silabus bina 5a

Upload: maulidafenni

Post on 18-Jul-2015

60 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Silabus Bina Bahasa Indonesia Kelas 5a

Pelajaran I 1

SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1. Menanggapi penjelasan nara sumber (petani,pedagang,nelayan,karyawan dll) dengan memperhatikan santun berbahasa.

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro Siswa dapat mendengarkan penjelasan. o Siswa dapat menanggapi pernyataan. o Siswa dapat menanggapi penjelasan nara sumber. o Siswa dapat menuliskan hal-hal penting dari penjelasan nara sumber. o Siswa dapat menceriterakan kembali penjelasan nara sumber.

Materi PokokTeks penjelasan nara sumber

Kegiatan Belajaro Mendengarkan penjelasan. o Menananggapi pernyataan. o Menanggapi. penjelasan nara sumber. o Menuliskan hal-hal penting dari penjelasan nara sumber. o Menceriterakan penjelasan nara sumber.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKaset/CD/TeksBuku Bina Bahasa Indonesia hal 2-3. Penerbit Erlangga

Penilaiano o s Lisan. Tertuli

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. Indikatoro Siswa dapat memperagakan teks percakapan. o Siswa dapat menjawab pertanyaan dari isi percakapan. o Siswa dapat mencatat pokok-pokok persoalan dalam percakapan. o Siswa dapat memberikan saran dan pendapat terhadap persoalan dengan bahasa yang benar.

Materi PokokTeks percakapan

Kegiatan Belajaro Memperagakan percakapan. o Menjawab pertanyaan berdasarkan teks percakapan. o Mencatat pokok-pokok persoalan dalam percakapan. o Memberikan tanggapan berupa pendapat,saran atau alas an terhadap suatu persoalan.

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 3 6.

Penilaiano Lisan o Tertul is o Penug asan

2. Berbicara 2.1. Menanggapi suatu persoalan atau peristiwa dan memberikan saran pemecahannya dengan memperhatikan pikiran,kata dan santun berbahasa

2

Pelajaran I SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Pokok Kegiatan Belajaro Membaca teks percakapan dengan lancar dan jelas. o Menjawab pertanyaan berdasarkan teks percakapan. o Melengkapi percakapan yamg belum selesai dengan kalimat yang runtun.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Penilaian Sumber BahanKurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 67 o o o Lisan. Tertulis Tugas

3.Membaca 3.1. Membaca teks percakapan dengan lafal dan intonasi yang tepat.

o Siswa dapat membaca teks percakapan Teks percakapan dengan lancer. o Siswa dapat menjawab pertanyaan dengan tepat. o Siswa dapat melengkapai percakapan dengan kalimat yang tepat.

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialok tertulis. Indikatoro Siswa dapat mengenal surat undangan. o Siswa dapat melengkapi surat undangan berdasarkan penjelasan . o Siswa dapat menulis surat undangan dengan benar. o Siswa dapat menggunakan kata depan : pasa,sejak,selama dengan benar. o Sisswa dapat melengkapi kalimat dengan kata depan. o Siswa dapat membuat kalimat dengan kata depan.

Materi PokokSurat undangan ulang tahun

Kegiatan Belajaro Mengenal surat undangan ulang tahun o Melengkapi surat undangan berdasarkan penjelasan. o Menulis surat undangan dengan benar. o Memahami bentuk kata depan pada sejak,selama. o Melengkapi kalimat dengan kata depan : pada,sejak,selama. o Membuat kalimat dengan kata depan : pada,sejak,selama dengan benar.

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 7-8

Penilaiano Lisan o Tertul is o Penug asan

4.Menulis 4.1.surat undangan (ulang tahun,acara agama,kegiatan sekolah) dengan kalimat efektif dan memperhatikan penggunaan ejaan 4.2.menggunakan kata depan : pada,sejak dan selama.

Jakarta,..2007 Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859 3

Guru Kelas . NIP :

Pelajaran 2 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1.Mengidentifikasi unsur cerita rakyat yang didengar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro Siswa dapat mendengarkan cerita rakyat. o Siswa dapat mencatat nama-nama tokoh dalam cerita o Siswa dapat menjelaskan sifat tokoh dengan tepat. o Siswa dapat memberikan tanggapan mengenai isi cerita rakyat yang didengar.

