report petisi lifebuoy

39
Laporan Pelaksanaan Petisi Lifebuoy 2011 Radio : MERAPI INDAH FM Kota : MAGELANG Bulan : Oktober 2011

Upload: merapi-indah

Post on 28-Nov-2014

1.024 views

Category:

Entertainment & Humor


5 download

DESCRIPTION

RADIO

TRANSCRIPT

Page 1: Report petisi lifebuoy

Laporan PelaksanaanPetisi Lifebuoy 2011

Radio : MERAPI INDAH FMKota : MAGELANGBulan : Oktober 2011

Page 2: Report petisi lifebuoy

Kuman penyebab penyakit salah satunya berada di tangan yang tidak bersih dan tanpa kita sadari hanya dengan bersalaman, kita dapat menularkan kuman penyebab penyakit kepada orang yang kita sayangi. Penyebaran kuman di tangan dapat menyebabkan beberapa penyakit seperti diare dan pneumonia. Fakta menunjukkan, diare menempati urutan pertama untuk 10 masalah kesehatan yang banyak membuat anak-anak di rawat di Rumah Sakit di Indonesia dan Setiap tahun lebih dari 100,000 balita meninggal. Mulai dari sekarang, biasakan anak-anak untuk memiliki perilaku hidup bersih dan sehat, dan hentikan penyebaran kuman penyebab penyakit dengan cuci tangan pakai sabun Lifebuoy yang mengandung anti bakteri akan memutus rantai penyebaran kuman penyakit di tangan.Dukung hari cuci tangan sedunia, tanggal 15 Oktober, hentikan penyebaran kuman penyakit di tangan dan selamatkan jiwa anak. Untuk Indonesia lebih sehat.  Berikan juga dukungan ke www.facebook.com/Lifebuoysoap

Diskripsi Program :

Page 3: Report petisi lifebuoy

Syarat peserta :- Umum (anak-anak sampai orang tua)- Bersedia membubuhkan tanda tangan dan

mendu-kung hari cuci tangan sedunia tanggal 15 Oktober untuk menghentikan penyebaran kuman penyakit di tangan dan menyelamatkan jiwa anak, untuk Indonesia lebih sehat dan bersih.

Waktu Pelaksanaan :- Pencarian tanda tangan dilaksanakan tanggal

14 – 23 Oktober 2011

Diskripsi Program :

Page 4: Report petisi lifebuoy

Publikasi :

On air :- Adlibs invitation : tgl 14 – 23 Oktober, 10x/hari

- Adlibs amplification : tgl 24 – 28 Oktober, 10x/hari

- Diunggah lewat www.merapiindahfm.wordpress.com

Off air :- Kain Spanduk, ukuran 5 meter x 0.9 meter, total 10 pcs

- TOA- MIC- MEJA, SPIDOL PERMANENT dan KAMERA

Page 5: Report petisi lifebuoy

Persiapan Program :

Team Radio Merapi Indah mempersiapkan kegiatan untuk mendukung kesuksesan program Petisi Lifebuoy 2011 antara lain :

- Memproduksi kain spanduk dan menyablon, ukuran 5 meter x 0.9 meter, total 10 pcs

- Menentukan lokasi pencarian tanda tangan- Mengantisipasi perijinan yang timbul saat pencarian tanda tangan

- Menyediakan meja, kamera dan spidol permanen.- Mengabadikan gambar kegiatan di masing-masing tempat.

Page 6: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Jumat, 14 Oktober 2011

Venue : SMP KANISIUS MUNTILAN

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 07.00 s/d jam 09.00 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMP Kanisus Muntilan, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMP Kanisius Muntilan.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMP Kanisius Muntilan merupakan salah satu Sekolah Menengah Pertama yang merupakan sekolah tertua di Muntilan dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :292 tanda tangan

Page 7: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 8: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Jumat, 14 Oktober 2011

Venue : SMA MARSUDIRINI MUNTILAN

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 09.30 s/d jam 10.15 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMA Marsudirini Muntilan, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMA Marsudirini Muntilan.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMA Marsudirini Muntilan merupakan salah satu Sekolah Menengah Atas di Muntilan dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :80 tanda tangan

Page 9: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 10: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Sabtu, 15 Oktober 2011

Venue : SMK MUHAMMADIYAH 1 BOROBUDUR

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 08.30 s/d jam 11.50 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMK Muhammadiyah 1 Borobudur, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMK Muhammadiyah 1 Borobudur.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMK Muhammadiyah 1 Borobudur merupakan salah satu Sekolah Menengah Kejuruan (SMEA) di Kabupaten Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :500 tanda tangan

Page 11: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 12: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Sabtu, 15 Oktober 2011

Venue : TAMAN WISATA CANDI BOROBUDUR (GAKI) BOROBUDUR

Konsep Acara / Mekanisme

:

