nasional, di mana · yunani, china, italia, mesir, belanda, dan perancis. selain itu terdapat...

19

Upload: others

Post on 18-Oct-2020

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin
Page 2: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Siswa-siswi TK/ SD SekolahBertaraf Internasional (SBI) Kroyo

Karangmalang Sragen pada hariSabtu, 17 Januari 2009 mengadakankegiatan Hari PBB (United NationsDay). Mereka datang ke sekolahdengan ceria dengan memakaipakaian dan berbagai atribut negara-negara anggota PBB.“Sekolah Bertaraf Internasionalmerupakan salah satu program

nasional, di manasekolah inimenggunakan KurikulumNasional Plus yaitu Kurikulum Nasionaldengan pemgembangan belajar secarainternasional yang diimbangi denganstandar internasional. Denganmenggunakan pengembangan belajarsecara internasional SBI kroyoKarangmalang Sragen telah menjadiwarga dari dunia internasional. Olehkarena itu kami melaksanakan kegiatanUnited Nations (UN Day) sebagai programpengembangan kurikulum internasional,”terang Drs. Warseno, dalam sambutannyaselaku Principal SBI Kroyo KarangmalangSragen.“Kegiatan United Nations ini dilaksanakanuntuk mengenalkan kebudayaan dariberbagai negara yang menjadi anggotaPBB kepada anak-anak, imbuhnya di sela-

sela kegiatan,” imbunya.Lebih lanjut, HeriSusanto selaku ketuapanitia mengatakan

bahwa kegiatan inidiadakan dengan tujuan

menampilkan karya danbentuk kreatifitas sepertipembuatan projects dan artperformance (pentas seni) olehsiswa dalam mempelajari danmengapresiasikankebudayaan Negara-negaraanggota organisasi Persatuan

Bangsa-Bangsa.“Melalui kegiatan ini diharapkandapat memupuk mental siswauntuk berani tampil dandengan hasil karya dankreatifitas anak tersebutmereka merasa dihargaisehingga terdorong sertabersemangat dalam belajar,”Heri menambahkan.

Page 3: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Dijelaskan Heri,terdapat 9 artperformances dan stanpameran karya siswayang menampilkan 9negara anggota PBB.Negara tersebutantara lain India, ArabSaudi, Jepang,Yunani, China, Italia,Mesir, Belanda, danPerancis. Selain ituterdapat bookfairberupa buku-bukupendamping belajar diantara stan-stansiswa.“Aku ingin jadi orangYunani biar aku bisabelajar dengan orangYunani dan juga akubisa bermain danbersahabat denganorang Yunani. Akuingin punya banyakteman orang Yunani.Aku juga inginmencicipi makananYunani” jawabAmanda, salah satumurid kelas 1C saatditanya tamuundangan.Dalam acara UN dayini dihadiri oleh BapakKepala Dinas P dan KKabupaten, Sragen,Pejabat MuspikaKarangmalangSragen, dan wali

Grade 1 A menampilkan Saudi Arabia, berhitung3 bahasa (Arab, Inggris, Indonesia)

Kindergarten menampilkan India denganmenyanyikan lagu kebangsaan India bersama.

Grade 1 B menampilkan Jepang, menyanyikanlagu Kokorono Tomo dengan tariannya

Grade 1 C menampilkan Yunani, membacahuruf alphabet Yunani dan kutipan dari Plato

Grade 2 Amenampilkan China,

menari orientalmandarin modifikasi

Grade 2 C

menampilkan Mesir,

rebana dan arabic

song ‘Alhijratu’.

murid siswa-siswi TK/SD SBI kroyoKarangmalangSragen.Mike Yulianingrum,salah satu wali muridkelas 1Bmengatakan senangdengan diadakannyakegiatan ini. “Kegiatan

ini dapat memupukmental anak untukberani tampil”imbuhnya. Ia pun

bangga danterheran-herananaknyamampumengenalkandiri danbernyanyidenganmenggunakanbahasaJepang.(Liputan : Heri S)

Wajah-wajah ceria Panitia UN

Day 2009, berpose bersama

usai acara ditutup.

Grade 2 Bmenampilkan Italia,perkenalan dan geraklagu italiano.

Grade 3 A menampilkan Netherlands,gerak dan lagu De Oranje

Grade 3 B menampilkan Perancis, geraklagu berkostum Les Blues

Page 4: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Menurutku penampilankubagus dan penampilan kelas2 C bagus karena mampu

menyanyikan lagu Al-Hijrotudan memukul rebana.

Saat di panggungjantungku berdebar,tapi

setelah nyanyi tidakberdebar. Kata

Mr.Mashuri, aku bagussekali!...

Aku suka penampilankelas 2B. Aku senang

bisa menampilkan Mesirdan membuat dekorasikelasku jadi bagus.

Aku suka ikut UN Day dihalaman sekolah. Menurutkuaku tampil bagus. Pas aku

dilihat orang tua, aku tidakmalu. Aku suka lihatpenampilan kelas 2A.

Heri Nur Listyo Nugroho,biasa dipanggil Heri dari

Grade 2C

Yasyinta ZalzaNabila, biasa

dipanggil Bella dariGrade 2C

Yoga Ferdira WishnuPradana,

biasa dipanggil Yoga dariGrade 2C

Ratih Sekar Wijayanti,biasa dipanggil Santi dari

Grade 2C

Hi, sobat SBIKroyo?!

Kini kalian sudahpunya majalah

sendiri yang terbitsetiap 3 bulan

sekali. Nih,komentar kawan-kawan kalian dari

Grade 2C. Kapan-kapan giliran

kelasmu yangngasih komentar.Bersiaplah untukditanyai Redaksi

SBiNews.

