bab-2 evolusi teori manajemen

22
06/02/22 STTQ Gresik 1 Evolusi Teori Manajemen Tujuan : Setelah mengikuti perkuliahan ini anda diharapkan dapat : 1. menjelaskan keadaan pada saat teori manajemen pertama kalinya dikembangkan, 2. menguraikan berbagai cara untuk memanfaatkan suatu teori, 3. membedakan aliran manajemen ilmiah, aliran teori organisasi klasik, aliran tingkah laku, dan aliran ilmu manajemen dari teori manajemen, 4. Memahami konteks sejarah yang ada didalamnya pendekatan sistem, pendekatan kontigensi dan pendekatan keterlibatan dinamik dari teori manajemen

Upload: mismailhamim

Post on 14-Jun-2015

1.006 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 1

Evolusi Teori Manajemen

Tujuan :Setelah mengikuti perkuliahan ini anda diharapkan dapat :1. menjelaskan keadaan pada saat teori manajemen pertama

kalinya dikembangkan,2. menguraikan berbagai cara untuk memanfaatkan suatu teori,3. membedakan aliran manajemen ilmiah, aliran teori organisasi

klasik, aliran tingkah laku, dan aliran ilmu manajemen dari teori manajemen,

4. Memahami konteks sejarah yang ada didalamnya pendekatan sistem, pendekatan kontigensi dan pendekatan keterlibatan

dinamik dari teori manajemen dikembangkan.

Page 2: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 2

Agenda :Agenda :

Pemikiran Awal Mengenai Manajemen

Evolusi Teori Manajemen- Aliran Manajemen Ilmiah- Aliran Teori Organisasi Klasik- Aliran Tingkah laku Manusia

Aliran Ilmu Manajemen

Pemikiran Awal Mengenai Manajemen

Evolusi Teori Manajemen- Aliran Manajemen Ilmiah- Aliran Teori Organisasi Klasik- Aliran Tingkah laku Manusia

Aliran Ilmu Manajemen

Page 3: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 3

Pemikiran Awal Mengenai Manajemen :

Pemikiran Awal Mengenai Manajemen :

Jauh sebelum “manajemen” dikenal, telah banyak organisasi formal yang telah memikirkan bagaimana organisasi agar efisien dan efektif.

Marchiavelli (1531) -->mengenalkan beberapa prinsip-prinsip yang dapat diadaptasikan untuk diterapkan pada organisasi manajemen masa kini.

Filsafat Cina Sun Tzu (2000th yang lalu) yang kemudian di modifikasi oleh Mao Zedong, --> mengenalkan strategi perang, yag dapat di pakai untuk merencanakan strategi yang berhububungan dengan bisnis pesaing.

Jauh sebelum “manajemen” dikenal, telah banyak organisasi formal yang telah memikirkan bagaimana organisasi agar efisien dan efektif.

Marchiavelli (1531) -->mengenalkan beberapa prinsip-prinsip yang dapat diadaptasikan untuk diterapkan pada organisasi manajemen masa kini.

Filsafat Cina Sun Tzu (2000th yang lalu) yang kemudian di modifikasi oleh Mao Zedong, --> mengenalkan strategi perang, yag dapat di pakai untuk merencanakan strategi yang berhububungan dengan bisnis pesaing.

Page 4: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 4

Lanjutan….Lanjutan….

Manajemen dan Organisasi merupakan produk dari sejarah, keadaan sosial dan tempat kejadian.

Belajar teori manajemen membantu kita untuk membantu kita memahami manajemen dan organisasi yang semakin kompleks.

Manajemen dan Organisasi merupakan produk dari sejarah, keadaan sosial dan tempat kejadian.

Belajar teori manajemen membantu kita untuk membantu kita memahami manajemen dan organisasi yang semakin kompleks.

Page 5: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 5

Teori Manajemen…. ?Teori Manajemen…. ?

Teori (theory) : sekelompok asumsi yang erat berkaitan dan logis, dikemukakan untuk menjelaskan hubungan antara dua fakta atau lebih yang dapat diamati serta menyediakan dasar yang mantap untuk memperkirakan peristiwa pada masa depan.

Teori dimanfaatkan untuk:1. Memberikan fokus yang mantap untuk memahami

peristiwa yang kita alami2. Mempermudah kita berkomunikasi secara efisien,3. Membuat dan menantang kita untuk terus belajar,

Teori (theory) : sekelompok asumsi yang erat berkaitan dan logis, dikemukakan untuk menjelaskan hubungan antara dua fakta atau lebih yang dapat diamati serta menyediakan dasar yang mantap untuk memperkirakan peristiwa pada masa depan.

