalam BIOS. CHIP menunjukkannya!

152 Workshop Bootable-CD: Membuat CD-boot untukmengatasi keadaan darurat

155 Tip & Trik: 16 halaman tip & trik untuk Windows, Linux,Pocket PC, Palm OS, Internet, Hardware, & Ponsel

170 Dokter CHIP: Tip dan solusi masalah pembaca

INTERNET & COMMUNICATION176 Berita & Trend

180 WAP-site Terbaik: Humor

181 Website Terbaik: Adobe Photoshop

182 Web Watch: Fokus dan informasi keamanan di Internet

184 Akhir Layanan Gratis di Web: Banyak layanan onlinemengakhiri budaya 'gratisan' di Internet. CHIP menun-jukkan apa yang kemungkinan besar harus Anda bayardi masa mendatang dan apa yang masih tersedia gratis

188 Teknologi dan Cara Kerja GPRS: GPRS sudah tidak asinglagi di telinga para pengguna ponsel. Ikuti penjelasandasar mengenai GPRS dan manfaatnya!

192 Berselancar di Kantor: Kantor Anda menyediakan aksesInternet? Kalau begitu Anda perlu mengetahui etika ber-Internet dalam lingkungan kerja

REDAKSIONAL 4 Editorial

8 Daftar Isi CHIP-CD

172 CHIP-Colophon

173 Advertisers-Index: Pemasang iklan pada edisi ini

196 CHIP-Bursa: Iklan baris/mini

198 CHIP-Bursa: Info harga hardware & periferal

Page 5: 10-2002

8

CHIP | OKTOBER 2002

CHIP INTERAKTIF CCHHIIPP TTeesstt-CCeenntteerr

3 Data hasil uji Tes Individu

CCHHIIPP-TTiipp

3 Sintaks dan list program makro

CCHHIIPP-DDiiggiittaall

3 PDF: CHIP 09/2002

CCHHIIPP-SSeerrvviiccee

3 Adobe Acrobat Reader 3.01 (Win 3.x)

3 Adobe Acrobat Reader 5.0 (Win 95/98)

3 CHIPPY-Screensaver

3 DirectX 8.1 for Windows 98 / Me

3 DirectX Media 6.0

3 Quick Time 3.0 & 6.0

3 Tweak UI

3 Video For Windows 1.1e

3 WinZip 6.3 for Windows 3.x

3 WinZip for Windows (32-bit) ver. 8.0

GAME TToopp GGaammee

3 Trailer: MAFIA

MOVIE OF THEMONTH

RReeiiggnn OOff FFiirree

3 Behind The Scenes

3 Credit Title

3 Reference Photos

3 Sci-Fi Reel

3 Trailer

DAFTAR ISICHIP-CD10/2002

3 TV-spot

3 Video Game Preview

3 Web Links

ONLINE BBrroowwsseerr

3 Netscape 7.0 - Final

OOnnlliinnee TToooollss

3 Complete Internet Cleanup Pro 1.0

3 ReGet Deluxe 3.1

3 Ticker My Mail

PROGRAM IInnddoowwaarree

3 Bil-War 0.28 Beta (Billing Warnet)

3 KoTo 2.1 Lite

3 Microbrain Winbook

3 New Dominoes 1.1

3 Pelanggan 0.5 Beta

3 Search Companion Customizer Demo 1.0

3 Windows Shell XP Patch

MMuullttiimmeeddiiaa

3 EasyPicture 4.2.0

3 Media Jukebox 8.0

3 Microsoft Producer 1.1

3 Musicmatch Jukebox 7.2

3 Music Wizard 6.0.1 Professional

3 MuzicMan 4.1 Build 810

UUttiilliittyy

3 Ashampoo UnInstaller Suite 1.31 (se)

Windows XPService Pack 1Dengan Windows XP SP 1, kini aplikasi-apli-kasi Microsoft yang terintegrasi, seperti IE,Media Player, Outlook Express dan WindowsMessenger, dapat dinonaktifkan.

Reign Of Fire: SpesialEksklusif menghadirkan beragam referencephotos, credit title, behind the scenes, videogame preview, web links, trailer, TV-spot, Sci-Fi Reel, dan masih banyak lagi.

Magic Secure 3.0Software pendukung yang bukan menawar-kan sistem proteksi lewat password semata,namun melalui sistem verifikasi sidik jari,yang bisa dikatakan merupakan salah satumetode proteksi teraman saat ini.

Page 6: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

9

3 File Protector 2001 Special Edition 2.05b

3 Falz und Lochmarken - Assistent für Word

3 MagicSecure 3.0

3 Nero Burning ROM 5.5.9.9

3 Slice-n-Save 1.07

3 SpyBot 1.0

3 Sure Delete 5.1.0

3 Windows Commander 5.10 (32 bit)

UUppddaatteessAAnnttiivviirruuss

3 Kaspersky Anti-Virus Update

3 Norton Anti Virus 2002 Update

3 McAfee Antivirus Update: DAT & SDAT

MMiisscc..

3 Firmware update Lite-On Burner

3 Windows XP CD Burning SoftwareFix/Patch

SPESIAL iikkoommeerrZZ ee-bbuussiinneessss ssoolluuttiioonn

3 Company Profile & Overview

3 Simulation Project

TToopp AAuuddiioo EEnnccooddeerr

3 BladeEnc 0.94.2

3 CDex 1.40

3 Lame 3.92

3 Thomson MP3Pro Audio Player

3 Oggdrop

IIssiiddoorr-AAwwaarrdd

3 Ad-Aware 5.83

3 DiaShow 3.6

3 Feurio 1.65

3 GARtrip 204d

3 Haushaltskassenbuch 5.0

3 Jana Server 2

3 Oxygen Phone Manager II for NokiaPhones 2.0

3 Oxygen SMS ActiveX Control 2.5 forNokia GSM phones

3 SolSuite 2002: Solitaire Card GamesSuite 12.1

MMiiccrroossoofftt UUppddaatteess

3 Windows Media Player 9 Series Beta(Windows 98 SE, Me, 2000, XP)

3 Windows Media Encoder 9

3 Windows XP Service Pack 1

SSooffttwwaarree PPDDAA:: AApplliikkaassii ee-mmaaiill PPaallmm OOSS

3 Eudora Internet Suite 2.0

3 iambic Mail 2.1

3 IR Mail Receive 1.0

3 Palm Mail Beta Stage 2.0

3 riteMail for Palm Handhelds 1.5

PPoocckkeettPPCC

3 IzyMail - WebMail Gateway Server 1.1.7

3 OneMail Beta

3 Pop3Hot - eMail Transfer Agent 1.8 rev 1835

3 RepEvMail 3.0

3 riteMail for Pocket PC 1.5

WWiinnddoowwss XXPP TThheemmeess

3 ResBuilder

3 Style XP 1.0

3 UxTheme Patch

Windows Media Player 9Series BetaMenggabungkan sisi performa dan fleksibili-tas, tampaknya rilis beta software multimediadari Microsoft ini kian memanjakan penggunauntuk bereksplorasi dunia multimedia.

Isidor-AwardSembilan software dengan beragam kategori,yang meraih Isidor-Award tahun ini, sebuahkontes yang diselenggarakan oleh distributorshareware ShareIt dari perusahaan Element 5.Bahkan, Anda pun berhak menjadi jurinya!

Top-Indoware Tujuh software lokal unggulan. Bahkan, salahsatunya sudah mampu ‘berbicara’ di kancahInternasional. Salah satu bukti nyata kema-juan pesat industri software Indonesia.

Page 7: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

■ Money for nothing, demikiankelompok musik Dire Straits mem-beri judul salah satu lagunya padatahun 80-an. Berdasarkan motto inijuga, banyak dari para pebisnis yangtidak jelas dalam berusaha dan ber-operasi secara online di Internet. Ber-bagai macam pemalsuan merek,penipuan kartu kredit dan tentunyalagi-lagi lisensi untuk berbagaiprogram dan format file, seperti yangsedang hangat diberitakan saat ini:Format JPEG.

Belum lama ini sebuah perusahaandi Texas, Amerika Serikat, yang bisnisutamanya memproduksi softwarevideo dan streaming web, pada suatuhari menemukan sebuah paten JPEG(US Patent no. 4.598.672) dalamkumpulan dokumennya. Forgent, de-mikian nama perusahaan tersebut,tidak mengembangkan sendiri for-mat JPEG ini, karena pada tahun1997 produsen hardware lainnya,Compression Labs, telah mengambilalih proyek tersebut dengan pro-

Format JPEG sudah umum dijumpai dimana-mana: Dokumengrafik, kamera digital, hingga di Internet. Sebuah perusahaan diTexas tiba-tiba memberlakukan hak paten pada format gambar

ini dan ingin mengeruk banyak uang.

Perselisihan standar grafik JPEG

Foto

: K. S

atzi

nge

r; G

etty

Imag

es;

EBV

: M. H

ütt

inge

r

Richard Clark, penerbit JPEG.org

» Sejak dulu

tujuan utama

JPEG-Committee

adalah agar semua

standarnya dapat

digunakan tanpa

biaya dan lisensi.«

10

ATI Radeon 9700 ProSang Penakluk NVIDIA

Windows XP TabletPCKini dengan Bahasa Asia

BeoSound 2 Disain Unik dan Mungil

Windows Media Player 9Mulai Berani Bersaing

Media Penyimpan DigitalBentuk Kecil Kapasitas Besar

Liputan CEBIT Asia 2002Ajang Eksibisi Industri IT Asia

20

18

16

14

14

12

aktu

al MenungguHasil Panen

Page 8: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

11

3 GIF: Ketika pada tahun 1994 terjadi perdebatanmengenai lisensi untuk format GIF, banyak daripara programer dan pengembang, lebih memilihformat JPEG sebagai alternatif. Walaupunkualitasnya lebih rendah. Kompresi JPEG meng-ubah kualitas gambar dan warnanya.

3 PNG: Pada saat yang sama, desainer grafis danpengembang berusaha membangun format Por-table Network Graphics sebagai standar barukompresi grafik. Usaha itu hingga kini belum ber-hasil. Hampir tak ada browser yang mendukungPNG secara optimal.

ALTERNATIF JPEG

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berita

gramer Wen-Hsiung Chen dan Daniel Klenkesebagai pengembang format JPEG.

Kini Forgent berusaha menarik biaya lisen-si untuk penggunaan format JPEG tersebutdari para produsen kamera digital, camcor-der, Personel Digital Assistant (PDA), ponselyang sudah menggunakan MMS, browser,scanner dan berbagai perangkat pengolahgrafik. Heiko Wenzel, juru bicara softwarepengolah grafik populer dari Ulead, menye-butkan bahwa biaya US$ 5 yang akan ditarikdari setiap produk di atas akan mampumencapai nilai jutaan dollar, suatu penda-patan yang besar. Namun, kerugian bagi parakonsumen, karena tambahan biaya inilahyang akhirnya akan dibebankan kepadakonsumen.

Kabarnya Forgent sudah membuat sebuahkontrak lisensi dengan sebuah produsenkamera digital Jepang, dengan nilai US$ 15juta. Sony juga sudah menandatangani,tetapi tidak ada keterangan rinci mengenaiisi kontrak dengan perusahaan Texas terse-but. "Sony berpendapat, sebagai produsendigicam dan camcorder, perusahaan ini tidaklepas dari teknologi JPEG", demikian ujar jurubicara Sony.

Namun, walaupun pengacara Sony telahmemeriksa tuntutan Forgent secara menda-lam, kini diperdebatkan, apakah Forgentmemang mempunyai hak. Satu hal yangtidak dapat disangkal: Forgent memiliki hakpaten, dimana tertulis proses kompresi dataseperti pada JPEG. Akan tetapi, apakah hakpaten tersebut tidak kadaluarsa ketikadikeluarkan?

Untuk Semua Kalangan

Yang jelas, orang-orang JPEG tidak gembiradengan adanya masalah paten ini: "Sejakdulu tujuan utama JPEG-Committee adalahagar semua standar dalam bentuk asli dapat

digunakan tanpa biaya dan lisensi", demikianmenurut Richard Clark, penerbit JPEG.org.International Standard Organization (ISO)mempertimbangkan, apakah akan terus me-ngakui JPEG sebagai standar resmi. Syarat-nya, para produsen dan pengembang dapatmenggunakannya secara bersama-sama.

Situasi sekarang ini sama seriusnya de-ngan keadaan 2 tahun yang lalu. Ketika ituperusahaan Unisys menuntut lisensi untukformat GIF, dan tuntutan tersebut berhasil.British Telecom juga tidak ketinggalan:Mereka menuntut biaya untuk hyperlink daripara provider di AS. Tetapi pendapat orangmengenai keabsahan tuntutan tersebutmemang berbeda-beda.

Spekulan Paten

Mengapa perusahaan-perusahaan tersebutmenunggu bertahun-tahun sebelum melaku-kan tuntutan hukum? "Karena mereka me-miliki keahlian dan visi masa depan",demikian menurut pengacara paten Hans-Peter Barthelt. "Mereka membiarkan orangmenggunakan teknologi tersebut hinggadianggap standar. Apabila sistem atauprosesnya diakui khalayak luas, merekatinggal memanen hasilnya."

Dahulu orang pintar harus melindungipaten mereka untuk mengamankan pengha-silan. Setelah itu kebanyakan paten dimilikioleh perusahaan-perusahaan besar saja.Beberapa "bom waktu" masih berdetikhingga sekarang.

Banjir lisensi software masih akan me-ngancam. Waktu yang sempurna bagi paraspekulan paten. Tidak ada yang aman dari an-caman tuntutan paten. Tetapi kabar baiknya,tahun depan paten Unisys untuk GIF sudahhabis dan tahun 2004 hak paten Forgent atasJPEG kadaluarsa. Info: www.jpeg.org

Page 9: 10-2002

Berita

CHIP | OKTOBER 2002

12 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

■ Hardcore-gamer pun akan rela menjual

apa saja demi produk ini, graphic card yang

dapat mempercepat akselerasi game 3D

dengan resolusi tinggi! Itulah yang dita-

warkan dari raksasa 3D ATI yang baru,

Radeon 9700 Pro (dahulu disebut R300).

Chip berbasis DirectX 9 ini dibuat dengan

teknologi 0,15 mikro, dan memiliki 107

juta transistor. Bandingkan: Sebuah Pentium

4 saja hanya memiliki 53 juta transistor.

Dengan teknologi tinggi tersebut, ATI

memiliki spesifikasi gemilang: 4 unit Vertex

dan 8 pixel-shader di dalam chip AGP 8x ini,

siap melakukan kalkulasi geometri dan

efek 3D. Jadi, tersedia 2 kali lebih banyak

unit dibanding card GeForce4 Ti. Selain itu,

untuk pertama kali ATI menawarkan full-

scene anti-aliasing (FSAA) melalui multi-

sampling, serta filter anisotropik. Kedua

feature ini disebut Smoothvision 2.0 dan

akan meningkatkan kualitas grafik. Bagi

Anda yang mengira bahwa fungsi sema-

cam ini akan mengurangi kecepatan, akan

berdecak kagum: Chip 3D Radeon bekerja

pada clock 325 MHz, sedangkan memori

DDR-RAM 128 MB-nya pada 620 MHz.

Semua spesifikasi di atas memang ter-

dengar manis, tetapi bagaimana dengan

hasil benchmarknya? Tidak soal, apakah

Aquamark atau 3DMark 2001 SE, mulai re-

solusi 1024 x 768 pixel pada kedalaman

warna 32 Bit dan FSAA diaktifkan, GeFor-

ce4 Ti4600 dan lainnya jauh tertinggal.

Menurut ATI, card baru ini akan tersedia

dipasaran pada awal Oktober dengan harga

sekitar US$ 400. Pil pahit bagi NVIDIA dan

Matrox, apalagi NVIDIA memiliki masalah

dalam pembuatan chip baru NV30 (untuk

GeForce5). Penundaan seperti ini bukan

pertanda baik untuk melakukan bisnis -

apalagi akhir tahun sudah dekat!

[email protected](DM)

ATI menyusul! Radeon 9700 Pro yang baru

mampu mengalahkan NVIDIA dan Matrox dalam

semua uji benchmark dengan mudah.

Graphic-card: ATI Radeon 9700 Pro

Tanggal 11 September 2002 lalu Intel

Corporation mulai memasarkan prosesor

Intel Xeon berkecepatan 2,8 dan 2,6 GHz

untuk platform workstation dan server yang

menggunakan dua prosesor. Prosesor yang

diluncurkan satu kuartal lebih awal dari

rencana sebelumnya ini, memiliki 512 KB L2

cache dan dibuat dengan teknologi 0,13

mikron.

Prosesor Xeon berkecepatan tinggi ini

juga akan memberikan kinerja yang tinggi.

Dalam konfigurasi workstation, sistem de-

ngan dua prosesor lebih populer digunakan

untuk aplikasi-aplikasi seperti pembuatan

konten digital, perancangan mekanik dan

mesin, analisis keuangan, dan pemodelan

3D. Sedangkan untuk yang berbasis server,

biasanya digunakan untuk aplikasi-aplikasi

Intel

Prosesor Intel Xeon 2,8 dan 2,6 GHz Sudah Dipasarkan

ATI Radeon 9700 Pro

Matrox Parhelia 512

13.498

7.876

11.128

Benchmark: 3DMark 2001 SE, default run

Rekor: Pada 3DMark 2001 SE pun ATI Radeonberada di depan.

3DMark-PointNVIDIA GeForce4 Ti 4600

Dorongan daribelakang:Radeon 9700 Promembutuhkan suplai dayatambahan melalui konektor(kiri belakang).

Radeon Killed

NVIDIA Star

FSAA, FAA, Quincunx = Edge smoothings (Multisampling); AF = Anisotropi filtering

ATI Radeon 9700 Pro, 6x FSAA, AF

Matrox Parhelia 512, 16x FAA, AF

49

24

14

Benchmark: Aquamark, 1.024 x 768, 32 Bit

KO untuk NVIDIA dan lainnya: Radeon 9700Pro mencapai hasil yang mengagumkan padaAquamark.

Pictures per second NVIDIA GeForce4 Ti 4600, Quincunx, AF

web hosting, data catching, search engine,

keamanan, dan streaming media.

Diharapkan sever-server dengan berbasis

Intel akan memberikan jawaban terhadap

tren scalling out, yakni penambahan jumlah

server secara menerus dalam waktu singkat

oleh perusahaan untuk mengakomodasi

peningkatan beban server.

Info: www.intel.com

Page 10: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

14

Berita

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

BeoSound 2

MP3 Player Mungil yang Memiliki Disain Unik

Semakin meluas dan banyak para pengge-

mar musik berformat kecil seperti MP3, ikut

pula mendorong perkembangan dari pe-

rangkat pemutarnya. Berbagai macam

bentuk dan model, serta feature-feature

baru, diciptakan dan dikeluarkan dari para

produsennya. Salah satu produsen yang

baru saja mengeluarkan produk MP3 player

adalah Bang & Olufsen. Perusahaan ini

belum lama telah mengeluarkan MP3 Player

dalam bentuk mini dan desain yang unik.

Produk yang diberi nama BeoSound 2 ini,

menurut produsennya merupakan sebuah

MP3 player dengan terobosan baru.

BeoSound 2 yang hadir mengikuti kesuk-

sesan dari konsep BeoLink PC2, dapat

menyuguhkan suatu kenyamanan dalam

mendengarkan musik dalam format file

MP3 koleksi Anda, kemanapun Anda pergi.

MP3 Player ini memiliki desain yang unik,

mungil, pipih, dan terbuat dari bahan stain-

less steel cabinet yang lembut. BeoSound 2

dapat dikontrol dengan mudah, hanya de-

ngan jari-jari Anda. BeoSound 2 juga dapat

diletakkan di dalam kantung celana mau-

pun kemeja, dan dapat dibawa sambil Anda

berolahraga.

BeoSound 2 dalam pengoperasiannya di-

dukung oleh BeoPlayer, yaitu sebuah web

music organizer dari Bang & Olufsen. Beo-

Player dapat diperoleh secara gratis melalui

www.beoplayer.com. Player yang memiliki

ukuran diameter 70 mm dan berat 95 gram

ini juga memiliki kemudahan dalam berin-

teraksi dengan perangkat komputer, melalui

koneksi kabel USB. Ukuran memorinya yang

berkapasitas 128 MB dari jenis SD dapat

menyimpan banyak lagu di dalamnya, ten-

tunya semakin lama dalam memanjakan

telinga Anda. Namun, tentunya untuk mem-

bayar kepuasan Anda dalam mendengarkan

musik MP3, Anda diharuskan merogoh kocek

sebanyak US$ 730.

Info: www.bang-olufsen.com

Desain yang unik: Mp3 Player BeoSound2, lebih unggul dalam desain.

Hewlett-Packard

Keajaiban Dunia ke Delapan

Mulai akhir Agustus lalu hingga pertenga-

han September 2002, Hewlett-Packard In-

donesia menggelar acara yang bertema

"Keajaiban Dunia ke-8", di tiga kota besar

yaitu Jakarta, Surabaya, dan Yogyakarta.

Delapan keajaiban dunia merupakan perwu-

judan dari produk-produk terbaru HP, yang

memiliki keajaiban pula dalam kualitas.

Mulai dari Multi Function Printers, Photo-

smart Printers, laserJet, DeskJet Printers,

Scanners, Personal Computers, hingga PDA.

Di sini HP memperkenalkan produk-pro-

duk, seperti HP DeskJet 5550, printer dengan

kecepatan tinggi, kualitas foto profesional,

serta mencetak dalam 6 tinta. Juga HP desk-

Jet 3820 untuk pengguna profesional, dan

HP DeskJet 3420 untuk kegunaan sehari-

hari. Selain tipe DeskJet, HP juga memiliki

Photosmart 7550, yang dilengkapi dengan

LCD monitor, multi slot memori card, dan

penggunaan 7 tinta. Di kelas LaserJet diper-

kenalkan HP LaserJet 3330 dengan kemam-

puan all-in-one yang dapat melakukan print,

copy, scan, dan fax.

Keajaiban juga ditunjukkan pada jenis

scanner. Mulai dari HP ScanJet 2300c dan

HP ScanJet 3500c untuk digunakan sehari-

hari, hingga HP ScanJet 4500c dan 5500c.

Tidak ketinggalan untuk kalangan pengguna

PC, Compaq Presario 2800 dan Compaq Pre-

sario Notebook 1500, untuk notebook, serta

Compaq Presario 3730 dan 6046 untuk

kelas desktop. Sedangkan untuk jenis PDA,

HP iPAQ 3900 sudah siap untuk digunakan

para profesional, dengan teknologi Pocket

PC, layar berwarna yang baru, dan universal

remote control.

IInnffoo::wwwwww..hhpp..ccoomm

Microsoft

Tablet PC WindowsXP Berbahasa AsiaMicrosoft Corporation pada pertengahan

September lalu mengenalkan Windows XP

Tablet PC, yang telah menggunakan bahasa

Asia, Cina, Cina tradisional, Korea, dan

Jepang. Rencananya Microsoft akan merilis

Windows XP Tablet PC ini ke produsen-

produsen komputer sebelum akhir tahun

ini. Untuk bahasa Jepang dan Korea akan

dirilis pada 13 September, bahasa Cina pada

tanggal 20 September, dan bahasa Cina

tradisional pada 24 September.Sedangkan

Tablet PC-nya sendiri akan diluncurkan oleh

Microsoft pada tanggal 7 November 2002.

Kabarnya beberapa perusahaan partner

Microsoft seperti Acer, HP, Fujitsu, Legend,

dan Toshiba telah tertarik dengan sistem

operasi Windows XP tablet PC ini. Tablet PC

merupakan sebuah PC bergerak yang pernah

dibuat, dengan tingkat kemanan yang baik,

serta memiliki fungsi yang sama dengan

Desktop PC maupun Laptop.

IInnffoo::wwwwww..mmiiccrroossoofftt..ccoomm

Scanner 4500: Salah satu produkscanner yang ikut diperkenalkan.

Page 11: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

16

Berita

Surround-sound:WMA-codecyang barumendukungmusik pada6 kanal.

Khusus dalam bidang multime-

dia, hingga kini Microsoft belum

pernah membukukan sukses.

Microsoft masih tertinggal de-

ngan perusahaan-perusahaan

pembuat software multimedia

lainnya yang sebenarnya juga

menjadi pesaingnya. Software

multimedia buatan Microsoft

seperti Windows Media Audio

(WMA) atau Windows Media

Video (WMV) yang selama ini

kita kenal, ternyata tidak mam-

pu bersaing dengan format MP3

ataupun MPEG-2.

Tetapi kini hal tersebut tam-

paknya akan berubah. Hal ini

seiring dengan munculnya soft-

ware multimedia baru buatan-

nya, Windows Media Series 9,

yang dikembangkan Microsoft,

dengan kode nama "Corona".

Pusat kendali Corona adalah

Windows Media Player versi 9.

Di sini terlihat, bahwa Microsoft

ingin lebih serius dalam bersaing

dengan perusahaan multimedia

lainnya untuk pengembangan

software multimedia.

Dalam tool-tool multimedia

barunya yang diperkirakan akan

rampung pada akhir tahun 2002

ini, Microsoft akan mengan-

dalkan 3 teknologi baru. Per-

tama, Fast Stream. Teknologi

Fast Stream ini dapat langsung

memutar file-file multimedia

ketika stream masih di-load.

Server video yang baru akan

dapat langsung memulai, se-

hingga sebuah adegan film

tidak akan terputus-putus hing-

ga film tersebut selesai.

Kedua, Microsoft mengeluar-

kan codec WMA versi baru. WMA

codec versi profesional ini akan

dapat mendukung mu-

sik pada enam kanal

untuk suara surround,

dengan tingkat resolusi

sebesar 24 Bit dan sam-

pling-rate 96 kHz.

Ketiga, menurut pi-

hak Microsoft, video-

codec-nya yang baru ter-

sebut sudah mampu

menghasilkan kualitas

playback setara dengan

HDTV (High Definition

TV) dengan ukuran file

WMV yang hanya sete-

ngah dari file MPEG-2.

www.microsoft.com

Windows Media 9

Serangan Multimedia

Hal yang pernah diawali pada

tahun 1840 dengan "Penny Black",

sekarang ingin diterapkan untuk

fasilitas mail oleh Microsoft:

Biaya untuk sebuah pengiriman

dibayar oleh pengirim.

Sebuah kelom-

pok pengembang di

Microsoft, kini khu-

sus mengurusi me-

ningkatnya spam-

mail. Tugasnya: me-

ngurangi biaya dan

penurunan produk-

tivitas pada peneri-

ma mail yang terja-

di akibat membuka

dan membaca spam

mail. Hal ini juga berakibat pada

provider, karena melakukan pe-

nerimaan, penyimpanan dan

pengirimannya. Sasaran kelom-

pok kerja ini adalah para pengirim

spam-mail. Mereka akan dimin-

ta membayar untuk pesan-pe-

san iklan mereka.

Namun, yang masih belum

jelas adalah cara pembayaran-

nya. Di sini masih dipikirkan cara

pembayarannya,

apakah dengan ber-

dasarkan siklus pro-

sesor, RAM, atau

dengan uang. Mi-

crosoft mengusul-

kan sistem "pre-

paid", di mana pe-

ngirim spam mem-

bayar di muka ke-

pada provider Inter-

net. Cara lain ada-

lah sistem tiket, pengirim mem-

beli ijin untuk pengiriman spam

mail. Pengguna harus men-

stempel atau memvalidasinya.

www.research.microsoft.com

Perang melawan spam

"Perangko" untuk Mail

Perangkat-perangkat pertama

USB 2.0 telah lama tersedia.

Pada spesifikasi yang baru telah

memungkinkan pertukaran data

antara PC dengan periferial

dengan kecepatan hingga 480

Megabit/detik.

Namun, kini Anda harus hati-

hati dengan tawaran semacam

itu. Walaupun sudah berstiker

logo baru, tetapi belum tentu

merupakan suatu perangkat

baru. Contohnya, hal ini dapat

dilihat pada printer/scanner HP

dan Canon dengan logo USB 2.0

dengan predikat tambahan "Full

Speed", yang ternyata hanya

menawarkan kecepatan 12 Me-

gabit/ detik seperti pada USB

1.1. "Full Speed" disini tampak-

nya hanya untuk membedakan

dengan "Low Speed" pada key-

board dan mouse.

Kecepatan penuh dari USB

2.0 hanya disediakan oleh pe-

rangkat dengan predikat "Hi-

Speed". Sebaliknya "Full Speed'"

merupakan akal-akalan untuk

melariskan perangkat berstan-

dar lama.

www.usb.org

Perangko pertama:Ditiru untuk menarikbiaya spam-mail.

Fast Stream: Media Player 9 mem-playback video ketika loading.

USB 2.0

Penipuan dengan etiket USB

Ini yang penting: Hanya dengan"Hi-Speed" Anda mendapatkankecepatan USB 2.0.

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Page 12: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET18

■ Pertengahan bulan lalu, tepatnya pada

tanggal 9 September 2002, Epson, sebagai

salah satu perusahaan yang membuat pe-

rangkat digital, telah mengeluarkan bebe-

rapa produk printer barunya. Rangkaian

printer digital ini dikeluarkan untuk para

pencinta merek Epson.

Epson tidak tanggung-tanggung dalam

mengenalkan produk printer baru kali ini.

Perusahaan tersebut sekaligus mengenal-

kan 7 tipe printer pada hari itu. Rangkaian

printer yang dikeluarkan Epson adalah seri

Epson Stylus 830, 915, 925, dan 1290.

Keempat printer tersebut merupakan

produk yang ditujukan untuk pengguna

menengah hingga pengguna profesional.

Dengan model yang cenderung berwarna

perak-hijau ini, Epson Stylus 830, 915, 925,

dan 1290 akan membuat para penggu-

nanya semakin mudah dalam mencetak

foto digital. Produk-produk tersebut dapat

mencetak dengan kualitas tinggi, namun

dengan tingkat pengoperasian yang sangat

mudah, walaupun tanpa menggunakan

komputer sekalipun. Masing-masing tipe

tersebut dikeluarkan dengan feature-fea-

ture yang berbeda, spesial dan menarik.

Selain rangkaian

printer untuk para

profesional, Epson

juga turut menge-

luarkan C61 sebagai

printer untuk kelas

ekonomi. C61 cocok

untuk pengguna ru-

mah. Walaupun di-

katakan untuk kelas

ekonomi, tetapi kua-

litas yang dihasilkan

tidak jauh berbeda

dengan printer un-

tuk kalangan pro-

fesional. C61 hadir

dengan koneksi USB

dan paralel, dual ink cartridge, dan juga

dengan tingkat pengoperasian yang juga

mudah, serta kualitas cetakan yang tinggi.

Di dalam tipe C61 ini, Epson juga menerap-

kan teknologi Resolution performance ma-

nagement (RPM), dimana dengan teknologi

ini printer sanggup mengatur kualitas

pencetakan dengan kualitas yang tinggi.

Pada tanggal dan hari yang sama, juga

diperkenalkan 2 tipe Epson Stylus Pro 7600

dan Stylus Pro 9600, yang merupakan

printer pertama yang telah menggunakan

teknologi 7 warna. Kedua printer ini dapat

menghasilkan resolusi yang sangat tinggi,

hingga 2880 x 1440 dpi.

Mr. T. Sutje, Business Product Marketing

manager PT Epson Indonesia mengatakan,

"Printer Epson Stylus Pro 7600 dan Stylus

9600 di buat untuk tingkat produksi yang

tinggi, yang dapat bekerja cepat dengan

pengoperasian yang mudah". Dua printer

tersebut merupakan kelanjutan dari tipe

sebelumnya. Epson Stylus Pro 7600 merupa-

kan kelanjutan dari Epson Stylus Pro 7000,

sedangkan untuk Stylus Pro 9600 merupa-

kan kelanjutan dari Epson Stylus Pro 9000.

Info: Epson Indonesia

EPSON

Generasi BaruPrinter Digital

Berita

Media Portabel Baru

Memori MiniKapasitas TinggiTeknologi memungkinkan informasi

digital disimpan pada media yang

kecil. Sony telah memperpendek

memory stick menjadi "Duo" yang 2/3

lebih kecil. Bukan tidak mungkin jenis

ini bisa digunakan pada ponsel. "Duo"

telah diperkenalkan di Jepang, dan

segera dipasarkan di seluruh dunia.

Sedangkan Sony dataplay adalah

sebuah drive magneto-optical dalam

format compact flash dengan kapa-

sitas 500MB. Perbandingan harganya

adalah US$0.2/MB (CF atau SD- Card

sekitar US$0.50). Dataplay ini memang

cukup membahayakan pesaingnya.

Terlebih bila cukup banyak produsen

yang mendukungnya.

Olympus dan Fuji Photo film

bersama-sama telah mengembangkan

XD-Picture-Card, sebuah media mini

untuk digicam berkapasitas hingga 8

GB. Ukurannya cukup kecil (20x

25x1,7mm). Memori ini tidak hanya

pas untuk digicam, tapi juga dalam

PDA, MP3-Player atau periferal PC.

Mini-Stick: Berkat adaptor (kiri)memory stick Duo baru yang kecilpas kedalam slot memory stick

Picture Card :XD-Card mampu

menyaingi Smartmedia danCompact flash.

Murah:Dataplaymenyimpan500MB data.

Printer digital: Rangkaian printer dari Epson akan membawapenggunanya ke dalam dunia digital yang sesungguhnya.

Page 13: 10-2002

20

CHIP | OKTOBER 2002

LG Electronic Indonesia Shanghai "CeBIT Asia 2002" Fair Tour

Ajang EksibisiIndustri IT Asia

■ Terpilihnya Shanghai sebagai kotatempat penyelenggaraan CeBIT Asia keduabukanlah suatu hal yang mengherankan.Laju perkembangan kota Shanghai yangberpenduduk sekitar 15 juta jiwa ini,terasa demikian cepat dan dinamis seakanberlomba dengan waktu. Wajar sajaapabila Shanghai kini telah menjadi pusatperdagangan dan industri yang dinamisdi Cina, serta menjadi pusat kontak bisnisdi seluruh Asia Pasifik.

Sehubungan dengan berlangsungnyaCeBIT Asia di Shanghai, LG ElectronicIndonesia mengadakan acara tur, bersamadengan master dealer seluruh Indonesiatermasuk dua media cetak, diantaranyaCHIP. Dalam acara ini LG mengagenda-kan kunjungan ke event akbar tersebut

secara khusus .Pameran yang diselenggarakan mulai

tanggal 2-5 September ini mengambiltempat di Shanghai New InternationalExpo Centre (SNIEC), sebuah area khususpenyelenggaran pameran di Pudong.Sekitar 544 perusahaan dari 25 negara,termasuk perusahaan dari luar asia,mengikuti ajang bergengsi ini. Terhitungbeberapa perusahaan besar seperti Ca-non, Epson, Siemens, Minolta, Kyocera,Samsung, Haier, dan beberapa perusahaanbesar lainnya berpartisipasi dalam pa-meran ini.

“Smart Clothing” dari Infineon

Salah satu yang menarik di ajang CeBITAsia ini adalah diperagakannya sebuah

produk prototipe dari Infineon yangdijuluki "Smart Clothing". Infineon,sebuah anak perusahaan Siemens yangberbasis di Jerman dan dikenal mem-produksi perangkat memori, mengem-bangkan produk ini sesuai dengan per-kembangan komputer yang mulai me-rambah ke berbagai kebutuhan manusia.Pengembangan teknologi ini merupakansatu hal yang menarik karena teknologiini mempertemukan antara elektronikdengan tekstil. Dengan mengimple-mentasikan komponen-komponen mi-kroelektronik ke dalam serat pakaian,pengguna dapat dengan mudah meng-operasikan berbagai perangkat yang telahdiintegrasikan juga pada pakaian tersebut.

Salah satu contoh konkrit bagaimanasebuah modul mikrochip dapat diinte-grasikan ke dalam bahan tekstil, Infineontelah mengembangkan sebuah jaket yangberisikan sebuah sistem MP3 player mini.Jaket ini pun dilengkapi denganheadphone, baterai dan sebuah storagecard yang berfungsi sebagai penyimpandata-data lagu.

Thermogenerator

Hal penting dari terintegrasinya berbagaiperangkat elektronik pada pakaian iniadalah konsumsi power yang sangatrendah, power management yang canggih,

Elektronik dalam pakaian: Sebuahteknologi yang mempertemukan tekstildan elektronik

Ajang pameran IT, CeBIT Asia, kembali diadakan untuk yang

kedua kalinya. Sebuah langkah maju yang akan membuka

peranan penting industri IT Asia di dunia internasional.

Page 14: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

21AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Liputan CeBIT Asia 2002

Potret bersama:Rombongan LGIndonesia berposebersama di depanShanghai NewInternational ExpoCentre, tempatpenyelenggaraanCeBIT Asia 2002.

Lengkap: Jakethasil pengem-bangan Infineonini dilengkapidengan ear-phone danmicrophone . Uji monitor: Pengujian monitor di

pabrik LG dilakukan secara teliti danprofesional.

dan power supply yang inovatif. "SmartClothing" menggunakan panas tubuhpenggunanya untuk mengoperasikan se-gala perangkat yang terintegrasi. Tubuhmanusia dapat memproduksi energi se-besar 10 watt. Energi sebesar ini cukupuntuk mensuplai power ke dalam pakaianpintar ini. Perangkat thermogeneratormini tersebut menggunakan suhu dife-rensial antara permukaan tubuh dansekitar pakaian untuk menghasilkan pa-nas elektrik. Prinsip ini sebenarnya telahdikembangkan dalam teknologi ruangangkasa.

Beberapa produk menarik lainnyajuga turut dipamerkan dalam CeBIT Asiaini, sebut saja produk DVD-5400D dariMedia Form. Produk ini merupakanDVD-R CD-R/RW yang mampu men-duplikasi hingga empat DVD secarasimultan. Selain format DVD produk inipun mampu mengcopy format CD baikaudio maupun data.

Kunjungan ke pabrik monitor LG

Setelah sehari sebelumnya mengunjungipameran CeBIT Asia, rombongan kembalimelanjutkan acara yang telah dijadwal-kan, yaitu mengunjungi pabrik monitordi kota Nanjing, sebuah kota kuno danbersejarah. Pabrik LG yang terletak diNanjing ini berdiri tahun 1997 danmemiliki 804 pegawai lokal, serta 17pegawai asal Korea. Dalam kunjungantersebut CHIP beserta rombongan me-nyaksikan suasana pembuatan monitorhingga pengepakan.

Sebelum berkeliling menyaksikan sua-sana pabrik, Senior Director LG-TontruColour Display System Co, Ltd, Ha Jin Ho,sempat memberikan informasi singkatmengenai perkembangan produk mo-nitor LG di Cina. Menurutnya, perkem-bangan produk monitor LG di daratanCina cukup baik hingga saat ini. Hal ituditandai dengan semakin meningkatnyapermintaan atau pemesanan dari kon-sumen. Untuk monitor model LCDumumnya pengguna menyukai monitorberukuran 17 inci. Sedangkan untukpenjualan, jumlah penjualan terbesarhingga kini masih dipegang oleh modelFlatron, sekitar 80%, sisanya adalahmodel konvensional. Setelah diperban-dingkan dengan penjualan di Indonesia,ternyata hasilnya justru sebaliknya. Ke-banyakan pengguna monitor LG diIndonesia masih menyukai produk kon-vensional. Setelah ditelusuri ternyata ma-salah harga masih menjadi satu alasanutama mengapa banyak konsumen di

Indonesia tetap melirik ke monitor modeltersebut. Berdasarkan alasan di atas makauntuk meningkatkan penjualan produkFlatron-nya, LG telah mencoba menekanharga sehingga mampu dijangkau olehmasyarakat pada umumnya. Hal tersebutdikatakan, Sung Khiun, Marketing Mana-ger LG Electronic Indonesia.

Sekelumit mengenai LG ElectronicIndonesia

PT LG Elektronik Indonesia berdiri padatahun 1990 dan mulai beroperasi padatahun 1991. Pada awalnya, produk-produk yang dipasarkan meliputi produkTV, lemari es, AC dan mesin cuci. Tahun1997, LG mulai merambah ke produkmonitor. Hanya saja sempat terhentisehubungan dengan krisis yang melandatanah air saat itu. Tahun 1998 kembali LGmemasarkan produk monitornya, namunkali ini dengan menggaet Corexindo se-bagai distibutor. Dan pada tahun 2000,tepatnya bulan November, LG Electronicturun tangan langsung untuk memasar-kan produk-produknya.

[email protected] c

Page 15: 10-2002

22

CHIP | OKTOBER 2002

Foto

: Zef

a; K

. Sat

zin

ger

Office dapat diotomatisasikan dengan beberapa trik, agar Anda tidak perlu lagi

lembur malam atau akhir pekan. CHIP menunjukkan tip terbaik yang menghemat

waktu Anda.

50 Tip Office Tercepat

Tak Perlu Lagi

Page 16: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

23AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

50 Tip Office Tercepat

Lembur

WordMenulis teks dengan nyaman.

Kami tunjukkan trik-trik

terbaik untuk menulis

dokumen lebih mudah dan

profesional.

1 Word 2000/XP

Menyusun tabel dengan lebihtepat

Mengatur ukuran sel-sel tabel tidakmudah, karena Word menyediakan tabeldengan pola yang tetap. Bila Anda inginmengubahnya, ada sebuah trik. Tempat-kan panah kursor pada garis pemisah selyang ingin Anda ubah—akan munculpanah ganda. Tekan [Alt] dan tarik gariske tempat yang diinginkan. Pada bagianatas Word Anda dapat melihat ukurankolom yang bersangkutan.

2 Word 2000/XP

Menampilkan beberapahalaman

Word menyediakan fasilitas Print Previewbeberapa halaman sekaligus. Dengandemikian Anda dapat melihat dokumensecara keseluruhan sebelum mencetak-nya. Biasanya option ini tidak tampak.Lebih tepatnya, belum tampak.

INDEKS

WORD DKLFGJDKFJGHI 1 Menyusun tabel dengan lebih tepat 23

2 Menampilkan beberapa halaman 23

3 Menempatkan grafik lebih tepat 23

4 Memasukkan icon Word ke teks 23

5 Menjaga kata dalam satu baris 24

6 Menggeser tabel Word 24

7 Tidak mengambil alih formatting teks 24

8 Layout profesional dengan text box 24

9 Membuat template dokumen sendiri 24

10 Menempatkan dokumen dalam menu 26

11 Menggabungkan teks yang berbeda 26

12 Memasukkan bookmark ke dokumen 26

13 Shortcut Word terpenting 26

14 Menghitung dan menandai kata 26

15 Membuat tanda lubang dan lipatan 28

16 Membandingkan formatting 26

17 Tidak mengikuti hyperlink dengan klik 28

18 Melanjutkan penomoran dalam teks 28

19 Memakai tombol Insert untuk Paste 28

20 Menyimpan/menutup semua teks 28

21 Membuat berbagai garis dgn. cepat 28

22 Menemukan sinonim dengan cepat 28

OUTLOOK FGJD KFJGHI 23 Menyimpan lampiran file sekaligus 29

24 Mencari dan menghapus file besar 29

25 Mengubah setting keamanan 29

26 Tampilkan banyak hari dlm. kalendar 29

27 Shortcut Outlook terpenting 29

28 Membuka email dgn. banyak penerima 30

29 Mengirim format email yang tepat 30

EXCEL KFGJD KFJGHI 30 Hanya menyalin nilai sel 30

31 Meng-update tabel dari Internet 30

32 Shortcut Excel terpenting 32

33 Memilih rumus yang sering dipakai 32

34 Menyusun tabel secara alfabetis 32

35 Membandingkan data melalui makro 32

36 Mengganti keterangan sel 32

37 Menghapus formatting dari Excel 32

38 Hitung urutan minggu dalam tahun 32

39 Menyembunyikan teks ‘#Value’ 33

40 Mewarnai setiap sel kedua 33

41 Menyesuaikan ukuran font otomatis 33

42 Mematikan layar pembuka 33

POWERPOINT KFJGHI 43 Membuat catatan selama pesentasi 33

44 Mengatur objek pada slide 33

45 Menampilkan slide dengan cepat 34

46 Menampilkan slide yang tersembunyi 34

47 Menyimpan slide sebagai file gambar 34

48 MS Producer: Presentasi profesional 34

49 Mengkompresi gambar dari slide 34

50 Shortcut PowerPoint terpenting 34

Efek

Dalam menu file pilih perintah 'PrintPreview'. Klik kanan pada toolbar danpilih 'Standard'. Kini tekan [Ctrl] dantarik icon 'Multiple Pages' ke Standard-toolbar. Tutup jendela 'Print Preview'.Selanjutnya, jika Anda ingin melihatbeberapa halaman sekaligus sebelummencetak, klik saja pada icon 'MultiplePages'—Anda dapat memilih berapahalaman yang akan ditampilkansekaligus.

3 Word 2000/XP

Menempatkan grafik lebihtepat dengan teks

Apabila Anda menambahkan grafik padateks, gambarnya mungkin terlalu tinggiatau terlalu rendah. Ada sebuah trikuntuk menyesuaikan grafik dengan teks.Tandai grafik dan dalam menu 'Format'pilih 'Character…,' lalu pilih 'Characterspacing'. Di bawah 'Position' pilih'Lower'. Di samping boks ini Anda dapatmencantumkan sebuah nilai, biasanyacukup '3'. Anda harus mencobanyahingga mendapatkan posisi yang benar-benar tepat.

4 Word 2000/XP

Memasukkan icon Wordke dalam teks

Untuk teks teknis kadang-kadang Andamembutuhkan icon dari Word—gamba-rannya akan lebih tepat daripadaketerangan panjang lebar. Untuk itu, klikkanan pada toolbar dan pilih'Customize'. Pada toolbar, klik kananicon yang diinginkan dan pilih 'Copy

Page 17: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

24

50 Tip Office Tercepat

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Efek

button image'. Tutup dialog 'Customize'dan tambahkan icon tersebut denganperintah 'Paste' atau [Ctrl]+[V].

5 Word 2000/XP

Menjaga beberapakata dalam satu baris

Biasanya bila sebuah kata tidak dapatdimuat ke dalam baris, Word memindah-kannya ke baris berikutnya. Kadang-kadang hal ini tidak kita inginkan,misalnya pada nama orang. Untukmenghindari hal ini tambahkan karakterspasi yang tak terputuskan dengan[Ctrl]+ [Shift]+ [Spasi].

6 Word 2000/XP

Menggeser tabel Word

Setelah selesai menulis teks dan menyu-sun tabel, Anda tinggal menyesuaikankeduanya. Jangan lakukan hal ini dengantombol Tab, Spasi, atau Enter. Ada yanglebih mudah: Tempatkan kursor panahpada sudut kiri atas tabel hingga berubahmenjadi '4 panah'. Sekarang tariklah tabelke posisi yang diinginkan.

7 Word 2000/XP

Tidak mengambil alihformatting teks

Apabila Anda menyusun dokumen yangberasal dari beberapa dokumen lainnya,biasanya dokumen sumber telah berisibeberapa pengaturan format, padahalbukan ini tujuannya. Karena itutambahkan teks dengan cara berikut ini:

dan MINI-WORKSHOP

»Layout profesional dengan text-box

Membuat text-box1.

Merangkai beberapa text-box2.

Mengubah bentuk text-box3.

8

Dengan gambar: Dengansebuah trik Anda dapatmemasukkan icon-icon Word kedalam dokumen.

4Apabila Anda inginmembuat text-box, klik'Insert' dalam menu dan'Text Box'. Di sekeliling text-box, Word menyediakantempat untukmenambahkan elemengrafik. Bila Anda hanya inginmenambahkan teks, tariktext-box keluar dari situ danlanjutkan dengan menulis didalamnya.

Pada teks yang panjang,kemampuan merangkai text-box ini sangat membantu.Fungsi ini menghubungkandua text-box: Teks yangtidak muat dalam bokspertama mengalir ke bokskedua. Untuk itu, klik icon'Create Text-Box Link'kemudian klik text-boxkosong (boks kedua).

Untuk memberikan polesanterakhir pada dokumen,Anda dapat menentukanbentuk text-box. Klik text-box yang bersangkutan, lalupilih option 'Autoshapes'pada toolbar 'Drawing'.Sekarang, pilih bentuk text-box yang diinginkan. (Klikkanan toolbar dan pilihDrawing untukmemunculkan toolbar-nya.)

Apabila Anda bekerja dengan grafik dan berbagai formatting, text-box merupakan bantuan yang sangat besar. Setiap elemen teksdengan mudah dapat Anda pindahkan dan sesuaikan ukurannya.

Efek

Efek

Efek

Efek

Tandai teks yang akan Anda copy dantambahkan, lalu tekan [Ctrl]+[C]. Dalamdokumen yang menjadi tujuan, pilihposisi untuk teks hasil copy ini. Jika perlu,tentukan lebih dulu pengaturan formatdan font-nya (Anda dapat melakukannyananti). Sekarang, pilih 'Edit' dan 'PasteSpecial'. Dalam jendela pop-up, pilih'Unformatted text' dan klik 'OK'.

9 Word 2000/XP

Membuat templatedokumen sendiri

Ketika Word dijalankan, tampak halamankosong, font Times New Roman yangterpilih. Setiap kali terjadi hal yang sama.Jika ingin tampil beda, Anda harusmengubahnya secara manual. Cukup

Page 18: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

26

50 Tip Office Tercepat

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

k

Akses cepat: Dokumen yang sering digunakan dapat Anda simpan dalam menufile khusus. Dengan demikian setiap saat Anda dapat mengaksesnya, tidakperlu melalui 'File| Open'.10

Menandai hinggaakhir dokumen

Menandai hinggaawal dokumen

Pindah ke akhirdokumen

Pindah ke awaldokumen

Print

Memasukkanhyperlink

Menulis tebal

Menggarisbawahi

Menulis miring

Menghapus sebuahkata

Membuka

Membukathesaurus

Mencari danmengganti

Menyimpan

Menyimpan dengannama lain

Mengubah menjadihuruf besar/kecil

Mengulang tindakanterakhir

Memperbesar font

Memperkecil font

P

Ctrl +

Ctrl

Ctrl

+

+

K

F

Ctrl +

OCtrl +

FCtrl +

SCtrl +

>Ctrl +

<Ctrl +

+

+ F7

+ F3

F4

F12

atau

+Ctrl + End

End

+Ctrl

+Ctrl

+

+

U+Ctrl +

K+Ctrl +

Y+Ctrl

Ctrl

Home

Home

13 Word 2000/XP

Shortcut WordTerpenting

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

Effekt

sampai di sini! Buat saja templatedokumen Anda sendiri, karena ini sangatmudah.

Atur semua option seperti yang Andainginkan. Pengaturan ini termasuk font,ukuran font, leading, spacing, perataanparagraf, indentasi, dan sebagainya. Sim-pan dokumen dengan nama NORMAL.DOT. Cari dulu file ini di hard diskdengan fungsi pencari Windows. Timpafile yang ada dengan file baru.

10 Word 2000/XP

Menempatkandokumen dalam menu

Apabila Anda sering membutuhkan suatudokumen untuk pekerjaan Anda, takperlu membukanya melalui dialog Open.Lebih mudah bila Anda membuat poinmenu tersendiri.

Klik kanan pada toolbar dan pilih'Customize'. Di bawah tab 'Commands'pilih 'Built-in Menus'. Dari jendela dikanan tarik item ‘Work' ke toolbar. Untukmemasukkan dokumen ke dalam menu,buka dokumen yang diinginkan, klik'Work,' dan pilih 'Add to Work Menu'.

Selanjutnya, bila Anda membutuhkandokumen tersebut, cukup dibuka melaluimenu 'Work'. Untuk menyingkirkannyakembali, tekan [Ctrl]+[Alt]+[-], lalulepaskan tombol. Kursor Anda berubahmenjadi [-]. Klik dalam menu 'Work'pada dokumen yang ingin Anda hapusdari menu.

11 Word 2000/XP

Menggabungkanversi teks yang berbeda

Apabila ada berbagai versi dari sebuahteks, tidak selalu mudah menemukan

perbedaannya. Untuk itu Word menye-diakan option 'Compare and mergedocuments' di bawah menu 'Tools'.

Buka dokumen yang ingin Andabandingkan dan pilih option di atas.Dalam dialog berikutnya cantumkannama dokumen lainnya. Word akanmenandai perbedaan yang terdapat diantara keduanya dengan warna merah.Perbedaan yang ditampilkan ini dapatAnda ambil alih dan disunting denganmengkliknya.

12 Word 2000/XP

Memasukkan bookmarkke dokumen Word

Terutama pada dokumen panjang, bookmark merupakan alat bantu yang ber-guna agar tidak kehilangan orientasi.Untuk menyisipkan bookmark, klik'Insert' dan pilih 'Bookmark'. Dalamdialog, masukkan sebuah nama dan klik'Add'. Selanjutnya, untuk melompat kebookmark yang telah dibuat tadi, Andahanya perlu menekan tombol [F5] danmemasukkan nama bookmark yangdimaksud, kemudian klik 'Go To'.

14 Word 2000/XP

Menghitung danmenandai kata

Kadang-kadang ada gunanya mengetahuisesering apa suatu kata digunakan dalamsebuah dokumen. Dengan Word tak adamasalah. Buka menu 'Find' dengankombinasi tombol [Ctrl]+[F] dan ma-sukkan kata yang dicari. Aktifkan option'Mark found elements in' bila Anda jugaingin menandainya. Kemudian tekan'Find'. Tampak jumlah kata yangditemukan.

16 Word 2000/XP

Membandingkanformatting

Tebal atau lebih besar? Bila Andamenerima teks bukan buatan sendiri,sering sulit membedakan pengaturanformatnya. Word menyediakan bantuandengan fungsi yang canggih. Tandaibagian teks yang ingin Anda bandingkan,pilih 'Format' dan 'Show formatting'.Klik dalam menu option 'Compare withanother marked text' dan tandai sebuahbagian teks lainnya. Tampak perbedaanformatting-nya.

Page 19: 10-2002

28

CHIP | OKTOBER 2002

Mengenai melipat surat denganbenar ada ratusan pendapatyang ingin benar sendiri. Andatidak memerlukannya, karenatersedia bantuan wizard dariSmartTools yang tersedia seba-gai freeware di CHIP-CD. Sepertinamanya, ia membantu Andamembuat tanda lubang danlipat. Dua kali klik sudah cukupdan tak ada seorang pun yangakan menguliahi Anda tentanghal itu. Sayangnya, add-ins yangberguna ini hanya tersediadalam versi Bahasa Jerman.

WORD TOP-TOOL 15

Nyaman: Dengan wizard dari SmartTools, Anda dapatmemasukkan tanda pemberian lubang dan lipatan kedalam dokumen.

»Membuat tanda lubang dan lipatan

Untuk yang perlu cepat:Dengan sebuah klik Anda dapatmenyimpan atau menutupsemua dokumen

20

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

Hasil Ketikkan

Efek

17 Word 2000/XP

Tidak mengikutihyperlink dengan klik

Dengan hyperlink Anda dapat membe-rikan hubungan langsung ke satu websitedi Internet. Namun, ketika mengedit teks,bisa saja Anda keliru mengklik padahyperlink dan membangun hubunganInternet tanpa sengaja. Ini dapat Andahindari: Aktifkan item 'CTRL + Click tofollow hyperlink' di bawah 'Tools |Options | Edit'. Tentu saja, selanjutnyaAnda perlu menekan [Ctrl] jika inginmengakses sebuah hyperlink.

18 Word 2000/XP

Melanjutkan penomorandalam teks

Pada uraian yang panjang, seringkali kitaperlu memotong penomoran danmembuat sebuah alinea baru. Tetapisetelah itu penomoran harus dilanjut-kan—juga tak masalah dengan Word.Selipkan saja alinea baru dan klik icon'Numbering' pada toolbar. Tampak'Smart-tag-icon' yang menyediakan pili-han lainnya untuk fungsi penomoran ini.Klik icon tersebut dan pilih 'Continuenumbering'.

19 Word 2000/XP

Menggunakan tombol[Insert] untuk paste

Walaupun kombinasi tombol Word danprogram lainnya sudah bagus, tetapiuntuk beberapa kombinasi masihdiperlukan perbaikan agar sesuai dengankebiasaan kita. Contoh terbaik adalahtombol [Insert]. Biasanya kita memperki-rakan terintegrasinya fungsi 'Paste' disini. Namun, ternyata fungsi 'Overwrite'yang ada. Untuk mengubahnya, bukaperintah 'Edit' di bawah menu 'Tools |Options'. Aktifkan pilihan 'Use the INS-key for paste'. Sekarang fungsi 'Paste'akan terintegrasi pada tombol [Insert].

20 Word 2000/XP

Menyimpan ataumenutup semua teks

Terutama bila Anda bekerja denganbeberapa dokumen sekaligus, cukupmerepotkan untuk menyimpan ataumenutup dokumen satu per satu. Agarpekerjaan cepat selesai, Microsoft menye-diakan sebuah fungsi tersembunyi: Tekanterus tombol 'Shift' dan klik 'File'. Kinitampak dua fungsi baru, yaitu 'Save All'dan 'Close All'.

21 Word 2000/XP

Menggambar berbagaigaris dengan cepat

Dokumen Anda akan tampak lebih jelas,bila menggunakan garis bawah secukup-nya—ia dapat digunakan untuk menyu-sun teks dan menonjolkan yang penting.Ini mudah dilakukan pada Word.Tuliskan saja 3 karakter seperti dalamtabel di bawah dan tekan tombol [Spasi].

22 Word 2000/XP

Menemukan sinonimdengan cepat

Anda telah menggunakan sebuah kataentah berapa kali dalam sebuahdokumen, tetapi sayangnya Anda tidakdapat menemukan kata lain untuk itu. Disini pun Word dapat membantu Anda:Tandai kata yang bersangkutan dan klikkanan. Dalam menu pop-up pilih'Synonyms' atau tekan [Shift]+[F7].

Page 20: 10-2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

50 Tip Office Tercepat

k

Mengaktifkan kolom'Find contact'

Menandai email sebagai'sudah dibaca'

Membuka bukualamat

Membuka dialog'Advanced Search'

Menetapkantugas baru

Membuka sebuahpermintaan pertemuan

Menulis email baru

Mencantumkankontak baru

Membuat janji baru

Mentransfer berita baru

Pindah ke 'Outbox'

Pindah ke 'Inbox'

Ctrl Q+

F12

B+Ctrl +

F+Ctrl +

T+Ctrl +

Q+Ctrl +

M+Ctrl +

C+Ctrl +

A+Ctrl +

O+Ctrl +

I+Ctrl +

F5 atau M+Ctrl

27 Outlook 2000/XP

Shortcut OutlookTerpenting

Efek

Efek

Efek

Efek

23 Outlook 2000/XP

Menyimpan semualampiran file sekaligus

Pada file dengan berbagai lampiranbiasanya kita harus memilihnya satupersatu untuk menyimpannya secaraterpisah. Tetapi ada cara yang lebihmudah: Buka 'Save attachment' di bawahmenu 'File'. Sekarang Anda hanya perlumenentukan tempat untuk menyimpan-nya, maka Outlook akan menyimpansemua lampiran file di sana.

24 Outlook 2000/XP

Menemukan danmenghapus file besar

Gambar besar dan film-film singkatdapat dikirim melalui email dengan aksescepat seperti DSL. Namun, dengandemikian ukuran mailbox Anda puncepat penuh. Karena itu, dari waktu kewaktu Anda perlu mencari danmenyingkirkan email yang makan tempatseperti itu. Cara terbaik adalah melaluimenu pencarian.

Klik 'Advanced Search' di bawah menu‘Tools,’ kemudian pilih 'AdvancedOptions' dan cantumkan nilai kilobytetertentu, misalnya 1000 dalam kolom'Greater than' di bawah option 'Size'.

26 Outlook 2000/XP

Menampilkan beberapahari dalam kalendar

Janji yang susul menyusul membuatagenda Anda terlalu penuh, padahalsangat penting untuk tidak kehilanganorientasi. Dalam kalendar Outlook Andadapat menampilkan beberapa harisekaligus. Biasanya untuk itu Anda harus

OutlookAll-in-one: Mengirim email, membuat jadwal, mengumpulkan

alamat. Selain features yang telah dikenal, Outlook memiliki banyak

fungsi tersembunyi yang memudahkan pekerjaan rutin Anda.

Lalu-lintas data elektronis semakin terba-tasi dengan alasan keamanan. Microsoftjuga menempuh jalan ini pada Outlookversi 2002. Lampiran file tertentu tidaklagi dapat dibuka.

Untuk mengatasi halangan ini ada 2cara: Secara manual melalui entri registryatau dengan tool Outlook Tuner. DenganOutlook Tuner ini, Anda dapat membe-baskan semua format file yang diingin-kan dari pemblokiran.

OUTLOOK TOP-TOOL

»Mengubah settingkeamanan

25

Efek

CHIP | OKTOBER 2002

Page 21: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

30

50 Tip Office Tercepat

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

jalan berliku melalui menu. Ada sebuahtrik yang lebih cepat untuk menampilkanbeberapa hari sekaligus dalam kalendar:Tekan terus tombol [Alt] dan pilih angkaantara 1-8 pada keyboard sesuai denganjumlah hari yang ingin Anda tampilkansekaligus.

28 Outlook 2000/XP

Membuka email denganbeberapa penerima

Banyak pengguna yang memanfaatkanemail sebagai fasilitas gratis untukmenyebarluaskan surat edaran ataupengumuman. Sayangnya, akan sangatmerepotkan jika harus memilih satupersatu alamat penerima danmencantumkannya ke dalamdaftar penerima. Dengan sebuahtrik kecil Anda tak perlu repot-repot lagi: Buka buku alamat Andadan tandai semua penerima yangakan dikirimi. Berikutnya, tarik ke'Inbox'. Akan tampak emaildengan beberapa penerima. Halserupa dapat Anda lakukan untukjanji pertemuan.

Kompatibel: Mode pengiriman format'Text only' memastikan penerima dapatmembaca email Anda.29

dan EXCEL TOP-TOOL

»Meng-update tabel dari Internet

Anda ingin melihat klasemen Permiershipatau perkembangan terakhir nilai sahamAnda di perusahaan minyak sekaligus?Tak masalah. Anda dapat mengambil alihtabel dari web dan meng-update-nya.Kunjungi situs yang bersangkutan dantandai tabelnya. Tekan [Ctr]+[C] dan pasteke dalam Excel dengan [Ctrl]+[V].

Bila Anda ingin mengupdate tabel yangtelah terintegrasi ke dalam Excel, klik'Refresh data' di bawah menu 'Data'.Tentu saja Excel juga mengupdatehyperlink-nya. Dengan demikian, Andadapat menyatukan beberapa tabel danmelihat semuanya sekaligus—tak perlulama mencari-cari.

Memilih Tabel1. Mengupdate Tabel3.Memasukkan ke dalam Excel2.

31

ExcelMenghubungkan tabel dengan

rumus matematika—itu

keahlian Excel. Dengan bantuan

features yang tak disebutkan

dalam panduan, Anda dapat

merancang worksheet dengan

lebih mudah dan melaksanakan

tugas-tugas sulit.

Untuk mengintegrasikan tabel tersebutke dalam Excel, klik pada Smart-Tag danpilih 'Create Refreshable Web Query'.Sebuah jendela akan terbuka dan sekalilagi Anda melihat situs web, tetapi kali inidengan beberapa panah kuning. Klikpanah yang ada di samping tabel yangdiinginkan, lalu klik 'Import'.

Efek

Efek

Efek

Efek

29 Outlook 2000/XP

Mengirim formatemail yang tepat

Banyak kolega dan teman Anda yang me-nerima email tanpa isi atau hanya denganberisi file WINMAIL.DAT. Penyebabnyaadalah format pengiriman Outlook.Anda memang dapat mengirim beritadalam berbagai format, tetapi penerimatidak selalu dapat membukanya.

Untuk amannya—agar setiappenerima dapat membaca mail Anda—pilih teks murni sebagai format. Klik tab'Mail Format' dalam menu 'Tools |Options,' pilih 'Plain text' dalam kolom'Compose in this message format'.

30 Excel 2000/XP

Hanya menyalinnilai sel

Fungsi Excel yang utama adalahkalkulasi isi tabel. Untuk setiap sel Andadapat menetapkan rumus tertentu.Namun, kadang-kadang kita perlumenyingkirkan rumus dan hanyamenampilkan hasil kalkulasinya. Ini bisadiperoleh dengan cara: Pilih semuanyadengan [Ctrl]+[A], copy dengan[Ctrl]+[C], lalu paste ke dalam tabel baru

Page 22: 10-2002

32

CHIP | OKTOBER 2002

k

Menampilkandialog 'Go To'

Menampilkan dialog'Format Cells'

Mengisi bagian sel yangditandai denganentri ybs

Memilih kolomaktual

Memilih selaktual

Menghitung lembartabel dalamsemuafolder yang terbuka

Menghitung lembartabel yang aktif

Pindah ke awallembar tabel

Pindah ke akhirlembar tabel

Mencantumkanwaktu aktual

Mencantumkantanggal aktual

Mencantumkan fungsidalam sebuah rumus

Menggambar diagramberdasarkan bagianaktual

Pindah antaratampilan nilai sel danrumus sel

Mudah: Pada Excel XP rumusyang paling sering digunakandapat Anda cantumkan dengansekali klik.

33

Ctrl 1+

Ctrl #+

Ctrl .+

Ctrl :+

+

F5

F9

Ctrl

+Ctrl Space

+Ctrl Home

+Ctrl End

+ Space

+

F11 atau F1+Alt

F9

+ F9

32 Excel 2000/XP

Shortcut PalingPenting

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

dengan menekan [Ctrl]+[V]. Klik smart-tag (icon kecil di bagian bawah tabel)kemudian pilih 'Value' dalam menu yangmuncul.

33 Excel XP

Memilih rumus yangsering digunakan

Mulai versi 2002 Excel menyediakanfasilitas untuk memilih rumus yang

paling sering digunakan. Untuk meng-gunakan feature ini, klik di dalam selyang akan menampung hasilnya danpada tanda kecil di samping 'Autosum'(tanda jumlah). Tampak pilihan berbagaifungsi. Bila yang Anda inginkan tidak adadi sana, Anda dapat mencarinya di bawah'Other functions'.

34 Excel 2000/XP

Menyusun tabel secaraalfabetis

Apabila Anda memiliki sebuah folderkerja yang berisi banyak tabel, sebaiknyaAnda menyusunnya secara alfabetisuntuk mempermudah pekerjaan. Na-mun, untuk melakukannya secara manu-al sangat makan waktu. Buat saja sebuahmakro Visual Basic dengan isi berikut ini

Sub Sortir_Tabel()

Dim i As Integer, j As Integer

For i = 1 To Sheets.Count

For j = 1 To Sheets.Count - 1

If UCase$(Sheets(j).Name)t

Then

Sheets(J).Move after: =t

Sheets(j + 1)

End If

Next j

Next i

End Sub

Jalankan program makro Visual Basic diatas dan semua tabel akan langsungtersusun secara alfabetis.

35 Excel 2000/XP

Membandingkan dataExcel melalui makro

File Excel perusahaan yang diberikankepada klien sebaiknya memiliki tam-pilan yang seragam, misalnya melaluipenyesuaian judul atau bingkainya.Corporate Identity semacam itu mudahdibuat dengan Excel.

Di bawah 'Tools' klik 'Macro' dan'Record'. Di bawah 'Save macro' pilih'Personal macro folder'. Sekaranglakukan semua perubahan yang harusterjadi pada setiap lembar Excel, misalnya

formatting sel-sel tertentu. Sekarangkembali ke 'Tools' dan pilih 'Stop' dibawah 'Macro'. Untuk menggunakanmakronya klik 'Tools | Macro | Macros'dan pilih program yang telah dibuat.Dengan 'Run' penyesuaian dimulai.

36 Excel 2000/XP

Menggantiketerangan sel

Dalam Excel tersedia dua jenis referensisel: Absolut dan relatif. Misalnya selabsolut dengan nama '$B$1' selalumerupakan sel '1' dalam kolom 'B'.Dalam referensi relatif, yang dimaksudadalah sel dengan nama 'B'. Untukberpindah antara referensi yang satu kelainnya, klik referensi sel dalam FormulaBar dan tekan [F4].

37 Excel 2000/XP

Menyingkirkanformatting dari Excel

Apabila Anda menerima sebuah lembarExcel dari kolega atau perusahaan lain,biasanya formatting yang digunakanberbeda. Sebaiknya, singkirkan format-ting tersebut dan gunakan formattingAnda yang biasa. Untuk itu klik 'Edit |Delete | Formats'.

38 Excel 2000/XP

Menghitung urutanminggu dalam tahun

Janji dan tenggat tidak hanya ditentukandengan sebuah tanggal, tetapi jugadengan urutan minggu dalam tahun.

Individual: Bila Anda inginmenggunakan gaya tersendiri,hapus formatting yang ada.37

Page 23: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

33AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

50 Tip Office Tercepat

Lebih jelas: Gunakan lah'conditional formatting' untukmewarnai sel-sel tertentu.40

Power-Point

Presentasi tanpa belajar:

Dengan trik-trik CHIP Anda

dapat mendesain slide

profesional dengan cepat dan

mudah.

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

Untuk menghitungnya dalam Excel,jalankan makro berikut:

Function KW(Tanggal As Date)t

As Integer

KW = DatePart("ww", Tanggal,t

vbMonday, vbFirstFourDays)

End Function

39 Excel 2000/XP

Menyembunyikan'#Value'

Dalam lembar kerja Excel, sebuah rumus,dari yang sederhana sampai yang palingrumit, dapat diterapkan pada sel lainnya.Apabila sel tersebut tidak berisi nilai,kalkulasi menjadi salah dan sel akanmenampilkan '#Value'. Sebuah trik dapatmembantu Anda untuk memeriksaapakah hasil sebuah rumus sudah benaratau belum. Bila benar, hasilnya akandicantumkan. Sedangkan jika salah, seltetap kosong tanpa tulisn ‘#Value#.’

Fungsi ini memiliki tiga parameter:Parameter yang pertama adalah untukpemeriksaan. Parameter kedua didapatjika hasil kalkulasi salah. Sedanganparameter ketiga adalah jika hasilkalkulasi benar.

=IF(ISFALSE(B3/10);"";B3/10)

Dalam contoh di atas akan diperiksaapakah sel 'B3' dapat dibagi dengan '10'atau tidak.

40 Excel 2000/XP

Mewarnai setiapsel kedua dalam tabel

Kemudahan membaca dalam tabel besardapat jauh ditingkatkan jika sel-selnya

Anda buat selang-seling putih danberwarna. Ini dapat Anda lakukandengan cepat dan nyaman melaluifasilitas ‘Conditional formatting.’

Tandai semua sel tabel yang akandiformat, lalu jalankan perintah 'Format |Conditional Formatting'. Pilih setting'Formula is' dalam kolom 'Condition1'.Jika bagian yang akan diberi warnamisalnya dimulai dengan sel ganjil,cantumkan rumus berikut:

=MOD (ROW(), 2) = 1

Sekarang klik tombol 'Format' danpindah ke tab 'Patterns'. Di situ pilihwarna latar belakang sel yang diinginkan.Tipe font dan warnanya dapat diubah ditab Font, sedangkan bingkai selditentukan melalui tab Border. Ubah nilai‘1’ di belakang tanda ‘=’ dengan ‘0’ untukmemperoleh hasil yang berbeda.

41 Excel 2000/XP

Menyesuaikan ukuranfont secara otomatis

Terutama jika Anda bekerja denganukuran kolom yang tetap, beberapa nilaibiasanya tidak dapat ditampilkan secarautuh akibat terlalu panjang. Sebuahfungsi Excel akan membantu Andamenyesuaikan ukuran font agar nilainyadapat muat ke dalam sel.

Tandai bagian tabel yang ingin Andaatur dan jalankan perintah 'Format |Cells'. Pindah ke tab 'Alignment' dan disana pilih option 'Shrink to fit'. Setelahmengklik 'OK,' Excel memperkecilukuran font sehingga keseluruhan nilaidapat ditampilkan secara utuh.

42 Excel 2000/XP

Mematikan layarpembuka saat start

Pada saat menjalankan Excel, yangpertama kali ditampilkan adalah layarpembuka. Tanpa sambutan 'Halo' ini jugasebenarnya bisa. Untuk itu buat shortcutkhusus ke Excel di desktop Windows. Klikkanan shortcut tersebut dan pilih'Properties'. Tambahkan parameter '/e'pada perintah tersebut.

43 PowerPoint 2000/XP

Membuat catatanselama presentasi

Dengan PowerPoint Anda memilikikemungkinan membuat catatan virtualatau menandai dalam sebuah presentasi.Tool presentasi menyediakan pena virtualuntuk itu. Klik kanan dan pilih 'Pointer

Options | Pen'. Setelah Anda selesaimenambahkan catatan pada presentasi,tekan tombol [Esc] untuk kembali kemode normal.

44 PowerPoint 2000/XP

Mengatur objekpada slide

Sebuah presentasi yang bagus harusmemiliki layout yang tepat. Semua objekharus berada di tempat yang seharusnya:Tersusun rapi, tersebar merata, atau

Praktis: Selama presentasiAnda dapat menuliskan catatanpada slide.43

Page 24: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

34

50 Tip Office Tercepat

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Menampilkan garispanduan

Menyelipkan sebuahslide

Membuat salinan darislide yang aktif

Menaikkan sebuahalinea

Menurunkan sebuahalinea

Membuka dialog'Font'

Memulai slideshow

Pindah ke bagianjendela berikutnya

Pindah ke bagianjendela sebelumnya

Memilihsuperscript

Memilihsubscript

Dengan Office XP yang baru, dapatdibilang bahwa Anda memegang kartuyang bagus. Sebabnya, Microsoft akanmenyediakan paket gratis denganbanyak perluasan untuk PowerPoint2002: MS Producer yang dirangkummenjadi program tersendiri. Denganbantuannya Anda dapat membuatpresentasi yang bagus dengan mudah.Beberapa klik sudah cukup untuk mema-sukkan file audio, video, dan gambar.

Data HTML lengkap pun bukanmasalah. Anda bahkan dapat merekamsendiri audio dan videonya, kemudianmenyunting dan memasukkannya.Dengan beberapa kali klik, data yangtelah dimodifikasi juga dapat disin-kronkan dengan presentasi.

Selanjutnya Anda dapat menyaksikanpresentasi yang sudah selesai dalamjendela Preview dan melakukan bebe-rapa perubahan yang diperlukan. Data-nya dapat Anda kumpulkan (meng-copysemua data ke satu direktori) danmenyimpannya di hard disk, dalamnetwork, atau di sebuah website. Jika

Anda memutuskan untuk menampilkan-nya di Internet, Producer membantuAnda memilih tipe kompresi dan jenispresentasi yang tepat.

Versi lengkap MS Producer untukPowerPoint 2002 tersedia di CHIP-CD.Informasi lebih lengkap tentang prog-ram ini, berikut petunjuk pengguna-annya dapat Anda baca dalam fileReadme yang disertakan.

POWERPOINT TOP-TOOL

»MS Producer: Presentasi profesional

Ctrl G+

Ctrl T

F5

F6

F6

+

Ctrl ++

Ctrl ++ +

Ctrl M+

Ctrl D+

+

Alt + +

Alt + +

48

Efek

Efek

Efek

Efek

Efek

50 PowerPoint 2000/XP

Shortcut PalingPenting

Efek

tertata secara simetris. Agar semua tidakperlu dilakukan secara manual, Power-Point menyediakan fasilitas untuk mela-kukan tugas ini secara otomatis. Untukitu klik menu 'Draw' dan pilih 'Align ordistribute', kemudian 'Relative to Page'.Selanjutnya pilih sebuah objek danmasuk kembali ke menu 'Draw | Align ordistribute'. Sekarang Anda dapat memilihtipe perataan (alignment) yang diingin-kan dari menu.

45 PowerPoint 2000/XP

Menampilkan slidetertentu dengan cepat

Selama menyajikan presentasi, seringkaliterjadi Anda harus kembali ke salah satuhalaman slide untuk mengingatkan ataumengambil referensi dari sana. Ini dapatdilakukan secara cepat dengan mencan-tumkan nomor halaman slide yang ditujudan menekan tombol [Insert].

46 PowerPoint 2000/XP

Menampilkan slideyang tersembunyi

PowerPoint memiliki fasilitas untukmenyembunyikan halaman slide, misal-nya halaman yang berisi informasiinternal yang tidak boleh diketahui olehorang luar. Tetapi, mungkin saja ketikamenyajikan presentasi di hadapan atasanatau rekan kerja Anda perlu menampil-kannya. Untuk itu, klik kanan presentasidan pilih 'Slide Navigator' dari menu 'GoTo'. Slide yang tersembunyi adalahhalaman yang dicantumkan dalam tandakurung.

47 PowerPoint 2000/XP

Menyimpan slidesebagai file gambar

Jika Anda ingin mengirimkan copy daripresentasi kepada seseorang, disarankanuntuk menyimpannya sebagai file gam-bar agar ukurannya lebih kecil danpresentasi Anda tidak dapat diubah-ubahlagi. Selain itu, dengan mengubahnyamenjadi file gambar, dipastikan penerimaakan dapat membacanya karena ia tidak

membutuhkan font yang digunakandalam presentasi Anda.

Buka slide dan klik perintah 'View |Note Master'. Klik kanan pada slide danpilih 'Copy'. Citra gambar dari slidetersebut kini telah tersimpan dalamClipboard. Anda dapat memasukkangambar ini ke dalam program grafikseperti Paint atau PhotoShop denganmenekan [Ctrl]+[V].

49 PowerPoint 2000/XP

Mengkompresi gambardari slide

Foto dan ilustrasi memperbesar ukuranfile presentasi Anda. Tentu saja Andadapat mengkompresi gambar secaramanual, tetapi ada cara yang lebihmudah: Klik 'Compress image' padagraphic-toolbar. Jika toolbar-nya tidaktampak, aktifkan option 'Graphic' dalammenu 'View | Toolbars'.

[email protected] (FK) c

Page 25: 10-2002

36

CHIP | OKTOBER 2002

hard

war

eINDEKS

Tes Individu:21 Hardware Baru

GPS Overview:Mengenal alat anti sesat

Preview VPU Radeon 9700 Pro:One card to rule them all

Overclocking GeForce4 Ti4200:Meraih identitas Ti4600

Robot Astronot:Pengembangan robot olehNASA

90

84

70

64

44

Standar 7.1: HerculesFortissimo III menghadirkanformat audio Dolby Digital EXke rumah Anda.

Foto

: K. S

atzi

nge

r

Trend: Format audio 7.1 pada PC

Tidak Cukupdengan Enam KanalSound card 7.1 EX telah hadir untuk membawa kenikmatan tata suara bioskop ke rumah Anda. Akankah sistem Dolby Digital Surround EX ini akan dapat menggantikan format audio 5.1.

Ekstra surround: Format audio 7.1 menggunakan 2speaker EX tambahan (hijau) untuk menghasilkan efeksuara dari belakang.

■ Standar digital audio DTS dan Dolby Digitalbukan baru-baru ini saja diterapkan pada PC.Format audio 5.1 yang terdiri dari 2 kanal depandan 2 kanal surround, 1 kanal tengah dan 1 ka-nal woofer telah cukup lama hadir. Cukup ideal-kah standar audio ini? Tampaknya belum, kare-na bunyi yang datang dari belakang menujudepan atau sebaliknya masih belum sempurnaditerapkan. Awalnya memang Dolby Laborato-ries dan Lucas Film mengembangkan standarformat audio 6.1 ini untuk menambah sebuahkanal Surround belakang (EX). Dengan ini efeksuara yang berkeliling dapat diketahui asalnyasecara jelas. Kanal tengah belakang diambil darisinyal Dolby Digital dan dialirkan ke bagiantengah belakang.

Dirasakan masih belum cukup, standar 7.1baru mulai diperkenalkan untuk meningkatkankualitas bunyi dengan membagi signal tengahbelakang ke 2 buah speaker. Standar hometheater ini tidak lama lagi akan diikuti oleh PC.Sound card 7.1, seperti Hercules Fortissimo III

7.1, dapat membagi track audio Dolby ke 8 ka-nal untuk diteruskan ke Amplifier. Sayangnyastandar ini masih memiliki kelemahan, karenasuara ‘jernih’ yang secara teoritis diberikan olehsistem 7.1, tidak dapat ditangkap dengan sem-purna karena tingkat kebisingan pada PC. Selainitu adanya kendala interferensi sinyal frekuensitinggi (Electromagnetic Vulnerability, EMV) padaPC dan 8 kabel panjang dan rumit masihmenjadi ‘PR’ mereka. Meskipun Cyberlink Po-werDVD Pro EX telah siap mendukung format7.1 ini dan sejumlah film dengan EX-encodingterus bertambah (www.dolby.com), namun sis-tem 7.1 belum disarankan. Format audio 4.1atau 5.1 sebenarnya sudah cukup memadaiuntuk PC. (DM)

Page 26: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

37AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berita & Trend

BUKU BULAN INI

33 Kamus besar AutoCAD superlengkap dari A-ZBuku ini merupakan referensi lengkapdari semua perintah yang ada dalamAutoCAD, baik perintah-perintah dasarmaupun perintah lanjutan. Selainpenjabaran semua perintah yang adadalam AutoCAD, buku ini juga disertaidengan contoh-contoh soal sederhanadan cara penyelesaiannya, nama-nama perintah alias, serta daftarperintah pendukung atau perintahyang berhubungan dengan perintahutama yang baru dibahas.

KOMENTAR SINGKAT

Prematur ataukahmemang saatnyaTeknologi audio di PC mengalamiperkembangan yang cukup pesat.Tidak puas dengan standar formataudio surround 5.1 yang sudahcukup lama bertahan, format 6.1dan 7.1 sudah mulai bermunculan.Selain itu, media CD sebagaipenyimpanan audio pun ikut‘digoyang’ oleh dua standar barutersebut. Super Audio CompactDisc (SACD) dan Digital VersatileDisc Audio (DVD-A) menjanjikanaudio berkualitas tinggi dalamformat surround. Sayangnya,semua format ini mengharuskanAnda membeli hardware/decoderbaru. Akibatnya, hardware lamaAnda akan segera menjadipajangan yang mahal.

Iwan R. Siallagan,Redaktur CHIP

Evolusi dalam dunia komputer

perlahan tapi pasti mulai dapat

kita rasakan kehadirannya. Con-

toh sederhananya adalah Tra-

velMate C100 ini. Inisiatif untuk

menghadirkan Tablet PC seba-

gai wacana baru alternatif PC

dan notebook mulai mendapat

Acer TravelMate C100

Tablet PC sekaligus Notebooktanggapan positif dari dunia in-

dustri. Tablet PC diharapkan da-

pat menyediakan fasilitas yang

ada di PC serta juga menghadir-

kan feature baru seperti fasilitas

input melalui suara, layar

sentuh, dukungan konektivitas

tanpa kabel, baterai tahan lama

dan juga portabilitas.

Kemampuan lebih dibanding

PC dan notebook pada Travel-

Mate C100 tidak terlepas dari

platform Windows XP Professio-

nal yang di-enhanced yaitu Win-

dows XP Tablet PC Edition. Pada

platform ini, semua aplikasi

Windows dapat dijalankan beri-

kut aplikasi spesifik untuk Ta-

blet PC. Transformasi C100 dari

notebook ke Tablet PC ‘diwujud-

Sekilas printer Bubble Jet XNU

i320 dari Canon ini tampak se-

perti sebuah compo dengan de-

sain menarik. XNU i320 ini me-

mang dirancang agar tampil le-

bih bergaya dan tidak mem-

beri kesan kaku seperti prin-

ter pada umumnya.

Desain printer berbobot 2.4

kg dan berdimensi 385 x 195 x

165 mm ini memang menarik

karena adanya sentuhan warna

biru cerah pada bagian sisinya.

Ukurannya yang relatif kecil co-

cok digunakan di lingkungan SO-

HO (Small Office Home Office)

maupun di rumah. Untuk meng-

hasilkan kecepatan tinggi, prin-

ter ini mengandalkan head multi

nozzle berdensitas tinggi, se-

hingga 7 halaman kertas A4 da-

pat dicetak dalam satu menit.

Penampilan menarik tanpa di-

Canon XNU i320

Printer Modis dan Trendi

Referensi LengkapAutoCAD 604 halaman,Hari Aria SomaPT Elex MediaKomputindoRp 79.800

sertai kualitas cetakan yang me-

madai tentu akan sia-sia. Oleh

karena itu, teknologi Vivid Photo

diterapkan pada XNU i320 untuk

mendapatkan resolusi cetakan

maksimal 2,400 x 1,200 dpi dan

reproduksi warna optimal. Tidak

ketinggalan dukungan terhadap

Exif Print untuk mencetak foto

dari kamera digital dan mence-

tak foto ukuran 4 x 6 inci tanpa

tepi (borderless).

Info: www.datascrip.com

Harga: US$ 88

kan’ dengan memutar atau

membalik layarnya 180 derajat.

Layarnya yang berukuran

10.4 inci dapat menerima input

dari stylus atau pen yang diser-

takan. TravelMate tersedia da-

lam 2 model yaitu TMC102T dan

TMC102Ti yang berbeda dalam

kapasitas hard disk yaitu 20 GB

pada TMC102T dan 30 GB pada

TMC102Ti. Spesifikasi lainnya

yaitu prosesor Intel Pentium III

M ULV 800 MHz, layar XGA TFT

LCD, 256 MB RAM, eksternal

USB 24X CD-ROM, 10/100 Fast

Ethernet, 56K V.90 data/fax mo-

dem, IEEE 802.11b WLAN, infra

red, firewire dan Smart Card

Reader.

Info: www.acer.com

Untuk melindungi PC beserta

komponen didalamnya dari keti-

dakstabilan tegangan listrik dan

adanya kejutan listrik, UPS

Quantum Power QP500 yang

berkapasitas keluaran maksi-

mum 500VA ini didukung oleh

fasilitas inbuilt AVR (Automatic

Voltage Regulation) dan input

tegangan maksimum dengan

rentang 155-270V. Pengguna

pun nantinya akan lebih

mudah merawatnya

karena sifat baterai-

nya yang hot swa-

ppable.

Info: PT. Pang-

gon Waja Uta-

ma

Telepon:

(021)7973439

Harga: US$ 79

Quantum Power QP500

Pemasok dayatanpa hambatan

Page 27: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

38 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berita & Trend

HIGHLIGHTS

33 Intel luncurkan 11 prosesormobile terbarunyaSambil menungu hadirnyaprosesor mobile andalannya yaituBanias, Intel secara agresifmeluncurkan prosesor terbaruuntuk notebook-nya mulai darikecepatan 700 MHz (mobileCeleron) hingga 2.2 GHz (Pentium4 M). Prosesor dengan teknologiproses produksi 0.13 mikron iniditargetkan untuk mengisi semuakategori notebook yang ada dipasaran.IInnffoo:: wwwwww..iinntteell..ccoomm

33 Memori FCRAM untuk ponsel Kebutuhan ponsel generasi terbaruuntuk media penyimpananberakses cepat diantisipasi Fujitsudengan mengembangkan memoriFCRAM (fast cycle random accessmemory) yang memiliki akses bacakira-kira 2 kali lebih cepat dari yangada selama ini. Memori FCRAMtersedia dalam 32 Mbit dan juga64 Mbit.IInnffoo:: wwwwww..ffuujjiittssuu..ccoomm

33 Kamera profesional 13.8 jutapixel dari KodakDitargetkan untuk pemakaianfotografer profesional, kameradigital SLR dari Kodak yaitu DCSPro 14n ini sanggup menghasilkanfoto dengan jumlah pixel sebanyak13.8 juta. Keunggulan lainnyaadalah penggunaan CMOS sensorberukuran 24mm x 36mm,dukungan format RAW pada 3tingkatan resolusi dan JPEG, sertasensor orientasi otomatis gambarantara horizontal atau verticalpicture. Untuk mengakomodasibesarnya kapasitas penyimpananyang diperlukan, Kodakmelengkapi kamera ini dengan slotmedia portabel CompactFlash danMMC atau SD denganmengunakan file sistem FAT32.Interface dengan PC dimungkinkandengan Firewire berkecepatan400MP.IInnffoo:: wwwwww..kkooddaakk..ccoomm

Philips DVDRW228

Semakin Mudah dalamMembakar DVD

Sesuai dengan nama yang tertera

di belakangnya, MP3 Player mini

ini memiliki memori 128 MB

yang sudah ada di dalamnya. Cu-

kup besar untuk menyimpan la-

gu MP3 kesayangan Anda. Desain

yang dimilikinya juga cantik dan

kompak dengan ukuran 0,5 x 2,2

Dion MX 128 MB

Mini Ukurannya, Besar Kapasitasnyax 2,2 inci, serta memiliki bobot

yang ringan yaitu 1,2 ons. Produk

ini hanya mendukung satu for-

mat musik saja yaitu MP3.

Untuk melihat daftar lagu

yang ingin didengarkan, Anda da-

pat melihatnya pada layar LCD di

atasnya, dengan fungsi-fungsi

yang dapat Anda atur seperti da-

ta storage, jam, image editor, dan

bookmarking. Fungsi equali-

zer untuk memberikan

efek suara yang indah

juga telah built-in di da-

lamnya. Anda dapat meng-

ambil dan menukar file MP3 dari

komputer dengan menggunakan

koneksi interface USB. Sistem

operasi minimal untuk dapat

menghubungkannya ke PC ada-

lah Windows 98, Me, XP, MacOS

8.6, dan juga Linux.

Produk ini dapat berfungsi jika

telah dipasangkan baterai tipe

AAA sebanyak 1 buah, atau

menggunakan sebuah adapter.

Paket MP3 player ini sudah ter-

masuk sebuah earphone, kabel

USB, 1 buah baterai dengan tipe

AAA, dan CD berisi berbagai soft-

ware untuk player tersebut.

Info: www.dgntech.com

HP PhotoSmart 130

Khusus untukUkuran Kartu Pos

Printer inkjet untuk kamera digi-

tal ini dapat bekerja tanpa PC

sekalipun. Namun, printer ini

dibuat untuk mencetak untuk

ukuran kartu pos (4 x 6 inci) dan

ukuran pas foto. Resolusi maksi-

mal yang mampu dihasilkannya

sebesar 4800x1200 dpi. Photo-

Smart 130 juga mampu mence-

tak dengan kecepatan 130 hal

per menit (ppm).

Mulai dari windows 98 ke

atas dan mac OS, dapat menja-

lankan printer ini. Layar LCD di

atasnya berfungsi sebagai pe-

tunjuk untuk penggunaannya.

Sedangkan untuk koneksi ke PC,

sudah menggunakan kabel USB.

Info: www.hp.com

Membakar ke dalam format

DVD kini mudah dilakukan dari

perangkat yang satu ini. DVD-

RW228 sanggup membakar da-

lam piringan DVD+RW, DVD+R,

CD-RW, dan CD-R. Bahkan untuk

piringan DVD, produk ini sang-

gup membakar hingga kapasi-

tas 4,7 GB, dengan ukuran cache

2 MB.

DVDRW228 jenis internal ini,

dapat dioperasikan mulai dari

komputer dengan prosesor Pen-

tium III 500, memori sebesar

128 MB serta membutuhkan

ruang hard disk kosong sebesar

300 MB. Produk ini juga dibuat

dengan ukuran yang sama se-

perti produk pembakar DVDRW

internal lainnya.

Produk yang menggu-

nakan interface jenis IDE/-

EIDE untuk dapat dihu-

bungkan dengan perangkat PC

ini, memiliki kinerja yang cukup

memuaskan baik untuk memba-

ca maupun menulis. Untuk

proses baca pada piringan CD,

kecepatan yang dicapai adalah

sebesar 32X, sedangkan untuk

piringan DVD sebesar 8X. Untuk

proses tulis, DVDRW228 sang-

gup melakukan hingga kece-

patan 8X baik untuk CD/ DVD-R

maupun CD/DVD-RW.

Pada paket software yang

menyertainya dapat ditemukan

beberapa program seperti

Ahead Nero Burning ROM, Sonic

Solution MyDVD, dan Sonic So-

lution DVD Video Authoring Sys-

tem.

Info: www.philips.com

Harga: US$ 400

Page 28: 10-2002

Seseorang yang menggunakan notebook,

PDA, MP3 player atau kamera digital pasti

sudah akrab dengan berbagai media pe-

nyimpanan portabel seperti Compact Flash

(CF), Secure Digital (SD), Multimedia Card

(MMC), Smart Media, Memory Stick, atau

bahkan Micro Drive. Tentu merepotkan ba-

ginya jika di saat ingin mentransfer data

yang ada didalamnya ke PC/notebook,

diperlukan berbagai jenis drive pembaca

(reader) media portabel. Solusi masalah ter-

sebut hadir pada drive pembaca USB 6 in 1

Reader yang mendukung 6 jenis media por-

tabel dalam satu drive. Transfer media ke PC

dilakukan melalui koneksi USB.

Info: K&C Microsystems

Telp: 62302728

Harga: US$ 53m

USB 6 in 1 Reader

Pembaca Universal

CHIP | OKTOBER 2002

Kehadiran chip sound generasi kedua Audi-

gy ini membawa sederet feature baru yang

selalu menjadi parameter standar audio di

PC. Sebut saja dukungannya terhadap for-

mat audio high definition DVD Audio 24-bit

192 KHz pada format stereo dan 96 kHz

pada format 5.1, standar format audio multi

kanal 6.1 untuk kenikmatan mendengarkan

MP3, CD, game DirectSound 3D, Dolby Digi-

tal EX dan juga sertifikasi THX dari Lucas

Film.

Info: www.creative.com

Creative Audigy 2

Acuan baru Audio PC

Page 29: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

40 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berita & Trend

Sama dengan flat monitor dari

produk lainnya, produk buatan

NEC ini juga menggunakan tek-

nologi TFT active matrix. De-

ngan ukuran layar 15 inci serta

ukuran keseluruhan 13,6 x 6,5 x

13,9 inci, NEC memiliki berat 6,5

pound.

Fasilitas on-screen display da-

pat mengontrol tingkat con-

trast, cahaya, posisi horizontal/

vertikal, ukuran horizontal/ver-

tikal, hingga pengaturan warna.

Layar juga dapat diputar 120

derajat horizontal dan 90 derajat

vertikal. Objek yang ditampilkan

dalam layar LCD mampu men-

dukung hingga 16,7 juta warna

NEC Multisync 1550V

Menciptakan Kualitas Gambar “Excelent”(24-bit) dengan resolusi sebesar

1200 x 768 dpi, dan dot pitch se-

besar 0,30 mm, sehingga hasil

dari tangkapan kamera digital,

website, maupun untuk memu-

tar film DVD, akan terlihat sa-

ngat baik dengan kualitas war-

na yang bagus.

Pada panel bagian depan

monitor ini, terdapat 3 buah

tombol, yaitu power, adjust dan

select. Sedikitnya jumlah tom-

bol yang ada, karena semuanya

dapat dilakukan dengan fasilitas

on-screen-display, melalui jari-

jari Anda. Konsumsi daya yang

dibutuhkan sebesar 44 watt (AC

110/220 V), dan mampu bekerja

pada sistem operasi Windows

95/98, dan Windows 2000. Selain

itu driver dan beberapa softwa-

re pendukung. Disediakan dua

warna hitam dan putih yang

dapat Anda pilih, serta jaminan

selama 3 tahun.

Info: www.neccomp.com

Harga: US$ 399

HIGHLIGHTS

33 Logo Baru Proteksi CD untukMencegah PembajakanSebuah logo dalam bentuk stikerakan dipasangkann pada piringanaudio CD untuk mencegah parapembajak dalam melakukanproses duplikasi. Logo ini jugasebagai jaminan kepada parakonsumen, bahwa mereka telahmembeli suatu produk yang asli,yang sudah menggunakan suatuteknologi di dalam CD-nya.Industri musik di Amerika sendirimendukung pemasangan logo ini.Industri-industri musik, khususnyadi Amerika telah mamantau sejauhini, bahwa dengan dapat di-copy-nya CD lagu buatan mereka,penyebaran CD yang merekalakukan menjadi turun. Tetapi halini juga dapat berdampak kepadapara konsumennya, karena denganpemasangan copy protection padaCD, maka tidak semua CD dapatdiputar di dalam DVD player, gameconsole, atau perangkat pemutarlainnya. Hal yang masih menjadidilema para industri musik.IInnffoo:: wwwwww..rriiaaaa..ccoomm

33 Logitech Cordless DuoLogitech sebagai salah satupembuat perangkat hardwareuntuk komputer, mengeluarkanproduk wireless untuk PC desktop.produk yang dikeluarkan pada 9September 2002 lalu ini, berupakeyboard dengan featuremultimedia dan tool navigasiuntuk berselancar didalamnya.Keyboard ini juga dapatberhubungan dengan cordlessmouse Logitech. Dari ketiga tipe(Cordless Elite Duo, CordlessNavigator Duo, dan CordlessAccess Duo), Cordless Elite Duomemiliki feature yang palinglengkap. Anda dapat mengaksesaktivitas Windows, Internet, ataubahkan mengontrol file dari CD,DVD, dan file multimedia lainnya,hanya dengan satu sentuhan jarisaja. IInnffoo:: wwwwww..llooggiitteecchh..ccoomm

Printer tipe DPP-EX5 keluaran

perusahaan Sony yang memiliki

ukuran 3,25 x 7,75 x 11 inci ini,

mampu mencetak dengan kuali-

tas warna yang bagus dan cerah.

Seperti produk printer keluaran

Sony lainnya, DPP-EX5 juga

menggunakan teknologi "dye

sublimation", dimana dengan

teknologi ini, printer dapat

menghasilkan kualitas cetakan

yang bagus baik dengan format

warna yang bera-

Sony DPP-EX5

Bisa Dihubungkan dengan Pesawat Televisigam, hitam-putih, sepia, atau

“paint tone”.

Sony DPP-EX5 telah menggu-

nakan lapisan "Super Coat 2"

dimana dengan adanya lapisan

ini, printer tersebut akan men-

jaga kertas foto dari gangguan

pada saat proses mencetak se-

dang berjalan.

DPP-EX5 juga memiliki fasili-

tas "self cleaning cartridge",

yang membantu para penggu-

nanya dalam hal perawatan

printer.

Printer ini juga dapat bekerja

sendiri walau tanpa bantuan PC

sekalipun, sehingga Anda dapat

mencetak langsung dari sum-

ber gambar lainnya seperti

kamera digital yang Anda

miliki. Gambar dapat

langsung Anda dapat-

kan begitu Anda selesai

membidik objek di ma-

napun Anda berada de-

ngan printer ini. Penggu-

naannya pun juga mudah dan

tidak terlalu merepotkan Anda.

Dengan DPP-EX5, Anda bahkan

dapat mencetak sebuah foto

dengan ukuran 4 x 6 inci hanya

dalam waktu 90 detik, dengan

hanya memasukkan memori

flash ke dalam slot yang sudah

tersedia di bagian depan printer,

yang dilanjutkan dengan hanya

menekan satu tombol saja.

Printer ini juga dapat bekerja

dalam sistem operasi Mac,

selain Windows. Selain itu DPP-

EX5 dapat juga dihubungkan

dengan pesawat televisi di

ruang keluarga Anda, agar Anda

bisa mendapatkan gambar yang

lebih besar, atau dapat

diperlihatkan seperti mode slide

show kepada keluarga, atau

teman-teman Anda.

Info: www.sony.com

Harga: US$ 200

Page 30: 10-2002

Kamera digital yang berukuran kecil ini

terbuat dari bahan aluminium serta stain-

less steel, sehingga cocok untuk dibawa da-

lam keadaaan apapun. Yang unik di dalam

produk ini adalah lensa yang terdapat di

dalam kamera, dimana Dimage X menggu-

nakan 3x optical zoom lens, dengan bentuk

90 derajat, sehingga tampak seperti sebuah

periskop.

Dengan berat hanya 5.5 ons sudah de-

ngan baterai dan SD card terpasang,

Dimage X terasa sangat ringan untuk

dipegang dan dibawa. Begitu juga dengan

bentuk yang tipis (hanya 0,8 inci tebalnya),

sehingga mudah diletakkan di dalam kan-

tung. Bekerja secara otomatis dan manual,

kamera berkekuatan 2 juta mega pixel ini

menyimpan objek yang ditangkap dengan

format TIFF dan JPG.

Minolta Dimage X

Berlensa Periskop

CHIP | OKTOBER 2002

Selain itu terdapat pula layar LCD ber-

ukuran 1,5 inci yang akan membantu

Anda dalam menangkap objek. Anda pun

dapat membuat suatu gambar bergerak

(film) dengan format digital Quick Time,

serta format analog NTSC dan PAL.

Penangkapan objek secara beruntun

(continues) dapat dilakukan dengan

kecepatan 2 frame per detik. Fungsi

preset-nya dapat mengatur keseim-

bangan, dapat difungsikan secara

otomatis, atau manual untuk daylight,

cloudy, tungsten, maupun fluorescent.

Fungsi reduksi yang menyebabkan mata

merah pada hasil tangkapannya, juga

telah diterapkan.

Info: www.minolta.com

Harga: US$ 399

Page 31: 10-2002

42

CHIP | OKTOBER 2002

Hardware BaruDALAM TES INDIVIDU

Anda punya saran, usulan maupun tanggapan untuk CHIP-Test Center? Jangan

merasa segan untuk mengirimkannya ke alamat yang telah ditentukan.

■ Bukan suatu kesenga-jaan bahwa di kolom Tes &Review kali ini diwarnaidengan 4 buah drive CD-RW yang semuanya ber-jenis external. Masing-ma-sing dari merek yang juga

ternama: ASUS, LITEON, YAMAHA, sertaAOpen. Kebetulan, hampir secara bersamaanpara produsen tersebut mengirimkanproduk-produk tersebut ke CHIP-Test Center.

Berbicara mengenai produk yang diulas dikolom ini, Anda masih dapat menyimakproduk keluaran merek yang biasa dijumpaidi pasaran. Beberapa diantaranya memangunik. Misalnya motherboard AOpen yangdilengkapi dengan tube untuk menghasilkansuara yang jernih dan halus. AOpen yangsudah lama "menghilang" di pasaranIndonesia kali ini menurunkan 4 produknyasekaligus. Selain itu, CRW-F1 dari YAMAHAjuga patut disimak. Perangkat CD-RW inimampu menulisi permukaan media yang

kosong dengan logo kreasi pengguna.Albatron, si pendatang baru yang biasanyamengirim motherboard, datang denganproduk GeForce4 Ti4200-nya.

Sebenarnya, kami menerima beberapaproduk menarik untuk diulas. Akan tetapikarena keterbatasan waktu, Anda baru dapatmembacanya di CHIP edisi depan.

Setiap tahunnya, CHIP-Test Center dariseluruh dunia bertemu untuk membahasperkembangan yang terjadi. Dari foruminilah lahir ide-ide baru untuk lebihmeningkatkan kerja sama, maupun mutuTest Center kebanggaan kita. Tahun ini, acaratersebut akan diadakan di Milan, Italia.Mudah-mudahan event ini membawamanfaat yang besar untuk Test CenterIndonesia. Tentunya pembaca dapat segeramenikmatinya di edisi CHIP bulan depan!Anda punya saran atau usulan buat kami?Jangan segan untuk mengirimkan e-mail kealamat [email protected].

[email protected]

Dalam tulisan Tes Individu Hardware ini, CHIPmengulas dan menguji sejumlah produk hard-ware aktual yang beredar di pasaran Indonesia.Meski halaman dan waktu yang disediakanterbatas, CHIP berusaha untuk memberikangambaran kepada pembaca melalui pengujianini. Pada akhir tulisan, kami juga memberikankesimpulan singkat yang merangkum kesan dankomentar CHIP terhadap produk tersebut.

Semua produk telah diuji di CHIP-Test CenterIndonesia dengan menggunakan perangkatbenchmarking standar dan independen. Infor-masi harga yang tercantum diperoleh dari distri-butor atau dealer resmi pada minggu keduaSeptember 2002. Distributor maupun dealeryang berminat untuk mengirimkan produknya keCHIP-Test Center, dapat menyimak keteranganlebih lanjut, atau mengirim e-mail ketteessttcceenntteerr@@CCHHIIPP..ccoo..iidd.

SYSMARK 2000/2001Paket benchmark berbasiskan real-world applica-tion ini dikeluarkan oleh BAPCo. Aplikasi yang ter-dapat di dalamnya: Word 2000, Excel 2000,PowerPoint 2000, Bryce, Photoshop, Premiere,Netscape, Windows Media Encoder, NaturallySpeaking, Elastic Reality, Paradox, dan Corel Draw.

3DMARK 2000/2001Software untuk menguji performa game 3D.Versi yang terbaru, 2001 mendukung DirectX8.0a serta feature graphic card modern sepertiHardware T & L.

QUAKE III ARENAGame aksi jenis first-person shooter ini menjadifavorit, sekaligus salah satu standar untukmenguji kinerja game 3D. Quake III Arena men-dukung pula optimasi OpenGL, selain Direct 3D.

BEGINILAH CHIP MENGUJIÞ

Hasil pengujian (skor benchmark &grafik) masing-masing produk dapatAnda temukan di CHIP-CD pada folder“CHIP | CHIPLab | Individu”.

INFO LENGKAP...

INDEKS

Notebook:Fujitsu Lifebook P2110

Motherboard:AOpen AX4B-533 TUBE (E)

Motherboard:FastFame 8VKOAOpen AX4B PRO-533 (E)

Motherboard:Microstar MSI 648 MAXAOpen AX4G PRO (E)

Motherboard:Gigabyte GA-PE667Kamera Digital:KODAK Easyshare CX4230

Speaker:Sonic Gear Sonic Pro X480Altec Lansing 321

Speaker:Klipsch Promedia 4in1

CD-RW Drive:ASUS USB 2.0 External YAMAHA CRW-F1

CD-RW Drive:LITE-ON 40X12X40 AOpen 40X12X48 External

Graphic Card:X-Micro Impact T4600 DVIAlbatron GeForce4 Ti4600

Hard Disk:Western Digital 40GB 7200RPMExcelStor 40GB 7200RPM

Lain-Lain: Hunno MagicSecure 3500Paranee Bluetooth

62

61

60

58

56

54

52

50

46

44

43

48

Page 32: 10-2002

43

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

FUJITSU LIFEBOOK P SERIES

Hemat Daya dengan Crusoe■ Kehadiran notebook memang tampak-nya semakin diperlukan, terutama Andayang sudah terbiasa mobile. Denganadanya notebook dan ponsel, maka Andadapat disebut sudah memiliki sebuahkantor berjalan. Fasilitas telekomunikasiyang semakin maju, seperti hadirnyaGPRS dan Bluetooth juga semakin me-manjakan Anda yang gemar beraktivitas.

Seiring dengan semakin cepatnyaprosesor notebook, berakibat semakinborosnya baterai yang digunakan. Bah-kan, beberapa notebook terbaru bisamasuk ke dalam kategori sangat borosdaya. Adalah sangat tidak efisien jikaAnda menginginkan aktivitas yang selalumobile tetapi harus selau bergantungkepada konektor listrik.

Fujitsu sebagai salah satu produsennotebook yang cukup ternama, memilikinotebook dengan sentuhan berbeda.Prosesor Intel maupun AMD tampaknyasudah tidak asing jika digunakan padasebuah notebook. Kali ini CHIP mengujinotebook Fujitsu yang menggunakanprosesor Crusoe dari Transmeta. Selamaini, prosesor dari Transmeta memangtidak terlalu populer karena kinerjanyayang tidak terlalu tinggi, terutama jikadibandingkan dengan pesaingnya.

Crusoe juga kompatibel dengan ins-truksi x86 yang merupakan arsitekturdasar dari prosesor Intel dan AMD. Jadi,semua software yang sudah ada akandapat berjalan dengan baik, tanpa mem-butuhkan modifikasi ulang. Prosesor inisendiri memang didesain untuk di-gunakan pada perangkat portabel sepertihandheld dan sub-notebook. Pada kelasini memang biasanya tidak dibutuhkankinerja yang terlalu superior, namun le-bih cenderung mementingkan konsumsibaterai. Konsumsi daya Crusoe yanglebih hemat sekitar 60-70% tampaknyacukup signifikan.

Arsitektur Crusoe sebenarnya cukuprumit, karena Transmeta menggunakanteknologi yang cukup kompleks untukmembuat semacam "penerjemah" dari

bahasa x86 menjadi instruksi yang di-kenal oleh prosesor itu sendiri. Sistemmanajemen daya yang digunakan jugaakan memastikan prosesor ini hanyabekerja sesuai dengan kebutuhan. Makadari itu, tidak mengherankan jikaTransmeta menjanjikan waktu stand-byyang lebih lama untuk perangkat yangmenggunakan prosesor ini.

Fujitsu LifeBook P Series ini memangmasuk kategori sub-notebook. Bentuk-nya cukup ramping dan manis. Konfi-gurasi lain yang dimilikinya tergolongstandar, tidak jauh berbeda dengannotebook lain pada umumnya. ProsesorTransmeta Crusoe TM5800 867 MHz,dengan memori 256 MB dan hard disk20 GB menjadi andalan utama spe-sifikasinya. Selain itu, sebagai sarana hi-buran, Fujitsu telah mengemas sebuahdrive combo DVD/CD-RW dan soundchip SigmaTel, dengan keluaran analogmaupun S/PDIF. Untuk sarana komuni-kasi, Fujitsu menyediakan modem danEthernet terintegrasi. Port lain sepertidua buah USB, S-Video out, Mini-VGA,dan FireWire juga tersedia. Sebuah slotPCMCIA masih dapat terlihat untukkompatibilitas dengan berbagai periferal.

Keunikan lain dari sub-notebook iniadalah dari ukuran layarnya yang meng-gunakan format wide berukuran 10.6".Chip ATI Rage Mobility M1 masih cukupuntuk menampilkan grafik yang ber-kualitas maupun pemutaran DVD. Andayang masih membutuhkan floppy drivebisa membeli drive USB eksternal de-ngan sedikit tambahan biaya. Sistemoperasi Windows XP dikemas sebagai sis-tem operasi standar pre-installed.

CHIP menguji sub-notebook ini de-ngan menggunakan program benchmarkbaru, yaitu MobileMark2002. Hasilnya,LifeBook P Series mencatat nilai per-formance rating sebesar 58 dan dayatahan baterai sampai 144 menit. Nilaiwaktu ini rasanya cukup impresif untuksebuah notebook. Terutama mengingattidak terlalu banyak notebook yang

Daya tahan baterai tinggi

Fungsi lengkap, LCD berkualitas

Tidak tersedia port inframerah

++

++

NOTEBOOK

bertahan lebih dari 2 jam jika digunakanterus menerus. Walaupun kecepatannyadirasakan tidak terlalu tinggi, namunCHIP tidak mengalami masalah saatmemainkan DVD. Film dapat diputardengan sangat baik, tanpa mengalamimasalah dalam hal kecepatan playbackmaupun kualitas tampilan. Kualitas LCDformat wide-nya juga memuaskan dimata.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Sub-notebook yangsatu ini memang tidak memiliki kinerjayang amat tinggi, namun Anda akandipuaskan oleh daya tahan baterainya.Beragam fasilitas dan konektivitasnyajuga lengkap. Sayang minus port infra-merah, namun tersedia modul WirelessLAN pada salah satu modelnya (kebetul-an bukan model yang datang ke CHIP-Test Center). Ukurannya juga termasukkecil, sehingga sangat cocok untuk Andayang benar-benar menginginkan per-forma notebook, namun tetap menjagaportabilitas.

PRODUSEN FujistuINFO www.fujitsu-pc.comDISTRIBUTOR NEXcom TechnologyTELEPON (021) 628 8111HARGA US$1999

DATA TEKNISProsesor: Transmeta Crusoe TM5800 867 MHzMemori: 256 MBHard disk: 20 GBVideo Card: ATI Rage Mobility M1 Drive: DVD ROM + CDRWLCD: TFT 10.6" Wide Dimensi: 10.6" x 7" x 1.59"Berat: 3.4 lbs

––

Page 33: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

44 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Komponen audio pilihan

Kinerja tinggi

Sound chip kurang memuaskan

MOTHERBOARD

++

++

■ Setiap produsen motherboard tam-paknya tidak pernah berhenti berinovasi.Berbagai tipe board dirilis untuk men-jaring berbagai selera konsumen. AOpenAX4B-533 Tube tampaknya dibuat untukmemenuhi selera Anda yang mengingin-kan kualitas audio yang prima.

Secara umum, motherboard yang satuini tidaklah jauh berbeda dengan boardPentium 4 lainnya. Chipset Intel 845Eyang digunakan memang sangat men-dukung prosesor Intel Pentium 4. Tam-bahan lain seperti dukungan USB 2.0sampai 6 konektor juga menjaminkonektivitas, selain tersedia audio danLAN onboard. Tiga buah slot DIMMmampu menampung sampai 2 GB DDRSDRAM. Slot PCI yang disediakan me-mang cukup minim, hanya tiga buah. Halini dapat dimaklumi mengingat sisaruang dibutuhkan untuk meletakan ta-bung dan komponen pendukungnya.Fasilitas overclocking-nya cukup standardengan pengaturan FSB dan teganganprosesor. Hasil pengujian CHIP mem-buktikan bahwa kinerja board ini jugatergolong tinggi di kelasnya. Semuapengujian yang ada dapat diselesaikantanpa masalah. Detail lengkap bisa Andalihat di CHIP CD.

Keunikan yang dapat Anda temuiadalah penggunaan tabung (tube) se-bagai amplifier pada AX4B-533. Sepertiyang diketahui oleh penggemar audiohigh-end, sistem penguatan audio yangmenggunakan tabung jauh lebih baikdibandingkan penggunaan amplifier so-lid state (transistor), terutama dalamreproduksi vokal. Banyak audiophile yanglebih menyukai karakter suara tabungyang lebih "hangat", dibandingkantransistor yang lebih “kering”.

Komponen yang digunakan olehAOpen memang tidak sembarangan.Tabung Sovtek, kapasitor Elna danMultiCap, serta resistor Vishay, merupa-kan komponen yang sepintas terdengarasing, namun merupakan komponenpilihan para audiophile. Harga setiap

komponen ini juga tidak main-main, bisamencapai ratusan ribu rupiah sebuah!Penggunaan tabung ini memang sedikitbanyak menyita ruang di board. Namun,pengguna motherboard ini yang pastinyapenggemar audio, rasanya tidak akanterlalu kritis untuk masalah ekpansi.Fungsi penguatan lewat tabung dapatdinyalakan via jumper dan BIOS.

Penasaran dengan kualitasnya, CHIPsegera mencoba AX4B-533 Tube. Sesaatsetelah sistem dinyalakan, mulai terlihattabung menyala seperti lampu pijar. Inimerupakan hal yang umum bagiperangkat sejenis. Bahkan beberapa darimereka menikmat nyala tabung ini diruang yang agak gelap, sambil men-dengarkan musik. Inilah salah satu senimenikmati musik, demikian menurutmereka. Sebelum dinyalakan, CHIP ter-lebih dahulu menghubungkan konektorke speaker, tetapi tidak memberikan si-nyal audio selama beberapa waktu. Inijuga merupakan salah satu syarat peng-gunaan tabung yang membutuhkanwarming up time. Oleh karena tidak yakinapakah sistem sudah melewati masaburn-in, maka sistem “dipanaskan” duluselama sekitar 24 jam sebelum pengujian.

Pengujian dimulai dengan meng-gunakan sound onboard tanpa tabung,kemudian sound onboard via tabung,serta terakhir konektor line-in tabungdari line-out sound card SoundBlasterAudigy. Pertama, harus diakui sound on-board yang digunakan memang kurangmemuaskan. Hal ini cukup terasa padabeberapa sesi pengujian.

Andai AOpen menggunakan soundchip yang lebih baik, mungkin hasilnyalebih memuaskan. Tambahan sedikitdana untuk sound chip yang lebihberkualitas rasanya tidak akan terlalubermasalah. Pengujian dengan memakaitabung menjadikan mid lebih tebal, sertatrebel yang lebih soft, tidak tajam. Bassjuga dirasakan lebih bulat. Walaupunperbedaan suara yang dihasilkan denganatau tanpa tabung rasanya cukup tipis

AOPEN AX4B-533 TUBE

Pemuas Telinga Emas

PRODUSEN AOpenINFO www.aopen.com.twHARGA US$300DISTRIBUTOR PT PWUTELEPON (021) 797 3439

DATA TEKNISProsesor: Intel Pentium 4Chipset: Intel 845EFSB: 100-248 MHzMultiplier: 24Faktor bentuk: ATX Slot(AGP/PCI/ISA/AMR): 1/3/0/0

––

untuk dirasakan pengguna biasa. Apalagijika hanya menggunakan komponen pen-dukung (kabel, speaker, amplifier) yangberkualitas biasa-biasa saja.

Sedikit kekurangan yang dialamiCHIP selama pengujian adalah lemahnyatabung dalam menghasilkan sinyal audio.Amplifier yang berdaya cukup besar akansangat dibutuhkan untuk mendapatkanvolume suara keluaran yang lebih besar.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Motherboard untukpenggemar audio sejati. KeseriusanAOpen dalam mendesain board ini ter-lihat dari komponen tabung kelas satuyang digunakan. Anda juga harus benar-benar bertelinga emas dan memilikikomponen pendukung yang berkualitasagar mendapatkan hasil yang optimal.Akan tetapi, penggunaan chip sound se-harusnya bisa dipilih dengan jenis yanglebih baik. AOpen juga menyediakanbundel software yang cukup menarik,ditambah dengan buku panduan me-ngenai tabung yang cukup informatif.

Page 34: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

46 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Onboard C-Media 8738 6 channel

6 port USB

Bundel “power pack”

MOTHERBOARD

++

++

■ FastFame kali ini menghadirkan boardPentium 4 ber-chipset VIA. Walaupunchipset ini tidak didukung resmi olehIntel, namun FastFame tetap mengim-plementasikan pada produknya.

Sayangnya, 8VKO masih memanfaat-kan chipset VIA versi lama. Seperti kitaketahui, saat ini VIA sudah merilischipset terbarunya yang secara tidakresmi mendukung penggunaan DDRPC3200 (400 MHz). Paduan chipset yangdigunakan pada board ini adalah VIAP4X266A dengan southbridge "kuno"VIA VT8233. Oleh karena itu, dukungan-nya terhadap periferal baru masih ter-batas. Bahkan, southbridge ini masih be-lum mendukung ATA133.

8VKAO menggunakan sound chip C-Media 8738 6 channel. Chip inimerupakan salah satu nilai tambah yangapik, terutama karena kualitasnya yangsangat baik untuk kelas sound onboard.

Kenikmatan memutar film DVD ber-tambah berkat dukungannya terhadapDolby Digital 5.1.

Meski menggunakan chipset yang se-dikit tertinggal, 8VKO masih sanggupmemberikan kinerja yang tinggi. Padapengaturan BIOS juga dapat ditemukanberbagai konfigurasi untuk meningkat-kan kinerja sistem. Saat diujikan, 8VKOtidak memberikan hambatan sama sekali.Secara umum, motherboard ini cukupbaik, terutama karena harganya yangberada dibawah kisaran harga board ber-chipset Intel. Kinerjanya juga masihdapat bersaing dengan board sekelas lain.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Tampaknya board inidapat menjadi "pemuas" untuk parapecinta VIA. Walaupun tentunya denganpertimbangan bahwa chipset yang lebihbaru sudah beredar dipasaran.

FASTFAME 8VKO

Bersaing dengan Chipset Lama

PRODUSEN FastFameINFO www.fastfame.com.twHARGA US$64DISTRIBUTOR Mentari ComputerTELEPON (021) 625 9405

DATA TEKNISProsesor: Intel Pentium 4

1.4 - 2 GHzChipset: VIA P4X266AFSB: 100-200 MHzMultiplier: -Faktor bentuk: ATX Slot(AGP/PCI/ISA/AMR): 1/5/0/1

Audio codec 5.1 channel

LAN 10/100

USB 2.0

MOTHERBOARD

++

++

■ Motherboard yang satu ini meng-gunakan chipset yang terbilang baru dariIntel, yaitu i845E dengan southbridgeICH 4. Dari keduanya sudah dapat di-simpulkan bahwa AX4B Pro-533 meng-usung banyak periferal aktual. Dapatterlihat pula digunakannya chip PromisePDC 20275 untuk mendukung IDERAID ATA 133. Chip ALC 650 soundcodec dengan kemampuan Dolby Digital5.1 channel dipakai untuk menyalurkansuara ke konektor speaker.

Kelengkapan motherboard ini antaralain: USB 2.0, LAN 10/100, Dr. Voice,serta Die-Hard BIOS. Fungsi Dr. Voiceberguna untuk menganalisa kesalahanyang mungkin terjadi saat inisialisasisistem (POST). Apabila terjadi masalah,board akan memberikan pesan kesalahanmelalui suara. Sementara Die-Hard BIOSberfungsi sebagai backup BIOS.

AX4B Pro-533 dengan warna hitam

dan kemasan yang unik ini memangcukup menarik perhatian. Saat melongokke dalam BIOS, terlihat berbagai peng-aturan yang mendetail untuk mening-katkan kinerja sistem. Bahkan, denganmudah kinerja dapat ditingkatkan hanyadengan mengaktifkan pilihan "LoadTurbo Defaults".

Aspek kinerjanya juga cukup me-muaskan. Board ini tidak memberikanmasalah sama sekali saat diujikan. Hanyasaja, LAN 10/100 yang tersedia onboardcukup sulit dinonaktifkan. Hal ini masihterjadi, walau lewat BIOS sekalipun.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Mereka yang telahlama mengenal AOpen harus mencobaboard yang satu ini. Selain dilengkapidengan berbagai fasilitas terkini,kinerjanya pun tidak dapat diremehkansama sekali oleh pesaingnya.

AOPEN AX4B PRO-533

Black Beauty

PRODUSEN AOpenINFO www.aopen.comHARGA US$142DISTRIBUTOR PT PWUTELEPON (021) 797 3439

DATA TEKNISProsesor: Intel Pentium 4

1.4 - 2.8 GHzChipset: Intel i845EFSB: 100-200 MHzMultiplier: -Faktor bentuk: ATX Slot(AGP/PCI/ISA/AMR): 1/6/0/1

––

++

Page 35: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

48 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Mendukung 3D card AGP 8

Audio codec 6 channel

Bluetooth header

MOTHERBOARD

++

++

■ Produk ini merupakan salah satu jenisboard yang ditunggu-tunggu oleh parapengguna prosesor Intel Pentium 4,terutama untuk mereka yang selalu"haus" akan kinerja tinggi.

Motherboard ini mampu mendukungberbagai periferal terbaru yang tersediadi pasaran saat ini. Chipset yangdigunakannya adalah seri terbaru dariSiS, yaitu SiS 648 dengan southbridge SiS963. Seri ini telah mampu mendukungAGP 8X. Tentu saja hal ini sudahdinantikan sejak lama oleh mereka yangingin atau telah menggunakan graphiccard ATI RADEON 9700. Selain itu, AGP8X juga dapat dimanfaatkan secarapenuh oleh para pengguna SiS Xabre 400.

Pada board ini sudah disertakanberbagai periferal mutakhir, seperti USB2.0, LAN 10/100, Audio codec 6 channel,serta Bluetooth pin header. Tersedianya

header tersebut menandakan bahwa 648Max sudah siap untuk komunikasigenerasi baru saat ini. Tentunya, parapemilik telepon selular Bluetooth akansangat terbantu dengan fasilitas ini.

MSI 648 Max memang layakdinantikan. Kinerja yang diberikannyaterbilang sangat handal, bahkan biladibandingkan dengan chipset pesainglainnya. Tidak hanya itu, di dalam setingBIOS telah tersedia pengaturan untukmeningkatkan kinerja secara menyelu-ruh. Apabila kinerja standarnya terasabelum cukup, dapat dengan mudahditingkatkan.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: 648 Max membukti-kan bahwa waktu penantian Anda untukmenunggu kedatangan chipset ini tidakpercuma.

MICROSTAR MSI 648 MAX

SiS 648 dengan AGP 8X

PRODUSEN MicrostarINFO www. msi.com.twHARGA -DISTRIBUTOR PT SMETELEPON (021) 624 1475

DATA TEKNISProsesor: Intel Pentium 4 1.4 - 2.8 GHzChipset: SIS 648FSB: 100-200MHzMultiplier: -Faktor bentuk: ATX Slot(AGP/PCI/ISA/AMR): 1/6/0/0

++

AOPEN AX4G PRO

Mendukung DDR PC2700?■ Motherboard AOpen yang satu inimenggunakan chipset Intel i845G, de-ngan memanfaatkan southbridge terbaruICH4. Di dalam chipset ini sudah di-sertakan onboard graphic dengan ke-mampuan yang cukup memuaskan.Tentu saja, walaupun dibebani dengangrafis onboard, kinerjanya tetap tidakterkalahkan dibandingkan dengan sau-daranya, Intel i845E. Adapun digunakan-nya ICH4, membuat AX4G Pro dapatmembawa banyak periferal onboard.Seperti diantaranya: USB 2.0, serta LAN10/100.

AX4G Pro juga dilengkapi dengan Dr.Voice yang berguna untuk memberikanpesan kesalahan pada saat inisialisasiawal (POST) dengan suara lewat speaker.

Pada buku manualnya terdapat halyang menarik. Disini disebutkan bahwaAX4G Pro “secara tidak resmi” telahmendukung penggunaan DDR PC2700.

Fakta ini cukup mengejutkan, karenapihak Intel sendiri tidak pernah me-nyinggung mengenai dukungan memoriPC2700. Walaupun AOpen juga menam-bahkan bahwa dukungan terhadap DDRPC2700 hanya akan aktif apabila meng-gunakan prosesor Intel Pentium 4 de-ngan FSB 133 MHz (533 MHz). Inovasiini cukup menarik, karena belum semuaprodusen motherboard mengimplemen-tasikannya.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Selain memilikiperiferal yang lengkap, board ini cukupmenarik sebagai “ajang percobaan”peningkatan kinerja. Terutama karenatersedianya dukungan terhadap penggu-naan memori DDR PC2700 (denganIntel P4 133 MHz). Serta, kinerja graphiconboard-nya pun setara dengan NVIDIAGeForce2 MX200.

PRODUSEN AOpenINFO www. aopen.comHARGA US$125DISTRIBUTOR PT PWUTELEPON (021) 797 3439

DATA TEKNISProsesor: Intel Pentium 4 1.4 - 2.8 GHzChipset: Intel i845G FSB: 100-200MHzMultiplier: -Faktor Bentuk: ATXSlot(AGP/PCI/CNR): 1/6/0/1

Mendukung penggunaan DDR PC2700

LAN 10/100

USB 2.0

++

++

MOTHERBOARD

++

Page 36: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

50 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

PRODUSEN GigabyteINFO www.gigabyte.com.twHARGA -DISTRIBUTOR Nusantara EradataTELEPON (021) 601 8218

DATA TEKNISProsesor: Intel Pentium 4 1.4 - 2.8 GHzChipset: Intel i845PEFSB: 100-200 MHzMultiplier: -Faktor bentuk: ATX Slot(AGP/PCI/ISA/AMR): 1/5/0/0

Dukungan terhadap DDR PC2700

Audio codec 6 channel

USB 2.0

++

++

MOTHERBOARDGIGABYTE GA-8PE667

Dimotori dengan Chipset Terbaru■ Kelebihan utama board ini terletak daridukungannya terhadap spesifikasimemori yang baru. Hal ini berkatdigunakannya chipset terbaru Inteli845PE, dipadu dengan southbridgeICH4.

Selain sudah mampu mendukungpenggunaan prosesor Pentium 4 terbaru(533 MHz), board ini dapat mendukungpenggunaan memori DDR PC2700(333MHz). Digunakannya chip ICH4membuat GA-8PE667 telah mendukungkoneksi USB 2.0, tanpa perlu adanyapenggunaan chip tambahan.

GA-8PE667 tidak lagi memanfaatkansound chip Creative CT5880, melainkansudah menggunakan codec 6 channel.Tampaknya fungsi ini akan diimplemen-tasikan untuk seluruh versinya. Versimotherboard yang diterima CHIPmerupakan versi awal (sampel), sehinggapengujiannya pun belum dapat berjalan

dengan mulus. Hal unik pun ditemukanpada pengaturan BIOS: Tidak terdapatrasio pengubah untuk mengatur fre-kuensi memori menjadi 333 MHz sepertiseharusnya. Diharapkan Gigabyte dapatmemperbaikinya dengan update BIOSberikutnya.

Seperti disebutkan sebelumnya, kare-na masih berupa versi sampel, pengujianboard masih sedikit terhambat. Namun,spesifikasi yang diberikan motherboardini memang menggiurkan. Terutamakarena mampu mendukung penggunaanmemori kelas atas DDR PC2700. Kinerja-nya untuk beberapa aspek pengujianmemang tergolong tinggi.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Sedang berpikiruntuk meng-upgrade PC menjadi Pen-tium 4? Anda dapat mempertimbangkanchipset yang satu ini.

++

Gambar berkualitas

Memori MMC/SD

Tombol "Share"

KAMERA DIGITAL

++

++

■ Seakan tidak habisnya, berbagaiprodusen mulai ambil bagian membuatkamera digital dalam berbagai kelas danharga. Kodak sebagai salah satu pemainlama, kini hadir dengan produk ter-barunya yang mendukung teknologipenyimpanan populer, MMC dan SD.

Kodak EasyShare CX4230 memilikibentuk yang cukup kompak. Resolusimaksimum 1632x1232 dan kelas 2Megapixel yang disandangnya men-jadikan kamera ini masuk kelas me-nengah. Fasilitas lain yang tersedia adalahlampu kilat, video out untuk outputlangsung ke TV, zoom optical 3x dandigital 2x. Memori 16 MB internal yangtersedia juga cukup memadai untukpengguna biasa. Buat Anda yang merasakurang, Kodak telah menyediakan pilihanekspansi memori yang lebih baru danpopuler yaitu MMC/SD. Proses instalasilewat USB tergolong mudah. Software

EasyShare buatan Kodak jugamemudahkan pengguna untuk memilihfile yang akan dipindahkan. Bagi Andayang tidak ingin repot, sudah tersediasatu tombol "Share" yang akan langsungmentransfer gambar dari kamera ke PC.

CHIP mencoba untuk mengambilberbagai objek di dalam maupun di luarruangan. Hasilnya, Kodak EasyShareCX4230 memiliki kualitas yang tergolongmemuaskan untuk kamera sekelasnya.Gambar yang diambil tergolong tajam,dengan efek grainy yang cukup sedikit.Hasil warna juga terlihat cukup natural.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Kualitasnya cukupmemuaskan di kelas 2 Megapixel. Tekno-logi penyimpanan MMC/SD juga men-jamin kompatibilitas di masa depan.Tombol "Share" menjadikan prosestransfer gambar semudah satu sentuhan.

KODAK EASYSHARE CX4230

Teknologi dalam Kesederhanaan

PRODUSEN KodakINFO www.kodak.comHARGA Rp 2.450.000DISTRIBUTOR Bhinneka Mentari

DimensiTELEPON (021) 426 1617

DATA TEKNISLensa: 36-108 mmRange: 50 cm to infinity (normal), 10-60 cm

(macro)Koneksi: USB, video-outResolusi maksimum: 1632x1232Memori: Internal 16 MB, ekspansi SD/MMCBaterai: 2 x AA Kelengkapan: -

++

Page 37: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

52 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

PRODUSEN Sonic GearINFO -HARGA US$ 89DISTRIBUTOR PT. Leapfrog IndonesiaTELEPON (021) 666 04784

DATA TEKNISSatelit/subwoofer: 2/1Respon frekuensi: > 70 dBUkuran satelit: -Ukuran subwoofer: -Daya: 80 Watts RMSPerlengkapan: Kabel koneksi, manual, sekring

Kontrol digital

Remote control

Bass kurang rendah

++

++

SPEAKERSONIC GEAR SONIC PRO X.480

Gebrakan Sang Pendatang Baru■ Nama Sonic Gear mungkin terasa asingdi telinga para pengguna komputer.Namun, namanya langsung menggebrakpasaran speaker di tanah air denganberbagai jajaran produk speakernya.Salah satu produk yang datang ke CHIPkali ini adalah Sonic Pro X.480. Speakerdengan format 2.1 ini menggunakankontrol yang serba digital, lengkapdengan remote control. Semua kompo-nen amplifier diletakan di dalam sub-woofernya. Sepasang satelitnya meng-gunakan driver full range oval 8.5x4.5 cm,dengan bahan alumunium.

Subwoofernya sendiri tidak dijelaskanberapa ukuran drivernya. Total daya yangtersedia adalah 80 Watt RMS. Pengaturanyang ada tergolong cukup lengkap,meliputi kontrol volume utama dansubwoofer, serta tone control (bass dantrebel). Pengaturan volume kanal kiri dankanan juga tersedia secara independen

menggunakan remote control. Tersediadua jenis input yaitu RCA dan stereo 1/8",yang dapat digunakan bergantian denganmenggunakan remote.

Kualitas suara dari Sonic Pro X.480 inicukup baik pada satelitnya. Penggunaandriver oval tampaknya berperan untukmenciptakan keunggulan pada kombinasimid dan trebel. Warna suara darisatelitnya sendiri sedikit agak kasar. CHIPberpendapat bahwa speaker ini lebihcocok untuk pemutaran film atau gamedaripada musik. Subwoofernya memangcukup bertenaga, namun bass-nya kurangrendah dan kurang bulat.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Pendatang baru inimemang tidaklah terlalu mengecewakandalam hal kualitas. Kontrol digital danremote yang disediakan akan memper-mudah pengaturan.

PRODUSEN Altec LansingINFO www.alteclansing.comHARGA US$90DISTRIBUTOR Express UtamaTELEPON (021) 632 2332

DATA TEKNISSatelit/subwoofer: 2/1Respon frekuensi: 30Hz-18KHzUkuran satelit: 2.8"x3.8"x7.8"Ukuran subwoofer: 8.1"x9.6"x13.6"Daya: 32 Watts RMSPerlengkapan: Kabel, adaptor, manual

Kualitas suara baik

Subwoofer bertenaga

Kontrol subwoofer di belakang

++

++

SPEAKERALTEC LANSING 321

Mempertahankan Format 2.1■ Nama Altec seakan sudah tidak bisadilepaskan dari kata speaker. Beragamproduk speaker dirilis pada waktu yangcukup berdekatan. Hampir semua jajaranproduknya diperbaharui dengan di-rilisnya berbagai produk baru.

Tipe yang datang ke CHIP-Test Centerkali ini adalah Altec Lansing 321. Speakerjenis 2.1 ini tampaknya ditargetkan untukkonsumen yang menginginkan kualitasaudio yang baik, tanpa ingin direpotkanoleh rumitnya pemasangan speaker.Memang harus diakui, speaker jenis 2.1jauh lebih mudah dipasang. Selain itu,tidak semua orang membutuhkan spea-ker dengan format lebih dari 2.1.

Satelit dari Altec Lansing 321 meng-gunakan dua buah driver full range 2",sementara subwoofernya menggunakandriver long throw 6.5" dalam sebuah kotakported. Proses instalasi berlangsung

dengan mudah. Altec menyediakankontrol volume utama di speaker satelitdepan, sementara kontrol subwoofermasih diletakan di belakang kotak subwoofernya. Sebuah konektor outputheadphone juga disediakan dekat tombolvolume.

Kualitas dari sistem speaker ini bisadikatakan cukup baik. Bass cukupmantap dan bertenaga, walau terkadangsedikit boomy. Satelit cukup jernih dalammereproduksi berbagai suara. Kualitasmid-nya juga cukup baik, sedangkantrebel sedikit kurang open.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Satu lagi speakerdengan format 2.1. Cocok untuk Andayang tidak ingin direpotkan oleh banyakspeaker. Kualitasnya juga masuk kategoricukup baik, untuk musik maupun game.

––

––

Page 38: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

54 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

KLIPSCH PROMEDIA 4.1

Keunggulan Speaker Two-Way■ Mulai dari audio untuk kelas high-endsampai audio untuk PC, produk Klipschselalu mendapat tanggapan positif daripara penggunanya.

Speaker ini menggunakan desain two-way pada satelitnya. Kombinasi tweeterjenis horn khas Klipsch dan wooferuntuk mid-range pada setiap satelitnya,menjadi andalan Klipsch untuk me-reproduksi kualitas suara yang baik.Tweeter-nya berukuran 0.75" sedangkanwoofer-nya berukuran 3". Klipsch meng-gunakan desain MicroTractrix Hornuntuk tweeter. Desain ini dipercaya me-miliki dispersi suara yang lebih baik,serta reproduksi trebel yang lebih halus.Setiap satelitnya mendapatkan pasokandaya sebesar 60 Watt RMS.

Subwoofer ProMedia 4.1 ini sedikitunik karena menggunakan dua buahwoofer berukuran 6.5", yang dipasangbertolak belakang di sisinya. Kotaksubwoofer terbuat dari bahan MediumDensity Fiberboard (MDF) yang umumdigunakan pada sistem speaker kelasatas. Bahan MDF terkenal kokoh, se-hingga dapat meminimalkan efek dis-torsi yang diakibatkan oleh getaran daridriver speaker. Sebuah lubang udaradapat ditemukan di sisi depan dari kotaksubwoofer. Kedua driver woofernya men-dapat daya sebesar 160 Watt RMS.Jumlah ini terasa cukup besar untuksubwoofer. Total daya keempat speaker-nya mencapai 400 Watt RMS, termasuksalah satu yang terbesar di kelasnya.

Pengaturan utama dari KlipschProMedia 4.1 ini diletakan di speakerdepan kanan. Anda akan menemukantombol power, kontrol volume utama,volume surround dan volume subwoofer.Bahan dasar yang terbuat dari sejeniskaret untuk tombol kontrolnya men-jadikan pengaturan lebih mudah dantidak menimalkan terjadi resiko "slip"saat mengatur volume.

Proses instalasi berlangsung dengansedikit unik, berbeda dari speaker 4.1pada umumnya. CHIP menyarankan

agar Anda membaca manualnya terlebihdahulu agar tidak terjadi kesalahan pe-masangan. Beberapa kode warna darikabelnya juga sedikit "berbeda" dari yangumum digunakan. Namun berkat ma-nual yang informatif, semua proses ins-talasi dapat dilakukan dengan mudah.

Penasaran dengan kualitasnya, CHIPsegera mencoba kemampuan darispeaker ini. Setelah sedikit pemanasan,beberapa album favorit pun digunakansebagai materi uji dengar. CHIP merasapuas dengan kualitas satelit dari Klipschini. Desain two-way dan tweeter HornMicroTractix memang menjadikan re-produksi vokal dan trebel menjadi sangatbaik. Midrange dapat tersalurkan denganbaik dan nyata, sementara trebel terasalebih open tetapi tetap halus. Detail darimid dan trebel juga cukup baik. Separasitonal frekuensi dari satelitnya terasa lebihbaik dibandingkan speaker yang hanyamenggunakan satu driver full range.

Kualitas subwoofernya juga tidakkalah baiknya. Penggunaan dua buahdriver woofer pada subwoofer ProMediaini memang cukup unik. Namun, Klipschmelakukannya bukan tanpa alasan.Penggunaan woofer 6.5" menjadikanbass yang dihasilkan jauh lebih gesitdibandingkan dengan penggunaan singledriver yang berukuran lebih besar. Duawoofer yang dipasang berlawanan jugacukup efektif untuk meredam cacat yangdihasilkan oleh setiap woofer. Setiapwoofer akan meminimalkan distorsiyang ditimbulkan oleh woofer lainnya.Daya yang cukup besar juga menjadikanbass-nya sangat bertenaga dan cukupbulat, bahkan pada volume rendahsekalipun. Namun, penggunaan woofer6.5" juga memiliki efek negatif lain yaitukurang rendahnya bass yang dihasilkanjika dibandingkan dengan woofer yanglebih besar. Saat pemutaran track HotelCalifornia dari The Eagles, cukup terasabahwa subwoofernya sedikit kewalahanmerepro gebukan conga pada volumeyang cukup tinggi. Walaupun sebenar-

Sangat cocok untuk musik

Kualitas satelit memuaskan

Sertifikasi THX

++

++

SPEAKER

nya, daya pasokan amplifier ke sub-woofer masih lebih dari cukup. Mungkininilah salah satu sebab Klipsch menggu-nakan dua driver 8" pada versi ter-barunya yaitu ProMedia 5.1. Bagi Andayang tidak terlalu sering menggeberspeaker secara ekstrim, rasanya hal inibukanlah masalah yang terlalu berarti.Pada volume pemutaran musik, bass-nyasudah tergolong sangat baik dan pasdengan keluaran frekuensi satelitnya.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Tampaknya speakerini cocok untuk Anda yang lebih seringmendengarkan musik. Kualitas satelitnyamemang masuk ke dalam kategorimemuaskan. Subwoofernya juga sangatpas untuk merepro musik pada berbagaitingkat volume. Anda yang gemarmenggeber speaker ataupun mengguna-kan speaker untuk memutar DVD padavolume tinggi, rasanya akan sedikitkecewa karena subwoofernya cenderunglebih halus dan sopan dalam mereprosuara bass.

++

PRODUSEN KlipschINFO www.klipsch.comDISTRIBUTOR Bhinneka Mentari

DimensiHARGA Rp 2.500.000TELEPON: (021) 426 1617

DATA TEKNISSatelit/subwoofer: 4/1Respon frekuensi: 29Hz - 20KHzUkuran satelit: 8.5"x4.2"x5.67"Ukuran subwoofer: 9.25"x10.25"x13"Daya: 400 Watt RMSPerlengkapan: Kabel koneksi, manual

Page 39: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

56 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Menulis 40x dengan metode Zone-CLV

FlextraLink + FlextraSpeed

Emergency Eject Pin

CD-RW

++

++

■ Produk yang satu ini dapat mem-berikan solusi bagi Anda yang memilikimobilitas tinggi. Terutama bagi merekayang membutuhkan kemampuan sebuahCD-RW.

Drive CD-RW external ASUS ini me-miliki beberapa kelebihan. Diantaranyaadalah kemampuannya menulis dalamwaktu relatif singkat, serta dapat diandal-kan sebagai pembaca media CD yangbaik.

Drive dengan kecepatan 40/12/48 me-manfaatkan interface koneksi USB 2.0.Interface USB 2.0 dimanfaatkan untukdapat mencapai kecepatan penulisanhingga 40X. Apabila masih memanfaat-kan interface USB 1.1, kecepatan tulistidak akan mampu mencapai angkamaksimal. Sementara untuk penulisanulang (RW), kecepatan maksimal yangdiberikan mencapai 12X, dengan 48Xuntuk membaca media.

Perlengkapan yang disertakan pada paketpenjualannya antara lain: Nero Burningsoftware, CD-R blank 40X, CD-RWblank 12X, Anti-Toppling Drive Stand,kabel USB 2.0, adaptor, serta bukumanual berikut quick guide-nya. Salahsatu perlengkapan yang menarik adalahdisertakannya sebuah Emergency EjectPin, berikut instruksi penggunaannya.Pin ini berguna untuk mengeluarkanmedia dari drive dalam keadaan darurat.Perangkat ini dibutuhkan apabila terjadimasalah, seperti CD tersangkut didalam,terutama bila CD tersebut tidak dapatdikeluarkan dengan cara biasa (eject).

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Kemampuannyamenulisi media CD sangat memuaskan.Kinerja audio ripping-nya juga cukupbaik. Hanya saja, bobotnya terasa lu-mayan berat untuk dibawa-bawa.

ASUS USB 2.0 EXTERNAL

Kinerja dan Mobilitas Tinggi

PRODUSEN ASUSINFO www.asus.com.twHARGA -DISTRIBUTOR PT Astrindo SenayasaTELEPON -

DATA TEKNISKecepatan: 40x12x48Interface: USB 2.0Buffer Underrun: FlextraLinkPerlengkapan: CD-R, CD-RW, NERO burning

Burning ROM, Drive Stand

++

Menulis 44x dengan metode Zone-CAV

Audio Master Quality

Disc T@2 Editor

DVD-ROM

++

++

■ Produk CD-RW internal dari Yamahaini memiliki spesifikasi kecepatan tulisserta tulis-ulang yang tinggi. Selainkeunggulan tersebut, CRW-F1 dilengkapiberbagai fungsi baru yang menarik.

Drive ini memiliki spesifikasi kecepat-an tulis mencapai 44X. Namun, yanglebih menarik adalah kemampuannyamenulis ulang yang mencapai 24X! Apa-bila selama ini selalu terhambat denganmasalah penulisan media CD-RW yanglambat, tentu problem tersebut akanteratasi. CRW-F1 disempurnakan denganpenggunaan chip LSI YDC132-V. Chipinilah yang menunjang kemampuannyauntuk menulis cepat hingga 44X denganmetode full CAV.

Fasilitas Audio Master Quality Recor-ding membuatnya pas untuk digunakansebagai mesin pembuat Master CD-Audio. Dengan kata lain, cocok dipakai distudio rekaman. Fasilitas ini mampu

menghasilkan CD-Audio yang berkuali-tas tinggi, tingkat fidelitasnya juga jauhlebih baik.

Satu fasilitas lagi yang sangat menarikadalah bahwa CD-RW Yamaha ini tidakhanya mampu untuk menulisi berbagaimedia dengan cepat. Namun, jugamampu untuk "melukis" permukaanmedia CD. Fungsi yang diberi nama DiscT@2 Editor ini disertakan sebagai plug-in pada software Nero yang tersedia padapaket penjualannya. Kkoleksi CD Andaakan semakin menawan dengan adanyalogo atau gambar yang berbeda-bedapada permukaan medianya.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: "Membakar" CDtidak akan pernah lebih menyenangkan.Selain mampu untuk menulis dengancepat, Anda dapat membuat personalisasiCD dengan gambar.

YAMAHA CRW-F1

Bakar Sekaligus Menggambar

PRODUSEN YAMAHAINFO www.yamaha.comHARGA US$ 170DISTRIBUTOR PT Winstar ComputindoTELEPON (021) 626 6163

DATA TEKNISKecepatan: 44x24x44Interface: E-IDEBuffer Underrun: SafeBurnPerlengkapan: CD-R, CD-RW, NERO

Burning?toolkit, InCD

++

Page 40: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

58 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Menulis 40X dengan perlindungan SMART-Burn

SMARTBurn + SMART-X

Ringan dan ringkas

CD-RW

++

++

■ LITEON kali ini menghadirkan CD-RW model external dengan kecepatanpenulisan media, serta tulis ulang (RW)yang lebih tinggi. Drive external inimampu menulis diatas media hinggakecepatan 40X, tulis ulang (RW) hingga12X, serta membaca media CD hingga40X. Namun, semua itu hanya dapatdicapai bila memanfaatkan interface USB2.0. Apabila PC Anda belum memilikikoneksi USB 2.0, semua hal tersebut akanterasa percuma. Pada interface USB 1.1,kecepatannya tidak akan mencapai se-tengahnya.

Produk ini memiliki desain yang sa-ngat menawan, bahkan bila diperhatikanlebih jauh, memiliki sedikit kemiripandengan drive CD-RW external merek lainyang cukup ternama.

Di dalam kemasannya, dapat ditemu-kan sebuah media CD-R 40X, CD-RW12X, serta software NERO Burning.

Ditambah lagi dengan adaptor, kabelaudio, kabel USB 2.0, quick install guide,serta disket driver. Satu hal yang me-mudahkan pengguna adalah disediakan-nya driver dalam bentuk disket. Hal inimemudahkan bagi Anda yang tidak me-miliki drive CD-ROM, tetapi ingin dapatmenginstalasikan drive external inidengan mudah (terutama Windows 98SEkebawah).

Dari meja Test Center, kinerja yangmampu diberikannya cukup dapat dian-dalkan, terutama kemampuannya dalamhal audio ripping yang prima.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Ukurannya yanglebih ringkas serta bobotnya yang ringan.Desainnya juga menawan, dapat dijadi-kan teman bekerja yang praktis dimanasaja. Juga kemampuan audio ripping-nyayang nyaris sempurna.

LITEON 40X21X40 EXTERNAL

Ringkas, Ringan, Menawan

PRODUSEN LITE-ON IT Corp.INFO www.liteonit.comHARGA -DISTRIBUTOR Dharma Citra CendekiaTELEPON (021) 532 6001

DATA TEKNISKecepatan: 40x12x48Interface: USB 2.0Buffer Underrun: SMART-BurnPerlengkapan: CD-R, CD-RW, NERO Burning

++

Menulis 40x dengan proteksi JustLink

JustLink dan JustSpeed

Bobot sedikit berat

CD-RW

++

++

■ AOpen kali ini tidak mau tertinggaluntuk memroduksi drive CD-RW exter-nal dengan kecepatan baca dan tulistinggi. Hal ini terwujud dengan AOpenUSB 2.0 External CD-RW.

Drive AOpen external ini memanfaat-kan interface USB 2.0 untuk dapat mem-berikan kecepatan penulisan hingga 40X,serta kecepatan penulisan ulang (RW)hingga 12X. Untuk membaca CD, AOpenmemberikan spesifikasi kecepatan 48X.

AOpen sudah menyertakan teknologiJustLink serta JustSpeed. Keduanyadipakai guna mencapai hasil penulisanmedia yang sempurna. JustLink adalahteknologi pengamanan kesalahan bufferunder run, yang secara teoritis bekerjadengan cara memprediksikan kesalahansebelum terjadi. JustSpeed berfungsiuntuk semakin menyempurnakan penu-lisan dengan cara mendeteksi kecepatantulis optimal pada suatu media. Proses

kemudian dilanjutkan dengan menulisdata, sesuai dengan kecepatan optimalyang terdeteksi dari media tersebut.

Didalam kemasannya terdapat ber-bagai kelengkapan yang berguna untukmenunjang pemakaian drive ini. Di-antaranya sebuah media CD-R 40X, CD-RW 12X, serta software NERO Burning.Selain itu dapat ditemukan pula sebuahadaptor berikut kabel USB 2.0.

Kemampuannya untuk menulisi me-dia tidak perlu diragukan, hal yang samajuga dapat ditemukan pada kualitaspembacaan berbagai jenis media CD.Namun, kinerja audio ripping-nya tidakterlalu memuaskan, walaupun masihdalam batas toleransi.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Dapat diandalkanbagi para pengguna notebook, ataumereka dengan mobilitas tinggi.

AOPEN USB 2.0 EXTERNAL CD-RW

"Membakar" CD Dimana Saja

PRODUSEN AOpenINFO www.aopen.comHARGA US$155DISTRIBUTOR PT PWUTELEPON (021) 797 3439

DATA TEKNISKecepatan : 40x12x48Interface : USB 2.0Buffer Underrun : JustLinkPerlengkapan : CD-R, CD-RW, NERO Burning,

InCD

––

Page 41: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

60 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Performa baik

Heatsink pada memori

Driver versi lama

GRAPHIC CARD

++

++

■ Pasaran VGA kelas atas kembali di-ramaikan dengan hadirnya salah satuproduk X-Micro, yaitu Impact T4600.Produk yang memakai chip NVIDIAGeForce4 Ti4600 ini dilengkapi denganmemori sebesar 128MB DDR. Versi yangditerima CHIP dilengkapi denganfasilitas TV Out.

Sekilas, layout card ini tidak berbedadengan reference card GeForce4 Ti4600dari NVIDIA. Heatsink pada core punlazim ditemui pada produk dengan chipserupa. Perbedaan yang dapat terlihatadalah adanya heatsink yang dipasangpada jajaran memori Tiny BGA-nya. Halini tentunya membawa kesan positif,mengingat faktor iklim di Indonesia yangcenderung panas. Card ini tampaknya cu-kup aman dijalankan pada suhu ruanganhangat, walaupun faktor pertukaranudara dalam casing tetap menjadiperhatian.

Melengkapi fasilitas TV-out yang ada,dalam paket penjualannya disertakanberbagai kabel TV-out (juga TV-in)dengan dua jenis interface: Video dan S-Video. Juga disediakan software pen-dukung keluaran Intervideo, yaitu Win-DVR dan WinDVD serta dua buah game:Balistics dan Codename Outbreak.

Saat diujikan, produk ini mampumenunjukkan kemampuan sebuah cardberbasis GeForce4 Ti4600 dengan sangatmemukau. Skor yang dihasilkan meng-isyaratkan bahwa produk ini mampubersaing dengan card lainnya yang sudahterlebih dahulu hadir.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Penampilan biasabukan berarti performa juga biasa saja.Semua fasillitas juga dapat langsungdinikmati berkat disediakannya softwarependukung.

X-MICRO IMPACT T4600

Siap Pakai di Ruangan Hangat

PRODUSEN X-MicroINFO www.x-micro.comHARGA US$ 330DISTRIBUTOR FM TechnologyTELEPON (021) 6010979

DATA TEKNISInterface: AGP 1x/2x/4xMemori: 128 MB DDRClock Chip: 300MHzClock Memori: 650MHzChip: NVIDIA GeForce4 Ti4600Perlengkapan: Kabel TV Out (Video, S-Video),

2 game, 2 utility

Performa baik

TV out, S-Video dan Video

Mendukung Overclocking

GRAPHIC CARD

++

++

■ Albatron sebagai produsen periferalPC memang masih baru terdengar ditelinga pengguna PC Indonesia. Pertamakali berjumpa, yang diterima CHIP-TestCenter adalah produk motherboard.Hasilnya memang cukup baik bagisebuah produk baru. Kali ini produk yangditerima adalah graphic card. Card inimemakai chipset NVIDIA GeForce4Ti4200, berbekal memori 128 MB DDR,dan memiliki fasilitas tambahan TV Out.Pada paket penjualannya dapat ditemuibeberapa kabel TV Out: Kabel Video, S-Video, dan konverter S-Video ke Video.Selain itu bisa ditemui juga CD installerWinDVD, Serious Sam, dan MotocrossMania, disamping CD installer drivercard itu sendiri.

Sepanjang pengujian, card ini tidakmenunjukkan adanya suatu anomali.Instalasi hardware sampai softwareberlangsung sebagaimana seharusnya.

Utility tambahan pada CD driver pundapat digunakan dengan baik, walaupuntool ini sebenarnya sudah umumdijumpai dari driver NVIDIA. Utilitytersebut biasanya akan muncul denganmengubah registry Windows. Dengantool ini, pengguna dapat mengatur clockcore maupun memori card. Albatrontampaknya cukup yakin bahwa produkmereka memiliki kemampuan "tersem-bunyi" yang berkaitan masalah clock,baik core ataupun memori.

Pada akhir pengujian, dapat diketahuibahwa walaupun Albatron masih belumlama hadir, produknya mampu bersaingdi pasaran. Performanya sama sekalitidak mengecewakan.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Card pendatang barunamun peduli akan kebutuhan penggunaakan performa.

ALBATRON GEFORCE4 TI4200 MEDUSA

Pesaing Baru Dunia VGA

PRODUSEN AlbatronINFO www.albatron.com.twHARGA US$ 170DISTRIBUTOR Internasional ComputerTELEPON (021) 6242709DATA TEKNISInterface: AGP 1x/2x/4xMemori: 128 MB DDRClock Chip: 250MHzClock Memori: 500MHzChip: NVIDIA GeForce4 Ti4200Perlengkapan: Kabel TV Out (Video, S-Video),

2 game, 1 utility

++

––

Page 42: 10-2002

61

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

EXCELSTOR JUPITER J240 40 GB

Pendatang Baru Dunia Storage■ Produsen hard disk baru ini berdiridengan dukungan nama besar IBM di-belakangnya. Produsen ini baru sajaberdiri pertengahan tahun ini.

J240 memiliki spesifikasi sebagaiberikut: Kapasitas 40 GB, kecepatanputar 7.200 RPM, interface EIDE ATA100, buffer sebesar 2 MB, average seektime 8.5 ms, serta kompatibel denganS.M.A.R.T. III. Si pendatang baru ini jugadilengkapi dengan teknologi Load/Un-load Mechanism Non Head Disk ContactStart-Stop, yang akan memperpanjangmasa pakainya secara signifikan. Selainitu dilengkapi juga dengan teknologiTrue Track Servo, dan Drive Fitness.Sebagai pendatang baru, ExcelStor cukupmengejutkan dengan berbagai kemam-puannya.

Sebagai pendatang baru, kinerja dariExcelStor tidak dapat diremehkan. Hard

disk berkapasitas menengah ini menun-jukkan kinerja yang baik, terbukti dariberbagai klaim pada spesifikasinya yangdapat dicapai saat pengujian.

Waktu rata-rata access time yangdisebutkan 8.5 ms pada spesifikasinya,ternyata dapat dicapai pada 8.8 ms.Hanya terdapat sedikit deviasi darispesifikasi yang disebutkan, dengan ke-mampuan nyata yang diperolehnya. Suhuyang dihasilkannya pada saat pengujianterasa cukup hangat, namun tidakmengkhawatirkan. Kebisingannya pun ti-dak mencapai taraf yang mengganggupengguna

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Membutuhkanmedia penyimpanan berkinerja yangterjangkau? ExcelStor bisa dimasukkandalam pertimbangan Anda.

PRODUSEN ExcelStorINFO www.excelstor.comHARGA US$ 74DISTRIBUTOR Data Benua PersadaTELEPON (021) 638 63836

DATA TEKNISKapasitas: 40GBKecepatan putar: 7200 RPM Interface: E-IDE ATA 100Buffer: 2 MBProteksi guncangan (on): -Proteksi guncangan (off): -

Kecepatan putar 7.200 RPM

Tidak bising

Cukup panas

++

++

HARD DISK

Kecepatan putar 7.200 RPM

Suhu rendah

Tingkat kebisingan rendah

PRODUSEN Western DigitalINFO www.westerndigital.comHARGA US$ 76DISTRIBUTOR Digitron ElectronicsTELEPON (021) 600 0142

DATA TEKNISKapasitas: 40GBKecepatan putar: 7200 RPM Interface: E-IDE ATA 100Buffer: 2 MBProteksi guncangan (on): 65GProteksi guncangan (off): 200G

HARD DISK

++

■ Salah satu produsen hard disk ternamaini telah lama berkiprah di dunia storage.Kali ini, mereka mengirimkan lagi salahsatu produknya untuk diujikan di CHIPTest-Center.

Western Digital Caviar WD400BBadalah produk hard disk berkapasitas 40GB. Produk ini diperkaya dengan spe-sifikasi sebagai berikut: Kecepatan putar7.200 RPM, ukuran buffer 2 MB, denganinterface EIDE ATA 100. Disebutkan pulabahwa hard disk ini mampu menahangoncangan saat beroperasi hingga 65G.Tingkat kebisingannya hanya 35 dBApada saat idle, serta 37 dBA pada saatseek.

Dengan kapasitas yang besar, harddisk ini dapat dijadikan pilihan untukpara pengguna yang menginginkan ka-pasitas besar. Kinerjanya juga ditunjangdengan kecepatan putar yang tinggi.

Caviar WD400BB dapat diujikan de-

ngan baik, tanpa masalah apapun. Panasyang dihasilkannya pun tidak mencapaitaraf yang mengkhawatirkan.

Tingkat kebisingan yang dihasilkan-nya, baik pada saat idle, maupun bekerja,tidak sampai kepada taraf yang meng-ganggu. Kinerjanya secara keseluruhanterbilang baik, walaupun spesifikasi yangmenyebutkan waktu random access yang8.9 ms tidak tercapai. CHIP mencatatwaktu random access yang berkisar padaangka 9.8 ms. Meskipun begitu, per-bedaan tersebut tidak terasa signifikanpada penggunaan sehari-hari.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Western DigitalCaviar WD400BB, mampu untukdiandalkan sebagai media penyimpananyang baik, dengan kinerja yang cukuptinggi. Serta dengan tingkat suhu yangterbilang tidak mengkhawatirkan.

WESTERN DIGITAL CAVIAR WD400BB

Dingin dan Sunyi

++

++

++

Page 43: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

62 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Solusi PAN via Bluetooth

Software mudah digunakan

Manual masih berbahasa Korea

LAIN-LAIN

++

++

■ Interface Bluetooth memang lebihpraktis karena bekerja secara omni-directional menggunakan gelombang ra-dio. ParaNee Bluetooth merupakan pe-rangkat buatan perusahaan Korea RFLogic. Produk ini memungkinkan hu-bungan Personal Area Network (PAN)antar PC/notebook dengan mengguna-kan interface Bluetooth. Selama ini,Bluetooth lebih populer digunakan se-bagai pengganti inframerah. Namun,ParaNee tampaknya ingin mewujudkanPAN dengan Bluetooth.

Satu paket penjualan ParaNee terdiridari sepasang USB Adapter dan CD.Manual tersedia dalam CD denganformat PDF, yang sayangnya masihberbahasa Korea. Proses instalasi berjalandengan baik dan mudah, karena softwaresudah menggunakan bahasa Inggris.Interface software yang digunakan ter-golong sangat mudah digunakan. Cukup

"kontras" dengan manual-nya yang ber-bahasa Korea. Proses pairing dua adapterini berlangsung dengan baik. Keduasistem dapat dikenali dan melakukan ko-neksi tanpa masalah. Tambahan networkakan dapat diakses dengan mudah untukmenentukan konfigurasi sesuai keingi-nan. Sayang, ParaNee hanya bisa diguna-kan untuk networking saja, terutamauntuk sharing koneksi Internet. Prosespairing ke ponsel tidak berhasil di-lakukan. Hal ini mungkin lebih disebab-kan oleh ketersediaan driver. Secara teori-tis, koneksi Bluetooth memungkinkanhal tersebut.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Cocok untuknetwork skala kecil (PAN) dan berbagikoneksi Internet. Sayang belum bisadigunakan untuk kebutuhan koneksiBluetooth lainnya.

PARANEE USB BLUETOOTH ADAPTER

PAN dengan Bluetooth

PRODUSEN RF LogicINFO www.rflogic.co.krHARGA US$ 160DISTRIBUTOR GIgatechTELEPON (021) 579 30119

DATA TEKNISKonektor: USBVersi Bluetooth: 1.1Jangkauan: 100 M (maksimal)Data rate: 1 MbpsPerlengkapan: Cd-Driver

Terintegrasi dalam bentuk mouse

Software mudah digunakan

Sensor bekerja dengan baik

LAIN-LAIN

++

■ Hunno Technologies yang tampaknyamemang bergerak di bidang solusikeamanan biometris, kembali merilisproduk terbarunya yaitu mouse opticalyang dilengkapi dengan sensor sidik jari.Bentuk maupun bobot mouse ini tidakjauh berbeda dengan mouse opticallainnya. Tombol scroll tersedia untukmempercepat penggunaan berbagaiaplikasi Windows. Sensor sidik jari yangberfungsi untuk memeriksa validasi daripengguna, terletak dekat posisi ibu jari.

