proposal usaha skb

Upload: robi-ishadi

Post on 14-Jul-2015

1.301 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

STUDI KELAYAKAN BISNIS PROPOSAL RUMAH MAKAN RAOS EUY

Disusun Oleh :

Robi Ishadi Muhammad Angga A Muhammad Samudi Heru Prayoga

Fakultas Ekonomi Universitas Sultan Agung Tirtayasa Serang 2012

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kehadirat tuhan yang maha esa yang telah memberikan kita baerbagai macam nikmat, sehingga aktifitas hidup yang kita jalani ini akan selalu membawa keberkahan, baik kehidupan di alam dunia ini, lebih lebih lagi pada kehidupan akhirat kelak, sehingga semua cita cita serta harapan yang ingin kita capai menjadi lebih mudah dan penuh manfaat. Terima kasih sebelum dan sesudahnya kami ucapkan kepada dosen serta teman- teman sekalian yang telah membantu, baik bantuan berupa moril maupun materil, sehingga proposal ini terselesaikan dalam waktu yang telah di tentukan. Kami menyadari sekali, di dalam penyusunan proposal ini masih jauh dari kesempurnaan serta banyak kekurangan kekurangannya, baik dari segi data, bahasa maupun dalam hal pengkonsolidasian kepada dosen serta teman teman sekalian, yang kadangkala hanya menuruti egoisme pribadi, untuk itu besar harapan kami jika ada kritik dan saran yang membangun untuk lebih menyempurnakan proposal kami di lain waktu. Harapan yang paling besar dari penyusunan proposal ini ialah, mudah mudahan apa yang kami susun ini penuh manfaat, baik untuk pribadi, teman teman, serta orang lain yang ingin mengambil atau menyempurnakan lagi atau mengambil hikmah dari judul ini Rumah Makan Raos Euy sebagai tambahan dalam menambah referensi yang telah ada.

Serang, Januari 2012

Penulis

Daftar Isi

Kata Pengantar .i Daftar isi .ii BAB I PENDAHULUAN ......1 1.1 Latar belakang ...1 1.2 Visi Usaha .2 1.3 Misi . .. ..2 BAB II ASPEK HUKUM .....3 2.1 Nama Usaha .... .3 2.2 Pendirian ...3 2.3 Badan Hukum ...4 2.4 Sistem Bagi Hasil . .. 4

BAB III PEMASARAN 5 3.1 Analisis SWOT .5 3.2 Strategi Pemasaran 6 3.3 Segemen Pasar ..7 3.4 Sasaran .7 3.5 Posisi Pasar ...7 3.6 Data Pesaing .7 3.7 Bauran Pemasaran (Marketing Mix) 8

BAB IV ASPEK TEKNIS BISNIS ...11 4.1 Bentuk Usaha ..11 4.2 Tempat dan Waktu Operasional ..11 4.3 Luas dan Tata Letak (Layout) 13 4.4 Pemilihan Teknologi dan Peralatan ( Mebelair) .14 4.5 Team Leader ...15 4.6 Investasi ..16

BAB V ASPEK KEUANGAN 17 I. Biaya Investasi .17 II. Rencana Pembiayaan / Sumber Dana ......18 III. Daftar Anggaran Pertahun .18 IV. Daftar Depresiasi 19 V. Laporan L/R per tahun 19

BAB VI PENUTUP .25 6.1 Kesimpulan .25 6.2 Saran ...25

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Pertumbuhan penduduk tidak sebanding dengan pertumbuhan ekonomi. Pada kondisi masyarakat saat ini sungguh sebuah dilema kehidupan yang tetap dijalani oleh setiap lapisan masyarakat. Lapangan pekerjaan yang sulit menjadi harapan bagi sebagian orang untuk mendapatkannya dan terkadang harus bersaing untuk mendapatkannya. Disini perlu sebuah kreatifitas atau ide untuk mencari peluang bahkan menciptakan lapangan pekerjaan (Job Creator). Bisa dilihat grafik 1.1 dibawah ini.

