mendesain gelas · untuk membuat 3 dimensi, ... gambar 5.1 garis bantu gelas dan ornamen gelas ......

39
113 MENDESAIN GELAS Dalam bab ini akan dibahas bagaimana mendesain gelas mengguna- kan perintah-perintah AutoCAD dan trik pemecahan masalah desain guna mencapai desain yang sempurna. Dalam mendesain gelas, pertama-tama kita membuat lingkaran bantu untuk gelas. Lalu kita membuat ornamen gelas menggunakan lingkaran bantu gelas su- paya besaran ukurannya sama. Selanjutnya membuat garis bantu untuk pegangan tangan untuk gelas. Untuk membuat 3 dimensi, semua garis bantu diberi ketebalan. Untuk selengkapnya bisa kita ikuti tahapan di bawah ini.

Upload: hahanh

Post on 14-Mar-2019

285 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

113

MENDESAIN GELAS

Dalam bab ini akan dibahas bagaimana mendesain gelas mengguna-kan perintah-perintah AutoCAD dan trik pemecahan masalah desain guna mencapai desain yang sempurna. Dalam mendesain gelas, pertama-tama kita membuat lingkaran bantu untuk gelas. Lalu kita membuat ornamen gelas menggunakan lingkaran bantu gelas su-paya besaran ukurannya sama. Selanjutnya membuat garis bantu untuk pegangan tangan untuk gelas. Untuk membuat 3 dimensi, semua garis bantu diberi ketebalan. Untuk selengkapnya bisa kita ikuti tahapan di bawah ini.

114

5.1 Membuat Garis Bantu Dasar Membuat garis bantu untuk gelas dan ornamen gelas merupakan langkah awal dalam mendesain gelas.

Gambar 5.1 Garis bantu gelas dan ornamen gelas

5.1.1 Membuat Garis Bantu Gelas Ikuti tahapan berikut untuk membuat garis bantu gelas, yaitu membuat lingkaran bantu.

Tahap 1

Membuat garis bantu mendatar.

Klik menu Draw pilih Line atau klik ikon .

Specify first point: Klik di area gambar. Specify next point or [Undo]: Tarik ke atas lalu ketik 0.25 lalu tekan Enter.

Specify next point or [Undo]: Tekan Enter.

Gambar 5.2 Hasil dari membuat garis bantu

115

Tahap 2

Membuat lingkaran bantu.

Gambar 5.3 Penjelasan untuk membuat lingkaran bantu

Membuat lingkaran bantu di point A-B:

Klik menu Draw pilih Circle atau klik ikon .

Specify center point for circle or [3P/2P/Ttr (Tan Tan radius)]: Klik di point A. Specify radius of circle or {Diameter]: Klik di point B.

Gambar 5.4 Hasil dari membuat lingkaran

Tahap 3

Meng-copy lingkaran.

Klik menu Modify pilih Offset atau klik kiri ikon .

Specify offset distance or [Through/Erase/Layer] <Through>: Ketik 0.05 lalu tekan Enter.

Select object to offset or [ Exit/Undo ] <Exit>: Klik kiri lingkaran. Specify point on side to offset or [Exit/Multiple/Undo] <Exit>: Klik di dalam lingkaran.

Select object to offset or [ Exit/Undo ] <Exit>: Tekan Enter.

116

Gambar 5.5 Hasil dari meng-copy lingkaran ke dalam lingkaran

Tahap 4

Meng-copy lingkaran.

Gambar 5.6 Penjelasan untuk meng-offset garis

Meng-offset lingkaran L:

Klik menu Modify pilih Offset atau klik ikon .

Specify offset distance or [Through/Erase/Layer] <Through>: Ketik 0.05 lalu tekan Enter.

Select object to offset or [Exit/Undo] <Exit>: Klik kiri kotak yang besar. Specify point on side to offset or [Exit/Multiple/Undo] <Exit>: Klik keluar kotak.

Select object to offset or [Exit/Undo] <Exit>: Tekan Enter.