Materi PokokCerita Rakyat

Kegiatan Belajaro Mendengarkan cerita rakyat. o Mendaftar nama-nama tokoh cerita yang didengar. o Mencatat latar dan alamat cerita rakyat yang didengar. o Memberikan tanggapan mengenai isi cerita rakyat yang didengar.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurikulum 2006 KTSP. o Cerita rakyat Buku Bina Bahasa Ind hal : 18-19. o Kaset/CD berisi cerita rakyat

Penilaiano o s o Lisan. Tertuli Tugas

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. Indikatoro Siswa dapat menetukan hal-hal yang diamati dalam gambar. o Siswa dapat menceritakan isi gambar berdasarkan hal-hal yang telah ditentukan. o Siswa dapat menceritakan isi gambar secara lisan.

Materi PokokGambar ilustrasi

Kegiatan Belajaro Menentukan hal-hal yang diamati berdasarkan gambar ilustrasi. o Menceritakan isi gambar berdasarkan hal-hal yang telah ditentukan. o Menceritakan isi gambar secara lisan.

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 1921

Penilaiano Lisan o Tertul is o Penug asan

3. Berbicara 2.1. menceritakan hasil pengamatan/kunjungan dengan bahasa runtut,baik dan benar.

4

Pelajaran 2 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Alat dan Pokok Waktu Sumber Bahano Siswa dapat membaca puisi dengan ekspresi yang tepat. o Siswa dapat membacakan puisi dengan penghayatan yang benar. o Siswa dapat menentukan jeda,penggalan kata dalam puisi dengan tepat. Teks puisi o Memahami membaca puisi dengan ekpresi yang tepat. o Membacakan puisi dengan penghayatan yang tepat. o Menentukan jeda atau penggalan kata yang tepat. 1x pertemuan 2 x 35 menit Kurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 22-23

Penilaiano o o Lisan. Tertulis Tugas

3.Membaca 3.1. Membaca puisi dengan lafal dan intonasi yang tepat..

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialog tertulis. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Pokok Waktuo o o o o Siswa dapat menuliskan karangan berdasarkan gambar seri. Siswa dapat mengurutkan gambar seri yang benar. Siswa dapat menulis cerita yang utuh dan padu. Siswa dapat mengungkapkan kalimat harapan. Siswa dapat menentukan kalimat harapan. Gambar Seri o Memahami penulisan karangan berdasarkan gambar seri. o Mengurutkan gambar seri dengan benar. o Menulis cerita yang utuh dan padu berdasarkan gambar seri. o Memahami kalimat yang mengungkap harapan. o Menentukan kalimat yang mengungkapkan harapan. o Membuat kalimat yang mengungkapkan harapan. 1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurik ulum 2006 KTSP. o Buku Bina Bahasa Indonesia hal. 23-26.

Penilaiano Lisan o Tertul is o Penug asan

4.Menulis 4.1Menulis karangan berdasarkan pengamatan dengan memperhatikan pilihan kata dan penggunaan ejaan. 4.2.Memehami kalimat yang mengungkapkan harapan.

Jakarta,..2007 5

Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859 Pelajaran 3 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1.Menanggapi penjelasan nara sumber (petani,pedagang,nelayan,karyawan dll) dengan memperhatikan santun berbahasa.

Guru Kelas . NIP :

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro Siswa dapat mendengarkan penjelasan nara sumber yang benar. o Siswa dapat melengkapi pernyataan berdasarkan penjelasan nara sumber yang didengar. o Siswa dapat menentukan persoalan dalam peristiwa berdasarkan gambar. o Siswa dapat melengkapi penjelasan dari nara sumberr.