Grafik 1.1 Dari grafik di atas, dapat kita ketahui bahwa pertumbuhan ekonomi di Indonesia pada tahun 2001 hingga tahun 2010 mengalami pasang-surut, sedangkan sejak tahun 2004 hingga tahun 2010 jumlah pengangguran mengalami peningkatan. Bahkan pada tahun 2010 kenaikan jumlah pengangguran mencapai kurang lebih 11 juta jiwa. Hal ini tidak di imbangi dengan pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Ini membuktikan bahwa banyaknya pengangguran disebabkan oleh sempitnya lapangan pekerjaan dan tidak adanya kesempatan untuk melatih ketrampilan mereka.

Sebuah kemestian bagi setiap individu maupun instansi untuk dapat menciptakan lapangan pekerjaan untuk menciptakan sebuah tatanan kehidupan yang seimbang. Untuk itulah kami disini sebagai bagian dari pelaku masyarakat merupakan generasi muda yang mencoba untuk berbuat dan berfikir kreatif dalam meciptakan peluang usaha untuk mencari sumber-sumber penghasilan yang sedikit banyak dapat membantu kehidupan kami maupun orang lain. Disisi lain saat ini setiap orang disibukkan oleh aktifitas yang menyita waktu, terkadang kesibukan tersebut menyebabkan orang lupa dengan kebutuhan pokok. Aktifitas yang dilakukan juga bermacam-macam ada yang bekerja rutin sebagai pegawai swasta atau negeri, kuliah, sekolah, bahkan aktifitas yang melibatkan beberapa orang seperti seminar, syukuran, pesta dan lain-lain. Melihat kondisi saat ini maka kami memilki ide untuk menciptakan peluang usaha dibidang kuliner yang menjadi kebutuhan pokok setiap orang. Maka dengan landasan diatas kami bentuk usahan yang bernama Raos Euy. 1.2 Visi Usaha Menciptakan Usaha Kuliner terbaik di Serang dan membentuk kemandirian. 1.3 Misi Adapun misi tujuan dari Raos euy ini adalah : 1. Menberikan kemudahan dalam melayani kebutuhan pokok. 2. Menciptakan lapangan pekerjaan. 3. Membangun semangat enterprenuer / berwirausaha. 4. Menbangun kemandirian mahasiswa dalam menghadapi tantangan global. 5. Terciptanya ekonomi bersama yang mandiri. 6. Terbentuknya usaha kuliner terbaik dan inovativ yang mengedepankan Pelayanan. Kenikmatan dan Keberkahan. 7. Mencari keuntungan.

BAB II ASPEK HUKUM

2.1 Nama Usaha Usaha ini kami beri nama Raos Euyyang pertama karena mudah di ingat dan di dengar. Yang kedua karena ingin menciptakan image rumah makan masakan sunda yang bercita rasa enak atau lezat. Nama usaha Pemilik : Raos Euy : Robi Ishadi Muhamad Angga Anggriwan Muhamad Samudi Heru Prayoga Alamat Telpon/Hp : Jl. Baros No. 45, Serang Banten : (0254) 775546 / 0813 7470 5462

2.2 Pendirian Usaha ini telah didirikan sejak September 2010 dan diberi nama Raos Euy tanggal 6 September 2011.

2.3 Badan Hukum Bidang usaha yang akan dijalankan ini bergerak dalam bidang pelayanan dan penjualan makanan & minuman tradisional khas daerah. Bentuk usaha adalah usaha perdagangan dengan pengembangan usaha pribadi (perorangan). Adapun persyaratan dalam mengajukan pembuatan dokumen bentuk usaha adalah sebagai berikut: 1. Kartu Tanda Pengenal (KTP) pemilik usaha 2. Surat keterangan dari RT/RW atau kelurahan setempat yang mengizinkan operasi usaha restoran (cafe) vegetarian. 3. SITU (Surat Izin Tempat Usaha) 4. SIUP (Surat Izin Usaha Perdagangan) 5. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) diterbitkan oleh kantor Direktorat Jenderal Pajak.

2.3 Sistem Bagi Hasil Modal Pokok Raos Euy berasal dari investasi dari beberapa orang investor. Setiap investasi menggunakan sistem bagi hasil setelah dikurangi biaya operasional, dan sebagainya (akan dibahas secara kekeluargaan). pembagian keuntungan dan laporanan usaha akan dilakukan setiap 4 bulan. Perjanjian kerjasama ini bersifat mengikat dan dapat berubah melalui pembicaraan secara kekeluargaan.

