haluanriau 2015 04 13

28
Harian Umum TERBIT : 28 HALAMAN NO 12/04 TAHUN KE 15 HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM) LAYOUT: JUMAILIS REDAKTUR: SISWANDI Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 13 APRIL 2015 23 JUMADIL AKHIR 1436 H Kepengurusan Baru PDIP Rentan Masalah Hukum 12 SEKOLAH IKUTI UJIAN SISTEM ONLINE TIDAK LAGI PENENTU KELULUSAN Hari Ini, 78.960 Siswa SMA Sederajat Ikuti UN DUKUNGAN CALON INDEPENDEN DISERAHKAN LEBIH AWAL Pendaftaran Calon Kepala Daerah 26-28 Juli JAKARTA (HR)-Komisi Pemili- han Umum terus mematangkan berbagai persiapan untuk meng- gelar Pemilihan Kepala Daerah yang akan digelar serentak De- sember mendatang. Salah sa- tunya dengen menetapkan Pera- turan KPU tentang tahapan Pil- kada. KPU memastikan tahapan pendaftaran calon ke- pala daerah akan di- gelar pada 26-28 Juli mendatang. "Pendaftaran pa- sangan calon tanggal 26-28 Juli 2015," ung- kap komisioner Ko- misi Pemilihan Umum (KPU), Fer- ry Kurnia Rizkiyansyah, akhir pe- kan kemarin. Dikatakan, waktu pendaftaran yang disebutkan di atas, berlaku untuk calon gubernur, bupati serta calon wa- likota. Ferry mene- rangkan, secara umum tahapan Pilkada telah dimulai dengan tahap persiapan pada Fe- bruari lalu. Kemudian launching Pilkada 17 April dan penyerahan Daftar Agregat Kepen- dudukan per-Kecamatan (DAK2). PEKANBARU (HR)-Berkurangnya Dana Bagi Hasil dari sektor minyak bumi dan gas untuk Provinsi Riau sebesar Rp1,5 tiliun le- bih, harus disikapi secepatnya. Salah satu- nya, sudah waktunya bagi Pemprov Riau memperjuangkan dana-dana dekonsentrasi yang lebih besar dari pemerintah pusat. Menurut pengamat ekonomi Riau, Dr Viator Butar-Butar, Minggu (12/4), pengu- rangan DBH Migas itu dipastikan akan ber- dampak terhadap APBD Riau tahun 2015. Menurutnya, berkurangnya DBH migas itu disebabkan penurunan harga minyak bumi. Bagi Riau, kebijakan itu tentu saja me- miliki dampak. Untuk jangka pendek, pengu- rangan DBH Migas itu juga akan berdampak terhadap berkurangnya kapasitas fiskal Riau dalam pembiayaan pembangunan. Oleh sebab itu, Pemprov perlu menyiasati fluktuasi penerimaan daerah dari dua sisi, yaitu sisi penerimaan dan sisi pembiayaan. JAKARTA (HR)-Koordinator Tim Pembela Demokrasi In- donesia, Petrus Selestinus, menilai kepengurusan Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjua- ngan hasil Kongres IV yang di- umumkan Megawati Soekar- noputri, rentan masalah hu- kum. Hal itu disebabkan cu- kup banyak di antara mereka yang tersangkut kasus hukum. Petrus memperkirakan, apabila Komisi Pemberanta- san Korupsi (KPK), Kejaksaan dan Kepolisian, konsisten me- lakukan penyelidikan dan pe- nyidikan dugaan korupsi di partai itu, maka akan banyak pimpinan DPP PDI Perjua- ngan yang tersangkut kasus. "Kasus yang terbaru dan memalukan sudah terjadi di arena Kongres IV PDIP di Sa- nur, Bali. Seorang kadernya di- bekuk KPK saat menghadiri kongres. Ini peringatan awal untuk PDIP agar hati-hati, ter- utama cermat memilih dan PEKANBARU (HR)-Sesuai jad- wal yang telah ditetapkan, pada hari ini (Senin, 13/4), sebanyak 78.960 siswa SMA sederajat di Riau, akan mengikuti Ujian Na- sional. Kegiatan wajib tahunan ini, tidak lagi akan menjadi momok yang begitu menakutkan bagi siswa DBH MIGAS RIAU BERKURANG RP1,5 T Pemprov Harus Perjuangkan Dana Dekonsentrasi PETUGAS menata tumpukan naskah soal ujian nasional 2015 tingkat SMA sebelum didistribusikan ke masing-masing sub rayon di Kantor Dinas Pen- didikan Riau, Minggu (12/4). HALUAN RIAU/INT Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m. ZUHUR 12:12 MAGHRIB 18:16 ISYA 19:24 SUBUH 04:51 ASHAR 15:24 Golkar-PPP Terancam Tak Ikut Pilkada JAKARTA (HR)-Hingga saat ini, konflik internal berupa dualisme kepengurusan, masih terjadi di tubuh Partai Golkar dan Partai Persatuan Pem- bangunan. Jika hingga tahapan pendaftaran calon kepala daerah keputusan inkrah dari pengadilan belum keluar, maka kedua partai politik senior ini dipastikan tidak bisa mengikuti Pilkada serentak, pada Desember mendatang. "Kalau masih berseng- keta, belum ada kekuatan hukum tetap, maka dilihat isi. Kalau (pengadilan) me- nunda pemberlakuan SK Menkumham, maka tidak satu pun yang berhak me- wakili partai," ujar Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Husni Kami Manik, akhir pekan kemarin. Husni mengatakan, ter- hadap parpol yang berseng- keta tersebut, KPU akan merujuk pada kepengu- rusan yang disahkan secara inkrah oleh pengadilan. Ji- ka masih bersengketa alias belum inkrah, KPU tak akan menerima penca- lonannya. PEMAIN Manchester United, Daley Blind (merah) berebut bola dengan Jesus Navas. OLD TRAFFORD AKHIRNYA MERAH MANCHESTER (HR)-Setelah tiga musim berturut-turut Manchester United selalu kalah atas saudara- nya Manchester City di kandang sendiri Old Trafford, akhirnya Se- tan Merah berhasil membung- kam City 4-2 dalam lanjutan Liga Inggris, Minggu (12/4) malam. Di mulai pada musim 2011/2012, MU kalah dengan mengenaskan 1-6 dari City di kandang sendiri Old Trafford. KETUA Umum PDIP Megawati Soekarnoputri saat mengu- kuhkan pengurus DPP dalam kongres di Bali, belum lama ini. HAL HAL HAL HAL HAL 7 Old Trafford... Old Trafford... Old Trafford... Old Trafford... Old Trafford... HAL HAL HAL HAL HAL 7 Golkar... Golkar... Golkar... Golkar... Golkar... HAL HAL HAL HAL HAL 7 Hari Ini... Hari Ini... Hari Ini... Hari Ini... Hari Ini... HAL HAL HAL HAL HAL 7 Pendaftaran... endaftaran... endaftaran... endaftaran... endaftaran... HAL HAL HAL HAL HAL 7 Pemprov... emprov... emprov... emprov... emprov... HAL HAL HAL HAL HAL 7 Kepengurusan... Kepengurusan... Kepengurusan... Kepengurusan... Kepengurusan... HALUAN RIAU/INT KONFLIK INTERNAL BELUM BERAKHIR KPU TUNGGU KEPUTUSAN INKRAH PENGADILAN

Upload: haluan-riau

Post on 21-Jul-2016

432 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Haluanriau 2015 04 13

Harian Umum

TERBIT : 28 HALAMANNO 12/04 TAHUN KE 15

HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,-

(LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)

qqqqq LAYOUT: JUMAILISqqqqq REDAKTUR: SISWANDI

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

23 JUMADIL AKHIR 1436 H

Kepengurusan Baru PDIP Rentan Masalah Hukum

q 12 SEKOLAH IKUTI UJIAN SISTEM ONLINE

q TIDAK LAGI PENENTU KELULUSAN

Hari Ini, 78.960 Siswa SMA Sederajat Ikuti UN

DUKUNGAN CALON INDEPENDEN DISERAHKAN LEBIH AWAL

Pendaftaran Calon Kepala Daerah 26-28 JuliJAKARTA (HR)-Komisi Pemili-han Umum terus mematangkan

berbagai persiapan untuk meng-

gelar Pemilihan Kepala Daerah

yang akan digelar serentak De-

sember mendatang. Salah sa-tunya dengen menetapkan Pera-

turan KPU tentang tahapan Pil-

kada. KPU memastikan tahapan

pendaftaran calon ke-pala daerah akan di-

gelar pada 26-28 Juli

mendatang.

"Pendaftaran pa-

sangan calon tanggal26-28 Juli 2015," ung-

kap komisioner Ko-

misi Pemilihan Umum (KPU), Fer-

ry Kurnia Rizkiyansyah, akhir pe-

kan kemarin.Dikatakan, waktu pendaftaran

yang disebutkan di atas, berlaku

untuk calon gubernur,bupati serta calon wa-

likota. Ferry mene-

rangkan, secara umum

tahapan Pilkada telah

dimulai dengan tahappersiapan pada Fe-

bruari lalu. Kemudian

launching Pilkada 17 April dan

penyerahan Daftar Agregat Kepen-

dudukan per-Kecamatan (DAK2).

PEKANBARU (HR)-Berkurangnya Dana

Bagi Hasil dari sektor minyak bumi dan gasuntuk Provinsi Riau sebesar Rp1,5 tiliun le-

bih, harus disikapi secepatnya. Salah satu-

nya, sudah waktunya bagi Pemprov Riau

memperjuangkan dana-dana dekonsentrasiyang lebih besar dari pemerintah pusat.

Menurut pengamat ekonomi Riau, Dr

Viator Butar-Butar, Minggu (12/4), pengu-

rangan DBH Migas itu dipastikan akan ber-

dampak terhadap APBD Riau tahun 2015.Menurutnya, berkurangnya DBH migas itu

disebabkan penurunan harga minyak bumi.

Bagi Riau, kebijakan itu tentu saja me-

miliki dampak. Untuk jangka pendek, pengu-

rangan DBH Migas itu juga akan berdampakterhadap berkurangnya kapasitas fiskal

Riau dalam pembiayaan pembangunan.

Oleh sebab itu, Pemprov perlu menyiasati

fluktuasi penerimaan daerah dari dua sisi,

yaitu sisi penerimaan dan sisi pembiayaan.

JAKARTA (HR)-Koordinator

Tim Pembela Demokrasi In-

donesia, Petrus Selestinus,

menilai kepengurusan Dewan

Pimpinan Pusat PDI Perjua-ngan hasil Kongres IV yang di-

umumkan Megawati Soekar-

noputri, rentan masalah hu-

kum. Hal itu disebabkan cu-

kup banyak di antara merekayang tersangkut kasus hukum.

Petrus memperkirakan,

apabila Komisi Pemberanta-

san Korupsi (KPK), Kejaksaan

dan Kepolisian, konsisten me-

lakukan penyelidikan dan pe-

nyidikan dugaan korupsi di

partai itu, maka akan banyak

pimpinan DPP PDI Perjua-

ngan yang tersangkut kasus."Kasus yang terbaru dan

memalukan sudah terjadi di

arena Kongres IV PDIP di Sa-

nur, Bali. Seorang kadernya di-

bekuk KPK saat menghadirikongres. Ini peringatan awal

untuk PDIP agar hati-hati, ter-

utama cermat memilih dan

PEKANBARU (HR)-Sesuai jad-

wal yang telah ditetapkan, pada

hari ini (Senin, 13/4), sebanyak78.960 siswa SMA sederajat di

Riau, akan mengikuti Ujian Na-

sional. Kegiatan wajib tahunan ini,

tidak lagi akan menjadi momok

yang begitu menakutkan bagi siswa

DBH MIGAS RIAU BERKURANG RP1,5 T

Pemprov Harus PerjuangkanDana Dekonsentrasi

PETUGAS menata tumpukan naskah soal ujian nasional 2015 tingkat SMA

sebelum didistribusikan ke masing-masing sub rayon di Kantor Dinas Pen-

didikan Riau, Minggu (12/4).

HALUAN RIAU/INT

Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis-3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.

ZUHUR12:12

MAGHRIB18:16

ISYA19:24

SUBUH04:51

ASHAR15:24

Golkar-PPPTerancamTak Ikut PilkadaJAKARTA (HR)-Hingga saat ini, konflik internal

berupa dualisme kepengurusan, masih terjadi di

tubuh Partai Golkar dan Partai Persatuan Pem-

bangunan. Jika hingga tahapan pendaftaran calon

kepala daerah keputusan inkrah dari pengadilan

belum keluar, maka kedua partai politik senior ini

dipastikan tidak bisa mengikuti Pilkada serentak,

pada Desember mendatang.

"Kalau masih berseng-

keta, belum ada kekuatan

hukum tetap, maka dilihat

isi. Kalau (pengadilan) me-

nunda pemberlakuan SK

Menkumham, maka tidak

satu pun yang berhak me-

wakili partai," ujar Ketua

Komisi Pemilihan Umum

(KPU) Husni Kami Manik,akhir pekan kemarin.

Husni mengatakan, ter-

hadap parpol yang berseng-

keta tersebut, KPU akan

merujuk pada kepengu-rusan yang disahkan secara

inkrah oleh pengadilan. Ji-

ka masih bersengketa alias

belum inkrah, KPU tak

akan menerima penca-lonannya.

PEMAIN Manchester United, DaleyBlind (merah) berebut bola dengan

Jesus Navas.

OLD TRAFFORDAKHIRNYA MERAH

MANCHESTER (HR)-Setelah tiga

musim berturut-turut ManchesterUnited selalu kalah atas saudara-

nya Manchester City di kandang

sendiri Old Trafford, akhirnya Se-

tan Merah berhasil membung-

kam City 4-2 dalam lanjutan Liga Inggris,Minggu (12/4) malam.

Di mulai pada musim 2011/2012, MU

kalah dengan mengenaskan 1-6 dari City

di kandang sendiri Old Trafford.

KETUA Umum PDIP Megawati Soekarnoputri saat mengu-

kuhkan pengurus DPP dalam kongres di Bali, belum lama ini.

HAL HAL HAL HAL HAL 77777Old Trafford...Old Trafford...Old Trafford...Old Trafford...Old Trafford...HAL HAL HAL HAL HAL 77777Golkar. . .Golkar. . .Golkar. . .Golkar. . .Golkar. . .

HAL HAL HAL HAL HAL 77777Hari Ini...Hari Ini...Hari Ini...Hari Ini...Hari Ini...

HAL HAL HAL HAL HAL 77777PPPPPendaf taran. . .endaf taran. . .endaf taran. . .endaf taran. . .endaf taran. . . HAL HAL HAL HAL HAL 77777PPPPPemprov.. .emprov.. .emprov.. .emprov.. .emprov.. .

HAL HAL HAL HAL HAL 77777Kepengurusan. . .Kepengurusan. . .Kepengurusan. . .Kepengurusan. . .Kepengurusan. . .

HALUAN RIAU/INT

q KONFLIK INTERNAL BELUM BERAKHIR

q KPU TUNGGU KEPUTUSAN INKRAH PENGADILAN

Page 2: Haluanriau 2015 04 13

BISNIS & KEUANGAN2SENINSENINSENINSENINSENIN

13 APRIL 2015

LAYOUT: MELISAREDAKTUR: DARA FITRIA

GELIAT PASAR

PROFIL

TEMBUS USD57

Harga Minyak MentahKembali NaikJAKARTA (HR)- Harga minyak mentah berhasil naikdan membukukan kenaikan mingguan pada lift dariharapan menurunkan bahwa kesepakatan mengenaiprogram nuklir Iran akan menghasilkan pengembaliancepat lebih barel Iran ke pasar.

Harga menguat setelah data yang menunjukkanbahwa hasil pengeboran tidak lagi tinggi. Setelahkerugian pekan lalu, Brent berhasil naik 5,3 persen,dan minyak mentah AS naik 5,0 persen.

"Perjanjian terbaru dengan Iran nampaknya tidakmembuka keran minyak Iran secara signifikan, sepertiyang ditakutkan banyak orang," kata kepala strategipasar komoditas dan strategi minyak di BNP Paribas,Harry Tchilinguirian, akhir pekan lalu.

Para pemimpin Iran mengatakan semua sanksiterhadap Iran harus ditanggalkan, pada hari yangsama dengan berakhirnya perjanjian. SementaraAmerika Serikat mengatakan sanksi akan dicabutsecara bertahap. Minyak mentah mendapat dukungandari permintaan kuat, setelah data manufaktur dariAmerika Serikat dan Jerman mendukung pertumbuhanekonomi dunia mulai membaik.

Adapun minyak mentah jenis Brent untukpengiriman Mei naik USD1,30 dan menetap diUSD57,87 per barel sedikit di atas rata-ratapergerakan 50-hari sebesar USD57,61 per barel.Sedangkan minyak mentah AS naik 85 sen danmenetap di USD51,64 per barel.(okz/ara)

Ingin Masyarakat IkutAwasi Harga Beras

JAKARTA (HR)-Kementerian Perdaganganberencana akanmengumumkan hargaeceran tertinggi (HET) dariberas setiap waktunya. Haltersebut dimaksudkan agarmasyarakat dapatmengetahui berapa HETberas yang sebenarnya.

"Saya lagimerencanakan untukmengumumkan harga berassupaya masyarakat bisa

mengontrol harga langsung," terang MenteriPedagangan Rachmat Gobel di Grogol Petamburan,Jakarta Barat, Minggu (12/4).

Gobel berharap dengan turut sertanyamasyarakat dalam mengontrol harga beras, dapatmeminimalisir oknum-oknum yang dicurigai memainkanharga di pasaran. Oknum itulah yang dicurigaimemperpanjang distribusi beras sehingga hargasemakin mahal. "Jalur distribusinya itu panjang,mungkin ada sekira empat pintunya. Ini yang haruskita ubah," imbuhnya.

Dengan begitu, dirinya berharap agar masyarakattidak terus menyalahkan pemerintah pada saat naiknyaharga pokok. "Masyarakat musti ikut mengontrol, supayajangan hanya menyalahkan seolah-olah pemerintahtidak membantu keinginan rakyatnya. Padahal Presidenselalu tanya kepada semua menteri berapa harga pokok.Semuanya diminta harus berupaya menurunkan hargapokok," tandasnya.(okz/ara)

Bank BUMN Perbesar Porsi Pendapatan KomisiJAKARTA (HR)- Para bankir BUMN

memperbesar porsi pendapatan dari

kantong lain yakni pendapatan berbasis

komisi atau fee based income. Pasalnya,

pendapatan keuntungan dari bunga kredit

terus tergerus akibat dari pembengkakan

biaya dana (cost of fund), serta perlambatan

kredit dan penurunan bunga kredit.

Asmawi Syam, Direktur

Utama Bank Rakyat Indonesia

(BRI), mengatakan, pihaknyaakan memperbesar porsi fee

based income menjadi 10 per-

sen-15 persen terhadap total

pendapatan, dari porsi pen-dapatan komisi sebesar 6

persen. “Kami memproyek-

sikan pertumbuhan fee income

sebesar 20 persen pada tahunini,” katanya.

BRI mencatat pertumbuhan

fee income sebesar 24,9 persen

menjadi Rp6,1 triliun per De-sember 2014, dibandingkan

posisi Rp4,9 triliun per Desem-

ber 2013. Kontribusi fee ter-

besar dari komisi administrasi

sebesar 57,0 persen, kemudianfee dari e-banking sebesar 19,9

persen, dan fee dari trade fi-

nance sebesar 8,9 persen.

Asmawi menambahkan,strategi untuk mencapai target

fee income adalah menambah

jumlah electronic channel (e-

channel) sebanyak 79.022 se-hingga menjadi 231.445 e-chan-

nel. Kemudian, BRI akan me-

nambah 29.317 agen BRILink

sehingga total mencapai 50.-000 agen, serta menambah

29.662 outlet sehingga me-

miliki 60.759 outlet.

Budi Gunadi Sadikin, Di-

rektur Utama Bank Mandiri,mengaku, fee based income

berkontribusi 30 persen ter-

hadap laba Mandiri. Besarnya

porsi pendapatan komisi itukarena nasabah mulai gemar

bertransaksi menggunakan e-

banking. “Kami menargetkan

porsi pendapatan fee incomenaik sebesar 1 persen-2 persen

setiap tahun,” ucap Budi.

Adapun, bank berlogo pita

emas ini membidik pertumbuhanfee income sebesar 15 persen pada

tahun ini, dari pertumbuhan

sebesar 2,8 persen atau men-

capai Rp9,13 triliun per De-

sember 2014, dibandingkanposisi Rp8,70 triliun per Desem-

ber 2013. “Transactional bank-

ing menjadi penyumbang fee in-

come,” tambahnya.Perbankan Tanah Air kini

lebih modern untuk bisnis

transactional banking. Misal-

nya, masyarakat mulai gemarmenggunakan e-banking untuk

transaksi keuangan seperti

transfer, tarik tunai, pembe-

lian pulsa, pembayaran listrikdan air. Serta, dorong peru-

sahaan menggunakan fasilitas

perbankan seperti layanan L/

C untuk trade finance atau

hedging valuta asing (valas).Achmad Baequni, Direktur

Bank Negara Indonesia (BNI),

menyampaikan, fee income

menjadi fokus utama peru-sahaan untuk memperoleh

keuntungan pada tahun ini.

BNI adalah bank paling besar

memperoleh keuntungan ko-misi dengan nilai mencapai Rp

10,7 triliun pada akhir De-

sember 2014. “BNI menarget-

kan pertumbuhan fee incomesebesar 20 persen pada tahun

ini,” katanya.(kon/ara)

Jalur DistribusiDistribusi yang cukup panjang dicurigai menjadi penyebab beras semakin mahal di pasaran. Karena itu, Menteri Perdagangan Rachmat Gobel berencana memangkas jalur

distribusi beras.

HALUAN RIAU/INT

OJK Mimpi Mewujudkan Bank Raksasa NasionalJAKARTA (HR)- Indonesia

termasuk negara yang kaya

akan jumlah bank. Tengok saja,ada 119 bank umum yang bere-

dar, serta ribuan pendirian

Bank Perkreditan Rakyat

(BPR) di Tanah Air. Banyak-nya jumlah bank ini hanyalah

sekelas pion dengan jumlah

aset yang masih kecil. Tidak

seperti di negara tetangga yangmemiliki sedikit bank, namun

mereka adalah raksasa lem-

baga keuangan.

Otoritas Jasa Keuangan(OJK) selaku regulator per-

bankan memimpikan agar In-

donesia mempunyai bank

raksasa yang mampu bersaingdengan bank-bank di negara

tetangga. Demi mewujudkan

mimpi itu, OJK membentuk

Masteplan Jasa Keuangandengan melakukan kon-

solidasi bank-bank me-

lalui kewajiban merger,

akuisisi, dan integrasi.Aturan mainnya

adalah bagi investor

asing atau lokal yang

ingin memiliki sahambank lebih dari 40 persen

saham bank lokal wajib

mengakuisisi lebih dari

satu bank. Gambaran-nya, setelah mengakui-

sisi satu bank, investor

berkewajiban me-

ngakuisisi dua atau tiga bank

lagi untuk dimerger. Jika sya-

rat ini dipenuhi, investor ber-hak menggenggam saham le-

bih dari 40 persen.

“Pokoknya kami menga-

takan harus dua untuk nantidigabung jadi satu,” kata Nel-

son Tampubolon, Dewan Ko-

misioner Bidang Perbankan

OJK. Nah, regulator mem-bebaskan investor untuk me-

milih calon bank-bank lainnya

untuk diakuisisi, tapi OJK

mendorong agar mereka me-ngutamakan mengambil bank-

bank BUKU 1 bermodal di

bawah Rp1 triliun.

Perlahan-lahan mimpi OJK

mulai terwujud. Misalnya,sederet pemegang saham bank

akan melakukan konsolidasi,

seperti MNC Bank akan mer-

ger dengan Bank Pundi. HSBCIndonesia akan terintegrasi

dengan Bank Ekonomi Ra-

harja. Serta, calon investor

Shinhan Bank yang berencanamengakuisisi dua bank di In-

donesia yang kemudian akan

terkonsolidasikan.

Tidak ingin sampai disitu.Irwan Lubis, Deputi Komi-

sioner Pengawasan Perban-

kan OJK, mendorong peme-

gang saham juga berkomit-

men untuk memperkuat per-modalan bank agar mereka

naik kelas menjadi bank be-

sar. Misalnya, investor yang

mengakuisisi bank kelompokBUKU 1 harus segera naik

kelas menjadi bank kelompok

BUKU 2 atau BUKU 3.

Kenapa? Bank yang ber-modal kuat tentu mereka se-

hat dan kompetitif untuk meng-

hadapi persaingan di masa

mendatang. Apalagi, industrikeuangan akan memasuki pa-

sar Masyarakat Ekonomi

ASEAN (MEA) pada tahun

2020. Serta, akan ada pedoman

Qualified ASEAN Bank (QAB)yang bebas ekspansi di negara-

negara ASEAN.

Budi Gunadi Sadikin, Di-

rektur Utama Bank Mandiri,menyampaikan, pihaknya

sebagai kelompok bank yang

sudah besar juga ikut ber-

benah diri untuk menjadiraksasa dalam menghadapi

keterbukaan pasar ASEAN.

Caranya dengan konsolidasi

bisnis dengan bank-bankBUMN, seperti kredit dan

jaringan ATM.(kon/ara)

Eks Bank Century akan TerbitkanSaham Rp300 Miliar

JAKARTA (HR)- PT Bank

Mutiara Tbk (BCIC) siap me-

lakukan right issue 30 triliun

lembar saham seri A dengan

nilai nominal sebesar Rp0,01

atau setara Rp300 miliar. Aksi

korporasi dilakukan untuk

penambahan modal melalui

pengeluaran saham tanpa hak

memesan efek terlebih dahulu

(HMETD).

Corporate Secretary Bank

Mutiara, Hartono Karyatin S,

menyebutkan bahwa pihak

yang akan mengambil bagian

dari saham-saham yang dike-

luarkan atas pelaksanaan

transaksi, adalah pemegang

saham pengendali (PSP) per-

seroan yaitu J Trust Co.Ltd.

"Setoran dana oleh J Trust

Co.Ltd sebagai pemegang sa-

ham sebesar Rp300 miliar

saat ini baru dicatat sebagai

dana setoran modal. Dana

setoran modal baru dapat

dipindah bukukan dan dicatat

sebagai modal disetor setelah

persyaratan instrumen modal

disetor terpenuhi sesuai de-

ngan ketentuan PBI No. 15/12/

PBI/2013," kata dia seperti

dilansir dari Situs BEI, akhir

pekan lalu.

Lebih lanjut dia menga-

takan, penambahan modal dan

penerbitan saham atas seto-

ran modal direncanakan akan

dilaksanakan pada Senin (20/

4) mendatang. Namun tanggal

pelaksanaannya akan me-

nunggu persetujuan dari Oto-

ritas Jasa Keuangan (OJK).

"Sehubungan dengan peru-

bahan pasal 4 ayat 2 anggaran

dasar perseroan terkait pe-

nambahan modal melalui

right issue , perusahaan telah

dapatkan persetujuan dari

Menteri Hukum dan Hak Asa-

si Manusia (Menkumham) RI

Nomor AHU-0005430.AH.-

01.02 tahun 2015 tentang

Persetujuan Perubahan Ang-

garan Dasar Perseroan," tu-

kasnya.(okz/ara)

Potensi Pajak Kapal Asing Capai Rp12 TriliunJAKARTA (HR)-

Otoritas pajak dan

transportasi laut

mendalami potensi

penerimaan pajak dari

sektor angkutan laut

tremper rute luar negeri.

Dimana kegiatan itu

dilaksanakan oleh

kapal-kapal asing untuk

kegiatan angkutan

komoditas batubara,

crude palm oil (CPO)

maupun hasil tambang

Indonesia lainnya.

Kedua otoritas

tersebut telah

memanggil para pelaku

usaha pelayaran

nasional yang diwakili

Indonesian National

Shipowners Association

(INSA). "Kami sudah

dipanggil Direktorat

Jenderal Pajak dan

Kementerian

Perhubungan untuk

mendalami masalah

potensi pajak atas kapal

asing tersebut," kata

Ketua INSA Carmelita

Hartoto.

Carmelita

mengatakan, asosiasinya

telah menjelaskan

potensi pajak yang dapat

dipungut dari kapal-

kapal luar negeri yang

melayani angkuten

tremper atas komoditas

ekspor Indonesia. Akan

tetapi selama ini mereka

tidak dipungut pajak,

sementara kapal

berbendera Indonesia

yang melakukan

kegiatan yang sama

justru dipungut pajak.

Dalam kajian INSA,

estimasi penerimaan

pajak, baik PPN dan PPh

yang bersumber dari

kapal-kapal asing yang

bisa dipungut oleh

pemerintah, khususnya

dari angkutan komoditas

batu bara, crude palm oil

(CPO), offshore, kapal-

kapal untuk proyek

angkutan umum maupun

kapal yang mengangkut

komoditas ekspor

lainnya yang mencapai

Rp5 triliun hingga Rp12

triliun per tahun.

Adapun mekanisme

yang paling efektif untuk

memungut pajak-pajak

bagi kapal asing yang

mengangkut muatan

ekspor Indonesia adalah

dengan cara

mensyaratkan kepada

kapal-kapal asing

tersebut untuk

menyerahkan bukti

pembayaran pajak pada

saat kapal-kapal asing

tersebut akan berangkat

ke luar negeri.(rol/ara)

Rachmat Gobel

Page 3: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq LAYOUT: MELISAqqqqq REDAKTUR: DARA FITRIA

3SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015 EKONOMI BISNISHONDA, YAMAHA & SUZUKI TERPUKUL

Penjualan Motor Kuartal I AnjlokJAKARTA (HR)- Industri sepeda motor benar-

benar mengalami situasi pasar yang sulit

sepanjang kuartal I/2015.

Ini terindikasi dari

angka penjualan yang

begitu rendah yakni

hanya 1,65 juta unit atau

turun signifikan sekitar

17,3 persen dibandingkan

dengan pencapaian

periode yang sama tahun

lalu sebanyak 1,99 juta

unit.

Penurunan penjualan

secara wholesales

pengiriman kendaraan

dari pabrik ke diler

tersebut, didasarkan

pada data terbaru

Asosiasi Industri

Sepedamotor Indonesia

(AISI) yang diperoleh,

akhir pekan lalu.

Sepanjang kuartal I/

2015, penjualan bulanan

cenderung fluktuatif

yakni Januari tercatat

513.816 unit, lalu naik

pada Februari sebanyak

570.524 unit, namun

merosot pada Maret

menjadi 562.185 unit.

Kondisi ini berbeda

dengan kondisi pasar

kuartal I tahun lalu yang

mengalami tren

peningkatan penjualan.

Pada Januari 2014,

penjualan sepeda motor

tercatat 580.288 unit,

dan terus naik berturut-

turut pada bulan

berikutnya yakni

Februari sebanyak

681.267 unit dan Maret

728.820 unit. Sepanjang

tiga bulan pertama tahun

ini, ada dua merek yang

mengalami peningkatan

penjualan yakni

Kawasaki dan TVS.

Kawasaki

mendistribusikan 45.739

unit, atau naik signifikan

dibandingkan dengan

kinerja periode sama

tahun lalu sebanyak

31.261 unit. Sementara

itu, TVS melego 5.321

unit, lebih tinggi

ketimbang 4.047 unit

yang diraih pada periode

sama 2014.

Sebaliknya, merek-

merek utama yakni

Honda, Yamaha, dan

Suzuki malah mengalami

kemerosotan penjualan.

Honda sebagai pemimpin

hanya mampu menjual

1,09 juta unit, turun dari

periode yang sama tahun

lalu yang mencapai 1,25

juta unit.

Untuk Yamaha pada

kuartal I/2015 hanya

berhasil melego 464.469

unit, padahal pada

periode yang sama tahun

lalu mencapai 617.331

unit. Begitu pula Suzuki,

hanya membukukan

penjualan 36.086 unit,

lebih rendah dari periode

yang sama tahun lalu

yang sebanyak 83.074

unit.

Ketua Bidang

Komersial AISI Sigit

Kumala mengakui

kondisi pasar sepanjang

kuartal I memang berat.

“Ekonomi mengalami

perlambatan dan daya

beli menurun, sehingga

masyarakat cenderung

menahan pembelian

kendaraan dan fokus

pada pemenuhan

kebutuhan pokok,”

jelasnya.

Namun, dia optimistis

perlemahan pasar tidak

akan berlangsung lama,

dan penjualan akan

kembali membaik secara

bertahap, dengan

prediksi pada Mei dan

Juni dapat menyentuh

kisaran angka 600.000

unit per bulan.(bis/ara)

MESKI RAMAI PENGUNJUNG

Peserta Inacraft Akui Omzet Menurun 20%JAKARTA (HR)- Pesertapameran Inacraft 2015 me-

ngeluhkan penurunan om-

zet yang didapat mereka

dari penjualan tahun ini.

Adapun salah satu penye-bab dari menurunnya pen-

dapatan para kerajinan

kurangnya promosi hinggapergeseran jadwal pameran

yang dilakukan oleh pihak

penyelenggara.

Hal tersebut dikeluh-

kan oleh salah satu pesertapameran kerajinan tangan,

Widi. Pengrajin kerajinan

tangan khas Bali ini me-ngeluhkan penurunan om-

zet hingga 20 persen.

"Pameran tahun ini me-

ngalami penurun pema-

sukan, karena kan adaperubahan jadwal Inacraft

yang dimajukan tanggal-

nya," ucap Owner ManacikaBali Widi, Minggu (12/4).

Menurutnya, jika tang-

gal pameran ini dimajukan

pada awal bulan, penu-

runan omzet ini tidak akanterjadi. "Untuk tahun-ta-

hun dulu pameran Inacraft

selalu akhir bulan April,"

ucapnya.

Selain pergeseran jad-wal pameran, lanjut Widi,

penurunan omzet ini juga

terjadi karena kurangnya

promosi yang dilakukanpihak penyelenggara untuk

acara ini. Alhasil, jumlah

pengunjung yang datang

pun tak seramai seperti

tahun-tahun sebelumnya."Promosinya kurang.

Harapan saya untuk ke

depannya lebih ditingkat-

kan dan digencatkan pro-

mosinya, agar pengunjungyang datang banyak se-

hingga daya belinya juga

meningkat," tuturnya.

Mancika Bali sendiri, ka-

ta Widi, telah mengikuti pa-meran Inacraft selama dela-

pan kali. Adapun produk

yang dijualnya adalah bera-

gam lukisan dan kerajinan ta-

ngan asli dari Bali.(okz/ara)INACRAFT 2015.

HALUAN RIAU/INT

Page 4: Haluanriau 2015 04 13

Oleh Mochammad Sayyidatthohirin

GAGASAN4 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

ISSN

T a j u k Perlukah IstighasahHadapi Ujian Nasional

SEBENTAR lagi, para sis-wa SMA dan SMP di negeri

ini akan memiliki hajat be-

sar, yakni pelaksanaan

Ujian Nasional yang telah di

depan mata.Berdasarkan ketetapan

Kementrian Pendidikan dan

Kebudayaan (Kemendikbud),

UN untuk jenjang SMA sede-

rajatya akan dilaksanakanmulai hari, Senin (13/4) hing-

ga Rabu (15/4) mendatang.

Sedangkan untuk jenjang

SMP pada 4 hingga 7 Mei

mendatang. Artinya, pelaksa-naan UN mulai digelar dalam

beberapa hari ini. Oleh kare-

nanya, mau tak mau para sis-

wa SMA maupun SMP harus

sudah siap menghadapi.Dalam rangka persiapan

menghadapi UN, tak sedikit

sekolah yang membekali

para siswanya tak hanya

memfokuskan pada aspekpenguasaan materi pela-

jaran yang diujikan seperti

Matematika, IPA, bahasa

Inggris, dan lainnya. Tapi,

mereka juga membekali pa-ra siswa dengan melaksa-

nakan ‘ritual’ istighasah

sebelum menghadapi UN.

Bahkan, sebagian sekolah di

tanah air menganggap bah-wa ‘ritual' tersebut meru-

pakan keniscayaan bagi me-

reka agar para siswa lancar

dan sukses dalam menger-

jakan soal-soal UN.Sehingga dalam paradig-

ma mereka, tak akan sem-

purna atau dengan kata lain

persiapan mereka dirasa ku-

rang, jika mereka belum me-ngadakan’ritual’ istighasah se-

belum menghadapi hajat UN.

Paradigma demikian itu

sesungguhnya tak dapat

disalahkan, bahkan diang-gap sesat. Sebab, orientasi

mereka melaksanakan ri-

tual tersebut dalam rangka

meningkatkan keyakinan

kepada para siswa sehinggamereka dapat tegar dalam

‘perang’ menghadapi UN.

Selain itu, pelaksanaan ri-

tual tersebut bertujuan un-

tuk mendidik para siswasecara langsung tentang be-

tapa pentingnya ketika se-

dang menghadapi berbagai

macam cobaan, masalah,

atau ujian (termasuk UN),mereka tetap harus selalu

mengingat kepada Tuhan

Yang Maha Esa, dengan

harapan nantinya mereka

dapat memperoleh kemu-dahan dalam mengerjakan

soal-soal UN.

Secara umum, dasar ar-

gumentasi paradigma terse-

but, yakni Surat Ali Imron:

112, yang secara substansial

menjelaskan bahwa jika kita

ingin sukses, maka kita ha-rus selalu teguh menjaga

hubungan antara dengan

sang Khaliq (hablum mi-

nallah) dan sesama manusia

pula (hablum minannas). Se-lain itu pula, juga Surat Al-

Baqarah: 86 yang intinya be-

risi tentang janji Tuhan (Al-

lah) akan memenuhi permin-

taan atau doa hamba-Nya.Atas dasar ayat-ayat

tersebut, maka wajar jika

banyak sekolah yang melak-

sanakan istighasah dalam

rangka menghadapi UN.Meskipun UN kali ini telah

direvisi, yakni tak menjadi

penentu kelulusan siswa,

tapi sebagai pengukur eva-

luasi wawasan pendidikansiswa, namun sebagian seko-

lah tetap menganggap bah-

wa melakukan istighasah

merupakan hal yang harus

dilakukan.Sebenarnya, itu sah-sah

saja. Namun, satu hal yang

harus diingat, dikontem-

plasikan serta direalisasi-

kan oleh para siswa melalui

guru di sekolah ialah bahwa

kunci utama sukses ‘perang’

menghadapi UN tidak lainadalah belajar dengan giat,

konsisten, dan serius. Ada-

pun pengadaan ‘ritual’ istig-

hasah merupakan aspek pe-

lengkap untuk menjadi pe-nyemangat para siswa, agar

mereka tak minder ketika

menghadapi UN. Dengan

begitu, harapannya para

siswa dapat fokus dalammengerjakan UN.

Artinya, substansi pelak-

sanaan istighasah bukan

menjadi dan jangan sekali-

kali dijadikan oleh siapapunsebagai kunci sukses meng-

hadapi UN. Sebab, kita

sebagai manusia biasa yang

masih penuh dengan keter-

batasan yang hidup di dunianyata, dalam konteks beru-

saha meraih suatu target

atau cita-cita (termasuk

UN), kita harus memprio-

ritaskan usaha yang bersifatnyata (real), bukan yang

bersifat ghaib bagaikan

hidup di dunia maya.

Maksudnya, dalam beru-

saha kita harus lebih banyak

mengandalkan jalur yang

konkrit, seperti untuk meng-

hadapi UN, maka para siswaharus lebih giat dan rajin

belajar agar sukses dalam

mengerjakan soal-soal UN.

Setelah itu dilakukan, baru

mereka melakukan tahapselanjutnya, yakni berdoa

kepada Tuhan sebagai ben-

tuk langkah tawakkal (pas-

rah) seorang hamba kepada

Tuhannya, baik yang dimani-festasikan dalam istighasah,

berdoa setiap setelah salat

lima waktu, salat hajat, mau-

pun dalam bentuk lain.

Dalam hal ini, Dr Mo-hammad Nasih al-Hafidz,

Dosen Pascasarjana FISIP

UI, menegaskan (dikaitkan

dengan dunia tasawwuf)

bahwa kita sebagai manusiayang penuh dosa jangan seka-

li-kali kita menempatkan

atau berharap menjadi se-

perti wali (kekasih) Allah

POKOK PIKIRAN

POJOK HALUAN

Distribusi Soal UNDINAS Pendidikan danKebudayaan Provinsi Riaumeninjau langsung UjianNasional tingkat SekolahMenengah Atas sederajat .Tujuannya mengetahuibagaimana pendistribusiannaskah soal UN yangditerima pihak sekolah. Selainitu juga melihat sarana danprasarana sekolah dalammengikuti sistem UjianNasional dengan sistemComputer Based Test. ***

WARTAWAN HALUAN RIAU TIDAK DIBENARKAN MEMINTA APAPUN DARI NARA SUMBER DAN SELALU DIBEKALI KARTU PERS

Direktur Haluan Media Grup: H. Desfandri Majid. Dewan Redaksi: H. Basrizal Koto, H. Djufri Hasan Basri, H. DheniKurnia, Mohammad Moralis, Doni Rahim. Ombudsman: Alhendri Tanjung, SH MH. Redaktur: Erina Djohar, EdharDarlis, Erma Sri Melyati, Imelda Vinolia, Nursyamsi, Arlen Ara Guci, Perdana Putra, Edwar Pasaribu, Dara Fitria,Hendra Saputra. Sekretaris Redaksi: Widya Ayuni Staf Redaksi: Jhoni Hasben, Nurmadi, Rudi Yanto, Anom Sumantri,Renny Rahayu, Syafri Ario, Sarwan Kelana, Dodi Ferdian, Suherman, Imnaldi. Redaktur Foto: Azwar. Fotografer:Andika. Manager TI & Web: Budhy Prasetyo. Staf IT/Website/Litbang: Ivan Ihromi, M. Ivan Aditama. Layout: Muharmi(Koordinator), Wiwin Hariadi, Jumailis, Taufik Hidayat, Dede Sartika, Melisa, Zel Afriadi. Grafis: Zulhelmi. DesainIklan: Alwin Hasan, Tengku Afrizal.

Perwakilan Daerah: Inhil: -. Kuansing: Robi Susanto (Kepala). Inhu: Eka Buana Putra (Kepala), Efril Reza. Kampar: Akhir Yani(Kepala), Khairuddin Domo, Herman Jhoni. Rokan Hulu: Agustian (Kepala), Yusrizal. Rokan Hilir: Azmi (Pjs Kepala), JhoniS. Bengkalis: Usman Malik (Kepala), Susi. Siak: Ali Masruri (Kepala), Abdus Salam. Pelalawan: Supendi (Kepala), ZulkarnaidiZola. Meranti: Johanes Sinaga (Kepala). Dumai: Zulkarnain (Kepala). Jaringan HMG Jakarta: H. Desfandri Majid, SumateraBarat: Yon Erizon. Kepulauan Riau: Sofialdi.

Jaringan HMG di Luar Negeri: Harimurti Dika Utama (Los Angeles, USA), Nina Fitri Kurnia (Melbourne, Australia), Dirman Haji Mustafa,Eko Hero (Kuala Lumpur, Malaysia). Alamat Redaksi: Gedung Riau Pers Jalan Tuanku Tambusai No. 7 Pekanbaru 28282.

Redaksi menerima tulisan dalam bentuk artikel, laporan perjalanan, opini, diketik dua spasi maksimal 5 halaman kwarto. Redaksi jugamenerima foto-foto menarik. Tulisan harus orisinil dan belum pernah dikirim ke media lain. Redaksi berhak mengedit tanpa mengubah subtansi.

HALUAN MEDIA GROUP

qqqqq LAYOUT: MELISA

Manager SirkulasiManager SirkulasiManager SirkulasiManager SirkulasiManager Sirkulasi: Syahfari. Staf Sirkulasi: Staf Sirkulasi: Staf Sirkulasi: Staf Sirkulasi: Staf Sirkulasi: Arman. Ma-Ma-Ma-Ma-Ma-nager Iklan/Penagihan: nager Iklan/Penagihan: nager Iklan/Penagihan: nager Iklan/Penagihan: nager Iklan/Penagihan: Yandes Maksus. Manager . Manager . Manager . Manager . Manager HRDHRDHRDHRDHRD/////Sekretaris Sekretaris Sekretaris Sekretaris Sekretaris Andri Suryaningsih. Adm Sirkulasi: Adm Sirkulasi: Adm Sirkulasi: Adm Sirkulasi: Adm Sirkulasi: Yelidawati.Account ExecutiveAccount ExecutiveAccount ExecutiveAccount ExecutiveAccount Executive: Alimudin, Nursadik. ManagerManagerManagerManagerManagerKeuangan/Aset:Keuangan/Aset:Keuangan/Aset:Keuangan/Aset:Keuangan/Aset: Efridel. Manager Umum & Promosi:Manager Umum & Promosi:Manager Umum & Promosi:Manager Umum & Promosi:Manager Umum & Promosi:Muhardi Yance, Manager EO: Manager EO: Manager EO: Manager EO: Manager EO: Jefri Zein. Koordinator Koordinator Koordinator Koordinator KoordinatorUmum/Humas: Umum/Humas: Umum/Humas: Umum/Humas: Umum/Humas: Agus Salim Siregar. Kasir: Kasir: Kasir: Kasir: Kasir: Netu Okta Fera,Firman. Accounting: Accounting: Accounting: Accounting: Accounting: Sri Esti Arora. Penagihan: Penagihan: Penagihan: Penagihan: Penagihan: HendrikPanca Abdi, Agus Salim Harahap. Iklan & Sirkulasi:Iklan & Sirkulasi:Iklan & Sirkulasi:Iklan & Sirkulasi:Iklan & Sirkulasi: HpHpHpHpHp081276770033, 0813 65574027. Kantor Haluan MediaKantor Haluan MediaKantor Haluan MediaKantor Haluan MediaKantor Haluan MediaGroup Jakarta: Group Jakarta: Group Jakarta: Group Jakarta: Group Jakarta: Jl. Kebon Kacang XXIX. No 2A Jakarta. TTTTTelpelpelpelpelp.(021) 3161472-3161056. Faks. Faks. Faks. Faks. Faks. (021) 3153878 dan 3915790.

TTTTTarif Iklanarif Iklanarif Iklanarif Iklanarif IklanFull Colour Rp.40.000,-/mmkBlack White Rp.25.000,-/mmkHalaman Satu Rp.60.000,-/mmk

Penerbit:Penerbit:Penerbit:Penerbit:Penerbit: PT IKMR - Terdaftar sebagai anggota SerikatPenerbit Surat Kabar (SPS) dengan No. 308/2002/06/A/2002.Direktur Percetakan: Di rektur Percetakan: Di rektur Percetakan: Di rektur Percetakan: Di rektur Percetakan: H. Dheni Kurnia. ManajerManajerManajerManajerManajerPercetakan: Percetakan: Percetakan: Percetakan: Percetakan: Ramal ius. Staf Percetakan: Staf Percetakan: Staf Percetakan: Staf Percetakan: Staf Percetakan: Heru, Ibnu,Supris, Hamzah, Zulfadly, Syahratul, Iqbal, Iwan, Rahmad.Dicetak o leh PT IKMR Pekanbaru Riau.Dicetak o leh PT IKMR Pekanbaru Riau.Dicetak o leh PT IKMR Pekanbaru Riau.Dicetak o leh PT IKMR Pekanbaru Riau.Dicetak o leh PT IKMR Pekanbaru Riau. Is i d i luartanggung jawab percetakan.

Advertorial Rp.50.000,-/mmkPengumuman Rp.20.000,-/mmkIklan Kreatif Rp.60.000,-/mmk

Bundling halaman satu Rp.80.000,-/mmkBundling halaman dalam BW Rp.40.000,-/mmkBundling halaman dalam FC Rp.60.000,-/mmk

qqqqq REDAKTUR: DONI RAHIM

DIREKTUR UTAMA/PEMIMPIN UMUM

H Basrizal Koto

Sonya Basko

Doni Rahim

Siswandi Syofyan

Elpi Alkhairi

Yuki Chandra

Zul Pramana S

DITERBITKAN SEJAK 1 AGUSTUS 2000 ( RIAU MANDIRI) OLEH

PT INTI KHARISMA MANDIRI RIAU (IKMR)

DIREKTUR PENGAWASAN

DIREKTUR OPERASIONAL

H Dheni Kurnia

H Djufri Hasan Basri

PEMIMPIN REDAKSI / PENANGGUNGJAWAB

Mohammad Moralis

Wakil Pemimpin Perusahaan :

Redaktur Pelaksana :

Asisten Redaktur Pelaksana :

Koordinator Liputan :

Koordinator Minggu :

Manajer Pracetak/Grafis :

KOMISARIS/WAKIL PEMIMPIN UMUM

Zico Mardian Utama

PLT PEMIMPIN PERUSAHAAN

Ajiz Nurjaman

Komputerisasi UNDALAM rangka Ujian Nasionalmulai hari ini, Senin (13/4),ada 8 sekolah ujianmenggunakan teknologikomputerisasi. Supaya anak-anak didik yang melaksanakanUN belajar dengan benar danjawab yang tepat, merekaharus mempunyai ketelitianmenjawab soal UN. Kepadaorangtua, mari membimbinganak-anaknya dalam mengikutiUN dan semoga berhasil dansukses.***

yang menempati maqomtajrid, yakni maqom bagi or-

ang yang telah dekat (karena

bersih dari dosa) dengan

Tuhannya, sehingga pada

saat itu untuk dapat meme-nuhi segala kebutuhannya,

dia hanya perlu berdoa tan-

pa melalui usaha konkrit

sebagaimana manusia biasa

melakukannya. Dan segalakebutuhannya pun dapat

segera terpenuhi.

Dalam konteks meng-

hadapi UN, jangan sekali-

kali siswa hanya lebih me-mentingkan doa baik dalam

bentuk istighasah maupun

lainnya. Yang terpenting

bagi mereka agar mereka

dapat sukses menghadapiUN ialah belajar dengan

giat, tekun, rajin, serius, dan

konsisten. Dengan menjadi-

kan itu semua sebagai ‘jurus

jitu’, tidak mustahil parasiswa dalam menghadapi

UN mendatang akan dapat

melewatinya dengan lancar

dan sukses, sehingga mereka

dapat memperoleh hasilatau nilai yang memuaskan.

Maka, langkah yang salah,

yaitu jika mereka ‘menu-

hankan’ istighasah dan me-

ngesampingkan belajar.Padahal, pada dasarnya

istighasah merupakan lunci

penyemangat dan kelanca-

ran setelah mereka mau

melakukan proses usahayang nyata dulu, yakni bela-

jar. Begitu pun sebaliknya,

apabila mereka lebih me-

nganggap pelaksanaan ‘ri-

tual’ istighasah merupakanhal urgen, sehingga mereka

merasa sudah cukup tanpa

diimbangi dengan melaku-

kan proses belajar yang se-

rius, maka jangan harap me-reka dapat memperoleh hasil

yang baik. Jangankan hasil

yang baik, dapat melak-

sanakan soal-soal UN de-

ngan mudah dan lancar punhanya akan sebatas mimpi,

dikarenakan usahanya ha-

nya sebatas ‘mimpi’ pula.

Hal itu selaras dengan

teori hukum kausalitas, bah-wa jika ingin memperoleh

hasil maksimal, maka kita

harus melakukan usaha kon-

krit yang maksimal pula, ada

sebab ada akibat. Wallahu

a’lam bi al-showab. ***

Mahasiswa Universi-

tas Islam Negeri (UIN)

Walisongo, Semarang.

H Firdaus

Walikota Pekanbaru

ISTILAH anak muda sekarangitu kini mencuat hebat ke per-mukaan. Entah apa ceritanya,galau menjadi semacam pertandasituasi yang tak cukup stabil.Hingga muncul lagi sebutan,ababil alias anak baru labil.

Walau begitu, galau cukupampuh mewakili mereka yangmungkin saja sedang dikekanggamang. Bahkan diayun gelom-bang bimbang.

Orang galau biasanya takkanmarah, kalau ia disebut sedanggalau. Bahkan malahan ada yangmenyengaja memproklamirkandirinya,”gue lagi galau.”

Jaman sekarang, sebagianorang rupanya tak hendak lagi

menutup diri pada sesuatu yangkurang. Tak nyaman-nyaman sajatepatnya. Berada sedang takpada posisi enak itu tak perlu lagi

ditopengi. Itu jaman kini. Baikitu pribadi maupun kalau hendakmelangkah lebih jauh, galaunyasebuah bangsa! Makanya takperlu kiranya mengernyitkan dahi,jika semisal neraca keadilan jelasmenunjukkan ketidakseimbangan.

Biasa saja itu. Namanya lagigalau. Atau mengaku tidak terli-bat, tidak tahu menahu, tidakkenal, dan sejuta kata tidakselanjutnya. Atau dengan ringantanpa beban menerangkan se-suatu yang begitu rapi dipe-lintirkan dari sistem yang juga

bergalau. Ahai, elok nian.Nah, puncak galau (dari galau

berikutnya yang bakal sahutmenyahut) itu bisa saja sejaktetes hujan di April ini. Ma-syarakat mau tak mau kini meng-hitung hari. Bahan Bakar Minyak(BBM) tak lagi mematok hargalama. Sejarah sejatinya mestiberulang. Harga kebutuhan lain-nya jua tak lagi memasang tarifnormal adanya. Semua mematokharga selangit. Ini galau takmudah dihalau.

Pemantik utama konon ulahharga minyak dunia yang jugatengah bergalau. Kayak sepasanginsan tengah kasmaran bukan.Kamu galau, aku pun galau.

ARLEN ARA GUCI

Wartawan Haluan Riau

B eranda

24 jam sepertinya kini bakalmembuat semua galau. Ulah apayang didengar, dilihat dan dira-sakan nyatanya seputar yanggalau-galau. Tengok saja di layarkaca. Baca saja berita koran.

Dengar juga radio.Semoga di kelam malam, masih

ada sepotong rasa. Sebersit bisikbisu di kalbu mengiba dalam pasrahtak sudah pada-Nya. Kapangerangan otak, hati dan raga inimenyerap sesuatu yang melahirkanenergi untuk bisa tercetus, wowsesuatu! (tapi ini bukan sesuatunyaala Syahrini loh).

Rasanya jalan kesitu masihmenikung di jalan bingung. Kalausemua komponen masih berasyik-

Galau

Dwi Agus Sumarno

Plt Kepala Dinas Pendidikandan Kebudayaan Provinsi Riau

- Proses assessment di lingkungan Pemko terkesan tertutup, hasil seleksi tak diumumkan terbuka.

+ Ape-ape je lah, pak cik. Janji tak boleh main tipu!-Pihak Pemko akan menyulap Jalan H Agus Salim

menjadi seperti kawasan Malioboro, Yogyakarta.+Seronok lah tu, pak cik. Kita semua dukung lah!

asyik dengan galau, tunda duluberibu ingin yang muaranyaberliku-liku kesitu. Galau gitu. ***

Degradasi Moralitas PolitikusSUDAH berulang kali terjadi perilaku yang tidak pantas

oleh anggota-anggota DPR RI. Yang terjadi terakhir ini

sungguh teramat sangat tidak pantas dan tidak dapat

ditoleransi lagi. Seorang anggota Fraksi Partai Persatuan

Pembangunan Mustofa Assegaf memukul anggota Fraksi

Partai Demokrat Mulyadi. Insiden pemukulan itu terjadi di

tengah rapat Komisi VII dan Menteri Energi dan Sumber

Daya Mineral Sudirman Said, pekan lalu. Kabar santer yang

semula beredar, dua legislator itu terlibat adu jotos.

Belakangan, Mulyadi menyatakan yang terjadi adalah

pemukulan. Penyebab insiden itu juga sepele, yakni karena

Mustofa tidak menerima disindir akibat terlalu lama berbicara

saat menginterupsi rapat.

Perilaku kekerasan seperti itu sungguh tidak pantas

dipertunjukkan oleh seorang anggota DPR. Sebab, para

legislator seharusnya ikut menjaga moralitas bangsa.

Kejadian sangat memalukan itu menambah banyak cacat

yang diterakan kepada para legislator. Perilaku premanisme

politik dan politik dagang seperti belum cukup, sehingga

dipertontonkan secara gamblang perilaku kekerasan.

Gedung DPR yang megah dan berwibawa itu makin

kehilangan martabatnya apabila tindakan-tindakan para

legislator tidak mencerminkan moralitas dan etika. Arena

politik terhormat telah berubah laiknya arena sabung ayam.

Lantas, tindakan apa yang harus ditempuh agar perilaku

memalukan itu tidak menjadi virus di lingkaran politikus dan

termaafkan, seolah sebagai kesalahan seorang remaja yang

baru belajar menapaki kehidupan?

Masyarakat hanya bisa mengecam dan prihatin tetapi

tidak dapat menghukum para ”legislator hitam” yang telah

mereka pilih. Partai politik yang menaungi para politikus

bermasalah itulah yang semestinya paling bertanggung

jawab. Sanksi tegas dari partai adalah satu-satunya

harapan terakhir untuk menegakkan lagi disiplin beretika

dan berperilaku politikus.

Dalam kasus pemukulan tersebut, PPP harus

menunjukkan sikap proaktif dan sigap menangani anggota

yang dipersoalkan itu. Alibi yang disampaikan, Fraksi PPP

masih kesulitan menghubungi pelaku pemukulan. Dalih itu

menimbulkan kesan bahwa organisasi lamban dan terlalu

birokratis menangani pelanggaran etika. Kelambanan dan

birokratisme organisasi partai politik terkait penyimpangan

etika dan integritas kader partai turut menambah faktor

atas fenomena degradasi moralitas para politikus. Insiden

kekerasan di gedung DPR tidak cukup hanya dipandang

sebagai peristiwa kasuistik. Penanganan atas insiden itu

juga akan memperlihatkan seberapa serius partai

membangun peradaban politik yang maju dan modern.

Selebihnya, rakyat yang akan menjatuhkan hukuman. ***

Page 5: Haluanriau 2015 04 13

HUKUM & KRIMINAL 5SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

qqqqq LAYOUT: WIWINqqqqq REDAKTUR: ERMA SRI MELYATI

PROGRAM DIII & STRATA 1 (S1)ASM (AKADEMI SEKRETARIS & MANAJEMEN)

SK. MENDIKBUD RINo. 017BAN-PT/Ak-X/Dpl-III/X/2011

Terakreditasi :SK NO : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002

JURUSAN : 1. Sekretaris Eksekutif (D1, D2, D3)2. Manajemen Administrasi

Perkantoran Modern (D1, D2, D3)

ABA (AKADEMI BAHASA ASING)SK.Mendikbud RI

No. 001/BAN-PT/Ak-X/Dpl-III/IV/2010Terakreditasi : SK No : 017/BAH-PT/AK-II/

DIPL-III/X/2002JURUSAN : 1. Bahasa Inggris (1 & D3)

STIE (SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI)SK.Mendikbud RI

No. 049/BAN-PT/Ak-XII/S1/III/2010Terakreditasi :

SK No : 014/BAH-PT/AK-IV/S1/VIII/2002JURUSAN : 1. Manajemen (S1)

2. Manajemen Pemasaran (D3)3. Akuntansi (D3)

STIBA (SEKOLAH TINGGI ILMU BAHASA ASING)SK.Mendikbud RI

No. 042/BAN-PT/Ak-XV/S1/XI/2010JURUSAN : 1. Bahasa dan Sastra Inggris (S1)

SK.Mendikbud RI No. 004/BAN-PT/Ak-XV/S1/IV/2012

Terakreditasi : SK No. 027/BAN.PT/AK-XII/SI/XI/2009

JURUSAN : 1. Ilmu Hukum (S1)

2. Hukum Bisnis (S1)

3. Hukum Udara (S1)

STAI (SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM)DK. DIRJEN PENDIDIKAN ISLAM

No. DJ.1/495/2007JURUSAN : 1. Pemikiran Islam (S1)

2. Ekonomi Islam (S1)3. Perbankan Syriah (S1)

Persada BundaMENERIMA MAHASISWA BARU

STISIP (SEKOLAH TINGGI ILMU SOSIAL ILMU POLITIK)

SK.Mendiknas RI No. 173/D/O/2000JURUSAN : 1. Administrasi Negara (S1)

2. Administrasi Niaga (S1)3. Ilmu Komunikasi (S1)

STIH (SEKOLAH TINGGI ILMU HUKUM)

SYARAT PENDAFTARAN1. Berijazah SMU/SMK/MAN atau

sederajat2. Pria/Wanita yang sehat jasmani

dan rohani3. Mengisi Formulir Pendaftaran4. Foto Copy Ijazah/STTB atau

sederajat, dilegalisir (3 lbr)5. Foto Copy NEM/Nilai,

dilegalisir (3 lbr)6. Pas Foto 3 x 4 = 4 lbr7. Membayar Uang Pendaftaran

Rp. 350.000,-8. Mengikuti Ujian Saringan Masuk

Kampus :Jl. Diponegoro No. 42 Pekanbaru 28116

Telp. (0761) 23181 Fax. (0761) 40218

Call: 0812 755 3848 /0761-7082525

Home Page :

http:/www.persadabunda.co.id

KETUA YAYASANHAZNIL ZAINAL, SE, MM

SEKRETARIS YAYASANDIDI. Y. FIKRI, SE

DEWAN PEMBINAProf. Drs. H. ZAINAL ZEIN

Dengan Iptek dan Imtaq Kita Wujudkan Visi Riau 2020

PIMPINAN YLPI RIAU

ttd

Prof. Dr. H. AMIR HASAN, MS, Ak.CPA

REKTOR UIR

ttd

Prof. Dr. H. DETRI KARYA, SE., MA

Pekanbaru, Maret 2015

Persaratan Pendaftaran :

1. Foto Copy STTB Legalisir 3 lembar

2. Foto Copy SKL/NEM Legalisir 3 lembar

3. Past foto warna ukuran 3x4 = 4 lembar

4. Surat keterangan berkelakuan baik dari sekolah/Kepolisian

5. Biaya Formulir Rp. 250.000,-

Pendaftaran Gelombang I : 1 April s/d 6 Juni 2015

Testing Ujian Masuk : 8 dan 9 Juni 2015

Pendaftaran Gelombang II : 12 Juni s/d 1 Agustus 2015

Testing Ujian Masuk II : 3 dan 4 Agustus 2015

Ilmu HukumEkonomi Islam/SyariahPendidikan Agama Islam /TarbiyahTeknik SipilTeknik PerminyakanTeknik MesinPlanologi/Tek. Perenc. Wilayah Dan KotaTeknik Perangkat LunakAgroteknologiAgribisnisBudidaya PerairanIlmu EkonomiManajemenAkuntansiAkuntansiPendidikan Bahasa IndonesiaPendidikan Bahasa InggrisPendidikan MetematikaPendidikan BiologiPenjaskesrek/Pendidikan Olah RagaPendidikan Sendratasik/KesenianPendidikan AkuntansiAdministrasi PublikAdministrasi BisnisIlmu PemerintahanKriminologiAdministrasi PerkantoranPsikologiIlmu KomunikasiAgronomiIlmu HukumManajemen AgribisnisnIlmu PemerintahanTeknik SipilIlmu Administrasi

Berakreditasi ABerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasi ABerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasi ABerakreditasiBerakreditasiBerakreditasiBerakreditasi

N o

1.2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.9.

10.)*

FAKULTAS

HUKUMAGAMA ISLAM

TEKNIK

PERTANIAN

EKONOMI

FKIP

FISIPOL

PSIKOLOGIKOMUNIKASIPASCASARJANA

JURUSAN / PROGRAM STUDI STATUSJP)*

S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1D.3S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1S.1D.3S.1S.1S.2S.2S.2S.2S.2S.2

Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi :Telp : 0761-674775, 674636, 674674 Fax. 0761-674834, 72126

E-Mail : [email protected] Atau kunjungi Website : http://spmb.uir.ac.id.Contak Person : Humas UIR HP. 081371376735, Kepala BAAK HP. 0811754034, PR.I UIR

HP. 0821744507755 Contak Person Pascasarjana 0811754036, 0811754039

PRO JUSTITIA KORUPSI PENGADAAN LAHAN BHAKTI PRAJA PELALAWAN

Polda Riau Dalami KeterlibatanTengku Azmun Jaafar

PEKANBARU (HR)-Kepala Kepolisian Daerah Riau Brigjen

Pol Dolly Bambang Hermawan menegaskan, akan menda-

lami keterlibatan mantan Bupati Pelalawan Tengku Azmun

Jaafar dalam kasus dugaan korupsi pengadaan lahan Bhakti

Praja di Kabupaten Pelalawan. Hal tersebut, tentunya ber-

dasarkan bukti yang kuat yang ditemukan penyidik.

"Nanti kalau ada bukti terkait

keterlibatan Tengku Azmun Jaafar

tidak ada salah kasusnya dilanjut-kan," ujar Kapolda Riau, kemarin.

Meski demikian, sebutnya, di-

rinya selaku Kapolda Riau belum

melihat putusan lengkap majelishakim yang menangani perkara

Marwan Ibrahim. Dalam putusan

tersebut terdapat pertimbangan

yang menyatakan kalau ada pihaklain yang lebih bertanggungjawab

dalam kasus dugaan korupsi pe-

ngadaan lahan Bhakti Praja, yakni

Tengku Azmun Jaafar.

Sementara, baik Jaksa Penun-tut Umum (JPU) dan terdakwa

Marwan Ibrahim, telah menerima

salinan putusan lengkap dari

pihak pengadilan. "Saya (KapoldaRiau,red) belum menerima putu-

sannya. Prinsip akan disidik, kalau

ada novum yang kuat," tegas Ka-

polda Riau.Sebelumnya, Kabid Humas

Polda Riau AKBP Guntur Aryo Tejo

menyebutkan, Ditreskrimsus

Polda Riau sebagai pihak yang

sejak awal menangani kasus ini

kini masih lakukan koordinasidengan Jaksa Penuntut Umum

dari Kejari Pangkalan Kerinci.

"Perbuatan melawan hukum

Tengku Azmun Jaafar masih di-rumuskan dalam kasus terse-

but," ujar Guntur saat ditemui

Haluan Riau di ruang kerjanya,

Rabu (25/3) lalu. Lebih lanjutdikatakannya kalau Polda Riau

akan menindaklanjuti apa yang

menjadi arahan hakim tersebut.

"Namun, untuk menetapkanseseorang sebagai tersangka harus

terpenuhi minimal dua alat bukti

yang cukup," pungkas Guntur.

Untuk diketahui, sidang pu-tusan dugaan korupsi pengadaan

lahan untuk perkantoran Bhakti

Praja di Pelalawan, dengan terdak-

wa Wakil Bupati Pelalawan non-aktif, Marwan Ibrahim, pada Rabu

(18/2) lalu, masih me-

nyisakan cerita. Pasal-

nya, ada sebuah namayang disebut-sebut se-

bagai pihak yang lebih

bertanggungjawab dalam kegiatan

yang diduga merugikan negara lebih

dari Rp38 miliar tersebut, yakni

Tengku Azmun Jaafar.Sebelumnya, dalam kasus ini

telah menyeret tujuh orang yang di-

duga sebagai pihak yang bertang-

gung jawab, yakni mantan KepalaBadan Pertanahan Nasional Ka-

bupaten Pelalawan Syahrizal Ha-

mid, Kabid BPN Kabupaten Pela-

lawan Al Azmi, staf BPN Kabu-paten Pelalawan Tengku Alfian

Helmi dan mantan Kadispenda

Pelalawan Lahmuddin.

Selain itu, juga ada nama Rah-mad yang merupakan Pejabat Pe-

laksana Teknis Kegiatan (PPTK)

pengadaan lahan di tahun 2007,

serta mantan Sekretaris Daerah(Sekda) Kabupaten Pelalawan,

Tengku Kasroen. Semuanya telah

dinyatakan bersalah oleh Penga-

dilan Tipikor Pekanbaru, dan dija-tuhi vonis yang berbeda. Terakhir,

terhadap Marwan Ibrahim, divonis

selama 6 tahun penjara.

Dugaan korupsi proyek Bhak-ti Praja di Kabupaten Pelalawan

ini bermula dari tahun 2002 hi-

ngga 2011 lalu, di mana pihak

Pemkab Pelalawan berencana

membangun gedung kantor peme-

rintahan dengan nama GedungBhakti Praja.

Pemkab Pelalawan kemudian

membeli lahan kebun kelapa sawit

milik PT Khatulistiwa Argo Bina,Logging Riau Andalan Pulp and

Paper di kawasan Dusun I Harapan

Sekijang, seluas 110 hektare deng-

an harga Rp20 juta per hektare.Namun, permasalahan timbul

dalam pembebasan lahan tanah

perkantoran tersebut. Tahun 2002

pernah dibebaskan dan diganti rugioleh Pemkab Pelalawan, namun

kemudian, lahan tersebut diurus

ulang atas nama keluarga Syah-

rizal Hamid.Ganti rugi dibayarkan lagi dari

tahun 2007 hingga tahun 2011, se-

hingga biaya yang dikeluarkan dari

APBD tiap tahunnya beragamhingga mencapai Rp38 miliar. Dari

uang puluhan miliar rupiah ter-

sebut, dalam rentang waktu tahun

2007 hingga 2011, diduga banyakdinikmati pihak-pihak yang tidak

sepatutnya menerima.***

KORUPSI DANA BOS TAHUN 2013 DI SIAK

Penyidik BelumUmumkan NamaTersangkaPEKANBARU (HR)-Meski telah mengantonginama tersangka dalam kasus dugaan korupsiDana Bantuan Operasional Sekolah Tahun 2013di salah satu SMK di Kabupaten Siak, namunhingga kini Kejaksaan Negeri Siak Sri Indrapurabelum mengumumkan nama pihak yang didugabertanggung jawab dalam perkara tersebut.

"Masih pemeriksaan saksi. Belum adapenetapan tersangka," ujar Kepala SeksiPidana Khusus Kejari Siak Sri Indrapura M EmriKurniawan, Minggu (12/4).

Lebih lanjut Emri menyatakan, sejauh inidalam proses penyidikan, pihaknya telahmemeriksa sebanyak 14 orang saksi.

"Saksi yang diperiksa dari Dinas Pendidikan(Disdik) Siak, pihak sekolah, maupun pemiliktoko," lanjut Emri.

Ke depan, sebut Emri, pihaknya masihmelakukan pemeriksaan terhadap saksi-saksiterkait. "Dari pihak toko, masih akan kitamintakan keterangannya," pungkas Emri.

Untuk diketahui, dalam kasus ini pihak SMKyang disebut-sebut adalah SMK Negeri diKecamatan Mempura, diduga memalsukanstempel dan membuat laporan kegiatan fiktifuntuk mengambil dana BOS di sekolah itu.Adapun alat bukti yang ditemukan, berupasurat dan stempel palsu serta keterangansaksi-saksi selama proses penyelidikan. (dod)

SEDANG PESTA SABU

Karyawan Hotel Diciduk PolisiDUMAI (HR)-SY (28) warga Jalan Siak, KelurahanPangkalan Kerinci, Kecamatan Dumai Barat yang be-kerja sebagai salah seorang karyawan hotel di Dumaidiringkus Tim Satnarkoba Polres Dumai. Tersangkayang sudah cukup lama menjadi karyawan di hoteltersebut ditangkap sedang menggunakan narkobajenis sabu saat sedang bekerja, Kamis (9/4) pukul18.00 WIB.

Penangkapan SY memang mengejutkan. Pasal-nya, penangkapan berlangsung ketika SY sedangmemperbaiki line telpon yang rusak di hotel tempat SYtercantum sebagai karyawan di hotel tersebut.

Namun dari sejumlah barang bukti yang ditemukanpetugas, SY layak untuk diproses. Selain sedangbekerja, SY juga kedapatan sedang menikmati sabu-sabu. Ada seperangkat alat hisap sabu atau bong,

kaca pirek berisikan serbuk kristal diduga sabu dansisa pemakaian di dalam plastik bening.

SY lalu digelandang ke Mapolres Dumai. Setelahdiperiksa pengakuannya SY pun ditetapkan sebagaitersangka, karena terbukti melanggar pasal 112 KUHPjunto pasal 127 KUHP ayat 1, undang-undang nomor35 tahun 2009, tentang narkotika bukan tanaman,dengan ancaman hukuman 4 sampai 12 tahun penjara.

Kasat Narkoba Polres Dumai melalui penyidiksatnarkoba Bripka Dedi mengatakan, tersangka SYtertangkap tangan sedang mengkonsumsi sabu-sabuketika sedang bekerja.

"Dari pengakuannya barang haram tersebut dibelidari seorang pengedar berinisial O sebanyak Rp200ribu. SY juga mengakui baru setahun menggunakansabu,” ujar Dedi, Minggu (12/4). (zul)

DODI FERDIAN Liputan PLiputan PLiputan PLiputan PLiputan Pekanbaruekanbaruekanbaruekanbaruekanbaru

Page 6: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: DARA FITRIA qqqqq LAYOUT: DEDE SARTIKA

Lensa SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 20156

KUNJUNGAN KERJA KE BUKITBATU DAN SIAK KECIL

BUPATI HERLIYAN SERAHKAN

BANTUAN PADA MASYARAKATDI tengah kesibukannyasebagai kepala daerah, Bu-pati Bengkalis H HerliyanSaleh selalu menyempatkandiri turun ke masyarakat gunamelihat langsung kondisi ril

di lapangan serta me-mastikan program pemba-ngunan telah berjalan se-perti yang diharapkan.

Kali ini yang menjaditujuan kunjungan kerja Bu-

pati adalah Kecamatan Bukit-batu dan Siak Kecil. Bupatiturun bersama kepala dinasdan badan turun ke pelosok-pelosok desa, agar tahukondisi di lapangan dan apa

saya program pembangunanyang dibutuhkan masyarakatbisa secepatnya diakomodir.

Di sela-sela kunjungankerjanya, Bupati juga ber-kesempatan menyerahkan

bantuan yang telah dipro-gramkan Pemkab Bengkaliskepada masyarakat. Sepertibantuan rumah la yak huni,kartu berobat gratis danmobil ambulans desa. ***

BUPATI Bengkalis, H Herliyan Saleh menyerahkan STNK ambulans desa kepada Pj Kades Api-Api, Kecamatan Bukit Batu Sarlan, Selasa (31/3).

BUPATI Bengkalis H Herliyan Saleh (tengah), General BOB

Susanto Budi Nugroho (kiri) dan Ketua TP PKK Hj Romainipanen semangka di Desa Lubuk Garam, KecamatanBukitbatu, Kamis (9/3).

BUPATI Bengkalis H Herliyan Saleh (kanan) disaksikan

General Manajer BOB Susanto Budi Nugroho (kiri)menyerahkan bantuan sapi bergulir kepada kelompak tanidi Kecamatan Bukitbatu, Kamis (9/3).

BUPATI Bengkalis H Herliyan Saleh (kiri) memberikan hasilpanen semangka kepada masyarakat di Desa Lubuk Garam,Kecamatan Bukitbatu, Kamis (9/3).

BUPATI H Herliyan Saleh menyerahkan kartu jaminankesehatan masyarakat daerah ke warga Kecamatan BukitBatu, Selasa (31/3).

BUPATI Bengkalis, H Herliyan Saleh menyerahkan kuncirumah layak huni ke masyarakat Kecamatan Bukit Batu,Selasa (31/3).

BUPATI Bengkalis H Herliyan Saleh melelang hasil panensemangka kelompok tani Desa Lubuk Garam kepada kepaladinas dan badan yang hadir, S elasa (31/3). Hasil lelangdiserahkan kepada kelompok tani untuk pembuatan sumur

bor guna menyiram kebun semangka.

BUPATI Bengkalis, H Herliyan Saleh menyerahkancenderamata kepada para kepala desa usai membukaMTQ XI Kecamatan Siak Keci l di Desa Tanjung Damai,

Sabtu (21/3).

BUPATI Bengkalis H Herliyan Saleh disampingi CamatAlpi Mukhdor dan Kepala Desa Tanjung DamaiSuginto disambut dengan pencak si lat saatmenghadiri acara pembukaan MTQ XI Siak Kecil,

Sabtu (21/3).

BUPATI Bengkalis, H Herliyan Saleh secarasimbolis menyerahkan bantuan Alquran kepadakepala desa dan lurah ketika membuka MTQXXVI tingkat Kecamatan Bukit Batu di Desa

Batang Duku, Kamis (9/4).

BUPATI Bengkalis H Herliyan Saleh bersama Wakil Ketua DPRD Riau H Sunaryodan tokoh masyarakat menekan tombol sirine ketika membuka MTQ XXVIKecamatan Bukit Batu di Desa Batang Duku, Kamis (9/4).

BUPATI Bengkalis, H Herliyan Saleh melantik taruna SMK Negeri 2Penerbangan Bukit Batu Angkatan I, Senin (16/3).

BUPATI Bengkalis, H Herliyan Saleh melantik taruna SMK Negeri 1 PelayaranBukit Batu Angkatan XII, Senin (16/3).

BUPATI Bengkalis, H Herliyan Saleh menyerahkan bantuan danapenyelenggaraan turnamen Bola Voli kepada Amron, tokoh pemuda DesaApi-Api, Kecamatan Bukitbatu, Selasa (31/3).

Page 7: Haluanriau 2015 04 13

SAMBUNGAN 7SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

qqqqq LAYOUT: TAUFIKqqqqq REDAKTUR: SISWANDI

MTQ KOTA PEKANBARU KE-48 DITUTUP

Tenayan Raya Pertahankan Juara UmumPEKANBARU (HR)-Keca-

matan Tenayan Raya akhir

tampil sebagai juara umum,

dalam ajang

Musabaqah TilawatilQuran ke-48 Kota Pekanbaru

1436/2015 M. Prestasi ini

merupakan yang keempat

kalinya diraih kafilan ke-

camatan itu secara berturut.Ajang MTQ Kota Pekan-

baru secara resmi ditutup,

Minggu (12/4) malam di La-

pangan Bukit Kecamatan

Senapelan, oleh Wakil Walikota Pekanbaru, Ayat

Cahyadi.

Dalam sambutannya,

Ayat Cahyadi mengharap-

kan, melalui ajang MTQ ting-

kat Kota Pekanbaru ter-

sebut, segenap kafilah dapat

memperbaiki dan mening-

katkan kemampuan mereka.

Sehingga saat berlombaajang MTQ tingkat Provinsi

Riau, mereka masih bisa

memberikan hasil terbaik.

"Namun yang lebih pen-

ting dari itu adalah, kegiatanMTQ ini jadi momentum un-

tuk memotivasi masyarakat

untuk mencintai Alquran,"

terang Ayat.

Setiap kaum muslimbisa mencintai Alquran de-

ngan cara banyak-banyak

membaca dan memahami-

nya. Selanjutnya, diterapkan

dan diamalkan dalam ke-

hidupan sehari-hari. "Alqur-

an adalah petunjuk. Dari

6.666 ayat yang ada di da-

lamnya merupakan solusi

bagi kita dalam mengarungikehidupan. Termasuk mewu-

judkan cita-cita kita ber-

sama mewujudkan visi dan

misi Kota Pekanbaru se-

bagai kota metropolitanmadani," tambah Ayat.

Sementara itu, dewan

hakim MTQ Kota Pekan-

baru, Tarmizi Muhammad,

mengatakan, dewan juri te-lah menetapkan peserta ter-

baik dalam beberapa ka-

tegori yang dilombakan. Se-

mentara penetapan terbaik

satu dan dua, akan dinilai

melalui melalui training cen-

ter LPTQ Kota Pekanbaru.

Sementara itu, tampil

sebagai juga pertama untuk

cabang tilawah dewasa putra,Usman dari Kecamatan Lima

Puluh. Tilawah dewasa putri

terbaik diraih Fitriyah Ma-

yasari dari Kecamatan Tam-

pan. Selanjutnya, tilawahremaja putra terbaik diraih

Amirullah Saputra dari Ke-

camatan Tampan. Untuk ca-

bang tilawah remaja putri ter-

baik diraih Laila Maifirah dariKecamatan Rumbai. Sedang-

kan untuk tujuh cabang lain-

nya, mayoritas diraih kafilah

Tenayan Raya yang tampil

sebagai juara umum. (rud)

Golkar... Dari Hal. 1

"MAKA KPU akan menolakpihak yang menamakan

partai politik itu," tegasnya

lagi.

Untungkan Partai lain

Sementara itu, DirekturRiset PolMark Indonesia

Eko Bambang Subiantoro,

menilai, konflik yang belum

berkesudahan itu, pada

akhirnya hanya akan me-nguntungkan partai politik

lain.

"Saya tidak melihat ada

indikasi by design oleh kuasa,

tapi ini menangguk untungpartai-partai lain. Tentu

mereka berpikir daripada

menghancurkan lawan, akan

lebih baik jika lawannya

berkurang," kata Eko, dalamdiskusi tentang parpol di

Plaza Festival, Kuningan,

Jakarta, Minggu (12/4).

Pihaknya menilai, PPP dan

Golkar yang masih berkonflikakan mengalami kesulitan

tidak hanya pada saat

pendaftaran calon. Dualisme

di tubuh dua partai itu akan

membuat situasi tarik-me-narik calon kembali terjadi.

Selain itu, PPP dan Par-

tai Golkar juga akan kesu-

litan dalam melakukan

penggalangan suara konsti-tuen. Elektoral kedua partai

juga akan menurun karena

konstituen akan mengang-

gap kedua partai ini lebih

"rajin" bekonflik dibanding-

kan menyuarakan kepen-tingan rakyat.

"Kalau ini terjadi, deg-

radasi suara adalah hu-

kuman paling realistis yang

akan terjadi pada dua partaiyang berkonflik," kata dia.

Menurutnya, jalan keluar

terbaik bagi Golkar dan PPP

sehingga bisa mengikuti

Pilkada, adalah islah atauberdamai dengan mene-

tapkan satu kepengurusan.

"Harus ada islah, sehingga

ini bukan kepentingan per-

sonal tapi kepentingan par-tai, masyarakat dan negara,"

tambahnya.

Upaya islah, Eko juga

mengakui bukanlah hal yang

mudah. Sebab, harus ada ke-sepahaman dalam arti salah

satu kubu harus mengalah

soal posisi ketua umum. Na-

mun, jika mereka menyadari

pentingnya Pilkada, islahbukan sesuatu yang tak

mungkin.

"Kalau tak cepat selesai,

maka figur-figur yang bisa

diusung tidak akan muncul.Sehingga partai politik atau

figur yang jadi harapan

masyarakat akan hilang,"

ujarnya.

Dalam kasus Golkar,saat ini baru dalam proses

awal sidang di Pengadilan

Tata Usaha Negara (PTUN),

setelah putusan sela me-

nunda pemberlakuan SK

kubu Agung. Apa pun pu-tusannya nanti, hampir di-

pastikan banding/kasasi

baik ke Pengadilan Tinggi

Tata Usaha negara (PT

TUN), maupun MahkamahAgung (MA).

Begitu juga PPP, meski

selangkah lebih maju dalam

prosesnya yaitu banding di

PT TUN yang diajukanMenkum HAM tanggal 27

Februari 2015 juga dari PPP

kubu Romi yang diajukan 2-

3 Maret 2015. Apapun pu-

tusan ini, belum final sam-pai di MA.

Padahal, jika melihat ta-

hapan Pilkada yang sudah

disiapkan KPU dalam Per-

aturan KPU tentang tahapanPilkada yang akan diajukan

ke Kemenkumham hari ini

(Senin, 13/4), pendaftaran

pasangan calon sudah di-

mulai pada 26-28 Juli 2015.Seperti diketahui, pada

Desember mendatang, ada

260 kabupaten dan kota,

serta 9 provinsi yang akan

menggelar Pilkada.Kubu Romi

Bersikeras

Terkait hal itu, pengurus

PPP kubu Romahurmuzy

merasa yakin tetap bisa ikutmengajukan calon pada ajang

Pilkada. Menurut Wakil

Sekjen PPP versi Muktamar

Surabaya, M Qoyum Abdul

Jabar, dalam hal ini, pi-

haknya berpegang pada suratKPU dan Menkumham.

"Kami sudah melakukan

audiensi, kira-kira dua

bulan lalu. KPU inginkan mi-

salnya ada surat penegasandari Kumham soal posisi

parpol yang ikut Pilkada,"

ujarnya.

Ditambahkannya, Men-

kumham Yasonna H Laolylalu membalas surat KPU

itu pada tanggal 12 Februari

2015 yang isinya adalah

pengesahan kepengurusan

PPP versi Romahurmuzy se-suai dengan Surat Kepu-

tusan Menkumham tanggal

28 Oktober 2014.

"Poin lainnya, Kemen-

kumham masih berpedomanpada surat 28 Oktober 2014

itu sampai ada keputusan pe-

ngadilan yang berkekuatan

hukum tetap," kata Qoyum.

Menurut dia, pada pu-tusan PTUN Jakarta, tidak

disebutkan kepengurusan

mana yang sah. Dua hari

setelah putusan itu keluar,

kubu Romahurmuzy punmengajukan banding.

"Karena tidak ada yang

disahkan dalam putusan

PTUN, sehingga ketum Djan

Faridz dan Sekjen Dimyatitidak dikenal. Sehingga yang

ada di lembar negara adalah

DPP PPP di bawah Romy

dan Aunur Rofiq," ungkap

Qoyum. (bbs, kom, dtc, sis)

Pemprov... Dari Hal. 1

UNTUK sisi penerimaan,Pemprov Riau harus meng-

gali potensi penerimaan

khususnya yang tidak mem-

beratkan masyarakat. "Un-

tuk hal ini, dapat dilakukanlewat kajian-kajian yang

mendalam," ujarnya.

Selain itu, sudah wak-

tunya bagi Pemprov Riau

memperjuangkan dana-danadekonsentrasi lebih besar

dari pemerintah pusat. Dari

sisi pembiayaan, Pemprov

perlu mempertajam skala

prioritas pembangunan de-

ngan mengutamakan kegiat-an yang bena-benar stra-

tegis dan berdampak eko-

nomi luas dan produktif.

Selain itu, perlu juga

diupayakan penghematankhususnya di belanja tidak

langsung seperti perjalanan

dinas dan lainnya.

Seperti dirilis sebelumnya,

pengurangan DBH Migasuntuk Riau itu termaktub

dalam Peraturan Presiden

(Perpres) Nomor 36 Tahun

2015. Menurut Plt Kepala

Dinas Pendapatan Daerah

(Kadispenda) Riau, JhoniIrwan, pengurangan DBH

migas kali ini, merupakan

kado pahit yang kedua kalinya

diterima Riau. Pertama

pengurangan DBH migas Riautercantum dalam Perpres

Nomor 162 Tahun 2014 dan

disusul dengan Perpres Nomor

36 Tahun 2015.

Jhoni juga mengakui,pengurangan kali ini cukup

signifikan. Hal ini membuat

pihaknya harus melakukan

penyesuaian terhadap target

Pendapatan Asli Daerah

(PAD), termasuk target untukseluruh kegiatan yang telah

dicanangkan sebelumnya.

Sedangkan Plt Gubri Ars-

yadjuliandi Rachman me-

ngatakan, perlu dilakukansinergi antara seluruh satuan

kerja, mulai dari Pemprov

Riau hingga pemerintah ka-

bupaten/kota. "Kita harap

seluruh satker tidak menge-depankan ego sektoralnya,

sehingga penggunaan ang-

garan bisa efektif, sehingga

penggunaannya tepat sa-

saran," ujarnya. (nie)

Old Trafford... Dari Hal. 1

KEMUDIAN dilanjutkan dimusim 2012/2013, MU tak-

luk 1-2. Terakhir di musim

2013/2014, MU kembali

takluk 0-3.

Kemenangan membuatMU menjaga peluang mem-

perebutkan posisi runner-up

Liga Primer bersama Arse-

nal. Tambahan tiga poin

membuat The Red Devils me-ngoleksi 65 poin, tertinggal

satu poin dari Arsenal yang

berada di posisi kedua.

Sementara City tetap berada

di peringkat empat klasemendengan torehan 61 poin.

Laga derby di Old Trafford

berlangsung menarik. City

tampil lebih impresif di awal

babak pertama dan men-cetak gol cepat pada menit

kedelapan melalui Sergio

Aguero.

Berawal dari umpan

tarik David Silva, Aguero

dengan mudah menyontekbola ke gawang yang kosong.

1-0 untuk City.

MU tidak butuh waktu

lama untuk menyamakan ke-

dudukan. Ashley Young ber-hasil menggetarkan gawang

City pada menit ke-14 se-

telah memanfaatkan umpan

silang Ander Herrera.

Tuan rumah berbalikunggul pada menit ke-24.

Berawal dari umpan silang

Young, Marouane Fellaini

berhasil membobol gawang

ManCity lewat sundulan. Da-lam tayangan ulang, Fellaini

terlihat sedikit offside saat

menerima umpan Young.

Kedudukan 2-1 untuk

MU bertahan hingga jeda ba-bak pertama. Babak kedua

tetap berjalan menarik. MU

menciptakan peluang lebih

banyak di babak kedua ini.

MU hampir memperbe-

sar keunggulan pada menitke-53. Namun, kiper City,

Joe Hart, melakukan dua

penyelamatan secara be-

runtun dengan memblok ten-

dangan bebas Wayne Rooneydan bola rebound tendangan

Michael Carrick.

Tuan rumah akhirnya

memperbesar keunggulan

pada menit ke-67. Melaluisituasi serangan balik, Juan

Mata berhasil membobol

gawang City usai menerima

umpan terobosan Rooney.

City semakin terpuruksetelah MU mencetak gol

keempat melalui sundulan

Chris Smalling pada menit

ke-73. Smalling berhasil

mengkonversi umpan ten-dangan bebas Young menjadi

sebuah gol.

City sempat memperkecil

ketinggalan melalui gol

kedua Aguero pada menit ke-

89. Penyerang asal Argen-tina itu berhasil meneruskan

umpan tarik Pablo Zabaleta.

Hingga laga usai, kedudukan

4-2 untuk ManCity tetap

bertahan.(cnn/pep)

Hari Ini ... Dari Hal. 1

SEPERTI tahun-tahun se-

belumnya. Pasalnya, keten-

tuan lulus bagi seorang

siswa tidak lagi ditentukan

hasil nilai Ujian Nasional,melainkan hasil nilai ujian

sekolah.

Menurut Plt Kepala Di-

nas Pendidikan dan Kebu-

dayaan (Disdikbud) Riau,melalui Ketua Ujian Na-

sional (UN) Riau, Asrizal,

Minggu (12/4), UN saat ini

lebih merupakan ajang

pemetaan mutu pendidikandi lingkungan satuan pen-

didikan. "Jadi tidak lagi pe-

nentu kelulusan siswa. Yang

menjadi penentu kelulusan

adalah nilai ujian sekolah,mulai dari semester 3, 4 dan

5," terangnya.

Ditambahkannya, UN

juga bisa dijadikan pertim-bangan saat seleksi masuk

ke jenjang pendidikan be-

rikutnya. "Yang lebih pen

ting adalah UN bertujuan

untuk meningkatkan mutupendidikan," terangnya.

Lebih rinci, untuk siswa

SMA/Madrasah Aliyah (MA)

peserta UN tercatat sebanyak

50.612 orang, SMK 22.002 or-ang dan peserta Paket C

sebanyak 5.335 siswa.

Menurutnya, hingga

Minggu kemarin, kertas soal

sudah didistribusikan keseluruh kabupaten/kota di

Riau. Total naskah soal se-

banyak 445.979 naskah. Pi-

haknya juga telah memas-

tikan soal-soal tersebut su-

dah berada di tempat pe-

nyimpanan akhir di masingmasing lokasi.

12 Sekolah

Bersamaan dengan pe-

laksaan UN, sebanyak 12 se-

kolah juga akan mengikuti-nya dengan sistem Computer

Best Test (CBT). !2 sekolah

di antaranya adalah SMA

dan 1 lainnya SMP. Untuk

Provinsi Riau, sistem ini ha-nya berlaku di Kota Pekan-

baru dan Dumai.

Untuk Pekanbaru, ada 8

SMA yang pakai sistem ini.

Yakni SMAN 8 Pekanbaru,SMA Cendana Pekanbaru,

SMA Muhamadyiah, SMKN

1, SMK Muhammadiyah II

Pekanbaru, SMK Labor Bi-naan FKIP UR, SMK Perta-

nian Terpadu Riau dan

SMKN 2 Pekanbaru.

Sedangkan untuk Dumai

masing-masing SMKN 1Dumai, SMK Erna Dumai,

SMK Taruna Persada Dumai

dan SMPN 2 Dumai.

Total siswa yang mengi-

kuti UN CBT tingkat SMAsederajat sebanyak 3.450

siswa dan tingkat SMP 237

orang. "Total seluruhnya ada

3.687 siswa," tambahnya lagi.

Adapun Materi Ujianhari ini untuk SMA/MA, Se-

nin yaitu, sesi pertama Ba-

hasa Indonesia, sesi kedua

11 untuk jurusan IPA melak-

sanakan ujian Kimia, IPS-

Geografi, Bahasa-Sastra.

Hari kedua (Selasa) sesi per-tama, Selasa IPA-Mate-

matika, IPS-Biologi, Baha-

sa-Antropologi. Hari ketiga

(Rabu) sesi pertama Bahasa

Inggris. Sesi kedua IPA-Fisika, IPS-Ekonomi dan

Bahasa-Bahasa Asing.

"Sedangkan materi UN

untuk SMK, hari pertama

Bahasa Indonesia, kedua(Selasa) Matematika, Rabu

Bahasa Inggris dan Kamis

ujian teori sesuai dengan ke-

juruan masing maisng se-

kolah," jelas Sekretaris Dis-dikbud Riau, Asrizal.

Sementara untuk UN

CBT, diselenggarakan de-

ngan sistem satu hari satumata pelajaran. Sebab ujian

dibagi tiga sesi akibat ter-

kendala oleh jumlah kom-

puter dilabor satu banding

tiga orang.Untuk pengawas dalam

kelas tetap melakukan penga-

was silang. Untuk sekolah UN

CBT cuma ada satu pengawas

dan satu tekhnisi. Semenatrapengawas monitoring dan

evaluasi ada dari Provinsi dan

Dirjen Kemendikbud serta

Pupendik Jakarta. Soal

dijemput sekolah ketempatpenyimpanan akhir pukul

06.00 WIB. (nie)

Kepengurusan... Dari Hal. 1

MENGISI posisi penting di

DPP PDIP," ujarnya di Ja-

karta, Minggu (12/4).

Megawati yang dipercaya

kembali menjadi KetuaUmum PDIP dalam Kongres

IV belum lama ini di Bali, te-

lah mengumumkan susunan

kepengurusan DPP PDIP

periode 2015-2020. Darisekian nama yang muncul,

ada beberapa nama yang

terpental. Padahal menurut

banyak pihak, mereka yang

terdepak itu jauh ber-kualitas dan tidak terbe-

lenggu masalah hukum.

Petrus Selestinus menga-

takan, sudah menjadi tra-

disi bahwa setiap KongresPDIP selalu saja ada kader-

kader terbaik, berkualitas

dan kritis baik secara ke da-

lam maupun ke luar, men-

jadi korban. Hanya kaderdengan kualitas loyal buta

dan lidahnya tidak pernah

kering, itulah yang awet di

PDIP.

"Karena itu, tidak herankalau yang namanya Ma-

ruarar Sirait, Pramono

Anung, Rieke Pitaloka, Eva

Kusuma Sundari, dan ka-

wan-kawan terdepak dari

posisi prestisius di DPP

PDIP. Sebagai gantinya, ma-

suklah kader-kader yang di-

duga bermasalah secara hu-

kum dalam struktur DPP,"kata Petrus.

Yang mengecewakan Pet-

rus, mereka duduk dalam

kepengurusan tersebut di-

nilainya banyak tersangkutkasus hukum. TPDI memiliki

data soal figur-figur di PDIP

yang berpotensi bermasalah.

Ada yang sudah menjadi

tersangka, ada yang baru men-jadi saksi, tetapi namanya

disebut-sebut sudah terlibat.

"Ada yang namanya baru

disebut terlibat kasus BLBI.

Maka bisa diprediksi dalamsatu tahun ke depan, PDIP

akan terjadi kekosongan

pimpinan, karena sebagai

besar akan sibuk mengha-

dapi proses hukum, mulaidari Megawati Soekarno-

putri, Trimedya Panjaitan,

Olly Dondo Kambey, Bam-

bang DH, Adam Samawi dan

lain-lain. Apalagi kalau sam-pai ada yang ditahan, ke-

mudian dijadikan ter-

sangka, maka KLB (Kongres

Luar Biasa) harus menjadi

opsi untuk menyelamatkan

partai," katanya.

Padahal orang seperti

Rieke Pitaloka, Eva Kusuma

Sundari, Pramono Anung,

Ara Sirait dan lain-lain, kataPetrus, meskipun kritis

tetapi mereka adalah orang-

orang yang namanya tidak

pernah tersangkut kasus

korupsi atau kasus pidanalainnya.

"Sekarang PDIP merasa

diri berada dalam kekuasaan

pemerintahan, maka yang per-

lu diwaspadai adalah kemung-kinan intervensi terhadap

penyidikan kasus yang sudah

menjadikan Bambang DH dan

Adam Samawi sebagai ter-

sangka akan berujung keSP3," katanya.

Hal lain yang dicermati

TPDI adalah potensi po-

litisasi kasus oleh PDIP. "Co-

ba lihat penjelasan HastoKristiyanto bahwa semua

kasus korupsi yang me-

libatkan kader PDIP adalah

akibat politisasi hukum. Ini

akan mengancam indepen-densi KPK, Kejaksaan dan

Kepolisian yang saat ini

menyidik sejumlah kader

PDIP yang terlibat," ka-

tanya. (sam)

SUSUNAN PEMAIN:

MAN UNITED: De Gea;

Valencia, Smalling, Jones

(Rojo, 75'), Blind; Carrick;

Mata (Di Maria, 81'),

Herrera, Fellaini (Falcao,

83'), Young; Rooney.

MAN CITY: Hart;

Zabaleta, Kompany

(Mangala, 46'), Demichelis,

Clichy; Navas (Lampard,

74'), Toure, Fernandinho,

Milner (Nasri, 63'); Silva;

Aguero.

Pendaftaran... Dari Hal. 1

"PADA Senin depan (hari ini,

red) PKPU tahapan, tatakerja dan pemutakhiran daf-

tar pemilih akan diun-

dangkan ke Kemenkumham.

Semoga selesai cepat," ujar

mantan Ketua KPU JawaBarat itu.

Ditambahkannya, be-

berapa Peraturan KPU yang

akan diundangkan ke Ke-

menkumham itu merupakanhasil pembahasan dengan

Komisi II DPR dan telah

diujipublikkan dengan par-

tai politik peserta Pemilu,

termasuk pegiat atau LSM

pemilu.

Lebih AwalSementara itu, untuk

calon independen atau perse-

orangan, juga dimungkinkan

maju dalam Pilkada serentak

nanti. Namun mereka di-minta mengumpulkan du-

kungan dan menyerahkannya

lebih awal ke KPU sebelum

masa pendaftaran dimulai.

"Syarat dukungan be-rupa jumlah penduduk se-

suai ketentuan Undang-un-

dang yang ada di wilayah

yang bersangkutan yang

dibuktikan dengan KTP,"

terang Ferry.

Ferry menuturkan, dalamtahapan Pilkada mereka

harus menyerahkan syarat

dukungan itu kepada KPU

baik tingkat kabupaten/kota

maupun provinsi. KPU lalumemverifikasi dukungan itu

sebelum dibuka pendaftaran

calon.

"Tahapan pendaftaran-

nya sama, cuma penyerahansyarat dukungannya lebih

awal untuk diverifikasi,"

ujarnya.

Menurut Ferry, keten-

tuan soal syarat dukungan

itu diatur dalam Peraturan

KPU (PKPU) tentang Pen-calonan. Namun masih

dalam bentuk draf dan akan

segera diundangkan ke

Kemenkumham.

"Baru setelah selesaiproses syarat dukungan,

pendaftaran calon tanggal 26-

28 Juli bagi parpol dan

perorangan juga," ujarnya lagi.

Sebagaimana diketahui,Pilkada tahun 2015 akan di-

gelar serentak bagi 260 ka-

bupaten dan kota serta 9 pro-

vinsi. Total ada 269 Pilkada.

(dtc, ral,sis)

 

DUGAAN SUAP ANGGOTA DPR RI ADRIANSYAH

ICW Duga untuk Modal PilkadaJAKARTA (HR)-Koordina-

tor Indonesia CorruptionWatch Ade Irawan, menduga

kasus suap yang melibatkan

Adriansyah, anggota Fraksi

PDI-P di DPR, terkait jual

beli kepentingan. MenurutAde, kasus tersebut sebagai

salah satu usaha Adrian-

syah untuk mengumpulkan

dana menjelang pemilihan

kepala daerah."Dugaannya, kasus itu

terkait pengumpulan dana

pilkada," ujar Ade dalam

diskusi di Kantor Pusat PP

Muhammadiyah, JakartaPusat, Minggu (12/4).

Ade mengatakan, kasus

yang melibatkan Adriansyah

ternyata tidak terkait de-

ngan jabatannya sebagaianggota komisi di DPR. Me-

nurut dia, jika dilihat dari

latar belakangnya, kasus

suap tersebut terjadi lan-taran posisi Adriansyah

yang dinilai cukup berpenga-

ruh di Kalimantan Selatan.

Ditambahkan Ade, ja-

batan kepala daerah yangpernah dikuasai Adriansyah

saat ini dijabat oleh anak-

nya. Oleh karena itu, me-

nurut Ade, tidak heran jika

posisi kuat Adriansyah diKalsel digunakan untuk

memperoleh keuntungan.

"Adriansyah punya ken-

dali yang besar di daerah ter-

sebut. Dia juga sedangbersiap untuk ikut pemilu-

kada di Kalsel. Diduga, suap

ini terkait pengumpulan

modal politik jelang pemilu,"

kata Ade.Belum Sampai

Terkait hal itu, pimpinan

sementara Komisi Pem-

berantasan Korupsi (KPK)Johan Budi mengatakan, pe-

nyidik KPK belum bisa

menentukan apakah kasus

itu upaya pengumpulan

dana pencalonan kepaladaerah.

"Belum sampai ke sana,"

ujarnya.

Kepala Bagian Pemberi-

taan dan Informasi KPKPriharsa Nugraha menga-

takan, kasus yang menjerat

Adriansyah diduga terkait

pengusahaan PT MMS di Ka-

bupaten Tanah Laut, Kali-mantan Selatan. KPK men-

duga Adriansyah menerima

uang dari seorang pengusaha

bernama Andrew, terkait pe-

ngusahaan PT MMS di Ka-bupaten Tanah Laut, Ka-

limantan Selatan. (kom, sis)

ADRIANSYAH saat diamankan petugas KPK belum lama ini. ICW menduga, suap yang

diterimanya akan digunakan untuk Pilkada di Provinsi Kalimantan Selatan.

HALUAN RIAU/INT

Page 8: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq LAYOUT: WIWINqqqqq REDAKTUR: EDHAR DARLIS

Lensa SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 20158

Puncak Haluan DangdutFestival 2 Bertabur Hadiah

DIREKTUR Operasional Haluan Riau H Dheni Kurnia, panitia, para pemenang dan sponsor foto bersama usai pemberian hadiah Haluan Dangdut Festival 2, Sabtu (11/4) malam.

DEREKTUR Operasional Haluan Riau H Dheni Kurnia memberikan

sambutan sekaligus menutup acara Haluan Dangdut Festival 2.

H DHENI Kurnia menyerahkan hadiah satu unit sepeda motor Suzuki

kepada Juara I Haluan Dangdut Festival, Zul Ikhwan.

PEMIMPIN Perusahaan Haluan Riau Ajiz Nurjaman menyerahkan piala

dan piagam kepada pemenang Haluan Dangdut Festival.

PIMPINAN Event Organizer Nine Production menyerahkan piala dan

piagam kepada kepada pemenang Haluan Dangdut Festival.

KASIE Olahraga RRI Pekanbaru Syamsul Bahri menyerahkan sertifikat

kepada Juara 1 Haluan Dangdut Festival.

PANITIA Haluan Dangdut Festival yang hadir pada acara penutupan,

Sabtu (11/4) malam.

PARA juara Haluan Dangdut Festival foto bersama usai menerima hadiah

dari panitia penyelenggara.

DEWAN Juri memperhatikan dan menyimak peserta yang tampil pada

Haluan Dangdut Festival.

SELAIN menyaksikan Haluan Dangdut Festival, pengunjung juga

memanfaatkan melihat suasana stan batu Akik .

MALAM Puncak Haluan Dangdut Festi-val II Sabtu (11/4), yang diikuti puluhanpeserta ditutup secara resmi olehDirektur Operasional Haluan Riau HDheni Kurnia.

Meski puncak acara diiringi guyu-ran hujan yang melanda Kota Pekan-baru, namun tidak mengurangi keme-riahan acara malam puncak.Masyarakat yang hadir justru antusiasmenyaksikan hiburan yang ditampilkansecara gratis. Tua-muda tumpah ruahmenyaksikan 22 finalis yang unjukkebolehan di hadapan penonton.

H Dheni Kurnia, yang juga KetuaPWI Riau, pada kesempatan tersebutmengucapkan terima kasih kepada paasponsor, Stasiun RRI, Nine Production,serta pihakkeamanan dari Polsek KotaPekanbaru, yang mendukung ter-selenggaranya acara ini. Para sponsor

yang mendukung acara Haluan DangdutFestival yakni, PT Riau Jaya Cemer-lang, Main Dealer Sepede Motor Suzuki,PT RAPP, Simarmas, Bank Riaukepri,RRI, Texas, PTPN V, Indomaret, BPJSKesehatan, BPJS Ketenagakerjaan danPegadaian.

Pada Haluan Dangdut Festival, vo-kalis Zul Ikhwan keluar sebagai jawara.Dewan juri menetapkan Zul mengan-tongi nilai tertinggi dibading finalis lain-nya. Sehingga berhak membawa pulangsatu unit sepeda motor Suzuki Nex.

Juara kedua diperoleh Budi Satria,disusul Dion, Evan, Samiati, Yola Yerin-ka, Suhendri, Taufik Hidayat, AhmadSolihin, Abdul Kadir. Para finalis men-dapatkan uang tunai, piagam plus trofi.

FOTO DAN TEKS:

ANDIKA DAN IMNALDI

DIREKTUR Operasional Haluan Riau H Dheni Kurnia, Suradi Paijan danperajin batu akik foto bersama saat penutupan Bazar Batu Akik yang

digelar bersamaan dengan Haluan Dangdut Festival.

PENGUNJUNG yang hadir juga ikut bergoyang saat berlangsungnya

Haluan Dangdut Festival.

Page 9: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq LAYOUT: JUMAILISqqqqq REDAKTUR: EDWAR PASARIBU

SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

23 JUMADIL AKHIR 1436 H 9ZONA PEKANKoran Lokal Terbaik

Di Indonesia

RENNY RAHAYU Liputan PLiputan PLiputan PLiputan PLiputan Pekanbaruekanbaruekanbaruekanbaruekanbaru

HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15RTRW...RTRW...RTRW...RTRW...RTRW...

"Pengerjaannya tetap

akan dilanjutkan di tahunini, karena baru-baru ini kita

sudah melakukan rapat

membicarakan terkait ma-

salah tersebut. Permasala-hannya terkait RTRW, tapi

pemerintah pusat juga sudah

menambah anggaran penger-

jaan tol tersebut menjadiRp156 miliar," ujar Pelaksa-

na Tugas (Plt) Gubernur

Riau, Arsyadjuliandi Rach-

man kepada Haluan Riau,akhir pekan lalu.

Dikatakannya, proyek tol

ini merupakan 4 prioritas ja-

lan tol di Sumatera. Namun,

ANGGARKAN RP156 MILIAR

RTRW Belum Tuntas, Tol TerkendalaPEKANBARU (HR)-Pemerintah Provinsi Riau masih

menggesa pengerjaan jalan tol yang menghubung-

kan dua kabupaten Pekanbaru-Dumai. Namun

pengerjaannya terkendala Rencana Tata Ruang

Wilayah Riau yang belum jelas.

diakuinya hingga sekarang

masih terkendala dengan be-lum adanya kejelasan Ren-

cana Tata Ruang dan Wila-

yah (RTRW). Setelah semua

proses selesai maka peker-jaan bisa dimulai.

Jika proyek Jalan Tol Pe-

kanbaru-Dumai melewati

perkebunan yang punya HakGuna Usaha (HGU), sambung

Plt Gubri, maka Kemente-

rian Pekerjaan Umum yang

akan melakukan lobi. "Jaditak menunggu selesai semua

baru dimulai," tukasnya.

PEKANBARU (HR)- Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

Provinsi Riau akan meninjau pelaksanaan Ujian Nasionaltingkat Sekolah Menengah Atas sederajat, Senin (13/4).

Hal itu disampaikan Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Di-

nas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Riau, Dwi Agus

Sumarno, Minggu (12/4).

PEKANBARU (HR)- Ang-

gota DPRD Kota Pekanbaru

kembali mendesak Peme-rintah Kota Pekanbaru me-

lanjutkan pembangunan Pa-

sar Cik Puan.

"Jika Walikota serius da-ri awal, maka pasar Cik

Puan sudah lama berdiri dan

para pedagang sudah berjua-

lan di sana," kata Wakil Ke-tua Komisi II DPRD Kota Pe-

kanbaru, Zulfan Hafis akhir

pekan lalu.

Dikatakan Zulfan, prosespembangunan dan persoalan

PEKANBARU (HR)-Mema-suki usia yang matang dalam

perayaan Hari Ulang Tahun

ke-114, PT Pegadaian harus

bisa mengoptimalkan se-luruh program pembiayaan

bagi masyarakat. Pasalnya,

banyak peluang usaha yang

masih belum tergarap yangbisa dimanfaatkan sebagai

program Pegadaian dalam

membantu pengembangan

usaha.Hal itu diungkapkan Wa-

likota Pekanbaru Firdaus

yang diwakili Asisten IV Bi-

Ekspos WakoWalikota Pekanbaru Firdaus memaparkan seputar pembangunan Kota Pekanbaru untuk beberapa tahun ke depan, Minggu (12/4).

HALUAN RIAU/HUMAS PEMKO

TERKAIT KELANJUTAN PASAR CIK PUAN

Dewan TantangKeseriusan Walikota

ini berlarut-larut dan tanpa

kepastian. "Jangan serahkan

ke pihak ketiga seperti yangdirencanakan Walikota. Pem-

ko sendiri yang membangu-

nnya kembali," kata Zulfan.

Dijelaskan Politisi dariPartai Nasional Demokrat

ini, jika pihak ketiga yang

membangun atau mengelola

pasar ini, dapat dipastikanakan mencekik pedagang.

"Kita telah lihat contoh se-

belumnya,

Jalan H Agusalim DisulapJadi MalioboroPEKANBARU (HR)-Wali-

kota Pekanbaru Firdaus

ingin menjadikan Jalan H

Agusalim menjadi ikon Ma-lioboro Kota Pekanbaru. Ka-

wasan itu akan ditata men-

jadi daerah yang rapi, bersih

dan indah, sehingga menjadi

kawasan Malioboro Pekan-

baru.

"Sangat diharapkan par-tisipasi dan peran serta dari

masyarakat yang berjualan

di sekitar Jalan Agusalim su-

paya menempati lapak atautempat berdagang yang udah

disediakan Pemerintah Kota

pekanbaru," kata Firdaus

saat menghadiri pesta rakyatyang ditaja Pemuda Pan-

casila, Sabtu (11/4).

Di samping itu, Walikota

ingin membuat rumah susundi sekitar parit atau Sungai

Agusalim agar terlihat ber-

sih dan sehat. Apabila ma-

syarakat di sekitar setuju,pemerintah akan menata

tempat tersebut supaya terli-

hat asri dan sehat, sehingga

tidak kumuh seperti saat ini."Mohon dukungan dan par-

tisipasinya agar Pekanbaru

ini jadi Kota metropolitan

yang madani," ungkap Wako.Walikota Pekanbaru Fir-

daus pada kesempatan itu

Wako Belum Terima HasilAssessment Pejabat Pemko

PEKANBARU (HR)-Wali-

kota Pekanbaru, Firdaus be-

lum menerima hasil assess-

ment Pimpinan Tinggi Pra-

tama Pemerintah Kota Pe-

kanbaru dari Sekretariat

Daerah Kota Pekanbaru.Padahal panitia seleksi

daerah telah menetapkan 75

pejabat yang lulus dan 25 yang

gugur dalam assessment ja-

batan pimpinan tinggi prata-ma di lingkungan Pemerintah

Kota (Pemko) Pekanbaru.

"Belum, saya belum teri-

ma hasilnya, sehingga sayasama sekali belum tahu,"

ungkap Firdaus kepada Ha-

luan Riau di Hotel Pange-

ran, Sabtu (11/4).

Proses assessment di ling-kungan Pemko Pekanbaru

terkesan tertutup. Hasil

seleksi tidak diumumkan

secara terbuka.

HARI PERTAMA PELAKSANAAN UN

Disdikbud Riau akanTinjau Beberapa Sekolah

Pegadaian Terus Optimalkan Program Pembiayaandang Kesejahteraan Rakyat,

Sentot Joko Prayitno kepada

Haluan Riau usai acara pun-cak perayaan HUT ke-114

PT Pegadaian di Kantor Wi-

layah Pegadaian Pekanbaru,

Minggu (12/4).Dalam acara tersebut

sekaligus dilakukan penye-

rahan hadiah bagi pemenang

program Kemilau Emas Pe-gadaian dengan total hadiah

emas seberat 2 Kilogram dan

12 paket umroh. Tampak ha-

dir dalam acara tersebut Sa-tuan Pengawas Intern (SPI)

q HUT KE 114

HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15Disd ikbud. . .D i sd ikbud. . .D i sd ikbud. . .D i sd ikbud. . .D i sd ikbud. . . HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15Wako.. .Wako.. .Wako.. .Wako.. .Wako.. .

HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15Dewan. . .Dewan. . .Dewan. . .Dewan. . .Dewan. . .

HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15Ja lan . . .Ja lan . . .Ja lan . . .Ja lan . . .Ja lan . . .

PENERIMA hadiah program Kemilau Emas Pegadaian foto bersama, Minggu (12/4). Hadiah

tersebut diberikan dalam rangka HUT ke-114 PT Pegadaian.

HALUAN RIAU/RENNY

HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15HAL 15PPPPPegadaian. . .egada ian. . .egada ian. . .egada ian. . .egada ian. . .

Page 10: Haluanriau 2015 04 13

KOTA BERTUAH10 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

rrrrr LAYOUT: MELISArrrrr REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA

DENYUT

METROPOLITAN

WALIKOTA Pekanbaru Firdaus, didampingi Camat Tampan Chairani, gotong royong bersama di Jalan Purwodadi, Panam, Kecamatan Tampan, Minggu (12/4).

HUMAS PEMKO

NORMALISASI JARINGAN TERUS DIGESA

Pohon Tumbang HantamJaringan Kabel Induk PLN

PEKANBARU (HR)- Hujan deras disertai angin

kencang yang melanda beberapa kawasan di Kota

Pekanbaru, Sabtu (11/ 4) malam, menuntut PLN

bereaksi cepat. Pasalnya, kabel jaringan induk yang

terletak di Jalan Tiga Dara, Kecamatan Tampan,

dihantam sebuah pohon besar dengan diameter 80

centimeter.

Buntutnya, dua batang ti-

ang listrik bermaterial betondan besi patah dan tumbang.

Sehingga distribusi aliran lis-

trik ke beberapa wilayah di

Pekanbaru mengalami gang-

guan pasca kejadian tersebut.Asisten Manager Pelaya-

nan Pelanggan dan Admistrasi/

Kepala Humas Area Pekanbaru,

Joy Mart Sihaloho, membe-narkan adanya peristiwa ter-

sebut. Menurutnya, sekitar pu-

kul 19.30 WIB, pihaknya men-

dapatkan informasi dan pe-

ngaduan dari masyarakat se-kitar terkait adanya suara

ledakan di sekitar Jalan Tiga

Dara tersebut. Menanggapi

hal itu, pihaknya langsung

menerjunkan tim untuk sege-ra melakukan investigasi ke

tempat kejadian peristiwa.

"Ternyata ditemukan ke-

rusakan kabel jaringan listrik

di TKP akibat pohon besaryang tumbang karena angin

yang begitu kencang. Sehingga

satu tiang listrik besi roboh

dan satu tiang beton patah,"

paparnya.Akibat kejadian itu, empat

feeder yang mendistribusikan

suplai listrik di beberapa

wilayah Kota Pekanbaru seca-

ra bersamaan padam. "Yaknimeliputi feeder MTQ yang

mensuplai aliran listrik ke

Bandara SSK II, feeder UR

suplai Arifin Achmad, feeder

Bangau Sakti, suplai Tampandan feeder Lobak suplai Sri-

kandi dan Arengka," jelas Joy,

kepada wartawan, didampingi

Manajer PLN Rayon Panam,

Ahmad Rizal, Minggu (12/4), ditempat area perbaikan jari-

ngan Jalan Tiga Dara Keca-

matan Tampan Pekanbaru.

Pengerjaan untuk menor-

malisasikan kembali jaringan,dijelaskan Joy, sudah digesa

pihaknya. Sedangkan untuk

menimalisir terjadinya pema-

daman di empat wilayah terse-

but, pihaknya telah melakukanmanuver atau pengalihan be-

ban. Sehingga dengan cara ini

aliran listrik tetap bisa ter-

distribusi.

"Tim sudah bekerja danberupaya untuk menormali-

sasikan jaringan kembali se-

menjak ditemukannya gang-

guan tersebut. Untuk meni-

malisir pemadaman sudahdilakukan manuver. Sehingga

dua daerah saja yang saat ini

masih belum terdistribusi

aliran listrik," lanjutnya.

Ditambahkannya, atas na-ma PLN Area Pekanbaru, me-

minta maaf kepada pelanggan

atas ketidaknyamanan ini.

Pihaknya akan segera meng-

gesa agar perbaikan ini segeratuntas. Lanjutnya PLN selalu

siap menerima layanan penga-

duan pelanggan melalui nomor

123. "Sehingga dengan laporan

tersebut, kami bisa langsungmenuju ke tempat untuk men-

cek dan melakukan perbai-

kan," sebutnya.

Pantauan Haluan Riau di

lapangan, tampak pekerja dariteknisi dan pekerja lapangan

sedang sibuk bekerja agar

jaringgan kembali dapat di-

fungsikan. Tampak tiang lis-

trik bermaterialkan beton yangbaru telah terpancang di lokasi

pemasangan jaringan.***

IMNALDI Liputan PLiputan PLiputan PLiputan PLiputan Pekanbaruekanbaruekanbaruekanbaruekanbaru

GERAKAN MINGGU BERSIH DI KECAMATAN TAMPAN

Pohon Menutupi Parit DibongkarPEKANBARU (HR)-Waliko-ta Pekanbaru Firdaus, tampak

sangat kesal saat gotong royong

di Jalan Purwodadi Panam,

Kecamatan Tampan, Minggu

(12/4). Pasalnya, terlihat se-jumlah drainase jalan sudah

mati, bahkan ada warga yang

menanam pohon serta pot bu-nga di dalam parit tersebut.

Melihat itu, Walikota kecewa

karena ini bertentangan dengan

program yang gigih dilakukan-

nya, yakni gerakan Kota yangbersih, asri, serta sehat dengan

lingkungan yang nyaman. Tanpa

banyak bicara, Walikota lang-sung mengajak seluruh peserta

gotong royong untuk mem-

bongkar parit yang sudah mati

tersebut, mirisnya lagi, saat

Walikota dan Camat, Chairani,serta seluruh rombongan peja-

bat dan lurah kerja bakti

membersihkan parit lingku-ngan, pemilik rumah malah

memilih mengunci pintu dari

dari dalam. Bahkan ada sebu-

ah rumah yang digedor oleh

anggota TNI sampai pemiliknyakeluar dan ikut bergotong royong.

Walikota menilai, rendah-

nya kesadaran masyarakat

terhadap kebesihan dan kese-

hatan lingkungan. Apalagi,sudah menjadi realita yang

dihadapi saat ini, dimana

sebagaian masyarakat tidak

mau peduli dengan kebersihan

lingkungannya. "Padahal ka-lau lingkungan yag bersih,

masyarakatnya pasti sehat

dan kalau masyarakatnya se-

hat, maka mereka bisa be-

raktifitas atau bekerja untukperekonomian dan kesejah-

teraan mereka. Kalau ling-

kungan kotor, akan banyak

penyakit, biaya hidup menjadi

tinggi untuk berobat TBC,DBD, muntaber, ISPA dan

banyak lagi penyakit lainnya.

Sayangnya sebagian masya-

rakat kita tidak mau peduli

dengan lingkungan mereka,"ujar Firdaus.

Walikota mengajak, seluruh

perangkat pemerintah yang ada

agar selalu memotivasi masya-

rakat dalam pengelolaan ling-kungan. "Inilah salah satu tujuan

pemberdayaan masyarakat de-

ngan program PMBRW, kalau

pembenahan infrastruktur seper-

ti ini yang nilainya tidak terlalubesar dan tidak terkafer oleh

APBD, maka bisa dilaksanakan

pembenahannya dengan meng-

gunakan dana PMBRW," ujar

Walikota.Walikota juga mengajak

seluruh anggota pemuda di

Kota Pekanbaru, serta ratusan

anggota dan pengurus Yayasan

Kompak yang diketuai YenTan, untuk secara bersama-

sama menjadi duta dan rela-

wan peduli lingkungan.

Ikut serta dalam gotong

royong tersebut, Kadis Keber-sihan dan Pertamanan, Az-

wan, Kepala BLH Zulfikri,

serta sejumlah pejabat lain-

nya, termasuk sekitar 60 orang

anggota TNI AD Arhanudse 13Baterai P,dan sekitar 600 or-

ang pengurus dan anggota

Yayasan Kompak.

Angggota DPRD Kota Pe-

kanbaru, Yurni, yang ikut sejakpagi bergotong royong me-

nyampaikan kekecewaannya

atas sikap pasif dan tidak

pedulinya warga terhadap ke-

bersihan dan kesehatan ling-kungan tempat tinggalnya.

"Sangat keterlaluan, kok parit

ditimbun mati, bahkan ada

yang menanam pohon di dalam

parit. Kita akui, kesadaranmasyarakat kita masih sangat

buruk dalam hal menjaga ke-

bersihan dan kesehatan ling-

kungan," ujar Yurni.(rud)

Sat Lantas Gelar SafetyRiding Simpatik 2015PEKANBARU (HR)-Dalam rangka OperasiSimpatik 2015, Sat Lantas Polresta Pekanbarukembali menggelar penyuluhan tertib lalu lintasdengan sandi Safety Riding Simpatik 2015.

Kegiatan ini dimulai pukul 10.00 WIB diikuti 50peserta, diawali dengan pemasangan helm kepadaperwakilan peserta safety riding oleh WakapolrestaPekanbaru, AKBP Sugeng Putut Wicaksono.

“Safety Riding Simpatik 2015 ini dilaksanakanuntuk memberikan penyuluhan, serta pemahamankepada peserta, bagaimana cara mengendarai rodadua yang baik dan benar, apa saja kelengkapankendaraan yang harus dipersiapkan, baik keleng-kapan pengendaranya maupun kendaraannya.Untuk kelengkapan pengendara yaitu SIM dan HelmSNI, jaket dan sarung tangan. Sedangkankelengkapan kendaraannya yaitu, STNK dan spionkanan dan kiri," kata Waka Polresta, Sabtu (12/4).

Hal senada juga disampaikan Kasat LantasPolresta Pekanbaru, Kompol Zulanda. Dikata-kannya, pihaknya telah menyiapkan 50 helm SNIdan akan diberikan kepada peserta Safety RidingSimpatik 2015.

"Safety riding ini bertujuan memberikanpemahaman kepada pengendara bagaimana caramengendarai kendaraan dengan baik dan benar,karena sebagian besar pelanggaran lalu lintas ituadalah roda dua. Untuk Operasi Simpatik 2015 kaliini, sampai dengan kemarin, H 10 tanggal 10 April2015, tidak memakai helm sebanyak 621 pelang-garan dan light on sebanyak 562 pelanggaran.Selama Operasi Simpatik 2015 ini, kita akan terusmemberikan penyuluhan pemahaman tentang tertibberlalu lintas," terang Kasatlantas, Zulanda. (sar)

WALIKOTA LETAKAN BATU PERTAMAPERTAMA

Masjid AlhamdulillahBambu Kuning DiperluasPEKANBARU (hr)- Walikota Pekanbaru, Firdaus,meletakkan batu pertama pada perluasanpembangunan Masjid Alhamdulillah, Sabtu (11/4), di Jalan Bambu Kuning 2, RT 02 RW 10Kelurahan Rejosari, Kecamatan Tenayan Raya.

Walikota Pekanbaru, Firdaus, mengungkapkan,Kecamatan Tenayan Raya akan dibangun pusatperkantoran Pemerintah Kota Pekanbaru dan pusatindustri. "Kecamatan Tenayan Raya ini akanberkembang secara pesat dan banyak orang-or-ang yang datang untuk tinggal di wilayah Keca-matan Tenayan Raya ini," terang Firdaus.

Walikota menyebutkan, peranan masjidsangat penting dalam mengikat tali silaturahmidan meningkatkan keimanan dan ketaqwaankepada Allah SWT sebagai wujud bentukmasyarakat madani yang merupakan visi bersama.

Dilanjutkan Walikota, masalah Jondul yangmerupakan banyak panti pijat ilegal, bahkandikabarkan merupakan tempat prostitusi, itu sangatjauh dari cita-cita kita untuk membentuk masyarakatyang madani. "Maka kami dari Pemerintah Kota akanselalu menertibkan dan menindak tegas pelaku yangterlibat menjadi beking tempat tersebut dan kepadamasyarakat Tenayan Raya, Ketua RW, lurah danCamat agar menindak tegas tempat-tempat yangberbau prostitusi, seperti Jondul tersebut, karenatelah membuat resah masyarakat," tegas Firdaus.

Peletakan batu pertama dihadiri Ketua MUIKota Pekanbaru, Camat Tenayan Raya, LurahRejosari, Ketua Masjid Alhamdulillah dan KetuaRW 10 dan ketua-ketua RT.

Ketua Masjid Alhamdulillah, menyebutkan,pengurus Masjid Alhamdulillah dengan masyarakatRW 10 sepakat untuk memperluas pembangunanmasjid. Ini dilakukan karena bertambah banyaknyamasyarakat yang masuk di wilayah RW 10 KelurahanRejosari ini, dengan melihat padatnya pada saat bulanpuasa, Hari Raya Idul Fitri dan Hari Raya Idul Adha.

"Ditambah lagi rencana pembangunan Wali-kota Pekanbaru sekarang ini ingin membuat pusatperkantoran Pemerintah Kota Pekanbaru dan pusatindustri di wilayah Kecamatan Tenayan Raya, makasudah pasti masyarakat di Tenayan Raya akanpadat penduduk. Maka perluasan pembangunanMasjid Alhamdulilah ini sangat perlu dilakukansupaya masyarakat madani yang sudah menjadivisi walikota," terangnya. Ia mendukung langkahWalikota untuk menertibkan panti-panti pijat ilegaldi Jondul yang meresahkan masyarakat, karenaaktivitas ini bisa mengganggu cita-cita kita menjadimasyarakat yang madani. (rud)

250 Warga Bukit BarisanTerima Pengobatan GratisPEKANBARU (HR)- Sekitar 250 warga Kelu-rahan Tangkerang Timur, Kecamatan TenayanRaya, memperoleh pengobatan gratis yangdiselenggarakan PT Taspen (Persero), beker-jasama dengan RS Awal Bros, Panam.

Kegiatan ini bersempena HUT PT Taspen ke-52 yang jatuh tanggal 17 April mendatang. Turuthadir dalam acara tersebut, Kepala Cabang PTTaspen Pekabaru, Thamsir, Direktur RS Awal BrosPanam, Mutiara Arcan, Pengurus Masjid RaudatusSholihin dan jajaran pegawai Kecamatan, sertapara pemuka masyarakat sekitar.

Dalam sambutannya, Thamsir, mengatakan,kegiatan ini merupakan wujud eksistensi PTTaspen sebagai penyelenggara program kese-jahteraan ASN dan pejabat negara melaluitransformasi nilai-nilai PT Taspen. "Salah satuprogram dari kami untuk masyarakat, agarkehadiran PT Taspen menyentuh semua lapisanmasyarakat," terang Thamrin, Sabtu (11/4).

Sementara itu Direktur RS Awal Bros, MutiaraArcan, menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada PT Taspen yang telah mem-percayakan RS Awal Bros untuk bekerja samadalam meningkatkan kesehatan masyarakat."Mudah-mudahan kerjasama ini terus berlanjutuntuk masa-masa yang akan datang," jelasnya

Tampak masyarakat sangat antusias untukmendapatkan pelayanan kesehatan dan pengobatangratis. Mulai dari pengecekan gula darah dan tensi,hingga mendapatkan pengobatan yang siap dilayanipara dokter muda RS awal Bros, dr Caca, dr Ingendan dr Mela. Kegiatan ini juga diisi denganpemotongan tumpeng dari pihak PT Taspen. Sebagaisimbolis perayaan HUT PT Taspen yang ke-52.(nal)

REVITALISASI PASAR LIMAPULUH

Pengelolaan Pasar Lima Puluh Perlu DitataPEKANBARU (HR)-Pembangunanpasar Limapuluh, mendapatkanbantuan dari Kementerian Per-dagangan RI sebesar Rp10 Miliar.Selain pembangunan pengelolaanpasar ini juga perlu ditata.

Hal ini dikatakan Wakil KetuaKomisi II DPRD Kota Pekanbaru,Zulfan Hafiz, akhir pekan lalu.Bantuan Kemendag RI untuk pem-bangunan Pasar Lima Puluh inisangat diharapkan. Bantuan inidiharapkan dipergunakan sesuaidengan proses dan ketentuan.

"Yang perlu ke depannya ada-lah, bagaimana proses pemba-ngunaannya. Seperti bagaimanabentuk pengelolaanya. Itu kita perluketahui juga. karena itu, perlu jugakita wacanakan pemanggilan ter-hadap instansi terkait di Pemko,seperti Dinas Perdagangkan, Dis-pas, untuk mempertanyakan prosestersebut," ujar Zulfan.

Dikatakannya, jika anggarantersebut belum mencukupi, maka

DPRD akan menerima usulan dariPemko, tentang penambahananggaran. Karena kebutuhan pa-sar ini jelas sangat penting bagimasyarakat dalam membantu pere-konomian. "Jika ada usulan PemkoPekanbaru untuk melakukan pe-nambahkan anggaran, jelas kitadukung," ujar Zulfan.

Untuk itu kata Zulpan, Pemkoperlu menyiapkan segala keten-tuan, sesuai proses dan aturan,agar dalam pembangunan danpenambahan anggaran nantinyatidak terkendala, sesuai denganketentuan, baik dalam tender mau-pun dalam pengelolaan nantinya.

Hal senada juga dikatakananggota Komisi II, H Fatullah.Dikatakannya, dengan adanyapembangunan Pasar Lima Puluh ini,proses pembangunannya perludiawasi. "Selama ini pembangunanPasar Lima Puluh jauh tertinggaldibandingkan dengan pasar lainnyadi Kota Pekanbaru. Namun yang

saya ketahui, pembangunanPasar Lima Puluh selama inihanya ada perbaikan teras danpembangunan TPS, serta pem-buatan pagar. Tetapi masalahpembangunan secara keseluru-han belum ada. Kita bisa lihatkios-kios yang rapuh, sistemdrainase yang tidak berjalan,serta masalah lainnya. Seha-rusnya pemerintah sudah lamamemperhatikan kondisi PasarLima Puluh ini," ujar Fatullah.

Disamping itu, minat masya-rakat untuk melakukan transaksijual beli di pasar ini dinilai sangatrendah. Untuk itu kata Fatullah,Pemko Pekanbaru bisa membuatlangkah baru bagaimana PasarLima Puluh ini bisa menjadi pasaryang diminati masyarakat,khususnya para pedagang.

"Saya rasa apabila Pasar LimaPuluh ini dikelola dengan baik,maka saya yakin pasar ini akanmaju," imbuh Fatullaah.(ben)

Page 11: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: NURSYAMSI qqqqq LAYOUT: JUMAILIS

ROKAN HULU 11SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

DENYUT NEGERI

SERIBU SULUK

ADVERTORIAL

MASALAH PELEPAH SAWIT

Karyawan PT SAM 2Di-PHK SepihakPASIR PENGARAIAN(HR)-Seorang karyawan

PT Subur Arum Makmur 2, Sekhizanola Zai di-PHK

sepihak dari pekerjaannya. Diduga pemecatan ini

soal membuang pelepah sawit.

Dijelaskan Sekhizanolo Zai, peristiwa itu terjadi

tanggal 5 Maret 2015 lalu. Pada saat itu ia melihat

pelepah sawit di afdeling 6 yang potongan

pelepahnya tidak tuntas. Melihat kondisi tersebut

, Zai kemudian merapikan potongan pelepah itu.

Namun tak disangka, niat baiknya untuk

menyelamatkan aset perusahaan berbuah petaka.

Zai dipanggil mandor afdeling 6 Darman. Saat

dipanggil, mandor mengatakan perbuatan itu tidak

boleh dilakukan.

“Saya tidak bisa bilang apa-apa lagi sama

kamu, kejadian ini sudah diketahui deputi, dan Pak

Asep telah punya foto perilaku kamu,“ ujar Zai

menirukan kata Darman.

Sehari setelah itu, Zai mengajukan cuti kepada

mandornya. Namun ketika kembali masuk bekerja,

dirinya kembali dipanggil ke kantor kebun. Pada

kesempatan itu Zai sempat menanyakan apa hal

yang membuat dia dipanggil ke kantor kebun,

namun tidak mendapat jawaban. Sesampainya di

kantor kebun, ia terkejut karena diberhentikan

perusahaan dengan alasan telah merusak aset

perusahaan.

“Maksud saya memotong pelepah itu hanya

menyelamatkan pohon sawit itu, karena seangkaan

awalnya itu asal-asalan” kata pria asal Nias itu.

Zai mengaku telah bekerja selama 2 tahun di

PT SMA 2. Sebelum di PHK Zai mengaku tidak

pernah diberikan surat peringatan 1, 2 dan 3 dari

perusahaan.

"Saya langsung dinyatakan dipecat tanpa

menerima pesangon sepeser pun dari per-

usahaan," kata Zai.

Alasan Sepele

PHK sepihak dengan alasan sepele juga dialami

4 warga Nias lainnya, Deli Taber, Lase, Eliyudi

Daha, dan Li Daha. Hanya

karena bertengkar mulut, keempat orang ini

diberhentikan sepihak perusahaan perkebunan

sawit PT Graha Permata Hijau di Kecamatan Bonai

Darusalam. PAdahal padahal ke keempat orang

ini telah berdamai, namun alasan itu tidak diterima

perusahaan.

Karena merasa diperlakukan ridak adil,

Sekhizanolo dan keempat anggota Serikat Buruh

Seluruh Indonesia didampingi Ketua

DPD SBS Riau melaporkan permasalahan itu

ke Dinsosnaker Rohul. Mereka meminta Di-

nsosnaker menindaklanjuti permasalahan

tersebut.

"Saya minta Dinsosnakertrans bisa memediasi

korban PHK sepihak ini. Sehingga para karyawan

bisa mendapatkan haknya kembali dari per-

usahaan,” pungkasnya.(yus)

281 SISWA SMAN 1 RAMBAH

Hari Ini Ikuti UNPASIRPENGARAIAN(HR)-Hari ini, Senin (13/4),

sebanyak 281 Siswa dan siswi SMAN 1 Kecamatan

Rambah Rohul mengikuti Ujian Nasional. Dua hari

sebelumnya, Jumat(10/4) seluruh siswa menggelar

khatam Quran dan doa bersama.

Dijelaskan Kepala Sekolah SMAN 1 Rambah,

Iskandar, kegiatan khatam Quran dan doa

bersama serta menyantuni anak yatim untuk

pemantapan siswa dan siswi secara spritual.

Dengan demikian ada keseimbangan antara

akademik dan spritual. Diharapkan para siswa dan

siswi kelas 12 ini bisa tenang dan siap untuk

menghadapi UN.

Ditambahkan Iskandar, kegiatan ini rutin

dilakukan setiap tahun menjelang UN. Dengan

memberikan santunan kepada anak yatim,

diharapkan bisa memantapkan diri para murid yang

akan melaksanakan UN.

"Diharapkan dengan doa dari anak yatim

tersebut bisa membuat siswa dan siswi lancar dalam

melaksanakan UN. Untuk pemantapan secara

akademik sudah dilakukan secara maksimal. Mulai

dari bimbingan belajar, try out baik dari sekolah

maupun dengan lembaga pendidikan lainnya,"

imbuhnya.

Pada pelaksanaan UN kali ini, di SMAN 1

Rambah juga ikut 7 orang siswa SMA Islam.

Iskandar berharap siswa SMAN 1 Rambah lulus

100 persen, sama seperti tahun 2014 silam dan

menjadi pemuncak di provinsi Riau. Sehingga

SMAN 1 Rambah bisa sejajar dengan sekolah-

sekolah yang bertaraf internasional.(yus)

PASIR PENGARAIAN (HR)-

Kepala Dinas Pendidikan Pe-

muda dan Olah Raga KabupatenRokan Hulu, M Zein, mengimbau

kepada seluruh siswa SMA

sederajat yang mengikuti Ujian

Nasional, Senin (13/4) agar teliti

dan menghindari kesalahan saatpengisian Lembar Jawaban

Komputer.

Imbauan tersebut disam-

paikan M Zein sebagai bentuk

motivasi agar peserta UN tidak

ceroboh dan panik saat me-

lakukan pengisian jawaban.

“Jadi agar hasilnya baik danmemuaskan, jangan panik dan

tetap fokus. Setiap Lembar

Jawaban Komputer yang diisi

dipastikan sesuai simulasi

pengisian LJK yang telah di-sampaikan sebelumnya,” tegas

Kepala Dinas Rohul.

Sesuai data yang dikantongi

Dinas Pendidikan Pemuda dan

Olah Raga Kabupaten Rohul,

lanjut M Zein, jumlah peserta

UN tingkat SLTA sederajat

tahun 2015 sebanyak 5.171siswa yang terdiri dari SMA/MA

negeri dan swasta 3.114 siswa,

sedangkan peserta dari SMK

negeri dan swasta 2.057 siswa

yang tersebar di 76 sekolah,dengan rincian 31 SMA, 14 MA,

dan 31 SMK.

Untuk mata pelajarannya,

untuk jurusan IPS ada 6 mata

pelajaran, terdiri dari Bahasa

Indonesia, Bahasa Inggris,

Matematika, Sosiologi, Geo-

grafi, dan Ekonomi. Mata pe-lajaran UN tingkat SMA ju-

rusan IPA, terdiri Bahasa Indo-

nesia, Bahasa Inggris, Ma-

tematika, Biologi, Fisika, dan

Kimia. Sedangkan untuk UNtingkat SMK ada 4 mata pe-

lajaran, terdiri Bahasa Indone-

sia, Bahasa Inggris, Mate-

matika, dan Teknik Kejuruan.

“sedangkan sistem penga-

wasan sendiri akan melibatkan

pengawas dinas dari kecamatan

masing-masing. Untuk penga-was ruangan menggunakan sis-

tem silang. Kemudian mengenai

lembaran soalnya sebelumnya

sudah didistribusikan ke seluruh

Polsek terdekat. UN tingkatSMA/MA akan dilaksanakan

dari 13 sampai 15 April, se-

dangkan UN tingkat SMK di-

laksanakan 13 sampai 16 April,”

terang M Zein. (gus)

5.171 SISWA IKUTI UN 2015

Kadispora Minta Peserta Teliti Isi LJK

KETUA DEKRANASDA ROHUL

Maghdalisni Tinjau Stan MTQ

Dalam kunjungannya

Maghdalisni yang didampingi

pengurus Dekranasda Rohul

sempat kaget menyaksikanhasil kreativitas peserta pa-

meran baik dari kalangan

pelajar maupun kalangan

umum. Dimana dalam pame-

ran tersebut ditampilkan ber-

bagai macam hasil kerajinandan kulinner khas Rokan Hulu.

Menurutnya jika hal itu dike-

lola dengan baik akan menjadi

penggerak ekonomi keluarga.

Dia berharap dengan di-

bukanya stand kerajinan dan

makanan khas Rohul ini bisamemanjakan para pengun-

jung serta dapat memperluas

promosi produksi Rohul ini ke

daerah lain. Pasalnya para

pengunjung di pameran ter-sebut tidak hanya warga Ro-

hul tapi juga warga luar da-

erah Rohul. “Jadi, apa yang di-

pamerkan hari ini hendaknya

dikembangkan lagi untukdijadikan sebagai salah satu

usaha keluarga,” harapnya.

Ketua Dekranasda Rohul

ini juga menyampaikan te-

rima kasih atas partisipasi

Dekranasda Rohul yang telahmembangun stand pameran

kulinner dan hasil kerajinan.

