warta jemaat - rehobot.org · dalam alkitab kita menemukan tokoh-tokoh yang berani bertindak...

28
www.rehobot.org email: [email protected] Warta Jemaat Minggu, 30 September 2018 EDISI 951 Kalau orang Kristen hanya diajar untuk percaya kepada Tuhan, tetapi tidak diajar bagaimana dipercayai oleh Tuhan, maka ia tidak pernah menjadi orang yang berkenan kepada Tuhan. Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Upload: duongtruc

Post on 07-Mar-2019

236 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

www.rehobot.org emai l : se [email protected]

WartaJemaatMinggu, 30 September 2018 E D I S I 9 5 1

Kalau orang Kristen hanya diajar untuk percaya kepada Tuhan, tetapi tidak diajar bagaimana dipercayai oleh Tuhan, maka ia tidak pernah menjadi orang yang berkenan kepada Tuhan.

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

KELAPA GADINGGraha RehobotGading Kirana Blok A10 No. 1-2, Kelapa Gading, Jakarta 14240Telepon: 021 4584 2381Fax: 021 4584 2380Email: [email protected]

OPERASIONAL PUSATBCA PIK

8650-34-555-1GSKI/Gereja Suara Kebenaran Injil

DIAKONIABCA PIK

8650-67-555-1GSKI/Gereja Suara Kebenaran Injil

VISIMembangun Keluarga Kerajaan Surga

Dalam Kebenaran.

MISIMengajarkan Firman Tuhan berlandaskan kaidah-kaidah hermeneutik dan eksegesis serta kesediaan meninggalkan percintaan

dunia demi mencapai kesucian hidup, fokus pada langit baru dan bumi baru serta hidup bertanggung jawab memaksimalkan potensi hanya demi kepentingan Kerajaan Surga.

Menjadikan gereja sebagai sekolah Alkitab yang mendidik semua jemaat menjadi

pelayan Tuhan segenap hidup tanpa batas.

www.rehobot.org

PEMBANGUNANBCA PIK

8650-89-555-1GSKI/Gereja Suara Kebenaran Injil

MISIBCA PIK

8650-45-555-1GSKI/Gereja Suara Kebenaran Injil

PERDATAMJl. Pengadegan Utara Raya No.29, Pancoran, Jakarta SelatanTelepon: 021 7945 615, 021 7919 2660Fax: 021 7919 2680

TAMAN HARAPAN BARUPerumahan Taman Harapan Baru Blok P2 No. 17, Bekasi BaratTelepon: 021 8871 803

CITICONMenara Citicon Lt.22,Jl. S. Parman Kav.72 – Slipi, Jakarta Barat 11410

GAJAH MADAGajah Mada Tower Lt. 15, Jl. Gajah Mada No. 19-26, Jakarta Pusat

KEBON JERUKGedung Sastra Graha Citibank Lt. 3A, Jl. Raya Pejuangan 21, Kebon Jeruk, Jakarta BaratTelepon: 021 5367 1005, 021 5367 0425

PLUITPerwata Tower Lt. 17, Kompleks CBD Pluit,Jl. Raya Pluit Selatan No. 1, Pluit, Jakarta 14440

MAL ARTHA GADINGFunction Hall MAGMal Artha Gading Lt. 5,Jl. Artha Gading Selatan No. 1Kelapa Gading, Jakarta Utara

PANTAI INDAH KAPUKTaman Grisenda Blok E2/23 Pantai Indah Kapuk, Jakarta UtaraTelepon: 021 2251 2993

S E K R E TA R IAT P U S AT

S E K R E TA R IAT W I L AYA H

N O R E K E N I N G BA N K ATA S NA M A G S K I / G E R E JA S UA R A K E B E NA R A N I N J I L

2

Terhitung

Minggu, 07 Oktober 2018 Pkl. 09.30 WIB

Ibadah Rehobot Pluit akan berlokasi di:

SHOWROOM NISSAN - DATSUN PLUIT Lt. 3Jl. Pluit Selatan Raya No. 8A

Penjaringan, Jakar ta Utara 14440

PERPINDAHAN WILAYAH PLUIT

Scan untuk peta

Untuk informasi: 021 4584 2381

3

HUBUNGI KAMI

BAGI JEMAAT YANG MEMBUTUHKAN PELAYANAN DAPAT MENGHUBUNGI GEMBALA WILAYAH SETEMPAT

PERDATAMPd t . F E R RY K E I N T J E M , S . T h .0822 2000 2052

CITICON PAGIPd t . D r. A N D R E A S A G U S0877 8057 0970

PLUITPd m . M A R K P. E L IA S A P U T R A , S . K o m . , M . M . , M . T h .0815 1033 7722

GAJAH MADAPd p . DA N I E L A PAU W0812 905 1118

KELAPA GADING / MAL ARTHA GADINGPd m . KOR N E L I S K IONG , S.E.0812 1202 0203

PANTAI INDAH KAPUKPd m . I r. W I G N YO TA N T O, M . M . , M . T h .0812 8807 0264

TAMAN HARAPAN BARUPd t . R I KO S I L A E N , M . T h .0878 7811 8855

KEBON JERUK + CITICONP d t . T I M O T I U S TA N , M . T h .0812 1333 9739

4

J A D W A L K H O T B A H T E N G A H M I N G G U

Pdt. Dr. ERASTUS SABDONO

No. Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Tema

1 Gajah Mada Suara KebenaranS E L A S A02 Oktober 2018Pkl. 19.00

-

2 Mal Artha Gading

Pendalaman Alkitab

J U M A T05 Oktober 2018Pkl. 18.30

DOKTRIN KESELAMATAN DALAM KITAB ROMA DAN IMPLEMENTASINYA

3 Mal Artha Gading Doa Malam

J U M A T05 Oktober 2018Pkl. 20.30

-

5

G E M BA L A S I DA N G : Pd t . D r. E R A S T U S S A B D O N OSURAT GEMBALA

Saudaraku,Dalam setiap masa Tuhan memiliki rencana dan semua rencana-Nya pasti mengarah pada dibangunnya Kerajaan Surga di mana Tuhan Yesus menjadi Rajanya. Dalam melaksanakan rencana-Nya tersebut Tuhan memakai orang-orang yang dapat dipercayai-Nya. Tentu orang-orang yang dipercayai Tuhan adalah orang-orang yang memenuhi kualifikasi sebagai alat dalam tangan Tuhan untuk melaksanakan kehendak dan rencana-Nya. Mereka bukan orang sembarangan seperti kebanyakan orang. Siapakah orang yang berkualifikasi demikian ini? Mereka adalah pribadi-pribadi yang memiliki kesediaan untuk meninggalkan kepentingan sendiri dan mempertaruhkan hidup untuk kepentingan Tuhan secara penuh.