Grade 3 mempelajari Unit Of Inquiry (UoI), bertema ; “ How We OrganizeOurselves “. Pokok pikirannya : “Every people needs to share withanother people” yang artinya pemahaman bahwa dalamhidup bermasyarakat, setiap orang memiliki sifatsebagai makhluk sosial, yang butuh kepada oranglain. Para siswa diajak mengadakan kegiatanexcursion ke Badan Diklat Sragen untuk melihatdan mempelajari secara langsung bentuk-bentukpelatihan ketrampilan dan hasil karyanya. Parasiswa dapat memiliki gambaran masa depanterhadap profesi apa yang ia inginkan dan langkah-langkah apa saja yang dibutuhkan.

GRADE 3

Grade 2 mempelajari Unit Of Inquiry (UoI), bertema ; “ How The WorldWorks “. Tema pembelajarannya berjudul : “Energy Saving” dengan ide dasarbahwa manusia akan hidup lebih baik dengan tercukupinya kebutuhan energi.Para siswa mempelajari sumber-sumber energi, kegunaan, dan carapenghematannya. Sebagai penunjang kegiatan pembelajaran, para siswa diajakmelakukan kegiatan excursion ke Biogas nDayu untuk melihat prosespemanfaatan limbah kotoran sapi menjadi energi yang bisa dimanfaatkan.

GRADE 2

Grade 1 mempelajari Unit Of Inquiry (UoI), bertema ; “ How The WorldWorks “. Mengambil judul pembelajaran : “Yum .. yum … Eat Up”, para siswa-siswi belajar mengenai makanan-makanan bergizi, seperti makananmengandung karbohidrat, protein, lemak, vitamin, dan mineral besertafungsinya bagi kesehatan tubuh. Untuk menunjang tema pembelajaran ini,diadakan kegiatan excursion ke Pabrik Tahu Bagan, Nglorog, Sragen. Merekamelihat langsung bagaimana tahu dibuat.

GRADE 1

Kindergarten 2 (K-2) mempelajari Unit Of Inquiry (UoI), bertema ; “SharingThe Planet”. Dalam tema ini anak-anak mempelajari berbagai macam tanamanyang menghasilkan bahan makanan dan bagian tanaman mana yang dapatdimakan. Untuk menunjang pembelajaran ini diadakan kegiatan excursion kenDayu Park.

KINDERGARTEN 2

Kindergarten 1 (K-1) pada Quarter III tahun akademik 2008/2009 mempelajari2 tema Unit Of Inquiry (UoI), yakni ; “Who am I?” dan “How The WorldWorks”Tema pertama anak-anak kindergarten 1 belajar tentang anggota tubuh merekadan perasaan. Untuk itu, kegiatan excursion ke YPAC Surakarta dilaksanakanuntuk melatih kepekaan mereka terhadap manfaat karunia Tuhan atas anggotabadan mereka.Pada tema kedua anak-anak kindergarten 1 mempelajari tentang air,kegunaannya, perubahan-perubahannya, dan mempelajari terjadinya hujan.Seru dan mengasyikkan! …

KINDERGARTEN 1

Page 5: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Hari yang cerah, Selasa tanggal 3 Februari 2009, nampaksuasana ceria meliputi seluruh wajah-wajah imut anak-anak Kindergarten (TK SBI Kroyo). Mereka bersiap pergike nDayu, sebuah obyek wisata yang terkenal di Sragen.

“Grade K2A and K2B, areyou ready? “teriak Ms. Widi (homeroomK2A) yang dijawab dengan “Yes, I am “oleh seluruh siswa-siswi K2 SBI KroyoSragen. Mereka sudah tidak sabaruntuk memulai Excursion keTaman wisata “nDayuAsri”. Bahkan merekamembuat hiasankepala agar terhindardari panas.

Ke nDayu Asri, adaapa ya disana?

Sesuai dengan tema“Food From Earth”, makaanak-anak akan mempelajaritentang makanan, sayuran dan buah-buahan yang dihasilkan oleh bumi.

Di Taman wisata nDayu Asri, mereka mendengarkan penjelasan daripemandu tentang tanaman-tanaman yang tumbuh disana dan kegunaanya.

Setelah mendengarkan penjelasan dari pemandu dan puas melihattanaman yang ada disana, anak-anak pergi ke kebun. Disana ada beberpakaryawan dari Taman Wisata “nDayu Asri” sedang bersiap-siap untukmenanam ketela rambat.

“Aku pingin nanam, boleh ndak “ cetus salah satu anak.Akhirnya, semua siswa beramai-ramai menanam ketela

rambat. Setelah selesai mereka jugaturun ke sawah untuk menanam

padi, tidak ada rasa jijik atautakut. Bahkan mereka sangatsenang sekali, walaupun bajunyaterkena lumpur.

Setelah selesai menanampadi, anak-anak kembali kesekolah dengan pengalamanbaru tentang tanaman, caramenanam dan memanennya.

Pada hari Senin, 2 Februari2009 di pagi yang cerah,sebuah bus besarnampak berhenti didepan gedung TK SBIKroyo. Ternyata bustersebut sengaja disewaoleh TK SBI Kroyo untukmengantarkan siswa-siswiSBI Kindergarten 1A dan 1B(TK 1A dan 1B) yang akanmengadakan kegiatanExcursion. Mereka hendakpergi ke Kota Bengawan, Soloalias Surakarta untukmengunjungi YPAC yangberalamat di Jl. Slamet RiyadiNo.364 Surakarta. Jelangkeberangkatannya, terlihatanak-anak sangat antusias

berbaris rapi sebelum satu per satu naik kedalam bus.

Excursion siswa-siswi K-1 ke YPAC Solo kaliini mengusung tema pembelajaran “Who WeAre“. Tujuan pembelajaran ini agar anak-anakdapat mengenal orang-orang di sekitarnyadan menghargai orang lain bagaimana punkeadaaanya.

Setiba di tujuan, mereka disambut olehpengurus YPAC. Acara digelar dan di hadapananak-anak YPAC Surakarta dan parapengurusnya, siswa-siswi K-1 menampilkanpertunjukan tarian dan nyayian untukmenghibur mereka. Selain itu juga ada acarapemberian bingkisan yang dibawa dari rumahuntuk anak-anak YPAC.

