studi kasus rumah hunian profesi

40
DWI PUTRI SARTIKA ALAMSYAH STUDI KASUS RUMAH HUNIAN PROFESI

Upload: winda-saraswati

Post on 30-Sep-2015

304 views

Category:

Documents


65 download

DESCRIPTION

artikel

TRANSCRIPT

Studi Kasus Rumah Hunian Profesi

Dwi Putri Sartika alamsyahStudi Kasus Rumah Hunian ProfesiPermasalahan dan persoalanPermasalahan :Bagaimana merancang sebuah rumah tinggal yang dapat menjadi wadah kegiatan seluruh anggota keluarga dengan menerapkan rumah tinggal yang nyaman, aman, dan sehat.Permasalahan dan persoalanPersoalanKonsep rumah tinggal yang diinginkan Ibu Diana adalah konsep minimalis dan bisa difungsikan sebagai tempat kerja yaitu praktek dokter. Hal ini dikarenakan Ibu Diana adalah seorang dokter spesialis anak. Rumah minimalis memiliki bentuk dan garis geometri yang tegas, biasanya didominasi dengan perulangan garis vertikal/horisontal, terdapat bukaan-bukaan yang lebar, atap cenderung datar atau nyaris datar. Rumah diharapkan dapat menyatu dengan lingkungan sekitarnya dan dapat digunakan menjadi tempat praktek yang nyaman baik oleh Ibu Diana ataupun calon Pasien dari Ibu Diana.3 Konsep Rumah MinimalisRumah yang nyamanRumah yang sehatRumah yang aman

Rumah yang nyamanRumah yang nyaman dilihat dari sirkulasi penghawaan, penyinaran, posisi rumah dan juga volume ruang. Rumah yang memiliki volume ruang yang cukup dan tidak terlalu banyak, akan membuat rasa nyaman bagi penghuninya. Posisi rumah menghadap matahari juga mempengaruhi kenyamanan sebuah rumah tinggal. Hal ini berpengaruh pada bukaan bukaan. Baik bukaan untuk pencahayaan ataupun untuk sirkulasi udara.3 Konsep Rumah minimalis (Contd)Rumah yang sehatRumah yang sehat dapat dicapai dengan system sanitasi yang benar. Dengan adanya drainase yang dapat mengalirkan air ke sungai atau tempat pembuangan akan meminimalkan terjadinya peluapan air. Selain itu perlu nya bak kontrol yang menyimpan air bersih yang dapat digunakan untuk keperluan sehari-hari. Penghawaan dan pencahayaan dalam rumah juga menjadi salah satu factor utama agar rumah dapat memiliki konsep sehatRumah yang amanRumah yang aman daat diwujudkan dengan penggunaan pagar di sekeliling rumah. Selain itu penggunaan tanaman rambat di sekitar rumah juga dapat meningkatkan tingkat keamanan dari rumah tersebut. Selain itu rumah yang berfungsi sebagai ruang kerja juga harus memiliki tingkat keamanan yang tinggi. Hal ini dikarenakan agar calon pasien dari bu diana pun merasa aman.3 Konsep Rumah minimalis (Contd)Identitas penghuniIbu Nama: dr. Diana katulampa, Sp.A, M.kesUsia: 42 TahunPekerjaan: Dokter Spesialis anakHobby: Mendengarkan Musik

AyahNama: Rudy Alfredo Sitanggang, S.HUsia: 45 TahunPekerjaan: NotarisHobby: Menonton Bola

Identitas penghuniAnak 1Nama: Lucia SitanggangUsia: 22 TahunPekerjaan: MahasiswaHobby: Mendengarkan Musik

Anak 2Nama: Rani SitanggangUsia: 20 TahunPekerjaan: MahasiswaHobby: Mendengarkan MusikIdentitas penghuniPembantuNama: MariyemUsia: 29 TahunTujuan dan sasaranTujuanUntuk menciptakan rumah tinggal yang nyaman, sejuk, sehat dan asri dengan konsep modern minimalis yang ekologis sebagai pelindung, wadah kegiatan dan identitas peghuni.SasaranMerancang rumah tinggal dengan penghawaan yang baikMerancang rumah tinggal dengan pencahayaan yang baik dengan memaksimalkan bukaan pada bagian timur untuk menangkap matahari pagiMerancang rumah tinggal dengan sanitasi yang baikMerancang rumah tinggal dengan organisasi ruang yang sesuai dengan kebutuhan aktivitas