Proses instalasi driver dan softwaredapat berjalan dengan sangat mudah.Setelah reboot, maka Anda akan lang-sung dihadapkan dengan menu logindari Hunno. Konfigurasi standar loginmenggunakan password, selanjutnyaAnda dapat mengganti konfigurasi untukmengunakan verifikasi sidik jari. Hunnojuga menyediakan semacam folder

khusus yang terenkripsi. Folder ini hanyadapat diakses dengan verifikasi terlebihdahulu, sehingga menjamin keamananfile-file yang Anda simpan di dalamnya.

Metode pengenalan sidik jarinya jugatergolong baik. Namun satu hal yangharus Anda perhatikan adalah posisi jarisaat verifikasi. Posisi jari di atas sensorharus benar-benar tepat dengan posisisaat pertama kali sidik jari disimpan.Peletakan posisi jari yang kurang tepatdapat mengakibatkan sistem tidakmengenali sidik jari.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Harus diakui bahwasistem verifikasi sidik jari merupakansalah satu metode proteksi teraman saatini. Anda yang membutuhkan keamananekstra untuk komputer, boleh melirikproduk yang satu ini.

HUNNO TECHNOLOGIES MAGICSECURE 3500

Tanpa Sidik Jari, Minggir!

PRODUSEN Hunno Integrasi TechnologyINFO www.hunno.co.idHARGA US$ 70DISTRIBUTOR Hunno Integrasi

TechnologyTELEPON (021) 5724142

DATA TEKNISFungsi mouse: Dua tombol dengan scrollResolusi: 800 CPI (12 inch/sec)Interface: USBKelengkapan: CD dan manual

––

++

++

Page 44: 10-2002

64

CHIP | OKTOBER 2002

Global Positioning System (GPS) Overview

Mengenal dari Dekat Alat Anti Sesat

Kata Global Positioning Systematau GPS rasanya masih terdengarasing di telinga banyak orang.

Sedikitnya pemberitaan dan informasiyang kurang tepat, menjadikan alat yangsatu ini kurang atau bahkan tidak populersama sekali. Masih banyak terjadi salahpersepsi mengenai alat yang bernamaGPS. Padahal, alat ini termasuk sangatfungsional dan layanan GPS ini sudahtersedia secara gratis.

Ok, apa itu GPS?

Sesuai kepanjangannya, Global Position-ing System (GPS) adalah alat yang dapat

menunjukkan posisi seseorang yang se-dang menggunakan GPS di atas permu-kaan bumi dengan bantuan satelit.

Posisi unit GPS akan ditentukanberdasarkan titik-titik koordinat. Pernah-kan Anda membuka sebuah peta? Padasisi sebuah peta biasanya terdapat in-formasi derajat lintang dan bujur.Metode yang sama digunakan pula olehGPS untuk menentukan posisi se-seorang yang menggunakan GPS. Posisiorang yang sedang menggunakan GPSakan diubah menjadi sebuah titik yangdisebut dengan istilah waypoint. Way-point inilah yang nantinya akan berupa

titik-titik koordinat lintang dan bujurdari posisi seseorang atau suatu lo-kasi.

Cara kerja GPS

Mungkin akan terlintas di benak Andamengenai cara kerja dari GPS. Bagaimanamungkin alat yang ukurannya tidak jauhberbeda dari sebuah ponsel, bisa mem-berikan informasi posisi Anda dari satelit.CHIP akan menerangkannya untukAnda.

GPS bekerja berdasarkan sinyal-sinyalyang dikirim oleh satelit. Ada 21 buahsatelit yang selalu aktif beredar di atmos-

Foto

: Jim

my

Au

w, I

lust

rasi

: Bay

uW

idhi

atm

oko

Global Positioning System (GPS) Overview

Mengenal dari Dekat Alat Anti Sesat

Alat yang bernama GPS ini sebenarnya sudahlama hadir. Namun, minimnya informasimenjadikannya tidak populer. CHIP akan

membahas alat yang sangat bermanfaat iniuntuk Anda.

Alat yang bernama GPS ini sebenarnya sudahlama hadir. Namun, minimnya informasimenjadikannya tidak populer. CHIP akan

membahas alat yang sangat bermanfaat iniuntuk Anda.

Page 45: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

65AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

fir bumi dan 3 buah satelit cadangan.Pemilik dari semua satelit ini adalahDepartment of Defense (DOD) AmerikaSerikat. Pada awalnya, GPS hanya di-gunakan untuk keperluan militer. Merekayang telah menggunakan GPS dapatdengan mudah melakukan operasi dimalam hari dengan akurasi tinggi berkatpanduan GPS. Sejak tahun 1980, layananGPS sudah terbuka untuk publik.Uniknya, walau satelit-satelit tersebutberharga ratusan juta dolar, namun setiaporang dapat menggunakannya dengangratis, tanpa harus membayar uangsepeser pun.

Satelit-satelit ini mengorbit pada ke-tinggian sekitar 12.000 mil dari permu-kaan bumi. Posisi ini sangat ideal karenasatelit dapat menjangkau area coverageyang lebih luas. Satelit-satelit ini akanselalu berada posisi yang bisa men-jangkau semua area di atas permukaanbumi sehingga dapat meminimalkan ter-jadinya blank spot (area yang tidak ter-jangkau oleh satelit).

Setiap satelit mampu mengelilingibumi hanya dalam waktu 12 jam. Sangatcepat, sehingga mereka selalu bisa men-jangkau dimana pun posisi Anda di ataspermukaan bumi. Satelit ini mengguna-kan sinar matahari sebagai sumber dayautama. Beberapa pendorong roket jugatersedia untuk cadangan seandainyasatelit ini meleset dari lintasan mereka.Ada lima stasiun kontrol satelit tersebutdi bumi. Fungsinya untuk memastikan

setiap satelit selalu berada pada lintasanyang seharusnya.

Setiap daerah di atas permukaan bumiini minimal terjangkau oleh 3-4 satelit.Pada prakteknya, setiap GPS terbaru bisamenerima sampai dengan 12 satelitsekaligus. Kondisi langit yang cerah danbebas dari halangan membuat GPS dapatdengan mudah menangkap sinyal yangdikirimkan oleh satelit. Semakin banyaksatelit yang diterima oleh GPS, makaakurasi yang diberikan juga akan semakintinggi.

Satelit sebagai pemandu utama

Setiap satelit akan memancarkan sinyalradio daya rendah (low power radiosignal) pada beberapa kanal frekuensi(L1, L2, dan seterusnya). Daya sinyalradio yang dipancarkan hanya berkisarantara 20-50 Watts. Ini tergolong sangatrendah mengingat jarak antara GPS dansatelit sampai 12.000 mil.

Sinyal dipancarkan secara line of sight(LOS), sehingga tidak boleh ada halanganbenda padat antara satelit dengan GPS.GPS yang digunakan untuk publik akanmemantau frekuensi L1 pada UHF (UltraHigh Frequency) 1575,42 MHz.

Sinyal L1 yang dikirimkan akanmemiliki pola-pola kode digital tertentuyang disebut sebagai pseudorandom.Sinyal yang dikirimkan terdiri dari duabagian yaitu kode Protected (P) danCoarse/Acquisition (C/A). Kode yangdikirim juga unik antar satelit, sehinggamemungkinkan setiap receiver untukmembedakan sinyal yang dikirim olehsatu satelit dengan satelit lainnya. Be-berapa kode Protected (P) juga ada yangdiacak, agar tidak dapat diterima olehGPS biasa. Sinyal yang diacak ini dikenaldengan istilah Anti Spoofing, yang bia-sanya hanya dapat digunakan oleh GPSkhusus untuk keperluan tertentu sepertimiliter.

GPS di mobil:Mungkin masihterasa aneh jikaAnda memilikisebuah bendabernama GPS dimobil. Namun, bagipara petualang,tanpa GPS bisamenjadi bencana.

ISTILAH-ISTILAH GPS PENTING YANG PATUT DIKETAHUIWaypoint: Istilah yang digunakan olehGPS untuk suatu lokasi yang telah di-tandai. Waypoint terdiri dari koordinatlintang (latitude) dan bujur (longitude).Sebuah waypoint biasa digambarkandalam bentuk titik dan simbol sesuaidengan jenis lokasi.

Mark: Menandai suatu posisi tertentupada GPS. Jika Anda menandai lokasimenjadi waypoint, maka dikatakan Andamelakukan marking.

Route: Kumpulan waypoint yang inginAnda tempuh secara berurutan dandimasukkan ke dalam GPS.

Track: Arah perjalanan yang sedang Andatempuh dengan menggunakan GPS. Bia-sanya digambarkan berupa garis padadisplay GPS.

Elevation: Istilah pada GPS untukmenentukan ketinggian. Ada dua jenispengukur ketinggian pada GPS, yaitumenggunakan alat klasik ‘barometer’atau menggunakan perhitungan satelit.Pengukuran ketinggian menggunakanbarometer jauh lebih akurat di udarabebas, namun tidak bisa bekerja dalampesawat atau ruang vakum lainnya. Inidisebabkan oleh perbedaan tekananudara dalam ruang vakum dengan te-

kanan udara di luar. Pengukuran ke-tinggian menggunakan satelit akan lebihakurat pada tempat seperti itu.

Bearing: Arah/posisi yang ingin Andatuju. Contohnya, Anda ingin menuju kesuatu lokasi di posisi A yang letaknya diUtara, maka bearing Anda dikatakantelah di-set ke Utara.

Heading: Arah aktual yang sedangdijalankan. Contohnya, saat menuju keposisi A tadi, Anda menemui halangansehingga harus memutar ke Selatan ter-lebih dahulu, maka Anda heading Andapada saat itu adalah Selatan.

Page 46: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

66 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Global Positioning System (GPS) Overview

Apa hubungan antara sinyal yangdikirimkan oleh satelit dengan cara GPSmenentukan lokasi? Sinyal yangdikirimkan oleh satelit ke GPS akandigunakan untuk menghitung waktuperjalanan (travel time). Waktu per-jalanan ini sering juga disebut sebagaiTime of Arrival (TOA). Sesuai denganprinsip fisika, bahwa untuk mengukurjarak dapat diperoleh dari waktudikalikan dengan cepat rambat sinyal.Maka, jarak antara satelit dengan GPSjuga dapat diperoleh dari prinsip fisikatersebut. Setiap sinyal yang dikirimkanoleh satelit akan juga berisi informasiyang sangat detail, seperti orbit satelit,waktu, dan hambatan di atmosfir. Satelitmenggunakan jam atom yang merupakansatuan waktu paling presisi.

Untuk dapat menentukan posisi darisebuah GPS secara dua dimensi (jarak),dibutuhkan minimal tiga buah satelit.Empat buah satelit akan dibutuhkan agardidapatkan lokasi ketinggian (secara tiga

dimensi). Setiap satelit akan memancar-kan sinyal yang akan diterima oleh GPSreceiver. Sinyal ini akan dibutuhkanuntuk menghitung jarak dari masing-masing satelit ke GPS. Dari jarak tersebut,akan diperoleh jari-jari lingkaran jang-kauan setiap satelit. Lewat perhitunganmatematika yang cukup rumit, interseksi(perpotongan) setiap lingkaran jangkau-an satelit tadi akan dapat digunakanuntuk menentukan lokasi dari GPS dipermukaan bumi.

Acquisition TimeAcquisition Time adalah waktu yangdibutuhkan oleh sebuah GPS untukmengakuisisi (mengambil) posisi satelit.Spesifikasi teknis sebuah GPS pasti akanmencantumkan istilah cold dan warmacquisition time. Cold acquisition timeadalah waktu yang dibutuhkan olehsebuah GPS untuk mendapatkan posisisatelit setelah lama tidak dinyalakan.Sedangkan warm acquisition timemerupakan waktu yang dibutuhkan oleh

Peta lokasilengkap:Beberapa GPSmemiliki fungsiuntuk menampilkanpeta. Lokasi yangtelah Anda jadikanwaypoint akantampak dalambentuk icon yangsesuai dengan jenistempatnya.

■ Hampir semua GPS dapat dihubungkan

ke PDA. Namun, tentu saja Anda harus

menggunakan kabel tambahan. Biasanya,

Anda juga harus memodifikasi untuk

membuat kabel ini, karena tidak semua

produsen menyediakan kabel untuk ber-

bagai jenis PDA yang ada. Solusinya,

banyak produsen yang menyediakan modul

GPS dalam bentuk Compact Flash. Salah

satunya adalah Pretec Compact GPS.

Produk dari Pretec ini merupakan modul

GPS berbentuk Compact Flash untuk PDA

jenis Pocket PC ataupun notebook (mem-

butuhkan Compact Flash Adapter). Paket

penjualan Compact GPS ini menyertakan

sebuah CD driver, leather case, dan juga

sebuah antena eksternal.

CHIP mencoba Pretec Compact GPS ini

pada Pocket PC iPAQ. Proses instalasi

berlangsung dengan mudah. Aplikasi mo-

nitoring yang disediakan oleh Pretec juga

cukup informatif. Sayangnya, aplikasi ter-

sebut hanya dapat memantau satelit dan

posisi saja, tidak dapat menyimpan way-

point ataupun track.

Kemampuan dari Pretec Compact GPS

ini tergolong memuasakan. Proses cold

maupun warm acquisition-nya tergolong

cepat. Daya tangkap sinyalnya juga ter-

golong baik. CHIP tidak menemui kendala

saat mencoba GPS ini.

Pretec juga menyediakan antena eks-

ternal yang dilengkapi dengan kabel.

Antena ini sangat bermanfaat, terutama

jika Anda menggunakan GPS ini di dalam

mobil. Kabel yang cukup panjang me-

mungkinkan PDA/notebook Anda diletakan

pada tempat yang lebih aman, sementara

antenanya bisa diletakan dekat jendela

agar akurasi sinyal yang ditangkap bisa

lebih baik.

Sayangnya, Pretec tidak mengemas

software GPS untuk navigasi. Mau tidak

mau, Anda harus membeli software na-

vigasi dari pihak ketiga agar GPS memiliki

fungsi lengkap layaknya GPS biasa. Ada

cukup banyak software navigasi GPS untuk

Pocket PC maupun notebook, mulai dari

yang sederhana sampai yang dijual dengan

harga cukup mahal. Anda bisa memilih

sesuai dengan kebutuhan dan tentunya

dana yang tersedia.

Informasi mengenai Pretec Compact

GPS ini bisa Anda dapatkan di Makro IT

Mart (021 - 612 7032).

Pocket GPS: Menghadirkankemampuan GPS pada Pocket PCataupun notebook.

PRETEC COMPACT GPS

» GPS untuk Pocket PC Anda

Page 47: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

68

tion time. Cold acquisition biasanya lebihlama dibandingkan dengan warm ac-quisition.

Manfaat GPS

Dengan menggunakan GPS, Anda dapatmenandai semua lokasi yang pernahAnda kunjungi. Misalnya, kantor RedaksiCHIP terletak di waypoint sekian, HotelMulia di waypoint sekian dan tempat-tempat lainnya.

Anda pasti akan bertanya, apa man-faatnya kita mengetahui waypoint darisuatu tempat. Sebenarnya, ada banyakmanfaat yang bisa diambil jika Andamengetahui waypoint dari suatu tempat.Pertama, Anda dapat memperkirakanjarak lokasi yang Anda tuju dengan lokasiasal Anda. GPS keluaran terakhir sudahsangat "cerdas" untuk dapat mem-perkirakan jarak Anda ke tujuan, sampaiestimasi lamanya perjalanan dengankecepatan aktual yang sedang Andatempuh. Kedua, lokasi di daratan me-mang cukup mudah untuk dikenali dandiidentifikasi. Namun, jika Anda kebe-tulan menemui tempat memancing yang

sangat baik di tengah lautan ataupuntempat melihat matahari terbenam yangbaik di puncak gunung, bagaimana caramenandai lokasi tersebut agar Andadapat balik lagi ke lokasi itu di kemudianhari tanpa tersesat? Di saat seperti inilahsebuah GPS akan menunjukkan man-faatnya.

Tidak perduli posisi Anda, di tengahlaut, di tengah hutan, di atas gunung,ataupun di pusat kota. Selama GPS dapatmenerima sinyal dari satelit secaralangsung tanpa halangan, maka GPSakan selalu memberikan informasikoordinat posisi Anda. GPS membutuh-kan area pandang yang bebas langsung kelangit. Halangan-halangan seperti po-hon, gedung, bahkan kaca film sekelas V-Kool, bisa mengurangi akurasi sinyalyang diterima oleh GPS. Bahkan bukantidak mungkin GPS tidak bisa menerimasinyal sama sekali dari satelit.

GPS juga memiliki feature tambahanyang mampu memberikan informasi se-lama Anda di perjalanan, seperti ke-cepatan, lama perjalanan, jarak yangtelah ditempuh, waktu, dan masih ba-

sebuah GPS untuk akuisisi ulang posisisatelit setelah sebelumnya sempat mela-kukan cold acquisition time. Misalnya,Anda pertama kali menyalakan GPS dipagi hari. Maka waktu yang diperlukanGPS untuk mendapatkan posisi satelitdisebut cold acquisition time. Selan-jutnya, jika GPS Anda sempat tidakmendapatkan sinyal selama maksimal 4-6jam (karena di dalam gedung misalnya),kemudian Anda bawa keluar gedung,maka waktu yang dibutuhkan GPS men-cari posisi satelit disebut warm acquisi-

■ Komunitas pemakai GPS di Indonesia

ternyata sudah berkembang dengan cukup

pesat. Pengguna GPS ini juga cukup

banyak, walaupun mereka pada umumnya

masih terpencar karena mungkin saling

tidak mengetahui pengguna GPS yang lain.

Sekitar satu tahun yang lalu, dibuatlah

sebuah mailing list (milis) khusus untuk

pengguna GPS di Indonesia. Milis yang

menggunakan jasa milis dari yahoogroups

itu bernama id-gps. Saat ini, milis id-gps

telah memiliki anggota cukup banyak,

mulai dari pemula yang ingin mengetahui

apa itu GPS, sampai pengguna mahir yang

aktif menggunakan GPS sehari-hari.

Dalam milis tersebut, para pengguna

GPS dapat saling bertukar data (terutama

peta dan waypoint) tempat-tempat

menarik. Sebagai contoh, jika kebetulan

Anda ingin berkunjung ke Bali, Anda

tinggal meminta (barter) data dengan

pengguna GPS di Bali. Biasanya, para

pengguna milis ini enggan memberikan

data secara gratis. Mereka biasanya

meminta ‘imbalan’ yaitu koleksi waypoint

di lokasi yang mereka belum punya. Jadi,

Anda juga harus ikut aktif

mengumpulkan waypoint di

lokasi lain, sehingga dapat

melakukan ‘tradisi’ barter ini.

Milis ini juga aktif dikelola

oleh Moderator dengan infor-

masi berita produk GPS terbaru

dan firmware upgrade. Bahkan,

konon milis ini juga diikuti oleh

beberapa ‘orang penting’ dalam

pemerintahan yang ingin ikut

mengamati dan mendapatkan

informasi mengenai perkem-

bangan GPS di Indonesia.

Untuk bergabung dengan milis ini,

Anda bisa mengujungi site groups.-

yahoo.com dan cari milis dengan keyword

‘id-gps’. Atau bisa juga dengan cara lain yaitu

dengan mengirim sebuah email kosong ke

[email protected].

MILIS GPS INDONESIA (ID-GPS)

» Ingin memasyarakatkan komunitas GPS di Indonesia

ID-GPS: Ingin mendapatkan informasi terbarumengenai GPS di Indonesia? Jika ya, maka Andaharus bergabung dengan milis yang satu ini.

Makin banyak, makin akurat: SebuahGPS akan selalu berusaha menangkapsinyal dari satelit. Semakin banyak sinyalditerima, akurasinya juga akan semakinbaik.

Page 48: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

69AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Global Positioning System (GPS) Overview

■ GPS memang harus

diakui baru bermanfaat

bagi Anda yang sudah

mengerti gunanya. Ba-

yangkan, semakin ba-

nyak jalan maupun lo-

kasi, tentu akan sema-

kin sulit untuk diingat.

Fasilitas GPS untuk ‘menandai’ dan me-

metakan suatu daerah sesuai keinginan

tentunya sangat bermanfaat.

Harga GPS saat ini juga sudah cukup

murah. Layanannya pun gratis, Anda cukup

membeli GPS dan langsung dapat

digunakan. Tidak perlu mendaftar ke ins-

tansi tertentu ataupun membayar biaya.

Ini merupakan hal yang masih belum

diketahui oleh banyak orang. CHIP masih

menjumpai anggapan bahwa GPS itu ha-

rus membayar sejumlah biaya tertentu.

Sekali lagi, CHIP jelaskan bahwa GPS itu

dapat digunakan dengan gratis. Satu-

satunya biaya yang perlu Anda keluarkan

adalah saat membeli unit GPS dan sedikit

biaya untuk membeli baterai.

Kreativitas yang ditawarkan oleh se-

buah GPS juga sangat banyak. Bayangkan

Anda memiliki sebuah peta Jakarta yang

lengkap dengan berbagai waypoint lo-

kasinya. Jika Anda ingin mencari restoran,

cukup cari nama restoran tersebut di GPS,

selanjutnya GPS akan ‘menuntun’ Anda

langsung ke lokasi tersebut. Hal tersebut

bukanlah omong kosong atau impian

belaka. Teknologi GPS yang ada saat ini

memang sudah memungkinkan hal ter-

sebut. Tinggal masalah ‘kerajinan’ Anda

untuk mengumpulkan lokasi-lokasi ter-

sebut.

GPS juga berguna untuk Anda yang

suka memancing di laut. Anda dapat de-

ngan mudah menandai lokasi di tengah

laut yang banyak ikan dan kembali dengan

mudah di kemudian hari. Bayangkan tanpa

GPS, bagaimana mungkin menandai suatu

titik di tengah luasnya lautan?

Jadi, pertanyaan mengenai diperlukan-

nya GPS, rasanya akan menjadi pertanyaan

yang harus Anda jawab secara pribadi.

Apakah GPS benar diperlukan, ataukah

hanya untuk sekedar gaya?

KESIMPULAN CHIP

» GPS: Sudah diperlukan atau sekedar gaya?

Jimmy Auw,Redaktur Hardware

nyak lagi. Semuanya informasi tersebutdidapat berkat bantuan satelit yang terusmenerus mengirimkan sinyal ke GPS.

Berbagai Model GPS

Saat ini, ada banyak model GPS yangberedar di pasaran. Berdasarkan fisik,model GPS dibagi menjadi beberapa tipeantara lain model portable/handheld(ukurannya menyerupai ponsel), adayang lebih besar (biasanya di-mount dimobil/kapal), ada pula yang meng-gunakan interface khusus untukdikoneksikan ke notebook maupun PDA(Palm, Pocket PC maupun Nokia Com-municator). GPS untuk keperluan out-

door biasanya juga dilengkapi denganperlindungan anti air dan tahan ben-turan. Beberapa GPS keluaran terakhirbahkan sudah menyediakan layar warnadan kemampuan komunikasi radio jarakpendek (FRS/Family Radio Service).Tentu saja, semakin banyak feature yangditawarkan pada sebuah GPS makasemakin tinggi pula harganya.

Interkoneksi GPS ke Komputer

Sebuah GPS juga memiliki firmware yangbisa di-upgrade. Upgrade firmware inibiasanya disediakan pada site produsenGPS tersebut. Upgrade firmware biasanyamenggunakan kabel yang dibundel atau-pun tersedia sebagai asesoris. Kabel inijuga ternyata bisa digunakan untukmenghubungkan GPS ke komputer (baikitu notebook, PC, maupun PDA dengansedikit bantuan konverter). Software GPSyang tersedia untuk berbagai platformtersebut juga cukup banyak.

Dengan software tersebut, Anda dapatdengan mudah men-download informasidari GPS. Memori sebuah GPS memangrelatif terbatas, sehingga kemampuanekstra untuk menyimpan informasi yangpernah Anda tempuh ke PC/PDA (yang

biasanya memiliki memori lebih besar)tentu akan sangat menyenangkan. Datayang pernah Anda simpan juga dapat‘dibarter’ dengan sesama pengguna GPS.

Jika suatu saat Anda ingin pergi ke lokasiyang pernah Anda kunjungi dengan meng-gunakan GPS. Maka, Anda tinggal meng-upload data yang pernah Anda simpan dikomputer kembali ke GPS. Selanjutnya,Anda akan mendapatkan rekaman per-jalanan Anda terdahulu. Lokasi dan trackyang pernah Anda kunjungi akan dapatAnda temui kembali dengan cepat, dantentu saja meminimalkan resiko tersesat.

[email protected] c

Mengalahkan dashboard mobil Anda:Tampilan Odometer pada GPS sangatdetail dan bisa dikustomisasi. Selain itu,tingkat keakurasiannya juga tidak perludiragukan lagi.

TampilanGPS diPDA:TampilanOziExplorerdi PocketPC. Petayang lebihdetailharusdibuatsendiri.

Page 49: 10-2002

70

CHIP | OKTOBER 2002

Tak heran plesetan kata-kata dari Lord Of The Rings tersebut cukup tepat menggambarkan

kedatangan Radeon 9700 Pro. CHIP berkesempatan untuk menguji card ini untuk Anda.

Bacalah dan temukan mengapa orang menyebutnya sebagai GeForce4 Ti killer.

Graphic card terbaru dari ATI iniditunggu oleh banyak orang. Adabeberapa alasan mengapa hal ini

terjadi, pertama adalah card ini adalahcard pertama di pasaran yang men-dukung penuh persyaratan teknis Di-rectX 9. Dan kedua adalah ATI men-janjikan kinerja 2-3 kali graphic cardsaingan terberatnya, NVIDIA dengan Ge-Force4 Ti 4600 untuk Radeon 9700.Bisa dikatakan ini adalah kesempatanketiga ATI 'menghajar' NVIDIA setelahmencoba sebelumnya dengan Radeon256 dan Radeon 8500. Apakah kali ini ATIberhasil mencapai hal ini? Mari kitamelihat 'monster' terbaru dari produsenberbasis di Canada ini.

The 'new' ATIBersamaan dengan keluarnya Radeon9700, ATI banyak melakukan perubahan.Pertama adalah dukungan pengem-bangan driver produk-produk mereka,sesuatu yang menjadi ganjalan utamaATI. Kini, pendekatan unified driver mo-del yang sekarang dinamakan Catalystmenyatukan driver seluruh lini graphiccard mereka. Pengaturan berbagai settinggraphic card dipermudah, begitu puladengan kompatibilitas dengan berbagaihardware dan software. Walau belumsepenuhnya sempurna, kerja sama eratdengan produsen hardware dan softwarekian memperkecil jumlah masalah ygterjadi. Terlihat dari kualitas tampilan

dan kompatibilitas pada tiap revisi driveryang diluncurkan. Yang jelas, kini peng-guna tidak harus memilih antara sta-bilitas atau kinerja.

Kedua, pengembangan feature-featurebaru untuk graphic card juga semakinagresif dilakukan, tanpa melupakan pe-nekanan kemudahan bagi pengguna dandeveloper. Hal yang satu ini juga menjadimasalah yang banyak mengganggu ATI dimasa lalu. Reputasi driver yang burukselalu menjadi mimpi buruk para peng-guna produk ATI, dan karena alasan inipula para developer juga tak mau me-ngembangkan software mereka untukmendukung feature spesifik produk ATI.Tampaknya ATI telah banyak belajar dari

Ilust

rasi

: Adi

ta E

ko P

rase

tyo

Preview VPU Radeon 9700 Pro

One Card To Rule Them All

Page 50: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

71AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Radeon 8500 dan menerima berbagaiinput dari programmer seperti John Car-mack dan developer 3D engine lainnya.

Hal ketiga yang menjadi pelajaranberharga adalah janji bahwa ATI akanmeluncurkan produk baru hanya bilamereka mampu memberikan seluruh fea-ture yang dijanjikan tanpa masalah. Jelas,pelajaran ini juga diambil dari pe-luncuran Radeon 8500 yang membutuh-kan waktu 6 bulan agar drivernya 'ma-tang'.

Tampaknya komitmen ATI ini telahmampu membuatnya menjadi lawantangguh bagi NVIDIA. Untuk meleng-kapi usahanya, ATI sebenarnya sudahmengembangkan R300, kode untuk Ra-deon 9700, pada saat yang sama denganR200 (Radeon 8500). Dengan bakat barudari tim ArtX yang mengembangkan chipFlipper untuk Nintendo Gamecube, batupondasi untuk chip GeForce4 Ti killer inidipersiapkan.

Mengenal 'R300' lebih dekat

Sudah saatnya kita melihat card yangsekarang ini disebut sebagai 'GeForce4Killer'. Hal ini tidak akan asing bila Andamengikuti perkembangan graphic card.Berikut ini adalah berbagai feature yangditawarkan oleh ATI Radeon 9700.

SMARTSHADER 2.0 (Vertex Shader2.0 & Pixel Shader 2.0)

Penerapan Vertex Shader dan Pixel Shader2.0 adalah perbedaan utama graphic cardini dengan generasi sebelumnya. Keduafeature ini adalah standar spesifikasihardware untuk DirectX 9, yang mem-perbaiki dan mengembangkan program-mability GPU (Graphics Processing Unit)ke tingkat Visual Processing Unit (VPU).Dari kedua feature ini, yang palingmenarik dan mengalami banyak pe-rubahan adalah Pixel Shader 2.0, yangtidak hanya memungkinkan nilai teksturmenjadi lebih tinggi (64 bit bila di-bandingkan dengan tekstur maksimalgraphic card biasa yang 32 bit - 24 bitRGB dan 8 bit alpha), tetapi memung-kinkan penyimpanan dan operasi ter-hadap tekstur tersebut menggunakanbilangan floating point. Seperti pernah

dibahas di CHIP sebelumnya, pengguna-an floating point dan nilai tekstur lebihtinggi (64 bit) akan memungkinkan ting-kat akurasi reproduksi warna mendekatidunia nyata, terutama untuk efek-efekyang membutuhkan multitexturing atauoperasi Pixel Shader. Penggunaan bi-langan floating point untuk tekstur se-belumnya hanya dilakukan secara soft-ware oleh prosesor pada aplikasi-aplikasiCAD CAM & Digital Content Creationseperti Maya, 3DStudio Max dan Soft-image XSI. Hal ini jelas merupakanlangkah besar dalam dunia realtime 3Drendering dalam mencapai kualitas tam-pilan 3D tingkat movie/cinematic quality

yang kita sering lihat di film-film animasiseperti Final Fantasy: The Spirits Withindan Monsters Inc.

Karena itu, tidak heran bila padaSIGGRAPH yang baru lewat lalu, ATImenggunakan sebuah card Radeon 9700untuk menunjukkan demo adegan filmLord of The Rings: Felllowship of TheRing. Di demo tersebut, seluruh efek yangditampilkan di film dilakukan secara real-time, dengan resolusi 1280x1024x32 bit,50 fps. Memang, demo tersebut tidakmenampilkan seluruh detail yang adapada film, terutama pada tingkat kom-pleksitas geometri (poligon), namununtuk efek tekstur, hampir semua efek

VertexShader 2.0: Penggunaan 4 Vertex shader memastikan bahwa Radeon9700 dapat dengan leluasa menangani jumlah poligon tinggi.

PixelShader 2.0: Radeon 9700 menggunakan arsitektur 8 pipeline untukPixelShader 2.0, dan unit tersendiri untuk mengatur anisotropy dan FSAA.

Page 51: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

72 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Preview VPU Radeon 9700 Pro

yang diterapkan dapat dijalankan olehRadeon 9700.

Penambahan feature lainnya di SMART-SHADER 2.0 selain Vertex dan PixelShader 2.0 adalah gamma correctionsecara hardware. Hal ini memungkinkantampilan yang dihasilkan mendekatiwarna 'sesungguhnya' digunakan padaobjek-objek 3D, bahkan efek luminositybisa diperlihatkan, sesuatu yang sebe-lumnya tak bisa dilakukan secara real-time.

SMOOTHVISION II

Belajar dari pengalaman Radeon 8500dan GeForce 3, ATI kini menerapkan baikmetode supersampling maupun multi-sampling FSAA pada Radeon 9700.Seperti yang juga pernah dibahas olehCHIP di tes perbandingan GeForce 4yang lalu, penggunaan metode supersampling memang sebenarnya sangatefektif menghilangkan aliasing yang se-ring terjadi pada tampilan 3D. Namun,pendekatan super sampling ini tidakefisien karena membutuhkan processingpower yang besar bila dibandingkan

dengan multisampling. Sayangnya, padasaat ini, driver Radeon 9700 hanya me-mungkinkan penggunaan multisamplingdahulu. Ini dilakukan oleh ATI karenamereka merasa bahwa pada umumnya,pengguna tidak memerlukan tingkattampilan antialiasing tertinggi yang di-tawarkan oleh supersampling, dan multisampling yang kini diterapkan oleh Ra-deon 9700 menawarkan kualitas yangsebanding dengan supersampling, namuntanpa performance hit yang besar sepertiyang terjadi pada supersampling, sebagai-mana terlihat pada Radeon 8500.

Kemungkinan besar, bila nanti pen-dekatan supersampling diaktifkan, makapengguna tetap dapat memilih sendirimetode mana yang sesuai dengan ke-butuhan dan keinginan mereka. Metodesupersampling akan merupakan pilihan'Quality' sementara untuk multisam-pling, pengguna dapat memilih 'Perfor-mance'. Seperti pada graphic card lainnyayang mendukung fasilitas FSAA, makajumlah sampel pixel yang digunakanuntuk proses FSAA juga dapat ditentukandari 2x hingga 6x. Tentunya, untuk super

sampling, akan ada batasan resolusi mak-simal, kemungkinan besar 1280 x1024,pada pilihan FSAA 6x, namun untuksebagian besar pengguna, resolusi 1024x768 dengan FSAA 4x sudah mencukupimayoritas keperluan pengguna.

Tentunya, tidak lengkap membahasATI Radeon 9700 bila tidak menyentuhanisotropic filtering. Lagipula, feature inijuga mampu 'mengangkat' Radeon 8500menjadi salah satu graphic card yangdengan leluasa melakukan anisotropicfiltering tanpa performance hit yangsignifikan. ATI telah memperbaiki danmengembangkan kembali fungsi aniso-tropic filtering yang diterapkan padaRadeon 8500 dan menyertakannya diRadeon 9700. Kini, anisotropic filteringdapat dilakukan baik pada bilinearmaupun trilinear filtering, sesuatu yangtak dapat dilakukan Radeon 8500. Selainitu, penambahan algoritma baru me-mungkinkan anisotropic filtering dilaku-kan secara lebih akurat, terutama padapoligon dengan sudut-sudut tertentuatau bila terjadi perputaran (rotasi) diaxis z yang menyebabkan pixel tertentu

FSAA 4x Radeon9700 Pro:Hasil tampilan FSAA4x Radeon 9700 Proyang jugamenggunakanmetodemultisamplingseperti GeForce4 Titampak lebih efektifmenghilangkan‘jaggies’.Bandingkan gambardi sebelah kanan(Radeon 9700 Pro)dengan gambar dikiri atas (GeForce 4Ti Quincunx) dan kiribawah (GeForce 4 Ti4x).

Page 52: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

tak terproses dengan benar dalam ani-sotropic filtering di Radeon 8500. Nam-paknya dengan kedua feature ini, SMART-SHADER 2.0 dan SMOOTHVISION 2.0menjadikan Radeon 9700 graphic cardconsumer 3D yang menampilkan tam-pilan 3D terbaik dengan kinerja yangtercepat saat ini.

HYPER-Z III

Fasilitas ini adalah fasilitas yang di-terapkan oleh ATI untuk mengefisiensi-kan penggunaan bandwidth memoriyang dimiliki oleh lini graphic cardRadeon mereka. Kini dalam bentuk yangketiga, tidak terlalu banyak penambahandi feature yang satu ini, namun bukanberarti feature ini tidak menawarkansesuatu yang penting. Dengan early Zdetection, HYPER-Z III memungkinkanRadeon 9700 terlebih dahulu mendeteksipoligon dan pixel mana yang sama sekalitidak muncul dilayar jauh lebih efektifdaripada HYPER-Z II Radeon 8500. Inikarena proses tersebut berjalan sebelumpoligon atau tekstur tersebut di proses.Kompresi lossless Z Buffer juga di-perbaiki, sehingga transfer data dari z-buffer ke core lebih efisien. Secara ke-seluruhan, para insinyur ATI menyatakanHYPER-Z III memungkinkan Radeon9700 mencapai tingkat efisiensi 95-100%dalam menjalankan hidden surface re-moval. Bila hal ini memang benar, makaRadeon 9700 akan tetap kuat meng-hadapi permintaan aplikasi-aplikasi 3Dgenerasi berikutnya. Hal ini memung-kinkan Radeon 9700 mencapai tingkatkinerja optimalnya dalam melakukanrendering.

Fakta & Spesifikasi Teknis Radeon9700

Berikut ini informasi mengenai spesifi-kasi teknis Radeon 9700:

3 Kecepatan Core dan RAM 325/620MHz.

3 GPU dengan fabrikasi 0.15-micron.

3 Menggunakan 110+ juta transistor.

3 Dilengkapi 8 pixel rendering pipelinedengan 1 texture unit/pipeline.

3 Dapat memproses 16 textures/pass.

3 Dilengkapi 4 programmable vect4 ver-tex shader pipeline.

Page 53: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

74

Preview VPU Radeon 9700 Pro

3 Menggunakan memori bus 256-bitDDR.

3 Mendukung penggunaan memorihingga 256 MB.

3 Dukungan AGP 8X (AGP 3.0).

3 Full DX9 Pixel and Vertex Shader Sup-port.

3 Satu Full Speed 165 MHz integratedTMDS transmitter.

3 Dual-display output dengan konektorVGA (analog) dan DVI-I serta s-videoyang mendukung penggunaan resolusidan refresh rate yang berbeda di tiaptampilan.

Fakta paling menarik adalah ATIberhasil memproduksi Radeon 9700 de-ngan proses 0,15 mikron, sesuatu yangtidak dapat dilakukan baik oleh NVIDIA,Matrox (Parhelia) maupun 3Dlabs (P10).Banyak orang menyangsikan ini dapatdilakukan, terutama melihat spesifikasiRadeon 9700. Penggunaan pipeline float-ing point pada Pixel Shader membutuh-kan ruang cukup besar di GPU. Inimengapa 3Dlabs P10 dan Matrox Par-helia belum mendukung Pixel Shader 2.0,walaupun keduanya sudah mendukungVertex Shader 2.0. Dapat terlihat bahwaseiring dengan semakin kompleksnyaGPU, semakin sulit pula menjaga yieldproduksi untuk memastikan frekuensi

tinggi di atas 250 MHz untuk GPU-GPUtersebut.

ATI memilih untuk menggunakan 0,15mikron untuk GPU ini, karena merekatidak merasa yakin bahwa proses pa-brikasi 0,13 mikron yang dimiliki olehTSMC, tempat dibuatnya chip ATI danNVIDIA cukup matang. Namun, ke-putusan ini juga berarti ATI harusbekerja keras memastikan bahwa Ra-deon 9700 bekerja normal dengan tek-nologi 0.15 mikron. Beberapa kom-promi perlu dibuat, misalnya penggu-naan power supply eksternal untuksumber daya chip Radeon 9700. SepertiVoodoo 5, card ini mempunyai konektorpower supply tambahan yang disam-bungkan ke power supply PC Anda.Kedua, PCB yang digunakan adalah 8layer PCB. Memang, sebelum dilun-curkan, tersebar rumor bahwa Radeon9700 akan menggunakan 10 layer PCB.Namun tampaknya cukup banyak part-ner ATI yang ‘segan’ dengan biayaproduksi board 10 layer. Salah satu efekdari kompromi 8 layer PCB ini adalahkecepatan memori TinyBGA yang di-gunakan sulit mencapai 350 MHz (700MHz efektif). Namun, penggunaan 256bit memory interface memastikan bahwaRadeon 9700 tidak akan mengalami ma-salah dengan bandwidth.

Permasalahan berikutnya adalah pa-nas. Sebuah GPU 0,15 mikron denganlebih dari 100 juta transistor akan meng-hasilkan panas yang cukup besar. Karenaitu, ATI menyertakan heatsink yang cu-kup besar (lebih besar daripada Radeon8500) dan menggunakan desain flip-chip,serupa dengan yang dilakukan Intel danAMD untuk prosesor mereka. Peng-gunaan metode flip-chip untuk packa-ging memastikan bahwa bagian terpanasdari chip mengontak langsung denganheatsink. Untuk memori, secara defaulttidak disertakan RAM sink, walau be-berapa produsen third party Radeon 9700turut menyertakannya.

Untuk menjamin kualitas tampilanyang ditampilkan, ATI memilih untukmengintegrasikan fungsi TV encoder danRAMDAC untuk menampilkan tampilanke monitor langsung on-chip. Fungsi-fungsi ini sebelumnya ditangani oleh chipATI Rage Theater. Salah satu keuntungandari integrasi ini adalah ATI dapatmengontrol kualitas tampilan dari semuaboard Radeon 9700 yang diproduksi, baikoleh mereka sendiri maupun oleh per-usahaan third party add-in board (AIB).Selain itu, menggunakan cara ini takmemerlukan penambahan komponenekstra, sehingga biaya produksi juga bagipara perusahaan AIB juga lebih murah.

AnisotropicFiltering:Perbedaan utamaantara pilihanPerformance (kananatas) dan Quality(kanan bawah) padaAnisotropic FilteringRadeon 9700 Proadalah Level OfDetail. Teksturdengan MIPmapterjauh terlihat lebihkabur, bukti bahwabilinear filteringmasih digunakan.Bandingkan denganhasil Anisotropic 8x(Trilinear) padaGeForce4 Ti 4600 (kiriatas).

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Page 54: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

Platform PengujianSudah saatnya melihat apakah ATI me-mang mampu menepati janji mereka danbagaimana kinerja Radeon 9700 diaplikasi-aplikasi sebenarnya. Seperti bia-sa, CHIP melakukan pengujian dengan3DMark2001 untuk melihat kinerja padaaplikasi DirectX 8 dan Quake III Arenauntuk melihat gambaran kinerja padaaplikasi / game berbasis OpenGL. Bagimereka yang ingin melihat apakah gra-phic card ini cukup mampu menjalankanaplikasi-aplikasi profesional CAD/CAMdan Digital Content Creation, SPEC-Viewperf 6.12 dipilih. Tes dilakukan diWindows 98 SE, menggunakan prosesorIntel Pentium 4 2.53 GHz dengan me-mori 256 MB PC2100 CL2, pada sebuahmotherboard SiS648. Semua periferalmenggunakan driver terbaru untuk Win-dows 98SE. Radeon 9700 Pro meng-gunakan driver ATI Catalyst 2.23 (6118)sementara GeForce 4 Ti 4600 meng-gunakan driver Detonator 30.82. Plat-form ini dipilih untuk lebih meng-gambarkan kinerja yang ditawarkan olehgraphic card ini di sebuah PC standarpengguna umum. Terutama karena peng-gunaan RDRAM ataupun PC3200 belumcukup meluas seperti PC2100.

Selain melihat kinerja pada settingdefault, CHIP juga melakukan pengujianuntuk melihat kinerja Radeon 9700 padaFSAA 2x dan 4x, tanpa dan dengananisotropic filtering. Untuk lebih leng-kapnya, dilakukan juga pengujian un-tuk melihat apakah ada perbedaankinerja antara penggunaan anisotropicfiltering dengan pilihan Performance,(Bilinear) dan dengan pilihan Quality(Trilinear).

Direct3D: 3DMark2001

Pertama-tama, mari kita melihat hasildetail benchmark kedua card. Bila kitamemperhatikan angka yang didapatRadeon 9700 pada point singletexturingdan multitexturing, jelas bahwa kekuatanutama card ini memang pada peng-gunaan 8 Pixel Shader pipelines-nya. Inijuga yang memungkinkannya mencetakangka yang sangat tinggi pada pengujianPixel Shader dan Advanced Shader. Khu-

Page 55: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

76 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Preview VPU Radeon 9700 Pro

sus untuk Advanced Pixel Shader, barukali ini kita melihat bahwa ATI akhirnya‘menyempurnakan’ kemampuan multi-texturing yang ada di cardnya. Begitupula pada pengujian Vertex Shader. Baik,sekarang mari kita melihat masing-masing skenario benchmark yang dijalan-kan oleh 3DMark2001.

Kita melihat bahwa perbedaan besarterjadi pada hasil pengujian Game 2 danGame 4, sementara perbedaan yang adapada Game 1 dan 3 cukup kecil. Initerjadi karena pada Game 1 dan 3, Ra-deon 9700 dibatasi oleh prosesor Pentium4 2,53 GHz. Pada artikel tes skalabilitasVGA beberapa edisi yang lalu, CHIPmemperlihatkan bahwa graphic cardsuper cepat seperti GeForce4 Ti4600sudah terbatasi oleh prosesor yang ada.Hal yang sama terjadi kembali di sini.

Namun, bila kita melihat Game 2 dan4, terlihat benar kelebihan Radeon 9700bila dibandingkan dengan GeForce4 Ti-4600. Yang perlu diperhatikan benar-benar adalah hasil pengujian Game 4,karena pengujian ini benar-benar me-nunjukkan kemampuan Vertex dan PixelShader sebuah graphic card DirectX 8 ke atas.

FSAA dan Anisotropic Filtering diDirect3D

Pada grafik di samping, Anda dapatmelihat sendiri bahwa Radeon 9700 barumulai ‘melemaskan otot’ bila FSAA 4xatau Anisotropic Filtering 16 Qualitydiaktifkan. Radeon 9700 Pro masih dapatmemberikan tingkat fps tinggi untuk ke-nyamanan bermain, walau sudah meng-gunakan FSAA 4x, bahkan di Game 4yang memanfaatkan secara maksimalVertex dan Pixel Shader. Untuk pertamakalinya, FSAA 4x menjadi pilihan bagipara gamer.

Bagaimana dengan anisotropic filter-ing? Tentunya, hal ini tak pernah menjadimasalah untuk card-card ATI, termasukRadeon 9700. Satu hal yang menarik,tampaknya penggunaan anisotropic fil-tering dan Pixel Shader pun tetap mem-punyai hit cukup besar. Mengingat bahwadriver resmi untuk Radeon 9700 barumuncul, hal ini mungkin akan diperbaikidi revisi berikutnya. Jadi, bila Anda

3DMark

Game 1 Low

Game 1 High

Game 2 Low

Game 2 High

Game 3 Low

Game 3 High

Game 4

12054

9023

160

146.2

59.7

58.2

216.2

135.8

122.1

86.8

166.1

130.7

74.4

63.3

75.4

35.5

Kinerja FSAA

2xFSAA 2x belumcukupmemberatkanRadeon 9700 Pro,karena itu, bilaAnda banyakmenggunakansetting FSAA 2x,tak perlu khawatirterdapatpenurunan fpsyang berarti

Radeon 9700 Geforce4 Ti 4600

3DMark

Game 1 Low

Game 1 High

Game 2 Low

Game 2 High

Game 3 Low

Game 3 High

Game 4

10226

9066

5919

5580

136.8

146.5

90.2

82.5

59.5

58.3

52.1

48.9

167.7

137.9

78.3

77.4

99.3

86.7

59.4

55

149.2

130.6

73

70.6

72.4

64.7

38.7

39.2

53.2

36.1

25

20.7

Kinerja FSAA

4xHanya denganmenggunakansetting FSAAQuincunx, sebuahGeForce 4 Ti4600dapat mendekatitingkat fps yangditawarkan olehRadeon 9700dengan FSAA 4xMultisampling-nya. Tentu, sepertiterlihat padagambar game 1 diatas, kualtiasgambar Radeon9700 pada settingFSAA 4x sudahlebih baikmenghilangkanjaggies daripadaQuincunx.

Radeon 9700 GeForce 4 Ti4600 GeForce 4 Ti4600 GeForce 4 Ti4600

Quincunx FSAA 4x FSAA 4xS

Page 56: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

78 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Preview VPU Radeon 9700 Pro

KNOW-HOW

»Limitasi berpindah ke prosesor dan sistem bus

■ Mungkin cukup banyak orang yang

beranggapan untuk apa membeli sebuah

card dengan harga 300 USD ke atas. Tentu,

untuk card atau periferal dengan harga

setinggi itu, pengguna mengharapkan

banyak hal dari periferal/card tersebut.

Jadi, mengapa kita memilih untuk

membeli graphic card ‘semahal’ Radeon

97700 Pro dan GeForce4 Ti 4600. Sebagian

jawaban yang dilontarkan CHIP di tes

perbandingan GeForce4 Ti adalah tam-

pilan 3D yang prima, baik dari segi anti

aliasing maupun anisotropic filtering.

Kesimpulan sementara yang ditarik saat

itu adalah belum ada card yang mampu

memberikan keduanya pada resolusi

1024x768 ke atas dengan tingkat fps yang

‘nyaman’ di mata. Tentu, nyaman disini

berarti kurang lebih 60 fps. Bagaimana

dengan Radeon 9700 Pro?

Hasil benchmark 3DMark 2001 yang ada di

samping ini memperlihatkan kinerja

Radeon 9700 Pro dan GeForce4 Ti 4600

pada setting default benchmark tersebut.

Namun, seperti biasa, nilai total 3DMark

tidak memberikan gambaran lengkap

bagaimana kinerja sebuah graphic card.

Kita dapat melihat bahwa platform yang

digunakan dalam pengujian kali ini pun

sudah tidak cukup untuk mendorong

graphic card mencapai kinerja tertinggi-

nya. Jadi kini kita mau tidak mau harus

menunggu hingga Intel dan AMD menge-

luarkan prosesor-prosesor terbarunya di

atas 2.5 GHz.

Oleh karena itu, sebagian besar

reviewer beralih ke pengujian feature se-

perti FSAA dan anisotropic filtering untuk

memperlihatkan kepada pengguna, apa

kelebihan yang ditawarkan oleh graphic

card generasi berikutnya seperti Radeon

9700 Pro. Kedua feature ini cukup mampu

‘memberatkan’ graphic card, sehingga

hanya graphic card dengan kemampuan

pixel/texture processing yang amat tinggi

dapat memberikan kedua feature ini

tanpa terlalu banyak kehilangan tingkat

fps.

Perhatikan grafik di samping. Anda

dapat melihat bahwa pada pengujian Fill

Rate, baik Single maupun Multitexturing,

Radeon 9700 mencetak angka jauh di atas

GeForce4 Ti4600. Inilah kunci kinerja

Radeon 9700. Berkat kekuatan yang di-

berikan oleh 8 pixel pipeline-nya, ia dapat

melakukan hal-hal seperti EMBM dan Dot3

Bump Mapping lebih efisien, namun

kekuatan Vertex dan Pixel Shadernya lah

yang akan amat berguna bila Anda ingin

bermain game-game yang akan keluar

tahun ini dan masa mendatang dengan

nyaman.

Jadi, investasi USD 300-an ini cukup

pantas, karena Anda akan tetap nyaman

menggunakan card ini 1-2 tahun men-

datang, bahkan dengan mengaktifkan

FSAA dan anisotropic filtering.

3DMark

Game 1 Low

Game 1 High

Game 2 Low

Game 2 High

Game 3 Low

Game 3 High

Game 4

Fill Rate Single

Fill Rate Multi

High Poly 1

High Poly 8

EMBM

Dot3

Vertex Shader

Pixel Shader

Adv Pixel Shader

Point Sprite

13463

11183

170.5

171.9

59.4

60

260

191.9

141

112.7

169.9

159.9

74.5

74.2

98.2

50.4

1681.1

1071.7

2531.7

1325.3

68.9

51

14.9

12.5

214.9

186.5

192.6

151.5

181.3

100.4

186.1

122.4

189.2

95.8

36.9

30.3

Hasil pengu-

jian 3DMark

2001Perbedaan skortotal 3DMark2001 antaraRadeon 9700 danGeForce4 Ti 4600tidakmenceritakanfakta sebenarnyayangmembedakankedua card ini.

Radeon 9700 Geforce4 Ti 4600

Page 57: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

80 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Preview VPU Radeon 9700 Pro

merasa bahwa tingkat fps Anda kurangtinggi, ada baiknya menggunakan settingAnisotropic - Performance.

Quake III Arena

Masih sulit mencari benchmark OpenGLyang mampu menggantikan Quake IIIArena. Cukup banyak pula game-gamebaru yang menggunakan engine QuakeIII Team Arena yang sudah berumurlebih dari 2 tahun ini. Dari hasilpengujian, tampak Radeon 9700 punsudah dapat mengungguli optimalisasiNVIDIA untuk OpenGL, walau lebihbanyak mengandalkan raw power darichip Radeon 9700. Tanpa mengaktifkanfeature seperti FSAA dan anisotropicfiltering, sudah terdapat perbedaan 30 fpsantara keduanya. Perbedaan ini semakinbesar ketika kedua feature tersebutdiaktifkan. Pada setting 4x FSAA dananiso maksimum pun, kedua card masihdapat memberikan tingkat fps yangnyaman untuk bermain. Hal ini tentunyaakan berbeda pada game seperti ReturnTo Castle Wolfenstein dan Star Wars: JediKnight II yang banyak membebani pro-sesor dengan tugas mengatur AI dan phy-sics game. Seperti di 3DMark, prosesorlebih menjadi hal yang menghambatdaripada membantu Radeon 9700 me-ninggalkan GeForce4 Ti 4600.

Pengujian demo Torture memberikangambaran skenario terberat bagi sebuahgraphic card dalam menjalankan gameberbasiskan engine Quake III Arena. Disini, terlihat bahwa Radeon 9700 Probukanlah tandingan untuk GeForce 4 Ti4600 NVIDIA, terutama pada settingtertinggi.

FSAA dan Anisotropic Filtering diOpenGL

Jarak antara kedua card semakin melebarbila anisotropic filtering dan FSAA 4xdiaktifkan. Perbedaan yang hampir 50persen pada setting FSAA 4x menjadilebih besar ketika anisotropic filteringpada tingkat maksimum diaktifkan.Memang, pada setting seperti ini, graphiccard bekerja ekstra dan angka 41 fps yangdiperoleh GeForce4 Ti pada demoTorture1 sudah lebih dari cukup. Tapi

pada setting dan demo terberat ini,Radeon 9700 sudah dapat mencetakangka di atas 100 fps. Perbedaan yangsama juga akan terlihat bila kita me-lakukan benchmark pada game-gameberbasis Quake III.

Hingga Doom III, tampaknya tidakakan muncul game basis OpenGL lagiyang akan membuat Radeon 9700maupun GeForce 4 Ti 4600 menghasilkantingkat fps di bawah 30-an fps. Karena itukeduanya sudah lebih dari cukup.

3DMark

Game 1 Low

Game 1 High

Game 2 Low

Game 2 High

Game 3 Low

Game 3 High

Game 4

12221

10752

7161

147.8

121

103

59.3

55.9

57.2

237.6

214.1

106.6

131.4

118

69.1

159.1

145.8

87.9

74

71.9

51.9

74.2

51.4

31.1

Radeon 9700 Radeon 9700 GeForce 4 Ti4600

Aniso Perf Aniso Quality Aniso 8x

Radeon 9700 Geforce4 Ti 4600

3DMark

Game 1 Low

Game 1 High

Game 2 Low

Game 2 High

Game 3 Low

Game 3 High

Game 4

9390.3

4338

114.9

63.5

56.5

39

160.1

61.3

95.3

40.2

130.5

52.5

65.9

30.8

46

18.4

Kinerja

Anisotropic

FilteringSekali lagi, ATImembuktikanbahwa merekamempunyai solusianisotropicfiltering yangefektif dan efisien.Bahkan dengansettingAnisotropicFIltering - Qualitypun, Radeon 9700memberikantingkat fps lebihtinggi.

Kinerja den-

gan FSAA 4x

dan

Anistropic

Filtering

maksimumKetika keduanyadiaktifkan,terlihat benarbahwa GeForce4Ti 4600 bukanlahlawan setaraRadeon 9700.

Page 58: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

82 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Preview VPU Radeon 9700 Pro

SPECViewperf 6.12Tentu tidak lengkap bila pengujian kaliini tidak menyertakan aplikasi 3Dprofesional. Terutama karena tidak lamalagi, ATI juga akan mengeluarkan versiworkstation Radeon 9700 yang dinamaiFireGL X1, dengan jumlah memori 256MB. Dengan menguji Radeon 9700 Pro,kita mendapat gambaran kinerja sepertiapa yang ditawarkan oleh card FireGL X1ini bila dibandingkan dengan saudaraGeForce4 Ti 2600, Quadro 950XL.

Berbeda dengan benchmark gaming3D sebelumnya, kini GeForce4 Ti dapatmenunjukkan hasil kepiawaian timNVIDIA dalam mengoptimalkan drivermereka untuk OpenGL. Di dua workloadscenario, yaitu DRV-07, DX-06, danLight-04, GeForce4 Ti 4600 masih me-megang predikat card tercepat. Namun,untuk sisa pengujian di dalam AWadvs-04, MedMCAD-01, dan ProCDRS-03,Radeon 9700 meninggalkan jauh Ge-Force4 Ti 4600. Ini juga terulang bilaoption FSAA dan Anisotropic diaktifkan,walau pengaruhnya tidak banyak.

Sedikit catatan, untuk sementara ini,matangnya driver Detonator NVIDIA diOpenGL membuatnya menjadi pilihanyang lebih tepat. CHIP melihat beberapaanomali dalam pengujian dengan driverCatalyst terbaru dari ATI. Masalah yangterjadi bukanlah artifak, tetapi lebihmerupakan rendering error. Jadi adabaiknya Anda yang ingin menggunakanRadeon 9700 atau FireGL X1 nantimemastikan dahulu bahwa software yangmereka gunakan sudah cukup matangsehingga masalah-masalah tersebut tidakterjadi. Hal ini juga terlihat pada pe-ngujian di Quake III Arena. Walaupuntidak sampai terjadi artifak maupunrendering error, CHIP harus ‘mengakali’melakukan pengujian Quake. Masalahterjadi bila Anda lebih dari satu kalimemaksa Quake untuk merestart engine,baik dengan perintah ‘snd_restart’ mau-pun ‘vid_restart’.

Kesimpulan: Radeon 9700 Promempunyai semuanya

Tanpa diragukan lagi, Radeon 9700berhak menyandang predikat GeForce4

AWadvs-04

DX-06

DRV-07

MedMCAD-01

ProCDRS-03

Light-04

183.5

139

42.54

45.99

24.16

32.28

44.45

32.18

87.46

19.31

10.88

12.37

Kinerja

Specview-

perf 6.12Pada benchmarkini, kita ‘meng-intip’ bagaimanakinerja cardprofesional ATIberbasis Radeon9700 Pro, FireGLX1 dibandingkanGeForce4 Ti4600.

Radeon 9700 Geforce4 Ti 4600

Radeon 9700 Geforce4 Ti 4600

hq demo001

hq torture1

fsaa 2x demo001

fsaa 2x torture1

fsaa 4x demo001

fsaa 4x torture1

4x aniso 8x demo001

4x aniso 8x torture1

284

254

152.1

124.9

261.8

200.9

141.8

92

201.4

109.6

109.5

55.2

174.9

94.7

102.3

41.8

Kinerja

Quake III

ArenaGame yangmenjadibenchmark de-facto 3D initampak melayangdi Radeon 9700.Nampak jelaskekuatan Radeon9700 Pro benar-benar terlihatdisini.

Ti killer. Tidak hanya kelebihan hardwareyang dimiliki, namun juga dukungansoftware dan driver yang semakin baik.Masalah yang dihadapi CHIP hanyalahmasalah-masalah kecil, dan akan diper-baiki di revisi berikutnya. Terlihat darihasil benchmark bahwa optimalisasi dariPixel Shader terutama bila FSAAdan/atau anisotropic filtering aktif masihperlu dioptimalkan kembali, begitu pulabeberapa ekstension OpenGL yang di-perlukan aplikasi tertentu.

Dari kualitas 2D dan perlengkapan,card ini tetap menjaga reputasi ATI dalamakselerasi DVD dan tampilan 2D yangprima. Bila Anda mencari multimedia,ada baiknya menunggu sebentar, karenadesas-desus yang sedang beredar adalahbahwa ATI akan segera meluncurkan

varian All In Wonder untuk Radeon9700.

Melihat bahwa board produksi ATImaupun produsen third party AIB meng-gunakan desain yang sama, tampaknyaperbedaan utama adalah pada bundelsoftware yang disertakan. Sudah cukupbanyak produsen third party yangmengeluarkan Radeon 9700, seperti Giga-byte, Hercules, Powercolor.

CHIP juga ingin menggunakan ke-sempatan ini untuk berterimakasih ke-pada PT Nusantara Eradata yang telahmenyediakan Gigabyte Maya II Radeon9700, Intel Indonesia untuk prosesorPentium 4 2,53 GHz dan juga kepada SiSTaiwan untuk motherboard referenceSiS648.

[email protected] c

Page 59: 10-2002

84

CHIP | OKTOBER 2002

GeForce4 Ti4200 merupakan si bungsu dari varian GeForce4 Ti. Tidak

ada perbedaan dalam fitur chipset dibanding semua saudaranya yang

lain, selain masalah clock tentunya. CHIP menyajikan bagaimana

sebuah GeForce4 Ti4200 dapat berlari secepat GeForce Ti4600.

Saat ini seri GeForce4 Ti merupa-kan salah satu seri card papan atasyang mendukung fitur-fitur uta-

ma pada aplikasi grafis directx 8.1.Seluruh fitur ini tentunya mempengaruhikualitas grafis yang akan ditampilkanpada monitor Anda. Sebagai pemimpinseri, GeForce4 Ti 4600 mampu menjalan-kan seluruh fasilitas directx 8.1 dengankecepatan yang masih sedap dinikmatimata. Namun, bagaimana dengan sibungsu GeForce4 Ti4200?

Boleh dikata GeForce4 Ti4200 saat inimasih mampu menjalankan semua gamedengan kualitas gambar dan kecepatanyang optimal. Akan tetapi, card inisebenarnya sudah berada di ambang

batas performa jika seluruh fitur yangterdapat pada directx 8.1 dijalankan. Jikalevel ketidakmampuan ini sudah dirasa-kan, apa yang akan Anda lakukan, meng-upgrade? Hal ini tentu bukan solusi yangbersahabat. Lalu bagaimana dengan over-clock? Apakah GeForce4 Ti4200 memilikipotensi untuk menyusul GeForce4 Ti4600? Untuk lebih jelasnya, simak cara-cara dan tip berikut ini agar seluruhpotensi card GeForce4 Ti4200 dapat di-optimalkan dengan baik.

Card yang tepat untuk overclocking

Seringkali CHIP disodori pertanyaan,“Card saya dapat di-overclock sampaiberapa?” Pertanyaan yang sulit dijawab

jika belum mencoba sendiri. Namun,untuk mendapatkan hasil yang maksimalada beberapa hal yang harus Andaperhatikan dalam memilih sebuah cardGeForce4 Ti4200 yang sangat overclock-able :

VERSI CORE: Terdapat dua versi core yangberedar di pasaran, yaitu versi A2 dan A3.CHIP mencoba tiga card yang masing-masing memakai core A2 (ABIT) dan A3(ASUS, Albatron). Perbedaan yang diha-silkan memang tidak terlalu besar, na-mun sudah cukup membuktikan bahwacore A3 memiliki potensi overclock lebihbesar dibandingkan core A2. Tidak heranjika rekor clock core yang terpampang diInternet juga menggunakan core A3.

JENIS MEMORI: Card yang diyakini memi-liki potensi overclocking bisa diukur darirating memori yang dipakai. Rata-ratarating memori yang dipakai oleh produkyang memakai chipset GeForce4Ti4200adalah 4ns. Demi performa yang lebihlagi, ada beberapa produsen yang me-nyandangkan produk mereka denganmemori yang memiliki rating lebihtinggi, yaitu 3.6 ns atau 3.3 ns (TinyBGA). Tentu saja produk seperti ini di-jual dengan harga yang berada di atasrata-rata.

Selain itu, ada produsen yang menye-lipkan card dengan rating memori 3.6 nsdi tengah-tengah card yang sejenis denganrating memori 4ns. Biasanya card sepertiini dijual dengan harga 'biasa-biasa saja',dibanding jenis card sebelumnya yangterang-terangan menyebutkan memakairating memori 3.6 ns/3.3 ns. Mendapat-kan card 'selipan' ini, sayang sekali, lebihbergantung pada keberuntungan dantiming yang tepat saat Anda memesancard GeForce4 Ti4200 tersebut.

Bagi Anda yang memiliki card dengankapasitas memori 64 MB, kemungkinanclock yang bisa diraih lebih besar.Apalagi, seperti yang sudah disebutkansebelumnya, card-card selipan yang me-miliki rating 3.6 ns hanya berada padacard yang berkapasitas 64 MB.

CHIP mencoba sebuah card denganmemori 64 MB dan memiliki rating

Overclocking GeForce4 Ti4200

Meraih Identitas Ti4600

Ilust

rasi

: Adi

ta E

ko P

rase

tyo

Page 60: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

85AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

'hanya' 4 ns. Hasil pengujian memper-lihatkan bahwa clock memori card ter-sebut mampu mengimbangi clock me-mori card lainnya yang memiliki ka-pasitas memori 128 MB dengan rating3.3 ns.

JANGAN TERBUAI MEREK: Pada awalnyaCHIP hanya menguji dua card: AbitSiluro Ti4200 dan Asus V8420 Deluxe.Namun pada akhir pengujian CHIPdikejutkan dengan datangnya AlbatronGeForce4 Ti 4200 Turbo. Card ini memi-liki bentuk layout yang hampir samadengan Asus V8420 Deluxe, sehinggacukup menarik perhatian CHIP untukmenguji kemampuan overclocking-nya.Ketiga card ini memiliki kemampuanoverclocking yang berbeda-beda, bahkanmerk pendatang baru ini justru lebihmemiliki tenaga potensial untuk berlari.

Untuk itu, patokan merk tidak bisaselalu menjadi acuan utama dalammemilih sebuah card yang overclockable.Jika harga murah, memiliki rating memoriyang baik, tidak salah bukan jika Andamencoba kemampuan overclock-nya?

Amankan Card Anda!

Tantangan terbesar dalam setiap usahaoverclocking adalah bagaimana cara me-madamkan panas berlebihan yang tim-bul. Untuk itu kenali dulu titik-titik panaspada card Anda dan bagaimana usahapendinginannya.

CORE: Titik panas terbesar tentunya ter-letak pada chipset card itu sendiri. Me-mang setiap produk yang menggunakan

chipset GeForce4 Ti4200 sudah diper-lengkapi dengan heatsink yang cukupmemadai dalam perlakuan normal. Jikadiperlakukan tidak sewajarnya, sepertiyang akan dilakukan sekarang, sudahsepantasnya jika Anda memikirkan pen-dingin yang ekstra, minimal sekelasdengan apa yang biasa dipakai olehkakaknya, GeForce4 Ti4600.

Kali ini CHIP memilih heatsinkkeluaran Thermaltake. Heatsink ini se-cara bentuk memang tidak berbedadengan heatsink yang umum dipakaipada card Nvidia GeForce4 Ti4600.Perbedaan yang mencolok adalah bahanyang digunakan oleh heatsink ini, yaitutembaga murni. Hal yang harus diper-hatikan adalah heatsink ini cukup lunak,seperti sifat fisis tembaga pada umum-nya. Untuk itu berhati-hatilah, jangansampai heatsink ini terbentur, karenabenturan dapat mengakibatkan perubah-an pada permukaannya, yang berakibattidak sempurnanya heatsink ini melekatpada core.

MEMORI: Setelah core selesai diamankan,saatnya Anda memikirkan pendingin

untuk memori. Biasanya pendingin yangditambahkan hanya pendingin pasifberupa heatsink.

Saat ini Anda sudah dapat menemu-kan jenis-jenis heatsink mini di pasarandengan lebih mudah, terutama padatoko-toko yang memang berkonsentrasipada penyediaan perlengkapan over-clocking. Bahkan beberapa merk terkenaljuga sudah menyediakan varian produkkhusus untuk pendinginan memori VGAcard Anda.

Pemasangan heatsink ini sebaiknyamenggunakan lem thermal daripadamenggunakan double side tape. Memangdouble side tape lebih instan dibandingAnda menggunakan lem thermal, namundemi penghantaran panas yang lebih baikada baiknya Anda meluangkan waktu,minimal 12 jam, agar memori dan heat-sink Anda melekat secara sempurna.

Faktor-faktor penunjang dalammencapai performa maksimal

Keberhasilan overclocking tidak hanyabertumpu pada pendinginan dan cardyang dipilih. Berikut ini adalah faktoryang juga harus menjadi perhatian Anda.

Core

Memori

315

300

295

690

650

650

Aneka Pendingin: Inilah aneka pendingin yang bisa dipa-kai card Anda, mulai dari yang wajar hingga yang ekstrim.

Core A2, A3: Jenis core A3 (kiri) terbukti memiliki potensilebih baik dalam menaikkan clock.

Asus V8420 Deluxe (128 MB) Abit Siluro Ti4200 (64MB) Albatron Ti4200 Turbo (128 MB)

Grafik clockmaksimumTiap card:Merk bukan jami-

nan akan kenaik-

kan clock. Alba-

tron membukti-

kan hal ini.

Page 61: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

86 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Overclocking GeForce4 Ti4200

POWER SUPPLY: Perhatikan nilai daritegangan 3,3 Volt yang ditunjukkan didalam BIOS motherboard Anda. Jalur inimerupakan sumber daya bagi card AGPAnda. Nilai ini lebih baik jangan beradadi bawah nilai 3,3 karena daya yang disa-lurkan harus memuaskan kebutuhancard AGP yang di-overclock. Bahkan, jikamemungkinkan Anda bisa menaikkannilai tegangan ini sampai 3.5 Volt. Jikalebih, justru akan membahayakan kelang-sungan hidup komponen motherboardmaupun piranti lain seperti RAM dancard PCI Anda yang lain.

Cara menaikkan nilai ini bisa dilaku-kan lewat fasilitas peningkatan tegangandari BIOS/jumper motherboard (jikaada), atau lewat modifikasi tegangan pada

power supply (baca tulisan Tip & Trikedisi 6/2002).

PENGATURAN AGP CLOCK: Hal lain yangjuga bisa mempengaruhi kesuksesanoverclocking Anda adalah nilai clockAGP. Jika clock AGP Anda berada di atasangka 33Mhz, dikhawatirkan clock coreAnda akan lebih rendah dibandingkanpada saat Anda mengatur clock AGPtepat berada di angka 33MHz. Mot-herboard dengan chipset Intel memangmemiliki keuntungan tersendiri dalamhal ini. Rata-rata motherboard siapoverclock yang dirilis dengan mengguna-kan chipset i845/i850 ke atas memilikifasilitas AGP/ PCI clock yang tetap. Iniberarti berapapun FSB yang diatur, bus

AGP dan PCI tidak ikut dipengaruhi olehkenaikan FSB.

Jika kenaikan performa mendekatilinier yang menjadi sasaran Anda, makamenaikkan clock AGP juga bisa dicoba,sepanjang card Anda masih memberikantingkat kestabilan yang sama pada clockAGP 33MHz. Akibat yang ditimbulkanoleh kenaikan clock AGP ini adalah suhucore yang semakin meningkat. Jika jalanini yang Anda pilih berarti sistempendingin core juga harus ditingkatkanlagi. Menggunakan heatsink yang lebihbesar, watercooling, bahkan peltier bisamenjadi pilihan bagi Anda.

PENGARUH CLOCK MEMORI DAN CORE: Per-forma generasi GeForce2 sangatlah ber-gantung dari besarnya clock memoriyang diatur. Kenaikan clock pada corehanya membawa dampak sedikit padakenaikan performa. Generasi GeForce3justru memiliki sifat sebaliknya. Kenaik-an clock core justru membawa pengaruhlebih pada kenaikan performa dibandingmenaikkan clock memori. Sifat dari keduagenerasi sebelumnya ini bercampur da-lam generasi GeForce4. Dari pengujianyang dilakukan CHIP tampak bahwamenaikkan core dan memori membawa

3Dmark2001

Quake Demo001 (HQ1024,768)

11758

11149

10965

10512

255.1

244.5

241.3

231.5

■ Secara teoritis card dengan rating 4 ns

mampu berlari normal pada clock 500

Mhz, sedangkan 3.6 ns 556 Mhz. Dari sini

bisa didapat bahwa card dengan rating

memori 3.6 ns jelas dapat berlari lebih

kencang dibanding card dengan rating

memori 4 ns. Apakah card dengan memori

tiny BGA yang memiliki rating memori 3.3

ns lebih baik lagi? Tidak juga. Secara

teoritis memang clock yang dihasilkan

lebih tinggi, tetapi pada prakteknya

toleransi kenaikan memory Tiny BGA (Ball

Grid Array) tidak setinggi memory TSOP

(Thin Small Outline Packages). Perbedaan

yang ada hanyalah masalah pelepasan

panas dan konsumsi daya dari kedua

memory ini. Tiny BGA mengkonsumsi daya

lebih kecil dibanding

memori TSOP . Akibatnya,

panas yang dilepaskan

juga turut lebih rendah.

Inilah salah satu sebab

mengapa produsen VGA

akhir-akhir ini lebih me-

milih memori Tiny BGA

untuk mendampingi chip-

set-chipset terbaru yang

dirilis. Berkaitan dengan

masalah overclocking, pen-

dinginan memori Tiny

BGA tidak perlu seekstrim pendinginan

memori dengan jenis TSOP.

Secara keseluruhan, card dengan

memori Tiny BGA dan memori TSOP

mampu mencapai clock maksimum yang

sama, walaupun rekor clock memori mak-

simum masih dipegang oleh memori jenis

TSOP.

KNOW-HOW

»Tiny BGA vs TSOP

300/650 250/650 300/500 250/500

PengaruhCore danmemoriClock core danmemori memberikontribusi samapada performaGeForce4

Tini BGA dan TSOP : Kedua jenis memori yang kiniumum digunakan: Tiny BGA (kiri) dan TSOP (kanan).Perhatikan juga nilai access time-nya

Page 62: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

88 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Overclocking GeForce4 Ti4200

■ Pada edisi kemarin CHIP telah me-

nyinggung tentang penggunaan water-

cooling. Lebih jauh lagi, kini CHIP mencoba

memperkenalkan sistem pendingin de-

ngan menggunakan peltier.

Pada prinsipnya peltier hanyalah keping

alat bantu penyaluran panas secara cepat

dari satu sisi ke sisi lainnya. Pemindahan

panas ini dilakukan dalam waktu yang

sangat singkat sehingga menyebabkan sisi

yang satu menjadi sangat dingin, kontras

dengan sisi lainnya yang menjadi sangat

panas. Pemindahan panas ini dibantu oleh

daya listrik.

Pengumpulan panas di salah satu sisi

peltier harus disalurkan tentunya agar

peltier itu tidak menjadi rusak. Untuk itu,

penggunaan peltier sebagai sistem pen-

dingin primer harus tetap memakai sistem

pendingin sekunder sebagai alat penyalur

panas dari sisi panas peltier. Semakin baik

pendingin sisi panas peltier makin dingin

pula sisi dingin peltier.

Peltier yang digunakan kali ini adalah

peltier dengan daya 50watt. Sengaja CHIP

memakai peltier dengan daya yang tidak

besar demi menghindari terjadinya embun

akibat pendinginan yang berlebih oleh

peltier. Pendingin sekunder yang dipakai

juga tidak 'seram', hanya memakai heat-

sink tembaga keluaran Thermaltake untuk

GeForce4. Agar panas lebih tersalurkan

ditambahkan pula satu fan lagi tepat di

atas heatsink ini. Untuk menghidupkan

peltier dipakai sebuah power supply

tambahan agar jalur 12 V pada power

supply utama tidak terbebani oleh

pemakaian peltier

Hasil yang dicapai cukup memuaskan.

dengan menggunakan sistem ini CHIP

berhasil menembus clock yang lebih

tinggi lagi pada card Asus V8420 Deluxe.

Sebelumnya dengan menggunakan pendi-

ngin biasa CHIP hanya mencapai clock

300/650 (core/memori). Kini dengan

menggunakan peltier clock yang diraih

adalah 315/660 Mhz. Mengganti sistem

pendingin sekunder dengan yang lebih

baik lagi dipercaya bisa mendobrak

benteng clock yang telah dicapai ini.

pengaruh yang seimbang pada kenaikkanperforma.

Dari tabel yang diberikan, Anda dapatmelihat perbandingan dari menaikkancore, memori, dan gabungan keduanya.Dari tabel tersebut dapat disimpulkanbahwa pengaruh kenaikan core maupunmemori mengambil porsi yang samadalam hal kenaikan performa secarakeseluruhan.

Apa keuntungan dari sifat ini? Bilasalah satu clock core atau memori tidakdapat dinaikkan lagi, Anda masih bisamendapatkan kenaikan performa yanglinier dengan hanya menaikkan salahsatu dari kedua clock tersebut. Misalkansaja karena masalah pendingin coreAnda tidak bisa dinaikkan lagi. Memaksaclock core untuk berlari lebih lagi

tentunya berbahaya bagi keselamatancard Anda. Hanya dengan menaikkanclock memori, card Anda masih bisabertambah lagi laju performanya, tidaktertahan dengan berhentinya kenaikkanclock core. Hal ini dapat berlaku jugasebaliknya.

PLATFORM YANG DIGUNAKAN:Prosesor : AMD AthlonXP 1600+ @ 1.75Ghz

Heatsink : Thermal Right AX7

Mainboard : ABIT KX7-333

Memori : Winbond PC3200, 256 MB

Harddisk : Seagate ATA V 40GB

Power Supply : Enlight 340 Watt (Modded)

CHIP sengaja memilih platform AMDsebagai perwakilan dari sistem PC denganperforma menengah ke atas. Hal ini

dilakukan dengan asumsi bahwa pembelicard GeForce4 Ti4200 tentunya menggu-nakan PC dengan performa menengah keatas. Sedikit usaha overclock pada prose-sor dilakukan agar masalah CPU limitedbisa dihindari seiring dengan kenaikkanperforma pada card GeForce4 Ti4200.

Kesimpulan: GeForce4 Ti4200 atauTi4600?

Hasil yang dicapai CHIP cukup mem-buktikan bahwa card GeForce4 Ti4200sebenarnya mempunyai potensi yang biladigunakan, mampu mencapai puncakperforma yang mendekati bahkan mele-bihi performa sang jawara GeForce4,yaitu GeForce4 Ti4600. Untuk itu tentu-nya dibutuhkan sedikit usaha.

[email protected] c

UrutanpemasanganPeltier:1. Gunakanbusa sebagaipencegah kon-densasi.2. Copper Platesebagai heat-spreader.3. Peltier de-ngan permuka-an dingin dibawah4. Pendingindari permukaanpanas peltier.

1

3 4

2

KNOW-HOW

»Pendingin Ekstra Pada Card Anda

Page 63: 10-2002

Foto

: P. M

enze

l/Fo

cus

Age

ntu

r, B.

ller,

D. K

lein

, K. W

eich

brod

t

Bukan tentara perang bintang:Robot astronot seperti Robonaut yangdikembangkan oleh NASA ini akanmengambil alih tugas berjalan-jalan diluar angkasa yang penuh risiko.

90

CHIP | OKTOBER 2002

Page 64: 10-2002

Robot dengan helm warna emasini dipersiapkan untuk bertugasdi luar angkasa. Walaupun

sangat mirip, ia bukanlah tentara klondari Star Wars, melainkan robot cipta-an NASA yang nyata.

Di luar angkasa, fiksi ilmiah mulaimenjadi kenyataan. Jika nanti NASA mengirimkan Robonaut keluar angkasa, ia akan mengambil alih tugas-tugas berbahaya darikolega manusia yang dapat bereaksi dengan cepat dan tepatdalam situasi tak terduga.

Dengan susah payah para insinyur NASA mengajarinyamenggunakan tangannya yang berjari empat untuk kadangmemegang dengan hati-hati dan kadang mencengkeram dengankencang. Di mana ia memegang ditunjukkan oleh kamera stereodi balik matanya.

Saat dibutuhkan, setiap gerakan harus tepat agar tidakmembahayakan kolega manusia, misalnya ketika ada pintu yangmacet di stasiun antariksa atau jika mendadak ada yang perludireparasi di bagian luar. Berbeda dengan para astronot yangharus mempersiapkan diri selama berjam-jam untuk berjalan-jalan di luar, Robonaut bisa langsung ke luar dan bekerja.

George Lucas belum pernah mengalami masalah dengan halitu dalam film-filmnya, karena dibantu Computer Graphics.Sebaliknya, NASA hingga kini masih mengalami kesulitanuntuk mengganti manusia dengan robot. Selama ini paraastronot merupakan pahlawan bangsa. Namun, pengembanganteknis berbeda dengan mitos ini.

Di lembaga-lembaga penelitian di seluruh dunia parailmuwan berusaha melengkapi robot dengan kecerdasan danketerampilan yang cukup, agar dapat melakukan tugasnyasecara mandiri.

Sekarang NASA pun sudah sejauh itu: Tugas-tugas yangberisiko rencananya tidak lagi dilakukan oleh manusia,melainkan oleh Robonaut. Di bumi pun banyak pekerjaanmenanti generasi robot masa kini dan mendatang: Padareruntuhan setelah terjadi bencana, juga pekerjaan sehari-hariyang tak menyenangkan atau berbahaya. Mesin-mesin cerdas

CHIP | OKTOBER 2002

91AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Pengembangan Robot oleh NASA

SEBUAH ROBOT BELAJAR BERJALAN

Tidak di satu bidangteknik pun

kesenjangan antarafiksi dan realita

semakin menjauhseperti pada

pengembangan robot.Para ilmuwan bekerjakeras untuk membuatrobot-robot yang kakumenjadi lebih cekatan

dan lebih cerdas.

