kisi kisi soal ulangan semester tahun 2017 … · kisi – kisi soal ulangan semester tahun 2017...

20
KISI KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 2018 SEM 2 Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2 KI / KD Materi Indikator Soal Ranah Berpikir No. Soal Bentuk Soal / Butir Soal Kunci 1 2 3 4 5 6 7 HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018 1 4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan Proses terwujudnya integrasi nasional Disajikan sebuah peristiwa integrasi nasional (Sumpah Pemuda) dan siswa menentukan tanggal terjadinya peristiwa tersebut C1 1) Integrasi nasional telah diperlihatkan oleh para pemuda Indonesia dalam menyusun kekuatan untuk merebut kemerdekaan Negara Republik Indonesia melalui peristiwa sumpah pemuda. Peristiwa sumpah pemuda tersebut terjadi pada tanggal... a. 28 Oktober 1938 b. 28 Agustus 1928 c. 18 Oktober 1928 d. 17 Agustus 1945 e. 8 Oktober 1928 A 4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan Ancaman terhadap integrasi nasional Disajikan sebuah ilustrasi yang menyebabkan terjadinya disintegrasi bangsa dan siswa menentukan teori yang sepadan dengan pernyataan tersebut C2 2) Suatu gerakan untuk mendapatkan kedaulatan dan memisahkan suatu wilayah atau kelompok manusia (biasanya kelompok dengan kesadaran nasional yang tajam) dari satu sama lain (atau suatu negara lain). Pernyataan tersebut merupakan makna... a. Terorisme b. Penetrasi c. Separatisme d. Infiltrasi e. Invasi C

Upload: phamthu

Post on 26-Aug-2018

474 views

Category:

Documents


19 download

TRANSCRIPT

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

1

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Proses terwujudnya

integrasi nasional

Disajikan sebuah peristiwa integrasi nasional (Sumpah Pemuda) dan siswa menentukan tanggal terjadinya peristiwa tersebut

C1 1) Integrasi nasional telah diperlihatkan oleh para pemuda Indonesia dalam menyusun kekuatan untuk merebut kemerdekaan Negara Republik Indonesia melalui peristiwa sumpah pemuda. Peristiwa sumpah pemuda tersebut terjadi pada tanggal... a. 28 Oktober 1938 b. 28 Agustus 1928 c. 18 Oktober 1928 d. 17 Agustus 1945 e. 8 Oktober 1928

A

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Ancaman terhadap integrasi nasional

Disajikan sebuah ilustrasi yang menyebabkan terjadinya disintegrasi bangsa dan siswa menentukan teori yang sepadan dengan pernyataan tersebut

C2 2) Suatu gerakan untuk mendapatkan kedaulatan dan memisahkan suatu wilayah atau kelompok manusia (biasanya kelompok dengan kesadaran nasional yang tajam) dari satu sama lain (atau suatu negara lain). Pernyataan tersebut merupakan makna... a. Terorisme b. Penetrasi c. Separatisme d. Infiltrasi e. Invasi

C

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

2

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Landasan hokum

pelaksanaan hubugan

internasional

Disajikan 6 (enam) landasan hukum dan siswa mampu menentukan landasan pelaksanaan hubungan internasional yang dilaksanakan oleh pemerintah Indonesia

C2 3) Perhatikan pernyataan berikut! 1) Pembukaan UUD 1945 2) UU. No. 39 Tahun 1999 3) Pasal 11 UUD 1945 4) Pasal 29 UUD 1945 5) Pasal 1 Piagam PBB 6) Pasal 33 UUD 1945 Pernyataan yang benar tentang landasan hukum pelaksanaan hubungan internasional bagi Indonesia terdapat pada angak… a. 1,2,3,4 dan 5 b. 1,2, dan 3 c. 1,2, dan 4 d. 1,3, dan 5 e. 2,3 dan 4

D

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Tujuan Politik Luar Negeri Indonesia