Materi PokokTeks penjelasan nasa sumber

Kegiatan Belajaro Mendengarkan penjelasan nara sumber. o Melengkapi pernyataan berdasarkan nara sumber yang didengar. o Menentukan atau memilihhal penting dari penjelasan nara sumber yang didengar. o Menentukan persoalan dalam peristiwa berdasarkan gambar. o Menanggapi penjelasan dari nara sumber.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurikulum 2006 KTSP. o Cerita rakyat Buku Bina Bahasa Ind hal : 35-35

Penilaiano o s o Lisan. Tertuli Tugas

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. Indikatoro Siswa dapat memperagakan percakapan di depan kelas dengan benar. o Siswa dapat menjelaskan masalah yang terdapat dalam teks percakapan. o Siswa dapat menentukan persoalan dalam peristiwa berdasarkan gambar. o Siswa dapat menanggapi persoalan dengan memberikan

Materi PokokTeks percakapan dan gambar

Kegiatan Belajaro Memperagakan percakapan di depan kelas. o Menjelaskan masalah atau peristiwa yang terdapat dalam teks percakapan. o Menentukan persoalan dalam peristiwa berdasarkan gambar.

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 35-38

Penilaiano Lisan o Tertul is o Penug asan

4. Berbicara 2.1. Menanggapi suatu persoalan atau peristiwa dan memberikan saran pemecahannya dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa.

6

pendapat dan saran berdasarkan gambar.

Pelajaran 3 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Kegiatan Belajar Pokoko Siswa dapat membaca teks bacaan dengan cepatt. o Siswa dapat menjawab pertanyaan dengan benar. o Siswa dapat melengkapi kalimat suatu teks bacaan. o Siswa dapat membuat kesimpulan berdasarkan teks bacaan yang dibaca. Teks bacaan o Membaca teks bacaan dengan cepat. o Menjawab pertanyaan. o Melengkapi kalimat suatu teks bacaan. o Membuat kesimpulan berdasarkan teks bacaan yang dibaca.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 39-40

Penilaiano Lisan. o Tertul is o Tugas o Portof olio

3.Membaca 3.1. Menemukan gagasan utama suatu teks yang dibaca dengan kecepatan 75 kata permenit.

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialog tertulis. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Pokok Waktuo Siswa dapat mengurutkan gambar dengan benar. o Siswa dapat menuliskan hal-hal yang diamati dari gambar. o Siswa dapat mengembangkanpokok pikiran dalam gambarmenjadi sebuah cerita. o Siswa dapat memahami arti awalan ber-. o Siswa dapat membuat kalimat yang berawalan ber-. Gambar Seri o Mengurutkan gambar seri dengan benar dan runtut. o Menuliskan hal-hal yang diamati dari gambar seri. o Mengembangkan hal yang diamati menjadi sebuah karangan atau cerita. o Memahami arti awalan ber-. o Membuat kalimat dengan menggunakan kata yang berawalan ber-. 1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurik ulum 2006 KTSP. o Buku Bina Bahasa Indonesia hal. 41-43.

Penilaiano Lisan o Tertul is o Penug asan o Portof olio

4.Menulis 4.1Menulis karangan berdasarkan pengalaman dengan memperhatikan pilihan kata dan penggunaan ejaan. 4.2.Memahami penggunaan awalan ber-.

7

Jakarta,..2007 Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi

Guru Kelas

Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859 Pelajaran 4 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1.Mengidentifikasi unsure cerita tentang cerita rakyat yang didengarnya..

. NIP :.

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro Siswa dapat mendengarkan pembacaan cerita. o Siswa dapat melengkapi pernyataan berdasarkan cerita rakyat. o Siswa dapat menentukan tokoh dan sifat tokoh dari cerita yang didengar. o Siswa dapat menjelaskan latar dan alamat cerita rakyat yang didengar.

Materi PokokTeks cerita rakyat

Kegiatan Belajaro Mendengarkan pembacaan cerita rakyat. o Melengkapi pernyataan berdasarkan cerita rakyat. o Menentukan tokoh dan sifat tokoh dari cerita rakyat yang didengar. o Menentukan latar dan amanat cerita yang didengar.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurikulum 2006 KTSP. o Cerita rakyat Buku Bina Bahasa Ind hal : 50-51 o CD

Penilaiano Lisan. o Tertuli s o Tugas o Portof olio

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. Indikatoro Siswa dapat memahami kegiatan wawancara dan memperagakan wawancara.. o Siswa dapat menuliskan daftar pertanyaan untuk melakukan wawancara. o Siswa dapat melakukan wawancara dengan nara sumber. o Siswa dapat menggunakan kata Tanya dengan tepat. o Siswa dapat membuat kata Tanya apa,siapa,di mana,kapan,dari

Materi PokokTeks wawancara

Kegiatan Belajaro Memahami kegiatan wawancara dan memperagakan wawancara. o Menuliskan daftar pertanyaan untuk melakukan wawancara.. o Melakukan wawancara dengan nara sumber. o Menggunakan kata Tanya

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 51-54

Penilaiano Lisan o Tertul is o Penug asan o Portof olio

5. Berbicara 2.1. Berwawancara sederhana dengan nara sumber (petani,pedagang,nelayan,karyawan dll) dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa.

