proposal abg

20
PERAYAAN NATAL PERSEKUTUAN MAHASISWA KRISTEN (PMK) EBENHAEZER UNIVERSITAS BATAM TAHUN 2012 SEJARAH SINGKAT TERBENTUKNYA PMK EBEN HAEZER Sebelum menjadi sebuah nama “Eben Haezer”, PMK ini hanyalah sebuah kumpulan biasa, dimana anak-anak Tuhan rindu untuk berkumpul dan saling berbagi satu sama lain. Di dalam kerinduan dan kebersamaan itu, mahasiswa-mahasiswi Kristen ini ingin membuat satu perubahan bagi diri mereka, dimana mereka ingin menampilkan diri bahwa ada satu kumpulan Kristen di Universitas Batam sehingga mahasiswa-mahasiswi Kristen tersebut memutuskan untuk membuat permohonan kepada pihak yang bertanggung jawab di Universitas Batam agar diberi kewenangan untuk berpartisipasi dalam satu persekutuan. Oleh karena kasih setia Tuhan dan cinta-Nya yang luar biasa kepada anak-anak-Nya, permohonan dikabulkan dan terbentuklah Persekutuan Mahasiswa Kristen (PMK) di Universitas Batam dengan nama yang dipersembahkan oleh mahasiswa-mahasiswi tersebut yaitu Eben Haezer. NATAL PMK EBENHAEZER 2012

Upload: yockie-verinico-simamora

Post on 30-Nov-2015

144 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

proposal natal

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Abg

PERAYAAN NATAL

PERSEKUTUAN MAHASISWA KRISTEN (PMK) EBENHAEZER

UNIVERSITAS BATAM TAHUN 2012

SEJARAH SINGKAT TERBENTUKNYA PMK EBEN HAEZER

Sebelum menjadi sebuah nama “Eben Haezer”, PMK ini hanyalah sebuah kumpulan

biasa, dimana anak-anak Tuhan rindu untuk berkumpul dan saling berbagi satu sama

lain. Di dalam kerinduan dan kebersamaan itu, mahasiswa-mahasiswi Kristen ini ingin

membuat satu perubahan bagi diri mereka, dimana mereka ingin menampilkan diri

bahwa ada satu kumpulan Kristen di Universitas Batam sehingga mahasiswa-mahasiswi

Kristen tersebut memutuskan untuk membuat permohonan kepada pihak yang

bertanggung jawab di Universitas Batam agar diberi kewenangan untuk berpartisipasi

dalam satu persekutuan.

Oleh karena kasih setia Tuhan dan cinta-Nya yang luar biasa kepada anak-anak-Nya,

permohonan dikabulkan dan terbentuklah Persekutuan Mahasiswa Kristen (PMK) di

Universitas Batam dengan nama yang dipersembahkan oleh mahasiswa-mahasiswi

tersebut yaitu Eben Haezer.

Pelantikan pengurus dilaksanakan pada tanggal 30 Januari 2010 di kediaman Wakil

Rektor III, Lagat Siadari, S.E.,M.H. dan sejak terbentuknya PMK Eben Haezer,

persekutuan ini semakin dicintai dan dibutuhkan oleh seluruh mahasiswa.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 2: Proposal Abg

NATAL

Natal adalah hari kelahiran Yesus Kristus, Anak Allah, yang lahir dari Maria, di sebuah

palungan di kota Betlehem, lebih dari dua ribu tahun yang lalu. Sebuah bintang terang

tampak di langit dan memandu orang majus untuk menyembah Yesus. Orang-orang

majus tersebut membawa persembahan emas, kemenyan, dan mur untuk bayi Yesus.

Bayi inilah yang kelak akan tumbuh menjadi Juru Selamat atau Mesias bagi umat

manusia.

Natal adalah salah satu perayaan terpenting dalam kekristenan. Di hari Natal 2012 ini

seluruh Pmk Ebenhaezer Univesitas Batam mengucapkan :

SELAMAT NATAL 2012

DAN

SELAMAT TAHUN BARU 2013

Semoga damai Natal selalu beserta dengan kita. Immanuel.

TEMA

Sebagai salah satu bagian dari program PEH, kami mengadakan satu acara yaitu

“NATAL” dengan Tema “HARMONY OF CHRISMAST”dalam 1 Petrus 1 : 22.

Sub Tema : ”Dalam Sukacita Natal Marilah Kita Bersama Menebar Kasih dan

Menciptakan Kebersamaan yang Indah”.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 3: Proposal Abg

TUJUAN DAN SASARAN

Natal yang akan diselenggarakan oleh PEH akan membawa warna baru bagi kehidupan

di kalangan muda karena pada kesempatan ini, PEH akan mengajak para mahasiswa

untuk mengenal lebih dekat Sang Juru Selamat, Sang Penyelamat kita semua, Yesus

Kristus. Dengan merasakan hikmatnya natal bersama PEH, para mahasiswa diharapkan

mampu menjadi kader kader insani yang luar biasa di dalam nama Tuhan, mampu

menjaga nama baik Tuhan, serta menjadi terang dan garam dunia.

