03. bimbingan dan penyuluhan

10
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) PEKALONGAN Jalan Kusuma Bangsa No. 9 Pekalongan. Telp. (0285) 412573 SILABUS Perguruan Tinggi : STAIN Pekalongan Jurusan/Program Studi : Tarbiyah/PAI S. 1 Matakuliah : Bimbingan dan Penyuluhan Kode : STI 201 SKS : Tiga (3) SKS Komponen Matakuliah : MKB Semester : Lima (V) Dosen : Nadhifatuz Zulfa, M.Pd Diskripsi Mata Kuliah______________________________________________________________________ Mata kuliah ini mengkaji tentang urgensi, fungsi, asas serta pendekatandan metode bimbingan dan konseling. Pembahasan mata kuliah ini meliputi; Pengertian bimbingan dan konseling, Sejarah bimbingan dan konseling, Urgensi bimbingan dan konseling dalam Proses Pendidikan, Tanggung Jawab dan Kualifikasi konselor, Pelaksana Bimbingan dan Konseling di sekolah, Pendekatan, Metode dan Teknik dalam Bimbingan dan Konseling, Prinsip dan Asas-asas Bimbingan dan Konseling, Bimbingan Kelompok, Konseling Kelompok, Konseling Individu dan Bimbingan Karier. Kompetensi Mata Kuliah__________________________________________________________________ Mahasiswa dapat menerapkan teknik-teknik bimbingan dan konseling dalam bidang pendidikan.

Upload: nadhifatuz-zulfa

Post on 08-Apr-2016

80 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIASEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI(STAIN) PEKALONGANJalan Kusuma Bangsa No. 9 Pekalongan. Telp. (0285) 412573

SILABUS

Perguruan Tinggi : STAIN Pekalongan Jurusan/Program Studi : Tarbiyah/PAI S. 1Matakuliah : Bimbingan dan PenyuluhanKode : STI 201SKS : Tiga (3) SKS

Komponen Matakuliah : MKB Semester : Lima (V)Dosen : Nadhifatuz Zulfa, M.Pd

Diskripsi Mata Kuliah _________________________________________________________

Mata kuliah ini mengkaji tentang urgensi, fungsi, asas serta pendekatandan metode

bimbingan dan konseling. Pembahasan mata kuliah ini meliputi; Pengertian bimbingan

dan konseling, Sejarah bimbingan dan konseling, Urgensi bimbingan dan konseling

dalam Proses Pendidikan, Tanggung Jawab dan Kualifikasi konselor, Pelaksana

Bimbingan dan Konseling di sekolah, Pendekatan, Metode dan Teknik dalam

Bimbingan dan Konseling, Prinsip dan Asas-asas Bimbingan dan Konseling, Bimbingan

Kelompok, Konseling Kelompok, Konseling Individu dan Bimbingan Karier.

Kompetensi Mata Kuliah_______________________________________________________

Mahasiswa dapat menerapkan teknik-teknik bimbingan dan konseling dalam bidang

pendidikan.

Analisis Indikator_____________________________________________________________

Skema Hubungan Antar Kompetensi Dasar

Sumber Bahan________________________________________________________________A. Textbook

Hallen A., Bimbingan dan Konseling Dalam Islam, Jakarta : Ciputat Pers, 2002.

Priyanto dan Ernawati, Dasar-dasar Bimbingan dan Konseling, Jakarta : Rineka Cipta, 1999.

Mu’awanah, E. dan Hidayah, R. 2009. Bimbingan dan Konseling Islami di Sekolah Dasar. Jakarta: Bumi Aksara

KM

8 109

76

1

5

4

2

3

B. Acuan/Referensi

Bimo Walgito, Bimbingan dan Penyuluhan di Sekolah, Yogyakarta : Andi Ofset, 1995.

Hamdani Bakran Adz-Dzaky, Psikoterapi dan Konseling Islam, Yogyakarta : Pustaka Baru, 2001.

Kahairul Umam dan Achyar Aminudin, Bimbingan dan Penyuluhan, Bandung : Pustaka Setia, 1998.

W.S. Winkel, Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan, Jakarta : Gramedia, 1997.

Konselingindonesia.com

Penilaian____________________________________________________________________

No. Jenis Tagihan Bobot (%)1. Partisipasi 5 %2. Kehadiran 10 %3. Presentasi dan Diskusi 20 %4. Tugas-tugas (sisipan) 10 %5. Ujian Tengah Semester 25 %6. Ujian Akhir Semester 30 %7. Jumlah 100 %

Kegiatan Perkuliahan_______________________________________________________________________________________________________

Tatap Muka

KeKompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengalaman Belajar

Penilaian Sumber Bahan Jenis

TagihanBentuk

Instrumen1 Pengenalan materi

dan kontrak belajar1. Dapat memahami silabus

selama satu semester 2. Pembagian kelompok3. Memahami tugas-tugas

yang harus dilakukan

1. Pendahuluan & kontrak belajar

2. Penjelasan silabus mata kuliah

1. Menyimak penjelasan silabus

2. Membuat kontrak belajar

3. Pembagian kelompok

Silabus, LCD-PC

2. Mengidentifikasi

pengertian

bimbingan dan

konseling.

1. Mendiskripsikan

pengertian bimbingan dan

konseling.

2. Mendiskripsikan ruang

lingkup bimbingan dan

konseling.

Pengertian bimbingan dan konseling.(kel.1)

Membandingkan

berbagai pendapat

tentang bimbingan dan

konseling.