Dalam Alkitab kita menemukan tokoh-tokoh yang berani bertindak demikian; seperti Abraham, Daud, Daniel, Maria, Yusuf, Petrus, Paulus dan lain sebagainya. Mereka adalah orang-orang yang sudah selesai dengan dirinya sendiri. Tentu Pribadi paling mengagumkan yang menggenapi rencana Bapa adalah Tuhan Yesus Kristus sendiri. Orang yang dipercayai oleh Tuhan adalah orang yang mana Tuhan berkenan melibatkannya untuk ikut mengambil bagian dalam pekerjaan-Nya, yaitu menyelamatkan jiwa-jiwa. Kepercayaan Tuhan kepada masing-masing orang berbeda-beda, tetapi pada intinya mereka ikut serta dalam penyelamatan jiwa-jiwa.

Saudaraku,Kalau orang Kristen hanya diajar untuk percaya kepada Tuhan, tetapi tidak diajar

bagaimana dipercayai oleh Tuhan, maka ia tidak pernah menjadi orang yang berkenan kepada Tuhan. Ia akan tetap menjadi orang Kristen yang tidak dewasa alias orang Kristen yang kanak-kanak. Ini adalah orang Kristen yang hanya meminta, meminta dan meminta, tetapi tidak menjadi orang Kristen yang memberi atau berkorban bagi Tuhan.

Hubungan yang terjalin hanya sebatas hubungan antara peminta dan obyek yang dimintai; antara si pemberi dan si penerima. Memang tidak keliru, kalau hal ini terjadi dalam kehidupan anak-anak Tuhan yang belum dewasa. Ini adalah konsep agama-agama pada umumnya. Itulah sebabnya doa sering dimengerti sebagai meminta. Berdoalah artinya mintalah. Padahal berdoa artinya berdialog dengan Tuhan. Jadi berdoa bukan hanya meminta, tetapi berinteraksi, suatu hubungan timbal balik.

Sama seperti hubungan orang tua dan anak, kalau anak-anak belum dewasa, hubungannya dengan orang tua adalah hubungan antara si pemberi, yaitu orang tua dan si penerima, yaitu anak. Tetapi kalau anak sudah dewasa hubungan tersebut berubah. Menjadi hubungan sahabat yang diwarnai hubungan timbal balik. Anak-anak yang sudah dewasa adalah anak-anak yang sudah bisa diajak berbicara mengenai beban dan persoalan orang tua. Anak-anak dipercayai orang tua untuk dapat memikul beban orang tua. Anak-anak diajak sepenanggungan dengan orang tua. Sekarang anak-anak sudah dapat menjadi sahabat bagi orang tuanya.

6

Saudaraku,Yang menjadi pertanyaan penting hari ini adalah apakah kita sudah berstatus sebagai sahabat bagi Tuhan? Menjadi anak-anak Tuhan yang sudah diajak sepenanggungan dengan Tuhan, memikul beban yang dipikul Tuhan? Itulah salib yang dimaksud oleh Tuhan Yesus (Mat. 10:38). Kita harus belajar dari Paulus, hamba Tuhan yang luar biasa. Dalam hidupnya, ia telah menjadi orang yang dapat dipercayai oleh Tuhan, sehingga Tuhan memberikan kepercayaan yang besar dalam pelayanan pekerjaan Tuhan. Dalam tulisannya ia berkata: Demikianlah hendaknya orang memandang kami: sebagai hamba-hamba Kristus, yang kepadanya dipercayakan rahasia Allah. Yang akhirnya dituntut dari pelayan-pelayan yang demikian ialah, bahwa mereka ternyata dapat dipercayai (1Kor. 4:1-2).

Semua orang percaya adalah pelayan-pelayan Kristus. Bukan hanya aktivis dan pendeta yang dapat disebut sebagai pelayan-pelayan Kristus. Kita semua telah dibeli Tuhan dengan darah-Nya dan harganya telah lunas dibayar. Bahwa hidup kita bukan milik kita sendiri, tetapi milik Tuhan (1Kor. 6:19-20). Oleh sebab itu hidup kita ini harus digunakan untuk melayani Tuhan. Kalau seseorang tidak menjadi pelayan Tuhan berarti menjadi pelayan setan. Oleh sebab itu semua orang yang telah diselamatkan harus melayani Tuhan.

Dalam sejarah Alkitab, selalu saja dapat kita jumpai orang-orang yang dipilih Tuhan untuk menggenapi rencana-Nya. Orang-orang itu sebenarnya pada mulanya adalah orang-orang biasa, tetapi melalui proses dalam kehidupan ini, mereka menjadi orang-orang yang luar biasa dan memiliki prestasi yang hebat sebagai orang-orang kepercayaan Tuhan. Jadi

tidak ada alasan bagi kita untuk berkata, tidak bisa. Memang setiap kita adalah unik, tapi setiap kita bisa menjadi orang kepercayaan Tuhan. Masalahnya, apakah kita bersedia? Tuhan mencari orang-orang yang dapat dipercayai untuk menggenapi rencana-Nya. Untuk ini Tuhan memilih orang-orang yang bisa dipercayai.