WAKTU DAN TEMPAT

Acara ini akan diselenggarakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu / 08 Desember 2012

Waktu : 18.00 – 22.30 WIB

Tempat : GBI GLOW Tabernakel Batam Centre

PESERTA

Selain anggota PEH, kami juga berencana untuk mengundang beberapa perwakilan dari,

diantaranya:

1. Universitas Putera Batam;

2. Universitas Riau Kepulauan;

3. Universitas Internasional Batam;

4. Universitas Maritim Raja Ali Haji;

5. Universitas Politeknik;

6. STIKES Mitra Bunda Persada

7. AKBID & ANALIS Putra Jaya Mandiri

8. GICI Bussines

9. Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia Cabang Batam;

10. Alumni Universitas Batam;

11. Orang Tua/Wali mahasiswa.

Total peserta kami perkirakan sekitar 500 orang.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 4: Proposal Abg

PENYELENGGARA

Keseluruhan acara ini di selenggarakan oleh teman-teman dari Persekutuan Mahasiswa

Kristen Eben Haezer Universitas Batam.

SUSUNAN KEPANITIAAN

Terlampir

ANGGARAN DANA

Terlampir

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 5: Proposal Abg

PENUTUP

Demikian proposal kami. Kiranya apa yang kita lakukan dan yang kita perbuat itu

semua hanya untuk kemuliaan bagi Tuhan kita Yesus Kristus. Akhir kata janganlah

jemu – jemu untuk berbuat baik, karena jika sudah tiba waktunya kita akan menuai jika

kita tidak menjadi lemah. Syalom, God Bless Us.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 6: Proposal Abg

BANTUAN DANA NATAL 2012

UNIVERSITAS BATAM

Telah Terima Dari :

Jumlah :

Terbilang :

Keterangan :

Kami Panitia Natal mengucapkan terima kasih kepada Bapak/Ibu atas partisipasinya

Dalam bantuan dana Natal Persekutuan Mahasiswa Kristen Universitas Batam 2012

Semoga Tuhan Memberkati Bapak/Ibu sekarang dan selamanya.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 7: Proposal Abg

SUSUNAN KEPANITIAAN

PERAYAAN NATAL PMK EBEN HAEZER

UNIVERSITAS BATAM TAHUN 2012

Ketua Pelaksana : Christien N Hutabarat

Wakil Ketua I : Ellis

Wakil Ketua II : Frans Alfredo

Sekretaris I : Venty Yustina Hutagaol

Sekretaris II : Joana Christina

Bendahara I : Devi Belida Amabarita

Seksi-Seksi

1. Seksi Acara

Kordinator : Jhony Gabriel

Anggota : Angel

Citra

Josua

Mita

2. Seksi Dokumentasi

Kordinator : Nasib Sinaga

Anggota : Erwin

Jeane

Marbisuk

3. Seksi Perlengkapan

Kordinator : Bayu Sentosa Siahaan

Anggota : Gideon

Iwan Simbolon

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 8: Proposal Abg

4. Seksi Humas

Kordinator : Rikki Saing

Anggota : Pingkan

Mei

5. Seksi Kesekretarian

Kordinator : Jesica

Anggota : Mega

Lady Margareta Butar – butar

Ervika

6. Seksi Dana

Hukum : Ferry & Debby

Ekonomi : Ericson

Kesehatan : Yockie

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 9: Proposal Abg

ESTIMASI BIAYA PERAYAAN NATAL

PMK EBENHAEZER

UNIVERSITAS BATAM TAHUN 2012

Panti Asuhan : Rp. 1.500.000

Acara : Rp. 3.250.000

(Kostum Drama, Dekorasi, Souvenir, DoorPrize)

Perlengkapan : Rp. 3.585.000

(Gedung,Lilin,Karton,Stempel)

Konsumsi Rp 15.000 @ 500 : Rp. 7.500.000

Humas : Rp. 300.000

(Transportasi,Pulsa)

Sekretariatan : Rp. 800.000

(Undangan VIP & Umum)

Publikasi & Dokumentasi : Rp. 800.000

( Spanduk,Banner,Kertas Photo,Camera)

Biaya Tak Terduga : Rp. 1.500.000

Total : Rp.19.235.000

Terbilang : Sembilan Belas Juta Dua Ratus Tiga Puluh lima Ribu Rupiah.