Di YPAC Surakarta, siswa-siswi K-1 dapatmelihat kondisi anak-anak yang kurangsempurna fisiknya, tapi mereka memilikisemangat hidup yang besar. Saat waktusudah siang, anak-anak pulang denganmembawa semangat baru untuk belajar.

Liputan Anik Prawati, ST

Page 6: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Tahu goreng, tahu isi, tahubacem hm………

Enak enak eunak tenan …!Lagi.. lagi.. luagii….!

Tahu adalah salah satu makananfavorit di Indonesia. Makanan yangberasal dari kacang kedelai ini sangatbergizi karenam e n g a n d u n gprotein nabati.U n t u km e n g e t a h u ip r o s e spembuatan tahuini para siswakelas 1 SBI Kroyom e n g a d a k a neksursi ke pabriktahu milik BapakTukiyo di Bagan,Nglorog, Sragen(Bapak Tukiyo ini ternyata paman darisalah seorang guru SBI Kroyo). Selainitu tujuan eksursi ini adalah untukmelaksanakan pembelajaran UoI yangbertemakan “Every person needsnutritious food to be healthy”.

Kamis, 28 Januari 2009 tepatnyapukul 08.30 WIB, rombongan kecil yangterdiri dari 60 siswa kelas 1 SBI Kroyo,5 guru pendamping, dan 3 pengantarberangkat ke pabrik tahu. Tidak sampai20 menit kami telah sampai di sana.Sebelum melihat proses pembuatantahu para siswa diberi pengarahan olehguru pendamping. Dengan dipanduBapak Tukiyo para siswa terlihat

antusias saat melihat proses pembuatantahu. Keantusiasan itu tercermin daribanyaknya pertanyaan yang diajukanpara siswa. “Pak ,mengapa kacangkedelainya harus direndam selama satumalam?”, tanya Anindiya dari kelas 1Batau “Ampas kacang kedelainya dapat

dipakai untukapa, Pak?”,t a n y aS a l s a b i l aPutri siswakelas 1A.D e n g a nsabar PakT u k i y om e n j a w a bpertanyaanmereka satuper satu.

P u a smelihat proses pembuatan tahu danterjawabnya beberapa pertanyaan, parasiswa berniat membeli tahu. Denganuang Rp 2.000,00 mereka mendapatkansekantong tahu dan para guru juga tidaklupa mendapat oleh-oleh tahu dari PakTukiyo.

Tak terasa waktu sudahmenunjukkan pukul 10.30 WIB, tibalahpara siswa dan rombongan kembali kesekolah. Dalam perjalanan pulangbeberapa siswa tampak lahapmenikmati tahu goreng yang merekabeli. Tidak tampak kelelahan dalam dirimereka tetap ceria seperti saatberangkat. Sesekali mereka berceloteh

tentang tahuyang merekabawa akand i j a d i k a nmasakan favoritmereka. IkshaZahid Indra,siswa kelas 1Cberniat ingin

membuat perkedeltahu bersama mamanya di rumah.

Setiba di sekolah, usai istirahat sebentar, para siswa dimintauntuk menceritakan kembali proses pembuatan tahu. Merekajuga mendapatkan tugas untuk membuat masakan favorit yangberbahan dasar tahu di rumah dengan dibantu oleh orangtuamasing-masing.

Dengan kegiatan tersebut diharapkan para siswa dapatmenyukai berbagai makanan sehat dan bergizi yang salahsatunya berbahan dasar tahu!! Para siswa kelas 1 SBI Kroyojadi tahu bagaimana membuat tahu langsung dari pabriknya! ...(liputan ms.eliza, e-mail : [email protected])

Sekilas proses pembuatan tahu …Bahan dasar

1. Kacang kedelai2. cuka3. kain belacu (kain bekas karung tepung)

Cara membuat1. Kedelai mula-mula dibersihkan, kemudian direndam dengan air yang cukup

semalaman . Tujuannya; agar tahu yang sudah jadi tidak cepat masam2. Setelah direndam, kedelai dicuci dengan air bersih 2-3 kali, lalu ditiriskan3. Kedelai selanjutnya siap digiling menjadi bubur. Agar penggilingan berjalan lancar

dan memberi hasil yang baik,tambahkan sejumlah air pada penggiling4. Bubur kedelai selanjutnya direbus di atas tungku. Busa yang timbul di atas bubur

kedelai yang mendidih sebaiknya dibuang setiap saat. Bubur dibiarkan mendidihselama 5 menit

5. Bubur kedelai yang mendidih lalu disaring di ataskain kasa dan ampasnya dibilasdengan air bersih. Ampas dalam saringan diperas sampai sebanyak mungkin sarikedelai terambil

6. Sari kedelai digumpalkan dengan cuka encer (1:5), batu tahu, atau sisa air tahuyang telah didiamkan semalam, sambil terus diaduk secara perlahan

7. Dengan pendiaman, akan terbentuk gumpalan-gumpalan yang agak besar, yangakan turun ke bawah. Air di atas endapan tahu dibuang sebanyak mungkin

8. Endapan tahu lalu dicetak dengan memberi beban di atasnya. Setelah 10-15 menitmaka jadilah tahu yang kita inginkan

Page 7: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Bertepatan dengan hari liburperayaan tahun baru China(Imlek) yang jatuh pada hariSenin, 26 Januari 2009,keluarga besar SBI KroyoSragen mengadakan kegiatanOutbond di Agrowisata AmanahKaranganyar. Kegiatan ini diikuti olehkepala sekolah, guru, karyawan TK/ SDSBI Kroyo Sragen beserta keluarga.