Saudaraku,Kita akan tiba di suatu level di mana hanya Dia satu-satunya yang kita percaya; dan sebaliknya, kita juga menjadi satu-satunya kekasih Tuhan. Dan pada level ini hati kita benar-benar tidak boleh terbagi. Jika kita mengatakan bahwa hanya Tuhan kekasih hidup, tapi sejujurnya ada kekasih lain, berarti kita berkhianat. Memasuki kehidupan menjadi kekasih Tuhan, kita harus berani melepaskan semua kesenangan hidup. Walau tentu kita harus melewati proses. Tapi kita harus benar-benar bergumul untuk bertumbuh dan mengerti apa artinya menjadikan Tuhan itu kekasih jiwa kita agar kita juga menjadi kekasih-Nya, orang kepercayaan-Nya.

Pernahkah Saudara membayangkan apa reaksi Tuhan ketika nanti kita bertemu muka dengan muka dengan-Nya? Sejatinya, kita harus mempersoalkannya sejak sekarang. Kita bisa berpura-pura di hadapan manusia, tapi kita tidak bisa berpura-pura di hadapan Tuhan. Jadi kita harus sungguh-sungguh memperkarakan apakah kita berkenan di hadapan Tuhan atau tidak. Jangan main-main dengan Allah yang hidup. Mumpung masih ada kesempatan, mari kita berubah! Jangan takut untuk berbeda dengan yg lain.

Teriring salam dan doa,Erastus Sabdono

7

Audio Suara Kebenaran dapat diakses melalui:

Channel Youtube Resmi Rehobot, Truth, Pdt. Dr. Erastus Sabdono dapat diakses melalui:

www.youtube.com/Truthid

www.truth.id/voice

Temukan podcast Truth Voice melalui Android atau iOS dengan mengetik Erastus Sabdono (*tanpa Pdt. Dr.)

Podcast

erastus_sabdono erastus.sabdono

8

Playlist Youtube Channel

Truth.idKunjungi Youtube Channel Truth.id untuk khotbah terbaru dengan kategori:

• English Subtitle

• Rehobot Music

• Youth Bible Series

• Pendalaman Alkitab

• Ibadah Khusus

• Suara Kebenaran

• Ibadah Raya

• Sunday Bible

Teaching

• Truth Seminar

9

PERTANYAAN

ANDA BERTANYAKAMIMENJAWAB

Shalom,

Saya sering mendengar Bapak berkotbah dengan mengatakan (maaf kata-katanya tidak sama persis tetapi kurang lebih begini artinya yang saya tangkap) bahwa dengan terpaksa Allah Bapa mengorbankan Anak-Nya yang sulung yaitu Yesus Kristus mati di atas kayu salib untuk menebus dosa umat manusia dimana pernyataan ini menggelitik logika saya karena :

1. Seperti kita ketahui dalam Perjanjian Lama Allah membenci pengorbanan anak yang dilakukan oleh bangsa-bangsa kafir.2. Mengapa bukan Allah Bapa sendiri yang mengorbankan diri-Nya tetapi malah Ia meminta Anak-Nya berkorban ?

Saya ingin sekali mendapat penjelasan berkenaan dengan ketidakmengertian saya dalam perkara ini, mohon penjelasan Bapak. Bila anak bungsu anda hendak dihukum mati karena melakukan kesalahan besar, apakah anda akan mengirim anak sulung anda untuk menggantikannya atau anda sendiri yang akan datang menggantkannya.

Terima kasih, Tuhan memberkati.

10

Setiap pertanyaan dapat di-email ke:

[email protected]

JAWABANShalom,

Dalam tatanan yang dimiliki oleh Allah, Allah tidak bisa sesukanya menghukum Iblis (yang adalah mahluk ciptaan) tanpa

menunjukkan bukti bahwa ia bersalah dengan membandingkannya dengan makhluk ciptaan lain yang taat. Oleh karena itu, Allah menciptakan manusia segambar dan serupa dengannya, yang

salah satu tujuannya adalah agar manusia (Adam) tersebut taat dan membuktikan Iblis bersalah. Namun, Adam gagal. Allah

melihat bahwa manusia tidak bisa mengalahkan Iblis, maka dari itu Ia mengutus Anak-Nya dan disamakan seperti makhluk ciptaan

(manusia) agar Iblis dapat dibuktikan bersalah. Apabila Allah Bapa sendiri yang turun tangan, maka:

1. Iblis dapat menuntut adanya ketidakadilan dalam pembuktian tersebut.

2. Tidak ada yang mengatur alam semesta ini sehingga tidak akan ada lagi kehidupan (mohon lihat kembali penjelasan tentang peran

Allah Bapa dalam Hierarki Tritunggal).

Di samping itu, perlu diketahui mengenai tatanan eksistensi Tritunggal bahwa Allah Bapa adalah Roh adanya (Yoh. 4:24). Sehingga dalam eksistensinya, Bapa tidak berinteraksi dengan

dunia fisik atau material secara langsung. Logos atau Allah Anaklah yang berinteraksi dengan dunia fisik, Allah Bapa tidak.

Hal ini terbukti dengan pernyataan dalam Yohanes 1:3 bahwa segala sesuatu diciptakan oleh Logos (bukan Bapa). Ini juga

diteguhkan dengan tulisan dari Yudaisme abad pertama bahwa tidak ada satu makhluk pun yang dapat bersentuhan dengan Allah Bapa yang Maha Tinggi selain Sang Logos itu sendiri. Sehingga dalam hal ini dapat kita simpulkan sebuah tatanan

bahwa Bapa adalah Pribadi yang transenden dan tidak bersentuhan dengan dunia fisik. Logos yang menjadi perpanjangan tangan Allah

Bapa untuk bersentuhan dengan dunia fisik. Itulah mengapa di saat karya penebusan, Allah Anak yang turun dan menjadi korban

tebusan. Karena Allah Anak lah yang dari awal bersentuhan dengan dunia fisik, bahkan menciptakan dengan tangan-Nya dalam otoritas

Bapa. Maka tidak heran dalam Yesaya 9:6 Yesus juga disebut sebagai Bapa yang kekal. Karena dari tangan-Nya lah berasal

segala ciptaan, Dia mewakili Bapa untuk mengerjakan penciptaan segala sesuatu. Dan dengan demikian, Ia juga berhak mewakili Bapa

menebus umat manusia dari Kerajaan Kegelapan.