Teori dimanfaatkan untuk:1. Memberikan fokus yang mantap untuk memahami

peristiwa yang kita alami2. Mempermudah kita berkomunikasi secara efisien,3. Membuat dan menantang kita untuk terus belajar,

Page 6: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 6

Evolusi Teori Manajemen (1)

Evolusi Teori Manajemen (1)

Aliran Manajemen Ilmiah (scientific Management Theory)

Tokoh:- Frederick A. Taylor (1856-1915)- Henry L.Gantt (1861-1919)- Frank B. Gilberth (1868-1924) & Lilian M. Gilberth (1878-1972)

Menerangkan secara ilmiah metode terbaik untuk melaksanakan tugas apapun, dan untuk menyeleksi, melatih dan memotivasi pekerja. Tujuannya adalah kebutuhan untuk meningkatkan produktivitas

Aliran Manajemen Ilmiah (scientific Management Theory)

Tokoh:- Frederick A. Taylor (1856-1915)- Henry L.Gantt (1861-1919)- Frank B. Gilberth (1868-1924) & Lilian M. Gilberth (1878-1972)

Menerangkan secara ilmiah metode terbaik untuk melaksanakan tugas apapun, dan untuk menyeleksi, melatih dan memotivasi pekerja. Tujuannya adalah kebutuhan untuk meningkatkan produktivitas

Page 7: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 7

Frederick A. TaylorFrederick A. TaylorFilosofis 4 Prinsip dasar : Perkembangan manajemen ilmiah yang

sebenarnya, jadi metode terbaik untuk dapat melaksanakan setiap tugas dapat ditentukan.

Seleksi ilmiah para pekerja, sehingga setiap pekerja akan diberi tanggung jawab melakukan tugas yang paling cocok dengannya.

Pendidikan dan pengembangan ilmiah para pekerja.

Kerjasama bersahabat dan secara pribadi antara manajemen dan tenaga kerja.

Sukses dari prinsip-prinsip tersebut, memerlukan “revolusi mental yang lengkap” dari para manajer dan tenaga kerja.

Filosofis 4 Prinsip dasar : Perkembangan manajemen ilmiah yang

sebenarnya, jadi metode terbaik untuk dapat melaksanakan setiap tugas dapat ditentukan.

Seleksi ilmiah para pekerja, sehingga setiap pekerja akan diberi tanggung jawab melakukan tugas yang paling cocok dengannya.

Pendidikan dan pengembangan ilmiah para pekerja.

Kerjasama bersahabat dan secara pribadi antara manajemen dan tenaga kerja.

Sukses dari prinsip-prinsip tersebut, memerlukan “revolusi mental yang lengkap” dari para manajer dan tenaga kerja.

Page 8: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 8

Henry L. GanttHenry L. Gantt

Mempertimbangkan sistem insentif dari Taylor.

Memberikan motivasi kepada karyawan yang mampu menyelesaikan tugas yang dibebankan melalui insentif /bonus.

Mencatat kemajuan pekerja dan dilakukan secara terbuka serta dicatat pada bagan balok induvidual (bagan Gantt).

Mempertimbangkan sistem insentif dari Taylor.

Memberikan motivasi kepada karyawan yang mampu menyelesaikan tugas yang dibebankan melalui insentif /bonus.

Mencatat kemajuan pekerja dan dilakukan secara terbuka serta dicatat pada bagan balok induvidual (bagan Gantt).

Page 9: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 9

Gilberth bersaudaraGilberth bersaudara

Mempelajari kelelahan dan gerakan serta memfokuskan pada berbagai cara untuk mendorong kesejahteraan pekerja.

Perhatian Manajemen terhadap pekerja, terutama dalam mencari gerakan yang paling ekonomis sehingga dapat meningkatkan moral pekerja.

Tujuan akhir dari manajemen ilmiah adalah membantu para pekerja mencapai potensial penuh sebagai manusia.

Mempelajari kelelahan dan gerakan serta memfokuskan pada berbagai cara untuk mendorong kesejahteraan pekerja.

Perhatian Manajemen terhadap pekerja, terutama dalam mencari gerakan yang paling ekonomis sehingga dapat meningkatkan moral pekerja.