Mereka berangkatbersama-sama dengan start TK/SD SBIKroyo paka pukul 08.30 WIB denganmenggunakan mobil guru dan karyawanSBI. Kegiatan ini sengaja dilakukandengan tujuan untuk berekreasimelepaskan kepenatan sejenaksekaligus sebagai ajang kegiatan

keakraban antara keluarga besarSBI Kroyo. “Kami inginmemanfaatkan hari libur dengankegiatan yang positif. Dengankegiatan outbond ini diharapkandapat mempererat kebersamaan

yang telah terjalin dan tentunyarefreshing bersama keluarga”,ungkap Mr. Drs. Warseno selakuKepala Sekolah TK/ SD SBI KroyoSragen saat ditanya tujuankegiatan Outbond ini.Sementara itu, Mr. Riwarno, S.Pdselaku ketua panitia kegiatanOutbond SBI Kroyo menjelaskantema dari kegiatan ini adalah

“Dari Kita Untuk Kita”. Rupanya adaalasan khusus mengapa kegiatan inibertemakan demikian. “Kegiatan initidak diambilkan biayanya dari danasekolah melainkan iuran swadaya dariguru dan karyawan dan semua iniditujukan untuk keluarga besar SBIKroyo Sragen”, jelasnya.

Tak jauh beda dengan para guru,Toto Samanto, salah satu karyawan(security) TK SBI Kroyo Sragen yangikut serta dalam kegiatan inimengatakan,”Kegiatan seperti inidapat menumbuhkan rasakebersamaan, keakraban, dan kerjasama sekaligus menghilangkankepenatan setelah bekerja. Ya, adasaatnya kita kerja serius, tapi jugaada waktunya untuk bersenang-senang”.

Dalam kegiatan ini outbondini, keluarga besar SBIKroyo dibagimenjadi tigakelompok yangsalingberkompetisiuntuk menjadiyang terbaik.Perlombaan yangmereka ikutiantara lain ;menangkap ikan disungai, jaringlaba-laba raksasa,

human trolley, dan electric wire.Dalam perlombaan tersebutseringkali para guru dankaryawan SBI Kroyo bertingkahlayaknya anak kecil, sehinggaterus-menerus mengundang gelaktawa dari peserta lainnya. Dalammelakukan kegiatan outbond,mereka dibantu oleh pemanduoutbond dari Agrowisata Amanah.

Menurut penjelasan Nano,salah satu pemandu outbondAgrowisata Amanah menyatakanbahwa kegiatan outbondsemacam ini sangat cocok bagiyang ingin mengadakanpertemuan keluarga besar dalamsuatu sekolah, instansi, atauperusahaan. Berbagai permainanmenarik menuntut pesertanyauntuk menyusun strategi yangbaik dalam memecahkan suatupermasalahan, sehingga hal ituakan menumbuhkan kekompakanyang kuat antara satu pesertadengan peserta lainnya. (HeriS)

Page 8: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Kalau mau menyeberang jalan,pasti ibu guru menyuruh kitauntuk menyeberang di Zebra

Cross. Bagaimana kita mengenalinya?Itu lho, bagian jalan yang dicat miripzebra, belang-belang hitam putih.

Ada yang tahu zebra itu seperti apa,nggak? Zebraadalahbinatang darifamili kudayang tubuhnyaberbelang-belang hitamdan putih.Penyebaranhabitat diAfrika Selatan,Afrika Barat danAfrika Timur. Kalau diIndonesia kamu bisa lihatdi kebun binatang. Ada tigajenis zebra yaitu : zebragunung, zebra dataran danzebra primitif.

Jadi bertanya-tanya,apakah makna dibalikpola tubuh Zebra yangdemikian? Apakahsemua zebra memiliki pola yangsama? Kalau dalam film MadagascarEscape To Afrika 2, seorang anakSinga–Alex–nggak bisa membedakanteman zebranya karena menurutnyapolanya sama seperti zebra-zebralain, pasti itu karena Alex belum

menemukan bedanya. Kalaudipikir-pikir memang susah sekaliya membedakannya. Jangankanmencari perbedaan,mengamatinya saja bisa buat kitapuyeng, polanyasama……..cuma garishitam dan putih diseluruh tubuhnya.!

Padahal, tau nggak, nggak ada satu punzebra yang memiliki pola tubuh yangsama. Pasti berbeda antara yang satudengan yang lain. Berarti, kalau ada 1.000Zebra, ada 1.000 pola yang berbeda jugadong? Iya!

Seorang ilmuwan–Wallace–menyebutkanbahwa pola tubuh zebra yang hitam danputih itu memiliki makna tersendiri, yaknimembantu Zebra untuk berbaur dengan

lingkungannya, terutama untukmenghindari predator.

Predator adalah

hewanyang memangsa

makhluk hidup yanglain.

Kamu tau nggak siapa yangsering memangsa zebra? Yap, betul

ada singa, harimau, hyena, leopard dananjing pemburu. Hmm…. kira-kiramenghindari predator yang dimaksudseperti apa ya?

Belang-belang hitam dan putihpada tubuh zebra dapatmembantu sistem pertahananzebra terhadap predator. Belangzebra dapat membingungkansinga yang merupakan predatorutama. Zebra yang berdiridiantara rumput berdaun tinggi,tidak akan terlihat sepintas oleh

singa yang buta warna.Belang pada tubuh zebramemecah kontur ratahewan,menyamarkanbentuk asli zebra. Ketikazebra bergerak, pola itulebih membingungkanlagi. Berbeda dengankuda polos biasa. Parailmuwan berpendapat

bahwa belang padazebra terjadi karena

evolusi, baik variasimaupun seleksi alam.

So, pola tubuh zebra yanghitam putih itu ternyata

berguna buat zebra agar tetapbisa bertahan hidup di tengah-tengah predator (hewanpemangsa) yang siap sewaktu-waktu ingin memangsanya.

Rubrik Science Area diasuh oleh Ms. EtiSetioningsih, S.Si

Oleh : EtiS

Page 9: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Hi Kids, …Have you known ....?? Who’s this man?!… Hayo, siapa ya?

Beliau adalah Mr. Jumintono, yang akrabdipanggil dengan Mr. Joe. Beliau adalahGeneral Manager SBI Sragen (Kroyo danGemolong). Sebagai seorang GeneralManager (GM) SBI, Mr. Joe memiliki banyakprogram kegiatan yang akan memajukanSBI. Wah, hebat ya! Mau pintar seperti Mr.Joe?! Bisa koq! ... asal mau belajar ...

