laporan keuangan/financial statements tanggal 31 desember ... filelaporan keuangan/financial...

46
Laporan Auditor Independen/Independent Auditors' Report PT Sucor Sekuritas Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal Tersebut As of December 31, 2018 And For The Year Then Ended dan/and

Upload: others

Post on 30-Aug-2019

17 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

Laporan Auditor Independen/Independent Auditors' Report

PT Sucor Sekuritas

Laporan Keuangan/Financial StatementsTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal Tersebut

As of December 31, 2018 And For The Year Then Ended

dan/and

Page 2: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

Halaman/Page

Surat Pernyataan Komisaris Dan DirekturTentang Tanggung Jawab Atas Laporan Keuangan/Commissioners' And Directors' Statement Regarding Responsibility For The Financial Statements

Laporan Auditor Independen/Independent Auditors' Report i - ii

Laporan Keuangan/Financial Statements

- Laporan Posisi Keuangan/ 1Statement of Financial Position

- Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif Lain/ 2Statement of Profit or Loss and Other Comprehensive Income

- Laporan Perubahan Ekuitas/ 3Statement of Changes in Equity

- Laporan Arus Kas/ 4Statement of Cash Flows

- Catatan Atas Laporan Keuangan/ 6 - 41Notes to Financial Statements

Daftar Isi/Table Of Content

Page 3: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember
Page 4: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember
Page 5: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember
Page 6: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASLAPORAN POSISI KEUANGAN STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION31 Desember 2018 December 31, 2018

(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

Catatan/Notes 2018 2017

Aset AssetsKas dan Setara Kas 3c;3e;3l;6e;8 10.398.968.506 72.349.768.988 Cash and Cash EquivalentsDeposito Berjangka Yang Dibatasi

Penggunaannya 3c;6e;9 60.537.292.363 62.320.336.671 Restricted Time DepositsPortofolio Efek - Bersih 3c;6e;10 112.276.792.978 143.665.251.911 Marketable Securities - Net

Receivables from Clearing Piutang Lembaga Kliring dan Penjaminan 3c;11 34.388.925.361 28.589.009.100 and Guarantee InstitutionPiutang Nasabah 3c;12 40.664.543.024 67.019.109.379 Receivables from CustomersPiutang Perusahaan Efek Lain 3c;13 116.213.643.391 279.698.146.411 Receivables from Other Security CompaniesPiutang Kegiatan Manajer Investasi 3c.1.4;14 - 4.638.256.108 Receivables From Investment ManagementPiutang Jasa Manajemen 3c;15 3.086.165.080 7.364.485.166 Receivables from Management FeePajak Dibayar Di Muka 3k 854.143 562.952 Prepaid TaxesBiaya Dibayar Di Muka 3g;16 5.898.963.373 4.981.098.650 Prepaid ExpensesUang Muka 3g;17 266.604.527 1.009.775.425 AdvancesPiutang Lain-lain 3c;18 4.562.965.746 13.104.909.190 Other ReceivablesPenyertaan Saham 3c;3h;19 135.000.000 135.000.000 Investments in SharesAset Tetap Fixed Assets (setelah dikurangi akumulasi penyusutan (less accumulated depreciation sebesar Rp 30.937.810.462,- dan amounting to Rp 30,937,810,462,- Rp 29.856.153.707,- untuk tanggal-tanggal and Rp 29.856.153.707,- 31 Desember 2018 dan 2017) 3i;20 6.392.507.353 12.887.113.505 as of Desember 31, 2018 and 2017) Aset Pajak Tangguhan 3k;29c 1.183.645.154 1.624.294.220 Deferred Tax AssetsAset Lain-lain 3c;21 310.206.252 310.206.252 Other AssetsJumlah Aset 396.317.077.251 699.697.323.928 Total Assets

(termasuk total aset dari operasi dalam penghentian (Including total asssets of sebesar Rp 50.048.689.048,- discontinued operations ofpada tanggal 31 Desember 2017 Rp 50,048,689,048,- as of December 31, 2017lihat Catatan 42b) refer to Note 42b)

Catatan atas Laporan Keuangan terlampir yang merupakan bagian The accompanying Notes to Financial Statementsyang tidak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan. form an integral part of these Financial Statements, taken as a whole.

1

Page 7: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASLAPORAN POSISI KEUANGAN STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION31 Desember 2018 December 31, 2018

(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

Catatan/Notes 2018 2017

Liabilitas dan Ekuitas Liabilities and Equity

Liabilitas LiabilitiesUtang Lembaga Kliring dan Penjaminan 3d;22 36.541.937.000 26.786.673.500 Payable to Clearing and Guarantee InstitutionUtang Nasabah 3d;23 34.292.802.028 124.066.967.575 Payable to CustomersUtang Perusahaan Efek Lain 3d;24 54.213.550.720 217.698.110.255 Payables to Other Security CompaniesUtang Bank 3e;28 - 3.710.069.198 Bank LoanUtang Pembiayaan Konsumen 3d.4;27 - 896.133.332 Consumer Financing PayablesBiaya Yang Masih Harus Dibayar 3l;25 5.102.234.943 5.119.267.964 Accrued ExpensesUtang Pajak 3k;29 703.974.996 2.669.596.154 Tax PayablesLiabilitas Imbalan Kerja 3m;30a 6.313.685.000 8.665.671.000 Employee Benefits LiabilitiesUtang Lain-lain 3c 893.342.844 4.508.978.297 Other PayablesJumlah Liabilitas 138.061.527.531 394.121.467.275 Total Liabilities

Ekuitas Equity

31 100.000.000.000 100.000.000.000

Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi Difference Due to Restructuring

Entitas Pengendali 32 (14.551.552.733) - Entities Under Common Control

Selisih Aset dan Liabilities The Differences Between Assets and Liabilities

Pengampunan Pajak 33 200.000.000 315.269.000 Tax Amnesty

Pengahasilan Komprehensif Lainnya 5.687.737.127 18.862.593.804 Other Comprehensive IncomeSaldo Laba Retained Earnings

Ditentukan Penggunaan 100.000.000 - AppropriatedTidak Ditentukan Penggunaan 166.819.365.326 186.314.422.274 Unappropriated

Jumlah 258.255.549.720 305.492.285.078 TotalKepentingan Non Pengendali - 83.571.577 Non Controlling InterestJumlah Ekuitas 258.255.549.720 305.575.856.654 Total Equity

Jumlah Liabilitas dan Ekuitas 396.317.077.251 699.697.323.928 Total Liabilities and Equity

(termasuk total liabilitas dari operasi dalam penghentian (Including total liabilities of sebesar Rp 8.262.901.546,- discontinued operations ofpada tanggal 31 Desember 2017 Rp 8.262.901.546,- as of December 31, 2017lihat Catatan 42b) refer to Note 42b)

Catatan atas Laporan Keuangan terlampir yang merupakan bagian The accompanying Notes to Financial Statementsyang tidak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan. form an integral part of these Financial Statements, taken as a whole.

Modal saham nilai nominal Rp 1.000.000,-per saham. Modal dasar 280.000 saham.Modal ditempatkan dan disetor penuh100.000 saham pada tahun 31 Desember2018 dan 2017.

Share capital nominal value Rp 1,000,000,- pershare. Authorized capital consist of 280,000shares, issued and fully paid 100,000 shares inDecember 31, 2018 and 2017.

2

Page 8: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASLAPORAN LABA RUGI DAN PENGHASILAN STATEMENTS OF PROFIT OR LOSS AND KOMPREHENSIF LAIN OTHER COMPHREHENSIVE INCOMEUntuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2018 For The Years Ended December 31, 2018

(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2017(Disajikan kembali -

Catatan/ Catatan 39/Notes 2018 As restated - Note 39)

Operasi Dilanjutkan Continued Operations

Pendapatan Usaha RevenuesLaba Bersih atas Perdagangan Realized Gain on Trading of

Efek Yang Terealisasi 3j;34 17.890.172.841 20.047.443.750 Marketable Securities - NetKomisi dari Transaksi Perantara

Pedagang Efek 3j;35 24.834.822.046 29.581.106.702 Brokerage CommissionsPendapatan Bunga, Bersih 1.836.090.295 2.984.614.627 Interest Income, NetJasa Penjamin Emisi Efek 3j;36 2.099.371.000 185.250.000 Underwriting FeeJasa Manajemen 14.597.289.256 35.923.815.817 Management FeeJumlah Pendapatan Usaha 61.257.745.438 88.722.230.896 Total Revenues

Beban Usaha Operating ExpensesGaji dan Tunjangan 26.804.702.597 40.150.746.787 Salaries and AllowancesAdministrasi dan Umum 3j;37 13.796.183.536 13.741.029.180 General and AdministrativePemasaran 7.797.180.000 8.669.689.176 MarketingSewa Kantor 5.237.798.556 5.288.566.859 Office RentPenyusutan 3i;20 4.155.013.599 4.866.445.450 DepreciationJumlah Beban Usaha 57.790.878.288 72.716.477.452 Total Operating Expenses

Laba (Rugi) Usaha 3.466.867.150 16.005.753.444 Operating Income (Loss)

Pendapatan (Beban) Lain-Lain Other Incomes (Expenses)Bunga Deposito dan Jasa Giro 4.911.708.175 4.290.562.692 Interest on Time Deposits and Current AccountsRugi Selisih Kurs 8.069.989 (39.787.239) Loss on Foreign ExchangesPendapatan Immobilisasi 22.542.057 82.729.871 Immobilisasi IncomesLaba Penjualan Aset Tetap (10.357.313) 338.007.045 Gain on Sale of Fixed AssetsBunga Pinjaman (1.250.408.919) (1.939.958.490) Loans InterestAdministrasi Bank (241.766.156) (767.868.565) Bank ChargesLain-lain - Bersih (2.246.044.056) 957.236.082 Others - NetJumlah Pendapatan Lain-lain- Bersih 1.193.743.777 2.920.921.396 Total Other Incomes - Net

Laba Operasi Dilanjutkan 4.660.610.927 18.926.674.840 Gain From Continued Operations

Laba Operasi Dalam Penghentian 26.442.145.800 2.321.465.495 Gain From Discontinued Operations

Laba Sebelum Pajak Penghasilan 31.102.756.727 21.248.140.335 Income Before Income Tax

Manfaat (Beban) Pajak Penghasilan Income Tax Benefit (Expenses)Pajak Kini 3k;29b (520.130.175) (876.370.744) Current TaxPajak Tangguhan 3k;29c 22.316.500 266.629.500 Deferred TaxJumlah Manfaat (Beban) Pajak Penghasilan (497.813.675) (609.741.244) Total Income Tax Benefit (Expenses)

Laba Bersih 30.604.943.052 20.638.399.091 Net Income

Penghasilan Komprehensif Lainnya : Other Comprehensive Income :Pos-pos yang akan direklasifikasi ke laba rugi (12.129.876.422) 2.750.935.428 Items that will be reclassified to profit or loss

ItemsPos-pos yang tidak akan direklasifikasi ke laba rugi 1.552.027.000 5.371.041.632 that will not be reclassified to profit or loss (Nett)Pajak penghasilan terkait (388.006.750) (968.838.750) Related Income TaxJumlah Penghasilan Komprehensif Tahun Berjalan 19.639.086.880 27.791.537.401 Total Comprehensive Income For The Years

Laba Yang Dapat Diatribusikan Kepada : Net Income Attributable to :Pemilik Entitas Induk 30.604.943.052 20.638.399.091 Owner of The EntityKepentingan Non Pengendali - - Non Controlling InterestJumlah 30.604.943.052 20.638.399.091 Total

Jumlah Penghasilan Komprehensif Yang Dapat Diatribusikan Kepada: Total Comprehensive Income Attributable to:

Pemilik Entitas Induk 19.639.086.880 27.791.537.401 Owner of The EntityKepentingan Non Pengendali - - Non Controlling InterestJumlah 19.639.086.880 27.791.537.401 Total

Catatan atas Laporan Keuangan terlampir yang merupakan bagian The accompanying Notes to Financial Statementsyang tidak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan. form an integral part of these Financial Statements, taken as a whole.

3

Page 9: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS DAN ENTITAS ANAK PT SUCOR SEKURITAS AND ITS SUBSIDIARYLAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITYUntuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2017 For The Years Ended December 31, 2017

(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

Selisih Nilai Transaksi Selisih Aset

Restrukturisasi dan LiabilitasEntitas Pengampunan Kepentingan

Modal Sepengendali/ Pajak/ NonDitempatkan Difference Due to The Differences Laba (Rugi) Belum Pengendali/

dan Disetor Penuh/ Restructuring Between Assets Direalisasi/ Non Issued and Fully Entities Under and Liabilities Unrealize Jumlah/ Controlling Jumlah Ekuitas/

Paid in Capital Common Control Tax Amnesty Gains (Losses) Appropriated Unappropriated Total Interest Total Equity

Saldo 1 Januari 2017 100.000.000.000 - 315.269.000 9.654.663.016 2.054.792.478 - 165.676.023.182 277.700.747.675 92.070.385 277.792.818.061 Balance as of January 1, 2017

Operasi dalam penghentian - - - - - - - - (9.882.540) (9.882.540) Discontinued operations

Keuntungan Aktuaria - Actuarial Gain -Setelah Pajak Tangguhan - - - - 4.402.202.882 - - 4.402.202.882 2.997.368 4.405.200.250 Net Of Deferred Tax

Kenaikan Belum Direalisasi atasatas Perubahan Nilai Wajar Unrealized Increase inEfek-Efek yang Tersedia Fair Value of Available for SaleUntuk Dijual - - - 2.750.935.428 - - - 2.750.935.428 (6.265.871) 2.744.669.557 Marketable Securities

Total Laba Tahun Berjalan - - - - - - 20.638.399.092 20.638.399.092 4.652.235 20.643.051.327 Total Income For The Year

Saldo 31 Desember 2017 100.000.000.000 - 315.269.000 12.405.598.444 6.456.995.360 186.314.422.274 305.492.285.078 83.571.577 305.575.856.654 Balance as of December 31, 2017

Operasi dalam penghentian 2.324.269.505 (115.269.000) (205.157.895) (2.003.842.610) - - - (83.571.577) (83.571.577) Discontinued operations

Dividen - - - - - - (50.000.000.000) (50.000.000.000) - (50.000.000.000) Dividend

Cadangan Umum - - - - 100.000.000 (100.000.000) - - - General Reserve

Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi Difference Due to RestructuringEntitas Pengendali - (16.875.822.238) - - - - - (16.875.822.238) - (16.875.822.238) Entities Under Common Control

- Keuntungan Aktuaria - Actuarial Gain -

Setelah Pajak Tangguhan - - - - 1.164.020.250 - - 1.164.020.250 - 1.164.020.250 Net Of Deferred Tax

Kenaikan Belum Direalisasi atasatas Perubahan Nilai Wajar Unrealized Increase inEfek-Efek yang Tersedia Fair Value of Available for SaleUntuk Dijual - - - (12.129.876.422) - - - (12.129.876.422) - (12.129.876.422) Marketable Securities

Total Laba Tahun Berjalan - - - - - - 30.604.943.052 30.604.943.052 - 30.604.943.052 Total Income For The Year

Saldo 31 Desember 2018 100.000.000.000 (14.551.552.733) 200.000.000 70.564.127 5.617.173.000 100.000.000 166.819.365.326 258.255.549.720 - 258.255.549.720 Balance as of December 31, 2018

Catatan atas Laporan Keuangan terlampir yang merupakan bagian The accompanying Notes to Financial Statementsyang tidak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan. form an integral part of these Financial Statements, taken as a whole.

Saldo Laba

Ekuitas Yang Dapat Diatribusikan Kepada Pemilik Entitas Induk

Actuarial Gains (Losses)

Penghasilan Komprehensif Lainnya/ Other Comprehensive Income

Keuntungan (Kerugian)

Retained Earnings

Ditentukan Penggunaan/

Tidak Ditentukan Penggunaan/

4

Page 10: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASLAPORAN ARUS KAS STATEMENTS OF CASH FLOWS Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2018 For The Years Ended December 31, 2018

(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2017(Disajikan kembali -

Catatan 39/2018 As restated - Note 39)

Operasi Dilanjutkan Continued Operations

Arus Kas dari Aktivitas Operasi Cash Flows from Operating ActivitiesPenerimaan Komisi Perantara Pedagang Efek 24.834.822.046 29.581.106.702 Receipts from Brokerage CommissionsPenerimaan dari (Pembayaran Kepada) Receipts from (Payment to) Clearing

Lembaga Kliring dan Penjaminan 3.955.347.239 (212.506.789.600) and Guarantee InstitutionsPenerimaan Jasa Penjaminan Emisi 2.099.371.000 185.250.000 Receipts from Underwriting FeesPenerimaan Jasa Manajemen 18.875.609.342 35.923.815.817 Receipts from Management FeesPenerimaan Bunga, Bersih 5.497.389.551 5.335.218.829 Receipts from Interest Income, NetPembayaran kepada Karyawan dan Pemasok (62.496.438.337) (71.264.574.857) Payments to Employees and SuppliersPenerimaan dari (Pembayaran kepada) Nasabah, Bersih (63.419.599.192) 232.352.405.609 Receipts from (Payments to) Customers, NetPenerimaan dari Efek Diperdagangkan 10.926.281.285 7.493.297.764 Receipts from Marketable SecuritiesPembayaran kepada Entitas Efek (56.515) (2.100) Payments to BrokersPenerimaan dari (Pembayaran) kepada Lainnya, Bersih 4.618.602.158 (9.877.471.493) Receipts from (Payments) to Payments, NetPajak Penghasilan 16.857.987 (881.945.607) Income Tax Kas Bersih Diperoleh dari Net Cash Flows Provided by

(Digunakan untuk) Aktivitas Operasi (55.091.813.436) 16.340.311.064 (Used in) Operating Activities

Operasi Dalam Penghentian Discontinued OperationsKas Bersih Diperoleh Dari Aktivitas Operasi 6.175.667.873 7.839.983.603 Net Cash Provided By Operating Activities

Operasi Dilanjutkan Continued Operations

Arus Kas dari Aktivitas Investasi Cash Flows from Investing ActivitiesPenjualan Anak Perusahaan 37.025.800.000 - Sale of SubsidiaryPenerimaan Dividen Dari Anak Perusahaan 8.483.000.000 - Receipts of Dividends from SubsidiaryDeposito Berjangka Yang Dibatasi Penggunaannya 1.783.044.308 (1.087.634.938) Restricted Time DepositsHasil dari Penjualan Aset tetap 768.753.926 338.007.045 Proceeds from Sale of Fixed AssetsPerolehan Aset Tetap (780.065.600) (1.189.939.054) Acquisition of Fixed Assets

Kas Bersih Diperoleh dari Net Cash Flows Provided by (Digunakan untuk) Aktivitas Investasi 47.280.532.634 (1.939.566.947) (Used in) Investing Activities

Operasi Dalam Penghentian Discontinued OperationsKas Bersih Digunakan Untuk Aktivitas Investasi (714.812.934) (2.048.549.547) Net Cash Used In Investing Activities

Operasi Dilanjutkan Continued Operations

Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan Cash Flows from Financing ActivitiesPenerimaan dari (Pembayaran kepada) Utang Bank (3.710.069.198) 3.710.069.198 Receipts from (payments to) Bank LoanPembayaran Dividen (50.000.000.000) - Dividend PaymentsSelisih Aset dan Liabilities The Differences Between Assets and Liabilities

Pengampunan Pajak (115.269.000) - Tax AmnestyKas Bersih Diperoleh dari (Digunakan untuk) Net Cash Flows Provided by (Used in)

Aktivitas Pendanaan (53.825.338.198) 3.710.069.198 Financing Activities

Operasi Dalam Penghentian Discontinued OperationsKas Bersih Digunakan Untuk Aktivitas Pendanaan (4.982.327.782) (9.113.566.502) Net Cash Used In Financing Activities

Kenaikan (Penurunan) Kas dan Setara Kas Increase (Decrease) in Cash and Cash EquivalentsOperasi Dilanjutkan (61.636.619.000) 18.110.813.315 Continued OperationsOperasi Dalam Penghentian 478.527.157 (3.322.132.446) Discontinued Operations

Cash and Cash Equivalents - Kas dan Setara Kas Awal Tahun at Beginning of The YearOperasi Dilanjutkan 72.035.587.506 53.924.774.191 Continued OperationsOperasi Dalam Penghentian 314.181.482 3.636.313.928 Discontinued Operations

Cash and Cash Equivalent -Kas dan Setara Kas Akhir Tahun at The End of The YearOperasi Dilanjutkan 10.398.968.506 72.035.587.506 Continued OperationsOperasi Dalam Penghentian 792.708.639 314.181.482 Discontinued Operations

Catatan atas Laporan Keuangan terlampir yang merupakan bagian The accompanying Notes to Financial Statementsyang tidak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan. form an integral part of these Financial Statements, taken as a whole.

5

Page 11: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

1. Umum 1. General

a. Pendirian dan Informasi Umum a. Establishment and General Information

Komisaris Utama : : President CommissionerKomisaris : : Commissioner

Direktur Utama : : President DirectorDirektur : : Director

Komisaris Utama : : President CommissionerKomisaris : : Commissioner

Direktur Utama : : President DirectorDirektur : : Director

Lindrawati WidjojoWuddy Warsono

Yansen PoalerBagus Abimanyu Lulu

Roy Kristiawan

Lindrawati WidjojoWuddy Warsono

Wiwiek Susanto

PT Sucor Sekuritas (d/h PT Sucorinvest Central Gani) ("Perusahaan")didirikan berdasarkan akta No. 281 tanggal 14 Maret 1989 yang dibuat dihadapan Lilia Devi Indrawati, SH., Notaris di Sidoarjo Akta pendirian initelah disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan SuratKeputusan tanggal 29 Mei 1989 No. C2-4819.HT.01.01.Th.1989 dan telahdiumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia tanggal 20 Desember1994 No. 101 Tambahan No. 10582.

PT Sucor Sekuritas (formely PT Sucorinvest Central Gani) (the "Company") wasestablished by virtue of Notarial Deed No. 2, dated March 14, 1989 of Lilia DeviIndrawati, SH., Notary in Sidoarjo. The Deed of Establishment thereon wasapproved by the Minister of Justice of the Republic of Indonesia in his DecisionLetter, dated May 29, 1989, No. C2-4819.HT.01.01.Tahun 1989 and waspublished in the State Gazette of the Republic of Indonesia No. 101, datedDecember 20, 1994, Supplement No. 10582.

Sesuai dengan pasal 3 Anggaran Dasar Perusahaan, ruang lingkup kegiatanusaha Perusahaan meliputi perantara pedagang efek, penjamin emisi efek dankegiatan lain yang berhubungan dengan kegiatan tersebut denganmemperhatikan peraturan Badan Pengawas Pasar Modal dan LembagaKeuangan (BAPEPAM-LK) dan peraturan perundangan-undangan lain yangberlaku.

Perusahaan memperoleh ijin usaha sebagai perantara pedagang efek danpenjamin emisi efek dari Ketua Badan Pengawas Pasar Modal (BAPEPAM)melalui Surat Keputusan No. KEP-237/PM/1992 tanggal 2 Mei 1992 dan KEP236/PM/1992 tanggal 2 Mei 1992.

According to Article 3 of the Company's Articles of Association, the scope ofEntity's activities comprises of securities brokerage, underwriting and otherrelated activities allowed by the Capital Market and Financial InstitutionSupervisory (BAPEPAM-LK) and other regulations.

The Company obtained its licenses for securities brokerage and underwritingfrom the Chairman of BAPEPAM in his Decision Letters No. KEP-237/PM/1992,dated May 2, 1992 and KEP-236/PM/1992, dated May 2, 1992.