Siswa mampu menyebutkan landasn hukum tujuan politik luar negeri Indonesia

C2 4) Tujuan politik luar negeri Indonesia tercantum dalam... a. Pasa 1 ayat (2) UUD 1945 b. Alinea ke IV Pembukaan UUD 1945 c. Alinea ke III Pembukaan UUD 1945 d. Alinea ke II Pembukaan UUD 1945 e. Alinea ke I Pembukaan UUD 1945

B

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

3

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Pentingnya pelaksanaan

hubungan Internasional

Siswa mampu menganalisa alasan pentingnya pelaksanaan hubungan internasional bagi Indonesia

C3 5) Pernyataan yang bukan merupakan alasan pentingnya pelaksanaan hubungan internasional adalah... a. Menciptakan hidup berdampingan secara damai b. Mengembangkan penyelesaian masalah secara damai

melalui diplomasi c. Membangun solidaritas dan saling menghormati antar

bangsa d. Berpartisipasi dalam melaksanakan ketertiban dunia e. Menjadikan suatu negara menjadi negara yang disegani

oleh bangsa lain

E

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Azas-azas hubungan

Internasonal

Disajikan beberapa pernyataan dan siswa mampu menentukan 3 (tiga) asas pelaksanaan hubungan internasional

C2 6) Perhatikan pernyataan di bawah ini! 1) Kebangsaan 2) Pact sun servanda 3) teritorial 4) good fith 5) kepentingan umum 6) rebus sic stantibus

Pernyataan yang benar tentang asas-asas hubungan internasional terdapat pada angka.... a. 1, 3 dan 5 b. 1, 2 dan 3 c. 2, 3 dan 4 d. 2, 3 dan 5 e. 3, 4 dan 5

A

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

4

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Asas-asas hubungan

Internasional

Disajikan sebuah kasus hukum dan siswa menganalisis asas hubungan internasional apakah yang diterapkan dalam menyelesaikan persoalan hukum tersebut

C3 7) Siti Aisyah merupakan WNI yang terlibat dalam kasus pembunuhan Adik Presiden Korea Utara di wilayah negara Malaysia. Siti Aisyah ditangkap dan diadili berdasarkan hukum yang berlaku di negara Malaysia. Pernyataan di atas merupakan contoh penerapan salah satu asas hubungan internasional, yaitu.... a. Pact sun servanda b. Good Fith c. Kepentingan umum d. Teritorial e. Kebangsaan

D

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Asas-asas hubungan

Internasional

Disajkan sebuah ilustrasi dan siswa mampu menentukan asas hubungan internasional apakah yang tergambarkan dalam ilustrasi tersebut

C3 8) Asas yang menjelaskan bahwa negara mempunyai kekuasaan untuk melindungi dan mengatur kepentingan kehidupan bermasyrakat dalam negaranya, sehingga negara dapat memilih salah satu asas hubungan internasional untuk diterapkan dalam menyelesaikan pelanggaran hukum yang dilakukan oleh warga negara asing. Pernyataan di atas merupakan makna salah satu asas dalam pelaksanaan hubungan internasiona, yaitu asas... a. Kebangsaan b. Kepentingan umum c. Teritorial d. Good fith e. Rebus sic stantibus

B

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

5

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Upaya mewujudkan

integrasi nasional

Disajikan sebuah nilai integrasi nasional yang bersumber dari sila pancasila dan siswa menentukan mencerminkan nilai tersebut

C2 9) Dalam membangun integrasi nasional pancasila mengajarkan untuk mengakui dan memperlakukan setiap orang sebagai sesama manusia yang memiliki martabat mulia dan hak serta kewajiban azasi. Pernyatan tersebut merupakan cerminan integrasi nasional yang terkandung dalam... a. Sila ke-5 Pancasila b. Sila ke-4 Pancasila c. Sila ke-3 Pancasila d. Sila ke-2 Pancasila e. Sila ke-1 Pancasila

d

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Pengertian Perjanjian

Internasional

Disajikan sebuah teori dan siswa mampu menentukan pencetus teori tersebut

C2 10) Perjanjian internasional adalah perjanjian yang diadakan oleh bangsa-bangsa yang bertujuan untuk menciptakan akibat-akibat hukum tertentu. Pernyataan di atas merupakan definisi perjanjian internasional menurut... a. Openheimer b. Luterpacht c. Logeman d. Schwarzenberger e. Mochtar Kusumaatmadja

E

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

6

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Asas-asas perjanjian

Internasional

Disajikan 5 (lima) istilah dan siswa akan menentukan asas perjanjian internasional.

