tata tertib ujian semester ganjil pengawas 2010-2011

2
PEMERINTAH KABUPATEN NUNUKAN DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 1 NUNUKAN SELATAN Jl. Sultan Hasanuddin RT.03 Selisun, Kec. Nunukan Selatan, Kab. Nunukan 77482 2026035 Website : www.sman1nusa.co.cc Email : [email protected] - [email protected] TATA TERTIB PENGAWAS UJIAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2010/2011 1. Pengawas ruang menerima bahan ujian berupa Amplop yang berisi Naskah Soal, Lembar Jawaban, dan Berita Acara Pelaksanaan. 2. Pengawas ruang yang tidak hadir karena sesuatu hal, dapat melapor kepada Ketua Panitia untuk disiapkan penggantinya yakni 20 (dua puluh) menit sebelum ujian dimulai. 3. Pengawas ruang memasuki ruang ujian, yakni 10 (sepuluh) menit sebelum ujian dimulai. 4. Pengawas ruang memeriksa sertiap peserta untuk tidak membawa alat komunikasi elektronik, kalkulator, tas, buku atau catatan dalam bentuk apapun ke dalam ruangan ujian. 5. Pengawas ruang memeriksa identitas sebagai Siswa SMAN 1 Nusa yakni Kartu Pelajar. 6. Pengawas ruang membacakan tata tertib pelaksanaan ujian. 7. Pengawas ruang membagikan Lembar Soal dan Lembar Jawaban kepada peserta.. 8. Setelah tanda waktu mengerjakan soal dimulai, pengawas ruang mempersilahkan peserta untuk mengecek kelengkapan naskah soal. 9. Apabila ditemukan naskah soal ada yang cacat atau rusak, pengawas ruang wajib menggantinya. 10. Selama ujian berlangsung, pengawas ruang wajib menjaga ketertiban dan ketenangan suasana ruang ujian. 11. Pengawas ruang dilarang memberi bantuan dalam bentuk apapun kepada peserta berkaitan dengan jawaban soal yang diujikan. 12. Lima menit sebelum waktu ujian selesai, pengawas ruang wajib menyampaikan kepada peserta bahwa waktu tinggal 5 (lima) menit. 13. Setelah tanda waktu selesainya ujian dibunyikan, pengawas ruang memberitahukan kepada peserta untuk tidak mengerjakan soal. Pengawas ruang mempersilahkan kepada peserta untuk mengumpul seluruh Lembar Jawaban kepada pengawas ruang. 14. Pengawas ruang mengecek Lembar Jawaban peserta yang telah terkumpul, sekaligus menyusun Lembar Jawaban tersebut dimulai dari nomor peserta terkecil. 15. Pengawas ruang memasukkan Lembar Jawaban dan Berita Acara Pelaksanaan Ujian ke dalam amplop. NPSN : N.S.S :

Upload: muno-dapith-bunyu

Post on 27-Jun-2015

925 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tata Tertib Ujian Semester Ganjil Pengawas 2010-2011

PEMERINTAH KABUPATEN NUNUKANDINAS PENDIDIKAN

SMA NEGERI 1 NUNUKAN SELATANJl. Sultan Hasanuddin RT.03 Selisun, Kec. Nunukan Selatan, Kab. Nunukan 77482 2026035Website : www.sman1nusa.co.cc Email : [email protected] - [email protected]

TATA TERTIB PENGAWASUJIAN SEMESTER GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2010/2011

1. Pengawas ruang menerima bahan ujian berupa Amplop yang berisi Naskah Soal, Lembar Jawaban, dan Berita Acara Pelaksanaan.

2. Pengawas ruang yang tidak hadir karena sesuatu hal, dapat melapor kepada Ketua Panitia untuk disiapkan penggantinya yakni 20 (dua puluh) menit sebelum ujian dimulai.

3. Pengawas ruang memasuki ruang ujian, yakni 10 (sepuluh) menit sebelum ujian dimulai.

4. Pengawas ruang memeriksa sertiap peserta untuk tidak membawa alat komunikasi elektronik, kalkulator, tas, buku atau catatan dalam bentuk apapun ke dalam ruangan ujian.

5. Pengawas ruang memeriksa identitas sebagai Siswa SMAN 1 Nusa yakni Kartu Pelajar.

6. Pengawas ruang membacakan tata tertib pelaksanaan ujian.

7. Pengawas ruang membagikan Lembar Soal dan Lembar Jawaban kepada peserta..

8. Setelah tanda waktu mengerjakan soal dimulai, pengawas ruang mempersilahkan peserta untuk mengecek kelengkapan naskah soal.

9. Apabila ditemukan naskah soal ada yang cacat atau rusak, pengawas ruang wajib menggantinya.

10. Selama ujian berlangsung, pengawas ruang wajib menjaga ketertiban dan ketenangan suasana ruang ujian.

11. Pengawas ruang dilarang memberi bantuan dalam bentuk apapun kepada peserta berkaitan dengan jawaban soal yang diujikan.

12. Lima menit sebelum waktu ujian selesai, pengawas ruang wajib menyampaikan kepada peserta bahwa waktu tinggal 5 (lima) menit.

13. Setelah tanda waktu selesainya ujian dibunyikan, pengawas ruang memberitahukan kepada peserta untuk tidak mengerjakan soal. Pengawas ruang mempersilahkan kepada peserta untuk mengumpul seluruh Lembar Jawaban kepada pengawas ruang.

14. Pengawas ruang mengecek Lembar Jawaban peserta yang telah terkumpul, sekaligus menyusun Lembar Jawaban tersebut dimulai dari nomor peserta terkecil.

15. Pengawas ruang memasukkan Lembar Jawaban dan Berita Acara Pelaksanaan Ujian ke dalam amplop.

16. Pengawas ruang bertanggung jawab atas kehilangan Lembar Jawaban yang telah diisi dan Berita Acara Pelaksanaan Ujian.

17. Pengawas ruang menyerahkan amplop tersebut kepada panitia yang telah ditunjuk.

Nunukan, 28 Desember 2010Ketua Panitia,

HARIS, S.PdNIP. 19800115 200902 1 004

NPSN : 30405246N.S.S : 30.1.16.08.09.009