Berdasarkan Pernyataan Keputusan Sirkular Para Pemegang Saham No. 4tanggal 2 November 2018 yang dibuat di hadapan Yunita, SH., M.KN.,Notaris di Bekasi, para pemegang saham menyetujui perubahan susunanpengurus Perusahaan sehingga susunan Dewan Komisaris dan DireksiPerusahaan pada tanggal 31 Desember 2018 sebagai berikut :

Based on Circular Statement of Shareholders Notarial Deed No. 4, datedNovember 2, 2018 of Yunita, SH., M.KN., Notary in Bekasi, the stockholdersapproved the changes of the entity's management so that Company's Boards ofCommissioners and Directors as of Desember 31, 2018 are as follows:

Anggaran Dasar Perusahaan telah disesuaikan dengan Undang-Undang No.40 tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas berdasarkan akta No. 25 tanggal 20Januari 2009 yang dibuat di hadapan DR. H. Teddy Anwar, SH., SpN.,Notaris di Jakarta dan telah mendapatkan persetujuan dari Menteri Hukumdan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia tanggal 16 April 2009 denganSurat Keputusan No. AHU-13426.AH.01.02.Tahun 2009. Anggaran DasarPerusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan, terakhir dengan aktaNo. 4 tanggal 2 November 2018 yang dibuat di hadapan Yunita, SH., M.KN.,notaris di Bekasi, mengenai perubahan Susunan Pengurus Entitas. Aktaperubahan anggaran dasar tersebut telah diberitahukan kepada MenteriHukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia melalui surat No. AHU-147255.AH.01.11.Tahun 2018 tanggal 2 November 2018.

The Entity Articles of Association have been adjusted by Act No. 40 of 2007regarding Limited Liability Entity by deed No. 25 dated January 20, 2009, of DR.H. Teddy Anwar, SH., SpN., Notary in Jakarta and has received approval fromthe Minister of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia dated April16, 2009 with the Decree No. AHU-13426.AH.01.02.Tahun 2009.The Entity’sArticles of Association has been amended several times with the latest amendmentby notarial deed No. 4 dated November 2, 2018 of Yunita, SH., M.KN., notary inBekasi, concerning the change of the Entity's name into PT Sucor Sekuritas andthe change of the Entity's management. The deed of amendment was notified tothe Minister of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia based on itsletter No. AHU-147255.AH.01.11.Tahun 2018 dated November 2, 2018.

Perusahaan berdomisili di Jakarta dan berkantor pusat di Sahid SudirmanCenter lantai 12, Jalan Jend. Sudirman Kav. 86 Jakarta 10220 Indonesia.

The Company is domiciled in Jakarta with its head office at Sahid SudirmanCenter 12th floor, Jalan Jend. Sudirman Kav. 86 Jakarta 10220 Indonesia.

Berdasarkan Pernyataan Keputusan Sirkular Para Pemegang Saham No. 66tanggal 17 Oktober 2017 yang dibuat di hadapan Martina, SH., Notaris diJakarta, para pemegang saham menyetujui perubahan susunan pengurusPerusahaan sehingga susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan padatanggal 31 Desember 2017 sebagai berikut :

Based on Circular Statement of Shareholders Notarial Deed No. 66, datedOctober 17, 2017 of Martina, SH., Notary in Jakarta, the stockholders approvedthe changes of the entity's management so that Company's Boards ofCommissioners and Directors as of Desember 31, 2017 are as follows:

6

Page 12: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

1. Umum - lanjutan 1. General - continued

b. Entitas Anak b. Subsidiary

2. Penerapan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan 2. Adoption of Revised Statements Financial Accounting Standards

• •

Ikatan Akuntan Indonesia (“IAI”) telah menerbitkan beberapa standar akuntansiyang akan berlaku untuk laporan keuangan yang periodenya dimulai pada atausetelah tanggal 1 Januari 2018 sebagai berikut:

The Indonesian Institute of Accountants (“IAI”) has issued several revision of thefollowing accounting standards which will be applicable for financial statementscovering periods beginning on or after January 1, 2018.

PT Sucorinvest Asset Management (dahulu PT Gani Aset Manajemen)("Perusahaan Anak") adalah perseroan terbatas yang didirikan berdasarkanakta No. 70 tanggal 12 Agustus 1997, yang dibuat di hadapan Teddy Anwar,SH., SpN., notaris di Jakarta dan telah disahkan oleh Menteri KehakimanRepublik Indonesia dengan Surat Keputusan No. C2-10.933.HT.01.01.Th.97tanggal 21 Oktober 1997, dengan nama PT Gani Aset Manajemen.

Anggaran Dasar perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan,terakhir dengan akta No. 25 tanggal 30 November 2015 yang dibuat dihadapan Dewi Maya Rachmandani Sobari, SH., Mkn, notaris di Tanggerang,mengenai perubahan domisili perusahaan. Akta perubahan ini telah disahkanoleh Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia denganSurat Keputusan No. AHU-0947208.AH.01.02.Tahun 2015 tanggal 3Desember 2015. perusahaan menyetor modal ke PT Sucorinvest AssetManagement sebesar Rp.24.950.000.000,- setara dengan 99,8% kepemilikansaham di PT Sucorinvest Asset Management.

PT Sucorinvest Asset Management (formerly PT Gani Aset Manajemen)("Subsidiary") is a Limited Liability company that was established based onNotarial Deed No. 70, dated August 12, 1997 of Teddy Anwar, SH., Notary inJakarta and was approved by the Minister of Justice of the Republic of Indonesiain its Decision Letter No. C2-10.933.HT.01.01.Th.97, dated October 21, 1997,under the name of PT Gani Aset Manajemen.

The company’s Articles of Association have been amended several times, mostrecently by notarial deed No. 25 dated November 30, 2015 of Dewi MayaRachmandani Sobari, SH., Mkn, notary in Tanggerang, concerning the changedomicile company. The deed amandement there on was approved by Minister ofJustice and Human Rights of the Republic of Indonesia in his Decision Letter No.AHU-0947208.AH.01.02.Tahun 2015 dated December 3, 2015. The Entity's paid-up the capital to PT Sucorinvest Asset Management amounted to Rp.24,950,000,000,- equivalent to 99,8% shares ownership in PT Sucorinvest AssetManagement.

Amandemen PSAK No. 2: Laporan Arus Kas tentang PrakarsaPengungkapan, berlaku efektif 1 Januari 2018 dengan penerapan dinidiperkenankan. Amandemen ini mensyaratkan entitas untukmenyediakan pengungkapan yang memungkinkan pengguna laporankeuangan untuk mengevaluasi perubahan pada liabilitas yang timbul dariaktivitas pendanaan, termasuk perubahan yang timbul dari arus kasmaupun perubahan non-kas.

Amendments to SFAS No. 2: Statement of Cash Flows on the DisclosuresInitiative, effective January 1, 2018 with earlier application is permitted. Thisamendments requires entities to provide disclosures that enable the financialstatements users to evaluate the changes in liabilities arising from financingactivities, including changes from cash flow and non-cash.

PT Sucorinvest Kapital Prima ("Entitas Anak") adalah perseroan terbatas yangdidirikan berdasarkan akta No. 15 tanggal 22 Februari 2016, yang dibuat dihadapan Sulasmini, SH., MKn., notaris di Jakarta dan telah disahkan olehMenteri Kehakiman Republik Indonesia dengan Surat Keputusan No. AHU-0024678.AH.01.11.Th 2016 tanggal 24 Februari 2016, dengan nama PTSucorinvest Kapital Prima.

Anggaran Dasar Entitas Anak telah disesuaikan dengan Undang-Undang No.15 tanggal 22 Februari 2016, yang dibuat di hadapan Sulasmini, SH., MKn.,Notaris di Jakarta dan telah mendapatkan persetujuan dari Menteri Hukumdan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-0024678.AH.01.11.Th2016 tanggal 24 Februari 2016. Entitas menyetor modal ke PT SucorinvestKapital Prima sebesar Rp.990.000.000,- setara dengan 99% kepemilikansaham di PT Sucorinvest Kapital Prima.

PT Sucorinvest Kapital Prima ("Subsidiary") is a limited liability Entity thatwas established based on notarial deed No. 15 dated February 22, 2016 ofSulasmini, SH., MKn., notary in Jakarta and was approved by the Minister ofJustice of the Republic of Indonesia in its decision letter No. AHU-0024678.AH.01.11.Th 2016 dated February 24, 2016, under the name of PTSucorinvest Kapital Prima.

The Subsidiary Articles of Association have been adjusted by Act No. 40 of2007 regarding Limited Liability Entity by deed No.15 dated February 22,2016 of Sulasmini, SH., MKn.., Notary in Jakarta and was approved by theMinister of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia in his decisionletter No. AHU-0024678.AH.01.11.Th 2016 dated February 24, 2016. TheEntity paid-up the capital to PT Sucorinvest Kapital Prima amounted to Rp.990,000,000,- equivalent to 99% shares ownership in PT Sucorinvest KapitalPrima.

Pada tanggal 22 Maret 2017 PT Sucorinvest Kapital Prima ("Entitas Anak")telah dijual.

On March 22, 2017 PT Sucorinvest Kapital Prima ("Subsidiary") was sold.

Berdasarkan Akta Jual Beli No. 04 tanggal 1 Oktober 2018 oleh notaris LeolinJayayanti, SH, M.Kn, Perusahaan menjual 24.950 saham pada PT SucorinvestAsset Management dengan harga pengalihan sebesar Rp37.025.800.000,- kepadaPT Sucor Investama, entitas sepengendali (Catatan 32). Akta tersebut telahmendapatkan pengesahan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RepublikIndonesia dalam suratnya No. AHU-0129714.AH.01.11 Tahun 2018 tanggal 2Oktober 2018. Sejak tanggal tersebut, Perusahaan kehilangan pengendalian padaPT Sucorinvest Asset Management, maka Perusahaan menghentikan pengakuanaset, liabilitas, kepentingan nonpengendali dan komponen ekuitas lainnya sertamengakui keuntungan terkait dengan hilangnya pengendalian. Sehubungandengan transaksi tersebut, efektif 2 Oktober 2018 laporan keuangan PTSucorinvest Asset Management diungkapkan sebagai operasi dalam penghentiandalam tahun berjalan. Laporan Keuangan komparatif telah disajikan kembaliuntuk menyajikan secara terpisah operasi dilanjutkan dan operasi dalampenghentian (lihat Catatan 42).

Based on the Buy and Sell Deed No. 04 dated October 1, 2018 by notary LeolinJayayanti, SH, M.Kn, the Company sold 24,950 shares at PT Sucorinvest AssetManagement with a transfer price of Rp37,025,800,000 - to PT Sucor Investama,an entity under common control (Note 32). The deed was approved by theMinister of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia in his letter No.AHU-0129714.AH.01.11 Year 2018 on 2 October 2018. From that date, theCompany lost control of PT Sucorinvest Asset Management, the Companyderecognized assets, liabilities, non-controlling interests and other equitycomponents and acknowledged the benefits associated with loss of control. Inconnection with the transaction, effective October 2, 2018 PT Sucorinvest AssetManagement financial statements were disclosed as termination operations in thecurrent year. The comparative financial report has been restated to presentseparately the continued operation and termination operations (see Note 42).

7

Page 13: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

2. Penerapan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan - lanjutan 2. Adoption of Revised Statements Financial Accounting Standards - continued

• •

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi 3. Summary of Significant Accounting Policies

a. Dasar Penyusunan Laporan Keuangan a. Basic of Preparation of The Financial Statements

b. Laporan Arus Kas b. The Statements of Cash Flows

1) 1)

2) 2)

c. Aset keuangan dan liabilitas keuangan c. Financial assets and financial liabilities

Laporan keuangan disajikan sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan diIndonesia sebagaimana diterbitkan oleh Ikatan Akuntan Indonesia.

The financial statements have been prepared in accordance with IndonesianFinancial Accounting Standards issued by the Indonesian Institute ofAccountants.

Laporan arus kas disusun dengan menggunakan metode langsung. Laporanarus kas tersebut dikelompokkan dalam aktivitas operasi, investasi danpendanaan serta disajikan secara terpisah antara kelompok utamapenerimaan kas bruto dan pengeluaran kas bruto, kecuali transaksi yangmemenuhi kriteria seperti disebutkan dibawah ini disajikan menurut kasbersih :

Penerimaan dan pengeluaran kas untuk kepentingan para pelanggan,arus kas lebih mencerminkan aktivitas pelanggan daripada aktivitasperusahaan, dan

Penerimaan dan pengeluaran kas untuk pos-pos dengan perputarancepat, dengan volume transaksi yang besar, dan dengan jangka waktusingkat (short maturity).

The statements of cash flows are presented using the direct method, withclassifications of cash flows into operating, investing and financing activitiesseparately showing major classes of gross cash receipts and gross cashpayments, except for cash flows arising from the following activities which arereported on a net basis :

Cash receipts and payments on behalf of customers when the cash flowsreflect the activities of the customers rather than those of the company, and

Cash receipts and payments for item in which the turnover is high, theamounts are large and the maturities are short.

Laporan posisi keuangan disajikan dalam Rupiah kecuali dinyatakan lain,telah disusun berdasarkan konsep akuntansi biaya historis dan dasar akrual,kecuali untuk laporan arus kas dan beberapa akun tertentu yang disajikanberdasarkan penilaian lain seperti dijelaskan dalam kebijakan akuntansimasing-masing akun yang bersangkutan.

The statements of financial position presented in Rupiah unless otherwise stated,have been prepared on accrual basis using the historical cost concept, except forstatements of cash flow and certain accounts, which are presented based on othervaluation as explained in each accounting policy.

Liabilitas keuangan Perusahaan tersebut meliputi utang bank, utanglembaga kliring dan penjaminan, utang perusahaan efek, utang nasabah,surat utang jangka pendek, utang lain-lain dan beban akrual.

The Company's financial liabilities comprise of bank loans, payables to clearingand guarantee institution, payables to securities companies, payables tocustomers, short-term notes payable, other payables and accrued expenses.

Perusahaan menerapkan PSAK No. 50 (Revisi 2014), “InstrumenKeuangan: Penyajian”. Penerapan PSAK ini tidak menimbulkan perubahanyang signifikan terhadap pelaporan keuangan dan penyajian dalam laporankeuangan.

The Company implemented SFAS No. 50 (Revised 2014), “FinancialInstruments: Presentation”. The implementation of this SFAS has nosignificant impact to the financial reporting and disclosures in the financialstatements.

Perusahaan menerapkan PSAK No. 55 (Revisi 2014), “InstrumenKeuangan: Pengakuan dan Pengukuran”. Penerapan PSAK ini tidakmenimbulkan perubahan yang signifikan terhadap pelaporan keuangan danpengungkapan dalam laporan keuangan.

The Company implemented SFAS No. 55 (Revised 2014), “FinancialInstruments: Recognition and Measurement”. The implementation of this SFAShas no significant impact to the financial reporting and disclosures in thefinancial statements.

Perusahaan menerapkan “Instrumen PSAK No. 60 (Revisi 2014),Keuangan: Pengungkapan”. Penerapan PSAK ini tidak menimbulkanperubahan yang besar terhadap pelaporan keuangan dan pengungkapandalam laporan keuangan.

Perusahaan menerapkan PSAK No. 68, “Pengukuran Nilai Wajar”.Penerapan PSAK ini mendefinisikan nilai wajar, menetapkan dalam satupernyataan,suatu kerangka pengukuran nilai wajar dan mensyaratkanpengungkapan mengenai pengukuran nilai wajar.

Aset keuangan Perusahaan terdiri dari kas dan setara kas, portofolio efek,piutang beli efek dengan janji jual kembali, piutang lembaga kliring danpenjaminan, piutang perusahaan efek, piutang nasabah, piutang kegiatanmanajer investasi, piutang kegiatan penjaminan emisi efek dan jasapenasihat, surat utang jangka pendek, piutang lain-lain, penyertaan sahamdan aset lain-lain (setoran jaminan).

The Company implemented SFAS No. 60 (Revised 2014), “FinancialInstruments: Disclosures”. The implementation of this SFAS has no significantimpact to the financial reporting and disclosures in the financial statements.

The Company implemented SFAS No. 68, “Fair Value Measurement”. Theimplementation of this SFAS defines fair value, establish in a statement, aframework for measuring fair value and requires disclosures concerning fairvalue measurement.

The Company's financial assets consist of cash and cash equivalent, deposit,marketable securities, reverse repo receivable, receivable from clearing andguarantee institution, receivables from securities companies, receivables fromcustomers, receivables from investment manager activities, receivables fromunderwriting and advisory service, short-term promissory notes, otherreceivables, investment in shares and other assets (guarantee deposits).

Amandemen PSAK No. 46: Pajak Penghasilan tentang Pengakuan AsetPajak Tangguhan untuk Rugi yang Belum Direalisasi, berlaku efektif 1Januari 2018 dengan penerapan dini diperkenankan. Amandemenini mengklarifikasi bahwa untuk menentukan apakah laba kena pajakakan tersedia sehingga perbedaan temporer yang dapat dikurangkandapat dimanfaatkan; estimasi atas kemungkinan besar laba kena pajakmasa depan dapat mencakup pemulihan beberapa aset perusahaanmelebihi jumlah tercatatnya.

Amendments to SFAS No. 46: Income Taxes on the Recognition of Deferred TaxAssets for Unrealized Losses, effective January 1, 2018 with earlier applicationis permitted. This amendments clarifies that to determine whether the taxableincome will be available so that the deductible temporary differences can beutilized; estimates of the most likely future taxable income can include recoveryof certain assets of the company exceeds its carrying amount.

8

Page 14: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

c. Aset keuangan dan liabilitas keuangan - lanjutan c. Financial assets and financial liabilities - continued

(i) Klasifikasi (i) Classification

• •

• •

• •

• •

• •

• •

Perusahaan mengklasifikasikan aset keuangannya berdasarkankategori sebagai berikut pada saat pengakuan awal:

The Company classifies its financial assets in the following categories atinitial recognition:

Aset keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laba rugi, yangmemiliki 2(dua) sub-klasifikasi, yaitu aset keuangan yang ditetapkandemikian pada saat pengakuan awal dan aset keuangan yangdiklasifikasikan dalam kelompok yang diperdagangkan;

Liabilitas keuangan lain yang tidak diklasifikasikan sebagai liabilitaskeuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugidikategorikan dan diukur dengan biaya perolehan diamortisasi.

Financial assets at fair value through profit or loss, which has 2 (two) sub-classifications, i.e. financial asset designated as such upon initialrecognition and financial assets held- for-trading;

Other financial liabilities that is not classified as financial liabilities at fairvalue through profit or loss are classified and measured at amortized cost.

Kelompok aset dan liabilitas diukur pada nilai wajar melalui laporanlaba rugi adalah aset dan liabilitas keuangan dimiliki untukdiperdagangkan yang diperoleh atau dimiliki Perusahaan terutama untuktujuan dijual atau dibeli kembali dalam waktu dekat, atau dimilikisebagai bagian dari portofolio yang dikelola bersama untuk memperolehlaba jangka pendek atau position taking.

Derivatif juga dikategorikan dalam kelompok ini, kecuali derivatif yangditetapkan sebagai instrumen lindung nilai efektif. Aset dan liabilitasdalam kelompok ini dicatat pada nilai wajar dalam laporan posisikeuangan dengan keuntungan atau kerugian diakui pada laporan labarugi dan penghasilan komprehensif lain.

The sub-classification of financial assets and liabilities at fair value throughprofit or loss consists of financial assets or liabilities held-for-trading whichthe Company acquire or incur principally for the purpose of selling orrepurchasing in the near term, or holds as part of a portfolio that ismanaged together for short-term profit or position taking.

Derivatives are also categorized under this sub-classification unless they aredesignated as effective hedging instruments. Financial assets and liabilitiesclassified under this category are carried at fair value in the statement offinancial position, with any gains or losses being recognized in the statementof profit or loss and other comprehensive income

Kredit yang diberikan dan piutang adalah aset keuangan non derivatifdengan pembayaran tetap atau telah ditentukan dan tidak mempunyaikuotasi di pasar aktif, kecuali:

Loans and receivables are non-derivative financial assets with fixed ordeterminable payments that are not quoted in an active market, other than:

yang dimaksudkan oleh Perusahaan untuk dijual segera atau dalamwaktu dekat, yang diklasifikasikan dalam kelompok dimiliki untukdiperdagangkan, serta yang pada saat pengakuan awal ditetapkansebagai diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi.

dalam hal Perusahaan mungkin tidak akan memperoleh kembaliinvestasi awal substantially all of their initial secara substansialkecuali yang disebabkan oleh penurunan kualitas kredit yangdiberikan dan piutang, yang diklasifikasikan dalam kelompok tersediauntuk dijual.

those that the Company intends to sell immediately or in the short term,which are classified as held for trading, and those that the Company uponinitial recognition designate as at fair value through profit or loss;

those for which the Company may not recover substantially all of theirinitial investment, other than because of loans and receivablesdeterioration, which shall be classified as available for sale.

Investasi dimiliki hingga jatuh tempo terdiri dari aset keuangan non-derivatif dengan pembayaran tetap atau telah ditentukan dan jatuhtemponya telah ditetapkan dimana Perusahaan mempunyai intensipositif dan kemampuan untuk memiliki aset keuangan tersebuthingga jatuh tempo. Investasi yang dimiliki untuk periode yang tidakdapat ditentukan tidak dikategorikan dalam klasifikasi ini.

Held-to-maturity investments consist of non-derivative financial assets withfixed or determinable payments and fixed maturity that the Company has thepositive intention and ability to hold to maturity. Investments intended to beheld for an undetermined period are not included in this classification.

Liabilitas keuangan diklasifikasikan ke dalam kategori sebagai berikutpada saat pengakuan awal:

Financial liabilities are classified into the following categories at initialrecognition:

Diukur pada nilai wajar melalui laba rugi, yang memiliki 2 (dua) sub-klasifikasi, yaitu liabilitas keuangan yang ditetapkan demikian padasaat pengakuan awal dan liabilitas keuangan yang telahdiklasifikasikan dalam kelompok diperdagangkan;

Fair value through profit or loss, which has 2 (two) sub-classifications, i.e.those designated as such upon initialrecognition and those classified as held-for-trading;

yang pada saat pengakuan awal ditetapkan dalam kelompok investasitersedia untuk dijual; atau

those that the Company upon initial recognition designate as available forsale investments; or

9

Page 15: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

c. Aset keuangan dan liabilitas keuangan - lanjutan c. Financial assets and financial liabilities - continued

(i) Klasifikasi - lanjutan (i) Classification - continued

(ii) Pengakuan Awal (ii) Initial recognition

a. a.

b. b

• •

• •

Kategori tersedia untuk dijual terdiri dari aset keuangan non derivatifyang ditentukan sebagai tersedia untuk dijual atau tidak diklasifikasikansebagai salah satu dari kategori aset keuangan lain. Setelah pengakuanawal, investasi tersedia untuk dijual diukur menggunakan nilai wajardengan laba atau rugi yang diakui sebagai ekuitas sampai denganinvestasi dihentikan pengakuannya atau sampai investasi dinyatakanmengalami penurunan nilai dimana akumulasi laba atau rugisebelumnya dilaporkan dalam ekuitas dilaporkan dalam laporan labarugi dan penghasilan komprehensif lain

The available for sale category consists of non-derivative financial assetsthat are designated as available for sale or are not classified in one of theother categories of financial assets. After initial recognition, available forsale investments are measured at fair value with gains or losses beingrecognized in other comprehensive income and reported to equity until theinvestment is derecognized or until the investment is determined to beimpaired at which time the cumulative gain or loss previouslyreported inequity is included in the statement of profit or loss and other comprehensiveincome.

Hasil efektif dan (bila dapat diaplikasikan) hasil dari nilai tukardinyatakan kembali untuk investasi tersedia dijual dan dilaporkan padalaporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain.