117

Gambar 5.7 Hasil dari membuat lingkaran baru

5.1.2 Membuat Garis Bantu Ornamen Gelas Sekarang kita akan membuat garis bantu untuk ornamen gelas dengan cara meng-copy garis bantu gelas. Kemudian membentuk objek ornamen gelas.

Tahap 1

Membuat garis bantu.

Gambar 5.8 Penjelasan untuk membuat garis bantu

Membuat garis bantu di point G:

Klik menu Draw pilih Line atau klik ikon .

Specify first point: Klik di area gambar.

118

Specify next point or [Undo]: Tarik ke atas lalu ketik 0.25 lalu tekan Enter.

Specify next point or [Undo]: Tekan Enter.

Gambar 5.9 Hasil dari membuat garis bantu

Tahap 2

Mencerminkan garis.

Gambar 5.10 Penjelasan untuk mencerminkan garis

Mencerminkan garis X ke bawah:

Klik menu Modify pilih Mirror atau klik ikon .

Select objects: Klik objeknya (X), klik kanan. Specify first point of mirror line: Klik point 1. Specify secondt point of mirror line: Klik point 2. Delete source object? [Yes/No] <N>: Tekan Enter.

119

Gambar 5.11 Hasil dari mencerminkan garis

Tahap 3

Meng-copy objek.

Gambar 5.12 Penjelasan untuk meng-copy objek

Meng-copy lingkaran:

Klik menu Modify pilih Copy atau klik ikon .

Select objects: Klik di point A, klik di point B lalu klik kanan. Specify base point or [Displacement] <displacement>: Klik di (1). Specify second point or <use first point as displacement>: Klik di (2). Specify second point or [Exit/Undo] <Exit>: Tekan Enter.

120

Gambar 5.13 Hasil dari meng-copy objek

5.1.3 Menyempurnakan Garis Bantu Ornamen Gelas Menyempurnakan garis bantu untuk ornamen gelas.

Tahap 1

Memotong lingkaran.

Gambar 5.14 Penjelasan untuk memotong objek

Memotong garis N dan M:

Klik menu Modify pilih Trim atau klik ikon .

Current setting: Projection=UCS, Edge=None Select cutting edges… Select objects or <select all>: Klik kanan.

121

Select object to trim or shift-select to extend or [Fence/Crossing/Project/Edge/eRase/Undo]: Klik di point N, M, klik kanan.

Select object to trim or [Project/Edge/Undo]: Tekan Enter.

Gambar 5.15 Hasil dari memotong garis

Tahap 2

Menghapus garis.

Gambar 5.16 Penjelasan untuk menghapus garis lingkaran

Menghapus lingkaran point 6 dan point 7:

Klik ikon Erase . Klik kiri point 6, 7 lalu klik kanan.

122

Gambar 5.17 Hasil dari menghapus garis

Tahap 3

Memotong garis.

Gambar 5.18 Penjelasan tahap memotong garis

Memotong garis K dan H:

Klik menu Modify pilih Trim atau klik ikon .

Current setting: Projection=UCS, Edge=None Select cutting edges… Select objects or <select all>: Klik kanan. Select object to trim or shift-select to extend or [Fence/Crossing/Project/Edge/eRase/Undo]: Klik di point K, H, klik kanan.

Select object to trim or [Project/Edge/Undo]: Tekan Enter.

123

Gambar 5.19 Hasil dari memotong garis

5.2 Membentuk Ornamen Gelas Menyempurnakan ornamen gelas dapat dilakukan dengan cara menyatukan garis bantu ornamen gelas. Kemudian diberi ketebalan untuk membuat objek terlihat 3 dimensi.

Gambar 5.20 Garis bantu gelas dan ornamen gelas

5.2.1 Membentuk Garis Bantu Ornamen Gelas Membentuk ornamen gelas secara sempurna sebelum diberi kete-balan.

124

Tahap 1

Memperbesar objek sebelah kanan.

