soal kimia dan pembahasan

Upload: ika-may-hartati

Post on 18-Oct-2015

731 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

ayo belajar kimia

TRANSCRIPT

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    1/24

    A.Struktur Atom, Sistem Periodik Unsur, dan Ikatan Kimia1. Sejumlah 19,5 gram logam M yang bervalensi 1 direaksikan dengan asam sulfat

    berlebih dan dihasilkan 5,6 liter gas H2pada keadaan standar. Jika dalam 1 atom

    M terdapat 20 neutron maka konfigurasi elektron yang tepat adalah...

    2. 5,2 gram suatu logam trivalen direaksikan dengan larutan HCl, dan menghasilkan3,36 liter gas hidrogen (STP). Jika atom logam tersebut mengandung 28 neutron,

    maka bilangan kuantum elektron terakhir atom logam itu adalah...

    3. Elektron terakhir dalam atom suatu unsur mempunyai bilangan kuantum n = 4 ; l= 2 ; m = -1 ; s =

    . Unsur tersebut dalam sistem periodik terletak pada...

    4. Suatu atom netral mempunyai konfigurasi elektron 1s2 2s2 2p63s23p6. Dapatdikatan bahwa atom ini...

    1. Berada dalam keadaan tereksitasi.2. Akan memancarkan energi radiasi jika susunan elektronnya berubah menjadi

    1s22s22p63s23p5 4s1.3. Merupakan atom unsur gas mulia.4. Termasuk unsur periode 4 sistem periodik.Pernyataan yang benar adalah...

    5. Unsur x dengan konfigurasi elektron 1s22s2 2p63s2dapat bereaksi dengan unsurY, yang terletak pada golongan oksigen, membentuk senyawa...

    6. Senyawa yang tidak dapat mengadakan ikatan hidrogen antarsesama molekulnyaadalah...

    1. Metanol2.

    Dietil eter

    3. Asam asetat4. Asetaldehida

    7. Nomor atom P adalah 15, sedangkan Br adalah 35. Bentuk molekul PBr5adalah...8. Senyawa berikut ini yang mempunyai dipol permanen adalah...

    1. CCl42. BCl33. BeCl24. PCl35. CH4

    B. Termokimia1. Pembakaran sempurna gas metana ditunjukkan oleh persamaan reaksi berikut ;

    CH4+ 2O2CO2+ H2O = -840 kJJika seluruh kalor yang dihasilkan digunakan untuk mendidihkan air yang mula-

    mula bersuhu 25C maka volum air yang bisa didihkan menggunakan 24 gram

    metana adalah...

    2.

    Pembakaran suatu contoh zat dalam sebuah kalorimeter bom menghasilkan kalorsebesar 25,2 kJ. Air yang berada dalam kalorimeter adalah 1000 gr dan suhunya

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    2/24

    naik 4. Jika kalor jenis air adalah 4,2 J.g-1.C-1, maka kapasitas kalor kalorimeterbom tersebut adalah...

    3. Dalam suatu reaksi kimia dibebaskan 8,4 kJ energi. Kalor ini digunakan untukmemanaskan 100 cm3air , maka kenaikan suhunya ialah...(kalor jenis air = 4,2 J.

    g

    -1

    . -1

    4. Diketahui data energi ikatan rata-rata berikut:

    H-H = 104,2 kkal.mol-1

    C-Cl = 57,8 kkal.mol-1

    H-Cl = 103,1 kkal.mol-1

    Kalor yang diperlukan untuk menguraikan 146 gram HCl (Ar H = 1, Cl =35,5)

    menjadi unsur-unsurnya adalah...

    5. Dari data :2H2(g) + O2(g)

    2H2O(l)

    = -571 kJ

    2Ca(s) + O2(g)2CaO(s) = -1269 kJCaO(s) + H2O(l) Ca(OH2)(s) = -64 kJDapat dihitung entalpi pembentukan Ca(OH)2 (s) sebesar...

    6. Persamaan termokimia pembakaran gas etilena (C2H4) adalah :C2H4(g) + 3O2(g) 2CO2(g) + 2H2O (l) = -310 kkalDengan mengandaikan efisiensi 60%, maka massa air pada 20yang dapatdiubah menjadi uap pada 100dengan membakar 1,12 m3(STP) gas C2H4adalah...(kalor jenis air = 1 kkal/kg. ; kalor uap air = 540 kkal/kg)

    7. Diketahui kalor pembentukan siklopropana (CH2)3(g) = -a kJ/molKalor pembentukan CO2 (g) = -b kJ/mol

    Kalor pembentukan H2O (l) = -c kJ/mol

    Maka kalor pembentukan siklopropana (dalam kJ/mol) ialah...