The effective yield and (where applicable) results of foreign exchangetranslation for available for sale investments are reported in the statement ofprofit or loss and other comprehensive income.

Pembelian atau penjualan aset keuangan yang memerlukanpenyerahan aset dalam kurun waktu yang telah ditetapkan olehperaturan dan kebiasaan yang berlaku di pasar (pembelian secarareguler) diakui pada tanggal penyelesaian yaitu tanggal Perusahaanberkomitmen untuk membeli atau menjual aset.

Purchase or sale of financial assets that requires delivery of assetswithin a time frame established by regulation or convention in themarket (regular purchases) is recognized on the settlement date, i.e.,the date that the Company commits to purchase or sell the assets.

Aset keuangan dan liabilitas keuangan pada awalnya diukur padanilai wajarnya. Dalam hal aset keuangan atau liabilitas keuangantidak diklasifikasikan sebagai pada nilai wajar melalui laporan labarugi, nilai wajar tersebut ditambah biaya transaksi yang dapatdiatribusikan secara langsung. Pengukuran aset keuangan danliabilitas keuangan setelah pengakuan awal tergantung padaklasifikasinya

Financial assets and financial liabilities are initially recognized at fairvalue. For those financial assets or financial liabilities not classified asat fair value through profit or loss, the fair value is added with directlyattributable transaction costs. The subsequent measurement of financial assets and financial liabilities depends on their classification.

Biaya transaksi hanya meliputi biaya-biaya yang dapat diatribusikansecara langsung untuk perolehan suatu aset keuangan atau penerbitansuatu liabilitas keuangan dan merupakan biaya tambahan yang tidakakan terjadi apabila instrumen keuangan tersebut tidak diperoleh atauditerbitkan. Untuk aset keuangan, biaya transaksi ditambahkan padajumlah yang diakui pada awal pengakuan aset, sedangkan untukliabilitas keuangan, biaya transaksi dikurangkan dari jumlah utang yangdiakui pada pengakuan awal liabilitas. Biaya transaksi tersebutdiamortisasi selama umur instrumen berdasarkan metode suku bungaefektif dan dicatat sebagai bagian dari pendapatan bunga untuk biayatransaksi sehubungan dengan aset keuangan atau sebagai bagian daribeban bunga untuk biaya transaksi sehubungan dengan liabilitaskeuangan.

Perusahaan, pada pengakuan awal, dapat menetapkan aset keuangandan liabilitas keuangan tertentu sebagai nilai wajar melalui laba rugi(opsi nilai wajar). Selanjutnya, penetapan ini tidak dapat diubah. Opsinilai wajar dapat digunakan hanya bila memenuhi ketetapan sebagaiberikut:

Transaction costs only include costs that are directly attributable to theacquisition of a financial asset or issuance of a financial liability and anadditional charge that would not occur if the instrument is not acquired orissued. For financial assets, transaction costs are added to the amountrecognized in the initial recognition of the asset, while for financialliabilities, transaction costs are deducted from the amount of debt recognizedon initial recognition of a liability. The transaction costs are amortized overthe terms of the instrument based on the effective interest rate method andrecorded as part of interest income for transaction costs related to thefinancial asset or as part of interest expense for transaction costs related tofinancial liabilities.

The Company, upon initial recognition, may designate certain financialassets and liabilities, at fair value through profit or loss (fair value option).Subsequently, this designation cannot be changed. The fair value option isonly applied when the following conditions are met:

penetapan sebagai opsi nilai wajar mengurangi atau mengeliminasiketidakkonsistenan pengukuran dan pengakuan (accountingmismatch) yang dapat timbul; atau

the application of the fair value option reduces or eliminates anaccountingmismatch that would otherwise arise;or

aset keuangan dan liabilitas keuangan merupakan bagian dariportofolio instrumen keuangan yang risikonya dikelola dandilaporkan kepada manajemen kunci berdasarkan nilai wajar; atau

the financial assets and liabilities are part of a portfolio of financialinstruments, the risks of which are managed and reported to keymanagement on a fair value basis; or

Liabilitas keuangan lainnya merupakan liabilitas keuangan yang tidakdimiliki untuk dijual atau ditentukan sebagai nilai wajar melalui laporanlaba rugi saat pengakuan liabilitas.

Other financial liabilities pertain to financial liabilities that are neither held-for- trading nor designated as at fair value through profit or loss upon therecognition of the liability.

10

Page 16: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

c. Aset keuangan dan liabilitas keuangan - lanjutan c. Financial assets and financial liabilities - continued

• •

(iii) Pengukuran setelah pengakuan awal (iii) Subsequent measurement

• •

• •

(iv) Penghentian pengakuan (iv) Penghentian pengakuan

a. Aset keuangan dihentikan pengakuannya jika : a. Financial assets are derecognized when :

(i) (i)

(ii) (ii)

the financial assets and liabilities consist of a host contract and anembedded derivative that must be bifurcated.

aset keuangan dan liabilitas keuangan terdiri dari kontrak utamadan derivatif melekat yang harus dipisahkan

Aset keuangan dalam kelompok tersedia untuk dijual dan asetkeuangan dan liabilitas keuangan yang diklasifikasikan pada nilaiwajar melalui laba rugi diukur pada nilai wajarnya.

Available-for-sale financial assets and financial assets and liabilitieshold classified at fair value through profit or loss are subsequentlymeasured at fair value.

Kredit yang diberikan dan piutang serta investasi dimiliki hinggajatuh tempo dan liabilitas keuangan lainnya diukur pada biayaperolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bungaefektif

Loans and receivables and held-to- maturity investments and otherfinancial liabilities are measured at amortized cost biaya perolehandiamortisasi dengan using the effective interest rate method.

the contractual rights to receive cash flows from the financial assetshave expired; or

Hak kontraktual atas arus kas yang berasal dari aset keuangantersebut berakhir; atau

the Company has transferred their rights to receive cash flows from theasset or has assumed an obligation to pay the received cash flow in fullwithout material delay to a third party under a ‘pass-through’arrangement; and either (a) the Company has transferred substantiallyall the risks and rewards of the asset, or (b) the Company has neithertransferred nor retained substantially all the risks and rewards of theasset, but havetransferred control of the asset.

Receivable or other financial assets are written off when there is norealistic prospect of collection in the near future or the normalrelationship between the Company and the borrowers has ceased toexist. When a receivable is deemed uncollectible, it is written off against the related allowance for impairment losses.

Subsequent recoveries from receivables previously written off, areadded to the allowance for impairment losses account in the statementof financial position if recovered in the current year and are recognizedin the statement of profit or loss and other comprehensive income asother operating income, if recovered after the statement of financialposition date.

Perusahaan telah mentransfer haknya untuk menerima arus kasyang berasal dari aset tersebut atau menanggung liabilitasuntuk membayarkan arus kas yang diterima tersebut secarapenuh ) tanpa penundaan berarti kepada pihak ketigadibawah kesepakatan pelepasan, dan antara (a) Perusahaan telahmentransfer secara substansial seluruh risiko dan manfaat atasaset, atau (b) Perusahaan tidak mentransfer maupun tidakmemiliki secara substansial seluruh risiko dan manfaat atas aset,tetapi telah mentransfer kendali atas aset

Piutang atau aset keuangan lain dihapusbukukan ketika tidakterdapat prospek yang realistis mengenai pengembalian kreditatau hubungan normal antara Perusahaan dan debitur telahberakhir. Ketika piutang tidak dapat dilunasi maka akandihapusbukukan dengan mendebit cadangan kerugian penurunannilai.

Penerimaan kemudian atas piutang yang telahdihapusbukukan sebelumnya jika pada tahun berjalandikreditkan ke dalam akun cadangan kerugian penurunan nilai dilaporan posisi keuangan, sedangkan jika setelah tanggal laporanposisi keuangan dikreditkan sebagai pendapatan operasionallainnya dalam laporan laba rugi dan penghasilankomprehensif lain.

Where the Company has transferred their rights to receive cash flowsfrom an asset or have entered into a pass-through arrangement andhave neither transferred nor retained substantially all the risks andrewards of the asset nor transferred control of the asset, the asset isrecognized to the extent of the Company continuing involvement in theasset.

Ketika Perusahaan telah mentransfer hak untuk menerima aruskas dari aset atau telah memasuki pass-through arrangementdan tidak mentransfer serta tidak mempertahankan secarasubstansial seluruh risiko dan manfaat atas aset atau tidakmentransfer kendali atas aset, aset diakui sebesar keterlibatanPerusahaan yang berkelanjutan atas aset tersebut.

Continuing involvement that taken the form of a guarantee over thetransferred asset is measured at the lower of original carrying amountof the asset and the maximum amount of consideration that theCompany could be required to repay.

Melanjutkan keterlibatan yang diambil dalam bentuk jaminanatas aset yang ditransfer adalah diukur dari nilai tercatat awaldari aset dan nilai maksimum pertimbangan bahwa Perusahaandiminta untuk membayar.

11

Page 17: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

c. Aset keuangan dan liabilitas keuangan - lanjutan c. Financial assets and financial liabilities - continued

b. b.

(v) Pengakuan pendapatan dan beban (v) Income and expense recognition

a. a.

b. b.

c. c.

(vi) Reklasifikasi aset keuangan (vi) Reclassification of financial assets

• •

• •

Liabilitas keuangan dihentikan pengakuannya jika liabilitas yangditetapkan dalam kontrak dilepaskan atau dibatalkan atau kadaluarsa.Jika suatu liabilitas keuangan yang ada digantikan dengan yang lainoleh pemberi pinjaman yang sama pada keadaan yang secarasubstansial berbeda, atau berdasarkan suatu liabilitas yang ada yangsecara substansial telah diubah, maka pertukaran atau modifikasitersebut diperlakukan sebagai penghentian pengakuan liabilitas awaldan pengakuan liabilitas baru, dan perbedaan nilai tercatat masing-masing diakui dalam laporan laba rugi komprehensif.

Financial liabilities are derecognized when the obligation under theliability is discharged, cancelled or has expired. Where an existingfinancial liability is replaced by another from the same lender onsubstantially different terms, or the terms of an existing liability aresubstantially modified, such an exchange or modification is treated asderecognition of the original liability and the recognition of a newliability, and the difference in the respective carrying amounts isrecognized in the statement of comprehensive income

Pendapatan dan beban bunga atas aset tersedia untuk dijual serta asetkeuangan dan liabilitas keuangan yang dicatat berdasarkan biayaperolehan diamortisasi, diakui pada laporan laba rugi komprehensifdengan menggunakan metode suku bunga efektif.

interest income and expense on available-for-sale investment andfinancial assets and liabilities measured at amortized cost, are recognizedin the statement of comprehensive income using the effective interest ratemethod.

Keuntungan dan kerugian yang timbul dari perubahan nilai wajar asetkeuangan dan liabilitas keuangan yang diklasifikasikan sebagai diukurpada nilai wajar melalui laba rugi diakui pada laporan laba rugikomprehensif.

Gains and losses arising from changes in the fair value of the financialassets and liabilities classified as at fair value through profit or loss areincluded in the statement of comprehensive income.

Keuntungan dan kerugian yang timbul dari perubahan nilai wajar atasaset keuangan yang diklasifikasikan dalam kelompok tersedia untukdijual diakui secara langsung dalam ekuitas, kecuali keuntungan ataukerugian akibat perubahan nilai tukar sampai aset keuangan tersebutdihentikan pengakuannya atau adanya penurunan nilai

Gains and losses arising from changes in the fair value of available- for-sale financial assets other than foreign exchange gains or losses arerecognized directly in equity, until the financial asset is derecognized orimpaired

Pada saat aset keuangan dihentikan pengakuannya atau dilakukanpenurunan nilai, keuntungan atau kerugian kumulatif yangsebelumnya diakui dalam ekuitas harus diakui pada laporan laba rugikomprehensif.

When a financial asset is derecognized or impaired, the cumulativegains or losses previously recognized in equity are recognized in thestatement of comprehensive income.

Dividen diakui ketika Perusahaan berhak menerima pembayaran itudiberikan

Dividends are recognized when the Company's right to receive thepayment is established

Perusahaan tidak mereklasifikasi instrumen keuangannya ke dalam atau keluar dari kategori nilai wajar melalui laporan laba rugi.

Suatu aset keuangan diklasifikasikan keluar dari kategori nilai wajarmelalui laba rugi ketika kondisi berikut ini terpenuhi:

The Company has not reclassified its financial instrument into or out of fairvalue through profit or loss category.

A financial asset is reclassified out of the fair value through profit or losscategory when the following conditions are met:

aset keuangan tidak lagi dimiliki untuk tujuan dijual atau dibelikembali dalam jangka waktu dekat; dan

the financial asset is no longer held for the purpose of selling orrepurchasing it in the near term; and

terdapat suatu keadaan yang tidak terduga there is a rare circumstance

12

Page 18: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

c. Aset keuangan dan liabilitas keuangan - lanjutan c. Financial assets and financial liabilities - continued

a. a.

b. b.

c. c.

(vii) Saling hapus (vii) Offsetting

a. a.

b. b.

Suatu aset keuangan yang direklasifikasi keluar dari kategori nilai wajarmelalui laporan laba rugi direklasifikasi pada nilai wajar pada tanggalreklasifikasi. Setiap keuntungan atau kerugian yang sudah diakui dalamlaporan laba rugi komprehensif tidak dapat dibalik. Nilai wajar asetkeuangan pada tanggal reklasifikasi akan menjadi biaya diamortisasi yangbaru, sebagaimana berlaku.

A financial asset that is reclassified out of the fair value through profit orloss category is reclassified at its fair value on the date of reclassification.Any gain or loss already recognized in the statement of comprehensiveincome cannot be reversed. The fair value of the financial asset on the date ofthe reclassification becomes its new amortized cost, as applicable.

mendekati jatuh tempo atau tanggal pembelian kembali di manaperubahan suku bunga tidak akan berpengaruh secara signifikanterhadap nilai wajar aset keuangan tersebut

are so close to maturity or the financial asset’s repurchase date thatchanges in the market rate of interest would not have a significant effecton the financial asset’s fair value;

terjadi setelah Perusahaan telah memperoleh secara substansialseluruh total pokok aset keuangan tersebut sesuai jadwal pembayaranatau Perusahaan telah memperoleh pelunasan dipercepat; atau

occur after the Company has collected substantially all of the originalprincipal of the financial assets through scheduled payments orprepayments; or

terkait dengan kejadian tertentu yang berada di luar kendaliPerusahaan, tidak berulang, dan tidak dapat diantisipasi secara wajaroleh Perusahaan.

are attributable to an isolated event that is beyond the Company'scontrol, is non-recurring and could not have been reasonably anticipatedby the Company.

Reklasifikasi aset keuangan dari kelompok dimiliki hingga jatuh tempoke kelompok tersedia untuk dijual dicatat sebesar nilai wajarnya.Keuntungan atau kerugian yang belum direalisasi atas reklasifikasi tetapdilaporkan pada ekuitas dan diamortisasi menggunakan metode sukubunga efektif selama sisa umur aset keuangan tersebut

Reklasifikasi aset keuangan dari kelompok tersedia untuk dijual kekelompok dimiliki hingga jatuh tempo dicatat pada nilai tercatat.Keuntungan atau kerugian yang belum direalisasi diamortisasimenggunakan metode suku bunga efektif sampai dengan tanggal jatuhtempo instrumen tersebut.

Reclassifications of financial assets from held-to-maturity classification toavailable- for-sale are recorded at fair value. Unrealized gains or losses dueto reclassification are reported in equity and are amortized using effectiveinterest rate method over the remaining life of the financial assets.

Reclassification of financial assets from available-forsale to held-to-maturity classification is recorded at carrying amount. The unrealized gains or lossesare amortized by using effective interest rate method up to the maturity dateof the instrument.

Aset keuangan dan liabilitas keuangan saling hapus disajikan dalamlaporan posisi keuangan jika memiliki hak yang berkekuatan hukumuntuk melakukan saling hapus buku atas jumlah yang telah diakuitersebut dan berniat untuk menyelesaikan secara neto atau untukmerealisasikan aset dan menyelesaikan liabilitasnya secara simultan.Hak yang berkekuatan hukum berarti:

Financial assets and liabilities are offset and the net amount reported in thestatement of financial position when there is a legally enforceable right tooffset the recognised amounts and there is an intention to settle on a net basisor realise the asset and settle the liability simultaneously. This means that theright to set off:

tidak terdapat kontinjensi di masa yang akan datang, dan Must not be contingent on a future event, and

hak yang berkekuatan hukum pada kondisi-kondisi berikut ini;– kegiatan bisnis normal;– kondisi kegagalan usaha; dan– kondisi gagal bayar atau bangkrut

Must be legally enforceable in all of the following circumtances:– The normal course of business;– The event of default; and– The event of insolvency or bankruptcy

Pendapatan dan beban disajikan dalam jumlah neto hanya jikadiperkenankan oleh standar akuntansi

Income and expenses are presented on a net basis only when permitted by theaccounting standards.

Perusahaan tidak mereklasifikasi instrumen keuangannya atau ke luar darikategori nilai wajar melalui laporan laba rugi.

The Company has not reclassified their financial instrument out of fair valuethrough profit or loss category.

Perusahaan tidak boleh mengklasifikasikan aset keuangan sebagaiinvestasi dimiliki hingga jatuh tempo, jika dalam tahun berjalan ataudalam kurun waktu 2 (dua) tahun sebelumnya, menjual ataumereklasifikasi investasi dimiliki hingga jatuh tempo dalam nilai yanglebih dari nilai yang tidak signifikan sebelum jatuh tempo (lebih dari nilaiyang tidak signifikan dibandingkan dengan total nilai investasi dimilikihingga jatuh tempo), kecuali penjualan atau reklasifikasi tersebut dimana:

The Company cannot classify any financial assets as held-to- maturityinvestments, if during the current financial year or during the 2 (two)preceding financial years, sold or reclassified more than insignificantamount of held-to-maturity investments before maturity (more thaninsignificant in relation to the total amount of held-to-maturity investments)other than sales or reclassifications that:

13

Page 19: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

c. Aset keuangan dan liabilitas keuangan - lanjutan c. Financial assets and financial liabilities - continued

(viii) Pengukuran biaya perolehan diamortisasi (viii) Amortized cost measurement

(ix) Pengukuran nilai wajar (ix) Fair value measurement

• •

• •

• •

total aset keuangan atau liabilitas keuangan yang diukur pada saatpengakuan awal dikurangi pembayaran pokok, ditambah atau dikurangiamortisasi kumulatif menggunakan metode suku bunga efektif yangdihitung dari selisih antara nilai pengakuan awal dan nilai jatuhtemponya, dan dikurangi penurunan nilai.

The amortized cost of a financial asset or liability is the amount at which thefinancial asset or liability is measured at initial recognition, minus principalrepayments, plus or minus the cumulative amortization using the effectiveinterest rate method of any difference between the initial amount recognizedand the maturity amount, minus any reduction for impairment

Nilai wajar adalah harga yang akan diterima untuk menjual suatu asetatau harga yang akan dibayar untuk mengalihkan suatu liabilitas dalamtransaksi teratur antara pelaku pasar pada tanggal pengukuran.

Pengukuran nilai wajar mengasumsikan bahwa transaksi untuk menjualaset atau mengalihkan liabilitas terjadi:

Fair value is the price that would be received to sell an asset or paid totransfer a liability in an orderly transaction between market participants atthe measurement date.

Fair value measurement assumes the transaction to sell assets or transferliabilities occurs:

- Di pasar utama untuk aset dan liabilitas tersebut; atau- Jika tidak terdapat pasar utama, di pasar yang palingmenguntungkan untuk aset atau liabilitas tersebut.

- In the primary market for such assets and liabilities; or- If there is no primary market, in the most profitable market for a thesassets or liabilities.

Pengukuran nilai wajar aset non keuangan memperhitungkankemampuan pelaku pasar untuk menghasilkan manfaat ekonomisdengan menggunakan aset dalam penggunaan tertinggi dan terbaiknyaatau dengan menjualnya kepada pelaku pasar lain yang akanmenggunakan aset tersebut dalam penggunaan tertinggi dan terbaiknya.

Jika tersedia, Perusahaan mengukur nilai wajar dari suatu instrumendengan menggunakan harga kuotasi di pasar aktif untuk instrumenterkait. Suatu pasar dianggap aktif bila harga yang dikuotasikan jikatersedia sewaktu-waktu dari bursa, pedagang efek (dealer), perantaraefek (broker), kelompok industri, badan pengawas (pricing service orregulatory agency), dan harga tersebut merupakan transaksi pasar aktualdan teratur terjadi yang dilakukan secara wajar.

The measurement of the fair value of non- financial assets takes into accountthe ability of market participants to generate economic benefits by using theasset in the highest and best use or by selling them to other marketparticipants that would use the asset in the highest and best use.

When available, the Company measures the fair value of an instrument usingquoted prices in an active market for that instrument. A market is regardedas active if quoted prices are readily and regularly available rom anexchange, dealer, broker, industry group, pricing service or regulatoryagency and those prices represent actual and regularly occurring markettransaction on an arm’s length basis.

Perusahaan menggunakan teknik penilaian yang sesuai dalam keadaandan dimana data yang memadai tersedia untuk mengukur nilai wajar,mengoptimalkan penggunaan input yang dapat diobservasi yang relevandan meminimalkan penggunaan input yang tidak dapat diobservasi.

Semua aset dan liabilitas dimana nilai wajar diukur atau diungkapkandalam laporan keuangan dapat dikategorikan pada level hirarki nilaiwajar, berdasarkan tingkatan input terendah yang signifikan ataspengukuran nilai wajar secara keseluruhan:

The Company uses suitable valuation techniques in the circumstances andwhere sufficient data are available to measure fair value, optimizing the useof relevant observable inputs and minimize the use of inputs that are notobservable.

All assets and liabilities which fair value is measured or disclosed in thefinancial statements can be classified in fair value hierarchy levels, based onthe lowest level of input that is significant to the overall fair valuemeasurement:

Tingkat 1: harga kuotasian (tanpa penyesuaian) di pasar aktif untukaset atau liablitas yang identik yang dapat diakses pada tanggalpengukuran

Level 1: quoted prices (unadjusted) in active markets for identical assetsor liablities which are accessible

Tingkat 2: input selain harga harga kuotasian (tanpa measurementpasar aktif untuk aset atau liablitas kuotasian yang termasuk dalamlevel 1 yang dapat diobservasi untuk aset dan liabilitas, baik secaralangsung atau tidak langsung.

Level 2: inputs other than quoted prices included in level 1 that areobservable for the assets and liabilities, either directly or indirectly

Tingkat 3: input yang tidak dapat diobservasi untuk aset dan liabilitas. Level 3: inputs that are not observable for the assets and liabilities.

14

Page 20: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

c. Aset keuangan dan liabilitas keuangan - lanjutan c. Financial assets and financial liabilities - continued

Untuk aset dan liabilitas yang diakui pada laporan keuangan secaraberulang, Perusahaan menentukan apakah terjadi transfer antara level didalam hirarki dengan cara mengevaluasi kategori (berdasarkan inputlevel terendah yang signifikan dalam pengukuran nilai wajar) setiapakhir periode pelaporan.

Perusahaan, untuk tujuan pengungkapan nilai wajar, telah menentukankelas aset dan liabilitas berdasarkan sifat, karakteristik, risiko aset danliabilitas, dan level hirarki nilai wajar.

Jika pasar untuk instrumen keuangan tidak aktif, Perusahaanmenetapkan nilai wajar dengan menggunakan teknik penilaian. Teknikpenilaian meliputi penggunaan transaksi pasar terkini yang dilakukansecara wajar oleh pihak-pihak yang mengerti,berkeinginan (jikatersedia), referensi atas nilai wajar terkini dari instrumen lain yangsecara substansial serupa dan analisis arus kas yang didiskonto.Perusahaan menggunakan credit risk spread sendiri untuk menentukannilai wajar dari liabilitas derivatif dan liabilitas lainnya yang telahditetapkan menggunakan opsi nilai wajar.