C2 11) Perhatikan pernyataan berikut ! 1) Nationality 2) Good Fith 3) Pact sun Servanda 4) Territorial 5) Rebus sic stantibus Pernyataan yang bernar tentang prinsip atau azas perjanjian internasional terdapat pada angka... a. 3, 4 dan 5 b. 2, 3, dan 4 c. 2, 3, dan 5 d. 1, 2, dan 3 e. 1, 3, 5

A

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Sifat Politik Luar negeri Indonesia

Bebas Aktif

Disajikan sebuah ilustrasi dan Siswa menganalisis sifat politik luar negeri Indonesia apakah yang dimaksud dalam ilustrasi tersebut

C3 12) Indonesia bebas menentukan system ketatanegaraannya sendiri tanpa ada campur tangan oleh negara lain, dan Indonesia pun turut serta dan berperan aktif dalam upaya mewujudkan perdamaian dunia dan keadilan social internasional. Pernyataan tersebut merupakan salah satu sifat politik luar negeri Indonesia yang tercantum dalam Renstra Kementerian Luar Negeri Indonesia, yaitu… a. Anti kolonialisme b. Bebas dan aktif c. Mengabdi kepada kepentingan semua negara

B

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

7

d. Mengabdi kepada kepentingan nasional negaranya e. Demokratis

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Asas-asas Perjanjian

internasional

Disajikan sebuah ilustrasi dan siswa menentukan azas perjanjian internasional manakah yang tergambar dalam ilustrasi tersebut

C3 13) Perjanjian merupakan hukum yang mengikat bagi para pihak, sehingga isi perjanjian tersebut harus ditaati oleh pihak-pihak yang membuatnya. Pernyataan tersebut merupakan makna salah satu asas perjanjian internasional, yaitu... a. Rebus sic stantibus b. Good Fith c. Nationality d. Pact sun Servanda e. Territorial

D

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Asas-asas Perjanjian

internasional

Disajikan sebuah ilustrasi dan siswa menentukan azas perjanjian internasional manakah yang tergambar dalam ilustrasi tersebut

C2 14) Suatu perjanjian boleh dilanggar dengan syarat adanya perubahan yang fundamental, artinya perjanjian tersebut bertentangan dengan kaidah hokum umum atau jika perjanjian tersebut dilaksanakan maka akan bertentangan dengan kepentingan nasional pada negara bersangkutan. Pernyataan di atas merupakan gambaran dari salah satu asas perjanjian internasional, yaitu… a. Pact sun servanda b. territorial c. Nationality d. Good fith e. Rebus sic stantibus

E

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

8

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Macam-macam

perjanjian internasional

Siswa menentukan contoh pelaksanaan perjanjain bilateral

C2 15) Perjanjian internasional yang dilakukan antara dua negara disebut... a. Perjanjian multilateral b. Perjanjian bilateral c. Perjanjian regional d. Perjanjian internaasional berdasarkan kepentingan e. Perjanjian sepihak

B

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Ancaman terhadap integrasi nasional

Disajikan sebuah ilustrasi dan siswa menentukan istilah yang sepadan dengan ilustrasi tersebut.