Terima kasih, Tuhan memberkati.

11

I N F O R M A S I P E M B E R K ATA N N I K A H

Bagi jemaat yang hendak melaksanakan pemberkatan nikah dapat menghubungi Sekretariat Rehobot Ministry di wilayah masing-masing, di mana Saudara beribadah dengan memenuhi persyaratan sebagai berikut:

1. Salah satu calon mempelai adalah jemaat Rehobot Ministry dan sudah baptis selam.

2. Calon mempelai harus mengajukan permohonan paling lambat 6 (enam) bulan sebelumnya.

3. Mengisi dan melengkapi persyaratan administrasi (surat-surat untuk diteruskan ke Catatan Sipil).

4. Wajib mengikuti Kelas Bimbingan Pranikah di wilayah masing-masing.

5. Bersedia mengikuti pelayanan pasca pernikahan.

6. Surat pernyataan tidak keberatan dari orang tua di atas kertas bermaterai 6.000.

1. Bagi Bapak/ Ibu yang merasa mengetahui halangan atas pernikahan pasangan tersebut di bawah ini, harap mengutarakannya dalam bentuk surat tertulis.

2. Khusus pemberkatan nikah yang akan dilaksanakan pada hari Minggu, waktu dan pelaksanaannya disesuaikan dengan wilayah masing-masing.

Penting diperhatikan:

12

PA S A N G A N YA N G A K A N M E N I K A H

MARIO SHANDY & LINDA SIE

(Jemaat Mal Artha Gading)

S A B T U, 0 6 O K T O B E R 2 0 1 8 , P k l . 1 4 . 0 0 W I B

Di Ciputra World, Kuningan

SIHAAN DJUNAIDI & VIANY YULITA MOCHTAR

(Jemaat Mal Artha Gading)

S A B T U, 1 3 O K T O B E R 2 0 1 8 , P k l . 1 0 . 0 0 W I B

Di Gading Kirana, Kelapa Gading

Diberkati oleh: Pdt. Judika Sihaloho, M.Th.

HENGKY PHANTRA & SUSI

(Jemaat Gajah Mada)

S A B T U, 1 3 O K T O B E R 2 0 1 8 , P k l . 1 0 . 0 0 W I B

Di Gajah Mada

Diberkati oleh: Pdt. Timotius Tan, M.Th.

13

PERSEMBAHAN UNTUK RUMAH TUHAN

Persembahan dapat di sampaikan melalui rekening BCA 8650-98-111-2 an GSKI/Gereja Suara Kebenaran InjilInformasi lebih lanjut dapat menghubungi Gembala Wilayah masing-masing.

Tuhan memberkati.

