k3- pertemuan 1.ppt

21
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Pertemuan ke-1 Oleh : Shandra Isasi., S.Farm., Apt Irvan Herdiana, S.Farm

Upload: ivonk-link

Post on 30-Jan-2016

394 views

Category:

Documents


11 download

TRANSCRIPT

Page 1: K3- Pertemuan 1.ppt

Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)

Pertemuan ke-1

Oleh :Shandra Isasi., S.Farm., AptIrvan Herdiana, S.Farm

Page 2: K3- Pertemuan 1.ppt

SilabusIDENTITAS MATA KULIAH

Nama Mata kuliah : Kesehatan & Keselamatan Kerja

Kode : FAR 313

Beban/Jumlah SKS : 1 SKS ( 1T)

Penempatan : Semester I

Alokasi : 14 Tatap Muka (TM)

Jam TM : T 1 x 60 menit

Jadwal : T : Selasa, 10.00 s.d 11.00

Tim Dosen : a. Shandra Isasi (SI)

b. Irvan Herdiana, S. Farm (IH)

Koordinator MA : Irvan Herdiana, S. Farm (IH)

2

Page 3: K3- Pertemuan 1.ppt

DESKRIPSI MATA KULIAH

Mata kuliah ini diberikan sebagai penunjang kehlian bagi peserta didik agar memahami tentang higiene dan sanitasi di laboratorium kesehatan, serta kesehatan dan keselamatan kerja dan cara pertolongan pertama pada kecelakaan (P3K).

TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM

Peserta didik memiliki kemampuan dalam memahami dan mengimplentasikan konsep higiene dan sanitasi laboratorium kesehatan.

Peserta didik dapat menerapkan konsep K3 dalam melaksanakan pekerjaannya di laboratorium.

Peserta didik memiliki kemampuan dalam mengatasi dan menghindarkan kecelakaan serta dapat melakukan pertolongan pertama pada kecelakaan di laboratorium.

3

Page 4: K3- Pertemuan 1.ppt

EVALUASI

* Prasyarat

Mahasiswa dapat mengikuti ujian akhir semester (UAS) dengan ketentuan:

Kehadiran Teori : kehadiran 80 -100%: dapat mengikuti UAS tanpa penugasan; 60-80%: mengikuti UAS dengan penugasan Kehadiran teori < 60%: tidak dapat mengikuti UAS

Metode Evaluasi dan Bobot PenilaianRanah pengetahuan (knowledge) :ujian tertulis dengan essayRanah sikap (efektif) dan keterampilan (psikomotor) :diskusi dan penugasan makalah tentang persoalan K3 di laboratorium.Teori 100 %= UTS 30%, UAS 30%, quis 10 %, Kehadiran 10%, Penugasan 20%.