Dikatakannya, keikutsertaan

Dekranasda dalam pameran

tersebut bertujuan untukmempromosikan produk lokal

khas Rokan Hulu, baik berupa

makanan khas Rohul maupun

kerajinan yang dibuat ma-

syarakat rohul.“Dari bincang-bincang de-

ngan Nelva, selaku pengurus

Dekranasda Rohul, ternyata

pengunjung di stand ini lu-

mayan banyak. Namun karena

stand ini merupakan salahsatu ajang promosi kepada

pengunjung diberikan kemu-

dahan untuk mendapatkannya,

termasuk jika bertanya me-

ngenai bahan-bahan yang di-gunakan. Karena tak jarang

diantara pengunjung ada yang

penasaran tentang hasil ke-

rajinan dan bahan baku ku-

linner Rohul ini,” tutup Magh-dalisni. (adv/hms)

KETUA Dekranasda Rohul Maghdalisni, meninjau stan ponpes dan Dekranasda, Sabtu (11/4), di lapangan Purna MTQ Rantau Baih.ADV/HUMAS

PASIR PENGARAIAN (HR)-Ketua Dekranasda

Kabupaten Rokan Hulu, Maghdalisni, yang juga

anggota DPRD Provinsi Riau dari Fraksi Partai De-

mokrat, meluangkan waktu meninjau sejumlah

stan pondok pesantren, madrasah dan umum,

Sabtu (11/4), di Purna MTQ Rantau Baih.

Sekretariat DPRD Rohul (0762) 91460

Kejari Pasirpengaraian (0762) 91226

Polres Rohul (0762) 91110

Pengadilan Negeri (0762) 91677

Kantor Pos dan Giro (0762) 91221

PENGUNJUNG PAMERAN MTQ ROHUL XV RAMAI

Omzet Pedagang MeningkatPASIR PENGARAIAN (HR)-

Omzet yang didapat ratusan pe-

dagang pakaian dan makanan

di di kawasan Purna MTQ Ran-

tau Baih, Pasir Pengaraian,perlahan-lahan mulai menga-

lami peningkatan. Hal itu di-

sebabkan karena ramainya pe-

ngunjung yang berdatangan un-tuk menyaksikan lomba MTQ.

Edwin (39), salah se-

orang pedagang pakaian,

Minggu (12/4) mengakui

tingginya omzet yang di-dapat pedagang di momen

MTQ Rohul XV tidak lepas

dari peran Pemerintah Ka-

bupaten Rohul. Pemerintah

telah memberikan izin ke-

pada mereka untuk men-jajakan dagangannya di

kawasan Purna MTQ ini.

Peningkatan omzet yang

didapat para pedagang, kataEdwin, mulai dirasakan sejak

hari pertama pembukaan

MTQ. Dimana ribuan pengun-

jung yang hadir saat itu se-

bagian diantaranya men-datangi komplek pedagang

yang disediakan Pemerintah.

Tepatnya di sebelah kiri as-

taka dengan luasnya kurang

lebih setengah hektare. Di sini

pengunjung berburu pakaiandan makanan.

“Hasil yang didapat me-

mang bervariasi. Mulai dari

Rp500 ribu sampai Rp1.-500.0000 per malamnya. Lu-

mayanlah jika dibanding

berjualan di hari biasa. Mo-

men inilah yang kita man-

faatkan. Seperti biasanyawaktu bukanya mulai pada

19.00 WIB dan tutup paling

lambat pukul 23.30 WIB.

Sedangkan siang hari tutup

karena pengunjung sepi,”

terang Edwin.Hal senada juga disam-

paikan Karno dan Erni, pe-

dagang balon di purna MTQ.

Menurut pasangan suamiistri ini, kegiatan MTQ yang

ditaja Pemkab Rohul, me-

rupakan satu berkah bagi

keluarganya. Karena hasil

yang didapatkan selama ber-jualan di kawasan MTQ sa-

ngat membantu dalam me-

menuhi kebutuhan keluar-

ganya. Hasil yang didapat

sedikit lebih besar dibanding

berjualan di tempat lain.“Jika dibanding ber-

jualan di pasar atau di acara

nikahan, hasilnya lebih ba-

nyak di sini karena pengun-jungnya ramai. Setiap ma-

lam bisa dapat untung se-

kitar Rp200-Rp300 ribu.

Untuk melayani pembeli

terpaksa dibantu istri,” tu-tur Karno dan Erni. (gus)

Page 12: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: EDHAR DARLIS qqqqq LAYOUT:WIWIN

KUANSING12 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

DENYUTKOTA JALUR

ADVERTORIAL

Kantor Bupati Kuansing 0760 561616

Fax Kantoar Bupati 0760 561617

Sekretariat DPRD 0760 561604

Mapolres Kuansing 0760 561604

Kejari Teluk Kuantan 0760 20123

RSUD Teluk Kuantan 0760 561858

Pemadam Kebakaran 0760 20957

Bupati KukuhkanPengurus Korwil TRACKSLUBUK JAMBI (HR)-Bupati Sukarmis mengukuhkan pengurus

Koordinator Wilayah TRACKS periode 2015-2017, Minggu (12/

4), di Bukit Kauman Kuantan Mudik. Kali ini, TRACKS

membentuk enam korwil di wilayah Kuansing.

Dalam kesempatan ini, Sukarmis

berharap keberadaan TRACKS tidak

hanya sekedar hobi, melainkan mem-

beri manfaat bagi masyarakat. Se-

perti yang dilakukan di KuantanMudik, TRACKS memberikan sum-

bangan untuk beberapa masjid yang

dilalui.

"Selain memberikan kemudahan

bagi anggota, berharap Korwil

TRACKS bisa dirasakan manfaatnya

oleh masyarakat," ujar Sukarmis. Pe-ngukuhan pengurus Korwil TRACKS

disaksikan Sekda Muharman beserta

sejumlah pejabat Pemkab.

Adapun pengurus Korwil yang

dikukuhkan Sukarmis berdasarkanmusyawarah anggota TRACKS ter-

tanggal 10 April yakni Korwil I

meliputi Kuantan Tengah, Sentajo

Raya dan Benai yang diketuai oleh

Dian Andika Illahi dengan anggota 46orang.

Untuk Korwil II meliputi Kuantan

Mudik, Hulu Kuantan, Pucuk Rantau

dan Gunung Toar diketuai oleh Robi

Susanto dengan jumlah anggota 30orang. Korwil III meliputi Singingi dan

Singingi Hilir diketuai oleh Puji

Purwanto dengan anggota 39 orang.

Sementara, Korwil IV berada di

Kecamatan Logas Tanah Darat (LTD)yang dikomandoi oleh Rohman dengan

jumlah anggota mencapai 40 orang.

Sedangkan Korwil V berada di Ke-

camatan Pangean yang diketuai oleh

Iwan Kirana beranggotakan 20 orang.Terakhir, Korwil yang ditanda-

tangani Ketua Umum TRACKS AKP

M Yamin, SE meliputi Kuantan

Hilir, Kuantan Hilir Sebrang, Inu-

man dan Cerenti, diketuai olehSaprijon yang beranggotakan 10 or-

ang. (adv/humas)

BUPATI Sukarmis menyalami pengurus Korwil TRACKS yang dikukuhkan, Minggu (12/4) di Bukit Kauman, Kuantan Mudik.ADV/HUMAS

Komperensi Salut Kekompakan Perempuan Kuantan MudikLUBUK JAMBI (HR)-AnggotaDPRD Komperensi takjub dengan

partisipasi kaum perempuan di

Kuantan Mudil mensukseskan

silaturahmi TRACKS. Kaum

perempuan dari berbagai desatidak hanya menonton, tapi

membuat acara tersendiri.

Adalah pacu sampan yang

diikuti perempuan Kuantan

Mudik. Kebetulan, lokasi si-laturahmi TRACKS berada di

pinggir Sungai Teratak Desa

Bukit Kauman.

"Saya mengapresiasi par-

tisipasi yang ditunjukkan pe-rempuan-perempuan di sini.

Mungkin sebelumnya sulit

berjumpa, acara ini memper-

temukan kita semua," ujar

Komperensi usai acara. Dalamkesempatan ini, Komperensi

didaulat menjadi dewan ha-

kim bagi ibu-ibu yang berpacu.

Panitia menetapkan, se-

tiap desa diwakili tiga orangpedayung. Tidak mau kalah

dengan kaum pria, ternyata

perempuan di Kuantan Mudik

memiliki kebolehan dalam

mendayung sampan."Kita tahu, untuk menang

dan menjadi juara dibutuhkan

kekompakan dan kebersa-

maan. Itu yang ingin ditun-

jukkan oleh kaum perempuandisini, meski ada beberapa ja-

lur yang kalah menjadi bahantertawaan kita," ujar politikus

Golkar ini sambil tertawa.

Kepada para juara, Kom-

perensi mengucapkan selamatdan berharap tidak memperhi-

tungkan hadiah yang disediakan

panitia. Namun, yang paling

Ketua DPRD Dapat Kejutan Ultah dari TRACKSTELUK KUANTAN (HR)-

Ketua Andi Putra mendapat

kejutan dari Trail Adventure

Community Kuantan Singingi(TRACKS). Andi Putra tidak

menyangka akan ada perayaan

hari lahirnya saat malam

hiburan silaturahmi TRACKS,

Sabtu (11/4) malam di Dusun

Teratak Desa Bukit Kauman,

Kuantan Mudik.

Ketua TRACKS AKP M

Yamin, bersama pembinaTRACKS Hendra AP langsung

menyanyikan selamat ulang

tahun ketika Andi Putra me-

masuki lokasi hiburan. Ia

langsung diminta untuk naik

ke pentas meniup lilin.

"Kita semua anggota

TRACKS mendoakan Ketua

DPRD Kuansing tetap sehatselalu dan mendapatkan ke-

berkahan dari Allah SWT,

amin," ujar M Yamin ditengah

guyuran hujan.

Perayaan ulang tahun ala

TRACKS untuk Andi Putra

juga disaksikan oleh Bupati

Sukarmis dan Sekda Muhar-

man serta sejumlah pejabatdi lingkungan Pemkab Kuan-

sing.

Mendapat kejutan terse-

but, Andi Putra mengaku ter-

kejut dan dengan wajah sum-

ringah ia mengucapkan teri-

makasih.

"Alhamdulillah, saat ini

saya sudah menginjak usia 28tahun. Ini suprize bagi saya,

semoga kita semua dilimpah-

kan keberkahan oleh Allah

SWT. Amin," ucap syukur An-

di.(mg2)

Coreng Nama Sekolah,Pelajar Dikeluarkan SekolahTELUK KUANTAN (HR)-TS (14), seorang remajaputri yang tinggal di perkebunan PT Duta PalmaNusantara dikeluarkan dari sekolah karenamencoreng nama baik sekolah. Ini disebabkan fototak senonoh yang beredar di dunia maya.

Demikian disampaikan Ketua KomisiPerlindungan Anak Indonesia Daerah Suburman,Minggu (12/4) di Teluk Kuantan. "Laporannya sudahkita terima Jumat (10/4), Orang tua korban bersamatantenya tidak terima dengan kebijakan sekolahyang mengeluarkan anaknya," ujar Suburman.

Dari pengakuan orang tua TS, remaja yangduduk di bangku kelas 8 SMP sering mendapatancaman dari pacarnya. Lelaki tersebut mengancamakan menyebarluaskan foto-foto tak senonoh TS.

"Saat ini, keluarga korban tidak mengetahuikeberadaan pacarnya itu," ujar Suburman.Kebijakan sekolah yang mengeluarkan TS sangatdisayangkan, karena merugikan remaja tersebut.

"Kita akan proses laporan ini dan menginginkansupaya TS kembali ke sekolah. Karena, bagaimanapunsekolah tidak bisa seenaknya mengeluarkan siswadan TS masih memiliki hak untuk belajar," uraiSuburman. (mg2)

Kondisi KapolsekPangean Mulai MembaikTELUK KUANTAN (HR)-Kondisi kesehatan KapolsekPangean AKP G Lumban Toruan kian membaik setelahmendapat perawatan intensif rumah sakit diPekanbaru. Saat ini, masih dalam tahap penyembuhanluka bakar di bagian kaki dan tangannya.

"Sudah mulai membaik dari sebelumnya," ujarLumban saat dikonfirmasi mengenai kesehatannya,Minggu (12/4). Ia berharap segera pulih sehinggabisa menjalani kegiatan sehari-hari seperti sediakala.

"Untuk sekarang, masih perlu perawatan daridokter dan mudah-mudahan segera sembuh," katadia. Seperti yang diberitakan sebelumnya, Lumbanmengalami lukar bakar di bagian kaki dan tanganusai melaksanakan penertiban sejumlah rakit PETIdi Desa Pulau Kumpai.

Kebijakannya tersebut mendapat perlawanandari masyarakat sekitar dan mencoba menahansalah satu sepeda motor anggota Polsek Pangean.Dalam masa negosiasi dengan masyarakat, tiba-tiba salah seorang yang diduga pemilik rakit PETImelemparkan bensin ke sepeda motor tersebut.

Dengan sigap, Lumban langsung menendang je-riken tersebut. Tanpa disangka, warga yang melemparbensin tersebut langsung menyalakan api. Sehingga,Lumban terkena percikan api tersebut. (mg2)

Korwil Lubuk Jambi DapatDoorprize Sepeda MotorKUANTAN MUDIK (HR)-Berakhirnya trail adven-ture jelajah alam objek wisata air terjun GuruhGemurai, Minggu (12/4), doorprize sepeda motordiboyong peserta nomor undian 187 dari Korwil LubukJambi, Kuantan Mudik.

Hadiah tersebut diserahkan anggota DPRD RiauIndra Putra didampingi anggota DPRD KuansingKomperensi. Dalam sambutannya Indra Putra mengakupuas dengan track yang disediakan panitia. Selainkegiatan trail, juga ada kegiatan sosial membantuempat masjid diantara Sungai Manau, Kasang, AurDuri, dan Bukit Kauman. "Jangan sungkan membawasaya kalau nanti ada acara track di Kuansing," katanya.

"Ini sebagai ajang silaturahmi bersamamasyarakat dan para rider," katanya. Dirinyamenyampaikan permohonan maaf, seandainya duahari ini masyarakat terganggu atas aktivitas yangdilakukan para rider. Saya sangat bangga dengandukungan masyarakat setempat dan KuantanMudik pada umumnya berkat dukungan yangdiberikan mulai awal acara sampai akhir acara.

Indra Putra yang menungganggi trail jenis SEpuas menjajal ganasnya track Lubuk Jambibersama Bupati Sukarmis, Sekda Muharman, KetuaDPRD Andi Putra, Ketua TRACK Iptu M Yamin, danratusan rider lainnya.

Dari tiga rute ektrem yang disiapkan, hanyapuluhan rider yang mampu melewati rute palingekstrem yang disiapkan panitia mulai dari desaKasang menuju Bukit Betabuh tembus simpang airterjun Guruh Gemurai. (rob)

Menggoreng Kerupuk SaguJaima dan Wahida sedang menggoreng

kerupuk sagu dan tepung, sebagai cemilan

khas Kuantan Singingi, pekan lalu.

penting dalam kegiatan ini, katadia, kaum perempuan punya

andil yang cukup penting.

"Hendaknya, semangat ke-

bersamaan, kegotongroyonganitu juga tumbuh dalam mem-

bangun Kuansing ke depan,"

tutup Komperensi. (mg2)

ANGGOTA DPRD Komperensi memberi semangat kepada kaum ibu yang berpacu di Sungai Teratak, Desa Bukit Kauman, Kuantan Mudik

yang digelar memeriahkan silaturahmi TRACKS, Minggu (12/4).

HALUAN RIAU/ANDI

HALUAN RIAU/SANDI

Page 13: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI qqqqq LAYOUT: DEDE SARTIKA

INDRAGIRI HILIR 13SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU13 APRIL 2015

DENYUT NEGERISERIBU JEMBATAN

ADVERTORIAL

TAK KUNJUNG DILANJUTKAN

Lokasi PLTU Jadi TempatUka-UkaTEMBILAHAN (HR)- Wakil ketua DewanPerwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Indragiri HilirFerriyandi, mengatakan jika pembangunanPembangkit Listrik Tenaga Uap di parit 23Tembilahan tak dilanjutkan, akan menjadi tempattinggal makhluk astral.

Sindiran tersebut dilontarkan mengingat sudahhampir setahun berlalu, namun pembangunanPLTU yang memakan uang negara miliaran rupiahitu, hingga kini belum ada kejelasan kapan prosespembangunan akan kembali dilanjutkan.

"Tak lama lagi, PLTU di Parit 23 itu akan jadi tempatuka-uka. Kalau sudah begitu kita tinggal undang TukulArwana untuk datang dan meliput di sana," sebutFerriyandi, saat menghadiri hearing Komisi III bersamaPLN Rayon Tembilahan dan perwakilan asistenmanajer Area Rengat, belum lama ini.

Hal itu diutarakannya, karena merasa kecewadengan sikap PLN, terkesan tak memiliki niatmengatasi permasalahan krisis listrik di Inhil. Apalagisaat diundang hearing Komisi III, yang datang bukansang pemegang keputusan, yakni manajer PLN.Tentu kondisi ini yang membuat dirinya ragu.

“Dengan kondisi listrik seperti ini, tentupengoperasian PLTU sangat ditunggu dandinantikan oleh masyarakat, karena biarbagaimana kebutuhan akan pasokan listrik semakinhari semakin besar,” ungkapnya. (mg3)

Sebanyak 6.658 PelajarSMA Sederajat Ikut UNTEMBILAHAN (HR)- Sebanyak 6.658 pelajartingkat Sekolah Menegah Atas sederajat diKabupaten Indragiri Hilir, akan mengikuti UjianNasonal, Senin (13/4).

Demikian disampaikan Kepala Dinas Pendidikan(Disdik) Kabupaten Indragiri Hilir Helmi D, melaluiKabid Dikmen Suwardi, akhir pekan lalu. Dikatakan,jumlah peserta Ujian Nasional tersebutberdasarkan Daftar Nominasi Tetap (DNT) yangtelah ditetapkan Disdik Provinsi Riau beberapawaktu lalu, dimana angka DNT tak bisa lagi dirubahatau diganggu gugat.

“Dari jumlah 6.658 itu terbagi kepada 4 bagian,yakni siswa SMA negeri dan swasta sebanyak3.110, SMK sebanyak 1.128 siswa, MA sebanyak2.053 dan terakhir peserta yang ikut melalui paketC sebanyak 367,” ujarnya. Ia menambahkan apabilaada peserta yang tak bisa mengikuti UN, karenasakit atau hal yang membuat pelajar tersebut takdapat mengikuti, maka akan ada diberikankemudahan, dengan memberlakukan ujian susulan.

“Saya harap UN tahun ini, berjalan sesuai arahanpetunjuk yang disampaikan dalam pelaksanannyadan sesuai rosedur operasional. Namun jika dalampelaksanaannya terdapat kendala, saya minta untuksecepatnya mengkoordinasikan dengan panitia, atauDisdik,” harapnya. (mg3)

Walhi Beri Pelatihan Hukumpada WargaTEMBILAHAN (HR)– Lembaga Advokasi Lingku-ngan Hidup dan Wahana Lingkungan Hidup Indo-nesia, menggelar pelatihan paralegal bagi wargaDesa Pungkat, Kecamatan Gaung, guna meman-dirikan masyarakat menghadapi permasalahanhukum.

Direktur Eksekutif Lembaga Advokasi Lingku-ngan Hidup (LALH) Indra Jaya, menerangkantujuan utama digelarnya pelatihan paralega bagiwarg buat memberikan pengetahuan tentanghukum, sehingga masyarakat tak salah mengambiltindakan ketika dihadapkan konflik dan persoalanhukum.

“Membekali masyarakat dengan pengetahuanhukum HAM dan lingkungan dalam memperjuangkanhak-hak mereka serta membentuk jaringan antarParalegal antar desa atau antar sektor,” terangIndra, Sabtu (11/4).

Senada denga Indra Jaya, Joni SetiawanMundung, Direktur Kampanye LALHmengungkapkan, dengan permasalahan hukumyang pernah menimpa warga Desa Pungkat, ketikamelakukan perlawanan terhadap kebijakanpemerintah atas perizinan hutan di KecamatanGaung dengan latar belakang pendidikan merekayang rata-rata di bawah sekolah menegahpertama, tentunya mereka masih awam denganpengetahuan hukum

“Karena itu kami merasa tergerak untukmelakukan pelatihan paralegal dan pendidikanlingkungan hidup di Desa Pungkat ini, Pelatihan iniakan lakukan secara terus menerus sampaimasyarakat bisa melakukan kemandirian secarahukum,” ungkap Mundung.

Dengan diadakannya pelatihan paralegal yangdimotori LALH dan Wahana Lingkungan Hidup In-donesia (Walhi) ini, salah satu tokoh masyarakatdesa Hasan Basri, mengatakan dirinya besertamasyarakat mendukung program yang laksanakanoleh LALH dan Walhi Riau tersebut. Ia berharap,ke depan setelah diberikan pembekalan hukum takterjadi lagi hal-hal yang tak diinginkan. (mg4)

Kantor Bupati 21010 - 21182

Kantor Sekretariat DPRD 21007 - 22051

Polres Indragiri Hilir 22110

Kodim 22425

Kejaksaan 21501

Pengadilan 24684

Pemadam Kebakaran 24488

Kantor Pos 21994

PDAM Tirta Indragiri 22040

Imigrasi 21074 - 23969

Tv Nasional Angkat Kearifan Lokal InhilTEMBILAHAN (HR)- Guna

menunjukkan kearifan lokal

budaya asli Kabupaten In-

dragiri Hilir, televisi nasional

Jakarta membuat liputan khu-sus aktivitas masyarakat yang

masih menjunjung budaya asli

daerah ini.

“Kami datang Ke Kabu-

paten Indragiri Hilir (Inhil),untuk membuat liputan khu-

sus budaya asli Inhil yang ma-

sih terjaga, berupa aktivitas

masyarakat dan anak-anak di

daerah terpencil yang masihtetap berpegang dengan keari-

fan lokal yang ia miliki untuk

ditayangkan, agar seluruh

masyarakat di Indonesia tahu

tentang Kabupaten Inhil itusendiri,” ungkap Yatno, selaku

pengarah acara, Sabtu (11/4).

Tujuan liputan ini dilaku-

kan, agar kearifan lokal di Indo-

nesia dapat terjaga dari mo-dernisasi. Tak dipungkirinya,

banyak generasi muda melu-

pakan identitas budaya dan

lebih condong ke budaya luar.

“Maka dari itu kita harus bang-

ga dengan budaya yang kita

miliki, karena Indonesia kayaakan keanekaragaman budaya,

yang tersebar dari Sabang sam-

pai Merauke,” tuturnya.

Agar kebudayaan asli dae-

rah Inhil dapat terjaga dan di-lindungi, ia berpesan, pemerin-

tah daerah Kabupaten Indra-

giri Hilir dapat berperan aktif

dalam mengembangkan buda-

ya negeri sendiri, tak tergerusoleh moderenisasi yang terus

berkembang dan bagi ma-

syarakat lokal dapat mendu-

kung serta bangga dengan

budaya asli mereka.“Pemerintah daerah dapat

merealisasikan apa yang telah

dianggarkan untuk menjaga

dan mengembangkan budaya

kearifan lokal negeri yangdikenal Negeri Seribu Parit

ini,” harapnya. (mg4)

MENUJU SWASEMBADA PANGAN

DTPHP Inhil Seleksi Kelompok TaniTEMBILAHAN (HR)- Sesuaiprogram pemerintah Pusat

menjadikan Indonesia swa-

sembada pangan tahun ini,

Kementerian Pertanian akan

memberikan bibit gratis kepa-da kelompok tani yang dise-

leksi Dinas Tanaman Pangan,

Holtikultural dan Peternakan

Kabupaten Indragiri Hilir.

“Sesuai dengan programPresiden Joko Widodo untuk

menjadikan Indonesia swa-

sembada pangan, melalui Ke-menterian Pertanian khusus-

nya di Kabupaten Indragiri Hilir

(Inhil), kami diminta melakukan

seleksi kepada kelompok tani

yang ada di di Inhil, dalammenyukseskan program peme-

rintah Pusat,”ungkap Kepala

Bidang (Kabid) Pengolahan

Lahan dan Air, Dinas Tanaman

Pangan, Holtikultural dan Pe-ternakan (DTPHP) Kabupaten

Indragiri Hilir (Inhil) Syam-

suddin, belum lama ini.Program swasembada pa-

ngan yang dicanakan oleh peme-

rintah Pusat berupa mening-

katkan hasil produksi padi, ke-

delai dan jagung, dan programitu akan terus dikejar, agar pa-

ra petani di Inhil dapat mem-

peroleh bantuan tersebut.

Ia menjelaskan, bagi ke-

lompok tani yang ingin men-dapatkan bantuan dari peme-

rintah Pusat, langsung me-

ngusulkan melalui Unit Pela-yanan Terpadu (UPT) DTPHP

yang ada di kecamatan, dengan

melengkapi 15 persyaratan yang

sudah ditetapkan Pusat.

“Kemudian pihak DTPHPKabupaten Inhil, akan turun

langsung memastikan kebena-

ran administrasi dan kenya-

taan di lapangan kelompok tani

tersebut dan benar adanya,kemudian berkas persyaratan

akan dikirim ke provinsi guna

tindak lebih lanjut,” jelasnya.Bantuan yang diperoleh

para kelompok tani diterang-

kan, berdasarkan luas lahan

yang dikelola kelompok itu dan

bantuan tersebut langsungditransfer ke rekening kelom-

pok tani, dan DTPHP Kabupa-

ten Inhil hanya berperan mela-

kukan seleksi dan mengawal

agar program yang dicangkanpemerintah Pusa dapat terlak-

sana dengan baik. (mg4)

BUPATI BERHARAP

Dirut PDAM DapatMensejahterakan Pegawai

TEMBILAHAN (HR)- Bupati Indragiri Hilir HM

Wardan, berharap kepada Agustian Rasmanto yang

baru dilantik sebagai Dirut PDAM Tirta Indragiri,

menunjukkan prestasi yang baik, karena telah diberi

kepercayaan memangku jabatan sebagai orang

nomor satu di jajaran PDAM tersebut.

''Dirut yang baru, diha-rapkan mampu menunjukan

semangat dan integritas ker-

ja yang tinggi. Karena PDAM

sebagai BUMD, mempunyai

peranan penting dan setra-tegis,'' ujarnya, Sabtu (11/4).

Kemudian dalam penge-lolaan, dikatakan mantan

Kepala Dinas Pendidikan

Provinsi Riau ini, dituntut

inovasi dan kreativitas yang

baik, sehingga mampu men-dayagunakan potensi sumber

daya yang ada.

Selain menunjukkan pres-tasi, Dirut yang baru dikata-

kan, juga harus dapat me-

ningkatkan kesejahteraan

pegawai dan meningkatkan

pelayanan kepada para pe-langgan sesuai standar mutu

pelayanan prima. Karena

berdasarkan data yang ada,

dikatakan Bupati masih ba-

nyak permasalahan yang dia-lami PDAM Tirta Indragiri.

Permasalahan itu dika-

takan Bupati, seperti rendah-

nya kualitas air bersih yang

tak sesuai dengan standarkualitas air yang dipersyarat-

kan, belum optimalnya ki-

nerja sistem jaringan distri-busi PDAM, jangkauan pela-

yanan yang masih sangat

rendah yaitu sebesar 15,28

persen atau sekitar 112.475

jiwa dari 735.920 jiwa.Selain itu, dikatakan HM

Wardan pula, idle capacity atau

debit air yang belum dipakai,

dari beberapa sumber air baku

yang dipergunakan masih ting-gi, sebesar 31,71 persen, dengan

angka kebocoran masih sebesar

25,86 persen.

''Belum lagi, kinerja pela-

yanan air bersih PDAM be-lum menunjukkan performa

yang baik, yang ditunjukkan

dengan masih banyaknya ke-luhan dan pengaduan ma-

syarakat, serta tingginya

biaya produktivitas dari pada

pendapatan,'' tambahnya,

Untuk itulah, dikatakanBupati dirinya berharap seka-

ligus menegaskan, Dirut baru

PDAM Tirta Indragiri dapat

menyelesaikan permasala-

han yang dihadapi PDAMtersebut. ''Serta permasala-

han yang selama ini dikeluh-

kan oleh masyarakat, se-

hingga keluhan tersebut da-

pat diminimalisir,'' tutupBupati. (adv/humas)

Serahkan BantuanSekdakab Inhi Alimuddin RM, menyerahkan bantuan kepada korban kebakaran yang terjadi di

Tembilahan, beberapa waktu lalu.

HALUAN RIAU/MG4

BUPATI Inhil HM Wardan, bersama Dirut PDAM Tirta Indragiri Agustiam Rasmanto.

ADV/HUMAS

Page 14: Haluanriau 2015 04 13

KAMPAR14 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

qqqqq REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA qqqqq LAYOUT: DEDE SARTIKA

DENYUT NEGERI

SERAMBI MEKAH

Pengaduan Polres 0811 9415883

Kantor Bupati Kampar (0762) 20016

DPRD Kampar (0762) 20572

RSUD Bangkinang (0762) 7000029

ADVERTORIAL

Kampar Patut KembangkanBank SyariahSIAK HULU (HR)- Kabupaten Kampar dikenal

sebagai Negeri Serambi Mekkah. Sebab itu, bank

dengan konsep syariah patut dikembangkan di

Kabupaten Kampar.

Hal itu disampaikan Bupati Kampar, H Jefry

Noer, dalam laporannya, pada acara Rapat Umum

Pemegang Saham (RUPS) Bank Syariah Berkah,

PT Dana Fadhlilah, di Hotel Wisata Tiga Dara,

Desa Kubang Jaya, Kecamatan Siak Hulu, Sabtu

(11/4).

Jefry menjelaskan, diakui selama ini

keberadaan Bank Syariah di Kampar sangat kurang

berkembang. Untuk itu, ke depan Bank Syariah

harus lebih maju lagi, terutama dalam penyaluran

pinjaman dana usaha kepada masyarakat,

terutama kepada para alumni P4S Kubang Jaya,

yang sudah memiliki ilmu usaha tani.

"Kita tentu tidak asing lagi dengan kata Syariah

dan pikiran kita langsung tertuju pada Agama Is-

lam. Syariah bisa juga diartikan dengan norma atau

hukum yang bersumber pada Alquran dan As-

Sunnah. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering

mendengar istilah negara berdasarkan syariah.

Nah karena Kabupaten Kampar dikenal dengan

Serambi Mekahnya Riau, maka Bank Syariah

sangat perlu dikembangakan di Kampar," ujar

Jefry.

Jefry merasa yakin Bank Syariah bisa

diterapkan di Kampar sama halnya dengan bank-

bank lainnya. Apalagi kata Jefry, sekarang ini

Pemkab Kampar telah mendata jumlah masyarakat

miskin atau kurang mampu dan telah melatih

masyarakat tersebut di pusat pelatihan di P4S dan

sebagian alumni-alumni pelatihan ini telah

mengembangkan usaha baik di bidang peternakan,

pertanian maupun peternakan.

Dengan adanya upaya ini ungkap Jefry, maka

perputaran uang di bank akan meningkat, karena

jumlah para peminjam uang di bank syariah

terutama para alumni P4S akan meningkat, dan

para P4S meminjam dana juga dengan anggunan

senilai dengan dana yang akan dipinjamnya.

Jefry Noer juga berharap mulai dari para

pemegang saham, dewan direksi, komisaris, dan

direktur bisa meningkatkan modal serta menerpan

aturan-aturan syariah dengan memberantas

rentenir yang mencekik para masyarakat.(hir)

KLPBJ Lelang 51 PaketSenilai Rp240 M LebihBANGKINANG(HR)- Kantor Layanan Pengadaan

Barang dan Jasa Kabupaten Kampar, hingga 9 April

telah melelang 51 paket pekerjaan dengan total

pagu anggaran Rp240 miliar Lebih.

Kepala Kantor Layanan Pengadaan Barang

dan Jasa (KLPBJ) Kampar, H Zainai Dahlan, melalui

Kepala Tata Usaha, Yusrizal, mengatakan,

pihaknya telah menjalankan proses lelang

pekerjaan dari berbagai SKPD di lingkungan

Pemkab Kampar yang bersumber dari APBD Kampar

2015, baik konstruksi, pengawasan maupun

perencanaan oleh Kelompok Kerja (Pokja) yang

telah dibentuk.

Dikatakanya, setelah ditetapkan pemenang,

maka pihaknya menyerahkan ke SKPD untuk

ditindaklanjuti dengan menerbitkan SPBJ.

Alhamdulillah masa sanggahan yang disediakan

belum ada peserta lelang yang mengajukanya.

Pelelangan yang ditangani KLPBJ saat ini

berasal dari Dinas Bina Marga dan Pengairan, yakni

pengasapalan jalan, pembangunan jembatan

beton, lanjutan pembangunan RSUD Bangkinang,

perencanaan jembatan dan jalan, DED Kantor

Layanan Pengadaan Barang dan Jasa, DED Kantor

Inspektorat, belanja pakaian olahraga, belanja

makan dan minum.

Data yang dihimpun di KLPBJ Kampar diketahui,

jembatan di kawasan water front city yang terletak

di samping Jembatan Datuk Tabano, yang

pekerjaan pondasinya telah dimulai pada

anggaran 2013 lalu, dilanjutkan kembali pada

anggaran 2015 dengan pagu dana Rp122 milir lebih

dan pengaasan tehknis pembangunan jembatan

water front city dengan pagu dana Rp900

juta.(dom)

Alumni P4S DilarangBicara Sebelum BerhasilSIAK HULU (HR)- Seluruh alumni P4S dilarang berbicara

sebelum berhasil mengaplikasikan seluruh ilmu dari

pelatihan, baik di bidang perikanan, peternakan dan

pertanian, yang nantinya bermuara pada pengentasan

kemiskinan, pengangguran dan rumah kumuh.

Demikian dikatakan Bupa-ti Kampar, Jefry Noer, saat

memberi motivasi kepada pe-

serta pelatihan P4S angkatanke-45 di lokasi Pertanian Ter-

padu, Kubang Jaya, Minggu

(12/4). "Saya mengharapkan

seluruh peserta serius mem-

bantu pemerintah dalam me-

wujudkan tiga zero, himpunlah

alumni yang tersebar di desa-desa, agar selalu saling me-

ngingatkan untuk segera bang-

kit, merubah hidup dengan

meningkatkan kesejahteraan

melalui pertanian terpadu,karena alumni bagaikan Satu

batang tubuh yang tidak

terpisahkan dan harus saling

mendukung," harap Jefry.

Jefry menjelaskan, sampai

tahun ini, alumni P4s sudah

mencapai 8.000 orang, yangdimulai dari tahun 2012. Arti-

nya, sudah banyak petani berji-

wa enterprenuership tersebar

di desa-desa. Untuk itu, te-

ruslah berkarya dan janganberhenti belajar, karena ditem-

pa pada pelatihan P4S selama

dua minggu, belum ada apa-

apanya, masih banyak inovasi

terbaru yang harus diketahui

tentang perikanan, pertanian

dan peternakan."Kita harus bangga dangan

profesi kita, walaupun seorang

petani, jangan merasa rendah di-

ri, karena jika kita berhasil, dari

tangan-tangan kitalah akantercipta kesejahteraan masya-

rakat," ujar Jefry.(adv/humas)

Baru Kampar Terapkan Puskesmas 24 JamBANGKINANG (HR)- DinasKesehatan Pemerintah Provinsi

Riau telah memberlakukan pro-

gram Puskesmas buka 24 jam,

namun hingga saat ini baru

Kabupaten Kampar yang sudahmenjalankan sepenuhnya.

"Kalau selama ini, baru

Kampar yang sudah sepenuh-

nya menerapkan Puskesmas

24 jam. Tapi tahun ini seper-tinya akan bertambah satu

lagi, yaitu Kabupaten IndragiriHilir," kata Kepala Dinas Kese-

hatan Riau, Zainal Arifin, di

Pekanbaru, Minggu (12/4).

Zainal mengatakan, apa

yang diberlakukan PemerintahKabupaten Kampar sebaiknya

ditiru kabupaten lainnya da-

lam penerapan program Pus-

kesmas 24 jam. Karena ada

dukungan penuh dari peme-rintah setempat sehingga ber-

jalannya program tersebut.

"Kalau di Kampar itu, peme-

rintahnya mendukung, baik itumasalah SDM medisnya, sarana

dan prasarana pendukung lain-

nya. Jadi saya rasa harus dicon-

toh daerah lain," kata Zainal.

Tidak hanya itu, lanjutnya,kepedulian daerah terhadap

pelayanan kesehatan juga pen-

ting, sehingga berjalannya pro-

gram Puskesmas 24 jam ter-

sebut. Kepedulian Kampar me-nurut Zainal, sudah dibuktikan

dengan jalannya program Pus-

kesmas 24 Jam dan pelayanan

ke masyarakat yang terusdioptimalkan.

"Puskesmas itu pelayanan

dasar bagi masyarakan dan

bisa melayani ratusan penya-

kit. Sehingga masyarakat de-ngan mudah untuk mendapat-

kan pelayanan kesehatan. Ti-

dak harus ke kota untuk bero-

bat," kata Zainal Arifin.

Dukungan di bidang tenagamedis juga harus menjadi perha-

tian daerah, karena Kabupaten

Kampar mendukung SDM se-

tempat dalam melakukan pen-didikannya. Sehingga setiap ada

pembukaan Puskesmas, tidak

mengalami kekurangan SDM.

Secara keseluruhan di Pro-

vinsi Riau menurut Zainal, pro-gram ini dinilai belum berjalan

maksimal dan sesuai harapan.

Karena dari 12 kabupaten/

kota di Riau baru 1 kabupaten

yang sepenuhnya menjalan-kannya dan satu lagi baru

memulai menerapkan puskes-

mas 24 jam.(hir)

Pemprov Siapkan Anggaran untuk Irigasi KamparBANGKINANG (HR)- Peme-

rintah Provinsi Riau berencanamengalokasikan anggaran

yang maksimal untuk mem-

perbaiki jaringan irigasi per-

sawahan di Kabupaten Kam-

par, sebagai upaya percepatanswasembada pangan.

"Provinsi Riau tahun ini

mendapatkan perbaikan jari-

ngan irigasi dari Pemerintah

Pusat. Sebagai daerah kabu-paten dengan produksi pangan

besar di Riau, Kampar menja-

di perhatian khusus dalam

perbaikan irigasi untuk pe-

ningkatan produksi pangan,"kata Kepala Dinas Pertanian

dan Peternakan Riau, Zailani

Arifsyah, Minggu (12/4).

Ia mengatakan, saat ini

ada 10 kabupaten yang akandibantu perbaikan jaringan

irigasinya. Di antara 10 daerah

itu, Kampar yang selama ini

diketahui sebagai daerah pro-

duksi pangan terbesar di Riau.Menurut Zailani, untuk di

Provinsi Riau tahun ini pro-

gram perbaikan jaringan iri-

gasi itu untuk 10 ribu hektare

sawah yang tersebar di 10kabupaten kecuali dua kota,

yakni Pekanbaru dan Dumai.

"Kami sudah ke Kampar. Ren-

cananya pekan ini kami ke

Rokan Hilir untuk programjaringan irigasi ini sebagai

langkah pemantauan di dae-

rah," katanya.

Pengawasan dan peman-

tauan ke seluruh kabupaten,lanjutnya, juga bakal terus

dilaksanakan. Sehingga pro-

gram jaringan irigasi untuk 10

ribu hektar sawah di Riau

dapat terlaksana. "Hal iniadalah upaya dalam mengejar

target produksi beras Provinsi

Riau tahun ini. Wujudnya un-

tuk mendukung percepatan

swasembada beras," katanya.Program ketahanan pangan

nasional dalam sejuta hektar

sawah yang dicetak Pemerin-

tah Pusat di tanah air pada

2015 ini, katanya, Riau tidakmendapat satu hektar pun

karena permasalahan minim-

nya lahan, setelah dilakukan

penilaian dan pantauan oleh

pemerintah.Namun demikian, lanjut

dia, untuk swasembada pangan,

Riau tetap menerima bantuan

dari APBN. Salah satunya

untuk meningkatkan produksipadi Riau tahun ini, dimanaa

akan menerima 88 ribu hektar

perbaikan jaringan irigasi.

"Sejuta hektar sawah sete-

lah dipertimbangkan Kemen-terian Pertanian, Riau yang

minim lahan produktif padi

memang tidak menerima ta-

hun ini. Tapi untuk jaringan

irigasi tersier kita mendapatbantuan pada APBN murni

dan perubahan 2015 ini," kata

dia.(hir)

BUPATI Kampar, Jefry Noer, memberi motivasi kepada peserta pelatihan P4S angkatan ke-45, di lokasi Pertanian Terpadu, Kubang Jaya, Minggu (12/4).

ADV/HUMAS

Panen BawangBupati Kampar, Jefry Noer, bersama Ketua Umum Perhiptani, Isran Noor, panen

bawang di kawasan P4S Karya Nyata, Kubang Jaya, Kecamatan Siak Hulu, Kampar,

beberapa waktu lalu.

HALUAN RIAU/AKHIR

Page 15: Haluanriau 2015 04 13

ZONA RIAU 15SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

qqqqq LAYOUT: MELISAqqqqq REDAKTUR: EDWAR PASARIBU

Pegadaian.... Dari Hal. 9

RTRW.. Dari Hal. 9

PPP RIAU MASIH SOLID

Targetkan 40-50 Persen di Pilkada 2015NURMADI Liputan PLiputan PLiputan PLiputan PLiputan Pekanbaruekanbaruekanbaruekanbaruekanbaru

PEKANBARU (HR)- Ketua Dewan Pimpinan

Wilayah Partai Persatuan Pembangunan Riau,

Aziz Zainal mengatakan, Partai Persatuan

Pembangunan Riau masih solid mendukung dan

mengakui kepengurusan hasil muktamar di

Surabaya di bawah kepemimpinan Romahurmuzy

dan menargetkan perolehan suara 40 hingga 50

persen pada Pemilihan Kepala Daerah tahun ini.

"PPP Riau tak ada yangterpecah, semua masih solidtetap kepengurusan hasilmuktamar Surabaya. Ro-mahurmuzy yang dipilihmenjadi Ketua DPP PPP,"kata Aziz Zainal saat me-nyampaikan sambutan padaacara Musyawarah Wilayah(Muswil) VII PPP Riau, Sab-tu (11/4).

Pada kesempatan terse-but, Aziz Zainal mengatakanmenghadapi Pilkada 2015,PPP Riau menargetkan me-raih 40-50 persen suara di 9

Kabupaten Kota. Denganmeningkatnya perolehansuara PPP pada pemilu yanglalu, menjadi patokan PPPuntuk bisa mencapai targettersebut.

"Kita memiliki kader-kader yang bisa maju padaPilkada. Di seluruh Kabupa-ten Kota suara PPP me-ningkat, untuk itu target kitabisa mencapai 50 persenkader kita masuk sebagaikepala daerah," kata mantananggota DPRD Riau ini.

Dijelaskan Aziz, untuk

calon kepala daerah di 9kabupaten di Riau, PPP te-tap memajukan kader, selainitu akan berkoalisi denganpartai lain, karena kolaisimutlak harus dilakukan se-mua partai untuk menda-patkan satu perahu maju diPilkada.

"Selain memajukan ka-der, untuk mencapai tujuandi Pilkada tentunya kitaakan membangun sinergisi-tas dengan berkoalisi denganpartai yang lain. Sejauh inisudah ada partai yang mulaimengadakan pendekata,"terang Aziz.

Sementara itu, terkaitdengan keputusan PTUNyang mensahkan, Hasil muk-tamar Jakarta, Djan Faridz,dan mengklaim akan me-ngikuti Pilkada 2015. Azizmengatakan, sesuai dengankeputusan dari Pemerintah,bahwa Menkum HAM telahmensahkan hasil muktamarSurabaya.

"Tidak ada yang perludiragukan lagi, pemerintahsudah mengakui hasil muk-tamar Surabaya yang sah,"tutupnya. ***

SEKALIGUS DEKLARASI

PPR Dilantik 22 AprilPKANBARU (HR)- Perhim-punan Pemuda Riau yang me-rupakan bagian dari organisasikemasyarakatan pemuda lo-kal akan dideklarasikan dandan melaksanakan pelantikan22 April 2015.

Selain itu PerhimpunanPemuda Riau (PPR) akanmenggelar seminar nasionaldengan tema "PenguatanJati Diri Pemuda Riau Menu-ju Masyarakat EkonomiAsean (MEA) 2015".

Penggagas PPR, YusroniTarigan mengaku optimisdan percaya diri roda orga-nisasi akan terus maju ber-

kat kerja keras dan sema-ngat juang para generasimuda saat ini.

"Saya bersama rekan-rekan sudah bertekad me-rangkul para pemuda di Riauuntuk bersama-sama men-jadi garda terdepan sebagaiagent kontrol sosial danagent perubahan di pelosoknegeri ini," kata Yusroni.

Kedudukan dan peranpemuda memang sangat pen-ting dalam pembangunansehingga masa depan bangsaberada di tangan pemuda."Bila karakter bangsa inisudah terbentuk sedemikian

kuat, dan keberadaan peranpemuda itu sudah kokoh,niscaya bangsa kita menga-lami kejayaan dan NKRItetap lestari. PPR fokus padapemberdayaan sumber dayamanusia, Ekonomi dan UM-KM," ujarnya.

Selain itu juga memben-tuk pengurus tingkat pro-vinsi (DPP), kabupaten/kota(DPD), kecamatan (Cabang),desa/kelurahan (Ranting),tingkat kampus (satma),Satgas (pakai baju lorengmelayu) dan juga Dara (sa-yap wanita/garda perem-puan). (rls/war)

Wako.. Dari Hal. 9

Dewan.. Dari Hal. 9

Disdikbud.... Dari Hal. 9

PERTEMUAN tersebut juga

dihadiri Perwakilan Ke-

menterian Pekerjaan Umum

(PU) dan pihak terkait lainnya.PT Hutama Karya merupakan

pelaksana kerja yang akan

membangun mega proyek Tol

Sumatera. Sejauh ini, proses

persiapan pembangunan Tol

Pekanbaru-Dumai masih

sebatas pembebasan lahan.

Info terakhir, dari 126 kilome-

ter jalan yang akan dibangun,baru sekitar 7 kilometer yang

sudah dilakukan ganti rugi.

Berbagai masalah atau

kendala muncul ketika pem-

bebasan lahan yang digesa

Pemprov Riau. Di antaranya

RTRW Riau yang belum di-

sahkan hingga saat ini. Ke-

mudian masih belum se-luruhnya masyarakat sekitar

proyek melepaskan lahan

mereka, begitu juga dengan

beberapa lahan perusahaan

yang dilintasi jalur tol itu. ***

HAL tersebut berbeda de-

ngan assessment Pemerintah

Provinsi (Pemprov) Riau

yang secara terbuka di-

umumkan ke publik.

Sebelumnya, Walikota

menyebutkan, seleksi dila-

kukan secara transparan dan

terbuka. Pejabat yang tak

olos seleksi sementara akan

non job sampai mendapat-

kan jabatan. (rud)

KATAKANLAH seperti se-

wa kios, service charge dan

lain sebagainya. Siapa yang

akan bertanggung jawab jika

ini dimainkan pengelola,"tanya Zulfan.