23-Ags-18 TJOK SUHENDI - TITHE 532.000

23-Ags-18 MULIANA WIDJAJA 500.000

23-Ags-18 HELEN DAMAYANTHI S 2.800.000

24-Ags-18 AGNES TODING 700.000

24-Ags-18 PRELLY PATRISIA SE Perpuluhan Agustus 2018

1.231.500

24-Ags-18 RAYNALDO BUDIMAN W 420.000

24-Ags-18 NN 4.000.000

24-Ags-18 NN - TITHE AGUSTUS 2018 970.000

24-Ags-18 NN - PERPULUHAN KE 8 500.000

24-Ags-18 ROBERTO KUMAR 1.000.000

24-Ags-18 TETY KUSUMAWATI 520.000

24-Ags-18 NN 1.000.000

24-Ags-18 IRENE ANGELINE 450.000

24-Ags-18 LINDA SETYANI S - PK 500.003

25-Ags-18 TAN VIVI HERAWATI 1.000.000

25-Ags-18 LEDIANA 1.000.000

25-Ags-18 NN 200.000

25-Ags-18 LISA ALI 10.000.000

26-Ags-18 NOEL ROLANDO 500.000

26-Ags-18 ROBERT BUDI NYOMAN 250.000

26-Ags-18 YOHANES TENG 10.000.000

26-Ags-18 RICKO WIJAYA 5.000.000

26-Ags-18 DAVID HERBIJAKTO W 1.000.000

26-Ags-18 RIRIS ANGGREINI 1.700.000

26-Ags-18 HW 500.000

26-Ags-18 HENDRA S 100.000

26-Ags-18 RONY DOSONUGROHO 20.000.000

26-Ags-18 LIM TONY CHANDRA Jemaat Artha Gading

200.000

26-Ags-18 REGINALD VICTOR 500.000

26-Ags-18 ANTONIUS SOESANTO 1.000.000

26-Ags-18 ANGELINA 50.000

26-Ags-18 LAUNDRIX 1.150.717

26-Ags-18 BERTY N. 200.000

26-Ags-18 RIDWAN HARRIS 200.000

26-Ags-18 TERANG KURNIA - J.CITICON 2.000.000

26-Ags-18 IMELDA CAHYALI 300.000

26-Ags-18 NN 150.000

26-Ags-18 ANDREAS 100.000

26-Ags-18 HANDRI 350.000

26-Ags-18 JIMMY SETIAWAN 2.000.000

26-Ags-18 ANDREAS HIMAWAN 750.000

26-Ags-18 HELMINA PERDANI PERSEMBAHAN MISI

2.000.000

26-Ags-18 INGRID PRASETIO 25.000.000

26-Ags-18 VANIA 200.000

26-Ags-18 ANDRIAN 50.000

26-Ags-18 FIFI WIDJAYA 500.000

26-Ags-18 FELIXYANTO 2.000.000

26-Ags-18 YOSHINNE EMMALDA 100.000

26-Ags-18 WITOJO 1.000.000

26-Ags-18 NN 200.099

26-Ags-18 JONI GUNAWAN 3.900.000

27-Ags-18 M ENDANG SETYAWATI 100.000

27-Ags-18 JEAN RICHARD 500.000

27-Ags-18 CHRISTY WIDJAJA 50.000

27-Ags-18 NN 630.000

27-Ags-18 JULIETA LENNY 500.000

27-Ags-18 HENNYWATY WIJAYA - Perpuluhan 6.500.000

27-Ags-18 NN - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 1.500.000

27-Ags-18 SUGENG K. JEMAAT MAG - 11.00 WIB

500.000

27-Ags-18 NN - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 200.000

27-Ags-18 SUSY Y. - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 100.000

27-Ags-18 DAVID HERBIJAKTO W 1.000.000

27-Ags-18 VIVI HERAWATI 50.000

27-Ags-18 SENDY ELVIERA 3.000.000

27-Ags-18 FIA DIANA - Perpuluhan 512.500

28-Ags-18 HENRY GEORGY - PERPULUHAN 2.500.000

28-Ags-18 DEWI NATALIA 400.000

28-Ags-18 BENNY FERDINAN 100.000

28-Ags-18 KAVIN IMANUEL 500.000

29-Ags-18 FELECIA NOVIANTI 650.000

14

29-Ags-18 PEBE SETIAWATI 3.000.000

29-Ags-18 SUSILOWATI D. 1.000.000

29-Ags-18 MEILIANA D. 1.000.000

29-Ags-18 JEFFRY HARJANTA 500.000

30-Ags-18 YANTI HARTONO 1.200.000

30-Ags-18 PAULINE 400.000

30-Ags-18 AMEA INTAN 2.000.000

30-Ags-18 KWOK KOAN FU 10.000.000

30-Ags-18 KEL.ALM HERLINA WONG 11.000.000

30-Ags-18 YABES YOHANES ZEBU 500.000

30-Ags-18 YAN S HALIM 600.000

30-Ags-18 XAVES HENDRIKSPERPULUHAN MAMA

700.000

30-Ags-18 XAVES HENDRIKS 500.000

30-Ags-18 AGUSTINUS HARYANTO 850.000

30-Ags-18 GUNAWAN NS OR MELA 150.000

30-Ags-18 GRACE SANTHY SASNA 400.000

31-Ags-18 LIE KIM FUNG 500.000

31-Ags-18 NN 500.000

31-Ags-18 LAY IDA HERAWATI 2.500.000

31-Ags-18 JE FERNANDO 5.000.000

31-Ags-18 NN 3.300.000

31-Ags-18 DAVID PAPA 100.000

31-Ags-18 YETTI AGUSTINA H 1.258.000

31-Ags-18 NN 500.000

31-Ags-18 NN 1.287.195

31-Ags-18 NN 19.000.000

31-Ags-18 RACHELLIA ROZANNA 1.084.360

31-Ags-18 ROSANA MAURATU 5.000.000

01-Sep-18 NN 20.200

01-Sep-18 GUNAWAN DHARMAWAN 12.500.000

01-Sep-18 JENY ROSIANY - perpuluhan 5.000.000

01-Sep-18 TJEUW AHIUNG 3.000.000

01-Sep-18 TAN MIE HIE 200.000

01-Sep-18 WALUYO 500.000

01-Sep-18 YKW-ALG 2.000.000

01-Sep-18 RENTA LUMBANTORUAN 400.000

01-Sep-18 PRYN 1.000.000

01-Sep-18 KAVIN IMANUEL 500.000

01-Sep-18 DEDY FIRATNO - Agustus 1.111.920

01-Sep-18 GUNTUR HASANUDDIN 2.000.000

01-Sep-18 FENDY FERNANDO 300.000

01-Sep-18 WIRIADI HAMIDJAJA Tithe-JAN18-JUL18

5.500.000

02-Sep-18 MEILANY B. 2.000.000

02-Sep-18 WENI SETIABUDI 2.500.000

02-Sep-18 STEFANI TANUWIJAYA 200.000

02-Sep-18 ROBERT BUDI NYOMAN 250.000

02-Sep-18 JULIANTO 2.000.000

02-Sep-18 ANTONIUS SOESANTO 900.000

02-Sep-18 ANDREW SOENDJOJO 1.500.000

02-Sep-18 LS - PERPULUHAN 5.000.000

02-Sep-18 LISTIA 750.000

02-Sep-18 RIDWAN HARRIS 200.000

02-Sep-18 NOVIAN DEBORA 10.000.000

02-Sep-18 ANGELICA KUSUMA 200.000

02-Sep-18 TJIN2 1.200.000

02-Sep-18 ARIEF DHARMAWANTO PERPULUHAN

5.000.000

02-Sep-18 CIPA IDA ARINI MSIE IR 4.500.000

02-Sep-18 THE SUJANI 1.000.000

02-Sep-18 WILLSON YOHATHA 1.000.000

02-Sep-18 NN 500.000

02-Sep-18 VANIA 200.000

02-Sep-18 IMELDA CAHYALI 300.000

02-Sep-18 LIEM WAN WHIE 200.000

02-Sep-18 LANIE ARYANAWATI 400.000

02-Sep-18 TORANG SIHOTANG 300.000

02-Sep-18 ANDRY HANDRA - BY HIS GRACE 500.000

02-Sep-18 HANDRI 150.000

02-Sep-18 CINDY NATHASIEA 100.000

02-Sep-18 ALFA TENNY TAMBAYO 100.000

02-Sep-18 MELIANAWATI 1.000.000

02-Sep-18 ROBBY ROBERTUS 1.000.000

02-Sep-18 SANTOSO - BERKAT JULI 2.000.000

02-Sep-18 JONATHAN SATYA 1.800.000

02-Sep-18 ERIC CHRISTIANTO 500.000

02-Sep-18 PERISKILA 200.000

02-Sep-18 MORAKI ALEX - PERPULUHAN 500.000

02-Sep-18 FERDINAN VERRY 300.000

02-Sep-18 YOSUA ROHANI DJAYA Ucapan syukur

2.500.000

02-Sep-18 HELMINA PERDANI - MISI 800.000

02-Sep-18 NOVIANA 100.000

02-Sep-18 VINA LUKITO 1.000.000

02-Sep-18 HARBIN MULYADI 1.000.000

02-Sep-18 NIKO SE 50.000

02-Sep-18 GABRIELA NATHANIA 200.000

02-Sep-18 YAKOBUS BRENTA 200.000

02-Sep-18 VECKY MARKUS 1.000.000

02-Sep-18 KELVIN LATIF 100.000

02-Sep-18 ROSTINA 2.000.000

02-Sep-18 YOSHINNE EMMALDA 200.000

02-Sep-18 LUKAS SANJAYA 50.000

02-Sep-18 ERVINA 50.000

02-Sep-18 PAULUS ARIYA 3.350.000

15

Pdm. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.

