lampiran (observasi) observasieprints.umpo.ac.id/1554/8/lampiran observasi.pdflampiran (observasi)...

4
Lampiran (Observasi) OBSERVASI Kode : 01/Ob/10-08/2015 Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015 Jam : Pukul 21.30 WIB Disusun Jam : 25 Agustus 2015, Pukul 14.00 WIB Kegiatan Observasi : Program Apel Malam Sebelum beristirahat, para santri/anak asuh panti melaksanakan program kegiatan apel malam, yaitu kegiatan evaluasi kegiatan selama satu hari dalam kegiatan ini juga melatih anak untuk berdisiplin, bertanggung jawab, dan menumbuhkan kebersamaan sesama teman-teman penghuni panti asuhan.

Upload: phungthu

Post on 06-May-2019

294 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lampiran (Observasi) OBSERVASIeprints.umpo.ac.id/1554/8/lampiran observasi.pdfLampiran (Observasi) OBSERVASI Kode : 01/Ob/10-08/2015 Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015 Jam : Pukul

Lampiran (Observasi)

OBSERVASI

Kode : 01/Ob/10-08/2015

Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015

Jam : Pukul 21.30 WIB

Disusun Jam : 25 Agustus 2015, Pukul 14.00 WIB

Kegiatan Observasi : Program Apel Malam

Sebelum beristirahat, para santri/anak asuh panti melaksanakan program

kegiatan apel malam, yaitu kegiatan evaluasi kegiatan selama satu hari dalam

kegiatan ini juga melatih anak untuk berdisiplin, bertanggung jawab, dan

menumbuhkan kebersamaan sesama teman-teman penghuni panti asuhan.

Page 2: Lampiran (Observasi) OBSERVASIeprints.umpo.ac.id/1554/8/lampiran observasi.pdfLampiran (Observasi) OBSERVASI Kode : 01/Ob/10-08/2015 Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015 Jam : Pukul

OBSERVASI

Kode : 02/Ob/10-08/2015

Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015

Jam : Pukul 20.30 WIB

Disusun Jam : 25 Agustus 2015, Pukul 14.00 WIB

Kegiatan Observasi : Program Mukhadoroh

Kegiatan santri/anak asuh panti bukan hanya sekedar kegiatan akademik

saja, akan tetapi disini mereka diajarkan untuk pembentukan mental dan

keberanian dalam berdakwah di depan orang banyak, salah satunya yakni

seperti kegiatan mukhadoroh di atas. Kegiatan tersebut selain menanamkan

keberanian juga menumbuhkan rasa tanggung jawab, kemandirian serta

menambah ilmu pengetahuan khususnya tentang agama Islam.

Page 3: Lampiran (Observasi) OBSERVASIeprints.umpo.ac.id/1554/8/lampiran observasi.pdfLampiran (Observasi) OBSERVASI Kode : 01/Ob/10-08/2015 Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015 Jam : Pukul

OBSERVASI

Kode : 03/Ob/10-08/2015

Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015

Jam : Pukul 15.30 WIB

Disusun Jam : 25 Agustus 2015, Pukul 14.00 WIB

Kegiatan Observasi : Program Olah Raga

Akal yang sehat terdapat pada jiwa yang sehat pula, itulah yang jadi

dasar kegiatan santri/anak asuh panti. Kegiatan tersebut selain menjadikan

jasmani yang sehat, hal tersebut juga menanamkan jiwa-jiwa agar hidup

menjadi lebih bersemangat.

Page 4: Lampiran (Observasi) OBSERVASIeprints.umpo.ac.id/1554/8/lampiran observasi.pdfLampiran (Observasi) OBSERVASI Kode : 01/Ob/10-08/2015 Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015 Jam : Pukul

OBSERVASI

Kode : 04/Ob/10-08/2015

Tanggal Pengamatan : 10 Agustus 2015

Jam : Pukul 15.30 WIB

Disusun Jam : 25 Agustus 2015, Pukul 14.00 WIB

Kegiatan Observasi : Program Tadabur Alam

Alam terbentang luas jadikan guru, experience is the best teacher,

kegiatan di atas adalah salah satu metode mengasah keberanian, kekuatan dan

ketangguhan serta kebersamaan.