Robo-Salamander: Robotberkaki empat milik RalphBreithaupt bergerak-gerakselama 1 menit sambilmembuat foto sendiri. Setelahberpikir, ia mulai berjalan.Dengan jaringan neuron yangdimilikinya, ia mampumempelajari situasi dalambeberapa menit.

RobonautRobot Astronot

k

tersebut memiliki masa depan cerah sebagai robot layanan jasadan perawatan.

Fraunhofer Institut Autonome Intelligente System (AiS) diJerman termasuk lembaga penelitian terpenting dalamteknologi robot. Di puri Birlinghoven dekat St. Augustin, parailmuwan menghidupkan robot-robot ciptaan mereka.Spesialisasi mereka: Robot tanpa kabel yang melaksanakantugasnya secara mandiri.

Pintu-pintu kaca yang besar membuka secara otomatis disebagian besar koridor Fraunhofer Institut. Kurt dapatmembukanya dengan sinyal radio sehingga mampu bergerakbebas dalam gedung. Dengan enam rodanya ia tidak sepertirobot yang kita bayangkan. Ia lebih mirip mobil remote control.Tetapi, Kurt dapat mencari jalan sendiri tanpa bantuan dari luar.

Page 65: 10-2002

Kurt adalah singkatan dari Kanal-Untersuchungs-Roboter-Platform (platform robot pemeriksa saluran). Awalnya iamemang dirancang untuk melacak kerusakan dalam saluran-saluran limbah. Seiring berlalunya waktu, para penelitimenyadari bahwa untuk medan yang tidak nyaman tersebut adametoda bergerak yang lebih tepat dibanding roda. Kurtdialihtugaskan: Sebagai platform tes segala tujuan, ia bekerjauntuk penelitian dan pelatihan.

Kini sebuah mesin mirip ular menjadi pilihan untuk bekerjadalam pipa-pipa yang licin. 'Makro' adalah robot sepanjang 2 mdengan berat 50 kg, yang seperti kereta cepat memiliki 2lokomotif—bisa bergerak maju dan mundur. Dua buah sensorinframerah dan sebuah sensor gelombang ultra, sebuahproyektor laser, dan dua kamera dalam kepala ularmemungkinkan orientasi dalam saluran pembuangan.

Pada sebuah lapangan rumput di Birlinghoven parapengembang telah membangun tiruan sebuah bagian sistempembuangan, di mana robot yang bergerak setengah merayapsetengah melaju ini diujicoba. Karena sisik ular sulit ditirusecara mekanik, roda-roda kecil dipakai untukmempermudah gerakan reptil buatan tersebut.

Sekarang ini baru tercipta sebuah prototipeyang berjalan-jalan dalam pipa-pipa beton. Versiakhirnya nanti akan dilengkapi dengan optiklaser agar dapat sekalian memeriksa kerusakanyang ditemukan. Selain itu, ia akan kedap air danaman dari ledakan—untuk mengantisipasi gas-gas busuk.

Robot serupa juga direncanakan dapatmencari korban yang tertimbun reruntuhansetelah terjadi gempa bumi, misalnya. Peristiwa11 September menunjukkan bahwa hingga kinibelum ada robot yang dapat ditugaskan padakasus setelah bencana, demikian menurut Dr.

CHIP | OKTOBER 2002

92

Kepala tim dengan penendang: Dr. Ansgar Bredenfeld danrekan-rekan kerjanya mengajari robot bermain sepakbola. Berkatsensor-sensor yang terpasang, mereka dapat berorientasi padalapangan dan mengenali bola. Robot pemain bola iniberkomunikasi satu sama lain, memberitahukan posisi dan hasilpengamatan masing-masing, sehingga membangun permainanposisi. Robot-robot pertama yang bekerjasama telah digunakandalam industri—tetapi di sana mereka tidak boleh bermain.

Notebook

sensor inframerah

Perangkat penembak dengan sensor bola

Encoder sudut kamera

Lengan teleskopik

Ular saluranlimbah: IlmuwanHermann Streich dan Dr. BernhardKlaassen denganrobot ‘Makro’ ditempat tes untukrobot saluran.Ularnya dilepaskanke dalam sistem pipa dan harusmenemukankerusakan yang ada secara mandiri.

PEMAIN BOLA

Kamera 360 derajat

Bernhard Klaassen dari AiS. Penggunaan perangkat semacamitu akan sangat bermanfaat, tetapi pengembangannya masihsulit dan membutuhkan banyak waktu serta penelitian—walau-pun gagasannya sudah ada, dananya tidak tersedia.

Robot rumit yang bertindak mandiri tanpa kendali jarakjauh tidak dapat dibuat dengan pemrograman biasa. Sang robotsendiri yang harus mempelajari keahliannya dengan benar.“Saya mengajari dengan memberi hadiah dan hukuman,” katafisikawan Ralph Breithaupt menjelaskan cara belajar robotnya.Dalam prakteknya, robot mendapat 100 poin minus jika iamenabrak dinding, dan mendapat poin plus untuk setiaplangkah belajar yang membawanya lebih dekat ke tujuan.

Metoda pendidikan yang tepat bagi robot yang hanyamendapat satu set kecil pola perilaku standar ini diberi namasistem ‘Reinforcement.’ Melalui jaringan neuronal, robot jugabelajar melakukan pekerjaan yang lebih menuntut.

Robot-robot Breithaupt merupakan mesin-mesin berkakiempat, enam, atau delapan. Salah satu latihan yang sederhanaadalah berjalan lurus, yang didemonstrasikan oleh robot mirip k

Page 66: 10-2002

Proyek ini dan banyak proyek saingan lainnya mendapatkucuran dana dari NASA. Para pengembang dan robot-robotmereka secara berkala diundang ke Texas untuk mendemons-trasikan kemampuan robot di medan yang belum dikenal.Susunannya seperti di lapangan golf, melalui rintangan demirintangan. Tetapi di sini rintangannya sangat bervariasi,sehingga belum ada robot yang berhasil mengatasi semuanya.

Dr. Frank Kirchner—yang sering terlihat melatih ‘Scorpion’-nya di tepi sungai Rhein di Bonn—memiliki kesempatan yangbaik. NASA berencana untuk mengirim kendaraan sejenis Rover

ke Mars. Kendaraan ini dapat mengangkut Scorpion, yang akanditurunkan bila kendaraan beroda tidak lagi dapat melanjutkan.Untuk meningkatkan stabilitas, Scorpion dibuat berkaki dela-pan, sehingga tidak kehilangan keseimbangan ketika kaki-kakidepannya digunakan sebagai tangan—misalnya untuk meng-ambil contoh batuan.

Robot yang mampu bekerja dengan cekatan jauh dari bumidikembangkan di Institut untuk Teknologi Robot dan Meka-

salamander. Hewan buatan ini memiliki empat kaki, ototpunggung buatan yang dapat bergerak, dan sebuah kameraterintegrasi. Tugasnya didapat dari program singkat C++.Setelah dijalankan, ia bergerak-gerak selama 1 menit sambilmengambil foto. Ia mengenali kemungkinan bergerak apa yangada dan apa akibatnya. Setelah menghitung selama 60 detik,mesin elektroniknya berbunyi dan ia berjalan lurus. Kakinyabelajar berjalan melalui algoritma genetik. Sebuah PC membu-tuhkan 1,5 hari untuk menghitung program ‘berjalan lurus.’

Metoda belajar Reinforcement juga memiliki kelebihan, dimana robot dapat mengatasi kom-plikasi, misalnya jika salah satukakinya macet. Robot Salamandertetap dapat bergerak maju, meski-pun semua kakinya macet. Ia akanmenggunakan cara bergerak yanglain: Merayap. Ini membuat fisika-wan berspekulasi tentang evolusi:Seekor ikan akan dapat merayap didarat dengan bantuan otot pung-gung dan sirip-siripnya. Langkah-langkah evolusi semacam itu dapat disimpulkan melaluiteknologi robot—walaupun fosil-fosilnya belum ditemukan.

Dari pengamatan alam pun para ilmuwan di Birlinghovensering mendapatkan inspirasi untuk pengembangan robotmereka. Cabang penelitian ini disebut Biomimetika yangmenjadi dasar penciptaan mesin berkaki delapan bernama‘Scorpion.’ Robot ini berprospek untuk ditugaskan dalam misike Mars untuk eksplorasi medan yang tidak nyaman.

CHIP | OKTOBER 2002

94 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Pengembangan Robot oleh NASA

Robot Mars: Dr. FrankKirchner berlatih denganrobot ‘Scorpion’-nyauntuk misi ke planetMars. Robot yang mampuberjalan lebih jauh dimedan tidak nyamangurun Texas memilkiprospek yang baik untukdisertakan dalam misitersebut.

Kami menginginkankeadaan seperti jamanRomawi Kuno, tetapi denganrobot sebagai budaknya

Professor Gerd Hirzinger, DLR

»

»

k

Page 67: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

96

Sensitif: Tangan 4 jari dari DLR dapat‘merasakan’ melalui sensor dan pengaturtorsi, apa dan bagaimana ia harusmemegang. Dengan gambar stereo danforce-feedback, informasi ini diteruskankepada operator di pusat kendali.

TELEPRESENCE DENGAN TANGAN 4 JARI

1769 Orang TurkiOtomat catur memang sebenarnya‘tipuan,’ tetapi mendoku-mentasikan impian lama manusiamengenai mesin-mesin cerdas.

1959 Robot lenganUnimation membangun robotpertama untuk industri mobil.Tahun 1978 ia diprogram untukmerakit segalanya.

1968 Truk berjalanSebuah komputer mengendalikangerakan keempat kaki kendaraanberpenumpang dari General Electricyang dikembangkan untuk Pentagon.

1997 Mars RoverPada misi Pathfinder NASA,robot yang mampu bergerak dilapangan mengambil foto danmelakukan pemeriksaan ilmiah.

PERKEMBANGAN ROBOT

tronika di Lembaga Penerbangan dan Penerbangan AntariksaJerman (DLR, seperti LAPAN atau NASA) di dekat Muenchen.Namun, Prof. Gerd Hirzinger mengambil titik tolak yangberbeda. Ia ingin membuat mesin-mesin lebih cerdas melaluisistem sensor, bukannya membiarkan para robot belajar sendiridengan kecerdasan buatan.

Feedback sinyal memungkinkan robot menyesuaikan diridengan cepat pada situasi yang berubah. Lengan dan tanganbuatan yang dikembangkan di DLR tidak memiliki banyakkesamaan dengan robot pada ban berjalan dalam industri.Mereka tahu persis apa yang mereka lakukan. Di sampingbanyak sensor, mereka memiliki sebuah pengatur torsi yangmemberi kemampuan meraba yang baik. Mereka merasakantekanan yang mereka berikan pada lingkungan dan jugamengenali resistensi yang didapat.

Sebaik apa hal itu telah berfungsi, didemonstrasikan olehHirzinger dengan tangan robot berjari empat—sebuah objekkebanggaan institutnya. Tangan robot ini tidak hanya dapatmemegang gelas dengan hati-hati, tetapi juga menangkap bolayang dilemparkan oleh Hirzinger kepadanya. “Kontrol realtimemerupakan tema yang sangat menarik,” demikian komentarHirzinger sambil memandang “penangkap bola”-nya denganbangga.

Gambar bola yang ditangkap oleh sebuah kamera diprosessecara realtime, lintasannya diperkirakan dan tangan ditempat-kan ke posisi yang tepat. Kapan ia harus mencengkeramdiketahui dari torsi yang dicatat oleh sensor. Tangan robotmemang belum dapat bersaing dengan tangan manusia, tetapimampu menggantikan tangan astronot dalam pakaian antariksayang serba tebal. k

Page 68: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

97AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Pengembangan Robot oleh NASA

Hampir seperti buku bergambar:Peter Menzel (foto) dan FaithD'Aluisio (teks) menunjukkanjalan ke mesin cerdas. Lebih dari100 robot diperkenalkan dalamgambar-gambar yang menarik.Selain itu ada wawancara denganpara penciptanya. Detil teknistidak terlalu penting dibandinggagasan dan visi pribadinya.

Informasi lebih jauh tentang robothttp://www.fraunhofer.de/english/profile/institute/ais/http://www.robotic.dlr.dehttp://vesuvius.jsc.nasa.gov/er_er/html/robonaut/robonaut.html

TIP BUKU

Ringan dan mudahbergerak: Dengan tujuhbuah sendi, robot lenganbaru dari DLR dapatbergerak sebebas lenganmanusia. Untuk tugas diluar angkasa ia dapatdipasang berbagai ‘senditangan.’

TANGAN ROBONOT

1999 AiboMainan hi-tech Sony adalahrobot yang mampu belajaruntuk siapa saja. Sekarangsudah generasi ketiga.

2000 Kismet Berkat kecerdasan buatan,robot MIT mengenali emosimanusia dan dapatmengekspresikan emosi.

Tindakan mandiri oleh robot lengan di angkasa luar terbataspada beberapa tugas rutin. Pada prinsipnya, gerakannyadikendalikan dari bumi. Namun, di sini pun digunakanteknologi tinggi: Operator di pusat kendali mendapatkan kesanlangsung melalui sinyal stereo dan force-feedback mengenai apayang dilakukan oleh robot. Dengan tangannya sendiri dalamsarung tangan data ia merasakan apa yang diraba oleh robot.Para peneliti menyebutnya ‘Tele-Presence.’

‘Teknologi informasi mendapatkan momen kebangkitanbaru dalam kombinasinya dengan teknologi mesin danelektronik,’ menurut Hirzinger yang yakin bahwa masa depanbukan hanya milik teknologi informasi. Para peneliti di DLRtelah mengirim robot pertama mereka ke luar angkasa padatahun 1993 dan sekarang pun masih yakin, mereka berada didepan NASA dan para insinyurnya.

Selain kepala, badan bagian atas, dan sebuah kaki untukdocking di stasiun antariksa, Robonaut NASA juga memilikidua lengan dan tangan dengan lima jari. Memang tampaklebih mirip manusia, tetapi kalah dalam hal kemampuandari robot tangan empat jari milik DLR. Dua tahun menda-tang akan digunakan jenis lengan baru dari DLR di stasiunantariksa internasional ISS. Seperti manusia, ia memiliki 7tingkat kebebasan (gambar di samping) sehingga ia jugadapat bergerak sebaik manusia.

Meskipun dikembangkan untuk penggunaan di luarangkasa, robot-robot ini juga akan mempermudah peker-jaan di bumi. Berdasarkan bayangan Gerd Hirzinger, robotakan mengambil alih semakin banyak pekerjaan manusia.‘Visi kami adalah menciptakan kondisi seperti di masaKerajaan Romawi Kuno, tetapi bukan dengan budak-budakmanusia, melainkan dengan robot.’ Dalam 10-20 tahun,demikian perkiraan Hirzinger, robot pelayan dapat men-dampingi manula atau orang cacat 24 jam sehari.

Teknik bedah juga akan berubah dengan adanya robot,yang tak lama lagi mampu melakukan operasi yang lebihrumit dibandingkan sekarang ini. Pada bedah minimal,berkat tele-presence yang akurat, dokter hanya perlu meng-gerakkan satu tangan untuk membiarkan robot tanganmelakukan operasi melalui lubang kecil.

Apabila nanti manusia mulai bekerja sama dengan robot,dibutuhkan banyak kecermatan. Penelitian luar angkasatelah menciptakan soft-robot yang tidak bertindak secarakaku, melainkan juga dapat ditekan ke samping denganlembut oleh para kolega manusianya. Orang Jepangmengambil jalur yang berbeda: Mereka meningkatkanakseptansi robot dengan menjadikannya teman bermain.Robot hiburan seperti ‘Aibo’ dari Sony merupakan perintisuntuk robot dalam kehidupan sehari-hari.

[email protected] (MF) c

Page 69: 10-2002

100

CHIP | OKTOBER 2002

100

soft

war

eINDEKS

Tes Individu:12 Software baru

CHIP-CD Highlights:Software utama bulan ini

Game:Mafia

Game:Prince of Qin

Game: Beach Life, SkateboardBig Scale Racing, Celtic Kings,Moonbase Commander

Tes: Audio-Encoder: Banyak Musik Hemat Tempat

130

128

124

118

114

106

■ Rencananya, penerus Office XP ini akan dirilis

pada pertengahan tahun 2003 nanti. Demikian

informasi yang disampaikan oleh Jeff Raikes, wa-

kil presiden Microsoft Group.

Software ini menawarkan dukungan penuh

terhadap salah satu standar fungsi Internet, Ex-

tensible Markup Language (XML) dan merupakan

pengembangan dari strategi .NET Microsoft. Me-

lalui XML, pengguna Office dapat mengakses data

lokal maupun data online dengan porsi yang

sama tanpa membutuhkan setting tambahan.

Selain itu, XML dapat mempermudah integrasi

dokumen Office ke dalam beragam software bis-

nis lainnya. Konsep integrasi aplikasi Office dan

Internet inilah yang menjadi salah satu feature

utama versi terbaru paket Office ini.

Office 11 juga menawarkan beragam fasilitas

online yang dapat dinikmati dengan biaya ter-

tentu. Koneksinya menyatu erat dengan layanan

.NET. Dokumen yang disebut Structured Docu-

ments dapat mempermudah pengolahan dan ma-

najemen data secara terpusat dan tersedia se-

buah template katalog untuk semua program

Office melalui .NET-Service. Selain itu, paket ini

kini sudah mengintegrasikan sebuah fungsi scan-

ner tulisan tangan. Office 11 tetap dapat di-pro-

gram dengan Visual Basic for Applications (VBA).

Sementara, VBA script yang lama juga dapat ber-

jalan dengan routine .NET.

Jadwal untuk Office 11 pun cukup ketat.

Rencananya, Microsoft akan merilis Preview Beta

antara bulan September dan November ini. Versi

ini sudah mencakup semua feature barunya dan

kemungkinan hanya membutuhkan perubahan

kecil saja. Di awal 2003, Microsoft akan melanjut-

kannya dengan merilis Broad Reach Beta versi

final. Versi ini akan ditawarkan kepada pelanggan

bisnis Microsoft.

Namun, penamaan Office baru ini ternyata

masih belum mencapai titik temu, seperti yang

diungkapkan oleh salah seorang pengembang Mi-

crosoft, Woody Leonhard. Nama yang diinginkan,

"Office.NET", ternyata sudah digunakan oleh pe-

rusahaan lain. Walaupun belum dipatenkan, Mi-

crosoft juga terbentur menggunakan nama "Next

Generation Office". Bahkan, nama yang sekarang

digunakan, “Office 11” pun masih belum tuntas.

[email protected] (MM) c

Paket Office Terbaru dari Microsoft

Versi 11: Integrasi Office dan InternetMicrosoft semakin memacu strategi .NET mereka. Salah satunya, lewat paketOffice berikutnya, yang bakal dirilis dengan standar Web XML.

Foto

: E. B

eier

le; C

ompo

sin

g: H

. Fu

chsl

och

Page 70: 10-2002

dukung dan co-

dec terbaru.

Melalui fea-

ture Smart Juke-

box, pengguna

dapat melakukan

p e r s o n a l i s a s i

dengan lebih le-

luasa terhadap

koleksi file multi-

media-nya, mulai

dari manajemen

file, fungsi lib-

rary, hingga proses burning.

Namun perlu diperhatikan,

mengingat masih rilis beta,

software multimedia ini pasti

masih menyimpan sejumlah ke-

salahan pada feature dan fasi-

litasnya. Merujuk kepada hal

tersebut, Microsoft memberi-

kan sejumlah saran penting dan

rekomendasi yang tersaji di file

readme atau di website-nya.

Untuk versi final, rencananya

Microsoft akan merilisnya seki-

tar akhir tahun ini.

Harga: Freeware

Info: www.microsoft.com

CHIP | OKTOBER 2002

101AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berita & Trend

BUKU BULAN INI

33 Panduan praktis menjadiseorang EDP atauadministrator jaringanMateri yang dibahas dalam buku iniditujukan bagi Anda yang inginmempelajari administrasi Windows2000 Server untuk diterapkan padasistem jaringan yang sederhana.Walaupun tidak membahas secaradetail dan tidak mencakup semuakemampuan Windows 2000 Server,justru buku ini sangat cocok bagipemula atau mereka yang inginmenjadi EDP atau administratorjaringan berbasis Windows 2000Server, karena tersaji lewat ulasanyang mudah dipahami.

KOMENTAR SINGKAT

Akses Data OnlineDengan Office 11, kini penggunabukan saja dapat membuka datalokal, namun juga data online,sehingga memungkinkan penggunauntuk mengakses datanya kapan-pun dan dimanapun Ia berada.Sebenarnya konsep dan teknologiakses data secara online yangdiimplementasikan Microsoftterhadap paket Office terbarunyaini, bukanlah hal yang sama sekalibaru. Sekitar dua tahun yang lalu,paket Office lain bernama ThinkFreeOffice dengan Cyberdrive-nya sudahmenerapkan hal yang serupa,bahkan ditambah dengan dukungandan fleksibilitas multi-platform.

MMiiccrroossoofftt WWiinnddoowwss22000000 SSeerrvveerr488 halaman,Ir. Sudantha WirijaPT Elex MediaKomputindoRp 49.800

Bayu Widhiatmoko, Editor Multimedia

Opera 7 -Presto Project

BergegasMenyusulBerusaha untuk tetap bersan-

ding dengan IE 6 dan Netscape

7, para programmer dan pe-

ngembang Opera kini tengah di-

sibukan dengan suatu proyek

yang bertajuk Presto. Sebuah

kata yang diambil dari dunia

musik yang berarti tempo yang

cepat atau konstan.

Mengacu kepada artinya ter-

sebut, proyek Presto diharapkan

akan menghasilkan versi ter-

baru browser Opera yang lebih

cepat dan stabil dalam menyaji-

kan halaman website. Tentunya

dengan tidak melupakan pe-

nekanan terhadap besar re-

source PC yang dibutuhkan.

Info: www.opera.com

Windows Media Player 9 Series Beta

Dimensi Baru Multimedia

Meski masih bertajuk rilis Beta,

namun para pengembang Mi-

crosoft telah merilis versi ter-

baru Windows Media Player dan

menyediakan download gratis

di website-nya.

Menggabungkan sisi perfor-

ma dan fleksibilitas, tampaknya

rilis terbaru software multime-

dia ini lebih memudahkan peng-

guna untuk mengeksplorasi file

multimedia. Selain lebih meya-

kinkan dengan interface-nya,

kini dukungan terhadap file-file

audio dan video terasa lebih

mantap dengan komponen pen-

Sum

ber

: Gfk

Pan

el S

ervi

ces

Con

sum

er R

esea

rch

Gm

bH

Musik

Data

Game

Software

Foto / Video

Lain-lain

Dengan MP3: Dari jumlah CD yang dibakar, lebih dari setengahnya berisi

musik. Tidak heran apabila industri audio selalu mengembangkan sistem

proteksi yang baru.

MENG-COPY CD ?

55%

15%

13%

8%

6%

3%

Apakah yang dibakar ke CD?

CorelDRAWGraphics Suite 11

Kini Mandiri

Seiring versi terbarunya, paket

grafik CorelDraw tersedia seba-

gai produk yang stand-alone.

Versi 11 ini menyajikan se-

jumlah fasilitas baru, diantara-

nya elemen grafik untuk peng-

gunaan berulang, perluasan

tool-tool pendukung, kompati-

bilitas dengan aplikasi pengolah

grafik lainnya, fungsi preview

yang diperluas dan fasilitas efek

yang kian mengesankan. Selain

itu, berusaha bersaing dengan

nama besar Macromedia lewat

produk Flash-nya, kini Corel te-

lah mengembangkan RAVE 2.0.

Harga: US$399

Info: www.corel.com

Page 71: 10-2002

102

CHIP | OKTOBER 2002

nyediakan prosesor yang cukup

kencang dan memori minimal

128 MB, mengingat Knoppix ti-

dak menggunakan hard disk

sehingga ketergantungan ter-

hadap memori utama sangatlah

tinggi. Sebenarnya, Anda dapat

menyediakan partisi Linux swap

ataupun 'memaksa' Knoppix un-

tuk menggunakan partisi DOS

sebagai swap. Namun, kedua

proses ini harus dilakukan se-

cara manual. Jika Anda memiliki

beberapa hard disk, maka Kno-

ppix akan membuat shortcut ke

setiap hard disk pada desktop.

Proses mounting dapat dilakukan

pada properties dari shortcut tadi.

Pada sistem uji CHIP yang

menggunakan prosesor 1 GHz

dan memori 384 MB tanpa par-

tisi swap, Knoppix dapat berja-

lan dengan sangat mulus. Bah-

kan proses booting-nya dapat

menyaingi distro Linux biasa.

Proses akan berjalan sedikit

lambat jika Anda meload ba-

nyak aplikasi yang berat pada

waktu yang bersamaan. Sebe-

narnya, hal ini tergantung ke-

pada kecepatan CD ROM yang

digunakan. Semakin cepat, ten-

tunya akan semakin baik.

Pengenalan hardware yang

dimiliki pada Knoppix juga ter-

golong memuaskan. Video card

terbaru sekelas GeForce 4 sudah

dikenali dengan baik. Berbagai

network card juga dapat diini-

sialisasi sekaligus melakukan

konfigurasi jaringan dengan

baik. Sayangnya, kesulitan mu-

lai terjadi pada saat inisialisasi

sound card. Beberapa sound

yang digunakan CHIP tidak bisa

digunakan karena masalah kon-

figurasi, setting dan driver.

Kesimpulan CHIP

Tidak bisa dipungkiri bahwa

komunitas Linux dengan Open

Source-nya memang selalu tam-

pil dengan inovasi dan kreativi-

tas tinggi. Sudah banyak distro

Linux yang hadir dengan gaya

tersendiri dan Knoppix adalah

salah satunya. Cocok untuk An-

da yang menginginkan distro Li-

nux yang mudah digunakan

atau untuk Anda yang ingin

mengenal Linux tanpa harus

repot melakukan instalasi.

Pemakai yang sudah mahir

mungkin akan 'membenci' ke-

terbatasan media CD yang tidak

bisa ditulis ulang, sehingga kon-

figurasi yang sudah pernah di-

buat akan lenyap seketika sete-

lah sistem di-restart. Namun,

dengan pembelaan bahwa Li-

nux termasuk sistem operasi

yang 'jarang hang', maka proses

konfigurasi mungkin tidak akan

terlalu sering Anda lakukan.

Saran CHIP, CD ROM drive yang

cepat akan memaksimalkan per-

forma Knoppix Anda.

■ CHIP mencoba salah satu

distro Linux terbaru yang tergo-

long sangat unik bernama Kno-

ppix dan merupakan distro yang

hanya terdiri dari sebuah CD.

Uniknya, Knoppix dapat

langsung dijalankan dari CD

tersebut. Sediakan saja PC yang

dilengkapi dengan sebuah CD

ROM Drive. Masukkan CD Kno-

ppix dan lakukan proses booting

seperti biasanya. Berdasarkan

pengalaman CHIP, waktu loa-

ding yang dilakukan Knoppix ini

cukup cepat, bahkan tergolong

cepat untuk sebuah sistem ope-

rasi yang di-load sepenuhnya

dari sekeping CD. Bahkan, kece-

patannya saat dibandingkan de-

ngan distro Linux biasa maupun

Windows, terbilang sangat me-

yakinkan.

Knoppix akan langsung ma-

suk ke X Window dengan inter-

face KDE 3.0.3, dengan menggu-

nakan kernel 2.4 yang telah

dikenal banyak pengguna Linux

Knoppix 3.1

Linux Tanpa Hard Disk!

karena mendukung kompatibili-

tas hardware yang tergolong

sangat baik.

Dari sisi aplikasi yang ter-

sedia juga terbilang cukup leng-

kap, mulai dari aplikasi multi-

media seperti xmms, aplikasi

grafis GIMP, aplikasi Internet

dan jaringan, paket Office de-

ngan OpenOffice, berbagai apli-

kasi programming dan tentunya

aplikasi game standar Linux.

Emulator Windows Wine juga

disediakan, walaupun kemam-

puannya belum dapat melakukan

emulasi Windows environment

dengan baik dan sempurna.

Kebutuhan hardware mini-

mum yang diminta oleh Knop-

pix sebenarnya tidak terlalu

tinggi. Sebuah prosesor 486 de-

ngan memori minimal 16 MB

(untuk mode console) sudah

mencukupi. Saran CHIP, untuk

Anda yang ingin menikmati Li-

nux dengan berbagai keindahan

grafisnya, setidaknya harus me-

Menanggapi berbagai anggapan bahwa Linux lebih cocok untuk para "geek" dan masih sulitbagi pengguna pemula, para pembuat distro Linux semakin terdorong untuk membuat Linuxyang kian user friendly.

Syarat sistem operasi: Layaknya Distro Linux lainnya, Interface desktop distro

Linux Knoppix dilengkapi dengan aplikasi dan komponen pendukung.

Programming Klaus KnopeerWebsite www.knopper.net/

knoppix/index-en.html

PERSYARATAN MINIMALProsesor Intel Compatible

CPU (i486 keatas) VGA Standard SVGAMemori 16 MB (Teks)

128 MB (X-Window)CD-ROM 8X CD-ROM driveLain-lain Mouse, Serial/PS2

INFO

Page 72: 10-2002

104

CHIP | OKTOBER 2002

McAfee VirusScan 7.0

Selain PC, Kini PDA

Tersedia untuk pengguna ru-

mah dan kantor, McAfee merilis

paket Home Edition, Professional

dan Professional Pack, dengan

harga masing-masing US$50,

US$60, dan US$170.

Selain engine dan update

terbaru, rilis terbarunya men-

cakup Personal Firewall yang

terintegrasi, Script Stopper un-

tuk pencegahan infeksi virus

lewat script, Hostile Activity

Watch Kernel (HAWK), sema-

cam program monitoring kon-

tinyu yang selalu memberi

laporan sebelum virus me-

rusak data lokal, integrasi

fungsi antivirus dengan Win-

dows Explorer dan Microsoft

Office yang rentan akan virus

macro. Bahkan, versi 7 ini mem-

berikan keamanan penuh untuk

perangkat PDA Anda agar tidak

terjangkit virus, ketika tengah

proses sinkronisasi dengan PC.

Info: www.mcafee.com

IInn && OOuutt

File Protector SE 2.05b

Proteksi File

Tool sekuriti ini mampu melin-

dungi data penting dari sera-

ngan virus, manipulasi data,

pengintip data, atau dari peng-

hapusan yang tidak disengaja.

Pengguna dapat memilih

mulai dari memproteksi akses

tulis pada file dan seluruh direk-

tori, memblokir akses yang lebih

jauh, hingga membuatnya ter-

sembunyi. Tool ini cukup efektif

untuk pencegahan terhadap

berbagai resiko kehilangan da-

ta, sehingga tidak akan tergang-

gu oleh virus, terbaca oleh pro-

gram trojan atau dimodifikasi

penyusup ilegal.

Harga: US$30

Info: www.mikkotech.com

Integrasi Sistem Operasi Baru

Pasar PC Lindows

Sebuah perusahaan transaksi

online Amerika, WalMart, kini

menawarkan PC dengan sistem

operasi Lindows (pre-installed)

dengan harga beragam, mulai

dari 300 Dollar.

Boleh dibilang, sistem ope-

rasi baru ini merupakan kom-

binasi dari kestabilan Unix dan

CATATAN SINGKAT

33 Ulead - Bundle Software Tampaknya Ulead berupaya mendong-krak penjualan produknya lewatkonsep bundle software. Diantaranya:VideoStudio & Boris Factory Bundle,MediaStudio Pro 6.5 & Anark Studio1.5 Bundle, dan MediaStudio Pro 6.5& Sonicfire Pro Bundle.Harga: US$99.95, US$699, US$495 Info: www.ulead.com

33 Adobe FrameMaker 7.0 Aplikasi profesional ini sudahmendukung SGML dan XML. Untukdukungan ini, sebelumnya dibutuhkandua program tambahan. Harga: US$799.00Info: www.adobe.com

33 TickerMyMail 2.6 Program ini akan mengecek mailboxAnda secara berkala dan menampilkaninformasi yang terpenting di tepi ataslayar sebagai teks berjalan. Harga: US$12.90 Info: www.tickermymail.com

33 Slice-n-Save Selain melalui teknik kompresi,dengan tool ini Anda dapat membagisebuah file menjadi beberapa file kecilyang nantinya dapat disatukankembali kemudian.Harga: US$10Info: www.rtsoftware.org

33 Fifa Online Superpatch 3.0

Bukan sekedar file patch Liga Itali,namun mencakup update tim danpara pemain untuk Seri A, Seri B, LigaInggris, Spanyol, Jerman, Perancis, danPiala Dunia, sekaligus update stadion,nomor punggung dan lain-lain.Harga: FreewareInfo: www.fifaonline.it/superpatch

kenyamanan Windows. Sayang-

nya, saat ini Lindows masih

belum kompatibel dan mendu-

kung software dari Microsoft.

Namun, dengan registrasi

100 Dollar, Anda bisa mempe-

roleh sekitar 1.300 program

"Click n' Run". Selain "Sneak Pre-

view X" versi Lindows, pena-

waran WalMart ini sudah ter-

masuk tiga program yang dapat

dipilih bebas dari kumpulan

program "Click n' Run".

Harga: PC mulai sekitar US$300

Info: www.walmart.com,

www.lindows.com

Windows XP SEKabar gembira bagi pengguna setia Windows XP. Rencananya,awal tahun 2003 nanti, Microsoft akan merilis Windows XPSecond Edition.

Sharing ToolsPerkembangan teknologi tidak selamanya menyenangkan.Setelah kematian Napster dan AudioGalaxy, siapa yang bakalmenyusul berikutnya?

SpyBot 1.0

Benteng dariSpionaseSpyBot menyediakan versi final

yang dapat dijadikan sebagai

alternatif yang baik. Freeware

ini akan menganalisa setiap en-

tri asing dalam harddisk dan

registry. Jika ditemukan, Anda

dapat segera menghapusnya de-

ngan mudah.

Feature lain, Anda dapat

menghapus semua jejak yang

ditinggalkan browser saat ber-

selancar di Internet. Daftar his-

tory dan informasi dalam Cache

dan Cookies akan dihapus.

Harga: Freeware

Info: http://security.kolla.de

Page 73: 10-2002

Beberapa software yang diuji pada halaman-halaman berikut, bisa Anda temukan di CHIP-CD edisi 10/2002.

INDEKS

106

CHIP | OKTOBER 2002

CHIP memberikan penilaian kualitas softwareberdasarkan poin 0 hingga 100 dengan meng-gunakan kriteria Fungsionalitas, Ergonomi, danResource menjadi penilaian akhir dengan per-bandingan 4:3:3.

Kriteria Fungsionalitas merupakan penilaianutama, yaitu seberapa baik program ini men-jalankan feature-feature yang telah dikembang-kan. Titik beratnya lebih difokuskan pada masa-lah cakupan fungsi dan apakah program ini be-bas dari error. Kriteria Ergonomi menilai mutudokumentasi program dan pengoperasiannya,

seperti seberapa jauh petunjuk manual danonline help yang tersedia, apakah tersedia wizarddan alat bantu lain yang dapat memberikanpanduan, dan apakah mudah dimengerti atautidak. Kriteria Resource menggabungkan dua bi-dang, yaitu yang ditawarkan oleh program dan se-berapa tinggi tingkat kebutuhan hardware-nya.

Selain penilaian total, CHIP juga memberikansebuah penilaian harga terhadap kualitasnya de-ngan jumlah poin maksimal sebesar 100. Penilai-an ini menjelaskan perbandingan harga dengankualitasnya.

BEGINILAH CHIP MENGUJI

PENILAIAN TOTAL

sangat bagus (90–100 Poin)

bagus (75–89 Poin)

memuaskan (60–74 Poin)

cukup (45–59 Poin)

kurang (0–44 Poin)

PENILAIAN HARGA TERHADAP KUALITAS

sangat bagus (90–100 Poin)

bagus (75–89 Poin)

memuaskan (60–74 Poin)

cukup (45–59 Poin)

kurang (0–44 Poin)

■ Salah satu software tersebutadalah MMiiccrroobbrraaiinn WWiinnbbooookk yangdapat membantu para pemilik per-pustakaan, baik sekolah, yayasan,maupun pribadi, menjadi lebihmudah dalam mengelolanya. Databuku, anggota, batas peminjaman,serta biaya denda dapat Anda buat sendiri.Semuanya menjadi mudah dengan dukunganbahasa Indonesia.

Terdapat juga Patch WWiinnddoowwss SShheellll XXPPPPaattcchh yang dapat membuat tampilan Win-dows 98 Anda menjadi Windows XP. Begitujuga dengan SSeeaarrcchh CCoommppaanniioonn 11..00. Softwarelokal ini dapat mengubah fasilitas pencariandi dalam Windows Explorer menjadi berba-hasa Indonesia. Bagi yang ingin menghitungpajak tahunan, tersedia juga KKoottoo 22..11.

Tidak hanya program untuk keperluanWindows dan kantor saja yang merupakanbuatan lokal. Bagi Anda yang biasa bermainkartu domino saat sedang santai atau untuk

mengisi waktu, kali ini Anda dapatmemainkannya di depan komputerAnda. NNeeww DDoommiinnooeess 11..11 dapat me-ngasah keterampilan Anda dalammengolah kartu dengan lawan darikomputer.

Selain software lokal, tentu sajasoftware buatan lokal tetap ada. WindowsCommander 5.1 tampil dengan feature yangbaru, yang semakin memudahkan Anda da-lam urusan transfer file. Juga terdapat MMeeddiiaaJJuukkeeBBooxx 88..00 yang merupakan program leng-kap untuk multimedia. Film, lagu, CD, DVD,dan saluran TV dapat dijalankan langsungdari satu tempat. AAsshhaammppoooo UUnniinnssttaalllleerrSSuuiittee 11..3311 SSEE juga dapat menghapus segalamacam file yang tak berguna lagi.

Masih ada software lainnya yang patutAnda simak dalam ulasan tes Individu edisi10/2002 ini. Semuanya dapat dipertimbang-kan untuk Anda gunakan.

[email protected]

Software BaruDALAM TES INDIVIDU

Perkembangan software di luar yang semakin pesat, mendorong para pembuatsoftware lokal tidak mau kalah. Mereka berusaha memajukan software buatansendiri. Pada edisi kali ini Tes Individu menyertakan 5 software lokal.

DEMO DI CHIP-CD

Explorer:Windows Commander 5.1

Viewer:EasyPicture 4.2

Utility:Complete Internet CleanUp Pro 1.0

Audio-Video:Media JukeBox 8.0

Software Pajak:KoTo PPn 2.1

Utility:Ashampoo Uninstaller Suite 1.31 SE

Download Manager:ReGet Deluxe 3.1

Utility:Search Companion Demo 1.0

Cleaner:Sure Delete 5.1

Games:New Dominoes 1.1

Utility:Windows Shell XP Patch

Administrasi:Microbrain Winbook

112

110

108

107

Page 74: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

107AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Juga sebagai pengolah gambar: EasyPic-

ture tidak hanya sebuah penampil gambar

saja, melainkan dapat menjalankan tugas

lainnya, untuk mengubah dan memperbaiki

kualitas gambar yang ada. Anda dapat

menambahkan efek, membuat album foto,

dan banyak lagi.

Yang baru pada versi 4.2 ini adalah

fasilitas untuk membuat gambar atau me-

ngubah gambar yang telah ada. Kini Anda

dapat menggunakan tool dodge, burned,

raised line, cloning foto, serta pengaturan

konfigurasi warna. Anda dapat memper-

baiki kualitas gambar sebelumnya. Plug-ins

untuk Photoshop juga telah didukung oleh

program ini, seperti hue, saturation, dan

lightness.

Menu bantuan (help) juga disediakan

dengan lengkap, Anda dapat belajar bagai-

mana menggunakan program ini, walau

hanya dari menu help saja. Kini Anda juga

dapat melihat ukuran gambar yang ada de-

ngan ukuran sebenarnya (real size). Tetapi

kekurangannya EasyPicture belum banyak

menerima format gambar, serta agak lama

dalam menampilkan keseluruhan gambar

dalam mode thumbnail.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Program penampil

gambar dengan feature tambahan yang da-

pat mengolah gambar.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

EASYPICTURE 4.2

INFO www.virieu.com/easypictureHARGA US$ 40

Viewer

Membersihkan dengan mudah: Apabila

Anda ingin menghapus file sampah dari

komputer, Anda dapat mencoba tool yang

satu ini. Menurut produsennya, tool ini

sanggup membersihkan segala macam cache

dari Internet, Cookies and History.

Ketika Anda membuka tool ini, Anda tidak

akan menemukan setting apapun di dalam-

nya. Tidak ada menu seperti "File" atau

"Setting" di dalam toolbar. Semuanya tam-

pak begitu sederhana. Untuk menggunakan

tool ini, Anda hanya diarahkan oleh sebuah

petunjuk di dalam box yang berada di

sebelah kiri. Anda hanya disuruh memilih

dengan memberi tanda pada salah satu

option. Terdapat 4 macam option yang dapat

Anda pilih, Internet CleanUp, Recent Docu-

ment Folder, Windows temp Folder, dan

Recycle Bin. Semuanya dapat langsung Anda

lihat hasilnya, kecuali option Internet

CleanUp. Program akan melakukan restart.

Sayangnya untuk membersihkan jejak

Internet, program ini hanya membersihkan

history yang ada. Untuk list alamat website

yang terdapat dalam kotak "Address" masih

terus tertera. Jadi, masih terdapat jejak yang

dapat ditelusuri oleh pengguna lain.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Walaupun masih

terdapat kekurangan, tapi sangat menolong

untuk para pengguna pemula.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

COMPLETE INTERNETCLEANUP PRO 1.0

INFO www.pcmesh.comHARGA US$ 24

Utility DEMO DI CHIP-CD H

Sudah mendukung Windows XP: Bosan

dengan penggunaan Windows Explorer yang

hanya memiliki satu jendela saja. Coba

gunakan Windows Commander versi 5.1,

yang memiliki dua buah jendela. Proses

copy, move, atau compare dapat dilakukan

dengan mudah.

Pada versi 5.1 ini terdapat built-in FTP

client serta mendukung HTTP proxy, se-

hingga mudah untuk melakukan hubungan

dengan komputer lainnya dalam satu ja-

ringan. Windows Commander juga men-

dukung file-file kompresi mulai dari format

ZIP, ARJ, LZH, RAR, UC2, CAB, hingga ACE.

Selain itu dukungan lebih dari 14 bahasa

juga patut dipertimbangkan oleh Anda.

Namun, fungsi yang benar-benar baru

adalah sudah adanya dukungan untuk

dijalankan dengan sistem operasi Windows

XP, serta pengenalan format kompresi TAR

dan GZ, yang biasanya digunakan untuk file-

file Linux.

Selain itu program ini juga menyediakan

viewer untuk file-file gambar, serta peng-

gunaan yang mudah, berkat dukungan fasi-

litas drag and drop. Windows Commander

juga telah mendukung file HTML.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Program yang memu-

dahkan untuk melakukan proses pemin-

dahan (move) dan copy.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

WINDOWS COMMANDER 5.1

INFO www.ghisler.comHARGA US$ 28

ExplorerDEMO DI CHIP-CD H DEMO DI CHIP-CD H

Page 75: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

108 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

All-in-One JukeBox: Pada versi 8.0 Anda

dapat melakukan proses rip audio, bakar ke

dalam CD, memutar video baik untuk strea-

ming media, real media, Windows media,

maupun dari Quick Time. Bahkan Anda

pun dapat melihat video dengan format

DVD dengan program ini.

Yang menarik, program ini menyertakan

fungsi untuk membakar ke dalam CD. Anda

pun juga disediakan fasilitas untuk mem-

buat CD label-nya, serta untuk merancang

cover CD. Proses Rip untuk mengganti

format audio dapat dilakukannya dengan

mengubahnya baik menjadi format MP3,

WMA, WAV, OGG (Ogg Vorbis), serta AIFF

dan AVI untuk video. Program ini juga

dapat menyediakan fasilitas untuk TV

Tuner, jika Anda memiliki TV Tuner card.

Selain itu, proses pencarian file juga cepat.

File-file audio dan video hasil pencarian dari

hard disk Anda, langsung dikategorikan

berdasarkan penyanyinya, sehingga cocok

bagi yang mempunyai koleksi MP3. Sayang-

nya program ini akan terasa berat apabila

dijalankan pada komputer dengan kemam-

pun yang tidak tinggi, seperti terputus-

putusnya gambar video yang diputar.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Program yang dapat

menyatukan semua unsur multimedia di

dalamnya.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

MEDIA JUKEBOX 8.0

INFO www.musicex.comHARGA US$ 25

Audio-Video

Hitung sendiri nilai pajak Anda: Versi

terbaru aplikasi bisnis, dengan sejumlah

perluasan dan peningkatan. KoTo adalah

sebuah program untuk mempermudah

pengisian data untuk dilaporkan kepada

Dirjen Pajak. KoTo dapat mencetak data-

data isian pajak di formulir pajak 1195

beserta lampirannya (kecuali B3 dan BM).

Pada versi 2.1 ini, kini modul pembeli dan

penjual sudah bisa diedit. Data para pembeli

dan penjual yang baru, akan otomatis masuk

ke dalam database. Penjumlahan juga sudah

dilakukan secara otomatis. Anda pun tidak

perlu mengetik ulang untuk pemakaian

selanjutnya dalam menyimpan kode faktur

pembeli dan pelanggan. Selain itu bug yang

terjadi pada SSP versi sebelumnya telah

diperbaiki.

Dengan versi 2.1 ini Anda tinggal

memasukkan data-data isian pajak Anda di

kolom yang disediakan, selanjutnya Anda

tinggal mencetaknya. Data-data seperti

alamat, NPWP, NPPKP, cukup dimasukkan

sekali dan KoTo akan mencetaknya di setiap

formulir yang Anda inginkan. KoTo juga

dapat mencetak Surat Setoran Pajak lewat

menu SSP, serta untuk pembetulan pajak.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Program yang cocok

untuk perusahaan-perusahan dalam meng-

hitung pajak tahunan.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

KOTO 2.1

INFO PT Lintas Persada (021-7246372)HARGA Rp. 430.000,00

Software Pajak

Membersihkan semuanya: Ashampoo

dapat membersihkan segala macam file,

folder, program yang tidak diperlukan lagi.

Segala macam file tersebut dapat dibersih-

kan dengan cepat tanpa melakukan restart.

Lain halnya dengan tool Internet CleanUp

Pro yang juga dibahas dalam edisi ini.

Dengan menggunakan program ini, Anda

dapat melakukan proses install, uninstall,

menghapus cache, history, jejak alamat

website, langsung dari satu tempat. Bahkan

program ini juga dapat membersihkan tipe

font yang sudah tidak diperlukan, dengan

adanya fasilitas Management Font. Program

ini mengenal dua browser untuk melaksana-

kan tugasnya, Internet Explorer dan Netsca-

pe. Di dalam program ini juga tersedia step

by step asisstant untuk memudahkan peng-

gunanya.

Menu setting yang disediakan juga mudah

dikonfigurasikan. Anda dapat mengubah

tampilannya dalam dua mode, expert dan

easy. Sebaiknya Anda menggunakan mode

expert, karena menu toolbar yang disedia-

kan di atas akan menjadi lengkap. Selain itu

program ini dapat bekerja di berbagai sistem

Windows.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: sebuah tool pembersih

yang lengkap dengan pengoperasian yang

mudah.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

ASHAMPOO UNINSTALLERSUITE 1.31 SE

INFO www.ashampoo.comHARGA US$ 40

UtilityDEMO DI CHIP-CD HDEMO DI CHIP-CD H DEMO DI CHIP-CD H

Page 76: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

110 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Download Manager yang mudah: Tampilan

versi 3.1 ini lebih menarik dengan warna yang

cerah. Satu bar grafik tertera di atas, untuk

menandakan kecepatan bandwith pada saat

Anda men-download file. Dukungan tujuh

bahasa yang tersedia untuk program ini,

menjadi satu kelebihan tersendiri. Proses

kerjanya juga dapat menggunakan fasilitas

drag and drop dari mouse. Anda tinggal

menarik file yang akan di download ke dalam

kotak (basket) yang berada di atas systray.

Informasi mengenai file dan server penyedia

juga dapat Anda lihat dengan mengklik file

yang sedang di download. Keterangan tersebut

akan tertera di bawahnya.

Fasilitas schedule yang ada juga bisa me-

manfaatkan waktu Anda. Anda bisa mulai

men-download kapan saja, dengan melakukan

konfigurasi pada fasilitas schedule ini. Menu

untuk mengatur konfigurasi proxy (bila

koneksi Anda menggunakan proxy) juga

mudah, karena ReGet akan otomatis mengi-

kuti setting pada Internet Explorer, sehingga

mudah untuk para pemula. ReGet juga

mampu mengkategorikan hasil file download-

nya ke dalam direktori khusus, seperti audio,

video, dan software.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Program download

manager yang mudah digunakan dari proses

instalasi hingga pemakaian.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

REGET DELUXE 3.1

INFO http://deluxe.reget.com/enHARGA US$ 30

Download Manager

Mencari dengan bahasa Indonesia: Search

Companion tampaknya hadir untuk kemu-

dahan dalam menggunakan fasilitas pencari

(search) dalam Windows XP.

Program menawarkan pilihan pada dua

bahasa, bahasa Indonesia dan bahasa Inggris.

Anda dapat memilih salah satu diantaranya.

Ketika Anda menggunakan fasilitas search

tersebut dari Windows Explorer, jika Anda

memilih bahasa Indonesia, maka semua

keterangan yang ada di dalam fasilitas ter-

sebut sudah menggunakan bahasa Indonesia

juga. Sebenarnya tidak seluruhnya berbahasa

Indonesia. Jika Anda memilih fasilitas search

untuk Internet, maka untuk selanjutnya,

bahasa kembali menjadi bahasa Inggris.

Selain untuk Internet, semuanya sudah di

alihkan ke dalam bahasa Indonesia.

Sayangnya, pembuat software ini hanya

menyediakan untuk Windows XP saja, pada-

hal masih banyak pengguna komputer di

Indonesia masih menggunakan Windows 98.

Selain itu jika Anda belum mengembalikan

ke dalam bahasa defaultnya (Inggris), sebe-

lum melakukan proses uninstall, maka sulit

untuk kembali ke dalam bahasa default-nya,

bahasa Inggris.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Software bantu untuk

pengguna Windows XP dalam melakukan

pencarian file .

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

SEARCH COMPANIONDEMO 1.0

INFO [email protected] melalui email

Utility

Masih seperti sebelumnya: Program shre-

der ini mampu menghapus file dokumen

Anda tanpa berbekas lagi, sehingga data akan

aman, tanpa dapat ditelusuri orang lain. Sure

Delete dapat bekerja untuk FAT12, FAT16,

FAT32, dan NTFS, sehingga masih dapat

digunakan oleh Windows 95 sekalipun, tetapi

juga dapat digunakan untuk XP.

Dengan tampilan yang hampir sama de-

ngan versi sebelumnya, Sure Delete juga

masih memisahkan dua modulnya, antara SD

Disk dan SD File. SD Disk akan menghapus

seluruh isi hard disk dengan wizard yang

akan membantu penggunanya. Sedangkan

SD File akan menghapus file dan direktori di

dalam hard disk, juga dengan bantuan

wizard. Sayangnya dua module ini tidak di-

satukan, untuk memudahkan penggunanya.

Mode DoD digunakan untuk melaksanakan

penghapusan, sehingga data diusahakan

musnah sama sekali tanpa meninggalkan

jejak. Selain itu masih terdapat dua mode lagi

yaitu Quick dan Super Secure. Sayangnya

lagi, untuk mengetahui bagaimana meng-

gunakan Sure Delete, pengguna masih kesu-

litan, karena menu help yang disediakan

masih sangat kurang.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Program ini masih

memisahkan dua modulnya, walaupun

dapat bekerja di segala Windows.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

SURE DELETE 5.1

CleanerDEMO DI CHIP-CD H DEMO DI CHIP-CD H

INFO www.wizard-industries.comHARGA Freeware

DEMO DI CHIP-CD H

Page 77: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

112 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes Individu

Menciptakan gaya XP di 98: Patch yang

bekerja untuk Windows 98SE ini dapat

mengubah penampilan Windows 98 Anda.

Icon-icon yang terdapat sebelumnya akan

berubah menjadi icon-icon yang terdapat

pada Windows XP. Tidak hanya icon desktop

yang berubah, melainkan juga icon shell

Windows. Tampilan pada Windows Explorer

pun turut berubah, semuanya tampak seperti

menjalankan Windows XP.

Untuk menjalankan Patch-XP ini, kom-

puter Anda harus sudah terinstall DirectX

versi 8.1. Selain tampilan di dalam Windows

yang berubah, tampilan logo start-up juga

berubah. Logo Windows XP akan meng-

gantikan logo Windows 98 sebelumnya.

Namun, sayangnya logo XP ini masih terlihat

kasar, belum sehalus seperti jika Anda

menggunakan Windows XP sesungguhnya.

Patch-XP ini memiliki dua jenis, untuk

Windows 98SE dan Windows ME. Namun,

sayangnya, masih terdapat bug dalam patch

ini. Tulisan yang menerangkan nama dari

icon pada desktop Anda, dapat menghilang,

sedangkan untuk kembali kepada keadaan

sebelumnya susah untuk diwujudkan.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Program yang dapat

mengubah tampilan Windows 98SE dan ME

agar menjadi lebih menarik, tetapi masih

butuh penyempurnaan lagi.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

WINDOWS SHELL XP PATCH

INFO [email protected] Freeware

UtilityDEMO DI CHIP-CD H

Pencatat data di perpustakaan: Winbook

akan menolong bagi pemilik perpustakaan,

untuk pemasukan data peminjaman buku-

buku koleksinya. Data diri perpustakaan

berikut logo, peraturan peminjaman, daftar-

daftar buku dan anggota, serta nama-nama

anggota dapat Anda buat sendiri.

Program yang menggunakan sistem Dewey

Desimal ini, tidak saja mencatat administrasi

peminjaman, tetapi juga dapat melihat buku

yang tersedia di perpustakaan. Selain itu,

Winbook juga dapat mengingatkan anggo-

tanya, bila terjadi kelebihan kuota peminja-

man. Jumlah denda yang harus dibayar oleh,

juga dapat diatur di dalamnya.

Winbook mempunyai tiga level berbeda.

Level satu, mempunyai hak untuk mengakses

semua perintah. Pemakai dengan level dua

mempunyai hak untuk mengakses perintah

yang ada diprogram ini kecuali perintah setup,

hapus dan perintah restore. Sedangkan level

tiga (tidak memerlukan password), untuk

para anggota agar dapat mengakses fasilitas

pencarian buku. Winbook terdiri empat

versi, yaitu versi demo untuk 20 anggota, ver-

si 100 orang anggota, versi 250 anggota, dan

versi dengan jumlah anggota tidak dibatasi.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Program yang dapat

meninggalkan cara manual dalam mengelola

perpustakaan.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

MICROBRAIN WINBOOK

INFO Andi Wangsadijaya HARGA (021)5582526

AdministrasiDEMO DI CHIP-CD H

Bukan untuk teman ronda saja: Per-

mainan kartu domino yang sudah sangat

memasyarakat di Indonesia, memang se-

ringkali dimainkan untuk mengisi waktu-

waktu luang, atau pada saat Anda kebagian

jatah ronda. Kini Anda dapat memain-

kannya di hadapan layar komputer.

New Dominoes yang dibuat oleh Didi

Sutadi ini asli buatan lokal, dan sudah bisa

didapatkan versi shareware-nya di beberapa

website download terkemuka, seperti CNET

dan ZDNET. Permainan dibuka dengan 4

pemain, dimana Anda akan melawan tiga

pemain yang dikendalikan komputer. Anda

dapat bermain dengan 10, 15, 25 game

untuk mencapai kemenangan. Apabila ku-

rang, Anda juga bisa mengatur berapa game

yang akan dimainkan untuk satu kali

permainan. Selain itu juga terdapat kelas

World Champion. Sistem penilaian terdapat

3 pilihan, standar, 100, dan five up.

Namun, sayangnya game ini tidak me-

miliki fasilitas multiplayer, sehingga hanya

dapat dimainkan sendiri. Padahal, domino

akan lebih baik jika dapat dimainkan ber-

sama dengan lawan main yang berasal dari

teman Anda sendiri, bukan dari komputer.

[email protected]

Kesimpulan CHIP: Game yang diambil dari

permainan kartu yang memasyarakat,

sehingga mudah untuk dimainkan.

PENILAIAN TOTAL

HARGA / KINERJA

NEW DOMINOES 1.1

INFO http://newdominoes.nichdia.comHARGA US$ 12

GamesDEMO DI CHIP-CD H

Page 78: 10-2002

114

CHIP | OKTOBER 2002

■ Melalui perwakilannya di

Indonesia, Hunno Integrasi me-

nawarkan salah satu produknya

Magic Secure 3500. Sebuah pe-

rangkat mouse yang dilengkapi

sebuah sensor sidik jari.

Lewat paketnya, Magic Se-

cure menyertakan software bun-

dle penunjang fungsi mouse

tersebut. Anda dapat menda-

patkannya dalam CHIP-CD atau

men-downloadnya di website

Hunno Integrasi. Software ini

bersifat stand-alone. Dalam

arti kata, Anda tetap bisa me-

nikmati sejumlah fasilitas

yang tersedia, tentunya de-

ngan fungsi terbatas dan

tidak seluas apabila dileng-

kapi perangkat mouse-nya.

Begitu proses instalasi dan

reboot, akan tersaji sebuah tam-

pilan menu login. Selain fungsi

menu tersebut, software ini me-

CHIP-CD BULAN INI

Microsoft Update:Windows XP Service Pack 1,Windows Media Player 9 Beta,Windows Media Encoder 9

Top-Encoder:Selain ringan, tool encoderyang kini banyak bermunculansiap menantang format MP3.

CHIP-Movie Spesial:CD-Interaktif yang diangkatdari film Reign of Fire. Tersajidengan interface eksklusif.

Software-Highlights:Aplikasi, software dan programyang kompetitif dan berkua-litas yang diulas dalam rubrikSoftware Tes Individu.

»»»

CHIP-CDHighlights

»

nyajikan sebuah folder teren-

kripsi, My SecureDocs, dimana

Anda dapat menyimpan doku-

men penting didalamnya.

Sebagai Administrator, Anda

mempunyai akses penuh, dan

berhak menambah daftar peng-

akses yang dikehendaki, tentu-

nya dengan tingkat hak akses

yang berbeda-beda.

Anda dapat memantau peng-

akses PC dan folder My Secure-

Docs, lewat jendela View Log

yang dilengkapi dengan fungsi

untuk mencetak laporan.

Selain itu, terdapat fasilitas

pembuatan Emergency Rescue

Disk yang berfungsi untuk me-

ngembalikan konfigurasi sistem

informasi PC Anda.

Harga: Freeware

Info: www.hunno.co.id

MagicSecure 3.0

Proteksi Lewat Verifikasi Sidik JariSistem proteksi dan sekuriti kini semakin berkembang. Begitu pula halnya denganteknologi yang dikembangkan oleh Hunno Technologies dari Korea.

BBaaggii AAnnddaa yyaanngg hhoobbii mmeennggkkoolleekkssii ffiillee-ffiilleeaauuddiioo,, mmuussiikk,, WWAAVV,, WWMMAA,, MMPP33,, ddaann llaaiinn-llaaiinnnnyyaa,, mmaakkaa ddeennggaann ttooooll bbeerriikkuutt iinnii,,AAnnddaa ddaappaatt mmeennggaattuurr kkoolleekkssii ffiillee MMPP33ttaannppaa ppeerrlluu bbeerrssuussaahh-ppaayyaahh..

3 MusicMatch Jukebox 7.2Bagi Anda yang menyukai musik sekali-gus mengkoleksinya, MP3 Jukebox versi7.2 memang mempunyai fungsi lebih ke-timbang player audio WinAmp. Selainfungsi arsip MP3, program ini juga mena-warkan modul pembakar yang terinte-grasi untuk membakar lagu-lagu sebagaiCD-Audio atau sekedar file-file MP3.Highlight program ini adalah akses yangtidak terbatas dengan menggunakanMP3-Encoder asli dari Institut Fraunhofer.Harga: FreewareInfo: www.musicmatch.com

3 MuzicMan 4.1Software player audio ini khusus diran-cang untuk menangani koleksi MP3 yangbesar. Cakupan fungsi shareware ini me-mang lebih sedikit bila dibandingkan de-ngan MusicMatch. Namun, MuzicManmenyediakan encoder LAME yang ter-integrasi dan sebuah CD-Ripper secaracuma-cuma. Seperti halnya WinAmp,

Anda dapat menggunakan plug-in DSPyang kompatibel dengan MuzicMan. In-terface-nya pun dilengkapi dengan skinyang dapat dikostumisasi.Harga: US$19.95 Info: www.muzicman.com

3 Music Wizard 5.3.2 Berbeda dengan kedua program sebelum-nya, shareware ini lebih terfokus padamanajemen MP3. Arsip offline-nya me-nyediakan lebih dari 440.000 entri dantersedia akses ke Internet database Free-DB, sehingga ketika CD-Audio dimasuk-kan, maka dengan segera akan melaku-kan proses pencarian profil lagu secaratrack per track. Selain itu, tersedia featureCD Rental dan Print Wizard.Harga: US$24.95Info: www.music-wizard.com

Audio: Tool manager terbaik untuk file-file musik

sistem sekuriti: Lewat verifikasi sidik jari

merupakan salah satu metode yang aman.

Page 79: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

115AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

CHIP-CD Highlights

WINDOWS XP SP 1

33 Update terbaru untuk XPSelain menawarkan peningkatan,fungsionalitas dan kompatibilitas,terdapat hal yang menarik dalam SP1ini. Kini, dalam menu Start, terdapatmenu tambahan, Set Program Accessand Defaults. Lewat menu tersebut,aplikasi-aplikasi Microsoft yangterintegrasi, seperti Internet Explorer,Media Player, Outlook Express danWindows Messenger sudah dapatdinonaktifkan, lantas diganti denganproduk atau aplikasi lain, sesuai dengankeinginan dan kebutuhan Anda.

CHIP-MOVIE SPESIAL

33 Bangkitnya naga dari kubur!CHIP-Movie Spesial kali ini menghadir-kan film layar lebar Reign Of Fire.Melalui perwakilannya di Indonesia,Buena Vista International menghadirkanCD-Interaktif, lengkap dengan menudan interface yang eksklusif. Andabukan saja dapat menikmati foto-fotocuplikannya, namun juga referencephotos, credit title, seputar pembuatan(behind the scenes), video gamepreview, web links, trailer, TV-spot, Sci-FiReel, dan masih banyak lagi.

Kategori: Tool dan Utility

AD-AWARESpyware akan mengirimkan informasi melaluiInternet tanpa sepengetahuan penggunanya.Dengan tool ini akan mendeteksi modul spy-ware yang banyak beredar di Internet sekaligusmenghapusnya. Harga: FreewareInfo: www.lavasoft.de

Kategori: Audio, Musik & MP3

FEURIOProgram pembakar untuk CD audio yang mam-pu menangani sistem proteksi Cactus Data Shi-eld 200 dan Key2Audio. Feurio akan me-rippingtrack audio pada hard disk dan tidak meng-abaikan sistem proteksinya. Harga: US$29Info: www.feurio.com

Kategori: Grafik & Multimedia

DIASHOWSelain sebagai viewer, program ini sekaligus da-pat berfungsi sebagai pengolah grafik, danmampu menghasilkan gambar-gambar digitaldari 30 format multimedia untuk PC, CD atauInternet. Harga: US$17.50Info: www.aquasoftware.de/eng/as/index.asp

Kategori: Internet & Komunikasi

JANA SERVERProxy-Server ini memungkinkan akses Internetmelalui Modem, ISDN dan DSL. Tersaji denganinterface yang cukup intuitif, tool ini menyedi-akan fungsi server mail, HTTP, dan FTP.Harga: Non-profit: Freeware, Profit: US$50Info: www.janaserver.de/en

Kategori: Aplikasi Bisnis

OXYGEN PHONE MANAGERBagi Anda pengguna ponsel Nokia, denganshareware ini, Anda dapat mengedit phone-book dan alamat pada ponsel Nokia 7110/7160/7190/6210/6250. Selain itu, tool ini me-nawarkan fungsi import, export dan sebuahSMS manager.Harga: US$39Info: www.oxygensoftware.com

Kategori: Edukasi & Ilmu Pengetahuan

GARTRIPBagi yang memiliki perangkat GPS dari Garminatau Magellan, tool ini dapat menambah per-forma GPS dengan memasukkan waypoint padaPC, membuat route dan menganalisa track log.Harga: US$30Info: www.gartrip.com

Kategori: Game

SOLSUITE 2002Meskipun kini banyak dirilis game-game profe-sional, tidak menutup kemungkinan masihbanyak yang mencari game-game klasik. Salahsatunya lewat game adiktif ini yang menyajikankumpulan 300 game kartu Solitaire untuk PC.Harga: US$19.95Info: www.solsuite.com

Kategori: Pemrograman

SMS ACTIVEX CONTROLLewat modul SMS, Anda dapat mengirim danmenerima teks dan gambar, termasuk menam-pilkan sejumlah informasi dari ponsel Nokia.Harga: US$399Info: www.oxygensoftware.com

Kategori: Lain-lain

HAUSHALTSBUCH Program manajemen berbahasa Jerman ini ter-diri atas sebuah database untuk alamat, inven-taris dan peralatan rumah tangga, manajemene-mail, pengolah kata dan penghitung dalamformat Euro.Harga: US$14Info: www.haushaltsbuch.com

ISIDOR-AWARD

Kemudahan untuk ponsel: Phone Manager dapat

mengedit isi memori ponsel Nokia.

Top Shareware dalam CHIP-CDPPeemmiilliihhaann sshhaarreewwaarree tteerrbbaaiikk iinnii ssuuddaahh bbeerrllaannggssuunngg dduuaa kkaallii.. PPaarraa ppeenngggguunnaa IInntteerrnneett,,bbaahhkkaann AAnnddaa sseekkaalliippuunn ddaappaatt ttuurruutt aannddiill mmeennjjaaddii ttiimm ppeenniillaaiinnyyaa.. KKoonntteess iinnii ddiissee-lleennggggaarraakkaann oolleehh ddiissttrriibbuuttoorr sshhaarreewwaarree SShhaarreeIItt ddaarrii ppeerruussaahhaaaann EElleemmeenntt 55..PPeemmeennaannggnnyyaa bbeerrhhaakk mmeennddaappaattkkaann IIssiiddoorr-AAwwaarrdd yyaanngg nnaammaannyyaa ddiiaammbbiill ddaarrii SSaannttaaIIssiiddoorr ddaarrii SSeevviillllaa.. BBeerriikkuutt ppeemmeennaanngg ttaahhuunn iinnii.. Info: www.isidor-award.com

Page 80: 10-2002

116

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

CHIP-CD Highlights

KUIS CHIP - BUENA VISTA INTL.Alamat: Redaksi CHIP

Jl. Palmerah Selatan No. 22Belakang Bentara Budaya JakartaJakarta 10270

Nama lengkap : ___________________________________________

Alamat lengkap : ___________________________________________

E-mail / Telp. : _______________________/___________________

Umur : ____ Tahun

Pekerjaan : Pelajar / Mahasiswa

Karyawan / Wiraswasta

Jenis Kelamin : Pria Wanita

Pengiriman terakhir tanggal 15 November 2002. Formulir harus asli, tidakdi-photocopy, dan tidak dikirim via Fax. Kuis ini tidak berlaku untuk seluruh kar-yawan CHIP, PT Elex Media Komputindo dan Buena Vista International. Nama-nama pemenang akan diumumkan di CHIP 12/2002.

1. Siapakah pemeran Quinn setelah Ia beranjak dewasa?Christian Bale Ben Thornton Richard Hoover

2. Sebelum Reign Of Fire, sutradara ini sukses dengan film The X-Files:Steven Spielberg George Lucas Rob Bowman

KKUUIISS CCHHIIPP - BBUUEENNAA VVIISSTTAA IINNTTEERRNNAATTIIOONNAALL

Ingin mendapatkan souvenir dari film Reign Of Fire? CHIP bekerjasama dengan BuenaVista International mengadakan kuis berhadiah 10 Card Holder, 5 Coaster Set, 5 MousePad, untuk 10 orang pemenang, dengan menjawab dua pertanyaan di bawah ini:

Gunting disini!!

■ Ternyata para naga-naga

yang menjadi legenda belumlah

mati. Mereka hanya terkubur

dan bangkit kembali ketika tem-

pat mereka digali oleh sebuah

perusahaan konstruksi. Merasa

terusik, Naga tersebut bangkit

dari tidurnya dan memangsa

seluruh manusia, dengan cara

mengeluarkan api dahsyat le-

wat nafas dan mulutnya.

Ketika Quinn (Christian Bale)

beranjak dewasa, Ia bertekad

untuk melawan Naga tersebut.

Hidup bersama sisa sekelompok

manusia yang terus berlindung,

Quinn terus berupaya mengatur

strategi untuk membinasakan

Naga tersebut.

Masalah bertambah

Dalam aksinya, datanglah to-

koh Van Zan (Matthew McCona-

ughey) dan Alex Jensen (Izabella

Scorupco) yang bahu membahu

mendukung aksi Quinn. Namun

ditengah jalan, Van Zan yang

terbiasa hidup dalam didikan

militer, mempunyai strategi

yang sama sekali berbeda de-

ngan Quinn. Quinn merasa cara

Van Zan sangat tidak masuk

akal dan bahkan bukan tidak

mungkin justru akan menam-

bah korban. Ternyata dugaan

Quinn tepat. Perseteruan dian-

tara mereka semakin merun-

cing, dikala bertambahnya kor-

ban-korban yang berjatuhan.

Mampukah mereka menan-

dingi naga-naga tersebut? Pa-

dahal perseteruan mereka se-

makin hebat!

Behind The Scenes

Touchstone Pictures dan Spy-

glass Entertainment, lewat dis-

tribusi Buena Vista, kembali

menghadirkan film aksi fiksi

karya Rob Bowman, yang telah

sukses menggarap film layar

lebar dan serial TV, The X-Files.

Reign Of Fire

Fight Fire With Fire!

Apabila Anda mengagumi

perpaduan antara jalan cerita

yang unik dan suguhan teknik

spesial efek hasil garapan sutra-

dara satu ini, dalam Reign Of

Fire, Anda dapat menikmati

kembali ketegangan yang ber-

langsung menit demi menit de-

ngan sajian spesial efek yang

memukau.

Dalam 'menghidupkan' kem-

bali naga-naga dalam Reign Of

Fire, Rob dibantu oleh tim spe-

sial efek profesional. Salah satu

diantaranya, Richard Hoover

dan Dan Leeuw, yang pernah

menangani spesial efek dalam

sejumlah film-film box office

Siapa sangka ternyata makhluk legenda Naga masih

hidup dan menimbulkan bencana besar bagi manusia!

Formulir

seperti Armageddon, Unbreak-

able, Inspector Gadget, Jungle 2

Jungle, The Rock, Mighty Joe

Young dan masih banyak lagi.

[email protected] c

Produksi Touchstones pictures &

Spyglass Entertainment

Distribusi Buena Vista Intl.

CREDIT TITLE

Sutradara Rob Bowman

Naskah Gregg Chabot, Kevin Peterka

Pemeran Christian Bale

Matthew McConaughey

Izabella Scorupco

Gerard Butler

Ben Thornton

Website www.reignoffire.com

INFO

Page 81: 10-2002

118

CHIP | OKTOBER 2002

Pernahkah Anda membayangkan hidup di jaman gangster di tahun

1930-an? Hidup penuh bahaya dengan desingan peluru dan intrik,

penuh petualangan, glamor, uang, dan mengendarai mobil-mobil

eksotik terbaru di jaman tersebut? Mafia menawarkan semua ini.

MAFIA

Menguasai New YorkAla Don Corleone

Sebenarnya semua orang pasti ter-giur untuk hidup bergelimanguang, mengendarai mobil-mobil

eksotik dan dikelilingi para wanita cantik.Salah satu cara tercepat untuk mendapat-kan hal ini adalah terjun dalam duniakejahatan dan bergabung di dunia mafia,walaupun untuk terjun ke dunia ini,Anda pasti tidak akan hidup tenang danselalu dikelilingi oleh marabahaya secaraterus-menerus. Illusion Softworks, deve-loper dari game ini memberikan kesem-patan pada para pembaca untuk merasa-kan langsung pengalaman untuk menjadigangster, tetapi tentu saja tanpa ancamannyata dari tertanamnya peluru di kepalaAnda.

Sebenarnya tidak banyak informasiyang bisa didapat mengenai game ini

sebelum beredar, karena developer dariCeko ini tidak banyak mengeluarkan per-nyataan pers tentang Mafia. Namun, gameini tidak mengecewakan. Anda bisamerasakan tinggal di dalam kota yangbenar-benar hidup, penuh aktifitas ma-nusia dan melihat aksi kebut-kebutanseperti dalam Grand Theft Auto III. Andajuga bisa mengalami aksi baku tembakyang seru dan menegangkan, dengan latarbelakang cerita yang menarik dan grafikyang menawan seperti Max Payne. Semuaini dapat diperoleh dalam satu game.

Latar Belakang: Usaha untukmenguasai Lost Heaven

Latar belakang cerita dari game ini sepertisebuah cerita yang diperoleh dari novelkarangan Mario Puzo atau film Godfa-

ther. Di dalam kota Lost Heaven, tempatsegala kejadian dalam game ini berlang-sung, ada dua kelompok gangster yangberkuasa. Satu dipimpin oleh Don Salieridan yang satu dikepalai oleh Don Morello.Kedua kelompok ini saling bertikai danberusaha menjadi kelompok mafia ter-besar untuk menguasai kota.

Untuk mencapai hal tersebut merekamenguasai hampir seluruh aspek kehidu-pan dalam Lost Heaven. Mulai dari minu-man keras, uang “jago”, mendekati parapejabat, dan masih banyak lagi. Semuaorang di Lost Heaven memang tidak per-nah secara publik mengakui keberadaanpara mafia ini. Bahkan menutup matabila terjadi kejahatan yang dilakukan olehmereka. Mereka lebih baik memalingkanmuka daripada mati diberondong peluru.Hidup bagi penduduk kota ini penuhdengan rasa ketidakberdayaan dan rasaaman yang semu.

Di sini Anda akan berperan sebagaiTommy Angelo yang tidak sengaja terjebakdalam jaring pertikaian, intrik, dan glamormafia. Game ini berawal dari pengakuanyang diberikan Tommy ke detektif Nor-man di tahun 1938. Kemudian Anda akanmenjalankan kehidupan Tommy dariawal tahun 1930 sebagai anak buah DonSalieri.

Tommy Angelo akan memulai karir-nya sebagai supir taksi yang secara tidaksengaja bertemu dengan Sam dan Paulie,anak buah Don Salieri, yang lari dari keja-ran anak buah Morello. Seperti yangsudah Anda ketahui, bahwa sekali berhu-bungan dengan mafia, Anda tidak akanpernah terlepas dari jaring kehidupanmereka. Hal itu benar-benar terjadi dalamgame ini, karena setelah kejadian tersebut,Tommy dikejar-kejar oleh anak buahMorello. Tommy akhirnya menyelamatkandiri ke markas Salieri dan menjadi anakbuahnya.

Ada 20 misi yang dapat dijalankandengan akhir yang amat mengejutkan.Tiap misi terbagi menjadi beberapa subbagian, disertai latar belakang yang me-nawan. Tekstur wajah yang ada juga enakdilihat. Setiap mulut karakter, bergeraksesuai pengucapan dialog. Jadi, karakterterkesan hidup dan nyata.

Page 82: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

119AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Setiap adegan dalam game mencerita-kan misi yang akan dihadapi, atau jalancerita berikutnya dari Tommy Angelo.Cerita dari game ini pun juga penuhintrik, cinta, dan baku tembak yangmenyebabkan Anda terus-menerus untukmengetahui kelanjutan ceritanya.

Perbandingan: Lebih Bagus dariGrand Theft Auto III

Jika membandingkan game ini dengangame Grand Theft Auto III, kedua gameini sama-sama memiliki kota yang luasyang terkesan hidup dengan kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh pendudukkota.

Kedua game ini juga melibatkan Andadalam usaha untuk mencuri mobil yangada dalam kota. Baik yang ada di jalanmaupun mobil yang sedang diparkir.Anda juga harus menghindar dari bakutembak dengan polisi dalam game ini.Plot dalam game ini juga mengenaiketerlibatan tokoh protagonisnya dalamdunia kejahatan.

Tetapi perbedaannya banyak sekali.Mafia lebih terlihat sebagai kota yanghidup dan lebih terasa realistis. Ketikamencuri mobil Anda tidak asal menekantombol “action” dan pintu mobil yangingin dicuri langsung terbuka. Ada prosesyang harus dilakukan ketika mencurimobil yang sedang diparkir, hal ini di-gambarkan dengan bar progress. Apabilaselama kegiatan mencuri mobil Andaterlihat oleh pemilik mobil atau polisi,maka sirene akan berbunyi dan polisiakan mengejar Anda. Jadi, sebelum men-curi mobil, Anda harus berhati-hati apa-kah keadaan cukup aman dan bebas daripolisi. Yang menarik, bahwa di awal per-mainan Anda tidak langsung dapat men-curi atau membajak semua jenis mobilyang ada. Anda harus belajar dari Ralph,mekanik mobil Salieri, dan Lucas Bertone,mekanik yang seringkali memberi kitapekerjaan lepas di luar misi untuk men-dapatkan mobil-mobil yang lebih keren.

Namun, ketika Anda sedang dikejar-kejar polisi, walaupun Anda telah mela-kukan kegiatan yang paling keras sekali-pun (membunuh polisi, menabrak orangmaupun mengemudikan mobil lebih dari

120 km per jam), Anda bisa bersembunyisehingga polisi tidak lagi mencari Anda.Berbeda dengan GTA3, di mana setelahlebih dari 3 bintang, Anda harus menya-markan mobil Anda agar tidak dikejarpolisi lagi.

Mafia juga memberikan sistem persen-jataan yang unik dan berbeda daripadaGTA3 atau game third-person lain. PadaMafia, setiap senjata memiliki kemampuanmenembak, jangkauan, dan akurasi yangberbeda-beda. Yang membuat penggunaansenjata dalam game ini lebih realistis,terasa ketika saat Anda mengisi ulangpeluru. Peluru yang masih tersisa dalamsenjata akan ikut terbuang jika Andamengisi ulang peluru. Jadi, Anda harusbenar-benar cermat ketika melakukan haltersebut.

Dalam game ini Anda juga tidak bisamendapatkan peluru atau senjata denganmudah. Anda hanya bisa mengharapkansenjata atau peluru yang diperoleh daritubuh gangster lain. Oleh karena itu,Anda harus pandai-pandai melakukanheadshot dan menembak secara akuratdengan menggunakan senjata.

Mafia pada Freeride Mode juga mem-berikan kesempatan bagi Anda untukmembunuh mafia, menghancurkan mobil,kebut-kebutan, dan menjadi sopir taksiuntuk mendapat uang tambahan.

Lost Heaven sendiri merupakan kotayang jauh lebih besar dan dinamisdaripada GTA3. Banyak hal yang terjadidalam arus lalu-lintas game ini. Sepertiadanya kereta api dan trem yang bisa

Anda gunakan untuk melarikan diri darikejaran polisi. Ada juga jembatan tim-bang yang akan naik ketika ada kapal dibawahnya. Lagu latar yang mengiringikita, akan berubah tergantung dari areaatau wilayah kota yang kita lewati(Chinatown lagu latarnya akan berbedadengan Little Italy). Bahkan selain daerahyang tampak di peta, Anda bisa berjalandi daerah luar kota Lost Heaven ini, yangseperti tidak ada batasnya.

Jadi, hampir semua aspek yang adadalam GTA3 juga ada dalam game ini.Namun, dalam Mafia lebih disempurnakan,sehingga menjadi lebih menarik danmenyenangkan untuk dimainkan.

Kontrol game: Mudah denganKeyboard dan Mouse

Untuk mengendalikan karakter Andaatau mobil dalam game ini cukup mudahdan tidak berbelit-belit. Senjata bisa digu-nakan dengan menggunakan tombol scrollyang ada di mouse. Peta bisa diaksesdengan mudah dengan tombol "Tab".

Perlu diingat, bahwa peta dalam mapini terintegrasi dengan nyaman, sehinggaAnda tidak perlu mengganti-ganti layaruntuk melihat arah gerakan mobil Andadalam peta. Sayangnya peta ini hanyamuncul saat Anda menggunakan mobildi dalam kota Lost Heaven. Peta tidakmuncul pada saat Anda menjalankan misidalam gedung atau di luar kota.

Penggunaan kontrol default dari gameini terasa kurang nyaman. Namun, Andajuga diberikan kebebasan untuk merubah

Baku tembak:Dalam setiap misi,Anda akandihadapkan padasituasimenegangkan.Persaingan ini jugadiwarnai dengandesingan peluru disekitar Anda.

Page 83: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

120

MAFIA

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

kontrol tersebut sedemikian rupa, sehinggasesuai dengan selera atau kebiasaan Anda.

Setiap Aksi dalam Mafia Asyikuntuk Dimainkan

Secara keseluruhan di luar mode Free-ride, Mafia memiliki 20 misi. Setiap misidibagi lagi menjadi berbagai bagian.Anda tidak bisa sembarangan melakukan“save” data, karena hal ini otomatisdilakukan oleh game. Adanya pembagianini akan memudahkan Anda, karena tidakada lagi satu bagian dalam game yangmenjadi terlalu sulit ataupun mudah.

