materi muatan konstitusi - charlyna-purba.org file• terminologi substantif, pembukaan berisi...

6
MATERI MUATAN KONSTITUSI Charlyna S. Purba, S.H.,M.H Email: [email protected] Website: http://charlyna-purba.org/

Upload: buithu

Post on 19-Jun-2019

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PEMBUKAAN

Carl von Savigny “Volksgeist” = jiwa bangsa atau jati diri nasional

Di Perancis, Raison d’ etat (reason of state) yg menentukan eksistensi suatu bangsa dan negara (the rise of souvereign, independent and nation state).

Liav Ogard, defenisi pembukaan suatu konstitusi: • Terminologi formal, konstitusi mrp suatu pengantar untuk mengenal

konstitusi yg biasanya ditandai dgn kata “pembukaan” atau alternatif lainnya.

• Terminologi substantif, pembukaan berisi sejarah dibalik perumusan suatu konstitusi, prinsip2 dan nilai2 fundamental.

Materi muatan pembukaan dpt diklasifikasikan ke dlm 5 kategori: 1. Kedaulatan 2. Sejarah 3. Tujuan dan cita bangsa 4. Identitas nasional 5. Agama dan ketuhanan

Pembukaan UUD 1945 adalh bagian terpenting dari UUD 1945 yg disepakati MPR 1999 utk tdk diubah sama sekali. Pembukaan dikatakan sbg bagian terpenting krn disanalah tertuang Pancasila yg mrp norma fundamental negara (staatsfundamentalnorm). Pembukaan mempunyai nilai terpenting krn memuat cita hukum dan cita bangsa

Konteks Indonesia

ISI KONSTITUSI

Mr. J. G. Steenbeek: a. Adanya jaminan thd HAM dan warga negara b. Ditetapkannya susunan ketatanegaraan suatu negara yg

bersifat fundamental c. Adanya pembagian dan pembatasan tugas dan

ketatanegaraan yg jg bersifat fundamental

C.F. Strong: 1. Kekuasaan yg memerintah 2. Hak2 yg diperintah 3. Hubungan antara yg memerintah (penguasa) dan yg

diperintah (rakyat)

{ { Konstitusi Negara Kesatuan

Struktur umum negara

Hubungan dlm garis besa antara kekuasaan tsb satu sama lain

Hubungan antara kekuasaan2 tadi dgn rakyat atau warga negaranya

Konstitusi Negara Bagian

Scr rinci dan tuntas tugas dan wewenang pemerintah negara federal

Scr rinci dan tuntas tugas dan wewenang negara bagian, sedangkan selebihnya diserahkan kpd pemerintah federal

Ditetapkannya daftar yg memuat scr rinci dan tugas wewenang pemerintah federal dan bagian dlm konstitusi

K.C. Wheare, membedakan materi muatan konstitusi negara kesatuan dan muatan konstitusi negara bagian: