laporan gbg

14
FORMAT LAPORAN GENESA BAHAN GALIAN DAFTAR ISI Sampul Judul ........................................................... ...........................................................i Daftar isi ............................................................. ...............................................................ii Daftar Foto............................................................. .............................................................iii Daftar Table............................................................ ............................................................iii Daftar Lampiran......................................................... .........................................................iv BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Maksud dan tujuan 1.3 Waktu dan Lokasi Praktek BAB 2. PRAKTEK GEOLOGI STRUKTUR 2.1. Metode Praktek 2.2 Alat dan Bahan Praktek 2.3 Lokasi Praktek 2.4 Data Praktek 2.5 Hasil Analisa Praktek BAB 3. PRAKTEK GENESA BAHAN GALIAN 3.1. Metode Praktek 3.2 Alat dan Bahan Praktek 3.3 Lokasi Praktek 3.4 Data Praktek 3.5 Hasil Interpretasi Praktek BAB 3.PENUTUP

Upload: defri-ygslluingindisyangismuax

Post on 02-Feb-2016

49 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

laporan gbg

TRANSCRIPT

Page 1: laporan GBG

FORMAT LAPORAN GENESA BAHAN GALIAN

DAFTAR ISI

Sampul Judul ......................................................................................................................iDaftar isi ............................................................................................................................iiDaftar Foto..........................................................................................................................iiiDaftar Table........................................................................................................................iiiDaftar Lampiran..................................................................................................................iv

BAB 1. PENDAHULUAN1.1 Latar Belakang1.2 Maksud dan tujuan1.3 Waktu dan Lokasi Praktek

BAB 2. PRAKTEK GEOLOGI STRUKTUR2.1. Metode Praktek2.2 Alat dan Bahan Praktek2.3 Lokasi Praktek2.4 Data Praktek2.5 Hasil Analisa Praktek

BAB 3. PRAKTEK GENESA BAHAN GALIAN3.1. Metode Praktek3.2 Alat dan Bahan Praktek3.3 Lokasi Praktek3.4 Data Praktek3.5 Hasil Interpretasi Praktek

BAB 3.PENUTUP 3.1 Kesimpulan 3.2. Saran

Page 2: laporan GBG

1.2 Maksud dan Tujuan Praktek

Maksud dari pembuatan laporan praktikum ini adalah :1. Untuk Menerapkan dan mengembangkan teori yang di dapatkan pada bangku

kuliah khususnya mata kuliah yang mempelajari tentang Genesa Bahan Galian dan Geologi Struktur.

2. Menambah pengetahuan tentang Genesa Bahan Galian Laterit dan Pengukuran Kekar pada Batuan, sehingga bisa tahu baik dari proses terbentuknya,litologi,penambangannya,manfaatnya dan cara pengukuran kekar.

Tujuan dari pembuatan laporan praktikum ini adalah :1. Menerangkan dan membandingkan antara pengetahuan di perkuliahan dengn

informasi-informasi serta keadaan di luar yang sebenarnya. Sehingga dapat saling mengisi kekurangannya.

2. Sebagai salah satu syarat dalam menyelesaikan mata kuliah Genesa Bahan Galian dan Geologi Struktur pada Program Studi Teknik Pertambangan , Politeknik Negeri Banjarmasin.

1.3 Waktu dan Lokasi Praktek

Praktek Lapangan Ganesa Bahan Galian dan Geologi Struktur di lakukan di daerah Tahura Sultan Adam(Mandiangin banjarbaru dan sekitarnya)

Kegiatan Praktek ini telah dilaksanakan Tahura Sultan Adam,Mandiangi dengan waktu pelaksanaanny berlangsung 1 hari , pada tanggal 29 Desember 2014