    8. Perhatikan diagram siklus berikut := -790 kJ

    = -593 kJ X

    Data diagram tersebut di atas, harga x adalah...

    C.Laju Reaksi1. Amonia dapat dibakar dengan persamaan reaksi :

    4NH3(g) + 5O2(g) 4NO(g) + 6H2O(g)Jika pada waktu tertentu diketahui laju reaksi amonia sebesar 0,24 mol L-1det-1,

    maka laju reaksi oksigen (O2) dan laju reaksi pembentukan H2O berturut-turut

    adalah...

    2S(s) + 3O2(g)

    2SO2(g) + O2(g)

    2SO3(g)

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    3/24

    2. Data eksperimen untuk reaksi 2A(g) + B(g) 2AB(g) terdapat dalam tabelberikut :

    Percobaan [A]

    (mol/L)

    [B]

    (mol/L)

    Laju Reaksi

    (mol.L-1s-1)

    1 0,1 0,1 6

    2 0,1 0,2 12

    3 0,1 0,3 18

    4 0,2 0,1 24

    5 0,3 0,1 54

    Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa persamaan laju reaksinya adalah...

    3. Diperoleh data percobaan untuk reaksi H2(g) + I2(g) 2HI (g)Sebagai berikut :

    [H2], M [I], M V (M.s- )

    0,1 0,1 0,16

    0,1 0,2 0,32

    0,2 0,2 0,64

    0,3 0,3 X

    Harga x adalah...

    4. Bila suhu suatu reaksi dinaikkan 10, maka laju reaksinya akan menjadi dua kalilipat. Kalau pada suhu treaksi berlangsung selama 12 menit, maka pada suhu (t+ 30)reaksi akan berlangsung selama...

    5. Jika pada suhu tertentu waktu paro reaksi orde pertama 2A 2B + C adalah 3jam, maka jumlah A yang terurai dalam waktu 9 jam adalah...

    6. Setiap kenaikan 10laju reaksi menjadi 2 kali lebih cepat. Suatu reaksi padasuhu 30 laju = a, bila suhu dinaikkan menjadi 100, maka laju reaksinyaadalah...

    7. Reaksi akan berlangsung 3 kali lebih cepat dari semula setiap kenaikan 20. Jikapada suhu 30suatu reaksi berlangsung 3 menit maka pada suhu 70reaksiakan berlangsung selama...

    8. Untuk reaksi N2O4(g) 2NO2(g) diketahui data:= +54 kJ Ea = + 57,2 kJEnergi aktivasi (Ea) untuk reaksi 2NO2(g) N2O4(g) adalah...

    D.Kesetimbangan Kimia1. Pada pemanasan 1 mol gas SO3dalam ruang yang volumnya 5 liter diperoleh gas

    O2 sebanyak 0,25 mol. Pada keadaan tersebut tetapan kesetimbangan Kc adalah...

    2. Tetapan kesetimbangan untuk reaksi kesetimbangan :2A(g) + B(g) C(g) + D(g) pada suhu tertentu adalah 4. Bila pada suhu tetap,volum diubah menjadi setengah volum asal, maka tetapan kesetimbangannya

    adalah...

    3. Dalam suatu wadah gas N2O4 terdisosiasi 50% menjadi gas NO2, sehinggacampuran gas menimbulkan tekanan total 6 atm. Harga Kp adalah...

    4. Perhatikan reaksi :

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    4/24

    2N2O(g) + N2H4(g) 3N2(g) + 2H2O(g). Jika 0,10 mol N2O dan 0,10 mol N2H4dicampurkan dalam volum 10 liter dan dibiarkan mencapai kesetimbangan,

    ternyata bahwa x mol N2O telah bereaksi. Jadi, konsentrasi N2 dalam

    kesetimbangan adalah...

    5.

    Tetapan kesetimbangan untuk reaksiPCl5(g) PCl3(g) + Cl2(g)Pada suhu 760 K adalah 0,05. Jika konsentrasi awal PCl50,1 mol.L

    -1, maka pada

    keadaan setimbang PCl5yang terurai adalah...

    6. Suatu reaksi mempunyai tetapan laju reaksi ke kanan (reaksi maju) sebesar 2,3 x106 s-1 dan tetapan kesetimbangan 4,0 x 108. Tetapan laju reaksi ke kiri (reaksi

    balik) dari reaksi tersebut adalah...