I B A D A H P E N D A L A M A N A L K I TA B Pantai Indah Kapuk

Rabu, 03 Oktober 2018Pkl. 19.00 WIB

Taman Grisenda Blok E2 No. 23 Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara

Terbuka untuk umum - Untuk informasi: 0812 8807 0264

Pdt. Timotius Tan, M.Th.

Kamis, 04 Oktober 2018Pkl. 19.00 WIB

Jl. Scientia Square Utara Depan Apartemen Scientia Residence Gading Serpong

Terbuka untuk umum - Untuk informasi: Djoni Soebhekty - 0811 1498 935

Dialog Dengan Tuhan

I B A D A H P E N D A L A M A N A L K I TA B Serpong

(Disertai tanya jawab)

TriTunggal Keesaan Yang Benar

16

Mohon mengirimkan CV dan Portfolio ke [email protected]

Creative Ministry for Children

Video Animator

Video Editor

Lowongan Pekerjaan Truth TV

Buku aktivitas anak (mewarnai & sticker) berisi cerita Alkitab untuk pertumbuhan rohani anak-anak.

Rp. 30.000,-

Function Hall MAG, Mal Artha Gading Lt. 5Jl. Artha Gading Selatan No. 1 Kelapa Gading – Jakarta Utara

Hp. 0878 7870 7000 (Whatsapp & SMS)Email: [email protected]

17

Untuk informasi lainnya dapat mengirimkan email ke [email protected]

Bagi Bapak/ Ibu yang membutuhkan pelayanan khusus untuk anak (Psikolog) dapat menghubungi hotline Child Crisis Center di

0812 600 2381 (SMS)

PERDATAM Pkl. 07.00 - 09.00

TAMAN HARAPAN BARU Pkl. 07.00 - 09.00 Pkl. 09.30 - 11.30 Pkl. 17.00 - 19.00

CITICON Pkl. 06.45 - 08.45 Pkl. 09.45 - 11.45 Pkl. 16.00 - 18.00

GAJAH MADA Pkl. 08.00 - 10.00 Pkl. 10.00 - 12.00

KELAPA GADING Pkl. 08.30 - 10.30

PLUIT Pkl. 09.30 - 11.30

MAL ARTHA GADING Pkl. 11.00 - 13.00 Pkl. 18.00 - 20.00

PANTAI INDAH KAPUK Pkl. 08.30 - 10.30

18

PERDATAM

TAMAN HARAPAN BARU

CITICON

GAJAH MADA

PLUIT

MAL ARTHA GADING

PANTAI INDAH KAPUK

Pkl. 08.00 - 10.00

Pkl. 12.30 - 14.30

Pkl. 06.45 - 08.45

Pkl. 09.45 - 11.45

Pkl. 16.00 - 18.00

Pkl. 08.00 - 10.00

Pkl. 09.30 - 11.30

Pkl. 11.00 - 13.00

Pkl. 11.00 - 13.00

PRAISE | WORSHIP | PRAY

JADWAL IBADAH MINGGU

19

20

J A D W A L

KELAPA GADING 1 (KG 1) SILVI | 0812 9402 3852 Rabu | 19.00 | BGV

KELAPA GADING 2 (KG 2) SILVI | 0812 9402 3852 Rabu | 19.00 | JL. MANDOLIN

KELAPA GADING 3 (KG 3) SILVI | 0812 9402 3852 Sabtu | 19.00 | MOI

KELAPA GADING 4 (KG 4) SILVI | 0812 9402 3852 Rabu | 19.00 | JL. BARONG

KELAPA GADING 5 (KG 5) SILVI | 0812 9402 3852 Rabu | 19.00 | BGV

KELAPA GADING 6 (KG 6) SILVI | 0812 9402 3852 Kamis | 19.00 | JL. MANDOLIN

KELAPA GADING 7 (KG 7) SILVI | 0812 9402 3852 Rabu | 18.00 | GADING NIAS RESIDENCE

PERDATAM DANIEL K. | 0838 9904 3405 Sabtu | 19.00 | PERDATAM

TAMAN HARAPAN BARU NAEL | 0812 8916 0747 Sabtu | 19.00 TAMAN HARAPAN BARU

PRAISE | WORSHIP | PRAYfollow us on instagram:

REHOBOTYOUTH

GM KARTINI HERLINA | 0877 8853 7497 Rabu | 19.00 | KARTINI

GM KWITANG J IMMY | 0812 1087 8029 Rabu | 19.00 | KWITANG

GM MENTENG METHA | 0898 8004 401 Kamis | 19.00 | MENTENG

GM GMT GRACE | 0857 1029 8182 Sabtu | 13.00 | GMT LT.16

KEBON JERUK DANIEL DAMAPOLIE | 0811 1632 645 Sabtu | 12.30 | KEBON JERUK

PLUIT LEO | 0818 999 047 Sabtu | 18.30 PERWATA TOWER Lt . 10

BSD STEVI | 0812 3343 3133 Kamis | 19.00 | GREENWICH PARK

21

[email protected]

Jl. Tipar Cakung No. 9, Jakarta Utara

Suara Khatulistiwa Jakarta

Suara Khatulistiwa Jakarta

021 440 7661

Suarakhatulistiwa

radio_sk_jkt Suara Khatulistiwa Jakarta

22

[email protected]