Gambar 5.21 Penjelasan tahap memperbesar objek

Memperbesar point X-W:

Klik ikon Zoom Window . Klik di point X, tarik ke point W. Klik di point W.

Gambar 5.22 Hasil dari memperbesar objek

125

Tahap 2

Menyatukan garis.

Gambar 5.23 Penjelasan untuk tahap menggabungkan garis

Menggabungkan garis A-D:

Ketik PEDIT, klik kanan.

Select polyline: Klik point A, klik kanan. Do you want to turn into one? <Y>: Tekan Enter. Enter an option [Close/Join/Width/Edit Vertex/Fit/Spline/Decurve/Ltype gen/Undo]: Ketik J, klik kanan.

Select objects: Klik point A, B, C, D, klik kanan. Enter an option [Close/Join/Width/Edit Vertex/Fit/Spline/Decurve/Ltype gen/Undo]: Tekan Enter.

Tahap 3

Meng-offset garis.

Klik menu Modify pilih Offset atau klik ikon .

Specify offset distance or [Through/Erase/Layer] <Through >: Ketik 0.02 lalu tekan Enter.

Select object to offset or [Exit/Undo] <Exit>: Klik kiri A. Specify point on side to offset or [Exit/Multiple/Undo] <Exit>: Klik di dalam objek atau di bawah point A.

Select object to offset or [ Exit/Undo ] <Exit>: Tekan Enter.

126

Gambar 5.24 Hasil dari menggabungkan dan meng-offset objek

5.2.2 Membuat Ketebalan pada Ornamen Gelas Untuk membuat 3 dimensi ornamen gelas dapat dilakukan dengan cara memberi ketebalan pada garis bantu ornamen gelas.

Tahap 1

Memberi ketebalan.

Klik menu Modeling pilih Extrude atau klik ikon .

Current wire frame density: ISOLINES=4 Select objects: Klik di objek garis bagian dalam. Select objects: Tekan Enter. Specify height of extrusion or [Direction/Path/Taper/angle] <20.0000>: Ketik 0.8 lalu tekan Enter. Specify angle of taper for extrusion <0 >: Tekan Enter. Tahap 2

Mengubah pandangan.

Mengubah pandangan menjadi SE Isometri untuk melihat hasil dari ornamen gelas:

Klik menu View pilih 3D view pilih SE Isometri atau klik ikon

.

127

Gambar 5.25 SE Isometri

5.2.3 Menempatkan Ornamen Gelas Ikuti tahapan berikut untuk menempatkan ornamen gelas pada garis bantu gelas, dengan cara membuat garis bantu untuk mempermudah dalam proses menggerakkan objek.

Tahap 1

Membuat garis bantu.

Gambar 5.26 Penjelasan untuk membuat garis bantu

Membuat garis bantu di point T:

Klik menu Draw pilih Line atau klik ikon .

128

Specify first point: Klik di point T. Specify next point or [Undo]: Tarik ke atas lalu ketik @ 0, 0, 4 lalu tekan Enter.

Specify next point or [Undo]: Tekan Enter.

Gambar 5.27 Hasil dari membuat garis bantu

Tahap 2

Memperbesar objek.

Gambar 5.28 Penjelasan untuk memperbesar objek

129

Memperbesar objek V-C:

Klik ikon Zoom Window . Klik di point V, tarik ke point C. Klik di point C.

Gambar 5.29 Hasil dari memperbesar objek

Tahap 3

Menempatkan objek.

Gambar 5.30 Penjelasan untuk menempatkan objek

130

Menggerakkan objek Q:

Klik menu Draw pilih Move atau klik ikon . Selects objects: Klik kiri point Q lalu klik kanan. Specify base point or [Displacement] <displacement>: Klik di point K. Specify second point or <use first point as displacement>: Klik di point L.