    7. Jika COCl20,5 M dipanaskan pada suhu 450, zat itu akan terurai menurut reaksiCOCl2(g) CO(g) + Cl2(g) dan pada kesetimbangan tinggal 0,1 M. Berapakahkonsentrasinya CO yang terjadi apabila COCl2 0,225 M dipanaskan pada suhu

    yang sama?

    8. Jika dipanaskan pada suhu tertentu, 50% N2O4mengalami disosiasi sesuai denganreaksi N2O4(g) 2NO2(g). Dalam kesetimbangan perbandingan mol N2O4terhadap NO2adalah.

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    5/24

    A.Struktur Atom, Sistem Periodik Unsur, dan Ikatan Kimia1. Reaksi : 2M + H2SO4M2SO2+ H2

    H2 = = 0,25 mol

    M = 0,25 = 0,5 Ar = = = 39 Z = Arn

    = 3920

    = 19

    19M : [Ar] 4s12. Reaksi : 2M + 6HCl 2MCl3+ 3H2

    H2 =

    mol = 0,15 mol

    M = 0,15 mol = 0,10 molAr =

    = 52

    Z = Arn= 5228 = 24

    24M : [Ar] 4s13d5

    -2 -1 0 +1 +2

    Bilangan kuantum elektron terakhirnya :

    n = 3 ; l = 2 ; m = +2 ; s = +

    3. 4d {

    -2 -1 0 1 2

    Jadi konfigurasi elektron selengkapnya adalah

    1s22s22p63s23p6 4s2 3d104p6 5s24d2 atau jika disingkat [Kr] 5s24d2 sehingga

    termasuk golongan IV B, periode 5.

    4. Pernyataan yang benar adalah nomor 2, 3, dan 4. Pada keadaan dasar, atom netral yang disebutkan pada soal mempunyai

    konfigurasi 1s2 2s2 2p63s23p6 .

    Jika atom tersebut menyerap energi maka satu elektron atau lebih dapatberpindah ke tingkat energi yang lebih tinggi misalnya menjadi 1s2 2s2 2p6

    3s23p5 4s1. Keadaan ini disebut keadaan tereksitasi.

    Jika energi yang diserap pada proses eksitasi maka elektron-elektronkembali ke keadaan dasar.

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    6/24

    Golongan dan periode ditentukan dari konfigurasi elektron keadaan dasar1s2 2s2 2p63s23p6 , yaitu golongan VIII A (gas mulia) danperiode 3.

    5. a. X dengan elektron valensi 3s2cenderung melepas 2e.b. Y (golongan VI A) cenderung menangkap 2e.c. Senyawa yang terbentuk adalah XY

    6. (1) CH3OH(2) CH3CH2-O-CH2CH3

    (3) CH3-COOH

    (4) CH3-C-H

    O

    Yang tidak dapat mengadakan ikatan hidrogen adalah (2) dan (4).

    7. a. Pada molekul PBr5, atom pusat P dikelilingi oleh elektron yang berasal dari :- elektron valensi P = 5- elektron valensi Br = 5

    jumlah elektron total = 10

    jumlah pasangan e = 5

    b. Kelima pasangan elektron ini mengambil orientasi trigonal bipiramida.

    8. Yang mempunyai dipol permanen adalah 4.Dipol permanen terdapat pada molekul polar. Kepolaran ikatan terjadi bila atom-

    atom yang berikatan mempunyai perbedaan keelektronegatifan dan membentukmolekul yang tidak simetris. Dan PCl3mempunyai bentuk yang tidak simetris

    sehingga bersifat polar.

    B.Termokimia1. Penyelesaiannya :

    a. CH4 = mol

    b. Kalor yang dihasilkan pada pembakaran 1,5 mol CH4

    = 1260 kJ

    = 1260 . 103 J

    c. Kalor sebanyak ini dapat mendidihkan air

    q = m . c . m =

    = 4000 gram

    d. Karena air = 1 g/mL, maka volum air = 4000 mL atau 4 liter

    2. Kalor yang dihasilkan oleh reaksi dalam kalorimeter bom sebagian diserap olehair yang ada pada kalorimeter dan sebagian oleh kalorimeter.

