pengaruh tingkat kepatuhan, pemeriksaan · pdf fileskripsi diajukan untuk melengkapi...

Download PENGARUH TINGKAT KEPATUHAN, PEMERIKSAAN · PDF fileSkripsi Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat untuk ... gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi di Fakultas

If you can't read please download the document

Upload: hoangcong

Post on 06-Feb-2018

229 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    i

    PENGARUH TINGKAT KEPATUHAN, PEMERIKSAAN PAJAK

    SERTA PERUBAHAN PENGHASILAN KENA PAJAK TERHADAP

    PENINGKATAN PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN WAJIB

    PAJAK ORANG PRIBADI PADA KPP PRATAMA SURAKARTA

    Skripsi

    Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat untuk

    Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi

    Universitas Sebelas Maret Surakarta

    Oleh:

    ICHWANUL KAMILA

    NIM. F0306099

    JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI

    UNIVERSITAS SEBELAS MARET

    SURAKARTA

    2010

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    ii

    ABSTRAK

    PENGARUH TINGKAT KEPATUHAN, PEMERIKSAAN PAJAK

    SERTA PERUBAHAN PENGHASILAN KENA PAJAK TERHADAP

    PENINGKATAN PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN

    WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI PADA

    KPP PRATAMA SURAKARTA

    OLEH:

    ICHWANUL KAMILA

    NIM. F 0306099

    Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh tingkat

    kepatuhan, pemeriksaan pajak, serta perubahan Penghasilan Kena Pajak terhadap

    peningkatan penerimaan pajak penghasilan Wajib Pajak Orang Pribadi pada KPP

    Pratama Surakarta dengan jumlah sampel penelitian 310 Wajib Pajak Orang

    Pribadi yang diperoleh dengan purposive sampling selama periode Maret-April

    2009. Untuk tujuan tersebut, penelitian ini menggunakan alat analisis regresi

    berganda dengan bantuan software komputer untuk statistik SPSS versi 16.0.

    Pengujian dan analisis data yang dilakukan meliputi uji asumsi klasik

    terdiri dari normalitas data, autokorelasi, multikolinieritas dan heteroskedastisitas

    serta pengujian hipotesis. Analisis data menunjukkan bahwa asumsi klasik untuk

    model regresi yang digunakan terpenuhi dan menunjukkan bahwa kepatuhan

    Wajib Pajak berpengaruh positif terhadap peningkatan penerimaan pajak

    penghasilan Wajib Pajak Orang Pribadi, begitu pula untuk pemeriksaan pajak dan

    perubahan Penghasilan Kena Pajak berpengaruh terhadap peningkatan

    penerimaan pajak penghasilan Wajib Pajak Orang Pribadi. Hasil ini

    mengindikasikan bahwa seluruh hiptesis penelitian diterima atau didukung.

    Penelitian ini memiliki keterbatasan yang dapat berpengaruh pada hasil

    penelitian. Penelitian ini hanya dilakukan pada Wajib Pajak Orang Pribadi

    sehingga tidak dapat diperbandingkan dengan Wajib Pajak Badan. Selain itu,

    penelitian ini hanya menggunakan periode pengambilan sampel satu bulan

    sebelum dan sesudah batas penyampaian Surat Pemberitahuan pajak tahunan serta

    hanya menggunakan empat variabel penelitian.

    Key words: Tingkat kepatuhan, Perubahan Penghasilan Kena Pajak,

    Pemeriksaan pajak, Peningkatan Penerimaan Pajak Penghasilan

    Wajib Pajak Orang Pribadi,

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    iii

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    iv

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    v

    MOTTO

    Twenty years from now, you will be more disappointed by

    the things you did not do than by the things you did do. So,

    throw off the bowlines, Sail away from the safe harbour,

    Catch the trade winds in your sails.

    Explore, Dream, Discover

    (Mark Twain)

    Hiduplah sedemikian rupa seolah-olah akan mati besok.

    Belajarlah seolah-olah kau hidup selamanya

    (Mahatma Gandhi)

    Keberhasilan susungguhnya adalah mengatasi rasa takut

    akan ketidak-berhasilan

    (Paul Sweeny)

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    vi

    PERSEMBAHAN

    Karya kecil ini ku persembahkan

    untuk:

    1. Allah SWT atas segala limpahan

    rahmat dan nikmat Nya.

    2. Papa dan Mamaku tersayang atas

    segala doa, pengorbanan, cinta

    dan kasih sayangnya, tanpa kalian

    aku bukanlah apa-apa di dunia

    ini.

    3. Kakakku tersayang atas segala

    dukungan dan motivasinya untukku.

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    vii

    4. Wangsit Nugrohomakasih untuk

    tiap waktu yang kita lewati

    bersama hingga detik ini.

    5. Almamaterku tercinta Fakultas

    Ekonomi Universitas Sebelas

    Maret.

