kompetisi inovasi pelayanan publik kota malang...

13
PADA PERANGKAT DAERAH DAN UNIT KERJA KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG TAHUN 2019

Upload: trinhtruc

Post on 28-Aug-2019

250 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

PADA PERANGKAT DAERAH DAN UNIT KERJA

KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG TAHUN 2019

Page 2: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

DASAR HUKUM

Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 30 Tahun 2014 tentang Pedoman Inovasi Pelayanan Publik

Page 3: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

PENGERTIAN

Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan penjaringan, seleksi, penilaian, dan pemberian penghargaan yang diberikan kepada inovasi yang dilakukan oleh kementerian/lembaga, pemerintah daerah, badan usaha milik negara, dan badan usaha milik daerah.

Page 4: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

TUJUAN KOMPETISI

1. Menjaring inovasi pelayanan publik dari Perangkat Daerah dan Unit Kerja Perangkat Daerah;

2. Menetapkan inovasi pelayanan publik yang diberikan pengharga-an dalam rangka peningkatan inovasi pelayanan publik;

3. Menggunakan inovasi pelayanan publik yang terpilih sebagai bahan untuk melakukan transfer pengetahuan/replikasi inovasi pelayanan publik.

Page 5: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

PERSYARATAN INOVASI

1. Memberikan perbaikan pelayanan publik

2. Memberikan manfaat bagi masyarakat

3. Dapat dan/atau sudah direplikasi

4. Berkelanjutan

Page 6: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

PENYELENGGARA

•Memfasilitasi proses penjaringan, penyeleksian, dan penilaian inovasi pelayanan publik

•Membentuk Sekretariat dan Tim Evaluasi/Penilai yang ditetapkan oleh Walikota Malang Pemerintah Kota Malang

•Melayani kesekretariatan penyelenggaraan kompetisi berada di Bagian

Organisasi Sekretariat Daerah Kota Malang Sekretariat

•Melakukan penilaian proposal inovasi pelayanan publik

Tim Evaluasi/Penilai

(terdiri dari tenaga ahli, akademisi dan praktisi

inovasi lembaga mitra pembangunan)

Page 7: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

PERSYARATAN PESERTA KOMPETISI

1. Peserta Kompetisi terdiri dari Perangkat Daerah dan Unit Kerja Perangkat Daerah;

2. Peserta mengajukan minimal 1 (satu) inovasi pelayanan publik;

3. Inovasi pelayanan publik belum pernah diusulkan pada kompetisi inovasi pelayanan publik baik tingkat provinsi maupun tingkat kementerian;

4. Peserta Kompetisi mengirimkan inovasi mencakup 2 (dua) jenis berkas, terdiri dari:

a) Proposal Inovasi Pelayanan Publik; dan

b) Proposal Kinerja Penyelenggara Pelayanan Publik.

Page 8: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

PENILAIAN INOVASI PELAYANAN PUBLIK

a) Proposal Inovasi Pelayanan Publik (75%);

b) Proposal Kinerja Penyelenggara Pelayanan Publik (25%).

Page 9: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

Proposal Inovasi Pelayanan Publik

• Analisa Masalah;

• Pendekatan Strategis;

• Pelaksanaan dan Penerapan;

• Dampak Sebelum dan Sesudah; dan

• Berkelanjutan.

Page 10: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

Proposal Kinerja Penyelenggara Pelayanan Publik

• Standar Pelayanan;

• Maklumat Pelayanan;

• Survei Kepuasan Masyarakat (SKM);

• Penanganan Pengaduan; dan

• Sistem Informasi Pelayanan Publik.

Page 11: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

JADWAL PELAKSANAAN

Januari 2019 minggu kedua

Pemberitahuan sekaligus sosialisasi

Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik

Februari minggu kedua sampai

dengan Maret minggu kesatu

Penerimaan Proposal

Februari minggu kedua sampai

dengan Maret minggu keempat

Penilaian oleh Tim Evaluasi/Penilai

1 April 2019

Penetapan 3 (tiga) Terbaik diberikan penghargaan

dan 10 (sepuluh) terbaik diberikan sertifikat pada

saat HUT Kota Malang oleh Walikota Malang

Page 12: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

PRAKTEK PENULISAN PROPOSAL

• CONTOH PROPOSAL KOTA MALANG YANG PERNAH MASUK

TOP 99 KEMENTERIAN PAN DAN RB: LAYANAN POJOK BRAILLE

(LAPO BRA) DINAS PERPUSTAKAAN DAN ARSIP DAERAH

AKAN DISAMPAIKAN INOVATOR SETELAH MATERI PENULISAN

PROPOSAL OLEH BAPAK WAWAN SOBARI, S.IP, MA, PhD.

Page 13: KOMPETISI INOVASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG …organisasi.malangkota.go.id/.../PPT-Kompetisi-Inovasi-Pelayanan-Publik.pdf · PENGERTIAN Kompetisi Pelayanan Publik adalah kegiatan

TERIMAKASIH