Tujuan akhir dari manajemen ilmiah adalah membantu para pekerja mencapai potensial penuh sebagai manusia.

Page 10: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 10

Evolusi Teori Manajemen (2)

Evolusi Teori Manajemen (2)

Teori Organisasi KlasikTokoh :- Henry Fayol (1841-1925)- Max Webber (1864-1920)- Mary Parker Follett (1868-1933)- Chester I. Barnard (1886-1961)

Menumbuhkan kebutuhan untuk menemukan pedoman pengelolaan organisasi kompleks.

Teori Organisasi KlasikTokoh :- Henry Fayol (1841-1925)- Max Webber (1864-1920)- Mary Parker Follett (1868-1933)- Chester I. Barnard (1886-1961)

Menumbuhkan kebutuhan untuk menemukan pedoman pengelolaan organisasi kompleks.

Page 11: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 11

Henry FayolManajemen adalah suatu ketrampilan yang

dapat diajarkan jika prinsip dasarnya di pahami.

Henry FayolManajemen adalah suatu ketrampilan yang

dapat diajarkan jika prinsip dasarnya di pahami.

14 Prinsip Manajemen Fayol :1. Pembagian Tugas 11. Keadilan2. Wewenang 12. Stabilitas Staff3. Disiplin 13. Inisiatif4. Kesatuan komando 14. Semangat Korps5. Kesatuan dalam Pengarahan6. Kepentingan Individual di bawah kepentingan umum7. Imbalan8. Sentralisasi9. Hierarki10. Susunan

14 Prinsip Manajemen Fayol :1. Pembagian Tugas 11. Keadilan2. Wewenang 12. Stabilitas Staff3. Disiplin 13. Inisiatif4. Kesatuan komando 14. Semangat Korps5. Kesatuan dalam Pengarahan6. Kepentingan Individual di bawah kepentingan umum7. Imbalan8. Sentralisasi9. Hierarki10. Susunan

Page 12: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 12

Max WebberOrganisasi apapun mempunyai orientasi pada berbagai sasaran

memerlukan pengendalian peraturan dari semua aktivitasnya

dengan hati-hati.

Max WebberOrganisasi apapun mempunyai orientasi pada berbagai sasaran

memerlukan pengendalian peraturan dari semua aktivitasnya

dengan hati-hati.

Mengembangkan sebuah teori mengenai manajemen birokrasi yang menekankan pada kebutuhan akan hierarki yang ditetapkan dengan ketat untuk mengatur peraturan dan wewenang denga jelas.

Organisasi ideal pastilah sebuah birokrasi yang aktivitas dan tujuan dipikirkan secara rasional dan pembagian tugas dari para karyawan dinyatakan secara jelas.

Evaluasi prestasi kerja harus didasarkan pada keunggulan.

Mengembangkan sebuah teori mengenai manajemen birokrasi yang menekankan pada kebutuhan akan hierarki yang ditetapkan dengan ketat untuk mengatur peraturan dan wewenang denga jelas.

Organisasi ideal pastilah sebuah birokrasi yang aktivitas dan tujuan dipikirkan secara rasional dan pembagian tugas dari para karyawan dinyatakan secara jelas.

Evaluasi prestasi kerja harus didasarkan pada keunggulan.

Page 13: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 13

Marry Parker FollettManajemen adalah seni melaksanakan pekerjaan

lewat orang lain.

Marry Parker FollettManajemen adalah seni melaksanakan pekerjaan

lewat orang lain. Memperkenalkan bagaiman hubungan manusia dan

struktur organisasi. Kelompok merupakan tempat individual dapat

menggabungkan bakat yang berbeda-beda menjadi sesuatu yang lebih besar.

Fungsi control (pengendalian)yang “utuh” memperhitungkan bukan hanya individual dan kelompok, tetapi juga pengaruh dari faktor-faktor lingkungan seperti, politik, ekonomi dan biologi.

Follet membuka jalan bagi teori manajemen untuk mengikutsertakan hubungan yang lebih luas, baik dari dalam organisasi maupun dari luar batas organisasi.

Memperkenalkan bagaiman hubungan manusia dan struktur organisasi.

Kelompok merupakan tempat individual dapat menggabungkan bakat yang berbeda-beda menjadi sesuatu yang lebih besar.

Fungsi control (pengendalian)yang “utuh” memperhitungkan bukan hanya individual dan kelompok, tetapi juga pengaruh dari faktor-faktor lingkungan seperti, politik, ekonomi dan biologi.