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 11.40 s/d jam 13.30 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Kwartir Cabang Pramuka Kabupaten Magelang, kemudian diteruskan ke Panita/Bupati Jambore SD/MI tingkat Kwarcab Magelang dan Pemecahan rekor MURI dengan menyambung stangan leher mengelilingi Candi Borobudur diikuti 1570 Penggalang serta pameran 50 tahun Gerakan Pramuka.Mengajak para Penggalang dan para Pembina untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :Taman Wisata Candi Borobudur merupakan salah satu Keajaiban Dunia dan bertepatan dengan Kegiatan Jambore SD/MI tingkat kwarcab Magelang dimana pada saat itu juga diadakan Pemecahan Rekor MURI dengan menyambung stangan leher mengelilingi Candi Borobudur.Jumlah tanda tangan :600 tanda tangan

Page 13: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 14: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Senin, 17 Oktober 2011

Venue : SMP MUHAMMADIYAH KAUMAN MUNTILAN

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 07.30 s/d jam 12.18 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMP Muhammadiyah Kauman Muntilan, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMP Muhammadiyah Muntilan.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMP Muhammadiyah Muntilan merupakan salah satu Sekolah Menengah Pertama di Muntilan Kabupaten Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :540 tanda tangan

Page 15: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 16: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Senin, 17 Oktober 2011

Venue : SMK MA’ARIF SALAM Kabupaten Magelang

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 07.20 s/d jam 12.32 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMK/STM Ma’Arif Salam, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMK/STM Ma’Arif Salam.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMK/STM Ma’Arif Salam Kabupaten Magelang merupakan salah satu Sekolah Menengah Kejuruan Favorit di Salam Kabupaten Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :753 tanda tangan

Page 17: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 18: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Selasa, 18 Oktober 2011

Venue : SMP NEGERI 1 MUNTILAN

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 10.00 s/d jam 12.12 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Muntilan, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMP Negeri 1 Muntilan.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMP Negeri 1 Muntilan merupakan salah satu Sekolah Menengah Pertama Favorit di Kabupaten Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :240 tanda tangan (kelas 1 dan 2 saja karena kelas 3 baru study tour)

Page 19: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 20: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Selasa, 18 Oktober 2011

Venue : SMA NEGERI PONGGOL MUNTILAN

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 09.20 s/d jam 14.30 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMA Negeri Ponggol Muntilan, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMA Negeri Ponggol Muntilan.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMA Negeri Ponggol Muntilan merupakan salah satu Sekolah Menengah Atas Favorit di Muntilan Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :700 tanda tangan.

Page 21: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 22: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Rabu, 19 Oktober 2011

Venue : SMP NEGERI 2 MUNTILAN

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 07.45 s/d jam 12.50 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMP Negeri 2 Muntilan, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMP Negeri 2 Muntilan.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMP Negeri 2 Muntilan merupakan salah satu Sekolah Menengah Pertama di Muntilan Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :538 tanda tangan.

Page 23: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 24: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Rabu, 19 Oktober 2011

Venue : SMA PANGUDI LUHUR VAN LITH MUNTILAN

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 09.00 s/d jam 13.00 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMA Pangudi Luhur Van Lith Muntilan, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMA PL Van Lith Muntilan.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMA PL Van Lith Muntilan merupakan salah satu Sekolah Menengah Atas di Muntilan Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :470 tanda tangan.

Page 25: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 26: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Kamis, 20 Oktober 2011

Venue : MADRASAH ALIYAH MA’ARIF BOROBUDUR

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 10.00 s/d jam 11.48 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah Madrasah Aliyah Ma’Arif Bororbudur, kemudian diteruskan ke siswa-siswi Madrasah Aliyah Ma’Arif Borobudur.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :Madrasah Aliyah Ma’Arif Borobudur merupakan setingkat dengan Sekolah Menengah Atas di Borobudur Kabupaten Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :117 tanda tangan.

Page 27: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 28: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Kamis, 20 Oktober 2011

Venue : SMA MUHAMMADIYAH 1 MUNTILAN

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 10.00 s/d jam 11.48 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMA Muhammadiyah 1 Muntilan, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMA Muhammadiyah 1 Muntilan.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMA Muhammadiyah 1 Muntilan merupakan Sekolah Menengah Atas di Muntilan Kabupaten Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :169 tanda tangan.

Page 29: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 30: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Jum’at, 21 Oktober 2011

Venue : SMP MUHAMMADIYAH BOROBUDUR

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 08.30 s/d jam 10.57 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah SMP Muhammadiyah Borobudur, kemudian diteruskan ke siswa-siswi SMP Muhammadiyah Borobudur.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :SMP Muhammadiyah Borobudur merupakan Sekolah Menengah Pertama di Borobudur Kabupaten Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :400 tanda tangan.