C2 16) Kegiatan penyusupan perorangan atau kelompok melalui celah-celah atau kelemahan-kelemahan dalam wilayah lawan untuk melemahkan atau menghancurkan kekuatan lawan sebagai tindakan pendahuluan bagi suatu penguasaan wilayah. Pernyataan di atas merupakan makna…

a. Infiltrasi b. Ancaman c. Invasi d. Separatis e. Teroris

A

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

9

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Tahap-tahap pembuatan perjanjian

internasional

Siswa menentukan tahapan pembuatan perjanjian internasional secara berurutan

C2 17) Pernyataan yang benar tentang tahap pembuatan perjanjian internasional adalah... a. Perundingan – Pengesahan – Penandatanganan

b. Penandatanganan – Perundingan – Pengesahan

c. Rativication – Signature – Negotiation

d. Rativication – Negotiation – Signature

e. Negotiation– signature – Rativication

E

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Sarana Hubungan

Internasional

Siswa menentukan pengertian sarana hubungan internasional dalam bentuk propaganda

C2 18) Usaha sistimatis untuk mempengaruhi pikiran dan emosi demi kepentinagn masyarakat umum. Pernyataan tersebut merupakan definisi salah satu sarana hubungan internasional yaitu… a. Diplomasi b. Propaganda c. sarana hubungan internasional d. Invasi militer e. hubungan perdagangan

B

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

10

1.3 Faktor pendorong dan penghambat persatuan dan kesatuan bangsa

Kehidupan Bernegara

dalam konsep NKRI

Disajikan sebuah nilai pancasila yang dapat memperkokoh persatuan dan kesatuan nasional dan siswa menentukan sila pancasila yang berkaitan dengan nilai perilaku tersebut

C3 19) Pancasila mewajibkan kita untuk berperilaku jujur, adil dan menghargai nilai-nilai moral yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat. Pernyataan tersebut merupakan makna Pancasila sebagai nilai moral yang terkandung dalam sila… a. Ketuhanan yang Maha Esa b. Persatuan Indonesia c. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab d. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam

permusyawaratan perwakilan e. Keadilan social bagi seluruh rakyat Indonesia

C

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Pelaksanaan perjanjian internasional

Disajikan 5 (lima) pernyataan dan siswa menentukan 3 hal yang menjaadi penyebab batalnya perjanjian internasional

C3 20) Perhatikan pernyataan di bawah ini ! 1) Negara peserta atau wakil kuasa penuh melanggar

ketentuan hukum nasionalnya 2) Telah tercapai tujuan dari perjanjian internasional 3) Masa berlaku perjanjian internasional itu sudah habis 4) Adanya unsur kesalahan (error) pada saat perjanjian dibuat 5) Bertentangan dengan suatu kaidah dasar hukum

internasional umum Pernyataan yang benar tentang penyebab batalnya prjanjian internasional adalah... a. 1, 2 dan 3

b. 1, 4 dan 5

c. 1, 3 dan 4

B

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

11

d. 2, 4, dan 5

e. 3, 4, dan 5

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Sifat Politik Luar negeri Indonesia

Siswa menentukan pernyataan yang bukan merupakan sifat politik luar negeri indonesia berdasarkan Renstra 19 Mei 1983

C2 21) Pernyataan yang bukan merupakan sifat politik luar negeri Indonesia yang tertuang di dalam RENSTRA (rencana strategi kementerian luar negeri indonesia) Tahun 1983 adalah… a. Mengabdi kepada kepentingan semua negara b. Bebas dan aktif c. Anti kolonialisme d. Mengabdi kepada kepentingan nasional negaranya e. Demokratis

A

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Tugas, Fungsi dan Peranan Perwakilan Diplomatik

Siswa mampu menentukan tugas dan fungsi perwakilan diplomatik

C2 22) “Lembaga kenegaraan di luar negeri yang bertugas dalam membina hubungan politik dengan negara lain”. Pernyataan tersebut merupakan gambaran dari makna... a. Kementerian luar negeri b. Perwakilan konsuler c. Kuasa khusus d. Perwakilan diplomatik e. Kuasa usaha