Ketika terjadi kenaikan di dalam credit spread, Perusahaan mengakuikeuntungan atas liabilitas tersebut sebagai akibat penurunan nilaitercatat liabilitas. Ketika terjadi penurunan di dalam credit spread,Perusahaan mengakui kerugian atas liabilitas tersebut sebagai akibatkenaikan nilai tercatat liabilitas.

For assets and liabilities that are recognized in the financial statements onrecurring basis, the Company determines whether there is a transfer betweenlevels in the hierarchy by evaluating categories (based on the lowest levelinput that is significant to the fair value measurement) at the end of eachreporting period.

The Company, for purposes of disclosing the fair value, has determined theclasses of assets and liabilities based on the nature, characteristics, risk ofassets and liabilities, and the fair value hierarchy levels.

If a market for a financial instrument is not active, the Company establishedfair value using a valuation technique. Valuation techniques include usingthe recent arm’s length transactions between knowledgeable and willingparties (if available), reference to the current fair value of other instrumentsthat are substantially the same and discounted cash flow analysis. TheCompany uses its own credit risk spreads in determining the fair value fortheir derivative liabilities and all other liabilities for which they have electedthe fair value option.

When the Company's credit spread widens, the Company recognizes a gainon these liabilities, because the value of the liabilities has decreased. Whenthe Company's credit liabilities because the value of the liabilities hasincreased.

Perusahaan menggunakan beberapa teknik penilaian yang digunakansecara umum untuk menentukan nilai wajar dari instrumen keuangandengan tingkat kompleksitas yang rendah, seperti opsi nilai tukar danswap mata uang. Input yang digunakan dalam teknik penilaian untukinstrumen keuangan di atas adalah data pasar yang diobservasi. Untuk instrumen keuangan yang tidak mempunyai harga pasar, estimasiatas nilai wajar ditentukan dengan mengacu pada nilai wajar instrumenlain yang substansinya sama atau dihitung berdasarkan ekspektasi aruskas yang diharapkan terhadap aset neto efek-efek tersebut.

Pada saat nilai wajar dari unlisted equity instruments tidak dapatditentukan dengan handal, instrumen tersebut dinilai sebesar biayaperolehan dikurangi dengan penurunan nilai. Nilai wajar atas kredityang diberikan dan piutang, serta liabilitas kepada bank dan nasabahditentukan menggunakan nilai berdasarkan arus kas kontraktual, denganmempertimbangkan kualitas kredit, likuiditas dan biaya.

Aset keuangan yang dimiliki atau liabilitas yang akan diterbitkan diukurdengan menggunakan harga penawaran; aset keuangan dimiliki atauliabilitas yang akan diterbitkan diukur menggunakan harga permintaan.Jika Perusahaan memiliki posisi aset dan liabilitas dimana risikopasarnya saling hapus, maka nilai tengah dari pasar dapat dipergunakanuntuk menentukan posisi risiko yang saling hapus tersebut danmenerapkan penyesuaian tersebut terhadap harga penawaran atauharga permintaan terhadap posisi terbuka neto (net open position), manayang lebih sesuai.

The Company uses widely recognized valuation models for determining fairvalues of financial instruments of lower complexity, such as exchange valueoptions and currency swaps. For these financial instruments, inputs intomodels are generally market- observable.

For financial instruments with no quoted market price, a reasonable estimateof the fair value is determined by reference to the fair value of anotherinstrument which substantially has the same characteristics or calculatedbased on the expected cash flows of the underlying net asset base of themarketable securities.

In cases when the fair value of unlisted equity instruments cannot bedetermined reliably, the instruments are carried at cost less impairmentvalue. The fair value for loans and receivables as well as liabilities to banksand customers are determined using a present value model on the basis ofcontractually agreed cash flows, taking into account credit quality, liquidityand costs.

Financial assets held or liabilities to be issued are measured at bid price;financial assets acquired or liabilities to be held are measured at ask price.Where the Company has assets and liabilities positions with off-settingmarket risk, middle market prices can be used to measure the off-setting riskpositions and bid or ask price adjustment is applied to the net open positionsas appropriate.

15

Page 21: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

d. Transaksi Portofolio Efek d. Securities Transactions

e. Kas dan Setara Kas e. Cash and Equivalents

f. Transaksi pihak-pihak berelasi f. Transaction With Related Parties

(a) (a)

1) 1)

2) 2)

3) 3)

Pihak berelasi adalah orang atau Perusahaan yang terkait dengan Perusahaanyang menyiapkan laporan keuangannya.

Orang atau anggota keluarga terdekat mempunyai relasi denganPerusahaan pelapor jika orang tersebut:

Kas dan Setara Kas terdiri dari kas, bank dan deposito berjangka yang jatuhtempo dalam waktu 3 (tiga) bulan atau kurang dari tanggal perolehannya dantidak dijaminkan serta tidak dibatasi penggunaannya.

Cash and cash equivalents consists of cash on hand and in banks and allunpledged and unrestricted time deposits with maturities of 3 (three) months orless from the date of placement.

A related party is a person or Company that is related to the Entity that ispreparing its financial statements.

Memiliki pengendalian atau pengendalian bersama atas Perusahaan;

Memiliki pengaruh signifikan atas Perusahaan pelapor; atau

Personil manajemen kunci Perusahaan pelapor atau Perusahaaninduk Perusahaan pelapor.

A person or a close member of that person’s family is related to a reportingCompany if that person:

Has control or joint control over the reporting Company;

Has significant influence over the reporting Company; or

Is a member of the key management personnel of the reporting Companyor of a parent of the reporting Company.

Purchased and sales of securities both for customers (securities brokeragetransactions) and the Company's portofolio are recognized when thetransactions are made.

Purchases of securities for the interest of customers are recorded as receivablesfrom customers and payable to the clearing and guarantee institution, whilesales of such securities are recorded as payable to customers and receivablesfrom clearing and guarantee institutions.

Funds received from customers in connection with securities purchased for theiraccount and payments and receipts related to purchases and sales of securitieson behalf of the customers are recorded as customers’ accounts.

On settlement date, failure in the settlement of securities purchased is recordedas “failure to receive account” and presented in the statement of financialposition as a liability, while failure in settlement of securities sold is recorded as“failure to deliver account” and presented in the statement of financial positionas an asset.

Funds received for securities subscription in relation to underwriting arerecognized and separately presented as assets and liabilities.

Securities purchased under agreements to resell are classified as loans andreceivables.

Securities purchased under agreements to resell are presented as assets in thestatements of financial position, at the resale price net of unamortized interestincome and allowance for impairment losses. The difference between thepurchase price and the resale price is treated as unearned interest income, andrecognized as income over the period starting from when those securities arepurchased until they are sold using effective interest rate method.

Transaksi pembelian dan penjualan portofolio efek baik untuk nasabahmaupun untuk sendiri diakui dalam laporan keuangan Perusahaan padasaat timbulnya perikatan atas transaksi portofolio efek.

Pembelian portofolio efek untuk nasabah pemilik rekening dicatatsebagai piutang nasabah dan utang lembaga kliring dan penjaminan,sedangkan penjualan portofolio efek dicatat sebagai utang padanasabah dan piutang dari lembaga kliring dan penjaminan.

Penerimaan dana dari nasabah pemilik rekening dalam rangkapembelian portofolio efek dan pembayaran dan penerimaan atastransaksi pembelian dan penjualan untuk nasabah dicatat padarekening nasabah.

Pada tanggal penyelesaian, pembelian portofolio efek yang tidak dapatdiselesaikan dicatat sebagai “akun gagal terima” dan disajikan dilaporan posisi keuangan sebagai liabilitas.Transaksi penjualanportofolio efek yang tidak dapat diselesaikan dicatat sebagai "akungagal serap" dan disajikan di laporan posisi keuangan sebagai aset. Penerimaan uang pemesanan portofolio efek dalam rangka penjaminanemisi portofolio efek diakui dan disajikan tersendiri sebagai aset danliabilitas.

Efek-efek yang dibeli dengan janji untuk dijual kembalidiklasifikasikan sebagai pinjaman yang diberikan dan piutang.

Efek-efek yang dibeli dengan janji untuk dijual kembali disajikansebagai aset dalam laporan posisi keuangan sebesar jumlah penjualankembali dikurangi dengan pendapatan bunga yang belum diamortisasidan cadangan kerugian penurunan nilai. Selisih antara harga beli danharga jual kembali diperlakukan sebagai pendapatan bunga yangditangguhkan, dan diakui sebagai pendapatan selama periode sejakefek-efek tersebut dibeli hingga dijual menggunakan suku bungaefektif.

16

Page 22: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

(b) (b)

1) 1)

2) 2)

3) 3)

4) 4)

5) 5)

6) 6)

7) 7)

g. Biaya Dibayar Di Muka g. Prepaid Expenses

h. Penyertaan Saham h. Investments in Shares

i. Aset Tetap i. Fixed Assets

Renovasi kantor Office RenovationPeralatan dan Perabot Kantor Office Equipment and FurnitureSistem Komputer Computer SystemKendaraan Vehicle8

Tahun/Years

4

44

Aset tetap dicatat sebesar biaya perolehan, sedangkan penyusutanmenggunakan metode garis lurus (straightline method) berdasarkan taksiranmasa manfaat ekonomis aset tetap sebagai berikut :

Beban pemeliharaan dan perbaikan aset tetap dibebankan pada laporan labarugi komprehensif pada saat terjadinya. Penambahan dalam jumlah besardikapitalisasi apabila menambah umur ekonomis. Aset yang sudah tidakdipergunakan atau dijual dikeluarkan dari kelompok aset tetap dan laba ataurugi yang timbul diperhitungkan pada laporan laba rugi komprehensif padatahun bersangkutan.

Fixed assets are recorded at cost, while depreciation is computed usingstraightline method based on the estimated useful lives of assets as follows :

The cost of maintenance and repairs is charged to expense as incurred;expenditures which extend the useful life of the assets or result in increased futureeconomic benefits are capitalized. When assets are retired or otherwise disposedof, their carrying values and the related accumulated depreciation are removedfrom the accounts and any resulting gain or loss is reflected in the current yearsstatements of comprehensive income.

Suatu Perusahaan berelasi dengan Perusahaan pelapor jika memenuhisalah satu hal berikut:

An company is related to a reporting company if any of the followingconditions applies:

Biaya dibayar di muka diamortisir selama masa manfaat masing-masing biayadengan menggunakan metode garis lurus.

Prepaid expenses are amortized over their beneficial period using the straight-line method.

Investments in shares with ownership interests of less than 20% that do not havereadily determinable fair values and are intended for long-term investments arestated at cost less an allowance for permanent decline in value, if any, based onmanagement judgement.

Penyertaan saham dengan kepemilikan kurang dari 20% yang nilai wajarnyatidak tersedia serta dimaksudkan untuk investasi jangka panjang dinyatakanberdasarkan biaya perolehan dikurangi penyisihan atas penurunan nilai yangpermanen, jika ada, yang merupakan taksiran manajemen.

Semua transaksi dengan pihak-pihak berelasi, baik yang dilakukan denganatau tidak dengan suku bunga atau harga, persyaratan dan kondisi yang samasebagaimana dilakukan dengan pihak ketiga, diungkapkan dalam laporankeuangan.

All transactions with related parties, whether or not made at similar terms andconditions as those done with third parties, are disclosed in the financialstatements.

Perusahaan dan Perusahaan pelapor adalah anggota dari kelompokusaha yang sama (artinya Perusahaan induk, Perusahaan anak, danPerusahaan anak berikutnya terkait dengan Perusahaan lain);

The Company and the reporting Company are members of the samegroup (which means that each parent, subsidiary and fellow subsidiary isrelated to the others);

Satu Perusahaan adalah Perusahaan asosiasi atau ventura bersamadari Perusahaan lain (atau Perusahaan asosiasi atau ventura bersamayang merupakan anggota suatu kelompok usaha, yang manaPerusahaan lain tersebut adalah anggotanya);

One Company is an associate or joint venture of the other Company (oran associate or joint venture of a member of a group of which the otherCompany is a member);

Kedua Perusahaan tersebut adalah ventura bersama dari pihakketiga yang sama;

Both Company's are joint ventures of the same third party;

Satu Perusahaan adalah ventura bersama dari Perusahaan ketiga danPerusahaan yang lain adalah Perusahaan asosiasi dari Perusahaanketiga;

One Company is a joint venture of a third Company and the otherCompany is an associate of the third Company;

Perusahaan tersebut adalah suatu program imbalan pascakerja untukimbalan kerja dari salah satu Perusahaan pelapor atau Perusahaanyang terkait dengan Perusahaan pelapor. Jika Perusahaan pelaporadalah Perusahaan yang menyelenggarakan program tersebut, makaPerusahaan sponsor juga berelasi dengan Perusahaan pelapor;

The Company is a post-employment benefit plan for the benefit ofemployees of either the reporting Company or an Company related to thereporting Company. If the reporting Company is itself such a plan, thesponsoring employers are also related to the reporting Company;

Perusahaan yang dikendalikan atau dikendalikan bersama olehorang yang diidentifikasi dalam huruf (f.a);

The Company is controlled or jointly controlled by a person identified in(f.a);

Orang yang diidentifikasi dalam huruf (f.a) (1) memiliki pengaruhsignifikan atas Perusahaan atau personil manajemen kunciPerusahaan (atau Perusahaan induk dari Perusahaan).

A person identified in (f.a)(1) has significant influence over theCompanyor is a member of the key management personnel of theCompany (or of a parent of the Company).

17

Page 23: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

j. Pengakuan Pendapatan dan Beban j. Revenue and Expense Recognition

Pendapatan Revenue

Beban Expenses

k. Perpajakan k. Taxes

Pajak Final Final Tax

Pendapatan komisi sebagai perantara pedagang portofolio efek diakui padasaat transaksi terjadi. Pendapatan dividen dari portofolio efek saham diakuipada saat emiten mengumumkan pembayaran dividen.

Beban lainnya diakui atas dasar akrual.

Brokerage commission income related to intermediaries for securities trading arerecognized on the date of transactions. Dividends income from shares isrecognized upon declaration by the issuers of the equity securities.

Mengacu pada revisi PSAK No. 46 yang disebutkan di atas, pajak finaltersebut tidak termasuk dalam lingkup yang diatur oleh PSAK No. 46. Olehkarena itu, Perusahaan memutuskan untuk menyajikan beban pajak finalsehubungan dengan bunga obligasi, deposito dan tabungan sebagai postersendiri.

Referring to revised SFAS No. 46 asmentioned above, final tax is no longergoverned by SFAS No. 46. Therefore, the Company has decided to present all ofthe final tax arising from interest of bonds, time deposits and savings as separateline item.

Keuntungan (kerugian) dari perdagangan portofolio efek meliputi keuntungan(kerugian) yang timbul dari penjualan portofolio efek dan keuntungan(kerugian) yang belum direalisasi akibat perubahan nilai wajar portofolio efek.

Other expenses are recognized on an accrual basis.

Gains (losses) on trading of marketable securities consist of gains (losses) onsecurities sold and unrealized gains (losses) from changes in the fair value ofmarketable securities.

Perbedaan antara nilai tercatat dari aset revaluasian dan dasar pengenaanpajak merupakan perbedaan termporer sehingga menimbulkan liabilitas atauaset pajak tangguhan, kecuali untuk aset tertentu seperti tanah yang pada saatrealisasinya dikenakan pajak final yang dikenakan atas nilai bruto transaksi.

The difference between the carrying amount of a revalued asset and its tax baseis a temporary difference and gives rise to a deferred tax liability or asset, exceptfor certain asset such as land, which realization is taxed with final tax on grossvalue of transaction.

Peraturan perpajakan di Indonesia mengatur beberapa jenis Penghasilandikenakan pajak yang bersifat final. Pajak final yang dikenakan atas nilaibruto transaksi tetap dikenakan walaupun atas transaksi tersebut pelakutransaksi mengalami kerugian.

Tax regulation in Indonesia determined that certain taxable income is subject tofinal tax. Final tax applied to the gross value of transactions is applied evenwhen the parties carrying the transaction recognizing losses.

Pendapatan dari jasa manajer investasi dan jasa penasihat investasi diakuipada saat jasa diberikan sesuai dengan ketentuan dalam kontrak.

Fees from investment manager and advisory services are recognized when theservices are rendered based on the terms of the contracts.

Pendapatan bunga dari penempatan deposito berjangka, investasi kontrakpengelolaan dana dan lainnya, dan piutang marjin diakui ketika diperolehberdasarkan basis akrual.

Interest income from time deposit, investment management contract and others,and margin receivables are recognized when earned on an accrual basis.

Jasa penjaminan emisi portofolio efek diakui pada saat aktivitas penjaminanemisi secara substansi telah selesai dan total pendapatan telah dapatditentukan.

Underwriting fees are recognized whenunderwriting activities are substantiallycompleted and the amount of income has been determined.

Beban yang terjadi sehubungan dengan perdagangan efek untuk nasabahreguler maupun marjin, manajemen investasi dan penasihat investasidibebankan pada saat terjadi.

Expenses relating to trading securities of both regular and margin customers,investment management and advisory services are recognized when incurred.

Beban yang timbul sehubungan dengan proses penjaminan emisidiakumulasikan dan dibebankan pada saat pendapatan penjaminan emisidiakui. Dalam hal kegiatan penjaminan emisi tidak diselesaikan dan emisiportofolio efek dibatalkan, maka beban penjaminan emisi tersebut dibebankanlangsung sebagai laba rugi tahun berjalan.

Expenses incurred relating to underwriting activities are accumulated andcharged against income when underwriting fees are recognized. When theunderwriting activities are not completed and shares issuance is cancelled, theunderwriting expenses are charged to the current year’s profit or loss.

Perusahaan menerapkan PSAK No. 46 (Revisi 2014), “Pajak Penghasilan”.PSAK revisi ini mengatur perlakuan akuntansi untuk pajak penghasilan.

The Company applied PSAK No. 46 (Revised 2014), “Income Taxes”. Therevised PSAK prescribes the accounting treatment for income taxes.

18

Page 24: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

k. Perpajakan - lanjutan k. Taxes - continued

Pajak Kini

Aset dan liabilitas pajak kini untuk tahun berjalan diukur sebesar jumlahyang diharapkan dapat direstitusi dari atau dibayarkan kepada otoritasperpajakan.

Beban pajak kini ditentukan berdasarkan laba kena pajak tahun berjalanyang dihitung berdasarkan tarif pajak yang berlaku.

Kekurangan/kelebihan pembayaran pajak penghasilan dicatat sebagaibagian dari “Beban Pajak Kini” dalam laporan laba rugi dan penghasilankomprehensif lain. Perusahaan juga menyajikan bunga/denda, jika ada,sebagai bagian dari “Beban Pajak Kini”.

Koreksi terhadap liabilitas perpajakan diakui pada saat surat ketetapanpajak diterima atau, jika diajukan keberatan, pada saat keputusan ataskeberatan ditetapkan.

Current Tax

Current income tax assets and liabilities for the current period are measured atthe amount expected to be recovered from or paid to the taxation authority.

Current tax expense is determined based on the taxable profit for the yearcomputed using the prevailing tax rates.

Underpayment/overpayment of income tax are presented as part of “Tax Expense- Current” in the statement of profit or loss and other comprehensive income.The Company also presented interest/penalty, if any, as part of “Tax Expense -Current”.

Amendments to tax obligations are recorded when a tax assessment letter isreceived or, if appealed against, when the result of the appeal is determined.

Pajak Tangguhan

Aset dan liabilitas pajak tangguhan diakui menggunakan metodeliabilitas atas konsekuensi pajak pada masa mendatang yang timbul dariperbedaan jumlah tercatat aset dan liabilitas menurut laporan keuangandengan dasar pengenaan pajak aset dan liabilitas pada setiap tanggalpelaporan.

Liabilitas pajak tangguhan diakui untuk semua perbedaan temporer kenapajak dan aset pajak tangguhan diakui untuk perbedaan temporer yangboleh dikurangkan dan akumulasi rugi fiskal, sepanjang besarkemungkinan perbedaan temporer yang boleh dikurangkan dan akumulasirugi fiskal tersebut dapat dimanfaatkan untuk mengurangi laba kena pajakpada masa depan.

Jumlah tercatat aset pajak tangguhan ditelaah ulang pada akhir setiapperiode pelaporan dan diturunkan apabila laba fiskal mungkin tidakmemadai untuk mengkompensasi sebagian atau semua manfaat aset pajaktangguhan tersebut. Pada akhir setiap periode pelaporan, Perusahaanmenilai kembali aset pajak tangguhan yang tidak diakui.

Perusahaan mengakui aset pajak tangguhan yang sebelumnya tidak diakuiapabila besar kemungkinan bahwa laba fiskal pada masa depan akantersedia untuk pemulihannya

Deferred Tax

Deferred tax assets and liabilities are recognized using the liability method forthe future tax consequences attributable to differences between the carryingamounts of existing assets and liabilities in the financial statements and theirrespective tax bases at each reporting date.

Deferred tax liabilities are recognized for all taxable temporary differences anddeferred tax assets are recognized for deductible temporary differences andaccumulated fiscal losses to the extent that it is probable that taxable profit willbe available in future years against which the deductible temporary differencesand accumulated fiscal losses can be utilized.

The carrying amount of a deferred tax asset is reviewed at the end of eachreporting period and reduced to the extent that it is no longer probable thatsufficient taxable profit will be available to allow the benefit of part or all of thatdeferred tax asset to be utilized. At the end of each reporting period, theCompany reassess unrecognized deferred tax assets.

The Company recognizes a previously unrecognized deferred tax asset to theextent that it has become probable that future taxable profit will allow thedeferred tax assets to be recovered.

Pajak tangguhan dihitung dengan menggunakan tarif pajak yangberlaku atau secara substansial telah berlaku pada tanggal pelaporan.Perubahan nilai tercatat aset dan liabilitas pajak tangguhan yang disebabkanoleh perubahan tarif pajak dibebankan pada usaha tahun berjalan, kecualiuntuk transaksi- transaksi yang sebelumnya telah langsung dibebankan ataudikreditkan ke ekuitas. Aset dan liabilitas pajak tangguhan disajikan secara saling hapus dalamlaporan posisi keuangan, kecuali aset dan liabilitas pajak tangguhan untukentitas yang berbeda, sesuai dengan penyajian aset dan liabilitas pajak kini.

Deferred tax is calculated at the tax rates that have been enacted orsubstantively enacted at the reporting date. Changes in the carrying amount ofdeferred tax assets and liabilities due to a change in tax rates are charged tocurrent year operations, except to the extent that they relate to items previouslycharged or credited to equity.

Deferred tax assets and liabilities are offset in the consolidated statement offinancial position, except if they are for different legal entities, consistent withthe presentation of current tax assets and liabilities.

19

Page 25: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

l. Transaksi dan Saldo Dalam Mata Uang Asing l. Foreign Currency Transactions and Balances

m. Liabilitas Imbalan Kerja Karyawan m. Liability for Employee Benefits

• •

• •

• •

n. Rekening Efek n. Securities Account

Perusahaan menyelenggarakan pembukuannya dalam mata uang Rupiah.Transaksi-transaksi selama tahun berjalan dalam mata uang asing dicatat kedalam Rupiah berdasarkan kurs yang berlaku pada saat transaksi dilakukan.Pada tanggal laporan posisi keuangan, aset dan liabilitas moneter dalam matauang asing dijabarkan kedalam Rupiah berdasarkan kurs tengah BankIndonesia yang berlaku pada tanggal tersebut. Keuntungan atau kerugiankurs yang terjadi dikreditkan atau dibebankan dalam laporan laba rugikomprehensif tahun yang bersangkutan.

Perusahaan menerapkan PSAK No. 24 (Revisi 2013), “Imbalan Kerja”.Revisi PSAK ini antara lain mengharuskan Perusahaan untuk menerapkanpengakuan langsung atas keuntungan/kerugian aktuaria yang terjadi padatahun berjalan ke dalam penghasilan komprehensif lain.

The Company adopted SFAS No. 24 (Revised 2013), “Employee Benefits”. Therevised SFAS requires the Company and its subsidiary to adopt immediaterecognition of actuarial gains/losses in the year in which they occur in othercomprehensive income.

The Company maintains its accounting records in Rupiah currency. Transactionsin currencies other than Rupiah are recorded at the prevailing rate of exchangein effect on the date of the transactions. At the statements of financial positiondates, all monetary assets and liabilities denominated in foreign currencies havebeen adjusted to reflect the rates of exchange prevailing as issued by BankIndonesia at the date. The resulting net foreign exchange gains or losses arerecognized in current year's statement of comprehensive income.

Securities account is an account owned by clients of the company in connectionwith securities transactions by clients, trough the company. Client's securitiesaccount are not classified as financial assets by the company and can not berecognized in the financial position of the company, but recognized off balancesheet and recognized off balance sheet and recognized at fund ledger and subledger securities.

Rekening efek adalah rekening yang dimiliki oleh nasabah dari Perusahaansehubungan dengan transaksi efek oleh nasabah, melalui Perusahaan.Rekening efek nasabah tidak diklasifikasikan sebagai aset keuangan olehperusahaan dan tidak dapat diakui dalam laporan posisi keuanganPerusahaan, namun diakui off balance sheet dan dicatat dalam bukupembantu dana dan buku pembantu.

Imbalan pasca-kerja dicadangkan dan diakui sebagai biaya ketika jasa telahdiberikan oleh pegawai yang memenuhi kriteria. Imbalan kerja ditentukanberdasarkan peraturan Perusahaan dan perusahaan anaknya dan persyaratanminimum Undang-undang Tenaga Kerja No. 13/2003, menggunakan nilaiyang lebih tinggi.

Post-employment benefits are accrued and recognized as expense when serviceshave been rendered by qualified employees. The benefits are determined basedon the Company’s regulations and the minimum requirements of Labor Law No.13/2003, whichever is higher.

Imbalan pasca-kerja dan imbalan kerja jangka panjang lainnya secaraaktuaria ditentukan berdasarkan metode projected unit credit.

The post-employment benefits and other long-term employee benefits areactuarially determined using the Projected Unit Credit Method.

Pengukuran kembali atas liabilitas (aset) imbalan pasti neto, yang diakuisebagai penghasilan komprehensif lain, terdiri atas:

Remeasurement of defined benefit liabilities (assets) net, which is recognized asother comprehensive income consist of:

Keuntungan dan kerugian aktuarial. Actuarial gain and losses.

Imbal hasil atas aset program, tidak termasuk jumlah yang dimasukkandalam bunga neto atas liabilitas (aset).

Return on plan assets, excluding amounts that is included in net interest onliabilities(assets).

Setiap perubahan dampak batas aset, tidak termasuk jumlah yangdimasukkan dalam bunga neto atas liabilitas (aset).

The effect of the asset ceiling, excluding amounts included in the netinterest of liabilities (assets).

Pengukuran kembali atas liabilitas (aset) imbalan pasti neto, yang diakuisebagai penghasilan komprehensif lain tidak direklasifikasi ke laba rugipada periode berikutnya.

Remeasurement of defined benefit liabilities (assets) - net, which is recognized asother comprehensive income is not reclassified to profit or loss in the subsequentperiods.

Untuk imbalan kerja jangka panjang lain atas biaya jasa kini, biaya bunganeto atas liabilitas (aset) imbalan pasti neto, dan pengukuran kembaliliabilitas (aset) imbalan pasti neto langsung diakui pada laporan laba rugi danpenghasilan komprehensif lain tahun berjalan. Sehingga biaya jasa lalu yangbelum vested tidak lagi dapat ditangguhkan dan diakui selama periodevesting masa depan.

For other long-term employee benefits: current service cost, net interest expenseof net defined benefit assets liabilities (assets), and re-measurement of liability(asset) is recognized immediately in the current year statement of profit or lossand other comprehensive income. Therefore, unvested past service cost can nolonger be deferred and recognized over the future vesting period.

20

Page 26: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

3. Iktisar Kebijakan Akuntansi - lanjutan 3. Summary of Significant Accounting Policies - continued

o. Kombinasi Bisnis Entitas Sepengendali o. Business Combination of Entities Under Common Control

Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi Entitas Sepengendali Difference in Value of Restructuring Transactions of Entities Under Common Co

o. Penggunaan Estimasi o. Use of Estimates

4. Pertimbangan, Estimasi, dan Asumsi Akuntansi Yang 4. Significant Accounting Judgments, Estimates, And AssumptionsSignifikan

Estimasi dan asumsi akun-akun yang signifikan Significant accounting estimates and signifikan assumptions

a. Penurunan nilai efek-efek tersedia untuk dijual a. Impairment of available-for-sale securities

Penyusunan laporan keuangan sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangandi Indonesia mengharuskan manajemen membuat estimasi dan asumsi yangmempengaruhi aset, liabilitas, komitmen dan kontinjensi yang dilaporkan.Karena adanya unsur ketidakpastian yang melekat dalam melakukanestimasi sehingga dapat menyebabkan jumlah sesungguhnya yang dilaporkanpada periode yang akan datang berbeda dengan jumlah yang diestimasikan.

The preparation of financial statements in conformity with Indonesian FinancialAccounting Standards requires management to make estimations andassumptions that affect assets, liabities, commitment and contingencies reportedtherein. Due to inherent uncertainty in making estimates, actual results reportedin future periods may be based on amounts that differ from those estimates.

Dalam menerapkan kebijakan akuntansi Perusahaan, sepertidijelaskan dalam Catatan 3 atas laporan keuangan, manajemendiharuskan untuk membuat pertimbangan, estimasi dan asumsimengenai nilai tercatat aset dan liabilitas yang tidak tersedia darisumber lain. Estimasi dan asumsi terkait berdasarkan pengalaman masalalu dan faktor lain yang dipertimbangkan menjadi relevan. Realisasidapat berbeda dengan diestimasi.

In the application of the Company's accounting policies, which are describedin Note 3 to financial statements, managements are required to makejudgments, estimates and assumptions about the carrying amounts of assetsand liabilities that are not readily apparent from other sources. The estimatesand associated assumptions are based on historical experience and otherfactors that are considered to be relevant. Actual results may differ fromthese estimates.

Perusahaan mereviu efek-efek yang diklasifikasikan sebagai tersediauntuk dijual pada setiap tanggal posisi keuangan untuk menilai apakahtelah terjadi penurunan nilai. Penurunan nilai atas investasi tersebutdinilai apakah terdapat penurunan signifikan atau berkepanjangan nilaiwajar dibawah nilai perolehan atau terdapat bukti objektif telah terjadipenurunan nilai.

Penentuan apa yang dimaksud dengan “signifikan” dan“berkepanjangan” membutuhkan pertimbangan dari Perusahaan.

Dalam menentukan pertimbangan, Perusahaan mengevaluasi,diantaranya faktor lainnya, pergerakan dan durasi harga pasar historisserta sejauh mana nilai wajar dari investasi kurang dari biayaperolehannya.

Nilai tercatat portofolio efek tersedia untuk dijual serta cadangankerugian penurunan nilai diungkapkan dalam Catatan 9.

The Company reviews securities classified asavailable-for-sale at each financial position date to assess whether there isan impairment in value. The impairment of these investments is assessedwhether there is significant or prolonged decline in the fair value below itscost or where other objective evidence of impairment exists.

The determination of what is “significant” or “prolonged” requiresjudgment from the Company.

In making this judgment, the Company evaluates, among others factors,historical market price movements and duration and the extent to which thefair value of the investment is less than the cost.

The carrying value available-for-sale securities and allowance forimpairment losses are disclosed in Note 9.

Transaksi sepengendali yang dilakukan untuk mereorganisasi entitas dibawah grup usaha yang sama, tidak mengubah kepemilikan secarasubstansial ekonomis, maka transaksi tersebut tidak menimbulkan laba ataurugi bagi grup usaha secara keseluruhan atau entitas usaha di dalam grupusaha tersebut. Oleh karena itu, transaksi tersebut dicatat sebesar nilai bukuberdasarkan metode penyatuan kepemilikan. Selisih antara nilai transaksi dannilai buku dari transaksi sepengendali diakui pada ekuitas dan disajikan padaakun Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi. Pengeluaran sehubungandengan kombinasi bisnis diakui sebagai beban pada saat terjadi.

Transactions under common control carried out to reorganize entities under thesame business group, do not change ownership substantially economically, thenthe transaction does not result in profit or loss for the overall business group orbusiness entity within the business group. Therefore, the transaction is recordedat book value based on the pooling of ownership method. The difference betweenthe transaction value and book value from common control transactions isrecognized in equity and presented in the Difference in Value of RestructuringTransactions account. Expenditures related to a business combination arerecognized as expenses when they occur.

Transaksi restrukturisasi entitas sepengendali adalah transaksi yangmelibatkan pengalihan aset, kewajiban, saham dan instrumen kepemilikanlain antara entitas sepengendali yang tidak menimbulkan laba atau rugi bagiseluruh kelompok perusahaan atau individu perusahaan dalam kelompokperusahaan. Sebelum tanggal 1 Januari 2013, perbedaan antara hargatransaksi dari pengalihan aset, liabilitas, saham atau bentuk lain dariinstrumen kepemilikan dan nilai buku bersih dari transaksi darirestrukturisasi sepengendali dicatat sebagai “Selisih Transaksi PerubahanEkuitas Entitas Anak/Entitas Asosiasi” dan merupakan bagian dari ekuitas.Penerapan PSAK 38 (Revisi 2012) adalah prospektif dimana selisih transaksirestrukturisasi entitas sepengendali berdasarkan PSAK 38 (Revisi 2004)disajikan sebagai tambahan modal disetor dan tidak dapat diakui baik sebagairealisasi keuntungan atau kerugian atau reklasifikasi ke saldo laba.

Restructuring transactions of entities under common control are transactions thatinvolve the transfer of assets, liabilities, shares and other ownership instrumentsbetween entities under common control that do not result in profit or loss for allgroups of companies or individual companies in a group of companies. Prior toJanuary 1, 2013, the difference between transaction prices of assets, liabilities,shares or other forms of ownership instruments and net book value oftransactions from restructuring under common control was recorded as"Difference in Transactions Changes in the Equity of Subsidiaries / Associates"and was part of equity . The adoption of PSAK 38 (Revised 2012) is prospectivewhere the difference in restructuring transactions between entities under commoncontrol under PSAK 38 (Revised 2004) is presented as additional paid-in capitaland cannot be recognized either as realization of gains or losses orreclassification to retained earnings.

21

Page 27: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

4. Pertimbangan, Estimasi, dan Asumsi Akuntansi Yang 4. Significant Accounting Judgments, Estimates, And Assumptions - continuedSignifikan - lanjutan

b. Estimasi masa manfaat aset tetap dan aset tak berwujud b. Estimated useful lives of fixed assets and intangible assets

c. Liabilitas imbalan kerja c. Employee benefits liabilities

5. Instrumen Keuangan 5. Financial Instruments

Kas dan Setara Kas Cash and Cash EquivalentsDeposito Yang

DibatasiPenggunaannya Restricted Time Deposits

Portofolio Efek Marketable SecuritiesPiutang Lembaga Receivables from Clearing

Kliring dan and GuaranteePenjaminan Institution

Receivables fromPiutang Nasabah CustomersPiutang Perusahaan Receivables from Other

Efek Lain Security CompaniesPiutang Jasa Receivables from

Manajemen Management feePiutang Lain-lain Other ReceivablesPenyertaan Saham Investment in SharesAset Lain-lain Other AssetsJumlah Total

Melalui

PadaWajar

Diberikan dan

270.162.709.723 310.206.252

-

-

40.664.543.024

112.276.792.978

Jumlah/Total

10.398.968.506

Receivables

10.398.968.506

34.388.925.361

60.537.292.363

-

Pinjaman Yang

Piutang/Loans and

3.086.165.080

LaporanLaba Rugi/

-

-

-

4.562.965.746

116.213.643.391

3.086.165.080 -

-

-

-

-

-

Fair Value

-

-

Through

- -

Profit or Loss

-

-

- -

4.562.965.746

40.664.543.024

60.537.292.363

382.574.502.701 310.206.252 135.000.000

116.213.643.391

112.276.792.978

34.388.925.361

112.411.792.978

135.000.000 -

AvailableFor Sale

TersediaUntukDijual/

Rincian kebijakan akuntansi penting dan metode yang diterapkan (termasukkriteria untuk pengakuan, dasar pengukuran, dan dasar pengakuanpendapatan dan beban) untuk setiap klasifikasi aset keuangan, liabilitaskeuangan dan instrumen ekuitas diungkapkan dalam Catatan 3.

Klasifikasi aset keuangan pada tanggal 31 Desember 2018 adalah sebagaiberikut:

Details of the significant accounting policies and methods adopted (including thecriteria for recognition, the bases of measurement, and the bases for recognitionof income and expenses) for each class of financial asset, financial liability andequity instrument are disclosed in Note 3.

Classification of financial assets as of December 31, 2018 are as follows:

Masa manfaat setiap aset tetap dan aset takberwujud Perusahaanditentukan berdasarkan kegunaan yang diharapkan dari penggunaanaset tersebut. Estimasi ini ditentukan berdasarkan evaluasi teknisinternal. Masa manfaat setiap aset direviu secara periodik dandisesuaikan apabila prakiraan berbeda dengan estimasi sebelumnyakarena keausan, keusangan teknis dan komersial, hukum atauketerbatasan lainnya atas pemakaian aset.

Perubahan masa manfaat aset tetap dan aset takberwujud dapatmempengaruhi nilai biaya penyusutan dan amortisasi yang diakui sertanilai tercatat aset tetap dan aset tak berwujud.

The useful life of each of the item of the Company's fixed assets andintangible assets are estimated based on the period over which the asset isexpected to be used. Such estimation is based on internal technicalevaluation. The estimated useful life of each asset is reviewed periodicallyand updated if expectations differ from previous estimates due to physicalwear and tear, technical or commercial obsolescence and legal or otherlimits on the use of the asset.

A change in the estimated useful life of any item of fixed assets and intangibleassets would affect the recorded depreciation and amortization expense andthe carrying values of such assets.

Penentuan provisi imbalan kerja tergantung pada pemilihan asumsitertentu yang digunakan oleh aktuaris dalam menghitung total provisitersebut. Asumsi tersebut termasuk antara lain tingkat diskonto, tingkatkenaikan gaji dan tingkat kematian. Realisasi yang berbeda dari asumsiPerusahaan diakumulasi dan diamortisasi selama periode datang danakibatnya akan berpengaruh terhadap total biaya serta provisi yangdiakui di masa datang. Walaupun asumsi Perusahaan dianggap tepatdan wajar, namun perubahan signifikan pada kenyataannya atauperubahan signifikan dalam asumsi yang digunakan dapat berpengaruhsecara signifikan terhadap provisi imbalan kerja Perusahaan.

The determination of provision for employment benefits is dependent onselection of certain assumptions used by actuaries in calculating suchamounts. Those assumptions include among others, discount rate, rate ofsalary increase and mortality rate. Actual results that differ from theCompany's assumptions are accumulated and amortized over future periodsand therefore, generally affect the recognized expense and recordedprovision in future periods. While it is believed that Company's assumptionsare reasonable and appropriate, significant differences in actual results orsignificant changes in assumptions may materially affect the Company'sprovision for employment benefit.

22

Page 28: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

5. Instrumen Keuangan - lanjutan 5. Financial Instruments - continued

Kas dan Setara Kas Cash and Cash EquivalentsDeposito Yang

DibatasiPenggunaannya Restricted Time Deposits

Portofolio Efek Marketable SecuritiesPiutang Lembaga Receivables from Clearing

Kliring dan and GuaranteePenjaminan Institution

Receivables fromPiutang Nasabah CustomersPiutang Perusahaan Receivables from Other

Efek Lain Security CompaniesPiutang Jasa Receivables from

Manajemen Management feePiutang Lain-lain Other ReceivablesPenyertaan Saham Investment in SharesAset Lain-lain Other AssetsJumlah Total

Payable to Clearing and GuaranteeUtang Lembaga Kliring dan Penjaminan Guarantee InstitutionUtang Nasabah Payable to CustomersUtang Perusahaan Efek Lain Payables to Other Security CompaniesUtang Bank Bank LoanBiaya Masih Harus Dibayar Accrued Expenses

Jumlah Total

Payable to Clearing and GuaranteeUtang Lembaga Kliring dan Penjaminan InstitutionUtang Nasabah Payable to CustomersUtang Perusahaan Efek Lain Payables to Other Security CompaniesBiaya Masih Harus Dibayar Accrued ExpensesUtang Lain-lain Other Payables

Jumlah Total

-

Profit or Loss

- -

Fair Value Through

-

-

Fair Value Through

Nilai Wajar Melalui

-

Laporan Laba Rugi/

-

-

Loans and

Pinjaman YangDiberikan dan

Piutang/

26.786.673.500

62.320.336.671

-

Receivables

72.349.768.988

For Sale

-

Biaya Perolehan

36.541.937.000

yang Diamortisasi/

34.292.802.028

26.786.673.500

4.508.978.297

378.179.997.591

4.508.978.297

-

-

-

-

-

-

Amortized Cost

54.213.550.720

5.102.234.943

-

yang Diamortisasi/

-

Jumlah/

310.206.252

Jumlah/

5.102.234.943

656.879.552.895

Total

124.066.967.575 217.698.110.255

5.119.267.964 5.119.267.964

124.066.967.575

-

378.179.997.591

-

- -

131.043.867.535 -

Amortized Cost

Laporan Laba Rugi/ Biaya Perolehan

Profit or Loss

217.698.110.255

-

-

Pada

ThroughProfit or Loss

Fair Value

-

-

- -

Nilai Wajar Melalui

- -

Laporan

Wajar

Total

Melalui

Laba Rugi/

7.364.485.166

-

72.349.768.988

62.320.336.671

28.589.009.100

125.988.581.738

7.364.485.166

279.698.146.411

28.589.009.100

67.019.109.379 67.019.109.379

279.698.146.411

Jumlah/

126.123.581.738

135.000.000

54.213.550.720

36.541.937.000 34.292.802.028

-

Total

131.043.867.535

135.000.000

530.755.971.157

13.104.909.190

310.206.252 -

13.104.909.190

125.988.581.738

Untuk

AvailableDijual/

Tersedia

-

Pada tanggal - tanggal 31 Desember 2018 dan 2017, nilai wajar asetkeuangan tidak berbeda material dengan nilai tercatatnya.

Biaya dan pajak dibayar di muka tidak diklasifikasi sebagai aset keuanganberdasarkan PSAK 55.

Klasifikasi liabilitas keuangan pada tanggal 31 Desember 2018 adalah sebagaiberikut:

As of December 31, 2018 and 2017, the fair value of financial assets are notmaterially different from their carrying amounts.

Prepaid expenses and prepaid tax are not classified as financial assets underPSAK 55.

Classification of financial liabilities as of December 31, 2018 are as follows:

Pada tanggal - tanggal 31 Desember 2018 dan 2017, nilai wajar liabilitaskeuangan tidak material berbeda dengan nilai tercatatnya.

Utang pajak dan liabilitas diestimasi tidak diklasifikasi sebagai liabilitaskeuangan berdasarkan PSAK 55.

As of December 31, 2018 and 2017, the fair value of financial liabilities are notmaterially different from their carrying amounts.

Taxes payable and provisions are not classified as financial liabilities underPSAK 55.

Klasifikasi aset keuangan pada tanggal 31 Desember 2017 adalah sebagaiberikut:

Classification of financial assets as of December 31, 2017 are as follows:

Klasifikasi liabilitas keuangan pada tanggal 31 Desember 2017 adalah sebagaiberikut:

Classification of financial liabilities as of December 31, 2017 are as follows:

23

Page 29: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

6. Kebijakan dan Tujuan Manajemen Risiko Keuangan 6. Financial Risk Management Policies and Objectives

b. Risiko Harga Pasar b. Market Price Risk

c. Risiko Suku Bunga c. Interest Rate Risk

Perusahaan mengelola modal ditujukan untuk memastikan kemampuan entitasmelanjutkan usaha secara berkelanjutan dan memaksimumkan imbal hasilkepada pemegang saham melalui optimalisasi saldo utang dan ekuitas. Untukmemelihara atau mencapai struktur modal yang optimal, Perusahaan dapatmenyesuaikan jumlah pembayaran dividen, pengurangan modal, penerbitansaham baru atau membeli kembali saham beredar, mendapatkan pinjamanbaru atau menjual aset untuk mengurangi pinjaman aman.

Perusahaan juga diwajibkan untuk memelihara persyaratan minimum modalkerja bersih seperti yang disebutkan dalam peraturan BAPEPAM-LKNo.V.D.5, yang antara lain, menentukan Modal Kerja Bersih Disesuaikanuntuk Entitas efek yang beroperasi sebagai perantara perdagangan efek danpenjamin emisi sebesar Rp 25 miliar. Untuk mengatasi risiko ini, Perusahaanterus mengevaluasi tingkat kebutuhan modal kerja berdasarkan peraturan danmemantau perkembangan peraturan tentang modal kerja bersih yangdisyaratkan dan mempersiapkan peningkatan batas minimum yang diperlukansesuai peraturan yang mungkin terjadi dari waktu ke waktu di masa datang.

Perusahaan telah memenuhi persyaratan Modal Kerja Bersih Disesuaikanpada tanggal 28 Desember 2018 dan 29 Desember 2017.

Perusahaan juga diwajibkan untuk mempunyai modal disetor di atasketentuan yang ditetapkan oleh Keputusan Menteri KeuanganNo.153/PMK.010/2010 tentang kepemilikan saham dan modal disetorPerusahaan efek.

Pada tanggal tanggal 31 Desember 2018 dan 31 Desember 2017, Perusahaantelah memenuhi persyaratan tersebut.

The company manages its capital to ensure that it will be able to continue asgoing concern while maximising the return to stakeholders through theoptimisation of the debt and equity balance. In order to maintain or achieve anoptimal capital structure, the company may adjust the amount of dividendpayment, return capital to shareholders, issue new shares or buy back issuedshares, obtain new borrowings or sell assets to reduce borrowings.

The company is also required to maintain minimum net working capitalrequirements as imposed by BAPEPAM-LK regulation No.V.D.5, among others,determine the Adjusted Net Working Capital for securities Entities that operate asbrokerage dealer and underwriter amounting to Rp 25 billion. To address therisk, the company continuously evaluates the levels of regulatory capitalrequirements and monitors regulatory developments regarding net workingcapital requirements and prepare for increases in the required minimum levels ofregulatory capital that may occur from time to time in the future.

The company has complied with the requirement of the Adjusted Net WorkingCapital as of December 28, 2018 and December 29, 2017.

The company is also required to have paid-up capital with the minimumrequirement by the Ministry of Finance decision letter No. 153/PMK.010/2010concerning to shares ownership and paid up capital of securities company .

As of December 31, 2018 and December 31, 2017, the company complied withsuch requirements.

Perusahaan telah mendokumentasikan kebijakan manajemen risiko keuangannya.Kebijakan yang ditetapkan merupakan strategi bisnis secara menyeluruh danfilosofi manajemen risiko. Keseluruhan strategi manajemen risiko perusahaanditujukan untuk meminimalkan pengaruh ketidakpastian yang dihadapi dalampasar terhadap kinerja keuangan Perusahaan.

