penyebab kerusakan lingkungan hidup dan usaha pelestariannya

43
Tugas Kelompok Geografi Bentuk-Bentuk Penyebab Kerusakan dan Usaha Pelestarian Lingkungan Hidup Kelas XI IPS-1 Kelompok 2: 1. Dwi Annisa Anggraini 2. Gusti Dirga Alfakhri P. 3. Khana Bita Ningrum 4. Nanda Ulya Roychani 5. Nurkholifatul Maula 6. Refri Ramadhani 7. Vinny Oxtafianica Guru Pembimbing: Melia Fitri Yani S.Pd

Upload: vinny-oxtafianica

Post on 15-Jul-2015

806 views

Category:

Education


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Tugas Kelompok Geografi

Bentuk-Bentuk Penyebab Kerusakan dan Usaha Pelestarian Lingkungan Hidup

Kelas XI IPS-1

Kelompok 2

1 Dwi Annisa Anggraini

2 Gusti Dirga Alfakhri P

3 Khana Bita Ningrum

4 Nanda Ulya Roychani

5 Nurkholifatul Maula

6 Refri Ramadhani

7 Vinny OxtafianicaGuru

Pembimbing

Melia Fitri Yani

SPd

F Upaya PelestarianLingkungan Hidup

E Bentuk-Bentuk PenyebabKerusakan Lingkungan

Hidup

E Bentuk-Bentuk Penyebab

Kerusakan

Lingkungan Hidup

GempaBumi

Angin Topan Banjir

Tanah Longsor

GunungMeletus

Pencemaran

Pengertian Gempa Bumi

Bentuk Kerusakan Akibat GempaBumi

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi

Gempa bumi =gt peristiwa bergesernyalempengan bumi di daratan maupundasar laut yang merambat ke

permukaan bumi

Gempa bumi disebabkan oleh aktifitasgunung merapi atau vulkanik maupunaktifitas tektonik sepanjang jalur-jalur rawanbencana

Gempa bumi yang berpusat di dasar lautdapat menyebabkan tsunami atau disebutgelombang pasang besar dan mampumenghancurkan wilayah pesisir

1 Hentakan gempa yang besar dapat

mengakibatkan tanah longsor bangunan roboh

atau retak

2 Merusak bangunan waduk atau tanggul

sehingga air meluap dan bajir besar

3 Menyebabkan kebakaran karena rusaknya

instalasi bangunan

4 Tanah jalan raya atau jembatan ambruk

5 Memakan korban jiwa makhluk hidup karena

tertimpa reruntuhan atau tersapu oleh

gelombang tsunami

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi Terdahsyat yang

Terjadi di Indonesia

Gempa bumi Samudera Hindia(sebelah barat dari propinsi Aceh)pada tahun 2004 berkekuatan 91dan 93 Gempa ini adalah gempakedua terbesar yang pernah tercatatpada seismograf

Gempa bumi ini terjadi pada pukul075853 WIB pada 26 Desember2004 dengan pusat gempa terletakkurang lebih 160 km sebelah baratAceh sedalam 10 km

Gempa memicu serangkaiantsunami di sepanjang pantai minimal13 negara-negara ditengahsamudera maupun dilepas pantaiSamudera Hindia

Dari Asia Tenggara Asia Selatan dannegara-negara bagian pantai timurbenua Afrika bahkan hingga keAfrika Selatan terkena imbastsunaminya

1 Gempa Bumi

Samudra Hindia

2004

2 Gempa Yogyakarta Selatan

Jawa Tengah

Gempa Bumi YogyakartaMei 2006 adalahperistiwa gempa Bumitektonik kuat yangmengguncang DaerahIstimewa Yogyakarta danJawa Tengah pada 27Mei 2006 (26 May UTC)kurang lebih pukul 0555WIB selama 57 detik

Gempa Bumi tersebutberkekuatan 59 padaskala Richter UnitedStates GeologicalSurvey melaporkanbahwa gempa terjadisebesar 62 pada skala

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 2: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

F Upaya PelestarianLingkungan Hidup

E Bentuk-Bentuk PenyebabKerusakan Lingkungan

Hidup

E Bentuk-Bentuk Penyebab

Kerusakan

Lingkungan Hidup

GempaBumi

Angin Topan Banjir

Tanah Longsor

GunungMeletus

Pencemaran

Pengertian Gempa Bumi

Bentuk Kerusakan Akibat GempaBumi

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi

Gempa bumi =gt peristiwa bergesernyalempengan bumi di daratan maupundasar laut yang merambat ke

permukaan bumi

Gempa bumi disebabkan oleh aktifitasgunung merapi atau vulkanik maupunaktifitas tektonik sepanjang jalur-jalur rawanbencana