8

mana,bagaimana dan kapan dengan tepat.

dengan tepat dalam kalimat.

Pelajaran 4 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Kegiatan Belajar Pokoko Siswa dapat membaca teks bacaan secara berpasangan di depan Teks Percakapan kelas. o Siswa dapat mencatata hal-hal pokok dalam percakapan. o Siswa dapat menuliskan isi kesimpulan percakapan. o Membaca teks percakapan secara berpasangan. o Mencatat hal-hal pokok dalam percakapan. o Menuliskan kesimpulan dari isi percakapan.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 55

Penilaiano o is Lisan. Tertul

3.Membaca 3.1. Membaca teks percakapan dengan lafal dan intonasi yangtepat.

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialog tertulis. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Pokok Waktuo o o o Siswa dapat membaca surat pribadi secara cermat. Siswa dapat menentukan cirri-ciri surat pribadi. Siswa dapat melengkapi surat pribadi yang belum lengkap. Siswa dapat menulis surat pribadi. Surat pribadi o Membaca surat pribadi dengan cermat. o Menentukan cirri-ciri surat pribadi. o Melengkapi surat pribadi yang belum lengkap. o Menulis surat pribadi dengan memperhatikan ejaan yang tepat. 1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurik ulum 2006 KTSP. o Buku Bina Bahasa Indonesia hal. 56-58.

Penilaiano Tertul is o Portof olio

4.Menulis 4.1.Menulis surat indangan ( ulang tahun,acara keagamaan,kegiatan sekolah,kenaikan kelas dll) dengan kalimat efektif dan memperhatikan ejaan..

9

Jakarta,..2007 Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi

Guru Kelas

Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859 Pelajaran 5 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1.Menanggapi penjelasan nara sumber (petani,pedagang,nelayan,karyawan dll) dengan memperhatikan santun berbahasa.

. NIP :.

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro o o o Siswa dapat mendengarkan nara sumber. Siswa dapat hal-hal pentingdari penjelasan yang didengarkan. Siswa dapat mengajukan pertanyaan berdasarkan penjelasan. Siswa dapat menanggapi isi penjelasan.

Materi PokokTeks penjelasan nara sumber

Kegiatan Belajaro Mendengarkan penjelasan nara sumber. o Mencatat hal-hal yang penting dari penjelasan nara sumber. o Mengajukan pertanyaan berdasarkan penjelasan. o Menanggapi isi penjelasan.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurikulum 2006 KTSP. o Cerita rakyat Buku Bina Bahasa Ind hal : 64-65 o CD/kaset

Penilaiano o s Lisan. Tertuli

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. Indikatoro Siswa dapat memperagakan wawancara dengan benar. o Siswa dapat mencatat hal-hal penting yang dibicarakan dalam wawancara. o Siswa dapat menuliskan daftar pertanyaan untuk melakukan wawancara. o Siswa dapat wawancara dengan nara sumber.

Materi PokokTeks wawancara

Kegiatan Belajaro memperagakan wawancara. o Mencatat hal-hal penting yang dibicarakan dalam wawancara. o Menuliskan daftar pertanyaan untuk melakukan wawancara. o Melakukan wawancara dengan

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 65-68

Penilaiano Lisan o Tertul is o Penug asan o Portof

2.Berbicara 2.1. Berwawancara sederhana dengan nara sumber (petani,pedagang,nelayan,karyawan dll) dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa.