Tabel kegiatanUserAktivitasIbuPAGIBangunSolatMandiSarapanMengantar anak sekolahPergi ke kantorSIANGPulang kantorMakan siangSolatIstirahatSORE-MALAMPraktekMALAMMakan malamNgobrolTidurTabel kegiatanAyahPAGIBangunSolatMandiSarapanMengantar anak sekolahPergi ke kantorSIANGPulang kantorMakan siangSolat IstirahatSOREBerkebunMALAMMakan malamNgobrolTidurTabel kegiatanAnak 1 PAGIBangunSolatMandiSarapanBerangkat sekolahSIANGPulang sekolahMakan siangIstirahatSOREBermain keyboardNonton tvMandiMALAMSolatMakan malamBelajarTidurTabel kegiatanAnak 2PAGIBangunSolatMandiSarapanBerangkat sekolahSIANGPulang sekolahMakan siangIstirahatSOREBermain komputerBermain gitarMandiMALAMSolatMakan malamBelajarTidurTabel kegiatan PembantuPAGIBangunSolatMandiMemasakSarapanMencuci piringMembersihkan halamanMembersihkan rumahSIANGMencuci pakaianMenjemur pakaianMALAMMenyetrika pakaianTidurSite

site

Kondisi fisik siteLuas site 540 m2 dengan dimensi 18 m x 30 m Kontur tanah relatif datarOrientasi site menghadap ke UtaraUtara: Jalan rayaTimur: Ruko dan rumah wargaSelatan: Pabrik plastikBarat: Bengkel

SiteKonteksSite ini terletak di pinggir jalan raya dan memiliki kondisi ekonomi menengah-keatas, (tidak berada di dareah kumuh), walaupun begitu, budaya saling hormat menghormati antar warga masih kuat. Dengan begitu rumah ini sangat cocok jika digunakan tempat praktek bagi Ibu DianaPROGRAM RUANGSINAR MATAHARICAHAYA BUATANPENGHAWAANVIEWKEBISINGANPRIVASITIMURTENGAHBARATPAGISIANGMALAM++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++******++++++GarasiRuang PraktekTerasRuangtamuRuangKeluargaRuangMakanKamarUtamaKamarMandiUtama (dalam)KamarAnak ke-1KamarAnak ke-2Ruang belajarKamarMandiAnak (luar)DapurKamarTidurPembantuKamarMandi (luar)RuangCuciRuangSetrikaRuang musik

Penzoningan kriteria:-Kesamaan aktivitas & fungsi- Tingkat noise, sinar matahari, penghawaan dan view-Tingkat pencapaian

Aktivitas userUSERAKTIVITASPROGRAM RUANGBESARAN (m2)ZONEAYAHIBUANAK ke-IPARKIR, MENCUCI MOTOR/MOBILCARPORT PUBLICGARASI AYAHIBUMENYAMBUT TAMUTERAS R.TAMU IBUPRAKTEK (MEMERIKSA PASIEN)R. PRAKTEKSEMI PUBLIKAYAHIBUANAK KE-1ANAK KE-2BERKUMPUL, MEMBACA, MENGOBROL DAN MENONTON TVR.KELUARGA Aktivitas userAYAHIBUANAK KE-1ANAK KE-2SARAPAN, MAKAN SIANG DAN MAKAN MALAM BERSAMAR.MAKANPRIVATEAYAHIBUANAK KE-1ANAK KE-2PEMBANTUTIDUR, BERISTIRAHAT, BELAJARK.TIDUR UTAMAK.TIDUR ANAK IK.TIDUR ANAK II K.TIDUR PEMBANTU AYAHIBUANAK KE-1ANAK KE-2PEMBANTUKEGIATAN MCK (MANDI CUCI KAKUS)KAMAR MANDI UTAMA KAMAR MANDI ANAK KAMAR MANDI LUAR Aktivitas userPEMBANTUMENYIAPKAN MAKAN/MINUM, MEMASAK, CUCI PIRINGDAPUR/PANTRY SERVICEMENCUCI PAKAIANTEMPAT CUCI MELIPAT PAKAIAN, MENYETRIKA PAKAIANRUANG SETRIKA MENYIMPAN BARANGGUDANG Diagram hubungan antar Zona

Diagram hubungan antar zona

Hubungan antar zona

Hubungan antar zona

Studi analisis besaran ruang

Studi analisis besaran ruang

Studi analisis besaran ruang

Studi analisis besaran ruang

Analisis besaran ruangNo. RuangBesaran1Kamar tidur utama 142Kamar mandi utama 33Ruang makan 10,54Ruang keluarga 10,55Ruang tamu 96Dapur 8,757Kamar tidur anak 1 10,58Kamar tidur anak 2 10,510Ruang belajar 10,511Ruang praktek 27,512Kamar mandi 313Kamar tidur pembantu 7,514Kamar mandi pembantu 315Ruang cuci+jemur 3,7516Ruang setrika 317Garasi 1518Teras 419Ruang musik 7,5Jumlah 172Studi analisis pecapaian dalam tapak

Penentuan pintu masuk tersebut berdasarkan pertimbangan tapak yang menghadap ke arah jalan dan kelancaran sirkulasi ke dalam tapak sehingga memudahkan penghuni dalam pencapaian dari jalan ke tapak.Orientasi bangunan menghadap ke arah utara dengan pertimbangan agar bangunan mudah dikenal dan menghadap ke arah jalan. Organisasi ruang

WARNAZONAPUBLICSERVICESEMI PRIVATEPRIVATEOrganisa ruang lantai 1

Organisasi ruang lantai 2

Denah lantai 1Denah lantai 2