tugas penelitian polusi udara komunitas

Upload: yupripto-turnawan

Post on 02-Jun-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    1/16

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar belakang masalah

    Jumlah kendaraan di indonesia saat ini kendaraannya semakin tahun semakin meningkat,

    diantaranya kendaraankendaraan pribadi maupun kendaraan umum. Sehingga

    menimbulkan polusi udara yang semakin lama semakin meningkat.

    Polusi udara ini sudah tidak asing lagi bagi masyarakat sekitar itu disebabkan oleh

    adanya kendaraan umum dan kendaraan pribadi tentunya.

    Dengan adanya pemberitahuan ini, diharapkan dapat memberi informasi kepada

    masyarakat agar lebih mengetahuiapa saja dampak yang dapat di timbulkan dari tingkat

    kendaraan yang semakin meningkat.

    Kemacetan lalu lintas didaerah Gunung sari memang sudah lama sering terjadi karena

    memang didaerah sana kepadatan angkutan umum dan kendaraan yang bisa lainnya

    berpengaruh besar terhadap tingkat polusi udara yang semakin lama semakin meningkat

    Dengan ini penulis ingin meneliti apa saja yang bisa menyebabkan polusi udara semakin

    meningkat . Bisa terjadi karena kemacetan ini sering kali terjadi dan bahkan setiap hari

    terjadi.

    Berdasarkan uraian tersebut, penulis tertarik untuk mengadakan suatu penelitian berjudul

    kesadaran masyarakat dalam menurunkan tingkat polusi udara di kecamatan Gunung sari.

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    2/16

    1.2 Identifikasi Masalah

    1. Bagaimana kesadaran masyarakat dalam menurunkan tingkat polusi udara di kecamatan

    Gunung sari?

    2. Bagaimana kesadaran masyarakat dalam menurunkan tingkat kemacetan di kecamatan

    Gunung sari?

    3. Bagaimana kesadaran masyarakat dalam menurunkan tingkat kriminalitas di kecamatan

    Gunung sari?

    1.3 Pembatasaan Masalah

    Dari identifikasi masalah yang ada diatas peneliti membatasi penelitian ini pada tingkat

    polusi udara yang berada di kecamatan Gunung sari (lengkap).

    1.4 Rumusan Masalah

    1. Bagaimana kesadaran masyarakat dalam menurunkan tingkat polusi udara di kecamatan

    Gunung sari?

    1.5 Tujuan Pengamatan

    Untuk mengetahui tingkat polusi udara yang berada di kecamatan Gunung sari.

    dan mengetahui tingkat kesadaran masyarakat kecamatan Gunung sari tentang dampak

    negatif bagi tubuh terutama pernafasan yang diakibatkan oleh polusi udara

    1.6 Manfaat Pengamatan

    Sesuai dengan latar belakang masalah dan tujuan pengamatan dan penelitian maka

    diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat bahwa penyebab terjadinya

    polusi udara yang semakin lama semakin maningkat itu di sebabkan oleh banyaknya

    masyarakat yang sudah mulai manggunakan kendaraan pribadi dan belum lagi adanya

    kandaraan umum yang sudah tidak layak pakai.

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    3/16

    BAB II

    LANDASAN TEORI

    2.1 Pengertian polusi udara

    Polusi udara adalah kehadiran satu atau lebih substansi fisik, kimia, atau biologi di

    atmosfer dalam jumlah yang dapat membahayakan kesehatan mahluk hidup, mengganggu

    estetika kenyamanan, atau merusak properti.

    Polusi udara adalah masuknya atau tarcampurnya unsur - unsur berbahaya ke dalam

    atmosfer yang dapat mengakibatkan terjadinya kerusakan lingkungan, agar manusia secara

    umum serta menurunkan kualitas lingkungan

    2.2 Klasifikasi polusi udara

    1. polusi primer : pencemaran yang di timbulkan langsung dari sumber pencemaran udara

    2. polusi skunder : pencemaran yang terbentuk dari reaksi

    pencemaranpencemaran primer di atom

    Contoh : sulfur dioksida, sulfur monoksida, dan uap air akan menghasilkan asam sulfurik

    2.3 Pengaruh Pencemaran Udara Tarhadap Kesehatan Manusia

    Dari sejarah, efek pencemaran udara dimulai dari kota London dengan kabut

    pekatnya, Mexico (1950) dengan gas Hidrogen sulfida, Yokohama Jepang dengan Asma

    Yokohama, New York (USA) juga dengan asma karena pembakaran hutan sampai ke

    kota New York yang menyebabkan banyak kematian manusia karena pencemaran udara.

