prodia persiapan sebelum pemeriksaan puasa

1
Petunjuk Pemeriksaan Bagi Pasien Untuk Memperoleh Hasil Pemeriksaan Yang Optimal Tatacara Puasa Dalam Persiapan Pemeriksaan Laboratorium Bila tidak ada keterangan lain, yang dimaksud dengan puasa dalam persiapan pemeriksaan laboratorium adalah sesuai dengan ketentuan berikut : 1. Puasa dilakukan selama 12 jam sebelum pemeriksaan laboratorium. 2. Selama puasa, Anda tidak diperkenankan makan dan minum kecuali minum air putih tanpa gula. 3. Anda diperkenankan atau bahkan dianjurkan minum air putih tanpa gula seperti biasa terutama bila Anda akan melakukan pemeriksaan yang memerlukan bahan pemeriksaan urine (air kencing) dengan catatan minuman lain seperti teh dan kopi, meskipun tanpa gula, tetap tidak diperkenankan. 4. Hindari juga merokok dan makan permen karet karena akan mempengaruhi hasil pemeriksaan. 5. Jangan berpuasa lebih dari 12 jam. Pustaka Rujukan 1. Specimen Collection and Preparation Handbook. Damon Clinical Laboratories, 1997. 2. Guder, W.G., et.al. Samples :From the Patient to the Laboratory Results. Darmstadt : GIT VERLAG GMBH, 1996. Untuk Diagnosa Lebih Baik Dengan Layanan Sepenuh Hati

Upload: qbangka

Post on 26-Dec-2015

21 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Pre Check Measures @ Prodia Lab

TRANSCRIPT

Page 1: Prodia Persiapan Sebelum Pemeriksaan Puasa

Petunjuk Pemeriksaan Bagi PasienUntuk Memperoleh Hasil Pemeriksaan Yang Optimal

Tatacara PuasaDalam Persiapan Pemeriksaan Laboratorium

Bila tidak ada keterangan lain, yang dimaksud dengan puasa dalam persiapanpemeriksaan laboratorium adalah sesuai dengan ketentuan berikut :

1. Puasa dilakukan selama 12 jam sebelum pemeriksaan laboratorium.

2. Selama puasa, Anda tidak diperkenankan makan dan minum kecuali minumair putih tanpa gula.

3. Anda diperkenankan atau bahkan dianjurkan minum air putih tanpa gulaseperti biasa terutama bila Anda akan melakukan pemeriksaan yangmemerlukan bahan pemeriksaan urine (air kencing) dengan catatanminuman lain seperti teh dan kopi, meskipun tanpa gula, tetap tidakdiperkenankan.

4. Hindari juga merokok dan makan permen karet karena akan mempengaruhihasil pemeriksaan.

5. Jangan berpuasa lebih dari 12 jam.

Pustaka Rujukan

1. Specimen Collection and Preparation Handbook. Damon ClinicalLaboratories, 1997.

2. Guder, W.G., et.al. Samples :From the Patient to the Laboratory Results.Darmstadt : GIT VERLAG GMBH, 1996.

Untuk Diagnosa Lebih BaikDengan Layanan Sepenuh Hati