pertemuan ke4

7
MEDIA PEMBELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI PRODI : PENDIDIKAN GURU TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI STKIP MUHAMMADIYAH KUNINGAN

Upload: dena-setiawan

Post on 14-Dec-2014

93 views

Category:

Education


6 download

DESCRIPTION

Media Pembelajaran TIK

TRANSCRIPT

Page 1: Pertemuan ke4

MEDIA PEMBELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI PRODI : PENDIDIKAN GURU TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

STKIP MUHAMMADIYAH KUNINGAN

Page 2: Pertemuan ke4

KARAKTERISTIK DAN PRINSIP-PRINSIP CBI SEBAGAI MULTIMEDIA INTERAKTIF

Karakteristik CBI sebagai Multimedia Interaktif Representasi isi

Visualisasi

Perpaduan warna

Tipe – tipe pembelajaran

Page 3: Pertemuan ke4

KARAKTERISTIK CBI SEBAGAI MULTIMEDIA INTERAKTIF

Representasi isiPembelajaran interaktif yang tidak sekedar memindahkan teks dalam buku, atau modul menjadi pembelajaran interaktif, tetapi materi diseleksi yang betul-betul representatif atau yang mewakili untuk dibuat pembelajaran interaktif

Contoh Khusus materi yang perlu terdapat unsur animasi, video, simulasi, demonstrasi dan games,.

Siswa tidak hanya membaca teks tetapi juga melihat animasi tentang sebuah proses menyerupai proses yang sebenarnya, sehingga mempermudah pemahaman dengan biaya yang relatif lebih rendah dibanding langsung pada objek nyata

Page 4: Pertemuan ke4

KARAKTERISTIK CBI SEBAGAI MULTIMEDIA INTERAKTIF

VisualisasiDengan menggunakan video dua dimensi, tiga dimensi dan animasi materi dikemas secara multimedia yang terdapat didalamnya teks, animasi, sound dan video sesuai tuntutan materi

Contoh Teknologi 2D dan 3D

dengan kombinasi teks akan mendominasi kemasan materi, hal ini cukup efektif untuk mengajarkan materi-materi yang sifatnya aplikatif, berproses, sulit terjangkau, dan berbahaya jika langsung di praktekan

Page 5: Pertemuan ke4

KARAKTERISTIK CBI SEBAGAI MULTIMEDIA INTERAKTIF

Perpaduan warna Menggunakan warna yang penuh atau menarik dan grafik dengan resulusi yang tinggi dan tampilan yang di buat dengan dengan teknologi rekayasa digital dengan resolusi yang tinggi tetapi suport dengan spech sistem komputer

ContohMembuat tampilan yang menarik dengan memperbanyak image atau gambar dan objek sesuai dengan tuntunan materi dan tidak membuat jenuh tetapi menyenangkan

Page 6: Pertemuan ke4

KARAKTERISTIK CBI SEBAGAI MULTIMEDIA INTERAKTIF

Tipe – tipe pembelajaran Tipe Model Drills

Tipe Model Tutorial

Tipe Model Simulasi

Tipe Model Instructional Games

Page 7: Pertemuan ke4

PRINSIP-PRINSIP CBI SEBAGAI MULTIMEDIA INTERAKTIF

Berorientasi pada tujuan pembelajarCBI harus berorientasi pada tujuan pembelajaran baik kepada standar kompetensi, kompetensi dasar, dan indikator yang harus dicapai pada setiap kegiatan pembelajaran

Berorientasi pada pembelajaran individCBI dilakukan secara individual oleh masing-masing siswa di laboratorium computer

Berorientasi pada pembelajaran mandiriCBI bersifat individual, sehingga menuntut pembelajaran secara mandir