Perusahaan beroperasi di dalam negeri dan menghadapi berbagai risiko keuangantermasuk manajemen modal, harga pasar, suku bunga, kredit, dan likuiditas.

The company has documented its financial risk management policies. These policiesset out the company's overall business strategies and its risk managementphilosophy. The company 's overall risk management strategy seeks to minimiseadverse effects from the unpredictability of financial markets on the company'sfinancial performance.

The company operates locally and is exposed to a variety of financial risksincluding capital management, market price, interest rate, credit, and liquidity.

Eksposur Perusahaan terhadap risiko harga pasar terutama muncul daricounterparty yang gagal memenuhi kewajibannya atau melalui kesalahanperdagangan dan kesalahan lainnya. Dalam transaksi perdagangan di bursa,Perusahaan bertindak sebagai prinsipal dan kemudian menovasi kontraktersebut ke nasabah. Kegagalan nasabah menerima perdagangan akanmenyebabkan perusahaan terkena risiko harga pasar.

Perusahaan tidak memiliki eksposur risiko konsentrasi yang signifikan untuksetiap investasi.

The companys exposure to market price risk primarily arises from counterpartieswho fail to fulfill their obligations or through trade mismatches and other errorsin exchange traded transactions, the company executes the trade as principal andthen novates the contract to its client. A failure by the client to accept the tradewould result in the exposure of the company to market price risk.

The company does not have any significant concentration of risk exposure to anysingle counterparty.

Risiko suku bunga arus kas adalah risiko arus kas di masa datang atasinstrumen keuangan akan berfluktuasi karena perubahan suku bunga pasar.Nilai wajar risiko suku bunga adalah risiko nilai wajar instrumen keuanganakan berfluktuasi karena perubahan suku bunga pasar. Perusahaandihadapkan pada berbagai risiko terkait dengan fluktuasi suku bunga pasar.

Aset dan liabilitas keuangan yang berpotensi terpengaruh risiko suku bungaterutama terdiri dari deposito berjangka dan piutang, perdagangan utangjatuh tempo dan pinjaman dari lembaga keuangan. perusahaan memonitorperubahan suku bunga pasar untuk memastikan suku bunga Perusahaansesuai dengan pasar.

Cash flows interest rate risk is the risk that the future cash flows of a financialinstrument will fluctuate because of changes in market interest rates. Fair valueinterest rate risk is the risk that the fair value of a financial instrument willfluctuate due to changes in market interest rates. The company is exposed tovarious risks associated with fluctuations in market interest rates.

The financial assets and liabilities that potentially subject the companyctointerest rate risk consist mainly of time deposits and receivables, overdue tradedebts and borrowings from financial institutions. Changes in market interest ratesare closely monitored to ensure that the company's interest rates are in line withthe market.

24

Page 30: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

6. Kebijakan dan Tujuan Manajemen Risiko Keuangan - lanjutan 6. Financial Risk Management Policies and Objectives - continued

d. Risiko Kredit d. Credit Risk

e. Risiko Likuiditas e. Liquidity Risk

Kas dan Setara Kas Cash and Cash EquivalentsDeposito Yang

DibatasiPenggunaannya Restricted Time Deposits

Portofolio Efek Marketable SecuritiesPiutang Lembaga Kliring Receivables from Clearing

dan Penjaminan and Guarantee InstitutionReceivables

Piutang Nasabah from CustomersPiutang Perusahaan Receivables from Other

Efek Lain Security CompaniesPiutang Jasa Receivables from

Manajemen Management feePiutang Lain-lain Other ReceivablesPenyertaan Saham Investment in SharesAset Lain-lain Other AssetsJumlah Total

Payable to Clearing andUtang Lembaga Kliring dan Penjaminan Guarantee InstitutionUtang Nasabah Payable to CustomersUtang Perusahaan Efek Lain Payables to Other Security CompaniesUtang Bank Bank LoanBiaya Masih Harus Dibayar Accrued ExpensesJumlah Total

4.562.965.746 -

To One Year

445.206.252 310.206.252

382.574.502.701

135.000.000

Tiga Bulan/

382.129.296.449

Tiga Bulan

Tiga Bulan/

10.398.968.506

5.102.234.943

34.388.925.361

34.292.802.028

Three Months

54.213.550.720 -

-

34.292.802.028 - 54.213.550.720

40.664.543.024

Less ThanThree Months

60.537.292.363 112.276.792.978

-

-

135.000.000

Tiga Bulan

-

Lebih Dari

36.541.937.000

131.043.867.535

-

60.537.292.363

To One Year

Satu Tahun/

5.102.234.943 131.043.867.535

3.086.165.080 -

310.206.252

-

-

36.541.937.000

- -

Satu Tahun/Sampai Dengan

-

- 3.086.165.080 4.562.965.746

-

Sampai Dengan

-

-

Total

-

Jumlah/

34.388.925.361

40.664.543.024

-

112.276.792.978

Less Than

10.398.968.506 -

Kurang Dari

Jumlah/ Satu Tahun/

Three Months More ThanTotalOne Year

-

Three Months

- -

Kurang Dari

116.213.643.391

-

-

-

-

116.213.643.391

Risiko kredit timbul dari risiko kegagalan dari counterparty atas liabilitaskontraktual yang mengakibatkan kerugian keuangan kepada perusahaan.Perusahaan tidak memiliki risiko konsentrasi kredit yang signifikan.Perusahaan memiliki kebijakan untuk memastikan bahwa perdagangan hanyadengan nasabah yang mempunyai catatan kredit yang baik dan menetapkanbatas kredit dan tingkat jaminan untuk klien.

Eksposur risiko kredit perusahaan berkaitan dengan kegiatan broker sahamterasosiasi pada posisi kontraktual nasabah yang muncul pada saatperdagangan. Dengan demikian, Perusahaan memerlukan jaminan untukmengurangi risiko tersebut. Jenis instrumen diterima Perusahaan atasjaminan tersebut dapat berupa kas dan efek yang tercatat di bursa.

Credit risk arises from the risk that counterparty will default on its contractualobligations resulting in financial loss to the company. The company has nosignificant concentration of credit risk. The Company has policies in place toensure that it trades only with clients with appropriate credit history and setstrading limits and collateral levels for clients.

The company's exposure to credit risk relating to its stock brokerage activities isassociated with its clients' contractual positions that arise on trading. As such,the company requires its stock broking clients to post collaterals to mitigate suchrisks. The types of acceptable instruments that the company may accept fromclients are cash and listed securities.

Manajemen telah membentuk kerangka kerja manajemen risiko likuiditasuntuk pengelolaan dana jangka pendek, menengah dan jangka panjang danpersyaratan manajemen likuiditas. Perusahaan mengelola risiko likuiditasdengan mempertahankan cadangan yang memadai, fasilitas perbankan danfasilitas pinjaman, dengan terus memantau rencana dan realisasi arus kasdengan cara pencocokkan profil jatuh tempo aset keuangan dan liabilitaskeuangan.

The management has established an appropriate liquidity risk managementframework for the management of the company's short, medium and long-termfunding and liquidity management requirements. The company manages liquidityrisk by maintaining adequate reserves, banking facilities and reserve borrowingfacilities, by continuously monitoring forecast and actual cash flows, by matchingthe maturity profiles of financial assets and liabilities.

Pada tanggal 31 Desember 2018 analisis aset dan liabilitas keuanganPerusahaan berdasarkan jatuh tempo dari tanggal laporan posisi keuangansampai dengan tanggal jatuh tempo diungkapkan dalam tabel adalah arus kaskontraktual yang tidak didiskontokan sebagai berikut:

On December 31, 2018 analysis of the company's financial assets and liabilitiesbased on maturity groupings from the statements of financial position date to thecontractual maturity date disclosed in the table are the contractual undiscountedcash flows as follows:

25

Page 31: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

6. Kebijakan dan Tujuan Manajemen Risiko Keuangan - lanjutan 6. Financial Risk Management Policies and Objectives - continued

e. Risiko Likuiditas - lanjutan e. Liquidity Risk - continued

Kas dan Setara Kas Cash and Cash EquivalentsDeposito Yang

DibatasiPenggunaannya Restricted Time Deposits

Portofolio Efek Marketable SecuritiesPiutang Lembaga Kliring Receivables from Clearing

dan Penjaminan and Guarantee InstitutionReceivables

Piutang Nasabah from CustomersPiutang Perusahaan Receivables from Other

Efek Lain Security CompaniesPiutang Jasa Receivables from

Manajemen Management feePiutang Lain-lain Other ReceivablesPenyertaan Saham Investment in SharesAset Lain-lain Other AssetsJumlah Total

Payable to Clearing andUtang Lembaga Kliring dan Penjaminan Guarantee InstitutionUtang Nasabah Payable to CustomersUtang Perusahaan Efek Lain Payables to Other Security CompaniesBiaya Masih Harus Dibayar Accrued ExpensesUtang Lain-lain Other PayablesJumlah Total

7. Penjualan Kepemilikan Saham Pada Entitas Anak 7. Divestment of Subsidiary

- -

656.434.346.643 -

-

Tiga Bulan/ Satu Tahun/

- - 310.206.252 -

445.206.252

Tiga BulanSampai Dengan

- 124.066.967.575

4.508.978.297

Three MonthsLess Than

To One Year

7.364.485.166

-

-

- -

125.988.581.738

279.698.146.411

67.019.109.379

- 28.589.009.100

Sampai Dengan

-

72.349.768.988

Three Months To One Year

13.104.909.190

67.019.109.379

7.364.485.166

62.320.336.671

-

28.589.009.100

One YearLess Than

Satu Tahun/Satu Tahun/Three Months

Kurang Dari

-

656.879.552.895

Total

4.508.978.297 5.119.267.964

378.179.997.591 -

Jumlah/

26.786.673.500

Three Months

125.988.581.738

-

-

Jumlah/

Lebih Dari

72.349.768.988

More Than

-

Total

62.320.336.671 -

135.000.000

-

- -

217.698.110.255 217.698.110.255

310.206.252

13.104.909.190 135.000.000

279.698.146.411

Tiga Bulan/

Tiga Bulan

26.786.673.500

5.119.267.964

124.066.967.575

Kurang Dari

378.179.997.591

- -

Pada tanggal 31 Desember 2017 analisis aset dan liabilitas keuanganPerusahaan berdasarkan jatuh tempo dari tanggal laporan posisi keuangansampai dengan tanggal jatuh tempo diungkapkan dalam tabel adalah arus kaskontraktual yang tidak didiskontokan sebagai berikut:

On December 31, 2017 analysis of the company's financial assets and liabilitiesbased on maturity groupings from the statements of financial position date to thecontractual maturity date disclosed in the table are the contractual undiscountedcash flows as follows:

Berdasarkan Akte Jual Beli tanggal 1 Oktober 2018 sebagaimana tercantumdalam akta No. 04 tanggal 1 Oktober 2018 yang dibuat dihadapan LeolinJayayanti, SH, M.Kn, notaris di Jakarta, para pemegang saham menyetujuipenjualan kepemilikan saham PT Sucor Sekuritas pada PT Sucorinvest AssetManagement sebesar 99,8% atau 24.950 saham kepada PT Sucor Investama.Sehubungan dengan transaksi tersebut, efektif tanggal 2 Oktober 2018 laporankeuangan PT Sucorinvest Asset Management diungkapkan sebagai operasidalam penghentian dalam tahun berjalan. Laporan keuangan komparatif telahdisajikan kembali untuk menyajikan secara terpisah operasi dilanjutkan danoperasi dalam penghentian, sesuai dengan PSAK No.58 "Aset Tidak Lancaryang Dimiliki untuk Dijual dan Operasi yang Dihentikan". (lihat Catatan 42)

Based on the Buy and Sell Deed dated October 1, 2018 as stated on notarial deedNo. 04 dated October 1, 2018 of Leolin Jayayanti, SH, M.Kn,, notary in Jakarta, theshareholders approved sale of PT Sucor Sekuritas share ownership in PTSucorinvest Asset Management amounted 99,8% or 24,950 shares to PT SucorInvestama. Accordingly, financial statements of PT Sucorinvest Asset Managementeffectively October 2, 2018 is considered to be a discontinuing operation in thecurrent year. Comparative financial statements have been restated the continuedoperations and discontinued operations in accordance with PSAK No.58 "Non-current Assets Held for Sale and Discontinued Operation". (See Note 42)

26

Page 32: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

8. Kas dan Setara Kas 8. Cash and Cash Equivalents

Kas Cash

Bank : Bank :Rupiah Rupiah

PT Bank CIMB Niaga Tbk PT Bank CIMB Niaga TbkPT Bank Mandiri (Persero) Tbk PT Bank Mandiri (Persero) TbkPT Bank Rakyat Indonesia Tbk PT Bank Rakyat Indonesia TbkPT Bank Sinarmas Tbk PT Bank Sinarmas TbkPT Bank Permata Syariah Tbk PT Bank Permata Syariah TbkPT Bank Central Asia Tbk PT Bank Central Asia TbkPT Bank ICBC Indonesia PT Bank ICBC IndonesiaPT Bank Mandiri Syariah Tbk PT Bank Mandiri Syariah TbkPT Bank Windu Kentjana International Tbk PT Bank Windu Kentjana International TbkPT Bank JTrust PT Bank JTrustPT Bank Danamon Indonesia Tbk PT Bank Danamon Indonesia TbkPT Bank Pan Indonesia Tbk PT Bank Pan Indonesia Tbk

Dolar Amerika Serikat United States DollarPT Bank Mandiri (Persero) Tbk PT Bank Mandiri (Persero) Tbk

Deposito Berjangka : Time Deposits :PT Bank Mandiri (Persero) Tbk PT Bank Mandiri (Persero) Tbk

Jumlah Total

9. Deposito Berjangka Yang Dibatasi Penggunaannya 9. Restricted Time Deposits

Akun ini terdiri dari : This account consists of :PT Bank CIMB Niaga Tbk*) PT Bank CIMB Niaga Tbk*)PT Bank Mandiri (Persero) Tbk**) PT Bank Mandiri (Persero) Tbk**)Jumlah Total

*) *)

**) **)

10. Portofolio Efek 10. Marketable Securities

Tersedia Untuk Dijual Available for SaleReksa Dana Sucorinvest Maxi Fund Reksa Dana Sucorinvest Maxi FundReksa Dana Sucorinvest Flexi Fund Reksa Dana Sucorinvest Flexi FundReksa Dana Sucorinvest Equity Fund Reksa Dana Sucorinvest Equity FundReksa Dana Sucorinvest Money Market Fund Reksa Dana Sucorinvest Money Market FundReksa Dana Sucorinvest Sharia Equity Fund Reksa Dana Sucorinvest Sharia Equity FundReksa Dana Balance Fund Sucorinvest Anak Pintar Reksa Dana Balance Fund Sucorinvest Anak PintarReksa Dana Terproteksi Sucorinvest Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest

Proteksi 23 Proteksi 23Penyisihan Kenaikan (Penurunan) Reksa Dana Allowance, Increase (Decrease) unrealized loss

yang belum direalisasi sebesar Rp 70.564.127,- amounting to Rp 70,564,127,-dan Rp 6.553.561.560,- and Rp 6,553,561,560,-per 31 Desember 2018 dan 2017 as of December 31, 2018 and 2017

Jumlah Total

65.776.961.459

10.061.051 53.000.000

384.502.386

3.028.111

509.503.056

235.009.028

58.483.936

1.112.935.347

49.506.946

2017

3.655.061.191

504.953.845

62.320.336.671

474.358.351

55.694.126.565 31.829.994.073

143.665.251.911

38.464.461.100

2018

6.519.376.852

67.000.000.000

-

58.523.009

1.678.446.148

2017

474.326.752

2.433.902.285

2017

43.506.946

295.380.614

73.343.683

57.500.000.000

221.688.924

72.349.768.988

82.769.365

726.260.997

18.601.759

4.820.336.671

112.276.792.978

-

- -

3.024.717.000

4.477.515.130

-

-

60.537.292.363

10.500.000.000 50.037.292.363

2018

2018

46.499.831.519

276.347.019

294.106.997 15.229.109

5.000.000.000

10.398.968.506

88.055.755

572.906.075

Tingkat bunga deposito berjangka per tahun berkisar 6%-6,90% masing-masinguntuk tahun yang berakhir pada tanggal - tanggal 31 Desember 2018 dan 2017.

Interest rates per annum on time deposits range at 6%-6,90% for the years endedDecember 31, 2018 and 2017, respectively.

Akun ini merupakan deposito berjangka PT Bank Mandiri (Persero) Tbksebesar Rp 5.036.761.117,- dan Rp 4.820.336.671,- masing-masing untuktahun yang berakhir pada tanggal - tanggal 31 Desember 2018 dan 2017yang digunakan sebagai jaminan penyelesaian transaksi harian kepada PTKliring Penjaminan Efek Indonesia ("KPEI") sehubungan denganperdagangan efek melalui KPEI dan digunakan sebagai jaminan untukmemperoleh fasilitas pinjaman.

This account represents time deposits on PT Bank Mandiri (Persero) Tbk for theyears ended December 31, 2018 and 2017 amounted to Rp 5.036.761.117,- andRp 4,820,336,671,-which is used as collateral for settlement of daily transactionsto PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia ("KPEI") in relation to securitiestrading through KPEI and used as the collateral for a loan facility.

Akun ini merupakan deposito berjangka pada PT Bank CIMB Niaga Tbksebesar Rp 57.500.000.000,- dengan tingkat bunga sebesar 6%-6,90% pertahun pada tanggal - tanggal 31 Desember 2018 dan 2017 yang digunakansebagai jaminan untuk memperoleh fasilitas pinjaman.

This account represents time deposits on PT Bank CIMB Niaga Tbk amounting toRp 57,500,000,000,- with interest rate at 6% -6.90% per annum which is used asthe collateral for a loan facility as of December 31, 2018 and 2017.

27

Page 33: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

11. Piutang Lembaga Kliring dan Penjaminan 11. Receivable from Clearing Fund and Guarantee Institution

12. Piutang Nasabah 12. Receivables from Customers

Piutang berdasarkan jenis nasabah : Receivables classified by type of customer :Perorangan IndividualKelembagaan Institution

13. Piutang Perusahaan Efek Lain 13. Receivables from Other Security Companies

14. Piutang Kegiatan Manajer Investasi 14. Receivables From Investment Management

Akun ini merupakan imbalan jasa pengelolaan Reksa Dana dari : This account represents multual fund management fees of :Pihak-Pihak Berelasi Related Parties

Reksa Dana Sucorinvest Equity Fund Reksa Dana Sucorinvest Equity FundReksa Dana Sucorinvest Flexi Fund Reksa Dana Sucorinvest Flexi FundReksa Dana Sucorinvest Maxi Fund Reksa Dana Sucorinvest Maxi FundReksa Dana Sucorinvest Money Market Fund Reksa Dana Sucorinvest Money Market FundReksa Dana Sucorinvest Saham Dinamis Reksa Dana Sucorinvest Saham DinamisReksa Dana Sucorinvest Bond Fund Reksa Dana Sucorinvest Bond FundReksa Dana Sharia Equity Fund Reksa Dana Sharia Equity FundReksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 14 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 14Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 19 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 19Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 8 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 8Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 4 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 4Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 13 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 13Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 23 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 23Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 24 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 24Reksa Dana Sucorinvest EquityPrima Fund Reksa Dana Sucorinvest EquityPrima FundReksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 25 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 25Reksa Dana Penyertaan Reksa Dana Penyertaan

Terbatas Sucorinvest Pendapatan Tetap 1 Terbatas Sucorinvest Pendapatan Tetap 1Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 10 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 10Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 20 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 20Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 5 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 5Reksa Dana Sucorinvest Syariah Saham Dinamis Reksa Dana Sucorinvest Syariah Saham DinamisReksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 22 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 22Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 16 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 16Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi USD 1 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi USD 1Reksa Dana Sucorinvest Obligasi Optima Reksa Dana Sucorinvest Obligasi OptimaReksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 12 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 12Reksa Dana Sucorinvest Anak Pintar Reksa Dana Sucorinvest Anak PintarReksa Dana Sucorinvest Premium Fund Reksa Dana Sucorinvest Premium FundReksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 9 Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Proteksi 9Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest Reksa Dana Terproteksi Sucorinvest

Abadi Proteksi 1 Abadi Proteksi 1Jasa Penjualan dan Pembelian Kembali Subcription and Redemption Fee

Pihak Ketiga Third PartiesKontrak Pengelolaan Dana Fund Management Contract

Jumlah Total

67.019.109.379

2017

304.924.168

-

430.716.346

40.664.543.024

-

2018

- 40.664.543.024

-

415.320.260 -

1.894.221.988

-

- 116.117.562 -

67.019.109.379

- 294.989.055

560.735.836

2018 2017

-

82.590.556 - 80.814.762 - 46.064.146 - 43.809.620 - 36.039.615 - 33.562.918 - 27.694.452 - 23.428.351 - 21.779.646

- 19.247.259 - 16.990.814 - 15.669.557 - 15.764.614 - - - 13.365.100 - 13.637.813 - 12.938.876 - 12.603.860 - 10.335.079 - 10.647.247 - 9.321.702 - 9.151.704

- 4.012.980

- 41.606.321

- 20.153.900

- 4.638.256.108

Akun ini merupakan tagihan Perusahaan kepada pihak PT Kliring PenjaminanEfek Indonesia, akibat dari perhitungan penyelesaian transaksi jual efek yangdilakukan Perusahaan.

Akun ini merupakan piutang yang timbul dari transaksi perusahaan sebagaiperantara perdagangan efek.

This account represents receivables arising from the company's transactions as asecurities broker.

This account represents receivables from PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia,arising from settlement of securities sale transactions done by the Company.

Akun ini merupakan piutang dari perusahaan efek lain sehubungan dengantransaksi perdagangan efek.

Perusahaan tidak membentuk cadangan kerugian penurunan nilai karena pihakmanajemen berkeyakinan bahwa piutang Perusahaan efek dapat tertagih.

This account represents receivables from other brokers in connection with securitiestransactions.

The company did not provide an allowance for impairment losses, as managementbelieves that the receivable from brokers are fully collectible.

Perusahaan tidak membentuk cadangan kerugian penurunan nilai karena pihakmanajemen berkeyakinan bahwa piutang nasabah dapat tertagih.

The company did not provide an allowance for impairment losses, as managementbelieves that the receivable from customers are fully collectible.

28

Page 34: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

15. Piutang Jasa Manajemen 15. Receivables from Management Fee

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Jasa Manajemen Management FeesJumlah Total

16. Biaya Dibayar Di Muka 16. Prepaid Expenses

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Sewa Gedung Building RentJasa Informasi Information FeesBloomberg BloombergAsuransi InsuranceIklan AdvertisingLain-lain OthersJumlah Total

17. Uang Muka 17. Advances

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Renovasi Gedung Building RenovationAlat Tulis Kantor Office StationeryTransport TransportLain-lain OthersJumlah Total

18. Piutang Lain-lain 18. Other Receivables

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Pihak-Pihak Berelasi Related PartiesPemegang Saham StockholderPihak Ketiga Third PartiesBunga Deposito Time Deposit InterestLain-lain OthersJumlah Total

19. Penyertaan Saham 19. Investments in Shares

2018

5.271.682

-

2018

3.086.165.080

2017

5.898.963.373

416.606.667

1.035.146.164 1.536.349.403

171.105.845 98.596.981

2017

119.682.845

266.604.527 1.009.775.425

2.022.226.267

601.192.599

7.364.485.166

138.880.000

616.180.346

4.981.098.650

236.503.429

-

-

141.650.000

2018

2017

7.364.485.166

3.103.939.521

307.252.298 219.172.874 851.869.570

393.209.194

2018 2017

3.086.165.080

141.606.290

4.562.965.746 13.104.909.190 4.562.965.746 12.856.538.756

-

248.370.434

Akun ini merupakan penyertaan 1 saham pada PT Bursa Efek Indonesia yangmerupakan persyaratan sebagai anggota bursa dan dicatat sebesar hargaperolehan.

