anatomi & histologi gi gaster-anus

39
Anatomi & Histologi Luthfi Octafyan P 1310211038

Upload: luthfi-octafyan

Post on 11-Dec-2015

72 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

Anatomi & Histologi GI Gaster-Anus

TRANSCRIPT

Anatomi & HistologiLuthfi Octafyan P

1310211038

Gaster

• Gaster merupakan saluran pencernaan yg terletak di bagian atas abdomen yang berbentuk seperti huruf J.• Peranan : Menyimpan dan mencerna makanan• Bagian :

• Fundus• Corpus• Antrum Pyloricum• Pylorus

• Lubang :• Ostium Cardiacum• Ostium Pyloricum

Gaster (Anatomi)

• Batas : • Anterior : Arcus costalis sinister, dinding anterior abdomen, diafragma, pleura

sinistra, basis pulmonalis sinistra, pericardium, lobus kuadratus dan lobus hepatis sinister.

• Posterior : Omentum minus, pancreas (corpus dan cauda), arteria lienalis, diafragma, gl. Suprarenalis sinistra, bagian atas ren sinister, mesocolon transversum.

Perdarahan• Arteri :

• Arteria gastrica dextra-sinistra mendarahi curvature minor• Arteria gastroepiploica dextra-sinistra mendarahi curvature mayor• Arteria gastrica breves berasal dari arteria lienalis mendarahi fundus.

• Vena : • Vena gastrica dextra-sinistra bermuara ke vena porta• Vena gastrica breves dan vena gastroepiploica sinistra bermuara ke dalam vena lienalis• Vena gastroepiploica sinistra bermuara ke dalam vena mesentrica superior

Persarafan• Simpatik : serabut plexus coeliacus

• Parasimpatik : nervus vagus

Gaster-Fundus (Histologi)A. T. Mukosa

1. Ep. Selapis Silindris2. Foveola Gastrica3. T. Propria + kelenjar fundus4. Membran elastis5. T. musk. Mukosa

B. T. submukosa

Gaster – Pilorus (Histologi)A. T. mukosa

1. Ep. Selapis silindris2. Foveola gastrica (Lebar & dalam)3. Kel. Pylorus (dlm tunika Propria)4. Membran elastis5. T. musk. Mukosa

B. T. submukosaC. T. Muskularis (tebal)

Duodenum (Anatomi)

• Merupakan saluran berbentuk C dengan panjang sekitar 25 cm yang melengkung di sekitar caput pancreas• Duodenum mulai dari sphincter Pyloricus gastrici dan berlanjut

sampai duodenum

• Bagian :• Bagian pertama : berjalan ke atas dan ke belakang pada planum

transpyloricum setinggi vertebra lumbalis I• Bagian kedua : berjalan vertical ke bawah• Bagian ketiga : berjalan ke depan horizontal ke arah columna veterbralis• Bagian keempat : berjalan keatas dan ke kiri ke flexura duo denujejunalis

Perdarahan

• plexus coeliacus

• plexus mesentericus superior

Persarafan

• Arteri : • Bagian atas : Arteri Pancreaticoduodenalis superior, sebuah cabang dari arteria gastroduodenalis• Bagian bawah : Arteri Pancreaticoduodenalis inferior, sebuah cabang dari arteria mesenterica superior

• Vena :• Vena Pancreaticoduodenalis superior bermuara ke vena porta• Vena Pancreaticoduodenalis inferior bermuara ke vena mesenterica superior

Duodenum (Histologi)

A. T. mukosa1. Vilus intestinalis2. Ep. Selapis silindris + sel goblet3. Kriptus/ Kel Lieberkuhn dlm

tunika propria4. T. Musk. Mukosa

B. T. submukosa berisi gl. Duodenalis BrunneriC. T. Muskularis (tebal)

Jejunum dan ileum (anatomi)

• Jejunum panjangnya sekitar 8 kaki (2.5 m)• Ileum panjangnya sekitar 12 kaki (3.6 m)• Jejunum dindingnya lebih lebar, lebih tebal dan warnanya lebih merah

daripada ileum• Lengkung ileum menempati bagian bawah cavitas duodenalis

• Batas : • Anterior : dinding anterior abdomen dan omentum majus• Posterior : dinding posterior abdomen dan struktur retroperitoneal

• Perdarahan :• Arteri : cabang cabang arteri mesenterica superior• Vena : Vena mesenterica superior

• Persarafan : • Serabut saraf simpatik dan vagus berasal dari plexus mesenterica superior

Jejunum-Potongan melintang (Histo)

A. T. Mukosa1. Vilus intestinalis2. Ep. Selapis torak + sel goblet3. Kriptus/kel/ Lieberkuhn4. T. musk. Mukosa

B. T. Submukosa5. Plika semisirkularis Kerckringi

(t.mukosa + t.Submukosa)C. T. Muskularis

6. Kontraksi serat otot polos7. plexus mienterikus Auerbach8. T. musk. Longitudinalis

8. T. serosa

Ileum

A. T. Mukosa1. Vilus intestinalis2. Ep. Selapis silindris + sel

Goblet3. Kriptus Lieberkuhn4. T. musk. Mukosa

B. T. submukosa, mengandung :5. plaque payeri

C. T. muskularis6. T. musk. Sirkularis7. T. musk. Longitudinalis

D. T. serosa (tipis)

Caecum

• Caecum adalah sebuah kantung buntu yang terletak antara fossa iliaca dextra dan seluruhnya diliputi oleh peritoneum.

