diana gita andriana putri 2213038017

6
Monitoring Suhu Gas SF6 pada Circuit Breaker (CB) dengan Layanan Wifi di Gardu Induk 150 kV Ungaran Lokasi : PT. PLN (Persero) Gardu Induk 150 kV Ungaran Fungsi dilakukan monitoring : 1. Mengamankan Circuit Breaker ketika terjadi gangguan 2. Mengetahui adanya gangguan pada Circuit Breaker 3. Mencegah adanya gangguan yang semakin besar pada Circuit Breaker Merk : SIEMENS GERMANY Type : 3AP1FG Macam : 6CB Standar : IEC Nomor Seri : 35105685 Breaking cap/current : 50 KA Arus Nominal : 3150 A Tegangan Kerja : 170 kV Jenis Media Gas/Oil : SF6 Tekanan Udara Gas : 6,8 Bar Berat Gas SF6 : 7 Kg Tahun Buatan : 2008 Pasangan : Luar Peralatan yang dimonitoring : Circuit Breaker (CB) dengan Gas SF6 TE145372 SCADA dalam Sistem Tenaga Listrik Nama Diana Gita Andriana Putri NRP 2213038017 Alama t Jalan Keputih Gang Makam Blok B- 04 Sukolilo Surabaya Tugas 2 Tangg al Objek Pengaturan Telemetering 02 Oktober 2015

Upload: nanadibra

Post on 07-Dec-2015

236 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

SCADA Supervisory Controlling and Data Acquisition

TRANSCRIPT

Page 1: Diana Gita Andriana Putri 2213038017

Monitoring Suhu Gas SF6 pada Circuit Breaker (CB) dengan Layanan Wifi di Gardu Induk 150 kV Ungaran

Lokasi : PT. PLN (Persero) Gardu Induk 150 kV Ungaran

Fungsi dilakukan monitoring :

1. Mengamankan Circuit Breaker ketika terjadi gangguan

2. Mengetahui adanya gangguan pada Circuit Breaker

3. Mencegah adanya gangguan yang semakin besar pada Circuit Breaker

Merk : SIEMENS GERMANYType : 3AP1FGMacam : 6CBStandar : IECNomor Seri : 35105685Breaking cap/current : 50 KAArus Nominal : 3150 ATegangan Kerja : 170 kVJenis Media Gas/Oil : SF6Tekanan Udara Gas : 6,8 BarBerat Gas SF6 : 7 KgTahun Buatan : 2008Pasangan : Luar

Peralatan yang dimonitoring : Circuit Breaker (CB) dengan Gas SF6

TE145372 SCADA dalam Sistem Tenaga ListrikNama Diana Gita Andriana PutriNRP 2213038017Alamat Jalan Keputih Gang Makam Blok B-04

Sukolilo SurabayaTugas 2Tanggal

Objek Pengaturan Telemetering02 Oktober 2015

Page 2: Diana Gita Andriana Putri 2213038017

Hardware dan Software

Nama Jenis Gambar Keterangan

Circuit Breaker Hardware

Sebagai peralatan utama pada monitoring. Berfungsi sebagai pemutus tenaga pada sistem tenaga listrik yang berbeban maupun tidak berbeban dengan media pemadam busur api menggunakan Gas SF6.

Modem Hardware

Sebagai peralatan bantu pada monitoring. Berfungsi sebagai pengirim kondisi (status) dari modul ke user.

Mikrokontroller ATMEGA 8535

Hardware

Sebagai peralatan bantu pada monitoring. Berfungsi sebagai pengendali sistem yang dilengkapi dengan Analog Digital Converter (ADC) internal.

Page 3: Diana Gita Andriana Putri 2213038017

Sensor Suhu LM35

Hardware

Sebagai peralatan bantu pada monitoring. Berfungsi sebagai sensing suhu Gas SF6 pada Circuit Breaker.

Kabel Konektor Hardware

Sebagai peralatan bantu pada monitoring. Berfungsi sebagai penghubung antara modem dengan mikrokontroller.

PC Hardware

Sebagai peralatan bantu pada monitoring. Berfungsi sebagai penampil dari hasil sensing yang dilakukan oleh sensor suhu.

Page 4: Diana Gita Andriana Putri 2213038017

Catu Daya Hardware

Sebagai hardware yang digunakan untuk menyupplai tegangan pada mikrokontroller dan modem. Catu Daya pada Gardu Induk ini berasal dari generator.

AVR Studio Software

Sebagai software yang digunakan untuk pemrograman pada monitoring dengan menggunakan bahasa pemrograman Assembly.

Page 5: Diana Gita Andriana Putri 2213038017

Skema Monitoring

MTU (Master Terminal Unit) merupakan komputer yang bertugas mengendalikan kegiatan SCADA yang di dalamnya terdapat software yang mampu mendukung sistem SCADA. Pada skema di atas, MTU berupa PC (dengan menggunakan software AVR Studio dengan bahasa pemrograman menggunakan Assembly) yang akan melakukan pemrograman untuk memonitoring perubahan suhu pada Circuit Breaker dengan media pemadam busur api Gas SF6. Sensor suhu (pada skema di atas merupakan LM35) yang merupakan bagian dari RTU (Remote Control Unit), menjadi sensing dari objek sistem tenaga listrik yaitu Circuit Breaker untuk mengetahui perubahan suhu pada objek tersebut. Sensor akan mengaktifkan mikrokontroller (pada skema di atas merupakan ATMEGA8535) yang selanjutnya akan memberikan informasi pada modem. Modem tersebut kemudian mengirimkan informasi tersebut melalui Wifi ke PC. Apabila diketahui suhu pada Circuit Breaker tersebut di bawah 150ºC, maka pihak pemeliharaan akan melakukan rekondisi untuk menaikkan suhu menjadi di atas 150ºC. Karena setting suhu pada Circuit breaker dengan pemadam busur api Gas SF6 ini menggunakan standar yaitu 150ºC.