Dalam setiap misi atau bagian biasanyaAnda akan menyaksikan sebuah ceritayang menarik untuk disaksikan. Setelahitu, biasanya Anda harus menghubungiRalph untuk mendapatkan mobil, danVincenzo untuk memperoleh senjata.

Setelah memilih mobil yang akan Andakendarai, Anda bisa langsung melaju ketempat tujuan yang diharuskan. Satu hallagi yang memudahkan adalah Anda bisamelihat di peta, lokasi yang harus Andatuju (biasanya dengan tanda silang biru),dan menekan tombol F1 (default) untukmengingat kembali misi yang harus Andalakukan.

Setelah sampai di lokasi, Anda akandibawa ke dalam misi yang penuh denganbaku tembak, dan setelah itu kembali kebar milik Salieri. Pada beberapa misi, adacara alternatif untuk menyelesaikan misitersebut. Contohnya ketika Anda harus

mengambil truk penuh minuman kerasdan dihadang anak buah Morello, Andabisa langsung menerjang anak buahMorello dengan berondongan peluru.Anda bisa memblokir jalan dengan mobil-mobil yang ada di sekitar tempat tersebut,sehingga sulit bagi anak buah Morellountuk mengepung Anda. Anda juga bisamenembak mobil-mobil yang dikendaraimusuh, hingga meledak bersama dengangangster lain yang ada di sekitar lokasiledakan. Sungguh suatu adegan yangmengasyikkan. Mafia tidak sekedar gamebaku tembak, tetapi dipenuhi juga denganstrategi dan taktik yang bisa diterapkan.

Terdapat pula misi tambahan yangbisa Anda lakukan dengan berkunjung ketempat Lucas Bertone. Biasanya Lucas akanmemberikan misi, yang apabila Anda

sukses menjalankanya, dia akan memberipetunjuk mengenai lokasi mobil mewahterbaru yang bisa Anda curi. Perbendaha-raan mobil antik Anda di garasi akansemakin bertambah. Setiap mobil yangdicuri atau Anda gunakan bisa disimpandalam garasi Anda di akhir misi.

Namun, salah satu level yang sedikitmenyulitkan, adalah di mana Anda harusmelakukan balap mobil, dan harusmenjuarainya. Tetapi Anda bisamembaca boks tip untuk menjuaribalapan tersebut.

Musuh yang ada dalam misi selalu ber-tindak berbeda-beda, sehingga kita tidakbisa menggunakan strategi yang samaketika harus mengulang suatu bagian darimisi. Misi yang dijalankan juga variatifdan tidak pernah sama. Banyak hal yang

Banyak dari Anda ketika memainkan gameini akan sebal dan merasa frustasi untukmemenangkan balap mobil yang ada didalam salah satu misi dalam game ini.Masalahnya, Anda harus menduduki pe-ringkat satu dan lintasan harus dilaluisebanyak lima kali. Tidak mudah untukmelakukan hal tersebut. Banyak hal bisaterjadi selama lima putaran tersebut.Apalagi lagi bila Anda terlambat menekantombol reset car (Num 0 Default-nya) danmobil terbalik, Tommy dianggap tewaskecelakaan dan Anda harus mengulangkembali adegan balap mobil ini.

Cara yang mudah adalah ketika mela-kukan balapan, di dekat area awal lintasan,ada sebuah jalan yang dibarikade, namunmeninggalkan tempat berpasir yang cukupdilalui mobil balap Anda. Coba Andaarahkan mobil yang Anda gunakan danlewatilah jalan berpasir tersebut. Jalan inisebenarnya merupakan jalan pintas.Abaikan saja peringatan “Wrong Way” atausalah jalan. Begitu melewati akhir jalanpintas ini, dengan segera tekan tombolreset (Num 0 Default-nya), maka secaratiba-tiba mobil balap Anda akan beradatepat di belakan garis finis, bila Anda

melakukan dengan benar. Laluilah garisfinis tersebut dan Anda akan melihatbahwa jumlah putaran yang Anda laluiakan bertambah, dan waktu yang diper-lukan untuk menyelesaikan putaran hanyasekitar satu menit saja. Tentunya akanlebih cepat setengah menit dari rekorminimal game (1 menit 34 detik). Ulangitindakan ini secara terus menerus hinggasampai putaran kelima untuk memenang-kannya dengan mudah. Bahkan Schuma-cher bersaudara pun akan menggeleng ti-dak percaya atas prestasi yang dapat Andaraih dengan cara ini.

TIP

»Memenangkan Balap Mobil dengan Mudah

Kota denganberagam denyutkehidupan:Di dalam kota ini,Anda dihadapkandengan berbagaiintri. Dua kelompokmafia berusahakuat untuk dapatmenguasai kotaLost Heaven denganberbagai macamcara.

Page 84: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

122

MAFIA

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

maka polisi yang ada di sekitar Anda hanyadiam saja dan tidak bereaksi. Seolah-olahtidak ada kejadian yang berarti. Begitujuga ketika Sam dan Paulie menembakmobil-mobil musuh dari jendela mobilAnda, polisi juga tidak bereaksi. Namun,begitu tangan saya keluar dari mobiluntuk menembaki musuh, maka polisilangsung beraksi, membunyikan peluit,dan memberitahu seluruh polisi yang adadi sekitar area tersebut.

Terlepas dari itu, game ini menye-nangkan dan ternyata memberi kejutansendiri setelah memenangkannya. Andaakan memperoleh mode game baru yaituFreeride Extreme di mana Anda akanmendapatkan 19 misi baru, yang setiapmisinya akan menambah koleksi mobilyang bisa digunakan dalam mode Free-ride normal. Salah satu misinya adalahmenjinakkan bom-bom yang tersebar diseluruh penjuru kota dalam jangka waktutertentu. Apabila Anda berhasil, makaAnda akan mendapat mobil taksi Hot Rodyang bisa berakselerasi tinggi, dan masihbanyak lagi.

Kesimpulan

Secara keseluruhan game ini merupakangame action adventure terbaik yang per-nah ada di tahun 2002 ini. Mafia secarakeseluruhan berjalan stabil dan tidakmemiliki banyak bug atau masalah yangberarti. Hal ini merupakan hal yangistimewa dan patut diacungi jempol,mengingat banyak game dari developerkecil atau bahkan yang besar sekalipun,

ketika dirilis selalu dipenuhi oleh bug yangmengganggu dan mengurangi kenikmatanbermain. Alur yang ada juga sangatpanjang dan menarik untuk dimainkan.Jika Anda bermain secara non-stop, makaAnda membutuhkan waktu lebih dari 48jam, berbeda dengan kebanyakan gameaction saat ini yang terasa sangat singkatuntuk dimainkan (kecuali GTA3). Sa-yangnya, game ini tidak menyertakanmode multiplayer. Namun, kabar terakhirmengatakan bahwa Illusion Softworkssedang mengerjakan add-on gratis untukmultiplayer Mafia, yang direncanakanmuncul pada bulan Oktober tahun ini.Kesimpulannya, game ini sangat menarikuntuk dimainkan, penuh dengan ade-gan-adegan menarik dan cerita yang bisamensimulasikan dengan baik duniagangster seperti yang digambarkan da-lam film trilogi Godfather. Move aside,Don Corleone. Tommy Angelo is in town.

Michael A., [email protected] c

bisa dilakukan dalam Mafia, sehinggamembuat game ini semakin menarikuntuk dimainkan.

Model fisik dari mobil yang dapatdigunakan cukup realistis. Apabila Andamenabrak sesuatu, atau ada bagian yanghancur karena tertembak, maka bagianyang terkena akan terlihat ringsek danbahkan menghalangi keluwesan gerakanmobil Anda. Seperti ketika dikejar polisiatau gangster, ban mobil Anda tertembak,maka mobil tidak akan bisa dipacudengan kecepatan sebelumnya. Mobil jugaakan terlihat “pincang” dan mudah olengketika dibelokkan.

Polisi yang berkeliaran di dalam kotajuga selalu mewaspadai dan memantaugerak-gerik Anda dalam mengemudikanmobil. Mereka selalu akan membunyikantanda bila mobil Anda melewati bataskecepatan dan memberi surat tilang.Apabila Anda melakukan kejahatan seriusseperti menabrak orang, menyerang poli-si, melebihi batas kecepatan 120 km/jam,maka Anda akan terus dikejar sampaitertangkap. Anda juga bisa berusaha un-tuk meloloskan diri.

Mobil-mobil yang digunakan dalamgame ini memang tidak akan secepatmobil jaman sekarang. Umumnya mobiltersebut tidak cepat, agak sulit untukdinyalakan (bisa menimbulkan suasanategang saat dikejar polisi atau mafia), dansangat pelan ketika berjalan di jalan me-nanjak. Namun, di misi-misi selanjutnyadi Freeride Extreme, Anda akan menda-patkan mobil yang jauh lebih cepat danmenarik untuk dilihat.

Tidak ada perbedaan jika Anda me-mainkan game ini dengan menggunakanGeForce 4 Ti 4200 atau GeForce 2 GTS.Tampilan yang dihadirkan sama-samabaik. Memang kinerja pada GeForce 2terasa lebih lambat tapi secara keindahangrafik dari game ini bisa dinikmati de-ngan spesifikasi minimum sekalipun.

Hal yang kurang dari game ini adalahperilaku polisi yang agak bodoh. Meng-gunakan senjata atau membawa senjata ditempat umum pada saat itu, memangsangat tabu dan merupakan pelanggaranyang berat. Ketika gangster musuh me-ngejar mobil Anda dan menembakinya,

Publisher Illusion SoftworksDeveloper Gathering of Developers

PERSYARATAN MINIMALProsesor Pentium III 500 MHz VGA 32 MBSound card Kompatibel dengan DirectX 8.1Sistem operasi Windows 98, Me, 2000, XPMemori 128 MBCD-ROM 16X CD-ROM driveHard Disk 1.8 GB Lain-lain DirectX v8.1

INFO

Lebih detail:Mobil-mobil yangAnda curi atau Andakendarai di dalamgame ini, tampaklebih nyata danrealistik.Tidakhanya tampilansaja, melainkanpengendaliannyajuga.

Page 85: 10-2002

124

CHIP | OKTOBER 2002

Clone game Diablo sudah cukup banyak muncul. Tetapi dari sekian

banyak game tersebut yang mampu menandingi Diablo tidak ada

sama sekali. Bisakah Prince of Qin menandinginya?

Prince of Qin

Game Diablo Jaman Cina Kuno

Bisakah? Pertanyaan tersebut mung-kin hanya dapat dijawab olehsetiap orang yang memainkan

Diablo dan Prince of Qin. Namun tidakada salahnya bila kita melihat kedua gameini secara keseluruhan, baik kelebihanmaupun kekurangannya.

Sebagai clone, ungkapan kasar darisebuah game yang meniru metode per-mainan game lain, dari game terkenalyang memiliki banyak fans di seluruhdunia biasanya dipandang sebelah mataoleh para gamer, bahkan sebelum gametersebut dimainkan. Biasanya gamermemiliki pendapat yang berbeda-bedamengenai game macam ini. Mungkin adayang mengatakan kalau game ini hanyabisa meniru dan tidak memiliki konsepyang original, yaitu keaslian konsep darigame yang biasanya menjadi pembeda

dari game lain, juga mungkin ada yangmengatakan game semacam ini hanyasebagai pelepas rindu dari jenis gameyang sama. Bila dilihat secara sekilas,game clone memang pantas mendapat-kan opini umum yang mencela seperti diatas. Namun tidak semua pantas divonisseperti itu tanpa kita sendiri mencobadan melihat perbedaan apa yang terdapatdi dalam game tersebut. Prince of Qin iniadalah contoh yang tepat dari kasustersebut.

Cerita berdasarkan sejarah

Ketika kami mencoba game ini, terlihatsekali corak Diablo di dalamnya. Bahkandalam iklannya pun Strategy First,perusahaan yang meluncurkan game ini,sudah mengumumkan bahwa game iniadalah clone Diablo. Seperti game lain

yang ada di pasaran akhir-akhir inimemiliki mode Single Player dan MultiPlayer. Nampaknya memiliki mode MultiPlayer sudah menjadi kewajiban bagigame-game baru yang keluar di abad ini.Pemikiran untuk bermain bersama ataumelawan manusia lain merupakan halyang umum di kalangan gamer masa kini.Kedua mode tersebut memiliki per-bedaan alur cerita dan permainan.

Pada mode Single Player, Anda akanmemainkan seorang pangeran negeriCina dari dinasti Qin yang bernama FuSu. Alur cerita yang dapat Anda ikutimerupakan gabungan antara sejarah yangbenar-benar terjadi di negeri Cina denganimajinasi tim pembuat game ini. Sejarahmenyebutkan pada kurang lebih 2200tahun yang lalu pada jaman dinasti Qin,pangeran Qin diperintahkan oleh kaisaruntuk melakukan bunuh diri tanpa sebabapapun. Karena yakin bahwa perintahtersebut adalah palsu, maka Fu Su men-jadi pelarian dari kejaran kekaisarannyasendiri.

Prince of Qin memiliki pilihan endingyang tergantung dari permainan Anda.Karena itu keberhasilan Anda dalammembawa Fu Su ke puncak kejayaannyaatau nasib lain yang menantinya meru-pakan kebebasan Anda sebagai seorangpemain. Apakah adanya multi ending iniakan menambah replay ability, nilai darisebuah game yang menentukan bisadimainkan berulang kali, yang meru-pakan faktor penting dari game yangberhasil? Bila hanya ditunjang oleh faktortersebut saja tentu masih kurang. Namunbagaimana bila ditambahkan oleh daerahpermainan yang sangat besar untuk Andajelajahi beserta corak yang terdapat didalamnya, dan kemampuan khusus yangdimiliki oleh setiap karakter?

Sedangkan dalam mode Multi Player,Anda dapat memilih lima kelas yangditawarkan ketika membuat karakter.Anda dapat menjadi seorang Musclemanyang kuat dan merupakan petarungsejati, Paladin yang memiliki kemampuanbertarung dan keahlian khusus yangsangat berguna seperti membuat benda-benda, Assassin yang mengandalkankelincahan dan kemampuan memanah-

Page 86: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

125AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

nya, Wizard dan Witch mengkhususkandiri dalam penyerangan berbasis sihir.Sihir dalam Prince of Qin didasari olehlima elemen yang dalam mitos Cinaadalah unsur utama pembentuk bumi.Mereka terdiri dari Metal, Wood, Earth,Water, dan Fire. Masing-masing darielemen tersebut saling berhubungan satudengan lainnya, baik itu saling membantuatau saling melemahkan. Elemen Metalmelemahkan Wood, Wood melemahkanEarth, Earth melemahkan Water, Watermelemahkan Fire, dan Fire melemahkanMetal. Jadi bila karakter Anda memilikiatribut Api, maka serangan Anda akanmemiliki efek mematikan terhadap mu-suh berelemen Metal. Namun hukum inijuga berlaku terhadap karakter Anda, bilamusuh dengan elemen Water menyerangAnda, persiapkanlah alat-alat penyembuhyang banyak. Selain melemahkan, elementersebut juga dapat menambah danmenguntungkan serangan dan pertahan-an Anda. Hukum elemen untuk mem-perkuat elemen lain adalah Metal mem-perkuat Water, Water memperkuat Wood,Wood memperkuat Fire, Fire memper-kuat Earth, dan Earth memperkuatMetal. Penerapan dari hukum tersebutyang akan sering Anda temui ketikamempersiapkan perlengkapan yang akandigunakan. Hampir semua perlangkapandan senjata yang Anda gunakan memilikiatribut dan elemennya tersendiri. Atributsecara umum terbagi menjadi CommonAttack, nilai yang menentukan berapabesar kerusakan yang dapat Andatimbulkan melalui serangan biasa, sertaelemen yang menjadi dasar kekuatanperlengkapan tersebut diluar status se-perti kemampuan menghindari serangandan masih banyak lagi. Untuk memudah-kan Anda membedakan musuh yanghanya menggunakan serangan biasa danelemen, Anda dibantu oleh sebuah medaliberwarna di samping indikator energimusuh bila kursor diarahkan ke musuhtersebut.

Metode pengendalian

Sebagai sebuah clone Diablo, pengen-dalian Prince of Qin tidak berbeda jauhdengan Diablo sendiri. Anda akan me-

mulai perjalanan sebagai sebuah karakterlevel satu yang memiliki perlengkapanyang sangat minim sekali, hanya ber-senjatakan pedang biasa dan sebuah bajubiasa. Cara menjalankan karakter dankontrol ketika melakukan pertempuransama persis seperti Diablo, yaitu denganmenggunakan klik mouse. Interface yangdigunakan juga memiliki kemiripandengan Diablo, sehingga para veterangame tersebut akan cepat mengadap-tasikan dirinya dalam pengendalian per-mainan. Tombol mouse kanan dan kirimemiliki fungsi tersendiri yang dapatdiatur di dalam menu skill dan magic.Setiap kali Anda mendapatkan level,Anda akan diberikan pilihan untuk me-nambahkan nilai status dan kemampuanyang dapat Anda gunakan seterusnya.Kemampuan tersebut tergantung darijenis karakter yang Anda gunakan. BilaAnda adalah seorang karakter kelaspetarung, maka sebagian besar kemam-puan yang Anda dapatkan tidak memer-lukan waktu casting dan MP sepertihalnya karakter kelas penyihir. Skill dansihir yang dapat Anda gunakan memilikibanyak ragam, sedangkan tempat untukmenggunakannya hanya dua, yaitu klikkanan dan kiri mouse. Bagaimanamengakalinya? Metode yang digunakandalam Prince of Qin ini adalah hal unikpertama yang membedakannya denganDiablo. Mereka menggunakan sebuahmenu untuk meletakkan skill dan sihirtersebut supaya dapat dipilih denganmenggunakan tombol hotkey di dalam

permainan. Walau jumlah yang dapatdipersiapkan sebelumnya terbatas, hanya8 buah, namun cara tersebut sangatmembantu sekali ketika pemain beradadalam keadaan terjepit. Menu tersebutdibedakan menjadi skill tangan kanandan kiri. Skill yang Anda dapatkan jugaterbagi menjadi kemampuan yang dapatdigunakan oleh dua tangan, tangan kanansaja, atau tangan kiri saja. Karena itupengaturan yang tepat diperlukan olehpemain ketika hendak meletakkan skilltersebut pada tempatnya yang tepat.Setiap tangan dapat diletakkan hingga 4buah skill, dengan hotkey pada tangankiri "Q-W-E-R" dan tangan kanan "A-S-D-F". Pada menu status karakter, selainatribut yang dapat Anda temui padaDiablo, Prince of Qin menambahkannyadengan "Savvy" dan "Charm". Savvy ada-lah nilai yang memberikan poinpengalaman ekstra bagi karakter Andasehingga dia bisa lebih cepat naik ke levelselanjutnya. Sedangkan Charm membuatkarakter Anda lebih mempesona di mataorang lain, terutama pedagang, karenasemakin tinggi nilai tersebut makasemakin rendah harga barang-barangyang dijual.

Seperti layaknya game RPG Action,Prince of Qin juga memberikan benda-benda yang bisa didapatkan darimengalahkan musuh. Selain benda yangdijatuhkan musuh, Anda juga dapatmenemukan banyak benda tersembunyiyang ada di dalam kotak harta, gua-gua,benda kecil seperti pot dan tumpukan

Kustomisasi item:Berbeda denganDiablo II yangmemberikan pilihanitem yang serasatidak terbatas,Prince of Qinmemiliki fasilitasmembuat itemsendiri yang bahkanlebih menarik dariDiablo.

Page 87: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

126

Prince of Qin

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

jerami, batu, bahkan pohon. Selain bendayang digunakan untuk berperang, ter-kadang Anda juga menemukan bendayang tidak dapat digunakan seperti kulit,tulang, batu mineral, kayu, dan uratbinatang. Benda-benda tersebut adalahbahan baku yang dapat digunakan untukmembuat perlengkapan perang. BiasanyaAnda dapat menggunakan fasilitastersebut di toko senjata, dimana Andadapat membuat senjata, memperbaiki-nya, dan menambahkan batu di per-lengkapan Anda. Anda dapat membuatbanyak ragam perlengkapan dan per-senjataan dengan menggunakan fasilitaspembuatan senjata tersebut. Terkadangsenjata yang dihasilkan dari pembuatanjustru lebih kuat daripada senjata normalyang dijual pada toko senjata, dan jugamemiliki harga yang lebih tinggi. Selainperlengkapan dan persenjataan, fasilitastersebut juga dapat digunakan untukmembuat benda-benda lain yang carapembuatannya harus dipelajari dulu dariNPC, seperti alat pancing untuk me-nangkap ikan. Anda bisa menjualnya un-tuk mendapatkan uang atau memakan-nya untuk menyembuhkan luka. Anda

juga bisa menambahkan kekuatan per-lengkapan dengan meletakkan batu yangsesuai dengan elemen yang karakter Andagunakan.

Tampilan permainan

Walau tampilan yang digunakan dalamPrince of Qin menggunakan grafik 2Dseperti halnya Diablo II, namun game initernyata tidak dapat menandingi kualitasDiablo. Sprite karakter game ini terlihatbiasa-biasa saja, dengan sedikit bagian

kasar di garis luar karakter. Lingkunganpermainan terlihat statis walau Andamasih dapat menemui perubahan waktudari siang ke malam. Walau dibantu olehGraphic Card yang bagus, tampilan da-lam game tidak menunjukkan penam-bahan baik dalam kualitas gambar mau-pun kehalusannya. Voice over dari karak-ter maupun NPC bisa dikatakan luma-yan, bahkan terkesan seperti film silatmandarin yang sudah didubbing dalambahasa Inggris, hanya saja lebih bagussedikit. Lagu yang mengalun di sepanjangpermainan bervariasi di setiap kota dansangat kental dengan corak Cina kuno.Kesimpulannya, game ini walau mengi-kuti metode permainan Diablo secaraumum, namun mereka juga memberikanhal baru yang bisa dikatakan ide originaldari pihak pengembang Prince of Qin.Dapatkah Prince of Qin menandingiDiablo II? Silahkan Anda putuskan sen-diri setelah memainkannya!

Tino D. Pratomo, [email protected] c

Untuk membuat review game Prince ofQin, CHIP menggunakan komputer de-ngan spesifikasi di bawah ini. Spesifikasiyang sama digunakan sebagai OfficialSystem PC WCG 2002 Indonesia Pre-liminary.3 Motherboard ASUS P4B266-C 3 Prosesor Intel 1.6A 3 VGA ASUS 8170 DDR/64 MB 3 Memori SpecTek 256 MB

PC2100 3 HDD Maxtor 20 GB 7200 RPM 3 ASUS CD-ROM 52X OEM 3 Casing Codegen 6055 3 Speaker ASUS 2006A 3 Keyboard + Mouse Logitech

Seluruh komponen PC di-sediakan oleh PT. Astrindo Se-nayasa, dengan didukung olehIntel. Kenikmatan memandanglayar monitor Samsung Sync-Master 765MB dipasok oleh

PT. PWU PC And Peripherals (021-799 2121).

Info: Indonesian GamerGajah Mada Plaza, Lantai Dasar No. 112www.ligagame.com (021- 638 5073)

INFO

»Sistem Komputer Ulasan Game

Publisher Strategy First Inc. Developer Object Software Limited.

PERSYARATAN MINIMALProsesor Intel Pentium II 266 MHz VGA 2 MBSound card Kompatibel dengan DirectXSistem operasi Windows 98, 2000, XPMemori 128 MBCD-ROM 4X CD-ROM driveHard Disk 1250 MBLain-lain DirectX v8.0

INFO

Kelas karakterterbatas:Walau sekilas modemultiplayer Princeof Qin memilikipilihan karakteryang terbatas,tetapi dalampermainan setiapkarakter memilikikemampuan dansihir yang berbeda-beda tergantungdari elemen yangdimilikinya.

Page 88: 10-2002

128

CHIP | OKTOBER 2002

yang dibangun di atas tanah dan di ataspasir. Oleh karena itu, Anda harusmemperhitungkan secara seksama untukmenempatkan bangunan tersebut. Selainitu tidak semua bangunan berbentu kotakatau persegi panjang seperti game simu-lasi lain. Game ini tentunya cocok untukpemain penggemar simulasi.

Big Scale Racing

Cocok untuk Penggemar RC■ Tidak seperti judulnya, Big Scale Racingjustru melibatkan mobil-mobil yangberukuran lebih kecil dari manusia, yaituRC Car atau Radio Controlled Car. Mula-nya CHIP tidak begitu yakin dengankualitas game ini, namun di luar dugaanjudul ini ternyata memberikan gameplayyang cukup baik. Jenis mobil RC yangdapat Anda mainkan begitu banyak jenis-nya, dan semua mobil tersebut memilikiciri khas unik yang membuatnya memilikikelebihan dan kekurangan. Jumlah lin-tasan yang dapat Anda mainkan cukupbanyak dan bervariasi. Bahkan ketikaAnda sedang melakukan balapan, cuacadapat berubah secara mendadak danterkadang membuat keadaan semakinriskan bagi mobil RC yang dimainkan.

Pengendalian dalam permainan terbi-lang mudah dikuasai untuk hampir se-mua kalangan pemain, kecuali bila Andamemilih mobil yang memang memiliki

pengendalian yang sulit. Ketika melaku-kan balapan, Anda dapat memilih posisikamera yang sesuai dengan keinginanAnda. Jika Anda ingin memainkannyadengan mudah, maka kamera yang tepatberada di belakang mobil RC yangdikendalikan.

Namun bila Anda menginginkantantangan yang le-bih, pindahkan ka-mera tersebut ke po-sisi pemain aslinya,yang berada di po-dium. Maka Andaakan merasakan be-tapa sulitnya me-ngendalikan mobilRC di dalam arenasesungguhnya. Apa-bila Anda merasakesepian bermainsendirian, game ini

Balap RCterbaik:Selainpengendaliannya yangdinamis, gameini jugamemilikitampilan yangtidak bisadipandangsebelah mata.

juga menawarkan mode multiplayer.Mode multiplayer split screen merupakanpilihan bermain untuk pemain yang tidakmemiliki jaringan LAN. Sedangkan bilaAnda memiliki jaringan LAN, Anda dapatbermain bersama hingga 8 pemain secarabersamaan. Game yang patut untukdicoba.

Beach Life

Tempat Libur Impian■ Eidos yang terkenal dengan jajarangame petualangan bermutunya sepertiTomb Raider, kembali lagi dengan gamesimulasi Beach Life. Beach Life adalahsebuah game building simulation yangbertujuan membuat sebuah resort atautempat liburan pantai, yang dapat dinik-mati oleh semua pengunjungnya. BeachLife dapat dimainkan mengikuti sebuahalur skenario atau memainkannya secarabebas dalam mode Sandbox. Anda dapatmenemukan dua buah peta training didalam mode skenario. Masalahnya dalampeta training tersebut Anda tidak diberi-kan pengarahan secara detail mengenaicara memainkannya. Tips bermain barudiberikan bila Anda tidak berhasilmelewati sebuah misi.

Mulanya CHIP mengira jenis bangun-an yang ada dalam game ini hanyabeberapa bangunan saja, seperti yang

terlihat dalam misipertama. Dalammode Sandbox yangbiasanya memberi-kan semua jenisbangunan, ternya-ta hanya menyaji-kan banyak bangu-nan yang sama se-perti yang ada dimode single player.Bangunan tersebutternyata semakinbertambah bila Anda menyelesaikan petalainnya. Tampilan yang digunakan dalamgame ini adalah 2D sprite yang lumayanhalus. Anda dapat menggunakan fasilitaszoom untuk melihat lebih dekat keadaanresort Anda. Jenis bangunan yang diguna-kan dalam permainan secara umumterbagi menjadi 2 jenis, yaitu bangunan

Pesta pantai:Kini giliranAndamenciptakanlingkunganyang tepatuntukmenyelenggarakan pestapantaidambaan!

Page 89: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

129AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Game: Review Singkat

tahanan maupun serangan. Tampilanunit yang telah mencapai level tinggipun akan berubah karena perlengkap-annya akan berubah pada saat itu. Petapermainan dalam game ini sangat besar,sehingga cocok sekali untuk peperangandengan skala besar seperti game Cos-sack.

Moonbase Commander

Game Strategi Unik■ Moonbase Commander memangcukup unik sebagai game strategi.Bagaimana tidak? Dalam game ini Andatidak akan berhadapan dengan unit-unitdengan persenjataan dari berbagai jenistipe serangan, atau membuat bangunanyang kompleks untuk membuat unitseperti layaknya game sejenis. JustruAnda dihadapkan dengan permainanekspansi dan lontar-melontar

Metode permainan Moonbase Com-mander sebenarnya cukup mudah. Andaakan muncul di sebuah peta yang me-miliki rintangan alam seperti pegu-nungan dan perairan. Pada peta tersebutAnda juga dapat menemukan beberapakolam yang disebut sebagai Energy Pool.Anda akan mendapatkan sebuah bangun-an yang bernama Hub, yang bergunasebagai induk penghubung untuk mem-buat bangunan lain. Bangunan dibagiberdasarkan besar energi yang dikon-

sumsi, menjadi 1, 3, dan 7. Oleh karenasetiap pemain berjalan berdasarkangiliran, maka energi tersebut yang akanmenentukan banyak jalan Anda. Untukmenambah energi tersebut, Anda diha-ruskan untuk menempatkan bangunanenergi di atas kolam.

Anda menempatkan bangunan danunit dengan cara di-tembakkan. Pilih ba-ngunan, arahkandan tahan tombolmouse untuk me-nentukan kekuatantembakan, serta mem-prediksi jaraknya.Pengaturan bangun-an harus dipikirkansecara strategis, ka-rena setelah ditem-bakkan, muncul se-buah garis dari hub

Gameplaysederhana:Walau terlihatsepertipermainananak kecil,tetapi gameini memilikikeunggulantersendiri.

ke bangunan. Setiap garis menyilangatau jatuh di atas rintangan alam akanhancur.

Selain mode Single Player, game inijuga menyediakan mode Multi Player.Jadi Anda bisa melihat siapa yang lebihahli dalam masalah strategi dan ketelitiandi game ini.

Celtic Kings

Perseteruan Roma dan Galia■ Celtic Kings adalah sebuah gamestrategi yang melibatkan pertempuranbesar antara bangsa Galia denganKekaisaran Roma yang perkasa. Gameyang cukup rumit ini untungnya dibantudengan mode tutorial yang sangat mem-bantu untuk memahami segala aspekdalam permainan. Tidak seperti gameReal Time Strategy (RTS) biasa dimanasebelum Anda membentuk pasukandiharuskan untuk membangun markasAnda terlebih dahulu.

Dalam game ini semua bangunansudah tersedia dan yang Anda perlulakukan hanyalah mengambilnya daripasukan yang menjaganya. Bahkan ter-kadang Anda hanya perlu mengam-bilnya tanpa perlu melakukan perl-awanan. Jika Anda tidak mempelajaritutorialnya terlebih dahulu, maka Andaakan langsung menyerang secara massal

dengan pasukan se-adanya. Dalam ga-me ini selain mem-bentuk pasukanyang besar, Andajuga dituntut un-tuk melakukan hallain demi mencapaikemenangan. UnitHero merupakanunit khusus yangdapat digunakanuntuk memimpinpasukan yang Anda bentuk. Jika pasukanAnda berada di bawah pimpinanseorang Hero, maka mereka akan men-dapatkan lebih banyak pengalaman da-lam setiap pertempurannya, serta lebihcepat naik level. Setiap unit dalam gameini memiliki level, yang memperkuatstatusnya baik dalam kecepatan, per-

RTS unik:Game inimengembang-kan caranyasendiri untukmenarik minatpemain yangtergila-giladengan perangmassal di petayang kolosal.

Page 90: 10-2002

130

CHIP | OKTOBER 2002

INDEKS

Pemilihan Bitrate: Kualitas yang optimal

Pemenang Tes:OGG Vorbis 1.0 Pre RC4

Kurva Frekuensi:Menghemat tempat

Latar Belakang Teknis:Kompresi MP3

Yang Perlu Anda Ketahui:Mengenai MP3

Kesimpulan:Open Source lebih baik

Tabel Perbandingan:Tabel dan Hasil Tes

138

138

137

136

134

132

132

Foto

: Pop

-Eye

; EBV

: M. H

ütt

inge

r

Tes: Audio Encoder

Page 91: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

131AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Banyak MusikHemat Tempat

MP3, tiga huruf yang cepat

mengubah dunia. Namun kini

keberadaannya tengah

terancam. Format-format

pendatang baru menantangnya,

baik dalam kualitas suara,

kompresi, dan biaya. CHIP

menguji, apa yang mampu

dilakukan oleh encoder-encoder

baru tersebut.

Mengapa MP3 demikian sukses ?hingga industri musik yang be-sar pun menjadi panik. Jawa-

bannya, karena software ini memungkin-kan penggemar musik mewujudkan im-piannya tanpa membayar satu sen pun.

Algoritma yang diciptakan oleh Fra-unhofer Institut ini mampu mengkom-presi file musik menjadi sekitar 1/10 dariukuran aslinya, sehingga dapat memenuhipersyaratan untuk pertukaran di Internet,player portable dan ponsel.

Tidak heran, apabila beberapa formatbaru bermunculan. Mp3PRO, OGG Vorbis,LAME-nya WMA, tidak mau kalah. Be-berapa encoder ini bahkan dapat meng-

kompresi file lebih efektif dibanding MP3,dan hasilnya juga terdengar lebih baik.

Suatu hal yang baik, bahwa semua for-mat seperti MP3 dapat berfungsi dengansoftware-player penting, misalnya Win-Amp, yang codec-nya telah terintegrasi.Kecuali pada hardware-player, tidak setiapplayer dapat memainkan WMA ataump3PRO, bahkan OGG belum ada yangmampu memmainkannya.

Kompresi memang kriteria yang pen-ting dalam tes, tetapi karena perbedaan-nya semakin kecil, maka kriteria yanglebih penting adalah kualitas suara yangsubyektif, dilengkapi dengan data hasilpengukuran yang lengkap.

Mini: Player MP3 SonyMCS 50 dengan berat 33

gram mampu menyim-pan 2 jam musik.

Page 92: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

132

Tes: Audio Encoder

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

HARGA Freeware

INFO www.xiph.org

Meyakinkan: Beberapa setting dari OGGyang dapat Anda pilih. Kualitas suarafreeware-encoder ini meyakinkan.

gratissuara bagusterus dikembangkanpengoperasian mudahdi 64 KBit/detik kualitas rata-rata

+

+

+

+

PENILAIAN TOTAL

HARGA/KINERJA sangat bagus

OGG Vorbis 1.0 Pre RC4

Bunyi Super Tanpa BiayaOpen Source Encoder ini mampu memuaskan di segala bagian diban-dingkan Codec dari Fraunhofer.

■ Bekerja dengan cepat, bagus dan tentu-

nya gratis. Ketiga atribut yang merupakan

ciri-ciri encoder yang telah dikembangkan

sejak 1993, dengan basis Open Source.

Penyebarannya memang jauh di bawah

MP3, tetapi program ini adalah alternatif

yang bagus dan serius. Hal ini dapat terlihat

jelas dengan tersedianya plug-in untuk soft-

ware-software player seperti WinAmp,

Sonique dan FreeAmp, tidak lama setelah

OGG Vorbis beredar. Pada WinAmp mulai

versi 2.80 OGG bahkan sudah terintegrasi

secara standar.

Pengoperasiannya juga meyakinkan. Me-

lalui tampilan yang buatan sendiri, para-

penggemar musik dapat mengkonversi file-

file WAV dengan mudah. Semuanya dapat

dilakukan dengan hanya melakukan drag &

drop. Semua setting, misalnya bitrate, dapat

dilakukan melalui tombol kanan mouse.

Tidak ada penggunaan yang lebih mudah

dari itu.

Dalam kualitas suara, OGG mempu me-

unjukkan kemampuannya, sehingga memu-

askan di segala bagian. Encoder ini mema-

datkan data audio lebih jauh dibanding

Fraunhofer codec, tapi kualitas suara pada

tingkat kompresi yang sama jelas lebih baik.

Pada tes dengar yang dilakukan CHIP,

OGG mencapai nilai "memuaskan" pada 64

KBit/detik, dengan demikian termasuk en-

coder yang lebih baik. Pada OGG, lagu-lagu

yang di tes terdengar dinamis dan penuh.

Trend ini terus terjaga hingga 128 KBit/de-

tik. Di sini encoder gratis ini meyakinkan

dengan bunyi yang sepenuhnya seimbang,

dengan nada-nada tinggi yang jernih dan

bas yang mantap. Karenanya para penguji

CHIP juga sepakat dalam penilaiannya:

"sangat mendekati CD".

Untuk memuat banyak pada tempat sehe-mat mungkin, banyak codec bekerja den-gan sebuah trik. Bagian lagu yang tenang(pada gambar kanan 3% dari lagu) dikom-presi dengan 32 KBit/detik. Dengandemikian tersedia bitrate lebih tinggi bagi bagian-bagian yang lebih dinamis danmembutuhkan lebih banyak informasiagar suaranya bagus, seperti contoh dalamgambar hingga 320 KBit/detik.

»Kualitas optimal dengan kompresi yang pintarPEMILIHAN BITRATEOGG Vorbis Encoder 1.0 Pre RC4: Semua

mengenai pemenang tes serta tip hargaini dapat Anda lihat dan baca dalam boksdi bawah.

LAME 3.92: Raja sebenarnya di antara en-coder yang membuat MP3 adalah LAME.Tidak hanya dalam kualitas bunyi iamampu mengalahkan MP3 Fraunhofer,penggemar dapat menyesuaikan encodersepenuhnya dengan kebutuhan masing-masing. Menu konfigurasi yang tersediasangat banyak dan besar. Bitrate variabel,joint-stereo dan profile yang canggihakan menjamin kenikmatan audio se-banding dengan tingkat kompresi.

Namun, bagaimana LAME mampumenawarkan semua kelebihan itu? Jawa-bannya sederhana dan jelas, yaitu "OpenSource". Berbeda dengan encoder Fraun-hofer, di balik LAME terdapat komunitas

pengembang yang terus menerus mem-perbaikinya, dan dalam waktu beberapaminggu sekali mengeluarkan versi baruberdasarkan model psikoakustik yanglebih optimal.

LAME benar-benar teruji sejak versi3.91. Program ini memungkinkan encod-

ing berdasarkan profile (presets), yangdioptimalkan pada kemampuan encoder.Hal ini bermanfaat pada bitrate yangbervariasi. Dengan demikian penggunadapat membuat file-file MP3 yangberkualitas tinggi walau dengan setting"alt-preset standard", yang ukurannya

Efektif: LAME-Encoder memanfaatkanbitrate sepenuhnya.

bbiitt rraatteess ddiissttrriibbuuttiioonnwwiitthhiinn aa ssoonngg iinnppeerrcceenntt

Page 93: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

134

Tes: Audio Encoder

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

memang mendekati aslinya, tapi tampakterdengar tumpul, tidak begitu jernih.

Tetapi bila diban-dingkan mp3PRO,program ini dapatbersaing walau pada64 KBit/detik. Jadibagi yang inginmenghemat tempatdi dalam hard disk,WMA merupakanpilihan yang tepat.

tidak jauh lebih besar dibanding hasil en-coding 128 KBit/detik. Hal ini karenafungsi preset ini memanfaatkan sepenuh-nya kemungkinan bitrate yang bervariasi,sesuai dari kondisi lagu yang bersangku-tan. Pada bagian-bagian yang tenang, en-coder akan menghemat bitrate danmenggunakannya untuk bagian-bagianlagu yang rumit.

Namun, LAME hanyalah sebuah en-coder MP3, yang artinya, pada bitraterendah seperti 64 KBit/detik encoder iniakan memotong frekuensi tinggi tanpaampun, sehingga bunyi pada bagiantersebut tidak bersih. Sebaliknya, LAMEmampu meraih poin untuk sebuah "hasilyang sama dengan aslinya", yang mulaidapat dilakukan pada bitrate 128 KBit/detik ke atas. Di sini pendengar harus be-nar-benar memasang telinganya untukdapat membedakan yang asli denganhasil LAME.

Microsoft WMA 8: Di dalam tes yang di-lakukan CHIP menunjukkan, WMA-en-coder buatan dari Microsoft ini lebih baikdaripada citranya sendiri, serta citra dariprodusennya. Image buruk WMA se-belumnya dibuat sendiri oleh Microsoft,dimana ketika format audio tersebut di-pasarkan, program ini tidak dapat ber-saing dengan MP3. Selain itu Microsoftjuga mempersulit pengguna denganmengintegrasikan Digital Rights Manage-ment (DRM) sebagai sejenis proteksicopy, yang tidak lama kemudian dapatdibobol.

Pada codec WMA versi 8 Microsoftmampu mewujudkan janjinya, untukmemberi hasil yang bagus mulai pada bi-trate 64 KBit/detik. "Kualitas CD" sepertiyang dijanjikan MP3 pada 128 KBit/detikbelum tercapai pada bitrate ini. Soundnya

Kompresi ca. 88:1

ca. 24:1

ca. 15:1

ca. 12:1

Bitrate8 KBit/s

64 KBit/s

128 KBit/s

192 KBit/s

ModusMono

Stereo

Stereo

Stereo

Kualitas setara dengan telepon

radio UHF

kualitas CD yang buruk

kualitas CD asli

OGG: Encoder ini mempertahankan fre-kuensi tinggi, bagus bagi kualitas suara.

Frekuensi Maksimal:Suara jernih pada 64 KBit/s

LAME: Kurva bagus hingga frekuensitinggi, terdengar bagus.

mp3PRO: Frekuensi tinggi tidak hilang,suara bagus pada 64 KBit/detik.

MP3: Terlalu dini memotong frekuensitinggi, tidak bisa untuk 64 KBit/detik.

WMA: Codec ini tidak banyak memo-tong frekuensi tinggi, kurva bagus.

Blade: Kualitas buruk, secara keselu-ruhan kurva tidak tenang.

»Menghemat tempat: Nada tinggi menghilangKURVA FREKUENSI

Bitrate rendah berarti bunyi yang lebih buruk. Dengan en-coding 8 KBit/detik lagu terdengar seperti melalui telepon.

TINGKAT KUALITAS PADA MP3

Di sini juga diterapkan kebijakan pe-rusahaan Microsoft, yaitu encoding de-ngan WMA dapat dilakukan dengan mu-dah, encoder-nya pun dapat Anda ambillangsung dari website Microsoft, dantersedia dengan gratis. Profil untuk bi-trate standar sudah dipreset terlebihdahulu, sehingga para pemula tidak akanmenghadapi masalah.

Berbeda halnya bila pengguna inginmengkonversi file WMA ke format lain-nya. Untuk itu Microsoft tidak menyedi-

Pada ffrreekkuueennssii ttiinnggggii yang hampirtidak terdengar oleh telinga manu-sia, encoder memotong semua in-formasi dari file WAV asli (lihatkanan). Hasil berikut ini didapatdari kompresi "white-noise" pada64 KBit/detik:

Page 94: 10-2002

136

CHIP | OKTOBER 2002

Dikemas dengan baik:Player mp3PROdari Thomsondalam versi free-warenyamemungkinkanencoding hingga64 KBit/detik. Un-tuk bitrate lebihtinggi dibutuhkanlisensi.

Untuk membuat file MP3yang hemat tempat dari fileaudio besar yang terdapat pa-da CD dibutuhkan berbagaiproses untuk kompresi. Setiapproses menggunakan reduksidata. Pada contoh proses MP3kami tunjukkan, bagaimanaencoder bekerja.Cara kerjanya: Encoder mem-bagi-bagi file dalam frameyang masing-masingberdurasi 26 mili detik. Jadisatu detik berisi sekitar 38frame. Setiap frame memilikiheader berukuran 32 Bit yangberisi informasi mengenaiframe tersebut. Kami perke-nalkan 3 proses kompresi ter-penting, yang digunakan en-coder dalam sebuah frame.

»MP3 mengkompresi dengan proses iniLATAR BELAKANG TEKNIS

Model psikoakustik

File asli: Joint-Stereo ( juga Stereo-Redundance) memanfaatkan fakta,bahwa pada kedua saluran, seringdisalurkan signal yang sama.

Joint-Stereo

Menggambarkan telinga manusia secara matema-tis dan mendefinisikan kemampuan dengarnya.Misalnya frekuensi di atas 16 KHz hanya dapat di-tangkap lemah atau tidak tertangkap oleh telingamanusia, terutama dengan bertambahnya usia.Selain itu dari 2 nada berurutan dengan warnabunyi yang serupa, hanya yang lebih keras yangterdengar.

Sebuah model psikoakustik akan mengenalikelemahan-kelemahan ini, mendefinisikannyasecara matematis dan menyusun hasilnya dalamtabel. Pada kompresi, encoder membandingkan out-put-signal dengan tabel, dan memotong frekuensiyang tak terdengar. Tuntutan kepada encoder adalahmenyesuaikan model psikoakustik lebih mendekatitelinga manusia.

linkes Signal

rechtes Signal

Lautstärke

Zeit

Zeit

linkes Signal

rechtes Signal

Lautstärke

File terkompresi: Saluran kananberisi jumlah signal kiri dan kanan,yang kiri berisi perbedaan antarakeduanya. Decoder akan menghasil-kan sinyal seperti semula denganbenar.

Sum

ber:

ww

w.s

ubs

trea

m.o

rg

adalah kualitas suara yang menurundrastis bila dilakukan pada bitrate 64KBit/detik. Di sinilah mp3PRO menun-jukkan kemampuannya. Coding Tech-nologies telah mengembangkan sebuahteknik yang disebut "Spectral Band Repli-cation" (SBR). Codec yang telah diperbaikiini sudah tidak menghilangkan frekuensitinggi, sehingga walupun pada 64 KBit/

akan apapun untuk hal ini. Microsoftmasih membiarkan program-programshareware seperti "Advanced WMAWorkshop" (www.litexmedia.com) mela-yani Anda, tetapi tentunya sudah tidakgratis lagi.

Coding Technologies mp3PRO: Kelema-han utama yang terlihat dari format MP3

detik sudah tercapai kualitas mendekatiCD, tetapi dengan kebutuhan tempat sep-aruhnya.

Sebenarnya mp3PRO juga memotongfrekuensi tinggi, tetapi mampu merekon-struksikannya kembali saat playback. Tapidarimana encoder mengetahui, frekuensiapa yang semula ada? Mudah saja, mp3-PRO mengkompresi frekuensi rendahdengan proses MP3 biasa dan menyelip-kan informasi mengenai frekuensi tinggi.SBR merekonstruksinya kemudian darifrekuensi rendah.

Dalam tes dengar yang dilakukanCHIP, teknologi SBR mampu membuk-tikan kemampuannya. Kualitas suarayang baik pada 64 KBit/detik berhasilmeyakinkan penguji, hanya bagi kamitampaknya WMA masih sedikit lebihmendekati aslinya. Jadi belum bisa dise-but "Kualitas CD" pada bitrate ini.

Tip: Bagi yang ingin memainkan file

LLaanngguuaaggee

RReelleevvaanntt rraannggee

Frequency (khz)

LLeefftt SSiiggnnaall

RRiigghhtt SSiiggnnaall

LLeefftt SSiiggnnaall

RRiigghhtt SSiiggnnaall

TTiimmee

TTiimmee

LLoouudd

LLoouudd

LLoouu

dd ((dd

BB))

MMaaxxiimmuumm lliimmiitt

MMuussiicc

Page 95: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

137AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes: Audio Encoder

LAME dalam kualitas suara,walaupun dengan FastEnc seba-gai pelengkap MP3Enc31. Soft-ware seperti MusicMatch yangmasih mengandalkan Fraun-hofer, umumnya juga mengan-dalkan kedua encoder tersebut.Hal ini tergantung tugasnya, bit-rate tinggi (MP3Enc31) atau ke-cepatan tinggi (FastEnc).

Dalam tes CHIP, sayangnyaencoder Fraunhofer mengkon-

firmasi citra buruknya pada bitrate ren-dah. Pada 64 KBit/detik ia memotong na-da tinggi tanpa ampun, sehingga hasilnyaterdengar tumpul. Encoder lain tidaksekejam itu dan masih memungkinkannada tinggi. Barulah pada bitrate 128KBit/detik Fraunhofer mulai dapat ikutbersaing, walau tidak mencapai kualitasyang sama dengan aslinya seperti LAMEatau OGG Vorbis.

Pada setting konfigurasinya, penggunadapat memilih joint-stereo atau variablebitrate untuk mendapatkan nilai yang op-timal dari MP3Enc31. Tetapi sayangnyasoftware untuk melakukan hal tersebutbiasanya bukan merupakan software free-ware. Jadi bagi yang menggunakan codecFraunhofer dalam programnya, masihharus menyediakan dana untuk memba-yar sekitar US$ 15.000 untuk setiap lisen-si, ditambah US$ 0,50-2,50 untuk setiapproduk yang terjual. Semua ini dibe-bankan kepada konsumen. Dahulu peng-guna masih rela membayar, karena kuali-tasnya paling top, tetapi kini situasi sudahberubah. Pada produk Mymp3PRO darispesialis audio, Steinberg, pengguna dap-at memilih encoder Fraunhofer atau free-ware LAME.

Blade-Encoder 0.942: Open-Source en-coder dari masa awal ini seharusnya su-dah masuk dalam daftar museum soft-ware. Melalui program Blade, denganhanya melihat bentuk kurva frekuensi, se-muanya sudah menjadi jelas. Apabila pa-da encoder lain, akan memotong frekuen-si tinggi pada 64 KBit/detik, Blade jugamembuat drop yang tidak termaafkan,yang dapat berakibat negatif pada kua-litas suara.

YANG PERLU ANDA KETAHUI

Bitrate: Informasi dalam satuan Bit,yang didapat encoder dalam satu detiksaat kompresi.

Sampling-Rate: Jumlah pembacaansetiap detik yang dilakukan oleh CD-player.

CBR (Konstante Bitrate): Sebuah lagudapat di-coding dengan bitrate tetap,fluktuasi di dalamnya tidak dipedu-likan. Biasanya file yang dihasilkanlebih besar dibanding modus VBR danterdengar lebih buruk pada bagianyang banyak informasi musikalis.

VBR (Variable Bitrate): Encodermenyesuaikan bitrate dengan lagu. Pa-da bagian tenang ia akan menghematbitrate, yang digunakan pada bagianyang intensif. Kualitasnya umumnyalebih baik.

ABR (Average Bitrate): Bitrate dalamlagu bervariasi, tetapi rata-ratanyasesuai dengan nilai setting.

Cepat: Melalui tool CDex Blade dapat dikonfigurasidengan mudah dan cepat.

Dalam membaca sinyal audio, mis-alnya dengan CD-player, informasidigital sebuah lagu dirangkumdalam sampel. Sebuah CD-playerdengan sampling-rate 44,1 KHzdalam satu detik, dapat membacaCD 44.100 kali. Ini menghasilkan1.152 sample untuk setiap frame.

Setiap sample terdiri atas sejum-lah Bit-16 pada encoding 16 Bit.Apabila pola Bit ini dimulai dengan000000, 6 angka 0 tersebut dapatdihemat. Melalui informasi dalamheader, encoder mengetahui, iaharus menciptakan signal 16 Bitdari signal 10 Bit dengan menam-bahkan Bit yang kurang pada tem-pat tertentu.

Merangkum bit

mp3PRO dengan WinAmp, Anda harusmeng-install plug-in dari Thomson,tersedia di www.winamp.com. Hanya de-ngan melakukan cara ini, Anda dapatmenikmati file mp3PRO dengan sam-pling-rate 44,1 KHz.

Fraunhofer MP3-Encoder: Encoder asliini mulai menunjukkan tanda-tanda pe-nuaan dan harus memberi tempat kepada

Hal ini dapat Anda lihat dalam boks.Dari white-noise (berisi semua frekuensidari 20 Hz hingga 20 KHz) yang kami gu-nakan Blade menghasilkan, Quietschenputih terselubung. Semua encoder lain-nya menghasilkan bunyi yang jauh lebihbaik pada bitrate ini.

Kesan buruk terus berlanjut pada tesdengar. Pada bandwidth 64 KBit/detikBlade terdengar paling buruk, jauh dibawah lainnya. Bila yang lain masih ter-dengar cukup wajar, pada Blade banyaksekali gangguan bunyi yang keluar dariloudspeaker. Tentu saja terjadi distorsiberat pada nada-nada tinggi.

Sedikit yang menyenangkan dari Blade.Pada 128 KBit/detik ia akan tampak lebihbaik. Di sini Blade mampu mengum-pulkan poin yang tercermin dalam nilairata-rata "memuaskan", walau ia menem-pati urutan terakhir dalam tes. Kurvafrekuensi pada bitrate ini tampak jauhlebih seimbang. Namun untuk sebutan"mendekati kualitas CD" tak dapat kamiberikan. Akhirnya di dapat kesimpulan,Blade tidak lagi mampu bersaing denganencoder-encoder baru.

[email protected] (TB,MM) cKKooddee tteerrkkoommpprreessii::

KKooddee 1166-BBiitt

Page 96: 10-2002

138

CHIP | OKTOBER 2002

Xiph.Org Foundation

www.xiph.org

Freeware

83 Poin 0 50 100

83

81

85

85

sangat baik

OGG adalah encoderyang sangat bagus dangratis, benar-benar bisamengalahkan MP3.

95,60 / 91,08 / 88,47

31 / 35 / 33

1.175 / 2.380 / 3.077

95,64 / 91,27 / 88,52

53 / 59 / 56

1.950 / 3.902 / 5.127

95,63 / 91,26 / 90,69

67 / 74 / 70

2.423 / 4.849 / 5.161

memuaskan

baik

• / • / •Bitrate

• / • / •••

www.vorbis.com/software.psp

GoldWave, Media Jukebox

■ Di sini yang menentukan dalamtes CHIP, adalah hasil pada bitrate128 KBit/detik, karena berdasar-kan dari informasi-informasi yangdidapatkan, kebanyakan parapengguna menggunakan bitratetersebut. Hal ini terdengar sangatmasuk akal, soalnya di sini terjadikompromi terbaik antara bunyidan kompresi.

Namun, bagi yang masih me-nginginkan kualitas dan dinamikyang baik dapat memilih OGGatau LAME. Kedua encoder terse-but berasal dari proyek OpenSource, dan tentunya tidak kalahdari MP3 dan mp3PRO yang sifat-nya komersial. Sebaliknya, mere-ka bahkan terdengar lebih baikdan juga menawarkan kenik-matan audio tanpa akhir, secaragratis.

Bagi yang menginginkan bunyiyang baik dan ingin menghemattempat di dalam hard disk atauCD, mp3PRO dapat dijadikan so-lusi. Pada bitrate 64 KBit/detikmp3PRO mampu menghasilkanbunyi dengan kualitas yangbagus. Selain itu, mp3PRO kom-patibel dengan MP3. Sayangnyamp3PRO tidak bisa didapatkan se-cara gratis. Walau demikian adaalternatif lain, yaitu WMA. En-coder buatan Microsoft ini jugacukup bagus pada 64 KBit/detikdan tentunya juga tanpa biaya. Ja-di tidak selalu harus menggu-nakan Fraunhofer. OGG juga dap-at menjadi alternatif yang bagus.

Kesimpulan

Freewareterdengarbagus

1

CHIP-CDSebagian encoder yang ikut di tesdalam rubrik ini, dapat Anda dap-atkan di CHIP-CD edisi 10/2002.

Produsen

Internet

Harga (sekitar)

Nilai total

Data hasil pengukuran (35%)

Kualitas bunyi/ tes dengar (35%)

Option/ kemungkinan konfigurasi (20%)

Software yang didukung (10%)

Harga/ kinerja

Kesimpulan

Data hasil pengukuranLagu 1 (file WAV: 26.685 KByte)1

Kompresi: 64/128/VBR dalam persentase (%)

Waktu: 64/128/VBR dalam detik (s)

Ukuran: 64/128/VBR dalam Kilobyte (KB)

Lagu 2(file WAV: 44.677 KByte)2

Kompresi: 64/128/VBR dalam persentase (%)

Waktu: 64/128/VBR dalam detik (s)

Ukuran: 64/128/VBR dalam Kilobyte (KB)

Lagu 3 (file WAV: 55.449 KByte)3

Kompresi: 64/128/VBR dalam persentase (%)

Waktu: 64/128/VBR dalam detik (s)

Ukuran: 64/128/VBR dalam Kilobyte (KB)

Kualitas bunyi/ Tes dengar64 KBit/detik (30%)

128 KBit/detik (70%)

Options/ Kemungkinan konfigurasi CBR/VBR/ABR

Kemungkinan konfigurasi

Mono/Stereo/Joint-Stereo

Copyrights Bits

On-the-Fly-Encoding

Software yang didukungDaftar WWW

Tool populer yang menggunakan encoder

Produk OGG

The LAME Project

www.mp3dev.org/mp3

Freeware

79 Poin 0 50 100

62

78

100

100

sangat baik

Pada format MP3 LAMEadalah pilihan pertamauntuk bunyi dan konfi-gurasi.

95,46 / 90,92 / 89,42

49 / 48 / 35

1.211 / 2.422 / 2.822

95,46 / 90,93 / 88,10

81 / 84 / 59

2.027 / 4.054 / 5.318

95,46 / 90,93 / 87,24

131 / 132 / 73

2.516 / 5.031 / 7.074

cukup

baik

• / • / •Bitrate / Kualitas-VBR

• / • / •••

www.mp3dev.org/mp3/links.html

RazorLame, Audio-grabber, MYmp3

2

LAME

1 Michael Nyman – Chasing sheep is best left to shepherds: musik film, cepat, tuntutan besar pada frekuensi tinggi2 Pat Metheny – Zero tolerance for silence Part 3: bunyi gitar hingga batas menyakitkan telinga (frekuensi tinggi).3 B52s – Love shack: lagu populer tipikal, dengan banyak nada rendah dan nada tinggi yang jernih

Page 97: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

139AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tes: Audio Encoder

CARA CHIP MENGUJI ENCODER

BOBOT PENILAIAN CHIP

Sound mencip-takan musik

Hasil

Pengukuran

KualitasOption

Software

• = ya – = tidak CHIP memberikan penilaian sebagai berikut: 100–90 poin = 5 kotak,89–75 = 4 kotak, 74–60 = 3 kotak, 59–45 = 2 kotak, 44–20 = 1 kotak, 19–0 = 0 kotak

Platform tes kami terdiri atas se-buah PC Pentium III/866 MHz, 128MB RAM dan Windows XP Profes-sional. Untuk tes dengar, kamimenggunakan perangkat stereo ma-hal dengan amplifier AVR-7000 dariHarman/Kardon dan hi-end-loud-speaker TI10K dari JBL.

j Hasil pengukuranPada encoder, di samping kece-patan transcoding, yang pentingjuga tingkat kompresinya. Tujuan-nya adalah menghasilkan bunyiyang bagus pada tingkat kompresitertinggi.

j KualitasCHIP menilai kualitas musik daribeberapa lagu pada perangkat tes.CHIP juga menilai setiap lagudalam kategori ini pada berbagaibitrate.

j OptionEncoder juga berbeda-beda dalammelakukan beberapa setting kon-figurasinya. Banyak poin dikumpul-kan oleh encoder yang menawar-kan VBR di samping CBR.

j SoftwareBiasanya encoder dapat diintegra-sikan pada berbagai tampilan. Kamitelah menguji, sebanyak apa toolyang tersedia dan berapa harganya.

Microsoft

www.microsoft.com

Freeware

76 Poin 0 50 100

75

85

60

75

baik

Encoder ini meyakinkanterutama pada bitraterendah, sudah tersediadalam paket Windows.

95,39 / 90,83 / 88,56

14 / 15 / 14

1.230 / 2.446 / 3.054

95,41 / 90,87 / 88,60

23 / 24 / 22

2.050 / 4.079 / 5.094

95,41 / 90,87 / 88,59

31 / 32 / 28

2.543 / 5.065 / 6.325

baik

baik

• / – / –

Bitrate / Sampling-Rate/ hanya beberapa profil ,tidak sesuai harapan

• / • / –

••

Nero, Blaze Media Pro,Media Player

3

WMA

Coding Technologies

www.mp3prozone.com

Lisensi

73 Poin 0 50 100

68

86

65

60

memuaskan

Pada 64 KBit/detikmp3PRO terdengarbagus, cukup ideal bagihard disk kecil.

95,47 / 90,93 / 88,66

39 / 41 / 42

1.210 / 2.420 / 3.025

95,47 / 90,93 / 88,66

69 / 69 / 70

2.026 / 4.052 / 5.065

95,46 / 90,93 / 88,66

84 / 85 / 86

2.515 / 5.029 / 6.286

baik

baik

• / – / –

Bitrate (hanya sampai160 dengan CBR ), Kuali-tas (cepat, sedang, tinggi)

• / • / •••

www.mp3prozone.com/products.htm

Nero, Magix MP3 MakerPlatinum, MYmp3PRO

4

mp3PRO

Fraunhofer Institut (IIS)

www.iis.fhg.de

Lisensi

70 Poin 0 50 100

60

75

85

60

memuaskan

Codec MP3 masih baguspada 128 KBit/detik,tapi buruk pada tingkatkompresi lebih tinggi.

95,47 / 90,93 / 88,54

14 / 22 / 23

1.210 / 2.420 / 3.057

95,47 / 90,93 / 87,81

21 / 31 / 36

2.026 / 4.052 / 5.444

95,46 / 90,93 / 86,59

24 / 40 / 49

2.515 / 5.029 / 7.435

cukup

baik

• / • / –

Bitrate / Sampling-Rate/ Kualitas-VBR/CBR /kecepatan bagus

• / • / •••

www.mp3licensing.com

MusicMatch, WinOnCD,MYmp3PRO

5

MP3

Tord Jansson

http://bladeenc.mp3.no

Freeware

63 Poin 0 50 100

67

60

55

70

baik

Blade sudah keting-galan. Bunyi encodertua ini tidak lagimeyakinkan.

95,46 / 90,93 / 88,66

28 / 26 / 23

1.211 / 2.421 / 3.026

95,47 / 90,93 / 88,66

44 / 44 / 42

2.026 / 4.052 / 5.066

95,46 / 90,93 / 88,66

63 / 65 / 50

2.515 / 5.030 / 6.287

tidak memuaskan

memuaskan

• / – / –

Bitrate / Sample-Rate

• / • / –

••

http://bladeenc.mp3.no

Audiograbber, Total Recorder

6

Blade

10%

35%

35%

20%

Page 98: 10-2002

■ Dengan sebuah trik sederhana, CD-RWdrive Lite-On lama Anda dapat disulap menja-di burner berkecepatan tinggi terbaru. Hanyadengan meng-upgrade firmware, kecepatanbakarnya Lite-On CD-RW drive 32x atau 40xdapat ditingkatkan menjadi 48x. Saat ini ha-nya Lite-On dengan seri berakhiran "W" yangdapat diupgrade, yaitu 32125W dan 40125W.

Untuk meng-upgrade Anda membutuhkanprogram "mtkflash" dan Bin-File "VS01.BIN"dari Da Polska, yang berisi firmware baru.Keduanya tersedia di CHIP-CD. Copy keduanyake sebuah direktori pada hard disk utama.

Karena harus dilakukan di bawah DOS,buatlah sebuah disket start-up terlebih dahulu.Setelah itu, restart PC Anda dan lakukan boo-ting dari disket untuk masuk ke modus DOS.

Sebelum melakukan upgrade (flashing),backup dulu firmware lama Anda. Untukmelakukannya, gunakan perintah "mtkflash<burner> r /b /m asli.bin". Catatan: <burner>

harus diganti dengan sebuah angka, tergan-tung konfigurasi drive Lite-On Anda. Bila di-konfigurasi sebagai : 1.Primary Master, tuliskan"1", 2.Primary Slave, tulis "2", 3.SecondaryMaster, tulis "3", 4.Secondary Slave, tulis "4".

Agar aman, cabut semua drive kecuali harddisk dan burner Lite-On yang hendak di-up-grade dari kontroler IDE. Setelah itu, mulailahmeng-upgrade: Tuliskan perintah "mtkflash<burner> w /b VS01.BIN". Jangan coba-cobamenghentikan proses sebelum selesai.

Selanjutnya, matikan PC dan sambungkembali semua drive. CD-RW drive 48x Andasiap untuk digunakan. Untuk menggunakanfirmware lama, lakukan hal yang sama sepertimengupgrade, tetapi gunakan backup-copy(asli.bin) sebagai pengganti VS01.BIN. Fo

to: K

. Sat

zin

ger;

EBV

: M. H

ütt

inge

r

140

CHIP | OKTOBER 2002

INDEKS

140

prak

tek Menyulap Lite-On 32x dan 40x menjadi 48x

MeningkatkanKecepatan Bakar

Hanya dengan Firmware-update sederhana dan gratis, Anda dapat mengubah Lite-On CD-RW 32x atau 40x Anda menjadi 48x.

Penting!:Pastikan CD-RWAnda memilikikode “W”

Windows Themes:Windows dalam Tampilan Baru

Mengungkap BIOS-Settings:BIOS Baru, Fungsi Baru

Workshop Singkat:Membuat Boot CD

Tip & Trik:Windows, Linux, Aplikasi,Internet, PDA, Hardware

Dokter CHIP:Kolom konsultasi dan tanyajawab mengenai masalah PC

170

155

152

148

142

Page 99: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

141AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Highlights

BUKU BULAN INI

33 Mengungkap trik-trikmenarik untuk membuataplikasi profesionalBerisi kumpulan tip dan trik yangmembahas dan mengkombinasi-kan fungsi-fungsi yang telahdisediakan Delphi, dengan fungsi-fungsi dari Windows API. Buku inidisertai CD berisi contoh programyang dibahas dalam buku.

Tip dan Trik PemrogramanDelphi322 halaman,Widodo NugrohoPT Elex Media KomputindoRp 47.800

Macromedia Flash MX yang merupakanpenerus dari versi 5.0 tidak hanya mampumembuat animasi menarik untuk kepen-tingan web design saja. Di dalam programini juga terdapat pelepas lelah yang dapatditampilkan dengan sedikit langkah. Padaedisi sebelumnya juga pernah ditampilkangame Gold Rush pada Macromedia Flash 5,tetapi pada versi 6, Anda mendapat tam-bahan 5 game lagi.

Untuk menampilkannya, Anda bukaFlash MX, dan klik menu “Help | AboutFlash”. Pada tanda “X” klik dengan cermat dibawah di antara kaki-kaki huruf X tersebut.Mungkin agak susah, karena game tersebutterdapat dalam satu pixel.

Macromedia Flash MX

Menampilkan 6 Game Tersembunyi

Banyak pilihan: Di dalam Flash MX, Anda dapatmemilih game mana yang akan Anda mainkan.

Masalah: Dalam musim kemarau yang

panjang tahun ini, cuaca panas melanda

Jakarta dan sekitarnya. Bulan lalu, hard disk

IBM seorang pembaca CHIP yang tinggal di

daerah Cikarang yang gersang tiba-tiba

rusak. Padahal, hard disk IBM ini baru

dipakai selama dua bulan.

Rusaknya hard disk memang sangat

menjengkelkan, bahkan bisa disebut seba-

gai bencana jika terdapat data penting

yang ikut hilang. Untuk fisik hard disknya

sendiri tidak ada masalah, karena penjual-

nya memberikan garansi tukar-guling.

Kepada pembaca CHIP ini diberikan hard

disk baru tanpa banyak bicara. Namun,

seminggu kemudian hard disk yang baru ini

pun mogok kerja. Kali ini pembeli dan

penjual mulai merasa kesal.

Diagnosa: Bagi CHIP, rusaknya hard disk

IBM milik pembaca ini terasa janggal. Hard

disk IBM ini sangat terkenal dengan

ketahanannya. Bahkan, di Test

Center, di mana CHIP terus menerus

membebani hard disk secara eks-

trim, jarang terjadi hal semacam itu.

Bahkan pada hard disk yang tidak

sebandel IBM pun jarang terjadi.

Setelah memeriksa dengan

sangat seksama, pada PC pembaca

tersebut CHIP juga tidak menemu-

kan sesuatu yang mungkin menjadi

penyebab kematian hard disk. Hanya

ada satu hal yang mencolok, yaitu

lapisan tipis debu pada bilah-bilah

kipas power supply, prosesor, dan

casing—tidak meng-

herankan karena pe-

miliknya adalah seorang perokok berat,

seperti yang terlihat pada bolong-bolong di

kemeja dan celananya.

Solusi: Jawabannya muncul tanpa senga-

ja pada malam yang panas saat CHIP

sedang menikmati segelas es teh manis di

ruang baca yang dilengkapi dengan

exhaust fan. Sirkulasi udara memang

lancar, tetapi udara yang masuk dari luar

adalah udara panas! Ketika kipas-kipas

memasukkan udara bersuhu di atas 30

derajat (ruangan pembaca tanpa AC dan

full asap rokok) ke dalam casing PC,

sementara hard disknya bekerja keras, suhu

di dalam casing hard disk dapat mencapai

80 derajat. Pada suhu setinggi ini, lapisan

pelindung keping hard disk dapat mengem-

bang dan bertabrakan dengan head

baca/tulis sehingga membuat head rusak.

Pemecahannya, pasang kipas baru untuk

hard disk dan pantau terus suhu dalam

casing dengan pengukur suhu.

[email protected]

Kemarau panjang membuat hard disk bandel crash

Mati Kering di Gurun Sahara

Sengatan panas: Udara musim kemarau yangpanas dan pembebanan yang tinggi membuathard disk bandel pun terkapar KO.

BUG BULAN INI

AS Pratisto,Redaktur Hardware

Page 100: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

148

BIOS BaruFungs

BIOS Baru,Fungsi Baru

Tahukah Anda bahwa motherboard terbaru, di dalam BIOS-nya menyimpan fungsi-

fungsi baru yang dapat mempermudah hidup Anda?

Mengungkap BIOS-Settings

uaru

Tahukah Anda, mainboard baru Andamemiliki 23 interrupt (IRQ) bilasetting-nya tepat? Tahukah Anda,

bahwa graphic card AGP dan port USBAnda dapat dipasok dengan teganganlistrik lebih tinggi? Jangan kaget, Andatidak sendirian! Banyak orang yangbelum mengetahuinya. Dalam artikel ini,CHIP mengulas setting BIOS yang barudan rumit, yang awalnya juga membuatsakit kepala para tester CHIP. Melihatkondisi tersebut, jelas bahwa tulisan iniditujukan kepada pembaca yang telahmemiliki banyak pengalaman denganBasic Input Output System (BIOS).

Bila Anda belum terlalu pahammengenai setting BIOS, sebaiknya bacadulu tulisan mengenai dasar-dasar BIOSdi berbagai sumber dalam Internet. Andabisa saja membaca www.pcguide.com,www.tomshardware.com, www.chip.de(dalam bahasa Jerman), dan beberapawebsite hardware PC lainnya.

Untuk menguji setting BIOS yang di-ulas pada artikel ini, CHIP menggunakanmotherboard berikut:3 Abit TH7-II (Intel i850)3 Asus P4B533 (Intel i845E)3 Elitegroup K7S6A (SiS 745)3 Gigabyte 7VRXP (VIA KT333)3 Soltek SL-75DRV5 (VIA KT333)3 MSI K7N420 (Nvidia NForce 420)Istilah-istilah di dalam BIOS setup, sedi-kit bervariasi dari produsen ke produsen,akan tetapi, fungsinya pada dasarnyaidentik.

Dalam sub-menu ini Anda temukan setting dasar sistem - dari pilihan bootinghingga parameter prosesor yang rumit.

ADVANCED BIOS FEATURES

Fungsi: Modus ini mempengaruhi kiner-ja cache L1 pada CPU. Awalnya bergunauntuk prosesor Pentium-Pro yang tidakdapat menjalankan Fast Strings denganbenar.Saran CHIP: Anda harus membiarkansetting pada 'Enabled'. Saat ini, sudahtidak ada lagi masalah kompatibilitasyang berhubungan dengan modus ini.

! I MPS Version Control For OS1.1/1.4

Fungsi: MPS, (Multi Processor Specifi-cation) hanya berfungsi saat 2 prosesoratau lebih, digunakan. Versi terbarunya1.1 dan 1.4 - yang terakhir mendukungPCI-bus ke 2.Saran CHIP: Hampir semua sistemoperasi mendukung MPS 1.1 dan yanglebih baru (mulai Windows 2000) jugadapat mendukung MPS 1.4 tanpamasalah. Bila sistem operasi Andamendukung versi 1.4, sebaiknya settingini diaktifkan! Awas: Salah setting bisa menyebabkanprosesor ke 2 tidak berfungsi.

! I Interrupt Mode PIC / APIC

Fungsi: APIC (Advanced Program mableInterrupt Controller) yang terdapat padamainboard baru, mampu menyediakan23 interrupt - berbeda dengan PIC yanghanya 16 - di bawah sistem operasi seper-ti Windows 2000/XP. Ini menghindarkankonflik resource yang menjengkelkan,saat Anda memenuhi sebagian besar slotslot PCI Anda dengan periferal.Saran CHIP: Pilihlah modus APIC, bilaAnda hendak menggunakan banyak cardPCI.! Awas: Setting ini tidak boleh diubahlagi setelah sistem operasi (Windows2000/XP diinstal, karena akan menye-babkan kekacauan interrupt.

! I CPU Fast-Strings Enabled /Disabled

Page 101: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

149AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Mengungkap BIOS-Settings

u,BIOS Baru, i Baru Fungsi Baru

s151

s148

s149

s151

MENU UTAMA: CARA UNTUK MASUK KE DALAM BIOS

Pilihan-pilihan dalam menu ini mengijinkan Anda untuk melakukan tweakingpada motherboard. Tujuannya, untuk meningkatkan kinerja.

ADVANCED CHIPSET FEATURES

Pada hampir semua PC dan notebook,dengan menekan sebuah tombol, taklama setelah menghidupkan PC, Andadapat masuk ke dalam BIOS, biasanyatombol [Del] atau [Esc]. Akan tetapi tidaktertutup kemungkinan, Anda harus

menggunakan [F1], [F2], [F10], atau [F12]untuk dapat mengaktifkan menu utamaBIOS - mungkin dalam kombinasi dengantombol [Ctrl], [Alt] atau [Shift]

Bila tombol-tombol di atas tidak bisamembawa Anda masuk ke BIOS setup,

bacalah buku panduan. Apabila ini puntidak membawa hasil, masih ada satucara: Tekanlah spasi saat start hinggatampil sebuah laporan error. bila Andaberuntung laporan ini akan menunjuk-kan kombinasi tombol yang dibutuhkan.

Standard CMOS FeaturesSetting paling penting di sini adalah

pencantuman drive. Gunakan setting‘None’ untuk port IDE yang tidak

digunakan, PC akan melakukanbooting lebih cepat.

Integrated PeripheralsMengendalikan fungsi perlengkapan

yang terintegrasi pada board,termasukport serial dan paralel. Non-aktifkan

yang tak dibutuhkan untukmembebaskan IRQ.

PnP/PCI ConfigurationsSebaiknya setting 'Auto' untuk semuapilihan, kecuali bila USB atau graphic

card bermasalah. Jika demikian,berikan IRQ tersendiri untuk keduanya.

PC Health StatusMemantau suhu CPU dan sistem, serta

kondisi tegangan Power Supply.Apabila tersedia alarm peringatan

(untuk suhu atau tegangan), sebaiknyaAnda gunakan.

Load Fail-Safe DefaultsApabila PC Anda tidak stabil,

sebaiknya reset BIOS ke settingyang aman, dengan pilihan ini.

Setelah itu baru Anda mulaimencoba untuk meng-

optimalkannya kembali.

Load Optimized DefaultsPilihan ini dapat meningkatkan

kinerja PC secara instan. Apabila PCbisa berjalan stabil dengan setting

ini, Anda dapat mencoba untukmelakukan ‘tweaking’ tambahan.

! I Compatible FPU OpcodeEnabled / Disabled

Fungsi: Menghidupkan sebuah moduspada Pentium 4 yang memberikan kom-patibilitas lebih besar dengan melakukanemulasi FPU.Saran CHIP: Menurut “kabar burung”pilihan ini menjanjikan peningkatankinerja yang besar, setup pada 'Disabled'- bila tidak kinerja CPU Anda lambatsaat melakukan kalkulasi dengan FPU.

! I AGP Driving Value 0000-00FF

Fungsi: Pilihan ini hanya terdapat padaboard dengan chipset VIA. Apabila Andamengganti setting 'AGP Driving Control'

dari 'AUTO' ke 'Manual', Anda dapatmengubah kekuatan signal pada AGP-port dengan mengisikan sebuah hexcode.Pilihan ini menjadi penting saat pertamakali VIA menggunakan AGP. Mulanya,AGP adalah standar Intel. Fungsi utama-nya adalah 'menjinakkan' graphic cardAGP 4x seperti GeForce 256 pertamapada board AGP 4x versi lama.Saran CHIP: Sayang sekali, produsenboard tidak memberi banyak informasi.Asus menyarankan nilai '00B9' untukboard V6600Pure, sementara Tyan me-nyarankan '00CC' untuk semua board.

Page 102: 10-2002

Jika Anda ragu, mencoba-coba berbagainilai dapat menghasilkan kondisi takterduga. Terutama pada kombinasi main-board dan graphic card yang tidak stabil.Tip: Cari 'AGP Driving Value' yang di-sarankan pada website produsen mother-board yang Anda miliki.

! I ATA 66/100 IDE Cable Msg.Enabled / Disabled

Fungsi: Pada beberapa board Elitegroup(ECS), Anda dapat melihat, apakah driveIDE dihubungkan dengan kabel IDE 40pin (ATA 66) atau 80 pin (ATA 100).Saran CHIP: Tampaknya memang bagus,akan tapi tak banyak gunanya. 'Enabled'hanya berguna bagi penggemar konfigu-

CHIP | OKTOBER 2002

150

Saat pengaturannya salah atau terjadimasalah saat meng-update BIOS, ke-mungkinan besar, saat PC dihidupkan la-yar monitor tetap gelap. Akibatnya, Andatidak dapat me-load BIOS lama ataumelakukan booting. Tenang dulu, adabeberapa cara untuk menyelamatkanmainboard:

1 BIOS ganda: Bila satu rusak,gunakan yang kedua

Board Gigabyte memiliki BIOS ganda(Dual BIOS). Hal serupa ditawarkan olehMSI (SafeBIOS) dan Aopen (HardBIOS).Gigabyte menggunakan 2 chip terpisah.

Pada board lainnya, terdapat 2 versi BIOSpada sebuah Flash ROM. Bila sebuah BIOSrusak, Anda dapat menghidupkan PCdengan BIOS lainnya.

2 Recovery Jumper: Tidak banyakboard yang memilikinya

Apabila setting BIOS yang baru tidak ber-hasil, Anda juga dapat menyelamatkanboard dengan jumper ini - bila ada (lihatdalam buku panduan). Tempatkan jum-per pada posisi Recovery dan jalankan PCdengan disket update - berisi image BIOS- yang mampu memboot. Otomatis PCakan meng-copy image BIOS ke Flash-

ROM. Selama proses ini Anda tidak meli-hat apa-apa pada monitor, hanya floppy-LED dan sebuah bunyi ‘bip’ menandakanPC hidup. Setelah bunyi ‘bip’ tersebut,matikan PC, kembalikan jumper ke posisisemula dan boot dengan BIOS yang baru.

3 ”Hot Swap”: Alternatifterakhir yang berbahaya

Pada kasus ekstrim seperti ini, Andadapat mencoba menukar BIOS denganboard lain (yang sama jenisnya). SaatBIOS dipertukarkan, board dengan BIOSyang masih baik, harus dalam keadaanhidup. Setelah BIOS rusak Anda dipasang-kan, lakukan update BIOS pada boardyang masih hidup tersebut. Bila berhasil,BIOS Anda bisa terselamatkan. Bila tidak,Anda terpaksa harus membeli BIOS baru(susah diperoleh di Indonesia), atau mem-bawa board Anda kembali ke distributor-nya. Awas! Praktek ini dapat membaha-yakan “keselamatan” board yang masihdalam kondisi “sehat”.

PERTOLONGAN PERTAMA SAAT MENGALAMI “GAGAL BIOS”

»Mengatasi kondisi terburuk: Cara mereparasi BIOS yang rusak

Penyelamat: Bila BIOS utama rusak,Gigabyte menyediakan BIOS ke-2 yangdapat mereparasi BIOS utama.

rasi yang fanatik, yang selalu ingin tahuapa yang ada dalam PC-nya.

! I USB 2.0 HS Refer. Voltage(Low/Medium/High/Max,)

Fungsi: Board Asus baru seperti P4B533menyediakan pilihan pengaturan suplaidaya pada port USB 2.0 untuk High-speed-USB-Controller. Feature ini bergu-na, bila Anda menggunakan beberapaperangkat USB yang mengfambil dayadari USB port itu sendiri.Saran CHIP: Apabila Anda mendapatmasalah dengan perangkat USB 2.0, ting-katkan suplai daya secara bertahap.Secara teknis, cara ini sebenarnya tidakterlalu efektif. Akan tetapi, dalam prak-teknya dapat membantu.

! I Delay Prior to Thermal(4/8/16/32 Min.)

Fungsi:pilihan ini hanya tersedia padasistem Pentium 4. Fungsi pelindung inimenentukan berapa lama prosesorberada dalam modus 'lambat' (frekuensiditurunkan), saat terjadi overheating(kepanasan).Saran CHIP: Kasus ini jarang terjadi(misalnya salah pasang pendingin ataukipas rusak). Hampir tak ada penggunayang menyadarinya, kecuali P4 berhentitotal pada suhu tinggi yang permanen. 16menit adalah nilai standar, tetapi settingpaling 'agresif ' 4 menit sudah memadai.