Pembangunan Pasar Cik

Puan oleh pihak ketiga, dika-

watirkan akan mematikan

pedagang, terutama mene-

ngah ke bawah. "Malah Pem-prov tak memberikan reko-

mendasi. Jika ini berjalan

baik, ya sudah dengan APBD

saja pembangunan tersebut

kita rasa akan terlaksana

dan itu usulan kita," imbuhZulfan. (ben)

Jalan.. Dari Hal. 9

MENGHADIRI pesta rakyat

yang ditaja Pemuda Pan-casila (PP) dan masyarakat

di sekitar Pasar H Agusalim,

Kecamatan Pekanbaru Kota,

Sabtu (11/4).

Acara pesta rakyat diha-diri Kapolsek Pekanbaru

Kota, Kompol Dana Aronda

Saputera, Camat Sukajadi

beserta para Lurah sepekan-

baru Kota, tokoh masyarakat

dan para pedangang.Di acara pesta rakyat itu,

Walikota memberikan san-

tunan kepada 42 anak yatim

yang berada di sekitar Pasar

Agusalim. Acara malampesta rakyat di Agusalim ini

dihadiri sekitar 400 masya-

rakat dan pemuka masya-

rakat.

Masyarakat di sekitar

Jalan H Agusalim berterimakasih kepada Pemerintah

Kota Pekanbaru yang mem-

buka kembali akses jalan di

Pasar Agusalim. Dulu jalan

tersebut macet, namun saatini sudah lancar tanpa ham-

batan sama sekali dan dengan

penataan dan pembuatan pe-

destrian jalan. (rls/war)

"ADA beberapa sekolah yang

menjadi kunjungannya. Di

antaranya sekolah yang me-

nyelenggarakan sistem UNCBT maupun manual, yaitu

SMK Muhammadiyah 2 Pe-

kanbaru, MAN 2 Model Pe-

kanbaru, SMA N 8, dan bebe-

rapa sekolah negeri dan swas-ta lainnya," kata Dwi.

Dijelaskannya, tujuan

dari kunjungan hari ini ada-

lah untuk mengetahui bagai-

mana pendistribusian nas-kah soal UN yang diterima

sekolah. Selain itu juga untuk

melihat sarana dan pra-

sarana sekolah dalam mengi-

kuti sistem Ujian Nasional(UN) dengan sistem Com-

puter Based Test (CBT).

"Tujuannya adalah me-

lihat apakah soal sudah sam-

pai ke sekolah dengan baik,dan standar yang ditetapkan

dalam pelaksanaan UN su-

dah berjalan maksimal,"

terangnya.

Dengan dilakukan kun-

jungan kebeberapa sekolah

yang ada di Kota Pekanbaru

ini, Kadisdikbud berharappenyelenggaraan UN ber-

jalan lancar dan tak ada

kendala, sehingga para siswa

dengan mudah menjalaninya.

Di tempat terpisah, Se-kretaris Dinas Pendidikan

(Disdik) Kota Pekanbaru, H

Abdul Jamal mengatakan,

pelaksanaan UN tingkat

SMA sederajat harus maksi-mal, dimana Disdik Kota

Pekanbaru sedang mema-

tangkan persiapan pelak-

sanaan UN.

Selain memantau seko-lah-sekolah yang akan me-

laksanakan UN tersebut,

Disdik juga telah menunjuk

1.648 guru yang akan menga-

wasi pelaksanaan UN diSMA/MA Negeri, SMA/MA

Swasta, SMK negeri dan

SMK swasta di Pekanbaru.

Dimana guru pengawas

itu di antaranya untuk SMA/

MA negeri sebanyak 482 or-

ang, SMA/MA sewasta se-

banyak 482 orang, untukSMK negeri sebanyak 268

orang, dan SMK swasta seba-

nyak 490 orang. "Tahun ini

pelaksanaan UN tingkat

SMA sedejarat akan dilak-sanakan di 111 sekolah ne-

geri maupun swasta. Untuk

sekolah negeri jumlahnya

sebanyak 27 sekolah, se-

dangkan sekolah swasta se-banyak 84 sekolah," ungkap

Jamal.

Jumlah siswa yang me-

ngikuti UN tahun ini, terang

Jamal, yakni 15.195 siswa.Dimana, untuk SMA negeri

4.165 siswa, SMA swasta

2.802 siswa, SMK negeri

sebanyak 2.956 siswa, SMK

swasta 4.305 siswa, MAnegeri 507 siswa, dan MA

swasta 507 siswa.

Melihat kesiapan ini,

anggota Komisi III DPRD

Kota Pekanbaru, Marlis Ka-

sim mengatakan, persiapan

UN ini memang perlu ma-

tang, maka perlu juga diper-hatikan tentang sistem pen-

distribusian soal UN, sebab

jangan ada kesalahan dalam

pendistribusian soal UN ke-

sekolah."Kita juga meminta seko-

lah menyediakan alat ginset

untuk mengatisifasi pema-

daman listrik oleh pihak

PLN. Antisipasi ini perlu,sebab PLN juga tidak bisa

menjamin sepenuhnya. Ka-

lau ada gangguan listrik seca-

ra tak terduga, maka hal

inilah yang perlu disiasatioleh pihak sekolah," ujar

Marlis Kasim, Minggu (12/4).

Marlis Kasim mengim-

bau pihak keamanan untuk

memperketat keamanan,baik mengamankan soal-soal

UN maupun pengamanan

pelaksanaan ujian nasional

disekolah. (nal/ben)

PEGADAIAN Hendar Kus-

hendarto, Ismet, seluruh kar-

yawan dan keluarga.

"Saat ini keberadaan pe-gadaian masih kurang mak-

simal, belum banyak dike-

tahui masyarakat khusus-

nya program yang dimiliki

pegadaian. untuk itu ke-depan diharapkan, Pegadai-

an bisa lebih gencar mela-

kukan sosialisasi bagi ma-

syarakat. Serta bisa me-

nangkap peluang usaha da-lam momen pergeseran kota

pekanbaru dari kota besar

menuju kota Metropilitan,"

ujarnya.

Dikatakannya, seharus-nya pegadaian bisa menang-

kap peluang dalam rangka

mewujudkan sebagai kota

madani, mulai dari yang

kecil hingga yang besar. Olehsebab itu, seluruh elemen

masyarakat harus cerdas

dan tanggap dalam kondisi

tersebut. Agar tidak terting-

gal dan dimanfaatkan oleh

tenaga asing dari luar, khu-

susnya dalam menghadapi

MEA.Oleh karena itu, perlunya

peran pemerintah daerah

dalam mempersiapkan kua-

litas SDM yang baik dan

berkualias, dimulai dari kese-hatan yakni bagi generasi

muda sebagai usia produktif

haruslah dipersiapkan. Ser-

ta harus cerdas dan pintar,

dengan pendidikan yang baikdi Pekanbaru dalam rangka

mengawal pekanbaru menu-

ju kota madani.

"Memang ini tergantung

generasi muda sebagai usiaproduktif dalam mendapat-

kan bonus demografi, dan ini

tentunya harus dikawal. Ka-

rena jika tidak berhasil ma-

ka akan menimbulkan ba-nyak pengangguran, dan ba-

nyak hal-hal yang tidak di-

nginkan, maka akan jadi

baik pula," paparnya.

Sementara itu, menang-

gapi hal tersebut Pimpinan

Wilayah Pegadaian Cabang

Pekanbaru, Mulyono menu-turkan akan memfokuskan

sosialisasi bagi masyarakat

maupun pemerintahan. Arti-

nya, dengan pembangunan

Kota Pekanbaru saat iniPegadaian bisa ikut ber-

.peran serta. Secara bisnis

kredit yang diberikan oleh

pegadaian tumbuh sebesar

18,2 persen pada tahun 2014,sedangkan di tahun 2015,

baru memasuki triwulan I

sudah mencapai 11, 6 persen

atau bisa mencapai angka

Rp400 miliar."Kita berharap target

pertumbuhan kelolaan bisnis

pegadaian di Pekanbaru bisa

mencapai Rp700 Milyar,

sehingga bisa setara denganpengelolaan di propinsi Ba-

tam. Apalagi dilihat dari sisi

investasi, masyarakat Riau

memiliki kemampuan dalam

berinvestasi," papar Mul-

yono.

Diakuinya, dari 6,1 juta

jiwa penduduk di Riau, ma-sih 2 persen yang menjadi

nasabah pegadaian. Dengan

produk serba bisa yang di-

miliki pegadaian dan bunga

yang rendah bisa membantuperekonomian dan pengem-

bangan usaha yang ada di

Riau.

Selain itu juga, Mulyono

juga menambahkan dalamperayaan HUT kali ini Pe-

gadaian juga telah mela-

kukan serangkaian kegiatan

diantaranya, memberikan

santunan terhadap 5 pantiasuhan yakni 1 di Tanjung

pindang, 1 di Batam, 1 di

Padang dan 2 di Pekanbaru

dengan total santunan yang

diberikan senilai Rp50 juta,kegiatan donor darah, berba-

gai perlombaan antar karya-

wan hingga hiburan rakyat

yakni Hiburan Kim. (nie)

Hadiri Sidang ParipurnaPelaksana Tugas Gubernur Riau, H Arsyadjuliandi Rachman menghadiri Sidang Paripurna DPRD Riau, baru-baru ini.

HALUAN RIAU/HUMAS

Page 16: Haluanriau 2015 04 13

SIAK16 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

qqqqq REDAKTUR: NURSYAMSI qqqqq LAYOUT: WIWIN

DENYUT

NEGERI ISTANA

BUPATI Siak Syamsuar menerima cenderamata dari Rektor Universitas Muhammadiyah Riau (Umri) Prof Dr Mubaraq, MSi usai memberikan kuliah umum kepada mahasiswa

Umri Pekanbaru, Sabtu (11/4)

DITEMUKAN MAYAT LAKI-LAKI TANPA IDENTITAS

Kondisi Kaki TerikatSIAK (HR)- Warga Kecamatan Minas kaget denganditemukannya sesosok mayat yang tak diketahuiidentitasnya. Mayat tersebut ditemukan wargaKampung Minas Timur, Kecamatan Minas, Kamis (9/4) kemarin. Mayat yang ditemukan tersebut berjeniskelamin laki-laki dalam keadaan sudah kaku dankondisi kakinya terikat.

"Mayat tersebut pertama kali ditemukan wargabernama Wada (21). Saat itu dia bersama rekan-rekannya sedang bermain bola di lapangan Km 3Minas. Setelah satu jam bermain bola, sekira pukul17.00 WIB, para pemain bola tersebut menendangbola dan tanpa tak sengaja bola tersebut tiba-tibamenggelinding sekitar 20 meter dari lapangan.

Melihat bola tersebut keluar dari lapangan, Wadaberusaha mengambil bola, namun ia terkejut melihatsesosok mayat di semak belukar. Kemudian wargayang tinggal di Jalan Raya Minas Km 4 ini,memberitahukan penemuan itu kepada rekan-rekannya. Mayat ditemukan dibawah pohon sawit dilokasi 8D-87E PT CPI, Jalan Km 3 Minas," ujar Alim,warga tempatan kepada wartawan kemarin.

Lanjut Alim, saat ditemukan, mayat sudah kaku,keadaan kaki terikat, dengan posisi mayat terlentangke atas. Terlihat memar dan lebab, pada daerahdada dan juga pada bagian perut. Mayat di temukandalam keadaan telanjang dada dan memakai celanakain katun warna putih.

Sementara itu, jajaran Polsek Minas menerimalaporan langsung turun ke tempat kejadian perkara(TKP), mengevakuasi mayat tersebut sekitar pukul18.10 WIB. Selanjutnya mayat dikirim ke RSUDPekanbaru guna dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.

Adapun ciri-ciri mayat yang ditemukan tersebutberbadan gempal, berkumis, tinggi sekitar 165 cmdan mempunyai bekas luka di bagian keningnya.

Kapolres Siak Dedi Rahman Dayan melalui KasatReskrim Siak AKP.Hari Budianto membenarkan adanyapenemuan mayat tersebut. Namun kasus ini masihdalam penyelidikan dan identitas korban belumdiketahui. "Kasus masih dalam penyelidikan. Sampaisaat ini belum dapat identitas korban," pung-kasnya.(gin)

PS ALL STAR PEMKAB SIAK TAK TERKALAHKAN

Taklukkan Pusako 4-2PUSAKO (HR)-Memasyarakatkan olahraga,khususnya sepak bola, menjadi program Pemkab Siak.Hal ini seiring program touring sport yang terusdilakukan, dengan melakukan sejumlah pertandinganbersama klub-klub diberbagai daerah.

Hal sama dilakukan, Sabtu (12/4) saat tim All StarPemkab Siak, bertandang ke Kecamatan Pusako untukberhadapan dengan tim All Star Pusako.

Bahkan jelang pertandingan dihelat, rumorkemampuan PS All Star Kecamatan Pusako bakal akanmemutus kemenangan tim All Star Siak, yang sudahtujuh kali tidak terkalahkan dalam setiap pertan-dingannya.

Namun saat PS All Star Pemkab Siak bertandangkemarkas All Star Pusako yang berlangsung di lapangansepak Bola Kampung Sungai Limau Kecamatan Pusako,justru memperpanjang status tim All Star Pemkab Siaktak terkalahkan hingga laga kedelapan.

Tim tuan rumah All Star Pusako takluk dari pemaintua All Star Pemkab Siak dengan skor 4-2.

Camat Pusako Said Marwazi yang juga kapten AllStar Pusako usai laga, harus mengakui kekalahan yangdiderita timnya.

"Takluknya kami di tangan PS All Star Pemkab Siakini sebenarnya dikarenakan kurangnya ramuanpemain. Walaupun kami bertabur bintang dari mantan-mantan pemain yang andal, tapi kami belum berhasilmenjegal ketangguhan All Star Pemkab Siak," akunya.

Sedangkan kelebihan tim All Star Pemkab Siak,walaupun dihuni dengan materi pemain tua-tua, akantetapi penguasaan ball posision menjadi kelebihantersendiri bagi tim All star Pemkab Siak yang dinakhodaioleh Wakil Bupati Alfedri yang mana tim All Star PemkabSiak menguasai semua lini dengan cukup teratur dantearah.

"Kami berharap pada laga balasan nanti rasapenasaran untuk bisa mengalahkan Tim All Star PemkabSiak menjadi ajang evaluasi bagi All Star Pusako ,danakan kami bayar kekalahan ini pada laga dikandangAlstar Pemkab Siak nantinya," sebut Camat Optimis.

Bupati Siak Syamsuar juga menyempatkan diri ikutnonton laga All Star Pemkab Siak berhadapan denganAll Star Pusako tersebut, dan membaur bersamamasyarakat setempat.(ali)

ADV/HUMAS

ADVERTORIAL

BUPATI SYAMSUAR BERI KULIAH UMUM DI UMRI

Tahun Ini Hadir di Siak

Hal ini diungkapkan Bu-pati Siak, Syamsuar, saat

mengisi acara kuliah umum di

Universitas Muhammadiyah

Riau, Sabtu (11/4). Kuliah

umum bertema "Pengemban-gan SDM Terhadap Kebutu-

han Pembangunan KabupatenSiak" dihadiri seluruh para

dosen dan mahasiswa.

"Hampir setiap tahun Siak

menamatkan sekitar 5 ribuan

siswa SMA/SMK, namun tidaksemuanya yang bisa tertam-

pung di dunia kerja. Oleh ka-

rena itu, sebagai lanjutan me-

reka menuntut ilmu, sehinggabisa menjadi tenaga yang siap

pakai maka Pemkab mengha-

dirkan Universitas Muham-

madiyah 3 di Siak. Tujuannya

agar mereka setelah tamatsekolah tetap bisa terus me-

nuntut ilmu sambil bekerja,

"ujar Syamsuar.

Menurutnya, keberadaan

Universitas Muhammadiyah 3di Siak ini sebagai upaya men-

jawab tantang zaman menuju

era Masyarakat Ekonomi Ase-

an (MEA). Selain menyediakan

sekolah gratis bagi masyarakattak mampu, Pemkab Siak juga

memberikan beasiswa melalui

kerja sama dengan beberapa

universitas. "Salah satunyaUniversitas Muhammadiyah,"

ujarnya.

Dipilihnya Muhammadi-

yah, lanjut Syamsuar, karena

UMRI saat ini masih dalamtahap pembangunan menuju ke

arah yang lebih baik. Karena

tidak hanya saat ini saja,

kerjasama Pemkab Siak deng-

an muhammadiyah sudah jauhsebelumnya dilakukan.

Sementara itu, Rektor UM-

RI Mubarak menuturkan pi-

haknya sangat mengapresiasi

kepedulian Pemkab Siak ter-hadap dunia pendidikan. Deng-

an keberadaan UMRI di Siak

nantinya, pihaknya akan me-

nyesuaikan dengan standaryang ada.

"Saat ini kita sudah me-

nyiapkan sarana dan prasara-

na maupun tenaga SDM untuk

melakukan penerima. Dengantarget penerima tahun ini 3

prodi dengan 1 prodi 20 orang,"

papar Mubarak.

Adapun 3 prodi yang dibuka

tersebut yakni Akuntasi, Tek-nik Industri dan Teknik Mesin.

Diharapkan dengan kerja sama

ini kontribusi Muhammadiyah

bagi dunia pendidikan bisa terus

meningkat dan kerjasama bisaterus berlanjut.(adv/hms)

PEKANBARU (HR)- Guna memacu dan mening-

katkan mutu pendidikan di Siak, Universitas Muham-

madiyah 3 akan segera hadir di Kabupaten Siak

tepatnya di Kecamatan Tualang Perawang. Pemban-

gunan universitas ini untuk mempererat kerja sama

dan meningkatkan mutu sumber daya manusia putra-

putri Siak.

KEPALA SEKOLAH DAN GURU PENJASKES SE-KECAMATAN BUNGARAYA

Bentuk Panitia Hardiknas

Langganan Koran 08127664045

Kantor Bupati 0764-20200,

322120

DPRD 0764-322019

Polres 0764-20110

PLN 0764-320755

HALUAN RIAU/ALI

WAKIL Bupati Siak Alfedri bersama tim

sepakbola All Star Pemkab Siak foto bersama

dengan tim sepakbola Kecamatan Pusako

sebelum melakukan pertandingan persaha-

batan di lapangan Kampung Sungai Limau,

Sabtu (11/4).

BUNGARAYA (HR)- Dalam

rangka menyambut Hari Pen-didikan Nasional, para guru se-

Kecamatan Bungaraya taja

pertandingan antar sekolah.

Pertandingan ini untuk me-

ningkatkan silaturahmi antarsekolah satu dengan sekolah

yang lain.

"Kita hari ini berkumpul di

gedung serbaguna SMP Negeri

1 guna bersama-sama merapat-kan barisan membentuk pa-

nitia menyambut Hadiknas

tahun 2015. Dengan adanya

pembentukan panitia ini, ten-

tunya akan mempermudah ke-giatan-kegiatan yang akan kita

lakukan di hari H nanti,"ujar

Afrizal, Ketua terpilih panitia

Hardiknas, Minggu (12/4).Lanjut Afrizal, dengan di-

bentuknya panitia ini kegiatan

yang dilakukan bisa sukses.

"Kita hari Sabtu kemarin

sudah mengumpulkan seluruhkepala sekolah dan guru pen-

jaskes untuk menyusun jadwal

kegiatan. Insya Allah tanggal 23

Maret kegiatan akan kita mulai.

Semoga dengan kegiatan per-tandingan antar sekolah ini di

bidang olahraga seperti bola

voli, Lomba badminton, futsal,

tenis meja lahir bibit atlet

terbaik untuk mengikuti O2SNdi kabupaten," katanya.

Sementara itu, Ketua Forum

Rapat Pembentukan Panitia

Hardiknas M Winto menga-takan, untuk kegiatan Hardik-

nas yang akan dilaksanakan itu

nanti masih dalam proses. Ka-

rena dana BOS tidak bisa di-

gunakan untuk kegiatan dikecamatan maupun kegiatan di

UPTD pendidikan.

"Kita pening sekarang me-

ngadakan kegiatan Hardiknas

ini, karena anggaran BOS tidakbisa digunakan untuk kegiatan

di kecamatan maupun UPTD.

Jadi kegiatan Hardiknas ini

nanti mungkin akan di adakan

di sekolah masing-masing, danfinalnya baru di kecamatan," pu-

ngkasnya dengan singkat. (gin)

JALAN LINTAS SUNGAI RAWA AKAN DIBANGUN 3 KM

Warga Ucapkan Terima KasihSUNGAI APIT (HR)- Jalan

lintas Sungai Rawa menuju

Buton yang selama ini hancurdalam beberapa bulan lagi

akan segera diperbaiki. Ren-

cananya jalan ini akan segera

dibangun sepanjang 3 km.

Mendengar jalan tersebutakan segera dibangun warga

Sungai Apit khususnya warga

Sungai Rawa, Rawa Mekar

Jaya dan sekitarnya merasa

bersyukur."Kami sebagai warga Kam-

pung Mekar Jaya merasa ba-

hagia sekali mendengar Jalan

lintas Sungai Rawa menuju ke

Buton yang keadaanya saat inisangat memprihatinkan ini

akan segera dibangun," ujar

Setiono, Krani Kampung Rawa

Mekar Jaya, Minggu (12/4).

Dengan adanya baiknyajalan ini maka warga yang

setiap hari dari kampung ke

kecamatan mengurus keper-

luannya tidak perlu bersusah

payah lagi melintasi jalantersebut.

"Selama ini dengan rusak-

nya jalan dan banyaknya lu-

bang, kami harus berhati-hati

dengan kecepatan motor kamiyang tentunya tidak terlalu

laju. Hal ini tentu saja mem-

perlambat kerja kami,"ungkap

Setiono.

Setionoberharap, tahun beri-kutnya jalan yang diperbaiki

bisa sampai ke Sungai Apit.

Sementara itu, Kepala

BMP Siak Erving Kahar Arifin

melalui Kabid BMP Ardi Ir-fandi membenarkan tahun ini

Jalan Sungai Rawa akan se-

gera dibangun sepanjang 3 km.

"Memang iya, jalan ter-

sebut memang akan segerakami bangun tahun ini sepan-

jang 3 km. Nanti kalau ada le-

bih material, kami juga akan

tambal lubang-lubang yang ada

di jalan tersebut sampai kejalan Buton. Mudah-mudahan

proyek tersebut bisa berjalan

dengan lancar," ujarnya.

Ditambahkan Ardi, pem-

bangunan jalan tersebut di-awali dari jembatan Sungai

Rawa menuju ke Buton.(gin)

OKNUM WASIT BOLA VOLI SIAK

Ancam WartawanSIAK (HR)- Salah seorang oknum wasit bola voli yang juga

merangkap guru penjaskes di Sekolah Dasar di Kabupaten

Siak mengancam salah satu wartawan harian yang bertugas

di Siak. Wasit tersebut bersama segerombolan kawan yanglain dikabarkan akan menghajar wartawan tersebut di kala

ada kesempatan.

Hal ini disampaikan Nasir (36) warga Siak, Sabtu (12/

4) kemarin.

"Saya mendengar sendiri bahwa rombongan Rd salahsatu senior wasit bola voli yang juga sebagai guru

membicarakan bersama kawan-kawannya akan menghajar

(memukuli) secara bersama-sama salah seorang wartawan

harian yang bertugas di Siak. Saya tidak tahu persis

permasalahan apa yang dibahasnya, sehingga mereka maumelakukan hal itu," ujarnya was-was.

Lebih lanjut Nasir mengatakan, sepertinya Rd dan

segerombolan guru tersebut tidak merasa nyaman dengan

berita yang sudah diterbitkan salah satu wartawan

tersebut."Dengan gayanya, Rs dan kawan-kawannya mengatakan

tidak sungkan-sungkan membicarakan wartawan tersebut

yang rencananya akan dihajar. Saya mendengar itu terasa

takut sekali, kenapa di negara RI yang taat dengan UU

masih ada model premanisme seperti itu," ungkapnya.Yanto (30), salah satu wartawan yang dibicarakan oleh

rombongan Rd ketika dikonfirmasi membenarkan pernah

mendengar informasi itu dari seseorang. Namun dirinya

santai saja.

"Selagi apa yang saya lakukan sesuai dengan kenya-takaan dan tidak melanggar UU Pers ya silakan saja

mengancam. Sebagai wartawan saya sudah biasa diancam

oleh oknum-oknum yang tak bertanggung jawab. Memang

itu resiko sebagai kontrol sosial di masyarakat, sehingga

nyaman bagi masyarakat yang tak bermasalah tapi justrusebaliknya tidak nyaman bagi orang yang bermasalah. Yang

terpenting prinsip hidup saya bisa bermanfaat buat orang

lain dalam hal kebenaran dan membangun," ungkapnya.

Sementara itu, Rd ketika dihubungi, Minggu (12/4)

membantah hal itu. Ia mengaku tidak permah mem-bicarakan wartawan yang akan ia hajar bersama-sama.

"Apa masalahnya saya mau ngeroyok dan mau menghajar

wartawan itu? dan siapa orang Siak yang bilang kalau saya

dan kawan-kawan mau menghajar wartawan? Lagian masih

banyak kerjaan lain deh. Informasi itu fitnah!" pung-kasnya.(gin)

Page 17: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq LAYOUT: JUMAILISqqqqq REDAKTUR: PERDANA PUTRA

SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

23 JUMADIL AKHIR 1436 H SK R 17

BUKTI EL REALMADRID (HR)-Meskipun tidak diperkuat sejumlah

pemain intinya, Real Madrid meraih kemenangan

meyakinkan atas Eibar dengan skor 3-0. Alvaro Ar-

beloa menyebut kemenangan ini turut

menjadi bukti kekuatan El Real.

Di Santiago Berna-beu, Sabtu (11/4)

m a -

lam WIB,

Madrid kehilanganJames Rodriguez dan Toni

Kroos yang absen karena

total tembakan (13

on target), termasuk

satu upaya memben-tur gawang yang dari

Isco. Sedangkan Ei-

bar hanya bisa me-

lepaskan empattembakan (dua

on target).

Madrid menutup

babak pertama de-ngan keunggulan 2-0

atas Eibar lewat gol-

gol Cristiano Ronaldo

dan Javier 'Chicharito' Her-nandez. Di paruh kedua, Je-

se Rodriguez melengkapi ke-

menangan tim tuan rumah.

"Tadi adalah sebuah ke-menangan yang bagus untuk

kami, terutama dengan para

pemain yang absen," kata

bek Madrid itu yang dilansirReuters.

"Kami bermain dengan

para pemain yang

tidak banyak men-

dapatkan kesem-patan bermain di

sejauh musim ini

tapi mereka meres-

pons dengan sangatbaik dan itu mem-

perlihatkan kekua-

tan yang kami punya di

skuat ini," imbuh Arbeloa.Madrid masih di urutan

kedua dengan 73 poin, terting-

gal dua poin dari Barcelona di

atasnya.(dtc/ssc/pep)

a k u -

m u l a s ikartu ku-

ning. Gareth Ba-

le masih cedera se-

dangkan Karim Benzemadiistirahatkan.

Namun begitu, Madrid

toh masih terlalu perkasa

buat Eibar. Pasukan CarloAncelotti memenangi ball

possession 63:37 dengan 24

SUSUNAN PEMAIN

REAL MADRID

Keylor Navas, Arbeloa, Varane, Ramos(Pepe 64'), Marcelo (Nacho 65'),

Illarramendi, Modric (Lucas Silva 59'), Isco,

Jese, Cristiano Ronaldo, Chicharito

EIBAR

Irureta, Anibarro, Capa, Borja Fernandez,Dani García (Boateng 76'), Lillo, Didac Vila,

Manu (Povaccari 66'), Saul Berjon(Aurrabarena 45'), Raul Navas, Javi Lara

Belum Kiamat

SEVILLA (HR)-Hasil im-

bang melawan Sevilla mem-

buat selisih poin antara Bar-celona dan Real Madrid men-

jadi menipis. Meski demi-

kian, hasil ini dinilai Andres

Iniesta bukan berarti kiamatuntuk Barca.

Menjalani laga tandang

di Ramon Sanchez Pizjuan,

Minggu (12/4) dinihari WIB,Barca harus puas membawa

pulang satu angka. Sempat

unggul 2-0, Barca akhirnya

dipaksa meraih hasil im-

bang 2-2.

Lionel Messi membuka

kemenangan Barca dan Ney-mar menggandakannya. Di

kubu lawan, gol diceploskan

Ever Banega dan di babak ke-

dua kembali menambah gollewat Kevin Gameiro.

Hasil itu memang tak

mengubah posisi Barca di

klasemen. Blaugrana masihmemimpin dengan 75 poin

dari 31 pertandingan. Namun

selisih poin mereka dengan

Madrid kini jadi tinggal dua

angka. Beberapa jam sebe-

lumnya, Los Blancos meme-tik poin penuh dengan me-

ngalahkan Eibar 3-0.

Iniesta mengakui kalau

ada beberapa hal yang harusdiperbaiki oleh Barca. Oleh

karena itu, dia meminta tim-

nya untuk lekas melupakan

hasil imbang melawan Se-villa ini dan fokus ke per-

tandingan berikutnya.

"Kami tampil bagus di

babak pertama tapi gol mem-beri mereka sedikit ruang

untuk bernapas," ujar Inies-

ta usai pertandingan seperti

dikutip situs resmi klub.

"Mungkin kami sedikit

berada dalam posisi yang ti-dak tepat dari gawang me-

nuju ke serangan balik. Di ba-

bak kedua, mereka menekan

tapi kami punya peluang un-tuk membuat skor jadi 3-1."

"Kami memimpin klase-

men, kami tidak perlu larut

dalam hasil ini. Kami harusmenganalisis apa yang salah

dan move on. Kami harus te-

tap positif dan punya keya-

kinan pada tim," katanyamenegaskan.(dtc/ssc/pep)

CRISTIANORONALDO

LIONELMESSI

Page 18: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq LAYOUT: WIWIN

ARENA18 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

qqqqq REDAKTUR: PERDANA PUTRA

LIGA SPANYOL

LIGA INGGRIS

LIGA JERMAN

KLASEMEN SEMENTARAKLASEMEN SEMENTARA

LIGA ITALIA

FORMULA 1 CINA

HamiltonJuara

SHANGHAI (HR)-Lewis Hamilton tampil jadi pemenang di GP

Cina, dengan Mercedes sekaligus mencatatkan finis satu-dua

berkat keberadaan Nico Rosberg di posisi dua. Sementara

podium terakhir ditempati oleh pebalap Ferrari Sebastian Vettel.

Dalam balapan sebanyak 56 putaran

di Sirkuit Internasional Shanghai, Minggu

(12/4), Hamilton berhasil menjaga po-

sisinya sedari awal balapan. Pun de-mikian dengan Rosberg meskipun Vettel

beberapa kali sempat mendekat.

Untuk Hamilton ini merupakan ke-

menangan keduanya setelah balapanpembuka musim di Australia lalu--yang

menghadirkan susunan tiga pebalap ter-

atas persis serupa seperti balapan kali

ini.

Kemenangan di GP China tersebut

juga menjadi yang keempat buat

Hamilton setelah sebelumnya jugaberjaya pada 2008, 2011, dan 2014.

Ia merupakan pebalap dengan ke-

menangan terbanyak di sirkuit ini--

Fernando Alonso jadi pesaing terde-kat di China dengan dua kemenangan.

Sementara itu Kimi Raikkonen

dari Ferrari kembali harus puas

menyudahi balapan di posisi empat,

sebagaimana yang terjadi padabalapan sebelum ini di Sepang, Ma-

laysia.

Lewis Hamilton bukan semata

meraih kemenangan di GP China tapi

juga melakukannya dengan dominan.Hal itu membuat dirinya menyamai

sebuah catatan dua driver F1 ke-

namaan di masa lalu, Alberto Ascari

dan Ayrton Senna.

BBC mencatat, ini merupakankali ketujuh Hamilton melakukan

aksi sapu bersih semacam itu dalam

kariernya dan membuat juara dunia

dua kali F1 tersebut memiliki torehan

s a -m a

s e -

p e r t i

A s c ar i

dan Sen-na.

Musim

ini Hamil-

ton juga su-

dah mela-kukan aksi

sapu bersih

serupa dalam

balapan pembuka di Austra-lia lalu. Sementara pada balapan

kedua di Malaysia, Hamilton

memang mencatat pole tetapi tak

membuat fastest lap dan juga cuma

finis kedua.Hal itu sendiri membuat Ha-

milton kini sudah naik podium

selama 10 balapan berturut-

turut yang merupakan rangkaian

terpanjang dalam kariernya,melewati rentetan sebelumnya

saat masih membela McLaren

pada tahun 2007.

"Pertama-tama, pekerjaan

luar biasa dari tim. Menye-nangkan bisa menjalani akhir

pekan yang mulus," komentar

Hamilton usai balapan seperti

dikutip BBC.(dtc/pep)

Hasil GP Cina1. Lewis Hamilton Mercedes

2. Nico Rosberg Mercedes

3. Sebastian Vettel Ferrari

4. Kimi Raikkonen Ferrari

5. Felipe Massa Williams

6. Valtteri Bottas Williams

7. Romain Grosjean Lotus

8. Felipe Nasr Sauber

9. Daniel Ricciardo Red Bull

10. Marcus Ericsson Sauber

Angga/Ricky Juara di SingapuraSINGAPURA (HR)-Satu gelar

diamankan wakil Indonesia di

Singapura Terbuka Super Series2015. Gelar diraih Angga Pra-

tama/Ricky Karanda Suwardi

yang turun di nomor ganda putra.

Dalam pertandingan di Singa-

pore Indoor Stadium, Minggu (12/4), Angga/Ricky meraih keme-

nangan rubber game 21-15, 11-21,

dan 21-14 ketika menghadapi

unggulan lima asal Cina, Fu

Haifeng/Zhang Nan.Bertarung selama 55 menit,

Angga/Ricky sama sekali tak

terkejar oleh lawannya di game

pertama. Tapi pada game kedua

mereka sebaliknya praktis terusketinggalan usai sempat ber-

imbang 3-3 di awal game.

Pada game ketiga Angga/Ric-

ky kembali mendapatkan momen-

tum seperti halnya di game awal.Kemenangan pun berhasil di-

genggam dalam partai final yang

digelar paling terakhir tersebut.

"Akhirnya pecah juga di Si-

ngapura. Grand prix sempat final,challenge juga final, tapi bisa

langsung juara di super series.

Alhamdulillah kami sangat ber-

syukur. Hasil ini tak terduga bagi

kami, kami merasa sangat se-nang. Dari babak perempat final,

semi hingga final, saya fokus ke

lapangan. Nggak mikirin penon-

ton, nggak mikirin apa-apa, fokus

di lapangan saja," kata Rickydalam rilis pers Tim Humas Dan

Social Media PP PBSI.

Gelar juara di level super se-

ries ini jauh melewati prestasiterbaik keduanya sejak dipas-

angkan, yakni sebagai runner-up

baik di Macau Open Grand Prix

Gold 2014 maupun Thailand In-

ternational Challenge 2015.

"Kami belajar dari penga-

laman sebelumnya, ya. Di Swi-ss kami bertemu pasangan

Tiongkok lainnya, banyak yang

kami pelajari. Dari kemarin di

Malaysia kami sudah unggul

terus malah dibalik keadaan-nya. Kami belajar banyak dari

pengalaman," ungkap Ricky.

Di partai-partai final lain

yang dilangsungkan sebelum-

nya, para pemain China men-dominasi dengan meraih gelar

di tiga nomor yakni ganda

campuran, ganda putri, dan

tunggal putri.

Di ganda campuran ung-gulan satu Zhang Nan/Zhao

Yunlei menang WO atas rekan

senegaranya yang jadi ung-

gulan enam, Lu Kai/Huang Ya-

qiong. Berikutnya ganda putri

unggulan enam Ou Dongni/Xiao-han Yu yang menang 21-17, 21-

16 atas unggulan pertama dari

Jepang Misaki Matsutomo/Aya-

ka Takahashi. Setelah itu ada

tunggal putri China Sun Yu yangberhasil meraih kemenangan

atas unggulan lima dari Taiwan,

Tai Tzu Ying, dengan 21-13, 19-

21, dan 22-20.

Selain di sektor ganda putra,China juga tidak berjaya di

nomor tunggal putra karena

memang tak memiliki wakil di

nomor final. Di nomor ini pemain

Jepang Kento Momota berjayaatas pemain Hong Kong Hu Yun

dengan 21-17, 16-21, dan 21-

15.(dtc/pep)

ANGGA PRATAMA/RICKY KARANDA SUWARDI.

Ikasi PekanbaruGelar Dua KejuaraanPEKANBARU

(HR)-Awal

Mei ini,Pengurus Kota

Ikatan Anggar

Seluruh

Indonesia

Pekanbaruakan

menggelar

turnamen

Kejuaraan

antar Kota dandilanjutkan

dengan

Turnamen Piala Walikota Pekanbaru.

Kejuaraan tersebut untuk menyemarakkan

olahraga anggar sekaligus untuk menjaring talenta-talenta muda Riau yang dipersiapkan untuk

Kejuaraan Nasionas Pra PON 2015 dan PON 2016

di Jawa Barat.

"Untuk mempersiapkan atlet di ajang Pon 19

dibandung, kita akan menggelar turnamenkejuaraan antar kota (Kejurkot) diawal Mei. Ini

dilaksanakan untuk mencari bibit-bibit baru untuk

dipersiapkan ajang PON," kata Ketua Ikasi

Pekanbaru, Junaidi kepada Haluan Riau, Minggu

(12/4).Dipaparkan Junaidi, sepuluh atlet lama yang

sudah menjadi atlet andalan Riau sebelumnya akan

turut serta dalam Kejurkot tersebut dan ini juga

bertujuan untuk menambah mental bertanding para

atlet yang dipersiapkan menghadapi PON 2016."Untuk atlet yang menjadi andalan Riau saat ini

juga turut diikut sertakan. Selain untuk uji

kemampuan juga untuk menambah mental

bertanding," tambah Junaidi.

Tidak hanya itu, usai Kejuaraan antar kota, diakhir mei juga akan dilaksanakan. Turnamen Piala

Walikota Pekanbaru.

"Selain Kejurkot, diakhir mei nanti kita juga

akan menggelar turnamen Piala Walikota yang jugadigelar di Pekanbaru," tutup Junaidi.(nom)

Cerita DongengPARMA (HR)-Kemenangan atasJuventus disambut suka cita oleh

kubu Parma. Allenatore Roberto

Donadoni menyebut kemenangan ini

seperti kisah dongeng yang menjadi

kenyataan.Parma dengan segala kekuran-

gannya karena sudah dinyatakan

bangkrut tetap tampil penuh se-

mangat saat menjamu Juve di Ennio

Tardini, Minggu (12/4). Tim jurukunci klasemen Serie A itu tak

sekadar bertahan dan beberapa kali

berani keluar menyerang.

Parma lantas mengejutkan Juve

di menit ke-60. Jose Mauri menjebolgawang Marco Storari lewat sebuah

sepakan dari dalam kotak penalti.

Parma akhirnya mampu memper-

tahankan keunggulan 1-0 hingga

laga usai.Ini menjadi kemenangan kedua

secara beruntun yang dibukukan

Parma setelah sebelum-nya mengalahkan Udi-

nese. Dalam catatan Op-

ta, ini adalah kali per-

tama Parma mencatat

kemenangan secara ber-turut-turut sejak Maret

2014.

Mengalahkan tim pemuncak

klasemen membuat Donadoni

puas. Dia juga menyuarakantekad Parma untuk terus

berjuang sampai musim berakhir.

"Kami menang melawan pe-

mimpin klasemen dan itu adalah

sesuatu yang memuaskan. Kamitahu seberapa pedulinya fans

akan pertandingan melawan Juve

dan kami sudah memberi mereka

malam yang menyenangkan," ujar

Donadoni kepada Sky Sport Ita-lia.

"Saya pikir tidak salah mem-

beri kredit kepadapara pemain untuk

usaha mereka yang

luar biasa. Kami ta-

hu bahwa hanya ada

satu jalan dan itu ada-lah membuktikan diri."

"Kami ingin mengakhiri

musim ini dengan baik dan

menciptakan fondasi untuk

masa depan, plus membalascinta dari fans," lanjut man-

tan pelatih timnas Italia

itu.

'"Saya punya seorang

putri dan dia menontondongeng bersama' saya

hari ini. Pertandingan

ini mengingatkan sa-

ya bahwa dongeng

bisa jadi nyata," ka-tanya menambah-

kan.(dtc/pep)

PEMAIN Parma

meluapkan

kegembiraan usai

mencetak gol.

1. Barcelona 31 24 3 4 87-19 752. Madrid 31 24 1 6 92-27 733. Atletico 31 20 6 5 59-25 664. Valencia 30 18 8 4 53-23 625. Sevilla 31 19 5 7 57-36 626. Villarreal 30 14 8 8 43-29 507. Malaga 31 13 7 11 34-35 468. Bilbao 30 11 7 12 28-36 409. Celta Vigo 31 10 9 12 36-34 3910. Espanyol 30 10 8 12 36-38 3811. Vallecano 31 12 2 17 36-59 3812. Sociedad 30 8 10 12 33-41 3413. Getafe 30 10 5 15 28-40 3314. Eibar 31 8 7 15 28-43 3115. Almeria 31 7 7 17 27-50 2816. Levante 30 7 7 16 28-55 2817. Elche 30 7 7 16 24-54 2818. La Coruna 30 6 9 15 25-47 2719. Granada 31 4 12 15 20-56 2420. Cordoba 30 3 10 17 21-49 19

Hasil Sabtu (11/4)Madrid vs Eibar: 3-0

Malaga vs Atletico: 2-2Minggu (12/4)

Sevilla vs Barcelona: 2-2Almeria vs Granada: 3-0

Celta Vigo vs Vallecano: 6-1Getafe vs VillarrealEspanyol vs Bilbao

Senin (13/4)Sociedad vs La Coruna

Cordoba vs ElcheSelasa (14/4)

Valencia vs Levante

Top Skorer38-Cristiano Ronaldo (Madrid)34-Lionel Messi (Barcelona)

1. Chelsea 30 21 7 2 63-26 702. Arsenal 32 20 6 6 63-32 663. Man. United 31 18 8 5 55-28 624. Man. City 31 18 7 6 63-30 615. Southampton 32 17 5 10 44-22 566. Liverpool 31 16 6 9 45-36 547. Tottenham 32 16 6 10 50-46 548. Swansea 32 13 8 11 38-41 479. Stoke 32 12 7 13 36-40 4310. West Ham 32 11 10 11 32-40 4311. Crystal Palace 32 10 9 13 41-44 4212. Everton 32 9 11 12 40-43 3813. Newcastle 31 9 8 14 33-49 3514. West Brom 32 8 9 15 30-46 3315. Aston Villa 33 8 8 17 24-45 3216 Sunderland 32 5 14 13 25-48 2917. Hull 32 6 10 16 29-45 2818. QPR 32 7 5 20 38-58 2619. Burnley 32 5 11 16 26-50 2620. Leicester 31 6 7 18 32-51 25

Hasil Sabtu (11/4)Swansea vs Everton: 1-1Southampton vs Hull: 2-0

Sunderland vs Crystal Palace: 1-4Tottenham vs Aston Villa: 0-1West Brom vs Leicester: 2-3

West Ham vs Stoke: 1-1Burnley vs Arsenal: 0-1

Minggu (12/4)QPR vs Chelsea

Man United vs Man CitySelasa (14/4)

Liverpool vs Newcastle

Top Skorer19-Harry Kane (Tottenham)19-Diego Costa (Chelsea)

1. Munchen 28 22 4 2 74-13 702. Wolfsburg 28 18 6 4 62-30 603. Gladbach 28 15 8 5 44-22 534. Leverkusen 28 14 9 5 52-31 515. Schalke 28 11 8 9 37-31 416. Augsburg 28 12 3 13 34-36 397. Hoffenheim 27 10 7 10 42-42 378. Frankfurt 28 9 8 11 51-57 359. Bremen 27 9 8 10 41-50 3510. Dortmund 28 9 6 13 35-37 3311. Hertha Berlin 28 9 6 13 34-45 3312. Mainz 28 6 13 9 37-40 3113. Koeln 27 7 9 11 26-33 3014. Freiburg 28 6 11 11 27-36 2915. Hannover 28 7 8 13 32-45 2916. Paderborn 28 6 9 13 25-53 2717. Hamburg 28 6 7 15 16-43 2518. Stuttgart 27 5 8 14 28-49 23

Hasil Sabtu (11/4)Hannover vs Hertha Berlin: 1-1

Munchen vs Frankfurt: 3-0Schalke vs Freiburg: 0-0

Gladbach vs Dortmund: 3-1Mainz vs Leverkusen: 2-3

Paderborn vs Augsburg: 2-1Hamburg vs Wolfsburg: 0-2

Minggu (12/4)Koeln vs HoffenheimStuttgart vs Bremen

Top Skorer19-Alexander Meier (Frankfurt)17-Arjen Robben (Munchen)16-Robert Lewandowski (Munchen)

1. Juventus 30 21 7 2 57-15 702. AS Roma 29 15 11 3 40-21 563. Lazio 29 17 4 8 54-28 554. Fiorentina 29 13 10 6 43-31 495. Sampdoria 29 12 12 5 37-30 486. Napoli 29 13 8 8 47-37 477. Torino 29 11 9 9 34-31 428. Inter 30 10 11 9 46-37 419. AC Milan 29 10 11 8 43-36 4110. Genoa 29 10 11 8 40-34 4111. Palermo 29 8 11 10 39-43 3512. Sassuolo 29 8 11 10 35-43 3513. Udinese 29 8 10 11 32-38 3414. Empoli 29 6 15 8 30-32 3315. Verona 30 8 9 13 34-52 3316. Chievo 29 8 8 13 21-31 3217. Atalanta 29 5 11 13 24-40 2518. Cesena 29 4 10 15 28-52 2219. Cagliari 30 4 9 17 35-58 2120. Parma 29 5 4 20 24-54 19

Hasil Sabtu (11/4)Genoa vs Cagliari: 2-0

Parma vs Juventus: 1-0Minggu (12/4)

Verona vs Inter: 0-3Cesena vs Chievo

Lazio vs EmpoliNapoli vs FiorentinaUdinese vs Palermo

Torino vs RomaAtalanta vs Sassuolo

Senin (13/4)Milan vs Sampdoria

Rabu (15/4)Genoa vs Parma

Top Skorer17-Carlos Tevez (Juventus)16-Jeremy Menez (Milan)16-Mauro Icardi (Inter)

Page 19: Haluanriau 2015 04 13

REDAKTUR: PERDANA PUTRA LAYOUT: TAUFIK

ADVERTORIAL 19SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

PENGUATAN LEMBAGA MPA DI TEBINGTINGGI TIMUR

PT NSP Antisipasi Karhutla

Terutama dengan mu

sim kemarau seperti

yang terjadi saat ini

menunjukkan gejala musim

panas yang akan berke-lanjutan.

Sejak saat ini, kita la-

kukan antisi-

pasi melalui pe-

nguatan kelem-bagaan Masya-

rakat Paduli

Api yang sudah

terbentuk dari

seluruh desayang ada, khu-

susnya di Keca-

matan Tebing-

tinggi Timur.