D

4.1 Peran Hak-hak Disajikan sebuah C2 23) Dalam menjalankan tugasnya korps perwakilan diplomatik C

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

12

Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Perwakilan Diplomatik

pernyataan dan siswa menentukan hak perwakilan diplomatik yang tergambarkan dalam pernyataan tersebut

memiliki dua hak istimewa yaitu hak ektrateritorial dan hak immunitas. Hak immunitas adalah… a. Setiap anggota diplomatik bebas mendirikan bangunan

dan gedung di area perwakilan diplomatiknya b. setiap anggota diplomatik tidak tunduk kepada hukum dan

peraturan kepolisian negara setempat dan juga tidak dapat dituntut di muka pengadilan

c. Setiap anggota diplomatik harus taat kepada aturan hukum dan peraturan kepolisian negara setempat namun tidak dapat dituntut di muka pengadilan

d. Korps diplomatik harus tunduk kepada aturan hukum dan peraturan kepolisian setempat serta dapat dituntut di muka pengadilan

e. Korps perwakilan diplomatik terbebas dari semua aturan dan system hukum di negara tempat dia bekerja

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Tugas, fungsi dan

kewenangan perwakilan

konsuler

Disajikan 4 (empat) pernyataan dan siswa menentukan bagian yang merupakan fungsi perwakilan konsuler.

C3 24) Perhatikan pernyataan berikut ! 1) Memelihara kepentingan negaranya dengan melaksanakan

hubungan dengan pejabat- pejabat tingkat daerah 2) Memelihara kepentingan negaranya dengan melakukan

hubungan dengan pejabat-pejabat Tingkat Pusat 3) Berhak mengadakan hubungan yang bersifat non politik. 4) Mempunyai hak ekstrateritorial (tidak tunduk pada

pelaksanaan kekuasan Peradilan) 5) Tidak mempunyai hak ekstrateritorial (tunduk pada

B

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

13

pelaksa-naan kekuasaan peradilan). Pernyataan yang benar tentang tugas, wewenang dan hak perwakilan konsuler adalah... a. 1, 2, dan 3 b. 1, 3, dan 5 c. 2, 3, dan 4 d. 2, 3, dan 5 e. 3, 4, dan 5

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Landasan hokum

pelaksanaan hubungan

internasional

Disajikan beberpa aturan perundang-undangan dan siswa menentukan undang-undang yang mengatur tentang pelaksanaan hubungan internasional bagi Indonesia

25) Pelaksanaan Hubungan Internasional diatur dalam... a. UU. No. 20 Tahun 2003 b. UU. No. 26 Tahun 2000 c. UU. No. 39 Tahun 1999 d. UU. No. 18 1998 e. UU. No. 37 Tahun 1999

E

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional

Kehidupan bernegara

dalam konsep NKRI

Disajikan sebuah pernyataan dan siswa menganalisis prinsip kehidupan bernegara yang berkaitan dengan teori tersebut

C3 26) Prinsip yang mengharuskan kita untuk mengakui bahwa bangsa Indonesia merupakan bangsa yang terdiri dari berbagai suku, bahasa, agama, dan adat kebiasaan yang majemuk, hal ini mewajibkan kita bersatu sebagai bahngsa Indonesia yang utuh. Pernyataan tersebut merupakan makna prinsip… a. Bhinneka Tunggal Ika b. Wawasan Nusantara

A

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

14

dan organisasi internasional

c. Nasionalisme Indonesia d. Kebebasan yang bertanggungjawab e. Musayawarah mufakat

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Berbagai ancaman terhadap integrasi nasional

Disajikan sebuah ilustrasi dan siswa menentukan istilah yang menggambarkan makna ilustrasi tersebut

C2 27) Setiap usaha dan kegiatan, baik dari dalam negeri maupun luar negeri, yang dinilai membahayakan kedaulatan negara, keutuhan wilayah negara, dan keselamatan segenap bangsa. Pernyataan di atas merupakan teori… a. Gangguan b. Ancaman c. Hambatan d. Tantangan e. Makar

B

4.3 Faktor pendorong dan penghambat persatuan dan kesatuan bangsa

Kehidupan bernegara

dalam konsep NKRI

Disajikan sebuah pernyataan dan prinsip kehidupan bernegara yang berkaitan dengan pernyataan tersebut