    Ada empat masalah utama yang berhubungan dengan efek pencemaran udara pada

    kesehatan manusia yang belum terjawab, yaitu :

    a. Ambang batas yang diijinkan (Threshold).

    b. Kekuatan tubuh terhadap polutan (Total body burden of polution)

    c. Masalah waktu versus dosis ( Time versus dosage problem)

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    4/16

    d. Efek yang bersinergi pada kombinasi polutan (Synergic effect of various

    combination of polutans

    1. Efek Pada Tanaman

    Tanaman akan rusak akibat pencemaran udara dalam tiga cara, yaitu :

    a) Necrosis (daun rontok)

    b) Chlorosis (luntur atau perubahan warna pada daun)

    c) Perubahan pertumbuhan (alteration in grouts)

    Penyebabnya adalah :

    - Belerang dioksida menyebabkan warna polos pada daun, kerusakan rumput

    dan juga tanaman kapas, gandum dan apel, dll.

    - Fluorida juga menyebabkan Necrosis pada ujung-ujung daun.

    - Peroxy Asil Nitrat (PAN) menyebabkan daun-daun berwarna bronze

    (kelabu)

    2. Efek Pada Binatang

    Selain manusia, polusi/pencemaran udara juga mengakibatkan kematian pada

    binatang. Dimulai dari Donora dimana 20 % burung kenari dan 15 % dari anjing terinfeksi

    dan mati. Di Mexico sejumlah burung kenari, ayam, babi, angsa, bebek, anjing menjadi

    mati karena hidrogen sulfat dan juga pada daerah - daerah lain. Racun kronik umumnya

    diakibatkan dari tanaman yang telah terkontaminasi oleh polutan lalu dimakan oleh

    binatang sehingga menyebabkan kematian. Polutan yang terutama penyebab kematian

    adalah arsenik, timah dan molybdenum.

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    5/16

    3. Efek Pada Atmosfer

    Pengaruh langsung polusi udara khususnya partikulat adalah mengurangi

    penglihatan (visibility) pada pilot pesawat udara, sehingga menyulitkan pesawat untuk

    mendarat (landing) dan lepas landas (take-off).

    Penyebabnya adalah karbondioksida sisa dari pembakaran bahan bakar fosil (minyak

    bumi, batubara, dan lain-lain).Selain itu pengaruh dari CO2 juga dapat mempengaruhi

    iklim/cuaca pada permukaan bumi.

    2.4 Pentingnya Penanggulangan Pencemaran Udara

    Pengaruh pencemaran udara saat ini merupakan masalah serius yang dihadapi oleh

    negara - negara industri. Akibat yang ditimbulkan oleh pencemaran udara ternyata sangat

    merugikan. Pencemaran tersebut tidak hanya mempunyai akibat langsung terhadap

    kesehatan manusia saja, akan tetapi juga dapat merusak lingkungan lainnya, seperti

    disebutkan di atas

    . Berdasarkan hasil penelitian di Amerika Serikat pada tahun 1980, kematian yang

    disebabkan oleh pencemaran udara mencapai angka kurang lebih 51.000 jiwa. Angka

    kematian tersebut cukup tinggi bila dibandingkan dengan angka kematian yang

    disebabkan oleh penyakit lainnya, seperti penyakit jantung, kanker, AIDS dan lain

    sebagainya. Menurut para ahli, pada sekitar tahun 2.000-an kematian yang disebabkan

    oleh pencemaran udara akan mencapai angka 57.000 orang per tahunnya. Selama 20

    tahun angka kematian yang disebabkan oleh pencemaran udara naik mendekati 14 %

    atau mendekati 0,7 % per tahun. Selain itu kerugian materi yang disebabkan oleh

    pencemaran udara, apabila diukur dengan uang dapat mencapai nilai sekitar 12 - 16 juta

    US dollar per tahun ; jumlah yang sangat besar dan berarti bila dipergunakan untuk

    kesejahteraan umat manusia.

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    6/16

    BAB III

    METODE DAN TEKNIK PENELITIAN

    3.1 Waktu dan tempat penelitian

    3.1.1 Waktu penelitian

    Penelitian yang penulis lakukan untuk mencari sumber data tentang kesadaran

    Masyarakat dalam menurunkan tingkat polusi kendaraan bermotor di kecamatan Gunung

    sari dilaksanakan pada tanggal 5 September 2014.