Let’s know closer about him! …

Yuuk, kenalan lebih dekat dengan beliau!Lahir di Grobogan, sebuah kota kecil dipinggiran timur Jawa Tengah, dekat Blorapada tanggal 10 Februari 1971 daripasangan Suwardi dan Musidah. Usia beliausaat ini sudah 38 tahun, terbilang masihmuda dan gagah! Beliau saat ini tinggal diSragen, tepatnya di Bangunsari RT 01/02RW 14 Sragen Kulon. Bapak dari 3 anak ini -

Adlil Mukhollad (10 thn), Flora RizkiFirdaus (9 thn), dan Nofan NaufalMuhammad Iqbal (4 thn), -beristrikan Umi Fadlilah, wanita aslikelahiran Sragen, 14 April 1971.

Mr. Joe menyelesaikanpendidikan S-1 dan S-2 diUniversitas Sebelas MaretSurakarta (UNS). Padajenjang S-1,beliaumenempuhstudi di jurusanPendidikanTeknikMesin(1991 –1999),

Mr. Joe sedang bersantai bersama keluarga diKebun Binatang Gembira Loka, Jogjakarta ...

Mr. Joe ingin anak-anak SBI Sragenmenjadi anak-anakyang pintar dan handalbuat masa depanbangsa dan negara...!!!

sedangkan pada jenjang S-2, beliau menempuh studijurusan PendidikanKependudukan danLingkungan Hidup (2001 –2003). Sejak tahun 2006hingga sekarang, beliaumasih menempuhpendidikan S-3 diUniversitas NegeriYogyakarta (UNY) jurusanPendidikan TeknikKejuruan.

PengalamanKerjaBeliau memilikibanyakpengalaman kerjadi bidangpendidikan.Pernah mengajardi PondokPesantren ModernIslam (PPMI) As-Salaam di Solodari tahun 1991 –2003.

Sejak tahun 2004 hingga saat ini, beliau masihmengajar di SMK Negeri 2 Sragen. Pada tahun2006, beliau mengemban tugas sebagaiPengembang Sumber Daya Manusia di DinasPendidikan dan Kebudayaan Sragen. Selainmengajar, rupanya beliau suka berbisnis. Usahamebel bernama “Nofaco and MIU Furniture” yangberdiri sejak tahun 2002 menjadi buktikesungguhannya berbisnis.

Pengalaman ke Luar NegeriBaru-baru ini Mr.Joe baru pulang dari Australia.Selama hampir 4 bulan, beliau mengikuti kerjasamapenelitian yang diselenggarakan oleh RMITUniversity Melbourne, Australia dengan UniversitasNegeri Yogyakarta (UNY). Sebagai hasil oleh-olehdari perjalanan ke Negeri Kangguru ini, beliaubercita-cita menjadikan SBI Sragen bisa mendapatpengakuan prestasi dari dunia internasional.Prestasi baik yang beliau harapkan meliputi seluruhguru dan karyawan, dan juga anak-anak didik SBISragen seluruhnya. Pesan beliau untuk anak-anakdidik SBI,”Bersiaplah untuk menuju duniainternasional !...” Beliau ingin SBI Sragen menjaditeladan untuk sekolah-sekolah di KaresidenanSurakarta dan sekitarnya (Jawa Timur bagian barat).Sebuah mimpi besar yang ingin beliau wujudkansaat ini ...

Mr. Joe saat menerima sertifikat dariRMIT University di Melbourne,Australia

Semboyan HidupBe 100 % ...!!,ungkapan sederhanayang jadi motto hidupbeliau. Ungkapan yangmirip bahasa iklan,namun maknanyamendalam. “Jika kitasudah dipercayamelaksanakan tugas,maka lakukanlah tugasitu dengan sepenuhhati dan jangansetengah-setengah!...”, jelas beliau.(mazzuric , purwa n’ choy)

Mr. Joe berpose di depanGedung Perpustakaan NegaraBagian Victoria, Australia

Page 10: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Apa yang Sebaiknya DilakukanOrangtua ?Mengingat bahwa sangatlah sulit(bahkan tidak mungkin) bagi orangtuauntuk menjauhkan anak dari televisi,maka ada baiknya orangtuamelakukan beberapa hal sebagaiberikut:

Dampingi anak ketika menontondan beri penjelasanSebenarnya daripada orangtua tiba-tiba mengomel ataupun memuji anak,hal pertama yang sebaiknyadilakukan adalah memberi pengertiandan mendampingi anak ketikamenonton televisi. Jika anak bertanyajawablah pertanyaan tersebut denganrinci dan sesuai denganperkembangan anak. Banyak halyang belum diketahui oleh seoranganak, oleh karena itu kalau tidak adayang memberi tahu ia akan mencarisendiri dengan mencoba-coba danmeniru dari orang dewasa.

Buat jadwal kegiatan anakAnak juga perlu diajarkan bahwa adawaktu tersendiri untuk setiapkegiatan-kegiatannya. Atur waktuyang jelas, kapan menonton televisi,kapan belajar dan kapan bermain.Bagaimanapun juga anak perlu untukbermain diluar, dengan temansebayanya.

Seleksi program tayangan televisiyang cocok untuk anakKalaupun tidak sempat mendampingianak, orangtua sebaiknya menyeleksiprogram televisi mana yang benar-benar cocok untuk anak. Sebelumanak diijinkan untuk menontonprogram televisi tertentu, orangtua

sudahmengetahuiprogramtersebut cocokatau tidak untukanak, jadiorangtua sudahpernah terlebihdulu menonton program tersebut danmelakukan evaluasi.

Bangun kerjasama dengan seluruhanggota keluargaBangunlah kerjasama dengan seluruhanggota keluarga, karena kerja samadari seluruh anggota keluarga (termasukpengasuh) sangat diperlukan. Berikanpengertian kepada anggota keluargabahwa bagaimanapun juga merekakadang-kadang harus mengorbankankesenangan mereka demi kebaikan sanganak. Jangan sampai standard yangsudah diterapkan orangtua terhadapanak, ternyata tidak diterapkan olehanggota keluarga lainnya ketikaorangtua tidak ada ditempat.