Melalui proposal ini, kami, panitia acara meminta partisipasi dan dukungan dana dari

Bapak/Ibu/Saudara/I sekalian demi terselenggaranya Natal ini.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 10: Proposal Abg

PERAYAAN NATAL

PERSEKUTUAN MAHASISWA KRISTEN UNIVERSITAS BATAM

2012

NO NAMA NO HP JUMLAH TTD

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 11: Proposal Abg

Nomor : 005 / Eks / PANPEL-PMK EBENHAEZER/X/2012Hal : Permohonan DanaLampiran : 1 Bundel Proposal

Kepada YthBpk :Di

Tempat

Teriring salam dan do’a semoga Tuhan senantiasa melimpahkan kasih dan karuniaNya kepada kita semua dalam menjalankan aktivitas sehari – hari.

Sehubungan akan dilaksanakannya Perayaan Natal PMK Eben Haezer Universitas Batam tahun 2012. Maka dengan ini kami bermaksud mengajukan bantuan dana sebagaimana terlampir, demi terselenggaranya kegiatan tersebut. Yang akan dilaksanakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu, 8 Desember 2012Waktu : 18.00 WIB s/d selesaiTempat : GBI GLOW Tabernakel Batam CentreTema : “Harmony of Christmas”

Dengan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih yang sebesar – besarnya.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 12: Proposal Abg

Nomor : 006 / Eks / PANPEL-PMK EBENHAEZER/X/2012Hal : Permohonan DanaLampiran : 1 Bundel Proposal

Kepada YthBpk :Di

Tempat

Teriring salam dan do’a semoga Tuhan senantiasa melimpahkan kasih dan karuniaNya kepada kita semua dalam menjalankan aktivitas sehari – hari.

Sehubungan akan dilaksanakannya Perayaan Natal PMK Eben Haezer Universitas Batam tahun 2012. Maka dengan ini kami bermaksud mengajukan bantuan dana sebagaimana terlampir, demi terselenggaranya kegiatan tersebut. Yang akan dilaksanakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu, 8 Desember 2012Waktu : 18.00 WIB s/d selesaiTempat : GBI GLOW Tabernakel Batam CentreTema : “Harmony of Christmas”

Dengan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih yang sebesar – besarnya.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 13: Proposal Abg

Nomor : 007 / Eks / PANPEL-PMK EBENHAEZER/X/2012Hal : Permohonan DanaLampiran : 1 Bundel Proposal

Kepada YthBpk :Di

Tempat

Teriring salam dan do’a semoga Tuhan senantiasa melimpahkan kasih dan karuniaNya kepada kita semua dalam menjalankan aktivitas sehari – hari.

Sehubungan akan dilaksanakannya Perayaan Natal PMK Eben Haezer Universitas Batam tahun 2012. Maka dengan ini kami bermaksud mengajukan bantuan dana sebagaimana terlampir, demi terselenggaranya kegiatan tersebut. Yang akan dilaksanakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu, 8 Desember 2012Waktu : 18.00 WIB s/d selesaiTempat : GBI GLOW Tabernakel Batam CentreTema : “Harmony of Christmas”

Dengan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih yang sebesar – besarnya.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 14: Proposal Abg

Nomor : 008 / Eks / PANPEL-PMK EBENHAEZER/X/2012Hal : Permohonan DanaLampiran : 1 Bundel Proposal

Kepada YthBpk :Di

Tempat

Teriring salam dan do’a semoga Tuhan senantiasa melimpahkan kasih dan karuniaNya kepada kita semua dalam menjalankan aktivitas sehari – hari.

Sehubungan akan dilaksanakannya Perayaan Natal PMK Eben Haezer Universitas Batam tahun 2012. Maka dengan ini kami bermaksud mengajukan bantuan dana sebagaimana terlampir, demi terselenggaranya kegiatan tersebut. Yang akan dilaksanakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu, 8 Desember 2012Waktu : 18.00 WIB s/d selesaiTempat : GBI GLOW Tabernakel Batam CentreTema : “Harmony of Christmas”

Dengan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih yang sebesar – besarnya.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2

Page 15: Proposal Abg

Nomor : 009 / Eks / PANPEL-PMK EBENHAEZER/X/2012Hal : Permohonan DanaLampiran : 1 Bundel Proposal

Kepada YthBpk :Di

Tempat

Teriring salam dan do’a semoga Tuhan senantiasa melimpahkan kasih dan karuniaNya kepada kita semua dalam menjalankan aktivitas sehari – hari.

Sehubungan akan dilaksanakannya Perayaan Natal PMK Eben Haezer Universitas Batam tahun 2012. Maka dengan ini kami bermaksud mengajukan bantuan dana sebagaimana terlampir, demi terselenggaranya kegiatan tersebut. Yang akan dilaksanakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu, 8 Desember 2012Waktu : 18.00 WIB s/d selesaiTempat : GBI GLOW Tabernakel Batam CentreTema : “Harmony of Christmas”

Dengan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih yang sebesar – besarnya.

N A T A L P M K E B E N H A E Z E R 2 0 1 2