BAB III ASPEK PEMASARAN

3.1

Aspek PasarStruktur pasar yang dimasuki Raos Euy adalah pasar monopolistik, hal ini ditunjukkan dengan terdapat sejumlah pemain di dalam pasar, namun tidak dapat memonopoli pasar karena terdapat diferensiasi yang berbeda-beda dari setiap pemain.

3.1.1 Struktur Pasar

3.1.2 Peramalan Permintaan Tabel 3.1.2 Penjualan Makanan dan Minuman Raos Euy Tahun 2010Tahun 2009 2010 2011 2012 Y 1,000 1,250 1,400 1,700 5,350 Keterangan Y = n=4 Y = 5.350 =1.5 = 1337,5 X=6 X = 14 16.63 5.300 XY = 12.610 X 1 2 3 6 1 4 9 14 x Y 1,000,000 1,562,500 1,960,000 2,890,000 7,412,500 1,250 2,800 5,100 9,150 XY

b = XY X -

Y = 12.610 - (1,5)(5.350) = 4.585 = 917 X 14 - (1,5)(6) 5

a= -b = 1337,5 - (917)(1,5) = 1.839,7

y = a+bx 2013 = 1.839,7 + 917 (5) = 6.424,7 2014 = 1.839,7 + 917 (6) = 7.341.7 2015 = 1.839,7 + 917 (7) = 8.258.7 2016 = 1.839,7 + 917 (8) = 9.175.7

Peramalan jumlah penjualan hingga tahun ke 8 yaitu : 2013 = 6.424,7 2014 = 7.341,7 2015 = 8.258,7 2016 = 9.175,7

3.2

Aspek Pemasaran

3.2.1 Analisis SWOT Analisis ini terdiri dari SWOT : Strength (Kelebihan), Weakness (Kelemahan), Opportunity (Kesempatan), dan Treat (Ancaman). Paparannya adalah sebagai berikut : 1. Strength Kelebihan yang dimiliki Raos Euy adalah sebagai berikut : y y y y y Menyediakan Free Hotspot dan parker Menyediakan tempat Lesehan Delivery order Suasana yang sejuk khas tradisional tempo dulu dan nyaman Memiliki koky berpengalaman baik seperti tamatan tataboga SMK dan Perguruan tinggi, serta mendapat sertifikat kursus memasak disebuah lembaga kursus. y y y Memiliki variasi menu kuliner yang memanjakan pelanggan. Terletak dikawasan strategis. Terdapat perbedaan dengan usaha lain dalam satu wilayah, sehingga memudahkan pendapatan dan meminimalisir persaingan. y Memiliki tempat produksi yang memadai sehingga memudahkan untuk penyediaan dan penyimpanan barang produksi. y y Belum ada usaha sejenis yang memiliki ruang lingkup dan dengan skala yang besar. Dilalui jalur umum kendaraan bermotor.

2. Weakness Adapun kelemahan dari Raos euy adalah sebagai berikut : y y Merupakan usaha baru , sehingga harus banyak melakukan promosi Raos euy tidak buka selama 24 jam

3. Opportunity Dengan didukung dengan lokasi yang strategis, maka mudah untuk berkunjung ke rumah makan Raos euy. 4. Treat Adapun ancaman atau hambatan yang ada di Raos Euy : Munculnya usaha yang sama pasca usaha ini. Modal yang selalu berubah pada waktu-waktu tertentu akibat kebijakan ekonomi pemerintah, menyebabkan harga berubah. Perubahan selera konsumen. Pelanggan yang tidak tetap yang setiap tahunnya selalu berganti. Keadaan alam yang tidak dapat diperkirakan. konsumen akan lebih

3.2.2 Segemen Pasar Kami membedakan konsumen untuk dapat menikmati kenyamanan dari Rumah Makan Raos Euy yaitu tidak lepas dari setiap aspek-aspek utama antara lain : Aspek Geografis, yang berada di daerah yang dilewati oleh para wisatawan, Aspek Demografis yaitu rata-rata usia konsumen dari berbagai kalangan baik dewasa remaja, pelajar, pegawai maupun yang sudah berkeluarga. Aspek psikografik dimana tidak membedakan tingkat strata dan kedudukan baik golongan bawah, menengah dan golongan atas.