Konsisten dalam bertindakOrangtua dan pengasuh perlu untukselalu bertindak secara konsisten dantidak bosan-bosannya dalammemberikan pengertian kepada anak,sehingga anak tahu dengan jelas manayang boleh mana yang tidak, mana yangbaik dan mana yang buruk.Semoga bermanfaat.... (ms.dee)

Sebagai orangtua, pernahkah andamengalami situasi seperti di atas?Kadang-kadang marah karena anak

menirukan adegan di televisi, tetapiseringkali juga memuji dan bangga kalauanak hafal dengan cerita-cerita atau iklan-iklan yang ada di televisi. Sebagai orangtuakita sudah tahu dengan pasti mana yangpantas dan mana yang tidak, mana yangbaik dan mana yang buruk, sehingga kitabisa menetapkan mana program yang bolehditonton dan ditiru dan mana yang tidak.Orangtua juga tahu kapan menontontelevisi, kapan waktu belajar. Tetapi apakahanak sudah tahu dengan pasti mengenai halbaik dan buruk tersebut, apakah anak sudahmengetahui program televisi mana sajayang diperbolehkan untuk ditonton danapakah anak sudah menyadari benar-benarmengenai pembagian waktu? Anak mungkinbingung dan tidak mengerti, ditambah lagikalau standard yang ditetapkan olehorangtua berbeda dengan yang ditetapkanoleh pengasuh (termasuk dalam pengasuhadalah suster, kakek-nenek dan om-tanteyang ikut serta dalam pengasuhan sehari-hari). Nah, pertanyaan kita kemudianadalah bagaimana orangtua menyikapi anakdalam menonton televisi?

Darimana Anak Meniru AdeganKekerasan ? Televisi, si kotak ajaib yang keberadaanyasudah menjadi bagian dalam kehidupansehari-hari, seringkali menimbulkan

Kaget, malu dan mau marahrasanya ketika seorang ibumendengar kata “bajingan kau!!!Entah belajar darimana kata-kataitu, tapi rasanya kok sebagaiorangtua tidak pernah mengatakanhal-hal kasar seperti itu, pembantudi rumah juga tidak ada yang bicaraseperti itu, Wah jangan-jangan darianak tetangga sebelah rumah.Aaaaaah ternyata anakmendengarnya di televisi.

kecemasan bagi orangtua yang anaknya masihkecil. Cemas kalau anak jadi malas belajar karenakebanyakan nonton televisi, cemas kalau anakmeniru kata-kata dan adegan-adegan tertentu,cemas mata anak jadi rusak (minus), dan cemasanak menjadi lebih agresif karena terpengaruhbanyaknya adegan kekerasan di televisi. Namundemikian harus diakui bahwa kebutuhan untukmendapatkan hiburan, pengetahuan dan informasisecara mudah melalui televisi juga tidak dapatdihindarkan. Dalam benak banyak orang dewasa, film-filmkartun dan film-film robot dianggap merupakan filmanak-anak dan cocok dikonsumsi oleh merekakarena format penyajiannya disesuaikan denganperkembangan anak-anak. Benarkah demikian?Jawabnya tidak semua film-film tersebut cocokdikonsumsi anak-anak.

Page 11: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Sobat SBiNews, sejakdahulu kala, proses

pengolahan data telahdilakukan oleh manusia.Manusia juga menemukanalat-alat mekanik & elektronikuntuk membantu manusiadalam penghitungan sertapengolahan data supaya bisamendapatkan hasil lebih cepat.Komputer yang kita temui saatini adalah suatu evolusipanjang dari penemuan-penemuan manusia sejahdahulu kala berupa alatmekanik maupun elektronik.Saat ini komputer & pirantipendukungnya telah masukdalam setiap aspek kehidupandan pekerjaan. Komputer yangada sekarang memilikikemampuan yang lebih darisekedar perhitunganmatematika biasa.

Di antaranya adalah sistem komputerdi kassa supermarket yang mampumembaca kode barang belanjaan,sentral telepon yang menangani jutaanpanggilan & komunikasi, jaringankomputer internet yangmenghubungkan berbagai tempat didunia.Bagaimanapun juga alat pengolah datadari sejak jaman purba sampai saat inibisa kita golongkan ke dalam 4golongan :1. Peralatan manual : yaituperalatan pengolahan data yangsangat sederhana, dan faktorterpenting dalam pemakaian alatadalah menggunakan tenaga tanganmanusia.2. Peralatan Mekanik : yaituperalatan yang sudah berbentukmekanik yang digerakkan dengantangan secara manual.3. Peralatan Mekanik Elektronik :Peralatan mekanik yang digerakkanoleh secara otomatis oleh motorelektronik.4. Peralatan Elektronik : Peralatanyang bekerjanya secara elektronikpenuh.Tulisan ini akan memberikan gambarantentang sejarahkomputer dari masa ke masa. Sampaijumpa di Bagianke-2 Sejarah Komputer.Bye……!!!!!!!!!!!!! (mr.muda)

Mau menampilkan gambar yang diambil persisseperti yang nampak dalam layar komputer?Mudah saja, koq! Tinggal gunakan saja tombolkeyboard ‘Print Screen SysRq’ –letak tombolini di sebelah kanan tombol ‘BackSpace’ atau disebelah kanan atas tombol ‘Enter’.Tombol ini praktis digunakan saat kita mau buattulisan tentang tata cara mengoperasikankomputer.Cara menampilkan gambarnya setelahmenekan tombol ‘Print Screen SysRq’ dapatdengan cara membuka program aplikasi, seperti; Microsoft Word, lalu tekan ‘Ctrl+V’ [menekantombol ‘Ctrl’ bersamaan dengan tombol ‘V’ padakeyboard] atau bisa dengan melalui menu ‘Edit’,lalu pilih ‘Paste’. Jadi deh! …

Berikut ini adalah hasil ‘Print Screen’ untukmenampilkan kotak dialog ‘Open’ file.Dalam hal ini seorang instruktur maumenjelaskan lewat tulisan kepada pesertakursus, gimana cara membuka file.