Perusahan ak-an terus men-

dukung keberadaan MPA

yang dijadikan sebagai mit-

ra strategis dalam upaya

penangggulangan bahayakebakaran.

Demikian diungkapkan

General Manager PT Na-

sional Sago Prima (NSP),

Kabupaten Kepulauan Me-ranti, Harry Susanto di

sela-sela pelaksanaan pem

bekalan bagi personil MPA

di Desa Lukun Kecamatan

Tebingtinggi Timur, seka-

ligus dalam pemberian pe-latihan singkat dan praktek

penggunaan peralatan pe-

madam kebakaran yang

diserahkan PT NSP bagi 8

desa di kecamatan itu baru-baru ini.

Harry, di hadapan ja-

jaran Pemerintah Keca-

matan Tebingtinggi yang ju-

ga dihadiri beberapa kepaladesa mengajak seluruh ma-

syarakat Tebingtinggi Ti-

mur agar secara bersama

mengantisipasi terjadinya

Karhutla di wilayah itu.Kepada warga yang

akan memasuki areal per-

kebunan atau hutan mau-

pun lahan, baik dalam me-

laksanakan perburuan da-lam hutan atau meman-

cing, saat menggunakan api

diminta agar benar-benar

waspada.

Saat membuat api da-lam kawasan hutan harus

penuh dengan hati-hati.

Sebab dilarang memasuki

hutan apalagi membakar.

Jadi bagi warga yang me-masuki kawasan perke-

bunan sagu, maupun lahan

sekitar hutan atau masuk

ke dalam hutan agar tidak

membuat api. Resikonyasangat berat dengan an-

caman hukum sebagai pe-

langgaran berat lingkungan

hidup dan UU Kehutanan.

Demikian juga denganmasyarakat perokok saat

melintas di areal perke-

bunan atau lahan maupun

hutan agar jangan mem-

buang puntung rokoknyasecara sembarangan.

Jika ingin membuang

puntung rokok harus benar-

benar dimatikan terlebih

dulu, baru dibuang. De-mikian juga jika terpaksa

harus membuat api dalam

lokasi hutan atau areal,

baik untuk keperluan me-

nyale ikan atau memasak

kopi, yang biasanya dila-kukan oleh para pemancing

atau pemburu Kancil. Maka

pastikan dahulu

bahwa api yang

tadi sudah dalamposisi padam.

Setelah benar-

benar baru bisa

ditinggalkan.

Dengan demi-kian kita tidak

menjadi sumber

m a l a p e t a k a

yang bisa mem-

buat suasana ja-di runyam. Dan

kepada seluruh pekerja

atau karyawan di bawah

perusahaan NSP dipaham-

kan agar menjadi agen pe-laku antisipasi dan me-

ngatasi jika terjadinya api

di sekitar mereka bekerja.

Tidak ada pihak yang

boleh lalai, mulai dari kar-yawan kantor maupun di

lapangan. Harus siap sedia

kapan saja dibutuhkan un-

tuk mengantisipasi dan

mengatasi terjadinya keba-

karan,”tegas Harry.Penguatan Lembaga

MPA

Forestry Su-

pport Coordina-

tor PT NSP Se-tyo Budi Utomo

menambahkan,

anak perusaha-

an Sampoerna

Agro Tbk itu me-nargetkan akan

m e l a k u k a n

pembinaan ter

hadap 150 or-

ang Masyarakat Peduli Api(MPA) dari 10 desa yang ada

di Kecamatan Tebingtinggi

Ti mur selaku lokasi wilayah

kerja mereka.

Diungkapkannya, targetpembinaan MPA itu me-

rupakan bagian dari pro-

gram tanggungjawab sosialperusahaan.

Karena PT NSP sangat

mendukung kebijakan pe-

merintah baik pusat maupu

daerah dalamupaya pence-

gahan terja-

dinya keba-

karan hutan

dan lahan.Dukungan

tersebut kata

Mas Budi

panggilan ak-

rab yang berhubungan de-ngan para jurnalis itu me-

ngakui, pihaknya juga senan-

tiasa mewujudkan dalam

program-program tanggung-

jawab sosial atau CSR, se-perti kegiatan penguatan

kelembagaan Masyarakat

Peduli Api ini yang termasuk

dalam program CSR dimak-

sud," ujarnya.Diakui Budi, nantinya di

masing-masing desa se-

Kecamatan Tebingtinggi

Timur akan ada minimal 10

orang personil MPA. Targetjumlah MPA binaan PT

NSP, setiap desa ada 15 or-

ang. Saat ini yang telah

terbentuk dan dibina PT

NSP ada di Desa KepauBaru, Teluk Buntal, Batin

Suir dan Lukun.

Dengan keberadaan

MPA di masing-masing de-

sa diharapkan dapat me-nularkan pencegahan Kar-

hutla kepada masyarakat

lainnya,”terang Budi.

Bertekad

ZerohotspotTidak mau terulang

kembali pengalaman pahit

terjadinya musibah keba-

karan hutan dan lahan ta-

hun 2014 lalu, membulat-kan tekad PT NSP bersama

seluruh elemen masyarakat

Tebingtinggi Timur untuk

meniadakan titik panas di

wilayah itu.Tidak akan

ada lagi api

yang akan mun-

cul di wilayah

Tebingtinggi Ti-mur. Cukuplah

pengalaman pa-

hit itu terjadi

tahu lalu saja.

Untuk tahun2015 ini, kita

sangat optimis

dan berupaya

sedaya mampu untuk me-lakukan penangkalan atau-

pun pencegahan.

Kami dari per-

usahaan sekuat

tenaga telahmemberikan ke-

mampuan untuk

mendorong selu-

ruh masyarakat

Tebingtinggi Ti-mur agar benar-

benar waspada

terhadap bahaya

kebakaran. Per-

usahaan melalui tim reddamsenantiasa meningkatkan ke-

mampuan personilnya mau-

pun meningkatkan perala-

tannya.

Walaupun pada prinsip-nya tanggungjawab me-

ngantisipasi dan menga-

tasi terjadinya kebakarandi wilayah kita bukan

semata-mata menjadi tang-

gungjawab perusahaan sa-

ja. Namun perusahaan

a k a nsenantiasa

b e r a d a

tampil di

d e p a n

d a l a mm e n i n g -

k a t k a n

kemampuan

r e g u

pemadamnya, begitu jugaterhadap kemampuan per-

sonil dari MPA itu sendiri.

Selain itu perusahaan

juga terus berupaya memo-

bilisasi MPA guna mendu-kung kinerja mereka dalam

melawan api. Seperti

pengadaan peralat-

an pompa dan per-

alatan lainnyayang dibutuhkan

dalam menga-

tasi persoalan

kebakaran.

Harry Su-santo, me-

nambahkan,

api jika ma-

sih dalam

skala kecilmaka deng-

an mudah

dikenda- likan.

T a p i , jika su-

d a h mem be-s a r maka akan

menjadi aw-

an dan akan

sulit diatasi.

Untuk itudalam me-

ngatasi ben-

cana agar ti-

dak meluas,

maka dibu-tuhkan kesiap

an petugas dan peralatan

maksimal yang dibutuh-

kan,"katanya lagi.

Diharapkan,kepada semua

elemen masyara-

kat dapat mema-

hami bahaya ke-

bakaran ini se-hingga dengan ke-

sadaran sendiri

dapat menjaga

dan mengantisi-

pasi agar tidaksampai terjadi.

Sebab jika lam-

bat ditangani

maka api akan cepat mem-besar dan akan merugikan

semua pihak,”katanya.

Prioritaskan Pen-

cegahan

Kepala Dinas Kehu-tanan dan Perkebunan Ka-

bupaten Kepulauan Me-

ranti Ir Makmun Murod,

melalui Kabid Kehutanan

H Suhaimi mengungkap-kan, seluruh petugas yang

akan terlibat dalam me-

ngatasi persoalan keba-

rakan itu harus berupaya

sekuat tenaga untuk me-lakukan pencegahan.

Pencagahan terhadap

terjadinya kebakaran me-

nurut Suhaimi salah satu

program yang sangat me-nguntungkan bai semua

pihak.

Baik dari petugas la-pangan itu sendiri, maupun

perusahaan dan juag se-

luruh lapisan masyarakat.

Pencegahan adalah satu

kiat untuk mempermudahpekerjaan. Dan keberha-

silan mengantisipasi untuk

tidak terjadinya kebakaran

menjadi prioritas utama

untuk dilakukan oleh se-luruh komponen redam

ataupun MPA.

Sebab jika masih se-

batas api awal dan lang-

sung dipadamkan, makaakan memudahkan

segalanya. Baik

akan meng-

h e m a t

en-

ergy

maupun

m e -

n g u r a n g iresiko bahaya.

Jadi kami

inginkan kepada

para personil pema-

dam baik dari regu pe-mdam perusahaan mau-

pundari masyarakat pe-

mahaman pencegahanini

harus benar-benar dipahami.

Selain itu gerak cepatdari personil juga sangat

dibutuhkan. Sebab api

yang terjadi tidak akan

pernah menunggu da-

tangnya petugas. Me-lainkan api akan ber-

lomba dengan petugas

antara menghangus-

kan dan memadam-

kan. Dua kejadianitu saling berla-

wanan dan berpacu

dengan waktu.

Sehingga kita

mengharapkan bagiseluruh personil pe-

madam kebakaran ini

agar peka terhadap isu api

dan segera bertindak jika

mendengar terjadi kebaka-ran,”kata Suhamimi.

Pembakar Lahan

Dipidana

Kapolres Kepulauan

Meranti AKBP Z. Pandra

Arsyad MSi, melalui Her-man J Pama Polres, dalam

kesempatan itu mengu-

tarakan bahwa persoalan

Karhutla yang terjadi di

Meranti sudah menjadibencana nasional. Karena

hampir setiap tahun terjadi

kebakara di Meranti.

Pada hal Polisi juga cu-

kup banyak melakukan so-sialisasi sekaligus menye-

barkan brosur untuk tidak

melakukan pembakaran

lahan dan kebun maupun

pembakaran hutan. Tapimasih tetap saja terjadi

walaupun akan berhadapan

dengan hukum.

Tidak ada keringanan

hukum bagi siapapun yangterbukti membakar lahan.

Untuk itu, dalam kesem-

patan ini kami tegaskan

kepada seluruh masyarakat

agar tidak melakukan pem-bakaran lahan maupun per-

kebunan.

Baik mau membuka

perladangan ataupun per-

kebunan. Negara melarangkeras tindakan pembaka-

ran lahan. Bagi siapa saja

yang terbukti melakukan

pembakaran lahan tidak

akan ada ampunan. Sebabkebakaran yang menga-

kibatkan asap di negara

kita selama ini, bahkanberdampak negatif pada

negara tetangga hal ini

menjadi sangat krusial.

Untuk itu kita harus

sepakat di wilayah kita

Tebingtinggi Timur danMeranti secara umum tidak

ada lagi muncul hot

spot,”harap Herman.

Perbanyak Sekat

Kontrol

Sementara itu CamatTebingtinggi Timur Hel-

fandi SE MSi, dalam sam-

butannya mengatakan, ke-

napa sering terjadi Kar-

hutla di Tebingtinggi Timursalah satunya dipicu oleh

kondisi tanah gambut yang

sudah kering.

Menurut Helfandi, ta-

nah gambut akan sangatmudah terbakar dalam kon-

disi kering ditambah lagi

musim panas yang berke-panjangan akan mening-

katkan suhu lingkungan.

Sementara gambut harus-

nya tetap basah dan me-

nyimpan cadangan air.Untuk itu dengan pem-

bangunan kanalisasi di areal

perkebunan, selain sebagai

sarana transport bisa juga

sebagai sekat blok untuktidak terjadinya kebakaran.

Namun harus dijaga be-

nar-benar api tidak terjadi

di areal tersebut. Sebab jikaada titik api ditengah areal

maka akan sangat sangat

sulit untuk mengatasinya.

Untuk itu perusahaan

dan juga seluruh masyarakatdesa sangat diharapkan

mampu mengantisipasi ter-

jadinya kebakaran. Dan ke-

pada perusahaan juga di-

minta untuk memperbanyaksekat kontrol untuk menga-

tasi jika terjadi api, maka

tidak mudah merembes ke

lahan lainnya.

Kepada seluruh masya-rakat desa yang berada di

sekitar perusahaan diminta

agar saling menjaga untk

tidak terjdinya kebakaran.

Kalau kebakaran terjadi

maka kerugian akan kitatanggung bersama. Untuk

itu kita berharap seua pihak

waspada mengantisipasi

agar tidak sampai terjadi

kebakaran itu.“Jadi semua pihak harus

siaga penuh, terutama kon-

disi cuaca yang semakin

panas. Kondisi ini sangat

urgen dan harus siaga pe-nuh,” pinta Camat.(***)

SELATPANJANG (HR)-Masyarakat Peduli Api

(MPA) yang direkrut dari kesadaran masyarakat

desa itu menjadi garda terdepan mengantisipasi

dan mengatasi terjadinya Karhutla. Daerah

Kepulauan Meranti yang terdiri dari tanah gambut

menjadi daerah yang paling rawan terjadinya

kebakaran.

MAKMUN MUROD

HELFANDI

Z PANDRA ARSYAD

BUPATI Irwan lakukan penanaman jagung di Desa Kepau

Baru dilaksanakan oleh PT NSP, bersama Wakapolres Meranti

STP Simanulang, juga diikuti GM PT NSP Erwin Thaib

beberapa waktu lalu.

GENERAL Manager PT NSP Harry Susanto.

PASUKAN pemadam kebakaran milik PT NSP- Sejak

mengalami musibah kebakaran perusahaan ini membentuk

pasukan yang siap memadamkan api.

PERSONEL MPA mengikuti paparan tentang pengoperasian peralatan pemadam di Lukun

baru-baru ini.

BUPATI Irwan pimpin rapat koordinasi Karhutla.

Page 20: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: IMELDA VINOLIA qqqqq LAYOUT: ZEL AFRIADI

20 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015NASIONAL-INTERNASIONAL

JAGAT RAYA

Koalisi Arab Saudi Segera Lancarkan Serangan DaratRIYADH (HR)– Sejak Kamis 26 Maret, Arab Saudi dan

koalisinya tercatat sudah meluncurkan 1.200 serangan

udara ke Yaman. Setelah serangkaian serangan udara,

koalisi Arab Saudi akan segera melancarkan serangan

darat. Hal itu disampaikan juru bicara operasi militer

Koalisi Arab Saudi, Brigadir Jenderal Ahmad Al Assiri.

“Pasukan koalisi telah me-luncurkan 1.200 serangan uda-ra sejauh ini. Tujuan dari se-rangan itu untuk menghancur-kan pertahanan udara, kamp-kamp, rudal balistik, dan bebe-

rapa fasilitas militer Houthi,”ujar Assiri, seperti dilansir ArabNews, Minggu (12/4).

”Ya, kami akan melakukanserangan darat. Pasukan koalisiharus bekerja untuk mengganggu

pergerakan Kelompok Houthi didarat, karena mereka hingga kinimasih menerima pengirimanlogistik dan peralatan militeryang kami duga dari PemerintahIran,” lanjutnya.

Sebelumnya, Menteri LuarNegeri (Menlu) Yaman, RiyadhYaseen, dilaporkan telah me-minta koalisi Arab Saudi sege-ra meluncurkan serangan da-rat di Yaman.

Hal itu dilakukan untukmencegah kerusakan infrastruk-tur yang lebih parah lagi diYaman. Kelompok Houthi dila-porkan banyak menghancurkaninfrastruktur di Yaman. (okz/ivi) DAMPAK serangan udara koalisi Arab Saudi

HALUAN RIAU/INT

AS Hapus Kuba dalam Daftar Negara Teroris

PRESIDEN Kuba Raul Castro dan Presiden AS Barack Obama.

PANAMA (HR)- Presiden Amerika

Serikat Barack Obama akhirnya

bertemu dengan Presiden Kuba Raul

Castro pada Sabtu (11/4), di Panama.

Keduanya kembali menggelar pem-bicaraan tingkat tinggi setelah ham-

pir 60 tahun bermusuhan.

Obama bahkan menggambarkan

pertemuannya dengan Castro sebagaipertemuan bersejarah. Kedua negara

menurut Obama, mengakhiri per-

musuhan era Perang Dingin meski AS

terus menekankan masalah demo-

krasi dan hak asasi manusia padanegara komunis tersebut.

"Kita sekarang dalam posisi ber-

gerak menuju masa depan," kata

Obama kepada Castro saat bertemu

di Konferensi Tingkat Tinggi para

pemimpin Amerika.

AS telah memasukan Kuba dalam

daftar negara penyokong terorisme.

Namun, setelah membaiknya hu-

bungan kedua negara, Obama akanmenghapus kuba dari daftarnya.

Seorang pejabat AS mengatakan,

Obama akan membuat keputusan pe-

nghapusan Kuba dari daftar tersebutdalam beberapa hari ke depan. Sebab,

pemerintahan Castro menyerukan

masuknya Kuba dalam daftar negara

penyokong terorisme, sebagai ham-

batan pemulihan hubungan.Pada Desember, kedua negara

memang telah setuju menormalkan

hubunganm termasuk memulihkan

hubungan diplomatik. Obama menga-

takan, ia memutuskan untuk mem-

batalkan kebijakan jangka panjang

AS terhadap kuba. AS dan Kuba

menurut Obama akan memulai kem-

bali kerjasama dalam bidang per-

dagangan dan perjalanan.Pada pertemuan selama 80 menit

tersebut, Obama tampak duduk disam-

ping Castro di sebuah ruang rapat kecil.

Pembicaraan berlangsung ramah, na-mun lugas. Keduanya mengenakan

setelah jas warna gelap dan masing-

masing tampak saling mengangguk dan

tersenyum, saat bertemu wartawan

sesaat sebelum memulai pembicaraan.Castro mengatakan, ia akan terus

mengambil langkah-langkah menuju

normalisasi hubungan Havana dengan

Washington. Ia juga menyatakan ke-

terbukaannya untuk membahas isu sen-

sitif sepert masalah hak asasi manusia.

"Jadi kami bersedia membahas

segala sesuatunya, tapi kita perlu

bersabar. Beberapa hal kami akan

setuju, beberapa lainnya kami taksetuju," kata pemimpin 83 tahun itu.

Selama ini Raul Castro memang

telah melakukan beberapa reformasi

gaya pasar, untuk memperkuat eko-nomi Kuba. Ia terlihat bergerak

dengan sangat hati-hati dan tampak-

nya tak berniat mengakhiri kekua-

saan komunis di negaranya.

Terakhir kali AS bertemu Kubaadalah pada tahun 1956, saat Presi-

den Dwight Eisenhower bertemu

diktator Kuba Fulgencio Batista.

Kala itu pertemuan juga berlangsung

di Panama.(rol/ivi)

KOMISI IX DPR

Dukung RUU PPRT MasukProlegnas 2015

JAKARTA (HR)- Komisi IX De-

wan Perwakilan Rakyat RI te-

gas mendukung supaya ran-

cangan undang-undang perlin-

dungan pekerja rumah tangga

dimasukkan dalam prioritas

program legislasi nasional 2015.

Ketua Komisi IX DPR RI

Dede Yusuf mengatakan, pihak-

nya sudah memberikan duku-

ngan supaya RUU PPRT ini

lolos dalam prioritas prolegnas

2015. Dukungan itu bahkan

sudah disampaikan dalam ra-

pat kesimpulan.

“Bahkan, saya sudah me-

ngajukan usulan RUU PPRT

masuk dalam prolegnas,” kata-

nya kepada Republika, Minggu

(12/4).

Dia mengklaim, tidak ada

anggota Komisi IX yang kebe-

ratan jika RUU ini masuk

dalam prolegnas. Ia bahkan

sudah meminta supaya ma-

sing-masing fraksi memberi-

kan dukungan berupa tanda-

tangan.

Dede mengaku, Fraksi De-

mokrat sudah menandata-

ngani dukungan ini, karena dia

selaku ketua Komisi IX seka-

ligus dari partai Demokrat.

Namun, Dede menegaskan

bahwa dirinya tidak berhak

mengintervensi fraksi-fraksi

lain supaya segera menan-

datangani dukungan itu.

“Fraksi itu diluar wewenang

saya.Meski demikian, saat ini

pengumpulan dukungan dari

fraksi masih berjalan,” ujar-

nya.

Disinggung mengenai kelu-

han dan desakan Jaringan Ad-

vokasi Nasional Pekerja Ru-

mah Tangga (Jala PRT) supaya

RUU itu supaya disahkan,

Dede menyebutnya sebagai hal

yang wajar.

Namun, karena Jala PRT

mengejar-ngejar supaya RUU

ini segara disahkan, ia kha-

watir bisa menyebabkan miss

komunikasi. Bahkan, kata dia,

para anggota fraksi lain bisa

saja berubah pikiran ketika

merasa terus didesak oleh Jala

PRT.

“Karena yang diurus kan

bukan hanya RUU PPRT, Komi-

si IX harus menyelesaikan 16

RUU,” ujarnya.

Dua RUU yang menjadi

prioritas prolegnas saat ini

adalah revisi UU 2 Tahun 2004

tentang Penyelesaian Per-

selisihan Hubungan Industrial

(PPHI) dan Revisi Undang-

Undang Nomor 39 Tahun 2004

tentang Penempatan dan Per-

lindungan Tenaga Kerja Indo-

nesia di Luar Negeri (PPT-

KILN).

Dia mengaku, anggaran

yang diberikan untuk menye-

lesaikan RUU itu terbatas

yaitu hanya dua RUU per ta-

hun.

Di satu sisi, ia memper-

tanyakan komitmen pemerin-

tah dalam hal ini Kementerian

Ketenagakerjaan untuk me-

nyelesaikan masalah ini. Me-

nurutnya dukungan pemerintah

juga diperlukan.

Sebelumnya, Jala PRT me-

lalui akun Facebook miliknya

mengirimkan 2.000 gambar

jempol ke akun anggota Komisi

IX DPR dan Badan Legislasi

(Baleg) DPR.

Koordinator Jala PRT Lita

Anggraini mengatakan, kiri-

man gambar itu sebagai bentuk

desakan supaya DPR segera

memasukkan RUU PPRT da-

lam prioritas prolegnas 2015.

(rol/ivi)

20 Ribu AngklungRamaikan KAABANDUNG (HR)- Pemecahan rekor dunia akantersaji pada saat kegiatan Konferensi Asia Afrikayang akan digelar di Bandung, Jawa Barat.

Sebanyak 20 ribu angklung akan dimainkanpelajar dan masyarakat Bandung dihadapan paradelegasi negara peserta KAA di Stadion Siliwangi,Bandung, pada Kamis 23 April 2015.

Rekor baru dunia memainkan 20 ribu angklungakan dilakukan oleh sebanyak 10 ribu pelajar dan10 ribu masyarakat Jawa Barat. Ini untukmemecahkan rekor sebelumnya yang pernahdilakukan di Amerika dan Australia.

“Sebanyak 20 ribu unit angklung yang akandimainkan masih dalam tahap produksi oleh SaungAngklung Udjo, yang merupakan Padepokan SeniAngklung terbesar di Indonesia,” ujar Kepala DinasPendidikan Kota Bandung, Dadang Sunjaya kepadawartawan di Bandung, Minggu (12/4).

Angklung sebagai warisan budaya Indonesiayang kini sudah diakui oleh Unesco sejak 2010 akanmenghiasi perhelatan KAA dan akan dimainkan 20ribu orang di Stadion Siliwangi, Bandung, pada 23April 2015.(okz/ivi)

KPK Tunggu PutusanSidang PraperadilanSutan BhatoeganaJAKARTA (HR)- Pengadilan Negeri Jakarta Selatanpada Senin (13/4), menggelar sidang yang berisipembacaan putusan terkait permohonan praperadilantersangka kasus korupsi, Sutan Bhatoegana.

Sebelumnya, pada Senin (6/4), seharusnyaagenda sidang yang dipimpin oleh hakim tunggalAsyadi Sembiring, membacakan putusan. Namun,karena pemohon tidak didampingi kuasa hukumnya,pembacaan pun tertunda.

Terkait itu, pihak Komisi Pemberantasan Korupsi(KPK) mengaku siap dengan agenda sidang besok.Apalagi, berkas perkara Sutan Bhatoegana sudahdilimpahkan oleh KPK ke pengadilan tindak pidanakorupsi (Tipikor).

Ini membuat, ada kemungkinan bahwapraperadilan Sutan diputus untuk gugur oleh hakim.Namun, ketika ditanya perihal ini, Kepala BagianPemberitaan dan Informasi KPK Priharsa Nugraha,enggan memastikan.

"Kita tunggu saja bagaimana putusan hakim,"kata Priharsa Nugraha dalam pesan singkat yangditerima Republika, Ahad (12/4).(rol/ivi)

BONGKAR BANDIT ANGGARAN

Pemuda MuhammadiyahDukung AhokJAKARTA (HR)-- Pimpinan Pusat PemudaMuhammadiyah mendukung Gubernur DKI JakartaBasuki Tjahaja Purnama dalam membongkaradanya anggaran siluman dalam RancanganAnggaran Pendapatan dan Belanja Daerah.

"Ketika ada pemerintah yang berani melawanbandit anggaran itu adalah pencerahan. Semuarencana pembangunan itu menggunakan APBD.Tapi ketika ada korupsi dari APBD tersebut, makaakan mengganggu pembangunan di Indonesia,"kata Ketua Umum Pimpinan Pusat PemudaMuhammadiyah, Dahnil Anzar Simanjuntak dalamdiskusi seri Madrasah Antikorupsi bertema "PilkadaLangsung dan Praktek Bandit Anggaran" yangdigelar Pemuda Muhammadiyah di Gedung PusatDakwah Muhammadiyah, Jakarta, MInggu (12/4).

Menurut Dahnil, dukungan terhadap Ahokdalam memberantas mafia anggaran didasarkanoleh nilai-nilai yang dibawa kepala daerah untukmembela kepentingan rakyat. "Kita harusmemastikan anggaran itu benar-benar digunakanuntuk kepentingan rakyat," ujarnya.

Dahnil menjelaskan, mengapa Muhammadiyahmendukung Ahok untuk melawan korupsi. "Katanyakok Islam malah mendukung kafir. Padahal yangkita dukung adalah nilai yang dibawa oleh siapapunkepala daerahnya," imbuhnya.(rol/ivi)

PERSIAPAN anak-anak untuk pertunjukan

angklung di hadapan perserta KAA.

KY AKAN INVESTIGASI

Dugaan AdanyaMarkus dalam Kasus

Sengketa TPIJAKARTA (HR)- Kasus per-

kara sengketa kepemilikan

Televisi Pendidikan Indone-

sia tercoreng dengan adanyadugaan keterlibatan makelar

kasus . Keterlibatan markus

diduga untuk memengaruhi

keputusan hakim.

Ketua Komisi Yudisial(KY) Suparman Marzuki

menegaskan, pihaknya akan

melakukan investigasi jika

ada laporan terkait markus

di kasus sengketa TPI."Tentunya akan kita in-

vestigasi, jika kami men-

dapatkan laporan. Setiap

laporan akan kami tindak-

lanjuti dalam bentuk inves-tigasi, sesuai dengan SOP,"

ujar Suparman saat berbin-

cang dengan Okezone, Ming-

gu (12/4).

Selain itu, Suparmanjuga meminta kepada Mah-

kamah Agung (MA) harus

melakukan investigasi jika

terdapat laporan seperti itu.

"MA sebaliknya juga me-lakukan seperti itu, harus-

nya dilaporkan ke MA kare-

na dia punya badan penga-

was yang bisa menindak

lanjuti dengan perilaku ha-

kim dan lain-lain," tuturnya.Oleh karena itu, dia kem-

bali mengimbau jika ter-

dapat adanya informasi se-

perti adanya markus dalam

kasus sengketa TPI, diwa-jibkan untuk melapor. "Jika

ada pihak yang punya infor-

masi seperti, laporkan ke

MA dan KY," pungkasnya.

Sebelumnya, EffendiSyahputra, Direktur PT Ber-

kah Karya Bersama, me-

minta Komisi Yudisial (KY)

sebagai lembaga negara

yang dibentuk berdasarkanUndang-undang Dasar

(UUD) 1945, untuk men-

dalami sepak terjang kura-

tor Safitri Hariyani di Mah-

kamah Agung (MA)."KY diminta mendalami

sepak terjang kurator Safitri

di sejumlah perkara di MA.

Safitri patut diduga melaku-

kan pidana pencucian uang,"kata Effendi di Jakarta.(okz/

ivi)

HALUAN RIAU/INT

KETUA Umum Pimpinan Pusat Pemuda

Muhammadiyah, Dahnil Anzar Simanjuntak

(pegang mikrofon) dan Gubernur DKI Jakarta

Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dalam diskusi

seri Madrasah Antikorupsi bertema "Pilkada

Langsung dan Praktek Bandit Anggaran".

HALUAN RIAU/INT

HALUAN RIAU/INT

Page 21: Haluanriau 2015 04 13

INDRAGIRI HULU 21SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

REDAKTUR: ARLEN ARA GUCI qqqqq LAYOUT: DEDE SARTIKA

ADVERTORIALDENYUT

BUMI GERBANG SARI

Disdukcapil: Ribuan WargaBelum Miliki e-KTP

RENGAT (HR)-Sebanyak 259.071 penduduk Inhu yang wajib

mempunyai Kartu Tanda Penduduk elektronik, hanya sekitar

188.969 yang sudah memiliki kartu identitas tersebut.

Dinas Kependudukan dan Pen-catatan Sipil (Disdukcapil) Inhuhingga semester dua tahun 2014mencatat 208.395 orang wajib KTPyang belum melakukan rekaman e-KTP (Kartu Tanda Penduduk Elekt-ronik). Demikian disampaikan Ke-pala Disdukcapil Inhu Abdul Fattah,Sabtu (11/4). Menurutnya, jumlahpenduduk Inhu yang memiliki e-KTPdan yang belum melakukan rekamanberdasarkan data hasil konsolidasibersama antara data konsolidasinasional dengan data pelayanan didatabase Inhu tahun 2014.

Menyikapi hal ini, Pemkab Inhu

melalui Disdukcapil melakukan koor-dinasi dan konsolidasi kepada Kemen-terian Dalam Negeri (Kemendagri)tentang hak domisili WNI. Hal inidilakukan guna memastikan berapajumlah penduduk Inhu yang mendapatpengakuan negara melalui bukti yangsah. “Kami meminta kepastian dariKemendagri tentang status pendudukbagi warga pindahan yang baru menjadipenduduk tempatan. Selama ini kamimenerapkan bagi penduduk baru lahirdibuktikan dengan Nomor Induk Ke-pendudukan (NIK) dan ketika sudahberusia 17 tahun atau sudah menikahdibuktikan dengan KTP, tapi belum

menentukan bagi warga pindahan,”ujarnya.

Dikatakan, pelaksanaan kordinasitentang hak domisili WNI itu dilaksa-nakan beberapa waktu lalu. Karenabukti pengakuan sebagai WNI yang sahdiatur melalui UU Nomor 23 tahun2006 tentang Administrasi kependudu-kan yang diubah melalui UU Nomor 24tahun 2013, perlu ada penegasan dariKemendagri tentang hak domisili.

Penegasan ini, sambungnya, diha-rapkan sebagai antisipasi ke depanberkaitan jumlah penduduk. Bah-kan, hal ini juga berkaitan pelak-sanaan pemilihan Bupati menda-tang. Karena pemilih harus men-dapat kepastian dari negara sebagaiWNI melalui pembuktian KTP.

Selain itu, dengan adanya pene-gasan kepastian kependudukan inijuga mencari solusi status kepen-dudukan bagi penduduk asli yang

belum memiliki KPT dan migrasiyang berstatus buruh atau karyawandi beberapa perusahaan yang ada diInhu. “Memang untuk pendudukmigrasi yang sudah menetap 6 bulansudah dapat dicatat sebagai pen-duduk setempat, sehingga kepadanyajuga sudah dapat memberikan hakpilih. Namun tentunya harus meleng-kapi administrasi kependudukannyaagar dapat diakui negara,” jelasnya.

Sebagai upaya memaksimalkan e-KTP, Disdukcapil Inhu sejak awal tahunlalu bekerja ekstra, bahkan timDisdukcapil langsung turun ke rumahpenduduk yang jauh dari kantor camatatau kantor Disdukcapil, seperti desaterpencil. “Jika ada sekitar 200-300warga yang telah berkumpul mintadibuatkan KTP, maka kami siap turunlapangan menjemput bola, tentunyaturun lapangan hari libur, seperti Sabtudan Minggu,” ujarnya. (adv/humas)

CURAH HUJAN MENINGKAT

Warga Diminta Cegah PenyakitRENGAT (HR)–Mengingatcurah hujan belakangan se-makin meningkat, diimbaukepada seluruh lapisan ma-syarakat Kabupaten Inhumencegah ancaman berbagaipenyakit.

Demikian disampaikan Ke-pala Dinas Kesehatan (Diskes)Inhu, belum lama ini. Lebihjelas dikatakan, hujan berkah

namun di samping itu jugabisa membawa petaka bagimanusia dan makhluk hidup,tak terkecuali manusia denganrentannya berbagai penyakitdi musim hujan, antara lain in-fluenza, diare, tifus, demamberdarah dengue (DBD), ma-laria, leprospirosis serta se-jumlah penyakit berbahayalainnya.

Diungkapkan, hujan bukansatu-satunya penyebab ber-bagai penyakit tersebut, tapifaktor besar yang mempenga-ruhi munculnya penyakit ling-kungan tempat tinggal ataupemukiman masyarakat yangkumuh, tumpukan sampahyang mengundang lalat ataunyamuk, selokan atau got ter-sumbat karena sampah, se-

hingga menjadi sarang nyamukatau hewan lain yang bisamenularkan penyakit sertabuang air sembarangan yangdapat mengakibatkan pence-maran.

Menurutnya, guna men-cegah berbagai penyakit ter-sebut, masyarakat harus bisamenjaga kebersihan lingku-ngan tempat tinggal masing-

masing, aktif melaksanakangerakan 3M plus dan selalumenerapkan Sanitasi TotalBerbasis Masyarakat (STBM)yakni dengan cara tak buangair sembarangan, cuci tanganmenggunakan sabun, konsum-si makanan dan minumansehat, buang sampah yangsehat serta buang limbah yangsehat. (rez)

RTH Kantor Bupati Rawan Perbuatan MesumRENGAT(HR)-RuangTerbuka Hijau Rengat Baratyang berada di kompleksKantor Bupati Indragiri Hulu,pekerjaannya belumsepenuhnya tuntas, tetapisaat ini sudah sering di-manfaatkan pasangan muda-mudi tempat memadu kasihdan ini lepas daripengawasan Satpol PP.

Tempat yang diren-canakan akan menjaditempat bersantaimasyarakat ini, sebagianbesar masih semak belukardi samping pepohonan, danjika malam masih minimpenerangan. Hal inidibenarkan Kapolsek RengatBarat, AKP FrankiTambunan didampingiBabinkamtibmas BripkaMisran. "Banyak sudah kamitemukan pasangan yangmemanfaatkan lokasitersebut, bahkan juga adaditemukan banyaknya alat

kontrasepsi di RTH itu,"ungkap Frangki, Sabtu (11/4).

Sementara itu, Misranmengatakan dirinya sudahsering mendatangi lokasitersebut. "Saya berikanmereka pengertian, agarmereka tidak lagi melakukanhal yang sama yang merekalakukan saat itu, tidak hanyakepada pelaku, tetapi jugakepada pasangan lainnyayang masih dibatas wajar,tetap juga perlu diberitahu,"ucapnya.

Menurut Franki, pihaknyaakan mulai rutin melakukanpemantauan terhadap lokasitersebut, karena apa yangterjadi, tak hanya perbuatanamoral yang terjadi, lama-lama bisa mengarahtindakan kriminal, karenamemang lokasinyamemungkinkan untuk itu danbisa saja pengunjung yangmenjadi korban. Menurutnya,pemantaua dan juga razia

akan dilakukan bekerja samadengan Satpol PP Inhu,karena ini juga menjadiotoritas mereka dan merekasudah menyetujuinya.

Ditambahkan, selainkegiatan tersebut, razia jugadilakukan terhadap pararemaja yang melakukankebut-kebutan di arealkantor Bupati. "Hasil raziasimpatik, terjaringsebanyak 21 kendaraanbermotor dan 27 orang.Namun mereka tidak kitatilang, hanya diberikanpemahaman dan peringatansaja," tegasnya. Diantara 21kendaraan bermotortersebut, terdapat satukendaraan plat merah BM3521 TP, yang merupakankendaraan dinas jenis megapro milik Dinas Perikanandan Peternakan kabupatenIndragiri Hulu yang meru-pakan bantuan PemprovRiau.

Ia membenarkan adanyaplat merah yang terjaringpada saat razia tersebutdan kendaraan tersebut jugaikut dalam kebut-kebutan.Motor tersebut dikendaraianak pejabat dan masih dibawah umur.

Menurutnya, balapanliar sudah mulai menjamur,khususnya di Rengat Baratdan saat Satpol PP ikutmengamankan balapan yangdilakukan di lingkunganKantor Bupati Inhu, setelahitu kantor Satpol dilemparisekelompok pemudamenggunakan motor.

"Kita takutkan ini sudahpengaruh dari geng motor,karena memang sudah jugaada tertangkap benderadengan logo XTC, makanyapencegahan perlua dilakukansecepatnya, sehingga apayang dikhawatirkan tersebuttidak terjadi di Inhu,"tambahnya. (eka)

Wabup Mulai TinggalkanRumah DinasRENGAT(HR)-Wakil Bupati Indragiri Hulu HarmanHarmaini, tampaknya sudah mulai meninggalkanrumah dinasnya yang berada di jalan Ahmad Yani,Kecamatan Rengat. Satu per satu barang dikemasdan dibawa.

"Saya sudah mulai menyusun barang-baranguntuk dibawa pindah dari rumah ini, karenamemang rumah ini adalah rumah jabatan dansebentar lagi jabatan tersebut akan berakhir,makanya segala fasilitas harus secara bertahapditinggalkan," ucap Harman.

Dikatakan, dirinya belum meninggalkanlangsung, tetapi baru mengangsur barangtersebut dipindahkan ke rumah pribadinya yangberada di perumahan Griya Makmur PematangReba, kecamatan Rengat Barat, karena kalausekaligus pindah akan sulit dan saat masa jabatanberakhir 3 Agustus 2015, dirinya bisa langsungkeluar dari rumah dinas karena batas akhir haruspindah tanggal 2 Agustus 2015.

Dari informasi yang diperoleh, ternyata rumahyang dimiliki orang nomor dua di pemerintahanIndragiri Hulu tersebut masih kredit. Inidibenarkan oleh Harman.

"Rumah itu saya ambil saat awal-awal sayajadi Wabup, karena saya teringat, ketika saya tidaklagi jadi Wabup kemana saya akan tinggal, makanyasaya ambil rumah itu dengan kredit," ungkapnya.

"Sudah dua tahun saya kredit. Kebetulan masajabatan akan berakhir, ya mulailah berangsurmembenahi rumah itu dan Insya Allah saya akanmenetap tinggal disini," sebutnya, serayamenambahkan adapun barang-barang milik pribadiyang sudah dipindahkan yakni pakaian, buku,barang barang pecah belah dan beberapa koleksibunga milik istrinya. (eka)

KECELAKAAN LALINTAS

Satu Korban Luka BeratRENGAT (HR)-Kendati Satlantas Polres IndragiriHulu terus menggalakan sosialisasi berlalu lintas,namun angka kecelakaan terus mengalamipeningkatan. Kali ini terjadi di ruas Jalan LintasTimur, Kelurahan Pangkalan Kasai, KecamatanSeberida, Sabtu (11/4).

Kecelakaan lalu lintas terjadi antara Sulaiman(17) warga Desa Berapit, Kecamatan Seberidadengan M Riawan (20) warga Desa Peranap,Kecamatan Peranap. Akibatnya, Sulaimanmengalami luka berat dibagian kepala sehinggaharus dirawat secara intensif, sementaralawannya M Riawan hanya mengalami luka lecetdibagian kaki dan tangan.

"Kejadian itu berawal dari sepeda motorjupiter MX tanpa nopo yang dikendarai Sulaimandatang dari arah Pematang Reba, menuju arahJambi hendak mendahului sebuah mobil minibusyang berada di depannya, sewaktu memasukiTempat Kejadian Perkara (TKP) tiba-tibadidepannya sepeda motor yamaha force one H6844 TW yang dikendarai M Riawan berbelok,sehingga bertabrakan," ujar Kapolres Inhu AKBAri Wibowo, melalui Kasubag Humas Iptu YarmenDjambak, Sabtu (11/4).

Disebutkan Yarmen, begitu terjadi kecelakaanminibus yang didahului Sulaiman langsungmelarikan diri. Beruntung warga yang ada disekitar tempat kejadian melakukan pertolonganterhadap korban.

"Untuk proses lebih lanjut, kita sudah memintaketerangan terhadap beberapa saksi, diantaranyaSulistio (30) dan Selamat (27) yang merupakanwarga daerah itu. Atas kejadian itu, ditaksirkerugian materik kedua korban sebesar Rp2,5juta.", pungkas Yarmen. (grc/aag)

Sekretariat Daerah : 0769-341009

Pengadilan Negeri : 0769-341059

Kejaksaan Negeri : 0769-341271

Kantor Departemen : 0769-22245

PDAM : 0769-21634

Kantro Satpol PP : 0769-341137

Kantor Pos Rengat : 0769-21010

Pemadam Kebakaran : 0769-324013

Polres Inhu : 0769-21110

Bernyanyi BersamaBupati Indragiri Hulu Yopi Arianto, bernyanyi bersama dengan para ibu majelis taklim desa, saat menghadiri kegiatan silaturahmi masyarakat Kecamatan Rengat Barat,

belum lama ini.

ADV/HUMAS

Musnahkan Barang BuktiJajaran Polres Inhu memusnahkan barang bukti narkoba yang didapatkan dari

berbagai kegiatan razia di wilayah Inhu dan sekitarnya, belum lama ini.

HALUAN RIAU/EKA

Page 22: Haluanriau 2015 04 13

Untuk Pemasangan Iklan Hubungi : 0812 7534 1055 - 0812 7677 0033 - 0812 6855 0014, 0822 1617 9397, 0812 7616 7216, 0812 7644 7019, 0852 7192 6441

Dijual All new Avanza, th 2011,w.putih, body mulus, mesin OK,Velg Recing, jok kulit. Nego

Hubungi :085271942402/085365582004

Dijual sebidang tanah lokasi strategisJalan Raya Pekanbaru-Bangkinang. Jl.Perwira Kel.Rimbo Panjang, Kec.Tambang, Kab. Kampar. Luas tanah 1927m2, harga Rp. 300 jt (nego). Hub : PakFebri 082392958332, 085278585332

DIJUAL TANAH

Dijual Honda CRV tahun 2008,w. Silver, harga 220 jt nego

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Dijual Mazda 2, ‘11, w.hijau, kondisisiap pakai, bisa balek nama, bodymulus, mesin OK harga nego.

Hubungi:085271942402/085365582004

Dijual Nissan X Gear, ‘11, w. hitam,BM kota, kondisi orisinil luar dalam,body mulus, mesin kering, pajakpanjang. Harga nego.

Hubungi:085271942402/085365582004

Dijual Toyota Yaris E Manual, th2008, w.abu abu metalik, kondisiOK, siap pakai, pajak hidup, mobilsatu tangan dari baru. Nego.

Hubungi:085271942402/085365582004

Dijual Toyota Yaris E Manual, th2011, w.putih, kondisi OK, siappakai, pajak hidup, mobil satutangan dari baru. Nego.

Hubungi:085271942402/085365582004

Dijual Honda Civic, th 2008,w.hitam, terima BM, body mulus,mesin OK nego.

Hubungi:085271942402/085365582004

Dijual Honda Civic Matic, th 2007,w. silver, terima BM, body mulus,mesin OK nego.

Hubungi:085271942402/085365582004

Dijual HINO Dutro / dump trucktahun 2010, w. Hijau, DP. 35 jt.

Hubungi: 0812 7511 146 / 085263925553

Dijual Toyota Fortuner th 2012matic,w. putih susu, harga 360 jt

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Dijual Jeep Wangler tahun 2011,w. hitam, harga 625 jt

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Dijual Mercedes Benz tahun 2001,w. putih, harga 175 jt

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Dijual Honda Freed tahun 2009,w. putih susu, harga 180 jt

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Dijual Toyota Land Cuizer tahun2012 w. Hitam, harga 1.650 jt

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Dijual Toyota Altis Type J tahun2008, w. putih susu, harga 158 jt

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Dijual Suzuki X Ford tahun 2011,w. putih susu, harga 155 jt

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Di jual Toyota Vios G tahun 2008,manual, harga 128 jt

Hubungi:0812 7610 0097 (Adrian)

Di jual toyota avanza G tahun2008, w. Hitam DP. 15 jt.

Hubungi:0812 7511 146 / 085263925553

Dijual cepat Kijang LGX 1.8 EFITahun 2004, warna hitam, original,ready, kondisi mulus dan terawat,bm siak. Harga Rp 115 jt.

Hubungi:081275341055

MOBIL DIJUAL

Dijual Kijang Rangga Tahun 98,pajak hidup, bm kota, warna hijaubotol bir, ready. Harga Rp 60 jtnet.

Hubungi:081275341055

MOBIL DIJUAL

Dijual Daihatsu Terios TSAdventure, ‘11, w. abu2 met, fullAcc, BM pilihan, BM kota, bodymulus, mesin OK, pajak hidup.Nego. Hubungi:

085271942402/085365582004

Dijual Daihatsu Xenia Xi Familyth 2011, w. Abu metalik, bodymulus, kondisi standar, pajakhidup, mesin OK. Nego. Hubungi:

085271942402/085365582004

Dijual Daihatsu Terios TS Extra,Th 2009, w. Silver, full Acc, VelgRecing, body mulus, mesin OK,pajak hidup. Nego.

Hubungi:085271942402/085365582004

Di jual xenia tahun 2010, w. HitamDP. 15 jt.

Hubungi:0812 7511 146/ 085263925553

Menyediakan / mengerjakan: aneka jenismarmar lokal & import, aneka jenis batualam, aneka jenis koral sikat. Alamat: Jl.Rambutan No. 88 A-B, dekat PTPN V,Hp: 0813 7112 7031 / 0812 7761 0888.

88 MARMAR JAYA

PROPERTY

Di jual Colt pic Up tahun 2012, w.Hitam DP. 10 jt.

Hubungi:0812 7511 146 / 085263925553

Di jual Cary Pic Up, tahun 2012,2013, dan 2014, DP. 10 jt.

