luka bakar

13
LUKA BAKAR Cidera yang terjadi akibat paparan terhadap suhu tinggi

Upload: shintya-prastika

Post on 12-Jul-2016

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Luka Bakar

LUKA BAKARCidera yang terjadi akibat paparan terhadap suhu tinggi

Page 2: Luka Bakar

PENYEBAB LUKA BAKAR

Termal ( suhu > 60 C ) Kimia ( Asam kuat,basa kuat,soda api) Listrik ( Listrik rumah tangga,Petir ) Radiasi ( Sinar matahari,bahan radio

aktif)

Page 3: Luka Bakar

DERAJAT LUKA BAKAR DERAJAT SATU

Meliputi la[isan kulit paling atas.

Ditandai :KemerahanNyeriKadang kadang bengkak.

Page 4: Luka Bakar

DERAJAT DUA Kerusakan

meliputi lapisan bawah kulit

Ditandai :Timbul gelembung berisi cairan.Bengkak.Kulit kemerahan atau putih,

Page 5: Luka Bakar

DERAJAT TIGA Lapisan yang

terkena tidak terbatas,bahkan sampai ketulang dan organ dalam

Ditandai :Kulit tampak kering.Pucat atau putih.Gosong dan hitam.Mati rasa.

Page 6: Luka Bakar

MENENTUKAN LUAS

LUKA BAKAR Menggunakan hukum

sembilan,yang membagi daerah tubuh dengan prosentase 9

Menggunakan luas telapak tangan penderita sebagai referensi satu kali telapak tangan = 1%

Page 7: Luka Bakar
Page 8: Luka Bakar

Beberapa hal yg perlu mendapat perhatian dalam perhitungan derajat luka bahar

Penyebab luka bakar Daerah yang terkena Faktor penyulit

Page 9: Luka Bakar

PENATALAKSANAAN Putuskan sumber penyebabnya. Lepaskan pakaian dan perthiasan Lakukan penilaian dini Tentukan derajat luka bakar dan derajat

luasnya Rawat luka bakar Jagalah suhu penderita Rujuk ke fasilitas kesehatan

Page 10: Luka Bakar

Penanganan luka bakar Kimia

Putuskan sumber penyebabnya Minimalkan kontaminasi Pakai APD Amankan bekas pakaian penderita Rawat luka bila ada Atasi syok Rujuk kefasilitas kesehatan

Page 11: Luka Bakar

Penanganan luka bakar listrik Putuskan sumber luka bakar Lakukan penilaian dini Periksa dan cari luka bakar di daerah masuk

dan keluarnya listrik Rawat luka bakar Atasi syok bila ada Rujuk kefasilitas kesehatan

Page 12: Luka Bakar

Luka bakar InhalasiGejala dan tanda :

Bulu hidung hangus terbakar Luka bakar pada wajah Butir arang karbon pada cairan ludah Bau asap atau jelaga pada pernafasan Kesukaran bernafas dan berbunyi Serak,batuk,sukar bicara Gerakan dada terbatas Sianosis

Page 13: Luka Bakar

Penatalaksanaannya Pindahkan penderita ketempat aman Beri Oksigen,bila perlu Oksigen yang

dilembabkan Lakukan penilaian dini Lakukan BHD bila perlu Rujuk kefasilitas kesehatan