Gempa bumi yang berpusat di dasar lautdapat menyebabkan tsunami atau disebutgelombang pasang besar dan mampumenghancurkan wilayah pesisir

1 Hentakan gempa yang besar dapat

mengakibatkan tanah longsor bangunan roboh

atau retak

2 Merusak bangunan waduk atau tanggul

sehingga air meluap dan bajir besar

3 Menyebabkan kebakaran karena rusaknya

instalasi bangunan

4 Tanah jalan raya atau jembatan ambruk

5 Memakan korban jiwa makhluk hidup karena

tertimpa reruntuhan atau tersapu oleh

gelombang tsunami

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi Terdahsyat yang

Terjadi di Indonesia

Gempa bumi Samudera Hindia(sebelah barat dari propinsi Aceh)pada tahun 2004 berkekuatan 91dan 93 Gempa ini adalah gempakedua terbesar yang pernah tercatatpada seismograf

Gempa bumi ini terjadi pada pukul075853 WIB pada 26 Desember2004 dengan pusat gempa terletakkurang lebih 160 km sebelah baratAceh sedalam 10 km

Gempa memicu serangkaiantsunami di sepanjang pantai minimal13 negara-negara ditengahsamudera maupun dilepas pantaiSamudera Hindia

Dari Asia Tenggara Asia Selatan dannegara-negara bagian pantai timurbenua Afrika bahkan hingga keAfrika Selatan terkena imbastsunaminya

1 Gempa Bumi

Samudra Hindia

2004

2 Gempa Yogyakarta Selatan

Jawa Tengah

Gempa Bumi YogyakartaMei 2006 adalahperistiwa gempa Bumitektonik kuat yangmengguncang DaerahIstimewa Yogyakarta danJawa Tengah pada 27Mei 2006 (26 May UTC)kurang lebih pukul 0555WIB selama 57 detik

Gempa Bumi tersebutberkekuatan 59 padaskala Richter UnitedStates GeologicalSurvey melaporkanbahwa gempa terjadisebesar 62 pada skala

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 3: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

E Bentuk-Bentuk Penyebab

Kerusakan

Lingkungan Hidup

GempaBumi

Angin Topan Banjir

Tanah Longsor

GunungMeletus

Pencemaran

Pengertian Gempa Bumi

Bentuk Kerusakan Akibat GempaBumi

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi

Gempa bumi =gt peristiwa bergesernyalempengan bumi di daratan maupundasar laut yang merambat ke

permukaan bumi

Gempa bumi disebabkan oleh aktifitasgunung merapi atau vulkanik maupunaktifitas tektonik sepanjang jalur-jalur rawanbencana

Gempa bumi yang berpusat di dasar lautdapat menyebabkan tsunami atau disebutgelombang pasang besar dan mampumenghancurkan wilayah pesisir

1 Hentakan gempa yang besar dapat

mengakibatkan tanah longsor bangunan roboh

atau retak

2 Merusak bangunan waduk atau tanggul

sehingga air meluap dan bajir besar

3 Menyebabkan kebakaran karena rusaknya

instalasi bangunan

4 Tanah jalan raya atau jembatan ambruk

5 Memakan korban jiwa makhluk hidup karena

tertimpa reruntuhan atau tersapu oleh

gelombang tsunami

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi Terdahsyat yang

Terjadi di Indonesia

Gempa bumi Samudera Hindia(sebelah barat dari propinsi Aceh)pada tahun 2004 berkekuatan 91dan 93 Gempa ini adalah gempakedua terbesar yang pernah tercatatpada seismograf

Gempa bumi ini terjadi pada pukul075853 WIB pada 26 Desember2004 dengan pusat gempa terletakkurang lebih 160 km sebelah baratAceh sedalam 10 km

Gempa memicu serangkaiantsunami di sepanjang pantai minimal13 negara-negara ditengahsamudera maupun dilepas pantaiSamudera Hindia

Dari Asia Tenggara Asia Selatan dannegara-negara bagian pantai timurbenua Afrika bahkan hingga keAfrika Selatan terkena imbastsunaminya