This account represents an investment of 1 share at PT Bursa Efek Indonesia (IDX),which is a requirement as a member of the stock exchange and stated at cost.

29

Page 35: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

20. Aset Tetap 20. Fixed Assets

Nilai Perolehan : Cost :Kepemilikan Langsung Direct OwnershipSistem Komputer Computer SystemRenovasi Kantor Office RenovationPeralatan dan Office Equipment Perabot Kantor and Furniture Kendaraan VehicleJumlah Total

Aset Dalam Penyelesaian Asset in Progress

Aset Sewa Pembiayaan Finance Lease AssetsKendaraan VehicleJumlah Total

Akumulasi Penyusutan : Accumulated Depreciation :Kepemilikan Langsung Direct OwnershipSistem Komputer Computer SystemRenovasi Kantor Office RenovationPeralatan dan Office Equipment Perabot Kantor and Furniture Kendaraan VehicleJumlah Total

Aset Sewa Pembiayaan Finance Lease AssetsKendaraan VehicleJumlah Total

Nilai Buku Net Book Value

Nilai Perolehan : Cost :Kepemilikan Langsung Direct OwnershipSistem Komputer Computer SystemRenovasi Kantor Office RenovationPeralatan dan Office Equipment Perabot Kantor and Furniture Kendaraan VehicleJumlah Total

Aset Dalam Penyelesaian Asset in Progress

Aset Sewa Pembiayaan Finance Lease AssetsKendaraan VehicleJumlah Total

Akumulasi Penyusutan : Accumulated Depreciation :Kepemilikan Langsung Direct OwnershipSistem Komputer Computer SystemRenovasi Kantor Office RenovationPeralatan dan Office Equipment Perabot Kantor and Furniture Kendaraan VehicleJumlah Total

Aset Sewa Pembiayaan Finance Lease AssetsKendaraan VehicleJumlah Total

Nilai Buku Net Book Value

30.937.810.462 122.010.417 -

15.043.196.698 12.887.113.505

122.010.417 25.026.881.915 5.392.144.709 562.872.917

30.937.810.462 1.816.376.104 92.801.899

12.887.113.505 6.392.507.352

- 29.856.153.707 4.155.013.599 3.073.356.844 -

5.484.515.421

10.394.019.030 1.917.673.959

122.010.417 -

868.431.131 29.734.143.290 4.155.013.599 2.951.346.427 -

12.810.170.921

42.743.267.213 1.565.337.475

1.040.746.872 -

11.774.692.989

5.302.860.863 448.894.203 267.239.645 -

12.220.887.293 1.695.643.538 1.106.359.910 -

-

35.000.000 -

37.330.317.815 1.376.750.000 - 1.376.750.000 -

-

6.978.286.873

3.286.471.251 785.271.875 2.607.435.438

- 35.000.000

41.331.517.213 1.565.337.475 5.566.536.873 37.330.317.815 1.464.307.688

14.081.502.710

6.116.823.927 1.465.600 262.960.346 5.855.329.181

14.618.502.710 778.600.000 1.315.600.000 -

Ending Balance

17.309.719.325 - 1.380.541.089 - 15.929.178.236

Beginning Balance Additions Deductions

- 29.856.153.707 64.479.168 57.531.249 -

- 29.734.143.290 2.097.174.037 261.074.984 541.872.917 - 1.816.376.104

24.962.402.747 5.334.613.460 562.872.917

10.394.019.030

4.800.538.670 523.322.193 21.000.000 - 5.302.860.863

7.989.291.809 2.404.727.221

42.743.267.213

10.075.398.231 2.145.489.062 - - 12.220.887.293

40.070.078.613 3.400.488.600

4.417.271.251

727.300.000 -

35.000.000

154.750.000 1.222.000.000 - - 1.376.750.000

152.195.000

39.763.133.613 1.944.043.600 727.300.000 351.640.000 3.286.471.251

- (351.640.000)

41.331.517.213

6.116.823.927 5.636.513.975 76.809.953 21.000.000 424.500.000

14.618.502.710 - - - 15.090.845.678 1.867.233.647 - 351.640.000

Beginning Balance Additions Deductions Adjustment

706.300.000 (424.500.000)

234.445.000

2018Saldo Awal/ Saldo Akhir/

-

Penambahan/Adjustment

-

537.000.000 -

Pengurangan/ Penyesuaian/

- -

- -

-

Ending Balance

17.309.719.325 14.618.502.710

Penyesuaian/ Saldo Akhir/2017

Saldo Awal/ Penambahan/

-

Pengurangan/

30

Page 36: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

20. Aset Tetap - lanjutan 20. Fixed Assets - continued

21. Aset Lain - lain 21. Other Assets

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Jaminan Gedung Building DepositsJaminan Telepon Telephone DepositsJaminan Jasa Informasi Pasar Real Time Information DepositsLain-lain OthersJumlah Total

22. Utang Lembaga Kliring dan Penjaminan 22. Payable to Clearing And Guarantee Institution

23. Utang Nasabah 23. Payable to Customers

Utang berdasarkan jenis nasabah : Payables classified by type of customer :Perorangan IndividualKelembagaan Institution

24. Utang Perusahaan Efek Lain 24. Payable to Other Security Companies

25. Biaya Yang Masih Harus Dibayar 25. Accrued Expenses

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Beban Transaksi Bursa Securities Transaction ExpensesKomisi ComissionersJamsostek JamsostekPemeliharaan MaintenanceIklan AdvertisingSewa RentLain-lain OthersJumlah Total

247.528.000

18.810.360

2017

2017

23.538.252

2018

29.000.000 23.538.252

986.859.043

5.119.267.964

310.206.252 10.140.000

24.000.000

1.991.181.732

177.434.662

-

1.963.724.861 5.102.234.943

1.837.644.075

- -

2018

29.000.000

2018

85.690.846

1.037.740.499

310.206.252

247.528.000

124.066.967.575

124.066.967.575

2017

34.292.802.028

34.292.802.028 -

71.425.138

10.140.000

1.837.970.075

189.021.616

Akun ini merupakan utang kepada PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia yangtimbul akibat dari perhitungan penyelesaian transaksi beli efek yang dilakukanperusahaan.

This account represents payables to PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia relatedto settlement of securities buy transactions done by the company.

Beban penyusutan sebesar Rp. 4.155.013.599,- dan Rp. 5.392.144.709,- masingmasing untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2018 dan2017.

Depreciations charge to operations for the years ended December 31, 2018 and2017 amounted to Rp. 4,155,013,599,- and Rp. 5.392.144.709,- respectively.

Akun ini merupakan utang kepada nasabah yang timbul dari transaksi jual efek. This account represents payable to customers as a result of securities saletransactions.

Aset tetap telah diasuransikan terhadap risiko kebakaran, kecelakaan dan risikolainnya dengan nilai pertanggungan sebesar Rp. 1.330.325.000,- masing-masinguntuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2018 dan 2017.

Fixed assets are covered by insurance against losses from fire, accident and otherrisks with total coverage for the years ended December 31, 2018 and 2017 amountedto Rp. 1,330,325,000,- .

Manajemen berpendapat bahwa nilai tercatat dari seluruh aset tetap dapatdipulihkan, sehingga tidak diperlukan adanya penurunan nilai atas aset tersebut.

In management’s opinion, the carrying values of all fixed assets are fullyrecoverable, and hence, no writedown for impairment in asset value is necessary.

Akun ini merupakan utang kepada perusahaan efek lain sehubungan dengantransaksi perdagangan efek.

This account represents payable to other brokers in connection with securitiestransactions.

31

Page 37: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

26 Utang Pajak 26. Tax Payables

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Pajak Penghasilan Pasal 4 ayat 2 Income Tax Article 4 (2)Pajak Penghasilan Pasal 21 Income Tax Article 21Pajak Penghasilan Pasal 23 Income Tax Article 23Pajak Penghasilan Pasal 25 Income Tax Article 25Pajak Penghasilan Pasal 26 Income Tax Article 26Pajak Penghasilan Pasal 29 Income Tax Article 29Pajak Pertambahan Nilai Value Added TaxJumlah Total

27. Utang Pembiayaan Konsumen 27. Consumer Financing Payables

PT BCA Finance PT BCA FinanceJumlah Total

28. Utang Bank 28. Bank Loan

Akun ini terdiri dari : This account consists of :PT Bank Pan Indonesia Tbk PT Bank Pan Indonesia Tbk

Jumlah Total

655.583.574 193.191.333

2018

2017

3.710.069.198 -

2018

243.116.396

15.000.000 85.868 9.328.086

2017

406.681.028 48.236.234

248.075.320

896.133.332 896.133.332

703.974.996

763.469

190.413.695

6.520.248 1.342.846.340

2017

13.729.559

2.669.596.154

- -

2018

- 3.710.069.198

Pinjaman tersebut telah dilunasi pada tanggal 20 Maret 2018. This loan is fully repaid on March 20, 2018.

Pada tanggal-tanggal 12 dan 13 September 2013, Entitas Anak memperolehfasilitas sewa pembiayaan dari PT BCA Finance sebesar Rp. 247.600.000,- danRp. 247.600.000,- untuk periode 4 tahun dan dikenakan bunga sebesar 4,75% per

On September 12 and 13, 2013, the Subsidiary obtained finance lease facilities fromPT BCA Finance amounted to Rp. 247,600,00,- and Rp. 247,600,000,- for theperiod of four years and bears interest at 4.75% per annum.

Pada tanggal 13 Oktober 2017, Entitas Anak memperoleh fasilitas sewapembiayaan dari PT BCA Finance sebesar Rp. 977.600.000,- untuk periode 3tahun dan dikenakan bunga sebesar 3,5% per tahun.

On October 13, 2017, the Subsidiary obtained finance lease facilities from PT BCAFinance amounted to Rp. 977,600,00,- for the period of three years and bearsinterest at 3.5% per annum.

32

Page 38: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

29. Perpajakan 29. Taxes

a. Taksiran Pajak Penghasilan a. Estimated Income Tax

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Pajak Kini Current TaxPajak Tangguhan Deferred Tax

Jumlah Total

b. Pajak Kini b. Current Tax

Laba Sebelum Pajak Penghasilan Income Before Income TaxMenurut Laporan Laba Rugi Komprehensif: as Statements of Comprehensive Income:Perbedaan Temporer : Temporary Differences :Penyisihan Imbalan Kerja Provision for Employee BenefitsPembayaran Imbalan Kerja Benefit Paid Directly by CompanyIuran Entitas atas imbalan kerja Entity contribution employee benefitsPemulihan Imbalan Kerja Employe Benefit Reversal

Jumlah Total

Perbedaan Tetap : Permanent Differences :Beban yang Terkait Dengan Expenses Related to Pendapatan yang Dikenakan Pajak Final Income Subject to Final Tax

Jamuan EntertainmentLaba Bersih atas Perdagangan Efek Realized Gain on Trading of

Yang Terealisasi Marketable Securities - NetPendapatan Deposito dan Jasa Giro Interest on Time Deposits and Current AccountsLaba Investasi Pada Perusahaan Anak Gain on Investment of SubsidiaryPendapatan Bunga Obligasi Bonds InterestLaba Penjualan Investasi Pada Entitas Anak Gain on Sale of Investment in SubsidiaryBiaya Pajak Tax ExpensespJumlah Total

Jumlah Koreksi Fiskal Total Fiscal Corrections

Taksiran Penghasilan Kena Pajak Estimated Taxable IncomePembulatan RoundedTarif Pajak Yang Berlaku : Effective Tax Rates :

x xx x

Jumlah Pajak Kini Total Current TaxDikurangi pajak penghasilan dibayar di muka: Less prepayment of income taxes:Pajak Penghasilan Pasal 23 Income Tax Article 23Pajak Penghasilan Pasal 25 Income Tax Article 25Pajak Penghasilan Pasal 29 Income Tax Article 29

-

876.370.744

(17.742.657.359)

3.505.482.976

-

(2.321.465.495)

70.736.148

-

366.266.133 674.887.358

(18.809.175.359)

(20.605.709) (26.442.145.800)

40.328.047 12.075.800.000

(4.911.708.175) (17.890.172.841) (20.047.443.750)

7.196.014.929

(841.655.000) 2.373.647.000

(465.474.000)

1.066.518.000

(4.290.562.692)

(266.629.500) 876.370.744

798.127.768

876.370.744

2017

2017

25% 2.080.520.700 520.130.175

434.394.027

25% 3.505.482.976 -

7.650.130.609

(999.520.000) (426.508.000)

89.266.000

2.080.520.700

520.130.175

3.505.482.976

65.743.653 12.499.323 15.000.000

2.080.520.700

(29.111.502.027)

(29.022.236.027)

609.741.244

1.515.294.000

497.813.675

31.102.756.727

-

520.130.175 (22.316.500)

-

2018

2018

21.248.140.335

-

2,080,520,700 25%3,505,482,976 25%

Rekonsiliasi antara laba sebelum pajak penghasilan seperti tercantum dalamlaporan laba rugi komprehensif dengan taksiran penghasilan kena pajaksebagai berikut :

Reconciliation between income before corporate income tax as shown in thestatements of comprehensive income and estimated taxable income are as follows:

33

Page 39: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

29. Perpajakan - lanjutan 29. Taxes - continued

c. Pajak Tangguhan c. Deferred Taxes

Aset (Liabilitas) Pajak Tangguhan Deferred Tax Assets (Liabilities)

Penyusutan Depreciation of Aset Tetap Fixed AssetsPenyisihan Imbalan Provision for Kerja Employee BenefitsJumlah TotalOperasi Dalam Discontinued Penghentian OperationsJumlah Total

Rekonsiliasi antara beban pajak The reconciliation between income tax expensepenghasilan yang dihitung menggunakan which is computed using the applicabletarif pajak yang berlaku dari laba sebelum tax rate for income before incomepajak penghasilan adalah sebagai berikut: tax of the Entity is as follow:Laba Sebelum Pajak Penghasilan Income Before Income TaxMenurut Laporan Laba Rugi Komprehensif: as Statements of Comprehensive Income:

Tarif Pajak Yang Berlaku : Effective Tax rates :25% x x25% x xJumlah Total

Dampak pajak atas beban dan (penghasilan) Tax effects of non deductible expensesyang tidak dapat dikurangi menurut Fiskal : and non taxable (income):Perbedaan Tetap Permanent DifferencesBeban yang Terkait Dengan Expenses Related to Pendapatan yang Dikenakan Pajak Final Income Subject to Final Tax

Jamuan EntertainmentLaba Bersih atas Perdagangan Efek Realized Gain on Trading of

Yang Terealisasi Marketable Securities - NetPendapatan Deposito dan Jasa Giro Interest on Time Deposits and Current AccountsLaba Investasi Pada Perusahaan Anak Gain on Investment of SubsidiaryPendapatan Bunga Obligasi Bonds InterestLaba Penjualan Investasi Pada Entitas Anak Gain on Sale of Investment in SubsidiaryBiaya Pajak Tax ExpensesJumlah TotalBeban Pajak Penghasilan Income Tax Expenses

193.659.005 (118.700.189) 74.958.816 (74.958.816)

3.018.950.000 -

193.659.005 (118.700.189) 74.958.816 (74.958.816)

1.183.645.154

Komprehensif/

Income

to Statement

31 Desember 2017

-

2018

(365.690.250)

-

2017

1.549.335.404

31.102.756.727

7.775.689.182 5.312.035.084

(5.151.427)

(5.011.860.938)

32,102,756,727

- -

(1.072.640.673)

21.248.140.335

December 31, 2017Credited

(580.366.374)

168.721.840

(Charges)

(394.776.096)

1.944.111.500 (365.690.250)

-

of Comprehensive

Komprehensif/

Dikreditkan

Laba RugiKe Laporan

31 Desember 2018

31.102.756.727

(1.227.927.044)

21.248.140.335 7.775.689.182

(4.472.543.210)

1.912.532.652 91.566.533

1.799.003.732

5.312.035.084

2.646.320.750 (702.209.250) 2.251.544.654 (702.209.250)

1 Januari 2017 (Dibebankan) (Dibebankan)

(394.776.096)

January 1, 2017

Income

(Charges)

of Comprehensive

Creditedto Statement

- (6.610.536.450)

10.082.012 (4.702.293.840)

-

(7.277.875.507) 497.813.675 609.741.244

21,248,140,335

-

25%

Ke LaporanDikreditkan

Laba Rugi

25%

1.578.421.250

December 31, 2018

(394.776.096)

Pajak tangguhan dihitung berdasarkan pengaruh dari perbedaan temporerantara jumlah tercatat aset dan liabilitas menurut laporan keuangan dengandasar pengenaan pajak aset dan liabilitas. Rincian dari aset dan liabilitaspajak tangguhan Perusahaan adalah sebagai berikut :

Deferred tax is computed based on the effect of the temporary differencesbetween the financial statement carrying amounts of assets and liabilities andtheir respective tax bases. The details of the draft company's deferred tax assetsand liabilities are as follows :

34

Page 40: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

30. Liabilitas Imbalan Kerja 30. Employee Benefits Liabilities

a. Liabilitas Imbalan Kerja a. Employee Benefits Liabilities

Nilai Kini Liabilitas Imbalan Kerja Present Value of Obligation at Beginning of PeriodBiaya Jasa Kini Net Current Service CostBiaya Bunga Interest CostTransfer TransferBiaya (Pendapatan) Jasa Lalu Past Service Cost (Gain)

Effect of Changes onEfek Perubahan Asumsi Keuangan Financial Assumptions Penyesuaian atas liabilitas Experiences Adjusment on LiabilitesPembayaran imbalan kerja Benefit PaymentsNilai Wajar Aset Program Fair Value of Plan AssetsLiabilitas Imbalan Kerja Total Employee Benefits LiabilitiesEntitas Anak SubsidiaryOperasi dalam penghentian Discontinued OperationsJumlah Konsolidasi Total Consolidated

b. Beban Imbalan Kerja b. Employee Benefits Expenses

Biaya Jasa Kini Current Service CostBiaya Bunga Interest CostBiaya (Pendapatan) Jasa Lalu Past Service Cost (Gain)Beban Imbalan Kerja Total Employee Benefits ExpensesOperasi dalam penghentian Discontinued OperationsJumlah Konsolidasi Total Consolidated

c. Perubahan Liabilitas Imbalan Kerja adalah sebagai berikut : c. Movement in The Employee Benefit Liabilities are as Follow :

Saldo Awal Beginning Balance Pembayaran Imbalan Kerja Benefit PaymentsBeban Imbalan Kerja Bersih Net Employee Benefits ExpensesKeuntungan Aktuaria Dilaporkan dalam OCI Actuarial Gain Reported in OCITransfer TransferIuran Perusahaan Company ContributionsSaldo Akhir Ending BalanceEntitas Anak SubsidiaryOperasi dalam penghentian Discontinued OperationsJumlah Konsolidasi Total Consolidated

d. Jumlah akumulasi yang dilaporkan d. The accumulated amount reported onpada pendapatan komprehensif lain other comprehensive income (OCI)

Saldo Awal Interest CostDiakui selama tahun berjalan Amortization of Past Service Cost Non VestedBeban pajak terkait Related Income TaxBagian dari perusahaan Anak Portion from SubsidiaryOperasi dalam penghentian Discontinued Operations

Jumlah Total Employee Benefits Expenses

(889.225.000) - -

(1.004.014.000)

(889.225.000)

3.875.355.000

1.495.686.632 -

(968.838.750)

2.683.198.478

1.515.294.000

10.585.283.000 (841.655.000)

2018

2.373.647.000 (3.875.355.000)

889.225.000

863.979.000

2017

2.373.647.000

2017

602.978.000 2.976.625.000

(44.372.000)

7.202.910.000

(44.372.000)

6.313.685.000

6.313.685.000

(999.520.000)

- 1.515.294.000

526.832.000

1.515.294.000

8.665.671.000

(678.214.000)

7.776.446.000

2017

(465.474.000)

8.665.671.000 -

- 7.202.910.000

-

5.617.173.000

(1.552.027.000)

2018

-

(426.508.000)

(67.678.000)

-

7.085.401.360

(388.006.750)

(2.632.248.610)

-

(465.474.000)

8.665.671.000

2018

1.056.140.000 10.585.283.000

1.554.040.000

2017

532.871.000 863.979.000

(67.678.000)

1.552.027.000

7.085.401.360

1.056.140.000

2018

978.330.000

(426.508.000)

(875.358.000)

-

(841.655.000) (4.853.685.000)

1.554.040.000

7.776.446.000 889.225.000

8.665.671.000

Perusahaan membukukan imbalan kerja untuk karyawan dalam rangkamemenuhi ketentuan Undang-Undang No. 13/2003 tentang ketenagakerjaan.Liabilitas estimasian yang diakui tersebut berhubungan dengan jasa yangdiberikan oleh karyawan sampai dengan tanggal laporan posisi keuangan dandiakui dengan metode akrual.

The company calculates and recognizes the employees benefits based on theprovisions of Labor Law No. 13/2003. The estimated liability is based on employee’sservice rendered until statements of financial position date and recognized using theaccrual method.