Benda ini adalah ‘MouseKomputer’. Benda sebesar kepalantangan ini sangat membantu

pekerjaan kita sehari-hari, terutama yangberhubungan dengankomputer.Bentuknya lonjong dan

memiliki sebuah kabelpenghubung di belakangnya,sehingga mirip dengan tikus.Ingat, tikus adalah mouse (dalambahasa Inggris).

Kali pertama Mouseditemukan oleh Douglas C.Engelbart tahun 1964. Selainmouse, juga dikembangkanbeberapa alat pendeteksi gerakantubuh, seperti alat yang diletakkandi kepala untuk mendeteksigerakan dagu. Karena nyamandan praktis, mouse-lah yangdipilih. Pada tahun 1984, saat

Apple mulai mengembangkantampilan grafis, saat itu juga

mouse dan istilahnya mulaidipopulerkan.(@Niex)

Rubrik ini diasuholeh guru ICT SBI

Kroyo untukpembaca SBiNews.

iuran_tips n’trik_missmAz_milanisti_____’09

Page 12: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Tempelkan kupon inipada jawabanmu!

Page 13: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin
Page 14: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Write Present, Past, or Future for each of these following sentences!

1. We learned about ancient Egyptian last year.

2. We will learn about ancient Greek this year.

3. Smiley and Frankly are riding a bike in the park.

4. Breakfast was ready an hour ago.

5. Ira will ride her bike to school on Friday.

6. Garcia is playing video games.

7. Galileo was a famous scientist.

8. John will go hiking next week.

9. My father and my mother are watching TV.

10. My teacher gave an English homework yesterday.

11. Ann wrote “The Ways To Be Smart”.

12. Mr. Alex will retire next year.

13. His uncle is the teacher of Sragen International School.

14. Robert went to Italy last week.

15. Michael will start college in June.

Page 15: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Vas bunga merupakan tempat untukmenaruh berbagai macam bunga. Agarvas menjadi indah maka vas perludihias. Ada yang menghiasnya dengancara di cat ataupun glatsir. Namun adajuga dengan cara kolase yaitumenempel. Nah kali ini kita akanmencoba membuat vas kolase dengancara ditempel. Vas bunga akanditempel dengan menggunakan kulittelur. Tapi sebelum itu ada beberapaalat dan bahan yang harus dipersiapkansebelum pembuatan.

Alat dan Bahan :• Vas bunga yang belum dicat atau diglatsir• Kulit telur ayam, bebek,dan telur puyuh• Lem Kayu• Pinset atau penjepit• Pensil dan Spidol

Cara pembuatan1. Vas bunga dibersihkan dulu dari debu

atau kotoran yang menempel.2. Vas diberi pola atau rancangan

desain yang sudah dipersiapkandengan cara menggoreskan pensilpada permukaan kemudianditebalkan dengan spidol.

3. Setelah pola gambar siap, kulit teluryang masih utuh dihancurkandengan ukuran sedang.

4. Kulit telur diolesi lem kayu. Denganmenggunakan pinset, kulit telurdiletakkan pada permukaan vaskemudian ditekan perlahan-lahanagar kulit telur tersebut rekat.

Adik-adik pembaca yang baik, tentu kalian tahu apa itu“entong”. Iya benar, entong adalah alat untuk mengambilnasi. Namun entong juga dibuat menjadi berbagai macamkerajinan. Bisa dibuat sebagai tempat cermin dan bisadibuat menjadi hiasan dinding. Nah disini kita akan belajarmencoba membuat hiasan dinding dari “entong”. Namunsebelum itu kita harus mempersiapkan bahan dan alat yangdigunakan.

Alat dan Bahan :• Entong• Cat warna atau cat poster• Kuas• Bor tangan• Pensil

Cara pembuatan1. Permukaan entong harus digambar

dengan menggunakan pensil sesuaidengan pola gambar yang diinginkan.

2. Setelah pola gambar pada permukaanentong jadi, gambar siap untuk diberiwarna dengan menggunakan catwarna atau cat poster

3. Gunakan cat warna atau cat posteruntuk mewarnai pola gambar dengancara menguasnya perlahan-lahan.

4. Setelah permukaan entong penuhdengan gambar, maka entong dijemuragar cat cepat kering.

5. Setelah kering, entong dibor denganmenggunakan bor tangan untuktempat paku yang nantinya akanditempel di dinding.

Page 16: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Lampion, biasa kita jumpai dalam perayaan hari raya China, sebagai hiasanyang menarik di malam hari. Warna-warni lampion dapat dibuat sedemikianmenarik untuk menambah keindahan suasana malam. Nah, Sobat SBIsebagian telah berhasil membuat lampion dari bahan yang sangat sederhana.

Pada saat Pjamas Day, para siswa SBI Kroyo mencoba membuat lampionberwarna merah putih, warna kebanggaan Negara kita, Indonesia. Untukmembuat lampion bias digunakan pola bulat, kotak, atau limas, seperti yangdicontohkan pada hasil gambar berikut.

Cara Pembuatan1. Buat kerangka lampion dulu, sesuaikan dengan bentuk yang

diinginkan. Pada contoh gambar ini dibuat model potongan limas,bagian bawah lebih lebar dari bagian atas. Cara membuatkerangkanya dengan mengikat tusuk sate (sebagai rusuknya) denganbenang kasur. Pada contoh gambar ini memiliki 8 simpul ikatan.

2. Potong kertas minyak warna merah dan putih, sesuai dengan pola sisiyang dibentuk pada kerangka lampion. Bagian samping sisi-sisilampion ditempeli ertas minyak warna merah putih, sedang bagiandasarnya sebagai tatakan lilin digunakan potongan kardus.

