css - mekanisme persalinan

8
MEKANISME PERSALINAN (Gerakan-gerakan anak pada persalinan) PRESEPTOR: DR. HJ. NEILVY RATNADEWI, SP.OG ASTI NURIATI DIKIE MUSTOFADIJAYA WINDA PUSTITADEWI S PEVY ASTRIE PRATISTA

Upload: dikie-mustofadijaya

Post on 23-Dec-2015

290 views

Category:

Documents


12 download

DESCRIPTION

OBGYN

TRANSCRIPT

Page 1: CSS - Mekanisme Persalinan

MEKANISME PERSALINAN(Gerakan-gerakan anak pada persalinan)

PRESEPTOR: DR. HJ. NEILVY RATNADEWI, SP.OGASTI NURIATI

DIKIE MUSTOFADIJAYA

WINDA PUSTITADEWI S

PEVY ASTRIE PRATISTA

Page 2: CSS - Mekanisme Persalinan

Mekanisme Persalinan Normal

Page 3: CSS - Mekanisme Persalinan

Turunanya kepala

Page 4: CSS - Mekanisme Persalinan

Fleksi

Disebabkan anak terdorong maju → tahanan dari pintu atas panggul, serviks, dinding panggul.

Page 5: CSS - Mekanisme Persalinan

Putaran paksi dalam

Pemutaran dari bagian depan → bagian terendah dari bagian depan memutar ke depan ke bawah simfisis.

Etiologi:◦ Belakang kepala merupakan letak terendah.◦ Mencari tahan yang paling sedikit◦ Ukuran terbesar bidang tenggah panggul yaitu

anteroposterior

Page 6: CSS - Mekanisme Persalinan

Extensi Disebut juga defleksi kepala.

Disebabkan : sumbu jalan lahir pada pintu bawah panggul mengarah kedepan dan atas → kepala extensi.

Dipengaruhi o dua kekuatan kepala :◦ Mendesak kebawah◦ Tahanan dasar panggul.

Setelah subocciput tertahan di pinggir bawah simpisis →lahirlah pada pinggir atas perineum ubun ubun besar, dahi, hidung, mulut dan akhirnya dagu dengan gerakan extensi. (hypomochion).

Page 7: CSS - Mekanisme Persalinan

Putaran paksi luar

Page 8: CSS - Mekanisme Persalinan

Expulsi