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    7/24

    qreaksi = qair+ qkalorimeter

    = maircair + Ckalorimeter25200 = Ckal = 2100 J . -1

    = 2,1 kJ . -1

    3. Penyelesaiannya :q = m . c . 8,4 . 103 = 100 . 4,2 .

    = 20 4. Penyelesaiannya :

    HCl == 4 mol

    4HCl(g)2H-H(g)+ 2Cl-Cl(g)= reaktan - produk= [ ] [ ]= = 412,4324

    = 88,4 kJ

    5. Penyelesaiannya :Reaksi pembentukan Ca(OH)2adalah Ca + O2+ H2Ca(OH)2Dengan menggunakan data di atas

    (2H2+ O22H2O) (2Ca + O22CaO) CaO + H2O Ca(OH)2

    +

    Ca + O2+ H2Ca(OH)2 6. Penyelesaiannya :

    Pengubahan air (20

    ) menjadi uap air (100

    ) berlangsung dalam 2 tahap

    (1)Air (20) air (100)(2)Air (100) uap air (100)

    Jika massa air pada proses tersebut = x Kg, maka :

    qtotal= q1 + q2

    = = = 620x kkal

    Kalor sebesar ini disuplai oleh pembakaran 1,12 m3 (STP) gas C2H4Mol C2H4 =

    =

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    8/24

    =

    = 50 mol

    = -15.500 kkal

    Dengan memperhatikan bahwa efisiensi perpindahan kalor adalah 60%

    maka :

    0,6 X = 15 Kg

    7. Penyelesaiannya :Reaksi pembakaran siklopropana :

    (CH2)3+

    O2

    3CO2+ 3H2O

    [ ] (CH2)3 = a3b3c kJ/mol8. Penyelesaiannya :

    Menurut hukum Hess :

    2S(s) + 3O2(g) 2SO2(g) + O2 kJ2SO2(g) + O22SO3(g)

    +

    2SO2(g) + 3O2(g) 2SO3(g) Dengan demikian :

    -593 + x = -790

    X = -197

    C.Laju Reaksi1. Penyelesaiannya :

    4NH3+ 5O24NO + 6H2OVNH3= 0,24 mol/L/sVO2= VH2O =

    2. Penyelesaiannya :[B] naik 2x V = (B)

    V naik 2x 2 = (2)m m = 1

    [A] naik 2x V = (B)nV naik 4x 4 = (2)n n = 2

    1

    1

    2

    4

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    9/24

    Persamaan laju : V = k[A]2[B]

    3. Penyelesaiannya :Persamaan laju reaksi secara umum :

    V = k[H2]m[I2]nDari percobaan (1) dan (2) diperoleh :

    (0,5)n = 0,5

    n = 1

    Dari percobaan (2) dan (3) diperoleh :

    (0,5)m = 0,5

    m = 1

    Dari percobaan (1) dan (4) diperoleh :

    =

    X = 1,44

    4. Penyelesaiannya :Setiap kenaikan suhu 10maka laju reaksi = 2 kali lipat (waktu menjadi kalisemula) :t 2 = t1

    t (t + 30) = 12 menit

    t = 1,5 menit

    5. Penyelesaiannya :Sisa =

    = 12,5 %

    Jadi, yang terurai adalah 87,5 %.

    6. Penyelesaiannya :Jika setiap kenaikan suhu 10mengakibatkan laju reaksi menjadi 2 x semulamaka :

    V2 = V1

    V100 = a = 128a

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    10/24

    7. Penyelesaiannya :Jika pada setiap kenaikan 20laju meningkat 3 kali lebih cepat, maka waktureaksi menjadi

    kali waktu awal.

    t2= t1 t70= 3 menit (

    )=

    menit

    8.

    Diagram energi untuk reaksi : N2O42NO2dapat dilihat pada gambar di atas.Dari diagram terlihat bahwa :

    Ea = Ea + Dengan

    Ea = energi aktivsi untuk N2O4 2NO2Ea= energi aktivasi untuk 2NO2 N2O4Dengan demikian diperoleh..

    57,2 = Ea + 54, 0

    Ea = +3,2 kJ

    D.Kesetimbangan Kimia1. Penyelesaiannya :

    2O3 2SO2+ O2Awal : 1 - -

    Reaksi: 0,50 0,50 0,25

    +

    Stb : 0,50 0,50 0,25

    Pada kesetimbangan :

    [SO3] = 0,50 mol/5L L = 0,10 M

    [SO2] = 0,50 mol/5L L= 0,10 M

    [O2] = 0,25 mol/5L L= 0,05 M

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    11/24

    [][][] [][][]

    = 0,5

    2. Penyelesaiannya :Tetapan keseimbangan hanya dipengaruhi oleh suhu. Oleh karena suhu tetap maka

    tetapan kesetimbangan juga tetap, yaitu 4.