1 Gempa Bumi

Samudra Hindia

2004

2 Gempa Yogyakarta Selatan

Jawa Tengah

Gempa Bumi YogyakartaMei 2006 adalahperistiwa gempa Bumitektonik kuat yangmengguncang DaerahIstimewa Yogyakarta danJawa Tengah pada 27Mei 2006 (26 May UTC)kurang lebih pukul 0555WIB selama 57 detik

Gempa Bumi tersebutberkekuatan 59 padaskala Richter UnitedStates GeologicalSurvey melaporkanbahwa gempa terjadisebesar 62 pada skala

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 4: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pengertian Gempa Bumi

Bentuk Kerusakan Akibat GempaBumi

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi

Gempa bumi =gt peristiwa bergesernyalempengan bumi di daratan maupundasar laut yang merambat ke

permukaan bumi

Gempa bumi disebabkan oleh aktifitasgunung merapi atau vulkanik maupunaktifitas tektonik sepanjang jalur-jalur rawanbencana

Gempa bumi yang berpusat di dasar lautdapat menyebabkan tsunami atau disebutgelombang pasang besar dan mampumenghancurkan wilayah pesisir

1 Hentakan gempa yang besar dapat

mengakibatkan tanah longsor bangunan roboh

atau retak

2 Merusak bangunan waduk atau tanggul

sehingga air meluap dan bajir besar

3 Menyebabkan kebakaran karena rusaknya

instalasi bangunan

4 Tanah jalan raya atau jembatan ambruk

5 Memakan korban jiwa makhluk hidup karena

tertimpa reruntuhan atau tersapu oleh

gelombang tsunami

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi Terdahsyat yang

Terjadi di Indonesia

Gempa bumi Samudera Hindia(sebelah barat dari propinsi Aceh)pada tahun 2004 berkekuatan 91dan 93 Gempa ini adalah gempakedua terbesar yang pernah tercatatpada seismograf

Gempa bumi ini terjadi pada pukul075853 WIB pada 26 Desember2004 dengan pusat gempa terletakkurang lebih 160 km sebelah baratAceh sedalam 10 km

Gempa memicu serangkaiantsunami di sepanjang pantai minimal13 negara-negara ditengahsamudera maupun dilepas pantaiSamudera Hindia

Dari Asia Tenggara Asia Selatan dannegara-negara bagian pantai timurbenua Afrika bahkan hingga keAfrika Selatan terkena imbastsunaminya

1 Gempa Bumi

Samudra Hindia

2004

2 Gempa Yogyakarta Selatan

Jawa Tengah

Gempa Bumi YogyakartaMei 2006 adalahperistiwa gempa Bumitektonik kuat yangmengguncang DaerahIstimewa Yogyakarta danJawa Tengah pada 27Mei 2006 (26 May UTC)kurang lebih pukul 0555WIB selama 57 detik

Gempa Bumi tersebutberkekuatan 59 padaskala Richter UnitedStates GeologicalSurvey melaporkanbahwa gempa terjadisebesar 62 pada skala

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 5: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Gempa bumi =gt peristiwa bergesernyalempengan bumi di daratan maupundasar laut yang merambat ke

permukaan bumi

Gempa bumi disebabkan oleh aktifitasgunung merapi atau vulkanik maupunaktifitas tektonik sepanjang jalur-jalur rawanbencana

Gempa bumi yang berpusat di dasar lautdapat menyebabkan tsunami atau disebutgelombang pasang besar dan mampumenghancurkan wilayah pesisir

1 Hentakan gempa yang besar dapat

mengakibatkan tanah longsor bangunan roboh

atau retak

2 Merusak bangunan waduk atau tanggul

sehingga air meluap dan bajir besar

3 Menyebabkan kebakaran karena rusaknya

instalasi bangunan

4 Tanah jalan raya atau jembatan ambruk

5 Memakan korban jiwa makhluk hidup karena

tertimpa reruntuhan atau tersapu oleh

gelombang tsunami

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi Terdahsyat yang

Terjadi di Indonesia

Gempa bumi Samudera Hindia(sebelah barat dari propinsi Aceh)pada tahun 2004 berkekuatan 91dan 93 Gempa ini adalah gempakedua terbesar yang pernah tercatatpada seismograf