• Batas : • Anterior : dinding anterior abdomen di region iliaca dextra, dan lengkung intestinum tenue• Posterior : Musculus iliopsoas

• Perdarahan : • Arteri :

• Arteri caecalis anterior-posterior dari arteria ileocolica yg merupakan cabang dari arteri mesenterica superior

• Vena :• Pembuluh vena bermuara pada vena mesenterica superior

Appendix Vermiformis

• Appendix Vermiformis adalah organ sempit berbentuk tabung yang mempunyai otot dan banyak mengandung jaringan limfoid di dalam dindingnya• Appendix terletak di fossa iliaca dextra• Perdarahan :• Arteri : Arteria apendicularis merupakan cabang dari arteria caecalis posterior• Vena : mengalirkan darahnya ke vena caecalis posterior

• Persarafan : • Dipersarafi oleh nervus vagus dari plexus mesenterica superior

Colon

• Colon terbagi menjadi 4 bagian :• Colon Ascenden• Colon Transversum• Colon Descenden• Colon Sigmoideum

Colon Ascenden (Anatomi)

• Panjang : 5 inchi• Terbentang ke atas dari caecum sampai ke permukaan inferior lobus

hepatis dexter• Perdarahan :• Arteri

• Diperdarahi oleh Arteri ileocolica dan arteria colica dextra yang merupakan cabang dari arteri mesenterica superior

• Vena• Bermuara ke vena mesenterica superior

Colon Transversum (Anatomi)

• Panjang : 15 cm• Berjalan dan menyilang abdomen sepanjang region umbicalis dan

hypogastric• Perdarahan :• Arteri :

• 2/3 proksimal oleh arteri colica media, cabang dari arteri mesenterica superior• 1/3 proksimal oleh arteri colica sinistra, cabang dari arteri mesenterica inferior

• Vena• Mengalirkan darahnya ke vena mesenterica superior-inferior

Colon Desenden (Anatomi)

• Panjang : 10 inch• Berjalan ke bawah dari plexura coli sinistra sampai masuk pelvis, disini

colon melanjutkan diri menjadi colon sigmoid• Perdarahan :

• Arteri• Arteria colica sinistra dan arteri sigmoideae yang merupakan cabang arteria mesenterica

inferior• Vena

• Vena mengalirkan darahnya ke vena mesenterica inferior

• Persarafan : • Simpatik dan parasimpatik oleh nervus splanchnici pelivi melalui plexus

mesentericus inferior

Colon Sigmoideum (Anatomi)

• Panjang 10-15 inchi• Lanjutan dari colon desenden yang terletak di depan pintu atas

panggul• Colon sigmoid tergantung ke bawah masuk ke dalam cavitas pelvis

dalam bentuk lengkung dan dihubungkan dengan dinding posterior pelvis oleh mesocolon sigmoid yang berbentuk seperti kipas

• Perdarahan:• Arteri : Diperdarahi oleh cabang dari arteri mesenterica inferior• Vena : bermuara ke vena mesenterica inferior

• Persarafan :• Saraf simpatik dan parasimpatik melewati plexus hypogastricus inferior

Rectum

• Panjang : 5 inchi• Berjalan ke bawah melewati lengkung sacrum dan coccyges, berakhir di

depan ujung coccyges dengan menembus diafragma pelvis dan melanjutkan diri menjadi canalis analis.• Bagian bawah rectum melebar membentuk ampula recti• Perdarahan :

• Arteri• Tunica mucosa : Arteria rectalis superior• Tunica muscularis : Arteria rectalis media, arteri rectalis inferior

• Vena• Vena rectalis superior

Colon-Rektum (Histo)

A. T. Mukosa1. Ep. Selapis torak + sel.goblet2. Kriptus/Kel. Lieberkuhn

B. T. Submukosa kadang2 terdapat3. Nodulus limfatikus

C. T. muskularis (sirkularis dan longitudinalis)

4. Tenia Coli

Canalis Analis

• Panjang : 1.5 inch• Berjalan ke bawah dan ke belakang dari ampulla recti untuk membuka

ke permukaan anus• Kecuali pada saat defekasi, dinding lateral canalis analis

dipertahankan saling berdekatan dengan musculus elevator ani dan musculus sphincter ani.

• Perdarahan : • Arteri : Arteria rectalis superior-inferior• Vena : Vena rectalis superior ke vena mesenterica superior

• Persarafan :• Plexus hypogastricus• Nervus Rectalis superior

Rektum-Anus

A. Kolon Rektum1. Ep.Selapis silindris + sel

Goblet2. Kriptus/Kel. Lieberkuhn3. M. Sfingter Ani internus

(ttd.otot polos)B. Anus

4. Ep. Berlapis gepeng tanpa lap.tanduk5. Pleksus Venosus6. Gl. sirkumanalis

Referensi

• Anatomi Snell• Histologi Trisakti