3.2.2.1 Sasaran Sasaran dari usaha ini sebagai berikut : 1. Eksekutif. 2. Mahasiswa. 3. Instansi Pemerintah. 4. Organisasi/LSM. 5. Masyarakat. 3.2.2.2 Posisi Pasar - Menciptakan image rumah makan sunda terbaik dengan cita rasa yang terbaik. 3.2.3 Bauran Pemasaran (Marketing Mix) Analisis ini mengacu pada 4P, yaitu : Product (Produk), Price (Harga), Place (Tempat) dan Promotion (Promosi). Paparannya adalah sebagai berikut: y Produk (Product) & Price (Harga) Produk yang ditawarkan adalah sebuah rumah makan sunda yang menyediakan makanan dan minuman dengan suasana yang menarik terkesan antik serta sesuatu yang unik. Raos Euy merupakan usaha pelayanan jasa makanan kuliner yang menyediakan menu yang dapat dipesan dengan harga terjangkau seperti: 1. Bakakak Hayam Rp. 25.500,/pcs

2. Ayam Kremes Rp. 7.500,/pcs

3. Timbel Rp. 14.000,/pcs

4. Timbel Nasi Merah Rp. 15.000,/pcs

5. Tahu Gejrot Rp. 13.000/pcs

6. Teh Hijau Rp. 4.000,/pcs

7. Es Goyobod Rp. 10.000,/pcs

8. Kue Kering/ Basah Rp.3.500,/pcs

9. Rujak 10.000,/pcs

y

Tempat (Place) Untuk Lokasi yang di pilih ditetapkan di daerah Serang tepatnya di Baros. Lokasi tersebut di pilih , karena konsep rumah makan yang menyediakan menu tradisional khas daerah dengan suasana dengan yang natural.

y

Promosi (Promotion) Kegiatan Promosi yang kami lakukan adalah memasang iklan di radio local, memajang pamflet di tempat-tempat umum, membagikan brosur-brosur, dan juga mempromosikan melalui media online.

BAB IV ASPEK TEKNIS BISNIS

4.1 Bentuk Usaha Bentuk usaha Raos Euy ini adalah usaha kuliner, Usaha mandiri bergerak sebagai usaha pelayanan konsumsi bagi setiap orang baik individu maupun kelompok atau instansi yang membutuhkan pelayanan jasa konsumen. Diantara pelayanan yang kami berikan diantaranya adalah : 1. Penyediaan Masakan Tradisional Khas Daerah. 2. Penyediaan Nasi Bungkus. 3. Penyediaan Cemilan khas daerah. 4. Pembuatan Kue Basah dan Kering. 5. Pelatihan/ Kursus Memasak. 6. Saung. 4.2 Tempat dan Waktu Operasional Pelaknanaan Produksi dan Pemasaran usaha ini ditempatkan Jl. Baros telp (0254) 775546 Hp. 0813 7470 5462, 0813 6364 8886, 0813 7080 6902. Sedangkan Waktu operasional 18 jam dengan membagi menjadi 3 sift waktu kerja. Waktu dapat berubahubah dan disesuaikan dengan kondisi kebutuhan.

4.3 Luas dan Tata Letak (Layout) Luas tanah yang kita miliki untuk Raos Euy ini berkisar kurang lebih 500 M2, dan dapat dilihat dalam layout di bawah ini :

4.4 Pemilihan Teknologi dan Peralatan ( Mebelair) Peralatan yang kita pilih seperti mebelair yaitu, yang bernuansa klasik, antik dan ada sentuhan etnik agar para pengunjung Raos Euy ini merasa nyaman dan suasana terasa beda daripada yang lainnya. Sedangkan teknologi yang kita gunakan yaitu : komputer, sistem tata suara/ audio, pesawat telepon dan televisi. Dan untuk lebih jelasnya adalah sebagai berikut :1 2 3 Tanah Bangunan Peralatan : a. Komputer b. Ac c. TV d. OHP e. Kompor f. Katel g. Blower h. DVD Player i. Peralatan Lain-lain 4 Unit @ 5 Unit @ 2 Unit @ 2 Unit @ 4 Unit @ 8 Unit @ 5 Unit @ 1 Unit @ Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 4,500,000 2,000,000 1,500,000 6,000,000 600,000 200,000 200,000 500,000 1,500,000 Total Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 18,000,000 10,000,000 3,000,000 12,000,000 2,400,000 1,600,000 1,000,000 500,000 1,500,000 50,000,000 500 m2 400 m2 Rp 1,000,000 Rp Rp 500,000,000 700,000,000