10

o

Siswa dapat melaporkan hasil wawancara dengan baik..

nara sumber. o Melaporkan hasil wawancara yang telah dilakukan.

olio

Pelajaran 5 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Kegiatan Belajar Pokoko Siswa dapat menentukan jeda,penggalan kata dalam puisi. o Siswa dapat membaca puisi dengan ekspresi dan penghayatan yang tepat. o Siswa dapat mencari puisi yang bertemakan Pahlawan dan membacakan dengan ekspresi dan penghayatan yang tepat. Teks Puisi o Menentukan jeda,penggalan dalam puisi. o Membaca puisi dengan ekspresi dan penghayatan yang tepat. o Mencari puisi yang bertemakan Pahlawan dan membacakan dengan ekspresi dan penghayatan yang tepat.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 67-68

Penilaiano Lisan. o Tertul is o Penug asan

3.Membaca 3.1. Membaca puisi dengan lafal dan intonasi yang tepat.

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialog tertulis. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Pokok Waktuo o o o o Siswa dapat memahami dialog atau percakapan dengan benar. Siswa dapat melengkapi dialog yang belum selesai. Siswa dapat menulis dialog dengan tema yang telah ditentukan. Siswa dapat memperagakan dialog di depan kelas. Siswa dapat memahami penggunaan tanda baca titik dua ( : ). Teks dialog o Memahami dialog atau percakapan. o Melengkapi dialog yang belum selesai. o Menulis dialog dengan tema yang telah ditentukan. 1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurik ulum 2006 KTSP. o Buku Bina

Penilaiano Tertul is o Portof olio o Lisan

4.Menulis 4.1. Menulis dialog sederhana antara dua,tiga tokoh serta memperhatikan isi serta perannya. 4.2. Menggunakan tanda titik dua ( : ) dalam

11

kalimat.

o

Siswa dapat menggunakan tanda titik dua ( : ).

o Memperagakan dialog di depan kelas. o Memahami penggunaan tanda titik dua ( : ) o Menggunakan tanda titik dua ( : ).

Bahasa Indonesia hal. 69-72.

o

Tugas

Jakarta,..2007 Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859 Pelajaran 6 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1.Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan.

Guru Kelas . NIP :.

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro Siswa dapat memahami alur cerita dalam cerita rakyat. o Siswa dapat mendengarkan pembacaan cerita rakyat yang dibacakan guru. o Siswa dapat menjawab pertanyaan secara lisan. o Siswa dapat mengisi table alur cerita secara kelompok. o Siswa dapat menceriterakan kembali cerita rakyat yang didengar dengan kata-kata sendiri

Materi PokokTeks Cerita Rakyat

Kegiatan Belajaro Memahami unsure alur dalam cerita rakyat. o Mendengarkan cerita rakyat yang dibacakan guru. o Menjawab pertanyaan secara lisan. o Mengisi table alur cerita rakyat secara kelompok. o Menceriterakan kembali cerita rakyat yang didengar dengan katakata sendiri.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurikulum 2006 KTSP. o Cerita rakyat Buku Bina Bahasa Ind hal : 84-85 o CD/kaset

Penilaiano o s Lisan. Tertuli

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. 12

Kompetensi Dasar2.Berbicara 2.1. Menceriterakan hasil pengamatan/kunjungan dengan bahasa runtut,baik dan benar .

Indikatoro o o o Siswa dapat memahami laporan hasil kunjungan. Siswa dapat membuat laporan hasil kunjungan dengan benar. Siswa dapat menyampaikan hasil laporan dengan benar. Siswa dapat menanggapi isi laporan kunjungan.

Materi PokokTeks Laporan Hasil Kunjungan

Kegiatan Belajaro Memahami laporan hasil kunjungan. o Membuat laporan hasil kunjungan. o Menyampaikan hasil laporan kunjungan. o Menanggapi isi laporan kunjungan.

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 85-87

Penilaiano Lisan o Tertul is o Portof olio

Pelajaran 6 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Kegiatan Belajar Pokoko Siswa dapat.membaca bacaan dengan kecepatan 75/menit. Teks o Siswa dapat mencatat hal-hal penting dari bacaan yang dibaca . Bacaan o Siswa dapat mengajukan dan menjawab pertanyaan berdasarkan informasi bacaan yang dibaca. o Siswa dapat menceriterakan kembali isi bacaan yang dibaca. o Membaca bacaan dengan kecepatan 75 kata/menit. o Mencatat hal-hal penting dari bacaan yang dibaca. o Mengajukan dan menjawab pertanyaan berdasarkan informasi bacaan yang telah dibacat. o Menceriterakan kembali isi bacaan yang telah dibaca.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 87-90

Penilaiano o is Lisan. Tertul

3.Membaca 3.1.Menemukan gagasan utama suatu teks yang dibaca dengan kecepatan 75 kata/menit.