Tabel-tabel berikut ini meringkas unsur-unsur beban imbalan kerja bersih yangdiakui dalam laporan laba rugi komprehensif dan jumlah-jumlah yang diakuidalam laporan posisi keuangan untuk liabilitas imbalan kerja:

The following tables summarize the components of net employee benefits expenserecognized in the statements of comprehensive income and amounts recognized inthe statements of financial position for the employee benefits liabilities:

35

Page 41: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

30. Liabilitas Imbalan Kerja - lanjutan 30. Employee Benefits Liabilities - continued

Perusahaan Company

Total Total

Tingkat Diskonto : : Discount RateTingkat Kenaikan Gaji Tahunan : : Annual Salary Increase RateTingkat Mortalitas : : Mortality RateUmur Pensiun : : Retirement Ages

31. Modal Saham 31. Share Capital

Nama Pemegang Saham Name of Shareholders

PT Sucor Investama PT Sucor Investama(dahulu PT Sucorinvest Inti Investama) (formely PT Sucorinvest Inti Investama)Lindrawati Widjojo Lindrawati WidjojoJumlah Total

31 Desember/December 31,2017

of Employee Benefit

Nilai Kini/Pengaruh Terhadap

Tidak Diaudit/Unaudited

6.715.676.000

31 Desember/December 31,2018

Pengaruh Terhadap

Tidak Diaudit/Unaudited

of Employee BenefitImpact to Present Value

Nilai Kini/

Perubahan Persentase/

Tidak Diaudit/Unaudited

Obligation

6.978.857.000 8.712.867.000 -1%8.005.731.000

Persentase/Jumlah/

7%

55 tahun/years

-1% 6.705.459.000

55 tahun/years

7%

2018

12 Months 1-2 Years 5-10 Years

Percentage Change Obligation

100.000 100%200.000.000

2017

TMIII 2011

1%

TMIII 2011

31 Desember/December 31,2017

Impact to Present Value

Tidak Diaudit/Unaudited

99.800 99.800.000.000 200

1%-1%

Percentage Change

1%

Pengaruh Terhadap

Perubahan Persentase/

Perubahan Persentase/

31 Desember/December 31,2018

8.701.427.000 -1% 6.974.048.000

10 Years

Nilai Kini/

of Employee Benefit Perubahan Persentase/Percentage Change Obligation

8.005.747.000

Nilai Kini/

99,80%

Impact to Present Value

8.032.022.000

8,50%

100.000.000.000 0,20%

PercentageTotal

7,25%

Total SharesJumlah Saham/

1%

2-5 Years

106.940.000 648.770.000 10.192.433.000

536.687.000 106.940.000 648.770.000 8.032.022.000 10.192.433.000

536.687.000

Selama 12 Bulan Selama 1-2 Selama 2-5 Selama 5-10Ke depan/ Tahun/ Tahun/ Tahun/

Within Next Within Within Within

Pengaruh Terhadap

ObligationPercentage Change

Beyond

Diatas 10Tahun/

Impact to Present Value of Employee Benefit

Asumsi-asumsi utama yang digunakan untuk menentukan liabilitas imbalan kerjapada tanggal tanggal 31 Desember 2018 dan 2017 adalah sebagai berikut :

The principal assumptions used to determine employee benefits liabilities as ofDecember 31, 2018 and 2017 are as follows :

Berdasarkan Keputusan Sirkular Para Pemegang Saham sebagaimana tercantumdalam akta No. 18 tanggal 6 Oktober 2014 yang dibuat di hadapan Martina, SH.,notaris di Jakarta, susunan pemegang saham perusahaan pada tanggal tanggal31 Desember 2018 dan 2017 adalah sebagai berikut :

Based on the Circular Statement of Shareholders as stated in notarial deed No. 18dated October 6, 2014 by Martina, SH., a notary in Jakarta, the company'sshareholders composition as of December 31, 2018 and 2017 are as follows:

Analisa tingkat sensitivitas : Sensitivity analysis :

Tabel berikut menunjukkan analisa sensitivitas atas nilai kini liabilitas imbalankerja dengan asumsi perubahan atas tingkat diskonto :

The tables below shows the sensitivity analysis of the present value of employeebenefit liabilities in the assumed changes in the discount rate :

Tabel berikut menunjukan analisa sensitivitas atas nilai kini liabilitas imbalankerja dan biaya jasa kini dengan asumsi perubahan atas biaya gaji :

The tables below shows the sensitivity analysis of the present value of employeebenefit liabilities and current service cost in the salary expense :

Analisis jatuh tempo yang diharapkan dari manfaat pensiun dan imbalan kerjajangka panjang lainnya yang tidak terdiskonto adalah sebagai berikut :

Expeced maturity analysis of undiscounted pension and other long - term employeebenefit is as follows :

36

Page 42: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

32. Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi Entitas Sepengendali 32. Difference Due to Restructuring Entities Under Common Control

Biaya Perolehan Acquisition CostNilai Buku Book Value

Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi Entitas Sepengendali Difference Due to Restructuring Entities Under Common Control

33. Selisih Aset dan Liabilitas Pengampunan Pajak 33. Differences between Tax Amnesty Assets and Liabilities

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Perusahaan Induk *) Parent company *)Bagian dari Entitas Anak **) Portion from Subsidiary **)Operasi dalam penghentian Discontinued OperationsJumlah Total

*) *)

**) **)

34. Laba (Rugi) Bersih atas Perdagangan Efek Yang Terealisasi 34. Realized Net Gain (Losses) on Trading of Marketable Securities

35. Komisi dari Transaksi Perantara Pedagang Efek 35. Brokerage Commission

36. Jasa Penjamin Emisi Efek 36. Underwriting Fee

37. Administrasi dan Umum 37. General and Administrative

Akun ini terdiri dari : This account consists of :Biaya Kantor Office ExpensesTransportasi dan Perjalanan Dinas Transportation and TravellingHonorarium Tenaga Ahli Professional FeesImbalan Kerja (lihat Catatan 30b) Employee Benefits (see Note 30b)Pemeliharaan dan Perbaikan Repair and MaintenanceJamuan EntertainmentKonsumsi ConsumtiosPelatihan TrainningKeanggotaan MembershipSumbangan DonationAsuransi InsurancePajak Taxes

Jumlah Total

- (115.269.000)

(14.551.552.733)

37.025.800.000 (51.577.352.733)

947.606.531

315.269.000

1.935.227.008 2.285.963.901

130.783.096

674.887.358

2017

2017

57.326.575

13.796.183.536

209.851.463 42.713.416

3.752.407 3.175.669

12.915.032

40.328.047

366.266.133 238.448.281

1.515.294.000 1.820.431.239

2.373.647.000

5.310.956.188

13.695.636

200.000.000 200.000.000

515.347.766

1.134.737.544

5.432.265.665

2018

200.000.000

115.269.000 115.269.000

2018

2.429.326.011

13.741.029.180

42.266.750

This account represents commission from brokerage trading of marketing securities.Akun ini merupakan komisi yang diperoleh dari aktivitas perantara pedagangefek.

Akun ini merupakan imbalan jasa sebagai penjamin emisi efek untukpenawaran umum perdana saham dan obligasi serta penawaran umumterbatas dengan hak memesan terlebih dahulu (right issues ) atas saham.

This account represents fees obtained by the Entity from underwriting activities forpublic offerings and rights issues of share.

This account represents realized net gain (loss) on trading of marketable securities.Akun ini merupakan keuntungan (kerugian) bersih dari perdaganganportofolio efek yang telah direalisasi.

Based on the Tax Amnesty letter No. KET-404/PP/WPJ.07/2016 DatedSeptember 29, 2016 the Company recognized Asset of Tax Amnesty amountedto Rp 200,000,000, - and Liabilities of Tax Amnesty amounted to Nil andrecorded the difference between Assets and Liabilities due to Tax Amnestyamounted to Rp 200,000,000,- in Equity.

Berdasarkan Surat Keterangan Pengampunan Pajak No. KET-404/PP/WPJ.07/2016 Tanggal 29 September 2016 Perusahaanmengakui Aset Pengampunan Pajak sebesar Rp 200.000.000,- danLiabilitas Pengampunan Pajak sebesar Nihil serta mencatat SelisihAset dan Liabilitas Pengampunan Pajak sebesar Rp 200.000.000,-pada Ekuitas.

Based on the Tax Amnesty letter No. KET-453/PP/WPJ.07/2016 DatedSeptember 30, 2016 the Subsidiary recognized Asset of Tax Amnestyamounted to Rp 115.500.000, - and Liabilities of Tax Amnesty amounted toNil and recorded the difference between Assets and Liabilities due to TaxAmnesty amounted to Rp 115.500.000, - in Equity.

Berdasarkan Surat Keterangan Pengampunan Pajak No. KET-453/PP/WPJ.07/2016 Tanggal 30 September 2016 Perusahaan Anakmengakui Aset Pengampunan Pajak sebesar Rp 115.500.000,- danLiabilitas Pengampunan Pajak sebesar Nihil serta mencatat SelisihAset dan Liabilitas Pengampunan Pajak sebesar Rp 115.500.000,-pada Ekuitas.

Pada bulan Oktober 2018, Perusahaan menjual 24.950 lembar saham pada PTSucorinvest Asset Management dengan harga pengalihan sebesarRp37.025.800.000,- kepada PT Sucor Investama, entitas sepengendali(Catatan 1b). Penjualan saham tersebut merupakan transaksi restrukturisasientitas sepengendali sesuai dengan PSAK 38 (Revisi 2012). Dengandemikian, selisih antara nilai pengalihan saham tersebut dengan nilai bukuinvestasi pada entitas anak dicatat sebagai berikut:

In October 2018, the Company sold 24,950 shares at PT Sucorinvest AssetManagement with a transfer price of Rp.37,025,800,000 to PT Sucor Investama, anentity under common control (Note 1b). The sale of these shares is a restructuringtransaction of entities under common control in accordance with PSAK 38 (Revised2012). Accordingly, the difference between the transfer value of the shares and thebook value of investments in subsidiaries. is as follows :

37

Page 43: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

38. Sifat dan Transaksi Berelasi 38. Nature and Transactions with Related Parties

Sifat Berelasi Nature of Relationship

Transaksi Pihak Berelasi Transactions with Related Parties

Aset AssetsPortofolio Efek Marketable SecuritiesJumlah TotalPersentase Terhadap Jumlah Aset Percentage of Total Assets

39. Aset Moneter Dalam Mata Uang Asing 39. Monetary Assets In Foreign Currency

Aset AsetPT Bank Mandiri (Persero) Tbk PT Bank Mandiri (Persero) TbkJumlah Total

Aset AsetPT Bank Mandiri (Persero) Tbk PT Bank Mandiri (Persero) TbkJumlah Total

1 USD 1 USD

40. Modal Kerja Bersih Disesuaikan 40. Adjusted Net Working Capital

41. Rekening Efek 41. Securities Account

112.276.792.978 143.665.251.911

2018

Mata Uang Asing /2017

Foreign Currency

Rupiah EquivalentEkuivalen Rp /

53.606,51 53.606,51

13.548

726.260.997

14.481

572.906.075 572.906.075

726.260.997

20172018

Rupiah EquivalentEkuivalen Rp /

112.276.792.978

39.562,60

2018

39.562,60

Mata Uang Asing /

28,33%

Foreign Currency

143.665.251.911 20,53%

2017

Perusahaan berkewajiban untuk memenuhi persyaratan Modal Kerja BersihDisesuaikan (MKBD) berdasarkan Peraturan Badan Pengawas Pasar Modal danLembaga Keuangan (BAPEPAM - LK) No. Kep-566/BL/2011 tanggal 31Oktober 2011. Berdasarkan peraturan tersebut, Perusahaan Efek yangmenjalankan kegiatan usaha sebagai Perantara Pedagang Efek yangmengadministrasikan rekening Efek nasabah wajib memiliki MKBD palingsedikit sebesar Rp 25.000.000.000,- atau 6,25% dari total liabilitas tanpa UtangSub-Ordinasi dan Utang Dalam Rangka Penawaran umum/Penawaran Terbatasditambah Ranking Liabilities, mana yang lebih tinggi.

The company is required to meet the Adjusted Net Working Capital (ANWC) underthe rules of the Capital Market Supervisory Board dan Financial Institution(BAPEPAM - LK) Regulation No. Kep-556/BL/2011 dated October 31, 2011. Underthis regulation, securities Entity with activities as underwriter, securities broker thatmaintain administration of customers accounts, should maintan its ANWC equal toor above the minimum balance of Rp 25,000,000,000,- or 6.25% of the totalliabilities wihtout sub-ordinated loan and debt in general offering / limited plusranking liabilities, which is higher.

Pada tanggal-tanggal 31 Desember 2018 dan 2017 Entitas mempunyai asetkeuangan dalam mata uang asing sebagai berikut :

Pada tanggal 31 Desember 2018 dan 2017 kurs konversi yang digunakanPerusahaan sebagai berikut :

The Entity's financial assets in foreign currency as of December 31, 2018 and 2017are as follows :

The exchange rate used as of December 31, 2018 and 2017 are as follows :

PT Sucor Sekuritas (formely PT Sucorinvest Central Gani) is a major shareholder ofPT Sucorinvest Asset Management (Subsidiary).

Pada tanggal-tanggal 28 Desember 2018 dan 29 Desember 2017, Perusahaanmemiliki MKBD masing-masing sebesar Rp 146.790.099.749,- dan Rp132.591.337.367,- yang mana jumlah masing-masing tersebut melebihiketentuan yang ditetapkan peraturan di atas.

As of December 28, 2018 and December 29, 2017, the Entity had MKBD balance ofRp 146,790,099,749,- dan Rp 132,591,337,367,-which exceed the minimum balancerequired by the above regulation.

PT Sucor Sekuritas (d/h PT Sucorinvest Central Gani) merupakan pemegangsaham utama dari PT Sucorinvest Asset Management (Perusahaan Anak).

PT Sucorinvest Asset Management (Subsidiary) is the investment manager of ReksaDana Sucorinvest Flexi Fund, Reksa Dana Sucorinvest Equity Fund and ReksaDana Sucorinvest Maxi Fund.

PT Sucorinvest Asset Management (Perusahaan Anak) merupakan ManajerInvestasi dari Reksa Dana Sucorinvest Flexi Fund, Reksa Dana SucorinvestEquity Fund dan Reksa Dana Sucorinvest Maxi Fund.

Pada tanggal-tanggal 28 Desember 2018 dan 29 Desember 2017,perusahaan mengelola efek dan dana nasabah dalam rekening efek sebesarRp 7.450.588.600.409,- dan Rp 6.924.128.792.066,-. Jumlah ini danliabilitas kepada nasabah yang terkait tidak diakui dalam laporan posisikeuangan Perusahaan.

For the year ended December 28, 2018 and December 29, 2017 the companymanages clients funds and securities in securities account amounted to Rp7,450,588,600,409,- and Rp 6,924,128,792,066,-. This amount and liabilitiesrelated to the client is not recognized in the statement of financial position of thecompany.

38

Page 44: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

42. Operasi Dalam Penghentian 42. Discontinued Operations

a. Penjualan dan Hasil Usaha a. Revenue and Results

Pendapatan Usaha Revenues

Pendapatan Kegiatan Manajer Investasi Investment Management FeesLaba Bersih atas Perdagangan Realized Gain on Trading of

Efek Yang Terealisasi Marketable Securities - NetJumlah Pendapatan Usaha Total Revenues

Beban Usaha Operating ExpensesPemasaran MarketingAdministrasi dan Umum General and AdministrativeGaji dan Tunjangan Salaries and AllowancesSewa Kantor Office RentalPenyusutan DepreciationJumlah Beban Usaha Total Operating Expenses

Laba Usaha Operating Income

Pendapatan (Beban) Lain-Lain Other Income (Expemses)Bunga Lain-lain Others InterestBunga Deposito dan Jasa Giro Interest on Time Deposits and Current AccountsDistribusi Pendapatan Reksa Dana Distributed Income of Mutual FundRugi Selisih Kurs Loss on Foreign ExchangesAdministrasi Bank Bank ChargesBunga Pinjaman Loan InterestRugi Atas Penjualan Aset Tetap Loss on Sale of Fixed AssetsLain-lain - Bersih Others - NetJumlah Pendapatan Lain-lain- Bersih Total Other Incomes - Net

Laba Sebelum Pajak Penghasilan Income Before Income Tax

Manfaat (Beban) Pajak Penghasilan Income Tax Benefit (Expense)Pajak Kini Current TaxPajak Tangguhan Deferred TaxJumlah Beban Pajak Penghasilan Total Income Tax Expenses

Laba Bersih Net Income

Penghasilan Komprehensif Lain: Other Comprehensive Income :Pos-Pos yang Tidak Akan Direklasifikasi

ke Laba Rugi Items that will not be reclassified to profit or lossPos-Pos yang Akan Direklasifikasi ke Laba Rugi Items that will be reclassified to profit or lossJumlah Laba Komprehensif Tahun Berjalan Total Comprehensive Income For The Years

Laba Yang Dapat Diatribusikan Kepada : Net Income Attributable to :Pemilik Entitas Induk Owner of The EntityKepentingan Non Pengendali Non Controlling InterestJumlah Total

Jumlah Laba Komprehensif Yang Total Comprehensive IncomeDapat Diatribusikan Kepada: Attributable to:

Pemilik Entitas Induk Owner of The EntityKepetingan Non Pengendali Non Controlling InterestJumlah Total

Laba Bersih Net Gain

Kepentingan Non Pengendali Non Controlling Interest

Laba Operasi Dalam Penghentian Gain from Discontinued Operations

20.836.940.692 691.866.469 - -

20.836.940.692 691.866.469

52.990.272

26.442.145.800

2.326.117.731

2.321.465.495

4.652.235

26.495.136.072

26.495.136.072 2.326.117.731

26.495.136.072 2.326.117.731 - -

(5.658.195.380) (3.132.935.262) 20.836.940.692 691.866.469

- - - 1.498.684.000

- -

26.495.136.072 2.326.117.731

24.666.943 (118.700.189) 24.666.943 (990.244.939)

- - - (871.544.750)

26.470.469.129 3.316.362.669

67.121.657 (8.665.272.545)

- (2.427.083) (107.464.308) (560.946.174)

(5.197.125) (5.704.504) (26.602.418) (8.755.665.421)

56.899.500 615.780.280 (353.452) (1.035.311)

98.146.389 - 51.693.071 44.725.668

30 September 2018/ 31 Desember 2017/

11.609.144.218 13.141.939.777 2.687.958.000 2.545.920.000

482.560.859 525.699.259

September 30, 2018 December 31, 2017

55.856.094.605 34.636.446.868

9.421.014.590 10.913.243.117 65.277.109.195 45.549.689.985

17.412.895.363 8.868.767.009 8.485.728.726

38.873.761.723 33.568.054.771

6.681.203.283

26.403.347.472 11.981.635.214

Dibawah ini disajikan pendapatan, hasil usaha dan arus kas PT Sucorinvest AssetManagement untuk periode sembilan bulan yang berakhir pada tanggal 30September 2018 dan untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2017serta aset bersih pada tanggal 31 Desember 2017 untuk tujuan dekonsolidasi.

Stated below are the revenue, results and cash flows PT Sucorinvest AssetManagement for the nine months periods ended September 30, 2018 and for the yearended December 31, 2017 and net asset as of December 31, 2017 fordeconsolidation purposes.

39

Page 45: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

42. Operasi Dalam Penghentian - lanjutan 42. Discontinued Operations - continued

b. Aset Bersih b. Net Assets

Aset AssetsKas dan Setara Kas Cash and Cash EquivalentsPortofolio Efek - Bersih Marketable Securities - NetPiutang Kegiatan Manajer Investasi Receivables From Investment ManagementPiutang Lain-lain Other ReceivablesUang Muka AdvanceBiaya Dibayar Di Muka Prepaid ExpensesPajak Dibayar Di Muka Prepaid TaxesAset Tetap Fixed AssetsAset Pajak Tangguhan Deferred Tax AssetsJumlah Aset Total Assets

Liabilitas LiabilitiesBiaya Yang Masih Harus Dibayar Accrued ExpensesUtang Sewa Pembiayaan Finance Lease PayablesUtang Pajak Tax PayablesUtang Lain-lain Other PayablesLiabilitas Imbalan Kerja Employee Benefits LiabilitiesJumlah Liabilitas Total Liabilities

Aset Bersih Net Assets

c. Arus Kas - Bersih c. Net Cash Flows

Arus Kas dari Aktivitas Operasi Cash Flows from Operating ActivitiesPenerimaan Jasa Manajemen Investasi Receipts from Investment Managemet FeesPenerimaan atas Efek Diperdagangkan Receipts from Securities TradingPenerimaan (Pembayaran) Bunga Interest Receipts (Payment)Pembayaran kepada Karyawan dan Pemasok Payments to Employees and SuppliersPembayaran Operasi Lainnya Payments to Other OperatingsPembayaran Pajak Penghasilan Income Tax PaymentArus Kas Bersih dari Aktivitas Operasi Net Cash Flows from Operating Activities

Arus Kas dari Aktivitas Investasi Cash Flows from Investing ActivitiesPerolehan Aset Tetap Acquisition of Fixed AssetsHasil dari Penjualan Aset Tetap Proceeds from Sale of Fixed AssetsArus Kas Bersih untuk Aktivitas Investasi Net Cash Flows in Investing Activities

Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan Cash Flows from Financing ActivitiesPenerimaan (Pembayaran) Utang Sewa Pembiayaan Receipts (Payments) from Finance Lease PayablesPembayaran Dividen Dividend PaymentPenerimaan (Pembayaran) Liabilitas Jangka Panjang Receipts (Payments) from Long Term LiabilityTambahan Modal Disetor Additonal Paid in CapitalArus Kas Bersih untuk Aktivitas Pendanaan Cash Flows in Financing Activities

Kenaikan (Penurunan) Kas dan Setara Kas Increase (Decrease) in Cash and Cash Equivalents

Cash and Cash Equivalents atKas dan Setara Kas Awal Periode Beginning of The Periods

Kas dan Setara Kas Akhir Periode Cash and Cash Equivalents at The End of The Periods792.708.639 314.181.482

314.181.482 3.636.313.928

478.527.157 (3.322.132.446)

3.487.400.000 - (4.982.327.782) (9.113.566.502)

(8.500.000.000) - - (10.000.000.000)

30.272.218 886.433.498

(714.812.934) (2.048.549.547)

(814.292.100) (2.210.549.547) 99.479.166 162.000.000

(1.268.952.972) (852.670.910) 6.175.667.873 7.839.983.603

(40.014.355.329) (27.775.122.029) (9.046.701.746) 1.054.443.293

2.267.829.211 11.980.362.026 123.237.042 (8.710.939.753)

3.661.571.945

54.114.611.667 32.143.910.976

41.785.787.502

42.287.255.622 4.638.256.108

56.094.305 5.650.000

331.182.847 562.952

2.340.546.916 74.958.816

31 Desember 2017/December 31, 2017

314.181.482

50.048.689.048

September 30, 2018 December 31, 2017

889.225.000 8.262.901.546

1.225.726.769 896.133.332

1.590.244.500

30 September 2018/ 31 Desember 2017/

40

Page 46: Laporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember ... fileLaporan Keuangan/Financial Statements Tanggal 31 Desember

PT SUCOR SEKURITAS PT SUCOR SEKURITASCATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTSTanggal 31 Desember 2018 Dan Untuk Tahun Yang Berakhir As of December 31, 2018 And For The Year Then EndedPada Tanggal Tersebut(Disajikan dalam Rupiah) (Expressed in Rupiah)

43. Standar Akuntasi Yang Telah Disahkan Namun Belum 43. Accounting Standards Issued But Not Yet EffectiveEfektif

44. Ikatan 44. Commitments

Fasilitas pinjaman rekening koran Overdraft facilitiesBelum digunakan UnusedDigunakan Used

Fasilitas intraday Intraday facilityBelum digunakan Unused

Bank Garansi Bank guaranteeBelum digunakan UnusedDigunakan Used

45. Tanggung Jawab Manajemen atas Laporan Keuangan 45. The Management's Responsibility on The Financial Statements

75.000.000.000

430.000.000.000 430.000.000.000

50.000.000.000

2018

21.250.000.000

40.000.000.000 30.000.000.000 100.000.000.000

2017

- 3.750.000.000

Manajemen Entitas bertanggung jawab atas penyajian laporan keuangan yangtelah diselesaikan pada tanggal 25 Maret 2019.

The management of the Entity is responsible for the preparation of these financialstatements that were completed on March 25, 2019.

Perusahaan mempunyai fasilitas kredit yang belum digunakan dan telahdigunakan dari beberapa bank dengan ringkasan sebagai berikut :

The Company had unused credit facilities dan used credit facilities from severalbanks with the summary as follows:

Pada tanggal 26 Juli 2017, DSAK-IAI telah mengesahkan duapernyataan standar akuntansi dan satu amandemen pernyataan standarakuntansi yang adalah sebagai berikut: a. PSAK No. 71: Instrumen Keuangan b. PSAK No. 72: Pendapatan dari Kontrak dengan Pelanggan c. Amandemen PSAK No. 62: Kontrak Asuransi - menerapkan PSAKNo. 71: Instrumen Keuangan dengan PSAK No. 62: Kontrak Asuransi PSAK No. 71 dan PSAK No. 72 berlaku efektif pada tanggal 1 Januari2020. Amandemen PSAK No. 62 berlaku efektif pada tanggal 1Januari 2021.

As at July 26, 2017, DSAK-IAI has approved the two accounting standards and oneamandement the accounting standards are as follows:

a. SFAS No. 71: Financial Instruments b. SFAS N0. 72: Income from Contract with Customers c. Amandement SFAS N0. 62: Insurance Contract - applying SFAS No. 71:Financial Instruments with SFAS No. 62: Insurance Contract

SFAS No. 71 and SFAS No. 72 are effective on January 1, 2020. Amandement toSFAS No. 62 is effective on January 1, 2021

Saat ini Perusahaan sedang mengevaluasi dan belum menetapkandampak dari PSAK yang dikeluarkan tersebut terhadap laporankeuangan.

The Company is currently evaluating the above standards and have not yetdetermined the impact of the revised and new SFAS on its financial statements.

41