Hubungi:0812 7511 146 / 085263925553

OTOMOTIF

IKLAN BARIS

Jual bahan baku Bubble Drink. SupplierPowder & Bubble rasa Cappucino,Moccacino, Vanila Late, Green Tea, MilkTea, Mangga Lych Es, Coklat, Blueberry,Sirsak, Durian, Taro, Melon, Alpokat & JualTepung Ayam Crispy cocok untuk usaha dikantin, Mall & Food Cord. Keuntungan100%. Hub. 0812-6263-7388

PELUANG USAHA

Laptop anda rusak ? LCD Pecah?keyboard rusak? virus? untukkantor bisa dijemput. Serviceprinter & PC. Jual PC & Laptopharga promo.Jl. M.Yamin No. 43 PekanbaruTelp. 0761 21178 - 08127011501

BERJAYA TECH KOMPUTER

INFO RUMAH SAKIT

Servis AC, pasang baru, bongkarpasang, kulkas, mesin cuci.

Hub : 0813 7874 2889 /(0761) 7727781

Menyewakan blower untuk pesta& AC standing.

MAJU TEKNIK

Dijual sebidang tanah, lokasi Jl. BukitBarisan (belakang TK Humairoh) Luastanah 1537 m2, Serifikat Hak Milik(SHM), Tanpa Perantara. Hub. : PakIndra 0811 961081 / 0818968981

DIJUAL TANAH

Dijual tanah kosong 200 Ha di SP12 DayunSiak, kondisi rawa kering. 1 batas paritkelilig. 2. canal + badan jln lebar 4 m. 3.paritblok ada 12 per 200 m. 4. sudah disteking 40Ha. 5. Sudah ditumbang terbakar 60 ha. 6.100 Ha belukar. 7. PBB lunas s/d 2014. SuratCamat SKGR bisa di sertifikatkan / SHMpeta lokasi dari BPN. Hrg. 20 jt/Ha. Hub.:081275341055 / 08127647385

DIJUAL TANAH

- Menyediakan frame & lensa terkenaldengan harga terjangkau

- Menerima resep dokter, periksa mata &BPJS Kesehatan

Alamat : Jl. Durian No. 53B (simp. Serayu)Telp: (0761) 38057 - Hp. 081365618893Pekanbaru. Cab. Rengat & Tembilahan

Spectacels & Lenses CentreOPTIK JAILANA

Mau ganti oli? Aki Anda ngadat?Hubungi Shop & Drive Astra Otopartsdi 0761-571203 (Free Delivery)HP. 081266998772 (Andri)

Menerima penyedotan tinja danmelancarkan saluran air tanpa bongkar.Hub: 0823 9224 6808 / 0823 8987 9466

PANGKALAN TINJA

Menjual : Kaos Polos, KostumOlah Raga, Topi, Baju MelayuSekolah, Sarung, Kopiah, dll.

Alamat : Jl. Imam BonjolNo.107 A Telp. 0812 7642 372 -

0852 7453 5066 Pekanbaru

RATNA GROSIR

Menjual bermacam jenis bonekakualitas impor dan ekspor denganharga bersaing. Menerima Grosirdan Eceran. Alamat : Jl. TuankuTambusai No. 151 (Sebelah HotelLinda) HP. 0852 6355 0666

TOKO FALLEN BONEKA

DARI PESISIR SELATAN SUMBARInsya Allah dapat mengobati penyakit : Diabetes, Kencing Manis, Kolesterol, Kanker, Tumor,Prostat, Kista, Kalenjer, Rematik, Asam Urat, Flu Tulang, Syaraf, Strooke, Syaraf Terjepit,Maag, Asam Lambung, Perut Kembung, Sakit Pinggang, Gagal Ginjal/Batu Ginjal,Pengapuran, Darah Tinggi, Migran, Sakit Kepala, Belum Punya Keturunan, Lemah Syahwat,Mani Encer, Liver, Batu Empedu, Jantung.Kalau Anda sudah bosan berobat ke sana ke mari, sekarang hubungi kami Insya Allah kamiakan membantu Anda, tidak ada penyakit yang tidak bisa disembuhkan asalkan mau berobatdan berdoa.

Semua panyakit di atas diobati langsung di rumah pasien dan berkonsultasi denganTabib serta ajak langsung ke rumah Anda.

Hubungi : Khairul AbdiHP. 0821 2383 6699

Catatan : Diabetes/Gula, Kolesterol Insya Allah dapat dibuktikan dalam jangka waktu 2 jamsetelah dikonsumsi ramuan ini, tidak terbukti jangan berobat.

RAMUAN TRADISIONAL

Melayani Rias pengantin, GuntingRambut, Krimbat, Faceal, Refleksi,Smoting, dll. Disc 25% semuaperawatan. Alamat : Jl. Cipta KaryaNo.88B sekitar + 500 meter dari Jl.Soebrantas (sebelah kiri) Telp. 08536509 9929 (Firman)

88 QUEEN SALON

KLINIKSYAHBUDINJl. Adi Sucipto No. 171/1

Telp. (0761) 5666676 Pekanbaru

Jl. Sekolah No.53 Rumbai - PekanbaruTelp. (0761) 53171

Dijual ruko 3 Lt, lokasi jalan ombakDumai, Harga 950 jt.Hubungi : 0816 480 7101

Dijual 2 Ruko 2,5 Lt,Lokasi dijalanYos Sudarso Rumbai,PakirLuas,SHM,IMB,Harga 2,2 M.Hub:0816 480 7101

Dijual 2 Ruko 3 Lt,Lokasi dijalanHarapan Raya,Full keramik,listrik,Dokumen lengkap.Hub:0816 480 7101

Dijual 4 Ruko berderet 3 Lt, lokasiKomplek Patinum Bagan Batu,Harga 725 jt (Perunit).Hubungi : 0816 480 7101

Dijual 4 Ruko berderet 3 Lt,Lokasidi Pasar Minggu Kandis, Harga850 jt (Perunit).Hub: 0816 480 7101

Dijual ruko 2,5 Lt, lokasi di Jl T.Tambusai / Nangka,SertifikatHGB,IMB,Listrik 2200,keramik,Harga 800 jt. Hub: 0816 480 7101

Dijual tanah lokasi dijalan AmalMulia, jalan aspal, + 500m darijalan nangka, luas 2200 m, harga1,8 M. Hub: 0816 480 7101

Dijual tanah lokasi 300 m dari Jl.Parit Indah, luas 7125 m, cocokuntuk perum, jalan aspal, harga5M (nego). Hub: 0816 480 7101

Disewakan Ruko 2Lt, Lokasigaruda sakti,2200w,halaman luas,tanah belakang 8m. Hrg 25jt/thn,min. 2 th. Hub: 0816 480 7101

Disewakan1. Ruko (lantai 1) bekas warung

bakso beserta isinya.2. Kost (lantai 2) sebanyak

8 kamar beserta isinya.Lokasi Jl. Balam Sakti PanamUNRI (dekat kampus UNRI).Bagiyang berminat hubungi: 08121055 5329 (Tanpa perantara/tidak sms)

Jl. Balam Sakti Panam UNRI Ls.313 m2 SHM (dekat kampusUNRI). Bagi yang berminathubungi: 0812 1055 5329(Tanpa perantara/tidak sms)

RUKO DISEWA

TANAH DIJUAL

DIKONTRAKKANDikontrakkan Rumah, bisa untukkantor, tempat tinggal, letakstrategis, 2 kt, r. tamu, teras,dapur, ful keramik, listrik 1.200watt, sumur bor. Alamat Jl.Gulama belakang Kantor LurahTangkerang Barat, PekanbaruHub : 0812 7609 7977 / 08136557 4027

Dijual rumah type 70/120 cluster,lokasi + 500m dari Sudirmanpekanbaru, 3 kt, 2 km, dapur,harga 500 jt. Hub: 0816 480 7101

Dijual Ruko 3 lt, SHM, ful keramik,trali, kanopi, halaman luas, posisihock, samping sudah ditembok,di Jl. Sekolah No. 22A Rumbai,Pekanbaru. Hub : 0812 763 1049(tanpa perantara)

DIJUAL RUKOSolusi cepat & Tepat untukmelancarkan Haid secarateratur dalam waktu singkat 3jam haid kembali lancarsenormalnya aman tanpa efeksamping. TERBUKTI !!

ANDA TELAT BULAN ??

HUB: 0852-0404-4422

Menerima penyedotan tinja danmelancarkan saluran air tanpa bongkar danzat kimia. Bisa dipanggil luar dan dalamkota.

Hub: 085272977775, 085271152003

CAHAYA TINJA

GERAI BISNIS22 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

Menerima renovasi maupun buatbaru rumah, ruko dan lain-lain.Siap mengerjakan upah danmaterial. Hub. 082169502272(Pak Randi)

JASA TUKANG

Jl. Tuanku Tambusai No.55Telp. (0761) 33850 / 33612

Fax. (0761) 33649 Pekanbaru - Riau

Booking Hubungi: (0761) 33612 / 33580Jl. Tuanku Tambusai No.55Website : www.rsiaandini.com

MELAHIRKAN?DI ANDINI AJA..!!

Telah hilang buku BPKB dan STNKNo. Mesin 5K9195837, No. Pol.BM 1276 KC. Hilang di parkiranDinas Pendidikan Komp.Perkantoran Pemda Kab.Kuansing, 20 November 2014Pukul 11.50 WIB. Bagi yangmenemukan harap menghubungi085271494981 atau Kantor Polisiterdekat.

KEHILANGAN BPKB & STNK

Dijual sebidang tanah lokasi : Jl. KudaPutih, Tanah Siban, Riau Ujung. LuasTanah 20x60 Sertifikat hak milik (SHM)Hubungi : (Zaherman) 0813 7178 1896

DIJUAL TANAH

RUMAH SAKITJIWA TAMPAN

Jl. H.R. Subrantas KM. 12,5 PekanbaruTelp. (0761) 63240 Fax. (0761) 63239

email : [email protected]

RS SANTA MARIAPEKANBARU

Jl. A. Yani No.68 Pekanbaru 28127 Telp.(0761) 22213. Fax. (0761) 26071

email: [email protected]

Jl. Lembaga Permasyarakatan No. 25Gobah Pekanbaru 28131

Telp. (0761) 848100 Fax. (0761) 859510email : [email protected]

RSU PEKANBARUMEDICAL CENTER

Jl. Jenderal Sudirman No.134Pekanbaru 28282 Telp. (0761) 856517

Fax. (0761) 41887

RSUD ARIFINACHMAD

Jl. Diponegoro No.2 Pekanbaru 28285Telp. (0761) 21618 Fax. (0761) 20253

email: [email protected]

RUMAH SAKITNUSALIMA

Jl. Ronggowarsito No.40 PekanbaruTelp. (0761) 66565

Fax. (0761) 66568 email :[email protected]

RS BERSALINANNISA

Jl. Garuda Uung No. 66Telp. (0761) 848652 Pekanbaru

Jl. Soekarno-Hatta Km. 6.5 Pekanbaru28282 Telp. (0761) 698 99 44

Page 23: Haluanriau 2015 04 13

LOWONGAN KERJA CV. CAHAYA MITRA GLOBALDibutuhkan teknisi untuk pemasangan instalasiparabola, indovision, terutama memiliki simA.Lamaran langsung diantar keJl. Garuda No. 35 E /Jl. Taskurun (di depan tokoobat Umi/ diseberang Indomaret) Pekanbaru

HP: 0812 764 5063 / 0761.839107

Khusus bahasa inggrisbersertifikat SK menteri hukumdan ham. Jl. Harapan Raya 64Pekanbaru, dijamin 3-6 bulanbisa. Siap untuk toefil / Lelts.

Telp Mis Diana / Hidayat0813 1166 1521 /0852 1357 9694.

Dibutuhkan segera salesmarketing. Antar lamaran ke :CV. Citra Honda Nusantara,

Jl. Setia Budi No. 218 -219Telp: 47581 HP: 0853 6447 5227Fasilitas : Uang transport,insentif, bonus, Jamsostek.

Dibutuhkan tenaga MARKETING.Persyaratan sudah adapengalaman, jujur, mau bekerjakeras.

Lamaran langsung diantarke : Hotel Sri Indrayani.

Jl. Samratulangi No.45Telp. (0761) 32080, 33461

Fax. (0761) 31870 Pekanbaru

TOUR & TRAVEL

Lembaga Bimbingan Belajar Al-HazendiaDibutuhkan segera tenaga pengajarbidang :

- MTK (SMP/SMA) : 2 org- Biologi (SMP/SMA) : 2 org- Fisika (SMA) : 2 org- Kimia (SMA) : 1 org- B. Inggris (SD/SMA) : 2 org- IPS (SD) : 1 org- IPA (SD) : 1 org- Geografi (SMA) : 1 org- Ekonomi (SMP/SMA) : 1 org- Front Office : 1 org

Persyaratan :l Musliml Lulusan (S-1/D3) atau sedang Tugas Akhirl IPK > 3,0l Memiliki prestasi akademik/non akademikl Memiliki jiwa pendidikan, visioner dan jiwa

sosial.l Memiliki kendaraan bermotorl Mampu bekerja dalam teaml Lulus seleksi (Adm + Micro Teaching +

Interview)Berkas yang disiapkan :l Surat lamaranl Curriculum Vitae (biodata diri)l Ijazah/Transkip nilai terakhirl Pas foto warna (3x4, 2 lembar)l Riwayat pekerjaan + organisasi

Pendaftaran :Datang langsung ke kantorLBB ALHAZENDIAJl. Tiung Ujung No. 37

Labuh Baru Timur, PekanbaruHp. 0853 5582 6017/0857 6322 7195

DICARI TENAGA PENGAJAR

Membutuhkan segera tenaga-tenaga tang-guh dan kreatif serta memiliki dedikasi tinggiuntuk bergabung menjadi Marketing Sirku-lasi. Syarat : Berpengalaman & sanggupbekerja dengan tim, Berpenampilan me-narik, profesional dan bisa berkomunikasidengan baik, Mempunyai kendaraan pribadi,Bersedia bekerja dibawah tekanan. FasilitasMempunyai gaji tetap. Lamaran dikirim ke :

Bagian HRD HALUAN RIAUGedung Riau Pers

Jl. Tuanku Tambusai No. 7, Pekanbaru.

Dibutuhkan dokter gigi ditempatkan ditempat praktek dokter bersama di Jl.Cendrawasih No. 88 C/D TangkerangTengah, Pekanbaru, Riau. Syarat :Memiliki STR.Jadwal disesuaikan pelamar.Kirim lamaran ke alamat di atas ataubisa hubungi : dr. Vivi.HP. 085278295951 Pin 74CC75412

Untuk Pemasangan Iklan Hubungi : 0812 7534 1055 - 0812 7677 0033 - 0812 6855 0014, 0822 1617 9397, 0812 7616 7216, 0812 7644 7019, 0852 7192 6441

- Restaurant- Meeting Room- Cafe

Jl. Tenku Umar No. 18 A-B Pekanbaru -Riau. Telp (0761) 24115. Fax (0761)34203.

email: [email protected]

Alamat :Jl. Tengku Umar No.21 Pekanbaru

Telp. (0761) 26263

Alamat : Jl. Sutan Syarif QasimKav. 150 Telp. +62 761 851 177

Fax. +62 761 851 178Pekanbaru - Riau

Alamat :Jl. Arifin Ahmad No. 8 Pekanbaru

Telp. +62 761 857007Fax. +62 761 856667

Alamat :Jl. Taskurun No. 100 Pekanbaru -

Riau Telp. (0761) 22772Fax: (0761) 39996

HOTEL DAFAMPekanbaru

HOTEL

BINTANG LIMAHOTEL

LIDOAlamat :

Jl. Nangka No. 124 A - BTelp. +62 761 21288

Pekanbaru - Riau

HOTEL FURAYAAlamat :

Jl. Jend Sudirman No.72-74Telp. 0761 26688Pekanbaru - Riau

HOTEL

Jl. Sudirman No. 419BPekanbaru - Riau

Telp. 0761 - 862 872

AKASIA

Komplek Riau Business Centre,Jl. Riau Pekanbaru 28292, Riau

Telp. 0761-860988,Fax.0761-860999

Jl. Yos Sudarso No. 12-APO. Box 1129 Pekanbaru 28154

Telp.62-761-31272, 32526Fax. 62-761-32959

Jl. Samratulangi No. 45Pekanbaru Telp. (0761) 32080,

33461 Fax. (0761) 31870

Jl. Kuantan Raya No.120Telp. (0761) 46883 - 46884

Fax . (0761) 46884 Pekanbaru

Jl. Jendral Sudirman No. 11Pekanbaru Telp. (0761) 40370

Fax. (0761) 28197

Jl. Arifin Achmad No.8Pekanbaru Telp. 0761 - 857007

Fax. 0761 - 856667email : [email protected]

Jl. Tengku Zainal Abidin No. 23Pekanbaru - Riau

Telp. 0761 - 851008

RED PLANET

HOTEL Jl. Sisingamangaraja No.32Pekanbaru - Riau, Indonesia28133. Telp. +62 761 3677

Fax. +62 761 36497

Perusahaan Pialang Terbesar No. 1 di Indone-sia, PT. Monex Investindo Futures CabangPekanbaru, membuka kelas edukasi trading,gratis di bidang forex, index, gold, oil, CFD danlain-lain.Hubungi: Mella Suriyani HP : 0852 63558676 BB : 25BEC35A

Dibutuhkan karyawan/ti untukhotel. Persyaratan minimaltamatan SMU, jujur, rajin,menarik, mau bekerja keras.Lamaran langsung diantar ke :DAMON BUTIK HOTEL

Jl. Hangtuah No.46Pekanbaru

Haluan Riau memanggil Anda yang tertarik untukmengembangkan diri di dunia jurnalistik menjadi:

WARTAWAN/FOTOGRAFERKualifikasi:- Lajang dengan usia maksimal 28 tahun, sehat dan tidak

buta warna- Pendidikan Min. S1 semua jurusan- Mandiri, tangguh, menyukai tantangan, kreatif dan berinisiatif

tinggi- Analitis, antusias, sanggup bekerja cepat dan akurat- Lebih disukai jika memiliki pengalaman menulis atau aktivitas

pers kampus- Bersedia mengikuti pendidikan wartawan Haluan Riau- Familiar dengan social & digital mediaBila Anda merasa terpanggil untuk memenuhi panggilan iniserta memenuhi seluruh kualifikasi, kami tunggu surat lamaranAnda paling lambat dua minggu sejak pengumuman iniditerbitkan. Lamaran dilengkapi dengan curriculum vitae(disertai foto terbaru), KTP dan SIM, transkrip nilai dan ijazahpendidikan terakhir, dan contoh tulisan (bila ada).

Lamaran dikirim ke:Bagian HRD Haluan Riau,

Gedung Riau Pers,Jalan Tuanku Tambusai No 7, Pekanbaru.

Atau melalui email ke:

[email protected]

GERAI BISNIS 23SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

Gedung Plaza The Central Lantai 3Jl. Ahmad Yani No. 43 Pekanbaru - Riau

Telp. 0761 - 7870 200Fax. 0761-78702001

www.ameerahotelpekanbaru.com

Page 24: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: ERMA SRIMELYATI qqqqq LAYOUT: DEDE SARTIKA

PELALAWAN24 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

TUAH NEGERI

SEIYA SEKATA

Sekretariat Daerah (0769) 341009

Kantor Bupati Pelalawan (0761) 7050053

Pengadilan Negeri (0761) 7050303

Polsek Pangkalan Kerinci (0761) 493110

Pelayanan Gangguan PLN (0761) 493587

Pemadam Kebakaran (0761) 7051113

SELAMA UN

'PLN Jangan MatikanListrik'PANGKALANKERINCI (HR)- Anggota DPRD

Pelalawan mengingatkan agar PLN dapat

mendukung pelaksanaan Ujian Nasional di

daerah ini, dengan tidak mematikan aliran listrik

se lama har i pe laksanaan UN. Ha l in i

dikhawatirkan akan mempengaruhi hasil

pelaksanaan UN.

"Kita harapkan PLN memahami akan hal ini,

jangan ada pemadaman listrik sepanjang UN

berlangsung. Jangan sampai anak-anak kita

terganggu aktif itas belajarnya," terang

anggota DPRD Pelalawan Faizal, Minggu (12/

4).

Meski di daerah ini pelaksanaan UN tidak

memakai sistim CAT, kata Faizal, namun jika

PLN atau BUMD mematikan listrik pada malam

hari dikhawatirkan akan berdampak pada siswa

untuk belajar mempersiapkan diri dalam

menghadapi UN.

"Kita meminta PLN dan BUMD untuk

membantu selama UN agar tidak mematikan

listrik demi kenyamanan para siswa untuk

belajar menghadapi UN," tegasnya.(grc/mel)

JELANG PILKADA DESEMBER 2015

Husni Thamrin Daftarke Partai GerindraPANGKALAN KERINCI (HR)- Husni Thamrin

mendaftarkan diri ke Partai Gerindra untuk

maju dalam penjaringan bursa calon kepala

daerah Pelalawan pada Desember 2015

mendatang. Pendaftaran sudah dimulai sejak

1 April hingga waktu yang belum ditentukan.

Hal ini disampaikan Ketua DPC Partai

Gerindra Pelalawan HM Rusli, Minggu (12/4).

Menurutnya, pembukaan penjaringan diberikan

pada kader dan simpatisan Gerindra maupun

di luar parpol Gerindra.

"Pembukaan penjaringan ini kita buka

seluas-luasnya, baik untuk kader, simpatisan

Gerindra maupun di luar parpol," ujar Rusli

didampingi Ketua Fraksi Gerindra DPRD

Pelalawan Faizal, SE dan sejumlah pengurus

Partai Gerindra lainnya.

Pada kesempatan tersebut, anggota DPRD

Riau yang merupakan kader dari Partai

Ger indra, Husni Thamrin secara resmi

mendaftarkan diri menjadi bakal calon (Balon)

Bupati Pelalawan periode 2015-2020.

Ketua Frakasi DPRD Gerindra Riau itu

sampai ke kantor DPC Gerindra didampingi

para pengurus dan anggota DPRD Partai

Gerindra Kabupaten Pelalawan. Begitu sampai

ke Kantor Partai Gerindra, Husni Thamrin

disambut Ketua DPC Gerindra Pelalawan HM

Rusli dan Ketua Panitia Penjaringan Aidil.

Menurut Husni Thamrin, d ia sudah

melakukan pendekatan dan sudah dilakukan

lobi-lobi kebeberapa partai besar di Pelalawan.

Di antaranya, Partai Gerindra, Partai Nasdem

dan PKB, sedangkan untuk mencari pasangan

dirinya untuk menjadi wakil beliau nanti, Husni

Tamrin menjawab masih menunggu hasil sur-

vey timnya di lapangan.(pen)

MUSIM PENGHUJAN

Petani Karet Menjerit Harga Karet Anjlok

BANDAR PETALANGAN (HR)- An-

war, pria yang masih lajang asal

Desa Lubuk Terap, Kecamatan Ban-

dar Petalangan, tak bisa menyem-

bunyikan wajah sedihnya. Pasalnya,

nyaris berlangsung dua pekan,

hujan terus menghujam ke bumi. Ini

derita bagi Anwar dan warga yang

selama ini bekerja sebagai petani

karet.

ZULKARNAIDI Z Liputan PLiputan PLiputan PLiputan PLiputan Pelalawanelalawanelalawanelalawanelalawan

Rudi Barat Terpilih sebagai Ketua PPLTBANDAR PETALANGAN

(HR)- Rudi Barat terpilih

sebagai Ketua Persatuan Pe-

muda Lubuk Terap untuk tiga

tahun ke depan dalam prosespemilihan Ketua Pemuda Lu-

buk Terap yang digelar di Kan-

tor Kepala Desa Lubuk Terap,

Sabtu (11/4) malam. Dalam

persaingan memperebutkankursi nomor satu dikepemu-

daan itu, Rudi Barat bersaing

dengan rivalnya Yan Syahlan.

Ketua Panitia Musyawarah

Besar Pemilihan Ketua Pemuda

Lubuk Terap Yonner Mabel me-

ngatakan, Rudi Barat dalam pe-

milihan sukses mendulang suarasebanyak 77 suara, Yan Syahlan,

pesaingnya hanya kebagian 38

suara dan 3 suara hangus.

"Rudi Barat berhak me-

mimpin Lubuk Terap untuk tigatahun kedepan hingga tahun

2018. Tentu saja sebagai insan

pemuda kita mengharapkan

Lubuk Terap kian jaya serta

bisa melanjutkan semua agen-

da pemuda kedepannya," harap

Yonner Mabel, Minggu (12/4).

Yonner juga mengharapkan,Rudi Barat yang telah diberikan

amanah tiga tahun ke depannya

bisa membawah wadah kepe-

mudaan lebih maju lagi dan

hendaknya tidak terlibat dalampraktek politik praktis. Karena

menurutnya, Pemuda Lubuk

Terap yang terjadi selama ini

selalu dibenturkan dengan

politik praktis, akibatnya pemu-

da terkotnak-kotak.

Rudi Barat Ketua Pemuda

terpilih akan berupaya maksi-mal membawa perubahan pe-

muda melalui semua aspek. Ia

berjanji, akan segera mem-

bentuk kepengurusan pemuda

untuk priode 2015-2018. Se-lain itu, ia juga berupaya me-

ngembalikan kejayaan PPLT

yang mencapai kejayaannya di

era 1999 hingga 2010.

Rudi Barat juga berjanji

akan membenahi organisasi

kepemudaan yang selama ini

banyak dikotori oleh niat-niatburuk dan cenderung mempro-

vokasi pemuda agar berpecah-

belah. Ditegaskannya, bahwa

pada dekade 1999-2010, PPLT

amat disegani karena kekom-pakkan pemudanya. Pada ma-

sa itu, PPLT banyak menjadi

inspirasi pemuda lainnya.(zol)

ADVERTORIAL

HARI PERTAMA UN SLTA

Hari Ini, Bupati Tinjau UN di SMAN 1 LanggamPANGKALAN KERINCI

(HR)- Hari pertama pelak-

sana Ujian Nasional, BupatiHM Harris akan meninjau

pelaksanaan UN di SMAN 1

dan SMAN 2 Langgam, Pela-

lawan, hari ini Senin (13/4).

Bupati akan melakukan pe-ninjuan bersama dengan Ke-

pala Dinas Pendidikan Pe-

lalawan dan jajarannya.

"Untuk tahun ini Pak Bu-pati rencananya akan meninjau

pelaksanaan UN di Kecamatan

Langgam yakni SMAN 1 dan

SMAN 2," terang Kepala Dinas

Pendidikan Pelalawan MDRizal melalui Kabid Kurikulum

Salbiah, Minggu (12/4).

Salbiah menjelaskan, se-

jauh ini proses pelaksanaan

UN di Kabupaten Pelalawantak ada kendala apapun. Pen-

distribusian soal sudah sam-

pai ke tempatnya masing-

masing yang didistribusikan,

Kamis (9/4)."Jadi untuk soal kita titip-

kan di Polsek di masing-

masing kecamatan. Dan tiap

pagi, kepsek akan mengambilnaskah soal-soal tersebut ke

Polsek," ujarnya.

Kemudian tiap kali usai

ujian, sambungnya, naskah soal

beserta jawabannya itu akandisimpan di sekolah terlebih

dahulu. Baru nanti kemudian

ketika ujian sudah selesai,

naskah-naskah jawaban dibe-

rikan ke Disdik Pelalawan."Nanti kita yang akan

membawa naskah-naskah

jawaban itu ke Dinas Provinsi

Riau," katanya.

Disinggung soal jumlahpeserta UN tahun ini, sebutnya

yang mengikuti UN tingkat

SMA/MA dan SMK sebanyak

2.293 pelajar. Jumlah tersebutterdiri dari pelajar SMAN

sebanyak 1.778 orang, pelajar

SMA swasta 95 orang dan

pelajar Madrasah Aliyah (MA)

diikuti sebanyak 105 orang."Kalau untuk jenjang

SMK sendiri, SMK Negeri di-

ikuti sebanyak 1.000 pelajar

dan SMK swasta 222 pela-

jar," ujarnya.Terpisah, anggota DPRD

Pelalawan, Faizal SE, memin-

ta agar PLN dapat mendu-

kung pelaksanaan UN di dae-

rah ini dengan tidak mema-tikan arus listrik. Meski di

daerah ini, pelaksanaan UN

tidak memakai sistim CAT

namun jika PLN atau BUMDmematikan listrik pada ma-

lam hari dikhawatirkan akan

berdampak pada pelajar un-

tuk belajar mempersiapkan

diri dalam menghadapi UN."Kita meminta PLN dan

BUMD untuk membantu sela-

JUMLAH PESERTA UN SLTADI PELALAWAN

1. Tingkat SMAN : 1.778 Orang

2. Tingkat SMAS : 95 Orang

3. Tingkat MA : 105 Orang

4. Tingkat SMKN : 1.000 Orang

5. Tingkat SMKS : 222 Orang

TOTAL : 2.293 Orang

SUMBER: DINAS PENDIDIKAN PELALAWAN

ma UN agar tidak mematikan

listrik demi kenyamanan pa-

ra siswa untuk belajar meng-hadapi UN," tegasnya me-

nutup.(adv/humas)

"Karena jika hujan terus

tercurah itu pertanda kami

anak penakik ini tak bisa kekantor menyadap karet.

Kondisi penghujan ini telah

berlangsung nyaris dua

pekan. Selain tak bisa

menakik, kondisi lainnyaharga jual karet juga

terbilang rendah, sekarang

ini sekilonya hanya dihargai

Rp6.500. Sementara harga

sembako kian meroket,

sangat tak berimbang dengan

harga karet dan kebutuhanhidup sekarang ini," keluh

Anwar, Minggu (12/4).

Kebun karet tua seluas

lebih dari satu hektar itu

adalah komoditi yang telahditekuni Anwar sejak belasan

tahun. Ia terus menaruh

harapan dari tetesan karet

yang ia sadap saban harinya.

Kini, ketika musim penghujan

tiba, aktivitas itu terpaksa ia

hentikan sementara. Dan iaharus memutar otak mencari

pekerjaan lain, agar

kebutuhan hidupnya bisa

tertutupi.

"Karena musim penghujanini, karet tak bisa di deres.

Bila tetap dipaksakan, maka

getah dan air akan

bercampur, itu akan

mempengaruhi kualitas dan

mutu getah yang akan

disulap menjadi ban mobilitu. Bisa-bisa tokeh karet

besar meragukan hasil karet

kita, bila musim penghujan

ini tetap memaksakan untuk

menderes," bebernya.Tak hanya Anwar yang

menjerit dan berkeluh kesah,

ketika musim hujan tiba,

begitu derita yang dirasakan

oleh masyarakat yang

berprofesi penyadap karet.

"Ya berharap dan berdoaagar musim penghujan segera

berlalu. Begitu pula agar

harga jual karet ini kembali

naik dan normal. Setidaknya

jika sekilo karet masihdibanderol Rp10 ribu hingga

Rp15 ribu, itu baru normal

dan kebutuhan hidup

tercukupi," ungkap Anwar.***

SEORANG petani sedang menyedot getah karet di Pelalawan, Minggu (12/4). Saat ini petani karet mengeluh karena harga mulai anjlok akibat hujan.

HALUAN RIAU/ZOLA

Page 25: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: IMELDA VINOLIA

SUMBAR-SUMUT-KEPRI 25SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

qqqqq LAYOUT: MELISA

ANDALAS

Kuasai LahanSejumlah warga Bawan, Kecamatan Ampek Nagari, Kabupaten Agam, menanam pohon pinang di lokasi lahan perkebunan milik PT AMP Plantation seluas 20,78 hektare yangterlatak di kawasan AMP satu, Sabtu (11/4). Ini bentuk protes warga karena pihak perusahaan melakukan replanting atau pengantian tanaman kelapa sawit di tanah ulayat

milik mereka.

HALUAN RIAU/ANTARA

Sumut Masuk ZonaMerah Transaksi Gelap

MEDAN (HR)– Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis

Transaksi Keuangan Agus Santoso,mengatakan,

Sumatera Utara merupakan salah satu dari lima

provinsi yang masuk dalam kategori “merah” terkait

potensi transaksi mencurigakan.

“Oleh karena itu perban-

kan di Sumut khususnya bank

daerah seperti Bank Sumut

diharapkan menjadi salah satuujung tombak pencegahan dan

pemberantasan tindak pidana

pencucian uang dan penda-

naan terorisme,” katanya di

Medan, baru-baru ini.Dia mengatakan itu, pada

sosialisasi pencegahan dan

pemberantasan tindak pidana

pencucian uang dan penda-

naan terorisme.Agus tidak menyebut seca-

ra spesifik jenis transaksi yang

mencurigakan di Sumut. Na-

mun secara nasional, katanya,

peringkat transaksi mencu-

rigakan yang tertinggi adalahkorupsi, disusul kejahatan

penipuan, narkoba, terosrisme

dan penggelapan. PPATK ber-

harap perbankan tidak men-

jadi sasaran kejahatan pen-cucian uang dan tindak pidana

terorisme.

Agus Santoso mengatakan,

perbankan wajib menyam-

paikan laporan transaksi yangmencurigakan kepada PPATK

dan bagi yang tidak mela-

porkan akan dikenakan sanksi

berupa denda administratif

maksimal Rp1 miliar.Ketentuan itu diatur dalam

Peraturan Kepala Pusat Pela-

poran dan Analisis Transaksi

Keuangan Nomor 14/1.02/PPA-

TK/11/14 tentang PengenaanSanksi Administratif Atas

Pelanggaran Kewajiban Pe-

laporan.

Peran bank sendiri dalam

pemberantasan tindak pidanapencucian uang, katanya, an-

tara lain dengan adanya kewe-

nangan bank untuk melakukan

penundaan transaksi, melak-

sanakan permintaan peng-hentian transaksi dari PPATK,

melaksanakan perintah pe-

nundaan transaksi dari pene-

gak hukum.

Bank juga melaksanakan

perintah pemblokiran reke-ning, dan memberikan kete-

rangan secara tertulis menge-

nai harta kekayaan atas per-

mintaan penegak hukum.

Direktur Utama Bank Su-mut Edie Rizliyanto, menga-

takan, Bank Sumut berko-

mitmen mendukung program

anti pencucian uang dan pen-

cegahan pendanaan terorisme.Sebagai bentuk komitmen,

Bank Sumut telah membentuk

Unit Kerja Khusus Anti Pen-

cucian Uang dan Pencegahan

Pendanaan Terorisme (APU-PPT).

“Bank Sumut secara rutin

baik diminta maupun tidak,

berkomitmen melaporkan

transaksi yang mencurigakan

guna mendukung program Pe-merintah dalam memberantas

praktik pencucian uang dari

hasil kejahatan maupun untuk

mencegah pendanaan kegiatan

terosrisme,” katanya.Untuk meningkatkan ke-

mampuan karyawan Bank Su-

mut dalam menjalankan pro-

gram anti pencucian uang dan

pencegahan pendanaan tero-risme, pendidikan tentang

APU dan PPT ,manajemen

sudah mewajibkan semua kar-

yawan memahami tugas dan

kewajibannya. Karyawan jugadiminta membantu nasabah

untuk terhindar dari aksi keja-

hatan tersebut. (ant/ivi)

6.920 Pelajar PesisirSelatan Siap Hadapi UNPAINAN (HR)- Peserta ujian

nasional tingkat sekolah mene-

ngah atas tahun 2015 di Kabu-

paten Pesisir Selatan, Su-matera Barat, sebanyak 6.920

siswa.

Kepala Dinas Pendidikan

dan Kebudayaan Pesisir Sela-tan, Rusma Yul Anwar, di

Painan, Minggu (12/4), menga-

takan, UN tingkat SMA tahun

ini akan dilaksanakan seren-

tak secara nasional mulai 13April 2015.

Sebanyak 6.920 siswa terse-

but terdiri dari 4.516 orang dari

SMA, sebanyak 1.555 orang dari

Sekolah Menengah Kejuruan(SMK) dan 848 orang dari Ma-

drasyah Awaliyah (MA). Me-

reka terdiri dari SMA, SMK dan

MA negeri dan swasta.

Jumlah sekolah yang akandipakai untuk melaksanakan

UN tahun 2015 sebanyak 44

sekolah. Diantaranya yakni 23

SMA, satu SMA Luara Biasa

(SMALB), 14 Sekolah Mene-ngah Kejuruan (SMK) dan en-

am Madrasyah Aliyah Negeri/

swasta (MAN/MAS).

Sedangkan para guru yang

akan bertugas sebagai pe-ngawas pada UN 2015 tingkat

Sekolah Lanjutan Tingkat At-

as (SLTA) tersebut sebanyak

812 orang yang berasal dari

guru SMA, SMK dan MA yangtersebar di 15 kecamatan yang

ada di kabupaten itu.

Guru pengawas tersebut

adalah mereka yang mengajar

pada sekolah negeri dan swas-ta, namun bukan semua guru

tingkat SLTA, tetapi mereka

adalah guru yang sudah Pega-

wai Negeri Sipil (PNS) dan

honorer yang ditunjuk oleh

masing-masing sekolah.

"Seperti UN sebelumnya,sistem pengawasan yang akan

dilakukan pada UN 2015 SL-

TA adalah sistem silang, yang

mana pengawas pada sekolahA akan bertugas mengawas UN

pada sekolah C, D atau sekolah

lainnya. Begitu seterusnya

sekolah C, B atau D dapat

mengawas di sekolah yangbukan tempat mereka (guru)

mengajar," katanya.

Setiap ruangan ujian akan

diawasi oleh dua guru penga-

was yang berasal dari sekolahyang berbeda. Begitu juga

dengan meja dalam ruangan

ujian, masing masingnya diisi

dengan nomor ujian peserta.

Selain para guru, pengawasUN 2015 juga akan dilakukan

oleh tenaga pengawas dari

Dinas Pendidikan Kabupaten

dan tim lainnya, sehingga UN

2015 berjalan sesuai denganharapan yakni tamatan SLTA

berkualitas.

Terkait target kelulusan,

pemkab setempat lebih me-

ngutamakan kualitas, tetapitidak memiliki target banyak

tamatan (lulus) sehingga tama-

tan SLTA di kabupaten itu lebih

berkualitas dan dapat diterima

pada perguruan tinggi negeriternama di tingkat nasional.

UN tingkat SMA 2015

dibagi atas dua sub rayon yang

terdiri dari sub Rayon I akan

menempati 137 ruang ujiandan Sub Rayon II 152 ruangan.

Setiap ruangan akan diisi oleh

sebanyak 20 peserta. (ant/ivi)

BKD Anambas BantahKepindahan Ratusan PNS

ANAMBAS (HR)- Ke-pala Badan KepegawaianDaerah Kabupaten Ke-pulauan Anambas, IipIlham Firman memban-tah kepindahan ratusanpegawai negeri sipil dilingkungan pemerintahdaerah setempat kedaerah lain.

"Hanya 16, nggaklebih. Itu yang telahditandatangani PakBupati," kata Iip dengan

wajahnya sedikit gusar di hadapan para PNS saatapel pagi di Kantor Bupati Anambas,baru-baru ini.

Di depan para Pegawai dirinya menjelaskan,ada beberapa syarat yang harus dipenuhi paraPNS untuk bisa pindah tugas ke daerah lain, diantaranya ikut suami yang bertugas sebagai TNIPolri di daerah lain, dan sakit yang memerlukanperawatan medis secara berkesinambungan.

"Hanya beberapa orang asal perekrutan PNSAnambas. Saya nggak hafal berapa orang," katadia lagi seraya membantah pemberitaan dibeberapa media.

Selain itu, lanjut Iip dia juga mengharapkanpara PNS setempat untuk berhati-hati memberistatemen pada media, karena isu akan menyebarkemana-mana.

Secara terpisah, Bupati Kepulauan AnamabsDrs Tengku Mukhtaruddin juga mengakui bahwake-16 PNS yang pindah itu telah memenuhipersyaratan yakni, yang bersangkutan sudahmengabdi selama lima tahun, pindah karenamengikuti suaminya, ataupun sakit parah dan itumerupakan alasan manusiawi. "Ke-16 orang PNStersebut tidak ada pejabat eselon, mereka hanyapegawai biasa," ucap Bupati saat memberiketerangan di depan gedung BPS, Tarempa.

Sebagai orang yang memiliki kebijakan di daerahini dia juga tidak melarang PNS yang bersangkutanuntuk pindah ke daerah lain, asal alasan pindahsesuai dengan persyaratan yang ada.

Pada penerimaan CPNS ke depan pihaknya akanmenetapkan aturan-aturan untuk memprotek agarpenerimaan pegawai di Anambas ini tidak dijadikanbatu loncatan untuk menjadi PNS. "Kita memiliki aturanyang jelas. Salah satunya adalah harus mengabdi diAnambas selama lima tahun," katanya. (ant/ivi)

Konsolidasi Golkar KubuAgung di Medan RicuhMEDAN (HR)– Rapat konsolidasi Partai GolkarSumatera Utara yang dihadiri Agung Laksono disalah satu hotel berbintang di Medan, Sabtu (11/4), berlangsung ricuh.

Potensi kericuhan mulai terlihat ketikabeberapa peserta rapat konsolidasi menuduhKetua Panitia Rapat Konsolidasi yang juga PltSekretaris Partai Golkar Sumut Yasir Ridho Lubissebagai pengkhianat.

Kericuhan meninggi ketika Leo Nababan yangditunjuk menjadi Plt Ketua Partai Golkar Sumutmenyampaikan sambutan.

Beberapa kader yang menggunakan atributPartai Golkar berteriak dan mengatakankepengurusan Agung Laksono tidak sah.

Leo Nababan yang berada di podiummenanggapi teriakan tersebut agar seluruh kaderdapat menghormati rapat konsolidasi yang tengahberlangsung. “Silahkan anda keluar kalau inidianggap tidak sah,” katanya. Kader yang tidaksetuju dengan kepengurusan Agung Laksonotersebut berteriak lagi dan menyatakan masalahitu sedang menjalani proses hukum di PTUN.

Menanggapi pernyataan itu, Leo Nababanmenyatakan bahwa pihaknya menghormati upayahukum yang ditempuh kepengurusan kubu AburizalBakrie tersebut. “Silahkan ke PTUN, tetapi kamimenghormati keputusan Menkumham RI,” katanya.

Pernyataan Leo Nababan tersebut dianggapkurang memuaskan sehingga puluhan kader yangmemprotes kepengurusan Agung Laksono itu majuhingga mendekati podium.

Upaya kader-kader Partai Golkar itu dikawalpersonel kepolisian yang menggunakan pakaian sipilagar tidak mendekati meja yang ditempati AgungLaksono. Agung Laksono yang duduk bersama se-nior Partai Golkar Sumut Dharma Indra Siregarterlihat hanya tersenyum melihat suasana tersebut.

Usai memberikan kata sambutan, AgungLaksono keluar dari lokasi pertemuan melalui jalurevakuasi dengan pengawalan ketat dari puluhanpersonel kepolisian. (ant/ivi)

Perindo Sumut Serahkan MandatKetua 22 Kabupaten/KotaMEDAN (HR)– Partai Perindo Sumatera Utaramenyerahkan mandat untuk calon ketua di 22kabupaten/kota di Medan, Sabtu (11/4), yangditetapkan berdasarkan hasil uji kelayakan dankepatutan. Adapun nama-nama yang menerimamandat itu adalah H Dianto (Kota Medan), SukiwiTjong (Binjai), Bun Lak (Tebing Tinggi), MintenSaragih (Pematang Siantar), Miswar Nasution(Padang Sidempuan), dan Maykel Fuater(Sibolga).

Kemudian Thomas Saputra (KabupatenLangkat), Andry Alim (Serdang Bedagai), JoyHarlim Sinuhaji (Karo), Impol Siregar (Dairi),Parulian Banurea (Pakpak Bharat), HambaliNasution (Tapanuli Selatan), H Aswin Lubis(Mandailing Natal), Palti Raja Siregar (PadangLawas), Parlindungan Harahap (Padang LawasUtara), H Bambang Wahyudi (Asahan), Tan SunLie (Labuhan Batu Utara).

Sedangkan pemegang mandat di KepulauanNias adalah Rindu Halawa (Kabupaten NiasSelatan), Rusula Zai (Nias Barat), Idaman Gulo(Nias), Sihardin Gea (Nias Utara), dan ElifatiTelaumbanua (Kota Gunung Sitoli).

Mandat tersebut baru diberikan untuk 22kabupaten/kota. Sedangkan 11 daerah lain masihdalam tahap uji kelayakan dan kepatutan.

Ketua Partai Perindo Sumut Rudi ZulhamHasibuan mengatakan seluruh nama yangdipercayakan untuk menerima mandatkepengurusan itu diharapkan dapat merasabangga atas kepercayaan uang diberikan.

Hal itu disebabkan pemberian mandat tersebutdilakukan melalui proses uji kelayakan dankepatutat (fit and proper test) yang pertama kalidilakukan parpol di Tanah Air.(ant/ivi)

Anambas Iip

Ilham Firman

Pengerajin KembangkanKerajinan Berbahan Batu AkikPADANG ARO (HR)- Dengansemakin terkenalnya batu akikmembuat berbagai kreativitaspengolahnya bermunculan dankini tidak hanya dimanfaatkansebagai batu cincin atau mainankalung.

Salah seorang pedagangbatu Giok Kandih, Ide (38) diPadang Aro, Minggu (12/4),mengatakan, sekarang banyakorang memesan bahan batu akikdengan ukuran yang cukup besaruntuk dijadikan asbak ataupunvas bunga.

"Sekarang untuk mendapat-kan kualitas batu yang bagussusah dan kebanyakan penam-bang hanya membawa batu k-ualitas sedang dan jumlahnyasudah sangat banyak dan murahsehingga pengrajin mengolahnya

menjadi asbak dan vas bungabebagai ukuran," katanya.

Ia mengatakan, saat ini untukbatu Kandih Solok Selatan keba-nyakan hanya jenis Badar Besiatau Badar Lumut dengan hargaper kilogramnya juga tidak mahal.

Selain itu, katanya, juga adabatu jenis semi kristal dan ini jugadi beli dengan harga yang cukupmurah perkilogramnya.

Sedangkan minat masyarakatterhadap batu jenis ini, katanya,sudah mulai berkurang karena hampirsetiap pecinta akik memilikinya.

"Dengan menjamurnya batujenis ini berakibat sulit menjualnyadan sekarang ada yang memesandengan ukuran cukup besar untukdijadikan kerajinan lainnya," katanya.

Dengan adanya kreativitasseperti ini, sebutnya, maka nilai

jualnya setelah jadi akan tinggidan penambang batu akik jugatidak kesulitan untuk menjualnya.

Untuk potongan batu ukuranasbak, katanya, biasanya peng-rajin memesan ukuran minimal 10centimeter dengan ketebalan limacentimeter dan untuk vas bungatentu jauh lebih besar lagi.

Bahan batu akik jenis BadarLumut dan Badar Besi ini, kata-nya, cukup besar sehingga mudahmembuat ukuran sesuai pesananyang di inginkan pembeli.

Ia menambahkan, ia kini belumbisa mengolah bahan batu akiktersebut menjadi asbak ataupun vasbunga karena tidak memiliki alatserta keterampilan untuk itu. "Sayatidak memiliki peralatannya sertaketerampilan mengolahnya jugatidak bisa," jelasnya. (ant/ivi)

HADAPI MEA

BPMD-PTSP Siapkan PerizinanBATAM (HR)- Badan PenanamanModal Daerah dan PelayananTerpadu Satu Pintu Kota Batam,Kepulauan Riau, tengah memper-siapkan sistem perizinan dalamjaringan untuk meningkatkanpelayanan menghadapi pelak-sanaan Masyarakat Ekonomi ASE-AN beberapa waktu mendatang.