Page 103: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

151AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Mengungkap BIOS-Settings

CPU dan RAM dapat ditingkatkan kecepatannya. Peningkatan teganganlistrik dapat menjinakkan komponen yang membandel saat di-overclock.

Semakin canggih mekanisme penghematan energi, semakin membingung-kan pilihannya manajemen power-nya. Setting yang tepat dapat menghematuang Anda.

1 Manipulasi BIOS: Meningkat-kan tegangan listrik Pentium 4

Untuk meng-overclock P4 secara ekstrim,penggemar overclocking membutuhkantegangan CPU yang lebih tinggi daripada1,85 Volt. Solusi: Lilitkan kawat tembagatipis diantara kaki prosesor. Untuk detailkaki mana yang harus dililit, baca artikelovercloking Pentium 4 pada CHIP 9, 2002.

2 Ferrari-matic: Overclockingmudahmelalui BIOS

Bagi Anda yang tidak ingin melakukanoverclocking dengan parameter rumit,dapat mencoba keberuntungan denganmotherboard seperti Soltek SL-75DRVS.Feature 'Redstorm' akan membantu Anda

melakukan overclocking secara otomatis.Overclocking dijalankan sendiri oleh sis-tem - dan selalu melakukan restart (bilasegalanya lancar) dengan setting yang ter-tinggi yang berhasil diperolehnya (yangdianggap aman).

OVERCLOCKING

»Hanya untuk “hardcoretweaker”

POWER MANAGEMENT SETUP

! I ACPI Suspend Type S1(POS) / S3 (STR)

Fungsi: Sebenarnya, ada 6 modus yangtermasuk di dalam 'Advanced Configu-ration and Power Interface'. Namun,umumnya, BIOS baru hanya menawar-kan 2 modus: S1 'Power On Suspend'dan S3 'Suspend To RAM'. Ringkasnya:Dengan S1 PC Anda lebih cepat hidupkembali, karena hanya hard disk, CPU,

dan monitor saja yang dimatikan.Sementara dengan S3, semua perangkatkecuali RAM dimatikan untuk meng-hemat energi.Saran CHIP: Modus S3 membutuhkankerjasama yang baik antara semuadriver. Oleh karena itu, hanya disaran-kan bagi pemilik board Intel dengandriver baru. Bila PC tidak bangun lagidari tidurnya, tak ada cara lain kecualimematikan dan menghidupkan kem-bali (dan sebaiknya langsung pindah kemodus S1 yang lebih tak bermasalah).Selain itu sistem operasi Anda sebaik-nya juga terbukti mendukung ACPI(misalnya Windows 2000/XP). Bilatidak menggunakannya, lebih baikAnda mematikan fungsi ACPI.

FREQUENCY / VOLTAGE CONTROL

! I AGPCLK/CPUCLK (AGPClock) 2/3, 2/4, Fix

Fungsi: Jika Anda menemukan pilihanini dalam BIOS, Anda beruntungmemiliki mainboard dengan fasilitastuning yang bagus. Soalnya, boarddengan fungsi ini dilengkapi dengan'pembagi variabel' yang dapat mengaturfrekuensi AGP dan PCI agar tidak ber-gantung dengan frekuensi sistem (FSB).Sementara itu, pilihan untuk mening-katkan tegangan (AGP, CPU, RAM, atauI/O), dapat ‘menjinakkan’ sistem yangtidak stabil akibat di-overclock.

Saran CHIP: Atur pilihan pembagi inipada 'Fix' agar frekuensi AGP dan PCIselalu tetap pada 66 atau 33 MHz -seperti spesifikasi standarnya. SekarangAnda dapat sedikit demi sedikit me-ningkatkan frekuensi FSB melaluipilihan BIOS lainnya, untuk mening-katkan kinerja PC tanpa menggangguperangkat AGP dan PCI. Saat terjadiketidakstabilan, turunkan FSB satutingkat di bawah nilai stabil maksimal.Untuk tegangan listrik, cobalah me-ningkatkannya secara bertahap. Uji ke-stabilan sistem, terlebih dahulu. Janganmeningkatkan terlalu tinggi. Apabilasalah, komponen Anda bisa terbakar.Jangan lupa, peningkatan teganganlistrik tersebut akan meningkatkan su-hu komponen. Jadi, pastikan bahwapendinginan komponen yang diting-katkan tegangannya, serta sirkulasi uda-ra di dalam casing sudah cukup baik.

[email protected] (DW) c

Kemungkinan baru:Melilit beberapa kakiprosesor P4, dapat mem-buka pilihan teganganyang lebih tinggi

Auto-Doping: Overclocking otomatis initidak dapat menandingi tuning secaramanual yang baik.

Page 104: 10-2002

»6 LANGKAH PRAKTIS & MUDAH

152

CHIP | OKTOBER 2002

Buatlah CD boot terbaik untuk Anda, untuk

menangani PC dari segala kondisi yang

tidak menyenangkan atau setelah Anda

memasang hard disk baru.

■ Bagi para perakit hardware, disket darurat samapentingnya dengan sebuah obeng. Disket ini men-jadi unsur yang sangat penting, karena dapat mem-boot PC yang "mati", mempartisi, atau memformathard disk.

Namun, sebenarnya jaman keemasan untukdisket sudah semakin meredup. Sudah lama fungsidisket tersebut digantikan oleh sebuah CD. SelainAnda juga bisa mem-boot PC, dengan CD Anda jugadapat meyertakan program-program tambahanlainnya, dengan kapasitasnya yang besar. Contohnyadapat Anda lihat pada disket start Windows Me,disket ini dibuat dalam bentuk terkompresi,sehingga sudah menandakan, tempat pada diskettidak lagi cukup bagi kebutuhan driver hardware.Lagipula sekarang pun sudah ada PC baru yang samasekali tidak menyediakan drive disket.

Jadi sudah waktunya untuk melakukan upgrade.Ganti disket start Anda dengan CD boot dengansegala keunggulannya. Keping perak atau emas initidak hanya dapat menampung tool semacam FDiskatau Format, tetapi juga Antivirus, file driver, fileuntuk mempartisi, dan sebagainya.

Untuk membuat CD boot Anda membutuhkansebuah PC dengan Windows 98 atau Me, tetapihanya untuk mengambil datanya dari sana. ApabilaAnda menggunakan sistem file NTFS di bawahWindows 2000/XP, DOS dari CD boot tidak dapatmembaca hard disk. Gunakan saja CD instalasiaslinya yang mampu memboot.

[email protected]

Membuat Boot CD untuk Keadaan Darurat

Start CD untukSegala Kondisi

Inti CD darurat ini adalah disket Startup biasa dariWindows 98/Me. Pada versi-versi ini, driver untuk CD-ROM sudah terintegrasi. Untuk membuat disket Start,pilih "Settings | Control Panel | Programs". Di bawah tab"Startup Disk" klik pada "Create Disk" dan konfirmasikandengan "OK".! Awas: Ujilah disket start. Boot PC Anda dari diskettersebut dan upayakan untuk mengontak drive CD-ROM.

Untuk membakar sebuah CD boot, data dari disket Starttidak otomatis dipindahkan ke CD. Karena itu, sebelum-nya Anda harus meng-copy isinya ke dalam sebuah folderdi dalam hard disk, misalnya "notcd". Lengkapi foldertersebut dengan sebuah sub-direktori "System" yangakan menampung file-filenya.! Awas: Namai direktori sesuai ISO 9660 (8+3 karakter,tidak ada spasi atau pun tanda aksen).

Membuat disket Startup1.

Meng-copy disket Startup ke hard disk 2.

Versi demo dari AAhheeaadd NNeerroo 55..55 dapatAnda temukan di CHIP-CD edisi10/2002

Page 105: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

153AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Workshop Start-CD

Sekarang periksa CD yang baru Anda buat. Ubah urutanboot dalam BIOS, sehingga PC mem-boot dari CD. Startulang PC Anda dan tekan tombol [Esc] atau [F1] untukmasuk ke BIOS. Setelah masuk ke menu BIOS, pindahlahke baris "First Boot Device" buka dengan tombol [Enter]dan ubah settingnya ke "CD-ROM". Tinggalkan BIOSdengan "Esc| Enter" dan ambil alih perubahan dengan"Enter" atau tekan tombol [Y] (= Yes), atau dengan (F10).

Pada start berikutnya PC tidak lagi memboot dari harddisk, melainkan dari CD darurat. Apabila berhasil, berartiCD darurat Anda siap melaksanakan tugasnya.

Sebelumnya susunlah sebuah proyek dengan isi, disketStartup dan folder CD. Masukkan disket Startup danjalankan Nero sebagai program bakar Anda. .

Klik "CD-ROM (Boot)" dalam jendela kiri dan defini-sikan drive "A" sebagai sumber boot-image di bawah tab"Boot". Di bawah tab "ISO" pilih "ISO Level 1", "ISO 9660"dan non aktifkan "Joliet". Klik pada "New'"untuk meng-ambil alih setting. Setelah itu, di dalam file browser, bukafolder "notcd". Dengan menggunakan mouse, tarik semuasub-direktori dan file yang hendak dibakar ke dalamjendela "ISO1" di sebelah file browser.

Kumpulkan semua program lain yang akan dimuat padaCD dalam sub-direktori "Data". Di sini yang jelas bergunaantara lain program Antivirus dan program partisi harddisk seperti XFDISK. Segala kebutuhan yang utama untukkomputer Anda, sebaiknya diikutsertakan ke dalam CD,seperti driver untuk perangkat yang ada di dalamkomputer Anda.

Copy file-file tersebut ke dalam sub-folder masing-masing. Ada baiknya juga meng-copy folder utama CD asliMicrosoft (Windows 95/98/Me), agar Anda dapatmengganti file sistem yang rusak.! Awas: Periksa semua file, apakah mengandung virus,sebelum melanjutkan ke langkah berikutnya.

Menyiapkan CD boot4. Mencoba CD darurat6.

Menyusun data dalam CD3.

Setelah sekian banyak persiapan telah Anda lakukan, kiniAnda dapat memulai pembakaran CD. Masuk ke "File |Write CD" untuk membuka dialognya. Di sini periksasekali lagi semua setting. Jalankan pembakaran denganklik pada "Write".Alternatif: Apabila Anda menggunakan WinOnCD,buatlah sebuah CD multisession. Dengan demikian Andadapat meng-update program Antivirus atau driver setiapsaat, tanpa perlu membakar CD baru. ! Awas: Bila Anda ingin membakar sebuah sesi baru padaCD, lakukan perintah import pada sesi sebelumnya. Bilatidak, CD boot Anda tidak akan mampu memboot.

Membakar CD5.

Page 106: 10-2002

&Trik

Oktober 2002

INDEKS 10/2002

Windows s 156

Linux s 161

Aplikasi s 162

Mengganti nama default pada"Save As" s 162

PDA s 164

Internet s 167

Komunikasi s 168

10 / 2 0 0 2

TIP

BULAN

INI

untuk dikumpulkan

Tip

Page 107: 10-2002

156

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & TrikTip & Trik: Indeks

Selamat datang di rubrikTip & Trik. Sesuai dengannamanya, rubrik ini mem-bahas berbagai macamtip & trik yang dapatmemudahkan dan mem-bantu Anda dalam me-mecahkan berbagai per-masalahan yang sering-kali Anda hadapi dalam

berkomputer. Rubrik ini dibagi dalam bebe-rapa kategori, yaitu Windows, Linux, Aplikasi,Internet, Hardware, PDA, dan Komunikasi.

rr CCHHIIPP-CCDD 1100//22000022

Kecuali bila disebutkan, semua program/tools, atau script yang Anda butuhkan untukmelakukan atau menjalankan trik-trik yangada, telah kami sediakan di CHIP-CD pada fol-der “CHIP | CHIP-Tip”. Bacalah penjelasannyaterlebih dahulu, sebelum menggunakannya.

rr KKoommeennttaarr ddaann TTaannggggaappaann

Bila Anda mengalami masalah dengan triktertentu atau mempunyai trik yang ingin di-bagi dengan pembaca lain, silakan kirim kritik,komentar dan tanggapan Anda ke [email protected] atau langsung kealamat e-mail penulis trik yang bersangkutan.

&TrikTip

TIP & TRIK DI CHIP

Andre MantiriRedaktur Tip & Trik

Apakah Anda memerlukan bantuan

dalam bekerja dengan komputer?

Apakah Anda mengalami kesulitan

dalam mengolah teks dan mempunyai

masalah dengan printer? Jika betul,

maka Anda berada pada tempat yang

benar. Dalam rubrik Tip & Trik ini, Anda

akan menemukan ide-ide, trik-trik,

serta petunjuk-petunjuk dalam

berkomputer, yang akan membuat

kehidupan Anda dengan PC menjadi

lebih menyenangkan.

TIP & TRIK EDISI 10/2002» WINDOWS

1 XP: Configuration tool 157

2 XP: Cleartype untuk semua user 157

3 XP: Otomatis menutup program yang hang 157

4 XP: Prefetch data 157

5 XP: Mempercepat startup program CD Burner 157

6 98/ME: Menambah kolom pada Start menu 158

7 2000/XP: Kembali ke perintah "Dir" lama 158

8 XP: Media Player 6.4 158

9 2000/XP: Menghilangkan option Help & Support dari Start menu 159

10 XP: Mengunci komputer dengan bantuan sebuah shortcut 159

11 2000/XP: Mengatasi masalah sharing IRQ 160

12 2000/XP: Windows Task Manager sebagai Shell 160

» LINUX

13 Aplikasi: Evolution: PIM dan e-mail sekelas Outlook 161

14 KDE: Encode CD audio dengan format OGG 161

15 Sistem: Mengetahui file yang dapat dieksekusi 161

» APLIKASI

16 Word 2000/XP: Mengganti nama default pada "Save As" 162

17 Word 2000/XP: Menghilangkan banyak Text Box 162

18 Excel XP: Mengisi sel kosong dengan isi sel sebelumnya 163

19 Word XP: Menghilangkan informasi pribadi dari dokumen 163

» PDA

20 Palm OS: WorldMate 164

21 Pocket PC: Matikan beam untuk menghemat daya 165

22 Pocket PC: DOS di Pocket PC 165

23 Pocket PC: Menutup aplikasi dengan satu tombol 165

24 Pocket PC: Menjadikan backup sebagai kegiatan rutin 166

25 Pocket PC: Bermain-main dengan setting layar pada Pocket PC 166

» INTERNET

26 Outlook XP: Mentransfer Rules pada PC lain 167

27 HTML: Mengijinkan Cookies dari website tertentu 167

» KOMUNIKASI

28 WAP: Mengirit penggunaan GPRS 168

...menunjukkan kepada Anda

bagaimana cara

“Mengganti nama default

pada "Save As"”

Trik ini bisa Anda temukan

di nomor “16”

10 / 2 0 0 2

TIP

BULAN

INI

TRIK BULAN INI

Page 108: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

157AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Windows

Pada sistem operasi Windows yang baruini, Microsoft memasukkan fungsi dataprefetch. Fungsi ini berguna untuk mem-percepat pembacaan data. Akan tetapi,seiring dengan lamanya penggunaansistem operasi Anda maka semakin ba-nyak pula file-file sampah yang terteradalam direktori tempat menyimpan in-formasi prefecth tersebut. File tersebutbiasanya berisi katalog maupun link data.Banyaknya file-file yang tercantum dalamdirektori tersebut dapat menyebabkankomputer berjalan lebih lambat. CHIPmenyarankan agar Anda menghapus sajaisi folder ini sekali tiap bulannya agarkinerja PC lebih baik. Anda dapatmenemukan folder tersebut dalam di-rektori c:/Windows/Prefetch. Hapus se-mua file dan reboot komputer Anda.

(Dari berbagai sumber)

4 | WindowsXP

Prefetch data

3 | WindowsXP

Otomatis menutup program

yang hang

Program hang kadang terjadi padasistem operasi Windows XP. Penyebab-nya bermacam-macam, yang pasti sebuahjendela akan menginformasikan bahwaprogram yang sedang berjalan tersebut“not responding”. Anda tinggal menekantombol "Yes" agar Windows XP berhentimenjalankannya. Agar lebih cepat danpraktis, Anda dapat mengatur agar secaraotomatis XP akan menutup semua pro-gram yang tidak bekerja (not respond-ing). Caranya, bukalah registry dancarilah nilai HKEY_USERS\.DEFAULT\Control Panel\Desktop. Kemudian per-hatikan nilai "AutoEndTasks" dan isidengan angka "1". Apabila Anda inginmengembalikan ke posisi semula, isilahkembali dengan angka "0".

(Dari berbagai sumber)

1 | WindowsXP

Configuration tool

Kadangkala Anda ingin melakukan be-berapa pengubahan pada sistem di dalamWindows. Umumnya, untuk melakukanhal tersebut Anda akan masuk ke dalamjendela “Registry Editor” dan mulaimelakukan pengubahan. Sebenarnya un-tuk melakukan pengubahan beberapasistem Anda tak perlu melakukan hal itu.Windows XP memiliki tool konfigurasiyang lengkap dan canggih. Dengan utilityini, Anda dapat melakukan perubahan-perubahan sistem, tanpa perlu membukaregistry. Banyak orang tidak mengetahuihal tersebut. Ini wajar mengingat Mi-crosoft tidak memasukkannya sebagaitool standar. Untuk mempergunakan toolyang disebut "Local Group Policy Editor"ini, Anda cukup menjalankan "Run" danketikkan "gpedit.msc" pada bidang yangtelah tersedia. Perhatian, trik berikut ini

2 | WindowsXP

Cleartype untuk semua user

Inovasi Cleartype yang diberikan Micro-soft di Windows XP memang sangatberguna. Tampilan font menjadi lebihjelas terbaca. Akan tetapi fungsi iniberjalan di tingkat user saja. Penggunahanya dapat melihatnya setelah logon.Fungsi ini tidak dapat terlihat di WelcomeScreen. Tenang saja, bagi Anda yang inginmempercantik tampilan Windows, dapatmenjalankan registry editor untuk men-jalankannya. Jalankan registry editor dandengan cara klik Start menu, dan pilih“Run”. Berikutnya ketikkan “regedit” padabidang yang tersedia. Setelah Anda masukdalam jendela Registry Editor cari nilaiberikut:(default user) HKEY_USERS \ .Default \Control Panel \ Desktop \ FontSmoothing(String Value)HKEY_USERS \ .Default \ Control Panel \Desktop \ FontSmoothingType (Hexade-cimal DWORD Value)

Pastikan bahwa kedua nilai tersebutadalah "2". Dengan begitu, Cleartype akandijalankan setiap Windows dijalankan.Setiap user bisa menikmati fasilitas ini.

(Dari berbagai sumber)

Praktis: Perubahan konfigurasi sistemdapat dilakukan dengan mudah dan cepat.

Bagi yang tidak menggunakan programCD burner standar yang terdapat dalamWindows XP, Anda dapat mempercepatstartup software tersebut. Caranya, bu-kalah "Control Panel | AdministrativeTools | Services" dan klik ganda "IMAPICD-Burning COM Service". Untuk jenisStartup, pilihlah "Disabled". Klik tombolOK dan restart komputer Anda. Sekarangprogram CD burner Anda akan di-loaddengan lebih cepat.

(Dari berbagai sumber)

5 | WindowsXP

Mempercepat startup

program CD Burner

hanya berlaku untuk Windows XPProfessional Edition.

(Dari berbagai sumber)

Page 109: 10-2002

158

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Windows

158

Pada Windows versi sebelum XP, jikaAnda melakukan perintah "Dir", makanama file akan muncul di sebelah kirilayar “dos prompt” Anda. Hal ini berbedadengan XP dimana nama file terdapat disebelah kanan.

Apabila Anda merasa tidak nyamandengan perubahan tersebut, Anda dapatmengubahnya dan mengembalikan set-ting-nya seperti pada versi sebelum XP.Caranya, klik kanan "MyComputer" danpilih "Properties". Lalu tujukan pada tab"Advanced". Klik pada tombol "Environ-ment Variables". Di dalam jendela terse-but klik "New" di bagian atas, dan ketik"dircmd" di bagian "variable name", sertaketik "/-n" di bagian "Variable value".

7 | WindowsXP

Kembali ke perintah "Dir" lama

Terakhir, klik “OK”. Buka MS-DOSPrompt dari menu "Start | All Programs |Accessories | Command Prompt". Jalan-kan perintah "Dir", maka barisan namafile terletak di sebelah kiri lagi.

(Dari berbagai sumber)

Kembali ke lama: Nama file berada disebelah kiri lagi, seperti pada Windowsversi sebelum XP.

Bagi penggemar komputer, mungkinAnda sering meng-install banyak pro-gram didalamnya. Hal itu disebabkan ka-rena tuntutan dari pekerjaan Anda, atauingin sekedar mencoba-coba program-program baru. Namun, semakin banyakprogram di dalam PC maka semakin se-sak daftar program di dalam start menu,begitu juga di jendela desktop Anda.

6 | Windows98/Me

Menambah kolom pada Start menu

Banyaknya program yang terdapat didalam start menu mengakibatkan, seba-gian program akan menghilang dari daf-tar. Anda harus mengklik "more pro-grams" untuk menampilkannya, dan ko-lom pada start menu akan terlihat pan-jang, sehingga Anda perlu untuk meng-gulung baik ke atas maupun ke bawahuntuk melihat keseluruhan program.

Jika Anda menginginkan semua pro-gram terlihat, manfaatkan fungsi registryyang ada di dalam Windows. Programakan terlihat semuanya dengan penam-bahan kolom disampingnya. Pertamabuka registry editor dari menu "Start |Run", dan ketik "regedit". Tekan "enter"dan masuklah ke entry "HKEY_LOCAL_MACHINE | Software | Micro-soft | Windows | CurrentVersion |Explorer | Advanced". Di jendela bagiankanan buat entry baru dengan mengklikkanan mouse Anda, dan pilih "New |String Value". Beri nama "StartMenu-ScrollPrograms". Jika sudah, klik gandaentry baru tersebut, ketik "false" padabagian "Value data". Klik “OK” dankeluarlah dari program Registry Editor.Sekarang restart komputer Anda. Setelahproses restart, jika komputer Anda ba-nyak terdapat program, maka akan di-letakkan pada kolom baru di sampingnya.

(Dari berbagai sumber)

Tidak ada yang

tersembunyi: Denganadanya penambahankolom disampingnya,maka tidak ada lagiyang program yangtersembunyi, dan Andatidak harusmenggulung kolom lagiuntuk melihatnya.

8 | WindowsXP

Media Player 6.4

Bagi pengguna Windows XP, maka untukmenjalankan file musik atau film, Andadapat menggunakan Windows MediaPlayer versi 8.0. Pada versi 8.0 yangterintegrasi dengan Windows XP ini lebihbanyak feature di dalamnya.

Namun, apabila Anda rindu dan inginkembali ke Windows Media Player versi6.4, Anda tidak perlu bersusah payahuntuk mencari CD installer-nya, karenaWindows XP dapat memunculkan versi6.4 ini. Buat shortcut baru di dalamdesktop, dan ambil file "mplayer2.exe"dari folder "C:\Program Files\WindowsMedia Player". Sekarang coba jalankanshortcut baru tersebut.

(Dari berbagai sumber)

Page 110: 10-2002

bagai penangkal pengakses liar. Namun,sebenarnya ada cara lain yang juga takkalah efektif, yaitu dengan membuatshortcut pada desktop. Anda tinggalmengklik shortcut yang Anda buat itudan desktop pun akan terkunci dengantampilan jendela password logon. Ca-ranya: buat shortcut pada desktopdengan mengklik kanan desktop ke-mudian memilih "New | Shortcut".Masukkan perintah "%windir%\ Sys-tem32\rundll32.exeuser32.dll,LockWork-Station" (tanpa kutip) dalam bagianyang telah disediakan. Klik "Next"dan berikan nama untuk shorcuttersebut. Klik "Finish" sebagai lang-kah terakhir.

(Dari berbagai sumber)

CHIP | OKTOBER 2002

159AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Windows

9 | Windows2000/XP

Menghilangkan option Help & Support dari Start menu

Perhatikan pada Start menu Anda.Apabila Windows Anda dalam keadaandefault, option "Help & Support" akantercantum pada Start menu. MungkinAnda merasakan bahwa option tersebutuntuk sementara ini tidak terlalu bergu-na. Dengan demikian Anda ingin agar

option tersebut dihilangkan dari dalamdaftar Start menu. Untuk melakukan haltersebut Anda perlu melakukan modi-fikasi pada registry.

Perlu Anda ketahui, bahwa sangatriskan jika Anda melakukan pengubahanpada registry. Oleh karena itu, selalu

disarankan copy atau ekspor terlebihdahulu key registry yang akan Andaubah tersebut.

Berikut ini langkah-langkah yangharus Anda lakukan apabila Anda inginmenghilangkan tampilan option “Help& Support” dari Start menu. Masuk ke"Registry Editor", dilanjutkan denganmasuk ke key "HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer". Padabagian ini cari key "NoSMHelp". Apabilatidak ada, buat saja key tersebut dengancara mengklik kanan dan pilih "New |DWORD Value". Selanjutnya klik gandakey tersebut dan masukkan nilai "1" pada"Value data". Dengan langkah tersebutmaka selesai sudah pengubahan padaregistry. Kini tutup jendela "RegistryEditor" dan restart PC. Option tersebutkini telah hilang dari daftar Start menu.

(Dari berbagai sumber)

Hilang: Tampilanoption “Help &Support” dapatdihilangkandengan mudahmelalui registry.

Anda tentu tidak ingin PC Anda dapatdiakses oleh sembarang orang. Seringterjadi, setelah sekian waktu bekerjaAnda meninggalkan PC dalam keadaanmenyala tanpa ada pengamanan yangberarti. Hal ini jelas bukan tindakan

10 | WindowsXP

Mengunci komputer dengan bantuan sebuah shortcut

bijaksana, karena dengan demikian Andamemberikan kesempatan kepada oranglain untuk menggunakan PC Anda.Tanpa disadari dengan cara demikiansebenarnya Anda sedang “bermain-maindengan api”. Apa jadinya jika data-data

Anda terhapus ataurusak? Anda pasti takmenginginkan halini, bukan?

Berbagai solusi te-lah dikembangkanMicrosoft, salah sa-tunya adalah denganm e n g g u n a k a nscreensaver yang ter-password. Langkahini cukup efektif se-

Aman: Dengansekali klik padashortcut, PCAnda akanterkunci.

Page 111: 10-2002

160

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Windows

Meskipun Explorer dianggap sebagai shellstandar dalam keluarga sistem operasiWindows 9x, 2000 atau XP, Anda dapatmenggantinya dengan shell lainnya yanglebih efisien dalam menggunakan over-head sistem. Salah satunya adalah denganmenggunakan program Task Manageryang dapat dikases dengan kombinasitombol keyboard "Ctrl+Alt+Del". Me-mang bagi mereka yang terbiasa denganshell Explorer akan melihat Windowsdengan shell Task Manager sangatlah jauhdari kesan user friendly. Akan tetapi bagisebagian pengguna lainnya yang me-nyukai shell 'minimalis' tentu akan me-nyukainya. Perlu diingat bahwa shellExplorer pada Windows 2000 dan XP

dapat diganti dengan shell Windows TaskManager pada 2000 atau XP sendiri ataubahkan dengan Task Manager versi Win-dows 9x.

Untuk mengganti shell standar Ex-plorer, langkah pertama yang dilakukanadalah dengan melakukan pengubahanpada bagian value "Shell" pada bagian key"HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\WindowsNT\CurrentVersion\Winlogon". Gantilah value Explorer.exedengan Taskmgr.exe (C:\winnt\system32\taskmgr.exe pada Windows 2000/XP atauC:\Windows\Taskmgr.exe) pada Windows9x. Lakukan restart Windows untukmengaktifkan perubahan.

(Dari berbagai sumber)

Shell minimalis: Pada Task Manager terlihathanya 17 proses saja yang sedang aktif.

Windows 2000 dan XP menyediakan fasi-litas baru berupa virtual IRQ hingga 255(dimulai dari IRQ 16) pada mode ACPI(Advanced Configuration and Power In-terface). Mode ACPI digunakan Windows2000 dan XP untuk mengatur Plug n’Play, device enumeration, loading danunloading driver secara dinamis serta ma-najemen daya PC. Semua virtual IRQ ter-sebut diatur oleh Microsoft ACPI com-pliant System Device yang biasanya diaturpada IRQ nomor 9 atau 11. Selain itu jikaBIOS motherboard Anda telah mendu-kung sepenuhnya IO-APIC (AdvancedProgrammable Interrupt Controller), stan-dar ACPI HAL (ACPI Hardware Abstrac-tion Layer) secara otomatis akan menga-tur pembagian virtual IRQ tersebut tanpamasalah.

Jika Anda memiliki PC yang berbagiIRQ pada berbagai device PCI, AGP ataulainnya, jangan buru-buru 'menyalahkan'PC Anda. Gunakan saja jika tidak ditemui

masalah berarti. Sharing IRQ, khususnyapada IRQ di atas 15, biasanya tidak mem-bawa masalah. Umumnya berbagai pe-rangkat PCI atau AGP yang ada sekarangtelah dirancang untuk dapat saling ber-bagi IRQ. Masalah mungkin terjadi jikasharing terjadi pada IRQ di bawah 15 ka-rena implementasi yang buruk pada BIOSmotherboard-nya. Cobalah update BIOSmotherboard dan driver dari hardwarebersangkutan. Apabila masih bermasalah,gantilah ACPI HAL ke Standard PC HALdengan mengikuti langkah berikut ini.

Bukalah jendela dialog "Device Mana-ger", lalu klik pada cabang "Computer"untuk menampilkan bagian ACPI PC.Klik ganda dan pilih tab “Driver” padadialog yang tampil. Lanjutkan denganmengklik tombol "Update Driver…| Dis-play a list of the known drivers …" danjanjutkan dengan "Next | Show all hard-ware of the device class". Pada bagian"Models", pilihlah "Standar PC" dan

Cara terakhir: Gunakan cara ini jikamemang konflik IRQ membawa masalahpada jalannya PC.

11 | Windows 2000/XP

Mengatasi masalah sharing IRQ

12 | Windows2000/XP

Windows Task Manager sebagai Shell

diakhiri dengan "Next". Sampai padabagian ini, Windows akan mengkonfir-masikannya kembali. Untuk itu konfir-masikan saja dengan "OK" dan restart PC.Perlu diingat bahwa pilihan "StandardPC" akan meng-install kembali semuadriver periferal Anda dengan drivercompliant standard PC HAL.

[email protected]

Page 112: 10-2002

lisensi. Format yang satu ini memang di-buat untuk benar-benar menggantikanformat MP3. Fungsi encode CD audio keformat OGG telah diimplementasikanpada Konqueror, caranya: masukkan CDaudio, jalankan Konqueror lalu ketik“audiocd:/” pada bagian penulisan ala-mat. Klik saja folder OGG Vorbis untuklangsung meng-encode-nya.

([email protected])

CHIP | OKTOBER 2002

161AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Linux

14 | LinuxKDE

Encode CD audio dengan format OGG

13 | LinuxAplikasi

Evolution: PIM dan e-mail sekelas Outlook

Salah satu penyebab kurangnya penggunabaru Windows yang hijrah ke Linux ada-lah kurangnya pasokan software-softwaredengan fungsi yang sama seperti yangmereka gunakan di Windows. Salah satucontohnya adalah program MS Outlook.Pasti banyak pengguna yang telah menge-tahuinya atau bahkan memakainya seba-gai e-mail client sekaligus PIM di Win-dows. Kemudahan e-mail client yang di-miliki MS Outlook sepertinya susah atausama sekali tidak dijumpai di Linux. Be-narkah demikian? Meskipun belum ba-nyak diketahui, sebenarnya belum lamaini telah ada e-mail cliet yang dapat digu-nakan semudah Outlook yaitu Ximian

Belum lama ini telah hadir format kom-presi audio yang tergolong ‘sealiran’ de-ngan Linux yaitu OGG Vorbis. Salah satumasalah dalam format file audio populerseperti MP3 selain masalah hak cipta ada-lah sifatnya yang tidak benar-benar opensource dan gratis. Berbeda halnya denganOGG yang dapat dikembangkan untuktujuan komersial ataupun tidak komersialsecara gratis tanpa harus dipungut biaya

MP3 alternatif:

Format audio OGGdapat digunakanuntuk menyimpankoleksi lagu padaCD audiokesayangan Anda.

Evolution. Kemudahan pemakaian yangmenjadi prioritas Evolution diwujudkanXimian dengan ‘mencontek’ interfaceOutlook yang telah akrab bagi sebagianbesar pengguna Windows. Multi account,format e-mail html, pengklasifikasian pe-san berdasarkan pengirim, subjek, folderdan feature lainnya yang ada di Outlookjuga didukung olehnya. Berikut, berbagaiprotokol e-mail seperti IMAP, POP,SMTP yang digunakan e-mail server MSExchange atau Lotus Domino. Evolutiontelah kompatibel dengan berbagai dis-tribus Linux seperti Red Hat, SuSE, Man-drake, ataupun Debian.

(Dari berbagai sumber)

15 | LinuxSistem

Mengetahui file yang dapat

dieksekusi

File yang dapat dijalankan di Linux(executable file) tidak selalu atau bahkansangat sedikit yang menggunakan eks-tensi EXE, BAT atau COM. Berbedadengan Windows, Linux, seperti halnyapendahulunya di Unix, tidak bergantungpada ekstensinya untuk dapat membeda-kannya sebagai file yang dapat dieksekusi.

Direktori atau folder pada berbagaidistribusi Linux yang banyak menyimpanfile binary yang dapat diekseskusi antaralain terdapat pada folder bin, /usr/bin danjuga /usr/sbin.

Pada window manager seperti KDE,file kategori ini biasanya dilambangkandengan icon dengan bentuk seperti 'gear'pada file manager Konqueror-nya. Di da-lam jendela Konsole (console), file ini da-pat dibedakan dari warnanya yang me-rah, namun tidak mutlak karena ber-gantung dari setting jendela Konsole yangAnda gunakan.

(Dari berbagai sumber)

Jiplakan interface Outlook: Tujuannyasudah jelas, yaitu agar pemakai (Windows)dengan cepat dapat menggunakannya.

Page 113: 10-2002

162

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Aplikasi

Mungkin Anda sering bekerja denganmemanfaatkan dokumen yang telah adadari teman-teman Anda. Apabila didalam dokumen tersebut Anda temukanbanyak text box, sedangkan Anda tidakmemerlukannya, maka Anda harusmenghapusnya. Memang kalau hanyaterdapat satu atau dua text box saja, haltersebut merupakan pekerjaan mudah.Tetapi, bagaimana jika text box tersebutbanyak?

Penggunaan makro diperlukan disini.Buka "Visual Basic Editor" dari menu

Setiap kali Anda menggunakan Worduntuk menyelesaikan tugas, pasti selaludisimpan, baik di dalam hard disk mau-pun disket. Biasanya Word secaraotomatis akan memberi nama file Anda,dengan baris kalimat pertama yang Andatulis di dalam dokumen. Apabila kalimattersebut hanya terdiri dari dua kata saja,mungkin Anda masih menerimanya.Tetapi bila lebih dari dua kata, maka akanterlalu panjang untuk sebuah nama file.Alangkah baiknya jika Word bisa meng-gunakan suatu nama default yang pen-dek, tetapi jelas dan ringkas. Dengan

16 | Word2000/XP

Mengganti nama default pada "Save As"

menggunakan makro, Anda dapat mem-berikan nama default dari file yang disim-pan, bahkan berikut tanggal, bulan, dantahun penyimpanannya.

Pertama, buka "Visual Basic Editor"dari menu "Tools | Macro". Lalu Andapilih module baru dari "Insert | Module".Apabila suatu jendela kosong telah ter-buka, salinlah list makro seperti yangtertera pada box. Anda juga dapat meng-gunakan fasilitas "Copy & Paste" dariCHIP-CD edisi ini, karena list jugadisediakan di dalam CHIP-CD. Di dalamlist makro tersebut pada baris ketiga,bagian yang diberi tanda kutip (dalam halini fungsi tanggal “ddmmyy” dan“dokumen1”) dapat diubah sesuai ke-inginan Anda sendiri. Jika sudah, jalan-kan fungsi "Compile" dari menu "De-bug". Simpan makro Anda tersebut dankeluar dari Visual Basic Editor, untukkembali ke dalam lembar kerja.

Kini setiap Anda menyimpan denganfungsi "Save As" maka Word akanmemberikan satu nama standar (default)untuk dokumen Anda. Selamat mencoba.

(Dari berbagai sumber)

17 | Word 2000/XP

Menghilangkan banyak Text Box

PPuubblliicc SSuubb FFiilleeSSaavveeAAss(())DDiimm MMyyDDooccTTiittllee AAss SSttrriinngg

MMyyDDooccTTiittllee == FFoorrmmaatt((DDaattee,, ""ddddmmmmyyyy"")) ++ ""ddookkuummeenn11""

SSeelleeccttiioonn..HHoommeeKKeeyy UUnniitt::==wwddSSttoorryySSeelleeccttiioonn..FFiinndd..CClleeaarrFFoorrmmaattttiinnggWWiitthh SSeelleeccttiioonn..FFiinndd

..TTeexxtt == ""^̂ppDDeeaarr ""

..RReeppllaacceemmeenntt..TTeexxtt == """"

..FFoorrwwaarrdd == TTrruuee

..WWrraapp == wwddFFiinnddCCoonnttiinnuuee

..FFoorrmmaatt == FFaallssee

..MMaattcchhCCaassee == FFaallssee

..MMaattcchhWWhhoolleeWWoorrdd == FFaallssee

..MMaattcchhWWiillddccaarrddss == FFaallssee

..MMaattcchhSSoouunnddssLLiikkee == FFaallssee

..MMaattcchhAAllllWWoorrddFFoorrmmss == FFaallsseeEEnndd WWiitthhSSeelleeccttiioonn..FFiinndd..EExxeeccuuttee

IIff SSeelleeccttiioonn..FFiinndd..FFoouunndd TThheennSSeelleeccttiioonn..MMoovveeRRiigghhtt UUnniitt::==wwddCChhaarraacctteerr,,

CCoouunntt::==11SSeelleeccttiioonn..EEnnddKKeeyy UUnniitt::==wwddLLiinnee,,

EExxtteenndd::==wwddEExxtteennddSSeelleeccttiioonn..MMoovveeLLeefftt UUnniitt::==wwddCChhaarraacctteerr,,

CCoouunntt::==22,, EExxtteenndd::==wwddEExxtteennddIIff LLeenn((SSeelleeccttiioonn..TTeexxtt)) >> 11 TThheenn

MMyyDDooccTTiittllee == MMyyDDooccTTiittllee ++ "" ttoo "" ++SSeelleeccttiioonn..TTeexxtt

EEnndd IIffEEnndd IIff

WWiitthh DDiiaallooggss((wwddDDiiaallooggFFiilleeSSuummmmaarryyIInnffoo))..TTiittllee == MMyyDDooccTTiittllee..EExxeeccuuttee

EEnndd WWiitthh

DDiiaallooggss((wwddDDiiaallooggFFiilleeSSaavveeAAss))..SShhoowwEEnndd SSuubb

"Tools | Macro". Buat module baru darimenu “Insert | Module”, dan isikan didalamnya list makro seperti tertera dalambox (juga disertakan di dalam CHIP-CDedisi 10/2002). Jalankan proses compiledari menu "Debug". Kini simpan makrotersebut dan keluar dari Visual BasicEditor untuk kembali ke lembar kerja.

Kini buka "Customize" dari menu"Tools", dan pilih tab "Commands". Padajendela "Categories" pilih "Macros". Seretdengan menahan tombol kiri mouse"Normal.Module1. RemoveTextBox" dari

jendela "Commands" ke dalam toolbar diatas. Klik kanan toolbar baru tersebutketika menu customize masih terbuka. Dibagian “Name” ganti namanya sesuaidengan keinginan Anda. Terakhir tutupcustomize.

(Dari berbagai sumber)

Default file name: Dengan memanfaatkanmakro, tanggal, bulan, dan tahun jugadapat tertera, berikut nama filenya.

SSuubb RReemmoovveeTTeexxttBBooxx11(())DDiimm sshhpp AAss SShhaappeeFFoorr EEaacchh sshhpp IInn AAccttiivveeDDooccuummeenntt..SShhaappeess

IIff sshhpp..TTyyppee == mmssooTTeexxttBBooxx TThheenn sshhpp..DDeelleetteeNNeexxtt sshhpp

EEnndd SSuubb

10 / 2 0 0 2

TIP

BULAN

INI

Page 114: 10-2002

Saat Anda menyimpan (save) hasil kerja,secara otomatis hasil kerja tersebut akanmenyimpan pula informasi mengenaidokumen tersebut, seperti Author, Title,Company dan sebagainya. Tampilaninformasi ini bisa Anda lihat dalamWindows Explorer, di bagian kanan.Apabila tampilan tersebut tidak munculkemungkinan Anda belum mengaktifkantampilan tersebut. Klik kanan saja salahsatu bar, misalnya bar “Name” atau “Size”,kemudian pilih title bar yang Andainginkan.

Untuk melihat dan mengedit infor-masi dokumen ini silakan Anda masuk kedalam menu "File | Properties" (dalamWord). Tentulah fasilitas ini diciptakanuntuk suatu tujuan, yaitu memudahkanpengguna untuk mengenal dokumennya.

Namun, satu hal yang perlu Anda ketahuiyaitu apabila suatu saat Anda ingin men-share folder yang berisikan file tersebutkepada orang lain, Anda tak perlumencantumkan keterangan atau infodokumen tersebut. Hal ini sebagailangkah pengamanan.

Apabila demikian Anda perlu mela-kukan konfigurasi agar info dokumentersebut tersembunyi. Untuk menyem-bunyikan fasilitas ini masuk saja ke menu"Tools | Options…". Klik tab "Security"dalam jendela Options. Pada bagian"Privacy options" terdapat pilihan "Re-move personal information from this fileon save". Aktifkan pilihan ini dan infor-masi dokumen Anda akan tersembunyisecara otomatis.

(Dari berbagai sumber)

CHIP | OKTOBER 2002

163AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Aplikasi

18 | ExcelXP

Mengisi sel kosong dengan isi sel sebelumnya

Misalkan saja Anda memiliki sejumlahnama yang ingin dimasukkan dalamlembar kerja. Dalam hal ini Andadiharuskan untuk memasukkan namayang sama dalam beberapa sel sesuaidengan nama dalam sel di atasnya.

Untuk lebih jelasnya, misalkan dalamsel A1 tertulis "Roni", Anda ingin dalamsel B1 dan C1 pun tertulis nama yangsama. Berikutnya dalam sel D1 tertulis"Iwan" dan Anda pun ingin memasukkannama "Iwan" pada sel E1. Sebenarnya caraini dapat pula dilakukan secara manualyaitu dengan menggunakan fasilitas"Copy & Paste". Hanya saja dalam hal inicara semacam itu dirasakan kurang pas.Bayangkan saja bagaimana seandainyanama yang ingin dicantumkan berjumlahsangat banyak. Tentu saja Anda akan lelahkarena harus setiap kali menekan tombol“Ctrl + C” dan “Ctrl + V”.

Tersembunyi: Informasi dokumen Andadapat Anda sembunyikan denganmengakifkan “Remove personalinformation from this file on save”

19 | WordXP

Menghilangkan informasi pribadi dari dokumen

Sebenarnya ada cara yang sangatefektif dan efisien untuk melakukan haltersebut di atas, yaitu menggunakanfasilitas “Go To”.

Blok saja mulai dari sel A1 hingga E1,kemudian masuklah ke menu "Edit" danpilih "Go To…". Langkah ini akanmemunculkan jendela "Go To". Selan-jutnya dalam jendela ini klik tombol"Special…". Dalam jendela "Go ToSpecial" aktifkan "Blanks", kemudian klik"OK". Langkah berikutnya ketikan "=a1"(tanpa kutip) dan tekan kombinasitombol "Ctrl + Enter". Sel-sel yangkosong pun kini telah terisi seperti yangAnda harapkan.

Tip yang tercantum di atas bergunaapabila Anda mencantumkan namadalam baris (row). Anda pun dapatmelakukannya dalam kolom (column).

(Dari berbagai sumber)

Otomatis: Aktifkan “Blanks”, maka secaraotomatis sel-sel kosong akan terisi sesuaidengan perintah yang Anda berikan.

Page 115: 10-2002

164

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Palm OS

uang, seperti yang sudah diuraikan diatas, WorldMate juga mempunyai fasilitaskonversi beberapa satuan, termasuk matauang. Hal ini mempermudah Anda dalammengetahui nilai yang sebenarnya dalamsatuan yang lebih dikenal. Pada fungsi inidisediakan konversi untuk luas daerah,jarak, panjang, suhu, kecepatan, isi, danberat. Dengan mudah Anda dapat me-ngetahui bahwa 1 oz itu senilai 113,4gram dan lain sebagainya.

Masih ada dua fungsi tambahan untukprogram WorldMate ini. Pertama, fungsitabel daftar nomor prefix telepon seduniayang sekaligus menunjukkan standarwaktu berdasarkan GMT. Terakhir, mem-berikan beberapa ukuran untuk keper-luan sandang, seperti ukuran sepatu, ba-ju, dan lain-lain yang dikategorikan ber-dasarkan pengguna pria, wanita, atauanak-anak. Ukuran yang tersedia melipu-ti standar yang umum digunakan sepertistandar Amerika, Eropa, Inggris, danJepang. Ukuran-ukuran standar ini akanmemudahkan Anda memilih ukuransandang yang akan dibeli saat berada diluar negeri. Kini Anda tak akan lagi men-dengar keluhan bahwa baju atau sepatuyang dibawa terlalu besar atau kekecilan.

Ju Ming, [email protected]

waktu maupun tanggalnya. Tidak hanyaitu, di bagian ini Anda juga dapat mene-mukan waktu Internet yang diperkenal-kan oleh perusahaan jam Swatch. Denganjam Internet ini, jika ingin membuat janjiuntuk melakukan chatting, Anda dapatmemeriksa waktu di tempat lawan bicaramelalui bagian ini.

Mungkin Anda juga sering membu-tuhkan perhitungan beda waktu antarasatu tempat dengan tempat yang lain.Untuk keperluan ini tersedia fungsikalkulator waktu. Sebagai tambahan, jikaingin mengetahui waktu terkini yangbenar-benar akurat, Anda dapat melaku-kan sinkronisasi waktu Palm dengan jamatom yang bisa dicapai dengan melaku-kan koneksi ke Internet. Dengandemikian, Palm Anda akan mendapatkanwaktu yang benar-benar akurat sampaipembulatan ke satuan detik.

Tidak ketinggalan, pengguna yangsering melakukan perjalanan pasti inginmengetahui kurs valuta asing. Keteranganini juga bisa didapat dengan melakukansinkronisasi ke server pusat melaluiInternet. Dengan adanya fasilitas ini,pengguna Palm dapat memperoleh nilaitukar mata uang dengan cukup akurat.

Berbicara mengenai nilai tukar mata

Pengguna Palm OS yang sering bepergianmungkin seringkali harus menyesuaikanwaktu di Palm OS-nya setiap kali tiba disuatu tempat. Kadangkala, setelah menye-suaikan dengan waktu setempat pengunamasih dibingungkan dengan waktu ditempat asalnya. Beberapa waktu yang lalupernah diulas mengenai CityTime untukmengatasi hal ini. Namun, para penggunayang sering bepergian tidak hanya mem-butuhkan waktu, tetapi juga sistemkonversi dan yang lainnya. Oleh karenaitu, kali ini akan diulas mengenai sebuahutilitas multifungsi bernama WoldMate.

Program ini mempunyai beberapakelebihan seperti peta dunia, penunjukwaktu dunia, sistem konversi mata uang,konversi satuan panjang, berat, dan isi,daftar prefix nomor telepon di seluruhdunia, serta beberapa konversi ukuranpakaian. Hal ini akan mempermudahpengguna yang sering melakukan perja-lanan dalam menyiasati ukuran memoryPalm device yang memang tidak besar.

Fungsi peta dunia pada program inimemungkinkan pengguna untuk menca-ri lokasi sebuah kota tujuan baik melaluidaftar nama maupun melalui layarsentuh secara langsung. Jika kota yangdituju tidak ada dalam daftar yang sudahada, Anda dapat menambahkan kota baruyang Anda sesuaikan berdasarkan koordi-natnya. Pada bagian ini Anda juga dapatlangsung melihat waktu dan tanggal ditempat tersebut. Tidak hanya itu, jikakota yang Anda pilih mempunyai data-base mengenai ramalan cuaca yang sudahada di server, Anda juga dapat segeramelakukan sinkronisasi melalui internetke pusat database. Dengan demikian,Anda akan segera mengetahui keadaancuaca di daerah yang dipilih tersebut.

Pada bagian World Clock, dapat dite-mukan jam di tempat Anda berada,beserta 4 jam di kota lainnya yang dapatdipilih. Seperti pada fungsi peta, semuajam yang ada di sini ditampilkan baik

20 | PDAPalm OS

WorldMate

Efektif saat berada di luar negeri: AplikasiWorldMate akan mempermudah Anda saatberpergian ke luar negeri.

Lengkap: Anda dapat memperolehinformasi mulai dari waktu, lokasi kota,sampai ukuran baju dan sepatu.

Page 116: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

165AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Pocket PC

Proses ini konon dapat menghematdaya, karena Pocket PC Anda tidak perlumemberikan daya kepada receiver inframerah untuk selalu standby.

[email protected]

Setting default dari Pocket PC selalumengaktifkan infra merah. Fungsinyaadalah agar Pocket PC Anda selalu siapsaat ada aplikasi/user lain yang inginmelakukan beam ke Pocket PC Anda.

Setting ini sebenarnya sangat ber-manfaat, namun tidak semua orang se-ring menerima beam. Jadi, setting inframerah yang selalu standby untuk mene-rima beam terkadang menjadi sia-sia.Jadi, kenapa tidak Anda matikan?

Masuklah ke Setting - Beam. Uncheckoption yang ada sehingga infra merahdari Pocket PC Anda tidak akan beradadalam mode standby. Saat diperlukan,barulah nyalakan lagi. Rasanya prosesmenyalakannya tidak terlalu repot.

23 | PDAPocket PC

Menutup aplikasi dengan satu tombol

Salah satu perbedaan yang cukup sig-nifikan antara sistem operasi Pocket PCdengan sistem operasi Windows biasaadalah dalam hal interface.

Sistem operasi Windows biasa me-ngartikan icon “x” di pojok kanan atasuntuk menutup aplikasi, sementara Poc-ket PC mengenal arti icon tersebut untukmelakukan “minimize”. Terkadang, bagiAnda yang masih baru dengan Pocket PCakan bingung karena ternyata aplikasi

21 | PDAPocket PC

Matikan beam untuk menghemat daya

Kenangan

lama:

PenggemarDOS pastiakan sangatberterimakasihdenganhadirnyasoftware ini.

yang seharusnya sudah ditutup ternyatahanya di-minimize.

Memang, Anda bisa menutup aplikasiyang sedang aktif tadi dengan meng-gunakan iTask. Namun, proses ini ter-kadang tidak praktis. Ada beberapa tahapyang harus dilalui untuk menutup sebuahaplikasi.

Sebuah software Zap IT! menyediakansolusi yang sangat menarik. Software inimemungkinkan Anda untuk menutupaplikasi yang sedang aktif hanya dengansatu sentuhan tombol.

Setelah meng-install software Zap IT!ini, maka Anda harus ‘memberikan’ salahsatu tombol untuk langsung menjalankanZap IT!. Caranya, masuk ke Settings -Buttons. Assign salah satu tombol, sesuaidengan kenyamanan Anda untuk men-jalankan Zap IT!. Selanjutnya, kapan punAnda menekan tombol ini maka aplikasiakan langsung ditutup.

[email protected]

Cepat:

Aplikasi ZapIT! dapatmenutupaplikasidengan satuklik mudah.

Matikan

yang tidak

perlu: JikaAnda tidakseringmenerimabeam dariorang lain,matikan sajafeature yangsatu ini.

22 | PDAPocket PC

DOS di Pocket PC

Banyak yang mengatakan bahwa PocketPC bukanlah sistem operasi yang se-sungguhnya. Masih banyak kalangan geekyang mencoba Linux pada Pocket PC.Terakhir, DOS pun ikut dikembangkan diPocket PC. Salah satu aplikasi DOS-emulator yang cukup populer adalahPocketDOS.

Pocket DOS merupakan software emu-lator untuk Pocket PC maupun Hand-held PC. Kemampuan emulasi-nya me-mang cukup baik. CHIP sendiri sudahmencoba berbagai aplikasi DOS lama dansebagian besar dapat dijalankan dengansempurna.

Selain itu, software DOS yang sudahlama juga dapat Anda temukan dandownload gratis di Internet. Softwareyang bisa digunakan pada Pocket DOSmemang rata-rata software yang sudahsangat ‘lawas’, sehingga Anda bisa men-dapatkannya dengan mudah dan tentusaja gratis!

Pocket DOS juga dapat mengemu-lasikan berbagai port yang ada, sehinggadapat digunakan untuk Anda yang inginmelakukan programming di DOS en-vironment.

Beberapa kelemahan antara lain sup-port untuk long filename. SebaiknyaAnda me-rename file jenis ini agar dapatdigunakan dan dikenali dengan baik olehPocket DOS.

[email protected]

Page 117: 10-2002

166

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Pocket PC

kap. Nyditot mendukung penggunaanresolusi yang lebih tinggi, di luar spe-sifikasi pada Pocket PC. Hebatnya lagi,Nyditot juga memungkinkan terciptanyavirtual desktop dimana resolusi yangditampilkan bisa lebih besar dari ukuranlayar yang sesungguhnya.

Software ini juga memungkinkan pe-ngaturan posisi landscape dan portrait(empat posisi) sesuai dengan kenyaman-an pengguna.

Nyditot sangat bermanfaat saat Andasedang mengerjakan dokumen terutamaspreadsheet yang cukup besar. Scrollingdengan menggunakan navigasi dari Ny-ditot jauh lebih menyenangkan diban-dingkan dengan penggunaan scrolling alaPocket Excel.

Selain berfungsi sebagai pengaturresolusi layar, versi terbaru dari Nyditotjuga memiliki kemampuan untuk me-ngatur setting warna dari Pocket PCAnda. Dukungan untuk device video-outseperti Voyager juga tersedia. Anda dapat

LCD pada Pocket PC memang dibatasipada resolusi maksimum 320x240. Padaresolusi ini, sebenarnya sudah didapatkankombinasi tampilan yang cukup baikuntuk berbagai keperluan. Namun,adakalanya Anda membutuhkan kondisilayar yang agak ‘berbeda’. Software Ny-ditot tampaknya sangat cocok untukkeperluan tersebut.

Nyditot merupakan salah satu soft-ware kustomisasi layar yang sangat leng-

24 | PDAPocket PC

Menjadikan backup sebagai kegiatan rutin

Backup pada Pocket PC merupakan satuhal yang masih jarang dilakukan olehpenggunanya. Biasanya, pengguna PocketPC baru menyesal ketika harus mela-kukan hard reset sementara mereka tidakmemiliki backup data sama sekali. Me-mang, Anda masih bisa melakukaninstalasi ulang. Namun proses ini tentusangat memakan waktu dan tidak efisien.

Solusi yang lazim disarankan adalahbackup. Uniknya, proses backup padaPocket PC ini bisa dikatakan sangat lama.Pengalaman CHIP melakukan backupmenggunakan Active Sync bisa memakanwaktu lebih dari dua jam. Cara lainadalah melakukan backup menggunakan

25 | PDAPocket PC

Bermain-main dengan setting layar pada Pocket PC

aplikasi backup yang sudah tersedia padaPocket PC 2002. Walaupun prosesnyatergolong lebih cepat, hanya sekitar 30menit, tetapi tetap saja masih dikate-gorikan sebagai aktivitas yang membuangwaktu sia-sia.

Tip kali ini adalah bagaimana mela-kukan backup yang cepat. SoftwarePocket Backup tampaknya bisa dijadikanpilihan. Software ini memungkinkanAnda untuk memilih item-item yangingin di-backup. Ini tentu sangat ber-manfaat untuk partial backup.

Kelebihan lain, software ini mampumelakukan full backup dalam waktu yangsangat cepat, hanya sekitar 5 menit.

Rutinitas

backup:

Jadikanlahbackupsebagaibagian darikegiatanAnda.

Sesuai

kebutuhan:

Nyditotmenyediakanpengaturanyang bebas,sesuaikebutuhanAnda.

mengatur resolusi pada display eksternaldengan lebih mudah dengan bantuansoftware ini.

Anda bisa juga mengatur resolusi yangtidak lazim pada Pocket PC Anda.Dengan bermodalkan sekali soft reset,maka setting tersebut akan langsungdapat digunakan pada Pocket PC Anda.Seperti biasa, versi trial dari softwareNyditot Virtual Display bisa didapat diCHIP-CD.

[email protected]

Dengan adanya software ini, rasanyatidak ada alasan lagi untuk tidak me-lakukan backup Pocket PC Anda.

[email protected]

Excel di

resolusi

tinggi:

Tawaranfeature yangmenggodadari Nyditot.

Page 118: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

167AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Internet

Anda tentu mengenal atau mungkinsering bekerja dengan program mailclient Microsoft Outlook. Seperti be-berapa program mail client lainnyaOutlook memiliki beberapa feature pen-ting yang dapat mengefisiensikan peker-jaan Anda. Salah satu feature yang seringdigunakan adalah “Rules”. Feature iniberguna untuk memfilter mail yangmasuk, sehingga Anda pun dapat denganmudah memeriksanya. Tahukah Andabahwa rules yang Anda buat itu dapatdiekspor ke PC pengguna lainnya, se-hingga penguna lain dapat langsungmenerapkan rules tersebut tanpa harusmengkonfigurasi lagi.

Untuk melakukan hal tersebut, per-tama-tama masuklah ke dalam menu"Tools | Rules Wizard…". Pada jendela

"Rules Wizard" klik tombol "Options".Selanjutnya pada bagian "Import andexport" klik "Export Rules…". Sekarangsimpan rules Anda pada direktori ataufolder yang telah Anda tentukan. Berikannama apa saja untuk file rules tersebut.Pada bagian "Save as type", denganmengklik pulldown menu pilih "Outlook2000 Compatible Rules Wizard rules"atau "Outlook 98 Compatible RulesWizard rules". Pilihan tersebut dise-suaikan dengan versi dari program Out-look yang digunakan oleh pengguna lainyang akan mengimpor rules Andatersebut. Selanjutnya klik tombol "Save".Apabila pengguna lain ingin menerapkanrules tersebut, ia tinggal mengimpor sajafile tersebut.

(Dari berbagai sumber)

Keamanan dalam ber-Internet tetapmenjadi satu hal yang sangat penting.Siapa pun tidak ingin mengalami ma-salah saat ber-Internet. Banyaknya junkmail yang masuk ke dalam mailboxAnda merupakan salah satu akibat dariteridentifikasinya alamat Anda oleh pe-ngamat dari luar yang tidak dikenal.

Anda tentu mengenal cookie, sebuahinformasi yang diberikan oleh websiteatau server kepada pengujung saatpengunjung mengakses website mereka.Meskipun cookie ini tidak mengaksesdata-data Anda secara mendalam sepertidata-data dan informasi penting lainnya,tetap saja hal tersebut dirasakan kurangaman.

Apabila Anda menggunakan browserOpera Anda dapat menggunakan fasilitasyang dapat menentukan atau membatasiaktivitas cookies dari website tertentu.

Caranya, klik menu "File | Preferences…".Jendela "Preferences" muncul. Selanjut-nya pilih "Privacy" yang terdapat dalambagian "Network". Sekarangperhatikan disisi kanan jen-dela. Di sini Anda akan meli-hat dua option, yaitu "Pri-vacy" dan "Cookies". Aktifkan"Enable cookies". Kemudianpada pulldown menu pertamapilih "Accept only cookiesfrom selected servers". Sedang-kan pada pulldown menu ke-dua pilih "Only accept cookiesfor the server".

Langkah berikutnya, kliktombol "Edit server filters…".yang memunculkan jendela“Cookie server filters”. Tentu-kanlah di sini server dan do-main yang Anda pilih misal-

27 | InternetHTML

Mengijinkan Cookies dari website tertentu

26 | InternetOutlook XP

Mentransfer Rules pada PC lain

nya www.yahoo. com, sesuai dengan ke-tentuan yang telah Anda terapkan.

(Dari berbagai sumber)

Transfer: Transfer rules Anda sehingga rekanAnda tak perlu lagi mengkonfigurasi rulesyang akan digunakan.

Filterisasi: Anda dapat menentukan cookies dari websitemana saja yang ingin Anda terima.

Page 119: 10-2002

168

CHIP | OKTOBER 2002

AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tip & Trik: Komunikasi

GPRS sudah tidak gratis lagi! Setidaknya,pihak Indosat M3 sudah menyatakanbahwa mereka akan mengakhiri masatrial GPRS-nya. Dengan demikian, akhirtahun ini, Anda akan mulai ditagih untukbiaya penggunaan GPRS.

Berbeda dengan sistem CSD, peng-gunaan GPRS akan ditagih berdasarkanbesar data yang ditransaksikan (down-load dan upload). Jadi, memang akan le-bih ringan dibandingkan CSD yangmembebani Anda berdasarkan lama pa-kai (waktu). Meski sudah lebih efisiendibandingkan browsing WAP denganCSD, penggunaan GPRS masih dapat"diakali" untuk menghemat biaya bu-lanan. Perlu diingat, panduan ini berlakuuntuk browsing langsung dengan ponsel,bukan untuk penggunaan device ex-ternal. Caranya adalah sebagai berikut:

1. Gunakan bookmark

Pada microbrowser umumnya tersediamenu bookmark. Kegunaan menu inisama dengan menu favourites pada IE.Dalam menu ini, Anda dapat membuatshortcut ke halaman website tertentu,yang biasa Anda kunjungi. Dengandemikian, Anda tidak perlu membukaterlalu banyak halaman, sebelum men-capai ke halaman favorit Anda. Semakinsedikit site yang dikunjungi, semakin se-dikit pula data yang ditransaksi. Keun-tungan yang sama dapat diperoleh denganmengisikan langsung alamat halamanyang akan dituju atau menggunakanmenu history (seperti pada Nokia 7650).

2. Manfaatkan cache

Jangan menghapus cache pada micro-browser atau melakukan reload (refresh),kecuali bila Anda bermasalah saat hendakmembuka halaman-halaman tertentu.Hal ini sangat berguna, terutama apabilaAnda sering membuka site yang berisikangambar.

3. Matikan pilihan penggunaan

gambar

Dengan tidak menampilkan gambar,otomatis Anda tidak akan men-downloadgambar yang terdapat pada sebuah situs.Hal ini tentu saja akan mengurangi besardata yang harus di-download. Saat ini,browsing dengan WAP akan lebih efisientanpa menggunakan gambar. Terutama,bila Anda hanya membaca berita, atausekedar chatting saja.

4. Tetap bertahan terkoneksi ke

GPRS

Saat melakukan koneksi, akan ada se-jumlah kecil data yang ditransaksi. Meskikecil, bila Anda ulang berkali-kali, jum-lahnya akan signifikan. Terutama bilaAnda tiap hari menggunakannya.

Saat ini, para pengguna ponsel SonyEricsson T68 dan T68i akan sangat me-nikmati efek dari tip 1 hingga 3. Beberapasite akan langsung menampilkan gambarberwarna saat ponsel T68 atau T68imengaksesnya (Contoh: Yahoo Singapuradan Esato). Padahal, gambar berwarna inimemiliki ukuran lebih besar dibanding-kan yang hanya hitam-putih. Sebagai

28 | PonselWAP

Mengirit penggunaan GPRS

contoh, logo Yahoo berwarna merah (Ya-hoo Messenger Singapura) memilikiukuran 1 kb. Sementara, logo Yahoo ber-warna hitam, memiliki ukuran hanya 166byte. Di masa mendatang, kemungkinanpengguna ponsel berwarna lainnya akanmerasakan hal yang sama.

Nokia 7650

Apabila Anda menggunakan Nokia 7650,saat tulisan ini dibuat, belum banyak siteWAP yang mengenalinya. Jadi, umumnyagambar yang ditampilkan hanya gambarhitam-putih. Pada ponsel Nokia ini ter-sedia pilihan untuk menyimpan halamandari sebuah situs. Fungsi ini sebenarnyamirip dengan fungsi bookmark. Hanyasaja, pada saat fungsi tersebut digunakanuntuk memanggil sebuah halaman, Andatidak perlu men-download lagi halamantersebut, karena isi halaman sudah disim-pan dalam memori internal Nokia 7650.Jadi, lebih hemat lagi bukan?

[email protected]

Lebih hemat:

Nokia 7650menyediakanpilihan untukmenyimpanhalaman darisebuah site.

MEMBUKA SITUS WAP YAHOO MESSENGER (HTTP://SG.MM.YAHOO.COM)

Download (byte)Upload (byte)Total (byte)

Arah garis / Fungsi Tanpa cache,tanpa bookmark

2927794

3721

Dengan cache,tanpa bookmark

1862675

2537

Tanpa cache,dengan bookmark

788497

1285

Dengan cache,dengan bookmark

466410595723

Tanpa cache, tanpabookmark

466410595723

Dengan cache,tanpa bookmark

1863675

2538

Tanpa cache,dengan bookmark

2126843

2969

Dengan cache,dengan bookmark

788726

1514

Tanpa gambar Dengan gambar

Mengakses situs chatting: Tabel ini menunjukkan besarnya data yang ditransfer saat ponsel Sony Ericsson T68i mengakses situs sg.mm.yahoo.com. Bila tidakmenggunakan bookmark, Anda harus mengakses situs tersebut melalui wap.yahoo.com terlebih dahulu.

Page 120: 10-2002

170

CHIP | OKTOBER 2002

Dokter CHIPPunya masalah dengan PC? Kirimkan pertanyaan Anda ke Dokter CHIPBelakang Bentara Budaya JakartaJl. Palmerah Selatan 22-28 Jakarta 10270E-mail: [email protected]

3 | SoftwareWindows 2000/XP

Meng-install Codec Audio dan Video

Ada masalah di Windows 2000 atau XP saya.

Saya tidak pernah bisa meng-install codec

video seperti DivX atau HuffYUV. Padahal,

status saya termasuk Administrator, yang

tentunya berhak meng-install software.

M.Samsudin

Via E-mail

Jawaban: Solusinya harus dicari pada

hardware. Dalam manajemen hardware

Windows, codec dianggap sebagai "perang-

kat keras" (hardware). Oleh karena itu,

codec dicantumkan di bawah tab "hard-

ware" di bagian "Sounds and Multimedia"

Control Panel. Pada versi Windows setelah

NT, komponen hardware hanya boleh di-

install dan di-uninstall oleh administrator.

Codec yang di-install melalui program

Setup dapat Anda install sebagai berikut:

Klik kanan sambil terus menekan tombol

[Shift] pada program Setup dan pilih "Run

As". Dalam dialog selanjutnya, cantumkan

"Administrator" sebagai pengguna dan ma-

sukkan password-nya. Setup kemudian

akan menjalankan hak-hak administrator.

Instalasipun akan berhasil.

Sayangnya, trik tersebut tidak dapat

1 | Hardware Prosesor

Memperhitungkan Tegangan Kipas CPU

Halo Dokter! Saya mengupgrade kipas

CPU standar dengan yang baru (jenis

yang lebih bagus, 7500 RPM). Akan

tetapi setelah dihidupkan, PC tidak

berfungsi. Keadaan tidak berubah meski

telah diutak-atik. Kesimpulannya, board

saya rusak. Apakah ini ada hubu-

ngannya dengan kipas CPU ter-

sebut?

David A

Taman Aries - Jakarta

Jawaban: Kebanyakan, motherboard ha-

nya mentolerir hambatan 0,5 Ampere untuk

setiap kipas (melalui konektor fan on-

board). Sedangkan tegangan yang dibutuh-

kan kipas = 6 Watt (12 Volt x 0,5 Ampere).

Bagi kipas kelas tinggi yang mampu

mendinginkan prosesor "panas" sekalipun,

6 Watt tidaklah cukup. Kipas jenis ini

2 | HardwareCD-ROM

AutoPlay Tidak Berfungsi

Aneh memang, tidak tahu mengapa tab

"AutoPlay" yang biasanya ada di My Com-

puter (Devices With Removable Storage,

klik kanan di CD-ROM | Properties) meng-

hilang. Bagaimana solusinya?

Ade Husni

Lewat E-mail

Jawaban: CHIP sendiri belum menge-

tahui bagaimana hal ini bisa terjadi. Yang

menyedot lebih banyak daya. Apabila be-

bannya terlalu banyak, bisa melumpuhkan

pengatur tegangan seluruh board. Untuk

itu, jika Anda menggunakan kipas yang

"kencang", tancapkan konektor tegangan

langsung ke catu daya (tidak melalui

board). Selain itu, bacalah cara pemasangan

kipas maupun heatsink yang disertakan da-

lam kemasannya.

Apabila Anda ragu dan tidak memerlu-

kan jenis ini, sebaiknya jangan gunakan

kipas yang membutuhkan lebih dari 6 Watt

atau 0,5 Ampere. Data ini dapat Anda baca

pada setiap badan kipas. Jika tidak ter-

cantum dan penjual pun tidak memberi

keterangan, baca saja frekuensinya. Kipas

dengan kecepatan lebih dari 6.000 RPM

kemungkinan akan menyedot daya yang

lebih besar.

pasti, Dokter punya pemecahan masalah-

nya. Jalankan saja “Control Panel | Ad-

ministrative Tools | Services”. Lihat pada

bagian service "Shell Hardware Detection",

option ini seharusnya berada pada "Auto-

matic", bukan "Manual" atau "Disable".

Rakus: Kipas tertentu akanmenyedot lebih banyak daya.1

Page 121: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

171AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Dokter CHIP

Salam sejahtera Dokter. Masalah yang saya

temui di Windows saya agak aneh. Secara

tiba-tiba, program browser Internet

Explorer 6 menjadi lambat. Beberapa kali

malah menyebabkan PC hang. Apakah

Dokter tahu penyebabnya?

Sofyan Buyan

Lewat E-mail

Jawaban: Coba periksa apakah ketika IE

menjadi lambat/hang, penggunaan CPU

naik hingga 100%? Apabila ya, kemung-

kinan besar folder "Temporary Internet Files"

mengalami kerusakan. Kebanyakan, anomali

bertambah parah ketika pengguna menghapus

semua file yang ada di folder tersebut dengan

mengakses Tools | Internet Options.

Untuk memperbaikinya, hapus saja file

C:\Documents and Settings\%username%\

Local Settings\Temporary Internet Files\

Content.IE5\index.dat.

Problem yang sama dapat muncul di

sistem operasi Windows NT. Cara berikut

dapat mengatasi masalah ini (berlaku juga

5 | SoftwareInternet Explorer 6

Akses IE 6 Lambat dan Hang

Fasilitas CD-burning internal dari

Windows XP memang amat praktis. Saya

tidak memerlukan lagi software burning

lain. Akan tetapi, mengapa hasil CD

burning tersebut tidak konsisten? Kadang-

kadang tidak berhasil di-burn, tidak bisa

dibaca di sistem operasi lain (Windows 9x),

atau tidak bisa dibaca di perangkat MP3

Player.

Apakah ada trik khusus untuk

mengatasinya? Sudah saya coba dengan

CD-R maupun CD-RW, semuanya meng-

alami hal yang sama.

Ananda

Modern Land, Jakarta

Jawaban: Beberapa pembaca CHIP

mengirim permasalahan yang sama dengan

Anda. Setelah CHIP memeriksanya, ter-

nyata memang terdapat bug dengan fungsi

pembakaran CD Windows XP. Kejadian

yang Anda alami adalah beberapa tandanya.

Beberapa folder dapat tidak terbaca,

malahan tidak semua file yang dibakar bisa

terlihat atau hilang.

Untuk mengatasinya, Microsoft telah

menyediakan patch yang akan meng-

update beberapa file penting dalam proses

pembakaran CD. Ketiga file tersebut

adalah: Cdrom.inf, Imapi.exe, dan

Imapi.sys. Anda dapat memperoleh file

tersebut di website Microsoft melalui

alamat http://support.microsoft.com/, atau

di CHIP-CD edisi ini. Jalankan saja patch

tersebut dan jangan lupa untuk me-restart

komputer Anda.

Codec = Hardware: Codec tergolong komponen hardware, karena itu Windowsmengaturnya dalam tab “Hardware” di Control Panel “Sounds and Audio Devices”.3

untuk Windows XP): Aktifkan Command

prompt Windows dengan menjalankan Start |

Run | Command. Pastikan bahwa Anda tidak

mengaktifkan IE dan Windows Explorer.

Anda dapat memeriksanya dengan men-

jalankan Task Manager (tekan Ctrl-Alt-Del,

Task Manager | Processes | End Process).

Kemudian, hapuslah file yang rusak tadi

dengan mengetikkan: "C:\>del "C:\Docu-

ments and Settings\%username%\ Local Set-

tings\Temporary Internet Files\ Content.IE5\

index.dat". Terakhir, restart Windows. Seka-

rang IE 6 Anda tidak akan "berulah" kembali.

Bisa lebih parah: Pengguna biasanyamembersihkan file temporary IE

melalui option ini.

5

digunakan untuk codec HuffYUV (terdiri

atas sebuah file DLL dan sebuah file INF).

Anda harus logout dulu dan login kembali

sebagai Administrator, lalu klik kanan pada

file INF-nya untuk menjalankan instalasi.

4 | SoftwareCD-Burning Software

Bug CD-Burning SoftwareWindows XP

Page 122: 10-2002

172

CHIP | OKTOBER 2002

CHIP-INTERNATIONAL

Publisher: Teddy Surianto

General Manager: Al. Adhi Mardhiyono

Senior Executive: Al. Arisubagijo

Editor-in-Chief: W. Edi Taslim

Editor: AS. Pratisto, Iwan Ramos Siallagan, Andre M. Mantiri, Desmal Andi

Test Center Coordinator: Gusdiharto Pratomo

Multimedia Editor: Bayu Widhiatmoko

Technical Reviewer: Dedy Irvan, Arnawa Ardha W,Dicky Noviyanto, Donovan, Jimmy Auw, Ju Ming,Jono Mujiono

Contributors: Agustinus, Cory Tjoo, BhaktiSimamora, Bimanto, Tommy T. M., David N. B.

Desain & Artistik: Subekti, Adita Eko Prasetyo

Foto & Dokumentasi: Arthur A. Tobing

Secretary: Esty Yuliantari

Advertising Sales: Ni Luh Putu Alit Sari, Agnes Estiria Dewi

Marketing & Promotion: Digna

Subscription Service: C. Desy Yohandari

Production: Slamet M. J., Yudi S., Doel Halim

Marketing: Y. Suliantoro, Laras Husodo, Juna

Circulation: Wahyantohadi, Yanen P.

Finance: Titi Pujayanti, Agustina Maria

PT Elex Media KomputindoBank BCA Gajah Mada Jakarta, Rek. No: 012.393540.1

Alamat Redaksi dan IklanBelakang Bentara Budaya Jakarta, Jl. Palmerah Selatan 22-28, Jakarta 10270

Redaksi/EditorialTel: (021) 5483008, 5480888 Ext. 3370, 3371, 3373Fax: (021) 5360410, 5326219E-mail: [email protected]: www.chip.co.id

Iklan/AdvertisingTel: (021) 5483008 Ext. 3372Fax: (021) 5360410, 5326219E-mail: [email protected]

© Copyright by CHIP, Vogel InternationalVerlagsges. mbH, Würzburg, Deutschland.

© Copyright by PT Elex Media Komputindo,Kelompok Kompas Gramedia.

Hak cipta dilindungi oleh undang-undang. Dilarang mereproduksi seluruh atau sebagiandari foto, teks, atau ilustrasi isi majalah dan CDdalam segala bentuk tanpa izin tertulis.

Semua program yang ada di CHIP-CD merupakanshareware, freeware, trial version atau demo version, dan bukan program asli yang dibajak.

Redaktur CHIP selalu dibekali tanda pengenaldan tidak diperkenankan menerima atau me-minta apa pun dari nara sumber/relasi.

Harga, versi, tipe software atau hardware, sertaURL yang dimuat di majalah ini dibuat pada saatpenulisan dan dapat berubah sewaktu-waktu.

Dicetak oleh Percetakan PT Gramedia (Isi di luar tanggung jawab percetakan)

Advertising Coordinator: Ms. Ni Luh Putu Alit Sari, phone: 62-21-5483008 Ext.3372, fax: 62-21-5360410/5326219, e-mail: [email protected]

Indonesia: Gramedia Specialized Publication, Mrs. Aspianah Hia, Ms. Chatharina de Ricci W., phone: 62-21-548 3008 Ext. 3703, 3711, fax: 62-21-536 0411, e-mail: [email protected], [email protected]

Singapore: Fortune Vogel Publishing Pte. Ltd., Mr. Rayner Au, phone: 65-236-19 33, fax: 65-236-19 32, e-mail: [email protected]

Taiwan: Taiwan Bright Marketing & Communications Co. Ltd., Mr. Vincent Lee, phone: 886-2-27 55 79 01-5, fax: 886-2-27 55 79 00, e-mail: [email protected]

Korea: Hau International, Mr. Jae-Won Suh, phone: 82-2-720 0121, fax: 82-2-720 0122, e-mail: [email protected]

Japan: Japan Advertising Communications Inc., Mr. Akiyoshi Kojima, phone: 81-3-32 61 45 91, fax: 81-3-32 61 61 26, e-mail: [email protected]

China: Vogel Fuyi China Ltd., Mr. Shi Kai, phone: 0086-10-6588 5152, fax: 0086-10-6588 5158, email: [email protected]

Germany: Vogel Burda Communications GmbH (München), Mr. Erick N. Wicha, phone: (+49) (+89) 7 46 42-3 26, fax: (+49) (+89) 7 46 42-2 17, e-mail: [email protected]

USA/Canada: Vogel Europublishing, Inc., Mrs. Martina Hauser, phone: (9 25) 8 03 12 65, fax: (9 25) 8 03 12 66, e-mail: [email protected]

China

Rumania

Yunani

JermanItalia Polandia

RepublikSlowakia

RepublikCeko Turki

Ukraina

Hungaria

Russia Singapore

Malaysia

IKLAN / ADVERTISING

SERVICE & KONTAK

33 Surat untuk RedaksiKami menerima komentar, tanggapan, ide, dan kritikmenyangkut isi serta layout majalah dan CD. Tu-jukan komentar/tanggapan Anda ke Redaksi CHIPmelalui e-mail [email protected] atau melalui faxdan pos, disertai dengan nama, alamat e-mail ataualamat lengkap. Komentar dan tanggapan terhadaptulisan yang ada di majalah juga bisa langsung ditu-jukan ke alamat e-mail editor tulisan yang bersang-kutan (ada di akhir setiap tulisan).

Untuk informasi dan pertanyaan mengenai masa-lah komputer, harap ditujukan ke e-mail [email protected] atau melalui telepon pada hari dan jamyang telah ditentukan. Semua komentar dan tang-gapan yang dipilih untuk dipublikasikan akanmelalui proses editing terlebih dahulu.

33 Pengujian ProdukKami mengundang perusahaan yang ingin mengin-formasikan produknya (hardware & software). Bagiyang berminat silakan mengirimkan produk untukdiuji di CHIP-Test Center dan diulas di majalah.

Karena pengujian yang kami lakukan selalu di-dasarkan dari kacamata pembaca, maka sebaiknyacontoh produk yang dikirim adalah paket penjualan.Kami tidak bertanggung jawab apabila spesifikasiproduk yang diuji ternyata berbeda dengan yang ter-dapat di pasaran.

Produk yang dikirimkan untuk diuji harus dileng-kapi dengan nama lengkap produsen atau developerserta detail penting lainnya menyangkut model. Bilaada, sertakan juga brosur produk, foto, lembaranspesifikasi teknik, dan nama orang yang bisa di-hubungi untuk mendapatkan informasi lebih lanjut.

Pengujian sebuah produk memerlukan waktumaksimal sekitar 2 minggu. Untuk mendapatkan in-formasi lebih lengkap mengenai pengujian produk,administrasi dan prosedurnya, Anda bisa meng-hubungi e-mail [email protected] atau teleponke (021) 5483008 ext. 3373.

33 Peluncuran Produk & Press ReleaseBagi perusahaan yang mengadakan peluncuran pro-duk atau meinformasikan press release, silakan kirimundangan liputan atau press release ke [email protected] atau ke fax no. (021) 5360410.

Press release yang memuat peluncuran produkharus menyertakan nama perusahaan, alamat, tipedan model produk, brosur, serta lembaran spesifikasiteknik. Sertakan juga satu buah foto berwarna, lebihdisukai 35 mm slide.

Soft-copy gambar harus dalam format EPS atau TIFdengan resolusi 300 dpi. File bisa dikirimkan melaluiZip/optical disk, CD-R/CD-RW, atau melalui e-mail.

33 CHIP-CDCHIP memberikan kesempatan kepada para prog-rammer/developer/software house lokal untuk mem-perkenalkan dan mempromosikan produknya me-lalui CHIP-CD tanpa biaya. Informasi dan pertanyaanmengenai syarat dan prosedur pengiriman harap di-tujukan ke [email protected].

Bila Anda mengalami masalah dengan CHIP-CD,silakan hubungi alamat e-mail yang sama.