4

Perlengkapan : a. Telephone b. Hot Spot d. Lain-lain Jumlah 2 Unit @ Rp 500,000 Rp Rp Rp Rp 400,000 1,000,000 26,600,000 28,000,000

5

Mebelair a. Meja b. Kursi c. Lemari Jumlah 12 set 15 set @ @ Rp Rp Rp 500,000 200,000 500,000 Rp Rp Rp Rp 6,000,000 3,000,000 1,000,000 10,000,000

2 unit @

6 7

Kendaraan Biaya lain-lain TOTAL

1 unit

Rp Rp

120,000,000 7,000,000

Rp 1,415,000,000

4.5 Team Leader Raos Euy memiliki team atau kelompok yang memiliki tugas untuk memanagemen sekaligus membuka jaringan keluar (marketing) guna pengembangan usaha. Team leader yang kami bentuk terdiri dari 3 (tiga) orang dan 3 orang manager yang memiliki tugas masing-masing diantaranya adalah sebagai manager keuangan, marketing dan produksi. Diluar Team leader ini kami juga membuka lapangan pekerjaan tidak tetap bagi setiap orang yang mau bekerja dalam usaha ini, (saat ini telah ada 7 orang pekerja). 1. Team Leader/ Dewan Direksi: 1. Robi Ishadi, SE. Ak. Hp. 0813 7470 5462 2. Muhamad Angga Anggriwan, SE. Hp. 0813 6364 8886

Team Leader bertanggung jawab atas kelancaran seluruh proses usaha dan pemasaran, menciptakan sistem dan pemasaran, melakukan negosiasi bisnis, mencari investor, dan menetapkan kebijakan-kebijakan yang berhubungan dengan pengembangan perusahaan dengan dibantu oleh para staffnya. Team Leader akan mendapat gaji tetap sebesar 1.500.000,- perbulan. 1. Manager : Manager Marketing Muhamad Samudi Manager Keuangan Heru Prayoga Manager Produksi Jhoni Onderdil Manager bertanggung jawab atas masing-masing kerja yang disesuaikan dengan tugas yang diberikan team leader. Manager mendapat gaji tetap sebesar Rp. 1.000.000,2. Koky Terdiri dari 6 orang dan akan dibagi menjadi 3 kelompok yang memiliki tugas masingmasing. Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan produksi dan bekerja selama 26 hari. Mendapatkan bayaran sebesar Rp. 1.000.000,- per bulan dan mendapatkan bonus tambahan diluar jam kerja. 3. Pekerja Terdiri dari 8 orang dan akan dibagi menjadi 3 kelompok yang bertugas membantu koky dalam meningkatkan produksi, bekerja selama 26 hari. Mendapatkan gaji sebesar Rp. 700.000,- per bulan dan menandapatkan bonus tambahan diluar jam kerja. 4.6 Investasi Dalam investasi ini, kami membagi fungsi investor kedalam 2 : 1. Investor capital Pihak pemodal yang menanamkan dananya pada usaha ini. Investor kapitas akan bertindak sebagai komisaris besifat pasif. 2. Investor Skill Adalah pihak pelaksana yang berinvestasi dalam bentuk waktu dan tenaga demi kemajuan usaha. Mulai dari penyusunan usaha, konsep, promo, kerjasama dan lainlain.

BAB V ASPEK KEUANGAN

I. Biaya Investasi 1) Biaya pra investasi y Pengurusan perijinan y Biaya Study Kelayakan 2) Modal Tetap y y y y y y y Tanah Gedung/ bangunan Peralatan Kantor Peralatan Kitchen Mebelair Kendaraan Biaya lain-lain

Rp 15.000.000 Rp 9.000.000 Rp 500.000.000 Rp 700.000.000 Rp Rp Rp 50.000.000 28.000.000 10.000.000