3. Jika semua sisi sudah ditempeli kertas minyak dan diberi tatakan,lampion siap digunakan, bias diisi dengan lilin. Kemudian ditempatkandi meja atau digantung.

Alat dan Bahan :• Tusuk sate 12 buah• Benang kasur secukupnya• Kertas minyak warna merah dan putih• Lem kertas• Gunting• Selembar potongan kardus

Inilah sebagian momen yang berhasildirekam lensa kamera saat perayaan UN Day

pada hari Senin, tanggal 17 Januari 2009

Persiapan jelang acara pembukaan

Undangan sedang mengisi buku tamu

Kindergarten bersiap menuju panggung

Suasana di belakang panggung, tetap ceria

Stand sponsor utama PT Panorama Matra Utama

Sambutan ; Kepala Sekolah (kiri), Kepala Dinas P&K (kanan)

Acara pembagian doorprice sponsor kepada undangan

Ahai ... Kuch Kuch Hota Hai atau Kal Hoo Na Ho, nich?!!!

Page 17: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Ratusan pohon bunga sakura di lokasiyang sama, bunganya mulai mekarsecara serentak dan rontok satu per satupada saat yang hampir bersamaan.Piknik beramai-ramai menikmatim e k a r n y a bunga sakura oleh orangJ e p a n gdisebut “hanami”.

Olahraga saling dorongantara 2 orang besar

hingga salah satunya keluar dari lingkaranatau terjatuh dengan bagian badan selain

telapak kaki menyentuh tanah di dalamlingkaran.

O R I G A M IAdalah salah satu seni

melipat yang bersal dariJepang. Kalian sudah pasti

sudah sering membuat origamidi sekolah

bukan? Kita bisabuat burung,

kupu-kupu, kapaldan masih banyaklagi yang bias kitabuat.

IKEBANABiasanya dilakukan oleh parawanita Jepang,karena ikebanamerupakan senimerangkaibunga. Kamubisa gunakanberbagai jenisbunga sepertibunga krisan, sedap malam,anyelir.

KABUKIMerupakan seni

pentas teatertradisional

Jepang.Aktornya

berkostummewah dengan

rias wajahmencolok.

Naskah : EtiSHayo tebak bendera mana

ini? Ya, kamu memang pintar!Jepang, gitu loh!

Jepang merupakan negarayang sudah kita kenal sejaklama. Kalau kalian nanti belajarsejarah, jadi tahu bahwaJepang (Nippon) pernahmenjajah Indonesia selamatiga setengah tahunan. Saatini, kalian mungkin begituakrab dengan tayangan filmanimasi Jepang macamDoraemon, Naruto, atauPower Rangers.

Jepang terkenal dengankemajuan teknologi otomotifdan elektronika. Merk-merkterkenal di dunia dari jeniskendaraan sepeda motor danmobil, begitu pula TV, kulkas,dan lainnya banyak yangberasal dari Jepang. Mungkindi rumahmu punya kendaraandan TV produk Jepang?

Inilah di antara rekamanserba-serbi unik dari Jepang!

Pakaian nasional Jepang disebut kimono, caramemakai kimono dalam bahasa Jepangnya

disebut Kitsuke Kimono untuk kesempatan formaldibuat hanya dari bahan kain sutera kelas terbaikdan hanya dijahit dengan tangan (tidak menggunakanmesin jahit), sehingga harganya menjadi sangatmahal. Jepang juga memiliki kimono, pakaian khasJepang jaman dulu. Pakaian ini tentu saja membuatpara gadis Jepang terlihat semakin cantik. Uhhh, jadipengen ikutan pake kimono nich, biar bisa terlihatsemakin cantik deh.

Sudah pernah dengar masakan yangbernama sushi, sashimi, tempura ? Atau

malah kalian sering makan makanan di atas.Makanan-makanan di atas adalah beberapa

makanan Jepang.Lihat nih

penampilan foto-foto masakanJepang yang

berhasildikumpulkan olehredaksi SBiNews.

Dari atas kebawah adalah

gambar tempura,sushi, dan yang

paling bawahadalah sashimi.

Penasaranmau tahu

bagaimanarasanya? Kapan-

kapan mampirsaja ke restoran

masakan Jepang.Sudah banyak

tersebar diIndonesia.

Page 18: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin

Oh ayah …Engkau yang selalu melindungikuDari siksa dan deritaAyah, kau mencari nafkahUntuk kebutuhan keluargaDari keringat yang menetesDi bawah tanah

Oh bunda …Engkau yang melahirkankuDengan keringat yang banyakEngkau yang merawatku dari kecilSampai (ku jadi) beginiKau yang mengandungkuSelama sembilan bulanDan keluarlah aku dengan tangis kerasEngkau pun senang

Ayah bundaku …Jasamu takkan kulupakanSampai kapan punTerima kasih ayah dan bunda

Oh guruku …Engkau mendidikku dengan sabarEngkau yang mendidikku biar pintarOh guruku …Engkau sudah memberiku ilmuEngkau berikan ilmu dengan ikhlas

Oh guruku …Engkau yang membuat hiasan kelasDengan penuh susah payahEngkau telah bekerja di sekolahUntuk mengajarikuTerima kasih guruku …

AYAH BUNDAKUKarya :Wening Nur Ayu L.

Wening is astudent ofGrade 3 B.

Her father isMr. Wahyu

Hidayatand her motheris Sri Wahyuni.

GURUKUKarya : Wahyuni Ariyanti

Mau seperti mereka?! Mudah saja koq,siapa saja kamu boleh kirim puisi keRedaksi SBiNews. Cepat ya, ditunggu!

Wahyuni Ariyantiis a student of

Grade 3 B.Her father is Mr.

Tukimanand her mother

is Sumini.

Page 19: nasional, di mana · Yunani, China, Italia, Mesir, Belanda, dan Perancis. Selain itu terdapat bookfair berupa buku-buku pendamping belajar di antara stan-stan siswa. “Aku ingin