C2 28) Manusia Indonesia adalah makhluk ciptaan Tuhan Yang Maha Esa. Ia memiliki hak kebebasan dan kewajiban untuk tanggung jawab terhadap dirinya, terhadap sesamanya dan dalam hubungannya dengan Tuhan Yang maha Esa. Pernyataan tersebut merupakan salah satu prinsip persatuan dan kesatuan nasional yaitu... a. Pembangunan menuju cita-cita reformasi b. Wawasan Nusantara c. Prinsip Nasionalisme d. Bhinneka Tunggal Ika e. Kebebasan yang bertanggungjawab

E

4.3 Faktor Perilaku yang Disajikan beberapa C2 29) Perhatikan pernyataan dibawah ini ! D

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

15

pendorong dan penghambat persatuan dan kesatuan bangsa

menunjukkan sikap

menjaga keutuhan

NKRI

contoh sikap dan siswa dapat menunjukan perilaku yang dapat menjaga keutuhan NKRI.

1) Mempertahankan pendapat pribadi dengan tidak menghiraukan pendapat teman.

2) Menghargai pendapat teman walaupun saya tidak menyetujuinya.

3) Mengadopsi berbagai budaya asing yang menguntungkan bagi dirinya

4) Merasa bangga menjadi WNI dalam segala kondisi Contoh sikap yang dapat mewujudkan terciptanya persatuan dan kesatuan adalah... a. 1 dan 2 b. 1 dan 3 c. 2 dan 3 d. 2 dan 4 e. 3 dan 4

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Makna Integrasi nasional

Disajikan sebuah pernyataan tentang makna integrasi nasional dan siswa menyebutkan sudut pandang dari teori tersebut

C2 30) Penyatuan berbagai kelompok budaya dan sosial dalam kesatuan wilayah nasional yang membentuk suatu identitas nasional. Pernyataan di atas merupakan pengertian integrasi nasional dalam sudut pandang… a. Antropologis b. Politik c. Sosiologis d. Ideologis

B

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

16

e. Territorial

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Tantangan dalam

mewujudkan integrasi nasional

Siswa menyebutkan tantangan terbesar yang dihadapi oleh bangsa indonesia dalam mewujudkan integrasi nasional

C2 31) Salah satu tantangan terbesar bangsa Indonesia dalam mewujudkan integrasi nasional demi tercapainya masyarakat yang adil dan makmur adalah… a. Kriminal b. Invasi c. Infiltrasi d. Penetrasi budaya e. Perilaku Korupsi, Kolusi dan Nepotisme

E

4.3 Faktor pendorong dan penghambat persatuan dan kesatuan bangsa

Faktor pendorong

terwujudnya persatuan

NKRI

Disajikan beberapa contoh perilaku dan siswa menentukan perilaku yang dapat menjaga keutuhan NKRI

C2 32)

Semangat nasionalisme yang harus tetap dipertahankan dalam mengisi kemerdekaan Indonesia adalah… a. Percaya diri sendiri b. Pengorbanan harta benda c. Sabar dalam menghadapi cobaan d. Mengeksploitasi SDA yang ada e. Persatuan dan kesatuan

E

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

17

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Proses integrasi nasional

Disajikan 4 buah pernyataan dan siswa menentukan dua pernyataan yang menjadi faktor terwujudnya integrasi nasional

C2 33) Perhatikan pernyataan dibawah ini! 1) Adanya rasa senasib dan seperjuangan yang diakibatkan

oleh faktor sejarah 2) Adanya tekad serta keinginan untuk bersatu dikalangan

bangsa Indonesia seperti yang dinyatakan dalam sumpah pemuda tanggal 28 Oktober 1928.

3) Wilayah negara yang begitu luas, terdiri atas ribuan kepulauan yang dikelilingi oleh lautan luas.