    3.1.2 Tempat penelitian

    Penelitian ini di lakukan di kecamatan Gunung sari tepatnya di dekat pasar

    Gunung sari, dan peneliti ingin mengetahui tingkat polusi di daerah tersebut karna di

    daerah tersebut banyak sekali kendaran yang berlalu-lalang baik pada jam kerja maupun

    biasa ataupun hari libur

    3.2 Metode penelitian

    Metode yang akan digunakan penulis dalam penelitian ini adalah metode

    deskriktif kuantitatif. Penulis memilih metode ini di karnakan proses penelitian yang di

    lakukan oleh penulis yaitu dengan menelah isi dan menuliskan hasil persentase dari data

    yang telah di dapat

    Metode ini di wujudkan penulis dengan cara melakukan wawancara dan

    menyebarkan lembaran angket kuisioner kepada beberapa warga yang menggunakan

    kendaraan beroda dua maupun beroda empat

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    7/16

    3.3 Populasi dan sempel

    3.3.1 Populasi

    Populasi yang diambil penulis adalah warga yang berada di daerah Gunung sari

    yang kebanyakan menggunakan kendaraan pribadi maupun kendaraan umum yang

    berjumlah warga sekitar 2900 jiwa.

    3.3.2 Sampel

    Sampel yang di ambil penulis adalah warga citeureup sebanyak 20 orang dari

    jumlah warga sekitar 2900 jiwa.

    3.4 Teknik pengelolahan data

    Metode pengumpulan data adalah cara-cara yang digunakan oleh peneliti untuk

    mengumpulkan data. Untuk membantu dalam mengumpulkan data agarsistematis dan

    mudah digunakan instrumen pengumpulan data. Instrumenpengumpulan data ada berbagai

    jenis dan bentuk. Ada yang berupa angket, daftar cocok, lembar pengamatan,dll.

    (Arikunto,2000).

    Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode angket ataukuesioner.

    Kuesioner dibuat oleh peneliti dengan mengacu kepada kuesioner

    pengukuran SERVQUAL oleh Cronin & Taylor pada tahun 1992 (Tjiptono &Candra, 2007)

    dan dikembangkan oleh peneliti berdasarkan pengamatan.Kuesioner ini bersifat tertutup.

    Kuesioner tertutup adalah kuesioner yang disajikan dalam bentuk sedemikian rupa

    sehingga responden tinggal memberikan tanda silang (x) pada kolom jawaban yang sesuai

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    8/16

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    9/16

    Kurang setuju

    Sangat mendukung

    6 Bagaimanakah menurut anda jika kecamatan gunung sari

    ini terkenal sebagai kota yang penuh dengan polusi udara

    dan pencemaran lainnya

    Tidak setuju

    Kurang setuju

    Netral

    Pasif

    7 Bagaimanakah menurut anda jika kecamatan Gunung

    sari ini mengadakan penanaman pohon-pohon yang

    bertujuan untuk menyerap polusi udara agar daerah

    kecamatan cibinong tidak lagi di kenal sebagai

    kecamatan yang berpolusi sangat tinggi

    Ya /setuju

    Tidak

    8 Apakkah anda setuju bila warga kecamatan Gunung sari

    sadar bahwa polusi itu dapat membahayakan diri sendiri

    dan generasi yang akan dating

    Sangat setuju

    Setuju

    Tidak

    Pasif

    9 Apakah anda setuju jika pemerintah kabupaten Lombok

    barat terutama kecamatan Gunung sari mengadakan

    satu hari tanpa polusi udara

    Setuju

    Tidak

    Biasa saja

    Pasif

    10 Apakah anda sudah melakukan sesuatu untuk

    mengurangi polusi udara di kecamatan Gunung sari ini?

    Ya

    Tidak

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    10/16

    BAB IV

    PEMBAHASAN MASALAH

    Berikut adalah table jumlah pengumpulan data dari keseluruhan angket yang telah

    disebar.

    4.1 ANALISIS DATA

    TABEL.2

    No Pernyataan Sangat

    setuju

    Presentase Setuju Presentase Biasa

    Saja

    Presentase Tidak

    setuju

    Present

    1Seberapa sering

    anda menggunakan

    kendaraan

    bermotor?

    1155% 6 30% 3 15%

    2Apakah anda

    termasuk orang

    yang suka

    menggunakan

    kendaraan

    bermotor?

    1890% 2 10% 0 0%

    3apakah anda

    terganggu dengan

    polusi udara dari

    kendaraan

    bermotor dan

    1050% 7 35% 3 15%

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    11/16

    angkutan umum?

    4Apakah anda setuju

    dengan adanya hari

    tanpa polusi udara?