Rp 120.000.000 Rp 7.000.000

Jumlah 3) Modal Kerja y Biaya Gaji : Koki Karyawan Satpam Jumlah y y y y Biaya Promosi Biaya listrik Biaya Telepon ATK 6.000.000 4.200.000 1.300.000

Rp1.415.000.000

Rp 11.500.000 Rp Rp Rp Rp 1.000.000 600.000 400.000 750.000

Rp 14.250.000 Jumlah Per tahun TOTAL KESELURUHAN Rp171.000.000 Rp1.610.000.00

IV. Daftar Depresiasi No. 1 2 3 Aktiva Tetap Gedung Peralatan Kendaraan Jumlah V Laporan L/R per tahun y Arus Penerimaan Hari kerja dalam 1 bulan 25 hari Paket paket parasmanan paket keluarga paket personal Jumlah pelanggan Paket Terjual /bln 70 paket 50 paket 40 paket 160 paket Total pertahun > Total penerimaan Biaya Rp. 450.000 Rp. 250.000 Rp. 70.000 Rp Rp Rp Rp Rp Rp Total 21,000,000 6,250,000 6,000,000 33,250,000 399,000,000 399,000,000 Harga Perolehan Rp Rp Rp 700,000,000 50,000,000 120,000,000 Umur Ekonomi 10 tahun 5 tahun 8 tahun Biaya Depresiasi Rp Rp Rp Rp 70,000,000 10,000,000 15,000,000 95,000,000

Proporma Income Statements 1 Pendapatan Biaya Operasional Biaya depresiasi EBIT Interest (15%) EBT Tax (10%) EAT Rp 399,000,000 Rp 2 444,285,000 Rp 3 489,570,000 Rp 4 534,855,000 Rp 5 580,140,000 Rp 6 625,425,000 Rp 7 670,710,000 Rp 8 715,995,000 Rp 9 761,280,000 Rp 10 806,565,000

Rp (171,000,000) Rp (171,000,000) Rp (171,000,000) Rp (171,000,000) Rp (171,000,000) Rp (171,000,000) Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp (95,000,000) Rp 133,000,000 Rp 120,750,000 Rp 12,250,000 Rp 1,225,000 Rp 11,025,000 Rp (95,000,000) Rp 178,285,000 Rp 114,802,964 Rp 63,482,036 Rp 6,348,204 Rp 57,133,833 Rp (95,000,000) Rp 223,570,000 Rp 107,963,872 Rp 115,606,128 Rp 11,560,613 Rp 104,045,515 Rp (95,000,000) Rp 268,855,000 Rp 100,098,917 Rp 168,756,083 Rp 16,875,608 Rp 151,880,475 Rp (95,000,000) Rp 314,140,000 Rp 91,054,218 Rp 223,085,782 Rp 22,308,578 Rp 200,777,203 Rp (95,000,000) Rp 359,425,000 Rp 80,652,815 Rp 278,772,185 Rp 27,877,218 Rp 250,894,966 Rp

(171,000,000) Rp (171,000,000) Rp (171,000,000) Rp (171,000,000) (95,000,000) Rp 404,710,000 Rp 68,691,201 Rp 336,018,799 Rp 33,601,880 Rp 302,416,919 Rp (95,000,000) Rp 449,995,000 Rp 54,935,345 Rp 395,059,655 Rp 39,505,965 Rp 355,553,689 Rp (95,000,000) Rp 495,280,000 Rp 39,116,111 Rp 456,163,889 Rp 45,616,389 Rp 410,547,500 Rp (95,000,000) 540,565,000 20,923,991 887,990,194 88,799,019 799,191,175

Cash in Flow 1 EAT Rp 11,025,000 Rp (+) depresiasi Rp 107,500,000 Rp Rp 16,905,000 Rp B. Bunga (1-T) CIF Rp 135,430,000 Rp bunga = (1-0.1)0,15 = 0,135 2 164,633,833 107,500,000 16,072,415 288,206,247 Rp Rp Rp Rp 3 211,545,515 107,500,000 15,114,942 334,160,457 Rp Rp Rp Rp 4 259,380,475 107,500,000 14,013,848 380,894,323 Rp Rp Rp Rp 5 308,277,203 107,500,000 12,747,591 428,524,794 Rp Rp Rp Rp 6 358,394,966 107,500,000 11,291,394 477,186,361 7 Rp Rp Rp Rp 409,916,919 107,500,000 9,616,768 527,033,687 Rp Rp Rp Rp 8 463,053,689 107,500,000 7,690,948 578,244,638 Rp Rp Rp Rp 9 518,047,500 107,500,000 5,476,256 631,023,756 10 Rp 906,691,175 Rp 107,500,000 Rp 2,929,359 Rp 1,017,120,533