Gempa bumi ini terjadi pada pukul075853 WIB pada 26 Desember2004 dengan pusat gempa terletakkurang lebih 160 km sebelah baratAceh sedalam 10 km

Gempa memicu serangkaiantsunami di sepanjang pantai minimal13 negara-negara ditengahsamudera maupun dilepas pantaiSamudera Hindia

Dari Asia Tenggara Asia Selatan dannegara-negara bagian pantai timurbenua Afrika bahkan hingga keAfrika Selatan terkena imbastsunaminya

1 Gempa Bumi

Samudra Hindia

2004

2 Gempa Yogyakarta Selatan

Jawa Tengah

Gempa Bumi YogyakartaMei 2006 adalahperistiwa gempa Bumitektonik kuat yangmengguncang DaerahIstimewa Yogyakarta danJawa Tengah pada 27Mei 2006 (26 May UTC)kurang lebih pukul 0555WIB selama 57 detik

Gempa Bumi tersebutberkekuatan 59 padaskala Richter UnitedStates GeologicalSurvey melaporkanbahwa gempa terjadisebesar 62 pada skala

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 6: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

1 Hentakan gempa yang besar dapat

mengakibatkan tanah longsor bangunan roboh

atau retak

2 Merusak bangunan waduk atau tanggul

sehingga air meluap dan bajir besar

3 Menyebabkan kebakaran karena rusaknya

instalasi bangunan

4 Tanah jalan raya atau jembatan ambruk

5 Memakan korban jiwa makhluk hidup karena

tertimpa reruntuhan atau tersapu oleh

gelombang tsunami

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi Terdahsyat yang

Terjadi di Indonesia

Gempa bumi Samudera Hindia(sebelah barat dari propinsi Aceh)pada tahun 2004 berkekuatan 91dan 93 Gempa ini adalah gempakedua terbesar yang pernah tercatatpada seismograf

Gempa bumi ini terjadi pada pukul075853 WIB pada 26 Desember2004 dengan pusat gempa terletakkurang lebih 160 km sebelah baratAceh sedalam 10 km

Gempa memicu serangkaiantsunami di sepanjang pantai minimal13 negara-negara ditengahsamudera maupun dilepas pantaiSamudera Hindia

Dari Asia Tenggara Asia Selatan dannegara-negara bagian pantai timurbenua Afrika bahkan hingga keAfrika Selatan terkena imbastsunaminya

1 Gempa Bumi

Samudra Hindia

2004

2 Gempa Yogyakarta Selatan

Jawa Tengah

Gempa Bumi YogyakartaMei 2006 adalahperistiwa gempa Bumitektonik kuat yangmengguncang DaerahIstimewa Yogyakarta danJawa Tengah pada 27Mei 2006 (26 May UTC)kurang lebih pukul 0555WIB selama 57 detik

Gempa Bumi tersebutberkekuatan 59 padaskala Richter UnitedStates GeologicalSurvey melaporkanbahwa gempa terjadisebesar 62 pada skala

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 7: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Beberapa Peristiwa Gempa Bumi Terdahsyat yang

Terjadi di Indonesia

Gempa bumi Samudera Hindia(sebelah barat dari propinsi Aceh)pada tahun 2004 berkekuatan 91dan 93 Gempa ini adalah gempakedua terbesar yang pernah tercatatpada seismograf

Gempa bumi ini terjadi pada pukul075853 WIB pada 26 Desember2004 dengan pusat gempa terletakkurang lebih 160 km sebelah baratAceh sedalam 10 km

Gempa memicu serangkaiantsunami di sepanjang pantai minimal13 negara-negara ditengahsamudera maupun dilepas pantaiSamudera Hindia

Dari Asia Tenggara Asia Selatan dannegara-negara bagian pantai timurbenua Afrika bahkan hingga keAfrika Selatan terkena imbastsunaminya

1 Gempa Bumi

Samudra Hindia

2004

2 Gempa Yogyakarta Selatan

Jawa Tengah

Gempa Bumi YogyakartaMei 2006 adalahperistiwa gempa Bumitektonik kuat yangmengguncang DaerahIstimewa Yogyakarta danJawa Tengah pada 27Mei 2006 (26 May UTC)kurang lebih pukul 0555WIB selama 57 detik

Gempa Bumi tersebutberkekuatan 59 padaskala Richter UnitedStates GeologicalSurvey melaporkanbahwa gempa terjadisebesar 62 pada skala

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 8: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