    20100%

    5Apakah anda setuju

    jika kecamatan

    Gunung sari ini

    menjadi kecamatan

    yang bebas polusi

    udara?

    1155% 8 40% 9 45%

    6

    Apakah anda

    setuju jika

    kecamatan Gunung

    sari ini terkenal

    sebagai kota yang

    penuh dengan

    polusi udara dan

    pencemaran

    lainnya

    10 50% 3 15% 6 30% 1 5%

    7Apakah anda setuju

    jika kecamatan

    Gunung sari ini

    mengadakan

    penanaman pohon-

    pohon yag

    bertujuan untuk

    menyerap polusi

    udara agar daerah

    kecamatan Gunung

    sari tidak lagi

    dikenal sebagai

    20100%

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    12/16

    kecamatan yang

    berpolusi tinggi

    8Apakah anda setuju

    bila warga

    kecamatan Gunung

    sari sadar bahwa

    polusi itu dapat

    membahayakan diri

    sendiri dan

    generasi yang akan

    dating.

    945% 11 55%

    9Apakah anda setuju

    jika pemerintah

    kabupaten Lombok

    barat terutama

    kecamatan Gunung

    sari mengadakan

    satu hari tanpa

    polusi udara

    1785% 1 5% 2 10%

    10Apakah anda sudah

    melakukan sesuatu

    untuk mengurangi

    polusi udara

    dikecamatan

    Gunung sari

    735% 13 65%

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    13/16

    DATA ANGKET

    Penulis mengolah data angket tersebut dengan menggunakan rumus dalam bentuk

    persen,yaitu sebagai berikut :

    `

    Rumus untuk mengolah data angket :

    P=F : n x 100%

    Keterangan :

    P : hasil

    F : jumlah respondan yang menjawab ya atau tidak

    n : jumlah seluruh responden,baik yang menjawab ya maupun yang menjawab

    tidak

    Berdasarkan penelitian yang penulis lakukan,terdapat beberapa data yang

    mendominasi pertanyaan angket tersebut,berikut penjelasannya

    Deskripsi

    Berdasarkan diagram diatas membuktikan bahwa responden setuju jika kecamatan

    Gunung sari menjadi kecamatan yang bebas polusi udara, 55% responden memilih Sangat

    setuju, 40% responden memilih setuju , dan 45% responden memilih kurang setuju

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    14/16

    BAB V

    KESIMPULAN DAN SARAN

    5.1 Kesimpulan

    Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan maka penulis dapat menarik

    kesimpulan sebagai berikut:

    Kesadaran Masyarakat Dalam Menurunkan TingkatPolusi kendaraan Bermotor

    DiKecamatan gunung sari memiliki tingkat kesadaran yang sangat minim dalam artian

    kurang paham akan pentingnya dampak dan akibat yang di timbulkan dari polusi udara

    .Hal ini dapat dilihat dari tanggapan masyarakat Gunung sari dan ,dari angket yang telah

    kita sebarkan terdapat faktor-faktor yang mempengaruhi Kesadaran Masyarakat Dalam

    Menurunkan TingkatPolusi kendaraan Bermotor DiKecamatan Gunung sari adalah

    sebagai berikut:

    1. Karna adanya informasi dari pemerintah akan dampak yang di timbulkan dari polusi,

    yang membuat masyarakat sadar akan pentingnya kesehatan.

    2. Mulai sadarnya masyarakat akan pentingnya kesehatan yang berasal dari polusi yang

    begitu lama begitu meningkat di kecamatan Gunung sari.

    3. Banyaknya pengguna kendaraan baik roda empat maupun roda dua yang banyak

    sekali mengeluarkan polusi, dan membuat masyarakat di kecamatan Gunung sari resah

    akan polusi yang semakin lama semakin meningkat di kecamatan Gunung sari

    5.2 Saran

    Setelah melakukan penelitian tentang Kesadaran Masyarakat Dalam

    Menurunkan TingkatPolusi kendaraan Bermotor DiKecamatan Gunung sari , penulis

    ingin menyampaikan beberapa saran, yakni sebagai berikut :

    1. Seharusnya pemerintah memberi himbauan kepada masyarakat terutama yang

    berada di kecamatan Gunung sari, akan pentingnya menjaga kesehatan yang

    diakibatkan dari polusi udara yang semakin lama semakin meningkat

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    15/16

    2. dan juga masyarakat seharusnya sadar akan dampak yang di timbulkan dari polusi

    kendaraan bermotor

  • 8/10/2019 TUGAS penelitian polusi udara komunitas

    16/16