VI. NPV NPV (Net Present Value) atau nilai bersih sekarang merupakan perbandingan antara PV kas bersih atau PV of Proced dengan PV investasi (capital outlays) selama umur investasi. Selisih antara nilai kedua PV tersebutlah yang kita kenal dengan nama NPV.

Karena NPV posisitif, maka investasi baik dilakukan. Profitability Index (PI) = PV dari proceeds/PV dari outlays = Rp 2.114.207.014 / Rp 1.610.000.000 = 1,31 Karena nilai PI-nya lebih besar dari 1, maka investasi baik untuk dilakukan.

Dengan demikian secara keseluruhan, investas Rp. 1.610.000.000 dapat dikembalikan dalam waktu 6 tahun 10 bulan.

VII. IRRth 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Jumlah Investasi Awal NPV i = 14% 0.877 0.769 0.675 0.592 0.519 0.456 0.4 0.351 0.308 0.27 CIF Rp 135,430,000 Rp 288,206,247 Rp 334,160,457 Rp 380,894,323 Rp 428,524,794 Rp 477,186,361 Rp 527,033,687 Rp 578,244,638 Rp 631,023,756 Rp 1,017,120,533 PV Rp 118,772,110 Rp 221,630,604 Rp 225,558,309 Rp 225,489,439 Rp 222,404,368 Rp 217,596,980 Rp 210,813,475 Rp 202,963,868 Rp 194,355,317 Rp 274,622,544 Rp 2,114,207,014 Rp 1,610,000,000 Rp 504,207,014 i = 30% 0.769 0.592 0.455 0.35 0.269 0.207 0.159 0.123 0.094 0.073 PV Rp 104,145,670 Rp 170,618,099 Rp 152,043,008 Rp 133,313,013 Rp 115,273,170 Rp 98,777,577 Rp 83,798,356 Rp 71,124,090 Rp 59,316,233 Rp 74,249,799 Rp 1,062,659,014 1,610,000,000 Rp (547,340,986)

Maka IRRnya adalah = 14% - 504.207.014 x

30 14 -547.340.986 504.207.014

.

= 14% + 504.207.014 433.133.971 = 15,16% Karena IRR lebih besar dari bunga pinjaman, maka investasi baik untuk dilakukan

BAB VI PENUTUP

6.1 Kesimpulan Berdasarkan uraian diatas, kami menyimpulkan bahwa bisnis Raos Euy ini sangat layak karena dapat memberikan keuntungan yang banyak dan menjanjikan seperti diuraikan di bawah ini : Tahun 2010 = Rp 135.430.000 Tahun 2011 = Rp 288.206.247 Tahun 2012 = Rp 344.160.457 Tahun 2013 = Rp 380.894.323 Tahun 2014 = Rp 428.524.794 Tahun 2015 = Rp 477.186.361 Dengan keadaan tersebut, Raos Euy bukan saja tempat persinggahan yang dapat memberikan suasana yang nyaman dan beda dengan cara memanjakan konsumen melalui fasilitas dan pelayanan serta menu-menu spesial khas tempo dulu melainkan juga memberikan keuntungan yang menjajikan.

6.2 Saran Dengan adanya Rumah Makan Raos Euy ini kami memberikan saran sebagai berikut : y Rumah Makan Raos Euy diharapkan bukan saja hanya ingin mendapatkan keuntungan tapi yang lebih utama adalah dapat memberikan pelayanan yang memuaskan para konsumen. y Semua menu-menu yang ada di Rumah Makan Raos Euy hendaknya dapat memberikan cita rasa yang selain lezat juga menyehatkan dan harganya pun dapat terjangkau oleh seluruh kalangan manapun.

y

Untuk lebih jelasnya lebih baik anda datang dan merasakan sendiri suasana yang klasik, nyaman dan antik di Rumah Makan Raos Euy.

Hormat kami

Robi Ishadi Dewan Direksi