cara membuat telepon kaleng sederhana

11
Mari Mendaur Ulang Kaleng Bekas... Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta Program Studi Pendidikan Dasar Present .....

Upload: chairanzibar

Post on 19-Feb-2017

675 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

Mari Mendaur Ulang Kaleng Bekas...

Mari Mendaur Ulang Kaleng Bekas...Pascasarjana Universitas Negeri JakartaProgram Studi Pendidikan Dasar

Present .....

Apa sih kaleng bekas ?Kaleng bekas biasanya berasal dari barang-barang yang terbuat dari lempengan baja dan biasa digunakan untuk tempat minum seperti minuman bersoda, susu kental manis ataupun tempat menaruh ikan seperti sarden, dan biasanya kita dapat memanfaatkan kaleng-kaleng tersebut apabila isi dari kaleng tersebut sudah habis.

Naaahh... kaleng bekas itu banyak manfaatnya looh, kita bisa membuat berbagai macam barang dari kaleng bekas..

Sekarang kita akan coba untuk membuat telepon kaleng dari kaleng bekas...

Mau tahu cara pembuatannya?

Yuuk kita lihat cara pembuatannyaa...

Yuuk kita mulai membuatnyaa....

Siapkan alat dan bahan :2 buah kaleng bekasTali atau benangKertas OrigamiGunting PaluPakuDouble tip

Seperti ini cara pembuatannyaa ...

Seperti ini langkah2nya :Langkah pertama :Siapkan 2 buah kaleng bekasHilangkan bagian atas kaleng di salah 1 sisi kalengLalu lubangi sisi kaleng yang satunyaLalu masukan tali ke dalam lubang tersebutLangkah kedua:Siapkan kertas warna warni atau kertas origamiLalu potong kertas dengan gunting sesuai dengan ukuran kalengTempel kertas menggunakan double tipBeri hiasan pada kaleng dengan kertas origami

Telepon kaleng dari barang bekas pun siap digunakan....

Naaah sekarang kalian sudah tahu kan kalau barang bekas seperti kaleng susu masih bisa kita manfaatkan !!

Jadiii... Jangan sia-siakan barang-barang yang tidak terpakai yaa..

Selamat mencobaaa......

PRODI PENDIDIKAN DASAR (A)UNIV. NEGERI JAKARTAPRESENTATION BY :

ARY KISWANTO KENEDYCHAIRAN ZIBAR L. PARISUJAJANG BAYU KELANAVENTI MEIYATI