perkembangan embrio pada katak

Upload: anisa-fariantika

Post on 08-Jan-2016

127 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Perkembangan embrio pada katak

Perkembangan embrio pada katakOleh kelompok 4:Anisa fariantikaAtika dewi vita sariAl izzah nafiahIda wulandari

Pembelahan Zigot pada KatakPembelahanBlastulasiGastrulasiorganogenesisPerkembangan embrio pada katakfertilisasiKetika sperma memasuki sel telur

Telur katak mempunyai tipe telolesitalProses pembelahan zigot pada katak.

Gambar pembelahan zigot pada katak

Proses Pembentukkan Blastula KatakpembuahanmorulablastulaMembentuk rongga di tengahRongganya disebut blastocoelMenyediakan tempat untuk migrasi sel pada tahap gastrulasi Mencegah agar sel-sel di bawah blastosol tidak bergabung dengan yang di atasnya.Proses pembentukan gastrula pada katakGastrulasi : proses perubahan blastula menjadi gastrulaPembentukan lapisan lembaga pada katak melalui tiga gerakan morfogenik utama yaitu :EpiboliInvaginasi sel-sel botolInvolusi pada bibir blastoporusKonvergensi ekstensi mesoderm dorsalPembentukan aksisInvolusi pada bibir blastoporus

Konvergensi ekstensi mesoderm dorsal

Epiboli ectoderm (Sumber: Gilbert, 2010)

(a) sel-sel IMZ memipih dan akan menjadi dinding arkenteron. (b) interkalasi radial (Sumber: Gilbert, 2010)OrganogenesisOrganogenesis turunan ectoderm :Ex: Pembentukan sistem sarafLapisan eksoderm eksoderm neural saraf pusat dan pial neural yang akan membentuk system saraf perifer, medula adrnal, melanosit.Turunan epidermis terbagi menjadi :Lensa mata, telinga dalam, dan putting pengecapEpidermis kulit, lapisan permukaan mulut dan anus

Tahapan neurulasi

Neurulasi tahap awal

Neurulasi tahap 2

Neurulasi tahap 3Neurulasi tahap 4Neurulasi tahap 5Organogenesis turunan mesoderm

Lapisan mesoderm pada tahap neurula embrio dapat dibagi menjadi lima bagian: kordamesoderm, mesoderm dorsal (paraksial),mesoderm intermediet atau mesomer,mesoderm lateral atau hipomer, danmesoderm kepala.

SEKIAN