2 Gempa Yogyakarta Selatan

Jawa Tengah

Gempa Bumi YogyakartaMei 2006 adalahperistiwa gempa Bumitektonik kuat yangmengguncang DaerahIstimewa Yogyakarta danJawa Tengah pada 27Mei 2006 (26 May UTC)kurang lebih pukul 0555WIB selama 57 detik

Gempa Bumi tersebutberkekuatan 59 padaskala Richter UnitedStates GeologicalSurvey melaporkanbahwa gempa terjadisebesar 62 pada skala

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 9: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Angin Topan

1bull Pengertian Angin Topan

2

bull Bentuk Kerusakan AkibatAngin Topan

3

bull Beberapa Peristiwa AnginTopan

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 10: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Angin topan =gtpusaran angin kencang dengan

kecepatan angin 120 kmjam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis di antara garis

balik utara dan selatan kecuali di daerah- daerah yang sangat berdekatan dengan khatulistiwa

Angin topan disebabkan oleh perbedaan tekanan dalam suatu sistem cuaca

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 11: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Bentuk Kerusakan Akibat

Angin Topan

Bencana alam ini pada

umumnya

1 merusakkan berbagai

tumbuhan area

pertanian dan

perkebunan

2 tingginya ombak di laut

3 memorakporandakan

berbagai bangunan

sarana infrastruktur dan

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 12: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Beberapa Peristiwa Angin TopanTerdahsyat di Dunia

Pada tahun 2006 Topan Cimaron

tercatat menjadi salah satu topan

terkuat di dunia Topan ini melanda

negara Filipina dengan kecepatan

230 kilometer per jam dan

menghancurkan segalanya

Cimaron menghantam Luzon pulau

paling banyak penduduknya di

Filipina dan gudang beras negara

itu Nama jenis topan ini diambil dari

jenis sapi liar Topan Cimaron

menewaskan sekitar 20 orang 15

orang menghilang menumbangkan

pohon-pohon tiang-tiang listrik dan

menerbangkan atap rumah dan

menghancurkan rumah-rumah dan

1 Topan Cimaron

Filipina

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 13: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

2 Badai Topan

Andrew

Badai ini menyerangbagian selatan Floridabarat daya Louisianadan bagian utara baratBahama AS padatahun 1992 Badai inimemiliki kekuatan dankecepatan yang luarbiasa danmenyebabkankehancuran dalam areayang cukup luas

Kerugian yangditimbulkan Andrewadalah sekitar US$ 265

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 14: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Banjir

Pengertian Banjir

Bentuk Kerusakan AkibatBanjir

Beberapa Peristiwa BanjirTahun 2014

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 15: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Banjir =gt peristiwa terendamnya

daratan oleh air yang

berlebihan

Banjir diakibatkan oleh volume air

di suatu badan air

seperti sungai atau danau yang

meluap atau menjebol bendungan

sehingga air keluar dari batasan

alaminya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 16: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Bentuk Kerusakan Akibat

Banjir

Banjir mengakibatkan kerusakan mulai

dari

1 kerusakan fisik

2 terkontaminasinya air bersih

3 membunuh tumbuhan yang tidak

tahan air dan hewan

4 pencemaran lingkungan

5 penyebaran penyakit hingga

6 bencana susulan seperti longsor serta

jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 17: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Beberapa Peristiwa Banjir yang Terjadi di

Indonesia pada Tahun 2014

Banjir bandang dan longsor

menerjang sejumlah kota dan

kabupaten di Sulawesi Utara

pada 15 Januari 2014 Daerah

tersebut antara lain Kota

Manado Kota Tomohon

Kabupaten Minahasa

Kabupaten Minahasa Utara

Minahasa Tenggara Kepulauan

Sangihe dan Kepulauan Sitaro

Data BNPB menyebutkan 19

orang tewas akibat bencana

tersebut Korban meninggal

tersebut antara lain terdapat di

Kota Manado Kabupaten

Minahasa dan Kota Tomohon

1 Banjir Bandang

Manado

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 18: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

2 Darurat Banjir Aceh

Banjir merendam ribuanrumah di sejumlahkabupaten di Aceh

Hingga Jumat pagi(26122014) korban banjir DiKecamatan ManggengKabupaten Aceh Barat Dayaada 3000 rumah lebihterendam banjir yangmengakibatkan 115 kepalakeluarga (KK) harusmengungsi