"Dengan sistem ini, investorcukup buka web site, kemudiansemua izin masuk dalam situ, tidakperlu repot-repot lagi," kataKepala Badan Penanaman ModalDaerah dan Pelayanan TerpaduSatu Pintu (BPMD-PTSP) KotaBatam Gustian Riau di Batam,Minggu (12/4).

Sistem dalam jaringan (on line)akan mempermudah penanammodal untuk mengurus perizinan,karena semuanya bisa diakseslangsung dari kantor, tanpa harusbolak-balik ke Kantor PTSP.

"Asalkan semua syarat leng-kap, tinggal diunduh, selesai,"kata Gustian.

Diharapkan sistem perizinan da-lam jaringan itu akan selesai dalamdua bulan ke depan, dan langsungbisa dinikmati penanam modal.

Selain merancang sistem peri-zinan dalam jaringan, BPMD-PTSPBatam juga berbenah, memper-siapkan diri menghadapi pelak-sanaan Masyarakat Ekonomi ASEANbeberapa waktu mendatang.

"Kami terus mempersiapkandiri, salah satunya dengan mem-berikan pelatihan kepada seluruhstaf PTSP yang jumlahnya 80 or-ang," kata Gustian.

Ia mengatakan sengaja me-manggil perusahaan pelatihanswasta yang sudah memilikikredibilitas tinggi dalam mem-berikan pelatihan.

Seluruh staf BPMD-PTSP di-

berikan pelatihan bagaimana caramemberikan pelayanan terbaikyang dapat memuaskan penanammodal, dan juga pemberian izinyang efisien.

"Hari Kamis pekan depan, kamijuga akan ke Jakarta, menjemputbola, menanyakan langsung apayang harus kami siapkan meng-hadapi MEA," kata Gustian.

Ia menduga ada kebijakan-kebijakan khusus yang harus dite-rapkan untuk perizinan di wilayahKawasan Perdagangan Bebas danPelabuhan Bebas Batam.

Gustian optimistis, investasi diBatam akan terus meningkatseiring dengan makin banyaknyapengusaha yang menanamkanmodal di kota itu. "Investasi diBatam terus mengalir, terbukti,tiap hari ada rata-rata 60 peri-zinan yang kami tangani," kataGustian. (ant/ivi)

Page 26: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: DONI RAHIM qqqqq LAYOUT: MELISA

ROKAN HILIR26 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

DENYUT NEGERI

SERIBU KUBAH

ADVERTORIAL

0853 159532080852 78808222

Sekretariat DPRD 0767 - 24567Ambulance 0767 - 21040

Pemadam Kebakaran 0767 – 21130Polsek Bangko 0767 - 21110

Kantor Kec. Bangko 0767- 21010Dinas Kesehatan 0767- 24381

LANGGANAN :

Bupati Minta Lahan Pertaniantidak Dialihfungsikan

BAGANSIAPIAPI (HR)- Rokan Hilir merupakan

kabupaten yang memiliki lahan pertanian terbesar,

sehingga Bupati meminta agar lahan tidak dialihfungsikan.

Dikatakan Bupati RokanHilir (Rohil) Suayatno, Rokan

Hilir merupakan salah satu wi-

layah sasaran pemerintah me-

ngembangkan Swasembada Pa-gan Nasional dengan jumlah la-

han pertanian 12 ribu hektare.

“Dahulunya Rokan Hilir

terkenal dengan lumbung

padi di Provinsi Riau. Untuk

itu Pemerintah Daerah Ro-kan Hilir mengajak petani

terus meningkatkan perta-

nian di Rohil,” ujar Suyatno

dalam rangka pelaksanaan

program padi, jangung dankedelai di Lantai 4, Kantor

Bupati Rohil, belum lama ini.

Selain itu, pemerintah

daerah juga meminta kepada

seluruh petani di Rokan Hilir

bisa mempertahankan lahanpertanian dan membuka la-

han pertanian.

Petani diminta tidak me-

ngalih fungsikan lahan, se-

hingga program pemerintahdalam peningkatan Swasem-

bada Pangan Nasional 2017

Provinsi Riau, khususnya

Rokan Hilir bisa memper-

tahankan, bahkan mening-

katkan kebutuhan pangan.Bupati Rohil juga me-

ngajak masyarakat petani

memanfaatkan lahan yang

kosong agar dipergunakan

untuk mengembangkan pro-gram pemerintah dalam me-

ningkatkan swasembada pa-

gan nasional.(adv/hms)

Hari Ini, Delapan Ribu Siswa SMA Ikuti UNBAGANSIAPIAPI (HR)—

Sebanyak 8 ribu siswa Seko-

lah Menengah Atas se-Kabu-paten Rokan Hilir mengikuti

ujian nasional yang dise-

lenggarakan, Senin (13/4) ini.

Pelaksanaan Ujian Na-

sional (UN) direncanakandipantau Bupati Rokan Hilir,

H Suyatno. Menurut agen-

danya, Bupati Rohil akan

memantau di Kecamatan Pa-

sir Limau Kapas, Wakil Bu-

pati Rohil Erianda, SekretarisDaerah (Sekda) Rohil dan

Dinas Pendidikan Rokan Hi-

lir memantau di Kota Bagan-

siapiapi.

Kepala Dinas Pendidikan(Kadisdik) Rokan Hilir, Ami-

ruddin mengatakan, persia-

pan UN sudah 90 persen.

Soal UN telah didistribu-

sikan di setiap sekolah di

Rokan Hilir.Pihak Disdik berharap

pelaksanaan UN di Rohil

berjalan aman dan lancar,

dan tidak ada kecurangan

selama pelaksanaan ber-langsung.

Di tempat terpisah, Ke-

pala Unit Pelaksana Teknis

Daerah (UPTD) Pendidikan

Kecamatan Bangko, Fadlun

mengatakan, sekolah yangmengikuti UN di Kecamatan

Bangko 13 sekolah sebanyak

1.170 siswa terdiri laki-laki

berjumlah 557 dan perem-

puan 593.Fadlun menambahkan

UN tahun ini mengacu pada

peraturan pemerintah. Mulai

tahun ini yang menentukan

kelulusan, yakni masing-

masing sekolah. "UN tahunini syarat untuk melanjutkan

pendidikan di perguruan ting-

gi," kata Fadlun. Masing-

masing sekolah diharapkan

agar benar-benarmenyikapimasalah ini agar kualitas

dan kuantitas lebih diting-

katkan.(adv/hms)

ANCAMAN HUKUMAN TAK DITAHAN

PPNS Kemenhub Diminta Lepaskan MarioBAGANBATU (HR)- Keluar-

ga meminta agar Mario StevenAmbarita agar dilepas, karena

ancaman hukumannya tak

ditahan. Pria berusia 21 tahun

tersebut nekat masuk ke roda

pesawat Garuda GA 117 rutepenerbangan Pekanbaru-Ja-

karta, Selasa (7/4) lalu.

Sepupu Mario di Bandara

Sultan Syarif Kasim (SSK) II,

L Manurung mengatakan, adayang ganjil dari proses per-

temuan keluarga Mario Steven

Ambarita saat di Bandara Sul-tan Syarif Kasim (SSK) II

Pekanbaru. Untuk bertemu

saja, keluarga harus menunggu

7 jam.

"Ya kami tadi sudah dijan-jikan bertemu sama Mario,"

kata L Manurung, baru-baru

ini.

Keganjilan itu kian me-

nguat saat Kepala Sub Direk-torat (Kasubdit) Penyidik Pe-

gawai Negeri Sipil (PPNS)

Kementerian Perhubungan,Rudi Richardo mengklaim tak

akan menahan Mario Steven

Ambarita, pelaku penyusup ke

roda pesawat Garuda GA 117

rute penerbangan Pekanbaru-Jakarta, Selasa (7/4) lalu.

"Berdasarkan ancaman hu-

kuman yang ditetapkan kepa-

danya, Mario tidak akan kami

tahan,” kata Rudi usai me-lakukan pertemuan tertutup

dengan keluarga pelaku di

Bandara Sultan Syarif Kasim.Namun dikatakan Rudi,

walaupun tidak ditahan Mario

yang meminta tetap berada

bersama petugas di bandara.

"Jadi kami tidak mempersulitwartawan bertemu dengannya,

ia juga belum ingin diliput,"

dalihnya menjawab perta-

nyaan sejumlah wartawan

beberapa waktu lalu.Ini sesuatu yang aneh, Ma-

rio tidak pulang, Jika memang

benar Mario ditahan, keluarga

mempertanyakan surat pena-

hanannya.Di pihak lain, Mario tidak

ada masalah dengan keluar-

ganya. Diizinkan bertemu ha-

nya sesaat. "Jadi wajar jika

saya menduga, jangan-janganMario disandera," ujar Se-

kretaris Jenderal (Sekjen)

Aliansi Perjuangan Rakyat

Riau (Perari), Irwansyah Putra

Saragih SH kepada Haluan

Riau, Minggu (12/4).

Jika tidak ditahan, Irwan-

syah minta agar dipulangkan

kekeluarganya, karena se-

waktu-waktu bisa dipanggilkembali bila diperlukan. "Ke-

napa harus berdalih Mario

yang tidak mau pulang, kalau-

pun benar, apa alasannya, bisa

dijelaskan agar tak munculdugaan negatif," ujarnya.

Di tempat terpisah, kua-

sa hukum keluarga Mario

Steven Ambarita, Mangiring

P Sinaga SH yang juga Ketua

Umum Perari mengatakan,

sangkaan Mario membaha-yakan penerbangan dianggap

terlalu berlebihan. "Dari segi

apa (Mario) membahayakan.

Ia hanya bermodal nekat dan

niat, bukan yang lain-lain,"tandasnya.

Surati Presiden

Tim Penasehat Hukum

(PH) dari Perari mengirim

surat permohonan kepada PP-NS Kemenhub dan Presiden

Republik Indonesia Joko Wi-

dodo meminta agar kasus

Mario dihentikan.

"Ya, kita sudah melayang-kan surat," terang Mangiring

P Sinaga kepada Haluan Riau,

kemarin.

Menurut Mangiring, tra-

gedi tersebut bersifat Insi-densil. Dengan demikian, PP-

NS diminta mengeluarkan Su-

rat Penghentian Penyidikan

(SP3) untuk penangguhan se-

mentara.Ditambahkannya, aksi

nekat yang dilakukan Mario

dengan menumpang di roda

pesawat Garuda GA-177

merupakan pilihan yang ha-nya ingin bertemu Jokowi

dan mencari pekerjaan mem-

bantu keluarga.

"Kita berharap, PPNS da-

pat memahami maksud dantujuan Mario. untuk itu kita

meminta agar kasus Mario di

hentikan dan dapat dikem-

balikan kepihak keluarga,"

pintanya. (put)

BUPATI Rohil Suyatno memimpin rapat dalam rangka pelaksanaan program padi, jangung dan kedelai di lantai 4, Kantor Bupati Rohil, belum lama ini.HALUAN RIAU/HUMAS

KELUARGA Mario saat berada di Bandara SSK II Pekanbaru, pekan lalu.

HALUAN RIAU/PUT

Satu Unit Damkar Siagadi Jalan PahlawanBAGANSIAPIAPI (HR)- Kepala KesatuanBangsa, Politik dan Perlindungan MasyarakatKabupaten Rokan Hilir menyiagakan satu unitPemadam Kebakaran di lokasi Kantor BagianPemerintah Desa, Jalan Pahlawan. Pos inid igunakan mempercepat t indakanpenyelamatan kebakaran rumah tangga diKota Bagansiapiapi.

Kepala Kesatuan Bangsa, Polit ik danPerlindungan Masyarakat (Kesabang polimnas)Suandi mengatakan, satu unit mobil PemadamKebakaran (Damkar) dipindahkan ke pos baruJalan Pahlawan, karena tempat tersebutstrategis untuk mengantisipasi terjadinyakebakaran.

Menurut Suandi, petugas pos tersebutberjumlah 5 orang. Satu hari secara bergantian.Suandi berharap masyarakat Rokan Hilir,khususnya di Kota Bagansiapiapi segeramenghubungi petugas Damkar, jika terjadikebakaran yang tidak diduga.

Selain itu, warga juga diminta menghubunginomor resmi Damkar Rohil di nomor 0852-71093161. Warga Kota Bagansiapiapi diimbauuntuk membantu memadamkan api, jika terjadikebakaran. "Jangan menonton saja sehinggamempersulit petugas memadamkan api," kataSuandi.

Seperti kasus kebakaran di Jalan Alwaris, seninlalu banyak warga yang berdatangan, sehinggamenyulitkan petugas memadamkan api.

Kepala Kesbangpolinmas menjelaskan, untukpasokan air Tim Damkar Rohil mengambilnya dariPam Jalan Siak dan kolam di samping Masjid LurahBagan Barat.

Tahun ini pihaknya akan melakukanpenambahan armada sebanyak 2 unit yangdipusatkan di Kecamatan Bagan Batu danPanipahan.(zmi)

Pedagang Batu AkikMasih MarakBAGANSIAPIAPI (HR)- Efek dari Kontes BatuAkik Gamesstone Fair Pulau Jemur 2015, RokanHilir masih terasa. Sampai saat ini masih banyakpedagang batu akik yang menjamur di KotaBagansiapiapi. Padahal kontes sudah berakhirsebulan yang lalu.

Hasil pantauan di lapangan, para pedagangbongkahan batu akik bermunculan dari mana-mana, bukan hanya dari Sumatera Barat(Sumbar) bahkan bongkahan batu ada yangberasal dari Aceh dan Bengkulu serta GarutPulau Jawa.

Hal ini membuktikan, peminat batu akik di Rohilmasih tinggi. Dengan demikian, meningkatkan dayajual bagi pedagang bongkahan batu akik yangdatang dari berbagai daerah.

Selain masyarakat dari hasil pantauan awakmedia, ternyata rekan-rekan media di Rohil jugasangat menggandrungi hobi dan kecintaannyaterhadap batu akik. "Kalau dikatakan hobi, ya sayamemang hobi mengkoleksi batu akik, apa lagisemakin hari pedagang bongkahan batu akik dikota Bagansiapiapi semakin menjamur," ujar salahsseorang wartawan, Agung.

Ini semakin menambah kecintaannya terhadapbatu akik, sedangkan persoalan warna kurangbegitu minat, karena melihat batu akik dari segimotif dan corak.

"Saya memilih-milih dari segini banyaknya batuyang dijajakan oleh pedagang, semenjak sayamemilih dari tadi, baru tiga jenis batu bermotif yangsudah saya temukan," paparnya kembali.

Satu rekan media lagi Fadli menambahkan,sekedar melihat-lihat saja, mana tau dari hasilmelihat-lihat ketemu yang cocok dan bagus."Ya akan saya beli. Apalagi bongkahan batuakik ini dijual pedagang sesuailah sama standarkocek kita, makanya saya datang ke sini,"ucapnya.

Di tempat yang sama, perdagang bongkahanbatu akik dari Bengkulu, Naldi mengatakan, datangke Bagansiapiapi dengan membawa bermacambongkahan batu akik dari berbagai daerah. Sudahhampir tiga hari Naldi berada di Bagansiapiapimenjual batu akik.

Harga batu akik yang dijual bervariasi.Bongkahan kecil dipatok dengan harga Rp20hingga 30 ribu, sedangkan bongkahan yang besardihargai mulai Rp100 ribu hingga Rp300 ribu.

"Namun saya salut melihat masyarakatBagansiapiapi, antusias masyarakatnya masihtinggi dalam kecintaannya terhadap batu akik,"tutur pedagang asal Bengkulu itu. (zmi)

WARGA Kota Bagansiapiapi masih meng-

gandrungi batu akik. Masyarakat terlihat

berkumpul di salah satu tempat jualan

batu akik. Foto diambil baru-baru ini.

HALUAN RIAU/AZMI

Page 27: Haluanriau 2015 04 13

DUMAI - DURI 27SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

qqqqq REDAKTUR: ELPI ALKHAIRI qqqqq LAYOUT: DEDE SARTIKA

DENYUT

DUA NEGERI

ZULKARNAIN Liputan DumaiLiputan DumaiLiputan DumaiLiputan DumaiLiputan Dumai

SUKSESKAN PROGRAM DUMAI SEHAT

Gencar Sosialisasi GemarMakan Ikan

DUMAI (HR)- DinasPeternakan, Perikanandan Kelautan Kota Du-mai, Syafrizal bersamaForum Peningkatan Kon-sumsi Ikan mengajakmasyarakat Dumai ge-mar makan ikan.

Hal itu disampaikanKadisnakkanla Kota Du-mai Syafrizal yang jugamenjabat sebagai ketuaharian Forum Pening-katan Konsumsi Ikan

(Forikan) Kota Dumai."Mengkonsumsi ikan dapat mencerdaskan otak

sehingga kita menjadi bangsa yang cerdas dantangguh. Ikan juga mengandung vitamin yangberguna untuk meningkatkan kekebalan dan dayatahan tubuh, menjaga keseimbangan tubuh,sumber nutrisi dan juga baik untuk kesehatan matakulit dan tulang," ujarnya, akhir pekan lalu.

Untuk meningkatkan angka konsumsi ikanmasyarakat Kota Dumai, katanya, Disnakkanlabersama Forikan dalam waktu dekat kembalimelaksanakan sosialisasi gemar makan ikan kepadamasyarakat. "Kegiatan ini juga untuk mensuk-seskan program nasional meningkatkan konsumsiikan khususnya kepada anak-anak untukperkembangan otak," lanjutnya.

Syafrizal menegaskan Forikan Kota Dumai akanterus mendorong masyarakat meningkatkankonsumsi ikan melalui berbagai kegiatan."Karenaangka ideal konsumsi ikan adalah 31,4 kg/kapita/tahun. Sedangkan tingkat konsumsi ikan ma-syarakat Kota Dumai hanya sekitar 27 kg/kapita/tahun atau masih rendah," pungkasnya.(zul)

Pawai HAN 2015 di MandauDilepas Asisten IIIDURI (HR)- Mewakili Bupati, Asisten III SetdakabBengkalis, H Herdi Salioso melepas secara resmiparade 3.000 anak Taman Kanak-kanak dari 51 TKse-Kecamatan Mandau di Duri, Sabtu (11/4).

Pelepasan pawai sempena menyongsongperingatan Hari Anak Nasional (HAN) 2015 itudipusatkan di halaman Kantor Camat Mandau diDuri.

Turut hadir Herdi Salioso didampingi CamatMandau H Hasan Basri, kepala UPTD PendidikanMandau, Hj Rasimah Z, Ketua IGTKI Mandau,Duriati dan lain-lain.

Pembukaan pawai itu ditandai dengan pe-lepasan balon dan pengibaran bendera start olehAsisten III. Ribuan anak TK didampingi para gurudan orang tua mereka berarak sepanjang lebihkurang satu kilometer. Rutenya dari kantor CamatMandau menyusuri Jalan Sudirman hingga kedepan pusat perbelanjaan modern Mal MandauCity.

Ketua Panitia Pelaksana, Rismayeni M, dalamlaporannya menyebut sejumlah acara yang digelarsempena HAN 2015 di Mandau. Selain pawai ini,pihaknya juga akan menggelar panggung gembiramenampilkan aneka kreasi seni anak-anak TK pada18 April nanti di mal Mandau City.

"Setelah itu pada tanggal 23 April mendatangakan digelar pula acara puncak peringatan HAN2015 di stadion mini Pokok Jengkol Duri," katanyadalam laporan di hadapan Asisten III danundangan lainnya.(sus)

Bengkalis Belum Juga PunyaPerda ZakatDURI (HR)- Hingga kini Kabupaten Bengkalisbelum juga memiliki Perda tentang Zakat. Hal itudikatakan Wakil Bupati Bengkalis, H Suayatnodalam sambutannya saat menghadiri acaraIbadurrahman Expo tajaan Yayasan Ibadurrahmandi Masjid Assalam Jalan Hang Tuah Duri, Minggu(12/4) kemarin.

Demi kemaslahatan umat, menurut Suayatno,Perda tersebut sangat penting untuk digesapenerbitannya. Apalagi, potensi zakat darikalangan PNS dan kelompok umat lainnya di NegeriJunjungan ini sangatlah tinggi.

Setidaknya potensi itu sudah dibuktikan sendirioleh LAZ Ibadurrahman Duri yang kini mampumenghimpun zakat dari umat sekitar Rp5 miliar pertahun.

Ditambahkan Suayatno, tak hanya mampumembersihkan harta orang yang berzakat danberinfak serta berwakaf, menurutnya, zakat punsangat penting untuk menyelesaikan sejumlahpersoalan yang dihadapi umat Islam di negeriini.

Dalam cacatan Suayatno, di KabupatenBengkalis tercatat sebanyak Rp800 miliar dana taklangsung yang merupakan gaji PNS di lingkunganPemkab Bengkalis serta lembaga vertikal lainnya."Kalau dihitung 2,5 persen saja dari total jumlahitu akan terhimpun zakat profesi lebih kurang Rp20miliar per tahun," katanya.

Suayatno juga membandingkan realiasipenerimaan zakat profesi PNS di Pemkab Siak yangsudah memiliki Perda Zakat dengan Bengkalis yangbelum punya peraturan itu.

"Tetangga kita Siak bisa menghimpun zakatprofesi Rp9,2 miliar per tahun berkat adanya PerdaZakat. Sementara kita di Bengkalis baru berhasilmencapai angka Rp500 juta sampai Rp600 jutasaja per tahunnya," ujarnya sembari minta maafkarena hingga kini Perda Zakat Bengkalis itu belumterbit juga.(sus)

Syafrizal

DITINGGAL KERJA

Delapan Rumah Petak Ludes Terbakar

DUMAI(HR)- Kebakaran hebat terjadi di Kota Dumai.

Delapan rumah petak milik warga di Kelurahan Teluk

Binjai, Dumai Timur ludes dilahap si jago merah.

Delapan petak rumah milik

warga bernama Evi yang be-

rada di Kelurahan Teluk Bin-

jai, Kecamatan Dumai Timur

hangus terbakar. Informasiyang berhasil dirangkum di

lapangan, kejadian ini terjadi

pada Jumat (10/4) malam.

Tidak menimbulkan korban

jiwa, namun harta benda milik

penghuni rumah petak ter-

sebut sebagian besar tak bisa

diselamatkan.

Jerry, warga setempat me-ngatakan bahwa awal mulanya

api diduga dari salah satu

rumah petak yang dihuni Tek

Len. Namun pada kejadian,

penghuni rumah tidak ada

ditempat.

"Kami tahu setelah warga

berdatangan ke lokasi, infor-masinya api dari rumah yang

dihuni Tek Len. Itupun barang-

nya tidak banyak bisa disela-

matkan," jelasnya, Sabtu (11/4).

Ditambahkannya, karenabegitu ganas dan cepat me-

nyambar sehingga delapan

rumah petak yang terbuat dari

kayu itu tidak berhasil dise-

lamatkan hingga kini ratadengan tanah.

"Rumah yang terbakar ter-

buat dari kayu, sehingga api ce-

pat sekali melahapnya, kita

tidak bisa berbuat banyak

untuk menyelamatkan," ujar-

nya didamping warga lainnya.

Penyebab kebakaran belumdapat diketahui. Pasalnya,

pada saat kejadian warga

setempat tidak mendengar

adanya ledakan mengindikasi

awal kebarakan maupun kon-sleting listrik.

Sedangkan kobaran api

berhasil padam oleh petugas

Damkar BPBD Kota Dumai

datang, namun kondisi bangu-nan rumah milik Evi tersebut

telah rata dengan tanah.

Kapolsek Dumai Timur

Kompol Bayu Wicaksono, dihu-

bungi, Minggu (13/4), membe-

narkan adanya musibah ke-

bakaran yang meludeskan de-

lapan rumah petak terbuatdari kayu tersebut.

Untuk mengetahui penye-

bab kebakaran, pihaknya su-

dah mengerahkan anggota gu-

na melakukan penggalian in-formasi dari masyarakat seki-

tar.

"Benar, ada kebakaran Ju-

mat petang tersebut, tapi un-

tuk korban jiwa dalam musi-bah ini tidak ada. Waktu keja-

dian rumah sewa itu sedang

ditinggal penghuninya," pung-

kasnya Kapolsek.***

PERINGATAN HARI KARTINI

Lomba Merias tanpa CerminDUMAI (HR)- Sempena pe-

ringatan Hari Kartini, Gabu-

ngan Organisasi Wanita Kota

Dumai menggelar sejumlah

lomba dan keiatan.

Kegiatan di lapangan upa-

cara komplek perkantoran

Pemda di Jalan HR Soeb-

rantas, Sabtu (11/4) diramai-

kan oleh puluhan kaum ibu

yang tergabung di sejumlah

organisasi wanita.

Mereka ikut serta dalam

kegiatan yang digelar Gabu-

ngan Organisasi Wanita

(GOW) Dumai.Para ibu ikut

serta dalam dua lomba yakni

Lomba Merias Tanpa Cermin

dan Lomba Tarik Tambang.

Suasana begitu ber,beda kala

para kaum ibu ikut dalam

lomba tarik tambang. Mereka

berupaya menjadi juara dalam

lomba tersebut.

Lalu Lomba Merias Tanpa

Cermin tak kalah seru. Kala

para peserta ditantang untuk

berdandan tanpa cermin.

Beruntung riasan para peserta

tidak ada yang berantakan.

Selain para perwakilan

organisasi wanita di Dumai,

para siswa TK seluruh Dumai

juga ikut berpartisipasi dalam

lomba sepeda hias. Mereka

menghadirkan aneka kreasi

menghias sepeda.

Semuanya antusias ikut

dalam lomba ini. Kegiatan ini

adalah satu dari rangkaian

kegiatan Peringatan Hari

Kartini," terang Ketua GOW

Dumai, Onny Chairunnisah,

di sela-sela kegiatan lom-

ba.(zul)

YAYASAN IBADURRAHMAN DURI GELAR EXPO

Aktor KCB Motivasi Ribuan Penerima BeasiswaDURI (HR)- Yayasan Ibadur-rahman Duri yang membawahi

sejumlah lembaga yang ber-

kaitan dengan zakat, infak,

sedekah, serta wakaf, mengge-

lar expo, Minggu (12/4) pagihingga siang di Masjid As-

Salam Jalan Hang Tuah, Duri.

Dalam expo tersebut di-

launching sejumlah program

unggulan. Antara lain RumahPintar Ibadurrahman, Da'i

LAZ Ibadurrahman, serta bea-

siswa cemerlang tahap 9 untuk

2.481 siswa SD, SLTP, dan

SKLTP se-Kecamatan Mandaudan Pinggir.

Acara tersebut dihadiri

ribuan orang. Terdiri dari

ribuan siswa penerima beasis-

wa cemerlang LAZ Ibadurrah-man, puluhan muzakki, dan

sejumlah pejabat pemerintah

termasuk Wakil Bupati Beng-

kalis H Suayatno.

Untuk memotivasi parasiswa, panitia penyelenggara

juga menghadirkan aktor reli-

gius pemeran tokoh Azzam

dalam filem Ketika Cinta Ber-

tasbih (KCB), Kholidi AsadilAlam alias Odi.

Dalam sambutannya, Wa-

bup H Suayatno memberikan

apresiasi atas kiprah nyata

yang telah diperankan YayasanIbadurrahman sejak tahun

1995 silam.

“Kita patut memberikan

penghargaan setinggi-ting-

ginya kepada LAZ Ibadurrah-man yang selalu konsisten

dalam mengumpulkan dan

mengelola zakat dari muzakki

untuk disalurkan kepada mus-

tahiq sehingga keberadaandan kiprah LAZ Ibadurrahman

dapat dirasakan langsung oleh

masyarakat,” ujar Suayatno.

Lebih lanjut Suayatno me-

ngatakan, melalui kegiatanpenyaluran zakat akan me-

numbuhkan kepercayaan para

muzzaki untuk menyisihkan

hartanya. Untuk itu diharap-

kan LAZ Ibadurrahman sema-kin giat melakukan sosialisasi

mengajak umat Islam untuk

semakin menumbuhkan kesa-

daran membayar zakat.

Sementara itu, Ketua Yaya-san Ibadurrahman, H Nusyir-

wan dalam sambutannya me-

nyebut, expo ini bertujuan

untuk menjalin silaturahim

antara segenap komponenYayasan Ibadurrahman de-

ngan masyarakat, jajaran pe-

merintahan, alim ulama, tokoh

masyarakat, muzakki, para

donatur, dan penerima zakat.“Selain itu juga untuk me-

ngenalkan lebih dekat lem-

baga-lembaga serta program

yang dikelola oleh Yayasan

Ibadurrahman seperti Ibadur-rahman Duri Boarding School

(IDBS), LAZ Ibadurrahman,

Rumah Sehat Ibadurrahman,

Rumah Cemerlang (Rumah

Yatim), Radio Dakta, dan lain-lain," kata Nusyirwan.

Sementara itu Kholidi Asa-

dil Alam yang dikenal sebagai

tokoh Azzam dalam film Keti-

ka Cinta Bertasbih (KCB)memberikan motivasi kepada

para siswa/siswi binaan Yaya-

san Ibadurrahman dalam me-

ngarungi kehidupan yang tidak

sedikit tingkat kesulitannya.Tak lupa, Odi pun berbagi

pengalaman inspiratifnya dalam

meniti karir sebagai aktor serta

da'i dengan segala cobaan yang

harus dihadapinya. Dia jugaminta para siswa yang hadir

menggantungkan cita-citanya

setinggi langit dan tak mudah

menyerah pada keadaan.(sus)

H Suayatno menarik selubung papan nama saat launching Rumah Pintar Ibadurrahman didampingi Direktur LAZ Ibadurrahman, upika Kecamatan Mandau dan Ustad Cholidi

Asadil Alam.

HALUAN RIAU/SUSI YANTI

Page 28: Haluanriau 2015 04 13

qqqqq REDAKTUR: IMELDA VINOLIA qqqqq LAYOUT: WIWIN

BENGKALIS28 SENINSENINSENINSENINSENIN13 APRIL 2015

DENYUTNEGERI JUNJUNGAN

7.711 SISWA SLTA IKUTI UN

Distribusi Soal tidak Ada KendalaUSMAN MALIK Liputan BengkalisLiputan BengkalisLiputan BengkalisLiputan BengkalisLiputan Bengkalis

Kepala Dinas Pendidikan

Kabupaten Bengkalis H Her-

man Sani melalui Sekretaris,

Supardi, kepada wartawan,Minggu (12/4) mengatakan, se-

luruh persiapan sudah dilaku-

kan dan tinggal menunggu pe-

laksanaan saja. “Insya Allah,

sampai hari ini, tidak ada ma-salah. Baik untuk pendistri-

busian naskah, maupun jadwal

monitoring hingga pengawasan

oleh guru sudah ok. Tinggal

menunggu hari pelaksanaan,”

ujar Supardi.

Untuk naskah, mantan Ka-

bag Orgnisasi Setdakab inimengatakan, untuk Kecamatan

Bengkalis, naskah UN ditem-

patkan di Polres Bengkalis se-

mentara untuk kecamatan lain

sudah distribusikan ke Polsek-Polsek dan dipilah-pilah. De-

ngan demikian, menjelang pe-

laksanaan UN, Senin (13/4),

panitia UN dari masing-masing

sekolah tinggal mengambil nas-

kah ke Polsek tanpa perlu lagimencari-cari.

“Untuk pendistribusian

naskah soal ini tidak ada ma-

salah. Kemananannya pun ter-

jamin sehingga dipastikan tidakbocor,” ujar Supardi seraya

mengatakan pada tahun ini

pendistribusian naskah soal UN

tidak lagi dilakukan oleh per-

guruan tinggiTerkait dengan persiapan se-

kolah, khususnya siswa, Su-

pardi mengatakan masing-ma-

sing sekolah sudah menyelesai-

kan seluruh materi UN. Per-siapan dilakukan dengan meng-

gelar try out, berlatih membahas

soal-soal dan tidak ketinggalan

beberapa sekolah menggelar

doa bersama.Persiapan dalam mengha-

dapi UN menurut Supardi tidak

hanya bagi sekolah-sekolah di

bawah naungan Disdik, me-

lainkan juga madrasah. dari

7.711 peserta UN itu termasukdi dalamnya siswa MA yang be-

rjumlah 795 orang. “Dalam ra-

pat terpadu bersama Kemenag

sudah kita sampaikan juga agar

tingkat kelulusan siswa mad-rasah turut ditingkatkan. Ting-

kat kelulusan UN siswa mad-

rasah ikut menentukan kualitas

pendidikan di Kabupaten Be-

ngkalis,” ujarnya seraya menam-bahkan ada 92 sekolah yang

menyelenggarakan UN.

Dari total 7.711 siswa ter-

sebut, secara rinci, SMA seba-

nyak 5.653 siswa, SMK 1.264 sis-wa dan MA 795 siswa. “Mereka

akan mengikuti UN mulai dari

tanggal 13 April sampai dengan

15 April. Khusus untuk SMK

karena ada praktek, mereka baruselesai UN tanggal 16 April,”

ujarnya seraya menambahkan,

pengawasan UN dilakukan

dengan sistem silang murni.

Terpisah, Kabid Pendidikan

Menengah Disdik, drs Azmanyang saat dihubungi sedang

dalam perjalanan ke Duri me-

ngatakan, Bupati Bengkalis H

Herliyan Saleh akan memantau

kondisi pelaksanaan UN di Du-ri. Pada UN hari pertama terse-

but, mata pelajaran yang akan

di UN-kan adalah Bahasa Indo-

nesia dan Kimia (Jurusan IPA),

Bahasa Indonesia dan Geografi(Jurusan IPS), dan Bahasa In-

donesia dan Sastra Indonesia

(Jurusan Bahasa).

“Kita mengimbau kepada

siswa peserta UN untuk tidak st-res dalam menghadapi UN ka-

rena UN tahun ini tidak menen-

tukan kelulusan melainkan ha-

nya menjaring kompetensi siswa.

Kepada para orangtua diharap-kan tetap memotivasi dan tidak

memberikan beban berat agar

para peserta UN bisa melak-

sanakan ujian dengan baik.***

BENGKALIS (HR)-Sebanyak 7.711 siswa kelas 3

SLTA dari SMA/SMK/MA di Kabupaten Bengkalis, hari

ini Senin (13/4), akan mengikuti ujian nasional (UN)

secara serentak. Jumlah tersebut naik 3,37 persen

bila dibandingkan dengan peserta UN tahun

sebelumnya sebanyak 7.459 siswa.

WAKIL Bupati Bengkalis, H Suayatno menghadiri acara penyerahan Beasiswa Cemerlang Lembaga Amil Zakat Ibadurrahman di Duri, Minggu (12/4).ADV/HUMAS

ADVERTORIAL

Wabup Ajak Umat Islam Salurkan ZakatDURI (HR)- Wakil Bupati Bengkalis, HSuayatno mengajak umat Islam di daerahini menyisihkan hartanya sebesar 2,5 persenuntuk disalurkan sebagai zakat mal atu harta.

“Menyalurkan zakat mengandung duademensi, bukti kepatuhan menjalankanperintah Allah SWT dan kepedulian seseo-rang yang dipercaya memegang amanahharta untuk saling berbagai kepada oranglain. Untuk itu saya mengajak seluruh umatIslam di Kabupaten Bengkalis untuk menyi-sihkan hartanya 2,5 persen untuk berzakat,”demikian diungkapkan Suayatno saat acarapenyerahan Beasiswa Cemerlang LAZIbadurrahman, di Duri, Minggu (12/4).

Lebih lanjut Suayatno mengatakan,zakat merupakan kewajiban bagi setiapmuslim. Dengan mengeluarkan zakat maka

harta akan menjadi berkah dan suci.Disamping itu, zakat dapat membuat hartamenjadi bertambah subur dan berkembangsesuai dengan makna secara harfiah darizakat itu sendiri.

Acara penyerahan dihadiri Ketua Yaya-san Ibadurrahman Nursyirwan, CamatMandau yang diwakili Ustad Cholidi Asadilyang juga pemain sinetron ketika cintabertasbih juga turut hadir dan upikakecamatan Mandau.

LAZ Ibadurrahman Kecamatan Mandautelah 8 tahun memberikan beasiswa kepadaanak-anak dhuafa di duri, dan tahun inimemasuki tahu ke 9 untuk program beasiswaCemerlang Laz Ibadurrahman. Yangmenberikan beasiswa kepada 2.470 siswase- Mandau dan Pinggir.

Dikatakan Suayatno, umat Islam wajibmenggelorakan semangat berzakat. Karenamelalui zakat mampu menjawab persoalan-persoalan yang tengah dihadapi oleh bangsaini, seperti masalah kemiskinan, lapanganpekerjaan, pendidikan, dan kesehatan.

“Jangan takut untuk membayar zakatkarena tidak pernah ada orang miskinkarena membayar zakat. Malahan, denganmembayar zakat, harta menjadi bertambahdan berkembang. Sisihkan setiap harta yangkita punya, karena sebagian dari harta kita2,5 persennya adalah milik orang lain,”tandas mantan Ketua DPRD KabupatenBengkalis ini.

Sejauh ini kata Suayatno, masih banyakumat Islam yang tidak sadar tentangpentingnya menyalurkan zakat mal dan

profesi. Bahkan lebih memprihatinkan lagiada sebagian umat islam tidak mengetahuiatau kurang paham tentang anjuranmengeluarkan zakat mal dan profesi ini. Padaumumnya, sebagian dari mereka hanyamengetahui tentang zakat fitrah yangdikeluarkan pada bulan Ramadhan.

Melihat fenomena itu, seluruh Umat Is-lam punya tanggungjawab untuk lebih aktifmelakukan sosialisasi tentang zakat mal danprofesi. Apalagi selama ini, LAZ Ibadurrah-man Kecamatan Mandau, sudah eksismengelola zakat dari muzakki. “Tak terkecuali,saya minta kepada para dai, untuk selalumenyampaikan tentang zakat mal danprofesi pada setiap kesempatan ceramahmaupun kutbah pada Jumat,” tutupSuayatno. (adv/hms)

Kantor Bupati 0766-21258

DPRD 0766-7008003

Kadin Bengkalis 0766-24100

Kejaksaan Negeri 0766-21122

MTQ KABUPATEN DIAGENDAKAN AWAL MEI

Bertepatan KunjunganMenteri Agama di BengkalisBENGKALIS (HR)– MTQ XL tingkat Kabupaten

Bengkalis menurut rencana akan dilaksanaan awal

Mei mendatang. Untuk kepastian kapan tanggal

pelaksanaannya, akan menyesuaikan dengan

agenda kunjungan kerja Menteri Agama RI ke

Bengkalis yang dijadwalkan tanggal 7 Mei.

“Kita memang sudah merencanakan untuk

pelaksanaan MTQ tingkat kabupaten tahun ini

akan dilaksanakan Mei. Kebetulan pula pada bulan

tersebut ada kunjungan Bapak Menteri Agama ke

Bengkalis. Jadi kita sesuaikan tanggal pelaksanaan

MTQ tersebut dengan agenda Pak Menteri,” ujar

Ketua Harian LPTQ Kabupaten Bengkalis, H

Ariyanto kepada wartawan, pekan kemarin.

Ariyanto yang juga menjabat Kepala Dinas

Pertanian dan Peternakan (Distanak) Bengkalis ini

mengungkapkan, LPTQ pada prinsipnya siap

melaksanakan helat akbat MTQ tingkat Kabupaten

Bengkalis kapan saja. Alasannya, selain MTQ

tingkat kecamatan yang hanya menyisakan

beberapa kecamatan lagi, dana untuk pelaksanaan

MTQ tersebut juga sudah dianggarkan.

“Kita targetkan April ini seluruh kecamatan di

Kabupaten Bengkalis sudah menuntaskan MTQ

tingkat kecamatan. Dalam perkiraan kita ini sangat

memungkinkan karena sesuai dengan agenda yang

kita susun, MTQ seluruh kecamatan sudah selesai

paling lambat minggu ketiga April,” ujarnya.

Selanjutnya, sambung Ariyanto, dengan

selesainya MTQ tingkat kecamatan, maka para

pemenang tingkat kecamatan hanya menunggu

untuk tampil pada MTQ tingkat Kabupaten. “Itu

sebabnya kita siap melaksanakan MTQ tingkat

Kabupaten Bengkalis di atas bulan April. Termasuk

bulan Mei ini yang bertepatan dengan kunjungan

Menteri Agama RI,” katanya. (man)

PEMKAB USULKAN PENYERTAAN MODALPT BSP PADA APBD-P

Diharapkan Dewantidak MenolakBENGKALIS (HR)-Pemerintah Kabupaten

Bengkalis akan mengusulkan dana penyertaan ke

PT Bumi Siak Pusako pada APBD Perubahan 2015.

Diharapkan DPRD tidak menolak lagi usul tersebut,

seperti yang terjadi pada tahun 2011 dan 2013.

Sesuai Keputusan Gubernur Riau, Kabupaten

Bengkalis mendapatkan porsi saham sebesar 10

persen di PT BSP sehingga berkewajiban

menyertakan modal sesuai persentase tersebut.

Sebagai imbalannya, daerah yang menyertakan

modal akan mendapatkan dividen dari keuntungan

perusahaan setiap tahunnya.

“Daerah yang telah menyertakan modalnya

telah merasakan manfaatnya. Seperti Kabupaten

Kampar, mereka menyertakan modal sebesar

Rp15 miliar dan menerima dividen sebesar Rp12

miliar,” ujar Bupati Bengkalis, H Herliyan Saleh

pada acara penyerahan bantuan program

kemasyarakatan penunjang operasi (PKPO)

Badan Opersional Bersama (BOB) PT Bumi Siak

Pusako–Pertamina Hulu, pekan lalu.

Untuk itu, kata Bupati, Pemkab tahun ini akan

mengusulkan kembali dana penyertaan modal ke

PT BSP melalui APBD Perubahan 2015. Ia berharap

DPRD dapat menyetujuinya karena memberikan

keuntungan kepada daerah.

“Kita berharap kawan-kawan di DPRD dapat

menyetujuinya karena hasilnya telah dirasakan

oleh kabupaten kota di Riau yang telah

menyertakan modal mereka ke PT BSP. Sayang

kalau kita tidak memanfaatkan kesempatan ini,”

ujar Bupati Herliyan secara khusus menitip hal ini

kepada anggota DPRD Bengkalis, Hj Aisyah yang

hadir pada acara tersebut.

Sebelumnya, Pemkab Bengkalis telah meng-

anggarkan dana penyertaan modal ke PT BSP sebesar

Rp30 miliar pada APBD 2011 dan 2013. Sayangnya,

dana tersebut tidak bisa disetorkan ke PT BSP karena

DPRD Bengkalis menolak Rancangan Peraturan

Daerah (Ranperda) sebagai payang hukumnya.

“Kami yakin, dengan semangat anggota DPRD

Bengkalis untuk bersama-sama membangun

daerah, usulan ini akan disetujui. Karena

manfaatnya telah dirasakan oleh kabupaten lain

yang telah menyertakan modalnya ke BSP,” tutup

Bupati. (man)

Sesepuh Paguyuban Jawa Tutup UsiaBENGKALIS (HR) – Sesepuh

paguyuban Keluarga MasyarakatJawa Bengkalis yang selama ini

aktif di berbagai organisasi ke-

masyarakatan, Bagio Sanjonotutup usia. Pensiunan pegawai

Dinas Perhubungan, Komunikasi

dan Informasi Kabupaten Beng-kalis ini, menghembuskan napas

Sabtu (11/4) malam, sekitar

pukul 20.15 WIB.

Menurut Sekretaris Pagu-

yuban Keluarga MasyarakatJawa (PKMJ) Bengkalis, Suman-

tari, bahwa almarhum sebelum

tutup usia, dalam dalam keadaan

sehat wal afaiat. Ketua Harian

PKMJ yang selama ini dikenalaktif di masyarakat baik itu, di

tingkat desa, kecamatan maupun

kabupaten.

Malam itu sebelum dipanggil

sang Ilahi, almarhum yang ber-usia 63 tahun ini, mendapat ke-

percayaan membawa acara atau

protokol pada pernikahan salah

seorang tetangganya di Gang

Makmur, Jalan Wonosari Tengah.Saat membuka acara malam per-

nikahan, tidak ada tanda-tanda

almarhum sedang sakit. Seperti

biasa, saat membuka dengan

petatah petitih Melayu, pria yangpernah berkarir di Dinas Perke-

bunan dan Kehutanan Kabupaten

Bengkalis ini, membawa tiga bait

pantun.

“Suasana malam itu, sepertibiasa dalam suasana gembira.

Almarhum dengan ciri khasnya

membawa tiga buah pantun. Tapiketika menyampaikan penghor-

matan kepada tamu, mendadak

beliau roboh. Kejadian itu mem-

buat menjadi berubah. Malam itu

juga, Pak Bagio langsung dibawake RSUD,” ungkap Sumantari.

Wakil Bupati Bengkalis, Sua-

yatno yang juga Ketua Umum

PKJM Bengkalis, setelah men-

dengar berita wafatnya almar-hum mengaku kehilangan. Sela-

ma ini, sosok Bagio Sanjono, di-

kenal gigih dan aktif dalam ber-

bagai kegiatan sosial kemasya-

rakatan. Tidak hanya berkecim-pung pada organisasi paguyuban

kedaerahan, namun almarhum

juga aktif di bidang keagamaan,

budaya dan kemasyarakatan.

“Saya tahu betol kiprah be-liau, selama hidupnya ditumpah-

kan untuk kemaslahatan mas-

yarakat. Almarhum tidak pernah

kenal rasa lelah, segala daya dan

pikirannya dicurahkan untukmasyarakat, tidak hanya untuk

kalangan orang Jawa, namun

seluruh masyarakat Kabupaten

Bengkalis yang kita cintai. Almar-

hum, selama hidupnya dicurah-kan bagi masyarakat. Beliau

adalah sosok yang gigih dan ulet

dalam memajukan masyarakat,khususnya etnis Jawa,” ujar

Suayatno

Suayatno yang mengaku

berada di Kecamatan Mandau,

untuk menghadiri acara penyera-han Beasiswa Cemerlang LAZ

Ibadurrahman.seluruh masyara-

kat, khususnya Paguyuban Ke-

luarga Masyarakat Jawa Kabu-

paten Bengkalis untuk mendo’a-kan semoga almarhum diampuni

dosa-dosa jika ada dan segala

amal kebaikannya diterima Al-

lah SWT. “Sedangkan kepada ke-

luarga yang ditinggal, agar tabahmenerima cobaan ini”, katanya

Pria yang pernah bekerja di

Kantor Departemen Penerangan

Bengkalis ini selama ini aktif

dalam menghidupkan budayaleluhur Jawa pada generasi muda.

Langkah ini dilakukan semata-

mata generasi muda etnis Jawa

Kabupaten Bengkalis tetap

mempertahankan budaya Jawa,sehingga tidak lekang ditelan

zaman. Berbagai budaya Jawa

yang beliau kenalkan bagi gene-

rasi muda etnis Jawa, adalah reog

Ponorogo, wayang kulit, gamelandan adat istiadat Jawa. (man)

HALUAN RIAU/MAN

SESEPUH Jawa Bengkalis, Subagio (kanan) ketika pelantikan

pengurus Paguyuban Keluarga Jawa Bengkalis.