rumah tradisional irian jaya - presentasi.pdf

Upload: nusantara-knowledge

Post on 20-Feb-2018

301 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    1/12

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    2/12

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    3/12

    Rumah pemujaan dengan tempat penginapan pria-pria

    di daerah Jamna.

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    4/12

    Rumah Kawari di daerah Hamuko

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    5/12

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    6/12

    Adalah sebagai tempat tinggal biasa. Di mana tempat tinggal kaum pria

    terpisah dari tempat tinggal kaum wanita, walaupun mereka adalah suami

    istri.

    Umumnya, kepala suku mempunyai isteri lebih dari satu dimana isteri-

    isterinya dipisahkan dari bangunan satu terhadap bangunan yang lain.Untuk isteri-isteri mudan a umumn a ban unan an terdekat den an

    rumah pria kepala suku tersebut. Tata ruang dari tiap bangunan tadi, lantai

    bawah untuk duduk, makan, memanaskan badan dan lain-lain, sedangkan

    lantai atas khususnya untuk tidur, menyimpan barang-barang keramat

    (antara lain Mummi). Pada bangunan khusus untuk wanita, tempat ini

    dilengkapi lagi dengan alat pemanas berupa tungku dari tanah liat.

    Bentuk bangunan adalah bulat, berdiameter 3 sampai 4 meter dengan tinggi

    sekitar 2,5 meter. Disamping rumah tinggal di dalam kelompok bangunan

    tersebut selalu terdapat bangunan lain, yaitu : dapur, kandang babi yang

    bentuknya memanjang.

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    7/12

    Rumah dibangun dari kerangka kayu tiang yang melengkung di

    atas. Bertemu satu sama lain sejajar sama tinggi, yang diikat

    dengan tali rotan atau batang tanaman menjalar. Tiang tersebut

    dibedakan atas :

    Tiang utama yaitu tiang yang mendukung konstruksi bangunan,

    selalu berjumlah 4 (empat) buah, terletak di tengah-tengah

    bangunan.Keran ka utama beru a ka u tian melen kun di ba ian atas

    berjumlah kurang lebih dua belas batang.

    Kerangka kayu tiang lainnya berfungsi sebagai pengisi.

    Tiang-tiang tersebut beserta kerangka kayu-kayu tiang lainnya

    yang berfungsi sebagai usuk diikat satu sama lain dengan arah

    putaran berbentuk rumah siput. Atap bangunan berupa rumputkering.

    Dinding selalu dibuat rangkap, dengan maksud untuk mencegah

    masuknya angin dan sebagai perisai terhadap serangan musuh.

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    8/12

    Perbedaan rumah wanita dengan pria

    adalah Lantai dasar rumah wanita selalu lebih tinggi dari permukaan tanah, sedangkan

    rumah pria lantai pertama langsung melekat tanah, dengan dilapisi rumput-rumputan.

    Pintu masuk ke lantai kedua, untuk rumah wanita letaknya disebelah kanan daribangunan, dan pada rumah pria di sebelah kiri bangunan.

    Rumah-rumah dibukit Baliem, daerah suku Dani.

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    9/12

    Fungsi dari rumah Kariwari adalah : sebagai tempat pemujaandewa-dewa/roh-roh leluhur, penyimpanan barang-barangpusaka(antara lain seruling suci, tifa, kelabut, patung, kencipustaka, kerang pustaka dan sebagainya). Di samping itusebagai tempat pengemblengan pemuda-pemuda akil baliq,musyarawah kepala adat/ondoafi.

    Sedangkan organisasi ruangan dari bangunan tersebut -

    penggunaan sebagai berikut:-Lantai pertama untuk musyawarah yang bersifat rahasia.

    -Lantai teratas untuk penyimpanan pusaka-pusaka yang palingkeramat.

    Bentuk bangunan adalah limas bersegi banyak yang biasanyaadalah bersegi delapan hampir beraturan. Tinggi bangunandapat mencapai 20 meter sampai 25 meter, tergantung denganbesar kecilnya pengaruh Ondoafi yang bersangkutan.

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    10/12

    Konstruksi bangunan masih cukup sederhana, yaitu

    hanya memakai bahan : tiang kayu, tali-tali pengikat dari

    rotan, atap dari daun sagu, dinding gaba-baga, sedanglantai dan ara- ara dari kulit ohon nibun . Wala un

    demikian dari segi konstruksi dapat

    dipertanggungjawabkan.

    Dari komposisi bangunan ternyata mereka telah mengenal

    arsitektur, terbukti dengan kemampuan mereka untuk

    membentuk komposisi yang serasi, sehingga kelihatanmenarik dan indah

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    11/12NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA

  • 7/24/2019 RUMAH TRADISIONAL IRIAN JAYA - PRESENTASI.pdf

    12/12

    Kebanyakan dari rumah-rumah tradisional yang ada di Irian Jayaarsitekturnya sangat sederhana tetapi terlihat indah dan dapat

    dipertanggungjawabkan. Masyarakat disana umumnya meneruskan pola

    kemasyarakatan yang patuh memisahkan antara rumah-rumah yang untuk

    dihuni khusus pria, khusus wanita, khusus orang yang telah lanjut umur dan

    sebagainya.

    Rumah-rumah tersebut, terkumpul dalam satu lingkungan yang berpagarsekelilingnya sehingga merupakan suatu lingkungan yang terlindung dan

    aman.

    Di Sili (kompleks perumahan suku Dani), dilengkapi dengan Honei (rumah

    laki-laki), Ebei (rumah perempuan) dan Wamai (kandang babi). Antara

    tempat tinggal kaum pria terpisah dari tempat tinggal kaum wanita,

    walaupun mereka adalah suami istri.

    NUSANTARAKNOWLEDGE.BLOGSPOT.COM

    ARSITEKTUR TRADISIONAL IRIAN JAYA