Kuis Jawaban

Singkat

Portofolio

Umar dan

Sartono Bab I

Tugas individu (sisipan): mencari ayat al Qur’an yang berkaitan dengan bimbingan dan konseling

3. Mengidentifikasi

sejarah bimbingan dan

konseling.

1. Mendiskripsikan

sejarah bimbingan dan

konseling.

Sejarah bimbingan dan konseling. (kel.2)

Menelaah latar belakang

munculnya bimbingan

dan konseling.

Tugas Portofolio Priyanto Bab

III

Tugas individu (sisipan): mencari contoh bimbingan dan konseling zaman Rasulullah SAW, sahabat, tabiin (pilih salah satu)

4. Mengidentifikasi

urgensi bimbingan dan

konseling dalam

pendidikan.

1. Mendiskripsikan

kedudukan BK dalam

pendidikan.

2. Mendiskripsikan peran

BK dalam pendidikan.

3. Mendiskripsikan fungsi

Urgensi Bimbingan dan Konseling dalam proses Pendidikan.(kel.3)

Menelaah urgensi BK

dalam Pendidikan.

Tugas Portofolio Hallen Bab

III & 4

BK dalam pendidikan.

Tugas individu (sisipan): menjawab pertanyaan “Bagaimana jika dalam sistem pendidikan tidak ada bimbingan dan konseling?”

5. Mengidentifikasikan

tanggung jawab dan

kualifikasi konselor.

1. Mendiskripsikan

tanggung jawab

konselor.

2. Mendiskripsikan

kualifikasi konselor.

3. Mendiskripsikan

pembimbing di sekolah.

Tanggung jawab dan Kualifikasi Konselor.(kel.4)

Menelaaah tanggung

jawab dan kualifikasi

konselor.

Tugas Portofolio Umar dan

Sartono Bab

III, Bimo

Walgito Bab

II

Tugas individu (sisipan): menjawab pertanyaan “apakah anda telah memenuhi kriteria sebagai seorang guru BK/konselor?”

6. Mengidentifikasi

pelaksanaan

Bimbingan dan

Konseling di sekolah.

1. Mendiskripsikan

model-model dan pola-

pola dasar pelaksana

bimbingan.

2. Mendiskripsikan

Bidang-bidang BK di

sekolah.

3. Mendiskripsikan

layanan BK.

Pelaksanaan BK di sekolah.(kel.5)

Menelaah dan

mengamati pelaksanaan

BK di sekolah.

Tugas Portofolio Winkel Bab

3, Hallen Bab

6, Bimo

Walgito Bab

II

7. TUGAS MID SEMESTER: lakukan wawancara dengan guru BK di salah satu institusi pendidikan mengenai pelaksanaan bimbingan dan konseling di sekolah tersebut!

8. Mengidentifikasi

pendekatan Bimbingan

dan Konseling di

sekolah.

1. Mendiskripsikan

pendekatan yang

digunakan dalam BK.

2. Mendiskripsikan

Pendekatan Metode dan Teknik dalam BK. (kel.6)

Merumuskan

pendekatan, metode dan

teknik dalam BK.

Tugas Portofolio Umar &

Sartono Bab

VII dan

Priyatno Bab

Metode yang digunakan

dalam BK.

3. Mendiskripsikan

Teknik yang digunakan

dalam BK.

VII

Tugas individu (sisipan): menemukan sebuah masalah siswa di sekolah, serta pendekatan konseling yang tepat untuk menyelesaikan permasalahan

tersebut

9. Mengidentifikasi

prinsip dan asas

Bimbingan dan

Konseling.

1. Mendiskripsikan prinsip

BK.

2. Mendiskripsikan asas

BK.

Prinsip dan Asas BK(kel.7)

Membedakan Prinsip dan

Asas BK

Tugas Portofolio Hallen Bab V

10. Mengidentifikasi

bimbingan kelompok.

1. Mendiskripsikan

dinamika kelompok.

2. Mendiskripsikan

Bimbingan Kelompok

di Instansi Pendidikan.

3. Mendiskripsikan

perencanaan program

bimbingan kelompok di

kelas.

Bimbingan Kelompok.(kel.8)

Mengamati dan

mempraktekkan

pelaksanaan bimbingan

kelompok.

Tugas Portofolio Winkel Bab

II, Priyatno

Bab VII

11. Tugas individu (sisipan): melaksanakan dan membuat laporan pelaksanaan bimbingan kelompok

12. Mengidentifikasi

konseling kelompok.

1. Mendiskripsikan

karakteristik konseling

kelompok.

Konseling Kelompok.(kel.9)

Menganalisis dan

mempraktekkan

konseling kelompok.

Tugas Portofolio Winkel Bab

12 &

Priyatno Bab

VII

2. Mengidentifikasi

syarat-syarat konseling

kelompok.

3. Mengenalkan proses

konseling kelompok.

13. Tugas individu (sisipan): membuat laporan pelaksanaan konseling kelompok

14. Mengidentifikasi

konseling Individu

1. Mendiskripsikan tahap-

tahap konseling

individu

2. Mengenalkan proses

konseling individu

Konseling individu (kel.10)

Menganalisis dan

mempraktekkan

konseling individu.

Tugas Portofolio

Tugas individu (sisipan): membuat laporan pelaksanaan konseling individu

15. Mengidentifikasi

bimbingan karier.

1. Mendiskripsikan

bimbingan karier dan

pendidikan karier.

2. Mendiskripsikan

layanan bimbingan

karier.

3. Mendiskripsikan

bimbingan karier secara

kelompok.

Bimbingan karier.(kel.11)

Mengamati dan

mangaplikasikan

bimbingan karier.

Tugas Portofolio Winkel bab

14

16. Ujian Akhir Semester Gasal