didampingi kasih tuhan

Post on 19-Jan-2017

451 Views

Category:

Spiritual

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

“Didampingi Kasih

Tuhan”

Ibrani 13:1-12

Rumbai, Agustus 2015

Manusia dan Masalah

Hidup adalah Sebuah Perjalanan

Aku datang, supaya mereka mempunyai hidup,dan mempunyainya dalam segala kelimpahan (Yoh 10:10b)

Eksposisi Kitab Ibrani

• Ditulis antara th 64-70 Masehi

• Utk jemaat Kristen Yahudi (di Roma)

• Tema Utama: – Kekristenan lebih dari sekedar agama

– Cara lama (Yahudi) vs Hubungan dengan Kristus

– Penderitaan sekarang bagi Kristus akan diikuti kemuliaan kekal

• Pasal 13 : Petunjuk Praktis/Hikmat Hidup Kekristenan

Hikmat #1: Kasih

Persaudaraan

Sekalipun aku mempunyai karunia untuk bernubuat dan

aku mengetahui segala rahasia

dan memiliki seluruh pengetahuan; dan sekalipun aku

memiliki iman yang sempurna untuk memindahkan gunung,

tetapi jika aku tidak mempunyai kasih, aku sama sekali tidak

berguna (1 Kor 13: 2)

Hikmat #2: Beri Tumpangan

Janganlah menahan kebaikan dari pada orang-orang yang

berhak menerimanya, padahal engkau mampu melakukannya

(Amsal 3:27)

Hikmat #3: Mawas Diri

Janganlah kamu menghakimi, maka

kamupun tidak akan dihakimi. Dan janganlah

kamu menghukum, maka kamupun tidak akan

dihukum; ampunilah dan kamu akan diampuni

(Luk 6:37)

Hikmat #4: Jaga Kekudusan

tetapi hendaklah kamu menjadi kudus di dalam seluruh hidupmu sama seperti Dia yang kudus, yang telah memanggil

kamu, sebab ada tertulis: Kuduslah kamu , sebab

Aku kudus (1 Pet 1:15-16)

Hikmat #5: Bersyukur

Kata-Nya lagi kepada mereka: "Berjaga-jagalah dan waspadalah terhadap segala ketamakan, sebab

walaupun seorang berlimpah-limpah

hartanya, hidupnya tidaklah tergantung dari pada kekayaannya itu.“

(Luk 12:15)

Hikmat #6: Teladan Terbaik

Sebab untuk itulah kamu dipanggil, karena Kristuspun telah menderita untuk kamu

dan telah meninggalkan teladan bagimu, supaya

kamu mengikuti jejak-Nya (1 Pet 2:21)

Tuhan Yesus sama

kemarin, hari ini dan besok …

1. Kasih persaudaraan 90 km

2. Beri tumpangan 99 km

3. Mawas diri 96 km

4. Jaga kekudusan 95 km

5. Selalu bersyukur 100 km

6. Teladan terbaik 98 km

top related