    3. Penyelesaiannya :Jika mol N2O4awal = a; maka N2O4yang bereaksi = 0,5 a

    N2O42NO2Awal : a -

    Reaksi : 0,5a a

    +

    Setimbang : 0,5a a

    PN2O4 =

    PNO2 =

    = 4 atmKp =

    4. Penyelesaiannya :2NO2(g) + N2H4(g) 3N2(g) + 2H2O(g)Awal : 0,10 0,10 - -

    Reaksi: x 0,5x 1,5x x

    +

    Stb: 0,10-x 0,10-0,5x 1,5x x

    Pada kesetimbangan:

    [N2] =

    5. Penyelesaiannya :PCl5(g) PCl3(g) + Cl2(g)

    Awal : 0,1 - -

    Reaksi : x x x

    +

    Stb : 0,1x x x

    Kc =[][]

    0,05 =

    X2 + 0,05x0,005 = 0

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    12/24

    (x + 0,1) (x0,05) = 0

    X = 0,05 mol.L-1

    PCl5yang terurai =

    6. Penyelesaiannya :2X + 2Y 4Z ; Kc = 0,04X + Y 2Z ; Kc = = 0,22Z X + Y ; Kc = = 5

    7. Penyelesaiannya :COCl2CO + Cl2

    Awal : 0,5 - -

    Reaksi : 0,4 0,4 0,4+

    Stb : 0,1 0,4 0,4

    Kc =

    = 1,6

    COCl2CO + Cl20,225 - -

    X x x

    +0,255-x x x

    Kc =

    X2 + 1,6x0,36 = 0

    (x + 1,8)(x0,2) = 0

    X1 = -1,8 (tidak memenuhi)

    X2 = 0,2

    8. Penyelesaiannya :N2O42NO2Awal : a -

    Reaksi : 0,5 a a

    +

    Stb : 0,5a a

    (N2O4) : (NO2) = 0,5a : a

    = 1 : 2

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    13/24

    A.Atomic structure, Periodic System of Elements, andChemical Association1. A number of 19.5 grams of a metal M that has valence 1 is reacted with

    sulfuric acid and the resulting excess of 5.6 liters of H2gas at standard

    conditions. If in an atom M there are 20 neutrons then the appropriateelectron configuration is ...

    2. 5.2 grams of a trivalent metal is reacted with a solution of HCl, and produces3.36 liters of hydrogen gas (STP). If the atom of the metal contain 28

    neutrons, the final electron quantum numbers of metal atoms is ...

    3. The last electron in an atom of an element has the quantum number n = 4; l =2, m = -1; s = 1 / 2. Elements in the periodic system lies in the ...

    4. An atom has a neutral electron configuration 1s22s22p63s23p6. These atomscan be ...

    Being in an excited state. Will emit radiation energy if the arrangement of electrons 1s2 2s2 turned

    into 3s2 2p6 4s1 3p5. Is an element of the noble gas atom. Including elements of the periodic system of period 4.

    The correct statement is ...

    5. Element x with the electron configuration 1s22s22p63s2can be react withelements of Y, which is in group oxygen, What compound does the elements

    can form...

    6. Compounds that can not bond with hydrogen bond is ...Methanol

    Diethyl ether

    Acetic acid

    Acetaldehyde

    7. P atomic number is 15, while Br is 35. PBr5molecular shape is ...8. The following compounds that have a permanent dipole is ...

    CCl4

    BCl3

    BeCl2

    PCl3

    CH4

    B.Thermochemical1. Complete combustion of methane is shown by the following equation;

    CH4+ 2O2 CO2+ H2O H = -840 kJ

    If all the heat generated is used to boil water which temperature is 25 C

    then the volume of water that can boiled using 24 grams of methane is ...

    2. Combustion of a sample substance in a bomb calorimeter produce 25.2 kJcalor. The Water that is in the calorimeter is 1000 g and the temperature rose

    4 . If the heat of water is 4.2 J.g-1. C-1, then the calor capacity of the bombcalorimeter is ...

    3. In a chemical reaction, 8.4 kJ of energy released.The heat is used to heat the100 cm3of water, then the temperature is rising ... (heat of water = 4.2 J g-1.

    4. Known bond energy data the following average:H-H = 104.2 kkal.mol-1

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    14/24

    C-Cl = 57.8 kkal.mol-1

    H-Cl = 103.1 kkal.mol-1

    Heat required to decompose 146 grams of HCl (Ar H = 1, Cl = 35.5) into its

    elements is ...

    From the data:

    2H2 (g) + O2 (g) 2H2O (l) H = -571 kJ2Ca (s) + O2 (g) 2CaO (s) H = -1269 kJ

    CaO (s) + H2O (l) Ca (OH2) (s)H = -64 kJ

    The formation enthalpy of Ca (OH) 2(s) is ...