Sementara itu di Aceh Utarasudah mencapai 94426 jiwaatau 23409 kepala keluarga(KK) Korban banjir tersebutberasal dari 285 desa yangtersebar dalam 25 dari 27

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 19: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pengertian Tanah Longsor

Penyebab Tanah Longsor

Bentuk Kerusakan Akibat Tanah Longsor

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor di Indonesia

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 20: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pengertian Tanah

Longsor

Tanah longsor =gt peristiwa

geologi yang

diakibatkan oleh

pergerakan masa

batuan atau tanah

dengan berbagai tipe dan

jenis seperti jatuhnya

bebatuan atau gumpalan

besar tanah

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 21: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Tanah longsor dapat diakibatkan oleh

- erosi karena gerusan air pada kaki lerengyang curam

- melemahnya lereng dari bebatuan dantanah akibat saturasi yang diakibatkanhujan lebat

- getaran dari gempa bumi

- gunung meletus

- maupun mesin dan lalu lintas kendaraan serta

dipicu oleh minimnya pepohonan pada

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 22: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Bentuk Kerusakan Akibat

Tanah Longsor

Tanah longsormengakibatkan

- kerusakan lingkunganseperti kerusakanbangunan kerusakanlahan pertanian danperkebunan

- memutus jalurtransportasi

- krisis air bersih hingga

- jatuhnya korban

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 23: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Beberapa Peristiwa Tanah Longsor yang Terjadi di Tahun 2014

Tebing setinggi 20 meter di

Kampung Neglasari RT 114

Desa Mekarwangi Kecamatan

Cariu Kabupaten Bogor Jawa

Barat longsor pada Selasa 17

Juni 2014 dini hari

Kepala Seksi Kedaruratan dan

logistik BPBD Kabupaten Bogor

Budi Aksomo menuturkan tebing

longsor terjadi saat hujan deras

mengguyur wilayah Bogor Kala

itu sekitar pukul 0200 WIB dini

hari terdengar suara gemuruh

dan tebing yang ada di belakang

rumah warga tersebut longsor

karena terkikis oleh air hujan

Akibat kejadian ini 5 rumah dan

9 warga tertimbun material

1 Longsor Bogor

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 24: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Tanah longsor menerjang DusunJemblung Desa SampangKecamatan KarangkobarBanjarnegara pada Jumat 12Desember 2014 sekitar pukul1730 WIB Dalam kejadian inisekitar 35 rumah warga tertimbun

Sementara jumlah warga DusunJemblung yang tertimbun longsordiperkirakan mencapai 108 orangJumlah tersebut belum termasukwarga luar Dusun Jemblung yangkebetulan melintas saat bencanaitu terjadi

Dalam operasi pencarian korbanlongsor yang dilaksanakan hinggaMinggu 21 Desember 2014

2 Longsor

Banjarnegara

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 25: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

1 Pengertian GunungMeletus

2 Bentuk KerusakanAkibat Gunung Meletus

3 Beberapa PeristiwaGunung Meletus

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 26: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pengertian Gunung

Meletus

Gunung meletus =gt peristiwakeluarnya endapan magma dariperut bumi yang didorongoleh gas bertekanan tinggi yang terjadi pada gunung-gunungberapi

Hasil letusan gunung berapiantara lain lava lahar gas vulkanik hujan abu dan awanpanas yang dapat mempengaruhilingkungan di sekitarnya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 27: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Bentuk Kerusakan Akibat Gunung

Meletus

bull Material padat yang dilemparkan oleh gunung api dapat

merusak bahkan menimbun lahan pertanian hutan

perkebunan hingga pemukiman penduduk dan

sumber air bersih

bull Hujan abu vulkanik menyebabkan gangguan

pernafasan mempengaruhi jarak pandang dan

intensitas cahaya matahari mengganggu aktifitas

transportasi

bull Lava panas (pijar) yang meleleh merusak daerah yang

dilaluinya

bull Awan panas dengan suhu yang mencapai ratusan

derajat dapat menghanguskan wilayah yang

diterjangnya

bull Aliran lahar dapat menyebabkan pendangkalan sungai

atau menyebabkan terjadinya banjir bandang saat

musim penghujan

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 28: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Beberapa Peristiwa Gunung Meletus yang Terjadi