Tabel 1.1

Jadwa Kegiatan Praktek Lapangan

Praktek Mata Kuliah Lokasi Waktu

Genesa Bahan Galian Tahura Sultan Adam,Mandiangin,Kab. Banjarbaru, Kalimantan

Selatan

29 Desember 2014

Geologi Struktur

Page 3: laporan GBG

BAB IIPRAKTEK GENESA BAHAN GALIAN

III.1 METODE PRAKTEK

Dalam melakukan praktek lapangan di daerah Mandiangin,Banjarbaru dan sekitarnya dilakukan

beberapa metode antara lain:

1.      Tahap Persiapan

Dalam tahap ini dilakukan studi literature daerah penelitian untuk memperoleh gambaran umum

mengenai daerah penelitian yang di jelaskan oleh dosen pembimbing selanjutnya digunakan

sebagai pedoman dalam penyusunan laporan.

2.      Tahap pelaksanaan Praktikum

Pelaksanaan praktikum di lapangan merupakan tahapan pengamatan pada lokasi

Tambang Batu Serpentinit mengenai genesa bahan galian laterit.tahap ini kami di jelaskan

mengenai jenis batuan dan cara pengolahan batu serpentinit atau sering juga di sebut batu split

3.      Tahap Pengolahan data

Pada tahap ini semua data yang telah diamati di lapangan diolah dalam bentuk pencatatan

data lapangan pada buku lapangan berupa data titik koordinat,litologi, dan dibuat dalam laporan

sementara yang selanjutnya untuk dianalisa dan di interpretasika.

4.      Tahap penyusunan laporan

Setelah data-data diolah dan di interpretasikan, maka hasil penelitian disusun dalam suatu

laporan. Laporan ini memuat semua data lapangan, hasil analisis dan interpretasi secara

sistematik berupa uraian deskriptif batuan yang telah di teliti di lokasi pengamatan

Page 4: laporan GBG

 III.2 ALAT DAN BAHAN

            Adapun alat dan bahan yang digunakan dalam praktikum genesa bahan galian ini antara

lain :

1.      GPS ( global position system )

Digunakan untuk menentukan titik koordinat lokasi pengamatan genesa bahan galian

2.      Mistar

Digunakan sebagai alat untuk membantu menggambr sketsa lapisan tanah

3.  Klip board

Digunakan sebagai alas dalam pencatatan data lapangan

4.  Buku Lapangan

Digunakan untuk mencatat data-data lapangan atau merekam data yang sdah di dapat di lapangan

5.  Roll meteran

Digunakan untuk mengukur ketebalan perlapisan batuan

6.  Kamera

Digunakan untuk mengambil gambar pengamatan

8. ATK

Page 5: laporan GBG

 III.3 LOKASI PRAKTEK

Praktek Lapangan Ganesa Bahan Galian di lakukan di daerah Tahura Sultan Adam,Mandiangin,Kab. Banjarbaru, Kalimantan Selatan. Di lakukan pengamatan di 2 tempat lokasi yang jaraknya dari Praktek Pertama Geologi Struktur sekitar kurang lebih 2 km menuju Lokasi Praktek Genesa Bahan Galian Pengamatan 1 dan Lokasi Pengamatan 1 ke Lokasi Pengamatan 2 jaraknya krang lebih 1 km .

III.4 DATA PRAKTEK

A. Data Praktek Lokasi 1

Data Koordinat Lokasi Pengamatan 1 adalah sebagai berikut :

LS BT03 31 19,5 114 55 37,5

Tabel 2.1 Koordinat Lokasi Pengamatan 1

Gambar 1.1 Gambar Pengamatan 1

Page 6: laporan GBG

Gambar 1.2 Gambar Pengamatan 1

Pada Lokasi Pengamatan Pertama terdapat Lapisan tanah penutup berwarrna merah kecoklatanDengan ketebalan 0,3 meter ,Lapisan Lomonit berwarna Coklat Muda dengan ketebalan 2 meter,Lapisan Saprolit berwarna coklat sedikit kehijauan dengan ketebalan 3,3 meter, Lapisan Batuan dasar (Bedrock) berwarna hitam.Jenis Batuan adalah batuan Metamorf dan bukan poliasi ,memiliki Struktur batu dalam yang masif. Tanah Leterit pada lokasi tersebut belum tentu memiliki kadar Nikel,kromit dan lain-lain karena harus di uji laboraturium . Pelapukan di Lokasi sangat tinggi. Lokasi merupakan hutan lindung yang tidak boleh di tambang