Follet membuka jalan bagi teori manajemen untuk mengikutsertakan hubungan yang lebih luas, baik dari dalam organisasi maupun dari luar batas organisasi.

Page 14: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 14

Chester I. BarnardMengidentifikasi organisasi informal, dan

mempromosikan efektivitas mengenali dan menggunakan kelompok informal di tempat kerja,

Chester I. BarnardMengidentifikasi organisasi informal, dan

mempromosikan efektivitas mengenali dan menggunakan kelompok informal di tempat kerja,

Orang berkumpul bersama dalam organisasi formal tidak dapat mencapai tujuan jika bekerja sendiri-sendiri. Tetapi, dalam mengejar sasaran organisasi mereka juga harus memuaskan kebutuhan individual masing-masing.

Zone of indifference (area of acceptane) ; kecenderungan yang mengkondisikan individual dapat menerima perintah yang berada dalam rentang tanggung jawab atau aktivitas yang sudah dikenal.

Semakin banyak aktivitas yang termasuk di dalam zona tidak penting , semakin lancar dan semakin kooperatif sebuah organisasi.

Orang berkumpul bersama dalam organisasi formal tidak dapat mencapai tujuan jika bekerja sendiri-sendiri. Tetapi, dalam mengejar sasaran organisasi mereka juga harus memuaskan kebutuhan individual masing-masing.

Zone of indifference (area of acceptane) ; kecenderungan yang mengkondisikan individual dapat menerima perintah yang berada dalam rentang tanggung jawab atau aktivitas yang sudah dikenal.

Semakin banyak aktivitas yang termasuk di dalam zona tidak penting , semakin lancar dan semakin kooperatif sebuah organisasi.

Page 15: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 15

Evolusi Teori Manajemen (3)

Evolusi Teori Manajemen (3)

Aliran Tingkah Laku : Organisasi adalah Manusia Tokoh : (behavioral scientist)Elton Mayo (1880-1949)Abraham MaslowDouglas McGregor

Aliran tingkah laku muncul sebagai akibat dari pendekatan klasik tidak berhasil mencapai produksi efisien dan harmoni di tempat kerja yang memadai. Pada Aliran ini, digolongkan 2 pendekatan yaitu : Gerakan hubungan manusia dan Pendekatan ilmiah Tingkah laku

Aliran Tingkah Laku : Organisasi adalah Manusia Tokoh : (behavioral scientist)Elton Mayo (1880-1949)Abraham MaslowDouglas McGregor

Aliran tingkah laku muncul sebagai akibat dari pendekatan klasik tidak berhasil mencapai produksi efisien dan harmoni di tempat kerja yang memadai. Pada Aliran ini, digolongkan 2 pendekatan yaitu : Gerakan hubungan manusia dan Pendekatan ilmiah Tingkah laku

Page 16: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 16

Elton MayoGerakan hubungan manusia

Elton MayoGerakan hubungan manusia

Penelitian manusia dalam lingkungan kerja :Pekerja yang mendapatkan perhatian

khusus akan berkerja lebih baik dan dapat meningkatkan produktivitas.

Pekerja akan bekerja lebih keras jika mereka percaya pihak manajemen memperhatikan kesejahteraan dan perhatian khusus.

Kelompok informal (lingk. Sosial dari karyawan) memiliki pengaruh positif terhadap produktivitas.

Penelitian manusia dalam lingkungan kerja :Pekerja yang mendapatkan perhatian

khusus akan berkerja lebih baik dan dapat meningkatkan produktivitas.

Pekerja akan bekerja lebih keras jika mereka percaya pihak manajemen memperhatikan kesejahteraan dan perhatian khusus.

Kelompok informal (lingk. Sosial dari karyawan) memiliki pengaruh positif terhadap produktivitas.

Page 17: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 17

Abraham Maslow & Doglas McGregor

Pendekatan Ilmiah tingkah laku

Abraham Maslow & Doglas McGregor

Pendekatan Ilmiah tingkah laku Maslow : kebutuhan yang memotivasi manusia untuk

mendapatkan kepuasan dapat dibuat hierarki. Kebutuhan peringkat bawah harus dipuaskan terlebih dahulu sebelum kebutuhan peringkat yang lebih tinggi dapat dipenuhi.