Jl. Tipar Cakung No. 9, Jakarta Utara

Suara Khatulistiwa Jakarta

Suara Khatulistiwa Jakarta

021 440 7661

Suarakhatulistiwa

radio_sk_jkt Suara Khatulistiwa Jakarta

Bila Selama IniSingle Terbaru Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Solagracia Record

solagracia_rec

solagracia.rec

Jl. Ternate No. 17A, Jakarta 10150Telp.: 021 6386 0953,Fax: 021 6386 0954www.solagraciarecord.net

Dapatkan di :

Informasi lebih lanjut hubungi: Truth LiteratureFunction Hall MAGMal Artha Gading Lt. 5Jl. Artha Gading Selatan No. 1 Kelapa Gading - Jakarta UtaraHp: 0878 7870 7000 (Whatsapp & SMS)Email: [email protected]

RENUNGAN HARIAN ANAK

RENUNGAN HARIAN REMAJA

RENUNGAN HARIAN

Rp. 10.000,-Rp. 10.000,-Rp. 20.000,- Rp. 10.000,- Rp. 30.000,-

RENUNGAN HARIAN ANAK

BUKU MEWARNAIALKITABKU

Function Hall MAGMal Artha Gading Lt. 5Jl. Artha Gading Selatan No. 1 Kelapa Gading - Jakarta UtaraHp. 0878 7870 7000 (Whatsapp & SMS) www.truth.id Dr. Erastus Sabdono

Dr. Era

stus Sa

bdono

Mem

buktikan

Alkitab A

dalah

Firman

Tuh

an

Membuktikan Alkitab adalah Firman Tuhan

Alkitab adalah Firman Allah, maksudnya adalah bahwa di dalam Alkitab terdapat kebenaran tentang eksistensi Allah dan kehendak-Nya, yang melaluinya Allah dapat dikenal serta kehendak-Nya dapat dipahami untuk dilakukan. Alkitab memuat kebenaran Tuhan yang menjadi kompas untuk memandu perjalanan hidup menuju kesempurnaan seperti Bapa atau serupa dengan Yesus. Alkitab bukan saja memberi kesadaran moral, memahami apa yang baik dan buruk berkaitan dengan perilaku, tetapi juga kesadaran terhadap kebenaran yang membuka mata hati dan pengertian orang percaya mengenai seluk beluk kehidupan ini secara lengkap dan benar. Masalahnya, dewasa ini tidak sedikit orang Kristen yang diam-diam mempertanyakan kebenaran Alkitab sebagai Firman Tuhan. Hal ini terjadi berhubung adanya tuduhan-tuduhan bahwa Alkitab telah dipalsukan, Alkitab tidak orisinal lagi, Alkitab tidak memadai sebagai kebenaran, harus ada kitab lain yang melengkapinya dan lain sebagainya. Menanggapi tuduhan-tuduhan tersebut, banyak orang Kristen tidak tahu bagaimana menjawabnya. Melalui buku ini, kiranya orang percaya memperoleh pemahaman mengenai kebenaran bahwa Alkitab adalah Firman Tuhan atau berisi Firman Tuhan.

Membuktikan Alkitab adalah Firman Tuhan

AGAMA & SPIRITUAL

Harga Pulau Jawa Rp. 85.000,-

Renungan harian untuk anakusia TKK sampai SD kelas 3

Edisi 106 / Oktober / 18

Gading Kirana Blok A10 No. 1-2Jl. Boulevard Artha Gading,

Kelapa Gading - Jakarta UtaraHP. 0878 7870 7000Fax. 021 4585 2380

Faithfulin

Gading Kirana Blok A10 No. 1-2Jl. Boulevard Artha Gading,Kelapa Gading - Jakarta UtaraHP. 0878 7870 7000 0811 63 5656www.truth.id

F L A SH !

RENUNGAN HARIAN ANAK KELAS 4-6 SDEdisi 22/OKTOBER/2018

Buku Bulan Oktober 2018

23

jakartatruthconferencejakartatruthconference

24

J A D W A L K H O T B A H T E N G A H M I N G G U

Pdt. Dr. ERASTUS SABDONO

No. Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Tema

1 Gajah Mada Suara KebenaranS E L A S A04 September 2018Pkl. 19.00

-

2 Mal Artha Gading

Pendalaman Alkitab

J U M A T07 September 2018Pkl. 18.30

DOKTRIN KESELAMATAN DALAM KITAB ROMA DAN IMPLEMENTASINYA

3 Mal Artha Gading Doa Malam

J U M A T07 September 2018Pkl. 20.30

-

4 Mal Artha Gading Penyerahan Anak

S A B T U08 September 2018Pkl. 10.00

-

5 Mal Artha Gading

Rehobot Youth Community

S A B T U08 September 2018Pkl. 16.00

-

J A D W A L K H O T B A H T E N G A H M I N G G U

Pdt. Dr. ERASTUS SABDONO

No. Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Tema

1 Gajah Mada Suara KebenaranS E L A S A04 September 2018Pkl. 19.00

-

2 Mal Artha Gading

Pendalaman Alkitab

J U M A T07 September 2018Pkl. 18.30

DOKTRIN KESELAMATAN DALAM KITAB ROMA DAN IMPLEMENTASINYA

3 Mal Artha Gading Doa Malam

J U M A T07 September 2018Pkl. 20.30

-

4 Mal Artha Gading Penyerahan Anak

S A B T U08 September 2018Pkl. 10.00

-

5 Mal Artha Gading

Rehobot Youth Community

S A B T U08 September 2018Pkl. 16.00

-

jakartatruthconference

J A D W A L K H O T B A H T E N G A H M I N G G U

Pdt. Dr. ERASTUS SABDONO

No. Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Tema

1 Gajah Mada Suara KebenaranS E L A S A04 September 2018Pkl. 19.00

-

2 Mal Artha Gading

Pendalaman Alkitab

J U M A T07 September 2018Pkl. 18.30

DOKTRIN KESELAMATAN DALAM KITAB ROMA DAN IMPLEMENTASINYA

3 Mal Artha Gading Doa Malam

J U M A T07 September 2018Pkl. 20.30

-

4 Mal Artha Gading Penyerahan Anak

S A B T U08 September 2018Pkl. 10.00

-

5 Mal Artha Gading

Rehobot Youth Community

S A B T U08 September 2018Pkl. 16.00

-

jakartatruthconference

25

Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Pembicara

PERDATAM Doa MalamR A B U03 Oktober 2018Pkl. 19.00

Pdm. Sarah Huwae

WASKI*K A M I S04 Oktober 2018 Pkl. 15.00

Pdm. Yusuf Setiawan, M.Th.