B. Data Praktek Lokasi 2

Data Koordinat Lokasi Pengamatan 2 adalah sebagai berikut :

LS BT03 31 49,5 114 55 07,0

Tabel 2.2 Koordinat Lokasi Pengamatan 2

Page 7: laporan GBG

Gambar 1.3 Gambar Pengamatan 2

Gambar 1.4 Gambar Pengamatan 2

Page 8: laporan GBG

Pada Lokasi Pengamatan Kedua Merupakan Tambang batu serpentinit atau masyarakat sekitar menyebutnya batu split.Tanah penutup (topsoil) berwarna merah kecoklatan dengan ketebalan 2 meter, Lapisan batuan beku dalam berwarna keabu-abuan hitam dengan ketebalan kurang lebih 4 meter . Struktur Batuan Beku adalah masif . Terdapat Rekahan-rekahan yang dimana pada rekahan tersebut pengisinya adalah serpentinit.Batuan di lokasi masih fresh dan kompak karena masih bergabung dengan batuan induknya. . tidak ada pohon di atas top soil karena lapisan topsoil tipis sedangkan lapisan batuan tebal. Masyarkat sekitar di situ melakukan penambangan dengan cara manual, yaitu dengan membakar batuan terlebih dahulu lalu di pukul dengan palu agar hancur menjadi ukuran yang lebih kecil-kecil.

Gambar 1.5 Gambar hasil tambang

Page 9: laporan GBG

BAB IIIPRAKTEK GEOLOGI STRUKTUR

III.1 METODE PRAKTEK

Dalam melakukan praktikum di daerah Mandiangin,Banjarbaru dan sekitarnya dilakukan

beberapa metode praktikum antara lain :

1.      Tahap Persiapan

Dalam tahap ini dilakukan studi literature untuk memperoleh gambaran umum mengenai daerah

penelitian yang selanjutnya digunakan sebagai pedoman dalam penyusunan laporan.

2.      Tahap pelaksanaan Praktikum

Pelaksanaan praktikum di lapangan merupakan tahapan pengamatan pada lokasi

Tambang Batu Serpentinit mengenai genesa bahan galian laterit melalui pencatatan data

lapangan pada buku lapangan dan pengambilan foto pengamatan..

3.      Tahap Pengolahan data

Pada tahap ini semua data yang telah diamati di lapangan diolah dalam bentuk pencatatan

data lapangan pada buku lapangan berupa data titik koordinat,litologi, dan dibuat dalam laporan

sementara yang selanjutnya untuk dianalisa dan di interpretasika.

4.      Tahap penyusunan laporan

Setelah data-data diolah dan di interpretasikan, maka hasil penelitian disusun dalam suatu

laporan ilmiah. Laporan ini memuat semua data lapangan, hasil analisis dan interpretasi secara

sistematik berupa uraian deskriptif.

Page 10: laporan GBG

 III.2 ALAT DAN BAHAN

            Adapun alat dan bahan yang digunakan dalam praktikum genesa bahan galian ini antara

lain :

1.      GPS ( global position system )

Digunakan untuk menentukan koordinat posisi lapangan

2.      Mistar

Digunakan sebagai alat untuk membantu menggambr sketsa lapisan tanah

3.  Klip board

Digunakan sebagai alas dalam pencatatan data lapangan

4.  Buku Lapangan

Digunakan untuk mencatat data-data lapangan atau merekam data

5.  Roll meteran

Digunakan untuk mengukur ketebalan perlapisan

6.  Pensil warna

Digunakan untuk memberi simbol warna terhadap data litologi yang diperoleh

7.  Kamera

Digunakan untuk mengambil gambar pengamatan

8 Alat tulis menulis