Page 31: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 32: Report petisi lifebuoy

Jadwal Pelaksanaan :Hari & Tanggal : Sabtu, 22 Oktober 2011

Venue : MTs NEGERI BOROBUDUR

Konsep Acara / Mekanisme :

Pencarian tanda tangan dilaksanakan antara jam 12.00 s/d jam 14.59 WIBMenggelar kain spanduk 5 meter x 0.9 meter diatas mejaTeam radio menjelaskan program Petisi Lifebuoy kepada Kepala Sekolah MTs Negeri Borobudur, kemudian diteruskan ke siswa-siswi MTs Negeri Borobudur.Mengajak siswa-siswi dan guru-guru beserta staff untuk memberikan tanda tangan pada kain spanduk

Remark :

Alasan pemilihan venue :MTs Negeri Borobudur merupakan Sekolah Menengah Pertama di Borobudur Kabupaten Magelang dan untuk perijinan mudah.Jumlah tanda tangan :619 tanda tangan.

Page 33: Report petisi lifebuoy

Dokumentasi :

Page 34: Report petisi lifebuoy

Entries :No. Tanggal Lokasi Entries

1 14 Oktober 2011 SMP KANISIUS MUNTILAN 292

2 14 Oktober 2011 SMA MARSUDIRINI MUNTILAN 80

3 15 Oktober 2011 SMK MUHAMMADIYAH 1 BOROBUDUR 500

4 15 Oktober 2011 CANDI BOROBUDUR (GAKI) BOROBUDUR 600

5 17 Oktober 2011 SMP MUHAMMADIYAH KAUMAN MUNTILAN 540

6 17 Oktober 2011 SMK/STM MA’ARIF SALAM MAGELANG 753

7 18 Oktober 2011 SMP NEGERI 1 MUNTILAN 240

8 18 Oktober 2011 SMA NEGERI PONGGOL MUNTILAN 700

9 19 Oktober 2011 SMP NEGERI 2 MUNTILAN 538

10 19 Oktober 2011 SMA PANGUDI LUHUR VAN LITH MUNTILAN 470

11 20 Oktober 2011 MADRASAH ALIYAH MA’ARIF BOROBUDUR 117

12 20 Oktober 2011 SMA MUHAMMADIYAH 1 MUNTILAN 169

13 21 Oktober 2011 SMP MUHAMMADIYAH BOROBUDUR 400

14 22 oktober 2011 MTs NEGERI BOROBUDUR 619

JUMLAH TOTAL 6.018

Page 35: Report petisi lifebuoy

Analisa Negatif :

1.Beberapa Sekolah yang siap mengikuti Tanda Tangan Petisi Cuci Tangan pakai Sabun Lifebuoy dengan sangat terpaksa Radio Merapi Indah membatalkan sekolah-sekolah tersebut karena kuota telah terpenuhi dan spanduk sudah penuh.

2.Ada sebagian kecil siswa/siswi menanda tangani dengan ukuran besar meski sudah diarahkan untuk tidak melebihi batas yang telah disediakan.

Page 36: Report petisi lifebuoy

Analisa Positif :

1. Antusiasme siswa siswi SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK menyambut Hari Cuci Tangan Pakai Sabun Sedunia Lifebuoy.

2. Membiasakan anak-anak/siswa siswi dan masyarakat umum untuk berperilaku selalu cuci tangan pakai sabun Lifebuoy sebelum dan sesudah beraktifitas.

3. Menanamkan image cuci tangan pakai sabun Lifebuoy kepada anak-anak/siswa-siswi dan masyarakat umum.

4. Untuk mengantisipasi Sekolah-Sekolah yang menginginkan imbal balik, Radio Merapi Indah membuatkan Sertifikasi bagi Sekolah-sekolah yang mengikuti Petisi Tanda Tangan Pakai Sabun Lifebuoy dan memberi kenangan berupa sabun lifebuoy.

Page 37: Report petisi lifebuoy

Kesimpulan :

1.Image masyarakat Magelang dan sekitarnya, Cuci Tangan Pakai Sabun pasti Sabun Lifebuoy.

2.Ada beberapa retail (warung) yang bertanya pada Team Radio Merapi Indah “bawa Sabun Lifebuoy apa tidak?” , ini membuktikan bahwa Sabun Lifebuoy banyak dibutuhkan oleh masyarakat.

3.Tanggapan masyarakat / sekolah tentang permohonan tanda tangan rata-rata positif.

Page 38: Report petisi lifebuoy

Contoh Sertifikat :

Page 39: Report petisi lifebuoy

TERIMA KASIHLIFEBUOY

Contact Person :Radio MERAPI INDAH FM

Nama : RUBIYANTO Handphone : 081 392 490 707Web : www.merapiindahfm.wordpress.com Email : [email protected]