analisis penerapan sistem informasi akuntansi penerimaan...

17
ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS PADA PT. MERKURI ABADI GLOBALINDO SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyusunan Skripsi Dalam Mencapai derajat Sarjana Ekonomi Oleh : Auniyatil Uluhi 201310170311116 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG Januari, 2017

Upload: hakien

Post on 27-May-2019

257 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS PADA PT. MERKURI ABADI

GLOBALINDO

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyusunan Skripsi Dalam Mencapai derajat

Sarjana Ekonomi

Oleh :

Auniyatil Uluhi

201310170311116

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

Januari, 2017

Page 2: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

PERNYATAAN ORISINALITAS

Yang bertanda tangan di bawah ini, saya:

Nama : Auniyatil Uluhi

NIM : 201310170311116

Program Studi : Akuntansi

Surel : [email protected]

Dengan ini menyatakan bahwa :

1. Skripsi ini adalah asli dan benar-benar hasil karya sendiri, baik sebagian

maupun keseluruhan, bukan hasil karya orang lain dengan

mengatasnamakan saya, serta bukan merupakan hasil penjiplakan

(plagiarism) dari hasil karya orang lain;

2. Karya dan pendapat orang lain yang dijadikan sebagai bahan rujuan

(referensi) dalam skripsi ini, secara tertulis dan secara jelas dicantumkan

sebagai bahan/sumber acuan dengan menyebutkan nama pengarang dan

dicantumkan di daftar pustaka sesuai dengan ketentuan penulisan ilmiah

yang berlaku;

3. Pernyataan ini saya bat dengan sebenar-benarnya, dan apabila di kemudian

hari terdapat penyimpangan dan atau ketidakbenaran dalam pernyataan ini,

maka saya bersedia menerima sanksi akademis, dan sanksi-sanksi lainnya

yang sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Malang, 19 Januari 2017

Yang Membuat Pernyataan,

Auniyatil Uluhi

Page 3: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
Page 4: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
Page 5: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
Page 6: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

KATA PENGANTAR

حمنللابسم حيمالر الر

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Dengan memanjatkan puja dan puji syukur ke hadirat Allah SWT atas

limpahan rahmat, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga peneliti mampu

menyelesaikan skripsi dengan judul “Analisis Penerapan Sistem Informasi

Akuntansi Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Pada PT. Merkuri Abadi

Globalindo”.

Teriring doa sholawat serta salam semoga senantiasa melimpah ke

haribaan Nabi Muhammad SAW, Rasul akhir zaman, penutup para Nabi yang

membawa kesempurnaan ajaran Tauhid dan keutamaan budi pekerti. Dan semoga

tumpahan doa sholawat menetes kepada segenap keluarga dan sahabatnya, para

syuhada’, para mushoniffin, para ulama’, dan seluruh umatnya yang dengan tulus

ikhlas mencintai dan menjunjung sunnahnya.

Selama proses penyusunan skripsi ini, ada banyak pihak yang telah

memberikan bantuan dan dukungan kepada peneliti. Sebagai ungkapan syukur,

dalam kesempatan ini saya ingin mengucapkan terimakasih kepada :

1. Kedua orang tua, yang telah membesarkan dan mendidik penulis sehingga

mampu mencapai tahap seperti sekarang. Dan juga yang telah memberikan

semangat dan nasihat tiada henti kepada penulis sehingga mampu mengganti

Page 7: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

masa pesimis menjadi masa optimis. Terimakasih teramat sangat atas

kepercayaan dan pendidikan yang kalian berikan.

2. Bapak Drs. Fauzan M.Pd , selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Malang.

3. Ibu Dr. Idah Zuhrih, M.M. Selaku Dekan Fakultas Ekomoni dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang.

4. Ibu Dra. Hj. Siti Zubaidah, M.M., Ak. Selaku Ketua Jurusan Akuntansi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

5. Bapak Dr. Ahmad Djuanda, M.M., Ak., CA. dan Ibu Dr. Eny Suprapti, M.M.

Ak. CA. Selaku dosen pembimbing skripsi yang telah meluangkan waktu

untuk memberikan bimbingan, saran, pengarahannya dalam penyusunan

skripsi ini.

6. Bapak Drs. Ahmad Waluyo Jati, M.M. Selaku dosen wali atas pengarahan

yang diberikan selama proses perwalian.

7. Seluruh dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis khususnya Jurusan Akuntansi

Universitas Muhammadiyah Malang yang telah memberikan pengetahuan

kepada penulis selama mengikuti kuliah selama ini.

8. Kepada mas tercinta Himawan Pribadi Azza yang senantiasa memberi jalan

terbaik bagi saya. Dan juga motivator terbesar dalam segala hal.

9. Wik Zuhdiyah, Om Anang Widodo, Fauzan Hanif, Sofia Pangestika selaku

keluarga kedua saya,yang senantiasa menampung keluh kesah, pemberi

semangat, dan motivator harian yang sangat menakjubkan.

Page 8: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

10. Mbah Uti dan segenap keluarga besar yang telah mendukung secara moral

dan materil sehingga peniliti mampu melangkah ke masa depan dengan

percaya diri.