Mata Pelajaran Kelas / Semester

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama 13

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialog tertulis. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Pokok Waktuo Siswa dapat memahami penggunaan kata penghubung tetapi. o Siswa dapat membuat kalimat dengan kata tetapi. o Siswa dapat menguraikan kalimat dengan kata penghubung tetapi menjadi kalimat tunggal. o Siswa dapat mengurutkan gambar seri dengan benar. Teks Gambar Seri o Memahami penggunaan kata penghubung tetapi. o Membuat kalimat dengan kata tetapi. o Menguraikan kalimat dengan kata penghubung tetapi menjadi kalimat tunggal. o Mengurutkan gambar seri dengan tepat. 1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurik ulum 2006 KTSP. o Buku Bina Bahasa Indonesia hal. 90-92.

Penilaiano is Tertul

4.Menulis 4.1. Menulis karangan berdasarkan pengalaman dengan memperhatikan pilihan kata dan penggunaan ejaan.

Jakarta,..2007 Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859 Pelajaran 7 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1. Mengidentifikasi unsure cerita tentang cerita rakyat yang dibacakan

Guru Kelas . NIP :.

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro Siswa dapat mendengarkan pembacaan cerita rakyat. o Siswa dapat menjawab pertanyaan secara lisan. o Siswa dapat mendaftar unsure-unsur cerita rakyat. o Siswa dapat menceriterakan cerita rakyat dengan kata-kata sendiri.

Materi PokokTeks Cerita Rakyat

Kegiatan Belajaro Mendengarkan pembacaan cerita rakyat. o Menjaawab pertanyaan secara lisan. o Mendaftar unsure-unsur cerita rakyat. o Menceriterakan kembali cerita rakyat yang telah dibaca.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurikulum 2006 KTSP. o Cerita rakyat Buku Bina Bahasa Ind hal : 100-101 o CD/kaset

Penilaiano o s Lisan. Tertuli

Mata Pelajaran

: Bahasa Indonesia 14

Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. Indikatoro o o o Siswa dapat memperagakan percakapan. Siswa dapat hal-hal yang penting yang dibacakan. Siswa dapat menyusun daftar pertanyaan untuk wawancara. Siswa dapat melakukan wawancara dengan nara sumber.

Materi PokokTeks Wawancara

Kegiatan Belajaro Memperagakan wawancara. o Mencatat hal-hal penting yang dibaacakan. o Menyusun daftar pertanyaan untuk wawancara. o Melakukan wawancara dengan nara suber.

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal.101103

Penilaiano o is Lisan Tertul

2.Berbicara 2.1. Berwawancara secara sederhana dengan nara sumber (petani,pedagang,nelayan,karyawan dll) dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa.

Pelajaran 7 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Kegiatan Belajar Pokoko o o o Siswa dapat.membaca teks bacaan dengan intonasi yang tepat. Siswa dapat menjawab pertanyaan bacaan . Siswa dapat meringkas teks bacaan. Siswa dapat menentukan gagasan utama dalam bacaan. Teks Bacaan o Membaca bacaan dengan lafal dan informasi yang tepat. o Menjawab pertanyaan. o Meringkas teks bacaan. o Menentukan gagasan utama bacaan.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 103-105

Penilaiano Penug asan o Tertul is

3.Membaca 3.1. Menemukan gagasan utama suatu teks yang dibaca dengan kecepatan 75 kata/menit