33 LanggananInformasi, pertanyaan atau keluhan mengenai lang-ganan harap ditujukan ke e-mail [email protected] atau telpon ke (021) 5483008 Ext.3330.

33 CHIP-AwardProdusen, distributor, atau dealer, yang produknyamendapatkan penghargaan atau rekomendasi dariCHIP, dapat menggunakan logo CHIP-Award (CHIP-Tip Power dan CHIP-Tip Value) untuk kepentinganpromosi atau pemasaran.

Penggunaan logo CHIP-Award harus mengikutipanduan pemakaian (guidelines) yang telah disiap-kan dan wajib diinformasikan kepada kami sebelumdipublikasikan. Untuk permintaan dan informasimengenai panduan pemakaian, silakan hubungie-mail [email protected].

Editorial Management International: Dr. Gerald O. Dick, Ludwig Blaha, Wolfgang Su (München, Jerman)

Page 123: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

173ADVERTISERS-INDEX

Alam Raya

AMP Indonesia

Aneka Infokom Tekindo

Astrindo Senayasa

ATIKOM & PT. Metrodata Electronics

ATIKOM

Bell Com Advertising

Bhinneka Mentari Dimensi

Binaseksama

Cybermedia

DAT Teknologi Nusaraya

Data Benua Persada

Dharma Citra Cendekia

Diandra Promosindo

Dimensi Tiga Computer, Fusion Dinamika

Dynamitra Tarra

Eagle

ECS Indonesia

Eganet

Express Utama

Felicom

Galva Technologies

Hans Computer

Harbringer Infotech

Hewlett Packard Indonesia

Indo Multimedia

Indoglobal

Indosite

Intel Indonesia

Interaksi Inti Media

Internasional Komputer

Kent Power Dinamika

LG Indonesia

Mass Com

Mega Data

Metrindo Supra Sinatria

Metrodata e-Bisnis

Microsoft Indonesia

Mostech

Multikom Persada

Notebook Bekas

Philips Indonesia Electronics

PWU PC & Peripherals

Rantai Expo

Samsung Elektronics Indonesia

Siemens Indonesia

Siemens Indonesia

Sugison Senada

Sumber Makmur Computindo

Supertone

Surya Chandra

Terra Computer System

Tunas Utama Computer

Umaxindo Persada

Wins Computer

87

89

55

Gatefold 51, 98, & 99

13

Sisipan depan

109

154

135 & 169

67

47

79, 95, 133 & 207

73, 75

117

Sispan dalam

113

Cover 2

17, 27 & 53

205

45 & 59

205

49

1

203

Cover 3

199

201

207

19

205

31

57

35

2

145

105

25

Sisipan

3

111

207

93

77

127

15, Sisipan belakang

83

121

203

5

63

39 & 41

Cover 4

81

103

199 & 201

Surecom

AMP Net

Toshiba Notebook

ASUS Mainboard

Seagate Hardisk

Aplus Mainboard, ELSA, VIA Mainboard, NCPRO

Panasonic SD Card

Komitmen

Kalingga IBM

Abit Mainboard

Benq CDRW

Chaintech, ExcelStor Hard Disk, AMD, & Philips Speaker

LITE-ON CD-RW & DVD

Pameran INDOCOMTECH 2002

Corsair memori & Tyan Mainboard

Disc Tarra

Eagle Mainboard

Desknote & ECS Mainboard

Peripheral

Altec Lansing Speaker

Diamond Memori

GTC Monitor

Nexus

Netac Only Disk

Hewlett Packard

Snazzi*

Pelatihan

Web Hosting

Intel Processor

Web & Email Hosting

Abatron Mainboard

Kent Power

LG Monitor

Epox Mainboard

Acessories (Fast and Cheap)

Wearnes PC

Creative Muvo

Microsoft

Shuttle Mainboard

Mugen PC

Notebook Bekas

Philips Fisio 820

AOPEN Mainboard

Pameran ITELMIT 2003

Samsung Printer, Samsung Monitor

Telkom Link ADSL

Java Challenge

Neschen

MSI Mainboard

SPC Monitor

Logitec & Microtek

Visipro MMC

Gigafast Ethernet Solution

Umax

Verbatim & Mitsubishi

PPeerruussaahhaaaann ((PPTT..)) HHaallaammaann PPrroodduukk

Pemasang iklan pada edisi ini

Untuk keterangan lebih lanjut hubungi bagian iklan majalah CHIP: Tel: 021-5483008 Ext. 3372

Page 124: 10-2002

176

CHIP | OKTOBER 2002

inte

rnet

176

INDEKS

WAP Site Terbaik:Humor

Website Terbaik:Photoshop

WebWatch:Fokus & Informasi Keamanan

Akhir Layanan Gratis:Mungkinkah akan terjadi?

Teknologi dan Cara Kerja:Lebih akrab dengan GPRS

Berselancar di Kantor:Yang boleh dan yang tidak

192

188

184

182

181

180

■ Perselisihan antara bursatukar legal dan P2P (baca:peer to peer) sepertinyaakan terus berlanjut. Keduakubu ini diprediksikan akanterus saling menyerang de-ngan metode yang sama,yakni hacking.

Latar belakang muncul-nya perselisihan ini sebe-narnya berawal saat kong-res Amerika Serikat, atas

usulan RIAA, membuahkan peraturan-per-aturan tentang masalah kepemilikan hakcipta dan pencegahan pertukaran melaluijaringan peer to peer. Seperti diketahuiselama ini, keberadaan jaringan P2P yangkontroversial ini dipandang negatif oleh ba-nyak kalangan termasuk industri musik danfilm. Dari pembicaraan (kongres) di atas ter-sebut dicapai kata sepakat yaitu ‘mengijinkanindustri musik melakukan tindakan hacking’.Dalam hal ini ketua RIAA, Hilary Rosen, me-ngatakan bahwa peraturan ini merupakansuatu hal yang inovatif dalam menindak pem-bajakan di Internet.

Dengan persetujuan yang diberlakukankongres ini berarti tindakan hacking telahmendapatkan lampu hijau dari pemerintahdan mereka pun berhak untuk masuk ke da-lam server pengguna PC lain yang dicurigaimelakukan tindakan tukar musik secarailegal. Tak perlu ditanya, langkah tersebutsudah pasti menimbulkan pro kontra danakan memaksa para hacker yang mendukungpeer to peer melakukan perlawanan. Hasilperlawanan itu pun telah terjadi. SeranganDenial of Service yang terjadi pada websiteRIAA beberapa waktu lalu dicurigai sebagaiakibat dari dikeluarkannya peraturan itu.Serangan itu mungkin saja merupakan pe-ringatan yang dilancarkan kepada RIAA.Bukan tak mungkin, website-website lainnyaseperti industri perfilman, rekaman, suratkabar atau bahkan badan pemerintahanmenjadi target serangan berikutnya.

Dampak lainnya, para hacker yang telahmendapat ijin bisa saja menyisipkan virus kedalam bursa tukar. Akibatnya banyak peng-guna Internet yang akan terinfeksi virus. Info: www.riaa.com

[email protected] (SR) Foto

: Cin

etex

t; Z

efa;

Get

tyim

ages

Perang Peer to Peer

License to Hack

Seakan tak mau kalahdengan sisipan virus

yang dibuat olehindustri musik gunamemproteksi bursa

pertukarannya, parapendukung P2P

menyiapkan senjatapamungkasnya guna

meng-hack websitemusik

Page 125: 10-2002

inTouch Wireless Services Pte

Ltd pada akhir Agustus 2002

lalu mengumumkan peluncuran

layanan AirCards di Indonesia.

AirCards merupakan layanan

yang memungkinkan para pe-

makai imaging phone (ponsel

dengan kamera) untuk meng-

ambil gambar, mengetik berita

dan alamat, kemudian mengi-

rimkannya sebagai kartu pos ke

seluruh dunia langsung dari

ponsel. Indonesia merupakan

negara kedua setelah Singapura

yang menggunakan layanan ini.

Dengan AirCards, para pema-

kai bukan saja dapat menikmati

kemudahan dalam membuat

kartu pos pribadi langsung dari

ponsel, melainkan juga dapat

memanfaatkan kecepatan pengi-

riman kartu pos melalui Inter-

net, sehingga dimungkinkan

untuk dicetak langsung di ne-

gara tujuan. Layanan AirCards

ini sudah dikemas menjadi satu

paket di setiap ponsel Nokia

7650 di seluruh kawasan Asia

Pasifik, dan disediakan secara

gratis dalam website (www.

aircards.net), melalui club

Nokia, maupun WAP AirCards.

Info: www.get-intouch.com

CHIP | OKTOBER 2002

177AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berita & Trend

BUKU BULAN INI

33

Buku ini memfokuskan pem-bahasan bagaimana membuatSMS menjadi salah satu saranainformasi real time. Bahasa yangdigunakan untuk membuataplikasi SMS ini menggunakanVisual Basic. Trik menarik yangdibahas dalam buku ini sangatbermanfaat untuk digunakanpara programmer, developer,mahasiswa, praktisi wireless, dankalangan IT lainnya. Disertaidisket berisi file source code yangdibahas dalam buku.

INFO SINGKAT

Akses Interet di kantor lebihdisukai Berdasarkan survey yangdilakukan oleh Avenue A(www.avenuea.com), sebuahperusahaan digital advertisingdan media agency yangberkedudukan di Seatle, AS,didapatkan bahwa jumlah orangyang mengakses Internet lewatkantor lebih banyak dibandingkandengan mereka yang mengaksesdi rumah.

Razia server eDonkey diDenmark Perang terhadap jaringan peer topeer ternyata tak hanya di AS,tetapi meluas hingga ke Denmark.Polisi Denmark belum lama inimelakukan suatu razia terhadappengguna server eDonkey. Dalamrazia yang dilakukan atas desakankelompok anti pembajakan, polisiberhasil menutup beberapa servereDonkey.

Private Media yang mengaku

dirinya sebagai penyedia stok

terbanyak arsip-arsip "adult",

pada 12 September 2002 mulai

melakukan langkah negoisasi

awal dengan pihak Napster, un-

tuk membeli website dan seka-

ligus logo Napster. Pihak Private

Media berusaha menggunakan

"trademark" Napster yang selama

ini telah dikenal banyak orang,

untuk membangun jaringan bagi

kalangan dewasa.

Apabila langkah ini berhasil

dilakukan oleh Private Media,

maka mereka berencana untuk

Private Media

“Adult Content” di Napster

telah merugikan pihak Microsoft

sendiri, selain para pengguna,

sehingga usaha untuk menyem-

purnakan selalu dilakukan.

Internet Explorer 6 Service

Pack 1 berukuran 25 MB, dan

dapat bekerja dengan sistem

operasi Windows XP, 98, 98 SE,

ME, dan NT 4 Service Pack 6a.

Pihak Microsoft yakin, bahwa

Internet Explorer 6 SP1 ini dapat

bekerja dengan lebih stabil,

lebih aman, dan lebih fleksibel

untuk menambah pengalaman

Anda dalam berselancar di

dunia maya.

Info: www.microsoft.com

Microsoft

Rilis Internet Explorer 6.0 Service Pack 1Microsoft pada awal bulan Sep-

tember 2002 lalu telah menge-

luarkan Internet Explorer 6

Service Pack 1, untuk lebih me-

nyempurnakan browser Internet

Explorer 6 mereka. Di dalam SP 1

ini, kelemahan dan kekurangan

yang sering Anda temui dari

browser Internet Explorer 6

telah diperbaiki, seperti masalah

pada autodial, penggunaan de-

ngan proxy, navigasi, hubungan

dengan Outlook Express yang

masih kurang baik, serta banyak

kesalahan lainnya. Anda dapat

mengunjungi websitenya, untuk

dapat mengetahui perbaikan

apa saja yang telah dilakukan.

Microsoft tampaknya sadar

bahwa kasus-kasus keamanan

yang belum lama ini terdapat di

dalam browser terbaru mereka,

membangun sebuah jaringan

peer-to-peer (P2P) yang unik,

yang dapat di akses lebih dari 10

juta pengunjung di dunia, guna

saling bertukar file-file khusus

untuk dewasa secara gratis.

Seperti yang sudah Anda ke-

tahui, Napster sebelumnya meru-

pakan suatu jaringan peer-to-

peer dengan pengakses yang

paling banyak di dunia, untuk

saling bertukar file-file lagu ber-

format MP3 secara gratis.

Namun, bursa pertukaran musik

ini telah tiada karena kalah

dalam keputusan di pengadilan

AS akibat tuntutan dari para

produsen musik di AS yang

merasa dirugikan oleh Napster.

Info: www.prvt.com

inTouch

Layanan AirCards

di Indonesia

Cepat: Momen spesial dapatdikirimkan sebagai kartu poskepada orang-orang tercinta.

TTrriikk PPeemmrrooggrraammaannAApplliikkaassii BBeerrbbaassiiss SSMMSS114 halaman,

Ir. Bustam Khang

PT Elex Media Komputindo

Rp 19.800

Cara mudah membuat aplikasiSMS

Page 126: 10-2002

178

CHIP | OKTOBER 2002

orang staf di Universitas Carne-

gie Melon, Amerika Serikat.

Diskusi tersebut membahas

penggunaan simbol pengetikan

yang dapat digunakan untuk

mengartikan sebuah canda.

Dalam diskusi tersebut Fahlman

mengusulkan untuk menggu-

nakan simbol ":-)" yang berarti

sedang bercanda atau tertawa

atau ":-(" untuk mengartikan

jika orang tersebut sedang sedih

atau kecewa. Di sinilah awal

mula atau lahirnya simbol ":-)"

ini. Sejak saat itulah simbol

tersebut mulai banyak digu-

nakan oleh orang dan semakin

terkenal. Sejalan dengan per-

Wireless Internet

Simbol “Smiley Face” Berulang-tahun ke-20Anda sering chatting? Bila ya,

Anda pasti sudah tak asing lagi

dengan tanda ":-)" yang sering

digunakan saat Anda sedang

bersendagurau dalam dunia

maya. Tahukah Anda bahwa

simbol wajah tersenyum yang

diciptakan oleh Scott E. Fahlman

itu pada tanggal 19 September

lalu genap berusia 20 tahun.

Suatu perjalanan waktu yang

panjang untuk sebuah simbol

kecil dan sederhana yang kini

digunakan orang di seluruh

dunia.

Asal usul simbol tersebut

bermula dari sebuah diskusi

yang melibatkan beberapa

Peer-To-Peer

LayananBroadbanduntuk KaZaA

Untuk mempercepat layanan

teknologi peer-to-peer-nya bagi

pengguna di Eropa, Sharman

Networks, disributor Kazaa Me-

dia Desktop (KMD) melakukan

kerja sama dengan Tiscali Inter-

net Services, sebuah perusa-

haan Internet provider di Eropa.

Kerja sama ini akan mengubah

Kazaa Media Desktop ke dalam

layanan broadband Internet se-

hingga akan mempercepat ak-

ses pertukaran data dalam

program Kazaa Media Desktop.

Dengan bandwith 10 kali lebih

cepat dari penggunaan modem,

memungkinkan pengguna men-

download file dalam waktu

relatif singkat.

Namun, kerja sama ini bu-

kannya sama sekali tidak men-

dapat sorotan negatif. IFPI (In-

ternational Federation of the

Phonographic Industry) sebuah

organisasi yang mewakili indus-

tri rekaman di seluruh dunia

menyatakan bahwa pihaknya

menyayangkan kerja sama yang

disetujui Tiscali itu. Pimpinan

dan CEO IFPI, Jay Berman me-

nyatakan bahwa Tiscali mela-

kukan langkah yang berbahaya

di saat pengembangan layanan

online yang sah tengah diga-

lakkan. Hal ini sangat penting

diketahui oleh semua Internet

provider.

Info: www.kazaa.com

Keamanan

Bantuan Symantec untukPemerintah Amerika Serikat

Symantec Corp, salah satu peru-

sahaan terkemuka yang berge-

rak dibidang sekuriti Internet,

mengumumkan bahwa John W.

Thompson, pimpinan dan CEO

Symantec telah ditunjuk oleh

Presiden AS, George W. Bush

untuk masuk dalam National

Infrastructure Assurance Coun-

cil (NIAC). Organisasi yang didi-

rikan oleh presiden ini berfungsi

sebagai penasehat pemerintah

dalam urusan keamanan sistem

informasi yang mencakup ber-

bagai bidang, seperti ekonomi,

transportasi, energi, manufak-

tur dan lain sebagainya.

"Pemeliharaan infrastrukur

keamanan informasi merupa-

kan salah satu hal yang menda-

pat perhatian khusus di negara

kita, dan kerja sama antara sek-

tor publik dan swasta merupa-

kan sebuah tahap penting un-

tuk mencapai keamanan dalam

dunia cyber," tandas Richard

Clarke yang menjabat sebagai

President's Special Advisor for

Cyberspace Security. Bagi

Thompson sendiri penunjukan

dirinya merupakan suatu kehor-

matan yang diberikan peme-

rintah AS. “Suatu kehormatan

bagi saya untuk dapat ber-

partisipasi dalam rapat presi-

densil dan bekerja dengan re-

kan-rekan lain dalam melindu-

ngi infrastruktur informasi ne-

gara”, tandasnya.

Info: www.symantec.com

kembangan Internet berbagai

macam simbol yang menan-

dakan emosi personal pun ba-

nyak bermunculan.

Info : www.chip.de

Woodstock PDS

Media PlayerBerteknologiP2PPerusahaan Amerika Serikat,

Woodstock, menawarkan secara

cuma-cuma sebuah tools Media

Player berteknologi P2P (peer to

peer). Program Woodstock PDS

(Personal Digital Server) dapat

memainkan semua jenis MP3,

Audio CD dan dapat menerima

pemancar radio Internet. Selain

itu, kelebihan yang ditawarkan

perangkat ini adalah kemam-

puannya untuk berfungsi seba-

gai server, dengan persyaratan

user telah meregistrasi ke

Woodstock Manufacturing. Pro-

gram ini pun dapat memainkan

lagu-lagu MP3 langsung dari

dalam hard disk.

Info: www.woodstocksystems.com

Terkenal: Simbol ciptaan ScottE. Fahlman ini menjadi simbolyang terkenal di dunia

Page 127: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

179AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berita & Trend

Junk Mail

Kerja Sama MSN dan BrightmailMemerangi SpamPerusahaan layanan Internet,

MSN belum lama ini menjalin

kerja sama dengan Brightmail,

sebuah perusahaan yang ber-

gerak dibidang teknologi pe-

ngembangan anti-spam. De-

ngan adanya kerja sama ini

MSN berharap banyaknya junk

mail atau mail-mail sampah

yang umumnya tidak dikehen-

daki, yang seringkali masuk ke

dalam mailbox penggunanya

akan semakin berkurang. Di

samping itu Brightmail juga

akan menerapkan softwarenya,

Brightmail Solution Suite yang

akan memfilter spam pada inco-

ming SMTP gateway sebelum

kemudian dikirimkan ke inbox

pengguna Hotmail.

"Junk mail merupakan masa-

lah global yang terjadi dalam

dunia industri dewasa ini. Ma-

salah ini terjadi tak hanya pada

pengguna Hotmail, melainkan

hampir semua penguna e-mail

pada umumnya", ungkap Rick

Holzli, General Manager MSN

Hotmail. "Kerja sama dalam me-

merangi junk mail yang kami

BebasSpam:Layananmail bebasSpam ataujunk mailmenjaditargetMSN.

Keamanan

Dampak BurukPemblokiranWebsite di ASUpaya pemblokiran memang

menjadi cara ampuh dalam

mengantisipasi pengaruh bu-

ruk dari Internet. Namun, sering

terjadi pula bahwa upaya pem-

blokiran tersebut tidak tepat,

sehingga mengakibatkan terja-

dinya pembatasan informasi ba-

gi yang memerlukannya. Berda-

sarkan survey yang dilakukan

Electronic Frontier Foundation

(EFF) dan Online Policy dida-

patkan bahwa banyak sekolah

di AS melakukan kesalahan

pemblokiran website. Riset ini

melakukan pengujian terhadap

efek dari N2H2's Bess dan

SurfControl, dua software yang

sering digunakan untuk pem-

blokiran pada jaringan Internet.

Info: www.theregister.co.uk

Search Engine

Google Merilis Layanan Pencarian BeritaBelum lama ini Google merilis

sebuah tool layanan pencarian

berita. Tool versi tes ini me-

rupakan pengembangan, seka-

ligus menggantikan versi se-

belumnya yang diperkenalkan

Google pada bulan April lalu.

Apabila pengunjung ingin

menggunakan layanan ini, ia

tinggal mengklik “Google

News” yang tercantum pada

halaman muka tepat dibawah

kolom pencarian. Dengan sajian

berita-berita terkini yang

lakukan bersama dengan

Brightmail ini meneruskan ko-

mitmen kami dalam memerangi

spam sehingga memberikan ke-

nyamanan kepada setiap peng-

guna layanan kami," tam-

bahnya.

Info: www.brightmail.com

diupdate setiap saat dan ber-

sumber dari sekitar 4000 sum-

ber berita, menjadikan layanan

ini setara dengan website laya-

nan berita lainnya yang tersebar

di dalam Internet. Untuk memu-

dahkan pencarian, Google pun

menyediakan beberapa kate-

gori, seperti bisnis, hiburan,

olahraga, kesehatan dan kate-

gori ilmu pengetahuan dan

teknologi. Pada layanan ini pe-

ngunjung pun dapat mem-

fungsikan salah satu fasilitas

pencarian yang cukup efektif

yaitu “sort by date” yang akan

memudahkan dalam dalam

memfilter berita-berita berda-

sarkan waktu.

Info: www.google.com

Layananbaru:Layananpencariberitamenjadifeature baruyangditawarkanGoogle

Hukum

TersangkaHacker BerhasilDiringkus

Sebuah operasi gabungan an-

tara Scotland Yard dan FBI ber-

hasil meringkus seorang yang

diduga mendalangi hacking.

Pihak keamanan menduga

pria berumur 21 tahun yang

berhasil diringkus dikediaman-

nya ini menciptakan dan men-

distribusikan suatu program

yang mampu menembus sistem

komputer suatu perusahaan.

Dalam tindakan ini pihak ke-

amanan juga menyita perang-

kat komputer tersangka untuk

dianalisa.

Info: www.chip.de

Page 128: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

180 AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

■ Ada pendapat yang mengata-

kan bahwa sebuah gambar ber-

makna seribu kata. Hal itu benar,

terutama untuk masalah WAP.

Selain tulisan yang bisa ditampil-

kan kecil, pemakai juga harus

sering melakukan scrolling kare-

na layar ponsel yang berukuran

kecil. Cartoonscape rupanya se-

pendapat dengan hal tersebut

dan terhitung sebagai salah satu

dari sedikit WAP site yang me-

nyajikan humor dengan model

gambar dan tulisan.

Kadang-kadang sebuah gam-

bar tanpa tulisan apapun bisa

terlihat lucu. Untuk itu pengguna

ponsel yang sudah mendukung

penggunaan warna, dapat meli-

hat gambar-gambar yang disaji-

kan oleh Cartoonscape dan lebih

mudah mengetahui maksud hu-

mor yang disajikannya

Selain gambar yang hanya

hitam putih, pengguna ponsel

berwarna juga bisa melihat

gambar kartun yang berwarna.

Namun Anda harus menyadari

bahwa ukuran gambar berwarna

lebih besar daripada hitam putih,

sehingga mungkin diperlukan

waktu dan pulsa yang lebih besar

untuk men-download-nya.

Selain itu pada WAP site ini,

Anda bisa menemukan

komik yang cukup bagus.

Akan tetapi karena keter-

batasan ukuran layar

membuat komik ini harus

di-scroll ke kiri, kanan, ke

atas, dan ke bawah.

Namun, bagi pengguna

ponsel yang memiliki

layar dengan resolusi

yang cukup tinggi cukup

melakukan scroll ke atas

dan ke bawah saja.

Beberapa bagian yang

menarik untuk dilihat adalah

"Charlesworth", dimana Anda

akan menemukan tokoh cerita

yang agak mirip dengan karakter

Dennis the Menace. Selain itu ada

juga kartun untuk minggu ini dan

minggu lalu. Anda juga dapat

mengirimkan kartun ke rekan

Anda, yang bisa dibuka kembali

baik melalui WAP maupun web.

■ Pada WAP site ini, Anda akan

menemukan beberapa humor

yang berbasiskan teks saja.

Cartoonscape (wap.cartoonscape.com)

Kartun dan Komik Bergambar

WAP-SITE TERBAIK UNTUK, Humor

Berwarna: Cartoonscape menyediakankartun yang berwarna dan memungkin-kan Anda mengirimkannya ke orang lain.

TheFunniest.com (thefunniest.com)

Berbasis Teks namun Cukup KreatifMeskipun begitu isi dari humor

yang ada di site ini cukup meng-

gelitik dan spontan.

TheFunniest.com mem-

punyai beberapa menu te-

tap yang menarik untuk di-

baca seperti: Fupp's Four,

yaitu miniatur dari "10

alasan utama untuk…" yang

sudah terkenal, Queen of

Mean, yang isinya cukup

sering di-update, Joke Cell,

sebuah humor yang segar

dan bisa dimengerti dengan

mudah oleh semua orang,

serta kolom He said/She

said, yang merupakan sebuah

kolom berisi cerita yang dapat

dilihat dari sudut pandang pria

maupun wanita.

Pada WAP site ini, memang

masih ditemukan bagian-bagian

yang memunculkan pesan kesa-

lahan sewaktu diakses. Selain itu

seringkali agak sulit untuk lang-

sung mengerti maksud dari

humor-humor TheFunniest.com.

Ini tidak lain karena kebiasaan

dan situasi yang berbeda, sehing-

ga bisa saja suatu hal atau keja-

dian dianggap menggelikan di-

sana, tapi biasa saja bagi kita.

TOP-SITES

33 Ngakak(tagtag.com/ngakak)Ternyata ada juga orang Indonesiayang membuat WAP site mengenaihumor. Meskipun menggunakanlayanan hosting free yang disediakanoleh tagtag.com, usaha ini cukupberarti bagi penggemar humor viaWAP. Satu hal yang perlu dilihat lagiadalah kelanjutan dari WAP site ini.Mudah-mudahan pembuatnya maumeng-update isinya secara berkaladan mengembangkannya lebih lanjut.

33 Sn0w(tagtag.com/sn0w)WAP site yang juga di-hosting olehtagtag.com ini juga berisi humor-humor yang cukup segar. Meskipuntidak seperti Ngakak yang mengguna-kan bahasa Indonesia, namun humor-humor yang dsediakan cukup mudahdimengerti sekalipun dalam bahasaInggris. Ini dikarenakan humor-humoryang ada berdasarkan pada bidangkomputer dan beberapa hobi lain,sehingga cukup mengena.

33 Humor (tagtag/humor)Banyak juga orang yang ingin melihathumor ringan yang pendek-pendeksaja. Untuk itu WAP site ini cukupmemadai dengan frekuensi updateyang setiap minggu dan berisi hampirsemua macam humor membuat siteini cukup beralasan bila ada di WAPbookmark ponsel Anda. Sayangnyahingga tulisan ini dibuat, belum adafasilitas untuk melihat humorminggu-minggu yang sudah lewatsehingga pembaca secara tidaklangsung diwajibkan membuka siteini sekali setiap minggunya agar tidakketinggalan humor -humor segar.

Beragam menu: Kreatifitas isiTheFunniest.com cukup banyak danmenarik untuk dibaca.

Page 129: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

181AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

TOP-SITES

33 www.mccannas.com/pshop/photosh0.htmHalaman pertama berisi 39 tipsingkat yang sangat mudahdiikuti. Di halaman lainnyaAnda dapat menemukan tip,trik, dan tutorial yang lebihmendalam untuk pemakaipemula, kelas menengah,maupun ‘tingkat atas.’ SelainPhotoShop, Anda juga dapatmenemukan tutorial untuk KPT(Kai’s Power Tools), FractalDesign Painter, dan CorelPhotoPaint.

33 http://www.handson.nuWebsite ini merupakan salahsatu pangkalan yang wajibdikunjungi jika Anda inginmembuat grafik yang membuatmata tak berkedip. Efek gelas,pancahayaan, drop shadows,dan transparansi adalah sedikitcontoh yang dapat Andapelajari di sini.

33 www.pixelfoundry.com/Tips/Dari website bernama Kai'sPower Tips and Tricks for AdobePhotoshop ini Anda dapatmempelajari caramemanfaatkan Kai’s PowerTools dalam PhotoShop. Hanya23 tip yang disediakan, tetapisemuanya berkualitas laik uji.

33 www.adscape.com/eyedesign/photoshop/Jika Anda belum memahamiapa kegunaan setiap tomboldalam toolbox, fungsi palet,atau pemaiakan setiap filteryang ada dalam PhotoShop,website ini harus Anda kunjungipertama kali. Denganmemahami semuanya, carabekerja Anda denganPhotoShop akan lebih efektifdan efisien.

WEBSITE TERBAIK UNTUK, Photoshop

■ Tidak pelak lagi, website

terbaik untuk PhotoShop yang

paling utama adalah yang dike-

lola oleh pembuatnya langsung.

Mereka lah yang paling tahu

mengenai PhotoShop sampai ke

akar-akarnya.

Website yang diberi nama

Adobe PhotoShop Expert Center

ini memang dikelola oleh para

expert (pakar) yang faham benar

cara mengolah file-file gambar.

Di sini Anda dapat belajar ba-

nyak tentang PhotoShop. Baik

dengan bantuan plug-in, inte-

grasi dengan aplikasi keluaran

Adobe lainnya, maupun dengan

bermodalkan PhotoShop dan

tool-tool yang ada di dalamnya.

Tip dan tutorial yang dapat

Anda pelajari di sini meliputi

warna dan manajemen warna,

integrasi dengan produk lain,

filter dan efek, layer, mask dan

transparansi, retouching foto,

tipografi dan efek teks, serta

perancangan grafik dan web.

Semua tip dan tutorial disajikan

langkah demi langkah dengan

sangat jelas disertai contoh

prakteknya. Selain itu, di sini

Anda dapat pula menemukan

update dan plug-in PhotoShop

untuk Windows dan Macintosh.

http://studio.adobe.com/expertcenter/photoshop/main.html

Langsung dari Para Pakar

Tutorial dari para pakar: Anda dapat menimba ilmu tentangPhotoShop langsung dari tangan pertama.

■ Planet PhotoShop memang

nama yang sesuai untuk website

ini. Semua hal tentang pendaya-

gunaan aplikasi grafik terbaik ini

dapat ditemukan di sini. Penge-

lola website ini sama sekali tidak

ada hubungan dengan Adobe,

tetapi mereka mendedikasikan

Daripengalamanpribadi: ParamaniakPhotoShopmembagikanilmunya secaragratis.

http://www.planetphotoshop.com/tutorials.html

Dari Para Maniak untuk Andahidupnya untuk menggauli Pho-

toShop.

Dari Planet PhotoShop Anda

dapat belajar secara gratis ten-

tang pembuatan efek-efek khu-

sus PhotoShop yang sangat

menawan. Penggemar fotografi

juga dapat menimba ilmu dalam

mengoptimalkan kamera digital

agar mudah diolah dengan Pho-

toShop. Cara pengolahan teks

agar lebih menonjol dan tampil

menarik juga dapat Anda simak

langkah demi langkah. Para

perancang website dapat belajar

cara menggunakan PhotoShop

dengan aplikasi lainnya untuk

membuat website yang indah

dipandang. Selain itu, semua

tool dan penerapannya juga

dijelaskan di sini agar Anda lebih

produktif dalam bekerja dengan

Photoshop. Simak juga cara

memperbaiki gambar lama yang

rusak atau cacat.

Page 130: 10-2002

00101101001001001010011001011001010001100101001111010010110100110001011010011010010010100101101010010101001010100100101111101010101011011011110101000101101011010010

01100101101001001001010011001011011010001100101001111010010110100

0100101101001101001001010010110101010101001010100100101111101010

01101101101111010100010110101010101001010100100101111101010101101

01101111010100010110101101001001000101101001001001010011001011001

010001100101001111010010110100110001011010011010010010100101101010010101001010100100101111101010101011011011110101000101101011010010

01100101101011010011010010010100011010101010101001010100100101111010101011011011011110101000101101

101001001011001011010010010010101001011001101000110010100111101001111110100101111110100101100101

182

CHIP | OKTOBER 2002

182

WEBWATCHFokus & Informasi

Keamanan di Internet

■ Belum lama ini, pihak Microsoft mengumum-

kan bahwa MS Java Virtual Machine (MS JVM)

memiliki bug yang dapat membuat sistem Win-

dows Anda berada di bawah kendali orang lain.

Hal ini berlaku untuk semua versi Windows, ke-

cuali Windows NT 4.0 dan XP versi Gold tanpa

Service Pack, yang telah memiliki MS JVM secara

otomatis didalamnya. Untuk mengetahui apakah

MS JVM telah di-install pada Windows Anda, pe-

riksalah dengan memberikan pe-

rintah “Jview” pada “command

prompt”. Apabila perintah terse-

but berjalan berarti MS JVM telah

di-install pada Windows.

Untuk dapat memanfaatkan

kerentanan ini, penyerang dapat

melakukannya dengan menyedia-

kan halaman web yang dapat me-

manggil fungsi-fungsi JDBS (Java

Database Classes) atau dengan

mengirimkan e-mail berformat

HTML saat pengguna Windows mengaksesnya.

Bug MS JVM, yang menjadi incaran penyerang

pada JDBS, memungkinkan sebuah program Java

untuk menjalankan file DLL (Dynamic Link library)

yang juga merupakan program sehingga membu-

ka peluang bagi pengendalian sistem Windows.

Selain itu, MS JVM juga mendukung fungsi-

fungsi untuk menggunakan XML melalui program

Java, yang sebenarnya hanya tersedia bagi pro-

gram tertentu yang diberi hak akses saja. Sebagai

contoh adalah bagaimana program Java dapat

memanipulasi memori sistem dengan mengganti

fungsi sebuah program yang berada di memori

menjadi program dengan fungsi-fungsi yang lain,

atau dalam hal ini menjadi program dengan fung-

si yang dapat mengendalikan sistem Windows

Anda.

Untuk mengatasi masalah ini, dianjurkan un-

tuk melakukan patch terhadap MS JVM melalui

alamat http://windowsupdate.microsoft.com.

[email protected]

Lubang Keamanan pada MS Java Virtual Machine

Windows di Bawah KendaliMesin Virtual yang berkaitan dalam implementasi pemrograman Java dilingkungan Windows ini dapat disalahgunakan untuk mengendalikan Windows.

33 Trojan berwajah seram

Panda Software melaporkan adanya trojanGhost Girl (Trj/GhostGirl) yang ditulis da-lam Visual Basic 6. Trojan ini memang tidakmengakibatkan kerusakan pada PC yangterinfeksi, namun lebih bersifat meng-ganggu, seperti ditampilkannnya wajahseram seorang gadis pada layar dan jugamembuka/menutup tray CD-ROM drive se-cara acak atau pada pada waktu yang tidakpasti. Selain itu Trojan ini juga dapat di-ketahui dari icon-nya yang merujuk ke file“Gfg.exe” dengan ukuran 106.496 Bytes.

Untuk mengatasinya, update signaturevirus terbaru dari Panda (PAV.SIG) danhapus 2 entry pada registry yaitu: “HKLM\Software\Microsoft\Windows\CurrentVer-sion\Run=%path file gfg.exe” dan “HKLM\Software\Microsoft\Windows\CurrentVer-sion\RunServices=%path file gfg.exe”. Se-lanjutnya restart PC Anda.

33 Varian Slapper kembali menampar

Pada bulan September ini, muncul dua va-rian dari worm Slapper/Slapper.A yaitu Ci-nik dan Unlock. Seperti diketahui, wormSlapper yang memiliki habitat di jaringanini menargetkan sasarannya pada sistemLinux (distribusi Red Hat, SuSE, Mandrake,Slackware atau Debian) yang menjalankanweb server paling populer yaitu Apache de-ngan sistem keamanan OpenSSL. OpenSSLbanyak diterapkan pada sektor e-com-merce, perbankan, dan aplikasi confidentiallainnya. Penyebarannya terbilang sukses,karena menurut vendor Antivirus F-Secure,mereka telah menerima laporan adanyasistem yang terinfeksi di hampir 100 ne-gara. Berbeda dengan Slapper.A, Cinik cu-kup ampuh mempertahankan keberada-annya jika dihapus dari PC yang terinfeksikarena dapat men-download dirinya darihalaman website tertentu.

LAPORAN VIRUS TERBARU

33 Inwi, sang pengutil data

Suatu program Trojan menyembunyikanfungsi sebenarnya dengan maksud untukmembobol sistem keamanan atau meru-sak sistem yang ingin diinfeksinya. Inwidapat digolongkan sebagai trojan kategoripertama dengan fungsi yang lebih spesifikyaitu untuk mencuri data di dalam PC yangterinfeksi olehnya.

Trojan ini akan mengubah registry Win-dows sehingga setting dan home pagepada browser IE akan berubah. Agar fre-kuensi selalu mempunyai aktivitas tinggi,Inwi akan berjalan setiap file yang bereks-tensi .exe atau .txt dibuka. Pencurian datadapat dilakukan oleh Inwi dengan meng-gandakan dirinya, untuk kemudian mengi-rimkan data-data pada komputer yang ter-infeksi ke beberapa alamat e-mail yangmungkin berhubungan dengan sang pem-buat Trojan tersebut.

Page 131: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

184

Layanan online ingin mengakhiri budaya

'gratisan' di Internet: Informasi, video, dan musik

sekarang harus dibeli. CHIP menunjukkan apa

yang kemungkinan besar harus Anda bayar di

masa mendatang dan apa yang masih dapat

tersedia secara gratis.

Silakan,Bayar

Peselancar Internet merupakanmomok bagi industri. Merekadianggap pemburu yang tak

memiliki rasa malu. Tak heran jikakalangan industri beranggapan demikian.Peselancar tahunya hanya memenuhihard disk dengan lagu dan video daribursa 'gelap'.

SMS juga dapat dikirim secara gratislewat PC. Pengguna Internet tak perlulagi membeli koran atau majalah. Untukapa membayar, jika berita yang samatersedia secara cuma-cuma di Internet?Mereka yang mengenal seluk-belukInternet hanya mau membayar jikamenginginkan sesuatu yang istimewa.

'Ini harus diakhiri', demikian menurutpara penerbit, layanan SMS gratis,industri musik, dan industri film.Alasannya, ekonomi global semakin lesu,omset menurun, banner iklan tidakmendapat perhatian, dan investor mulaikehilangan minat. Selain itu, kualitaspasti harus ada harganya-juga di Internet.

Akhir Layanan Gratis di Web

Page 132: 10-2002

185AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Tawaran komersial kalah darilayanan gratis

Kualitas dan kenyamanan bagi penggunamerupakan batu sandungan bagi layanankomersial. Pemburu dan kolektor musikdi luar AS bahkan tak perlu menggerutu,apakah ia mau membayar file MP3 dariweb atau tidak. Memang awalnya toko-toko online dari perusahaan musik besartertutup bagi pengguna dengan alamat IPdi luar AS. Namun, di akhir tahun 2001mereka telah mendapatkan akses.

Di beberapa negara Eropa, misalnyaUniversal Music, berusaha mengisi celahini dengan membangun toko online yangterbatas untuk negaranya masing-masing. Namun, kapan akan mulaiberoperasi, masih perlu ditunggu-sepertijuga legalisasi Napster sebagai perintisplatform bursa musik.

Bertelsmann yang berkali-kalimenunda situs Napster memberi alasan

CHIP | OKTOBER 2002

bahwa Napster masih harusmerealisasikan gagasan dari Beta-Testdan membuat kesepakatan denganperusahaan musik lainnya. Dengandemikian, hingga kini belum adaalternatif yang menarik di AS atau Eropabagi bursa musik gratis yang 'dibenci'industri ini.

Survai dari sebuah Lembaga PenelitianKonsumen mengkonfirmasi hal yangtelah lama dikhawatirkan terjadi olehindustri musik: Pada tahun 2001 terdapatlebih banyak CD-R berisi musikdibandingkan jumlah CD album yangterjual. Gerd Gebhardt, Presiden sebuahAsosiasi Bisnis Fonografi melihatnyasebagai 'ancaman nyata bagi bisnis musik,yang telah menyebabkan penurunanomset secara drastis'.

Namun, simpati peselancar bagilayanan komersial masih terbatas akibatperbandingan harga/kinerja yang tidakmenguntungkan. Biaya berlangganan 10USD/bulan untuk 100 stream dan 100

kali download pada MusicNet awalnyaterdengar 'murah'. Namun, layananmusic-on-demand dari RealNetworks,AOL Time Warner, Bertelsmann, EMI,dan Zomba tidak mengijinkan pelangganuntuk meng-copy musik ke hard disk lainatau mentransfernya ke player portabel.Selain itu, filenya juga akan kadaluarsasetelah 30 hari atau setelah penutupanaccount sehingga tidak dapat diputar lagi.

Music-on-demand: Toko onlinetidak menarik pembeli

Tak mengherankan jika pengguna yangsebenarnya bersedia membayar akhirnyamengomel dan merasa tidak puas. 'Kalausaya harus membayar untuk musik, sayajuga ingin dapat menyimpannya! Lagipula, CD juga tidak perlu dikembalikansetelah 30 hari!'

Sedikit titik cerah diberikan olehPressplay Sony dan Cybershop Universal.

Page 133: 10-2002

186

CHIP | OKTOBER 2002

Musik dari Internet: Perusahaan musikbesar akhirnya menemukan Internetsebagai jalur distribusi.

OnlineVideothek dari Arcor: Merekayang harus memilih antara film 'sampah'dan film kuno, memutuskan untukmeninggalkan situs.

Dengan harga yang sama sepertiMusicNet, mereka mengijinkan Andauntuk membakar 10 lagu pada CD.Namun, ada yang menyurutkan minat:Artis sekaliber Michael Jackson pun tidakditampilkan dengan semua karyanya.Anda hanya boleh membakar maksimal 2lagu dari seorang artis pembawa(interpreter). Karenanya, dibutuhkanwaktu yang lama untuk menyusunsebuah album CD.

Masalah terbesar pada semua tokomusik online adalah tak adanya kataloglengkap dari perusahaan musik besar danindependen. Soalnya, sampai saat inibelum ada kesepakatan pertukaran lisensiantar-mereka. Pengguna yang ingin men-download Red Hot Chili Peppers danShakira harus menghubungi MusicNetuntuk yang pertama dan Pressplay untukyang kedua. Satu perusahaan sainganyang independen, Listen.com, berusahamenyediakan semua label musik.

Musicbox komersial tidak terlalusukses. Sampai saat ini tidak pernah adapengumuman angka konkrit tentangjumlah pelanggannya. 'Layanan komer-sial di Internet selalu akan menghadapimasalah, selama masih ada layanangratis', kata juru bicara IFPI terus terang.

Video-on-demand: Saingan lemahbagi toko video

Seperti halnya pada industri musik,peselancar juga pantas bertanya-tanyamengenai layanan online industri film

yang minim. Film terbaru dan box-officetidak ada, sehingga tidak berpeluanguntuk bersaing dengan toko video biasa.Intertainment.com misalnya, menarikpengguna dengan menyediakan 70.000jam video-stream, tetapi tak akan adafilm Blockbuster sebelum pemutarannyadi bioskop lewat beberapa minggu.Lagipula, peselancar dengan alamat IP diluar AS diblokir.

MP4.com dari Vivendi Universalmemilih film-film independen, tetapikemungkinan besar akan gagal dalamstrategi harganya. Setelah Beta-Test,rencananya ia akan menarik biaya, tidaksaja dari pengguna, tetapi juga dari parapembuat film muda.

Dalam usaha menarik pelanggan,beberapa bioskop online mencobamemberikan nilai lebih. Sebagai contoh,DSL Online Videothek dari Lycosmenyediakan paket 115 games, filmpendek, film animasi, dan fiilm erotik.

Perusahaan Arcor yang sudah lamaberdiri juga tidak lebih baik, tetapiharganya yang US$2-4 per film sedikitlebih murah dibandingkan yang lain.Agar ada pemasukan tambahan, musimpanas ini Arcor mencoba menambahkoleksinya dengan paket film dari stasiunpay-TV 'Premiere'. Dengan demikian, iamengikuti prinsip yang dianut olehpencipta e-bisnis: 'Bisnis Internet di masadepan akan ditentukan oleh faktorukuran. Perusahaan yang membangunjaringan mitra untuk penyediaan isi,pemasaran, dan teknologi akanmendapatkan peluang untuk tetapbertahan'.

Anak perusahaan T-Online mencarimitra yang menguntungkan untukmenyediakan sebuah paket allround.Hasilnya antara lain sistem pembayaranonline Net900 dan MicroMoney, sertaplatform 'T-Online Vision'. Sejak awaltahun ini ia memungut biaya untukstream film, serial TV, liputan acara pop,dan sport atau PC-games. Namun,tawarannya masih terbatas bagipelanggan T-Online dengan saluran DSL.

Pelanggan yang ingin melihat bintangpop menyanyi dalam konser 'live' ataupetualangan terbaru Lara Croft harus

membayar biaya tambahan sekitar US$1per video atauUS$2.5 per game untuklayanan yang disebut 'Premium-Service'.Tujuan T-Online yang komersial tidakdiragukan dengan pernyataan ThomasHoltrop: 'If you can't bill it, kill it'-demikian mottonya. Baginya, layananyang tak menghasilkan uang harusdihentikan.

Belanja informasi: Terhimpitlayanan alternatif gratis

Tujuan komersial juga berlaku bagikebanyakan penerbit. 'Produk intelektual'mereka tidak lagi disebarkan secaracuma-cuma di Internet. Para pengelolaharian berita mendukung penerapanpaid-content dan dengan banggamenceritakan: 'Tidak ada penerbit besaryang tidak menanyakan edisi onlinekomersial'. Koran online (e-paper) diEropa telah mengantungi laba hanyadalam beberapa minggu setelah pe-luncurannya. Berkat robot software yangdapat mengolah edisi cetaknya menjadiharian online, biaya produksi menjadijauh lebih rendah dibandingkanpemasukan.

Penjualan content ke perusahaandatabase lain juga dapat menutup biayaproduksi. Banyak penyedia berita yangmerencanakan untuk memungut biayatetap bagi sebagian layanan online.Namun, ketika ditanya mengenai rencanakonkritnya, jawaban dari para pengelolaini tidak jelas. Mereka masih menguji

Page 134: 10-2002

sebuah artikel tes, karena yakin akanmenghemat uang atau mendapat pilihanyang tepat. CHIP juga melakukan dengankonsep serupa: Sejak April 2002, di CHIPOnline (baru Jerman) tersedia highlightdari edisi khusus yang habis terjual untukdi-download. Dengan harga kurang dariUS$0.5, pembaca dapat membaca artikelyang diinginkan. Selain itu, tersedia jugalayanan download untuk software yanghanya tersedia di CHIP Online-dansejauh ini cukup sukses. Kesuksesan inirencananya akan diterapkan pula diCHIP Online negara lainnya, termasukIndonesia. Hanya tinggal menungguwaktu.

Berikan pelayanan yang baik jikamenarik biaya

Uraian di atas menunjukkan bahwatawaran komersial bisa sukses denganmenyediakan info penting dan

menawarkan keuntungan ekonomis.Layanan keuangan cepat discount-broker'Corsons' misalnya juga sukses, karenapelanggan dari awal sudah menerimabahwa layanan online yang berkualitas initidak gratis.

Agar pengguna mengembangkankesediaan untuk membayar, carapembayaran harus sederhana. Sekarangini banyak sistem yang dapat menghitungjumlah terkecil di web. 'Solusi optimalmemang belum ada', Andreas Gebauer,Direktur Warentest menyimpulkan.

Bila semakin banyak layanan onlineberhasil dengan segala halangan yangada, pengaruhnya jelas akan sangat baik.Seandainya semua operator portal siapuntuk membiayai layanan online dengan

berbagai konsep dan sistem pembayaran.Hal itu tak mengherankan, karena tak

ada penerbit yang mau menjadi pionir,karena beresiko kehilangan sebagianbesar pembacanya. Joerg Buerosser,Pimpinan Tomorrow Focus menyadariresiko ini dan menetapkan prinsip 'Trialand Error' untuk tahun 2002. Sejak akhirMaret, berita utama sudah tersedia untukdi-download pada Sabtu siang. Denganharga kurang dari setengah dolar, mulaijam 14:00, 1 jam sebelum berita utama diedisi cetaknya keluar, pembaca yang hausberita sudah dapat membacanya. Apakahlayanan berita lainnya juga akandisediakan sebagai paid-content,tergantung pada keberhasilan uji coba ini.

Hal yang semula tampak sepertiperang kecil antara situs berita akhirnyaakan menguntungkan mereka. Sebabnya,hanya jika mereka bersaing saja penggunaakan tergerak untuk membayar layananonline. Semua penyedia beritamengatakan dalam sebuah survai

perusahaan konsultan independen bahwadi Internet harus tetap ada campuranantara tawaran gratis dan komersial.

Di antara sedikit penyedia yang telahberhasil mengeruk untung dari paid-content antara lain adalah StiftungWarentest. Dalam bulan Januari lalu,telah 28.000 kali di-download artikel tesmurni dengan harga di bawah US$2 perartikel. Itu menghasilkan omsetUS$40.000 untuk bulan itu. WolfgangSpringtown, juru bicaranya mengatakan:'Orang bersedia membayar untukinformasi penting yang dapat diandal-kan'.

Pengguna yang ingin membeli mesincuci atau sebuah handphone biasanya takkeberatan membayar US$1.5 untuk

CHIP | OKTOBER 2002

187AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Akhir Layanan Gratis Web

„Pengguna tidak bersediamembayar, karena masih tersedia

banyak alternatif gratis.“Thomas Brackvogel, Direktur Zeit.de.

INFO DAN DOWNLOAD

»Tetap gratisDi Internet tetap akan tersedia lagu,film, dan games untuk di-download.Sayangnya, umumnya layanan inihanya berlaku bagi karya-karya lamaatau karya pemusik/pembuat filmyang ambisius, versi singkat, ataustream dalam kualitas rendah.

Aktualitas, keutuhan, dan bitratetinggi di masa mendatang harusdibeli, tidak gratis lagi.

www.soundclick.com:Tangga lagu-lagu

www.mp3.com:MP3 dari tangga lagu

www.epitonic.com:Musik dance, hiphop, dll.

www.sputnik7.com:Video musik, animasi,radio.

www.apple.com/trailers: Trailer film untukApple 'QuickTime'.

www.atomfilms.com:Film komedi, drama,animasi flash.

www.cinecon.de: TrailerTrailer film AS terbaru.

www.netbroadcaster.com: Musik dan film,trailer, games.

www.classic-trash.com:Game-game klasik untukC64, Sinclair, PC, danAmiga.

www.flashback-aw.net:Game-game lama yangpernah populer.

Situs hiburan terbaik

nilai tambah, para peselancar akanmengalami skenario mimpi buruk.Layanan gratisan akan menimbulkankeingintahuan mereka pada topik lainyang lebih menarik, dan pada klikberikutnya mereka sudah dipungut biaya.

Seandainya demikian, akan lebihmenguntungkan pergi ke kios untukmembeli koran atau majalah, danmembeli CD di toko musik. Mungkinjuga itu yang diharapkan oleh penerbitdan perusahaan musik.

[email protected](KK) c

Page 135: 10-2002

188

CHIP | OKTOBER 2002

188

Kata GPRS sudah tidak asing lagi di telinga para pengguna ponsel. Masalahnya,

apakah Anda tahu apa GPRS itu? Dalam artikel ini CHIP akan mengulas feature

ponsel yang satu ini, apa kegunaannya dan keuntungan penggunaannya.

Teknologi dan Cara Kerja GPRS

Lebih Akrab dengan GPRS

Saat ini makin banyak orang yangmenginginkan kenyamanan meng-akses Internet yang lebih baik. Ada

yang ingin akses Internet yang kencang dirumah atau kantor, dan ada pula yangmenginginkan akses Internet tersediauntuknya dimana pun ia berada.

Akses Internet dengan ponsel

Salah satu sarana untuk mengakses In-ternet yang mulai populer akhir-akhir ini,adalah dengan menggunakan ponsel. Ko-neksi ke Internet dengan ponsel, meng-ijinkan Anda mengakses Internet dimanasaja, dan kapan saja. Hal ini sangat ber-guna bagi Anda yang kerap bekerja di luar

kantor, atau memiliki mobilitas tinggi.Pada dasarnya, ponsel dapat diguna-

kan mengakses Internet dengan 2 cara:

r 1. Ponsel digunakan hanyasebagai modem

Anda bisa menggunakan ponsel sebagaimodem untuk notebook atau PDA. Tentusaja, ponsel tersebut harus sudahmemiliki fungsi modem. Cara meng-koneksikan keduanya cukup beragam(notebook atau PDA, ke ponsel). Andadapat menggunakan sarana kabel data,infra merah (irDA), atau Bluetooth.Menggunakan cara ini, tentu saja Andadapat mengakses situs yang berbasis

HTML, sama dengan saat Anda menggu-nakan PC di rumah, kantor, atau Warnet.

r 2. Mengakses Internet langsungdengan ponsel

Saat ini sudah ada situs di Internet yangmenyediakan situs WAP. Situs inimenggunakan format WML (WirelessMarkup Language). Situs WAP (berbasisWML) ini sebenarnya sama dengan situsyang berbasis HTML. Bedanya, situs WAPsudah dirancang untuk ditampilkanmenggunakan ponsel atau PDA yangmemiliki WAP Browser.

Secara garis besar, pada jaringanponsel GSM, ada 2 metode yang dapat di-

Page 136: 10-2002

GPRS: Cara kerja GPRS lebihefisien dibandingkan CSD.Sebuah kanal dapat dipakaioleh beberapa pengguna GPRSpada waktu yang bersamaan.

CSD dan HSCSD:Beginilah kira-kira,cara kerja CSD (CircuitSwitched Data) danHSCSD (High SpeedCircuit Switched Data).CSD membutuhkansebuah kanal khusus(digambarkan denganpintu), untukmelakukan transferdata. Sementara itu,HSCSD menggunakanbeberapa koneksi CSD(beberapa kanal radio)untuk dapat mencapaikecepatan yang lebihtinggi.

CHIP | OKTOBER 2002

189AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

gunakan untuk mengakses Internet, yaituCSD dan GPRS. CSD sendiri, sudah ber-kembang hingga menjadi HSCSD (HighSpeed CSD).

Cara kerja: GPRS vs CSD

Untuk mengetahui cara akses mana yangpaling cocok untuk Anda, terlebih dahuluCHIP perlu menjelaskan mengenai apaitu GPRS dan CSD.

1. CSD (CIRCUIT SWITCHED DATA)Cara kerja CSD sama dengan cara kerjamodem biasa. Anda men-dial server,mengirimkan user name dan password.Untuk CSD, selama koneksi ke serverberlangsung, akan ada sebuah kanal(channel) radio yang dipakai. Kanaltersebut, tidak dapat digunakan olehpengguna CSD lainnya. Hal yang samaberlaku saat Anda melakukan koneksiInternet di rumah. Saat modem sedang

terkoneksi, Anda tidak dapat mengguna-kan line telepon yang dipakai untukkoneksi Internet, bukan?

Karena menggunakan sebuah jaluratau kanal radio khusus, selama diguna-kan, CSD dianggap cocok untuk melaku-kan transfer data yang membutuhkankecepatan konstan, contohnya: audiostreaming. Namun, karena CSD hanyamemiliki kecepatan 9,6 kbps, peng-gunanya akan sulit men-download databerukuran besar.

Solusi untuk masalah kecepatan padaCSD adalah HSCSD. Pada dasarnya,HSCSD menggunakan cara koneksi yangsama dengan CSD. Bedanya terletak padajumlah kanal yang "diduduki". HSCSDmenggunakan beberapa kanal CSD(umumnya 4) untuk tiap penggunanya.Dengan demikian, beban jaringan selularakan semakin besar. Oleh sebab itu,otomatis biaya yang akan ditagih ke

pengguna juga semakin besar. Sistemkoneksi seperti ini, sebenarnya sudahumum diterapkan pada modem biasa dirumah. Penggunaan 2 modem (sepertipada USRobotics X2) dan 2 jalur telepon,memang dapat mempercepat koneksi.Namun, dengan biaya telepon 2 kali lipatlebih besar.

2. GPRS (GENERAL PACKET RADIO SYSTEM)GPRS memiliki cara kerja yang berbedadengan CSD. Data yang dikirim melaluijaringan ponsel, dipecah menjadi paket-paket kecil. Paket-paket ini dikirimmelalui jaringan telekomunikasi selular(yang mendukung GPRS), lalu disusunkembali menjadi sebuah data utuh ditempat penerimanya.

Data pada koneksi GPRS dapat Andaibaratkan sebuah jigsaw puzzle. Puzzletersebut dibongkar saat hendak dikirim.Ketika sampai di tempat tujuan, puzzle

Ponsel 1

Ponsel 1

Ponsel 2

Ponsel 3

Ponsel A

Ponsel B

Ponsel C

Ponsel A

Ponsel 1

Ponsel 2

Ponsel 3

Ponsel A

Ponsel B

Ponsel C

Kanal radio

Kanal radio 1

Kanal radio 2

Kanal radio 3

Kanal radio 1

Kanal radio 2

Kanal radio 3

Page 137: 10-2002

PERKEMBANGAN MESSAGING SERVICE

»Dari SMS ke MMS

190

CHIP | OKTOBER 2002

Penggunaan ponsel ternyata tidak terbatas

sekedar untuk melakukan percakapan su-

ara saja. Tukar-menukar informasi dalam

bentuk teks atau gambar antara sesama

pengguna ponsel (messaging), ternyata

juga sangat digemari pengguna ponsel.

Berikut adalah perkembangan teknologi

messaging diawali dari SMS hingga MMS.

SMSSaat ini, SMS (Short Messaging Service)

masih menjadi primadona. Bahkan banyak

pengguna ponsel yang hanya memakai SMS.

Penggunanya dapat mengirimkan pesan

pendek dengan biaya rendah. Selain itu,

SMS juga mulai menjadi sarana komunikasi

yang unik. Penggunanya dapat mengirim-

kan informasi (dalam bentuk teks) secara

akurat. Saat hendak memberikan alamat

atau nomor telepon, SMS menjadi sangat

terasa kegunaannya. Bila Anda melakukan-

nya melalui percakapan di telepon, ada

kemungkinan terjadi kesalahan persepsi

akibat pelafalan kata yang kurang jelas.

EMSEvolusi selanjutnya dari SMS adalah EMS

(Enhanced Messaging Service). Sebenarnya

EMS hanyalah SMS yang dilengkapi dengan

gambar, serta terkadang ringtone. Sayang-

nya, EMS ini kurang begitu populer dan luas

penggunaannya. Nokia, sebagai produsen

ponsel GSM terbesar saat ini, bahkan

membuat standar sendiri, Smart Mes-

saging. Sementara itu, Siemens, pada ponsel

seri 35-nya belum mendukung EMS. Ponsel

Siemens tersebut hanya mendukung

pengiriman kode untuk memicu penam-

pilan gambar pada ponsel yang menerima

pesan SMS.

MMSSetelah GPRS diperkenalkan, kini muncul se-

tersebut dirangkai kembali dan mem-bentuk gambar yang sama dengan saatsebelum dibongkar.

Saat terkoneksi dengan jaringan,GPRS tidak membutuhkan sebuah kanalradio (pada jaringan ponsel) yangterdedikasi. Sebuah kanal radio dapatdigunakan oleh beberapa penggunaGPRS sekaligus. Hal ini dimungkinkankarena data yang dikirim sudah dipecahterlebih dahulu. Jadi, potongan data daritiap pengguna GPRS dapat masukmelalui kanal radio secara bersamaan,namun berurutan (lihat ilustrasi).

Seorang pengguna GPRS, hanya akanmemakai kanal radio saat ia mengirimatau menerima data. Saat ia tidakmelakukan transaksi data, kanal radio(khusus GPRS) tidak akan digunakannya.

Oleh karenanya, bila tidak melakukantransaksi data, seorang pengguna GPRSdapat tetap terkoneksi ke jaringan, tanpamembebani kanal GPRS.

Keunggulan GPRS terhadap CSD

Secara teknologi, GPRS tampil lebih ung-gul. Berikut adalah keuntungan peng-gunaan GPRS, jika dibandingkan denganCSD.

r Akses Internet Instan

Saat ponsel GPRS dihidupkan (bilakoneksi GPRS-nya diaktifkan), Andalangsung terkoneksi ke jaringan GPRS.Jadi, sewaktu-waktu Anda membutuhkantransfer data (browsing, download e-mail), koneksi ke jaringan sudah tersedia.Anda tidak perlu melakukan proses dial-

up yang menghabiskan waktu relatiflama, seperti pada CSD. Hal yang samasebenarnya sudah dinikmati olehpengguna Cable Internet (contoh: CableVision). PC yang menggunakan CableInternet, secara terus-menerus terkoneksike Internet. Saat penggunanya ingnmembuka website tertentu, ia tinggalmengisikan alamat pada browser, danmengetik [Enter]. Sang pengguna akanlangsung dapat membuka websitetersebut, tanpa perlu melalui proses dial-up (menelepon ke server ISP).

r Kecepatan tinggi

Berbeda dengan CSD yang hanya memi-liki kecepatan transfer 9.6 kbps, GPRSmemiliki kecepatan transfer maksimum(teoritis) 115 kbps. Meski pada kenyata-annya kecepatan sesungguhnya yangdapat diperoleh baru berkisar 28 kbpshingga 36 kbps, GPRS tetap tampil jauhlebih unggul dibandingkan CSD. Bahkan,dengan kecepatan ini, GPRS mampu me-nyamai kecepatan riil modem 56 kbps.Modem 56 kbps, karena masalah jaringantelepon (kabel) umumnya susah menca-pai 56 kbps. Biasanya kecepatan modem56 kbps ini hanya dapat mencapai 28kbps hingga 40 kbps.

Ponsel GPRS:Pilihannya sudahberagam dan da-tang dari berbagaiprodusen.

SMS: Meski sederhana, SMS adalah laya-nan yang paling besar penggunanya.

Page 138: 10-2002

buah sarana messaging baru, MMS (Multi-

media Messaging Service). Mungkin banyak

di antara Anda yang sudah sering men-

dengar MMS. Namun banyak pula yang

belum mengetahui seperti apa MMS itu.

Pada dasarnya MMS adalah hasil

pengembangan dari SMS. Bedanya, dengan

MMS Anda dapat mengirimkan pesan dalam

wujud multimedia. Jadi, pesan yang di-

kirimkan dapat berupa gambar (foto), ani-

masi, rekaman suara, atau kombinasi dari

ketiganya. Tentu saja, Anda juga bisa

mengirimkan teks biasa melalui MMS.

Tentu saja, karena kecepatan transfernya

yang baik, GPRS menjadi jalur transportasi

data yang paling ideal. Sebenarnya MMS

bisa saja dijalankan dengan CSD, namun

biaya yang harus ditanggung pengirim dan

penerima pesan menjadi cukup besar.

Ponsel MMSUntuk mendukung teknologi messaging

yang baru ini, beberapa produsen sudah me-

luncurkan ponselnya yang mendukung

MMS. Sayangnya, hingga saat tulisan ini di-

buat, baru ada 3 ponsel MMS yang tersedia.

Ketiga ponsel MMS tersebut adalah Sony

Ericsson T68i, Nokia 7650, dan Nokia 3510.

Ponsel yang terakhir ini hanya bisa me-

nerima MMS saja, tidak bisa mengirim-

kannya.

EMS: Tampaknya EMS gagal menarikhati para produsen.

CHIP | OKTOBER 2002

191AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Teknologi dan Cara Kerja GPRS

Sebenarnya, bila penyedia layananGPRS rela mengorbankan kanal voice-nya, kecepatan 115 kbps bisa saja tercapai.Namun, hal ini belum mungkin ter-wujud, karena pengguna layanan voice(untuk percakapan telepon biasa), jauhlebih banyak dibandingkan penggunalayanan non-voice (dalam hal ini, GPRS).Kepentingan orang banyak selalu harusdidahulukan bukan?

r Biaya penggunaan GPRS ber-dasarkan besar data yang ditran-saksikan

Karena tidak membebani jaringan (saattidak ada transfer data), pengguna GPRSselayaknya tidak dikenai biaya berdasar-kan lamanya ia menggunakan layananGPRS. Pada umumnya, biaya pengguna-an GPRS akan ditagih berdasarkan besar-nya data yang ditransaksikan. Misalnya,Rp.35,- untuk tiap 1 kb data. Jadi, BilaAnda men-download 5 kb dan meng-upload 2 kb data, Anda harus membayarRp.245,-. Anda tidak akan dikenai biayaberdasarkan lamanya Anda membaca isisebuah website, seperti pada koneksiCSD. Anda hanya perlu membayar sesuaidengan besarnya (kb) halaman websiteyang di-download.

r Beban terhadap jaringan ponselrelatif ringan, dibandingkan denganCSD.

Dengan GPRS, Anda dapat terkoneksiterus, tanpa mengganggu kepadatan lalu-lintas jaringan. Berbeda dengan CSDyang mengharuskan penggunanya untuk"menduduki" sebuah kanal radio, parapengguna GPRS dapat berbagi sebuahkanal radio pada waktu yang sama. Iniberarti, penyedia jaringan ponsel tidakperlu terlalu pusing memikirkan masalahjumlah kanal yang harus disediakanuntuk jalur data.

Penyedia Layanan GPRS

Untuk dapat menikmati teknologi GPRSini, tentunya Anda harus terdaftar padasebuah penyedia layanan telepon selular,yang sudah menyediakan fasilitas GPRS.Saat tulisan ini dibuat, baru Indosat M3yang menyediakan layanan tersebutsecara resmi. Sementara itu, parapenyedia layanan telepon selular lainnyajuga sudah bersiap untuk meluncurkanlayanan GPRS masing-masing.

Telkomsel tampak sudah siap untukmenyediakan layanan GPRS-nya padaakhir tahun ini. Satelindo pun sudahmengawali pembangunan jaringan GPRS.

Sementara itu Ecxelcomindo siap mela-yani para pengguna GPRS, tahun depan.

Ponsel GPRS yang tersedia

Saat ini sudah cukup banyak ponsel yangmendukung penggunaan GPRS. Bahkan,sudah mulai banyak yang dijual dengankisaran di bawah Rp.1.500.000,-. Tam-paknya feature GPRS akan menjadi keha-rusan bagi ponsel baru yang akan dilun-curkan. Adapun ponsel GPRS yang sudahberedar di Indonesia (hingga saat tulisanini dibuat) adalah sebagai berikut:Nokia: 8310, 6510, 3510, 8910, 7650,6310, dan 6310iSony Ericsson / Ericsson: R520, T39,T65, T68, T68i, R600, dan T200Motorola: V60, V66, dan V70Philips: Fisio 620 dan Fisio 820Samsung: Q200

Selain ponsel GPRS, beberapa devicelain juga mulai dilengkapi dengan mo-dem GPRS. PDA, bahkan notebook punmulai mendukung penggunaan GPRS.

Apakah Anda penasaran ingin menge-tahui ponsel GPRS mana yang cocok un-tuk Anda? CHIP saat ini sedang memper-siapkan tes perbandingan ponsel GPRShanya untuk Anda.

Dedy [email protected] c

MMS: Pesan terasa lebih interaktifdengan foto dan rekaman suara.

Page 139: 10-2002

192

CHIP | OKTOBER 2002

Selancar di kantor: Yang boleh dan yang tidak

Meskipun mengasyikkan, berselancar di Internet dapat membawa dampak yang buruk bagi

produktivitas Anda di kantor. CHIP akan mengungkapkan, apa saja yang perlu diperhatikan

oleh (atasan) Anda dalam ber-Internet di tempat kerja.

Ketahuan Bos!Awas,

Menulis e-mail, selancar ke berbagai tempat, downloadsegala jenis file, banyak dilakukan karyawan di perkan-toran modern pada jam kerja. Cobalah Anda perhati-

kan kolega di sekitar Anda, yang sekali-sekali menunda pe-kerjaan kantor hanya untuk berselancar.

Aktivitas rutin yang kadang membosankan di kantor menjadisalah satu penyebab banyaknya karyawan yang berselancar daritempat kerja mereka. Berdasarkan riset yang dilakukan olehsalah satu lembaga penelitian, mayoritas karyawan kantor me- Fo

to: E

. Bei

erle

ngadakan koneksi online-nya untuk tujuan pribadi pada jamkerja. Tujuannya sangat beragam seperti memesan perjalanan,melakukan transaksi perbankan, ngobrol santai atau bahkanbermain game. Kesimpulannya: Lebih dari 10% jam kerja digu-nakan karyawan untuk selancar pribadi.

Reaksi para 'bos-bos' di kantor tentu saja dapat ditebak.Berdasarkan polling SurfControl Software AG, 55% perusahaandi AS dan Eropa sudah menerapkan penggunaan program yangbertugas untuk mengawasi para karyawan mereka. Sanksi atas

Page 140: 10-2002

lintas e-mail di perusahaan, tapi hanya dalam ruang lingkupyang disepakati. Pekerja tidak boleh diawasi secara berlebihandan terus menerus.Dilarang: Pengawasan semua e-mail di tempat kerja dilarang,apalagi jika atasan Anda sengaja mencari hal-hal yang bersifatpribadi. Untuk e-mail pribadi berlaku hak kerahasiaan sepertipada pembicaraan telepon.

Proteksi password: Privasi tidakselalu berlakuDiijinkan: Karyawan dapat melindungi PC-nya dari aksesorang lain dengan password, tetapi atasan tetap dibolehkan un-tuk mengakses dokumen-dokumen yang berkaitan dengan hasilkerja Anda.Dilarang: Apabila Anda menghalangi atasan untuk mengaksesPC Anda dengan tidak memberikan password, risikonya adalahperingatan atau bahkan pemutusan hubungan kerja.

Selancar untuk kepentingan pribadi:Tidak perlu dilarang totalDiijinkan: Apabila memang dilarang, karyawan harus men-taatinya. Namun pengawasan penggunaan pribadi Internettidak boleh dilakukan, kecuali jika ada indikasi yang jelas bahwaaktivitas selancar karyawan tersebut mengurangi kinerja kerjakaryawan. Apabila Anda menempatkan homepage pribadi padasuatu website menggunakan fasilitas PC di kantor, atasan jelasakan mempunyai alasan untuk melarang atau bahkan dapatmelakukan pemecatan.Dilarang: Penggunaan Internet untuk kepentingan pribadi ti-dak boleh dilarang, apabila memang tidak ada kesepakatan un-tuk itu. Bacalah kontrak kerja Anda dengan seksama, atau tanya-kan mengenai kesepakatan yang berlaku di perusahaan.

pelanggaran penggunaan Internet untuk kepentingan pribadibahkan dapat berupa pemutusan hubungan kerja.

Sebenarnya aturan main yang jelas untuk berselancar saatbekerja dapat mencegah penyalahgunaan tersebut, sehinggasalah pengertian diantara para karyawan dapat dihindari.Dengan alamat e-mail pribadi yang terpisah dari e-mail kantor,pengawasan perusahaan sebenarnya tidak diperlukan karena pe-rusahaan hanya berhak memeriksa penggunaan e-mail yangberkaitan dengan pekerjaan saja, tidak untuk urusan pribadi.

Perusahaan dapat melarang pemakian Internet untuk kepen-tingan pribadi di tempat kerja, tidak menjadi soal apakah mela-lui alamat pribadi atau kantor. Atasan Anda juga dapat menen-tukan, apa yang boleh diakses di tempat kerjanya, misalnyawebsite dengan alamat (link) tertentu dapat diidentifikasi danselanjutnya ditentukan mana yang perlu diblokir.

Para manager atau atasan yang ingin menerapkan sistem pe-ngawasan, sebelumnya harus memberitahukannya pada dewankomisaris dan serikat buruh karena karyawan memiliki hakuntuk ikut mengetahuinya dengan jelas. Untuk meminimalisasikebutuhan pengawasan, disarankan untuk membuat sebuah

kesepakatan antara direksi perusahaan dan dewan komisaris,yang mengatur penggunaan Internet untuk perusahaan danpribadi. Pada perusahaan kecil tanpa dewan komisaris atauserikat buruh, aturan operasional dan kontrak kerjalah yangmenentukan.

Di bawah ini dapat Anda baca, apa saja yang perlu Andaketahui tentang penggunaan Internet yang dapat menjadi acuanAnda dalam penerapannya di tempat kerja.

Pengawasan e-mail: Kapan atasanAnda boleh ikut membacaDiijinkan: Pengawasan dan pencatatan e-mail yang berkaitandengan perusahaan diijinkan. Untuk hal yang satu ini memangtidak berlaku hak kerahasiaan. Atasan boleh mengawasi lalu

CHIP | OKTOBER 2002

193AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berselancar di kantor: Yang boleh dan yang tidak

Menyulitkan:Tool pengawas

semacam OrangeBox dari Cobion

ini dapatmengungkapkan

kebiasaanberselancar Anda

di kantor.

Page 141: 10-2002

194

CHIP | OKTOBER 2002

Jangan berlebihan: Saat melakukanchatting di Internet, hal-hal intern danrahasia perusahaan tabu dibicarakan.

E-mail pribadi: Tak ada pemecatantanpa ada larangan sebelumnyaDiijinkan: Apabila atasan Anda mengijinkan atau membiarkansegala macam e-mail pribadi Anda tanpa ada batasan tertentuuntuk jangka waktu yang lama, hubungan kerja Anda denganperusahaan dan atasan biasanya akan tetap berlangsung baik.Kecuali jika Anda sudah diperingatkan atau menghabiskanterlalu banyak jam kerja untuk korespondensi pribadi. Pernahada kasus dimana seorang hakim membatalkan pemutusanhubungan kerja langsung akibat selancar di kantor selama 80-100 jam setahun.Dilarang: Para karyawan yang mengirimkan e-mail untukkepentingan pribadi walaupun sudah dilarang oleh perusahaandengan jelas. Konsekuensinya jelas, karyawan dapat langsungdipecat oleh atasannya tanpa peringatan lanjutan.

Biaya selancar: Kapan atasanboleh menagih AndaDiijinkan: Apabila ada kesepakatan tertulis, atasan boleh sajamenagih biaya selancar dan e-mail jika memang berhubungandengan kepentingan pribadi karyawan. Pelaksanaannya dilaku-kan jika dalam kontrak kerja tercantum potongan gaji untukberselancar pribadi di Internet. Perusahaan juga boleh menyim-

pan data-data yang menunjukkan aktivitas Internet masing-masing karyawan, tetapi wajib menghapusnya dalam jangkawaktu yang ditentukan secara hukum.

Selain itu, jika sistem jaringan komputer di tempat kerja‘lumpuh’ karena program yang Anda download untuk kepen-tingan pribadi atau bertindak ceroboh sehingga menularkanvirus, maka Anda dapat saja dikenai tuntutan ganti rugi,terutama jika aturan mainnya tercantum dalam kontrak kerja.Dilarang: Kebanyakan kesepakatan perusahaan dan kontrakkerja tidak mencantumkan biaya Internet untuk penggunaanpribadi. Namun di beberapa negara maju akan ada undang-undang yang mengatur penggunaan pribadi Internet di tempatkerja yang membolehkan penggunaan fasilitas tersebut namunharus membayarnya. Agar biaya dapat dikalkulasi dengan benar,atasan boleh menyimpan data aktivitas selancarnya.

Menyinggung atasan secara online:Risikonya berbahayaDiijinkan: Hak asasi untuk mengutarakan pendapat juga berla-ku di Internet. Kritik dari para karyawan masih tetap diperbo-lehkan, selama masalah pribadi atasan tidak dilanggar.Dilarang: Apabila Anda menjelek-jelekkan atasan di Internet,Anda dapat saja dipecat. Menyinggung atau melontarkan kritikyang melecehkan atasan akan mengandung risiko, karenaInternet merupakan ajang terbuka bagi siapa saja. Oleh karenaitu, konsekuensinya sama dengan menyinggung atau membu-ruk-burukkan citra orang seperti sebuah selebaran.

Membicarakan perusahaan:Prioritaskan kerahasiaanDiijinkan: Anda boleh mengobrol di Internet mengenai fakta-fakta obyektif menyangkut perusahaan, asalkan bukan hal-halyang bersifat rahasia internal perusahaan.Dilarang: Karyawan yang meresahkan atau mengganggu ak-tivitas perusahaan dengan komentar-komentarnya dapat diberiperingatan. Apabila rahasia perusahaan bocor akibat per-buatannya, kayawan tersebut dapat langsung dipecat.

Website erotis: Kolektor pornotidak leluasa lagiDiijinkan: Apabila saat kerja Anda melakukan selancar dansecara tidak disengaja sampai ke website erotis, ia tidak perlutakut. Karyawan boleh saja mengakses halaman web denganbanner yang berbau, asalkan ia tidak mengklik banner tersebut.

Page 142: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

195AKTUAL » UTAMA » HARDWARE » SOFTWARE » PRAKTEK » INTERNET

Berselancar di kantor: Yang boleh dan yang tidak

Rasa ingin tahu yang terlalu besar: Walaupunbanner-nya sangat memikat, kendalikan jari padamouse Anda agar tidak mengkliknya.

Atasan berhak untuk menggunakan program penyaring (fil-ter) untuk memblokir website tertentu karena siapapun pasti ti-dak menginginkan PC-nya tertular virus atau program berba-haya lainnya.Dilarang: Men-download file yang isinya tergolong porno da-pat menyebabkan Anda berisiko untuk dipecat. Atasan sebaik-nya tegas dalam hal yang berhubungann dengan pekerjaan. Apa-bila sebelumnya telah ada kesepakatan mengenai penggunaanInternet yang melarang download data yang isinya melanggarhukum, pemecatan langsung tanpa peringatan dimungkinkan.Hal ini berlaku jika karyawan melakukan tindak pidana karenaaktivitas selancarnya, misalnya pornografi anak-anak.

Mendownload file: Bermasalahjika dilakukan secara berlebihan Diijinkan: E-mail dengan lampiran pada dasarnya boleh dibu-ka dan lampirannya boleh disimpan, selama tidak dengan jelasmelanggar hukum. Namun atasan boleh memblokir bursa tukarmusik. Apa yang diijinkan ditentukan dalam kesepakatan ataukontrak kerja.Dilarang: Yang menyimpan terlalu banyak file yang tak adahubungannya dengan pekerjaan menunjukkan, ia mengguna-kan banyak jam kerja untuk kepentingan pribadi. Pada prinsip-nya fasilitas komputer adalah milik perusahaan dan disediakanuntuk pelaksanaan pekerjaan.

Download MP3: Hargai hakcipta orang lainDiijinkan: Menyimpan file MP3 yang tidak melanggar hak cip-ta boleh-boleh saja, dengan syarat tidak terlalu menyita banyakbandwith, sehingga menghambat jaringan di perusahaan. Apa-bila Anda secara tidak sengaja men-download file MP3 sebagailampiran file, hal ini pun masih dimaklumi.Dilarang: Masalah dapat disebabkan oleh file MP3 yang seba-gian ilegal, soalnya atasan harus mentaati undang-undang hakcipta. File semacam itu tidak hanya membawa masalah hukumbagi karyawan tersebut, tapi juga bagi perusahaan, karena ituatauran mengenai masalah ini haruslah jelas dan penggunaanprogram penyaring dapat diberlakukan.

Bos mengawasi Anda: Sebataslingkup pekerjaan sajaDiijinkan: Pada prinsipnya atasan Anda boleh-boleh saja me-ngawasi aktivitas karyawan di Internet selama masih berkaitan

dengan pekerjaan. Selain itu atasan pun harus memperhatikanperlindungan data yang sifatnya untuk kepentingan perusaha-an. Data semacam itu sebaiknya disimpan di server agar dapatdiakses oleh karyawan lainnya.Dilarang: Atasan tidak boleh menggunakan data tersebut un-tuk menilai perilaku dan kinerja karyawan dalam pekerjaan. Da-ta pribadi juga tidak boleh disimpan olehnya tanpa persetujuandari karyawan tersebut. Apalagi jika aturan-aturan tentang haltersebut telah diatur dalam aturan penggunaan Internet dan In-tranet di perusahaan dan telah disepakati oleh karyawan dalamkontrak kerjanya.

Belanja Online: Sebaiknya lakukanhanya pada jam istirahatDiijinkan: Selama jam istirahat setiap orang boleh saja mela-kukan ‘semua’ hal yang digemarinya, termasuk shopping ataumengisi formulir transfer. Online banking untuk memeriksatransfer gaji tentu tidak memakan banyak waktu, jadi atasantidak boleh melarangnya pada jam istirahat resmi.Dilarang: Berbelanja setiap harinya pada jam kerja dan me-lampaui batas yang diijinkan sebaiknya dihindari oleh karyawan.Aturan untuk belanja belanja online ataupun e-banking di kantorharus Anda periksa ada tidaknya dalam kontrak kerja. Disa-rankan untuk selalu mengikuti perintah atasan, baik tertulis maupun lisan agar tidak mendapat peringatan.

[email protected] (HS, AV) c

Page 143: 10-2002

196

CHIP | OKTOBER 2002

BURSA

Iklan Baris/MiniKONTAK DENGAN 90 RIBU PEMBACA

Dapatkan hasil yang efektif dan respon yang memuas-kan dengan biaya hemat melalui iklan baris dan iklanmini di CHIP-Bursa!