11. Kepada teman-teman seperjuangan Akuntansi-C angkatan 2013 yang telah

mengisi hari-hari saya selama kurang lebih 3,5 tahun dengan kekonyolan dan

keanehan kalian. Saya akan merindukan saat bersama kalian.

12. Khairil Rifqi, Heri Dakhwansyah, Ilham Abdulrahman, Ilham Azmi, Aurora

Meilsa yang telah menjadi pemacu diskusi terbaik dalam pengerjaan skripsi

ini. Tidak lupa pula kepada Rizky Putri Rusdianto, Widi Kurnia, Risna Sari

Poniran, Alvin Pangestu, Dwi Indah, Nisa Havidza, Ilmaida Julia, Fiqri

Mayoeri, Intan Saputri, Fibrina Audia, Firly Dinda, Muhidin, Ahmad Ilham

Illahi dan teman-teman yang mendukung dalam pengerjaan skripsi ini.

13. Untuk Wardhana Cakra, Windy Tunas Putri, Lintang Alhaj F.D, mamiku Suci

Mu’asyarah, Ardhi, Doyok, Bahtiar, Aga terima kasih atas dukungan dan

pelajaran dari kalian. Semoga kita bisa sering ketemu di banyak kesempatan.

14. Kepada band Bolbbalgan4, Raynaldo Wijaya, Koala Kontrol yang mampu

menutup telinga saya dan membantu untuk mendapatkan konsentrasi dalam

pengerjaan skripsi ini.

15. Semua pihak yang namanya tidak dapat disebutkan satu persatu, saya

mengucapkan banyak terima kasih atas semua bantuan yang diberikan.

Semoga Allah melimpahkan berkah dan rahmat-Nya bagi bapak, ibu dan

saudara/i yang telah berbuat baik untuk saya.

Page 9: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

Kepada mereka semua, hanya ungkapan terimakasih dan doa tulus yang dapat

saya persembahkan, semoga segala yang telah mereka berikan kepada saya

tercatat dengan tinta emas dakan lembaran catatan Roqib sebagai sebuah ibadah

yang tiada ternilai. Amiin.

Akhirnya, dengan segala keterbatasan dan kekurangannya, saya

persembahkan karya tulis ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Kritik

konstruktif dan saran dari semua pihak sangat saya harapkan untuk

penyempurnaan karya-karya saya selanjutnya.

Billahittaufiq Wal Hidayah

Malang, 19 Januari 2017

Penulis,

Auniyatil Uluhi

Page 10: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

DAFTAR ISI

PERNYATAAN ORISINILITAS ............................................................ i

ABSTRAK ................................................................................................. ii

ABSTRACT ............................................................................................... iii

KATA PENGANTAR ............................................................................... iv

DAFTAR ISI .............................................................................................. viii

DAFTAR TABEL ..................................................................................... x

DAFTAR GAMBAR ................................................................................. xi

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................. xii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .............................................................. 1

B. Rumusan Masalah........................................................................ 4

C. Tujuan Penelitian ......................................................................... 5

D. Manfaat Penelitian ....................................................................... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN PENELITIAN TERDAHULU

A. Tinjauan Penelitian Terdahulu ..................................................... 6

B. Landasan Teori ............................................................................ 7

BAB III METODE PENELITIAN

A. Lokasi Penelitian ......................................................................... 16

B. Jenis Penelitian ............................................................................ 16

Page 11: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

C. Jenis dan Sumber Data ................................................................ 16

D. Teknik Pengumpulan Data .......................................................... 17

E. Teknik Analisa Data .................................................................... 17

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Objek Penelitian ............................................. 19

B. Deskripsi Data ............................................................................. 25

C. Analisa Data dan Pembahasan ..................................................... 37

BAB V PENUTUP

A. Simpulan ...................................................................................... 60

B. Keterbatasan ................................................................................ 61

C. Saran ............................................................................................ 62

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................ 64

LAMPIRAN ...............................................................................................

Page 12: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Daftar Penanggung Jawab Karyawan ......................................... 20

Tabel 4.2 Pengukuran Indikator Akurat Data ............................................. 55

Tabel 4.3 Pengukuran Indikator Waktu ...................................................... 57

Tabel 4.4 Pengukuran Indikator Relevansi ................................................. 58

Page 13: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1 Struktur Organisasi PT Merkuri Abadi Globalindo ................ 19

Gambar 4.2 Invoice ..................................................................................... 27

Gambar 4.3 Flowchart Penerimaan Kas...................................................... 31

Gambar 4.4 Flowchart Pengeluaran Kas ..................................................... 32

Gambar 4.5 Flowchart Rekomendasi Penerimaan Kas ............................... 46

Gambar 4.6 Flowchart Rekomendasi Pengeluaran Kas .............................. 51

Page 14: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 MOU pada Event Asus Incredible Race ..................................

Lampiran 2 Daftar Kebutuhan Barang ........................................................

Lampiran 3 Laporan Biaya Produksi ..........................................................