Gambar 5.31 Hasil dari menempatkan objek

5.3 Membuat Pegangan Tangan Untuk membuat pegangan tangan pada gelas, dilakukan dengan cara membuat garis bantu untuk pegangan tangan. Kemudian menyatukan garis bantu tersebut. Langkah selanjutnya melengkung-kan sudut pada garis bantu. Untuk membuat 3 dimensi, langkah pertama dibuat dulu lingkaran bantu. Lingkaran bantu tersebut diberi ketebalan dengan garis bantu yang sudah dibuat sebelumnya.

131

Gambar 5.32 Pegangan tangan gelas

5.3.1 Mengubah Pandangan Berikut ini cara mengubah pandangan untuk mempermudah dalam mengerjakan tahapan selanjutnya.

Tahap 1

Mengubah pandangan.

Mengubah pandangan menjadi tampak depan:

Klik menu View pilih 3D pilih Front View atau klik ikon .

Gambar 5.33 Tampak Depan

132

5.3.2 Membuat Garis Bantu untuk Pegangan Tangan Berikut ini cara membuat garis bantu untuk pegangan tangan untuk mempermudah dalam pemberian ketebalan pegangan tangan.

Tahap 1

Membuat garis bantu.

Gambar 5.34 Penjelasan untuk membuat garis bantu

Membuat garis bantu di point F:

Klik menu Draw pilih Line atau klik ikon .

Specify first point: Klik di point F. Specify next point or [Undo]: Tarik ke kanan ketik 1 lalu tekan Enter. Specify next point or [Undo]: Tekan Enter.

Gambar 5.35 Hasil membuat garis bantu

133

Tahap 2

Meng-offset garis.

Gambar 5.36 Penjelasan tahap meng-offset garis

Meng-offset garis X:

Klik menu Modify pilih Offset atau klik ikon .

Specify offset distance or [Through/Erase/Layer] <Through>: Ketik 3 lalu tekan Enter.

Select object to offset or [ Exit/Undo ] <Exit>: Klik X. Specify point on side to offset or [Exit/Multiple/Undo] <Exit>: Klik di bawah garis X.

Select object to offset or [ Exit/Undo ] <Exit>: Tekan Enter.

Gambar 5.37 Hasil meng-offset garis

134

Tahap 3

Menghubungkan garis.

Gambar 5.38 Penjelasan tahap menghubungkan garis

Menghubungkan garis G-S:

Klik menu Draw pilih Line atau klik ikon .

Specify first point: Klik di point G. Specify next point or [Undo]: Klik di point S lalu tekan Enter. Specify next point or [Undo]: Tekan Enter.

Gambar 5.39 Hasil dari menghubungkan garis

135

5.3.3 Menyempurnakan Garis Bantu Pegangan Tangan

Sekarang kita akan menyempurnakan garis bantu untuk pegangan tangan dengan melengkungkan sudut atas dan sudut bawah.

Tahap 1

Menyatukan garis bantu.

Gambar 5.40 Penjelasan untuk melengkungkan garis

Menggabungkan garis:

Ketik PEDIT, klik kanan.

Select polyline: Klik point 1, klik kanan. Do you want to turn into one? <Y>: Tekan Enter. Enter an option [Close/Join/Width/Edit Vertex/Fit/Spline/Decurve/Ltype gen/Undo]: Ketik J, klik kanan.

Select objects: Klik point 1, 2, 4, klik kanan. Enter an option [Close/Join/Width/Edit Vertex/Fit/Spline/Decurve/Ltype gen/Undo]: Tekan Enter.

Tahap 2

Melengkungkan sudut lancip.

Melengkungkan sudut point 1-2 (lihat Gambar 5.40):

Klik menu Modify pilih Fillet atau klik ikon .

136

Current settings: Mode=TRIM, Radius=0.5000. Select first object or [Undo/Polyline/Radius/Trim/Multiple]: Ketik R, lalu tekan Enter. Specify fillet radius <0.5000>: Ketik 0.5 lalu tekan Enter. Select first object or [Undo/Polyline/Radius/Trim/Multiple]: Klik di point (1). Select second line or shift-select to aplly corner: object: Klik di point (2). Melengkungkan sudut point 3-4 (lihat Gambar 5.40):

Klik menu Modify pilih Fillet atau klik ikon .