McGregor : membedakan 2 asumsi dasar alternatif mengenai manusia dan pendekatan mereka terhadap pekerjaan. 2 asumsi tersebut memunculkan teori X dan teori Y.Teori X : pandangan tradisional tentang motivasi --> pekerjaan yang dibenci oleh karyawan yang harus diberi motivasi dengan paksaan uang dan pujian. Teori Y : pekerja/orang sudah memiliki motivasi untuk bekerja melakukan pekerjaan dengan baik.

Maslow : kebutuhan yang memotivasi manusia untuk mendapatkan kepuasan dapat dibuat hierarki. Kebutuhan peringkat bawah harus dipuaskan terlebih dahulu sebelum kebutuhan peringkat yang lebih tinggi dapat dipenuhi.

McGregor : membedakan 2 asumsi dasar alternatif mengenai manusia dan pendekatan mereka terhadap pekerjaan. 2 asumsi tersebut memunculkan teori X dan teori Y.Teori X : pandangan tradisional tentang motivasi --> pekerjaan yang dibenci oleh karyawan yang harus diberi motivasi dengan paksaan uang dan pujian. Teori Y : pekerja/orang sudah memiliki motivasi untuk bekerja melakukan pekerjaan dengan baik.

Page 18: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 18

Evolusi Teori Manajemen (4)

Evolusi Teori Manajemen (4)

Aliran ilmu Manajemenpendekatan masalah manajemen dengan penggunaan teknik matematik untuk membuat model, menganalisis dan menyelesaikan. (Management science school)

Riset Operasi (Operational research) : teknik matematik untuk membuat model, menganalisis dan menyelesaikan masalah manajemen.

Aliran ilmu Manajemenpendekatan masalah manajemen dengan penggunaan teknik matematik untuk membuat model, menganalisis dan menyelesaikan. (Management science school)

Riset Operasi (Operational research) : teknik matematik untuk membuat model, menganalisis dan menyelesaikan masalah manajemen.

Page 19: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 19

Evolusi Teori Manajemen (5)

Evolusi Teori Manajemen (5)

Perkembangan Muthakir Teori ManajemenPendekatan Sistem :

Pandangan organisasi sebagai sistem yang dipersatukan dan diarahkan dari bagian-bagian yang saling berkaitan.Kata kunci : Subsistem, sinergi, open system & close system, System boundary, flows, feedback(umpan

balik).

Perkembangan Muthakir Teori ManajemenPendekatan Sistem :

Pandangan organisasi sebagai sistem yang dipersatukan dan diarahkan dari bagian-bagian yang saling berkaitan.Kata kunci : Subsistem, sinergi, open system & close system, System boundary, flows, feedback(umpan

balik).

Page 20: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 20

Lanjutan…Lanjutan…Pendekatan kontigensi

Pandangan bahwa teknik manajemen yang paling baik memberikan kontribusi untuk mencapai sasaran organisasi mungkin bervariasi dalam situasi atau lingkungan yang berbeda.Pandangan ini sering juga disebut pendekatan situasional.

Pendekatan Keterlibatan Dinamik (dinamik engagement)Pandangan bahwa waktu dan hubungan manusia mendesak manajemen untuk memikirkan ulang pendekatan tradisional dalam menghadapi perubahan yang terus menerus berlangsung dan cepat.

Pendekatan kontigensi Pandangan bahwa teknik manajemen yang paling baik memberikan kontribusi untuk mencapai sasaran organisasi mungkin bervariasi dalam situasi atau lingkungan yang berbeda.Pandangan ini sering juga disebut pendekatan situasional.

Pendekatan Keterlibatan Dinamik (dinamik engagement)Pandangan bahwa waktu dan hubungan manusia mendesak manajemen untuk memikirkan ulang pendekatan tradisional dalam menghadapi perubahan yang terus menerus berlangsung dan cepat.

Page 21: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 21

Simpulan :Simpulan :

Manajemen dan Organisasi merupakan produk dari sejarah, keadaan sosial dan tempat kejadian. Belajar teori manajemen membantu kita untuk membantu kita memahami manajemen dan organisasi yang semakin kompleks.

Manajemen dan Organisasi merupakan produk dari sejarah, keadaan sosial dan tempat kejadian. Belajar teori manajemen membantu kita untuk membantu kita memahami manajemen dan organisasi yang semakin kompleks.

Page 22: Bab-2 Evolusi Teori Manajemen

12/04/23 STTQ Gresik 22

Terima KasihTerima Kasih