Page 15: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

DAFTAR PUSTAKA

Aviana, S. and Mega, P., 2012. Penerapan Pengendalian Internal Dalam Sistem

Informasi Akuntansi Berbasis Komputer. Jurnal Ilmiah Mahasiswa

Akuntansi, 1(4), pp.65-70.

Betri, B. (2014). "Analisis Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Jasa Eskpedisi

di Perusahaan PT Auto Prima."

Fitriana, Vivi. Yohana Dewi Lulu W. S.Si., M.T., Heri Ribut Yuliantoro S.E.Ak.

2014. Sistem Informasi Akuntansi Keuangan Perusahaan Jasa

Outsourcing Studi Kasus : PT.Cakrawala Matra Indonesia. Jurnal Sistem

Informasi Komputer, Politeknik Caltex Riau.

Halim, A.(1995).Sistem Informasi Akuntansi.Yogyakarta: BPFE.

Hall, James A. 2007. Sistem Informasi Akuntansi, Edisi 4. Jakarta: Salemba

Empat

Handojo, A., Aquaria, G. O., & Maharsi, S. (2005). Pembuatan Sistem Informasi

Akuntansi Terkomputerisasi atas Siklus Pembelian dan Penjualan pada

CV. X. Jurnal Informatika, 5(2), pp-86.

Handoko, T. Hani. 2008. Dasar-dasar Manajemen Produksi dan

Operasi.Yogyakarta: BPFE.

Kabuhung, M. 2013. "Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan Dan Pengeluaran

Kas Untuk Perencanaan dan Pengendalian Keuangan Pada Organisasi

Nirlaba Keagamaan". Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan

Akuntansi, Vol. 1, No. 3, hlm.

Komara, A. 2010. Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja sistem

informasi akuntansi. Jurnal Manajemen, Akuntansi & Sistem Informasi,

6(2), 143-160

Krismiaji. 2002. Sistem Informasi Akuntansi. Yogyakarta: UPP AMPYKPN

Kusrini, S.kom, Andri Koniyo. 2007. Tuntunan Praktis Membangun Sistem

Informasi Akuntansi dengan Visual Basic dan Microsoft SQL Server.

Yogyakarta. CV ANDI OFFSEET

Loudon, Kenneth C. dan Jane P. Laudon. 2012. Manajemen Information System :

Managing The Digital Firm. 12Th Edition. NJ: Prentice-Hall.

Page 16: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

Marshall B. Romney, Paul John Steinbart, (2003), Sistem Informasi Akuntansi,

Edisi 9, Salemba Empat, Yogyakarta.

Marshall B. Romney, Paul John Steinbart, (2004), Sistem Informasi Akuntansi,

Salemba Empat, Jakarta

Martinus, Jaya K. dan Betri. 2012. Analisis Penerapan Sistem Informasi

Akuntansi Jasa Eskpedisi di Perusahaan PT Auto Prima. Jurnal Akuntansi

Mulyadi 2008, Sistem Informasi Akuntansi, Salemba Empat, Jakarta

Ong, A. 2004. Menggunakan MYOB Premier 8 dan MYIB Accounting 14. Jakarta:

PT Elex Media Komputindo

Pakadang, Desi. "Evaluasi Penerapan Sistem Pengendalian Intern Penerimaan

Kas Pada Rumah Sakit Gunung Maria Di Tomohon." JURNAL RISET

Purwanti, Rita E., Indah Nugraheni. 2001. Siklus Akuntansi. Yogyakarta: Penerbit

Kanisius (anggota IKAPI)

Ralph M. Stair dan George W. Reynolds. 2010. Principles of Information

Systems. Course Technology, 9th ed.

Rama, Dasaratha V., Frederick l. Jones. 2008. Sistem Informasi Akuntansi, Edisi

18. Jakarta: Salemba Empat

Sajady. H., Dastgir and H. Hashem Nejad. 2008. Evaluationof The Effectiveness

of Accounting Information System. Interntional Journal of Information

Science and Technology, 6(2), pp: 49-59.

Suroso. SE.,M.Si., Ak. Ca. 2016. Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan Dan

Pengeluaran Kas Pada Pt. Sinar Galuh Pratama. Jurnal Ilmiah Dunia

Ilmu, Vol. 2,No. 1

Suwarno, A.E., 2004, Pengendalian Intern dalam Sistem Informasi Akuntansi

Berbasis Komputer, Jurnal Akuntansi dan Keuangan, Vol.3, No.1, April:

38-50.

Ulum, I., Ahmad Juanda. Metodologi Penelitian Akuntansi. Malang: Aditya

Media Publishing.

Widowati, Endah dan Didi. Achjari. 2004. Pengukuran Konsep Efektivitas Sistem

Informasi Penelitian Pendahuluan. Seminar Nasional Aplikasi Teknologi

Informasi. Yogyakarta

Page 17: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN …eprints.umm.ac.id/35001/1/jiptummpp-gdl-auniyatilu-46961-1-pendahul-n.pdf · ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

Wixom, Barbara dan Todd, Peter. 2005. A Theoritical Integration of User

Satisfaction and Technology Acceptance. Information Systems Research.

Vol. 16. No.1. March. Pp.85-102. ISSN 1047-7047