transparansi informasi beneficial owner pada aplikasi sabh online

13
TRANSPARASI INFORMASI BENEFICIAL OWNER PADA APLIKASI SABH ONLINE

Upload: publish-what-you-pay-pwyp-indonesia

Post on 22-Jan-2018

38 views

Category:

Government & Nonprofit


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

TRANSPARASI INFORMASI BENEFICIAL

OWNER PADA APLIKASI SABH ONLINE

Page 2: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

LATAR

BELAKANG

1

Pemerintah telah menyelesaikan penyusunan Rancangan Peraturan Presidententang Penerapan Prinsip Mengenali Pemilik Manfaat Dari Korporasi DalamPencegahan Dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang Dan Tindak PidanaPendanaan Terorisme.

Dalam rancangan Perpres tersebut telah terdifinisikan apa itu BeneficialOwnership (BO) yaitu Pemilik Manfaat adalah orang perseorangan yang dapatmenunjuk atau memberhentikan direksi, dewan komisaris, pengurus, pembina,atau pengawas pada Korporasi, memiliki kemampuan untuk mengendalikanKorporasi, berhak atas dan/atau menerima manfaat dari Korporasi baik langsungmaupun tidak langsung, merupakan pemilik sebenarnya dari dana atau sahamKorporasi dan/atau memenuhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam PeraturanPresiden ini.

Berdasarkan hal tersebut maka pada Sistem Administrasi Badan Hukum punikut melakukan penyesuaian yaitu dengan membuat form isian tambahan padaaplikasi SABH Online.

Page 3: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Tata Cara

Pengisian

2

Tata cara pengisian informasi BO pada aplikasi SABH bersifat deklarasi,sehingga dalam hal ini adalah pemohon sendiri yang mendeklarasikansiapa penerima maanfaat dalam perseroannya dengan sebelummyaaplikasi SABH telah menginfokan apa itu Penerima Maanfaat sesuaidengan definisi yang terdapat pada rancangan Peraturan Presiden tentangPenerapan Prinsip Mengenali Pemilik Manfaat Dari Korporasi DalamPencegahan Dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang DanTindak Pidana Pendanaan Terorisme.

Page 4: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Kriteria Penerima Manfaat

Menurut RPerPres

3

Perseroan Terbatas

Memiliki saham lebih dari 25% pada perseroan terbatassebagaimana tercantum dalam anggaran dasar

1

Memiliki hak suara lebih dari 25% pada perseroan terbatassebagaimana tercantum dalam anggaran dasar

2

Menerima keuntungan atau laba lebih dari 25% darikeuntungan atau laba yang diperoleh perseroan terbatasper tahun

3

Memiliki kewenangan untuk mengangkat, menggantikan,atau memberhentikan anggota direksi dan anggota dewankomisaris

4

Page 5: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Kriteria Penerima Manfaat

Menurut RPerPres

4

Perseroan Terbatas

Memiliki kewenangan atau kekuasaan untukmempengaruhi atau mengendalikan perseroan terbatastanpa harus mendapat otorisasi dari pihak manapun

5

Menerima manfaat dari perseroan terbatas6

Merupakan pemilik sebenarnya dari dana atas kepemilikansaham perseroan terbatas7

Page 6: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Tahapan Pengembangan

Aplikasi BO

5

Sesuai dengan draft perpres yang ada, pengisian BO dapat dilakukan olehpendiri/pengurus korporasi, notaris, atau pihak lain yang diberi kuasaoleh pendiri/pengurus korporasi. Saat ini penerapan dalam aplikasi,pengisian BO untuk PT, Yayasan dan Perkumpulan hanya dapat dilakukanoleh notaris, tidak menutup kemungkinan pengembangan kedepannyapengisian dapat dilakukan oleh selain notaris. Hal ini dilakukan denganpertimbangan bahwa, segala transaksi terkait PT, Yayasan danPerkumpulan dilakukan oleh Notaris.

Tahapan pembangunan aplikasi terdiri dari:1. Requirement dan Design2. Development3. Testing4. Implementasi

Page 7: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Tahapan Pengembangan

Aplikasi BO

6

Isian pada sisi notaris terdiri dari:- preview pengertian penerima manfaat- Checklist pemahaman ttg pengertian penerima manfaat.

Page 8: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Tahapan Pengembangan

Aplikasi BO

7

- preview perpres(bisa di download )- checklist pemahaman perpres ttg penerima manfaat.- checklist bila ada penerima manfaat lain selain pemegang saham untuk PT

Page 9: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Tampilan Form Isian BO

8

Page 10: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Tampilan Form Isian BO

9

Page 11: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Tampilan Form Isian BO

10

Page 12: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online

Tampilan Monitoring Isian

BO

11

Page 13: Transparansi Informasi Beneficial Owner pada Aplikasi SABH Online