Current settings: Mode=TRIM, Radius=0.5000. Select first object or [Undo/Polyline/Radius/Trim/Multiple]: Tekan Enter. Specify fillet radius <0.5000>: Tekan Enter.

Select first object or [Undo/Polyline/Radius/Trim/Multiple]: Klik di point (3). Select second line or shift-select to aplly corner: object: Klik di point (4).

Gambar 5.41 Hasil dari melengkungkan sudut

5.3.4 Membuat 3 Dimensi Objek Pegangan Tangan Tahapan berikut adalah membuat tiga dimensi garis bantu pegangan tangan dengan cara memberi ketebalan lingkaran bantu dengan jalur (path) garis bantu pegangan tangan.

Tahap 1

Mengubah pandangan.

137

Mengubah pandangan menjadi tampak atas kemudian diubah lagi menjadi tampak SE Isometri:

Klik menu View pilih 3D View pilih Top View atau klik ikon . Klik menu View pilih 3D view pilih SE Isometri atau klik ikon

.

Gambar 5.42 SE Isometri

Tahap 2

Membuat lingkaran.

Gambar 5.43 Penjelasan untuk membuat lingkaran bantu

138

Membuat lingkaran bantu di point R:

Klik menu Draw pilih Circle atau klik ikon .

Specify center point for circle or [3P/2P/Ttr (Tan Tan radius)]: Klik di point R. Specify radius of circle or {Diameter]: Ketik 0.2 lalu tekan Enter.

Gambar 5.44 Hasil dari membuat lingkaran bantu

Tahap 3

Memberi ketebalan.

Gambar 5.45 Penjelasan untuk memberi ketebalan

139

Memberi ketebalan lingkaran:

Klik menu Draw pilih Solids pilih Extrude atau klik ikon .

Current wire frame density: ISOLINES=4. Select objects: Klik di (L). Select objects: Tekan Enter. Specify height of extrusion or [Direction/Path/Taper/angle] <20.0000>: Ketik P lalu tekan Enter. Select extrusion path: Klik di point (B).

Gambar 5.46 Hasil dari memberi ketebalan

Tahap 4

Menghapus garis.

140

Gambar 5.47 Penjelasan untuk menghapus garis

Menghapus garis point 1-4:

Klik ikon Erase . Klik kiri point 1, 2, 3, 4, lalu klik kanan.

Gambar 5.48 Hasil dari menghapus garis

141

5.4 Membuat Gelas Sekarang kita akan membuat gelas dengan cara memindahkan lingkaran bantu dalam ke atas. Kemudian memberi ketebalan pada kedua lingkaran tersebut. Setelah itu, lingkaran luar dikurangi lingkaran dalam untuk membuat lubang gelas. Tahap selanjutnya adalah memperbanyak ornamen gelas menjadi dua belas buah. Kemudian mengurangi gelas dengan ornamen gelas. Tahap terakhir adalah menggabungkan semua unsur gelas.

Gambar 5.49 Gelas terbentuk sempurna

5.4.1 Menyempurnakan Lingkaran Bantu Ikuti langkah berikut ini untuk memindahkan lingkaran bantu bagian dalam ke atas untuk memudahkan tahap melubangi gelas.

Tahap 1

Memindah lingkaran.

142

Gambar 5.50 Penjelasan untuk memindah lingkaran ke atas

Memindah lingkaran ke atas:

Ketik CHANGE lalu tekan Enter.

Select objects: Klik lingkaran E. Specify change point or [Properties]: Ketik P lalu tekan Enter. Enter property to change [Colour/Elev/Layer/Ltype/Ltscale/Lweight/thickness]: Ketik E lalu tekan Enter. Specify new elevation (0.0000): Ketik 0.3 lalu tekan Enter. Enter property to change [Colour/Elev/Layer/Ltype/Ltscale/Lweight/thickness]: Tekan Enter.