4) Masyarakat Indonesia yang heterogen Faktor pendorong terwujudnya integrasi nasional tercantum dalamm angka.... a. 1 dan 2

b. 1 dan 3

c. 2 dan 3

d. 3 dan 4

e. 2 dan 4

A

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan

Makna integrasi nasional

Siswa mampu menyebutkan makna

integrasi nasional

C1 34)

Integrasi berasal dari bahasa Inggris “integrate”. Arti kata yang sepadan dengan kata integrate adalah... a. Bersama-sama

b. mempersatukan

c. Sesuatu yang terpisah

d. Integritas

e. Tanggungjawab

B

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

18

keamanan

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Pengertian Integrasi nasional

Siswa mampu menyebutkan

pengertian integrasi nasional dalam sudut pandang antropologis

C2 35) Proses penyesuaian di antara unsur-unsur kebudayaan yang berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dalam kehidupan masyarakat. Pernyataan di atas merupakan pengertian integrasi nasional dalam sudut pandang… a. Politik b. Sosiologis c. Ideologi d. Teritorial e. Antropologis

E

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Tantangan dalam

mewujudkan integrasi nasional

Siswa dapat menyebutkan salah satu dampak negatif dari penyalahgunaan narkoba dalam kehidupan masyarakat

C1 36) Salah satu damapak dari penyalahunaan narkoba yang berkaitan dengan kehidupan sosial kemasyarakatan adalah... a. Gangguan jiwa b. Gangguan fisik c. Gangguan KAMTIBMAS d. Gangguan Mental e. Budaya boros

C

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

19

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Peran masyarakat

dalam mewujudkan terbentuknya

integrasi nasional

Siswa menunjukkan salah perilaku yang dapan mendukung terwujudnya integrasi nasional

C1 37) Salah satu contoh perilaku dalam kehidupan sehari-hari yang dapat menumbuhkan integrasi nasional adalah... a. Menolak pendapat teman b. Bermusyawarah dalam mengambil keputusan c. Menuntut hak untuk berbicara d. Menyetujui semua pendapast teman e. Menjalankan hasil musyawarah bagi yang menyetujuinya

B

4.1 Peran Indonesia dalam mewujudkan perdamaian dunia melalui hubungan internasional dan organisasi internasional

Pengertian hubungan

internasional menurut Mochtar

Kusumaatmadja

Disajikan sebuah teori hubungan internasional dan siswa menentukan penganjur teori tersebut.

C2 38) Hubungan Internasional adalah hubungan antar bangsa dalam segala aspek yang dilakukan suatu negara untuk mencapai kepentingan nasional negaranya. Pernyataan tersebut merupakan definisi hubungan internasional menurut…

a. John Houston b. Mochtar Masud c. UU. No. 37 Tahun 1999 d. Renstra e. UU. No. 39 Tahun 1999

D

KISI – KISI SOAL ULANGAN SEMESTER TAHUN 2017 – 2018 SEM 2

Mata Pelajaran : Pend. Kewarganegaraan Kelas : XI Semester 2

KI / KD Materi Indikator Soal Ranah

Berpikir No. Soal

Bentuk Soal / Butir Soal Kunci

1 2 3 4 5 6 7

HADI ABDUL AZIZ KAMMIS, SH Kisi-kisi Pendidikan Kewarganegaraan kelas XI sem 2 MAN KALABAHI 2018

20

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Landasan konstitusional

yang berkaitan dengan

integrasi nasional

Siswa menentukan bentuk negara indonesia yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945

C1 39) Indonesia adalah Negara Kesatuan yang Berbentuk Republic. Pernyataan tersebut merupakan landasan konstitusional NKRI yang tercantum di dalam… a. Pasal 1 ayat (1) UUD 1945 b. Pasal 2 UUD 1945 c. Pasal 3 UUD 1945 d. Pasal 27 ayat (1) UUD 1945 e. Pasal 1 ayat (2) UUD 1945

E

4.2 Kasus-kasus ancaman terhadap Ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan, dan keamanan

Ancaman terhadap integrasi nasional

Siswa menentukan Undang-undang yang mengatur tentang pertahanan dan keamanan negara Indonesia

C2 40) Ketentuan-ketentuanPokok Pertahanan dan Keamanan Negara Republik Indonesia diatur dalam... a. UU. No. 20 Tahun 1982

b. UU. No. 20 Tahun 2003

c. UU. No. 37 Tahun 1999

d. UU. No. 39 Tahun 1999

e. UUD 1945

A