Nilai Akhir T 100%

4

Page 5: K3- Pertemuan 1.ppt

RINCIAN JADWAL PENGAJARAN

5

NO PERTEMUAN WKT POKOKBAHASAN/ SUB POKOK BAHASAN METODE PENGAJAR

1 Minggu I

60 MENIT Penjelasan Program, Kontrak Belajar,.dan Pendahuluan K3.

CTJ IH

2 Minggu II

60 MENIT Jenis-jenis Laboratorium Kesehatan CTJ SI

3 Minggu III

60 MENIT Bangunan dan Sarana Laboratorium CTJ SI

4 Minggu IV

60 MENIT Cara Kerja di Laboratorium Kesehatan CTJ SI

5 Minggu V

60 MENIT Pedoman Umum Cara Kerja yang Benar di Laboratorium

CTJ SI

6 Minggu VI

60 MENIT Higiene dan Sanitasi CTJ IH

7 Minggu VII

60 MENIT Sterilisasi, Desinfeksi dan Dekontaminasi CTJ IH

UJIAN TENGAH SEMESTER (............................)8 Minggu VIII

60 MENIT Penanganan Limbah Klinik dan Biologi CTJ IH

9 Minggu IX

60 MENIT Penanganan Limbah Kimia CTJ IH

10 Minggu X

60 MENIT Penanganan Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) CTJ IH

11 Minggu XI 60 MENIT Penanganan Bahan Infeksius CTJ IH12 Minggu XII

60 MENIT Sumber Kecelakaan di Laboratorium CTJ SI

13 Minggu XIII

60 MENIT Jenis-jenis Kecelakaan di Laboratorium CTJ SI

14 Minggu XIV

60 MENIT P3K Terhadap Korban yang Terkena/Tertelan bahan Kimia Berbahaya

CTJ SI

UJIAN AKHIR SEMESTER(...............................)

Page 6: K3- Pertemuan 1.ppt

Pengantar Kesehatan dan Keselamatan Kerja Laboratorium Kesehatan

Setiap instansi atau setiap unit kegiatan kerja, terutama menyangkut banyak jiwa manusia, selalu harus dipikirkan pula ”keselamatannya”. Karena laboratorium kesehatan adalah tempat bekerja karyawan, dosen, asisten dan mahasiswa maka perlu dipikirkan keselamatan kerja di dalam laboratorium.

Page 7: K3- Pertemuan 1.ppt

Isu K3

7

Page 8: K3- Pertemuan 1.ppt

Mengapa Perlu Pengelolaan K3

8

Page 9: K3- Pertemuan 1.ppt

HAL-HAL PENYEBAB KECELAKAAN

Ada tiga dasar penyebab terjadinya kecelakaan kerja, yaitu :Terjadi secara kebetulan (genuine accident)Kondisi kerja yang tidak amanTindakan tidak aman yang dilakukan seseorang

Page 10: K3- Pertemuan 1.ppt

MODEL PENGGUNAAN ALAT LAB

Penyaringan (filtration)

a. Melipat kertas saring

Page 11: K3- Pertemuan 1.ppt

b. Menyaring larutan

Page 12: K3- Pertemuan 1.ppt

Pemisahan dengan Corong Pemisahan dengan Corong PPisahisah

Page 13: K3- Pertemuan 1.ppt

A. Memasukan cairan ke corong pisah

1. Tempatkan corong ke leher corong pisah. Tuangkan cairan yang akan diekstraksi

2. Tuangkan pelarut ekstraksi Volume total dalam corong pisah tidak boleh lebih besar dari ¾ volume corong pisah.

3. Tutup corong pisah.

Page 14: K3- Pertemuan 1.ppt

Gojoklah corong pisah dengan posisi direbahkan dan arahkan stopcock ke jendela /ventilasi

Page 15: K3- Pertemuan 1.ppt

Jangan diarahkan ke praktikan lain !!!!

Page 16: K3- Pertemuan 1.ppt

B. mengoyang larutan dalam corong pisah

Ambil corong pisah dengan posisi tertutup dan goyang perlahan, kemudian rebahkan dan secara perlahan buka stopcock corong pisah untuk mengeluarkan tekanan. Tutup stopcock corong pisah kembali, dan ulangi prosedur ini hingga tinggal sedikit tekanan yang dilepaskan (lihat gambar berikut)

Sekarang, gojok corong pisah selama beberapa detik, keluarkan tekanan, kemudian gojok lagi. 30 detik biasanya cukup untuk tercapai keseimbangan zat terlarut antara 2 pelarut (lihat gambar berikut)

Page 17: K3- Pertemuan 1.ppt

“Like Disolved Like”

c. Pemisahan Lapisan

Page 18: K3- Pertemuan 1.ppt
Page 19: K3- Pertemuan 1.ppt

Cara Titrasi a. Pegang kran dengan

tangan kiri dan wadah penampung dengan tangan kanan

b. Selalu arahkan skala buret di depan praktikan

Page 20: K3- Pertemuan 1.ppt

Cara memegang yang benar/salah?

Page 21: K3- Pertemuan 1.ppt

TERIMA KASIH

21