    KATA PENGANTAR

    Assalamualaikum Wr.Wb

    Alhamdulillahi Rabbilalamin Puji syukur penulis panjatkan kehadirat

    Allah SWT atas segala kasih dan karunia yang dilimpahkan Nya sehingga penulis

    dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Pengaruh Tingkat Kepatuhan,

    Pemeriksaan Pajak, Perubahan Penghasilan Kena Pajak serta Perubahan

    Penghasilan Tidak Kena Pajak terhadap Peningkatan Penerimaan Pajak

    Penghasilan Wajib Pajak Orang Pribadi pada KPP Pratama Surakarta.

    Skripsi ini disusun guna memenuhi tugas dan persyaratan dalam meraih

    gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas

    Sebelas Maret Surakarta.

    Penulisan skripsi ini tidak akan berjalan lancar tanpa adanya doa, bantuan,

    dan dorongan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis ingin mengucapkan terima

    kasih kepada:

    1. Prof. Dr. Bambang Sutopo, M.Com, Ak. selaku Dekan Fakultas Ekonomi

    Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    viii

    2. Drs. Jaka Winarna, MSi, Ak. selaku Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas

    Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta.

    3. Dra. Evi Gantyowati, MSi, Ak. selaku Sekretaris Jurusan Akuntansi Fakultas

    Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta.

    4. Sri Suranta, SE, MSi, Ak. selaku pembimbing skripsi yang telah banyak

    meluangkan waktunya dengan sabar guna memberikan bimbingan dan saran

    yang sangat berguna dalam penyusunan skripsi ini.

    5. Dra. Muthmainah, MSi, Ak. selaku pembimbing akademik.

    6. Seluruh dosen dan staf karyawan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret

    Surakarta atas pelayanan yang telah diberikan.

    7. Papa, mama dan kakakku tersayang yang selalu memberikan doa, dukungan,

    dan motivasi dalam hidupku.

    8. Serta semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini yang

    tidak dapat saya sebutkan satu persatu.

    Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena

    itu, penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang membangun demi

    kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak,

    khususnya pembaca yang membutuhkan informasi yang berkaitan dengan skripsi

    ini.

    Wassalamualaikum Wr.Wb

    Surakarta, Agustus 2010

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    ix

    Penulis

    DAFTAR ISI

    Halaman

    HALAMAN JUDUL ....... i

    ABSTRAK ..... ii

    HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ..... iii

    PENGESAHAN TIM PENGUJI . iv

    HALAMAN MOTO ...... v

    PERSEMBAHAN .. vi

    KATA PENGANTAR ... vii

    DAFTAR ISI ...... ix

    DAFTAR TABEL . xii

    DAFTAR GAMBAR xiii

    BAB I PENDAHULUAN ....... 1

    A. Latar Belakang Masalah ...... 1

    B. Perumusan Masalah .... 6

    C. Tujuan Penelitian .... 7

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    x

    D. Manfaat Penelitian ...... 7

    E. Sistematika Penulisan . 8

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA . 10

    A. Pengertian Pajak ........ 10

    B. Tin

    gkat Kepatuhan 13

    C. Pemeriksaan Pajak 16

    D. Penghasilan Kena Pajak (PhKP) ... 20

    E. Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) .... 21

    F. Penerimaan Pajak .. 23

    G. Penelitian Terdahulu . 24

    H. Kerangka Teoritis . 25

    I. Hip

    otesis ... 26

    BAB III METODA PENELITIAN ... 30

    A. Desain Penelitian .. 30

    B. Populasi, Sampel, dan Teknik Sampling .. 30

    C. Data dan Sumber Data . 32

    D. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 33

    E. Metode Analisis Data .... 36

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    xi

    BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN ... 43

    A. Hasil Pengumpulan Data .... 43

    B. Analisis Deskriptif . 43

    C. Pengujian Asumsi Klasik ... 46

    D. Pengujian Hipotesis .... 50

    E. Pembahasan Hasil Penelitian . 55

    BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 58

    A. Kesimpulan .... 58

    B. Keterbatasan Penelitian .. 69

    C. Saran ... 70

    DAFTAR PUSTAKA .. 62

    LAMPIRAN .... 64

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    xii

    DAFTAR TABEL

    Halaman

    1. Tabel IV. 1 Hasil Uji Statistik

    Deskriptif41

    2. Tabel IV.2 Hasil Uji Normalitas

    Data.43

    3. Tabel IV.3 Hasil Uji Normalitas Data

    Setelah Outlier....44

    4. Tabel IV.4 Hasil Uji

    Multikolinieritas.45

    5. Tabel IV.5 Hasil Uji

    Autokorelasi...46

    6. Tabel IV.6 Hasil Uji

    Heterokedastisitas..46

    7. Tabel IV.7 Hasil Analisis Regresi

    Ganda47

    8. Tabel IV. 8 Hasil Uji

    F.49

    9. Tabel IV. 9 Hasil Uji

    t..50

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    xiii

    DAFTAR GAMBAR

    Halaman

    Gambar II. 1 Kerangka Pemikiran....26

  • pe