Gambar 5.51 Hasil dari memindah lingkaran ke atas

143

5.4.2 Membuat Gelas Membuat gelas dengan cara memberi ketebalan pada kedua ling-karan yang ada. Setelah diberi ketebalan, tahap selanjutnya adalah memperbanyak ornamen gelas untuk membuat desain gelas menjadi sempurna.

Tahap 1

Memberi Ketebalan.

Gambar 5.52 Penjelasan untuk memberi ketebalan pada lingkaran

Memberi ketebalan pada lingkaran Z dan A:

Klik menu Modeling pilih Extrude atau klik ikon .

Current wire frame density: ISOLINES=4 Select objects: Klik di (Z, A). Select objects: Tekan Enter. Specify height of extrusion or [Direction/Path/Taper/angle] <20.0000>: Ketik 5 lalu tekan Enter. Specify angle of taper for extrusion <0 >: Tekan Enter.

144

Gambar 5.53 Hasil dari memberi ketebalan lingkaran

Tahap 2

Melubangi lingkaran.

Gambar 5.54 Penjelasan untuk melubangi objek

145

Melubangi objek:

Klik menu Modify pilih Solids Editing pilih Subtract atau ketik

SUBTRACT lalu tekan Enter atau klik ikon .

Select objects: Klik di point U, klik kanan. Select objects: Klik di point Y, klik kanan.

Gambar 5.55 Hasil dari melubangi objek

Tahap 3

Memperbanyak objek.

Gambar 5.56 Penjelasan tahap memperbanyak objek

146

Memperbanyak objek:

Klik menu Modify pilih Array atau klik ikon .

Klik kotak Select objects: Klik kiri object atau point O, lalu klik kanan. Klik kotak Enter the type of array [Rectangular/Polar] <R>: Klik lingkaran Polar. Klik kotak Specify center point of array: Klik kiri di pusat lingkaran atau point P.

Klik kotak Enter the number of item in the array: Ketik 12. Specify the angle tofiil (+=ccw, -=cw) <360>: Ketik 360. Klik kotak OK.

Gambar 5.57 Hasil dari memperbanyak objek

Tahap 4

Melihat hasilnya.

Ketik HIDE lalu tekan Enter.

Gambar 5.58 Hasil dari perintah Hide

147

5.4.3 Menyempurnakan Gelas Menyempurnakan gelas dengan cara mengurangi gelas dengan objek ornamen gelas.

Tahap 1

Mengubah pandangan.

Mengubah pandangan menjadi tampak atas:

Klik menu View pilih 3D View pilih Top View atau klik ikon .

Gambar 5.59 Tampak atas

Tahap 2

Mengurangi objek.

Gambar 5.60 Penjelasan tahap mengurangi objek

148

Mengurangi point A dengan point 1-12:

Klik menu Modify pilih Solids Editing pilih Subtract atau ketik

SUBTRACT lalu tekan Enter atau klik ikon .

Select objects: Klik di point A, klik kanan. Select objects: Klik di point 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, klik kanan.

Gambar 5.61 Hasil mengurangi dari objek point A dikurangi point 1

sampai 12

Tahap 3

Menghapus garis bantu.

Gambar 5.62 Penjelasan tahap menghapus garis

149

Menghapus garis point d, f, g:

Klik ikon Erase . Klik di point d, f, g, lalu klik kanan.

Gambar 5.63 Hasil dari menghapus garis

Tahap 4

Menggabungkan semua unsur gelas.

Ketik UNION lalu tekan Enter atau klik kiri ikon . Klik semua object lalu klik kanan.

Gambar 5.64 Hasil dari menggabungkan semua unsur

150

Tahap 5

Mengubah pandangan.

Mengubah pandangan menjadi SE Isometri:

Klik menu View pilih 3D view pilih SE Isometri atau klik ikon

.

Gambar 5.65 SE Isometri

Tahap 6

Melihat hasilnya secara jelas.

Ketik HIDE lalu tekan Enter atau klik menu view pilih View Styles klik 3D Hidden.

151

Gambar 5.66 Hasil dari perintah HIDE