Anda bisa memasang iklan baris/mini di CHIP-Bursauntuk hal-hal yang berhubungan dengan komputer danelektronik dalam kategori:

Menawarkan Hardware Mencari HardwareMenawarkan Software Mencari SoftwareMenawarkan Pekerjaan Mencari PekerjaanLain-lain

TARIF IKLAN BARIS/MINIIklan Baris/Mini: Rp 8.000,-/baris minimum 4 baris, maksimum 30 baris

* Harga sudah termasuk PPN 10%

KONTAKSdri. Putu Sari/ Agnes DewiTelepon: (021) 5483008 Ext. 3372Fax: (021) 536 0410E-mail: [email protected]

[email protected]

Saya ingin memasang iklan di bawah ini pada CHIPedisi terdekat dalam kategori:

Menawarkan Hardware Mencari Hardware

Menawarkan Software Mencari Software

Menawarkan Pekerjaan Mencari Pekerjaan

Lain-lain

PPeennttiinngg:: Maksimal 25 huruf per baris, termasuk spasi dan tanda baca. Jika ada hurufyang dicetak tebal atau kapital, maka perlu disesuaikan dengan tempat

Pengirim:Nama :..................................................

..................................................

Telepon :..................................................

Fax :..................................................

E-mail :..................................................

Berikut saya sertakan biaya sebesar

Rp............................................................

untuk iklan sebanyak................baris

Pembayaran melalui:Tunai, datang langsung ke Redaksi CHIP

Transfer ke PT Elex Media Komputindo

Bank BCA Cabang Gajah Mada

ACC. No. 012.393540.1

(Penting: Bukti transfer difax ke (021) 536 0410)

Semua keterangan yang saya tuliskan disiniadalah benar,

.......................................2002

Nama dan Tanda Tangan

Keterangan: Form ini boleh di-fotocopy dan jika tidak muat bisa menggunakan kertas sendiri.

KIRIM FAX ANDA KE CHIP BURSA: (021) 536 0410

Page 144: 10-2002

CHIP | OKTOBER 2002

197BURSA

MENAWARKANHARDWARE

Untuk TA atau persiapan TA:Kami tawarkan alat belajar MCU HC08Motorola, bimbingan TA via e-mailhubungi: [email protected] 021-6624322, 08129209588

CARI CD-R ??? KLIK SAJAWWW.JAKARIA.COM

Menyediakan berbagai macammerek CD-R: Sony, Verbatim,

Samsung, TDK, BASF, LG, Acer,Matrix, Vision, Vmedia,

dan masih banyak lagi....Juga tersedia CD-R Blank Grade A+:

Silver/Green, Silver/Diamond,Silver/Gold, Gold/Green, etc.......

BERKUALITAS TINGGI, HARGA BERSAING

JAKARIA Jaya Plaza Lt. Dasar Blok O 1-3 Jl. A Yani 238,

BANDUNGPh : (022)-7202942

E-mail : [email protected]

COPY BUKU DARI AMERIKA1.COMPUTER MONITOR TROUBLE

SHOOTING & REPAIR2.COMPUTER MONITOR TROUBLE

SHOOTING TIPS+CD3.UPGRADING AND REPAIRING

PC+CD4.UPGRADING & REPAIRING

NETWORKS+CD5.TROUBLESHOOTING,MAINTAIN-

ING & REPAIRING PCS+ CD6.TROUBLESHOOTING & REPAIR

ING COMPUTER PRINTERS7.PRINTER TROUBLESHOOTING

POCKET REFERENCE8.EASY LASER PRINTER MAIN-

TENANCE & REPAIR9.PC PhD INSIDE PC INTER-

FACING+ CD10.UPGRADING & REPAIRING PCs

QUICK REFERENCEKet lengkap + diskon + bonus :

MEGATECH COMPUTERJl. Kalimantan 20 MALANG

Ph. 0341-365776 / 0816 [email protected]

DATA RECOVERY SOLUTIONRecover All your Missing DATA

DOS - Win98/Me - WinNT/2000 -Linux - Novell <> Contact :

WIE KIANG, [email protected] 0811-980679, 0816-1139302

(021) 6288572100% Privacy Guaranteed

DIBELI dengan HARGA TINGGICARTRIDGE & PRINTER BEKASKami membeli semua tipe & merkCartridge kosong InkJet & Toner

Serta Printer Bekas Anda!Hub segera: 6017888 (021)

LAIN-LAIN

MAHASISWA - TA - MAHASISWA

ANDA BINGUNG NYARIDATA SHEET UNTUK

TUGAS AKHIR ???TERSEDIA 299.000 MACAM

DATA SHEET MELIPUTISEMUA IC , TRANSISTOR ,

DIODA , TRIAC , …….DARI 96 MANUFACTURER :MOTOROLA , MICROCHIP ,

NATIONAL , TEXAS , DALLAS ,SIEMENS , PHILIPS , MAXIM ,

ANALOG DEVICE ,…….HUBUNGI :

PATTRA ELECTRONICSTELP : (022) 4222233

[email protected]*** UNTUK UNIVERSITAS ,DESIGNER , INDUSTRI ,…DATA SHEET TERSEDIA

DALAM BENTUK CD.

MAHASISWA - TA -MAHASISWA

JANGAN BINGUNG !!INGIN CEPAT LULUS ??

KAMI AHLINYA…TERSEDIA

BAHAN TUGAS AKHIRUNTUK JURUSAN :

ELEKTRONIKA , KONTROL ,ARUS KUAT , TELKOM ,

KOMPUTER ,….PROPOSAL SUDAH DIKETIK

DAPAT DIKIRIM MELALUI E-MAIL

TERSEDIA 50 JUDUL TASETIAP BULAN.

GARANSI 100% ALAT TABEKERJA DENGAN BAIK.

HUBUNGI:PATTRA ELECTRONICS

TELP: (022) 4222233E-MAIL:

[email protected]

TERBARU…TERCANGGIH !!KAMERA CCTV TERKECIL2Cm x 2 Cm , 380 TV LINECCD - 0.1 LUX - COLOR

DICARI…!!!RESELER / KEAGENANUNTUK PEMASARAN

PRODUK CCTVPEMINAT SERIUS

HUB:PATTRA ELECTRONICS

JL. DULATIP 67BANDUNG

TELP / FAX: (022) 4222233HP: 0811239788

TONER..TINTA…Pusat Penjualan Bahan Refill.

LaserJet dan Inkjet PrinterSerbuk Toner, Parts dan TintaPunya masalah KW cetak??

Konsultasi gratis!!Luar kota/pulau OK!!Telah tersedia utk type

HP1000,1200,4500(Color)Sby: 031 5040 150

[email protected]: 021 421 14 13

[email protected]

TERBARU-UNTUKPRAKTIKUM ELEKTRONIKACOMPUTER APPLICATION

TRAINERPOWERLINE CIRCUIT TRAINER

AM TRANSCEIVER TRAINERCOMMUNICATION TRAINER

DIGITAL COMM TRAINERCDMA COMM TRAINER

MOBILE COMM TRAINERSENSOR APPLICATIONARM ROBOT TRAINER

MASIH BANYAKKHUSUS PEMBELIAN SEMUA

PERANGKAT TRAINERMENDAPATKAN PELATIHAN

/PENGUASAAN BAHAN TRAINER TERSEBUT

HUBUNGI : PATTRA ELECTRONICS

TELP: (022) 4222255FAX: (022) 4222233

Terbaru-terbaruMCS 51 Trainer

Lengkap dengan modulPelatihan, dapat

Koneksi dengan komputerProgram Delphi atau

Stand aloneHubungi:

Pattra ElectronicsFax (022) 4233179Telp (022) 4222233

[email protected]

TAWARAN---MENARIK !!!PATTRA ELECTRONICS

DISTRIBUTOR TUNGGAL VELLEMAN KITS-BELGIA

●PERLENGKAPANLABORATORIUM TEKNIK

DAN SPESIALIS PENGERJAANTUGAS AKHIR

UNTUK MAHASISWA●MENCARI PARTNERUNTUK PEMASARAN

TUGAS AKHIRDI LUAR DAERAH

JAWA BARAT●SETIAP KOTA

HANYA AKAN DIPILIHSATU PARTNER

●PEMINAT SERIUSDAPAT MELENGKAPI DATA:

1. NAMA / USIA2. LOKASI / ALAMAT3. TELEPON / E-MAIL

KIRIMKAN DATA ANDASECEPATNYA KE:

PATTRA ELECTRONICSJL. DULATIP 67

BANDUNG

GudangLinux.Net[Bila Anda Butuh Linux]

Telp. [email protected]

APPLE COMPUTER

Authorized Sales& Service Centre

MacData Computer6492432, 6492458,6396106http://www.macdatanet.com

DICARI PENERJEMAH BAHASA JERMAN

Hubungi 5480888 ext 3370-72 atau e-mail

[email protected]

Setiap pemasangan iklanbaris di Majalah CHIP

dapat dimuat puladi Majalah PLAY, dengan

hanya membayar Rp 10.000/baris.

BBEERRIITTAA GGEEMMBBIIRRAA

HHuubb :: SSddrrii AAggnneess DDeewwiiTTeell :: 55448833000088 eexxtt 33337722

FFaaxx :: 55336600441100 aaggnneess..ddeewwii@@cchhiipp..ccoo..iidd

SESIALIST TUGAS AKHIRS1.....S2.....OK

ELEKTRONIKA - KOMPUTER---MEKATRONIKA / ROBOTIC --

INFO LOKASI PATTRADI KOTA ANDA

HUB ( 022 ) 4222233(022 ) 4222255

FAX ( 022 ) 4233179HP : 0811239788

E-MAIL : [email protected]

PATTRA ELECTRONICSJL. DULATIP 67

BANDUNG

MASTERDISC PROMOTIONMasterdisc.main-page.comSpesialist Produksi / Copy CD

(Audio-CD/VCD/CD-Rom)100% Original + FC Printing 100% Export Quality Class A

Min. Order/Repeat 1.000 CD'SDetails : (021)-5649916/17Mobile: 0816-11-816-57 [email protected]

AC-108 COMPUTER SHOPPC Rakitan, Notebook ASUS,

Printer, tinta Inktec, dll.Mangga Dua Mall Lt. 4 No. A108

Telephone/Fax : [email protected]

BISNIS MLM ONLINEIncome US Dollar Unlimited

Dijamin 100% dibayar, Aman Parttime 20B, Register Free

www.1stbusinesssolution.com

Page 145: 10-2002

198

CHIP | OKTOBER 2002

BURSA

PROSESORINTEL:Intel Pentium Celeron 950 Hz cache 256 KB FCPGA US$ 50

Intel Pentium Celeron 1 GHz cache 256 KB FCPGA US$ 54

Intel Pentium Celeron 1.1 GHz cache 256 KB FCPGA US$ 59

Intel Pentium Celeron 1.2 GHz cache 256 KB FCPGA US$ 64

Intel Pentium Celeron 1.3 GHz cache 256 KB FCPGA US$ 69

Intel Celeron 1.7 GHz cache 256 KB 478 Pin US$ 78

Intel Pentium III - 1.13 GHz cache 256KB FCPGA US$ 117

Intel Pentium III - 1.13 GHz cache 512KB FCPGA US$ 160

Intel Pentium III - 1.26 GHz cache 512KB FCPGA US$ 184

Intel Pentium 4 1.5 GHz cache 256 KB 478 Pin US$ 117

Intel Pentium 4 1.7 cache 256 KB 478 Pin US$ 138

Intel Pentium 4 1.8 cache 256 KB 478 Pin US$ 148

Intel Pentium 4 1.6A GHz cache 512 KB 478 Pin US$ 148

Intel Pentium 4 1.8A GHz cache 512 KB 478 Pin US$ 159

Intel Pentium 4 2.0A GHz cache 512 KB 478 Pin US$ 180

Intel Pentium 4 2.26 GHz cache 512 KB 478 Pin US$ 211

Xeon 1.8A GHz cache 512 KB US$ 194

Xeon 2.0A GHz cache 512 KB US$ 227

Xeon 1000 GHz cache 256 KB 133 MHz US$ 467

Xeon 700 GHz cache 1 MB 100 MHz Tray US$ 467

AMD:AMD Duron 850 + Fan US$ 34

AMD Duron 1100 + Fan US$ 46

AMD Duron 1200 + Fan US$ 49

AMD Duron 1300 + Fan US$ 67

AMD XP 1600 + AVC Fan US$ 73

AMD XP 1700 + AVC Fan US$ 80

AMD XP 1800 + AVC Fan US$ 92

AMD XP 1900 + AVC Fan US$ 107

AMD XP2000 + AVC Fan US$ 125

AMD XP2100 + AVC Fan US$ 163

VIA:VIA C3 EZRA 933 MHz (Tualatin) + Heat Sink US$ 48

VIA C3 EZRA 800 MHz (Tualatin) + Heat Sink US$ 34

VIA C3 EZRA 733 MHz (Tualatin) + Heat Sink US$ 31

VIA C3 Samuel 550 MHz + Heat Sink US$ 21

MEMORISDRAM:Nexus SD-64 64MB PC133 ( Infineon Original ) US$ 18

Nexus SD-128 128MB PC133 (Hynix Original) US$ 26.5

Nexus SD-256 256MB PC133 ( Hynix Original ) US$ 46

Visipro PC100 32MB US$ 19

Visipro PC100 64MB US$ 24

Visipro PC100 128MB US$ 29

Visipro PC100 256MB US$ 51

Visipro PC100 512MB US$ 143

Visipro PC133 32MB US$ 19

Visipro PC133 64MB US$ 24

Visipro PC133 128MB US$ 29

Visipro PC133 256MB US$ 51

Visipro PC133 512MB US$ 143

Visipro PC100 64MB ECC US$ 26

Visipro PC100 128MB ECC US$ 32

Visipro PC100 256MB ECC US$ 57

Visipro PC100 512MB ECC US$ 160

Visipro PC133 64MB ECC US$ 26

Visipro PC133 128MB ECC US$ 32

Visipro PC133 256MB ECC US$ 57

Visipro PC133 512MB ECC US$ 160

Visipro PC133 128MB ECC Register US$ 73

Visipro PC133 256MB ECC Register US$ 120

Visipro PC133 512MB ECC Register US$ 245

Crucial SDRAM 64MB PC133 CL2 US$ 29

Crucial SDRAM 128MB PC133 CL2 US$ 47

Crucial SDRAM 256MB PC133 CL2 US$ 87

Crucial SDRAM 512MB PC133 CL3 US$ 182

Crucial 256MB SDRAM PC133 ECC Register US$ 115

Crucial 512MB SDRAM PC133 ECC Register US$ 225

Crucial 1GB SDRAM PC133 ECC Register US$ 535

Info HargaHARDWARE & PERIFERAL

Bagi Anda yang berniat untuk berbelanja pada bulanOktober sebaiknya mempertimbangkan untuk selalumelihat situasi pasar, Apakah masalah pada bulan Sep-tember yang baru lewat masih tetap berlangsung dibulan Oktober. Masalahnya adalah karena pada bulanSeptember, banyak produk hardware dan periferal kom-puter baru mengalami sedikit masalah untuk masuk kepasaran. Penyebabnya mungkin dipengaruhi oleh sedikitmasalah dalam perizinan barang atau masalah lainnya

saat memasuki pelabuhan di Indonesia. Faktor lainnyatentu saja adalah penyebab klasik yaitu naiknya nilaimata uang Dollar terhadap Rupiah. Entah sampai kapanmasalah kurs mata uang ini akan terus berlanjut.Mungkin sepanjang krisis ekonomi yang melanda negeriini. Bagi kita sendiri, dampak nyatanya sudah jelas yaitunaiknya harga berbagai produk hardware dan periferaldi pasaran.

[email protected]

Page 146: 10-2002

200

CHIP | OKTOBER 2002

BURSA

SpecTek 128MB SDRAM PC133 CL3 US$ 41

SpecTek 256MB SDRAM PC133 CL3 US$ 61

Apacer PC133 64MB AM1 US$ 17

Apacer PC133 128MB AM1 US$ 24

Apacer PC133 256MB AM1 US$ 43

Apacer PC133 128MB Apacer org. US$ 25

Apacer PC133 256MB Apacer org. US$ 44

Apacer PC133 128MB Apacer ORG CL2 US$ 27

Apacer PC133 256MB Apacer ORG CL2 US$ 46

Apacer PC133 256MB Apacer ORG ECC US$ 70

Green PC133 128MB KINGSTONE US$ 27

Green PC133 64MB Green ORG US$ 15

Green PC133 512MB Green ORG US$ 110

Green PC133 128MB NANYA/MICRON US$ 25

Green PC133 256MB NANYA/SAMS/MIC US$ 45

Newtech GOLD 128 MB PC133 US$ 23

Newtech GOLD 256 MB PC 133 US$ 43

NCP 128MB SDRAM PC133 US$ 20

NCP 256MB SDRAM PC133 US$ 37

RDRAM:Visipro RDRAM 64MB PC800 US$ 35

Visipro RDRAM 128MB PC800 US$ 60

Visipro RDRAM 256MB PC800 US$ 110

Visipro RDRAM 512MB PC800 US$ 190

Apacer RDRAM 64MB PC800 US$ 31

Apacer RDRAM 128MB PC800 US$ 55

Apacer RDRAM 256MB PC800 US$ 98

DDR-SDRAM:Visipro DDRAM 128MB PC2100 US$ 28

Visipro DDRAM 256MB PC2100 US$ 48

Visipro DDRAM 512MB PC2100 US$ 115

Visipro DDRAM 256MB PC2700 US$ 67

Visipro DDRAM 512MB PC2700 US$ 125

Crucial DDRAM 128MB PC2100 US$ 51

Crucial DDRAM 256MB PC2100 US$ 87

Crucial DDRAM 512MB PC2100 US$ 185

Crucial DDRAM 256MB PC2100 Register US$ 120

Crucial DDRAM 512MB PC2100 Register US$ 220

Crucial DDRAM 256MB PC2700 US$ 67

Crucial DDRAM 512MB PC2700 US$ 123

Hyundai DDRAM 128MB PC2100 US$ 28

Hyundai DDRAM 256MB PC2100 US$ 50

Samsung 128MB PC2100 US$ 35

Samsung 256MB PC2100 US$ 63

Apacer DDRAM 128MB PC2100 US$ 28

Apacer DDRAM 256MB PC2100 US$ 48

Apacer 128 MB DDRAM PC2700 US$ 35

Apacer 256 MB DDRAM PC2700 US$ 67

Apacer 512 MB DDRAM PC2700 US$ 128

Newtech 128 MB US$ 33

Newtech 256 MB US$ 61

NCPRO 128 MB DDR400 PC3200 200MHz US$ 50

NCPRO 256 MB DDR400 PC3200 200MHz US$ 90

NCPRO 256 MB DDR333 PC2700 167MHz US$ 72

NCPRO 128 MB DDR333 PC2700 167MHz US$ 37

NCP 128 MB DDR266 PC2100 US$ 31.5

NCP 256 MB DDR266 PC2100 US$ 59

Nexus DD-128 128MB PC2100 (Micron Original) US$ 35

Nexus DD-256 256MB PC2100 (Micron Original) US$ 66

MOTHERBOARDFCPGA:ABIT ST6 Intel 815ep SC US$ 78

ABIT ST6-R Intel 815ep SC RAID US$ 100

ABIT VH6T VIA 694x SC US$ 72

APLUS AP961 VIA 694T, 133FSB, SOUND AC97, TUALATIN, SDRAM US$ 54

APLUS AP969 VIA PLE133, 133FSB, AC97, TRIDENT9880, TUALATIN, SDRAM US$ 49

APLUS AP970 i815EP, 133FSB, AC97, TUALATIN, SDRAM US$ 60

APLUS AP974 VIA PLE133, 133FSB, AC97, TRIDENT9880, SDRAM, LAN US$ 53

ASUS TUSL2-C Intel 815EP US$ 88

ASUS TUV4X VIA VT694T, 4 DIMM SDRAM US$ 76

ASUS TUSI-M SiS 630,VGA Audio, LAN US$ 69

ASUS TUSI-M SiS 630,VGA Audio US$ 64

ASUS CUVL-VM VIA PL133, VGA, Audio, ATA 100 US$ 53

Chaintech CT6AIV2T US$ 55

Iwill VX133 VIA 694X Audio US$ 80

Iwill WO2R RAID ATA100 US$ 133

Iwill BD133U Intel 815EP SC US$ 88

Eagle 962 VIA 694X,5 PCI, 1 ISA,1 AGP, FSB 133 MHz, SC, ATA-66 US$ 43

Eagle Intel 815 ET, SC US$ 56

Eagle 978 Intel 815E, 5 PCI,1 AGP,1 CNR, 133 MHz, SC US$ $63

Eagle 993C Intel 815E, 5PCI,1 AGP,1 CNR, 133 MHz, SC US$48

Gigabyte GA-6VEML PLE133 VGA SC LAN US$ 81

Gigabyte GA-6VEM VIA PLE133T VGA SC US$ 69

Gigabyte GA-6VMML VIA PLE13 VGA SC LAN US$ 75

Gigabyte GA-6WMMC7-1 810 VGA SC US$ 55

EPoX 3PTA Intel 815EP SC US$ 78

EPoX 3WTM PLE133T VGA SC US$ 68

EPoX 3VSA2 VIA694T SC US$ 60

BIOSTAR M6VCF VIA 694X/686A US$ 42

BIOSTAR M6VLA/BVIAPLE133 VGA+SC US$ 49

BIOSTAR M6VLQ VIAPLE133T/686B VGA+SC+LAN US$ 51

Tyan S2060G Tomcat i815e(ICH2), ATX, S370, 4X AGP Ready, ATA-100 US$ 86

Jetway J-601TCF, M.ATX, VIA PLE 33 FSB 100 MHz VGA US$ 51

Jetway J-694T AS, ATX, VIA 694T, FSB 100 MHz US$ 57

Jetway J-630TCF, M.ATX, SiS 630T, FSB 100 MHz, VGA, LAN US$ 63

Jetway J-615TCS, M.ATX, 815E, FSB 133 MHz, ATA 133 US$ 62

Jetway J-615TCF, M.ATX, 815E, FSB 133 MHz, ATA 133 US$ 78

DUAL PROSESOR:ABIT VP6 VIA 694X Dual Socket 370 Raid ATA100 US$ 130

ABIT BP6 Intel 440BX Dual Socket 370 ATA66 US$ 129

ASUS PR-DLS (Dual Xeon) US$ 740

Intel Server Dual SBT2 FCPGA,VGA,LAN,SCSI For Xeon cache 256 US$ 560

Intel Server Dual STL2 FCPGA,VGA,LAN.SCSI for PIII US$ 475

Iwill DVD266 VIA Apollo Pro266 SC US$ 215

Iwill DX400 Intel 860 Raid SC + Casing US$ 1,220

Tyan S2507T Tiger 230T, Dual P3 Tualatin, VIA 133T, SDRAM, ATA-100 US$ 124

Tyan S2505TDNGR Tiger 200T, Dual P3 Tualatin, VIA 133T, dual LAN, RAID US$ 231

Tyan S2603U3AN Thunder i860, Dual Foster Xeon i860, 8 RIMM, 2 SCSI US$ 708

Tyan S2720UGN Thunder 7500, Dual Xeon S603, iE7500, 6 DDR, U160 SCSIUS$ 610

Tyan S2720GN Thunder 7500, Dual Xeon S603, iE7500, 6 DDR, 64bit PCI, US$ 538

Tyan S2688 UGN Thunder Hesl-T, Dual P3 Tualatin, U160 LVD, 64bit PCI US$ 568

Tyan S2515GN TIGER LE, Dual P3 Tualatin, SDRAM, RAID, 64bit PCI US$ 408

Tyan S2468UGN Thunder K7X, Dual Athlon MP, 760MPX, SCSI, PCI X US$ 500

Tyan S2468GN Thunder K7X, Dual Athlon MP, 760MPX, PCI X, LAN US$ 440

Tyan S2462UNG Thunder K7, Dual Athlon MP, 760 MP, U160 SCSI, PCI X US$ 498

Tyan S2462NG Thunder K7, Dual Athlon MP, 760 MP, DDR, PCI X US$ 410

Tyan S2460 Tiger MP, Dual Athlon MP, 760 MP, 4XAGP US$ 220

SOKET 478:APLUS AP962 i845, ATX, 400FSB, AC97, 3 SDRAM US$ 77

APLUS AP963 VIA P4X266A, ATX, 400FSB, AC97, 3 DDR US$ 76

APLUS AP965 VIA P4X266A, ATX, 400FSB, AC97, 3 SDRAM US$ 66

APLUS AP968 INTEL 845, ATX, 400FSB, AC97, 3 DDR US$ 80

APLUS AP971 VIA P4M266, 400FSB, AC97, 2 SDRAM, S3 Savage4 4XAGP US$ 69

APLUS AP973 INTEL 845, ATX, 533FSB, SOUND AC97, 2 DDR US$ 93.5

Chaintech CT9BJF Apogee US$ 132

ASUS P4T533-C Intel 850E SC LAN US$ 171

ASUS P4T-E Intel 850 Audio 478 US$ 158

Page 147: 10-2002

202

CHIP | OKTOBER 2002

BURSA

ASUS P4T-E Intel 850 478 US$ 152

ASUS P4T-CM Intel 850 SC US$ 84

ASUS P4B533-E/L Intel 845E ATA133 RAID, USB 2, Firewire, Audio, LAN US$ 200

ASUS P4B533-E Intel 845E ATA133 RAID, USB 2, Audio US$ 173

ASUS P4B533 Intel 845E SC US$ 147

ASUS P4B533-V Intel 845G, 3 DDR, FSB 533, Audio 6 kanal, VGA, USB 2 US$ 150

ASUS P4B266-E Intel 845D SC ATA133 RAID, USB 2 US$ 163

ASUS P4B266 Intel 845D SC USB2 US$ 131

ASUS P4B266-C Intel 845D SC US$ 100

ASUS P4BGL-VM Intel 845GL USB2, audio, VGA US$ 100

ASUS P4S533 SiS 645DX, audio US$ 109

ASUS P4S333-C SiS 645, audio US$ 83

ASUS P4S133 SiS 645, audio US$ 77

ASUS P4S333-VM SiS 650 audio, VGA US$ 90

ASUS P4SGL SiS 650GL audio, VGA US$ 78

Intel D845WN Intel 845 478 US$ 107

Intel D845BG Intel 845 478 US$ 115

Intel D845BG SE Intel 845 SC USB2 478 US$ 125

Intel D845GBV Intel 845G SC USB2 US$ 125

Intel D845GLAD Intel 845GL SC USB2 US$ 121

Intel D850MV Intel 850 SC 478 US$ 132

Intel D850MV2 Intel 850E SC USB2 478 US$ 150

Jetway J-650EM, M.ATX, SiS 650, FSB 400 MHz, VGA US$ 74

Jetway J-P4MFM, M.ATX, VIA P4X266A, FSB 400 MHz, VGA US$ 75

Jetway J-P4XFA, ATX, VIA P4X266A, FSB 400 MHz US$ 75

Jetway J-845CA, ATX, i845, FSB 400 MHz US$ 78

Jetway J-I401R, i845, FSB 400 MHz US$ 87

Jetway J-S446, ATX, SiS 645/961, FSB 400 MHz, AC97 US$ 73

Jetway J-S447, ATX, SiS 645/961, FSB 400 MHz, AC97 US$ 73

ABIT SD7-533 SiS645 SC 478 US$ 96

ABIT TH72 Intel 850 SC 478 US$ 133

ABIT TH72-R Intel 850 SC RAID 478 US$ 150

ABIT BD7 Intel 845D SC 478 US$ 115

ABIT BD7-R Intel 845D SC RAID 478 US$ 132

ABIT BL7 Intel 845 SC 478 US$ 105

ABIT BL7-R Intel 845 SC RAID 478 US$ 113

Iwill P4S Intel 845 RAID SC 478 US$ 125

Eagle VIA P4X266, 5 PCI,1 AGP, DDR-2, SC, CNR, ATA-100 US$ 70

Eagle 1237 Intel 845 , 5 PCI,1 AGP,1 CNR, 400 MHZ, DDR-266 US$ $78

EPoX 4T2A3 Intel 850 478 US$ 130

EPoX 4BDA2+ Intel 845 SC RAID 478 US$ 135

EPoX 4BDA2 Intel 845 SC 478 US$ 115

EPoX 4B2A Intel 845 SC 423 US$ 105

EPoX 4BDM Intel 845 SC 478 US$ 97

EPoX 4SDM+ SIS650 VGA LAN SC 478 US$ 103

EPoX 4SDMS+ SIS650 VGA LAN SC 478 US$ 100

EPoX 4SDA+ SIS645 RAID SC 478 US$ 110

EPoX 4SDA SIS645 SC 478 US$ 95

Shuttle AB40 Intel 845 SC 478 US$ 123

Shuttle AV41 VIA P4X266 SC 478 US$ 102

Shuttle AV40R VIA P4X266 SC Raid 478 US$ 129

Gigabyte GA-8SRX, SiS 645, DDR, ATA 100, onboard sound CT 5880 US$ 82

Gigabyte GA-8SR533, SiS 645, FSB 533, ATA 133, onboard sound CT 5880 US$ 84

Gigabyte GA-8SIMLP, SiS 650, DDR, FSB 400, ATA 100, SIGMATEL, VGA, LAN US$ 88

Gigabyte GA-8STML, SiS 645DX, FSB 533, ATA 133, SIGMATEL, LAN US$ 89

Gigabyte GA-8IRX, 845D, FSB 400, ATA 100, sound CT 5880 US$ 97

Gigabyte GA-8IR533, 845D, FSB 533, ATA 100, sound CT 5880 US$ 100

Gigabyte GA-8IRXP (RAID), 845D, FSB 400, ATA 133, sound CT 5880, LAN US$ 132

Gigabyte GA -8IE, 845E, FSB 533, ATA 100, sound ALC650C US$ 107

Gigabyte GA-8IEX, ATX, 845E, FSB 533, ATA 100, CT5880+S9708TC, LAN US$ 122

Gigabyte GA-8IEXP+RAID, fwire, 845E, FSB 533, CT5880+S9708TC, LAN US$ 152

Gigabyte GA-8IGX, ATX, 845G, DDR, FSB 533, sound ALC650C, VGA, LAN US$ 126

Microstar MS-6566 (I 845D Ultra-C) P4-S.478 + SC {400 MHz} US$ 100

Microstar MS-6567 SIS 645E MAX2-LRU SC+ LAN DDR DUAL ATA133 US$ 132

Microstar MS-6580G (I845G Max) P4-S.478 + VGA + SC ,DDR333, ATA100 US$ 122

Microstar MS-6533 G (SIS 650 ) FOR P4 + SC+ VGA DDR333 US$ 93

Microstar MS-6526 GL-L (I 845 GL) FOR P4 VGA+ SC+LAN US$ 96

Microstar MS-6507 (I 845D) P4 -S.478 + SC DDR ATA100 400 MHz US$ 95

Microstar MS-6398 (I 845D ULTRA)+SC ATA133 soket 478 3xDDR US$ 98

Microstar MS-6398E (I 845E Max 2-BRL)+SC+ WLan, ATA133 w/RAID US$ 165

Microstar MS-6528 (I 845 PRO2) FOR P4 + SC US$ 93

Microstar MS-6547 (SIS 645 ULTRA-C) 3x DDR 333 +SC Dual Ultra ATA100 US$ 80

Tyan S2090 Trinity i845, P4 s478, i845, SDRAM, 4XAGP, FSB 400MHz US$ 85

Tyan S2095A Trinity i845D,P4 s478, i845D,SDRAM, 4XAGP, Audio US$ 140

Tyan S2099A Trinity 845E ATA-100 ATX Audio USB 2.0 US$ 132

Tyan S2099ANR Trinityy 845E ATA 133 ATX RAID i562LAN US$ 150

Tyan S2226 Trinity 510, P4 s478, VIA P4X266, DDR, 4XAGP, Audio US$ 78

VIA P4PB-Ultra VIA Apollo P4X400, 533 MHz, DDR333/400, Sound, LAN US$ 138

VIA P4PB400-L VIA Apollo P4X400, 533 MHz, DDR333/400, sound, LAN US$$ 101

VIA P4MA-L VIAP4M266, FSB 400, S3 Savage, Realtek(LAN), AC'97, ATA 133 US$ 76

VIA P4XB-RA, VIAP4x266A, FSB 400, AGP4X, C-Media 6 Channel Audio, RAIDUS$ 80

VIA P4XB-SA VIAP4x266A, ATX, 400FSB, 3DDR266, AGP4X, AC'97 US$ 77

VIA P4XB-S VIAP4x266, ATX, 400FSB, 3DDR266, AGP4X, AC'97 US$ 68

VIA P4XB-M VIAP4x266, M-ATX, 400FSB, AGP4X, Realtek(LAN), AC'97 US$ 71

SOKET A:APLUS AP957 VIA KT133A+686B, ATX, 266FSB, AC97, SDRAM US$ 60

APLUS AP960VIA KLE133+686B, 266FSB, AC97, TRIDENT 9880, SDRAM US$ 56

APLUS AP967 VIA KT266, ATX, 266FSB, SOUND AC97, DDR US$ 60

ABIT KT 7A KT133A US$ 78

ABIT KG 7 Lite AMD 761 US$ 90

ABIT KG 7 AMD 761 US$ 85

ABIT KG 7 Raid AMD 761 US$ 100

ABIT KR7 KT266 A US$ 105

ABIT KR7 RAID KT 266A RAID US$ 133

ABIT NV7M NForce VGA SC US$ 123

ABIT AT7 KT333 SC US$ 150

ABIT KX7-333 KT333 US$ 112

ASUS A7M266-D (Athlon/Duron MP, 760MPX) US$ 254

ASUS A7V333 VIA KT333 ATA133 RAID, USB2 Firewire SC US$ 145

ASUS A7V333 VIA KT333 SC ATA133 USB2 US$ 123

ASUS A7V266 VIA KT266A SC ATA133 US$ 68

ASUS A7V266-C VIA KT266A SC ATA133 US$ 74

ASUS A7N266-E NVIDIA nforce 420 VGA, audio 6 kanal US$ 168

ASUS A7N266-C NVIDIA nforce 415 VGA, audio 6 kanal US$ 113

ASUS A7N266-VM NVIDIA nforce SC VGA US$ 84

ASUS A7S333 SiS745 SC, PC2700, audio 6 kanal US$ 79

ASUS 7A266-E Ali 1647 SC US$ 93

ASUS A7A266 ALiMAGiK 1 US$ 84

ASUS A7V133-VM VIA KT 133A US$ 79

ASUS A7V133-C VIA KT 133A US$ 79

ASUS A7VL-VM (ProSavage KL133, VGA, Audio) US$ 58

Chaintech CT7AIVL US$ 58

Chaintech CT7AIA5 US$ 65

Chaintech CT7SID US$ 60

Chaintech CT7VJD US$ 60

Chaintech CT7VJDA US$ 77

Chaintech CT7VJL Apogee US$ 110

ECS K7VZA VIA KT133 SC US$ 59

ECS K7VZAB VIA KT133 SC US$ 64

ECS K7VZAB VIA KM133A SC US$ 69

ECS K7S5A SIS735 SC US$ 68

ECS K7S6A SIS745 SC US$ 74

Microstar MS-6368 (VIA PLE133)+VGA +SC ATA100 ,133 MHz US$ 58

Microstar MS-6561 (SIS 745 ULTRA)+ SC DDR333, SUPPORT XP US$ 80

Microstar MS-6373 (K7N420 PRO)VGA+SC DUAL ATA100,266 MHz TV Out US$ 122

Microstar MS-6378 (VIA KLE133) VGA+SC ATA100 ,266 MHz US$ 59

Microstar MS-6380E (KT3 ULTRA)+SC ATA133 DDR333 Support XP (ATX ) US$ 100

Microstar MS-6380E (KT3 ULTRA-ARU) + SC ATA133 RAID DDR333 US$ 123

Page 148: 10-2002

204

CHIP | OKTOBER 2002

BURSA

Microstar MS-6380E U (KT3 ULTRA2) + SC ATA133 RAID DDR333 US$ 134

Microstar MS-6380E BR (KT3 ULTRA2 BR) + SC ATA133 RAID DDR333 US$ 148

Microstar MS-6380T2 (K7T 266 PRO -2A) + SC ATA133 DDR US$ 88

Microstar MS-6390 (VIA KM266)+VGA+SC ATA133 DDR, 266 MHz U$ 80

Microstar MS-6501 (AMD760) K7D Master Dual CPU, MP2100 DDR US$ 234

Microstar MS-6561 (SIS 745 ULTRA)+ SC DDR333 US$ 80

EPoX 8K3A+ KT333 RAID SC US$ 130

EPoX 8K3A KT333 SC US$ 120

EPoX 8KHA+ KT266A SC US$ 105

EPoX 8K7A+ AMD761 RAID SC US$ 115

EPoX 8K7A AMD761 SC US$ 105

EPoX 8KHA KT266 SC US$ 100

EPoX 8KTA3+ KT133A RAID SC US$ 93

EPoX 8KTA3 KT133A SC US$ 80

WinFast 7350KDA SIS735 SC US$ 95

Shuttle MK-20 VIA KLE133 VGA SC US$ 60

Shuttle MK-20n VIA KLE133 VGA SC LAN US$ 65

Shuttle MS-21n Socket A, SiS730s VGA SC LAN US$ 77

Shuttle AK-12A VIA KT133A SC US$ 70

Shuttle AK-31 VIA KT266 SC US$ 94

Shuttle AK-31A VIA KT266A SC US$ 95

JetWay J-V266B ATX, VIA KT 266, FSB 266 MHz, ATA 133, 5 PCI, AC97 US$ 66

JetWay J-830CH SIS 730SEFSB 266 MHz, ATA 100, 3 PCI, AC97, VGA US$ 62

Gigabyte GA-7DXE, ATX, AMD 761, FSB 100/266, AC'97 US$ 65

Gigabyte GA-7DXR+ (RAID), ATX, AMD 760, FSB 133/266, sound CT 5880 US$ 97

Gigabyte GA-7VRX, ATX, VIA KT 333, ATA 133, 5 PCI, AC'97 US$ 97

Gigabyte GA-7VRXP, ATX, VIA KT 333, sound CT 5880, LAN US$ 117

SOYO Dragon VIA KT266A SC LAN RAID US$ 153

Tyan S2390B Trinity KT-A, soket A, VIA KT133A, ATX, FSB 266MHz US$ 90

GRAPHIC CARDABIT Siluro GeForce2 MX200 32MB US$ 57

ABIT Siluro GeForce2 MX400 64MB US$ 68

ASUS V8460 Ultra Deluxe 128 DVI (GeForce 4 Ti 4600) US$ 410

ASUS V8460 Ultra/T 128 DDR DVI (GeForce4 Ti 4600) US$ 389

ASUS V8440 Ultra/T 128 DDR (GeForce4 Ti 4400) US$ 263

ASUS V8420 Deluxe 128 MB DVI DDR (GeForce4 Ti 4200) US$ 263

ASUS V8420 T 64 MB DVI DDR (GeForce4 Ti 4200) US$ 179

ASUS V8170 T 64 MB DDR (GeForce4 MX440) US$ 100

ASUS V8170 Magic T 64 MB DDR (GeForce4 MX440) US$ 87

ASUS V8170 SE/ T 64 MB DDR (GeForce4 MX420) US$ 81

ASUS V7100 Dlx Combo 32 MB (MX ) GeForce2 US$ 152

ASUS V7100 Magic 32 MB (GeForce2 MX 200) OEM US$ 45

ASUS V3800 Magic 32 MB OEM (Riva TNT) US$ 34

CARDEX AGP S3 TRIO 3D/2X 4MB US$ 25

CARDEX AGP ATI RAGE II W/8MB US$ 28

CARDEX AGP S3 TRIO 3D/2X W/ 8MB US$ 28

CARDEX AGP RIVA TNT 8MB US$ 30

CARDEX AGP GEFORCE2 MX 32MB US$ 97

CARDEX AGP GEFORCE2 MX 32MB US$ 99

CARDEX AGP GEFORCE2 MX W/64MB US$ 120

CARDEX AGP S3 SAVAGE 4 PRO W/8 MB US$ 37

CARDEX AGP S3 SAVAGE 4 PRO W/8 MB US$ 34

CARDEX AGP S3 SAVAGE 4 PRO W/16 MB US$ 35

CARDEX AGP S3 SAVAGE 4 PRO W/32 MB US$ 45

CARDEX AGP TNT VANTA W/16 mb AGP US$ 40

CARDEX AGP TNT M64 w/ 32 mb AGP US$ 48

CARDEX AGP TNT2 VANTA W/ 8MB US$ 33

ELSA Erazor III LT Riva TNT2 32MB M64 US$ 50

ELSA Gladiac MX GeForce2 MX 32MB US$ 75

ELSA Gladiac MX Vivo GeForce2 MX 32MB US$ 128

ELSA Gladiac 311 GeForce2 MX 200 32MB US$ 62

ELSA Gladiac 511 GeForce2 MX 400 32MB US$ 88

ELSA Gladiac 511 TV GeForce2 MX 400 32MB TV Out US$ 94

ELSA Gladiac 511 TH GeForce2 MX 400 32MB Dual US$ 110

ELSA Gladiac 511 TV64 GeForce2 MX 400 64MB TV Out US$ 110

ELSA Gladiac Pro GeForce2 Pro 32MB DDR US$ 157

ELSA Gladiac Pro Vivo GeForce2 Pro 32MB DDR US$ 200

ELSA Gladiac Ultra 64 GeForce2 Ultra 64MB DDR US$ 300

ELSA Gladiac Ultra 64 Vivo GeForce2 Ultra 64MB DDR US$ 350

ELSA Gladiac 920 GeForce3 64MB DDR US$ 395

ELSA Vivo Module Video In/Out US$ 54

ELSA Synergi 2 TNT2 16MB US$ 118

ELSA Synergi 2000 Quadro2 MX 32MB US$ 217

ELSA Synergi 3 Quadro2 MX Twin View 32MB US$ 390

ELSA Synergi III 32 Quadro2 MX Twin View 32MB US$ 940

WinFast GeForce4 A25TD ULTRA TI 4600 128 US$ 395

WinFast GeForce4 A25TD TI 4400 128 US$ 308

WinFast GeForce4 A170 MX440 64 US$ 125

WinFast GeForce4 A170 MX420 64 US$ 100

WinFast GeForce3 Titanium 500TD 64MB US$ 190

WinFast GeForce3 Titanium 200TD 64MB US$ 195

WinFast GeForce2 Titanium 64MB US$ 110

WinFast GeForce2 Titanium 32MB US$ 105

WinFast GeForce2 MX400 SH PRO 64MB TV Output US$ 75

WinFast GeForce2 MX400 SH PRO 64MB US$ 70

WinFast GeForce2 MX TwinView 32 MB TV Output US$ 90

WinFast GeForce2 MX TwinView 32 MB US$ 85

WinFast GeForce2 MX400 SH PRO 32MB US$ 70

WinFast GeForce2 MX400 SH PRO 32MB TV Output US$ 75

WinFast GeForce2 MX200 32MB US$ 53

WinFast GeForce2 MX200 64MB US$ 62

WinFast GeForce256 DDR 32MB TV Output US$ 60

WinFast GeForce256 SDR 32MB US$ 55

WinFast TNT2 Pro 32MB US$ 65

WinFast TNT2 Pro 32MB TV Output US$ 50

Octek GeForce 2MX SDR(4x16) 32MB US$ 77

Octek GeForce 2MX SDR(2x32) 32MB US$ 83

Octek GeForce 2MX with/ TVout 32MB US$ 89

Eagle AGP GeForce 2MX 400 64MB DDR US$40

Eagle AGP GeForce 2MX 400 64MB US$ 40

Eagle AGP GeForce 2MX 400 64MB + TV OUTPUT US$60

Eagle ATI RADEON VE AGP 64MB, DDR,+TV OUTPUT US$50

Eagle GeForce 2 TI 32MB DDR,200MHZ 200MHZ US$74

Eagle GeForce 4 MX440 64MB DDR+TV OUTPUT US$ 86

Eagle GeForce 3 64MB DDR, TV OUTPUT 230MHZ US$120

Innovision GeForce4 TI 4400 128MB US$ 280

Innovision Geforce3 64MB DDR US$ 240

Innovision Geforce3 64MB DDR TV Out US$ 230

Innovision GeForce 2 GTS ULTRA DDR 64MB US$ 100

Innovision GeForce 2 GTS PRO DDR 64MB TV Out US$ 85

Innovision GeForce 2 GTS PRO DDR 64MB US$ 78

Innovision Geforce 2 MX-200 64MB PCI US$ 74

Innovision Radeon 8500 128MB US$ 205

Innovision Radeon 8500 64MB US$ 180

Innovision Radeon 7500 64MB US$ 130

ATI All in Wonder Radeon DDR 32MB + TV Tuner US$ 210

ATI Radeon DDR 64MB + Video In / Out US$ 170

ATI Radeon VE DDR 32MB Dual Head US$ 95

ATI Radeon 7500 DDR 64MB Dual Head US$ 185

ATI Radeon 8500 DDR 64MB Dual Head US$ 310

XPervision ATI Radeon VE SDR 32MB Dual Head US$ 55

XPervision ATI Radeon VE SDR 64MB Dual Head US$ 65

Gigabyte AR-64S-H, Radeon 7500 LE, 64MB, DVI, S-Video, TV-out US$ 79

Gigabyte AR64D-G, Radeon 7500, 64 MB, 128 bit, DDR 4Mx16 (-6) US$ 91

Gigabyte ATI Radeon 7500 PRO, DVI, AGP 4/2X, Dual monitor,TV-out US$ 91

Gigabyte AP-64D-H, ATI Radeon 8500, 64MB DDR, AGP US$ 166

Microstar MS-8826 /64 GeForce2 MX400 64 MB TV OUT US$ 60

Page 149: 10-2002

205BURSA

Microstar MS-8878 GeForce 4 MX420 DT 64MB DDR + TV OUT US$ 75

Microstar MS-8863 GeForce 4 MX460 VT 64MB DDR + TV OUT / IN US$ 134

Microstar MS-8867 GeForce 4 MX460 VTP 64MB DDR + TV OUT / IN US$ 140

Microstar MS-8851 GeForce 3 Ti200PRO -TD 128 MB DDR + TVOUT/DVI IN US$ 132

Microstar MS-8870 GeForce 4 Ti4200 -TD 128MB DDR+TV OUT/IN US$ 193

Microstar MS-8872 GeForce 4 Ti4600 -VTD 128MB DDR+TV OUT/IN+DVI US$ 368

CD-ROM/CD-RW/DVD-ROM/DVD-RWCD-ROM:Acer CD ROM 52X US$ 29

Actima CD Rom 52X US$ 28

AOpen CD Rom 52X US$ 29

AOpen CD Rom 56X US$ 32

ASUS CD ROM 52X US$ 32

Creative IR 52X + REMOTE US$ 32

FreeTech CD Rom 56X US$ 29

Plextor CD Rom 40X SCSI US$ 140

Prolink CD Rom 52X US$ 31

Samsung CD Rom 52X US$ 28

Sony CD Rom 52X US$ 29

Maxell CD Rom 48X US$ 31

Shuttle CD Rom 56X US$ 30

CD-RW:Acer CDRW 24X10X40 IDE Int US$ 81

Acer CDRW 32X12X40 IDE Int US$ 91

Aopen CDRW 32X10X40 IDE Int US$ 94

ASUS CRW-4816 48X16X48 IDE Int US$ 89

ASUS CRW-4012A 40X12X48 IDE Int US$ 79

ASUS CRW-3212A 32x12x40x IDE Int US$ 71

BenQ CD-R/W 24x10x32x External USB 2.0 US$ 140

BenQ CD-R/W 40x12x48x External USB 2.0 US$ 175

BenQ CD-R/W 32x10x40x Internal IDE US$ 62

BenQ CD-R/W 40x12x48x Internal IDE US$ 72

BenQ CD-R/W 48x16x48x Internal IDE US$ 90

Creative CD-RW 241040 (24X CDR, 10X CDRW, 40X CDROM) US$ 90

Creative CD-RW 321040 (32X CDR, 10X CDRW, 40X CDROM) US$ 100

Creative CD-RW 241040 EXTERNAL US$ 250

Freetech 56x US$ 28

Iomega CDRW 4X4X24 USB Ext US$ 260

Plextor CDRW 12X4X32 SCSI Int US$ 370

Plextor CDRW 16X10X32 IDE Int US$ 265

Teac CDRW 24X10X40 IDE Int US$ 105

Teac CDRW 40X12X48 IDE Int US$ 115

Yamaha CDRW 24X10X40 IDE Int US$ 138

Yamaha CDRW 20X10X40 IDE SCSI US$ 255

Ricoh CDRW 32X10X40 IDE Int US$ 110

DVD-ROM:ASUS DVD ROM 16X US$ 53

Creative DVD ROM 16X US$ 52

Acer DVD ROM 16X US$ 70

Sony DVD ROM 16X US$ 65

Pioneer DVD ROM 16X US$ 80

FreeTech DVD ROM 16X US$ 46

Samsung DVD ROM 12X US$ 68

DVD-RW:ASUS DVR-104, 2x/1x/6x, CD-RW 8x/4x/24x US$ 352

Pioneer DVDRW 1x US$ 440

Ricoh DVDRW 2.4x US$ 460

HARD DISK/STORAGEIDE:Seagate U6 20GB 5400rpm US$ 65

Seagate U6 40GB 5400rpm US$ 76

Seagate Barracuda ATA IV 20GB 7200rpm, ATA 100 US$ 70

Seagate Barracuda ATA IV 40GB 7200rpm, ATA 100 US$ 80

Seagate Barracuda ATA IV 60GB 7200rpm, ATA 100 US$ 110

Maxtor 20GB UATA100 7200RPM US$ 75

Maxtor 40GB UATA100 7200RPM US$ 83

Page 150: 10-2002

206

CHIP | OKTOBER 2002

Maxtor 60GB UATA100 7200RPM US$ 105

Maxtor 80GB UATA100 7200RPM US$ 130

Maxtor 40GB EXTERNAL USB2 2 MB US$ 230

Maxtor 120GB EXTERNAL USB2 2 MB US$ 310

Maxtor 80GB EXTERNAL FireWire, 2 MB 7200 US$ 310

Western Digital WD200BB ATA100 (cache 2MB) US$ 67

Western Digital WD400BB ATA100 (cache 2MB) US$ 76.5

Western Digital WD600BB ATA100 5400 RPM (cache 2MB) US$ 84

Western Digital WD1000JB ATA100 (cache 8MB) US$ 104.5

SCSI:IBM IC35L018UWD 18GB 68 PIN, 10 K RPM US$ 180

IBM IC35L036UWD 36GB 68 PIN, 10 K RPM US$ 310

IBM DPSS-18350W 18GB 68/80 pin, 7200 rpm US$ 150

IBM DPSS-36950W 36GB 68/80 pin, 7200 rpm US$ 240

IBM DPSS-9170W 9.1GB 68/80 pin, 7200 rpm US$ 100

Quantum XC018L 18GB 68/80 pin, 7,2 K rpm US$ 150

Quantum XC036L 36GB 68/80 pin, 7,2 K rpm US$ 240

Quantum KW018L 18GB 68/80 pin, 10 K rpm US$ 178

Quantum KW036L 36GB 68/80 pin, 10 K rpm US$ 290

Quantum KW073L 73GB 68/80 pin, 10 K rpm US$ 620

Seagate Barracuda 18GB 50Pin US$ 180

Seagate Barracuda 36GB 68Pin US$ 290

Seagate Cheetah 9.1GB 68Pin US$ 205

Seagate Cheetah 18GB 68Pin US$ 210

Seagate Cheetah 36GB 68Pin US$ 375

NOTEBOOK:Fujitsu 2050AT 5GB US$ 75

Fujitsu 2100AT 10GB US$ 90

Fujitsu 2150AT 15GB US$ 95

Fujitsu 2200AT 20GB US$ 105

Fujitsu 2300AT 30GB US$ 157

COMPACT FLASH:Visipro 64MB US$ 43

Visipro 128MB US$ 67

Visipro 256MB US$ 125

Visipro 512MB US$ 320

MULTIMEDIA CARD:Visipro 32MB US$ 35

Visipro 64MB US$ 65

SECURE DIGITAL CARD:Visipro 64MB US$ 75

Visipro 128MB US$ 145

SPEAKERAltec Lansing 641 4.1 Amplified Speaker System, 400 Watts US$ 295

Altec Lansing 621 2.1 Amplified Speaker System, 200 Watts US$ 135

Altec Lansing 5100 5.1 Amplified Speaker System, 100 Watts US$ 175

Altec Lansing 4100 4.1 Amplified Speaker System, 140 Watts US$ 165

Altec Lansing 2100 2.1 Amplified Speaker System, 50 Watts US$ 90

Altec Lansing 251 5.1 Amplified Speaker System, 90 Watts US$ 105

Altec Lansing 321 2.1 Amplified Speaker System, 65 Watts US$ 85

Altec Lansing 221 2.1 Amplified Speaker System, 50 Watts US$ 50

Altec Lansing 220 2.0 Amplified Speaker System, 10 Watts US$ 26

Altec Lansing XA3001 0.1 Amplified Subwoofer, 30 Watts US$ 50

Altec Lansing XA3021 2.1 Amplified Speaker System, 40 Watts US$ 90

Altec Lansing XA3051 5.1 Amplified Speaker System, 100 Watts US$ 160

Altec Lansing ADA 890 Dolby Digital (AC-3), THX, 120 Watts US$ 295

Altec Lansing ADA 305 Dolby Surround Prologic, 40 Watts US$ 99

Altec Lansing ATP 4 4.1 Amplified Speaker System, 160 Watts US$ 125

Altec Lansing ATP 3 2.1 Amplified Speaker System, 60 Watts US$ 72

Altec Lansing AVS 500 4.1 Amplified Speaker System, 60 Watts US$ 53

Altec Lansing AVS 300 2.1 Amplified Speaker System, 35 Watts US$ 35

Altec Lansing AVS 200 2.0 Amplified Speaker System, 6 Watts US$ 18

Altec Lansing AHP2 Personal Stereo Earphone US$ 11

BURSA

Altec Lansing AHP5 Personal Stereo Headphone US$ 17

Altec Lansing AHP10 Personal Stereo Headphone US$ 20

Altec Lansing AHS15 Monaural Headset US$ 17

Altec Lansing AHS30 Stereo Headset US$ 23

Altec Lansing OC-1 Optical Converter for ADA 890 US$ 30

Altec Lansing AAC-1 Dual RCA Adaptor US$ 8

Altec Lansing AAC-2 Dual RCA Cable US$ 8

Creative SBS 15 US$ 13

Creative Inspire 2400 (2.1) US$ 40

Creative SW 320 (2.1) US$ 40

Creative INSPIRE 4400 (4.1) US$70

Creative INSPIRE 5300 (5.1) US$125

Creative INSPIRE 5700 + MT1000 Standfree US$ 380

Creative Megaworks 510D + MT1000 STAND FREE US$ 420

Philips A1.200 US$ 18

Philips A2.310 US$ 40

Philips A3.300 US$ 55

Logitech SoundMan S4 US$ 20

Logitech SoundMan X1 US$ 52

Logitech SoundMan X2 US$ 78

Logitech SR 30 US$ 80

Boston BA 4800 US$ 190

Boston BA 7500 US$ 280

Klipsch Promedia 21 2Spk+1Sub Black 4000 w US$ 200

Klipsch Promedia 41 4Spk+1Sub Black 8000 w US$ 260

Midiland MLi-491 4Spk+1Sub White 1400 w US$ 65

Midiland S4-4060 2Spk+1Sub White 2400 w US$ 120

Labtec Pulse 424 2Spk+1Sub White 1280w US$ 47

Labtec Pulse 325 2Spk+1Sub White 400w US$ 26

Labtec Arena 530 4Spk+1Sub White 1240w US$ 60

SonicGear SGP300, Satellite 6 W, Woofer 14 W, RMS 22W PMPO 400W US$ 29

SonicGear SGP320 R, Satellite 10 W, Woofer 18 W, RMS 28W PMPO 560W US$ 59

SonicGear SGP330 R, Satellite 12 W, Woofer 26 W, RMS 38W PMPO 760W US$ 49

SonicGear SGP350 R, Satellite 12 W, Woofer 28 W, RMS 40W PMPO 800W US$ 69

MONITORCRT:ACER 14" INCH " 34EL US$ 106

ACER 15" INCH" V551 US$ 112

ACER 17" INCH" V771 US$ 160

AOC 4Vn 14" (0.28 dpi, 1024 x 768) US$ 100

AOC 5En 15" (0.28 dpi, 1024 x 768) US$ 110

AOC 5Glr 15" (0.28 dpi, 1280 x 1024) US$ 120

AOC 7Vlr 17" (0.27 dpi, 1280 x 1024) US$ 165

AOC 7Glra 17" (0.25 dpi, 1600 x 1200) US$ 180

AOC 7Klr 17" (0.25 dpi, 1600 x 1200) FLAT US$ 210

AOC 9Glr 19" (0.25 dpi, 1600 x 1200) US$ 255

AOC 9Glra 19" (0.25 dpi, 1600 x 1200) US$ 260

AOC 9Klr 19" (0.25 dpi, 1600 x 1200) FLAT US$ 295

GTC DM 900 9" SVI US$ 78

GTC Futura 14" L 4031 Digital US$ 86

GTC Futura 15" L 505 OSD US$ 97

GTC Millenia 15" GM 562 OSD US$ 99

GTC Millenia 17" GM 786 OSD, 0.27mm, 1600x1200 US$ 147

GTC Millenia GM 787 17" OSD Pure Flat Screen, 0.25mm, 1600x1200 US$ 170

GTC Millenia GM 19 HF 19" FLAT Screen OSD, 0.25mm, 1920x1440 US$ 295

GTC Primera TD-770-A 17" GREY, 0.24mm, 1280x1024, iVIDEO tech. US$ 185

GTC Primera HD-786-G 17" ORANGE, 0.24mm, 1600x1200, iVIDEO tech. US$ 215

iTVM LR 4D 14" 0.28dpi - 1024x768 US$ 100

iTVM AS 5D 15" 0.28dpi - 1024x768 US$ 109

iTVM AS 6A 17" 0.28dpi - 1280x1024 US$ 160

LG 452V 14", 54 KHz, 1024X768 US$ 102

LG 550M 15", 54 KHz, 1024X768 US$ 110

LG 552V 15", 54 KHz, 1024X768 US$ 135

Page 151: 10-2002

208

CHIP | OKTOBER 2002

BURSA

CATATAN: Harga yang tercantum dalam Info Harga ini didapatkan dari para distributor produk yang bersangkutan dan berdasarkan survei yang dilakukan CHIP tanggal1-15 September 2002 di pusat perbelanjaan komputer Jakarta. Kurs yang berlaku saat itu adalah berkisar US$ 1 = Rp 8.950 – 9.100 (Sumber: Harian Kompas, BI). Hargayang tertulis adalah harga rata-rata dan sangat bervariasi tergantung pada waktu, tempat pembelian, negosiasi, serta ketersediaan barang. Harga berlaku untuk wilayahDKI Jakarta dan sekitarnya.

MAG XJ562 15” Flat Square, 0.28mm, 1024x768@70Hz US$ 101

MAG 570FS 15” 0.28mm, 1280x1024@66Hz, OSD Menu w/ JAG Control US$ 109

MAG 770FS 017” .27mm,1280x1024@66Hz, OSD Menu w/ JAG Control US$ 151

MAG 786PF 17” 1600x1200@68Hz, OSD Menu w/ JAG Control US$ 173

MAG 796FD 17” 0.24mm, 1600x1200 @76Hz SONY FD Trinitron Tube US$ 240

MAG 800V 19” 0.26mm, 1600x1200@76Hz, OSD Menu w/ JAG Control US$ 240

SPC H-14 US$ 75

SPC H-15 US$ 85

SPC H-17 US$ 125

SPC P-14 US$ 75

SPC 9”VM0931 US$ 78

SPC 9” ST9 US$ 80

SPC LCD US$ 420

Philips 105E 15" 1024x768, 0.24 US$ 98

Philips 105B-LF 15" 1280x1024, 0.24 US$ 106

Philips 107E 17" 1280x1024, 0.23 US$ 147

Philips 107S-LF 17" 1280x1024, 0.23 US$ 173

Philips 107T-LF Flat 17" 1280x1024, 0.21 US$ 173

Philips 107B-LF Flat 17" 1920x1440, 0.25 US$ 214

Philips 107X-LF Flat 17" 1920x1440, 0.25 US$ 233

Philips 107P-LF Flat 17" 1920x1440, 0.25 US$ 275

Philips 109S-LF 19" 1920x1440, 0.23 US$ 298

Philips 109B-LF Flat 19" 1920x1440, 0.21 US$ 368

Philips 109P Flat 19" 1920x1440, 0.24 US$ 452

Philips 201B 21" 1920x1440, 0.21 US$ 768

Philips 201P 21" 2048x1530, 0.24 US$ 884

Samsung SyncMaster 14", SS-450NB US$ 100

Samsung SyncMaster 15", SS-551V US$ 110

Samsung SyncMaster 17", SS-753S US$ 170

Samsung SyncMaster 17" Transparant, SS-750ST US$ 235

Samsung SyncMaster 17" Dyna Flat, SS-753DFX US$ 195

Samsung SyncMaster 17" Natural Flat, SS-700NF US$ 290

Samsung SyncMaster 19" Natural Flat, SS-900NF US$ 510

Samsung SyncMaster 19" Dyna Flat, SS-950P US$ 425

Samsung SyncMaster 21", SS-1100P US$ 850

Sony Monitor 15", CPD-E100 US$ 185

Sony Monitor 17", CPD-E220 US$ 289

Sony Monitor 19", CPD-G420 US$ 589

Sony Monitor 21", CPD-G520 US$ 979

ViewSonic E-53,15", 0.27mm, 1280x1024 US$ 125

ViewSonic E-70, 17", 0.27mm, 1280x1024 US$ 165

ViewSonic E-70 f, 17", Perfect Flat Screen, 0.25mm, 1280x1024 US$ 175

ViewSonic PF-775, 17", Perfect Flat Screen, 0.25mm, 1600x1280 US$ 280

ViewSonic P-70 f, 17", Perfect Flat Screen, 0.24mm, 1600x1200 "Dualtone"US$ 280

ViewSonic E-90, 19", 0.23mm horizontal, 0.14mm vertikal, 1600x1200 US$ 280

ViewSonic G-90 f, 19", Perfect Flat Screen, 0.25mm, 1600x1200 US$ 435

ViewSonic P-90 f, 19", Perfect Flat Screen, 0.24mm, 1920x1440 "Dualtone"US$ 485

ViewSonic G-810, 21", 0.25mm, 1600x1280 US$ 725

ViewSonic P-225 f, 22", Perfect Flat Screen, 0.25mm, 2048x1536, BNC) US$ 925

ViewSonic LCD 15" VE-155, 1024x768 US$ 435

ViewSonic LCD 15" VE-510+, 1024x768, SPEAKER "Dualtone" US$ 465

ViewSonic LCD 17" VE-700, 1280x1024 "Dualtone" US$ 775

LCD:Acer FP-555 15" US$ 375

Acer FP-581 15" Ivory US$ 440

Acer FP-581 15" Silver US$ 470

Acer FP-751 17" US$ 685

AOC LM-500 15" US$ 380

Compaq TFT 5015 15" US$ 485

GrandView LP-130A 13.3" US$ 660

GrandView 150TXA 15" Touch Screen US$ 1,140

GrandView 150TXA 15" US$ 895

GrandView LP-150A 15" US$ 905

GrandView 181TUA 18.1" US$ 1,980

GTC BM 568 15" OSD, 0.297mm, 1024x768, SPEAKER US$ 380

GTC BM 780 17" OSD, 0.264mm, 1280x1024, SPEAKER US$ 595

IBM T540 15" Black US$ 485

LG 575MS 15" US$ 670

LG 815MS 18" US$ 2,010

MAG AY565 15” 0.279mm,1024x768 @ 75Hz,OSD, Speakers US$ 460

MiTAC 15RX-TA, 15" US$ 610

MiTAC 15AX-TA, 15" US$ 635

MiTAC 18NE-TC, 18" US$ 1,460

NEC 1530V, 15" US$ 420

Philips 140S, 14" US$ 420

Philips 150B-1C, 15" US$ 475

Philips 150B-2B, 15" US$ 585

Philips 150P-1L, 15" US$ 610

Philips 150P-2E, 15" US$ 635

Philips 150P-2M, 15" US$ 655

Philips 150X, 15" US$ 680

Philips 170B, 17" US$ 1,160

Philips 180P, 18,1" US$ 1,495

PROLINK VL-15/F, 15" US$ 380

Samsung SyncMaster 15" SS-560VTFT US$ 495

Samsung SyncMaster 15" SS-570STFT US$ 660

Samsung SyncMaster 17" SS-770 US$ 1,050

Samsung SyncMaster 15" SS-150MP US$ 1,020

Samsung SyncMaster 17" SS-171MP US$ 1,050

Samsung SyncMaster 24" SS-240T US$ 6,000

Sony LCD Monitor 15.1", SDM-M51 US$ 555

Sony LCD Monitor 15", SDM-N50 US$ 640

Sony LCD Monitor 18.1", SDM-M81 US$ 1,340

Sony SDM-M51 15" US$ 545

Sony SDM-N50 15" US$ 640

Sony SDM-M81 18" US$ 1,330

Sony SDM-N80 18" US$ 1,750

ViewSonic VE-150, 15" US$ 480

MODEMMicronet SP 3000E EXTERNAL 56KBPS US$ 70

Acer AME-MA00 56K Ext US$ 50

Acer AME-RA56 V.90 Ext. RS-232 US$ 105

ACORP Fax Modem 56K V.90 + Voice US$ 45

ACORP Fax Modem 56K V.90 USB US$ 40

Conexant Modem Internal 56 KBps US$ 15

Conexant Modem Eksternal 56 KBps US$ 35

EPoX USB Modem Ext. 56K Voice US$ 62

EPoX Int. 56K Voice US$ 60

EPoX Ext. 56K Voice US$ 28

EPoX Modem Riser Card US$ 22

Excel Modem USB Web 56 K US$ 30

Iwill Modem Riser Card US$ 22

Practical 56K Int. Voice V.90 Lucent US$ 20

Prolink 56 Ext Tornado US$ 42

Prolink 56 Ext US$ 48

Prolink 56 Int PCI SW US$ 15

Prolink 56 Int PCI HW US$ 24

Page 152: 10-2002

DATA PRIBADI (Pilih dengan tanda ! & isi dengan huruf kapital )

Saya ingin berlanganan majalah CHIP sebanyak:

!6 Edisi Disk 5% *Rp.186.960,- BBoonnuuss :: CHIP CD-Case + Ballpoint!12 Edisi Disk 10% *Rp.354.240,- BBoonnuuss :: ! CHIP-Backpack u/ laptop atau ! Jaket CHIP (pilih salah satu)*) Untuk luar Jabotabek tambah ongkos kirim

NNaammaa LLeennggkkaapp:: ______________________________________________________________________AAllaammaatt : ___________________________________________________________________________

_____________________________________________________KKooddee PPooss: ______________TTeelleeppoonn : ___________________ FFaaxx :: ___________________ HHaannddpphhoonnee :: _____________________ EE-mmaaiill _______________________________________MMuullaaii bbeerrllaannggggaannaann EEddiissii ::__________________

FORM PEMBAYARAN (pilih dengan tanda !)

! Saya telah mentransfer uang ke Bank BCA Gajah Mada Jakarta, A/C : 012-393540.1 a.n. : PT Elex Media Komputindo

CCaarraa PPeemmbbaayyaarraann:: ! Kartu Kredit ! TransferJJeenniiss KKaarrttuu KKrreeddiitt: ! MasterCard ! VISA ! BCA CardNNaammaa BBaannkk: __________________________________________NNoo.. KKaarrttuu: __________/__________/___________/__________/aa..nn.. KKaarrttuu: ___________________________________________EExxpp.. DDaattee: ________________(bulan)________________ (tahun)

UUssiiaa: ! 15-20 ! 21-25 ! 26-30 ! diatas 40

PPeennddiiddiikkaann tteerrttiinnggggii: ! Universitas ! D3/Politeknik! SMU

PPeekkeerrjjaaaann: ! Wiraswasta ! Karyawan ! Pelajar

NNaammaa PPeerruussaahhaaaann//SSeekkoollaahh: ________________________________

IInndduussttrrii: ! IT ! Manufaktur ! Keuangan ! Jasa! Kesehatan ! Engineering ! Lainnya ___________

PPeenngghhaassiillaann bbuullaannaann: Rp__________________________________

Penggunaan komputer:Anda memiliki PC? ! Ya ! TidakAnda memiliki notebook? ! Ya ! TidakAnda memiliki ponsel? ! Ya ! TidakAnda memiliki PDA? ! Ya ! Tidak

Akses Intenet di:! Rumah ! Kantor ! Sekolah ! Warnet

Kemampuan IT: ! Pemula ! Semi IT-Profesional ! IT-Profesional

Pilih produk yang rencananyaakan Anda beli dalam 6 bulan ini:

!Sistem PC ! Monitor!Printer ! Scanner!Speaker ! Sound card! LAN card ! Graphic card!Keyboard ! Mouse!Modem ! CD-ROM drive!DVD drive ! CD-RW drive!Ponsel ! PDA!Notebook ! UPS system! Lainnya, sebutkan:__________________________

Perhatian: " FORMULIR TANPA TANDA TANGAN DAN TIDAK LENGKAP TIDAK AKAN DIPROSES "Kirim formulir ini dengan bukti transfer/copy credit card Anda melalui fax atau e-mail ke Ibu Desy Yohandari, PT. Elex Media Komputindo (Kelompok Kompas Gramedia), Jl. Palmerah Selatan No. 22 lt. 6, Jakarta 10270 Telp: (021) 536 96532, (021) 5483008 Ext. 3330, Fax. (021) 5326219, 53699066, E-mail: [email protected]*CHIP tidak melayani keluhan dan masalah terhadap perusahaan/agen tertentu yang juga memberikan layanan langganan.*

Ya, Saya ingin menjadi

pelanggan Majalah CHIP

Tanggal : __________________

Tanda tangan: _____________

KETERANGAN UMUM

##

Gu

nti

ng

dis

ini!

Gu

nti

ng

dis

ini!

Page 153: 10-2002

Lipat bagian ini ke dalam Lipat bagian ini ke dalam dan olesi dengan lem

Lipatbagian ini ke dalam dan olesi dengan lem!

!

COMPUTER & COMMUNICATION 10/2002

Sam

pul C

HIP

-CD

33G

un

tin

g, l

ipat

, dan

lem

den

gan

rap

i. H

arap

tel

iti m

engi

kuti

pet

un

juk

yan

g te

rsed

ia.

33Tu

ngg

u h

ingg

a le

m a

tau

per

ekat

agak

ker

ing

seb

elu

m m

elip

atsa

mp

ul.

33H

ati-

hat

i: Ke

sala

han

dal

am m

engg

un

tin

g d

an m

elip

atb

isa

men

gaki

bat

kan

sa

mp

ul C

HIP

-CD

tid

ak b

isa

dig

un

akan

!

Software, Encoder, Update & Patch

Microsoft Top UpdatesRilis terbaru dari Microsoft:Windows Media Player 9 Series Beta,Windows Media Encoder 9, dan Windows XP Service Pack 1.

Movie of The Month & CD Interaktif

Reign Of Fire:SpesialBuena Vista International, eksklusif menghadirkan beragamreference photos, behind the scenes, video game preview, trailer,TV-spot, Sci-Fi Reel, dan masih banyak lagi.

ShareIt - Element 5 Presents

Isidor Award SoftwareSembilan software dengan beragam kategori, peraih Isidor-Awardtahun ini, sebuah kontes yang diselenggarakan oleh distributorshareware ShareIt dari perusahaan Element 5.

XP Themes

Audio Encoder

Top Indoware

Software PDA

Personalisasi desktopWindows XP Anda!

Dukungan untukediting audio

Tujuh softwarelokal unggulan

E-mail, Internetdan komunikasi

Highlights

Magic Secure 3.0Netscape 7.0

Oxygen Phone-Manager II for Nokia

CHIP-INTERAKTIFCCHHIIPP TTeesstt-CCeenntteerr- Data hasil uji CHIP Test-CenterCCHHIIPP TTiipp- Sintaks dan list program makroMMOOVVIIEE OOFF TTHHEE MMOONNTTHHRReeiiggnn OOff FFiirree- Behind The Scenes- Credit Title- Reference Photos- Sci-Fi Reel- Trailer- TV-spot- Video Game Preview- Web LinksCCHHIIPP-DDiiggiittaall - PDF: CHIP 09/2002CCHHIIPP-SSeerrvviiccee- Adobe Acrobat Reader 3.01 (Win 3.x)- Adobe Acrobat Reader 5.0 (Win 95/98)- CHIPPY-Screensaver- DirectX 8.1 for Windows 98 / Me- DirectX Media 6.0- Quick Time 3.0 & 6.0- Tweak UI- Video For Windows 1.1e - WinZip 6.3 for Windows 3.x - WinZip for Windows (32-bit) ver. 8.0

GAMETToopp GGaammee- Trailer: MAFIA

ONLINEBBrroowwsseerr- Netscape 7.0 - FinalOOnnlliinnee TToooollss- Complete Internet Cleanup Pro 1.0- ReGet Deluxe 3.1- Ticker My Mail

PROGRAMIInnddoowwaarree- Bil-War 0.28 Beta (Billing Warnet)- KoTo 2.1 Lite- Microbrain Winbook- New Dominoes 1.1- Pelanggan 0.5 Beta- Search Companion Customizer Demo 1.0- Windows Shell XP PatchMMuullttiimmeeddiiaa- EasyPicture 4.2.0- Media Jukebox 8.0- Microsoft Producer 1.1- Musicmatch Jukebox 7.2- Music Wizard 6.0.1 Professional- MuzicMan 4.1 Build 810UUttiilliittyy- Ashampoo UnInstaller Suite 1.31 (se)- File Protector 2001 Special Edition 2.05b- Falz und Lochmarken - Assistent für Word

- MagicSecure 3.0- Nero Burning ROM 5.5.9.9 - Slice-n-Save 1.07- SpyBot 1.0- Sure Delete 5.1.0- Windows Commander 5.10 (32 bit) UUppddaatteessAAnnttiivviirruuss- Kaspersky Anti-Virus Update- Norton Anti Virus 2002 Update- McAfee Antivirus Update: DAT & SDATMMiisscc..- Firmware update Lite-On Burner- Windows XP CD Burning Software Fix/Patch

SPESIALiikkoommeerrZZ - ee-bbuussiinneessss ssoolluuttiioonn- Company Profile & Overview- Simulation ProjectTToopp AAuuddiioo EEnnccooddeerr- BladeEnc 0.94.2- CDex 1.40- Lame 3.92- Thomson MP3Pro Audio Player]- Oggdrop IIssiiddoorr-AAwwaarrdd- Ad-Aware 5.83- DiaShow 3.6- Feurio 1.65- GARtrip 204d - Haushaltskassenbuch 5.0- Jana Server 2- Oxygen Phone Manager II for Nokia Phones 2.0 - Oxygen SMS ActiveX Control 2.5 for Nokia GSM phones- SolSuite 2002: Solitaire Card Games Suite 12.1MMiiccrroossoofftt UUppddaatteess- Windows Media Player 9 Series Beta (for Windows 98 SE, Me, 2000) - Windows Media Player 9 Series Beta (for Windows XP) - Windows Media Encoder 9- Windows XP Service Pack 1SSooffttwwaarree PPDDAA:: AApplliikkaassii ee-mmaaiill PPaallmm OOSS- Eudora Internet Suite 2.0 - iambic Mail 2.1 - IR Mail Receive 1.0 - Palm Mail Beta Stage 2.0- riteMail for Palm Handhelds 1.5 PPoocckkeettPPCC- IzyMail - WebMail Gateway Server 1.1.7 - OneMail Beta - Pop3Hot - eMail Transfer Agent 1.8 rev 1835 - RepEvMail 3.0- riteMail for Pocket PC 1.5 WWiinnddoowwss XXPP TThheemmeess- ResBuilder- Style XP 1.0- UxTheme Patch

Page 154: 10-2002

!

!

Lipat bagian ini ke dalamLipat bagian ini ke dalam

Lipatbagian ini ke dalamLipatbagian ini ke dalam

Gunting kertas ini untuk digunakansebagai sampul pada Jewel-Case.

Gunting kertas ini untuk digunakansebagai sampul pada Jewel-Case.

!

!

10/2002 COMPUTER & COMMUNICATION 10/2002

10/2

002

CHIP-INTERAKTIFCCHHIIPP TTeesstt-CCeenntteerr- Data hasil uji CHIP Test-CenterCCHHIIPP TTiipp- Sintaks dan list program makroMMOOVVIIEE OOFF TTHHEE MMOONNTTHHRReeiiggnn OOff FFiirree- Behind The Scenes- Credit Title- Reference Photos- Sci-Fi Reel- Trailer- TV-spot- Video Game Preview- Web LinksCCHHIIPP-DDiiggiittaall - PDF: CHIP 09/2002CCHHIIPP-SSeerrvviiccee- Adobe Acrobat Reader 3.01 (Win 3.x)- Adobe Acrobat Reader 5.0 (Win 95/98)- CHIPPY-Screensaver- DirectX 8.1 for Windows 98 / Me- DirectX Media 6.0- Quick Time 3.0 & 6.0- Tweak UI- Video For Windows 1.1e - WinZip 6.3 for Windows 3.x - WinZip for Windows (32-bit) ver. 8.0

GAMETToopp GGaammee- Trailer: MAFIA

ONLINEBBrroowwsseerr- Netscape 7.0 - FinalOOnnlliinnee TToooollss- Complete Internet Cleanup Pro 1.0- ReGet Deluxe 3.1- Ticker My Mail

PROGRAMIInnddoowwaarree- Bil-War 0.28 Beta (Billing Warnet)- KoTo 2.1 Lite- Microbrain Winbook- New Dominoes 1.1- Pelanggan 0.5 Beta- Search Companion Customizer Demo 1.0- Windows Shell XP PatchMMuullttiimmeeddiiaa- EasyPicture 4.2.0- Media Jukebox 8.0- Microsoft Producer 1.1- Musicmatch Jukebox 7.2- Music Wizard 6.0.1 Professional- MuzicMan 4.1 Build 810UUttiilliittyy- Ashampoo UnInstaller Suite 1.31 (se)- File Protector 2001 Special Edition 2.05b- Falz und Lochmarken - Assistent für Word

- MagicSecure 3.0- Nero Burning ROM 5.5.9.9 - Slice-n-Save 1.07- SpyBot 1.0- Sure Delete 5.1.0- Windows Commander 5.10 (32 bit) UUppddaatteessAAnnttiivviirruuss- Kaspersky Anti-Virus Update- Norton Anti Virus 2002 Update- McAfee Antivirus Update: DAT & SDATMMiisscc..- Firmware update Lite-On Burner- Windows XP CD Burning Software Fix/Patch

SPESIALiikkoommeerrZZ - ee-bbuussiinneessss ssoolluuttiioonn- Company Profile & Overview- Simulation ProjectTToopp AAuuddiioo EEnnccooddeerr- BladeEnc 0.94.2- CDex 1.40- Lame 3.92- Thomson MP3Pro Audio Player]- Oggdrop IIssiiddoorr-AAwwaarrdd- Ad-Aware 5.83- DiaShow 3.6- Feurio 1.65- GARtrip 204d - Haushaltskassenbuch 5.0- Jana Server 2- Oxygen Phone Manager II for Nokia Phones 2.0 - Oxygen SMS ActiveX Control 2.5 for Nokia GSM phones- SolSuite 2002: Solitaire Card Games Suite 12.1MMiiccrroossoofftt UUppddaatteess- Windows Media Player 9 Series Beta (for Windows 98 SE, Me, 2000) - Windows Media Player 9 Series Beta (for Windows XP) - Windows Media Encoder 9- Windows XP Service Pack 1SSooffttwwaarree PPDDAA:: AApplliikkaassii ee-mmaaiill PPaallmm OOSS- Eudora Internet Suite 2.0 - iambic Mail 2.1 - IR Mail Receive 1.0 - Palm Mail Beta Stage 2.0- riteMail for Palm Handhelds 1.5 PPoocckkeettPPCC- IzyMail - WebMail Gateway Server 1.1.7 - OneMail Beta - Pop3Hot - eMail Transfer Agent 1.8 rev 1835 - RepEvMail 3.0- riteMail for Pocket PC 1.5 WWiinnddoowwss XXPP TThheemmeess- ResBuilder- Style XP 1.0- UxTheme Patch

XP Themes

Audio Encoder

Top Indoware

Software PDA

Personalisasi desktopWindows XP Anda!

Dukungan untukediting audio

Tujuh softwarelokal unggulan

E-mail, Internetdan komunikasi

Highlights

Magic Secure 3.0Netscape 7.0

Oxygen Phone-Manager II for Nokia

Software, Encoder, Update & Patch

Microsoft Top UpdatesRilis terbaru dari Microsoft:Windows Media Player 9 Series Beta,Windows Media Encoder 9, dan Windows XP Service Pack 1.

Movie of The Month & CD Interaktif

Reign Of Fire:SpesialBuena Vista International, eksklusif menghadirkan beragamreference photos, behind the scenes, video game preview, trailer,TV-spot, Sci-Fi Reel, dan masih banyak lagi.

ShareIt - Element 5 Presents

Isidor Award SoftwareSembilan software dengan beragam kategori, peraih Isidor-Awardtahun ini, sebuah kontes yang diselenggarakan oleh distributorshareware ShareIt dari perusahaan Element 5.