di Tahun 2014

Gunung Sinabung di Sumatera

Utara erupsi pada 1 Februari

2014 BNPB menyebut ada 15

orang tewas setelah terkena

sengatan awan panas yang

meluncur dari kawah gunung

Selain itu ada 2 korban

mengalami luka bakar

Kejadian serupa juga terjadi

pada Gunung Kelud di

Kabupaten Kediri Jawa Timur

Gunung yang memiliki ketinggian

5679 kaki itu meletus dan

menyemburkan material

vulkaniknya pada Kamis 13

Februari 2014 malam 18 Orang

1 Sinabung dan

Kelud Meletus

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 29: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Sejak Kamis 7 Agustus 2014

malam sudah 7 kali lontaran

lava pijar dengan ketinggian

100-500 meter dari kawah

gunung tersebut Lontaran

lava pijar kembali muncul

pada Rabu 16 Agustus 2014

Kepala Pos Pengamatan

Gunung Slamet Sudrajat

mengatakan aktivitas vulkanik

lainya juga meningkat yang

ditandai adanya gempa

tremor harmonik serta letusan

abu

Tak ada korban jiwa dalam

peristiwa tersebut Hal ini

lantaran sebelum gunung

beraksi BNPB meminta

warga yang tinggal di sekitar

2 Lava Pijar Gunung

Slamet

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 30: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pencemaran

1 Pencemaran Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Air

4 Pencemaran Suara

5 Pencemaran Panas

6 Hujan Asam

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 31: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah =gt keadaan dimana bahan kimiabuatan manusia masuk dan mengubahlingkungan tanah alami

Pencemaran ini biasanya terjadi karena

1 kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri

2 penggunaan pestisida

3 masuknya air permukaan tanah tercemar ke dalamlapisan sub-permukaan

4 kecelakaan kendaraaan pengangkut minyak zatkimia atau limbah

5 air limbah dari tempat penimbunan sampah serta

6 limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping)

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 32: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Tumpahan minyak akibat kebocoran

pipa terjadi di kawasan sumur bor

Tanjung Miring Timur Kabupaten

Ogan Ilir yang dikelola oleh

Perusahaan Rekanan Pertamina

Yakni PTGOLD Water terjadi

tanggal 29 Juni 2014

Kebocoran pipa tersebut berada

sekitar 1 km sebelum Stasiun

Pengumpul (SP) I desa Tangai Ogan

Ilir Menurut informasi kebocoran

pipa sudah seminggu lalu terjadi

sebelum berita ini diturunkan Tanah

yang terkontaminasi minyak tersebut

dapat merusak lingkungan serta

menurunkan estetika Lebih dari itu

tanah yang terkontaminasi limbah

minyak dikategorikan sebagai

limbah bahan berbahaya dan

beracun (B3) sesuai dengan Kep

MenLH 128 Tahun 2003

[wwwposmetroprabucom]

Contoh Peristiwa Pencemaran Tanah yang

Terjadi di Tahun 2014

Limbah Minyak PTGold

Water

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 33: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pencemaran Air

Pencemaran air =gt suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau sungai latan dan air tanah akibat aktivitasmanusia

Penyebabnya adalah

bull Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarahpada eutrofikasi

bull Sampah organik seperti air comberanmenyebabkan peningkatan kebutuhan oksigenpada air

bull Industri membuang berbagai macam polutan kedalam air limbahnya Air limbah tersebut memilikiefek termal terutama yang dikeluarkanoleh pembangkit listrik yang dapat jugamengurangi oksigen dalam air

bull Pencemaran air oleh sampah

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 34: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

08 Januari 2015 kondisi airsungai besar di Kota Bekasiyang terdiri dari sungai BekasiCileungsi dan CikeasPenyebab kondisi ini adalahaktifitas manusia dan kehidupansehari-hari membuang limbahdomestik selain faktor lain yaituaktifitas industri di ketiga sungaitersebut

Dampak dari kondisi ini akanmerusak ekosistem perairansungai Komposisi cemaranterdisi dari parameter organikyang diwakili oleh BOD danCOD parameter logam beratyaitu besi (Fe) derajatkeasaman air (pH) dan baktericoli Dengan kondisi ini airsungai tidak memenuhi standarbaku mutu sehingga tidak dapat

Pencemaran Sungai di

Kota Bekasi

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 35: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pencemaran Udara