    5. Thermochemical equation of combustion gases ethylene (C2H4) is:C2H4(g) + 3O2(g) 2CO2(g) + 2H2O (l) H = -310 kcal

    Assuming 60% efficiency, then the mass of water at 20 which can beconverted into steam at 100 by burning 1.12 m3(STP) of gas C2H4is ...(heat of water = 1 kcal / kg. ; heat of water vapor = 540 kcal / kg)

    6. Known to heat the formation of cyclopropane (CH 2)3 (g) =-a kJ / molHeat of formation of CO2(g) = -b kJ / mol

    Heat of formation of H2O (l) = -c kJ / mol

    Then heat the formation of cyclopropane (in kJ / mol) is ...

    7. Consider the following diagram of the cycle:H = -790 kJ

    H = -593 kJ X

    Data above diagram, the price of x is ...

    C.The Rate of Reaction1. Ammonia can be burned by the equation:

    4NH3 (g) + 5O2 (g) 4NO (g) + 6H2O (g)

    If at a certain time is known rate of reaction of ammonia for 0.24 mol L-1 s-

    1, then the reaction rate of oxygen (O2) and the rate of reaction of formation

    of H2O in a row is ...

    2. Experimental data for the reaction 2A (g) + B (g) 2AB (g) contained inthe following table:

    Percobaan [A]

    (mol/L)

    [B]

    (mol/L)

    Laju Reaksi

    (mol.L-1s-1)

    1 0,1 0,1 6

    2 0,1 0,2 12

    3 0,1 0,3 18

    4 0,2 0,1 24

    5 0,3 0,1 54

    From these data it can be concluded that the reaction rate equation is ...

    2S(s) + 3O2(g) 2SO3(g)

    2SO2(g) + O2(g)

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    15/24

    3. Experimental data obtained for the reaction H2 (g) + I2 (g) 2HI (g)As follows:

    [H2], M [I], M V (M.s- )

    0,1 0,1 0,16

    0,1 0,2 0,320,2 0,2 0,64

    0,3 0,3 X

    Price of x is ...

    4. When a reaction temperature is raised 10 , the reaction rate will bedoubled. If the temperature of the reaction t for 12 minutes, then at atemperature (t + 30) reaction will happen during ...

    5. If at a certain temperature when half of the first order reaction 2A + 2B Cis 3 hours, then the amount of A that biodegrade within 9 hours is ...

    6.

    Each increase of 10 the reaction rate to 2 times faster. A reaction at atemperature of 30 rate = a, when the temperature is raised to 100 , therate of reaction is ...

    7. The reaction will three times faster than the original any increase in 20 . Ifat a reaction temperature of 30 lasted 3 minutes then at 70 the reactionwill happen during ...

    8. For the reaction N2O4(g) 2NO2(g) known data:H = +54 kJ + Ea = 57.2 kJ

    The activation energy (Ea) for the reaction 2NO2(g) N2O4(g) is ...

    D.Chemical Equilibrium1. On heating 1 mole of SO3in the gas space volumnya 5 liters of O2gas

    obtained as much as 0.25 mol. In such circumstances the equilibrium

    constant Kc is ...

    2. Equilibrium constant for the reaction equilibrium:2A (g) + B (g) C (g) + D (g) at a given temperature is 4. When thetemperature is fixed, the volume is converted into a half volume of origin,

    then the equilibrium constant is ...

    3. In a gas container 50% N2O4dissociates into gas NO2, there by causing thegas mixture total pressure 6 atm. The value of Kp is ...

    4. Consider the reaction:2N

    2O (g) + N

    2H

    4(g)

    3N

    2(g) + 2H

    2O (g). If 0.10 mol of N

    2O and 0.10 mol

    of N2H4mixed in a volume of 10 liters and allowed to reach equilibrium, it

    turns out that x moles of N2O has reacted. Thus, the concentration of N2in

    equilibrium is ...

    5. Equilibrium constant for the reactionPCl5(g) PCl3(g) + Cl2(g)At a temperature of 760 K is 0.05. If the initial concentration of PCl5is 0.1

    mol.L -1, then the equilibrium state which decomposes PCl5is ...

    6. A reaction has a reaction rate constant to the right (forward reaction) of 2.3 x106 s-1 and the equilibrium constant of 4.0 x 108.Reaction rate constant to

    the left (reverse reaction) of the reaction is ...

    7. If COCl20.5 M heated at a temperature of 450 , this compound woulddecompose according to reaction COCl2(g) CO (g) + Cl2 (g) and at

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    16/24

    equilibrium left 0,1 M. What happens if the CO concentration is 0.225 M

    COCl2heated at the same temperature?

    8. When heated at a certain temperature, 50% of dissociating N2O4inaccordance with the reaction of N2O4(g) 2NO2(g). In the equilibriummole ratio of N2O4to NO2is ...