Mata Pelajaran Kelas / Semester

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama 15

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialog tertulis. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Pokok Waktuo Siswa dapat membaca contoh dan kesimpulan isi dialog. o Siswa dapat memperagakan percakapan dan menyimpulkan isi percakapan. o Siswa dapat menulis dialog dengan tema yang telah ditentukan berdasarkan gambar. o Siswa dapat memperagakan dialog tang dibuat di depan kelas. o Siswa dapat memahami penggunaan tanda seru ( ! ) dalam kalimat. o Siswa dapat membubuhi tanda seru ( ! ) dalam kalimat. o Siswa dapat membuat kalimat dengan mengguanakan tanda sseru ( ! ) Teks Dialog o Membaca contoh dan kesimpulan dialog. o Memperagakan percakapan dan menyimpulkan isi dialog. o Menulis dialog dengan tema yang telah ditentukan berdasarkan gambar. o Memperagakan dialog yang dibuat. o Memahami penggunaan tanda seru ( ! ) dalam kalimat. o Membubuhi tanda seru ( ! ) dalam kalimat. o Membuat kalimat seru. 1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 KTSP. Buku Bina Bhs Indonesia hal. 105-108

Penilaiano Tertul is o Tertul is o Penug asan

4.Menulis 4.1. Menulis dialog sederhana antara dua atau tiga tokoh dengan memperhatikan isi serta perannya. 4.2. Menggunakan tanda seru ( ! ) dalam kalimat

Jakarta,..2007 Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859 Pelajaran 8 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1. Menanggapi penjelasan nara sumber (petani,pedagang,nelayan,karyawan,dll) dengan memperhatikan santun berbahasa.

Guru Kelas . NIP :.

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro Siswa dapat mendengarkan penjelasan nara sumber. o Siswa dapat menjawab pertanyaan berdasarkan penjelasan nara sumber. o Siswa dapat mencatat pokok-pokok pembicaraan dari nara sumber. o Siswa dapat menanggapi isi penjelasan dari nara sumber.

Materi PokokTeks Penjelasan Nara Sumber

Kegiatan Belajaro Mendengarkan penjelasan dari nara sumber. o Menjaawab pertanyaan berdasarkan penjelasan dari nara sumber. o Mencatat pokok-pokok pembicaraan dari nara sumber. o Menanggapi isi penjelasan dari

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 KTSP. Buku Bina Bahasa Indonesia hal 116-117

Penilaiano o s Lisan. Tertuli

16

nara sumber.

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. Indikatoro Siswa dapat memperagakan percakapan di depan kelas. o Siswa dapat menjelaskan masalah atau peristiwa dengan menjawab pertanyaan.

Materi PokokTeks Percakapan

Kegiatan Belajaro Memperagakan percakapan di depan kelas. o Menjelaskan masalah dengan menjawab pertanyaan.

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal.117119

Penilaiano o is Lisan Tertul

2.Berbicara 2.1. Menanggapi suatu persoalan atau peristiwa dan memberikan saran pemecahannya dengan memperhatikan pilihan pilihan kata dan santun berbahasa.

Pelajaran 8 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Kegiatan Belajar Pokoko o o o Siswa dapat.membaca selkilas teks tata tertib. Siswa dapat menjawab pertanyaan berdasarkan teks tata tertib. Siswa dapat menulis teks tata tertib sekolah. Siswa dapat menentukan gagasan utama dalam bacaan. Teks Tata Tertib Sekolah o Membaca sekilas tata tertibt. o Menjawab pertanyaan berdasarkan tata tertib. o Menjelaskan isi tata tertib. o Menulis tata tertib sekolah.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal : 119-121

Penilaiano o is Lisan Tertul

3.Membaca 3.1. Menemukan gagasan utama suatu teks yang dibaca dengan kecepatan 75 kata/menit

17

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialog tertulis. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Pokok Waktuo o o o o Siswa dapat menentukan judul karangan. Siswa dapat melengkapi bagian awal,tengah,akhir cerita. Siswa dapat menulis karangan berdasarkan pengalaman. Siswa dapat membaca karangan yang dibuat. Siswa dapat memahami penggunaan kata tanpa. Teks Karangan o Menentukan judul karangan. o Melengkapi bagian awal,tengah,akhir cerita. o Menulis karangan berdasarkan pengalaman. o Membaca karangan yang dibuat sendiri. o Memahami penggunaan kata tanpa dalam kalimat. 1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 KTSP. Buku Bina Bhs Indonesia hal. 121-124.

Penilaiano Tertul is o Potof olio

4.Menulis 4.1. Menulis karangan berdasarkan pengalaman dengan memperhatikan pilihan kata dan penggunaan ejaan.

Jakarta,..2007 Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi

Guru Kelas

Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859 Pelajaran 9 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar1.Mendengarkan 1.1. Mengidentifikasi unsure cerita tentang cerita rakyat yang didengarnya.