Pencemaran udara =gt kehadiransubstansi fisik kimia

atau biologi di atmosfer dalam jumlahyang dapat membahayakan kesehatanmakhluk hidup mengganggu estetika

dan kenyamanan atau merusakproperti

Sumber polusi udara

- Kegiatan manusia

Transportasi Industri Pembangkit listrikPembakaran dan Gas buang pabrik yangmenghasilkan gas berbahaya seperti CFC

- Sumber alami

Gunung berapi Rawa-rawa Kebakaran hutandan Denitrifikasi

- Sumber-sumber lain

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 36: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Contoh Peristiwa Pencemaran Udara yang

Terjadi di Tahun 2014

Kebakaran hutan yang terusmeluas di Kecamatan KobaKabupaten Bangka TengahBangka Belitung mengancampemukiman penduduk di tigakelurahan yaitu KelurahanKoba Padang Mulya danSimpang Perlang

Seorang warga Koba Eman(31) mengatakan api mulaimendekati pemukiman sejakSabtu (25102014) malamApi berasal dari Gang Betasekitar satu kilometer dariJalan Teuku Umar jalan besardi dekat hutan Sebelumnyapernah juga terjadi kebakarantapi dari arah yang berbedaJadi titik api yang sekarang ini

Kebakaran Hutan di

Bangka Belitung

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 37: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pencemaran Suara

Pencemaran suara =gt keadaandimana masuknya suara yang masuk terlalu banyak sehingga

mengganggukenyamanan lingkungan manusia

Sumber pencemaran udara adalah

kebisingan seperti yang dikeluarkanoleh mesinindustri kendaraan bermotor dan pesawat terbang

Bila berlangsung secara terus-menerus dalam jangka waktu yang

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 38: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Pencemaran panas =gt pencemaran yang terjadikarena memanasnya suhu dan naiknya temperaturdi suatu tempat Pencemaran panas terutamasering terjadi di kota-kota besar dan

dapat disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut

bull Pembakaran bahan-bahan bakar pada kendaraan

bull Pembakaran dalam rumah tangga

bull Penggunaan listrik yang berlebihan

bull Penggunaan AC (Air Conditioner)

bull Pembakaran sampah

bull Efek rumah kaca

bull Kerusakan lapisan ozon

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 39: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Hujan asam =gt segala macam hujan

dengan pH di bawah 56

Hujan secara alami bersifat asam (pH

sedikit di bawah 6)

karena karbondioksida (CO2)

di udara yang larut dengan air hujan

memiliki bentuk sebagai asam lemah

Mayoritas hujan asam disebabkan

oleh

1 aktivitas manusia seperti industri

2 pembangkit tenaga listrik

3 kendaraan bermotor dan

4 pabrik pengolahan pertanian

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 40: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

Contoh Peristiwa Hujan Asam

Di Bogor Serpong Maros danKotoabang telah terindikasi terjadihujan asam Henri menjelaskanberdasarkan pemantauan deposisibasah di Serpong 2012 secaraumum derajat keasaman atau pHair hujan berkisar antara 446 -638

Meski ada indikasi di kota-kota taditerjadi hujan asam Henri belum bisamengatakan hal itu hujan asamkarena masih berada dalamrentangan derajat keasaman 446 -638 Menurut dia apa yang terjadisangat serius dan perluditindaklanjuti Berbagaipermasalahan lingkungan terjadi diIndonesia seperti kualitaslingkungan menurun ekstraksisumber daya alam berlebihan SDA

Hujan Asam di

Bogor

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 41: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya

F Upaya Pelestarian

Lingkungan Hidup

Usaha-usaha pelestarian lingkungan hidup dapatdilakukan dengan cara-cara berikut

1 Melakukan pengolahan tanah sesuai kondisi dankemampuan lahan

2 Memberikan perlakuan khusus kepada limbahseperti diolahdipisah terlebih dahulu sebelumdibuang agar tidak mencemari lingkungan

3 Melakukan reboisasi pada lahan-lahan yang kritistandus dan gundul serta melakukan sistem tebangpilih atau tebang tanam

4 Menciptakan dan menggunakan barang-baranghasil industri yang ramah lingkungan

5 Melakukan pengawasan dan evaluasi terhadapperilaku para pemegang Hak Peng-usahaanHutan (HPH) agar tidak mengeksploitasi hutansecara besar-besaran

Page 42: Penyebab Kerusakan Lingkungan Hidup dan Usaha Pelestariannya