TAMAN HARAPAN BARU

WASKI*S A B T U06 Oktober 2018Pkl. 16.00

Pdt. Riko Silaen, M.Th.

Pemuda**S A B T U06 Oktober 2018Pkl. 19.00

Pdt. Riko Silaen, M.Th.

CITICON Dewasa Muda***S A B T U06 Oktober 2018Pkl. 09.00

Pdt. Dr. Andreas Agus

GAJAH MADA Suara KebenaranS E L A S A02 Oktober 2018Pkl. 19.00

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

WASKI*R A B U03 Oktober 2018Pkl. 10.30

Pdt. Dr. Andreas Agus

Dewasa MudaK A M I S04 Oktober 2018Pkl. 19.00

Pdm. Santo F. Wijaya, S.Kom, M.M., M.Th.

Usia IndahJ U M A T05 Oktober 2018Pkl. 10.00

Pdt. Edwin Sihaloho, M.Th.

KELAPA GADING WASKI*

R A B U03 Oktober 2018Pkl. 10.30

Pdt. Riko Silaen, M.Th.

J A D W A L I B A D A H

PERTENGAHAN MINGGU

26

J A D W A L I B A D A H

PERTENGAHAN MINGGU

Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Pembicara

KEBON JERUK WASKI*K A M I S04 Oktober 2018 Pkl. 10.30

Pdt. Timotius Tan, M.Th.

PA SerpongK A M I S04 Oktober 2018 Pkl. 19.00

Pdt. Timotius Tan, M.Th.

KaryawanJ U M A T05 Oktober 2018Pkl. 12.00

Pdm. Sutardi Nababan, S.Th.

Doa PagiS A B T U06 Oktober 2018Pkl. 06.00

Pdt. Timotius Tan, M.Th.

PLUIT(Lantai 10) - - -

MAL ARTHA GADING

Pendalaman Alkitab

J U M A T05 Oktober 2018Pkl. 18.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Doa MalamJ U M A T05 Oktober 2018Pkl. 20.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Rehobot Youth Community

S A B T U06 Oktober 2018Pkl. 16.00

Pdp. Dr. Rully Simorangkir, S.H.

PIK Pendalaman Alkitab

R A B U03 Oktober 2018Pkl. 19.00

Pdm. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.

WASKI*S A B T U06 Oktober 2018Pkl. 16.00

Pdm. Henny Tanod, M.B.A., M.Th.

*) Wanita Suara Kebenaran Injil**) Pendalaman Alkitab***) Kunjungan ke Panti Jompo Kidung Salomo Agape

27

Tempat Alamat Waktu Pembicara

PERDATAM Jl. Pengadegan Utara Raya No. 29,

Pancoran, Jakarta Selatan

0 7 . 0 0 – 0 9 . 0 0 Pdt. Dr. Sentot Sadono

TAMAN

HARAPAN BARU

Perumahan Taman Harapan Baru

Blok P2 No.17, Bekasi Barat

0 7 . 0 0 – 0 9 . 0 0 Pdt. Riko Silaen, M.Th.

0 9 . 3 0 – 1 1 . 3 0 Pdp. Dr. Franky Tjong, S.Kom., M.M., M.Th.

1 7 . 0 0 – 1 9 . 0 0 Pdm. Dr. Yohanes Parapat, S.E., M.Th.

CITICON Menara Citicon Lt. 22,

Jl. Letjen S. Parman Kav. 72

Slipi, Jakarta Barat

0 6 . 4 5 – 0 8 . 4 5 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

0 9 . 4 5 – 1 1 . 4 5 Pdt. Timotius Tan, M.Th.

1 6 . 0 0 – 1 8 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

GAJAH MADA Gedung Gajah Mada Tower Lt. 15,

Jl. Gajah Mada No. 19-26,

Jakarta Pusat

0 8 . 0 0 – 1 0 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

1 0 . 0 0 – 1 2 . 0 0 Pdt. Dr. Sentot Sadono

1 5 . 3 0 – 1 7 . 3 0 Pdm. Lay Amin, M.Th.

1 8 . 0 0 – 2 0 . 0 0 Pdm. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.

KELAPA GADING Gading Kirana Blok A10 No. 1-2,

Kelapa Gading,

Jakarta Utara

0 8 . 3 0 – 1 0 . 3 0 Pdm. Santo F. Wijaya, S.Kom, M.M., M.Th.

1 3 . 0 0 – 1 5 . 0 0 Bimbingan Pranikah

PLUIT Showroom Nissan-

Datsun Pluit Lt. 3,

Jl. Pluit Selatan Raya No. 8A,

Jakarta Utara

0 9 . 3 0 – 1 1 . 3 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

MAG Mal Artha Gading Lt. 5,

Jl. Artha Gading Selatan No. 1,

Kelapa Gading, Jakarta Utara

1 1 . 0 0 – 1 3 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

1 8 . 0 0 – 2 0 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

PANTAI

INDAH KAPUK

Taman Grisenda Blok E2 No. 23,

Pantai Indah Kapuk,

Jakarta Utara

0 8 . 3 0 – 1 0 . 3 0 Pdm. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.(disertai Perjamuan Kudus)

J A D W A L I B A D A H R A Y A

MINGGU, 07 Oktober 2018

Terbuka untuk umum. Untuk informasi: 021 4584 2381 (Hunting)