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    17/24

    A.Atomic structure, Periodic System of Elements, andChemical Association

    1. Reaction: H2SO4+ 2M + H2 M2SO2H2= 5.6 / 22.4 = 0.25 molM = 2 / 1 0.25 = 0.5

    Ar = g / mol = 19.5 / 0.5 = 39

    Z = Ar - n

    = 39-20

    = 19

    19m: [Ar] 4s1

    2. Reaction : 2M + 6HCl 2MCl3+ 3H2 H2= mol = 0,15 mol M = 0,15 mol = 0,10 mol Ar = = 52 Z = Arn

    = 5228 = 24

    24M : [Ar] 4s13d5

    -2 -1 0 +1 +2

    The last quantum number is:

    n = 3 ; l = 2 ; m = +2 ; s = + 3. 4d {

    -2 -1 0 1 2

    So the complete electron configuration

    1s22s22p63s23p6 4s2 3d104p6 5s24d2 and the abreviation is [Kr] 5s24d2

    so it lies on group IV B and 5 period.

    4. Correct statement is number 2, 3, and 4.(1) In the ground state, neutral atoms have mentioned the matter of

    configuration 1s22s22p63s23p6.

    (2)If the atom absorbs energy then one or more electrons can move to

    higher energy levels such as 1s22s2 2p63s2 4s1 3p5. A condition called

    excited states.

    (3)If the energy is absorbed in the process of excitation of the electrons

    return to ground state.

    (4)Groups and periods determined from the electron configuration 1s2

    2s2

    2p6ground state 3s23p6, lie in group VIII A (noble gases) and 3 period.

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    18/24

    5. a. X with 3s2valence electrons tend to remove 2e.b. Y (type VI A) tend to capture 2e.

    c. The compound formed is XY

    6. (1) CH3 - OH(2)-O-CH2CH3 CH3CH2

    (3) CH3-COOH

    (4) CH3-C-H

    O

    Who can not hold a hydrogen bond is (2) and (4).

    7. a. At the molecular PBr5, the central P atom is surrounded by electronsoriginating from:

    valence electrons P = 5

    Br = 5 valence electrons

    total number of electrons = 10

    number of pairs electrons = 5

    b. The five pairs of electrons are taken bipiramida trigonal orientation.

    Which have permanent dipole is 4.

    Permanent dipoles contained in polar molecules. Polar bond occurs when

    atoms have different electronegativity and bond to form molecules that are

    not symmetrical. And PCl3has an asymmetrical shape that are polar.

    B.Thermochemical1. The Solution:

    a. CH4= 24/36 = 1.5 mol

    b. Heat generated in the combustion of 1.5 moles of CH4

    q = 1.5 840 kJ

    = 1260 kJ

    = 1260. 103 A

    c. This much heat can boil water

    q = m. c. t

    m =

    = 4000 grams

    d. Because water= 1 g / mL, the volume of water = 4000 mL or 4 liters

    2. Heat generated by the reaction in a bomb calorimeter partially absorbed bythe water present in the calorimeter and in part by the calorimeter.

    qreaction = qwater+ qcalorimeter

    = mwater

    cwater

    + Ccalorimeter

    25200 =

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    19/24

    Ckal = 2100 J . -1= 2,1 kJ . -1

    3. The Solution:q = m. c. t8.4. 103 = 100. 4.2. t

    t = 20 4. The Solution:

    HCl == 4 mol

    4HCl(g)2H-H(g)+ 2Cl-Cl(g)= reactan - product= [ ] [ ]= = 412,4324= 88,4 kJ

    5. The Solution:Formation reaction of Ca(OH)2is a Ca + O2+ H2 Ca(OH)2

    By using the above data (2H2+ O22H2O)

    (2Ca + O2

    2CaO)

    CaO + H2O Ca(OH)2 +

    Ca + O2+ H2Ca(OH)2 6. The Solution:

    The conversion of water (20 ) into water vapor (100 ) takes place intwo stages

    Water (20) Water(100)Water (100

    ) Water vapor (100

    )

    If the water mass is = x Kg, maka :

    qtotal= q1 + q2

    = = = 620x kkal

    Heat is supplied by the combustion of 1.12 m3(STP) of gas C2H4

    Mol C2H4=

    =

    =

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    20/24

    = 50 mol

    = -15.500 kkal

    The eficiency of the heat movement is 60%, so :

    0,6 X = 15 Kg

    7. The Solution:Combustion reaction of cyclopropane:

    (CH2)3+O23CO2+ 3H2O

    [ ]