. NIP :.

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami penjelasan nara sumber dan cerita rakyat secara lisan. Indikatoro o o o Siswa dapat mendengarkan pembacaan cerita rakyat. Siswa dapat menentukan unsure-unsur cerita. Siswa dapat menyampaikan amanat/pesan cerita secara lisan. Siswa dapat menceriterakan kembali cerita rakyat yang didengar

Materi PokokTeks Cerita Rakyat

Kegiatan Belajaro Mendengarkan pembacaan cerita rakyat. o Menentukan unsure-unsur cerita. o Menyampaikan amanat/pesan

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber Bahano Kurikulum 2006 KTSP. o Cerita rakyat Buku Bina

Penilaiano o s Lisan. Tertuli

18

dengan kata-kata sendiri. o Siswa dapat menulis tanggapan mengenai isi cerita rakyat.

cerita yang didengar. o Menceriterakan kembali cerita yang didengar. o Menulis tanggapan mengenai cerita rakyat yang didengar.

Bahasa Ind hal : 132-133

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkap pikiran,pendapat,perasaan,fakta secara lisan dengan menanggapi suatu persoalan,menceriterkan hasil pengamatan atau berwawancara. Indikatoro o o Siswa dapat memperagakan teks percakapan. Siswa dapat menanyakan persoalan yang dibicarakan. Siswa dapat memberikan pendapat terhadap suatu persoalan.

Materi PokokTeks Percakapan

Kegiatan Belajaro Memperagakan teks percakapan secara berpasangan di depan kelas. o Menanyakan persoalan yang dibicarakan. o Memberikan pendapat terhadap suatu persoalan.

Alokasi Waktu1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 teks percakapan Buku Bina Bahasa Indonesia hal.133135

Penilaiano o is Lisan Tertul

2.Berbicara 2.1. Menanggapi persoalan atau peristiwa dan memberikan saran pemecahannya dengan memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa

Pelajaran 9 SILABUS Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Memahami Teks dengan membaca teks percakapan,membaca cepat 75 kata permenit dan membaca puisi. Indikator Materi Kegiatan Belajar Pokoko Siswa dapat.membaca puisi dengan ekpresi dan penghayatan yang tepat. o Siswa dapat menjelaskan isi puisi yang dibaca dalam beberapa kalimat. Teks Puisi Anak o Membaca puisi dengan ekspresi dan penghayatan yang tepat. o Menjelaskan isi puisi yang dibaca dalam beberapa kalimat.

Alokasi Waktu1x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 Bacaan percakapan Buku Bina

Penilaiano o is Lisan Tertul

3.Membaca 3.1. Membaca puisidengan lafal dan intonasi yang tepat.

19

o Siswa dapat membuat puisi dan membacanya. o Siswa dapat menilai dan mengomentari puisi yang dibacakan teman.

o Membuat puisi dan membacanya. o Menilai dan mengomentari puisi yang dibacakan teman.

Bahasa Indonesia hal : 135-137

Mata Pelajaran Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

: Bahasa Indonesia : 5 / Pertama : Mengungkapkan pikiran,perasaan,informasi dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan,surat undangan dan dialog tertulis. Indikator Materi Kegiatan Belajar Alokasi Pokok Waktuo o Siswa dapat memahami bagian-bagian surat undangan resmi. Siswa dapat melengkapi surat undangan dengan tepat. Teks Undangan Resmi o Memahami bagian-bagian surat undangan resmi. o Melengkapi surat undangan dengan tepat. 1 x pertemuan 2 x 35 menit

Alat dan Sumber BahanKurikulum 2006 KTSP. Buku Bina Bhs Indonesia hal. 138-140

Penilaiano Tertul is o Portof olio

4.Menulis 4.1. Menulis surat undangan (ulang tahun,acara keagamaan, kegiatan sekolah,kenaikan sekolah dll) dengan kalimat efektif dan memperhatikan penggunaan ejaan.

Jakarta,..2007 Mengetahui, Ka. SDN Cilandak Barat 14 Pagi

Guru Kelas

Drs. SANUSI BUDI Ar, M.Pd. NIP : 130 474 859

. NIP :.

20