    (CH2)3 = a3b3c kJ/mol

    8. The Solution:According to Hess's law:

    2S(s) + 3O2(g) 2SO2(g) + O2 kJ2SO2(g) + O22SO3(g)

    +

    2SO2(g) + 3O2(g) 2SO3(g) So that:

    -593 + x = -790X = -197

    C. The Rate of Reaction1. The Solution:

    4NH3+ 5O24NO + 6H2OV NH3= 0,24 mol/L/s

    V O2= V H2O =

    2. The Solution :[B] naik 2x V = (B)

    V naik 2x 2 = (2)m m = 1

    [A] naik 2x V = (B)n

    V naik 4x 4 = (2)n n = 2

    1

    1

    2

    4

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    21/24

    The rate equation : V = k[A]2[B]

    3. The solution :The general rate equation :

    V = k[H2]m[I2]nFrom experiment (1) and (2) :

    (0,5)n = 0,5

    n = 1

    From experiment (2) and (3) :

    (0,5)m = 0,5

    m = 1

    From experiment (1) and (4) :

    =

    X = 1,44

    4. The Solution:Any increase in temperature of 10 the reaction rate = 2 times (time to 1 / 2the original):t 2 = t1

    t (t + 30) = 12 minutes

    t = 1,5 minutes

    5. The solution :Excess =

    = 12,5 %So , which is 87,5 % degradable.

    6. The Solution:If any increase in temperature of 10 resulted in the reaction rate becomes 2x original then:

    V2 = V1V100 = a

    = 128a

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    22/24

    7. The Solution:If at any increase in the rate of 20 increased 3 times faster, then the reactiontime becomes 1 / 3 times the initial time.

    t2= t1

    t70= 3 minutes ( )=

    minutes

    8.

    H = +54.0 kJ

    Energy diagram for the reaction: 2NO2N2O4can be seen in the pictureabove.

    From the diagram shows that:

    Ea = Ea '+ HWith

    Ea = energy aktivsi N2O42NO2

    Ea '= activation energy for 2NO2N2O4

    Thus obtained ..

    Ea = 57.2 '+ 54, 0

    Ea '= +3.2 kJ

    D.Chemical Equilibrium1. The Solution:

    2O3 2SO2+ O2First : 1 - -

    Reaction: 0,50 0,50 0,25

    +

    Eql : 0,50 0,50 0,25

    In equilibrium :

    [SO3] = 0,50 mol/5L L = 0,10 M

    [SO2] = 0,50 mol/5L L= 0,10 M[O2] = 0,25 mol/5L L= 0,05 M

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    23/24

    [][][] [][][]

    = 0,5

    2. The Solution:Equilibrium constant is only affected by temperature. Therefore, the

    temperature remains the equilibrium constant is also fixed, which is 4.

    3. The Solution:If the first mol N2O4= a; so N2O4that react = 0,5 a

    N2O42NO2Awal : a -

    Reaksi : 0,5a a+

    Setimbang : 0,5a a

    PN2O4 =

    PNO2 =

    = 4 atmKp =

    4. The Solution:2NO2(g) + N2H4(g) 3N2(g) + 2H2O(g)First : 0,10 0,10 - -

    Reaction: x 0,5x 1,5x x

    +

    Eql : 0,10-x 0,10-0,5x 1,5x x

    [N2] =

    5. The Solution:

    PCL5 (g) PCL3 (g) + Cl2 (g)Awal : 0,1 - -Reaksi : x x x

    +

    Stb : 0,1x x x

    Kc =[][]

    0,05 =

    X2 + 0,05x0,005 = 0

    (x + 0,1) (x0,05) = 0X = 0,05 mol.L-1

  • 5/28/2018 Soal Kimia Dan Pembahasan

    24/24

    PCl5that decompose =

    6. The Solution:2X + 2Y

    4Z ; Kc = 0,04

    X + Y 2Z ; Kc = = 0,22Z X + Y ; Kc = = 5

    7. The Solution:COCl2CO + Cl2

    Firstl : 0,5 - -

    Reaction : 0,4 0,4 0,4

    +

    Eql : 0,1 0,4 0,4

    Kc =

    = 1,6

    COCl2CO + Cl20,225 - -

    X x x

    +

    0,255-x x x

    Kc =

    X2 + 1,6x0,36 = 0

    (x + 1,8)(x0,2) = 0

    X1 = -1,8 (its not qualified)

    X2 = 0,2

    8. The Solution:N2O4

    2NO2

    First : a -

    Reaction : 0,5 a a

    +

    Eql : 0,5a a

    (N2O4) : (NO2) = 0,5a : a

    = 1 : 2